Download - Banner perio

Transcript

BAGIAN PERIODONSIAFAKULTAS KEDOKTERAN GIGI

UNIVERSITAS GADJAH MADA

Phase I therapy = Initial therapy = non surgical periodontal therapy = cause related therapy .

Merupakan Tahapan pertama dalam serangkaian prosedur perawatan periodontal.

Tujuan: eliminasi etiologi mikrobial dan faktor lain yang mempengaruhi terjadinya penyakit periodontal.

Plaque controlbertujuan menghilangkan plak pada gigi dan permukaan gusi.Dapat dilakukan secara mekanis (menyikat gigi, penggunaan dental floss) atau kimiawi (penggunaan obat kumur)

Scaling and Root planingbertujuan mengembalikan kesehatan gusi

dengan menghilangkan plak dan karang gigi untuk mencegah timbulnya peradangan

Caries controlPenggunaan topikal aplikasi fluor atau

pasta gigi yang mengandung fluor untuk mencegah timbulnya karies

Reevaluasi phase 1 periodontal therapyDilakukan 4 minggu pasca prosedur scaling dan root planing.

Hal yang perlu diperhatikan:a. Peningkatan oral hygieneb. Berkurangnya inflamasi gingivac. Berkurangnya kedalaman poket

Phase I Periodontal Therapy

Plaque control

Caries control

Scaling and root planing

Top Related