Transcript
Page 1: BAGUS PUTRA PAMUNGKAS/RADAR SURABAYA KERJA … filelayouter: triongko RADAR SURABAYA l RABU, 31 MEI 2017 HALAMAN 59 NuaNsa Kebon Binatang Su rabaya (KBS) menjadi inspirasi Bank Jatim

layouter: triongko

RADAR SURABAYA l RABU, 31 MEI 2017 HALAMAN 59

NuaNsa Kebon Binatang Su­rabaya (KBS) menjadi in spirasi Bank Jatim Cabang Uta ma saat mengikuti Parade Bu daya dan Pawai Bunga da lam rangka me ­meriahkan Hari Jadi Kota Su rabaya (HJKS) Ke 724 yang berlangsung Ming gu (7/5).

Hewan­hewan yang diusung mobil karnaval yang dibalut aneka bunga se gar tersebut diatasnya ber tengger beberapa jenis hewan yaitu Singa, Badak, Jerapah, Kijang, Zebra, Angsa. Serta em­pat orang peraga Nunis, Vivi, Her­man, dan Dika, yang ber pakaian ala Jack Sparow si Bajak Laut dan istri, Peri, dan Peter Pan.

Parade budaya kali ini me nyu­

suri jalan sepanjang 5,3 Km start mulai pk 08.00 dari Tugu Pah­lawan dan finish di Taman Bung­kul. Tampak hadir di tenda finish Direktur Bisnis Menengah dan

Korporasi (BMK) Su’udi, Pe mim pin Cabang Uta ma R Haris Moeljanto,

PBO Yohanes Koento, dan Pim cab dr. Sutomo Glemboh Priambodo.

Selanjutnya pada hari Minggu (14/5) karyawati Capem KH. Mas Mansyur dan Kota Madya, Ca bang Utama, mengikuti festival Rujak Uleg di Jl. Kembang Jepun. Kedua acara ini dihadiri Walikota Su­rabaya Tri Rismaharini. (bangkoco)

NuaNsa KEBON BINaTaNG: Mobil hias Bank Jatim mengusung tema Kebon Binatang surabaya. ada singa, Jerapah, Badak, Kijang, Zebra diatsnya. MOBIL HIas: Mobil hias dengan nomor peserta 37 dari Bank Jatim

Cabang utama memasuki Jl Gubernur suryo depan Grahadi surabaya.TIM RuJaK uLEG: seluruh tim rujak uleg dari Capem KH. Mas Mansyur, Cabang utama dan Kota Madya foto bareng sebelum acara dimulai.

MuLaI NGuLEG: Tim Bank Jatim mulai ‘nguleg’ rujak dengan bumbu-bumbu petis dan cingur yang sudah disiapkan.

FOTO BERsaMa: Tim rujak uleg.Bank Jatim Cabang utama foto dengan Walikota surabaya.

PEJaBaT BaNK JaTIM: (Dari kiri) Glemboh Priambodo, Direktur BMK su’udi, Pemcabut R. Haris Moeljanto. Dan PBO Cabut Yohanes Koento di tenda finish.

sERaHKaN BuNGa: Vivi, Nunis, Dika, dan Herman menyerahkan karangan bunga kepada Walikota surabaya Tri Rismaharini sesampainya di finis Taman Bungkul.

saLaMI WaLIKOTa: Haris Moeljanto menyalami Walikota surabaya Tri Rismaharini.

FOTO-FOTO: BaMBaNG suKOCO/RaDaR suRaBaYa

RaYaKaN HaRI JaDI KOTa suRaBaYa KE-724

Bank Jatim Ikuti Parade Budaya dan Rujak Uleg

PULUHAN orang tampak berteriak di Kalimas tepat pada samping Monkasel, Sabtu (6/5) lalu. Suara me re­ka menggema. Dengan da­yung di tangan, mereka tam­pak semangat.

Benar saja, puluhan orang itu tengah mendayung pera­hu. Mereka turut serta da­lam lomba dayung guna mem buka hari jadi kota Su­ra baya yang ke­724. Setiap pe rahu berisi 12 orang. Se pu­luh orang sebagai penda­yung. Sementara dua orang ada di belakang dan depan. Fungsinya untuk menga rah­kan perahu.

“Saya minta kalian semua se mangat. Jangan mudah me nyerah,” ujar Wali Kota Su rabaya Tri Rismaharini dalam pembukaan Lomba Da yung Dragon Boat Race, kemarin.

Wali kota perempuan per ta ma Surabaya itu ber­harap, aca ra ini bukan se­ka dar un tuk memeriahkan sua sana. Le bih dari itu,

Risma ingin agar lomba ini bisa meng ha sil kan atlet ba­ru di sektor dayung.

“Aku ingin kalian semua bisa menorehkan prestasi me lalui lomba dayung ini. Ba ik di level nasional mau­pun internasional. Bangga­kan Surabaya,” lanjut wanita kelahiran Kediri ini.

Dia pun yakin, kegiatan po sitif seperti ini bakal membuat pemuda Surabaya bi sa menjauhi narkoba yang te rus mengancam.

Sementara itu, Kepala Di nas dan Pendidikan Olah ra ga (Dispora) Su ra ba­ya, M Af ghani mengatakan, tu juan aca ra ini untuk meningkat kan kecintaan warga Su ra baya terhadap olah raga da yung.

“Selain itu, momen ini gu­na memanfaatkan Sungai Ka limas lewat olahraga dan di gunakan sebagai sa­ra na wi sata,” ujar Afghani.

Kasi Olahraga dan Pres ta­si Dispora Sugiyanto me­nam bahkan, acara ini juga

un tuk menanamkan rasa ke­pe duliaan terhadap Sungai Ka limas. Artinya, melalui aca ra ini masyarakat Sura­ba ya digugah hatinya untuk lebih mencintai lingkungan Sungai Kalimas.

Festival Kalimas yang di­se lenggarakan selama satu bu lan ini terbagi menjadi dua sesi. Sesi pertama ber­lang sung pada pukul 09.00­15.00, dilanjutkan sesi kedua pukul 18.00­21.00. Dan di iku ti 450 peserta yang terdiri dari 41 tim. Masing­masing pe serta berasal dari 3 gol on g an, antara lain pelajar SMA, mahasiswa, TNI (Armatim dan Marinir) dan Polri.

Nantinya, kata Sugiyanto, pi haknya akan mengambil 20 pemenang masing­masing 10 pemenang dari sektor pria dan wanita.

“Pemenang akan men da­pat uang pem bi na an dan ser tifikat,” pungkas Man­tan Se kretaris UPTD Ken­je ran ter sebut. (gus/hen)

BAGUS PUTRA PAMUNGKAS/RADAR SURABAYA

KERJA KERAS: Para peserta tampak semangat untuk finish terdepan dalam Lomba Dayung Dragon Boat Race menyambut HJKS di Kalimas, Sabtu (6/5).

Lomba Dayung Susuri Kalimas

Top Related