Download - Catatan MTCNA Day 1

Transcript
  • salah colok poe bisa rusak. awas. poe gak diaktifin aja. beri arus ke ruterbord amannya lewat adapter dc aja. mac address bisa dibikin sendiri

    Untuk membangun wireless Point to Point, level berapa yang diperlukan disisi Access Point ? level 3 pake bridge bisa

    dns diperlukan untuk terkoneksi ke internet ... SALAH ... gak perlu dns untuk bisa terkoneksi ke internet

    udp : dns, tftp (trivial ...), ...

    Bisakah kita melakukan konfigurasi berikut pada Router.?/ip address add address=192.168.128.103/22 interface=ether2add address=172.16.1.1/24 interface=ether2BISA. satu interface bisa diberi banyak alamat

    ================================================================================

    which computer would be able to communicat directly

    192.168.0.5/26 dg 192.168.0.100 -> bisa konsepnya adalah alamat jaringannya harus sama.pembahasan: 192.168.0.5 = 11000000.10101000.00000000.00000101/26 = 11111111.11111111.11111111.11000000 -> di AND kanhasilnya: 11000000.10101000.00000000.00000000 : 192.168.0.0 ->bisa gan

    10.10.0.17/22 dg 10.10.1.30/23pembahasan: 10.10.0.17 = 00001010.00001010.00000000.00010001/22 = 11111111.11111111.11111100.00000000 -> di AND kanhasilnya: 00001010.00001010.00000000.00000000 = 10.10.0.0------| |10.10.1.30 = 00001010.00001010.00000001.00011110 |-----> sama kan, berarti bisa langsung komunikasinya/23 = 11111111.11111111.11111110.00000000 -> di AND kan |hasilnya: 00001010.00001010.00000000.00000000 = 10.10.0.0 ------|

    10.5.5.1/24 dg 10.5.5.100/25pembahasan: 10.5.5.1 = 00001010.00000101.00000101.00000001/24 = 11111111.11111111.11111111.00000000 -> di AND kanhasilnya: 00001010.00000101.00000101.00000000 = 10.5.5.0-----------| |10.5.5.100 = 00001010.00000101.00000101.01100100 |-----> sama, berarti bisa/25 = 11111111.11111111.11111111.10000000 -> di AND kan |hasilnya: 00001010.00000101.00000101.00000000 = 10.5.5.0 --------|

    192.168.17.15/29 dg 192.168.17.20/28pembahasan:

  • 192.168.17.15 = 11000000.10101000.00010001.00001111/29 = 11111111.11111111.11111111.11111000 -> di AND kanhasilnya: 11000000.10101000.00010001.00001000 = 192.168.17.8 ------| |192.168.17.20 = 11000000.10101000.00010001.00010100 |----> BERBEDA network ID nya, jadi tidak bisa langsung/28 = 11111111.11111111.11111111.11110000 -> di AND kan |hasilnya: 11000000.10101000.00010001.00010000 = 192.168.17.16 -----|

    =============================================================================================================

    kebutuhan minimal install routeros/mikrotikos adalah system, di sana sudah ada routingnya tapi statik. yg pilihan routing itu adalah untuk install routing yg dinamik

    di saat apa kita konek winbox ke router dengan mac?pas belum ada ipnya....syarat bisa konek dengan mac address: harus terkonek secara fisik dengan kabel ethernet alias direct konsol

    remot pake winbox dengan ip kalo sudah ada routing

    fungsi kabel serial pada netinstall install adalah untuk meremote ruterboard lewat hyperterminal (untuk mengubah uurtn booting agar ethernet dulu, biar booting awal lewat ethernet, kan soalnya, npk nya ditransfer lewat ethernet dari pc/laptop)diubah urutan booting lewat ethernet dulu...

    di saat mana soft reset (reset secara software, bisa lewat terminal, bisa lewat winbox)? di saat mana hard reset (reset secara hardware)? lupa password

    Netinstall menggunakan kabel serial untuk transfer data OS mikrotik pada saat installasi berlangsung. (Benar / Salah), Kenapa ?SALAH .... kabel serial untuk mengaktifkan terminal, transfter datanya lewat kabel utp

    NetInstall BISA dilakukan pada pc router ...bisa tapi ngapain juga

    Netinstall BISA digunakan untuk upgrade routeros, dengan menggunakan konfigurasi lama (asal konf lama diback up lho, lewat netinstall ada opsi centang keep old configuration)

    pertanyaan jebakan: package aapa yag diperlukan utk diinstall agar bisa static routing? JAWAABANNYA: system saja (karena system sudah mencakup static routing). yg routing itu untuk dynamic routing

    Penulisan command berikut benar atau salah :/ip add add add=172.16.0.1/22 in=ether1BENAR .... emang bisa disingkat

    Dapatkah menambah 2 ip address untuk 2 interface dalam 1 baris perintah CLI?ENGGAK BISA .... bisa sih tapi dipisahkan dengan tanda titik koma


Top Related