Download - Cekungan Banyumas

Transcript

Cekungan Banyumas / Banyumas Basin merupakan salah satu cekungan yang terdapat di selatan Jawa Tengah, cekungan ini diduga terbentuk dari proses subsidence akibat expresi dari salah satu sesar utama di Jawa Tengah (Pemanukan-Cilacap Fault) yang berarah Tenggara-Barat Laut. Pemanukan-Cilacap fault yang merupakan strike-slip fault (Dextral) menghasilkan expresi berupa Tinggian dan Subsidence, tinggian berupa tinggian Bumiayu dan Subsidence berupa Banyumas Basin. Banyumas Basin ini sendiri telah mengalami evolusi yang awalnya merupakan Intra-arc basin dan saat ini menjadi Fore-arc basin. struktur yang dijumpai di endapan sedimen Banyumas basin saat ini dominan berupa Lipatan dan sesar-sesar anjak / Trust Fault. referensi dari peneliti terdahulu mengatakan bahwa struktur-struktur lipatan dan trust-reverse fault ini terbentuk oleh tektonik dengan Pola Jawa.


Top Related