Transcript
  • ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA By: Ns. Seven Sitorus, S.Kep

  • I. PENGKAJIANTahap pertama pada proses keperawatanTindakan peninjauan situasi manusia untuk mendapatkan data tentang klien ( kondisi penyakit, diagnosa klien, kemampuan dan kebutuhan promosi kes. Klien )Pengumpulan data yg mencakup data subjektif & objektifPengkajian fisik mrpkn elemen esensial dlm pengkajian untuk validasi riwayat & identifikasi kebut. Klien

  • II.PENGKAJIAN KELUARGA Kelg sehat mrpkn keadaan seimbang & dinamis mencakup:Mempertimbangkan kebersamaan keluargaKomitmen mempertahankan keluarga sbg unitAgt kelg berjuang mengembangkan potensi dirinya

  • Pengkajian kelg ( lanj ): Penetapan kemampuan kelg berfungsi sec, efektif dlm pemenuhan kebut. Anggota kelgData di kumpulkan sepanjang pelayananProsesnya : dinamis, interaktif & fleksibelBiasanya menggunakan pedoman yg menghasilkan data kualitatif & kuantitatif

  • A.Model friedmans:1. Asumsi yg mendasari:Kelg adalah system social Kelg mrpkn kelompok kecil dari masyarakatKelg sbg system social mempunyai fungsi mengantarkan individu ke masyarakatIndividu bertindak sesuai dgn norma & nilai yg dipelajari dlm sosialisasi di keluarga

  • A.Model friedmans:2. Kategori utama: Data pengenalan kelgRiwayat & tahap perkembangan kelgData lingkunganStruktur kelg ( peran, nilai, komunikasi, kekuatan )Fungsi kelgKoping kelg

  • B.Model Calgary: Dikembangkan oleh Wright & Leahey ( 1994 )Mencampur konsep terapi kelg dgn konsep keperawatan yg didasari teori system, cybernetics, komunikasi, konsep berubahTiga kategori utama yg dikaji pada model Calgary yaitu: struktur, developmental, fungsional.

  • Teori yang mendasari model Calgary: a.Teori system :Sistem kelg sbg bagian dari supra systemnya & tdd bbrp subsistemKelg sec. keseluruhan lebih besar drpd jlm dari bagian bagiannyaPerub. pd satu agt kelg dpt mempengaruhi semua agt keluargaKelg dpt menciptakan keseimbanganPrilaku agt kelg dpt diketahui dari pandangan ors disekitarnya

  • Teori yang mendasari model Calgary:b.Teori cybernetic: Kelg memiliki kemampuan mengatur diri melalui proses umpan balikProses umpan balik dpt tjd sec simultan pd bbrp level system kelg

  • Teori yang mendasari model Calgary:c.Teori komunikasi: Semua komunikasi non verbal bermamfaatSemua komunikasi mempunyai 2 saluran transmisi yaitu vebal & non verbalSemua komunikasi mencakup isi & interaksi ( hubungan )

  • Teori yang mendasari model Calgary:d.Konsep berubah:Perubahan tergantung pd persepsi thd masalahPerubahan terngantung pada konsepPerubahan tergantung pada tujuanPemahaman tunggal bukan suatu perubahanPerubahan tidak sama pada semua anggota kelgFasilitasi perubahan mjd tgg jwb perawatPerubahan berkaitan dgn berbagai penyebab

  • III.SUMBER DATA Iterview klien ttg kejadian yg telah lewat dan sekarangPenilaian subjektif & objektif ( mis. Laporan agt kelg & hsl observasi fasilitas rumah )Imformasi tertulis atau lisan Imformasi dari berbagai agensi yg bekerja dgn klienImformasi dari agt tim kesehatan lain

  • IV.PROSES PENGKAJIANHal yang perlu di pertimbangkan:Membangun hub saling percaya dgn klien / kelgInterview untuk keseluruhan agt kelgMengobservasi interaksi antar agt kelgMengobservasi kondisi / situasi yg muncul di rumah Menggali kekuatan kelgSecara sepintas data dikumpulkan pada area besar kemudian jk di temukan potensi / kemungkinan mslh pd area tsb di gali lbh mendalam

  • V.TOOL PENGKAJIAN KELG. Genogram / Ecomap Instrumen interaksi:angket / kuesionerpedoman wawancara

  • V.TOOL PENGKAJIAN KELG. Pedoman observasi: pedoman observasi terstrukturpedoman obsevasi tidak terstuktur

  • V.TOOL PENGKAJIAN KELG. Alat pengukur: Timbangan BBMeteranTensimeter dan stetoskopThermometerSkala penetuan status nutrisiUkuran penetapan porsi

  • 6.KOMPONEN DATA PENGK KEP. KELG. ( MODIFIKASI ): PENJAJAKAN PERTAMAIdentitas / pengenalan kelgPerkembangan kelgLingkungan fisikStruktur kelgFungsi kelgStress dan koping kelgHasil pemeriksaan fisik agt kelgTugas kelg dalam pemeliharaan kesehatan agt kelg

  • PENJAJAKAN KEDUA KOMPONEMMengenal masalah kesehatan VARIABEL:Pemahaman rasional masalah kesehatanPengetahuan tentang tanda & gejalaPengetahuan tentang penyebabPengetahuan tentang klasifikasi penyakit

  • PENJAJAKAN KEDUAKOMPONEMMengambil keputusan VARIABEL:Pengetahuan ttg akibat Pengetahuan ttg alternative tindakanPengetahuan ttg untung rugi setiap alternativeUngkapan tindakan yg akan dilakukan

  • PENJAJAKAN KEDUAKOMPONEMMemberikan perawatan terhadap agt yg mempunyai mslh kes VARIABEL:Cara memenuhi kebutuhan sehari hariCara memberikan obatCara mencegah penularanCara mencegah parahan

  • PENJAJAKAN KEDUAKOMPONEMMemodifikasi lingkungan rumah yg menunjang kes VARIABEL:Penataan lingkungan pemukiman ( fisik, psycho,sos )Pentingnya modifikasi lingkungan dengan kesatan

  • PENJAJAKAN KEDUAKOMPONEMMemfaatkan sumber kesehatan yg ada VARIABEL:Pemamfaatan fasilitas kesehatanPemamfaatan fasilitas socialHambatan dalam rangka memamfaatkan sarana


Top Related