data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

67

Upload: others

Post on 20-Nov-2021

6 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek
Page 2: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyekyang direkam dan dismpan dalam media

Fakta yang mungkin dikumpulkan

• Nama pohon

• Jenis pohon

• Umur pohon

• Jumlah produksi

• Harga per kilogram dipasaran, dll

Page 3: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

Peringkat Fisik (terendah) : mendeskripsikan struktur data yang digunakan, pola representasi bit dsb, yang akan disimpandalam penyimpanan fisik.

Peringkat Logika : medeskripsikan data apa yang disimpan di basis data dan hubungan apa yang ada antara data-data tersebut.

Peringkat Pengguna (tertinggi) : menyederhanakan interaksipengguna dengan sistem dalam bentuk GUI dakan aplikasisistem basis data.

Page 4: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

Aplikasi KomputerInformasi Hasil Analisis

DATA

Page 5: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

Kumpulan data yang terorganisasi

Tersimpan dalam suatu tempat

Dapat digunakan secara bersama

Page 6: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

Database adalah kumpulan data yang saling terkait

yang disusun agar mudah untuk diakses

Database

Akademik Mahasiswa

Registrasi

Matakuliah

Nilai

Matakuliah

Page 7: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

Database adalah kumpulan data yang tersusun secarasistematis sehingga akan memudahkan pengguna untukmengakses dan mengatur sehingga akan menghasilkansebuah informasi yang efektif dan efisien.

Himpunan kelompok data (arsip) yang saling berhubungan, yang diorganisasi sedemikian rupa, sehingga kelak dapatdimanfaatkan kembali dengan cepat.

Database dapat berdiri-sendiri dan juga dapat digabungmenjadi satu kesatuan. Menggabung dua atau lebih jenisdatabase disebut mengkorelasikan.

Page 8: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

tersimpan dalam bentuk file

tersimpan dalam database server

diakses secara bersama melalui jaringan komputer

Secara digital

Page 9: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

Komponen Sistem Database:

Perangkat Keras (Hardware): Komputer, memori, storage (Harddisk), peripheral, dll.

Sistem Operasi (Operating System): Program yang menjalankan sistem komputer, mengendalikan resource komputer dan melakukan berbagai operasi dasar sistemkomputer.

Basis Data (Database): Menyimpan berbagai obyek database (struktur tabel, indeks,dll)

DBMS (Database Management System) : Perangkat lunakyang memaintain data dalam jumlah besar.

Pemakai (User): Para pemakai database.

Aplikasi (perangkat lunak) lain: Program lain dalam DBMS.

Page 10: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

1. Mudah untuk memperoleh informasi tertentu

2. Dalam aplikasi, mampu untuk mendapatkan jawaban

pertanyaan-pertanyaan seperti: Berapa jumlah mahasiswa yang mengikuti kuliah “Pengantar

Basis Data”?

Siapa saja yang lulus pada periode Agustus tahun ini?

Berapa persentase mahasiswa yang tidak melakukanregistrasi

pada semester lalu?

Berapa jumlah SKS yang diperoleh oleh mahasiswa dengan NIM

12345?

Page 11: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

ATM

e-Mobile Banking dan Internet Banking

Tracking Paket Barang

Distance learning

Reservasi Tiket Penerbangan

Sistem Perpustakaan

Page 12: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

Independensi program-data

Meminimalkan redundansi data

Meningkatkan konsitensi data

Meningkatkan kemampuan berbagai data

Meningkatkan produktivitas pengembanganaplikasi

Meningkatkan kualitas data

Meningkatkan tanggapan dan kemudahanakses terhadap data

Mengurangi pemeliharaan program

Page 13: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

ANTARMUKA

BERBENTUK

FORM

isian: ___

pass: * * * *

SUBMIT

PROGRAM

PEMROSES

RESPON

(ASP, PHP,

CGI)

Hasil

Form

Nama Variabel

dan Nilai

HTML

DATABASE

client

server

Pengenalan DataBase

Page 14: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

Himpunan

Kumpulan dari object yang berbeda (diskrit) yg digunakan

untuk mengelompokkan sejumlah objek (yg disebut dgn

elemen, unsur atau anggota)

Himpunan dosen

Page 15: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

Himpunan A

Himpunan B

Himpunan C

Tabel A

Tabel B

Tabel C Masing-masing Tabel memiliki relasi dng tabel lain

Page 16: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

Himpunan Pekerja

Page 17: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek
Page 18: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

Dalam sistem informasi, penerapan database tidak hanya ditinjau

dari sisi ketersediaan data

tetapi juga dari sisi

• keamanan data

• konsistensi data

• validitas data

• reliablilitas system

Perlu menejemendata

Page 19: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

Untuk mengelola database diperlukan suatu perangkat lunak yang

disebut DBMS (Database Management System).

Merupakan suatu sistem perangkat lunak yang memungkinkan user

(pengguna) untuk membuat, memelihara, mengontrol, dan

mengakses (mengelola) database sampai pengaturan hak akses

secara praktis dan efisien.

Page 20: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

System basisdata yang memiliki kemampuan menajemen

untuk menjamin ketersediaan, keamanan, reliabilitas,

konsistensi dan validitas data

Page 21: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

Menggunakan metode relasi yang didasarkan pada

teori himpunan matematika

Bagaimana cara mengorganisasikan data dalam database?

Salah satu metode yg digunakan

Page 22: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

Tabel A

Tabel B

Tabel C

Tabel D

Tabel E

Relational Database Management System

Page 23: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

Model yang menggunakan sejumlah tabel untukmenggambarkan data serta hubungan antar data-data tersebut.

RDBMS yg menggunakan metode relasi didasarkan pada teorihimpunan untuk mengorganisasikan data

Data dikumpulkan dalam sejumlah object yang disebut dengantabel

Sebuah tabel memiliki sejumlah kolom (yang disebut denganfield, tuple, item, atau attribute) dan baris untukmengorganisasikan data yang ada

Dimungkinkan adanya lebih dari satu relasi dlm satu tabel

Dapat meminimalkan redundancy data & menjaga konsistensidata

Page 24: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

Contoh minimalisasi redundancy data

Page 25: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

Database design menggunakan Entity Relationship Diagram

Atribut

Entitas

Relationship

Page 26: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

dengan karakteristik

terletak dalam internet host dan client menggunakan protocol TCP/IP menggunakan bahasa Hypertext Markup Language (HTML) mampu melakukan komunikasi data dua arahclient dapat mengakses informasi text, gambar dan suaramenggunakan Uniform Resource Locators (URL) untuk mengakses server dapat menggunakan http, ftp, dan

telnet.

Page 27: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

Web database merupakan system penyimpanan data yang dapat diakses oleh aplikasi database yang mendukungteknologi Web

Multi tier application

Page 28: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

MySQL dikembangkan sekitar tahun 1994 oleh sebuah

perusahaan pengembang software dan konsultan database

bernama MYSQL AB yang berada di Swedia.

MySQL AB didirikan oleh dua orang Swedia dan satu orang

Finlandia yaitu: David Axmark, Allan Larsson, dan Michael

"Monty" Widenius.

Tujuan awal dikembangkannya MySQL adalah untuk

mengembangkan aplikasi berbasis web pada client.

MySQL AB memegang penuh hak cipta hampir untuk semua

kode sumbernya.

Page 29: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

MySQL AB membuat MySQL tersedia sebagai perangkat

lunak gratis di bawah lisensi GPL (General Public License) .

MySQL adalah sebuah database yang dapat digunakan baik

sebagai client maupun server.

MySQL adalah program database server yang mampu

menerima dan mengirimkan datanya dengan cepat, multi

user (database ini dapat digunakan oleh banyak pemakai)

serta menggunakan perintah standar SQL(Structure Query

Language).

Page 30: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

MySQL merupakan sebuah database server yang melayani

permintaan dari client.

MySQL merupakan sebuah database client yang dapat

melakukan query yang mengakses database pada server

MySQL mampu menyimpan data berkapasitas sangat besar

hingga berukuran gigabyte sekalipun.

MySQL merupakan turunan dari konsep database SQL

(Structured Query Languange) untuk pemilihan /seleksi dan

pemasukan data yang memungkinkan pengoperasian data

dikerjakan dengan mudah secara otomatis

Page 31: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

MySQL didukung oleh driver ODBC, artinya database MySQL

dapat diakses menggunakan aplikasi apa saja termasuk

berupa visual seperti delphi dan Visual Basic.

MySQL adalah database yang menggunakan enkripsi password

MySQL adalah program database server sedangkan SQL adalah

bahasa yang digunakan didalamnya.

Database MySQL adalah sebuah perangkat lunak database

yang berbentuk relasional atau dalam bahasa basis data

disebut sebagai Relational Database Management System

(RDBMS) yang menggunakan suatu bahasa permintaan SQL.

Page 32: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

Security : memiliki lapisan sekuritas, seperti level subnetmask, nama host dan izin akses user disertai dengan password enkripsi.

Scalability dan Limits : mampu menangani database dalam skalabesar dengan jumlah records lebih dari 50 juta dan 60 ribu tabelserta 5 miliar baris.

Connectivity : dapat melakukan koneksi dengan client menggunakan protokol TCP/IP, Unix soket atau Named Pipes.

Localisation : dapat mendeteksi pesan kesalah (error code) pada client dengan menggunakan lebih dari dua puluh bahasa.

Page 33: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

Interface : memiliki interface terhadap berbagai aplikasi dan bahasa pemrograman dengan fungsi API (Application Programming Interface).

Clients dan Tools : dilengkapi dengan berbagai tool yang dapat digunakan untuk administrasi database

Struktur Tabel : memiliki struktur tabel yang lebihfleksibeldalam menangani ALTER TABLE dibandingkanOracle atau PostgreSQL

Page 34: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

Dalam bahasa SQL pada umumnya informasi tersimpandalam tabel-tabel yang secara logic merupakan strukturdua dimensi terdiri dari baris (row atau record) dan kolom(column atau field).

Dalam sebuah database dapat terdiri dari beberapa table. Data yang terdapat pada tabel berupa field-field yang berisi

nilai dari data tersebut. Nilai data dalam field memiliki tipedata sendiri-sendiri.

Contoh: nomor karyawan: bertipe integer dengan lebar field 10; nama karyawan: bertipe karakter dengan lebar 100; dan field alamat: bertipe varchar dengan lebar field max 255.

Dasar-Dasar MySQL

Page 35: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

Beberapa tipe data pada MySQL yang sering digunakan:

Page 36: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

SQL dibedakan menjadi dua bentuk query yaitu:

1. DDL (Data Definition Language) adalah sebuah metode query

yang berguna untuk mendefinisikan data pada sebuah

database yaitu :

a. CREATE digunakan untuk pembuatan table dan database.

b. DROP, untuk penghapusan table maupun database.

c. ALTER, untuk melakukan pengubahan struktur tabel yang

telah dibuat, baik menambah filed(add), mengganti nama

field(change) ataupun menamakannya kembali(rename)

serta menghapus (drop).

Page 37: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

2. DML (Data Manipulation Language) adalah sebuah metode

query SQL yang digunakan apabila DDL telah terjadi, sehingga

sehingga fungsi dari query ini adalah untuk melakukan

manipulasi database yg telah ada atau telah dibuat

sebelumnya.

a. INSERT, digunakan untuk pemasukan data pada tabel database

b. UPDATE, digunakan untuk melakukan pengubahan terhadap

data yang ada pada tabel

c. DELETE digunakan untuk penghapusan data pada tabel.

Page 38: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

Dasar-Dasar MySQL

Untuk mengelola database MySQL:

Prompt DOS (tool command line)

Program Utility (PHPMyAdmin)

Akses ke database:

Koneksi ke database

Query/permintaan data

Pemutusan Koneksi

Page 39: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

Dasar-Dasar MySQL

Koneksi menggunakan user root:

Jalankan DOS prompt.

Aktifkan direktori dimana file mysql.exe berada. Pada Xampp: C:\Program

Files \ xampp \ mysql \ bin.

Kemudian ketikkan: mysql –h localhost –u root.

Page 40: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

Dasar-Dasar MySQL

Mengelola Database dengan Prompt DOS:

Cara untuk membuat sebuah database baru adalah denganperintah: create database namadatabase;

Contoh: create database db_kampus;

Untuk membuka sebuah database dapat menggunakan perintahberikut ini: use namadatabase;

Contoh: use db_kampus;

Page 41: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

Dasar-Dasar MySQLPerintah untuk membuat tabel baru adalah:

create table namatabel(struktur);

Contoh: create table tbl_karyawan(nik int(4) not null primary key, nama char(40) not null, alamat char(100) not null, fakultas char(20) not null, usia int(2) not null);

Page 42: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

Dasar-Dasar MySQL

Untuk memasukkan data ke tabel:

insert into namatabel values(‘kolom1’,’kolom2’, …);

Contoh:

insert into tbl_karyawan values(0001,’Andi’,’Jl.Kertajaya’,’Teknik’,23);

Untuk menampilkan isi tabel: select * from tbl_karyawan;

Page 43: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

Dasar-Dasar MySQL

Menampilkan data dengan range tertentu:

select * from namatabel where namakolom between x and y; Menampilkan data dengan nama awal diawali huruf “T”.

select * from namatabel where left(nama,1)=“T”; Menampilkan data dengan nama awal diawali huruf “N”.

select * from namatabel where right(nama,1)=“N”; Menampilkan data dengan subnama “ayu”.

select * from namatabel where nama like “%ayu%”;

Page 44: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

Dasar-Dasar MySQL

Menghilangkan tampilan data dengan nilai yang sama pada satu kolom: select distinct namakolom from namatabel;

Merubah isi pada kolom tertentu: select namatabel set namakolom where namabaris;

Page 45: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

Mengoperasikan MySQL

Tools yang biasa digunakan dalam mempermudah administrasi server

MySQL.

1. MySQL Command Line Client

MySQL Command Line Client merupakan tools default MySQL yang sudah

disertakan dalam file instalasi MySQL. Aplikasi ini dapat digunakan untuk

melakukan koneksi ke MySQL melalui text-based mode.

Page 46: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

2. Menggunakan PHPMyAdmin

PHPMyAdmin merupakan front-end MySQL berbasis

web.

PHPMyAdmin dibuat dengan menggunakan PHP.

Saat ini, PHPMyAdmin banyak digunakan dalam hampir

semu penyedia hsting yang ada di internet

PHPMyAdmin mendukung berbagai fitur administrasi

MySQL termasuk manipulasi database, tabel, index dan

juga dapat mengeksport data ke dalam berbagai format

data.

Page 47: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek
Page 48: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

Mengoperasikan MySQL

3. MySQL-Front

MySQL-Front merupakan front-end MySQL berbasis Windows.

MySQL-Front memiliki user interface yang cukup mudah digunakan.

Pada awalnya MySQL-Front merupakan software yang free, namun mulai versi 3.0 ke

atas, software ini menjadi software yang bersifat shareware dengan masa percobaan

selama 30 hari.

Page 49: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

Mengaktifkan direktory MySQL

c:\>MYSQL

Mengatur password root

mysql>MYSQLADMIN –UROOT PASSWORD nama password;

Membuat, mengaktifkan dan melihat database

mysql>CREATE DATABASE nama_database;

mysql>USE nama_database;

mysql>SHOW DATABASES;

Membuat, mengetahui struktur dan melihat tabel

mysql>CREATE TABLE nama_table (nama_field

type_field(panjang_field), ) ;

mysql>DESCRIBE nama_table;

mysql>SHOW TABLES;

Page 50: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

Mengisikan data ke dalam tabel

mysql>INSERT INTO nama_tabel VALUE(data1a,data1b,…..);

Menampilkan data untuk semua kolom

mysql>SELECT * FROM nama_table;

Menampilkan data untuk kolom tertentu

mysql>SELECT field1,field2 FROM nama_table;

Menampilkan data dengan menghindari pengulang-an data pada kolom yang diinginkan

mysql>SELECT DISTINCT field1 FROM nama_table;

Menampilkan data dengan mengurutkannya secara Ascending atau Descending

mysql>SELECT field1,field2 FROM nama_table ORDER BY field3;

Menampilkan data dengan penyaringan

mysql>SELECT * FROM nama_table WHERE field1 = Item_data;

mysql>SELECT * FROM nama_table WHERE field1 < item_data;

mysql>SELECT * FROM nama_table WHERE field1 BETWEEN item_data1 AND item_data2;

mysql>SELECT * FROM nama_table WHERE field1 LIKE %keyword’;

Page 51: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

Mengetahui jumlah nilai pada suatu kolom (SUM)

mysql> SELECT SUM(field1) FROM nama_tabel ;

Mengetahui jumlah nilai rata-rata pada suatu kolom (AVG)

mysql> SELECT AVG(field1) FROM nama_tabel ;

Mengetahui nilai maksimal/minimal pada suatu kolom (MAX/MIN)

mysql> SELECT MAX(field1) FROM nama_tabel ;

mysql> SELECT MIN(field1) FROM nama_tabel ;

Mengetahui jumlah record yang tidak bernilai kosong pada suatu tabel (COUNT)

mysql> SELECT COUNT(*) FROM nama_tabel ;

Melihat gabungan dua tabel

mysql> SELECT nama_tabel1.field1a, nama_tabel1.field1b, nama_tabel2.field2a, nama_tabel2.field2b FROM nama_tabel1,nama_tabel2 WHERE nama_tabel1.field3a, nama_tabel2.field3b ;

Page 52: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

Mysql_connect : untuk membuat hubungan ke database MySQL yang terdapat pada suatuhost

mysql_connect(host,nama_pemakai,password);

Contoh : $id_mysql= mysql_connect(“localhost”,”php”,”pinguin”);

Mysql_close : untuk menutup hubungan ke database MySQL

mysql_close(pengenal_hubungan);

Contoh : mysql_close($id_mysql”);

Mysql_select_db : untuk memilih database MySQL (seperti USE)

mysql_select_db(database, pengenal_hubungan);

Contoh : mysql_select_db(“bukualmt”,$id_mysql);

Mysql_query : untuk mengeksekusi permintaan tehradap tabel

mysql_query(permintaan, pengenal_hubungan);

Contoh : mysql_query(SELECT * FROM kota”,,$id_mysql);

Mysql_db_query : untuk menjalankan suatgu permintaan terhdap suatu database

mysql_db_query(database, permintaan,pengenal_hubungan);

Contoh : mysql_db_query(“bukualmt”,”SELECT * FROM kota”,$id_mysql);

Page 53: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

Untuk masuk ke dalam program MySQL pada prompt jalankan perintah berikut ini:

C:\> MYSQL (Enter)

Kemudian akan masuk kedalam MySQL seperti tampilan dibawah ini:

Welcome to the MySQL monitor. Commands and with ; or \g.

Your MySQL connection id is 2 to server version:3.23.47-nt

Type ‘help;’ or ‘\h’ for help. Type ‘\c’ to clear the buffer.

mysql>

Bentuk prompt “mysql>” adalah tempat menuliskan perintah-perintah MySQL. Setiap perintah SQL harus diakhiri dengan tanda titik-koma “;” .

Page 54: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

Cara untuk membuat sebuah database baru adalah dengan perintah:

create database namadatabase;

Contoh: create database privatdb;

Untuk membuka sebuah database dapat menggunakan perintah berikut ini:

use namadatabase;

Contoh: use privatdb;

Perintah untuk membuat tabel baru adalah:

create namatabel

(

struktur

);

Page 55: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

Perintah MySQL untuk membuat tabel seperti diatas adalah:

create table anggota(

nomor int(6) not null primary key,

nama char(40) not null,

email char(255) not null,

alamat char(80) not null,

kota char(20) not null);

Untuk memasukkan sebuah baris (record) kedalam tabel MySQL adalah sebagaiberikut:

insert into namatabel values(kolom1, kolom2, kolom3,…);

Contoh:

insert into anggota values(‘1’,’Arini Nurillahi’, ’[email protected]’, ’Jl.Lebak

Rejo 7’,’Surabaya’);

Page 56: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

MEMBUAT DATABASE DAN TABLE

Contoh:Misalkan ingin menyimpan data anggota yaitu: nomor, nama, email, alamat, kota. Sedangkan strukturnya seperti tabel dibawah ini:

Page 57: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

Perintah MySQL untuk membuat tabel seperti diatas adalah:

create table anggota(

nomor int(6) not null primary key,

nama char(40) not null,

email char(255) not null,

alamat char(80) not null,

kota char(20) not null);

Untuk memasukkan sebuah baris (record) kedalam tabel MySQL adalah sebagaiberikut:

insert into namatabel values(kolom1, kolom2, kolom3,…);

Contoh:

insert into anggota values(‘1’,’Arini Nurillahi’, ’[email protected]’, ’Jl.Lebak

Rejo 7’,’Surabaya’);

Page 58: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

MENAMPILKAN ISI TABLE

Isi tabel dapat ditampilkan dengan menggunakan perintahSELECT, cara penulisan perintah SELECT adalah:

select nm_kolom from namatable;

Page 59: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

Untuk menghapus suatu record dengan kriteria tertentu digunakan perintah

sebagai berikut:

delete from namatabel where kriteria;

Contoh: Menghapus record dari tabel anggota yang bernomor ‘3’

delete from anggota where nomor=’3’;

Page 60: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

Untuk memodifikasi (merubah) isi record tertentu adalah dengan

menggunakan perintah sebagai berikut:

update namatabel set kolom1=nilaibaru1, kolom2=nilaibaru2 … where

kriteria;

Contoh:Merubah e-mail dari anggota yang bernomor 12 menjadi

[email protected]’ dalam tabel anggota.

update anggota set email=’[email protected]’ where nomor=’12’;

Page 61: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

membuka koneksi (connection) dengan database server dengan menggunakan PHP

$dbServer = "localhost";

dbUser = "unej";

$dbPass = "test";

$dbConn = mysql_pconnect($dbServer, $dbUser, $dbPass);

memilih dan membuka database yang diinginkan

// membuka database

$db = "SumberDayaAir";

mysql_select_db($db);

Page 62: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

mengirim perintah untuk mengakses (membaca, menulis, mengubah, atau menghapus)

data

// membuat query

$query = "SELECT RSuhu, RCurahHujan FROM Cuaca ";

$ result = mysql_query($query);

membuka koneksi (connection) dengan database server dengan menggunakan PHP

$dbServer = "localhost";

dbUser = "unej";

$dbPass = "test";

$dbConn = mysql_pconnect($dbServer, $dbUser, $dbPass);

Page 63: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

memilih dan membuka database yang diinginkan

// membuka database

$db = "SumberDayaAir";

mysql_select_db($db);

mengirim perintah untuk mengakses (membaca, menulis, mengubah, atau

menghapus) data

// membuat query

$query = "SELECT RSuhu, RCurahHujan FROM Cuaca ";

$ result = mysql_query($query);

Page 64: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

membaca hasil akses yang telah dilakukan

// mengakses hasil

$jumlahHasil = mysql_num_rows($hasil); while ($row = mysql_fetch_object ($result)){

if($jumlahHasil < 1){ $Suhu=$row->RSuhu;

echo("Data tidak ada dalam database <br>");} $CurahHujan=$row->RCurahHujan;

else{ echo("<tr><td>$ Suhu </td><td>$ CurahHujan </td></tr>");}

echo("<table >"); echo("</table>");}

echo("<tr><td>Suhu</td>

<td>Curah Hujan </td></tr>");

mengakhiri koneksi dengan database server

// ------ putus hubungan dengan database

mysql_close($koneksi);

Page 65: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

Agar script PHP yang kita buat dapat berhubungan dengan database dari MySQL dapat menggunakan fungsi berikut ini:

File utama.php:

<?php

function open_connection()

{ $host=”localhost”;

$username=”root”;

$password=””;

$databasename=”privatdb”;

$link=mysql_connect($host,$username,$password) or die ("Database tidak dapat

dihubungkan!");

mysql_select_db($databasename,$link);

return $link; }

?>

Isi dari variabel $host, $username, $password dan $databasename dapatdisesuaikan sesuai dengan setting pada MySQL server yang ada.

Page 66: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

// ------ putus hubungan dengan database

mysql_close($link);

// ------ buat tampilan tabel

echo("<table width=100% cellspacing=1 cellpadding=2 bgcolor=#000000>");

echo("<tr><td bgcolor=#CCCCCC>No</td><td bgcolor=#CCCCCC>Nama</td><td

bgcolor=#CCCCCC>E-Mail</td><td bgcolor=#CCCCCC>Alamat</td><td

bgcolor=#CCCCCC>Kota</td></tr>");

// ------ ambil isi masing-masing record

while ($row = mysql_fetch_object ($result))

{

// ----- mengambil isi setiap kolom

$nomor=$row->nomor;

$nama=$row->nama;

$email=$row->email;

$alamat=$row->alamat;

$kota=$row->kota;

Page 67: Data merupakan kumpulan/himpunan fakta dari suatu obyek

// ------ menampilkan di layar browser

echo("<tr><td bgcolor=#FFFFFF>$nomor</td><td bgcolor=#FFFFFF>$nama</td><td

bgcolor=#FFFFFF>$email</td><td bgcolor=#FFFFFF>$alamat</td><td

bgcolor=#FFFFFF>$kota</td></tr>");

}

echo("</table>");

?>