Transcript
Page 1: beton anti sinar gamma

Abstrak

Inovasi perlu dilakukan dalam pembuatan beton anti radiasi agar beton

yang dibangun tersebut menjadi lebih ekonomis tanpa mengabaikan peraturan-

peraturan yang berlaku. Inovasi dapat dilakukan dengan berbagai cara, salah

satunya adalah substitusi bahan baku pembuatan beton dimana bahan material ini

dapat bernilai lebih rendah namun dapat memberikan hasil yang dapat menyamai

bahkan melampaui kualitas dari bahan material yang mahal. Limbah paku dan

besi tulangan yang pemanfaatannnya kurang optimal dapat dijadikan bahan baku

pembuatan beton anti radiasi karena bahan ini memiliki berat jenis yang tinggi

sehingga dapat menangkal radiasi, contohnya sinar gamma.

Dari hasil percobaan ini didapat beton dengan berat jenis ......, berat jenis

beton normal adalah...... , sehingga beton dengan bahan baku dari limbah paku

dan besi tulangan dapat menjadi alternatif sebagai perisai radiasi sinar gamma.

Top Related