daily report - valbury indonesia...itmg keluarkan biaya eksplorasi rp740 juta jv akan dorong...

11
1 Research Department - email : [email protected] NEWS HEADLINES JAKARTA COMPOSITE INDEX CHART \ Koreksi IHSG yang beruntun terjadi hampir dua pekan terakhir, memberikan sinyal potensi koreksi cenderung terbatas. Hal tersebut terkonfirmasikan dari indikator Stochastic yang mengisyaratkan IHSG dalam ruang jenuh jual. Selain itu, peluang up reversal juga terindikasi dari MACD, kendati dari lagging indikator sinyal terkonfirmasi nagatif. JAKARTA INDICES STATISTICS CLOSE CHANGE VOLUME (Mn) VALUE (Rp Bn) IHSG 5494.872 +33.814 13787.426 10018.600 LQ-45 873.437 +6.242 2569.151 6493.196 MARKET REVIEW MARKET VIEW Bursa global sebagian menguat pada perdagangan awal pekan (16/11) ditengah bauran sentimen positif dan negative. Indeks utama Asia bergerak rebound dengan Nikkei 225 naik 2,05%, dikuti dengan Kospi yang terapresiasi 1.97%. Kemudian, Shanghai dan Hangseng keduanya juga menguat masing-masing 1,11% dan 0.86%. Kami melihat rebound ini setelah ASEAN + Cina, Australia, New Zealand, Jepang dan Korea Selatan menandatangani RCEP pada hari sebelumya yang akan mendorong perdagangan, pembukaan akses dengan penurunan pajak masuk barang yang diharapkan dapat memulihkan perdagangan dunia dimasa dan pasca covid-19. Hal ini menguntungkan terutama yang telah maju secara industry seperti Jepang, Korea Selatan, Cina dan Australia yang perdagangannya cukup intens dengan negara-negara ASEAN. Adapun, sentimen dari RCEP seakan menutup sentimen negative dari penambahan kasus covid-19 di Eropa dan AS. Adapun, lonjakan kasus covid-20 yang telah memecahkan rekor baru. Sementara itu, kasus covid-19 menunjukkan pemburukan yang cukup signifikan terutama di AS yang kembali memecahkan rekor baru yang mana mencapai 166,555 kasus dalam sehari yang diikuti oleh restriksi mobilitas di sejumlah negara bagian. Adapun, pakar kesehatan yang ditunjuk Biden telah mengatakan bahwa lockdown skala nasional akan menjadi langkah terakhir. Meski demikian, pakar mengatakan langkah lockdown tidak seperti sebelumnya yang menutup semua akses, mengindikasikan bahwa lockdown akan dilakukan hati-hati. Sementara itu, investor juga melihat perkembangan Peningkatan kasus covid-19 juga merebak di hampir semua penjuru Eropa terutama Italia, Inggris, Spanyol dan Denmark. Bursa Eropa tentative menguat yang juga dipengaruhi sentimen positif dari bursa Asia. Kendati demikian Eropa masih dihantam tingginya ketidakpastian akibat angka kasus yang naik. IHSG rebound 0,62% yang diikuti oleh penguatan Rupiah terhadap USD menjadi Rp14,109. Meski demikian, pembelian asing yang gencar dalam seminggu terakhir berakhi dengan net sell mencapai Rp369 miliar, dengan saham-saham yang menjadi sasaran net sell antara lain BBRI, BMRI, UNTR dan HMSP. Pembalikan arah modal asing ini dipengaruhi lebih kepada aksi profit taking. Adapun, pemerintah memproyeksikan bahwa RCEP dapat mendorong pertumbuhan ekonomi Indonesia sebesar 0,05% dalam beberapa tahun mendatang. Indonesia berharap masuknya ke fakta perdagangan terbesar dunia dapat mendorong arus investasi. Nilai ekspor Indonesia pada Oktober 2020 tercatat mencapai US$14,39 miliar, naik 3,09 persen month-to-month dibanding ekspor September 2020. Sementara itu, nilai impor Oktober 2020 mencapai US$10,78 miliar, atau turun 6,79% YoY. Sehingga sepanjang Oktober Neraca Perdagangan RI mengalami Surplus US$3,61 miliar, Pencapaian tersebut sedikit lebih rendah jika dibandingkan ekspor Oktober 2019, yaitu minus 3,29%. Dari US$14,88 miliar pada 2019 menjadi US$14,39 miliar di 2020. Secara rinci, ekspor pada Oktober 2020 ini, terlihat bahwa terjadi penurunan ekspor migas yang jika dibandingkan September 2020, yaitu sebesar minus 5,94%. Selanjutnya, untuk ekspor non migas terjadi penurunan, minus 1,84%, yaitu dari US$14,02 miliar menjadi US$13,76 miliar. Sementara itu, untuk impor pada Oktober 2020 mencapai US$10,78 miliar, tercatat turun 6,79% jika dibandingkan dengan September 2020. Utang Indonesia semakin lama semakin naik, Kini beredar isu mengenai utang luar negeri (ULN) Indonesia yang mencapai US$408,5 miliar pada akhir kuartal III. Bank Indonesia (BI) mencatat utang tersebut setara dengan Rp5.764,9 triliun (kurs Rp14.112 per dolar AS). Dengan perkembangan tersebut, ULN Indonesia tumbuh 3,8% yoy pada akhir triwulan III 2020. Hal ini menurun dibandingkan pada triwulan sebelumnya yang sebesar 5,1% YoY. BI juga merinci, utang tersebut berasal dari beberapa sumber. Donald Trump akhirnya mengakui penantangnya, Joe Biden, menang dalam Pilpres Amerika Serikat 2020. Namun, Trump berkeras tidak akan mengakui hasil pemilu AS. Sejumlah pendukung Biden menganggap komentar Trump tersebut sebagai bentuk pengakuan kekalahan, meski jauh dari kata wajar. Berikutnya dalam beberapa jam, Trump membantah komentar "bahwa dialah yang menang dalam cuitan lain, yang berbunyi. Kemenangan Biden dalam pemilihan umum juga telah melampaui perolehan lima juta suara. Namun demikian, Trump menolak untuk mengakui kemenangan Biden sampai sekarang. IHSG diperkirakan menguat pada perdagangan hari ini, Selasa (17/11), yang didukung oleh sentimen-sentimen, berikut ini: 1) Neraca perdagangan Indonesia surplus pada Oktober, 2) Nilai tukar rupiah diperkirakan menguat terhadap dolar AS, 3) Indeks Wall Street pada perdagangan Senin (16/11) berakhir di zona hijau, 4) Indeks bursa berjangka Wall Street sementara masih berada di teritorial positif, 5) Indeks regional Asia diperkirakan menguat, 6) Moderna Inc mengatakan vaksin Covid-19 eksperimentalnya 94,5% efektif dalam mencegah infeksi berdasarkan data status akhir sementara, dan 7) berita tentang vaksin virus corona memberi harapan penanggulangan wabah Covid-19 penopang bagi pasar. Daily Report 17 November 2020 ASII bukukan penjualan mobil Oktober 26.410 unit ITMG keluarkan biaya eksplorasi Rp740 juta JV akan dorong performa AKRA tahun depan BRPT targetkan dana Rp386,5 miliar dari emisi obligasi Laba bersih TKIM tumbuh 10,32% YoY hingga kuartal III-2020 MSIN raih persetujuan private placement dan stock split GOOD tetapkan harga tender offer KEJU Rp1.156 IRRA tunggu momentum akuisisi Oneject WOOD targetkan penjualan tahun 2021 tumbuh 20% GEMA akan pacu penjualan online Indoprima Marine tambah kepemilikan saham PSSI KBLM akan memacu produk kabel low voltage SPTO akan bagikan dividen interim Rp20 per saham PNGO bukukan laba bersih 9M20 Rp2,7 miliar Support Level 5465/5435/5408 Resistance Level 5522/5550/5579 Major Trend Down Minor Trend Up

Upload: others

Post on 17-Apr-2021

3 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Daily Report - Valbury Indonesia...ITMG keluarkan biaya eksplorasi Rp740 juta JV akan dorong performa AKRA tahun depan BRPT targetkan dana Rp386,5 miliar dari emisi obligasi Laba bersih

1

Research Department - email : [email protected]

NEWS HEADLINES JAKARTA COMPOSITE INDEX CHART

\

Koreksi IHSG yang beruntun terjadi hampir dua pekan terakhir,memberikan sinyal potensi koreksi cenderung terbatas. Hal tersebutterkonfirmasikan dari indikator Stochastic yang mengisyaratkan IHSGdalam ruang jenuh jual. Selain itu, peluang up reversal juga terindikasidari MACD, kendati dari lagging indikator sinyal terkonfirmasi nagatif.

JAKARTA INDICES STATISTICSCLOSE CHANGE VOLUME (Mn) VALUE (Rp Bn)

IHSG 5494.872 +33.814 13787.426 10018.600LQ-45 873.437 +6.242 2569.151 6493.196

MARKET REVIEW MARKET VIEWBursa global sebagian menguat pada perdagangan awal pekan

(16/11) ditengah bauran sentimen positif dan negative. Indeks utamaAsia bergerak rebound dengan Nikkei 225 naik 2,05%, dikuti denganKospi yang terapresiasi 1.97%. Kemudian, Shanghai dan Hangsengkeduanya juga menguat masing-masing 1,11% dan 0.86%. Kamimelihat rebound ini setelah ASEAN + Cina, Australia, New Zealand,Jepang dan Korea Selatan menandatangani RCEP pada harisebelumya yang akan mendorong perdagangan, pembukaan aksesdengan penurunan pajak masuk barang yang diharapkan dapatmemulihkan perdagangan dunia dimasa dan pasca covid-19. Hal inimenguntungkan terutama yang telah maju secara industry sepertiJepang, Korea Selatan, Cina dan Australia yang perdagangannyacukup intens dengan negara-negara ASEAN. Adapun, sentimen dariRCEP seakan menutup sentimen negative dari penambahan kasuscovid-19 di Eropa dan AS. Adapun, lonjakan kasus covid-20 yangtelah memecahkan rekor baru. Sementara itu, kasus covid-19menunjukkan pemburukan yang cukup signifikan terutama di AS yangkembali memecahkan rekor baru yang mana mencapai 166,555 kasusdalam sehari yang diikuti oleh restriksi mobilitas di sejumlah negarabagian. Adapun, pakar kesehatan yang ditunjuk Biden telahmengatakan bahwa lockdown skala nasional akan menjadi langkahterakhir. Meski demikian, pakar mengatakan langkah lockdown tidakseperti sebelumnya yang menutup semua akses, mengindikasikanbahwa lockdown akan dilakukan hati-hati. Sementara itu, investor jugamelihat perkembangan Peningkatan kasus covid-19 juga merebak dihampir semua penjuru Eropa terutama Italia, Inggris, Spanyol danDenmark. Bursa Eropa tentative menguat yang juga dipengaruhisentimen positif dari bursa Asia. Kendati demikian Eropa masihdihantam tingginya ketidakpastian akibat angka kasus yang naik.

IHSG rebound 0,62% yang diikuti oleh penguatan Rupiah terhadapUSD menjadi Rp14,109. Meski demikian, pembelian asing yang gencardalam seminggu terakhir berakhi dengan net sell mencapai Rp369miliar, dengan saham-saham yang menjadi sasaran net sell antara lainBBRI, BMRI, UNTR dan HMSP. Pembalikan arah modal asing inidipengaruhi lebih kepada aksi profit taking. Adapun, pemerintahmemproyeksikan bahwa RCEP dapat mendorong pertumbuhanekonomi Indonesia sebesar 0,05% dalam beberapa tahun mendatang.Indonesia berharap masuknya ke fakta perdagangan terbesar duniadapat mendorong arus investasi.

Nilai ekspor Indonesia pada Oktober 2020 tercatat mencapaiUS$14,39 miliar, naik 3,09 persen month-to-month dibanding eksporSeptember 2020. Sementara itu, nilai impor Oktober 2020 mencapaiUS$10,78 miliar, atau turun 6,79% YoY. Sehingga sepanjang OktoberNeraca Perdagangan RI mengalami Surplus US$3,61 miliar,Pencapaian tersebut sedikit lebih rendah jika dibandingkan eksporOktober 2019, yaitu minus 3,29%. Dari US$14,88 miliar pada 2019menjadi US$14,39 miliar di 2020. Secara rinci, ekspor pada Oktober2020 ini, terlihat bahwa terjadi penurunan ekspor migas yang jikadibandingkan September 2020, yaitu sebesar minus 5,94%.Selanjutnya, untuk ekspor non migas terjadi penurunan, minus 1,84%,yaitu dari US$14,02 miliar menjadi US$13,76 miliar. Sementara itu,untuk impor pada Oktober 2020 mencapai US$10,78 miliar, tercatatturun 6,79% jika dibandingkan dengan September 2020.

Utang Indonesia semakin lama semakin naik, Kini beredar isumengenai utang luar negeri (ULN) Indonesia yang mencapai US$408,5miliar pada akhir kuartal III. Bank Indonesia (BI) mencatat utangtersebut setara dengan Rp5.764,9 triliun (kurs Rp14.112 per dolar AS).Dengan perkembangan tersebut, ULN Indonesia tumbuh 3,8% yoypada akhir triwulan III 2020. Hal ini menurun dibandingkan padatriwulan sebelumnya yang sebesar 5,1% YoY. BI juga merinci, utangtersebut berasal dari beberapa sumber.

Donald Trump akhirnya mengakui penantangnya, Joe Biden,menang dalam Pilpres Amerika Serikat 2020. Namun, Trump berkerastidak akan mengakui hasil pemilu AS. Sejumlah pendukung Bidenmenganggap komentar Trump tersebut sebagai bentuk pengakuankekalahan, meski jauh dari kata wajar. Berikutnya dalam beberapa jam,Trump membantah komentar "bahwa dialah yang menang dalam cuitanlain, yang berbunyi. Kemenangan Biden dalam pemilihan umum jugatelah melampaui perolehan lima juta suara. Namun demikian, Trumpmenolak untuk mengakui kemenangan Biden sampai sekarang.

IHSG diperkirakan menguat pada perdagangan hari ini, Selasa(17/11), yang didukung oleh sentimen-sentimen, berikut ini: 1) Neracaperdagangan Indonesia surplus pada Oktober, 2) Nilai tukar rupiahdiperkirakan menguat terhadap dolar AS, 3) Indeks Wall Street padaperdagangan Senin (16/11) berakhir di zona hijau, 4) Indeks bursaberjangka Wall Street sementara masih berada di teritorial positif, 5)Indeks regional Asia diperkirakan menguat, 6) Moderna Incmengatakan vaksin Covid-19 eksperimentalnya 94,5% efektif dalammencegah infeksi berdasarkan data status akhir sementara, dan 7)berita tentang vaksin virus corona memberi harapan penanggulanganwabah Covid-19 penopang bagi pasar.

Daily Report17 November 2020

ASII bukukan penjualan mobil Oktober 26.410 unit

ITMG keluarkan biaya eksplorasi Rp740 juta

JV akan dorong performa AKRA tahun depan

BRPT targetkan dana Rp386,5 miliar dari emisi obligasi

Laba bersih TKIM tumbuh 10,32% YoY hingga kuartal III-2020

MSIN raih persetujuan private placement dan stock split

GOOD tetapkan harga tender offer KEJU Rp1.156

IRRA tunggu momentum akuisisi Oneject

WOOD targetkan penjualan tahun 2021 tumbuh 20%

GEMA akan pacu penjualan online

Indoprima Marine tambah kepemilikan saham PSSI

KBLM akan memacu produk kabel low voltage

SPTO akan bagikan dividen interim Rp20 per saham

PNGO bukukan laba bersih 9M20 Rp2,7 miliar

Support Level 5465/5435/5408Resistance Level 5522/5550/5579Major Trend DownMinor Trend Up

Page 2: Daily Report - Valbury Indonesia...ITMG keluarkan biaya eksplorasi Rp740 juta JV akan dorong performa AKRA tahun depan BRPT targetkan dana Rp386,5 miliar dari emisi obligasi Laba bersih

Daily News17 November 2020

2

Penjualan mobil Astra International (ASII) membukukan kenaikansecara bulanan pada Oktober 2020. Penjualan mobil pada Oktobermeningkat 2,36% MoM menjadi 26.410 unit. Realisasi penjualanmobil ASII terus meningkat sejak Juni-Oktober 2020 atau bangkitdari level terendah 1.102 unit pada Mei 2020. Kendati demikian,realiasi penjualan mobil perseroan belum kembali ke level sebelumpandemi. Penjualan tertinggi tahun ini tercatat 45.931 unit padaMaret 2020.

Indo Tambangraya Megah (ITMG) telah melakukan kegiataneksplorasi yang dilakukan oleh 2 anak usahanya yakni TrubaindoCoal Mining (TCM) dan Indominco Mandiri (IM) pada bulanOktober 2020. Operasional pemboran TCM dilakukan pada areaSouth Block 1 (SB1) dan South Block 2 (SB2) yang terletak padaKecamatan Muara Lawa, Kabupaten Kutai Barat, ProvinsiKalimantan Timur Sedangkan kegiatan pemboran yang dikerjakanoleh IM dilakukan pada Blok Barat dan Blok Timur yang terletakpada Kecamatan Sangatta Kabupaten Kutai Timur, KabupatenKutai Kartanegara dan Kecamatan Bontang Utara dan SelatanKabupaten Bontang, Provinsi Kalimantan Timur. Biaya pemboranuntuk kegiatan ini adalah sebesar Rp740.207.162.

Kontribusi sejumlah perusahaan patungan diperkirakan turutmendorong performa AKR Corporindo (AKRA) pada 2021 yangditargetkan tumbuh double digit. Terdapat beberapa hal yangsudah disiapkan perseroan dan dapat direalisasikan tahun depan.Pertumbuhan kinerja terutama akan didukung oleh implementasiomnibus law dan rencana KEK (kawasan ekonomi khusus) yangakan membantu penjualan lahan di kawasan industri. Di segmenusaha perdagangan dan distribusi, perseroan optimis permintaanBBM dan bahan kimia akan meningkat seiring dengan prospekpemulihan ekonomi setelah ditekan sentimen pandemi Covid-19.

Barito Pacific (BRPT) menggelar penawaran umum berkelanjutan Itahap III senilai Rp386,52 miliar. Dana hasil emisi akan digunakanuntuk membayar sebagian utang dari pinjaman sebesar USD200juta. Perseroan menerbitkan obligasi dalam tiga seri, yakni seri Asenilai Rp167,52 miliar dengan kupon 8,25% per tahun dan jangkawaktu 370 hari. Seri B senilai Rp56 miliar dengan bunga 9,25% pertahun dan jangka waktu tiga tahun, sementara seri C memilikijumlah pokok Rp163 miliar dengan bunga 10,25% per tahun dantenor lima tahun.

Pabrik Kertas Tjiwi Kimia (TKIM) membukukan laba bersih sebesarUSD168,26 juta hingga kuartal III-2020, tumbuh 10,32% YoY.Penjualan mencapai Rp650,21 juta hingga kuartal III-2020 atauturun 21,4% YoY.

MNC Studios International (MSIN) telah mendapat persetujuan daripemegang sahamnya untuk melakukan aksi korporasi. DalamRUPSLB, disetujui rencana perseroan untuk melakukanpenambahan modal sebanyak-banyaknya 3% atau 156.060.000saham dengan nilai nominal sebesar Rp100 atau sebanyak-banyaknya sebesar 312.120.000 saham dengan nilai nominal Rp50setelah dilakukannya stock split dari jumlah seluruh saham yangtelah ditempatkan dan disetor penuh dalam perseroan melaluimekanisme private placement. Selain itu, disebutkan bahwa dalamRUPSLB juga telah disetujui pemecahan nilai nominal saham (stocksplit) perseroan dengan rasio 1:2 dari sebelumnya Rp100 persaham menjadi Rp50 per saham.

Garudafood Putra Putri Jaya (GOOD) akan melakukan tender offeratas sebanyak-banyaknya 82.152.000 saham atau 5,48% darimodal ditempatkan dan disetor penuh Mulia Boga Raya (KEKU).Harga pelaksanaan tender offer saham KEJU ditetapkan di level

Rp1.156 per saham.

Itama Ranoraya (IRRA) tampaknya masih menunggu momentumyang tepat untuk mengakuisisi entitas asosiasinya, Proses akuisisitersebut masih berjalan dan diharapkan dapat direalisasikan padatahun depan. Aksi korporasi ini akan memberikan keuntungan bagikedua belah pihak. Adapun Oneject adalah produsen jarum suntiksekali pakai.

Integra Indocabinet (WOOD) menargetkan pertumbuhan penjualanhingga 20% pada tahun 2021. Hal itu seiring dengan permintaandari pasar AS untuk produk furniture dan building componentakibat penerapan tarif perang dagang, tarif anti-dumping, dan anti-subsidy terhadap dua produk itu dari China. Dengan demikian,konsumen dari AS pun dengan cepat memindahkan sumberpemasok keluar dari China dan masuk ke Indonesia, dimana hal inisangat menguntungkan bagi perseroan. Memasuki semester IItahun 2020 ini perseroan telah menerima peningkatan dari pasarekspor, terutama dari AS dan pulihnya permintaan domestik. Perkuartal III/2020 perseroan mencatatkan penjualan sebesar Rp1,88triliun naik 33,8 % YoY. Penjualan ekspor perseroan tercatat naikhingga 45,6% YoY menjadi Rp1,58 trilin. Kenaikan tersebutditopang permintaan kuat di segmen furniture dan permintaanMillwork. Untuk kinerja kuartal IV/2020 perseroan melihat adanyapotensi peningkatan permintaan terutama dari segmen furnituredalam rangka akhir tahun dan musim libur, dan permintaan yangterus meningkat untuk building component khususnya produkMillwork. Pada Oktober 2020 perseroan telah menerima orderpenjualan senilai Rp 2,6 triliun dimana pencapaian ini sesuaidengan target penjualan perseroan sepanjang 2020.

Gema Grahasarana (GEMA) akan memacu kinerja bisnisnya ditahun ini dengan menjajaki peluang pada segmen penjualanonline. Saat ini melihat pasar terdampak pandemi, GEMAmengupayakan penjualan lewat kanal online, baik dari websiteperusahaan maupun marketplace lainnya. Dikatakan bahwa secarakontribusi pejualan online masih kecil terhadap total bisnisperusahaan. Untuk itu langkah perseroan selain memacu linidigital, manajemen juga melakukan review dan penghematanbiaya di tengah pandemi ini. Memasuki Q4 2020 ini perseroanberharap bisnis mebel akan semakin membaik. Diakui bahwadengan adanya pandemi banyak proyek yang sudah tender dandidapatkan menjadi mundur untuk pelaksanaannya. GEMA akanmelakukan persiapan strategi supaya dapat masuk ke pasarsesudah masa covid-19 berlalu. Sebelumnya perseroan sempatberniat meluncurkan beberapa produk baru di tahun ini demimenunjang pameran furnitur. Dari sisi produksi perseroan memiliki5 pabrik yang berada di Jakarta, Jawa Barat dan Jawa Tengah.Beberapa pabrik memiliki kapasitas besar seperti pabrik diCikarang mempunyai kapasitas terpasang 210.000 unit per tahun,sementara pabrik di Cikande berkapasitas 60.000 meter kubik pertahunnya. Di semester pertama tahun ini, penjualan bersih GEMAturun 14,5% YoY menjadi Rp 428,06 miliar sementara laba bersihGEMA turun 87,6% YoY menjadi Rp 1,85 miliar dari sebelumnya Rp15,07 miliar di semester pertama 2019.

Indoprima Marine telah melakukan pembelian saham PelitaSamudera Shipping (PSSI) sebanyak 1.377.300 lembar denganharga Rp173. Tujuan pembelian saham tersebut adalah untukinvestasi.

Kabelindo Murni (KBLM) melakukan diversifikasi produk dandiversifikasi target pasar, perseroan tengah memacu produk kabellow voltage sebagai upaya mempertahankan bisnis. Perseroanmelihat penjualan kabel ke sektor PLN turun jauh, Untuk itu KBLM

Page 3: Daily Report - Valbury Indonesia...ITMG keluarkan biaya eksplorasi Rp740 juta JV akan dorong performa AKRA tahun depan BRPT targetkan dana Rp386,5 miliar dari emisi obligasi Laba bersih

Daily News17 November 2020

3

akan meningkatkan penjualan ke pasar bebas, proyek pemerintahnon PLN dan ke proyek pertambangan. Dikatakan bahwa Untuktahun ini target pendapatan dari PLN hanya akan tercapai 15% dariyang sebelumnya ditargetkan bisa berkontribusi 30% kependapatan KBLM. Per September 2020, penjualan ke PT PLNhanya 15,42% dari total penjualan atau senilai Rp 100,22 miliar.Untuk itu KLBM akan fokus pada sektor swasta yang selama inimemberikan kontribusi 60% - 70% ke total penjualan perseroan.KBLM akan fokus melakukan diversifikasi produk serta berusahamendapatkan sertifikasi produk-produk baru. Salah satu produkdiversifikasi KBLM adalah kabel low voltage. Produklow voltagedan building wire lebih berpeluang melihat dari sisi kuantitas danpermintaan pasar masih baik di tengah pandemi karena industri,perumahan, proyek swasta tetap berjalan, tanpa ketergantunganpemerintah. Selain kabel listrik, KBLM juga memproduksi kabeltelekomunikasi yang merupakan bagian dari sektor proyek. Produkini sedang digarap secara market maupun peningkatan produksi.

Surya Pertiwi (SPTO) berencana untuk membagikan dividen interimuntuk periode tahun buku 2020 sebesar Rp54 miliar atau setaradengan Rp20 per saham. Cum dan Ex dividen interim di pasarreguler dan negosiasi pada 20 dan 23 November 2020, sedangkandi pasar tunai pada 24 dan 25 November 2020.

Pinago Utama (PNGO) membukukan penjualan sebesar Rp995,48miliar hingga sembilan bulan pertama 2020, turun dibandingkaperiode yang sama tahun sebelumnya sebesar Rp1,302 triliun.Laba bersih perseroan juga turun menjadi Rp2,7 miliar pada 9M20dari laba bersih sebesar Rp31,004 miliar pada 9M19.

Page 4: Daily Report - Valbury Indonesia...ITMG keluarkan biaya eksplorasi Rp740 juta JV akan dorong performa AKRA tahun depan BRPT targetkan dana Rp386,5 miliar dari emisi obligasi Laba bersih

4

Market Data17 November 2020

COMMODITIES DUAL LISTINGDescription Price (USD) Change Description Price (USD) Price (IDR) Change (IDR)Crude Oil (US$)/Barrel 41.40 0.06 TLKM (US) 21.57 3,043.53 62.08Natural Gas (US$)/mmBtu 2.69 0.00 ANTM (GR) 0.03 1,491.55 -13.37Gold (US$)/Ounce 1,890.50 1.56Nickel (US$)/MT 15,894.00 2.00Tin (US$)/MT 18,755.00 355.00Coal (NEWC) (US$)/MT* 62.30 -0.10Coal (RB) (US$)/MT* 67.10 3.74CPO (ROTH) (US$)/MT 855.00 60.00CPO (MYR)/MT 3,490.00 26.00Rubber (MYR/Kg) 993.50 2.00Pulp (BHKP) (US$)/per ton 1,050.00 0.00*weekly

GLOBAL INDICES VALUATIONChange PER (X) PBV (X) Market Cap

Country Indices Price%Day %YTD 2020E 2021F 2020E 2021F (USD Bn)

USA DOW JONES INDUS. 29,950.44 1.60 4.95 24.75 20.05 4.52 4.22 9,144.85USA NASDAQ COMPOSITE 11,924.13 0.80 32.89 38.55 29.75 5.90 5.37 18,988.84ENGLAND FTSE 100 INDEX 6,421.29 1.66 -14.86 20.51 14.07 1.53 1.47 1,488.91CHINA SHANGHAI SE A SH 3,507.84 1.11 9.76 15.12 12.94 1.51 1.39 6,141.15CHINA SHENZHEN SE A SH 2,396.56 0.93 32.97 26.44 21.35 3.51 3.12 5,033.24HONG KONG HANG SENG INDEX 26,381.67 0.86 -6.41 13.57 11.42 1.11 1.05 3,155.72INDONESIA JAKARTA COMPOSITE 5,494.87 0.62 -12.77 20.70 14.26 1.95 1.81 449.61JAPAN NIKKEI 225 25,906.93 2.05 9.51 25.25 20.17 1.94 1.84 3,721.87MALAYSIA KLCI 1,599.66 0.63 0.69 18.59 16.87 1.55 1.48 250.94SINGAPORE STRAITS TIMES INDEX 2,748.00 1.35 -14.73 18.72 13.52 0.96 0.93 365.12

FOREIGN EXCHANGE FOREIGN EXCHANGEDescription Rate (IDR) Change Description Rate (USD) ChangeUSD/IDR 14,110.00 -60.00 1000 IDR/ USD 0.07057 0.00000EUR/IDR 16,734.46 -0.62 EUR / USD 0.07087 0.00030JPY/IDR 135.04 -0.14 JPY / USD 1.18600 0.00080SGD/IDR 10,490.71 -1.56 SGD / USD 0.00957 0.00001AUD/IDR 10,329.93 32.55 AUD / USD 0.74349 0.00022GBP/IDR 18,649.19 9.58 GBP / USD 0.73210 0.00010CNY/IDR 2,142.81 2.79 CNY / USD 1.32170 0.00180MYR/IDR 3,433.51 -3.52 MYR / USD 0.15186 0.00050KRW/IDR 12.74 0.00 100 KRW / USD 0.24334 0.00079

CENTRAL BANK RATE INTERBANK LENDING RATEDescription Country Rate (%) Description Country Rate (%)FED Rate (%) US 1.75 JIBOR (IDR) Indonesia 4.05BI 7-Day Repo Rate (%) Indonesia 4.00 LIBOR (GBP) England 0.04ECB Rate (%) Euro 0.00 SIBOR (USD) Singapore 0.17BOJ Rate (%) Japan 0.10 D TIBOR (YEN) Japan 0.06BOE Rate (%) England 0.10 Z TIBOR (YEN) Japan 0.12PBOC Rate (%) China 4.35 SHIBOR (RENMINBI) China 2.68

INDONESIAN ECONOMIC INDICATORS IDR AVERAGE DEPOSITDescription October-20 September-20 Description Rate (%)Inflation YTD % 0.95 0.89 1M 4.79Inflation YOY % 1.44 1.42 3M 4.95Inflation MOM % 0.07 -0.05 6M 4.91Foreign Reserve (USD) 133.66 Bn 135.15 Bn 12M 6.03GDP (IDR Bn) 3,894,699.00 3,687,745.50

Page 5: Daily Report - Valbury Indonesia...ITMG keluarkan biaya eksplorasi Rp740 juta JV akan dorong performa AKRA tahun depan BRPT targetkan dana Rp386,5 miliar dari emisi obligasi Laba bersih

5

Market Data17 November 2020

BUSINESS & ECONOMIC CALENDARDate Agenda Expectation17 Nov US Retail Sales Advance MoM Turun menjadi 0.8% dari 1.9%17 Nov US Import Price Index MoM Tetap 0.3%17 Nov US Import Price Index YoY --17 Nov US Export Price Index MoM Turun menjadi 0.3% dari 0.6%17 Nov US Export Price Index YoY --17 Nov US Retail Sales Control Group --17 Nov US Industrial Production MoM Naik menjadi 0.9% dari -0.6%17 Nov US Capacity Utilization Naik menjadi 72.2% dari 71.5%17 Nov US Manufacturing Production Naik menjadi 1.0% dari -0.3%17 Nov US Business Inventories Naik menjadi 0.5% dari 0.3%18 Nov US Building Permits Turun menjadi 1545 ribu dari 1553 ribu18 Nov US Building Permits MoM Turun menjadi 4.7% dari 5.2%18 Nov US Housing Starts Naik menjadi 1455 ribu dari 1415 ribu18 Nov US Housing Starts MoM Naik menjadi 2.8% dari 1.9%19 Nov Indonesia BI 7D Reverse Repo Reference Rate Tetap 4.00%19 Nov US Initial Jobless Claims Turun menjadi 700 ribu dari 709 ribu19 Nov US Continuing Claims Turun menjadi 6400 ribu dari 6786 ribuKet: (*) US Time (^) Tentative

LEADING MOVERS LAGGING MOVERSStock Price Change (%) Index pt Stock Price Change (%) Index ptBBCA IJ 32400 1.41 9.85 BBRI IJ 3960 -1.00 -4.38TLKM IJ 3070 2.68 7.11 BMRI IJ 6200 -0.80 -2.07EMTK IJ 9400 4.44 2.02 SMGR IJ 10950 -2.23 -1.33CPIN IJ 6775 1.88 1.84 DNET IJ 3350 -2.90 -1.27JSMR IJ 4330 4.84 1.30 UNVR IJ 7725 -0.32 -0.86BSDE IJ 1090 6.34 1.23 INTP IJ 14150 -1.74 -0.83PWON IJ 482 5.70 1.12 POLL IJ 4680 -2.30 -0.82INCO IJ 4500 2.74 1.07 INKP IJ 9300 -1.06 -0.49MIKA IJ 2370 3.49 1.02 MEGA IJ 7150 -1.04 -0.46WSKT IJ 1020 8.51 0.97 ACES IJ 1725 -1.71 -0.46

UPCOMING IPO'S

Company Business IPO Price(IDR)

IssuedShares (Mn) Offering Date Listing Underwriter

Page 6: Daily Report - Valbury Indonesia...ITMG keluarkan biaya eksplorasi Rp740 juta JV akan dorong performa AKRA tahun depan BRPT targetkan dana Rp386,5 miliar dari emisi obligasi Laba bersih

6

17 November 2020Corporate Info17 November 2020

DIVIDENDStock DPS (IDR) Status CUM Date EX Date Recording PaymentKINO 20.00 Cash Dividend 16 Nov 2020 17 Nov 2020 18 Nov 2020 08 Dec 2020SPTO 20.00 Cash Dividend 20 Nov 2020 23 Nov 2020 24 Nov 2020 15 Dec 2020

CORPORATE ACTIONSStock Action Ratio EXC. Price (IDR) CUM Date EX Date Trading PeriodDIGI Stock Split 1:5 -- -- 17 Nov 2020 17 Nov 2020PNBS Rights Issue 100:62 100.00 06 Nov 2020 09 Nov 2020 12-18 Nov 2020CMNP Rights Issue 2:1 770.00 09 Nov 2020 10 Nov 2020 13-19 Nov 2020

GENERAL MEETINGEmiten AGM/EGM Date AgendaCPRO RUPST/LB 17 Nov 2020SAMF RUPSLB 17 Nov 2020BTPN RUPSLB 18 Nov 2020RIGS RUPST 18 Nov 2020TRIO RUPST/LB 18 Nov 2020PZZA RUPSLB 19 Nov 2020GIAA RUPSLB 20 Nov 2020SKLT RUPSLB 20 Nov 2020KRAS RUPSLB 24 Nov 2020SAME RUPSLB 24 Nov 2020ESSA RUPSLB 25 Nov 2020SIDO RUPSLB 25 Nov 2020TDPM RUPST/LB 25 Nov 2020UNVR RUPSLB 25 Nov 2020BDMN RUPSLB 26 Nov 2020COCO RUPSLB 26 Nov 2020INCF RUPSLB 26 Nov 2020BOSS RUPSLB 27 Nov 2020FORU RUPSLB 27 Nov 2020JAWA RUPSLB 27 Nov 2020KEJU RUPSLB 27 Nov 2020

Page 7: Daily Report - Valbury Indonesia...ITMG keluarkan biaya eksplorasi Rp740 juta JV akan dorong performa AKRA tahun depan BRPT targetkan dana Rp386,5 miliar dari emisi obligasi Laba bersih

17 November 2020

Technical Analysis17 November 2020

PGAS TRADING BUY

S1 1160 R1 1255 Trend Grafik Major Down Minor Up

S2 1065 R2 1350

ClosingPrice 1215

Ulasan

MACD line dan signal line indikasi positif

Stochastics fast line & slow indikasi positif

Candle chart indikasi sinyal positif

RSI mendekati area overbought

Harga berada dalam area lower band

Prediksi Trading range Rp 1160-Rp 1255

Entry Rp 1215, take Profit Rp 1255

Indikator Posisi SinyalStochastics 88.69 PositifMACD 10.07 PositifTrue Strength Index (TSI) 52.61 PositifBollinger Band (Mid) 2772 NegatifMA5 1190 Positif

600

800

1,000

1,200

1,400

1,600

1,800

2,000

March Apri l May Jun Jul August September October November

PGAS Broadening Wedge

1,190 1,156.88 1,099 1,045

923.657

722.667 722.667

1,215 1,215 1,215 1,230 1,273.13 1,273.13

0.0 10.0 20.0 30.0 40.0 50.0 60.0 70.0 80.0 90.0PGAS - Stochastic%D(15,3,3) = 79.80, Stochastic%K = 78.95, Overbought Level= 80.00, Oversold Level= 20.00 78.9474 78.9474 20

79.7963 79.7963 80

-40.0-20.0 0.0 20.0 40.0 60.0 0.0PGAS - MACD(5,3) = -14.11, Signal()= -14.20 -14.1981 -14.1108

-80.0-60.0-40.0-20.0 0.0 20.0 40.0 60.0 80.0PGAS - TSI(3,5,3)= 52.61,Volume() = 117,888,496.00 52.6132 0.00000

52.9893117,888,496

Created with AmiBroker - advanced char ting and technical analysis software. http://www.amibroker .com

JSMR TRADING BUY

S1 4210 R1 4450 Trend Grafik Major Down Minor Up

S2 4090 R2 4570

ClosingPrice 4330

Ulasan

MACD line dan signal line indikasi positif

Stochastics fast line & slow indikasi positif

Candle chart indikasi sinyal positif

RSI berada dalam area overbought

Harga berada dalam area upper band

Prediksi Trading range Rp 4210-Rp 4450

Entry Rp 4330, take Profit Rp 4450

Indikator Posisi SinyalStochastics 22.56 PositifMACD -4.04 PositifTrue Strength Index (TSI) 62.20 PositifBollinger Band (Mid) 1520 PositifMA5 4184 Positif

2,400

3,000

3,600

4,200

4,800

March Apri l May Jun Jul August September October November

JSMR Upward SlopingChannel

4,039.5

3,840 3,830.5 3,750.83 3,750.83 3,540

3,207.22

4,039.5 4,071.25 4,184 4,330 4,330 4,330

0.0 20.0 40.0 60.0 80.0100.0JSMR - Stochastic%D(15,3,3) = 89.39, Stochastic%K = 90.13, Overbought Level= 80.00, Oversold Level= 20.00 89.3938 80 20

89.3938 90.1293 90.1293

-120.0-60.0 0.0 60.0120.0180.0 0.0JSMR - MACD(5,3) = -62.63, Signal()= -57.71 -62.6307 -57.7129

-100.0-80.0-60.0-40.0-20.0 0.0 20.0 40.0 60.0 80.0JSMR - TSI(3,5,3)= 62.20,Volume() = 24,361,700.00 61.1656 0.00000

62.1992 24,361,700

Created with AmiBroker - advanced char ting and technical analysis software. http://www.amibroker .com

Page 8: Daily Report - Valbury Indonesia...ITMG keluarkan biaya eksplorasi Rp740 juta JV akan dorong performa AKRA tahun depan BRPT targetkan dana Rp386,5 miliar dari emisi obligasi Laba bersih

17 November 2020

Technical Analysis17 November 2020

PTBA TRADING BUY

S1 2080 R1 2200 Trend Grafik Major Down Minor Up

S2 1960 R2 2320

ClosingPrice 2130

Ulasan

MACD line dan signal line indikasi negatif

Stochastics fast line & slow indikasi positif

Candle chart indikasi sinyal positif

RSI berada dalam area netral

Harga berada dalam area lower band

Prediksi Trading range Rp 2080-Rp 2200

Entry Rp 2130, take Profit Rp 2200

Indikator Posisi SinyalStochastics 85.74 PositifMACD 358.72 NegatifTrue Strength Index (TSI) 56.30 PositifBollinger Band (Mid) 30195 NegatifMA5 2060 Positif

1,400

1,600

1,800

2,000

2,200

2,400

2,600

March Apri l May Jun Jul August September October November

PT BA Broadening WedgeBull ishBreakout

2,060 2,033.75 2,003.5 1,935 1,933.18 1,933.18 1,896.75

2,087.73 2,087.73 2,100 2,130 2,130 2,130

0.0 10.0 20.0 30.0 40.0 50.0 60.0 70.0 80.0 90.0PT BA - Stochastic%D(15,3,3) = 70.13, Stochastic%K = 72.66, Overbought Level= 80.00, Oversold Level= 20.00 70.1263 70.1263 20

72.6568 72.6568 80

-60.0-40.0-20.0 0.0 20.0 40.0 60.0 80.0100.0 0.0PT BA - MACD(5,3) = -20.72, Signal()= -15.67 -20.7244 -15.6681

-80.0-60.0-40.0-20.0 0.0 20.0 40.0 60.0PT BA - TSI(3,5,3)= 56.30,Volume() = 61,569,000.00 51.885 0.00000

56.302 61,569,000

Created with AmiBroker - advanced char ting and technical analysis software. http://www.amibroker .com

BMRI BUY ON WEAKNESS

S1 6100 R1 6500 Trend Grafik Major Down Minor Up

S2 5700 R2 6900

ClosingPrice 6200

Ulasan

MACD line dan signal line indikasi negatif

Stochastics fast line & slow indikasi negatif

Candle chart indikasi potensi rebound

RSI berada dalam area netral

Harga berada dalam area upper band

Prediksi Trading range Rp 6100-Rp 6500

Entry Rp 6100, take Profit Rp 6500

Indikator Posisi SinyalStochastics 88.43 NegatifMACD 82.62 NegatifTrue Strength Index (TSI) 22.62 NegatifBollinger Band (Mid) 3522 PositifMA5 6275 Negatif

3,600

4,200

4,800

5,400

6,000

6,600

7,200

7,800

March Apri l May Jun Jul August September October November

BMRIUpward SlopingChannel

6,200 6,193.75 6,100 6,100 5,891.25 5,600

5,137.18

6,200 6,200 6,275 6,525 6,712.5 6,712.5

0.0 20.0 40.0 60.0 80.0100.0BMRI-Stochastic%D(15,3,3)= 76.54,Stochastic%K = 71.85, Overbought Level = 80.00,Oversold Level= 20.00 71.8519 71.8519 20

76.5432 76.5432 80

-120.0-60.0 0.0 60.0120.0180.0240.0300.0 0.0BMRI-MACD(5,3)= -11.79, Signal()= -28.01 -28.0065 -11.7904

-80.0-60.0-40.0-20.0 0.0 20.0 40.0 60.0 80.0BMRI-TSI(3,5,3)= 22.62,Volume() = 66,958,800.00 22.6215 0.00000

30.7201 66,958,800

Created with AmiBroker - advanced char ting and technical analysis software. http://www.amibroker .com

Page 9: Daily Report - Valbury Indonesia...ITMG keluarkan biaya eksplorasi Rp740 juta JV akan dorong performa AKRA tahun depan BRPT targetkan dana Rp386,5 miliar dari emisi obligasi Laba bersih

17 November 2020

Technical Analysis17 November 2020

CTRA TRADING BUY

S1 850 R1 920 Trend Grafik Major Down Minor Up

S2 780 R2 990

ClosingPrice 900

Ulasan

MACD line dan signal line indikasi positif

Stochastics fast line & slow indikasi positif

Candle chart indikasi sinyal positif

RSI berada dalam area netral

Harga berada dalam area lower band

Prediksi Trading range Rp 850-Rp 920

Entry Rp 900, take Profit Rp 920

Indikator Posisi SinyalStochastics 26.41 PositifMACD -6.59 PositifTrue Strength Index (TSI) 30.27 PositifBollinger Band (Mid) 9741 NegatifMA5 886 Positif

400

500

600

700

800

900

1,000

March Apri l May Jun Jul August September October November

CT RA Upward SlopingChannel

886 866.875 854.286 854.286 828.75 780

697.541

900 900 900 920 944.615 944.615

0.0 10.0 20.0 30.0 40.0 50.0 60.0 70.0 80.0 90.0CT RA - Stochastic%D(15,3,3) = 71.67, Stochastic%K = 69.05, Overbought Level= 80.00, Oversold Level= 20.00 69.0476 69.0476 20

71.6667 71.6667 80

-30.0-20.0-10.0 0.0 10.0 20.0 30.0 40.0 0.0CT RA - MACD(5,3) = -7.14, Signal()= -6.78 -7.13662 -6.78153

-100.0-80.0-60.0-40.0-20.0 0.0 20.0 40.0 60.0 80.0100.0CT RA - TSI(3,5,3)= 30.27,Volume() = 39,278,100.00 30.2672 0.00000

32.7712 39,278,100

Created with AmiBroker - advanced char ting and technical analysis software. http://www.amibroker .com

JPFA TRADING BUY

S1 1230 R1 1310 Trend Grafik Major Down Minor Up

S2 1150 R2 1390

ClosingPrice 1275

Ulasan

MACD line dan signal line indikasi positif

Stochastics fast line & slow indikasi negatif

Candle chart indikasi sinyal positif

RSI berada dalam area overbought

Harga berada dalam area lower band

Prediksi Trading range Rp 1230-Rp 1310

Entry Rp 1275, take Profit Rp 1310

Indikator Posisi SinyalStochastics 91.68 NegatifMACD 21.25 PositifTrue Strength Index (TSI) 79.86 PositifBollinger Band (Mid) 1617 NegatifMA5 1229 Positif

800

900

1,000

1,100

1,200

1,300

1,400

1,500

1,600

March Apri l May Jun Jul August September October November

JPFA Downward SlopingChannel

1,163.33 1,163.33 1,138 1,072.66 1,050 1,041.67 1,041.67

1,180 1,190.63 1,229 1,275 1,275 1,275

0.0 10.0 20.0 30.0 40.0 50.0 60.0 70.0 80.0 90.0JPFA -Stochastic%D(15,3,3)= 91.93,Stochastic%K = 90.30, Overbought Level = 80.00,Oversold Level= 20.00 90.3027 80 20

90.3027 91.9306 91.9306

-40.0-20.0 0.0 20.0 40.0 60.0 0.0JPFA -MACD(5,3)= -20.44, Signal()= -19.07 -20.4433 -19.0667

-80.0-60.0-40.0-20.0 0.0 20.0 40.0 60.0 80.0JPFA -TSI(3,5,3)= 79.86,Volume() = 54,993,200.00 76.6749 0.00000

79.8572 54,993,200

Created with AmiBroker - advanced char ting and technical analysis software. http://www.amibroker .com

Page 10: Daily Report - Valbury Indonesia...ITMG keluarkan biaya eksplorasi Rp740 juta JV akan dorong performa AKRA tahun depan BRPT targetkan dana Rp386,5 miliar dari emisi obligasi Laba bersih

Trading View17 November 2020

THESE RECOMMENDATIONS ARE BASED ON TECHNICAL AND ONLY INTENDED FOR ONE DAY TRADINGPrice Support Resistance Indicators 1 MonthTicker Rec

16/11/2020 Entry Exit S2 S1 R1 R2 MACD Stoc* MA5* High Low

AgricultureAALI Trading Buy 11175 11175 11325 10775 11050 11325 11600 Positif Positif Positif 11400 9750LSIP Trading Buy 1090 1090 1105 1045 1075 1105 1135 Positif Positif Positif 1110 875SGRO Trading Buy 1550 1550 1565 1465 1515 1565 1615 Positif Positif Positif 1680 1240

MiningPTBA Trading Buy 2130 2130 2200 1960 2080 2200 2320 Positif Positif Positif 2100 1935ADRO Trading Buy 1195 1195 1210 1130 1170 1210 1250 Positif Positif Positif 1240 1090MEDC Trading Buy 416 416 424 380 402 424 446 Positif Positif Positif 412 328INCO Trading Buy 4500 4500 4530 4370 4450 4530 4610 Negatif Positif Positif 4700 3400ANTM Trading Buy 1185 1185 1205 1145 1175 1205 1235 Negatif Positif Positif 1255 695TINS Trading Buy 1055 1055 1070 1020 1045 1070 1095 Positif Positif Positif 1120 670

Basic Industry and ChemicalsWTON Trading Buy 294 294 304 256 280 304 328 Positif Positif Positif 280 220SMGR Trading Sell 10950 10950 10225 10225 10725 11225 11725 Negatif Negatif Negatif 11575 8850INTP Trading Sell 14150 14150 13925 13375 13925 14475 15025 Negatif Negatif Negatif 14975 10350SMCB Trading Buy 1090 1090 1120 1020 1070 1120 1170 Negatif Positif Positif 1125 960

Miscellaneous IndustryASII Trading Sell 5925 5925 5875 5775 5875 5975 6075 Negatif Negatif Positif 6025 4450GJTL Trading Buy 510 510 530 462 496 530 565 Positif Negatif Positif 540 412

Consumer Goods IndustryINDF Trading Buy 7150 7150 7175 7075 7125 7175 7225 Positif Positif Positif 7375 6825GGRM Trading Buy 41650 41475 41975 40975 41475 41975 42475 Negatif Positif Negatif 44900 39700UNVR Trading Sell 7725 7725 7525 7525 7675 7825 7975 Negatif Negatif Negatif 8125 7600KLBF Trading Buy 1490 1475 1510 1440 1475 1510 1545 Positif Positif Positif 1650 1455

Property, Real Estate and Building ConstructionBSDE Trading Buy 1090 1055 1110 1000 1055 1110 1165 Positif Positif Positif 1070 730PTPP Trading Buy 1100 1100 1115 1015 1065 1115 1165 Positif Positif Positif 1045 790WIKA Trading Buy 1470 1470 1505 1335 1420 1505 1590 Positif Positif Positif 1450 1065ADHI Trading Buy 820 820 855 635 745 855 965 Positif Positif Positif 715 490WSKT Trading Buy 1020 1020 1045 905 975 1045 1115 Positif Positif Positif 970 498

Infrastructure, Utilities and TransportationPGAS Trading Buy 1215 1215 1255 1065 1160 1255 1350 Positif Positif Positif 1230 900JSMR Trading Buy 4330 4330 4450 4090 4210 4450 4570 Positif Positif Positif 4240 3430ISAT Trading Buy 2220 2220 2250 2150 2200 2250 2300 Positif Positif Positif 2230 1955TLKM Trading Buy 3070 3070 3110 2950 3030 3110 3190 Positif Positif Positif 3100 2540

FinanceBMRI Trading Buy 6200 6100 6500 5700 6100 6500 6900 Negatif Negatif Negatif 6525 4860BBRI Trading Sell 3960 3960 3900 3760 3900 4040 4180 Negatif Negatif Negatif 4190 3000BBNI Trading Buy 5675 5675 5800 5400 5600 5800 6000 Positif Negatif Positif 5700 4370BBCA Trading Sell 32400 32575 32075 31575 32075 32575 33075 Negatif Positif Positif 33000 27100BBTN Trading Buy 1650 1650 1675 1575 1625 1675 1725 Negatif Positif Positif 1640 1165

Trade, Services and InvestmentUNTR Trading Buy 21250 21250 21675 20775 21075 21375 21675 Positif Positif Positif 23000 20100MPPA Trading Sell 91 91 88 80 88 96 104 Positif Negatif Negatif 121 84

Page 11: Daily Report - Valbury Indonesia...ITMG keluarkan biaya eksplorasi Rp740 juta JV akan dorong performa AKRA tahun depan BRPT targetkan dana Rp386,5 miliar dari emisi obligasi Laba bersih