daftar materi dasar menuju lkmm dan sk 2012 edit

8
DAFTAR MATERI DASAR MENUJU LKMM DAN SK 2012 1. Berilah tanda (X) pada kolom “status materi”. Jika materi pada kolom sudah anda dapatkan tetapi belum memenuhi seluruh poin submateri, maka dapat anda tuliskan pada kolom keterangan. 1 = sama sekali belum pernah menerima materi tersebut. 2 = pernah menerima materi tersebut, tetapi belum memenuhi seluruh poin submateri. 3 = pernah menerima materi tersebut (memenuhi seluruh poin submateri). 2. Daftar materi ini dikirimkan dalam bentuk softcopy bersamaan dengan seluruh kelengkapan lainnya ke [email protected] dengan subject Pendaftaran LKMM dan SK ISMKI Wilayah 4 tahun 2012 – “Asal Institusi” paling lambat tanggal 2 Juni 2012. Contoh: LKMM dan SK ISMKI Wilayah 4 tahun 2012 – Universitas Warmadewa 3. Bagi delegasi yang telah mengirimkan berkas ke email [email protected] harap melakukan konfirmasi kepada: Faradila Hakim (Fara) 085737499766

Upload: ihwaan-ukhrawii-alii

Post on 04-Jan-2016

42 views

Category:

Documents


4 download

DESCRIPTION

zvxbfg

TRANSCRIPT

Page 1: Daftar Materi Dasar Menuju Lkmm Dan Sk 2012 Edit

DAFTAR MATERI DASAR MENUJU LKMM DAN SK 2012

1. Berilah tanda (X) pada kolom “status materi”. Jika materi pada kolom sudah anda dapatkan tetapi belum memenuhi seluruh

poin submateri, maka dapat anda tuliskan pada kolom keterangan.

1 = sama sekali belum pernah menerima materi tersebut.

2 = pernah menerima materi tersebut, tetapi belum memenuhi seluruh poin submateri.

3 = pernah menerima materi tersebut (memenuhi seluruh poin submateri).

2. Daftar materi ini dikirimkan dalam bentuk softcopy bersamaan dengan seluruh kelengkapan lainnya ke

[email protected] dengan subject Pendaftaran LKMM dan SK ISMKI Wilayah 4 tahun 2012 – “Asal

Institusi” paling lambat tanggal 2 Juni 2012.

Contoh: LKMM dan SK ISMKI Wilayah 4 tahun 2012 – Universitas Warmadewa

3. Bagi delegasi yang telah mengirimkan berkas ke email [email protected] harap melakukan konfirmasi

kepada: Faradila Hakim (Fara) 085737499766

Page 2: Daftar Materi Dasar Menuju Lkmm Dan Sk 2012 Edit

No Materi Tujuan Sub MateriStatus Materi

Keterangan1 2 3

1 Academic Power UmumPeserta mengetahui pengertian academic power dan dapat memaksimalkan potensi dalam akademik.

khususPeserta dapat mengoptimalkan potensi akademik tiap individu untuk menyeimbangkan peranan sebagai insan akademis dan organisatoris.

a) Revolusi cara belajar efektif dengan tips praktis dan aplikatif guna keseimbangan prestasi akademis dan organisasi seperti mind mapping.

b) Penciptaan paradigma positif tentang belajar dan ujian sehingga memotivasi mahasiswa untuk tetap beraktivitas dalam kegiatan kemahasiswaan.

c) Pengembangan pola berpikir prestatif dalam segala bidang baik akademik maupun organisasi.

X

2 Kepemimpinan UmumPeserta mengetahui ilmu dasar manajemen organisasi.

Khusus Peserta dapat memahami pengertian, dasar-dasar, sifat, dan fungsi kepemimpinan.

a) Pengertian, tujuan dan fungsi kepemimpinan.

b) Karakter ideal seorang pemimpin.c) Karakteristik kepemimpinan.

Etos kepemimpinan. Tipe-tipe kepemimpinan.

d) Membangun keterampilan berkomunikasi (komunikasi dasar)

e) Pendalaman kepemimpinan Problem solving Komunikasi sosial

f) Gaya-gaya kepemimpinan

X

3 Profil Umum a) Gerak dan aktivitas ideal serta X

Page 3: Daftar Materi Dasar Menuju Lkmm Dan Sk 2012 Edit

Organisasi Peserta mengenal dan mengerti lembaga organisasi dan koordinasinya.

Khusus1. Peserta mengetahui

hubungan koordinasi antara BEM dan ISMKI (PHN-PHW-BK IMSKI)

2. Peserta mengenal ISMKI.

koordinasi komponen ISMKI-BEM.b) Sejarah, struktur dan aktivitas BEM c) Sejarah berdirinya ISMKI serta

profil ISMKI serta profil ISMKI dan ISMKI Wilayah 4 saat ini

d) Struktur organisasi dan kelengkapannya (BSO) serta perannya

4 Dasar Manajemen

Umum Peserta memahami manajemen kepanitiaan atau organisasi yang ideal dalam kegiatan mahasiswa.

Khusus Peserta paham mengenai manajemen POAC dalam beraktivitas di kepanitiaan internal organisasi.

a) Pengenalan tipe- tipe manajer.b) Pengertian, tujuan, dan fungsi

manajemen dalam organisasi atau kepanitiaan.

c) Pengenalan dasar menajemen POAC. Planning. Organizing. Actuating. Controlling. Evaluating.

d) Manajemen strategi.

X

5 Event Organizer UmumPeserta mengetahui skills

a) Praktek penyelenggaraan suatu kegiatan

X

Page 4: Daftar Materi Dasar Menuju Lkmm Dan Sk 2012 Edit

dasar EO, Memahami arti penting koordinasi, Memahami peranan sebuah seksi dalam sebuah tim dan peran tim dalam kesuksesan sebuah acara, Merencanakan timeline.

KhususMenjadi seorang event organizer yang baik dan diaplikasikan dalam kepanitiaan atau organisasi

b) Pengertian Event Organizingc) Peran EO dalam organisasid) Langkah-langkah event designe) Komponen-komponen dalam EO

6 Communication Skill

Umum Peserta dapat memahami dan memiliki kedalaman pengetahuan tentang komunikasi efektif, retorika, dan keterampilan menggunakan komunikasi sebagai media peningkatan public relationship di kegiatan organisasi kemahasiswaan serta menjadi seorang public speaker yang baik dalam konotasi sebagai pemimpin

Khusus Peserta mengetahui

a) Indikator Keberhasilan menjadi Public Speaker handal

b) Arti penting komunikasi.c) Unsur-unsur komunikasi.d) Proses komunikasi.e) Etika komunikasi.f) Teknik komunikasi organisasi yang

efektif dan efisien.g) Pengertian Public Speakingh) Teknik-teknik Public Speakingi) Unsur-unsur Public Speaking

X

Page 5: Daftar Materi Dasar Menuju Lkmm Dan Sk 2012 Edit

defenisi, peran, dan teknik komunikasi efektif serta public speaking dalam organisasi serta pengaplikasian dalam keseharian dan berkoordinasi antarinstitusi di wilayah.

7 Marketing dan sponsorship

UmumPeserta mengenal fungsi dan strategi marketing dalam organisasi dan kepanitiaan

KhususMahasiswa dapat mendapatkan secara mandiri dalam pendanaan suatu kegiatan tanpa bergantung dari dana dari pihak fakultas

a) Dasar- dasar marketingb) Penerapan marketing dalam

kepanitiaan (mungin bisa ditambahkan urgensi wilayah dalam marketisasi kegiatan institusi

X

8 Program Peningkatan

UmumPeserta mampu

a) Pengertian PPK.b) Manajemen kinerja dan tahap-tahap

X

Page 6: Daftar Materi Dasar Menuju Lkmm Dan Sk 2012 Edit

Kinerja (PPK) menerapkan PPK sebagai bagian dari Planning dalam manajemen organisasi.

KhususPeserta mampu memahami PPK dan tahapannya serta mampu menggunakan teknik ppk untuk sarana analisis organisasi.

PPK.c) Skenario penyelesaian masalah.