perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id pengaruh gaya ... fileuniversitas sebelas maret. tesis ini...

15
perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, BUDAYA ORGANISASI, DAN KOMPETENSI KARYAWAN TERHADAP KINERJA DENGAN KOMITMEN ORGANISASIONAL SEBAGAI VARIABEL MEDIASI (STUDI KASUS PADA RUMAH SAKIT ISLAM KLATEN) TESIS Untuk Memenuhi Sebagi an Pers yaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Magister Manajemen Minat Utama Manajemen Sumber Daya Manusia Diaj ukan Oleh: SHINTA HARYANTI NIM : S411208035 PROGRAM STUDI MAGISTER MANAJEMEN PROGRAM PASCA SARJANA UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2014

Upload: lyduong

Post on 26-May-2019

217 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PENGARUH GAYA ... fileUniversitas Sebelas Maret. Tesis ini berjudul Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Budaya Organisasi, dan Kompetensi Karyawan

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, BUDAYA ORGANISASI, DAN

KOMPETENSI KARYAWAN TERHADAP KINERJA DENGAN

KOMITMEN ORGANISASIONAL SEBAGAI VARIABEL MEDIASI

(STUDI KASUS PADA RUMAH SAKIT ISLAM KLATEN)

TESIS

Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister

Program Studi Magister Manajemen

Minat Utama

Manajemen Sumber Daya Manusia

Diajukan Oleh:

SHINTA HARYANTI

NIM : S411208035

PROGRAM STUDI MAGISTER MANAJEMEN

PROGRAM PASCA SARJANA

UNIVERSITAS SEBELAS MARET

SURAKARTA

2014

Page 2: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PENGARUH GAYA ... fileUniversitas Sebelas Maret. Tesis ini berjudul Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Budaya Organisasi, dan Kompetensi Karyawan

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

i

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, BUDAYA ORGANISASI, DAN

KOMPETENSI KARYAWAN TERHADAP KINERJA DENGAN

KOMITMEN ORGANISASIONAL SEBAGAI VARIABEL MEDIASI

(STUDI KASUS PADA RUMAH SAKIT ISLAM KLATEN)

TESIS

Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister

Program Studi Magister Manajemen

Minat Utama

Manajemen Sumber Daya Manusia

Diajukan Oleh:

SHINTA HARYANTI

NIM : S411208035

PROGRAM STUDI MAGISTER MANAJEMEN

PROGRAM PASCA SARJANA

UNIVERSITAS SEBELAS MARET

SURAKARTA

2014

Page 3: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PENGARUH GAYA ... fileUniversitas Sebelas Maret. Tesis ini berjudul Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Budaya Organisasi, dan Kompetensi Karyawan

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

Page 4: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PENGARUH GAYA ... fileUniversitas Sebelas Maret. Tesis ini berjudul Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Budaya Organisasi, dan Kompetensi Karyawan

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

Page 5: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PENGARUH GAYA ... fileUniversitas Sebelas Maret. Tesis ini berjudul Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Budaya Organisasi, dan Kompetensi Karyawan

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

Page 6: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PENGARUH GAYA ... fileUniversitas Sebelas Maret. Tesis ini berjudul Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Budaya Organisasi, dan Kompetensi Karyawan

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

v

KATA PENGANTAR

Rasa syukur yang sedalam dalamnya dan puji syukur yang setingngi-

tingginya penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, yang telah

memberikan karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaiikan tesis guna

persyaratan memperoleh gelar Strata 2 pada Program Magister Manajemen

Universitas Sebelas Maret. Tesis ini berjudul Pengaruh Gaya Kepemimpinan,

Budaya Organisasi, dan Kompetensi Karyawan terhadap Kinerja dengan

Komitmen Organisasional sebagai Variabel Mediasi dimana penelitian tesis ini

dilakukan di Rumah Sakit Islam Klaten.

Penulis menyadari bahwa dalam proses peyusunan tesis ini tidak lepas dari

bantuan dan dukungan pihak lain, maka penulis ingin menyampaikan rasa terima

kasih yang sebesar-besarnya kepada:

1. Prof. Dr. Hartono, M.S., selaku Direktur MM yang telah memberikan ijin

kepada penulis untuk melakukan penelitian ini.

2. Dr. Muhammad Cholil, M.M., selaku Dosen Pembimbing yang telah

memberikan bimbingan dan arahan bagi kelancaran penulisan tesis ini.

3. Petugas Administrasi MM UNS yang telah membantu dalam proses seminar

proposal dan ujian tesis

4. Seluruh karyawan Rumah Sakit Islam Klaten, yang telah kooperatif dalam

penyebaran kuesioner untuk penelitian ini

5. Orang tua, adik, dan tunangan penulis yang selalu memberikan semangat

untuk terus berjuang menyelesaikan tesis ini

Page 7: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PENGARUH GAYA ... fileUniversitas Sebelas Maret. Tesis ini berjudul Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Budaya Organisasi, dan Kompetensi Karyawan

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

vi

6. Rekan-rekan MM UNS angkatan 39 yang telah bersama-sama berjuang dan

berbagi selama proses penelitian

Penulis menyadari bahwa masih banyak kekurangan dalam penyusunan

tesis ini, semoga dapat bermanfaat dan menjadi wawasan bagi penulis,

manajemen Rumah Sakit Islam Klaten, dan pembaca yang haus akan ilmu

pengetahuan.

Surakarta, 05 Mei 2014

Shinta Haryanti

Page 8: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PENGARUH GAYA ... fileUniversitas Sebelas Maret. Tesis ini berjudul Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Budaya Organisasi, dan Kompetensi Karyawan

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

vii

DAFTAR ISI

Halaman Judul……………………………………………………………………..i

Lembar Persetujuan..……………………………………………………………...ii

Lembar Pengesahan………………………………………………………………iii

Pernyataan………………………………………………………………………...iv

Kata Pengantar…………………………………………………………………….v

Daftar Isi…………………………………………………………………………vii

Daftar Tabel……………………………………………………………………....ix

Daftar Gambar……………………………………………………………………xi

Daftar Lampiran………………………………………………………………….xii

Abstrak…………………………………………………………………………..xiii

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Masalah…………………………………………………..1

B. Perumusan Masalah…………………………………………………….…3

C. Tujuan Penelitian…………………………………………………….……4

D. Manfaat Penelitian…………………………………………………….…..5

E. Orisinalitas Penelitian………………………………………………….….5

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN PERUMUSAN HIPOTESIS

A. Gaya Kepemimpinan…………………………………….………………..7

B. Budaya Organisasi………………………………………………….........11

C. Kompetensi………………………………………………………………14

D. Komitmen Organisasional………………………………………………..17

E. Kinerja……………………………………………………………………20

Page 9: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PENGARUH GAYA ... fileUniversitas Sebelas Maret. Tesis ini berjudul Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Budaya Organisasi, dan Kompetensi Karyawan

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

viii

F. Penelitian Terdahulu……………………………………………………..23

G. Kerangka Berpikir………………………………………………………..27

H. Pengembangan Hipotesis………………………………………………...28

BAB III METODE PENELITIAN

A. Jenis Penelitian…………………………………………………………...31

B. Jenis Data dan Sumber Data……………………………………………..31

C. Teknik Pengambilan Sampel……………………………………………..31

D. Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel………………………….33

E. Instrumen Penelitian……………………………………………………...36

F. Uji Instrumen…...………………………………………………………..36

G. Uji Asumsi Klasik………………………………………………………..37

H. Uji Hipotesis……………………………………………………………..40

BAB IV HASIL ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN

A. Analisis Deskriptif……………………………………………………….43

B. Uji Instrumen…………………………………………………………….54

C. Uji Asumsi Klasik………………………………………………………..60

D. Uji Hipotesis……………………………………………………………..64

E. Pembahasan………………………………………………………………67

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan………………………………………………………………73

B. Keterbatasan……………………………………………………………...74

C. Implikasi………………………………………………………………….74

Daftar Pustaka……………………………………………………………………77

Page 10: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PENGARUH GAYA ... fileUniversitas Sebelas Maret. Tesis ini berjudul Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Budaya Organisasi, dan Kompetensi Karyawan

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

ix

DAFTAR TABEL

Tabel 2.1: Penelitian Terdahulu…………………………..……………………...24

Tabel 3.1: Proportional Sampling……………….………………………………33

Tabel 3.2: Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel..………………….….34

Tabel 4.1: Karakteristik Responden Berdasarkan Jenis Kelamin..........................45

Tabel 4.2: Karakteristik Responden Berdasarkan Pendidikan Terakhir…….…...46

Tabel 4.3: Karakteristik Responden Berdasarkan Masa Kerja…………….…….46

Tabel 4.4: Deskripsi Tanggapan Responden terhadap Gaya Kepemimpinan…....49

Tabel 4.5: Deskripsi Tanggapan Responden terhadap Budaya Organisasi............50

Tabel 4.6: Deskripsi Tanggapan Responden mengenai Kompetensi Karyawan...51

Tabel 4.7: Deskripsi Tanggapan Responden mengenai Komitmen Organisasional

……………………………………………………………………………52

Tabel 4.8: Deskripsi Tanggapan Responden Mengenai Kinerja………………....53

Tabel 4.9: Hasil Uji Validitas Gaya Kepemimpinan…………………………….54

Tabel 4.10: Hasil Uji Validitas Budaya Organisasi……………………………...55

Tabel 4.11: Hasil Uji Validitas Kompetensi Karyawan………………………….56

Tabel 4.12: Hasil Uji Validitas Komitmen Organisasional……………………...57

Tabel 4.13: Hasil Uji Validitas Kinerja…………………………………………..58

Tabel 4.14: Hasil Uji Reliabilitas………………………………………………...59

Tabel 4.15: Kolmogorov-Smirnov.........................................................................60

Tabel 4.16: Hasil Uji Heterokedastisitas………………………..………………..61

Tabel 4.17: Hasil Uji Multikolinieritas…………………………………….…….62

Page 11: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PENGARUH GAYA ... fileUniversitas Sebelas Maret. Tesis ini berjudul Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Budaya Organisasi, dan Kompetensi Karyawan

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

x

Tabel 4.18: Hasil Uji Autokorelasi……………………………............................63

Tabel 4.19: Hasil Analisis Regresi Gaya Kepemimpinan, Budaya Organisasi, dan

Kompetensi Karyawan terhadap Komitmen Organisasional…………………….64

Tabel 4.20: Hasil Analisis Regresi Gaya Kepemimpinan, Budaya Organisasi,

Kompetensi Karyawan, dan Komitmen Organisasinal terhadap Kinerja………..65

Tabel 4.21: Hasil Analisa Teori Baron & Kenny tentang Mediasi………….…...66

Page 12: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PENGARUH GAYA ... fileUniversitas Sebelas Maret. Tesis ini berjudul Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Budaya Organisasi, dan Kompetensi Karyawan

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

xi

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1: Kerangka Berpikir………...………………………………………..27

Gambar 3.1: Langkah Baron & Kenny…………………………………………..41

Page 13: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PENGARUH GAYA ... fileUniversitas Sebelas Maret. Tesis ini berjudul Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Budaya Organisasi, dan Kompetensi Karyawan

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

xii

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1: Uji Validitas Gaya Kepemimpinan

Lampiran 2: Uji Validitas Budaya Organisasi

Lampiran 3: Uji Validitas Kompetensi Karyawan

Lampiran 4: Uji Validitas Komitmen Organisasional

Lampiran 5:Uji Validitas Kinerja

Lampiran 6: Uji Reliabilitas

Lampiran 7:Uji Asumsi Klasik

Lampiran 8: Analisis Regresi

Lampiran 9: Kuesioner Perawat

Lampiran !0: Kuesioner Kepala Ruangan

Lampiran 11: Struktur Organisasi

Lampiran 12: Surat Keterangan Penelitian dari Rumah Sakit Islam Klaten

Page 14: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PENGARUH GAYA ... fileUniversitas Sebelas Maret. Tesis ini berjudul Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Budaya Organisasi, dan Kompetensi Karyawan

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

xiii

ABSTRAK

SHINTA HARYANTI. S411208035, ORGANISASI,

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, BUDAYA DAN KOMPETENSI KARYAWAN TERHADAP KINERJA DENGAN KOMITMEN ORGANISASIONAL SEBAGAI PADA RUMAH SAKIT ISLAM

VARIABEL MEDIASI (STUDI KASUS KLATEN). Program Magister Manajemen

Universitas Sebelas Maret. Tesis. 2014.

Tujuan penelitian ini berfungsi untuk mengetahui pengaruh gaya kepemimpinan, budaya organisasi, dan kompetensi karyawan terhadap kinerja dengan komitmen organisasional sebagai variabel mediasi (studi kasus pada Rumah Sakit Islam Klaten). Penelitian ini merupakan penelitian empiris yang bersifat deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Jenis data yang digunakan adalah data primer dan data sekunder. Populasi dalam penelitian ini adalah perawat unit rawat inap Rumah Sakit Islam Klaten sejumlah 194 dan diambil sampel sejumlah 131 yang masakerjanya lebih dari 1 tahun. Teknik pengambilan sampel menggunakan nonprobability sampling dengan metode purposive sampling dan kemudian diproporsionalkan. Instrumen penelitian menggunakan kuesioner. Analisis data meliputi uji instrumen, uji asumsi klasik, dan uji hipotesis dengan regresi linear sebagai alat analisisnya menggunakan bantuan SPSS 17. Berdasarkan pembahasan hasil penelitian ini diperoleh simpulan bahwa kompetensi karyawan berpengaruh pada kinerja karyawan, sedangkan gaya kepemimpinan dan budaya organisasi tidak berpengaruh meningkatkan kinerja karyawan. Setelah hadir variabel komitmen organisasional sebagai variabel mediasi hanya satu variabel yang berpengaruh yaitu kompetensi karyawan, sedangkan yang lainnya tidak dapat mempengaruhi kinerja secara signifikan dengan atau tanpa variabel mediasi.

Kata kunci: gaya kepemimpinan, budaya organisasi, kompetensi karyawan, komitmen organisasional, kinerja

Page 15: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PENGARUH GAYA ... fileUniversitas Sebelas Maret. Tesis ini berjudul Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Budaya Organisasi, dan Kompetensi Karyawan

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

xiv

ABSTRACT

SHINTA HARYANTI. S411208035, EFFECT OF LEADERSHIP STYLE, ORGANIZATIONAL CULTURE, AND EMPLOYEES’ COMPETENCE TO PERFORMANCE WITH ORGANIZATIONAL COMMITMENT AS A VARIABLE MEDIATION (CASE STUDY ON ISLAMIC HOSPITAL KLATEN). Master of Management Program, University of March. Thesis. , 2014.

The purpose of this study serve to determine the effect of leadership style, organizational culture, and employees’ competence on performance with organizational commitment as a mediating variable (case study at the Islamic Hospital in Klaten). This study is a descriptive empirical study with a quantitative approach. The type of data used is primary data and secondary data. The population in this study is the nurse-patient unit Klaten Islamic Hospital number 194 and number 131 samples were taken masakerjanya more than 1 year. Nonprobability sampling technique using sampling with purposive sampling method and then diproporsionalkan. Instrument research using questionnaires. Data analysis includes test instrument, the classical assumption test, and test hypotheses with linear regression as a tool of analysis using SPSS 17. Based on the discussion of the results of this study be concluded that the employees’ competency effect on the employee performance, while the leadership style and organizational culture had no effect improves employee performance . After attending the variables of organizational commitment as a mediating variable that affects only one variable, namely the competence of employees, while others may not affect performance significantly with or without a mediating variable.

Keywords: leadership styles, organizational culture, employees’ competency, organizational commitment, performance