copy of dunia tumbuhan

77
DUNIA TUMBUHAN DUNIA TUMBUHAN TUMBUHAN TAK BERPEMBULUH TUMBUHAN TAK BERPEMBULUH TUMBUHAN BERPEMBULUH TUMBUHAN BERPEMBULUH

Upload: agustinus-wiyarno

Post on 16-Aug-2015

102 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Copy of dunia tumbuhan

DUNIA TUMBUHANDUNIA TUMBUHAN

TUMBUHAN TAK TUMBUHAN TAK BERPEMBULUHBERPEMBULUH TUMBUHAN BERPEMBULUHTUMBUHAN BERPEMBULUH

Page 2: Copy of dunia tumbuhan

TUMBUHAN TAK TUMBUHAN TAK BERPEMBULUHBERPEMBULUH

Belum memiliki pembuluh pengangkutBelum memiliki pembuluh pengangkut

Belum memiliki akar batang dan daun Belum memiliki akar batang dan daun sejatisejati

Page 3: Copy of dunia tumbuhan

JAMUR/FUNGIJAMUR/FUNGI

Page 4: Copy of dunia tumbuhan

Kebanyakan jamur tubuhnya tersusun dari benang-benang yang disebut hypa. Hypa jamur ada yang bersekat (berseptum) ada pula yang tidak bersekat, hypa ini kemudian membentuk anyaman yang disebut miselium. Pada jamur beukuran besar hypa-hypanya membentuk tubuh buah seperti pada gambar.

Page 5: Copy of dunia tumbuhan

Gambar (I) letak sporangium pada Rhizopus oryzae, sporangium terdapat pada hypa yang berdiri tegak/vertikal, sporangium jenis ini berwarna hitam yang dapat dibedakan dari jamur lainnya. Gambar (II) Rhizopus oryzae Hidup pada kacang kedelai atau roti. JAur ini banyak dimanfaatkan orang untuk pembuatan tempe

Page 6: Copy of dunia tumbuhan

Apakah ciri-ciri jamur ?Apakah ciri-ciri jamur ?

Ciri-ciri umum jamurCiri-ciri umum jamurUmumnya bersel banyak, Kecuali ragi bersel satu. Umumnya bersel banyak, Kecuali ragi bersel satu. Tidak mempunyai klorofil, sehingga tidak dapat Tidak mempunyai klorofil, sehingga tidak dapat membuat makanannya sendiri.membuat makanannya sendiri.Hidup sebagai saproba pada sampah atau sebagai Hidup sebagai saproba pada sampah atau sebagai parasit pada tumbuhan, hewan dan manusia.parasit pada tumbuhan, hewan dan manusia.Tubuh jamur yang bersel banyak tersusun atas benang-Tubuh jamur yang bersel banyak tersusun atas benang-benang yang disebut benang yang disebut hypahypa. Hypa ini bercabang-cabang . Hypa ini bercabang-cabang membentuk anyaman yang disebut membentuk anyaman yang disebut miselium.miselium.Berkembang biak secara tak kawin dengan Berkembang biak secara tak kawin dengan sporaspora, , secara kawin dengan secara kawin dengan konjugasikonjugasi..

Page 7: Copy of dunia tumbuhan

Sacharomyces merupakan jamur bersel satu . Jamur ini berkembang biak secara tak kawin dengan tunas pada tubuhnya. Sacharomyces cerevisiae atau ragi banyak digunakan dalam industri untuk pembuatan tape.

Page 8: Copy of dunia tumbuhan

Gambar I Penicillium notatum. Jamur ini tumbuh pada sisa-sisa makanan misalnya nasi, roti, sayuran dan buah-buahan. Sporangium jamur ini menyebabkan makanan tampak berwarna hijau kekuning-kuningan. Penicillium notatum menghasilkan zat antibiotok penisilin, yaitu zat yang dapat menghambat pertumbuhan bakteri. Penisilin ditemukan oleh Alexander Fleming..Gambar II Tablet penisilin yang diletakkan pada medium agar, disekelilingnya tidak dapat ditumbuhi oleh jamur atau bakteri

Page 9: Copy of dunia tumbuhan

Gambar. Jamur Basidiomycetes. Basidiopora dihasilkan di bagian bawah tudung atau pileus.

Page 10: Copy of dunia tumbuhan

2. ALGA/GANGGANG2. ALGA/GANGGANG

Page 11: Copy of dunia tumbuhan

Gambar II Konjugasi pada spyrogyraSpirogyra merupakan alga hijau yang memiliki pita kloroplast yang berbentuk spiral di dalam sitoplasmanya. Spirogyara banyak ditemukan pada sungai, parit, sawah, dan kolam yang airnya jernih. Alga ini berkembang biak secara tak kawin dengan membelah diri/fragmentasi dan secara kawin dengan konjugasi. Konjugasi merupakan perkembangbiakan yang dilakukan dengan cara memberikan isi sel dari benang Spirogyra yang satu ke dalam sel dari benang Spirogyra yang lain,

Page 12: Copy of dunia tumbuhan

Diatom adalah ganggang bersel satu yang hidup di laut. Dinding selnya tersusun oleh zat silika dan terdiri dari dua bagian yang saling menutup,. Jika sudah mati ia akan mengendap ke dasar laut dan membentuk tanah kersik. Tanah kersik ini berguna sebagai bahan penggosok , bahan penyekat panas, dan penyaring cairan

Page 13: Copy of dunia tumbuhan

Kelp (Macrocystis pyrefera). Gangagng coklat berukuran besar. Banyak mengandung yodium yang dimanfaatkan sebagai bahan obat-obatan

Gambar : Fucus serratus, gangang coklat berukuran besar

Page 14: Copy of dunia tumbuhan

Gambar Euchema gracilis. yang dimanfaatkan sebagai bahan agar-agar.

Page 15: Copy of dunia tumbuhan

LUMUT KERAK/LICHENESLUMUT KERAK/LICHENES

Page 16: Copy of dunia tumbuhan

Gambar : Lumut kerak (Lichenes)Lumut kerak tumbuh di kulit pohon, di atas batu-batuan, atau pada pada tembok. Kebanyakan lumut kerak berwarna abu-abu kehijauan. Karena dapat hidup di tempat tandus, seperti di tanah berbatu, yang tidak dapat di tumbuhi oleh tumbuhan lain maka lumut kerak sering disebut orang “tumbuhan perintis”.

Page 17: Copy of dunia tumbuhan

3. BRYOPHYTA/LUMUT3. BRYOPHYTA/LUMUT

Page 18: Copy of dunia tumbuhan

LUMUT HATILUMUT HATI

Gambar Lumut hati. A. Arkegonium B. AnterediumLumut hati memiliki tubuh kecil berbentuk lembaran menyerupai helaian daun. Biasanya hidup di tanah yang lembab, dan menempel pada tanah dengan menggunakan rizoid. Alat kelamin jantannya disebut anteredium berbentuk seperti payung atau mangkuk, sedang alat kelamin betinanya disebut arkegonium berbentuk seperti bintang.

Page 19: Copy of dunia tumbuhan

LUMUT DAUNLUMUT DAUN

Gambar Lumut daun. Lumut daun merupakan tumbuhan darat yang sederhana, ukurannya kecil < 20 cm, biasanya mereka tumbuh rapat dan tebal untuk menjaga kelembaban tempat hidupnya.

Page 20: Copy of dunia tumbuhan

PERGILIRAN KETURUNAN PERGILIRAN KETURUNAN TUMBUHAN LUMUTTUMBUHAN LUMUT

Page 21: Copy of dunia tumbuhan

TUMBUHAN BERPEMBULUHTUMBUHAN BERPEMBULUH

1.1. Apakah ciri-ciri tumbuhan berpembuluh ?Apakah ciri-ciri tumbuhan berpembuluh ?Memiliki pembuluh pengangkut, yaitu xilem atau Memiliki pembuluh pengangkut, yaitu xilem atau pembuluh kayu yang berfungsi untuk mengangkut air pembuluh kayu yang berfungsi untuk mengangkut air dan garam mineral dari akar ke seluruh bagian dan garam mineral dari akar ke seluruh bagian tumbuhan, dan floem atau pembuluh tapis yang tumbuhan, dan floem atau pembuluh tapis yang berfungsi mengangkut hasil fotosintesis dari daun ke berfungsi mengangkut hasil fotosintesis dari daun ke seluruh bagian tumbuhan.seluruh bagian tumbuhan.

Memiliki akar, batang dan daun sejati.Memiliki akar, batang dan daun sejati.

Page 22: Copy of dunia tumbuhan
Page 23: Copy of dunia tumbuhan

KLASIFIKASI TUMBUHAN KLASIFIKASI TUMBUHAN BERPEMBULUHBERPEMBULUH

Tumbuhan apa sajakah yang termasuk Tumbuhan apa sajakah yang termasuk tumbuhan berpembuluhtumbuhan berpembuluh

1.1. Tumbuhan paku (Pteridophyta)Tumbuhan paku (Pteridophyta)

2.2. Tumbuhan biji (Spermatophyta)Tumbuhan biji (Spermatophyta)

Page 24: Copy of dunia tumbuhan

TUMBUHAN PAKU TUMBUHAN PAKU (PTERYDOPHYTA)(PTERYDOPHYTA)

Apakah ciri-ciri tumbuhan paku ?Apakah ciri-ciri tumbuhan paku ?

Page 25: Copy of dunia tumbuhan

1. TUMBUHAN PAKU 1. TUMBUHAN PAKU (Pterydophyta)(Pterydophyta)

Page 26: Copy of dunia tumbuhan

CIRI-CIRI TUMBUHAN PAKUCIRI-CIRI TUMBUHAN PAKU

Sudah memiliki akar, batang dan daun sejati. Sudah memiliki akar, batang dan daun sejati.

Tidak berbunga.Tidak berbunga.

Daun muda biasanya menggulung.Daun muda biasanya menggulung.

berkembang biak dengan spora. berkembang biak dengan spora.

Batang umumnya berbentuk Batang umumnya berbentuk rizoma atau rizoma atau rimpangrimpang, ,

Hidup di tempat teduh, lembab atau basah. Hidup di tempat teduh, lembab atau basah. Ada juga yang Ada juga yang epifit.epifit.

Page 27: Copy of dunia tumbuhan

Tumbuhan paku (Pteridophyta)Tumbuhan paku (Pteridophyta)

1

2

3

Page 28: Copy of dunia tumbuhan

Protalium dan daun paku mudaProtalium dan daun paku muda

Page 29: Copy of dunia tumbuhan

DAUN PAKUDAUN PAKU

Apakah yang dimaksud dengan daun Apakah yang dimaksud dengan daun fertil dan daun sterilfertil dan daun steril

daun fertildaun fertil adalah daun paku yang memiliki adalah daun paku yang memiliki sorus, daun ini selain berfungsi untuk sorus, daun ini selain berfungsi untuk fotosintesis juga berfungsi sebagai alat fotosintesis juga berfungsi sebagai alat perkembangbiakan karena menghasilkan perkembangbiakan karena menghasilkan spora.spora.

daun sterildaun steril yaitu daun paku yang tidak yaitu daun paku yang tidak memiliki sorus, daun ini hanya berfungsi memiliki sorus, daun ini hanya berfungsi untuk fotosintesis.untuk fotosintesis.

Page 30: Copy of dunia tumbuhan

Pergiliran keturunan Tumbuhan Pergiliran keturunan Tumbuhan paku (Pteridophyta)paku (Pteridophyta)

Page 31: Copy of dunia tumbuhan

PERGILIRAN TUMBUHAN PERGILIRAN TUMBUHAN PAKUPAKU

Berbentuk apakah turunan generatif Berbentuk apakah turunan generatif tumbuhan paku?, berbentuk apa pula tumbuhan paku?, berbentuk apa pula turunan vegetatifnya ?turunan vegetatifnya ?

Berupa apakah sporofit tumbuhan Berupa apakah sporofit tumbuhan paku ? berupa apa pula gametofitnya ?paku ? berupa apa pula gametofitnya ?

Page 32: Copy of dunia tumbuhan

KALSIFIKASI TUMBUHAN KALSIFIKASI TUMBUHAN PAKUPAKU

Bagaimanakah klasifikasi tumbuhan Bagaimanakah klasifikasi tumbuhan paku ?paku ?

tumbuhan paku dikelompokkan menjadi tumbuhan paku dikelompokkan menjadi beberapa kelas, diantaranya adalah paku beberapa kelas, diantaranya adalah paku ekor kuda atau ekor kuda atau EquisetinaeEquisetinae, paku kawat , paku kawat atau atau LicopodinaeLicopodinae dan paku benar atau dan paku benar atau FilicinaeFilicinae..

Page 33: Copy of dunia tumbuhan

Paku ekor kuda (Equisetinae)Paku ekor kuda (Equisetinae)

Page 34: Copy of dunia tumbuhan

Paku kawat (Lycopodinae)Paku kawat (Lycopodinae)

Page 35: Copy of dunia tumbuhan

Paku sejati (Filicinae)Paku sejati (Filicinae)

Page 36: Copy of dunia tumbuhan

Paku sejati (Filicinae)Paku sejati (Filicinae)

Page 37: Copy of dunia tumbuhan

EVALUASIEVALUASI

Page 38: Copy of dunia tumbuhan

TUMBUHAN BIJITUMBUHAN BIJI

Page 39: Copy of dunia tumbuhan

BUNGABUNGASebutkan bagian-bagian bunga ?Sebutkan bagian-bagian bunga ?

Bunga lengkap tersusun atas dua bagian Bunga lengkap tersusun atas dua bagian utama yaitu :utama yaitu :

Perhiasan bungaPerhiasan bunga terdiri atas mahkota bunga dan terdiri atas mahkota bunga dan kelopak bunga.kelopak bunga.

Alat perkembangbiakanAlat perkembangbiakan terdiri atas benang sari terdiri atas benang sari dan putik.dan putik.

Apakah yang dimaksud dengan bunga Apakah yang dimaksud dengan bunga sempurna ?sempurna ?

Bunga sempurnaBunga sempurna, yaitu bunga yang mempunyai , yaitu bunga yang mempunyai benang sari dan putik.benang sari dan putik.

Page 40: Copy of dunia tumbuhan

TUMBUHAN BERBIJI TUMBUHAN BERBIJI

Bagaimanakah pengelompokkan Bagaimanakah pengelompokkan tumbuhan berbiji ?tumbuhan berbiji ?

Tumbuhan biji dikelompokkan menjadi Tumbuhan biji dikelompokkan menjadi dua, yaitu :dua, yaitu : Tumbuhan biji terbuka (Gymnospermae)Tumbuhan biji terbuka (Gymnospermae) Tumbuhan berbiji tertutup (Angiospermae) Tumbuhan berbiji tertutup (Angiospermae)

Page 41: Copy of dunia tumbuhan

GymnospermaeGymnospermae

Page 42: Copy of dunia tumbuhan

Tumbuhan berbiji terbuka Tumbuhan berbiji terbuka (Gymnospermae)(Gymnospermae)

Bagaimanakah ciri-ciri tumbuhan berbiji terbukaBagaimanakah ciri-ciri tumbuhan berbiji terbukaBakal biji tidak dilindungi daun buah. Bakal biji tidak dilindungi daun buah. Alat perkawinannya berbentuk kerucut yang dinamakan Alat perkawinannya berbentuk kerucut yang dinamakan strobilus atau rujung, dengan alat kelamin terpisah strobilus atau rujung, dengan alat kelamin terpisah Umumya berupa pohon besar dan berakar tunggangUmumya berupa pohon besar dan berakar tunggangDaun berbentuk seperti jarum misal pada pinus, seperti Daun berbentuk seperti jarum misal pada pinus, seperti pita bertulang daun sejajar misal pada pakis haji, atau pita bertulang daun sejajar misal pada pakis haji, atau tipis lebar bertulang daun menyirip misal pada melinjo.tipis lebar bertulang daun menyirip misal pada melinjo.

Page 43: Copy of dunia tumbuhan

TUMBUHAN BERBIJI TUMBUHAN BERBIJI TERBUKATERBUKA

Page 44: Copy of dunia tumbuhan

TUMBUHAN BERBIJI TUMBUHAN BERBIJI TERBUKATERBUKA

Page 45: Copy of dunia tumbuhan

PAKIS HAJI (Cycas rumphii)PAKIS HAJI (Cycas rumphii)

Page 46: Copy of dunia tumbuhan

Gynkyo bilobaGynkyo biloba

Page 47: Copy of dunia tumbuhan

Melinjo (Gnetum gnemon)Melinjo (Gnetum gnemon)

Page 48: Copy of dunia tumbuhan

AngiospermaeAngiospermae

Page 49: Copy of dunia tumbuhan

TUMBUHAN BIJITUMBUHAN BIJI

Page 50: Copy of dunia tumbuhan

BUNGABUNGASebutkan bagian-bagian bunga ?Sebutkan bagian-bagian bunga ?

Bunga lengkap tersusun atas dua bagian Bunga lengkap tersusun atas dua bagian utama yaitu :utama yaitu :

Perhiasan bungaPerhiasan bunga terdiri atas mahkota bunga dan terdiri atas mahkota bunga dan kelopak bunga.kelopak bunga.

Alat perkembangbiakanAlat perkembangbiakan terdiri atas benang sari terdiri atas benang sari dan putik.dan putik.

Apakah yang dimaksud dengan bunga Apakah yang dimaksud dengan bunga sempurna ?sempurna ?

Bunga sempurnaBunga sempurna, yaitu bunga yang mempunyai , yaitu bunga yang mempunyai benang sari dan putik.benang sari dan putik.

Page 51: Copy of dunia tumbuhan

TUMBUHAN BERBIJI TUMBUHAN BERBIJI

Bagaimanakah pengelompokkan Bagaimanakah pengelompokkan tumbuhan berbiji ?tumbuhan berbiji ?

Tumbuhan biji dikelompokkan menjadi Tumbuhan biji dikelompokkan menjadi dua, yaitu :dua, yaitu : Tumbuhan biji terbuka (Gymnospermae)Tumbuhan biji terbuka (Gymnospermae) Tumbuhan berbiji tertutup (Angiospermae) Tumbuhan berbiji tertutup (Angiospermae)

Page 52: Copy of dunia tumbuhan

Tumbuhan berbiji terbuka Tumbuhan berbiji terbuka (Gymnospermae)(Gymnospermae)

Bagaimanakah ciri-ciri tumbuhan berbiji terbukaBagaimanakah ciri-ciri tumbuhan berbiji terbukaBakal biji tidak dilindungi daun buah. Bakal biji tidak dilindungi daun buah. Alat perkawinannya berbentuk kerucut yang dinamakan Alat perkawinannya berbentuk kerucut yang dinamakan strobilus atau rujung, dengan alat kelamin terpisah strobilus atau rujung, dengan alat kelamin terpisah Umumya berupa pohon besar dan berakar tunggangUmumya berupa pohon besar dan berakar tunggangDaun berbentuk seperti jarum misal pada pinus, seperti Daun berbentuk seperti jarum misal pada pinus, seperti pita bertulang daun sejajar misal pada pakis haji, atau pita bertulang daun sejajar misal pada pakis haji, atau tipis lebar bertulang daun menyirip misal pada melinjo.tipis lebar bertulang daun menyirip misal pada melinjo.

Page 53: Copy of dunia tumbuhan

TUMBUHAN BERBIJI TUMBUHAN BERBIJI TERBUKATERBUKA

Page 54: Copy of dunia tumbuhan

TUMBUHAN BERBIJI TUMBUHAN BERBIJI TERBUKATERBUKA

Page 55: Copy of dunia tumbuhan

PAKIS HAJI (Cycas rumphii)PAKIS HAJI (Cycas rumphii)

Page 56: Copy of dunia tumbuhan

Gynkyo bilobaGynkyo biloba

Page 57: Copy of dunia tumbuhan

Melinjo (Gnetum gnemon)Melinjo (Gnetum gnemon)

Page 58: Copy of dunia tumbuhan

Tumbuhan berbiji tertutup Tumbuhan berbiji tertutup (Angiospermae)(Angiospermae)

Apakah ciri-ciri tumbuhan berbiji tertutup ?Apakah ciri-ciri tumbuhan berbiji tertutup ? Tumbuhan biji tertutup mempunyai bakal biji Tumbuhan biji tertutup mempunyai bakal biji

yang tertutup yang berasal dari daun buah yang tertutup yang berasal dari daun buah yang disebut bakal buah yang disebut bakal buah

memiliki bunga yang sesungguhnya dengan memiliki bunga yang sesungguhnya dengan mempunyai bagian-bagian bunga yaitu alat mempunyai bagian-bagian bunga yaitu alat perhiasan dan alat perkembangbiakan. perhiasan dan alat perkembangbiakan.

Page 59: Copy of dunia tumbuhan

Tumbuhan berbiji tertutup Tumbuhan berbiji tertutup (Angiospermae)(Angiospermae)

Page 60: Copy of dunia tumbuhan

Perbedaan dikotil dan monokotilPerbedaan dikotil dan monokotil

Page 61: Copy of dunia tumbuhan

PERKECAMBAHANPERKECAMBAHAN

Page 62: Copy of dunia tumbuhan

DIKOTILDIKOTILApakah ciri-ciri tanaman dikotil ?Apakah ciri-ciri tanaman dikotil ?

Memiliki dua daun lembaga ketika berkecambahMemiliki dua daun lembaga ketika berkecambahDaunnya bertulang daun menyirip atau menjari.Daunnya bertulang daun menyirip atau menjari.Batang kebanyakan bercabang, di dalam batang terdapat Batang kebanyakan bercabang, di dalam batang terdapat berkas pembuluh pengangkut yang letaknya teratur. berkas pembuluh pengangkut yang letaknya teratur. Antara pembuluh kayu dengan pembuluh kulit terdapat Antara pembuluh kayu dengan pembuluh kulit terdapat kambium yang berfungsi membentuk pembuluh kayu dan kambium yang berfungsi membentuk pembuluh kayu dan pembuluh tapis kedua (sekunder), sehingga batang pembuluh tapis kedua (sekunder), sehingga batang menjadi bertambah besar.menjadi bertambah besar.Mempunyai susunan akar tunggang..Mempunyai susunan akar tunggang..Bagian-bagian bunga(kelopak, mahkota, putik, benang Bagian-bagian bunga(kelopak, mahkota, putik, benang sari) berjumlah 2, 4, 5 atau kelipatan dari bilangan itu.sari) berjumlah 2, 4, 5 atau kelipatan dari bilangan itu.

Page 63: Copy of dunia tumbuhan

Suku kacang-kacanganSuku kacang-kacangan (Papilionaceae)(Papilionaceae)

Page 64: Copy of dunia tumbuhan

Suku kacang-kacanganSuku kacang-kacangan (Papilionaceae)(Papilionaceae)

Page 65: Copy of dunia tumbuhan

Suku terung-terungan Suku terung-terungan (Solanaceae)(Solanaceae)

Page 66: Copy of dunia tumbuhan

Suku terung-terungan Suku terung-terungan (Solanaceae)(Solanaceae)

Page 67: Copy of dunia tumbuhan

Suku Getah-getahan Suku Getah-getahan (Euphorbeacae)(Euphorbeacae)

Page 68: Copy of dunia tumbuhan

Suku Jeruk-jerukan (Rutaceae)Suku Jeruk-jerukan (Rutaceae)

Page 69: Copy of dunia tumbuhan

Suku kapas-kapasan (Malvaceae)Suku kapas-kapasan (Malvaceae)

Page 70: Copy of dunia tumbuhan

Suku jambu-jambuan (MyrtaceaeSuku jambu-jambuan (Myrtaceae

Page 71: Copy of dunia tumbuhan

Suku komposite (Compositae)Suku komposite (Compositae)

Page 72: Copy of dunia tumbuhan

MONOKOTILMONOKOTILApakah ciri-ciri monokotil ?Apakah ciri-ciri monokotil ?

Hanya memiliki satu daun lembaga.Hanya memiliki satu daun lembaga.Daun memiliki bentuk beraneka ragam dengan tulang Daun memiliki bentuk beraneka ragam dengan tulang daun sejajar atau melengkung. Kebanyakan tidak daun sejajar atau melengkung. Kebanyakan tidak mempuyai tangkai daun tetapi mempunyai pelepah atau mempuyai tangkai daun tetapi mempunyai pelepah atau upih daun.upih daun.Batang tidak bercabang, beruas-ruas. Di dalam batang Batang tidak bercabang, beruas-ruas. Di dalam batang terdapat pembuluh angkut yang letaknya tersebar dan terdapat pembuluh angkut yang letaknya tersebar dan tidak memiliki kambium.tidak memiliki kambium.Mempunyai susunan akar serabut. Akar serabut terdiri dari Mempunyai susunan akar serabut. Akar serabut terdiri dari sejumlah akar yang hampir sama besarnya dan sejumlah akar yang hampir sama besarnya dan semuanya keluar dari pangkal batang.semuanya keluar dari pangkal batang.Bagian-bagian bunga(kelopak, mahkota, putik, benang Bagian-bagian bunga(kelopak, mahkota, putik, benang sari) berjumlah 3 atau kelipatan dari bilangan itu.sari) berjumlah 3 atau kelipatan dari bilangan itu.

Page 73: Copy of dunia tumbuhan

Suku rumput-rumputan Suku rumput-rumputan (Graminae)(Graminae)

Page 74: Copy of dunia tumbuhan

Suku pinang-pinangan (Palmae)Suku pinang-pinangan (Palmae)

Page 75: Copy of dunia tumbuhan

Suku Jahe-jahean Suku Jahe-jahean (Zingeberaceae)(Zingeberaceae)

Page 76: Copy of dunia tumbuhan

Suku pisang-pisangan Suku pisang-pisangan (Musaceae)(Musaceae)

Page 77: Copy of dunia tumbuhan

Suku anggrek-anggrekan Suku anggrek-anggrekan (Orchidaceae)(Orchidaceae)