cermat ,Äzplu tumbuh 2014 -...

230
2014 PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Pelaksanaan Tumbuh Cermat Efisien Disiplin dalam Laporan Tahunan

Upload: vanhanh

Post on 02-Feb-2018

227 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

2014PT Saratoga Investama Sedaya Tbk.

Pelaksanaan

Tum

buh

Cerm

at

Efisie

n

Disiplin dalam

LaporanTahunan

Page 2: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi
Page 3: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

1

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Daftar Isi

1 Sorotan Disiplin dalam Pelaksanaan di Saratoga • Cermat~DisiplindalamPelaksanaanuntukMenghasilkanInvestasiBaru 2 • Tumbuh~DisiplindalamPelaksanaanuntukMenumbuhkansertaMerealisasikan NilaiInvestasiPerseroan 4 • Efisien~DisiplindalamPelaksanaanuntukMendukungOperasional 6 ValuasiInvestasi&IkhtisarKeuangan 8 RekamJejakInvestasi 10 2014dalamGambar 12 Visi,Misi,Nilai-NilaiInti&JiwaKorporasi 13

2 Laporan • LaporanDewanKomisaris 14 • LaporanDireksi 18

3 Diskusi dan Analisis Manajemen 26

4 Portofolio Investasi Infrastruktur: • InfrastrukturTelekomunikasi~TowerBersamaInfrastructure 44 • PembangkitListrik~MedcoPowerIndonesia 46 • PembangkitListrik~TenagaListrikGorontalo 47 • KilangMinyak~TriWahanaUniversal 48 • Perkapalan&PenyewaanKapal~SerojaInvestmentLimited, 49 PulauSerojaJaya&SinarMentariPrima • JalanTol~LintasMargaSedaya 50 • Konstruksi~NusaRayaCipta 51 Sumber Daya Alam: • BatubaradanEnergi~AdaroEnergy 52 • PerkebunanKelapaSawit~ProvidentAgro 54 • PerkebunanKelapaSawit~AgroMajuRaya 55 • Minyak&Gas~InterraResources 56 • Emas&Tembaga~Sihayo,SumatraCopper&Gold, 57 FindersResources,TrimitraKaryaJaya Konsumer: • Otomotif~MitraPinasthikaMustika 58 • GayaHidup~GilangAgungPersada 60 • Properti~EtikaKaryaUsaha 61

5 Tata Kelola Perusahaan 62

6 Sumber Daya Manusia 86

7 Tanggung Jawab Sosial Perusahaan 92

8 Data Korporasi 96

• Pernyataan Pertanggungjawaban Anggota Dewan Komisaris dan Direksi 112• Laporan Keuangan Konsolidasian 113• Rujukan Silang Peraturan Bapepam-LK No. X.K.6 tentang Bentuk 216 dan Isi Laporan Keuangan• Rujukan Silang Kriteria ARA 2014 220

Page 4: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Bab 1Sorotan

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

2

Disiplin Dalam Pelaksanaan di Saratoga

CermatPengalaman, keahlian, dan due diligence yang ketat telah menjadikan kami salah satu perusahaan investasi yang paling sukses di kawasannya.

Sebagai perusahaan investasi terkemuka, PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. (Perseroan, kode saham:SRTG) menanamkan modal secara seksama di berbagai bisnis pilihan pada tahap awal, tahap pertumbuhan, maupun dalam kondisi khusus tertentu di mana bisnis tersebut dinilai memiliki prospek pembentukan nilai yang signifikan.

Perseroan fokus pada tiga sektor utama, yaitu Sumber Daya Alam, Infrastruktur, dan Konsumen – yang merupakan pilar-pilar utama pertumbuhan perekonomian Indonesia. Perseroan melakukan due diligence dengan seksama untuk memastikan hanya peluang investasi terbaik yang dipilih. Manajemen senior terlibat sejak awal, membantu mengidentifikasi peluang pertumbuhan dan potensi risiko yang dihadapi.

Setelah target disetujui oleh Komite Investasi Perseroan, persyaratan telah didiskusikan dengan perusahaan sasaran, tim investasi Perseroan kemudian melakukan due diligence lebih lanjut. Selain mengamati laporan posisi keuangan dan laporan laba rugi perusahaan yang dibidik, Perseroan juga memberikan penekanan yang kuat pada parameter lingkungan sosial maupun tata kelola perusahaan.

Disiplin dalam Pelaksanaan untuk Menghasilkan Investasi Baru

Perseroan sangat selektif dan berhati-hati dalam menentukan investasi. Dari total 139 peluang baru yang dipertimbangkan pada 2014, Perseroan hanya memilih dua investasi baru.

2515

Investasi Baru

Term Sheet

Due Diligence

72139Peluang

Penilaian Awal

Page 5: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

3

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Industri Tercatat (Kode Saham) atau Tidak Tercatat

Tower Bersama Infrastructure Infrastruktur Telekomunikasi BEI (TBIG)

Medco Power Indonesia Pembangkit Listrik Tidak Tercatat

Tenaga Listrik Gorontalo Pembangkit Listrik Tidak Tercatat

Tri Wahana Universal Kilang Minyak Tidak Tercatat

Lintas Marga Sedaya Infrastruktur Jalan Tol Tidak Tercatat

Nusa Raya Cipta Konstruksi BEI (NRCA)

Seroja Investment Limited Perkapalan & Penyewaan Kapal SGX (IW5.SI)

Sinar Mentari Prima Perkapalan & Penyewaan Kapal Tidak Tercatat

Pulau Seroja Jaya Perkapalan & Penyewaan Kapal Tidak Tercatat

Infrastruktur

Industri Tercatat (Kode Saham) atau Tidak Tercatat

Adaro Energy Tambang Batubara BEI (ADRO)

Provident Agro Perkebunan Kelapa Sawit BEI (PALM)

Agro Maju Raya Perkebunan Kelapa Sawit Tidak Tercatat

Interra Resources Limited Eksplorasi & Produksi Minyak & Gas SGX (5GI.SI)

Sumatra Copper & Gold Tambang Emas & Tembaga ASX (SUM. AX)

Sihayo Gold Limited Tambang Emas ASX (SIH.AX)

Finders Resources Tambang Tembaga ASX (FIN.AX)

Trimitra Karya Jaya* Tambang Emas & Tembaga Tidak Tercatat

Sumber Daya Alam

Industri Tercatat (Kode Saham) atau Tidak Tercatat

Mitra Pinasthika Mustika Otomotif BEI (MPMX)

Etika Karya Usaha Properti Tidak Tercatat

Gilang Agung Persada* Gaya Hidup Tidak Tercatat

Konsumen

Didorong oleh berkembangnya sektor Konsumen di Indonesia, Perseroan melakukan penempatan strategis di Gilang Agung Persada, sebuah perusahaan gaya hidup yang berkembang yang mengelola 16 merek konsumen internasional.

Di sektor Sumber Daya Alam, Perseroan mengakuisisi 80% saham Trimitra Karya Jaya, salah satu perusahaan induk yang mengembangkan tambang emas dan tembaga Tujuh Bukit di Banyuwangi, provinsi Jawa Timur

Pada tanggal 31 Desember 2014, portofolio investasi kami terdiri dari 20 perusahaan investee dengan bisnis yang meliputi bidang pertambangan, minyak dan gas, kilang minyak, perkebunan kelapa sawit, menara telekomunikasi, pembangkit listrik, jalan tol, distribusi otomotif, pelumas, penyewaan, leasing, dan pembiayaan.

* Investasi Baru

Page 6: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Bab 1Sorotan

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

4

Disiplin Dalam Pelaksanaan di Saratoga

TumbuhBekerja sama dengan manajemen masing-masing perusahaan investee, Saratoga secara aktif terlibat dalam meningkatkan dan mengembangkan nilai potensial.

Untuk mendukung perkembangan perusahaan-perusahaan investee, Saratoga menginvestasikan Rp247 miliar secara cermat sebagai investasi lanjutan pada investasi-investasinya di ketiga sector utamanya pada tahun 2014.

Nilai Aktiva Bersih (NAB) Saratoga tumbuh mencapai Rp22 triliun pada tahun 2014, meningkat 46% sejak Perseroan mencatatkan sahamnya di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada bulan Juni 2013. Pencapaian ini 9% lebih tinggi daripada pertumbuhan Indeks Harga Saham Gabungan BEI pada periode yang sama.

Kinerja yang prima serta semangat unggulan yang dimiliki Perseroan terinspirasi oleh kerja keras pendiri Perseroan, yaitu Edwin Soeryadjaya dan Sandiaga S. Uno, yang telah aktif berinvestasi melalui Perseroan sejak tahun 1998. Saat itu, perekonomian Indonesia terletak pada titik nadir krisis moneter Asia. Namun pada saat kebanyakan investor beranjak menjauh dari Indonesia, para pendiri Perseroan justru meyakini potensi pertumbuhan Indonesia dan mulai berinvestasi di sektor-sektor penting pembangunan nasional.

Disiplin dalam Pelaksanaan untuk Menumbuhkan serta Merealisasikan Nilai Investasi Perseroan.

Beberapa investasi utama Perseroan antara lain adalah Adaro Energy, produsen batubara dengan areal konsesi tunggal terbesar di belahan bumi bagian selatan; Tower Bersama Infrastructure, salah satu operator menara telekomunikasi independen terkemuka di Indonesia. Saratoga berinvestasi pada perusahaan-perusahaan tersebut, sejak awal perkembangan dan bekerja sama dengan tim manajemen mereka, memperkenalkan alternatif pembiayaan dan kesempatan untuk merger dan akuisisi. Perusahaan-perusahaan ini kini tercatat di Bursa Efek Indonesia dan disegani di industrinya masing-masing.

Page 7: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

5

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Saratoga fokus pada peluang-peluang tahap awal serta peluang yang lahir dari situasi khusus untuk berkembang, seiring dengan reputasi Perseroan dari segi kompetensi dan integritas, yang membedakan Perseroan dari perusahaan investasi sejenis lainnya.

Keberhasilankamipadatahapawalinvestasitercermindariperusahaaninvesteetertutup(non-listed)sepertiMedcoPowerIndonesia,perusahaanpembangkittenagalistrikyangmengandalkanenergiramahlingkungandanterbarukan;TriWahanaUniversal,satu-satunyaperusahaankilangminyakmilikswastadiIndonesiasaatini;selainjugaperkebunankelapasawit,pemegangkonsesijalantol,sertatambangemasdantembaga.

Disiplin dalam Pelaksanaan adalahcirikhassemuaperusahaaninvesteeSaratoga,dantampakjelaspadabeberapacontohberikut:

Lintas Marga Sedaya, pemegang konsesi jalan tol sepanjang 116-kilometerCikampek-PalimanandiJawa,berhasilmencatatkemajuanyangberarti,menyelesaikan84%proyekpadatanggal31Desember2014.Keterlibatanmanajemenyangkuatmemainkanperanankuncidalammenyelesaikanmasalahpembebasanlahandanisu-isusosialterkait,yangsering dianggapsebagaihambatanutamadalampembangunanjalantoldiIndonesia.

ManajemenGilang Agung Persada,perusahaankonsumengayahidupPerseroan,membulatkantekaduntukmencapaitujuan.Denganpenajamanfokuspadatargetpasarutama–yaitugolongankelasmenengahIndonesiayangterusberkembang–sertapenerapanstrategiperpaduanantarapengadaanbarangyangselektifdenganmanajemenpersediaanbarangsecaradisiplin,berhasilmengatasidepresiasirupiah,danbahkanmeningkatkanpenjualansekaligusmengurangipersediaanbarang.

Tri Wahana Universal merupakansatulagicontohkeberhasilanorganisasiyangdipicuolehsemangat,tujuandan disiplinkerja.Ditunjangolehkepemimpinanyangkuatdanmampumenggalangsemangatseluruhkaryawan,TWUmerupakanperusahaankilangminyakindependenyangpertumbuhannyasangattergantungpadapengelolaanbiayasecaracermatagardapatmemastikanmarjinoperasiyangmemadai.Tidakhanyaitu,padatahun2014,TWUberhasilmeraihmarjinlababersihyangsehat,suatupencapaianyangimpresifditengahkondisipasarkomoditasyangkurangmenguntungkan.

ManajemenProvident Agro,perkebunankelapasawityangsedangtumbuh,menempatkanfokusyangjelaspadaupayapenghematanbiayadisebuahbidangusahakomoditasyangsecarainherenmemilikihargayangfluktuatif.Olehkarenanya,sadarbiayamenjadisangatpentingdisetiaptingkatanoperasional.Meskipunmerupakanperkebunanyangmasihrelatifmuda,EBITDAtahunanperhektarmencapaiRp11,2jutapadatahun2014,mencerminkanpraktikmanajemenbiayayangluarbiasa.

Adaro Energy Rp Miliar Awal Investasi Aktif : 2007

Tower Bersama Infrastructure Rp Miliar Awal Investasi Aktif: 2009

Catatan:Seluruh angka finansial berdasarkan nilai nominal pada 31 Desember 2014, dan tidak ada penyesuaian terhadap nilai waktu atau inflasi.

“Kelipatan Investasi” didefinisikan sebagai nilai pasar dibagi dengan nilai yang di investasikan. Untuk tujuan ini, Perseroan tidak pempertimbangkan kas yang diterima dari dividen atau perolehan dari divestasi saham Perseroan pada perusahaan investee yang terkait.

Nilai pasar dari kepemilikan saham efektif dihitung berdasarkan harga rata-rata tertimbang berdasarkan volume perdagangan dua minggu per 31 Desember 2014.

Nilai Pasar Nilai Pasar

5.500 13.911

1.359 936

BiayaInvestasi BiayaInvestasi

KelipatanInvestasi:4,05 x

KelipatanInvestasi:14,9 x

Page 8: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Bab 1Sorotan

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

6

EfisienSaratoga berinvestasi dan mengelola bisnis secara cermat dan efisien melalui pendekatan yang sangat disiplin serta menerapkan prinsip-prinsip tata kelola perusahaan yang baik setiap saat.

Saratoga akan terus mengembangkan bisnisnya melalui kemitraan baik dengan perusahaan-perusahaan global, maupun dengan para wirausahawan yang memiliki visi dan komitmen jangka panjang. Dengan rekam jejak Perseroan yang telah terbukti, pengetahuan industri yang kuat, serta akses yang luas pada peluang investasi tahap awal, Saratoga bertujuan untuk menjadi mitra pilihan bagi para investor yang ingin berpartisipasi dalam pertumbuhan ekonomi Indonesia yang dinamis.

Dalam mewujudkan tujuannya menjadi perusahaan investasi kelas dunia, Saratoga beroperasi dengan cermat untuk mencapai pertumbuhan dan profitabilitas, memungkinkan Perseroan untuk mentransformasikan tantangan ekonomi masa depan Indonesia maupun global menjadi peluang jangka panjang.

Pendekatan disiplin dalam praktik manajemen biaya jelas dilakukan dalam operasi kantor pusat Saratoga sendiri.

Disiplin Dalam Pelaksanaan di Saratoga

Disiplin dalam Pelaksanaan untuk Mendukung Operasional

Page 9: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

7

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Pada tahun 2014, Saratoga memperpanjang profil tenor pinjamannya dari tiga tahun menjadi lima tahun untuk menyelaraskan dengan periode investasinya yang berjangka panjang.

Efisiensi biaya merupakan inti dari usaha yang mampu meraih laba dan berkelanjutan, tidak hanya di perusahaan-perusahaan investee Perseroan, tetapi yang lebih penting pada sosok Saratoga sendiri. Perseroan mengelola biaya operasional di bawah 0,5 % dari NAB. Ini adalah salah satu cara untuk menciptakan nilai tambah bagi pemegang saham Perseroan.

Dalam rangka mengelola paparan terhadap risiko nilai tukar mata uang USD/ Rp, Perseroan melindungi nilai pinjaman dalam SGD dengan menerbitkan Medium

Term Notes (MTN) dalam Rupiah.

Selain itu, Perseroan berhasil menurunkan suku bunga rata-rata pinjamannya dari 5,32% menjadi 4,29% selama tahun berjalan.

Biaya Operasional

dalam Rp Miliar

99

NAB

dalam Rp Miliar

22.176

Rasio Biaya Operasional / NAB

0,45%

(9) (16)

(219)

Jatuh Tempo Pinjaman Semula

2014 2015 2016

Sesudah Perpanjangan Pinjaman dari ING dan Natixiz, dan penerbitan MTN dengan DBS.

2015 2016 2017 2018 2019 2020

(10)(31)

(68)Termasuk

MTN Rp setara

USD58 juta

(56)

(92)

(14)

1. Mengelola Biaya Operasional

2. Mengelola Biaya Suku Bunga

Page 10: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Bab 1Sorotan

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

8

Valuasi Investasi & Sorotan Keuangan

VALUASI INVESTASI

Padatahun2014,NABPerseroantumbuh25%year-on-year dariRp18triliunmenjadiRp22triliunterutamadidorongolehkinerjasahaminvestasidariperusahaanPerseroanyangsudahmencatatkansahamnya,yakniTowerBersamaInfrastructure(kodesaham:TBIG)danProvidentAgro(kodesaham:PALM).PertumbuhanNABPerseroanlebihtinggidaripertumbuhanIHSGBEI,yaitusebesar22%padatahun2014.

MelihatpertumbuhanNABPerseroansejaktanggal28Juni2013(Perseroanmencatatkansahampadatanggal26Juni2013),NABPerseroanmeningkat46%,yangmelebihitingkatpertumbuhanIHSGsebesar9%padaperiodewaktuyangsama.

Perseroanmenghitungvaluasiasetbersihinvestasiberdasarkan:Bagiperusahaanyangtercatat,PerseroanmenggunakannilaipasarproporsionalyangdimilikiolehSaratoga.Nilaipasardihitungberdasarkanhargarata-ratatertimbangberdasarkanvolumeperdaganganduaminggu.

NAB (Rp Miliar)IHSG

NAB

(Rp

Mili

ar)

Inde

ks H

arga

Sah

am G

abun

gan

(Rp)

JunJulAgsSepOktNovDesJanFebMarAprMeiJunJulAgsSepNovDes

2013 2014

25.000

20.000

15.000

10.000

5.000

0

8.000

7.000

6.000

5.000

4.000

3.000

2.000

1.000

Pertumbuhan NAB Saratoga sejak Tercatat

Total Aset Miliar Rp

2012 2013 2014

12.911 16.210 16.348

Pendapatan Bersih Miliar Rp

2012 2013 2014

2.358

3.659

6.124

Bagiperusahaanyangbelumtercatat,Perseroansecarakonservatifmenggunakannilaibukuberdasarkankepemilikannyadiperusahaantersebut.Nilaibukudihitungdarinilaiperolehaninvestasiyangdisesuaikandenganakumulasilabaataurugi.NABPerseroanmemperhitungkankonsolidasianutangSaratoga,yangmeliputiutangperusahaanindukSaratogadananak-anakperusahaan(tidaktermasukTWUdanSMP),pada31Desember2014,yaitusebesarRp3,4triliun.NABjugamemperhitungkansaldokonsolidasiankasdansetarakasdariSaratoga,yangmencakupperusahaanindukSaratogadananak-anakperusahaan(tidaktermasukTWUdanSMP),pada31Desember2014,yaitusebesarRp333miliar.

Laba diatribusikan kepada: Miliar RpPemilik Perusahaan

2012 2013 2014

1.817

246

803

Page 11: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

9

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

2012

109507(260)151

2

373937

4,44

0,250,330,230,31

2014

538232

1.866

1.85910.64514.482

16.348

433808

3.9133.960

4.768

11.015

565

11.58016.348

-

2013

406231

1.519

2.10210.94614.691

16.210

4742.086

3.4173.456

5.542

10.410

258

10.66816.210

-

2012

1.243-

2.173

2.4426.85610.738

12.911

287489

2.6762.692

3.181

9.609

121

9.73012.911

-

Laporan Konsolidasi Posisi Keuangan Miliar Rp

ASETASET LANCARKasdansetarakasAsetkeuangantersediauntukdijualJumlahAsetLancar

ASET TIDAK LANCARAsetkeuangantersediauntukdijualInvestasipadaentitasasosiasiJumlahAsetTidakLancar

JUMLAH ASET

LIABILITASLIABILITAS JANGKA PENDEK PinjamanJumlahLiabilitasJangkaPendek

LIABILITAS JANGKA PANJANG PinjamanJumlahLiabilitasJangkaPanjang

JUMLAH LIABILITAS

EKUITASEkuitasyangdiatribusikankepadapemilikPerusahaanKepentingannonpengendali

TOTAL EKUITASTOTAL LIABILITAS DAN EKUITAS Pengendali

Uraian

31 Desember

2014

6.1245.385739(224)515693

1.198

1.065

10.645

803

693

296

2013

3.6593.286

373(197)176215391

349

(160)

246

(289)

95

2012

2.3582.073285(138)147

1.7901.937

1.911

2.540

1,817

2,450

2.100

Laporan Laba Rugi Komprehensif Konsolidasian Miliar Rp

Pendapatan netoBebanpokokpendapatanLababrutoBebanusahaLabausahaPendapatanlainnya(beban)LabaSebelumPajakPenghasilan

LABA TAHUN BERJALAN

JUMLAH LABA (RUGI) KOMPREHENSIF TAHUN BERJALAN

Labayangdiatribusikankepada: PemilikPerusahaanJumlahlaba(rugi)komprehensifyangdiatribusikankepada:PemilikPerusahaan

LABA PER SAHAM DASAR

Uraian

31 Desember

2014

6798193205(701)

1(14)9

2,31

0,290,410,270,39

2013

553120(82)

(106)

267410

0,73

0,340,520,240,37

Ratios Persentase atau x

RASIO PERTUMBUHAN (%) Pendapatan netoLababrutoLabausahaLabatahunberjalanJumlahlaba(rugi)komprehensiftahunberjalanJumlahasetJumlahliabilitasEkuitasneto

RASIO KEUANGAN (x)Asetjangkapendek/liabilitasjangkapendekJumlahliabilitas/jumlahasetJumlahliabilitas/jumlahekuitasJumlahutang/jumlahasetJumlahutang/ekuitasneto

Uraian

31 Desember

2014

233

(218)

116(538)

2013

(448)

(2.295)

2.679406

2012

(464)

(221)

1.0971.243

Laporan Arus Kas Konsolidasian Miliar Rp

Kasnetodari(digunakanuntuk)aktivitasoperasiKasnetodigunakanuntukaktivitasinvestasiKasnetodariaktivitaspendanaan Kas dan setara kas pada akhir tahun

Uraian

31 Desember

2012

12681

108

17

23

23

30

2014

128

1716

7

6

10

9

2013

105

10(4)

2

(1)

3

(2)

RASIO USAHA (%)Lababruto/pendapatannetoLabausaha/pendapatannetoLabatahunberjalan/pendapatannetoJumlahlabakomprehensiftahunberjalan/pendapatannetoJumlahlabatahunberjalan/jumlahasetrata-rataJumlahpendapatankomprehensiftahunberjalan/jumlahasetrata-rataJumlahlabatahunberjalan/ekuitasnetorata-rataJumlahpendapatankomprehensiftahunberjalan/ekuitasnetorata-rata

Uraian

31 Desember

Page 12: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Bab 1Sorotan

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

10

Bab1Sorotan

PTSaratogaInvestamaSedayaTbk.Laporan Tahunan 2014

10

2002 2005 2006 2007 2008

PT Adaro Energy Tbk. Sumber Daya AlamBatubara & Energi

Pertama kali mengakuisisi kepemilikan awal

PT Tenaga Listrik GorontaloInfrastrukturPembangkit Listrik

Pertama kali mengakuisisi 46,3% saham TLG

PT Adaro Energy Tbk.Sumber Daya Alam Batubara & Energi

Menambah kepemilikian melalui leverage buyout

PT Adaro Energy Tbk. Sumber Daya Alam Batubara & Energi

Tercatat di Bursa Efek Indonesia pada Juli 2008

PT Lintas Marga Sedaya Infrastruktur Pembangunan Jalan Tol

Pertama kali melakukan investasi Rp 2,2 miliar untuk mengakuisisi 21,93% saham PT Bhaskara Utama Sedaya, pemilik 45,0% saham di LMS

PT Provident Agro Tbk. Sumber Daya AlamPerkebunan Kelapa Sawit

Pertama kali mengakuisisi 50% saham Provident Agro senilai Rp250 miliar

PT Adaro Energy Tbk. Sumber Daya Alam Batubara & Energi

Melakukan pembelian 23,2% kepemilikan di Adaro Energy dengan nilai tunai Rp478 miliar

Rekam Jejak Investasi

Saratoga berinvestasi melalui siklus ekonomi yang tinggi dan rendang, menemukan peluang pada waktu yang penuh tantangan sekalipun, dan memperkuat investasi portofolionya pada interval strategis.

2004

PT Banyan MasInfrastrukturInfrastruktur Telekomunikasi

Pertama kali mengakuisisi kepemilikan awal

Page 13: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

11

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

11

PTSaratogaInvestamaSedayaTbk.Laporan Tahunan 2014

2011 2012 2013 20142009 2010

Interra Resources LimitedSumber DayaAlam Minyak & Gas

Pertama kali mengakuisi 17,9% kepemilikan saham Interra Resources senilai SGD31,75 juta

Seroja Investment Limited Infrastruktur Jasa Angkutan

Pertama kali melakukan investasi senilai SGD5,6 juta untuk 8,5% saham publik kepemilikan Seroja Investment Limited.

Sihayo Gold Limited Sumber Daya Alam Emas

Pertama kali mengakuisisi 9,4% kepemilikan di Sihayo

Sumatra Copper & Gold plc Sumber Daya Alam Polymetallic

Pertama kali mengakuisisi 5,9% kepemilikan di Sumatra

PT Provident Agro Tbk.Sumber Daya AlamPerkebunan Kelapa Sawit

Tercatat di Bursa Efek Indonesia pada Oktober 2012

PT Agro Maju Raya Sumber Daya Alam Perkebunan Kelapa Sawit

Saratoga mengakuisisi 19% kepemilikan senilai Rp0,12 miliar.

PT Mitra Pinansthika Mustika Tbk. Konsumen Produk dan Layanan Konsumen

Pertama kali mengakuisisi 50% saham MPM senilai Rp260,2 miliar.

PT Etika Karya Usaha Konsumen Real Estate Residential

Pertama kali melakukan investasi kepemilikan 29,4% saham di Etika Karya Usaha

PT Tower Bersama Infrastructure Tbk. Infrastruktur Infrastruktur Telekomunikasi

Tercatat di Bursa Efek Indonesia pada Oktober 2010

PT Gilang Agung Persada Konsumen Fesyen

Pertama kali mengakuisisi 4,17% saham di PT Gilang Agung Persada senilai USD5 juta

PT Trimitra Karya JayaSumber Daya Alam Emas

Pertama melakukan investasi Rp275 miliar di Trimitra Karya Jaya untuk 80% saham di perusahaan induk

PT Medco Power Indonesia Infrastruktur Pembangkit Listrik

Pertama kali mengakuisisi 12,3% kepemilikan efektif di Medco Power Indonesia

PT Tri Wahana Universal Infrastruktur Kilang Minyak

Pertama kali melakukan investasi senilai USD16 juta untuk kepemilikan 35% saham Tri Wahana Universal

Finders Resources LimitedSumber Daya Alam Polymetallic

Pertama kali mengakuisisi 2,2% kepemilikan di Finders Resources

PT Nusa Raya Cipta Tbk. Infrastruktur Konstruksi

Pertama kali melakukan investasi di Nusa Raya Cipta dengan kepemilikan efektif 7%

PT Mitra Pinansthika Mustika Tbk. Konsumen Produk dan Layanan Konsumen

Tercatat di Bursa Efek Indonesia pada Mei 2013

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk.Investasi

Tercatat di Bursa Efek Indonesia pada Juni 2013

PT Tower Bersama Infrastructure Tbk. (dahulu PT Banyan Mas)Infrastruktur Infrastruktur Telekomunikasi

Melakukan pengucuran dana Rp27 miliar untuk kepemilikan 50% saham di Tower Bersama

Page 14: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Bab 1Sorotan

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

12

TRIMITRA KARYA JAYA

2014 dalam Gambar

21Januari2014 Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa

2April2014 Warta Ekonomi Award Indonesia Best New Emitent

22Augustus2014 Gilang Agung Persada AkusisikepemilikansahamminoritasdiPTGilangAgungPersada.

29Agustus2014 Saratoga - Fitch Ratings

SaratogamemperolehperingkatNational Long-Term‘A(idn)’withstableoutlook.PeringkatSaratogainimencerminkanlikuiditasportofolioyangsehatdanutangyangrendahdalamkaitannyadengannilaiportofolionya.

6Oktober2014 Trimitra Karya Jaya AkusisikepemilikansahammayoritasPTTrimitraKaryaJaya

23Oktober2014 Mitra Pinasthika Mulia PTMitraPinasthikaMuliameraihpenghargaanThe Best of Surabaya WOW Service Excellence 2014 – Kategori:Motorcycle Dealer dari MarkPlus.Inc.

9Juni2014 Tower Bersama GrupTowerBersamameraihpenghargaanThe Best Listed Company Construction Sector pada MNCBusinessAwards2014.

26September2014 Saratoga Golf Day 2014

Turnamengolftahunanuntukparainvestor,bankir,mitra,rekandanpenasihatPerseroanyangdirancangkhususuntukdapatberbagidalamsuasanayanghangatdanbersahabat.

29August2014 Saratoga Fun Day 2014

AcaratahunanuntukkaryawanSaratogayangpadatahun2014mengambillokasidiBali

1Desember2014 Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa & Paparan Publik 2014

23November2014 Tower Bersama GrupTowerBersamameraihpenghargaan Three StarsatauTeam Excellence Competition 20th Asia Pacific Quality Conference(APQC)2014diKualaLumpur,Malaysia.

23Agustus2014 Saratoga’s 3rd Annual CXO

Network 2014 AcarapertemuantahunanparapersonilManajemenSeniorSaratogadanperusahaaninvestee untukberinteraksidanberbagipengetahunansatusamalain.

7Mei2014 Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan

8Mei2014 Tower Bersama GrupTowerBersamameraihpenghargaanTop Performing Listed Companies2014darimajalahInvestor.

28Maret2014 Medco Power Indonesia MencapaipenutupanfinansialdanmenandatanganiUSD1,17miliarPerjanjianUtangpadaProyekSarullaGeothermalPlant

21Desember2014 PT Federal Karyatama RekorMURI-GantiOliMotorMeticSerentakdi8KotadenganJumlahTerbanyak

Page 15: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

13

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Visi

PerusahaaninvestasikelasduniadiIndonesiayangmengedepankankarakterkorporasiyangkuatuntukmenciptakannilaibagiparapemangkukepentingandanbangsaIndonesia

Misi

MenjadimitrapilihanbagiinvestoryanginginturutsertaberpartisipasidalamdinamikapertumbuhanIndonesia.

Nilai-Nilai Inti

KerjaKerasKerjaCerdasKerjaTuntasKerjaIkhlas

Jiwa Korporasi

IntegritasSemangat&EnergiKompetensi&Kapabilitas

13

PT.SaratogaInvestamaSedayaTbk.Laporan Tahunan 2014

Page 16: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Bab 2Laporan

14

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Laporan Dewan Komisaris

Padatahun2014,perekonomianIndonesiamengalamiperlambatan,denganpertumbuhanProdukDomestikBruto(PDB)menurunmenjadi5,02%dari5,58%padatahunsebelumnya.Halinisebagiandisebabkanolehketidakpastianpolitikselamapemilihanumum,sertaketidakpastianlanjutanataspertumbuhanekonomiglobaldanpenurunanhargakomoditas.Sepanjangtahun,banyakparainvestordanbisnismemposisikandiriuntukmenunggudengansabarsambilmemperhatikanperkembanganselanjutnya.

Walaupun berada dalam situasi yang penuh tantangan, Saratoga terus mencari peluang baru dan memperluas portofolio investasinya. Pada sektor Konsumen, kami menyelesaikan akuisisi strategis PT Gilang Agung Persada, sementara di sektor Sumber Daya Alam kami mengakuisisi kepemilikan di PT Trimitra Karya Jaya. Selain titu, nilai portofolio kami meningkat menjadi Rp22,2 triliun dari sebelumnya Rp17,8 riliun, yang sebagian besar didorong oleh aset sektor Infrastruktur kami.

Prestasiinikamicapaimelaluikerjakeras,ketekunandanberpikirkreatif,yangdibarengiolehkedisplinanyangkuatsebagaikarakterPerseroan.

Hasil Tahun 2014SayaberterimakasihataskerjakerasdandedikasiparaDireksisertatimmanajemenperusahaan-perusahaaninvestee.

PencapaianlabayangdiatribusikankepadapemiliksahamPerseroansebesarRp803miliar,meningkat226%daripencapaiannyaditahun2013.

KinerjacemerlangdariinvestasikamidapatdigambarkanlebihbaikdenganmelihatNilaiAktivaBersih(NAB).KamimenghitungNABsecarakonservatifdenganmenggunakannilaibukubagiperusahaan-perusahankamiyangtidaktercatat.Nilai-nilaiiniberpotensilebihtinggisetelahperusahaan-perusahaantidaktercatattersebutmenjaditercatat.

Pada31Desember2014,NABkamiberadapadaRp22triliunmeningkatsebesar25%dibandingkandenganNABtahun2013.NABtersebutmengalamipertumbuhansebesar46%sejakkamitercatat,sementarapadaperiodeyangsamaIndeksHargaSahamGabunganhanyamengalamipeningkatansebesar9%.

Bukanlahhalyangmudahuntukmeyakinkanpelakupasarmodalbahwapeningkatannilaimerupakanhalyangpalingbaikbagipemodal.Bagaimanapun,istilahprivate equity investingbukanlahistilahyangdipahamibanyakorang.Kebanyakanorangberpendapatbahwakitaperlumengendalikansuatuperusahaanagarmampumemberikannilaitambah,namunbukanitumasalahnya.Merujukkepadaperusahaan-perusahaaninvesteekami,masihbanyaknilaiyanglebihtinggiyangdapatkamitambahkan.Seberapalamadanseberapatinggikamidapatmelakukannyatergantungpadakesempatan-kesempatanyangada.

Para Pemegang Saham dan Pemangku Kepentingan Lainnya yang Kami Hormati,

Terima kasih untuk dukungannya selama ini pada Saratoga Investama Sedaya yang sedang meniti tahun kedua sebagai perusahaan yang tercatat di Bursa Efek Indonesia.

Page 17: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

15

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Keberhasilankamiselamainidalammeningkatkannilaiportofoliodapatdilihatpadarekamjejakinvestasikami,khususnyapadaTowerBersamadanAdaroEnergy.

SaratogapertamakaliberinvestasidiTowerBersamapadasaatperusahaanituhanyamemilikitujuhmenara.Kamimembantuperusahaandalammendapatkanpendanaanuntukmengembangkanusaha,termasukpembiayaandalammengakuisisimenara-menaraMobile-8danmendukungakuisisi2.500menaraIndosatpadatahun2012.SaatiniTowerBersama,menjadisalahsatuperusahaaninfrastrukturterkemukadiIndonesia,danmemilikilebihdari11.000menarasertamempunyaikemampuanuntuktumbuhsecaraorganicpadakisaran1.500–2.000menarapertahun.

KeberhasilanpendekatandisiplinkamitergambarkandalaminvestasikamipadaAdaroEnergy.SaratogamelakukaninvestasipadaAdaroEnergypadatahun2007denganmengakuisisi23,2%perusahaantersebut.Bersamadenganparamitrakami,kamiberhasilmengurangirasioutangdanmencatatkanperusahaankeBEIpadabulanJuli2008.SaatiniAdaroEnergymerupakanperusahaanprodusenbatubaraterbesaryangtercatatdengannilaikapitalisasipasarsebesarRp33triliun.

Denganpengalamankeberhasilanselamainidankemampuanberpikirmelintasikerangkakebiasaanumum,kamiterusbekerjakerasuntukmenyempurnakancarainvestasikamiyangcukupberhasil.

Tata Kelola PerusahaanKetikaSandidansayamemulaiperusahaaninipadatahun1998,hanyaterdiridarikamiberduadanIbuYanti,sekretariskami.Saatinikeadaannyaberbeda.Sebagaiperusahaanyangtelahberkembang,kamimenetapkanpengaturanyangjelassejakawaluntukmemastikanbahwaprinsiptatakelolaperusahaanditaatidenganbaik.

Padatahun2014,kamimemperbaruiPedomanTataKeloladanKodeEtikPerusahaan,danmenyampaikannyapadaperusahaan-perusahaaninvestee. Kamiberharapprinsip-prinsippengelolaanyangmeliputiakuntabilitas,kejujuran,transparansi,tanggungjawabdankemandirianakanditegakkanbukanhanyadilingkunganSaratoga,tetapijugadiperusahaan-perusahaaninvestee.

KamibersyukurmendapatkanpenghargaanBest Equitable Treatment of Shareholders AwardyangdiselenggarakanolehInstitute for Corporate Directorship,namunyangterpenting,kamiberkomitmenuntukmelaksanakanprinsip-prinsiptersebutpadaoperasionalsehari-hari.

Prospek di Tahun 2015Indonesiakiniberadadimasyarakatyangterbukadimanaperekonomiannyaterdampakolehpersaingandengannegara-negaratetanggadanparapemainglobal.PertumbuhanperekonomianIndonesiapadatahun2014adalahsebesar5,02%.Sekitar60%daripertumbuhantersebutdipacuoleh

pasarkonsumendomestik.Keadaaniniseyogyanyatidakakanberkelanjutanpadaperiodejangkapanjang.Kitamemerlukanpertumbuhanekonomiyangnyatamelaluipembangunaninfrastrukturdanperindustrian.

PresidenIndonesiayangbarutampakbersikukuhmelaksanakanprioritasnyasecaralangsung,makasayayakinakanmasadepannegerikita.

Saratogaakanterusmelakukaninvestasidalamnegeridalamperiodejangkapanjang.Masihbanyakpotensidankesempatanyangbelumdimanfaatkan.SayayakinIndonesiadapattumbuhpadakisaran8%sampai9%jikapemerintahfokuspadapembangunaninfrastruktur,sistemhukumdanpendidikan.Ketikatigafondasiiniterpancang,makasektorswastaakansiapsediamemenuhikebutuhanpertumbuhanlainnya.

AtasnamaDewanKomisaris,sayamendukungpelaksanaanstrategiDireksiyangbertumpupadatigasektorkunciyangmeliputiSumberDayaAlam,InfratrukturdanKonsumen.Kamiyakinsektor-sektortersebutakanterusmenjadipilarpenyanggapertumbuhanperekonomianIndonesia.

Tahunini,kamisangatberuntungmendapatkanporsiyangsignifikanpadaportofolioinvestasikami.Denganpertimbanganpemerintahmemprakarsaiberbagaiproyekinfrastrukturdiberbagailokasididalamnegeri,kamipercayasektoriniakanmenjanjikanpadatahun2015dankamiakanterusmemperkuatposisikami.

Kata PenutupSebelummenutuplaporanini,sayainginmengucapkanselamatdatangpadaanggotaDireksibaru,AndiEsfandiari,yangdiangkatmenjadiDirekturPortofoliopada1Desember2014.Andisudahtidakasingbagikita,setelahmenjabatsebagaiKomisarisdiPTMPMFinancedanPTAsuransiMPM,yangmerupakananakperusahaandariperusahaaninvestee kami,MPM.KamiyakinAndiakanmembawaide-idebaruuntuklebihmemperkuatperusahaan-perusahaaninvestee kami, dan meningkatkan pertumbuhandannilaiportofolioSaratoga.

Sepertiyangpernahsayatulisdalamlaporantahunanpertamakami,mimpikamiadalahmenjadikanSaratogaperusahaaninvestasikelasduniayangdapatmenjadiinspirasidanberkahbagimasyarakatbanyak.Sandidansaya,bersama-samadengantimmanajemenkamibaikdiSaratogadanperusahaan-perusahaaninvestee,akanterusbekerjakerasdancerdasbagiparapemegangsaham.Sayatidakselalutahubagaimanauntukmenyampaikaninidalamkata-katanamunkamitahupersisbagaimanamelakukannya.

Salam

Edwin SoeryadjayaPresidenKomisaris

Ketika Sandi dan saya memulai perusahaan ini pada tahun 1998, hanya terdiri dari kami berdua dan Ibu Yanti, sekretaris kami. Saat ini keadaannya berbeda. Sebagai perusahaan yang telah berkembang, kami menetapkan pengaturan yang jelas sejak awal untuk memastikan bahwa prinsip tata kelola perusahaan ditaati dengan baik.

Page 18: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Bab 2Laporan

16

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Edwin Soeryadjaya PresidenKomisaris

Dewan Komisaris

Joyce Soeryadjaya KerrKomisaris

Page 19: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

17

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Indra Cahya UnoKomisaris

Anangga W. RoosdionoKomisarisIndependen

Sidharta Utama KomisarisIndependen

Page 20: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Bab 2Laporan

18

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Laporan Direksi

Dengan senang hati saya sampaikan bahwa tahun 2014 adalah tahun investasi yang menggembirakan, dengan capaian kinerja yang baik oleh Saratoga sebagaimana tercermin dari tingkat pertumbuhan aset sebesar 46% sejak pencatatan saham kami di BEI. Pencapaian tersebut didukung oleh kerja keras semua pihak baik di Saratoga maupun di perusahaan-perusahaan investee kami. Saya ucapkan terima kasih atas dukungan yang terus-menerus kepada Saratoga.

Kinerja Kami pada Tahun 2014Saratogamencapaipertumbuhanyangstabildenganpeningkatankinerjafinansial.KamiberhasilmembukukanlababersihsebesarRp1.065miliaryangmanaRp803miliardiatribusikankepadaparapemegangsahamSaratoga.Angkainimenunjukkanpeningkatanlabasebesar226%dibandingkantahunsebelumnyayangdisebabkanolehpeningkatankinerjapadasektorInfrastrukturdanSumberDayaAlam.NilaiAktivaBersih(NAB)kami,yangdiperhitungkansecarakonservatifmenggunakannilaibukuuntuksemuaperusahaan-perusahaanyangtidakterdaftar,mengalamipertumbuhan25%darisenilaiRp17,8triliunpadatahun2013menjadiRp22,2triliunpadatahun2014.

PencapaianinimembuktikanbahwaSaratogatelahmemilihstrategiyangbenardenganberfokuspadasektor-sektorkuncistrategiiniterlaksanasesuairencanasesuaidenganperencanaan.HalinidapatdicapaiwalauperekonomianmengalamiperlambatandimanaPDBturundarikisaran6,0-6,5%menjadi5,0-5,5%. Padatahun2014,Indonesiamenyelenggarakanpemilihanumumlimatahunan,yangmerupakanpencapaianluarbiasasebagainegarademokratisbaru.Selamamasayangpenuhtantanganini,kamifokuspadainvestasiyangtelahadasambilmenemukanpeluangbaru.KamimenginvestasikanRp336miliarpadainvestasibaruyangmenjanjikan.

Investasi Baru Padatahun2014,kamimenambahduainvestasibaru:PTGilangAgungPersada(GAP)danPTTrimitraKaryaJaya(TKJ).

GAPmerupakaninvestasipertamakamiyangbergerakdibidanggayahidup.SayasekeluargaadalahpenggunaprodukGAP,ngomong-ngomongsoalloyalitaspadamerek,semuacelanapanjangsayayangberwarnakhakiadalahkeluaranBanana Republic.Kamipercayapadaprodukapparelberkualitasyangtidakhanyatampakbagus,tapijuganyamandipakai.KamisangatgembiradenganinvestasiinidanberharapuntuktumbuhbersamadenganGAP.

TKJadalahinvestasipentinguntukportofoliokami.SayaselalutergugahbagaimanakitabelummencapaiperkembanganbesardibidanglogammuliadiIndonesia,sepertipertambanganemasdantembaga,yangdipimpinsendiriolehparakrulokal.TKJmemungkinkankitauntukmemenuhiimpianini-yangdipimpinsepenuhnyaolehorang-orangberbakattanahairuntukmenanganisumberdayaalamkelasdunia.Denganasetyangbesardantimyangsolid,tantanganyangdihadapisekarangadalahpelaksanaanrencanaproduksiyangmemenuhistandarramahlingkungan,

Para Pemegang Saham dan Pemangku Kepentingan Lainnya yang Kami Hormati,

Tibalah saatnya dimana saya harus sejenak berpikir dan meringkas 365 hari kegiatan perusahaan selama tahun lalu menjadi beberapa halaman tulisan. Tantangannya adalah bagaimana membuat tulisan ini menarik, informatif, dan dalam waktu yang sama tidak membuat Anda mengantuk. Maka perkenankan saya menyampaikan beberapa berita baik.

Page 21: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

19

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

prinsipberkelanjutan,dandampaksosialyangbaikkepadamasyarakatdannegarakita.Disisilain,kamijugamenyukaiprodukkeluaranTKJ,emas24karat,khususnyaistrisaya,pendukungkuatproyekini.

Investasi Pada Tiga Sektor KunciTigasektorkunciyangmenjadifokusSaratogaadalahSumberDayaAlam,Infrastruktur,danKonsumer,merupakanpilarutamaperekonomianIndonesia.Kamimelihatbanyakpeluanguntuktumbuhdiketigasektorini.

Sumber Daya AlamSekalipunterusmengalamisikluskomoditirendah,kamitetapmelihatpeluangdisektorsumberdayaalam.Kamimempunyaisaturangkaiankriteriayangberbedauntukmenilaisektorini:kamimencariinvestasiyangakanmemberikandayasaingwalaupundalamsikluskomoditasrendah,yangdiperkirakanberlanjutselamabeberapatahunmendatang.Fokuskamiadalahmengidentifikasikanpeluangdimanasebuahperusahaanmemilikitimmanajemenyangsangatkompetendalammengelolapembiayaan.

Meskipunsektorsumberdayaalammenghadapihargakomoditasrendah,sektoriniterusmenjadipilaryangkuatbagipertumbuhanekonominegeriini.SatupesanyangjelasdanteruskamidapatkandaripemerintahdanpemangkukepentinganadalahbahwaIndonesiainginberhentimenjadieksportirbahanmentah.Fokuskamiadalahpadanilaitambahuntukmengubahsumberdayaalammenjadibarangolahandanprodukjadi.Halinipentingbagikami,saatmelihatsektorini,apakahinvestasikamibisamemberikannilaitambahbaginegeriinidandapatmemberikanefekmultiplieryanglebihbesar.Sayaberpendapatkitaharusberhentimengeksporkakaodanmengimporcokelatbermerekdarinegara-negarayangbahkantidakpunyasatupohonkakaopun.

Infrastruktur Bukanhanyapemerintahbaruyangharusmemenuhijanjinyauntukmelaksanakanpembangunanjangkapanjangdanmerealisasikanprograminfrastrukturyangtertunda,iniadalahsaatnyakitabahu-membahudanmulaimelaksanakannya.Kuncinyabukanlahpadaperaturan-peraturanbaruataumenteriyangbaru,namunkepemimpinandariatasdanrasamemilikiolehmasyarakatdalammembanguninfrastrukturuntukIndonesia.Indonesiamemilikipotensiyangsignifikan,tapitanpainfrastrukturyangtepatpotensitersebuttidakakanterwujud.

Dalambidangpembangunansumberdayalistrik,misalnya,rasioelektrifikasiIndonesiasedikitmeningkatmenjadi84%,tapiituberartimasihada40jutaorangdiIndonesia,hampirduakalilipatpendudukMalaysia,yangbelummempunyaiakseslistrik.HalinitidakdapatditerimauntuksebuahnegaraanggotaG20.Situasiinibukanlahyanginginkitawariskanuntukgenerasiselanjutnya.Kitaperlubekerjalebihcepatdanmenempatkanprioritasutamadalammembanguninfrastruktur.

SaratogafokuspadasektorInfrastruktur,darijalansampaisumberdayalistrik,daripelabuhansampaiproyek-proyekinfrastrukturyangmendasaryangpastinyadiperlukanuntukmendukungpertumbuhan.

KonsumerKamimelihatpertumbuhanbarangdanjasakonsumeryangkuatdanberkelanjutan,yangdidapatkandaribonusdemografiIndonesia.IniakanmenjadiperjalananpanjangbagiIndonesiabergerakdarinegaraberpenghasilanmenengahkebawahkenegaraberpenghasilantinggi.Denganperangkatkebijakanekonomidansosialyangtepat,kelasmenengahakantumbuhdari50jutaorangsaatinimenjadisekitar110jutaorangpadatahun2030,yangmenjadikannyapasarterbesardanpalingmenjanjikandiAsiaTenggara.Kuncinyaadalahbagaimanamemeliharatahun-tahunpentingdarisekarangsampaitahun2025,ketikaperandemografisakantetapbermain.Peningkatanproduktivitastenagakerjaakanmenghasilkanpendapatanyanglebihtinggidanpendapatanyanglebihtinggiakanberdampakpadadayabeliuntuksektorbarangkonsumsidanjasa.

Penyesuaianhargabahanbakarminyak(BBM)baru-baruinitentumenambahtantangandantekananpadainflasi.Namun,denganperangkatkebijakanyangtepat,dalamjangkapanjang,penyesuaiansubsidiBBMakanberdampakpositifbagisektorbarang-barangkonsumsidanproduk.Meskipunkonsumenharusmenanggungbebandalamjangkapendek,negaraakanmemilikistrukturekonomiyanglebihbaikdansaatperekonomiankembalinormal,konsumendapatmengatasifaktorinflasi.

Page 22: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Bab 2Laporan

20

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Laporan Direksi

Kuncikeberhasilanusahadisektorkonsumeradalahpembiayaan-ketersediaandanadanjalurkreditperbankanperludipastikan.Padatahun2014,perbankantelahmelakukanpenyesuaiandenganmenurunkanpertumbuhankredit.Selanjutnya,perbankanperlumeningkatkankualitasasetmereka.Ketersediaandanaakanmemungkinkankonsumenuntukmembelibarang.Perusahaankamidisektorkonsumer,sepertiGAPdanMPM,akanmendapatmanfaatdarisikluspergerakanmajuini.

Pencapaian Portofolio Pada Tahun 2014KinerjaSaratogasangattergantungpadakinerjaperusahaan-perusahaaninvesteekami.Haliniyangmembuatsayamenghabiskanbanyakwaktudengantimmanajemenperusahaan-perusahaaninvesteedanmenjagaagarmerekatetapceriadanbersemangatadalahsalahsatuIndikatorKinerjaUtamasaya.

Adaro EnergyInvestasikamidiAdaroEnergymencakup30%darinilaiportofoliokami.Perusahaaniniterusmendapatkanlabapadamasayangpenuhtantanganini.

Sayasampaikanpenghargaanyangsebesar-besarnyapadatimmanajemenuntukkeberhasilanmerekadalammenataulangutangUSDmereka.Halinimenunjukkanbahwabahkandalamsikluskomoditasrendah,AdaroEnergymampumeyakinkanparapendukungpendanaanuntukmemberikankesepakatanpembiayaanpentingdenganbiayayangbersaing.

PakBoy,PakArio,PakDaviddantimmanajementelahmelakukanpekerjaanluarbiasadalammenjagabiayaproduksiyangkompetitif.PakChiamempertahankanoperasionalperusahaandengansemangatyangtinggi.AdaroEnergytidakhanyamampumempertahankanbisnismeskihargakomoditasrendah,namunjugameningkatkankinerjaoperasionaldanpendapatannon-batubara.Inimerupakanpencapaiankinerjayangluarbiasa.Dibaliksetiapkesulitan,adakesempatan,sayaselalupercayaitu.Ketikahargarendah,Andamencariinovasi,solusi,dancara-carauntukterusberinovasidanmenemukanjalankeluaragarperusahaanAndatetaprelevandanmenjadilebihkompetitif.

Strategi “pit to power”terusmenghadapikesulitandenganadanyamasalahakuisisipertanahanproyeklistrik2x1000MWdiJawaTengah.TidaksajaAdaroEnergyperluuntukmengatasimasalahtersebut,namunnegarajugamembutuhkanproyekini

untukmelanjutkanpembangunan.KomitmenAdaroEnergypadadampaklingkungandansosialdiujidansayaharapmasyarakatdiJawaTengahmendukungproyektersebut.Proyekiniakanmembawabanyakmanfaatbagimasyarakat,terutamamerekayangtidakmemilikiakseslistrik.Denganlistrik,orangbisalebihproduktif,mendapatkanpenghasilanyanglebihtinggi,anak-anakdapatbelajarpadamalamhari,hasilpanenmenjadiyanglebihbaiksehinggameningkatkankualitashidupmereka.

Tower BersamaKinerjakepemimpinanPakHermandanPakHarditerusmembuatsayatakjub.Merekamenunjukkankemampuanuntuktumbuhsecaraorganikdannon-organikdalamlingkunganpersainganyangsangatkompetitif.TowerBersamajelasmerupakancontohbagikamimaupunperusahaan-perusahaaninvesteelainnya.

Padaawaltahun2015,merekaberhasilmenerbitkanUSD350jutaUtangObligasiTanpaJaminanSenioryangjatuhtempopadatahun2022dengantingkatbungatetapsebesar5,25%.Merekamengeluarkanobligasipadawaktuyangtepat.Manajemenmemilikidisiplinuntukmengeluarkanobligasiketikamerekadapatmelakukannyabukanmenunggupadasaatmerekamembutuhkanuang.ObligasiinidiminatidanditerbitkandengannilaiyanglebihtinggidarirencanasemulayaituUSD200jutamenjadiUSD350juta.HasilobligasikemudiandigunakanuntukmembayarUtangObligasiTanpaJaminanSeniorsebelumnyadanobligasiinidicatatkandiBursaEfekSingapura(SGX).

Mitra Pinasthika Mustika (MPM)PerlambatandalamindustriotomotifmempengaruhikinerjaMPM.Sisibaiknya,bisnisutamayaknidistribusiotomotifmasihmenunjukkankinerjayangbaik.

Industriotomotiflokalmasihtergolongmuda,jumlahmobilperkapitaIndonesiamasihsangatrendahdibandingkandengannegara-negaratetangga,danolehkarenaituadapotensiyangsignifikanyangbelumterealisasi.MPMtelahberubahdarisebuahperusahaandistribusisepedamotormenjadipemainotomotifyangterintegrasi.

Selainproduk-produknyayangbaik,Shima-sandantimharusmemusatkanperhatianpadaberbagaitantanganutamaMPM,khususnyadiunitkeuangan.Perusahaanperlufokuspadapotensikreditmacetdanperbaikansistem.SayayakinbahwaMPMakan

.

Page 23: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

21

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

menghasilkankinerjacemerlangpadatahun-tahunmendatang.Terakhirkalisayacek,MPMmasihsangatmenguntungkan.SayapunmembeliNissanX-trailbaruuntukputrikeduasaya.Mobilinibenar-benarmobilyangmutahir.

Medco Power Indonesia (Medco Power)Tahunini,MedcoPowerberhasilmenyelesaikanpeningkatandayapembangkitanlistrikpadaproyekdiBatamdengancaramengubahsiklustunggalmenjadisiklusgabungandanmenambahkanmesin chiller,untukmeningkatkankapasitaspembangkitmenjadi220MW.

Namundemikian,terjadibeberapahalanganberkaitandenganproyek-proyekhidro.Sayatidakputusasa,tantanganinimenjadipengalamanyangsangatpentingbagitim.SayasangatsenangbahwaPakFazildantimnyaterusmempunyaisemangatpositifmeskipunadabeberapapenundaandalamproyek.Inisaatnyakitameningkatkankeahliandankualitassumberdayamanusia.

Tri Wahana Universal (TWU)TWUmengalamitahunyangluarbiasapadatahun2014.PenyelesaiantrainpenyulingannomorduadanpenambahanpasokanminyakmentahtidakhanyameningkatkankinerjakeuanganTWU,tetapijugamendukungperekonomianmasyarakatsekitarnya.

SayasenangmenyaksikanlebihbanyakkegiatanekonomidalamrantainilaiTWU.KamidiberitahubahwakamiadalahpembayarpajaktertinggidiKabupatenBojonegoro.Iniadalahsuatukeistimewaandantanggungjawabsebagaikontributorsektorswastaterkemukakepadamasyarakatsekitar.SayamengunjungiTWUpadabulanDesember2014danmelihatdenganmatakepalasayasendiribagaimananperekonomianBojonegoroberkembangpesat.KamimelaksanakanauditdampaksosialTWUdanbelajarbanyakhal-halbaruyangdapatmemberikannilaitambahpadaperekonomiandisekitarnya.

IndustriminyakdangasdiIndonesiatidakefisiendalamhalmenghasilkankilangbaru.KeberhasilanTWUmembuktikanbahwajikaAndamemilikitimmanajemenyangkuatdanrencanabisnisyangbaik,Andadapatmelaksanakanrencanapembangunankilang.Danya,parainsinyurIndonesiaadalahinsinyuryangberbakatdanbekerjakeras-benar-benarkelasdunia.

PakRudytelahmenunjukkankepemimpinanyangluarbiasa,visidankomitmenyangkuatuntukmelaksanakandanmemantausetiaptahap.SayabelumpernahmelihatseorangCEObegituaktifdanteliti.Grupblackberry messengerTWUsangataktif,bahkanpadapukul02:00dinihari-merekaterus-menerusmemeriksapersediaan,hasilkecepatantinggidiesel,danketersediaantrukpengirimanuntukmemastikanoperasiberjalanlancarselama24jam.Kepemimpinanyangbaikadalahdasaryangdiperlukanuntukmembangunbisnisyangkuat.SebagaipemilikekuitasTWU,jelasbahwakepentinganPakRudybenar-benarselarasdengankepentingankita.

Lintas Marga Sedaya (LMS)SetelahmelaluimasayangsulitpadatahunpertamapembangunanJalanTollCikampek-Palimanan(Cipali)ditahun2013.Padaakhirtahun2014,timLMSberhasilmenyelesaikan84%pembangunan.Semogapadasaatlaporantahunaninidicetak,jalantoltelahberoperasidandapatmembantumengurangikemacetantahunanmenjelangperayaanLebaran.

Penghargaansetinggi-tingginyasayasampaikankepadatimmanajemenyangdipimpinolehDato’Roslan,PakHudayaArryantodansemuapihak;merekaberusahakuatdanbekerjasamauntukmengatasitantanganutamayangsecaraalamihadirdalammembangun116kmbentanganjalantolyangmencakupenamkabupaten,ratusandesadenganperubahanmusimyangsulitdiprediksi. Keberhasilanproyekiniakanmemungkinkankitauntukmempertimbangkanekspansidalamproyekinfrastrukturlainyangsejenis.SayatelahmendorongtimuntukmencaritantanganbarusetelahoperasionaljalantolCipaliterlaksana.

Provident Agro (PALM) PALMterusmeningkatkanproduksidanberhasilmembukukanlabasebesarRp168miliarpadatahun2014.Denganmasatanamrata-ratahanya6-7tahun,saatiniadalahawaldariperiodeproduktivitastinggiPALMyangakanberlangsungselamabertahun-tahunyangakandatang.PakTriBuwonomenjalankantimyangbekerjadenganfleksibeldanefisien.Merekaadalahtimyang low profilenamunberdayatinggi.

Page 24: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Bab 2Laporan

22

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Interra Resources (Interra)InterramenghadapitantangansejakhargaminyakduniamenurundiJuni2014.KabarbaiknyaadalahtimberhasilmencapaikinerjaproduksiyangkuatdiMyanmaryangkontribusinyamencapai44%daridaritotalproduksiminyakonshoreMyanmar.Sayangnya,situasiinimembuatkinerjakeseluruhanterhambatkarenahargaminyakrendah.Namundemikian,kamiterusmencaripeluanguntukmengembangkanasetnya.Dalamsituasiyangpenuhtantangansepertiinikitaharusmencaripeluangyangbaik,sepertiPakEdwinselalumengingatkankita.Padatahun2014,InterramenyelesaikanakuisisiPTMitraInvestindoTbk.untukmembangunperusahaanyanglebihkuat,perusahaanplatformminyakdangasTerbukadiIndonesia.

Prospek Pada Tahun 2015Pascapemilu,duniausahakembalinormalmeskipundenganpertumbuhanmelambat.parapelakupasarmenungguagendareformasiyangakandilaksanakanolehpemerintahanbaru.AkansangatmenguntungkanapabilapenghematandarisubsidiBBMdapatditujukankeareayanglebihproduktifsepertipendidikan,kesehatan,daninfrastruktur.HaliniakanmembuatperekonomianIndonesialebihefisiendankompetitif.

Dampakinflasidiperkirakanakanterasaditahun2015,namunpertumbuhanjugaakanterlihat.

Padatahun2015,kamiperlumenggunakanteropongdanbekerjalebihkerasuntukmengidentifikasipeluanginvestasidimanaSaratogadapatmenciptakannilaitambah.Kitatidakbisahanyamelakukanbisnissepertibiasa.Kitaharuslebihproaktif–menyisirkelapangan,hausakankesuksesan,bersemangattinggidanbekerjacerdasdalammengidentifikasipeluang.PakEdwinmengatakan,kitaharuspergiberburugajah,mencaripeluangyangsignifikan.

Kamiakanterusfokuspadatigasektorutama.Dalamhalbarang-barangkonsumendaninfrastruktur,dankamiharusbekerjasamadenganpemerintahdalammembangunbidang-bidangyangbenar-benardiperlukanolehnegaraini.

Keberlanjutan dan Tata Kelola Yang BaikKamimenyusunkodeetik,kebijakantatakelolaperusahaanyangbaik,danmemulaiprosesmanajemenrisiko.Itusemuaadalahhalpentinguntukpengelolaankualitasdanpraktikbisnisyangsehat.

BagaimanaSaratogaberhasilsampaipadakondisisaatini,merupakankombinasitanganTuhan,kerjakerasdankeberuntungan.Untukkedepannya,Saratogaakanbertransformasimenjadiperusahaaninvestasikelasdunia.Untukitu,kitaperlumenetapkansistemcheck and balances dan manajemenrisikountukmemastikantatakelolayangkuatdandisiplinuntukmencapaikeberlanjutan.Sebagaisalahsatumitrapendiriperusahaanini,sayaberkomitmenuntukmemilikiTataKelolaPerusahaandanmengembangkanupayauntukmemastikankeberlanjutanperusahaanyangakandilaksanakansecaralebihintensiflagipadatahun-tahunmendatang.

Sebagaiperusahaaninvestasi,kamimenemukanberbagaimacamkesempatanberinvestasipadasaatyangbersamaankamimengelolaportofolioinvestasi.Sangatpentingbagikamiuntukmemilikikesadaranrisiko,bukanhanyasekedarmelengkapiinformasidenganpengecekan,tapimenyadaribudayarisikoyangmelekatpadasetiapinvestasiyangkamilakukan,termasukyangmasihdipertimbangkan.Kamiharusmengakuibahwaapapunyangkamilakukanmempunyairisiko,olehkarenanyakamiperlumemilikiperangkatyangtepatuntukmengelolarisiko-risikotersebut.Initidakberartikamimenghindaruntuktidakmengambilrisikosamasekali,namunsebaliknyakamidanparapemimpinperusahaaninvesteememahamipetarisikoselengkapnyadalammelaksanakansegalasesuatu.Bagaimanapun,lebihdari90%dariapayangPakEdwindansayamemilikisaatiniterikatdiSaratoga.Wajarapabilakamiperlumengelolarisikosecaraoptimal.

Keberlanjutanadalahsuatuhalyangpentingbagiduniausaha, danbisniskamimelibatkanbanyakorang.Kamiterusmemastikankeberkelanjutandanrelevansibisniskamidenganmenekankanpadapengembangansumberdayamanusia.Pasarsedangtumbuhdanperekonomiansedangmengalamikemajuan.Kamimelihatpersaingansemakinmeningkatdalammenemukanorang-orangterbaik.Untukdapatmenarikbakat-bakatterbaik,kamitidakhanyamembutuhkankemampuanuntukmelihatbakatyangtepat,

Laporan Direksi

Page 25: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

23

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

tetapijugauntukmempertahankanmereka.Kamimelihatbegitubanyakperusahaankehilangandayasaingmerekadengancepatketikamerekatidakberinvestasipadasumberdayamanusia.

Tingkatatrisiadalah2%padatahun2014,yangturundibandingkantahunsebelumnya.TerimakasihuntukmakansiangyanglezatyangdisediakansetiaphariolehIbuLilySoeryadjaya(ibundaPakEdwin)dikantinkami,yangmerupakanbagiandariupayaberkelanjutankami.Sayakiraituadalahbagiandaristrategikamiuntukmempertahankanbakat.

Perubahan Susunan DireksiSaratogasangatberuntungmemilikiPakAndiEsfandiaribergabungdalantimpadaawaltahunini.PosisibeliausebagaidirekturtelahdiresmikanmelaluiRapatUmumPemegangSahamLuarBiasapadabulanDesember2014.

PakAnditidakhanyamembawakekayaanpengetahuandariberbagaibidangindustrikuncidaninvestasi,tetapijugamemilikikemampuanuntukmengelola20perusahaaninvestee dan menemukansinergikunciyangkitaperlukan.PakAndibukanorangasingdiantarakami.KamitelahbekerjasamadimasalalumelaluiMPM.Kebetuilandiajugaseorangpecanduolahragabersepeda.SayaharapbisasegeraberpacubersamanyadisepanjangJalanTolCikampek-Palimanansebelumtanggaloperasionalkomersilnyadilaksanakan.

Kata PenutupKamitelahmelebihitargetpertumbuhanyangditetapkanpadatahun2014.Pencapaiankamiadalahbuktibahwarencanainvestasiyangbaik,diikutidenganketekunanpelaksanaandapatmenghasilkankinerjakeuangandansasaranNAByangbaik,walaupunselamaperlambatanperekonomian.

Denganbekerjakeras,bekerjacerdas,bekerjacermat,dankerjaikhlas,empat“As”yangtertanamdalambudayaperusahaankami,kamitelahmembuktikanbahwakamidapatmengatasiberbagaitantangandankamiyakinetikakerjakerasiniakanmembantukamiuntukmengatasitantangandimasadepan.Kamiakanterusdisiplindalammelaksanakantransaksidanmencapaitargetpadatahun2015.PakEdwindansayaakanterusberhati-hatidalammengelolauangdanmodalAnda.

SayabersyukurmemilikitimyanghebatdiSaratogadantanpadukungandariparamitra,pemegangsaham,karyawan,penyediajasa,otoritaspemerintah,danorang-orangyangmenjadibagiandarikomunitaskami,tanpamerekakamitidakakanpernahberhasilsepertihariini.Sayamengucapkanterimakasihdarilubukhatiyangpalingdalam.

Salam,

Sandiaga S. UnoPresidenDirektur

Page 26: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Bab 2Laporan

24

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Direksi

Sandiaga S. Uno PresidenDirektur

Ngo, Jerry GoDirekturKeuangan

Page 27: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

25

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Andi EsfandiariDirekturPortofolio

Michael William P. Soeryadjaya DirekturPengembanganBisnis

Page 28: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Bab 3Diskusi dan Analisis Manajemen

26

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Diskusi dan Analisis Manajemen

Page 29: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

27

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Bab mengenai Diskusi dan Analisis Manajemen harus dibaca sehubungan dengan laporan keuangan konsolidasian Perseroan yang terlampir di bagian akhir laporan tahunan ini.

Sebagai perusahaan investasi aktif, Saratoga mengukur kinerja melalui pertumbuhan Nilai Aktiva Bersih serta pertumbuhan nilai pasar dan nilai buku investasinya, yang kami sajikan pada bagian ini.

Dalam rangka memenuhi Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan, laporan keuangan Saratoga disajikan dalam bentuk laporan keuangan konsolidasian disusun berdasarkan tiga metode:

1. Konsolidasi - dimana kami memegang lebih dari 20% saham dan memiliki kontrol manajemen.

2. Entitas Asosiasi - dimana kami menerapkan metode ekuitas, kepemilikan saham kami adalah sama dengan atau di atas 20% tetapi tidak memiliki kontrol manajemen.

3. Tersedia untuk Dijual - dimana kita menerapkan metode biaya, kepemilikan saham kami adalah kurang dari 20%. Untuk perusahaan yang terdaftar di kategori ini, kami menentukan nilai investasi secara marked to market, sedangkan untuk perusahaan yang tidak tercatat kami gunakan nilai buku.

Laporan keuangan Saratoga saat ini disajikan dengan cara yang sama dengan perusahaan-perusahaan konglomerasi. Dari 20 perusahaan yang beroperasi, Saratoga mengkonsolidasi dua perusahaan investee: Tri Wahana Universal, perusahaan kilang minyak, dan Sinar Mentari Prima, perusahaan pelayaran, di mana kami menguasai lebih dari 20% saham dan memiliki kontrol manajemen di kedua perusahaan.

Kami memulai diskusi dan manajemen analisis dengan meninjau Filosofi Investasi Saratoga dan dilanjutkan dengan tinjauan kegiatan operasional kami pada tahun 2014 yang meliputi kegiatan investasi sepanjang tahun dan analisa rinci laporan keuangan.

Page 30: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Bab 3Diskusi dan Analisis Manajemen

28

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Sumber Daya Alam

Infrastrukutr

Konsumen

ValuasiPortfolio%Sum of the Parts(SOTP)

FILOSOFI INVESTASI SARATOGA

SaratogamerupakanperusahaaninvestasiaktifdenganfokusutamainvestasidiIndonesiadankawasanASEAN.Pendekataninvestasikamidipanduolehtigapilarfilosofis-Platform,KemitraandanPembentukanNilai-yangmenjiwaipenyaringan,evaluasidanmonitoringprosesinvestasikamisecaramenyeluruh.

Membangun Platform

Saratogabertujuanuntukmengkhususkandiridenganmemandangsetiapinvestasisecarastrategis,bukansebagaiinvestasiyangberdirisendiri,tetapisebagaiplatformuntukpertumbuhanorganikdandilanjutkandenganpengambilalihanmelaluiakuisisiperusahaanyangberoperasidirantainilaiyangsama.

MitraPinasthikaMustikaadalahcontohnya.KetikaSaratogapertamakalimelakukaninvestasidiMPM,fokusSaratogahanyapadadistribusisepedamotordanritel.Melaluiserangkaianproses,SaratogamemutuskanuntukmemperluasjangkauanbisnisMPMpadabidangyangmemilikipertumbuhanpesatyaknipembiayaanmobil,pembiayaansepedamotor,danasuransiotomotif.KamijugamembantuMPMmemasukisegmendealermobildengancaramengikatkandiridenganNissan.PendekataninvestasidenganfokusindustridanplatforminimerupakanpolayangakanSaratogaterusreplikasidiberbagaiinvestasiSaratoga.

KemitraanKemitraanmerupakanpilarutamalainnyadaristrategiinvestasiSaratoga.Saratogamenganggapkemitraandenganparapemilikbisnis

Diskusi dan Analisis Manajemen

sebagaifaktorpenentukeberhasilan.Seringkali,Saratogadiundangolehparapemilikbisnisuntukmelakukaninvestasisignifikansebagaipemilikmodalminoritasdalamperusahaanmereka.HaliniberdasarkanrekamjejakSaratogadalambekerjasamadenganparapemilikbisnisuntukmengkatalisasilintasanpertumbuhanperusahaanmereka.

Saratogajugabermitradenganperusahaan-perusahaankelasduniayangsudahmapanuntukmembentukstrategiyangsalingmenguntungkandalaminvestasi.Sebagaiperusahaaninvestasilokaldengansejarahpanjangdanrekamjejakyangsudahterbukti,SaratogadipilihmenjadimitralokalolehberbagaiperusahaanbesarkelasduniadaninvestorinternasionalyangmencarikesempatanuntukmelakukaninvestasidiIndonesia.Saratogamemberikanpengetahuantentangindustrilokal,peraturanperundang-undangan,danaksespadapeluangtahapawaldanpeluangmergerdanakuisisi.

ModelkemitraanberkembanglebihlanjutpadaketerbukaanSaratogadalammelakukanco- investing padaberbagaipeluangbisnis.Selainpermodalan,paraco-investorinijugamembawakeahliandanpengalamanoperasionalterhadapinvestasiSaratoga.Misalnya,SaratogaberuntungdapatbermitradenganPlusExpresswaypadainvestasijalantol,LintasMargaSedaya.PlusExpresswaymemberinilaitambahberupapengalamanyangluasdalammengelolaprosespembangunanjalantoldanpengoperasiannya.

Pembentukan NilaiSaratogamemilikiakseslangsungbaikpadaperusahaantertutupdanperusahaanpubliktercatat;tidaksepertiperusahaaninvestasikebanyakanyanghanyamengkhususkandiripadaperusahaan

Perusahaan Tahap Awal

PerusahaanTahapAwalmempunyaipotensibesarmengalamikenaikan

KemampuanSaratogauntukmengakuisisisahamyanglebihbesarmemungkinkannyamemberipengaruhyangsignifikan,mengembangkanstrategiperusahaandanprodukdanmenghasilkantingkatpengembalianyangtinggi

Rp1triliun5%

Perusahaan Tahap Pertumbuhan

•PerusahaantahappertumbuhanmenghasilkanaruskasyangberkelanjutandansehatuntukportofolioSaratoga

•Memberikanpotensiyangmenjanjikanketikaperusahaantahappertumbuhanmasukkefasematang

Rp5triliun18%

Perusahaan Blue-Chip Tercatat

•Perusahaan investee blue-chip merupakanpemimpinindustriyangmempunyaipeluangpertumbuhandan apresiasi modal

•Saratogatetapakanmenjadipemegangsahamjangkapanjangdalambisnisini.

Rp19triliun77%

SOTP

32%

61%

7%

TRIMITRA KARYA JAYA

Page 31: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

29

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Perseroantidakpernahterburu-buruuntukmencairkaninvestasiPerseroan.Perseroanmemahamibahwaadasaatnyanaikdanturundalamsikluspasardanadalahbijaksanauntukmengaksespasarmodalataumeraihinvestorstrategispadasaatyangtepatuntukperusahaan-perusahaanportofolioPerseroan.Bahkan,PerseroansenanguntukberpegangpadainvestasiyangmanaPerseroanpercayamemilikipertumbuhanyangmenjanjikan.Perseroanmemasukitahunke-13dalamberinvestasidiAdaroEnergy,dantahunke-11diTowerBersama,dimanaPerseroanpercayamasihterdapatbanyakpotensipertumbuhanpadaperusahaan-perusahaanini.

Penyaringan KetatSetiaptahunPerseroanmenerimalebihdari100peluanginvestasi.Perseroankemudianmelakukandue diligencepadasekitar50daripenawarantersebut,ataumeninjausetidaknyasatupenawaranperminggu.Dari50penawaranyangditeliti,prosespenyaringanakanberlanjutketahapdiskusi term sheet untuksekitar20perusahaanyangterpilih.

Darijumlahini,Saratogaakhirnyamemutuskanmelakukan2–3investasipertahun.IniberartiPerseroanmemilikitingkatkonversilebihtinggidari2%atasseluruhpeluanginvestasiyangPerseroanterima.Padatahun2014,Perseroanmenyeleksi139peluanginvestasi,dimanaduainvestasibaruakhirnyadipilih.

Perseroanmenerapkanpendekatandisiplinterhadapinvestasi-investasiPerseroan.MeskipunPerseroanmengeluarkanwaktudansumberdayayangsubstansial,Perseroancukupdisiplinuntukmelewatkanpenawaranjikanilaiataupunstrukturnyatidaksesuai.PerseroanmenyadaribahwaPerseroanmemberikankeuntunganpadaparapemegangsahamdenganmembuatinvestasiyangbaik,bukanmelakukaninvestasiyangbanyak.

Namunlebihdalamdarisekedarmelakukanpenelitianpadaangka-angka,Perseroanjugasangatmempertimbangkanaspekinvestasiyangtidakselalubisadiukur.ReputasidariparapemilikusahasangatmempengaruhiprosespengambilankeputusaninvestasiPerseroan,danuntukituPerseroanmelakukanevaluasiatasrekamjejakdanreputasitersebutmelaluijaringaninformalPerseroan.

SepanjangsejarahSaratoga,Perseroantelahmengembangkandanmengarahkansecarahati-hatiperjalananperusahaaninvestee dalamberbagaitahappertumbuhannya.Dewasaini,Perseroantelahmelakukaninvestasidi20perusahaaninvesteedaritigasektorkunci:SumberDayaAlam,Infrastruktur,danProdukdanJasaKonsumen.Meskipundemikian,Perseroanmerasamasihbanyakyangbisadiupayakan.UntukituPerseroanterusmenyaringpeluang-peluanginvestasibagiberbagaiusahayangdikelolasecarabaikuntukPerseroanikutsertakandalamgrupSaratoga.

TINJAUAN EKONOMI INDONESIA DAN DUNIA PADA TAHUN 2014

Tahun2014ditandaiadanyaperlambatanekonomiterutamaakibatterusmelemahnyapermintaankomoditas.Eksporkaretdanbatubaramenurunsecarasignifikankarenapenurunanhargadanvolume.EkspornikeldantembagasangatrendahkarenavolumeyanglemahterkaitdenganpengenalanlaranganeksporpadabulanJanuari2014.Halinijugadiperkuatolehketidakpastianatashasilpemilihanpresiden,yangmenciptakansituasi‘wait and see’bagiinvestoruntukmembuatinvestasibarudaninvestasilanjutan.

publik,dimanapembentukannilaimenjaditerbatas.Dari20perusahaanyangberoperasi,10perusahaandiantaranyatidaktercatatatauperusahaantertutupyangmemilikipotensipeningkatannilaiyangtinggisaatmerekatercatat.Sementaraitu,kamimemandangbahwaperusahaan-perusahaanpublikkamimasihtumbuhdengankuatdaritahunketahun.

Perpaduanportofolioinvestasikamiterdiridaritigakategoribesar,yaituperusahaan-perusahaanTahap-Awal,perusahaan-perusahaanBerkembang,danperusahaanMapanyangTercatat.Halinimerupakanmodelinvestasikami,“akuisisi-pertumbuhan-monetisasi”,modelyangkonsistendanunik.

Saratogaberinvestasisecaraaktifdiperusahaan-perusahaantahap-awaldansituasikhususdenganpotensipertumbuhan.Investasitahap-awalinimemungkinkanpotensipembentukannilaiyangsignifikanpadatahun-tahunberikutnya.

Sejalandenganpendekataninvestasiaktif,kamimembantuperusahaan-perusahaanportofoliokamiuntuktumbuhdanmemunculkanpotensitersembunyimerekadenganmenawarkandukunganmodal,masukan-masukanoperasionaldanaksespadagrupSaratogadanmitraeksternalnya.Saratogamenjabatsebagaikomisarisdan/ataudireksipadaperusahaan-perusahaaninvestee kamiuntukmemastikanpelaksanaantatakelolaperusahaanyangbaik,dankamikerapmenempatkananggotatimmanajemenseniorkamipadaperusahaan-perusahaaninvesteekamiuntukbekerjabersamadenganmanajemenmereka.

Perusahaan Jabatan

EdwinSoeryadjaya(PresidenKomisaris),HermanSetyaBudi(PresidenDirektur),BudiantoPurwahjo(Direktur)

EdwinSoeryadjaya(PresidenKomisaris),SandiagaUno(Direktur)

EdwinSoeryadjaya(PresidenKomisaris),MichaelSoeryadjaya(KomisarisdiMPMRent&MPMAuto),SandiagaUno(AnggotaKomiteNominasi&Remunerasi),AndiEsfandiari(KomisarisdiMPMFinancedanPresidenKomisarisdiMPMInsurance)

EdwinSoeryadjaya(PresidenKomisaris),SandiagaUno(Komisaris)

AndiEsfandiari(PresidenKomisaris)YuliantinaWangsawiguna(DirekturKeuangan)

Kumari(Komisaris),MichaelSoeryadjaya(Komisaris)

EdwinSoeryadjaya(PresidenKomisaris),SandiagaUno(WakilPresidenDirektur),YuliantinaWangsawiguna(DirekturKeuangan)

EdwinSoeryadjaya(Komisaris),Kumari(Direktur),BudiantoPurwahjo(Direktur)

EdwinSoeryadjaya(Chairman)

EdwinSoeryadjaya(PresidenKomisaris),SandiagaUno(Komisaris),ArifQasimiAlBone(GMKeuangan)

EdwinSoeryadjaya(Chairman),SandiagaUno(Deputy Chairman)

Page 32: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Bab 3Diskusi dan Analisis Manajemen

30

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Akibatnya,pertumbuhanekonomiIndonesiaterusmoderat,secararelatifterbebaniolehpengeluaraninvestasidanpenurunaneksporyangsedangberlangsung.Sampaiakhirtahun2014,PDBIndonesiadiukurberdasarkanhargaberlakuadalahsebesarRp10.543triliun.Padatahun2014pertumbuhanPDBturunmenjadi5,02%,lebihrendahdibandingkantahunsebelumnya5,58%.Konsumsiswasta,pendorongpertumbuhanpengeluaranutamaIndonesia,bersama-samadenganbelanjapemerintahyanglebihtinggi,secaraluasmengimbangipenurunankontribusiinvestasitetapdaneksporbersihterhadappertumbuhanPDBtahunini.

Lemahnyapendapataneksporberlanjut,meskipunbeberapaekspormineralpadaparuhkeduatahun2014kembalidilakukan.HalinimembuatdefisitneracaIndonesialebihbaik,terlepasadanyapenekananimporyangsignifikan.DefisittransaksiberjalanmenurunmenjadiUSD26,2miliaratau2,95%dariPDBdibandingkandengandefisitpadatahun2013sebesarUSD29,1miliaratau3,18%dariPDB.Lebihlanjutdalamtransaksiberjalan,neracaperdaganganbarangberbalikpositif,membantusecarakhususmengatasiimpor.Dalamsisiakunkeuanganpadaneracapembayaran,investasilangsungdaninvestasiportofoliobersihtetapkuat,terutamapadapembelianobligasipemerintaholehinvestorasing.

Padasaatyangsama,menurutlaporanBankDuniabulanDesember2014,ekonomiglobalmasihberjuanguntukmendapatkanmomentumkarenabanyaknegaraberpenghasilantinggiterusbergulatdenganbebankrisiskeuanganglobalsebelumnyadansaatininegara-negaraberkembangtelahmenjadikurangdinamisdibandingkanmasalalu.Pertumbuhanglobalpadatahun2014lebihrendahdariyangdiharapkan,melanjutkanpolayanghasilnyamengecewakanselamabeberapatahunterakhir.Pertumbuhanhanyameningkatsedikitpadatahun2014,menjadi2,6%,dari2,5%padatahun2013.

Diluarangka-angkayangdisajikan,kecenderungansemakinberbedadiberbagaisektorutamaperekonomian.AmerikaSerikatdanInggristelahmengumpulkanmomentumdalammengembalikanpasartenagakerjadanmemilikikebijakanmoneteryangakomodatif.SedangkandiKawasanEropadanJepang,pemulihanekonomimasihbelummeratadikarenakanpeninggalankrisiskeuanganyanglalu,ditambahdenganhambatanstruktural.Sementaraitu,Cinadannegara-negaraberkembanglainnyamengalamiperlambatanekonomidanpelemahanpermintaaneksternal.

Beberapakekuatanutamayangmendorongprospekglobal:hargakomoditaslunak;sukubungayangmasihrendahnamunkebijakanmoneterberbagainegarabesarsemakinberbeda;danperdaganganduniayanglemah.Secarakhusus,penurunantajamhargaminyaksejakpertengahan2014akanmendukungkegiatanglobaldanmembantumengimbangipertumbuhanbeberapanegaraberkembangyangmengimporminyak.Namun,halituakanmeredamprospekpertumbuhannegara-negarapengeksporminyak,dengandampakregionalyangsignifikan.

TINJAUAN TIGA SEKTOR KUNCI & PROSPEK PADA TAHUN 2015

SaratogamemfokuskaninvestasipadatigasektorutamapendorongpertumbuhanekonomiIndonesia:SumberDayaAlam,Infrastruktur,danKonsumen.

Sektor Sumber Daya AlamIndonesiatelahlamadikenaldengankekayaansumberdayaalamnya.Negeriinimerupakanprodusenminyakkelapasawitmentahterbesardunia,eksportirbatubaratermalterbesardunia,danberadadiantarajajaranprodusenutamaberbagaimineralkelasdunia.Memilikisumberdayapanasbumiyangmelimpah,lahanyangsangatluas,danlautyangmembentang,yangdarisemuanyasebagianbesarmasihbelumdimanfaatkan.Bahkan,sumberdayaalamadalahkeuntungankomparatifIndonesiadankesempatanbagiinvestordiseluruhdunia.

Disektorsumberdayaalam,SaratogamelakukaninvestasibatubaramelaluiAdaroEnergy,perkebunankelapasawitmelaluiProvidentAgrodanAgroMajuRaya,minyakdangasmelaluiInterraResources,danemas&tembagamelaluiFindersResources,SihayoEmas,SumatraCopper&Gold,danTrimitraKaryaJaya.

BatubaraIndonesiaadalaheksportirbatubaratermalterbesardidunia,dimanahampir80%daritotalproduksidiekspor.DiperkirakanIndonesiamempunyaipersediaanbatubarasekitar28,97miliarton,sementarasumberdayabatubaramencapai119,82miliartonperakhirtahun2013.Padasaatinitingkatproduksimencapai431jutatonpertahun,sumberdayabisaterusdimanfaatkanhingga50tahunkedepan.

Perkebunan Kelapa SawitIndonesiatelahmenjadiprodusenminyakkelapasawitterbesardiduniasejaktahun2009.Padatahun2014,totalproduksiminyaksawitmeningkat17%dari27jutametriktonpadatahun2013menjadi31,5jutametriktonpadatahun2014.Sementarapertumbuhanekspormeningkat2,8%menjadi21,8jutametrikton.

Permintaanglobaluntukminyaksawittetapkuatdanakanterustumbuhlebihkuatdenganadanyapermintaanuntukbio-fuel.PemerintahIndonesiatelahmemberimandatuntukmeningkatkanproduksibio-fueldari10%menjadi15%daritotalproduksiminyaksawit,yangdapatdiartikantotalpermintaanminyaksawitmenjadisekitarempatjutaton.

Tambang Emas & TembagaMeskipunhargaemasturundalambeberapatahunterakhir,kilauanemastetaptaktertandingisebagaisurgainvestasiyangaman.Antaratahun2006dan2012hargaemassecarasignifikanmeningkatsebesar101%.Padatahun2015saja,tahapanhargaemassangatmengesankan,terjadipeningkatan5,1%padabulanMaret.Emasselalumenarikinvestorbersemangatuntukmenambahkanasuransiuntukportofoliomerekasebagaiupayadiversifikasidanpelindungnilaiterhadaprisikosistemik.

Tembagaadalahindustrilogambesar,yangmenjadibahanuntukmembuatberbagaiperlengkapanmulaidaripipaairsampaiperalatanrumahtangga,mobil,dankomputer.Olehkarenaitu,konsumsitembagaakanterustumbuhsebagaikonsekuensidaripertumbuhanekonomi.

Diskusi dan Analisis Manajemen

Page 33: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

31

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Indonesiadiperkirakanmemilikicadanganemasdantembaga,masing-masingsekitar3.000tondan25jutametrikton,yangsebagianbesarmasihbelumdimanfaatkan.PermasalahandalamindustripertambanganemasdantembagadiIndonesiaadalahkurangnyakeahliandiantaraparapemainlokaluntukmengelolaoperasipertambanganskalabesar.Inimemberikankesempatanbagitambangemasdantembagadinegeriiniuntukmeningkatkanproduksidenganmenggaetmitrayangtepatyangdapatmemberikanmodal,transferteknologiataukeduanya.

Sektor InfrastrukturPertumbuhanekonomiIndonesiatidakakanpernahmencapaitarget6%tanpaperbaikaninfrastruktur.PemerintahanbarudibawahPresidenJokoWidodotelahmenunjukkanupayaseriusuntukmempercepatpembangunanberbagaiproyekinfrastrukturyangtertunda.Sebagailangkahawal,pemerintahtelahmeningkatkananggaranuntukpembangunaninfrastrukturpadatahun2015.

Indonesiasangatmembutuhkanpembangunanpembangkitlistrik,jalantol,pelabuhan,bandara,kawasanindustri-yangsemuanyamerupakanpeluanginvestasiyangnyatabagisektorswastamelaluipartisipasipublik-swasta.

Belanjainfrastrukturpemerintahsedikitlebihtinggisebesar1,5%dariPDBpadatahun2014.Selanjutnya,belanjainfrastrukturpemerintahbisamencapaidiatas2%,dengantotalpengeluaranpadatahun2015yangdiperkirakanmencapaisekitarRp300triliun.

Padatahun2015,KementerianPekerjaanUmumdanTransportasimerupakanjajaranpenerimamanfaatterbesaranggaranbelanjanegara,denganalokasimasing-masingRp119triliundanRp65triliun.Kenaikanbelanjainfrastrukturharusdidukungolehreformasiperaturanperundang-undanganyangrelevan.Dalamhalinimeliputi(i)pembebasanlahan,prosespembersihanlahanyangdipercepatselamakurangdarienambulan,(ii)revisianggaranawal,yangakanmembantumulainyatenderproyekpemerintahsebelumpertengahantahun,dan(iii)peraturanpengadaanpemerintahyangbarumemungkinkanprosespengadaandanpenawaranmenjadilebihcepat.

Disektorini,SaratogamelakukaninvestasidimenaratelekomunikasimelaluiTowerBersamaInfrastructure;pembangkitlistrikmelaluiMedcoPowerIndonesia,TenagaListrikdanAdaroPower;pembangunanjalantolmelaluiLintasMargaSedayadanNusaRayaCipta;dankilangminyakmelaluiTriWahanaUniversal.

Menara TelekomunikasiPesatnyapertumbuhanpasartelekomunikasiteleponselulerdiIndonesiatelahmembukajalanbagiinfrastrukturtelekomunikasiuntukbergerakmengejarketinggalan.Halinimembukakesempatanbagipenyedialayananmenaratelekomunikasiuntukmengembangkanbisnisnyalebihluaslagi.Peluanginisejalandenganpertumbuhanindustridalamjumlahpelangganteleponselulerdanpemerintahbaruyangmemberikandukunganpenuhuntukpeningkatanjangkauandankapasitasinfrastrukturnirkabel.

MenurutInternationalTelecommunicationUnion,jumlahpelangganteleponselulerdiIndonesiaadalah121,54per100orangpadatahun2013,beradadiperingkatke-60diantaraberbagainegaradidunia.Halinimenunjukkanmasihadaruanguntukpertumbuhanuntukbisnisselulerdinegeriini,jikaIndonesiainginmasukkejajaran10besardalamkategoriini.

Pembangkit ListrikRasiokelistrikandiIndonesiaadalah84%padaakhirtahun2014,yangberartibahwasekitar40jutaorangdiIndonesiamasihhiduptanpalistrik.SituasiinimendorongpemerintahIndonesiauntukmenambahkan35GigaWattkapasitaspembangkitlistrikbarupadatahun2020.Halinimenjadidoronganyangkuatdanmembukapeluangpertumbuhanjangkapanjangyangluarbiasadisektorpembangkitlistrik.

Jalan TolIndonesiasangattertinggaldalamhalpembangunanjalantol.Sejaktahun2005,Indonesiahanyaberhasilmembangunjalantolsepanjang227kilometer,sehinggatotalpanjangseluruhjalantoldiIndonesiaadalah820kilometerperakhirtahun2014.Padakenyataannya,negeriinimembutuhkantidakkurangdari6.100kilometerjalantoluntukmenstimulasipertumbuhanekonomidipulau-pulauutamanya,Jawa,Sumatera,Kalimantan,SulawesidanPapua.

KesenjanganyangsignifikanantarapenawarandanpermintaanuntukjalantoldiIndonesiasaatinidanjangkapanjangkedepan,merupakanpeluanginvestasiyangmenjanjikanbagisektorswastauntukterlibatdidalamnya.

Kilang MinyakIndonesiamembutuhkansekitar1,25jutabarelminyakolahanperhari.Kapasitaskilangminyakyangadadidalamnegerisaatinihanya649.000barelperhari,masihjauhdaripermintaanharianyangdibutuhkan.Halinimencerminkanpeluanginvestasibagisektorswastauntukmasukkedalamsektoryangmenjanjikanini.

Sektor KonsumenIndonesiaadalahnegaradenganjumlahpendudukterbesarkeempatdiduniadenganpopulasi256jutajiwa.MenurutLaporanBiroPusatStatistiktahun2012,negeriinimemilikitingkatpertumbuhanpendudukyangrelatiftingginamunterjadipenurunantingkatfertilitasmenjadi2,6anakperperempuan,danrendahnyarasioketergantunganusialanjutuntukbeberapatahunkedepan.Indonesiamemilikilajupertumbuhanpenduduk1,2%pertahun,yanglebihtinggidaritingkatpertumbuhandiAsiasebesar1%pertahundanpertumbuhandidunia1,1%pertahun.

Tambahan90jutajiwarakyatIndonesiadiperkirakanakanbergabungdenganjajarankelasmasyarakatkonsumenpadatahun2030,menurutMcKinseyGlobalInstitute,denganasumsibahwapertumbuhanPDBtetapsekitar5-6%pertahun.Padatahun2050,Indonesiaakanmemilikipopulasikelasmenengahterbesarketigadidunia,setelahCinadanIndia.Kecenderungandemografiyangmenguntungkaniniakanmenjadipendorongutamapertumbuhan‘konsumerisme’padamasayangakandatang.

Dibalikkelasmenengahyangsedangtumbuh,konsumsiswastadiIndonesiaterusmeningkattajamdanmenyumbang56,12%daritotalPDBnegarapadatahun2014.

Disektorkonsumen,SaratogamelakukaninvestasidibisnisotomotifdangayahidupmelaluiMitraPinasthikaMustikadanGilangAgungPersada.Keduaperusahaantersebutmenikmatiprospekpertumbuhanyangkuatdanberkelanjutanpadatahun2015dantahun-tahunselanjutnya,terutamadidorongolehkelaskonsumenyangmeningkatpesatdiIndonesia.

Page 34: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Bab 3Diskusi dan Analisis Manajemen

32

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Tinjauan Kegiatan Investasi pada Tahun 2014

275

68

24

12

15

36

41

(51)

22

61

24

18

336

247

583

(51)

532

Investasi Barusebesar80%sahamTrimitraKaryaJaya,perusahaaninduksalahsatuproyekpertambanganemasdantembagaterbesardidunia.

Dukunganpendanaanuntukprogrampertumbuhantahapawalperkebunankelapasawit

DukunganmodalsehubungandenganpinjamansindikasibankuntukmeningkatkanproduksitembagadiproyekWetar

DukunganmodallanjutanuntukperluasansewaFSOdanprogramsertifikasiulang

DukunganmodallanjutanuntukprogramperijinanContract-of-Workstambangemasdenganeksplorasiyangsangatluasdanproduksibesar.

Dukungankeuanganuntukproduksitambangsehubungandenganfasilitaspinjamandenganpemberiutang

Dukunganlanjutanuntukpembangunanjalantolsepanjang116kilometerCikampek-Palimanan

DivestasistrategissahamTBIGsebesar0,56%darikepemilikanSaratoga

InvestasibisnispembangkitlistriksejalandenganpandanganSaratogauntukmemenuhipermintaanlistrikyangtinggidibagianTimurIndonesia.

Investasi Baru diperusahaangayahidupdenganfokussegmenpopulasiyangmempunyaipenghasilanmenengahsampaitinggi.NilaiinvestasiUSD5,2jutayangmeliputi4,17%sahamperusahaan.

DukunganlanjutanuntukpengembanganMPMmenjadiempatpilarbisnis.Meningkatkankepemilikanmelaluipembelianpasaruntuk17.649.204saham

SatriaSuksesMakmurdanDBSVickers

Total Investasi Tahun 2014

Sumber Daya Alam

TrimatraKaryaJaya

AgroMajuRaya

FindersResources

SinarMentariPrima

SihayoGold

SumatraCopper&Gold

Infrastruktur

LintasMargaSedaya

TowerBersamaInfrastructure

TenagaListrikGorontalo

Konsumen

GilangAgungPersada

MitraPinasthikaMustika

Lainnya

Investasi Baru

Investasi Berjalan

Investasi

Divestasi

Total Investasi Bersih

No.

Perusahaan

Jumlah (miliar Rp)

Keterangan

1

2

3

4

5

6

1

2

3

1

2

3

OtomotifPenjualansepedamotormeningkatsebesar1,59%padatahun2014,lebihrendahdaripertumbuhantahun2013sebesar8,49%;sedangkanpenjualanmobilturun1,80%selamatahun2014.KenaikanhargaBBMbaru-baruini,sertaperaturanbaruolehBankIndonesiauntukmenaikkanjumlahminimumuangmukacicilanotomotifdari10%menjadi30%,adalahalasanutamapenyebabpenurunanini.Namun,sepertihalnyapengalamanserupapadamasalalu,industrimemperkirakanpenjualanmobildansepedamotoruntukkembalimeningkatdalamwaktudekatsetelahkonsumenmenyesuaikandengansituasikeseimbanganbaru.

Gaya HidupDibandingkandengannegara-negarasekitarnya,penetrasiperkapitaIndonesiaatasbusana,leisure, dan personal goodsjauhlebihrendah.Dalamhalbusana,Indonesiahanyamempunyai150buahtokoperjutaorang,sedangkanFilipina299danMalaysia397toko.Dalamhalleisure dan personal goods,Indonesiamempunyai55tokoperjutaorang,dibandingkandenganIndia117,Malaysia310danThailand322toko.PenetrasiperkapitayangrendahditambahdenganritelgayahidupdiIndonesiayangmasihbelumberkembangmenunjukkanpotensipertumbuhanyangsangatbesaruntukindustrigayahidup.

Page 35: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

33

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

31 Des2014

16,38%

44,16%

47,62%

30,08%

23,26%

7,01%

27,35%

18,14%

6,85%

17,79%

29,40%

46,25%

12,30%

25,00%

18,00%

50,00%

35,00%

9,61%

4,17%

80,00%

31 Des2013

16,38%

44,66%

45,09%

30,25%

23,26%

7,01%

18,78%

12,96%

6,52%

17,91%

29,40%

46,25%

12,30%

25,00%

18,00%

50,00%

35,00%

9,61%

-

-

Rp

Rp

Rp

Rp

SGD

Rp

AUD

AUD

AUD

SGD

Harga Pasar 2 minggu VWAP (mata uang)

1.049

494

790

9.641

0,07

1.159

0,04

0,01

0,14

0,16

Harga Pasar 2 minggu VWAP (mata uang)

1,128

371

1,221

5.745

0,111

706

0.08

0.03

0.17

0.41

Nilai (miliar Rp)

5,500

1,553

1,680

13,911

63

202

67

22

67

122

94

91

246

287

321

90

343

27

63

275

225

25.249

3.406333

22.176

Nilai (miliar Rp)

5,913

1,165

2,458

8.337

97

123

65

40

62

319

79

101

267

210

222

88

188

27

-

-

373

20.134

2.715369

17.789

Perubahan(Rp)

(413)

387

(779)

5.575

(34)

79

2

(18)

5

(197)

15

(11)

(21)

78

99

2

154

-

63

275

(147)

5.115

691(37)

4.387

% Perubahan(Rp)

(7%)

33%

(32%)

67%

(35%)

64%

3%

(45%)

8%

(62%)

19%

(11%)

(8%)

37%

45%

3%

82%

0%

-

-

(40%)

25%

25%

Penilaian Aktiva Bersih per 31 Des 2014

AdaroEnergy

ProvidentAgro

MitraPinasthikaMustika

TowerBersamaInfrastructure

SerojaInvestmentLimited

NusaRayaCipta

SumatraCopper&Gold

SihayoGoldLimited

FindersResources

InterraResourcesLimited

EtikaKaryaUsaha

TenagaListrikGorontalo

MedcoPowerIndonesia

AgroMajuRaya

LintasMargaSedaya

SinarMentariPrima

TriWahanaUniversal

PulauSerojaJaya

GilangAgungPersada

TrimitraKaryaJaya

Others

Jumlah perusahaan investee

-Utangpada31Des2014+SaldoKaspada31Des2014

Nilai Aktiva Bersih

No.

Investasi

Kepemilikan Efektif

Mata Uang

31 Des 2014 (Sekarang)

31 Des 2013 (Tahun Sebelumnya)

1

2

3

4

5

6

7

8

9

10

11

12

13

14

15

16

17

18

19

20

21

Prospek pada Tahun 2015ProspekpengembalianinvestasidiIndonesiadiperkirakandalamwaktudekatmengalamiperlambatankarenakebijakanmoneteryangketat,matauangmelemahdanhargakomoditasyangrendah.Namundemikian,adatanda-tandapertumbuhanekonomimenengahuntukperiodejangkapanjang.

SebagairefleksipertumbuhankepercayaaninvestordanperekonomiandiIndonesia,realisasiinvestasikumulatifuntuktahun2014mengalamipenguatansebesar16,2%dibandingkantahun2013.Selainitu,Indonesiadiperkirakanmengalamidampakpositifakibatpenurunanhargabahanbakarglobalyangdapatmeredaminflasidanmelonggarkankebijakanmoneterselanjutnyapadatahuntersebut.Padaakhirtahun2014Indonesiamemotong

subsidibahanbakaryangmembebaskanpuluhantriliunanrupiahdalamAPBNuntukdirelokasikesektor-sektoryanglebihproduktiftermasukpembangunaninfrastruktur.

Mempertimbangkanperbaikankondisiekonomimakro,BankIndonesiamemotong0,25%darisukubungaacuanmenjadi7,50%padapertengahanbulanFebruari2015,membawatingkatbungakembaliketingkatpadasaatsubsidiBBMbelumdipotong.KamipercayaBankIndonesiaakanterusfokusmembendunginflasidandefisitrekeningberjalan.

Lebihlanjut,berbagaiupayaperbaikandanreformasistrukturallainnyaakanmemperkuatekonomiIndonesiapadamasayangakandatang.PerkiraanpertumbuhanPDBuntuktahun2015telahmeningkatmenjadi5,8%darisebelumnya5,5%.

Page 36: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Bab 3Diskusi dan Analisis Manajemen

34

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Pendapatan, COGS dan Laba kotor PendapatanPerseroanterutamaberasaldarikonsolidasitigaentitasyakniTriWahanaUniversal(TWU),sebuahperusahaankilangminyak,TrimitraKaryaJaya(TKJ),sebuahperusahaanholdinginvestasidalamoperasitambangtembagadanemas,danSinarMentariPrima(SMP),sebuahperusahaankapalpenyimpanandanbongkar-muat.

Peningkatanpendapataniniterutamadisumbangolehbisniskilangminyakkarenameningkatnyakapasitasproduksidari6.000menjadi18.000barelminyakperharipadapertengahantahun2013;olehkarenaituterjadikenaikantajamproduksiyangmempengaruhihasilakhirPerseroanpadatahun2014.Produksirata-rataharianpadatahun2014meningkatmenjadi13.976bopd,dibandingkan8.736bopdpadatahunsebelumnya.

Selainkenaikanvolume,kenaikanpenjualanjugadisebabkanolehhargaminyakyangtinggisejakawaltahunhinggasemesterpertamatahun2014,diikutiolehpenurunanhargaminyakmenjaditerendahdalamlimatahunterakhir.Hargaminyakyanglebihrendahtelahmembuathargajualyanglebihrendahpadasemesterkeduatahun2014danjugaakanmemberipengaruhyangsignifikanpadahasilpenjualanPerseroanpadatahun2015.

Perusahaankilangminyakmempunyaitigaprodukutama:High Speed Diesel(HSD),Vacuum Tower Bottom(VTB)danStraight Run Gasoline(SRG).

HSDdihasilkandariminyakmentahyangdiproduksimelaluiprosesdistilasiatmosfer.TWUmemproduksiHSDdengantingkatoktanyangtinggi,sehinggamendukungpembakaranmesinyanglebihefisien.Selainitudenganrendahnyakadarairdansulfur,HSDTWUdapatmengurangitimbulnyakorosidanpembentukanendapanpadaruangpembakaranmesin.

PenggunaanHSD:HSDmerupakanbahanbakarmesinpembangkitlistrik,termasuksemuajenismesindiseldengankecepatandiatas1.000RPM.HSDjugadapatdigunakanuntukpembakaranlangsungsepertitungkupembakar,pengeringdanboiler,denganhasilpembakaranyanglebihbersih.

SRGadalahkelompokbensinhidrokarbon,dihasilkanmelaluiprosespenyulinganatmosferdanjugadikenalsebagaiLightVirginNaphthaatauLightDistillateFeedstock.

PenggunaanSRG:SRGdigunakansebagaipelarutdanpengencerdalamindustrifarmasi,pembersihdanpenghilangminyakindustrial,sertapenghasilolefinuntukunitpenguapandalamindustripetrokimia.

VTB,bukantermasukjenisresidudistilasi,memilikikepekatantitiktuangyanglebihtinggidariHSD.TWUmemproduksiVTBdengannilaikaloriyangtinggi.

PenggunaanVTB:VTBmemicupembakaranlangsungdalamtungku,pengering,danpemanas.VTBumumnyadigunakanuntukpembakaranlangsung,bahanbakardidapurindustri,pembangkitlistriktenagauap,danmesinpembakaranlaindimanaVTBdapatmemberikanpenghematanekonomiterbaik.

Analisis Kinerja Keuangan Komprehensif

6.124

(5.385)

739

(224)

515

683

1.198

(133)

1.065

(103)

962

803

262

1.065

693

269

962

3.659

(3.286)

373

(197)

176

215

391

(42)

349

(509)

(160)

246

103

349

(288)

128

(160)

67%

64%

98%

14%

193%

218%

206%

216%

205%

-80%

701%

226%

154%

205%

341%

110%

701%

Laporan Laba Rugi Komprehensif Konsolidasian miliar Rp

Pendapatan neto

BebanPokokPendapatan

Laba Bruto

BebanUsaha

Laba Usaha

Pendapatanlainnya

Laba sebelum pajak penghasilan

Bebanpajakpenghasilan

Laba tahun berjalan

Jumlahrugikomprehensiflain

Jumlah laba (rugi) komprehensif

Labayangdiatribusikankepada:

PemilikPerusahaan

Kepentingannon-pengendali

Jumlahlaba(rugi)komprehensifyangdiatribusikankepada:

PemilikPerusahaan

Kepentingannon-pengendali

Keterangan

2014

2013

Peningkatan (Penurunan) %

6.034

88

2

6.124

3.579

77

3

3.659

69%

14%

(33)%

68%

Pendapatan miliar Rp

Kilangminyak

Sewakapalpenyimpanandanbongkar-muat

Lain-lain

Jumlah

Keterangan

2014

2013

Peningkatan(Penurunan) %

LAPORAN LABA RUGI KOMPREHENSIF KONSOLIDASIAN Padatahun2014,PerseroanmencatatpenjualansebesarRp6,1triliun,yangmeningkat68%dibandingkantahunsebelumnya.Rincianpendapatandisajikandibawahini.

Page 37: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

35

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

6.057

5.307

750

12,38%

3.579

3.242

337

9,41%

69%

63%

123%

32%

Penjualan dan Laba Kotor TWU miliar Rp

Penjualan

COGS

LabaKotor

MarjinLabaKotor

Kilang Minyak

2014

2013

Peningkatan(Penurunan) %

943

188

(54)

(279)

(102)

(13)

683

933

210

(500)

(287)

(151)

10

215

1%

(10%)

(89%)

(3%)

(32%)

(230%)

218

Pendapatan Operasional Lainnya miliar Rp

Bagiannetoataslabaentitasasosiasi

Penghasilandividen,bungadaninvestasi

Kerugianselisihkurs

BebanBunga

Kerugianatasnilaiasetkeuanganuntukdijual

Lain-lain

Jumlah

Keterangan

2014

2013

Peningkatan(Penurunan) %

Kilangminyaktelahmenghasilkanrekorpenjualan(+69%)danvolumeproduksi(60%),yangterutamadisebabkanolehkeberhasilandalammenjalankantrain1dantrain2sepanjangtahun2014.

Padatahun2014,TWUmencapaihasilyangfenomenaldalamhalpenjualandanmarjinlabakotor,yangdidorongolehperbedaanpeninjauanulanghargaantarahargajualdenganbiaya.HargajualditentukansetiapduamingguberdasarkanMean of Platts - Singapore (MOPS),sementaraminyakmentah–sebagaipendorongutamaCOGS-ditentukanberdasarkanIndonesiaCrude Price -Arjunasetiaphari.Ketikaterjadipenurunanhargaminyak,yangPerseroanalamipadatahun2014,bisnismendapatkankeuntungan‘wind-fall’.OlehkarenanyaPerseroanmengalamipeningkatanmarjinlabakotordari9,41%menjadi12,38%.

Keuntungan‘wind-fall’bersifatsementara,karenahargaminyaktidakselaluakanmengalamipenurunandansuatusaatakanmenjadilebihstabilbahkanmeningkat.Ketikaterjadikenaikanhargaminyak,efeksebaliknyadiperkirakanakanmempengaruhimarjinlabakotor.

Beban UsahaPadatahun2014bebanusahakonsolidasianPerseroan,yangdikeluarkanolehTWU,TKJ,SMPdanperusahaan-indukSaratogasaja,adalahsebesarRp213miliar,lebihtinggi8,12%dibandingkandengantahunsebelumnya.PeningkatantersebutterutamadisebabkanolehkenaikandiTWUdalambiayapengapalandantruksertakomisidanpromosisebagaiakibatdaripertumbuhanpenjualanpadatahun2014.

545.901

237.130

10.127

793.158

342.542

143.542

9.019

495.103

59%

65%

12%

60%

Produksi TWU dalam kiloliter

HSD

VTB

SRG

Jumlah

Produk

2014

2013

Peningkatan(Penurunan) %

Padatahun2014,labasahambersihasosiasimengalamipeningkatanmenjadiRp943miliardariRp933miliarpadatahunsebelumnya,sepertiyangdisajikandibawahini.

Sementaraitu,bebanusahadiperusahaan-indukSaratogahanyasebesarRp99miliar,mengalamisedikitpenurunandariRp112miliarpadatahun2013.Penyebabutamapenurunaniniadalahbiayaone-off padatahun2013sepertipencairanEmployees Share AllocationdanrestrukturisasiorganisasiSaratogadalampersiapanuntukpencatatan.

BebanusahaSaratogapadamasayangakandatangakantergantungpadafrekuensidannilaiakuisisiyangakanPerseroanlakukansebagaibagiandarikegiataninvestasiberkelanjutan.Padatahun2014,Perseroanmeninjau139penawaran,dimana72masukkajianawal,15masukdue diligencedanlimadiantaranyamasukprosesterm sheet.

Pendapatan Operasional Lainnya-BersihPendapatanoperasionallainnyatermasukbagianbersihkeuntungandariinvestasiPerseroanpadaperusahaaninvestee, yangmenyumbangporsiterbesardaripendapatanoperasionallainnya.Padatahun2014,SaratogamengalamikerugianvalutaasingsejumlahRp54miliar,jauhdibawakerugianvalutaasingpadatahun2013sebesarRp500miliar.HalinidisebabkanolehpelemahannilaitukarRupiahterhadapUSDdariRp12.189padatahun2013menjadiRp12.440padatahun2014.

Page 38: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Bab 3Diskusi dan Analisis Manajemen

36

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Bagian Neto Atas Laba Entitas Asosiasi miliar Rp

TahunBuku

Des 2014

224

15

239

392

(1)

12

(4)

6

51

-

456

159

64

(42)

74

0

(11)

4

248

943

TahunBuku

Des 2014

249

16

265

315

310

12

11

(27)

1

(4)

618

199

79

(47)

(181)

0

-

-

50

933

(25)

(1)

(26)

77

(311)

-

(15)

33

50

4

(162)

(40)

(15)

5

255

-

(11)

4

198

10

Konsumen

MitraPinasthikaMustika

EtikaKaryaUsaha

Sub Jumlah

Infrastruktur

TowerBersamaInfrastructure

SaratogaInfrastruktur

SaratogaPower

BangunDayaPerkasa

SerojaInvestmentLimited

BaskharaUtamaSedaya

KaruniaBaritoSejahtera

Sub Jumlah

Sumber Daya Alam

AdaroStrategicCapital

AdaroStrategicLestari

AgroMajuRaya

ProvidentAgro

HamparanSawitNusantara

MerdekaCopperGold

SumatraCopper&Gold

Sub Jumlah

Jumlah Keseluruhan

No.

Perusahaan Investee

Bagian neto atas laba entitas asosiasi

Perbedaan

1

2

3

4

5

6

7

8

9

10

11

12

13

14

15

16

Analisis Kinerja Keuangan Komprehensif

Penyebabutamaperolehandiatasadalahsebagaiberikut:Disektorkonsumen,MitraPinasthikaMustikamenghasilkannilaiyanglebihrendahmeskipuntingginyaangkapenjualandibandingkandengantahunlalu,halinidikarenakanadanyaketentuantambahansehubungandenganbisnispembiayaan.Disektorinfrastruktur,TowerBersamamenghasilkanlababersihsebesarRp1,3triliun,sementaratahunsebelumnyaRp1,25triliun.Perolehaninidipengaruhiongkospembiayaanulangone-off danpenurunanbebanpajakyangditangguhkan.Disektorsumberdayaalam,AdaroEnergymenghasilkanUSD184jutapadatahun2014dibandingkanUSD232

538

621

62

5

232

91

7

130

38

139

3

1,866

406

498

80

136

231

97

6

12

34

-

19

1,519

33%

25%

(23%)

(96%)

0%

(6%)

17%

983%

12%

100%

(84%

23%

Aset miliar Rp

ASET LANCAR

Kasdansetarakas

PiutangUsahadaripihakketiga

Piutangnon-usaha

Pihakberelasi

Pihakketiga

Asetkeuangantersediauntukdijual

Persediaan

Pajakdibayardimuka

Uangmukadanbebandibayardimuka

Kasyangdibatasipenggunaannya

Asettidaklancaryangdimili-kiuntukdijual

Asetlancarlainnya

Jumlah Aset Lancar

Keterangan

2014

2013

Peningkatan(Penurunan) %

jutapadatahun2013,tetapdianggapmembanggakanmengingattantanganyangmenerpadipasarbatubarasecaraterus-menerus.Sementaraitu,ProvidentAgromenghasilkanRp168miliarlababersih,mengalamipeningkatanyangsignifikandarikerugiantahunlalusebesarRp417miliar.Hasilinisejalandengankenaikanproduksiperusahaanyangmanaperkebunananperusahaanmemasukiusiaproduktifdenganrata-ratatujuhtahun.Selainitu,terdapatpenjualanone-off perkebunanSuryaAgroPersada.

Padatahun2014,PerseroanmembukukankerugianyangberkaitandenganinvestasidiSihayodanInterrasebesarRp102miliarakibatpenurunanhargapasarkomoditas.

KerugianbersihsetelahpajakInterrauntuktahun2014adalahUSD11,72juta,dibandingkanlababersihsebesarUSD7,00jutatahunsebelumnya.Akibatpenurunanhargaminyakyangsignifikan,InterramembukukanpenurunannilaipropertiminyakdangassebesarUSD9,78jutauntukasetdiIndonesia.Lebihlanjut,perusahaanuntukmembukukanbiayaamortisasiyanglebihtinggiakibatpercepatanaktivitaspengeboranpadasemesterpertamatahun2014.

Akibatpenurunanhargaemas,Sihayomencatatprovisiuntukpenurunannilaiterhadapkapitalisasieksplorasiyangdicatatsebagailabadanrugipadatahun2014.

NERACA KEUANGAN

Page 39: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

37

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Aset KonsolidasianPada31Desember2014,AsetKonsolidasianmeningkatsebesar11%,mencapaiRp16.348miliardariRp14.757miliardi2013(tidaktermasukone-off itemyangdisebabkankonsolidasisahamTBIGdiSaratogaInfrastruktur).PertumbuhaniniterutamaberasaldarikenaikanInvestasipadaEntitasAsosiasidanPiutangUsahadariPihakKetiga.PiutangUsahaterutamaberasaldaribisniskilangminyakyangmengalamipeningkatanvolumeproduksi.PertumbuhanInvestasipadaEntitasAsosiasiterutamaberasaldariakuntansiekuitas.

Padatahun2013,SaratogaInfrastruktur,salahsatudariduaperusahaanindukSaratogadiTowerBersama,mengalihkansahamTowerBersamakeWahanaAnugerahSejahtera,perusahaanindukSaratogalainnya.Maka,WahanaAnugerahSejahteramemgangseluruhsahamTowerBersamamilikSaratoga.Transaksiinimenyebabkanone-off item,yangtercerminpadaakunInvestasipadaEntitasAsosiasidanUtangLainnyapadaPihakBerelasisejumlahRp1.5triliun.TransaksiinitelahdiselesaikanpadaJanuari2014.

Kas dan Setara KasKasdansetarakasterdiridarikasdankaspadabank(pihakketiga),baikdalamRupiahmaupunValutaAsinglainnya(USD,AUDdanSGD).Kasdansetarakasmeningkatsebesar33%,dariRp405miliarpadatahun2013menjadiRp538miliarpadatahun2014,terutamadisebabkanolehkenaikanvolumepenjualansebagaiakibatdaripeningkatanproduksidanmarjinyanglebihbaikdalambisniskilangminyak.

Piutang Usaha dari Pihak KetigaPiutangusahaterutamaterdiridaripiutangkilangminyak.Sejalandenganpeningkatanvolumeproduksi60%,piutangusahameningkatsebesar24%dariRp498miliarmenjadiRp621miliar.

Kolektibilitas PiutangPerputaranpiutangtahun2014adalah37harisedangkanpadatahunsebelumnya50hari,karenajumlahharioperasionalbisniskilangminyakyanglebihpanjang.PelangganutamaPerseroanmeliputiPTPertamina(Persero)danPTPertaminaPatraNiaga-keduanyamerupakanperusahaanmiliknegara.Manajemenyakinbahwapiutangtersebutakanterusdapatditagihkan,karenaitutidakperluuntukmenyediakancadangankerugiansebesarnilaipiutang.

Aset Keuangan Tersedia untuk DijualAsetKeuanganTersediauntukDijualterdiridarikepemilikankurangdari20%diperusahaan-perusahaaninvestee, dimana Perseroan menerapkanmetodebiaya.

Untukperusahaandikategoriini,Perseroanmenentukannilaiwajarsecaramarkedtomarketberdasarkanhargasahampada31Desember2014secaraproporsionaldengankepemilikanefektifkamidiperusahaantersebut,sedangkanuntukperusahaantidaktercatatkamimenggunakanmetodehargaperolehan.

23

100

1.859

10.645

431

113

1.151

2

3

154

1

14.482

16.348

-

94

2.102

10.946

188

64

1.187

2

2

101

5

14.691

16.210

100%

6%

(12%)

(3%)

129%

76%

(3%)

-

50%

52%

(80%)

(1%)

1%

ASET TIDAK LANCAR

Piutangnon-usaha

Pihakberelasi

Pihakketiga

Asetkeuangantersediauntukdijual

Investasipadaentitasasosiasi

Uangmukapenyertaansaham

Propertiinvestasi

Asettetap-neto

Asettakberwujud

Asetpajaktangguhan

Goodwill

Asettidaklancarlainnya

Jumlah Aset Tidak Lancar

JUMLAH ASET

Keterangan

2014

2013

Peningkatan(Penurunan) %

Nama Perusahaan 31 Des 31 Des Perbedaan 2014 2013

Adaro Energy 1.623 1.701 (78)

Gilang Agung Persada 24 - 24

Kalimantan Mentari Khatulistiwa 27 27 -

Nusa Raya Cipta 202 117 85

Finders Resources 72 75 (3)

Interra Resources 122 313 (191)

Sihayo Gold 17 39 (22)

Sumatra Copper & Gold - 59 diklarifikasi ulang ke Investasi pada entitas asosiasi pada tahun 2014

Lain-lain 4 2 2

Total 2.091 2.333 (242)

Nilai Wajar Portofolio AFS miliar Rp

Page 40: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Bab 3Diskusi dan Analisis Manajemen

38

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Analisis Kinerja Keuangan Komprehensif

Nama Perusahaan 31 Des 31 Des Perbedaan 2014 2013

Adaro Strategic Capital 2.831 2.712 119

Adaro Strategic Lestari 1.128 1.081 47

Mitra Pinasthika Mustika 2.282 1.871 411

Seroja Investment - 95 diklarifikasi ulang ke aset lancar yang dimiliki untuk dijual

Sumatra Copper & Gold 118 - 118

Saratoga Infrastruktur 13 1.461 (1,448)

Tower Bersama Infrastructure 2.317 2.188 129

Provident Agro 763 712 51

Saratoga Power 246 266 (20)

Baskhara Utama Sedaya 321 222 99

Agro Maju Raya 220 210 10

Merdeka Copper Gold 266 - 266

Bangun Daya Perkasa 68 73 (5)

Etika Karya Usaha 71 56 15

Lain-lain 1 (1) 2

Total 10.645 10.946 (301)

Investasi pada Entitas Asosiasi miliar Rp

Kewajiban KonsolidasianKewajibankonsolidasianPerseroanadalahRp4.768miliarpada31Desember2014,mengalamipenurunan14%dibandingkandengantahunsebelumnya.Penurunaniniterutamadidorongolehpenurunanutanglainnya.

20

-

66

30

76

121

48

11

2

434

-

808

62

1.452

34

-

15

-

41

2

5

474

1

2.086

(68%)

(100%)

94%

100%

407%

100%

17%

450%

(60)%

(8)%

100%

(61%)

Kewajiban Lancar miliar Rp

Utangusahakepihakketiga

Utanglainnya

Pihakberelasi

Pihakketiga

Uangmukapenjualaninvestasi

Bebanakrual

Utangpajakpenghasilan

Utangpajaklainnya

Pendapatanditerimadimuka

Liabilitaskeuanganderivatif

Liabilitaskeuanganderivatif

Utangsewapembiayaan

Jumlah

Keterangan

2014

2013

Peningkatan(Penurunan) %

3.183

729

31

17

3.960

3.417

-

26

13

3.456

(7%)

100%

19%

31%

15%

Kewajiban Tidak Lancar miliar Rp

Pinjaman,setelahdikurangibagianyangjatuhtempodalamsetahun

Weselbayarjangkamenengah

Liabilitiaspajaktangguhan

Liabilitasimbalankerja

Jumlah

Keterangan

2014

2013

Peningkatan(Penurunan) %

Investasi pada Entitas AsosiasiInvestasipadaEntitasAsosiasiterdiridariinvestasidengankepemilikansebesar20%ataulebih,tanpakontrolmanajemen.Perseroanmenerapkanmetodeakuntansiekuitaspadakepemilikaninidimanakamimenilaiperusahaanberdasarkanhargaperolahandisesuaikandenganpengakuanlaba/rugibersihdarimasing-masingentitastersebutberdasarkanproporsikepemilikanPerseroandiperusahaantersebut.

Kewajiban LancarKewajibanlancarmenurunsebesarRp808miliarpadatahun2014,dibandingkandenganRp2.086miliarpadatahunsebelumnya.Penurunaniniterutamadisebabkanolehpenurunanutanglainnyayangditimbulkandaritransaksione-off dalam mengkonsolidasi sahamTBIGdariSaratogaInfrastrukturkeWahanaAnugerahSejahtera.

Kewajiban Tidak LancarKewajibanTidakLancarkamimengalamipeningkatansebesarRp3.960miliarpadatahun2014,dibandingkanRp3.456miliarpadatahun2013.

KenaikaniniterutamadisebabkanpinjamantambahansejalandengankegiataninvestasiSaratoga.

Page 41: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

39

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

129

136

5

270

145

-

-

145

(16)%

136%

5%

125%

Pendapatan Dividen miliar Rp

AdaroEnergy

TowerBersama

NusaRayaCipta

Total

Nama Perusahaan

2014

2013

Peningkatan(Penurunan) %

Padatahun2014,Saratogaberhasilmelaksanakanbeberapakegiatanpendanaan:MemperpanjangprofiljatuhtempoUSD90juta,yangmeliputipinjamanSaratoga-entitasinduksebesarUSD40jutadanWahanaAnugerahSejahterasebesarUSD50juta.PerpanjanganinidimaksudkanuntukmenyelaraskanjangkawaktuutangdenganinvestasiPerseroanyangbersifatjangkapanjang.Perseroantelahberhasilmemperpanjangmasapinjamandarijangkawaktutigatahunmenjadilimatahun.KonversisebagianpinjamanUSDmenjadiMedium Term Notes dalamRupiah.KonversiinidimaksudkanuntukmengelolarisikovalutaasingdaripinjamanUSDkami.Refinancingbeberapapinjamankamiuntukmenurunkanbiayasukubungapinjamandari5,32%menjadi4,29%.

Pelaksanaankegiataminimencerminkankeunggulandanupayaterus-meneruskamidalammanajemenpinjaman,likuiditasdanrisikovalutaasing,sebagaimanadiperuntukandemimenjagakepercayaandariparapemberipinjaman.

Kemampuan untuk membayar utangUtangperusahaandananakperusahaandikelolasecarahati-hatiuntukmemastikankeselarasandengankemampuanSaratogauntukmembayar.Pada31Desember2014,totalutangkonsolidasianadalahsebesarRp4,4triliunyangterdiridariUSD296jutadanRp725triliun.

DilevelSaratoga-entitasinduk,totalutangadalahsebesarRp3,4triliun,yangterdiridariUSD220,5jutadanRp725triliun.Profiljatuhtempoutangadalahsebagaiberikut: Profil Utang Jangka Panjang 2015-2020 miliar Rp

201520162017201820192020

-10-31

-68-56

-92

-14

Profil jatuh tempo

Dalamrangkamemenuhipembayaranutang,Saratoga-entitasindukmemilikibeberapasumberaruskas,antaralain:

1.PendapatanDividen. Padatahun2014,PerseroanmenerimaRp270miliardividen,yangberasaldariAdaroEnergy,TowerBersama,danNusaRayaCipta.IniadalahtahunpertamaPerseroanmenerimadividendariNusaRayaCipta,yangmanaPerseroanbaruberinvestasiditahun2013.

2.Divestasipadaportofoliojangkapanjangatauportofolioyangberpotensirendah

Perseroansecaraterus-menerusmeninjaudanmemonitorportofolioinvestasidenganseksama,dandariwaktukewaktu,PerseroanmencairkaninvestasiPerseroanuntukmengatasikebutuhanlikuiditassertamewujudkankeuntunganinvestasiPerseroan.Padatahun2014,PerseroanmenjualRp50,8miliarkepemilikanPerseroanatassahamTowerBersama.

DivestasidarikepemilikaninvestasidapatmenyediakanaruskaslangsunguntukmemenuhipembayaranpinjamanPerseroan.SebagianbesarportofolioinvestasiPerseroanterdiridarikepemilikansahamdiAdaroEnergydanTowerBersama,dimanakeduanyaadalahperusahaanpublikdengansahamyanglikuid.Keduaperusahaantersebutmemilikigabunganvolumeharianperdaganganrata-rata(ADTV)100-harisekitarUSD8-10juta.

SebagaibagiandaripendekatandisiplinuntukmendukungpembiayaaninvestasiPerseroan,Perseroanbermaksudmelakukanpembayaranbungautangdanutangpokoktahunantidaklebihdari20xdarigabunganADTVAdaroEnergydanTowerBersama.HalinimemungkinkanPerseroanuntukmembayarutangpadasetiaptahunnyadalam20hariperdagangan.

3.PendapatanTetap Perseroanjugamemperolehpendapatanbungadarikelebihandanayangdidepositokandibank.Padatahun2014,pendapataninimenyumbangtambahanpendapatanRp3,1miliarbagiPerseroan.

Page 42: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Bab 3Diskusi dan Analisis Manajemen

40

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Analisis Kinerja Keuangan Komprehensif

Ekuitas Konsolidasian Struktur Modal dan Kebijakan Manajemen tentang Struktur ModalSebagaiperusahaaninvestasiaktif,Perseroanmengelolastrukturmodaldanutangdenganhati-hati,sepertiyangtercermindalamprofilutangjangkapanjangPerseroan,dimanapadasetiaptahun,pembayaranutangditetapkanmenjadikurangdari20hariperdagangansahamlikuidPerseroan.

Secarakeseluruhan,Perseroanmengelolautangtidakmelebihi30%dariNABPerseroan.Pada31Desember2014,utang/NABadalah12,8%,yangakanmemberikanbanyakruanguntukpotensipertumbuhandimasadepan.

Laporan Arus Kas KonsolidasianArus kas dari Aktivitas OperasionalPadatahun2014,aruskasdariaktivitasoperasionalmencapaiRp233miliar,mengalamipeningkatansebesarRp682miliardibandingkandengantahunlalu.HalinisejalandenganpenjualandanbesarnyalabakotoryangberasaldaribisniskilangminyakPerseroan.PenerimaankasdaripenjualanyangmencapaiRp6.010miliarpadatahun2014,dibandingkanRp3.331miliarpadatahun2013.Halinimencerminkanpeningkatanperputaranpiutangdari50hariditahun2013menjadi37hariditahun2014.

Arus kas dari Kegiatan InvestasiKasbersihyangdigunakanuntukkegiataninvestasimengalamipenurunandariRp2.295miliarmenjadiRp221miliar,penurunaniniterutamadisebabkanolehinvestasiPerseroandiMPMsejumlahRp1,5triliun.Padatahun2014,Perseroanmelakukanduainvestasibarudanbeberapainvestasilanjutantermasuk:MPM,SumatraCopper&Gold,FindersResourcesdanSihayoGold,yangseluruhnyasejumlahRp610miliar.

Arus kas dari Kegiatan Pendanaan KasbersihyangdiperolehdarikegiatanpendanaanmengalamipenurunandariRp2.678miliarpadatahun2013menjadiRp120miliarpadatahun2014.Haliniterutamadisebabkanolehpenerimaandanapenawaranumumperdanasahamditahun2013sertabeberapapinjamanbaruditahunyangsama.

Padatahun2014,Perseroantelahmelakukanbeberapakegiatanpendanaandenganmaksudmemposisikandirilebihbaikdimasamendatangdalammengatasirisikojatuhtempodanpaparanvalutaasing,yangjugamemberikanPerseroanbiayasukubungalebihrendah.

271

2.570

6

1.038

647

(244)

383

191

6.153

11.015

271

2.570

-

909

790

(113)

347

286

5.350

10.410

-

-

100%

14%

18%

116%

10%

33%

15%

6%

Ekuitas Konsolidasian miliar Rp

Ekuitas yang diatribusikan kepada pemilik PerusahaanModalsahamnilainominalRp100(Rupiahpenuh)persaham,modaldasar9.766.680.000lembarsaham,modalditempatkandandisetorpenuh2.712.967.000lembarsaham

Tambahanmodaldisetor

Pembayaranberbasissaham

Selisihpenjabaranlaporankeuangandalammatauangasing

Labayangbelumdirealisasiatasasetkeuangantersediauntukdijual

Cadanganlindungnilaiaruskas

Cadanganrevaluasiasettetap entitas asosiasi

Komponenekuitaslainnya

Saldolaba

Jumlah

Keterangan

2014

2013

Peningkatan (penurunan) %

Page 43: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

41

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Rencana Pelaksanaan

Pembayaran utang 484 500

Pembayaran atas hutang kami 359 359 dalam melakukan akuisisi MPM

Dana investasi baru dan inestasi 580 525yang sedang berlangsung

1.423 1.384

Penggunaan Dana Hasil Penawaran Umum pada 31 Desember 2014 miliar Rp

Peristiwa Setelah Periode PelaporanHarapmengacupadaCatatan37dariCatatanLaporanKonsolidasianPerseroanpadababLaporanKeuangandilaporantahunanini.

Perbandingan antara Target/Proyeksi Awal Tahun dan HasilSebagaiperusahaaninvestasi,targetbisnisPerseroanadalahmenyeleksisecaraketatinvestasibarudaribanyakpeluanginvestasiyangPerseroanterima.SetiaptahunPerseroanmenerimasekitar100peluanguntukditelaahdanmemutuskanpadahanyaduaatautigainvestasibaru.

IniadalahtargetyangSaratogatentukanpadaawaltahun.Padatahun2013,Saratogaberhasilmenyeleksiduainvestasidaridari100lebihpeluanginvetasiyangSaratogakaji.Padatahun2014,Saratoga berhasilmengkaji139peluangyangmanaSaratogamemutuskanduainvestasibarusesuaidengantargetSaratogapadatahuntersebutdansesuaidengankegiataninvestasihistorisPerseroan.

Dalamhalbiayaoperasional,PerseroanselalumenjagatingkatefisiensidanstrukturorganisasiyangrampingdiSaratoga-entitasinduk.Padatahun2014,biayaoperasionalPerseroanadalah0,45%dariNAB,yangsejalandengantargetPerseroanuntukmempertahankanbiayarendahdilevelperusahaaninduk.

Target Satu Tahun KedepanPerseroanakanterusmencaripeluangbarudanbertujuanuntukmembuatduaatautigainvestasibarupadatahun2015.Perseroansedangmengerjakanbeberapatransaksipipelineyangterdiridariberbagaipeluangdiindustriasuransijiwa,logistik,pendidikan,pembangkitlistrik,minyakdangas,danbisnislainnyadisektorKonsumen,Infrastruktur,danSumberDayaAlam.

Aspek Pemasaran Produk dan Jasa Sebagaiperusahaaninvestasi,Perseroantidakmenghasilkanprodukataujasauntukkonsumenyangmemerlukankegiatanpemasarana.Olehsebabitu,Perseroantidakmemilikiaktifitaspemasaranapapun.Seluruhkegiatanpemasarandilakukanmelaluiperusahaan-perusahaaninvesteePerseroan.

Kebijakan DividenBerdasarkanmemorandumpenawaranPerseroan,Direksidapatmerekomendasikanpembagiandividenhingga30%darilabatahunanPerseroan.Tidakadadividendiumumkanataudibayarselamaduatahunterakhir.

Penggunaan Dana Hasil Penawaran UmumPerseroanmemenuhikomitmendalampenggunaandanasesuaidenganrencanaPerseroanyangtercantumdalamedaranpenawaransaatmelakukanPenawaranUmumPerdana.

SebagaibagiandaripenggunaandanahasilPenawaranUmumPerdana,PerseroanmembayarUSD50jutapinjamandiSaratogaSentraBusiness,yangmana99,9%dimilikiPerseroan,setelahPenawaranUmumPerdanapada17Juli2013–lebihawaldarijatuhtempoyangdijadwalkan.Haliniternyatamenjadikeputusanyangbijak,mengingatjikaPerseroanmenundapembayaransampaiJanuari2014,kerugianyangakanPerseroanalamilebihtinggisebesarRp110miliar,akibatdepresiasinilaitukarRupiahterhadapUSDdariRp9.900menjadiRp12.200.

Sesuaidengankomitmen,PerseroanjugamelunasikewajibansehubugandenganakuisisiMPMdariRasiUnggulBestarisebesarRp359miliar.Selainitu,Rp525miliardarihasilPenawaranUmumPerdanatelahdigunakanuntukmendanaiinvestasibarudanlanjutan,sejalandenganrencanaPerseroan.

Pada31Desember2014,PerseroanmemilikisisadanahasilPenawaranUmumPerdanasebesarRp55miliaryangtelahdialokasikanuntukmendanaiinvestasi.

Perubahan Peraturan Perundang-undangan yang Berpengaruh Signifikan pada Perseroan dan Dampaknya pada Laporan KeuanganTidakadaperubahanperaturanyangmemberikanefeksignifikanpadaPerseroanditahun2014.

Perubahan Kebijakan Akuntansi, Alasan dan Dampaknya terhadap Laporan Keuangan Tidakadaperubahankebijakanakuntansiditahun2014.

Page 44: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Bab 4Portofolio Investasi

42

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Portofolio Investasi

Keberhasilan Saratoga dapat dihubungkan dengan kehati-hatian dalam mengambil keputusan investasi, manajemen yang cakap menjamin pertumbuhan, dan pendekatan mendisiplinkan dalam melaksanakan bisnis seperti yang kami rencanakan.

Bagaimanapun, tiga kata ini memiliki makna mendalam – Hati-hati, Pertumbuhan, Disiplin - tidak cukup untuk menjelaskan keberhasilan kami, satu demi satu.

Faktor penting lainnya adalah jelas berperan, salah satunya adalah pertumbukan perekonomian Indonesia sebagai negara terbesar di Asia Tenggara, perkembangannya sendiri, mendorong perekonomian regional yang mempunyai lebih dari 500 juta orang saat ini yang terlibat di bawah payung pasar bersama ASEAN.

Di Indonesia sendiri, terdapat tiga pilar ekonomi utama yang mendorong momentum pertumbuhan negeri ini ke depan. Yakni Sumber Daya Alam, Infrastruktur dan bisnis konsumen.

Saratoga menekankan investasi di tiga sektor tersebut. Kenyataannya bahkan kami hanya berinvestasi di tiga sektor tersebut, yeng menyediakan kami paparan tiga platform investasi yang paling menjanjikan di Indonesia saat ini dan untuk waktu yang lama pada masa yang akan datang.

Perolehan Saratoga pada tahun 2014 mengandung hal-hal tersebut. Portofolio investasi kami tumbuh sekitar 25% pada nilai aktiva bersih dari tahun ke tahun, dan menjadi 43% sejak terdaftar pada bulan Juni 2013. Dengan berbagai ukuran, perolehan ini menunjukan pengembalian investasi yang menggairahkan.

Page 45: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

43

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Page 46: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Bab 4Portofolio Investasi

44

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Berawal dari portofolio yang hanya terdiri dari tujuh menara pada tahun 2004, PT Tower Bersama Infrastructure Tbk. (kode saham: TBIG) telah tumbuh menjadi salah satu operator menara telekomunikasi independen yang terkemuka di Indonesia. Pada tanggal 31 Desember 2014, TBIG memiliki 11.820 site telekomunikasi dengan 19.076 penyewa. Bisnis utama TBIG adalah penyewaan tempat untuk operator telekomunikasi menempatkan antena dan perangkat lainnya untuk transmisi sinyal nirkabel; sistem sewa tempat semacam ini diatur melalui perjanjian sewa jangka panjang (biasanya 10 tahun atau lebih). SebagaipemegangsahampendiridiTBIG,Saratogadanmitranya,ProvidentCapital,telahmenciptakansebuahmodelbisnisyangkuatyangdipimpinolehtimmanajemenyangberpengalaman.TimmanajemenTBIGmempunyaipengalamandanpengetahuanyangluastentangindustrimenaratelekomunikasidiIndonesiasertamemilikihubunganbaikdenganparapembuatkebijakan,pemerintahdaerahdanoperatortelekomunikasi.

TBIGhanyamembangunsite-site barusetelahmendapatkomitmenjangkapanjanguntuksewabangunandarioperatortelekomunikasi.KonsumenterbesarTBIGmeliputioperatortelekomunikasiterbesardiIndonesiasepertiTelkom,Telkomsel,IndosatdanXL,secarakeseluruhanberkontribusi82,6%padapendapatanperusahaanpadatahun2014.Halinijugamemberiperusahaanaruspendapatanyangberulangkali.

OperatortelekomunikasidiIndonesiaterusmelakukaninvestasidalamhaljangkauan3Gdankapasitasuntukmemenuhipermintaandatakomunikasiyangdidorongolehmeningkatnyakonsumenberbasis3Gdanmeningkatnyapenetrasismartphone.TBIGberadapadaposisiyangbaikuntukmenyediakanparakonsumennyasiteinfrastrukturyangmerekabutuhkanuntukmembangunbisnismereka.Paraahliindustrimemperkirakanbahwakecenderunganoutsourcingpembangunansitusdanpenyewaantempatolehperusahaanmenaratelekomunikasiindependenakanterusberlangsung,seiringdenganupayaoperatortelekomunikasimengendalikanbelanjamodaluntukinfrastrukturpasifdankegiatanlain-lain,danpadasaatyangsamaberusahauntukmemfokuskanperhatianmanajemenpadabisnistelekomunikasimerekasebagaihalyangutama.

Jumlah Site dan Penyewa

2010 2011 2012 2013 2014

3,1044,729 4,868

7,0028,439

13,708

10,134

16,577

11.820

19,076

Site Penyewa

PT Tower Bersama Infrastructure Tbk.

InfrastrukturInfrastruktur Telekomunikasi

2014 2013 2012

Pendapatan 3.307 2.691 1.715

COGS (510) (396) (264)

Laba kotor 2.797 2,295 1.452

Laba bersih sesudah pajak penghasilan 1.372 1.352 927

Aset 22.034 18.719 14.317

Liabilitas 17.903 14.605 10.072

Ekuitas 4.131 4.114 4.245

Kepemilikan efektif Saratoga 30,08% 30,25% 31,29%

Ikhtisar Keuangan miliar Rp

Page 47: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

45

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Rekam Jejak yang Telah TerbuktiTBIGmempunyairekamjejakyangtelahterbuktidalampembangunansiteyangsiappakaidanbenar-benarsesuaikebutuhanparapelanggannya.Padatahun2014,perusahaaninimencatatrekordalammembangun1.959sitebarusecaraorganikbagipelanggannya.BisnisTBIGmenikmatimarjinEBITDAsebesar82,2%padatahun2014,sehinggaoperasionalnyamenghasilkanaruskasyangkuatdanstabil.

Akuisisi,dankeberhasilannyamengintegrasikanportofoliomenaratelekomunikasiberkualitastinggi,sepertihalnya2.500menaratelekomunikasiyangdibelidariIndosatpadaAgustus2012,melengkapistrategipertumbuhanorganikTBIGdanmenunjukkankemampuanmanajemendalammelakukanakuisisi.PadaOktober2014,perusahaanmenandatanganiperjanjiandenganPTTelkomIndonesiaTbk.(Telkom)dimanaTelkomakanmembelisahambarudiTBIGyangditukargulingkandengansahamTelkomdiPTDayamitraTelekomunikasi(Mitratel).Pada27Februari2015,pemegangsahamTBIGmenyetujuipenerbitansahambaruuntukTelkomhinggasebesar10%.

FokusutamabisnisTBIGadalahmengoptimalkanstrukturmodalperusahaanuntukmencapaifleksibilitaspendanaandanmeminimalkanbiayapinjaman.TBIGtelahmelakukandiversifikasisumberpendanaanmelaluiakseskebank-bankinternasionaldandomestiksertapasarobligasi.PadaNovember2014,perusahaanberhasilmelakukanpembiayaanulangsemuafasilitasbankmenjadiUSD1,3miliardalambentukFasilitasPinjamanTanpaJaminandanKreditBergulir.PerusahaanjugamempunyaiutangUSDyangditerbitkandipasarobligasiinternasionalsepertihalnyadipasarobligasiRupiah.Perusahaanterusmempertahankanperingkatkreditkorporasidarilembagapenilaiperingkatinternasionaldikategorikan“BB”olehdualembagayakniStandard&PoordanFitchRatings.

TBIGpercayapentingnyamengembangkandanmelaksanakankebijakandanpraktik-praktikindustribisnisterbaikyangmemaksimalkanpentingnyakepuasanpemegangsahamdankonsumen.Padatahun2014,TBIGdianugerahiBintangTigadalamTeamofExcellenceCompetitionpadaAsiaPacificQualityConference(APQC)ke-20diKualaLumpur,Malaysia.Selainitu,masihpadatahun2014TBIGmemenangkantigapenghargaanIndonesiaHumanCapitalStudy,termasukpenghargaanBestofCEOCommitmentOnHumanCapitalDevelopment.TBIGjugadinobatkansebagai”Top Performing Listed Company”penghargaandariMajalahInvestor.

ProgramCSRTBIGsecaraberkelanjutanmemusatkanperhatianpadabidangpendidikan,kesehatandankebudayaan.ProgramRumahBelajarTBIGdidirikanpadatahun2012,dansaatinitercatat599anak-anakdarikeluargaberpenghasilanrendahyangmengikutiprogrampersamaansekolahmenengah(paketC),dengankurikulumyangdisertifikasi.Padatahun2014,perusahaanmenambahkanduakendaraanpuskesmaskelilingTBIGuntukmelayanidaerah-daerahdiSumatraUtaradanJawaTengah.Saatiniperusahaanmemilikienamklinikkeliling,yangmasing-

Saratoga memulai investasinya di TBIG pada tahun 2004 di saat mana perusahaan baru mengawali usahanya dengan tujuh menara telekomunikasi. Bersama-sama dengan mitra Perseroan, yaitu Provident Capital Indonesia, Saratoga menumbuhkan TBIG dengan memanfaatkan perubahan struktural pada industri menara telekomunikasi di Indonesia, serta menerapkan strategi pertumbuhan secara organik maupun inorganik.

Pada tahun 2009, Saratoga menambah kepemilikannya di TBIG dan memberi dukungan finansial untuk terus mengembangkan TBIG. Tower Bersama mencatatkan sahamnya di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2010, dan pada akhir Desember 2014, memiliki kapitalisasi pasar sebesar Rp46,5 triliun.

Investasi Saratoga di Tower Bersama Infrastructure

Saratoga secara aktif bekerja sama dengan tim manajemen TBIG melalui penyertaan di jajaran kepengurusan maupun pengawasan perusahaan. Sebagai salah satu pendiri Saratoga, Edwin Soeryadjaya duduk sebagai Presiden Komisaris di TBIG. Selain itu, Herman Setya Budi dan Budianto Purwahjo, keduanya anggota manajemen senior Saratoga, menjabat sebagai Presiden Direktur dan Direktur di TBIG.

Hingga akhir tahun 2014, Saratoga memiliki kepemilikan sebesar 30,08% di TBIG.

masingdilengkapidenganperalatanmedisdandokteruntukmenyediakanlayanankesehatan.Padatahun2014,perusahaansecararesmimembukaRumahBatikTBIG,atauTBIGBatikHouse,sebagaibagiandariprogramCSRTowerBersamaGroupdibidangkebudayaan.RumahBatikTBIGdigunakansebagaitempatlokakaryadankoperasipengrajinbatiklokaluntukmengembangkanketerampilankewirausahaandanmendorongmerekauntukmemulaibisnismerekasendiri.

Prospek dan Fokus 2015Padatahun2015,TBIGakanterusmemusatkanperhatianpadakinerjapelayananspeed-to-market dankinerjaoperasionalyanghandal.Perusahaanakanterushanyamembangunsitebaruketikaadakomitmensewajangkapanjangdaripelanggan.TBIGtelahmenerimapesananbaruuntukmembangunsitebaruyangsiappakaidanbenar-benarsesuaikebutuhanpelanggantelekomunikasi.Selainitu,perusahaanakanmenyelesaikan(setidaknya)tahappertamadariakuisisiMitratel.

TBIGmenyambutbaiklangkahtransisipelanggantelekomunikasiketeknologi4G,danuntukituTBIGsiapmelayaniupayamerekamenggelarjaringannya.

PT Tower Bersama Infrastructure Tbk.

Page 48: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Bab 4Portofolio Investasi

46

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

InfrastrukturPembangkit Listrik

Meningkatnya permintaan listrik di Indonesia telah mendorong Saratoga untuk berinvestasi di pembangkit listrik, sebuah terobosan jitu dalam bidang infrastruktur yang menjanjikan. Saratoga memiliki kepemilikan efektif sebesar 12,3% di Medco Power Indonesia (MPI), sebuah perusahaan pengembang dan operator pembangkit listrik kecil dan menengah yang cukup terpandang di Indonesia, yang memfokuskan diri pada energi yang bersih dan terbarukan, khususnya gas alam, hidro dan panas bumi.

Perusahaanmemilikidanmengoperasikanenampembangkitlistriktenagagasberkapasitas200MW,berlokasidiBatamdanSumateraSelatan.Selainitu,ruanglingkupbisnismencakupEngineering, Procurement and Construction(EPC),sertakontrakOperasi&PemeliharaanuntuksalahsatupembangkitlistrikterbesardiIndonesia,dengandaya2x660MWPembangkitlistrikBTanjungJatidiJawaTengah.

Investasi di MPI dimulai ketika Sandiaga S. Uno, salah satu pendiri Saratoga, hadir dalam suatu kesempatan investasi melalui relasi bisnisnya dengan manajemen MPI.

Pada tahun 2011, Saratoga melakukan investasi di MPI melalui suatu konsorsium, dan sejak itu Saratoga

mempunyai kepemilikan efektif sebesar 12,30% di MPI.

Saratoga juga berpartisipasi aktif dalam manajemen MPI melalui penunjukan Edwin Soeryadjaya dan Sandiaga S. Uno, keduanya pendiri Saratoga, yang masing-masing menjabat sebagai Komisaris Utama dan Komisaris MPI.

Investasi Saratoga di Medco Power Indonesia

Medco Power Indonesia

Kegiatan dan Kinerja Tahun 2014Padatahun2014,melaluisalahsatuanakusahanya,MitraEnergiBatam,MPImeningkatkanefisiensidenganmengurangibiayabahanbakarsekaligusmeningkatkanpasokanlistrikkePulauBatammelaluioperasichiller8MWdan22MWyangditambahkanpadapembangkitlistrikcombined cycle.DiBatam,melaluiEnergiListrikBatam,sebuahperusahaanprodusenlistrikindependen,MPIjugamenyelesaikan90%darikonstruksidanpenyelesaianmekanisdari2x35MWPembangkitListrikTenagaGassimple cycleyangberlokasidiTanjungUncang,Batam.

Dalambidangpanasbumi,MPImencapaikesepakatankeuangandanmenandatanganiperjanjianpinjamansenilaiUSD1,17miliaruntukproyekPembangkitListrikTenagaPanasBumiSarulla.KesepakatankeuanganakanmempercepatpengembanganproyekyangdiharapkandapatmemenuhikebutuhanlistrikdiSumateraUtaradanberkontribusipadapenghematanbahanbakarsenilaiUSD1jutaperhariuntukperusahaanNegara,PLN.

Dalambidanghidro,MPImenandatanganiperjanjianuntukmengakuisisiNawakaraEnergiSumpur,pemilikproyekPembangkitListrikTenagaAir8MWSumpurMiniHydroyangberlokasidiSumateraBarat.

Padatahun2014,MPImenjual1.293GWhdarienampembangkitlistrikdiBatamdanSumateraSelatan,lebihtinggidaritahunsebelumnya,1.269GWh,tetapilebihrendahdarianggaranuntuk2014karenapemeliharaanyangdilakukanatasbeberapapembangkitlistrikdiSumateraSelatan.

Sengkang

The EnergyTanjung Jati B

SingaMPE

EPE

Sicanang

GlugurSerulla TM 2509

Batam Panaran IIBatam Panaran I

2014 2013 2012

Pendapatan 1.808 968 918

COGS (1.426) (654) (611)

Laba kotor 383 314 308

Laba bersih sesudah pajak penghasilan 104 115 65

Net Profit attributable to Parent 49 99 56

Aset 5.424 3.326 2.482

Liabilitas 3.367 1.460 835

Ekuitas 2.057 1.867 1.647

Kepemilikan efektif Saratoga 12,29% 12,29% 12,29%

Ikhtisar Keuangan miliar Rp

Page 49: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

47

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

PT Tenaga Listrik Gorontalo (TLG) mengoperasikan sebuah Pembangkit Listrik Tenaga Batubara 2x12 MW untuk memasok listrik di Provinsi Gorontalo, Sulawesi Utara. Pembangkit Listrik Molotabu menerima sertifikat Commercial

Operation Date (COD) dari Perusahaan Listrik Negara (PLN) pada tanggal 13 September 2014, yang menandai selesainya proyek pembangunan pembangkit listrik dan terpenuhinya Perjanjian Pembelian Tenaga Listrik (PPA).

Kegiatan dan Kinerja Tahun 2014Padatahun2014,TLGmemproduksitenagalistriktotal82.885MWh,yangmenghasilkanpendapatanUSD2,8jutaatauRp39miliar.Perusahaanterusmembenahimanajemenmelaluiperbaikanoperasionaldanmengoptimalkankapasitasproduksipembangkitlistrik.ListrikyangdihasilkanolehTLGdijualkePLNsesuaidenganPPA,sehinggamenjauhkanperusahaandaridampakyangberasaldarifaktoreksternal.Selanjutnya,TLGsecaraalamiterhindardaririsikonilaitukaruangkarenamenerimapendapatandalambentukUSDdanmemperolehpembiayaandalammatauangyangsama.

PembangunanpembangkitlistrikinisepenuhnyasejalandenganprogrampercepatanpembangunanPemerintahIndonesiadalammenambahkapasitaspembangkitlistrikdalamnegeri,berdasarkanskema Power Producer dan Power Purchase Agreement.Selainitu,denganmenghasilkanlistrikmelaluipembangkittenagabatubara,perusahaanmembantupemerintahprovinsimengurangiketergantunganpadaenergibahanbakaryangdigunakanolehpembangkitlistriktenagadieselkonvensionaldiwilayahtersebut.

Sejalandenganpermintaandaridaerahsetempatyangterusmeningkat,TLGsedangdalamprosesmengembangkanstudikelayakanuntukmemperolehPPAbarusertamelakukanperluasanPembangkitListrikTenagaBatubara2X50MWdengantotalinvestasisekitarUSD200juta.

Tenaga Listrik Gorontalo

Pada 2014, Saratoga efektif memegang kepemilikan 46,25% dari perusahaan.

Saratoga membantu membangun kepercayaan dalam kemitraan antara PLN dan TLG, sebagai mitra yang dapat diandalkan pada pembangunan produsen sumber daya (listrik) swasta di Indonesia.

Investasi Saratoga di Tenaga Listrik Gorontalo

2014 2013 2012

Pendapatan 53 19 -

COGS (48) (16) -

Laba kotor 5 3 -

Laba bersih sesudah pajak penghasilan (9) 22 (1)

Aset 598 535 316

Liabilitas 461 514 320

Ekuitas 138 21 (4)

Kepemilikan efektif Saratoga 46,25% 46,25% 46,25%

Ikhtisar Keuangan miliar Rp

Page 50: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Bab 4Portofolio Investasi

48

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

2014 2013 2012

Pendapatan 6.034 3.579 2.212

COGS (5.306) (3.242) (2.029)

Laba kotor 728 337 183

Laba bersih sesudah pajak penghasilan 394 131 73

Aset 1.873 1.499 993

Liabilitas 1.259 1.264 927

Ekuitas 615 235 66

Kepemilikan efektif Saratoga 34,96% 34,96% 34,96%

Ikhtisar Keuangan miliar Rp

InfrastrukturKilang Minyak

PT Tri Wahana Universal (TWU) adalah satu-satunya perusahaan kilang minyak milik swasta yang beroperasi di Indonesia, yang didirikan pada tahun 2005.

FasilitaskilangterletakdiDesaSumengko-Kaltidu,KabupatenBojonegoro,JawaTimur,dantelahberoperasisejakJanuari2010dengantrainpenyulinganpertamaberkapasitas6.000barelminyakperhari(bopd).Selanjutnya,TWUmengoperasikantrainduadengankapasitaspenyulingansebesar10.000bopd,yangdijalankanpadaJuni2013.TWUsaatinimemilikikapasitaskilangminyaksebesar18.000bopd.

TWUmenawarkanmodelbisnisyangunikdimanaperusahaanmenerimapasokanminyakmentahdarilapanganminyakBanyuUripyanglokasinyaberdekatandenganMobilCepuLtd.,melaluipipasepanjang5kilometer.PerusahaanmenghasilkankualitasprodukminyakbumiterbaiksepertiHigh Speed Diesel, Straight Run Gasoline/Light Naphta, High Vacuum Gasoil dan Vacuum Tower Bottom.PelangganutamanyaantaralainPTPertamina(Persero),PTPatraNiaga,Mitsuidanpelangganlainnyayangberasaldaripasardomestikmaupuninternasional.

Padatahun2014,TWUmencapairekorvolumeproduksisebesar793.160kiloliter,meningkatsebesar60%dari495.103kiloliterpadatahun2013.Halinidisebabkanolehmeningkatnyakapasitasproduksikilangmenjadi18.000bopdpadapertengahantahun2013.

SejalandenganvisinyauntukmenjadiperusahaankilangminyakswastaterbesardiIndonesia,TWUbertujuanuntukterusmeningkatkankapasitaskilangnyasertamengurangiimporminyakIndonesia,selainjugaberkontribusipadapenyediaanlapangankerjadanmeningkatkankegiatanekonomidiBojonegoro,JawaTimurdansekitarnya.

Didukung oleh tesis investasi yang kuat dengan eratnya hubungan antara produksi minyak, permintaan bahan bakar yang tinggi, dan persaingan pasar yang rendah, Saratoga melakukan investasi pertama di TWU, pada tahun 2011.

Sejak saat itu, Saratoga telah membuktikan komitmennya pada TWU. Pada tahun 2013, Saratoga melakuan investasi lanjutan sebesar USD2,2 juta dalam mendukung perluasan kilang minyak TWU sebesar 10.000 bopd.

Sejalan dengan reformasi yang dilaksanakan pemerin-tah baru untuk mengurangi subsidi BBM dan memba-ngun kilang minyak dalam negeri, posisi TWU sebagai

Investasi Saratoga di Tri Wahana Universal

satu-satunya perusahaan kilang minyak swasta di Indonesia memberikan keuntungan yang unik dalam memanfaatkan kecenderungan pertumbuhan permintaan bahan bakar yang kuat.

Saratoga secara aktif ter-libat dalam mengelola dan memberikan arahan strategis pada TWU. Kedua pendiri Saratoga, Edwin Soeryad-jaya dan Sandiaga S. Uno, masing-masing menjabat se-bagai Komisaris Utama dan Wakil Direktur Utama TWU. Selain itu, Yuliantina Wang-sawiguna, anggota dari tim manajemen senior Saratoga, menjabat sebagai Direktur Keuangan TWU.

Pada tanggal 31 Desember 2014, Saratoga memegang kepemilikan efektif 35% di perusahaan ini.

Tri Wahana Universal

Page 51: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

49

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Seroja Investments Limited (kode saham: IW5.SI) merupakan perusahaan induk investasi yang menguasai beberapa perusahaan yang bergerak di bidang perkapalan dan jasa transportasi.

Jasatersebutmencakuppenyewaankapaluntukpengirimankomoditascurahkering,batubaratermal,pasirdanberbagaisumberdayamineral.DaftarpelanggansetianyaantaralainbeberapaperusahaantambangbatubaraterkemukadansalahsatuprodusensementerbesardiIndonesia.SelainpengapalanantarpulaudilautanIndonesia,grupinijugamengangkutkomoditasdariAustraliadanIndonesiakeCinaSelatan.

SerojaInvestmentsmerupakanperusahaanindukdariPTPulauSerojaJayayangmemiliki30%sahamPTSinarMentariPrima.SaratogajugamelakukaninvestasilangsungdiPTPulauSerojaJayadanPTSinarMentariPrima.

PTPulauSerojaJayaadalahinvestasiutamaSerojaInvestmentsdanbergerakdibidangpencarterankapaltarikdantongkangyangmengangkutkomoditascurahkeringsepertibatubara,pasirdanminerallainnya.Penyewaankapalolehperusahaanumumnyaberupacarterjangkapanjangantarasatuhinggalimatahun,dandalamwaktutertentu,yangdisesuaikansampaimaksimalsatutahun.BeberapapelangganantaralainAdaroEnergy,Kideco,BeraudanIndocement.

PulauSerojamemilikiarmadakapaltarikdantongkangyangrelatifbaru-rata-rataberumur9,2tahundan7,2tahun,padaakhirtahun2014.Umurmaksimalpenggunaankapaltarikdantongkangtersebutadalah16tahun.Selainarmadakapaltarikdantongkangyangbesar,SerojaInvestmentsbersama-samamitradariTiongkokmemilikiduakapalpanamaxdansatukapalcapsize dengantotalkapasitassekitar310.000DWT.Lebihpentinglagi,adalahstrategimemposisikandiridipasaruntukmengembangkanperusahaanpenyedialayananlogistikdantransportasiterintegrasi,dengancakupanlayananAsiaTenggaradansekitarnya.

InfrastrukturPerkapalan & Penyewaan Kapal

Investasi Saratoga di Pulau Seroja dilakukan pertama kali pada tahun 2008, berawal dari hubungan bisnis antara Pulau Seroja dan Adaro Energy. Investasi tersebut bertujuan untuk mengembangkan bisnis Pulau Seroja. Investasi Saratoga di Sinar Mentari Prima dilakukan pada tahun 2011 dan tidak lama kemudian, Saratoga juga melakukan investasi di Seroja Investments pada tahun 2012.

Investasi Saratoga di Seroja Investments

Partisipasi aktif Saratoga tampak jelas dengan kedudukan Edwin Soeryadjaya sebagai Ketua Seroja Investments Limited, yang secara efektif mengendalikan dua entitas anak perusahaan lainnya. Melalui peranan yang aktif di perusahaan investee, Saratoga turut meningkatkan efisiensi operasional sekaligus menciptakan pertumbuhan nilai pemegang saham.

Pada akhir tahun 2014, Saratoga memegang kepemilikan efektif di Pulau Seroja, Sinar Mentari Prima, dan Seroja Investments, masing-masing 9,61%, 50%, dan 23,3%

Seroja Investment Limited, Pulau Seroja Jaya, dan Sinar Mentari Prima

PTSinarMentariPrimaadalahpemilikdanoperatorsebuahfloating storage and offloading vessel.SaatinisedangdisewaolehPetrochinahinggatahun2016,dengankemungkinanperpanjanganmasasewa.

Page 52: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Bab 4Portofolio Investasi

50

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

PT Lintas Marga Sedaya adalah pemilik konsesi jalan tol sepanjang 116 kilometer antara Cikampek dan Palimanan (Cipali), merupakan jalur kunci sistem jalan tol Trans Jawa yang menghubungkan daerah-daerah utama industri dan pertanian di sepanjang pantai utara Jawa. Jalan tol Cipali melewati lima kabupaten di Provinsi Jawa Barat meliputi Purwakarta, Subang, Majalengka, Indramayu, dan Cirebon. Keberhasilan pembangunan jalan tol ini akan menciptakan efek multiplier bagi pertumbuhan ekonomi di wilayah tersebut.

JalantolCipalimenghubungkanjalantolJakarta-CikampekdibagianbaratdanjalantolPalimanan-Kancidibagiantimur.BersamaandengancepatnyapertumbuhanlalulintasdijalantolyangsaatinimenghubungkanMerakkeCikampek,jalantolCipalidiharapkandapatmenghasilkanpotensipertumbuhanlalulintasyangsamabesarnya.

InfrastrukturJalan Tol & Konstruksi

Lintas Marga Sedaya

Investasi Saratoga di Lintas Marga Sedaya pertama kali dilakukan pada tahun 2006 dan sejak itu terus mendukung proyek jalan tol perusahaan melalui beberapa investasi lanjutan. Pada tahun 2007, Saratoga mengundang PLUS Expressways dari Malaysia untuk bersama-sama membangun proyek jalan tol Cikampek-Palimanan. PLUS Expressways, perusahaan pengelola jalan tol dalam Grup UEM Berhad, adalah operator jalan tol terbesar di Malaysia dan telah mengoperasikan jalan-jalan tol di Malaysia sejak tahun 1988.

Investasi Saratoga di Lintas Marga Sedaya

Kedua pendiri Saratoga, Edwin Soeryadjaya dan Sandiaga S. Uno, masing-masing menjabat sebagai Presiden Komisaris dan Komisaris di Lintas Marga Sedaya. Selain itu, Arif Qasimi Al Bone, anggota dari tim manajemen senior Saratoga, menjabat sebagai General Manager Keuangan di perusahaan.

Pada akhir tahun 2014, Saratoga memegang kepemilikan efektif 18,7% di perusahaan ini.

PembangunanjalantolsenilaiRp12,5triliuntelahdimulaisejakbulanFebruari2013,dengantargetperesmianpadabulanJuni2015.Denganberoperasinyajalantolini,diharapkankepadatanlalulintasdilintasanpantaiutaraPulauJawadapatterurai,selainitujugamendorongpertumbuhanperekonomianprovinsiJawaBaratsebagaisalahsatuprovinsidenganpertumbuhanpendudukterbesardanpertumbuhanekonomiterpesatdiIndonesiadewasaini.

Dalamrangkamemastikanpenyelesaianproyekini,LintasMargaSedayatelahmendapatjaminanpembiayaansindikasiperbankansenilaiRp8,8triliunyangdipimpinolehBankCentralAsia,salahsatubankterbesardiIndonesia.

Kegiatan dan Hasil Tahun 2014Padatahun2014,LMSmenyelesaikan84%pembangunanjalantolCipalidanberlangsungbaiksesuairencanauntukmencapaitargetnyajalantoldapatberoperasipadabulanJuni2015.

2014 2013 2012

Pendapatan 6.532 1.614 197

COGS (6.532) (1.614) (197)

Laba kotor - - -

Laba bersih sesudah pajak penghasilan (3) 8 (1)

Aset 9.397 3.650 1.167

Liabilitas 6.840 2.383 558

Ekuitas 2.557 1.267 608

Kepemilikan efektif Saratoga 18% 18% 18%

Ikhtisar Keuangan miliar Rp

Page 53: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

51

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

PT Nusa Raya Cipta Tbk. (kode saham: NRCA) merupakan perusahaan jasa konstruksi terkemuka yang tercatat di Bursa Efek Indonesia. Perusahaan ini telah beroperasi lebih dari 40 tahun, melayani kebutuhan pelanggan konstruksi dari sektor pemerintah maupun sektor swasta dan turut memberi sumbangsihnya terhadap pembangunan di Indonesia. Perusahaan konstruksi ini memiliki spesialisasi di bidang konstruksi gedung-gedung tinggi perhotelan dan apartemen selain juga konstruksi infrastruktur maupun proyek-proyek skala besar seperti pembangunan jalan tol.

Kegiatan dan Hasil Tahun 2014Padatahun2014,NRCmemusatkanperhatianpadapembangunan116kmjalantolCikampek-Palimanan(Cipali),koridorutamadaripembangunanprioritasjalantolCikampek-Semarang-Surabaya.JalantolCipaliadalahjalurterpanjangyangmembentang615kmTrans-Jawayangsaatinisedangdibangun.

Prosespembebasanlahanmengalamikemajuanmencapai100%dankonstruksiterusberlanjutuntukmemenuhitargetpenyelesaianpadabulanJuni2015,sesaatsebelumliburHariRayaIdulFitriketikajutaanorangakanmelakukanperjalanankekampunghalamanmereka,dimanapenggunaanjalantolmencapaititikpuncaknya.

Padaawalpembangunan,kemajuanterhambatolehmusimhujan.Namun,sejakpertengahantahun,NRCberhasilmengatasiwaktuyanghilang,danpadaakhirtahun,pembangunantelahmencapai84%daritahapankonstruksi,lebihcepatdariyangditargetkan.Padatahun2014,NRCmemusatkanperhatianlebihpadadivisiinfrastruktur,khususnyapembangunanjalantol,denganpenunjukandireksibaruyangsangatberpengalamandalamproyek-proyekjalantoldanpembangunan.

Meskipunkemajuandalampembangunanjalantolcukupmenggembirakan,tahun2014merupakantahunyangpenuhtantanganuntukdivisibangunankomersialdanindustriperusahaan,sebagaimanaketidakpastianyangdisebabkanolehprosespemilihanPresidendanpolitikIndonesiayangmenempatkanbanyakproyek-proyekkonstruksitertahan.Akibatnya,NRCmembukukantotalRp3,2triliunkontrakbarupadatahun2014,lebihrendahdaritargetRp3,7triliun.

Meskipunbanyaktantangandidivisikonstruksi,NRCberhasilmencapaitargetpendapatansebesarRp3,3triliundanlababersihsebesarRp278miliar.PendapatanNRCmeningkat10%danlababersihmeningkat48%dibandingkandengantahunsebelumnya.

Nusa Raya Cipta

Investasi Saratoga di NRC pertama kali dilakukan pada Juni 2013 dengan mengakusisi saham senilai Rp120 miliar. Investasi di NRC membuka peluang kerjasama operasi antara Saratoga dan NRC, termasuk berbagai jasa

Investasi Saratoga di Nusa Raya Cipta

pekerjaan umum untuk konstruksi jalan tol, pembangunan infrastruktur tambang dan proyek-proyek lainnya. Pada akhir tahun 2014, Saratoga memegang kepemilikan efektif 7,01% di perusahaan ini.

2014 2013 2012

Pendapatan 3.312 3.006 2.024

COGS (3.010) (2.755) (1.831)

Laba kotor 302 251 193

Laba bersih sesudah pajak penghasilan 278 188 92

Aset 1,845 1.625 836

Liabilitas 851 840 568

Ekuitas 994 786 268

Kepemilikan efektif Saratoga 7,01% 7,01% -

Ikhtisar Keuangan miliar Rp

Page 54: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Bab 4Portofolio Investasi

52

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Sumber Daya AlamBatubara dan Energi

PT Adaro Energy Tbk. (kode saham: ADRO) merupakan grup pertambangan dan energi Indonesia yang berfokus pada operasi pit-to-power secara terpadu melalui anak-anak perusahaannya. Lokasi utamanya adalah di Kabupaten Tabalong, Kalimantan Selatan, di mana anak perusahaan PT Adaro Indonesia mengoperasikan situs tambang batubara terbesar di belahan bumi selatan. PT Adaro Indonesia beroperasi di bawah perjanjian CCA (coal co-operation

agreement) generasi pertama dengan Pemerintah Indonesia yang berlaku selama 30 tahun sejak produksi awal batubara. DaritigalokasitambangnyadiKalimantanSelatan,Adaromemproduksisalahsatubatubarapalingramahlingkungandidunia,dibawahmerekdagangEnvirocoal.Produkinimerupakanbatubarasub-bituminousdengannilaikalorifiksedangyangmenghasilkanemisisulfur,abudanemisiNOxyangrendah.BatubaraAdaroterutamadijualkepenyediapembangkitlistrik,danrata-ratapenjualannyasekitar20-25%untukpelanggandalamnegeridan75%untukpelangganluarnegeri,terutamadiAsia.

AdaroEnergymengendalikanataumemilikihakatassumberdayabatubarasebesar12.8miliartonyangdilaporkansesuaistandarJORC.Darisumberdayaini,sekitar1,1miliartonmerupakancadanganbatubaraterbuktiyangmemenuhistandarJORC.

Kegiatan dan Hasil Pada Tahun 2014Tahun2014merupakantahunyangsulituntukindustribatubara.Kelebihanpasokanyangberkepanjangandanrendahnyapermintaanterusmembuathargabatubaratertahandanmengikismarjinoperasipenambangbatubara.Untukmengendalikanproduksipenambangbatubaraliar,PemerintahIndonesiamengeluarkansejumlahperaturanbaru.DiantaraperaturaniniadalahkewajibanuntukmembayarroyaltidimukadanpersyaratanuntukmendapatkanstatusEksportirTerdaftar.Adarotelahmemenuhisemuaperaturanbaruyangdiberlakukanpadatahun2014.

Terlepasdaritantangandiindustribatubara,hasilAdarorelatifbaikpadatahun2014.Adaromampumencapaitargetproduksi,menghasilkan56,2jutatonbatubarayangmeningkatsebesar8%daritahun2013.ModelbisnisvertikalterintegrasiAdaroterbukti

tangguhdanmembuatperusahaanmampumengendalikanbiaya,mengelolarisikodanterusmelayanipelanggandengancarayangandal.

StrategiperusahaantidakberubahdanAdarotetapdijaluruntukmencapaitujuanjangkapanjangmenciptakannilaimaksimumbatubaraIndonesiayangberkelanjutan.StrategiAdarountukbergerakkehilirdibidangpembangkittenagalistrikadalahstrategiyangtepatbagiperusahaankedepan.LangkahAdarotersebuttidaksajamenciptakanpasarcaptiveuntukbatubaranya,namunjugasejalandenganmisiperusahaanuntukmenciptakannilaimaksimalyangberkesinambungandaribatubaraIndonesia.

PTAdaroPower(AP),anakperusahaanyangsepenuhnyamilikAdaroEnergy,terusmencatatkemajuandalammembangunpembangkitlistriktenagabatubaradiIndonesia.PadaOktober2014anakperusahaandariAP,PTTanjungPowerIndonesia,menandatanganiperjanjianjualbelilistrik(PPA)sebesar2x100MWpembangkitlistrikdiKalimantanSelatan.AnakperusahaanAPlainnya,PTBhimasenaPowerIndonesia,menandatanganiamandemenPPAuntukpembangkitlistrik2x1.000MWdiJawaTengahpadaOktober2014.PadaNovember2014,APbersama-samadenganPTBhaktiEnergiPersada,anakperusahaanpertambanganbatubaraAdaroEnergy,menandatanganikesepakatanbersamadenganChinaShenhuaOverseasDevelopmentandInvestment,sebuahperusahaanpatunganyangakanmembangunpembangkitlistriktenagauapdengandaya2x300MWdiKalimantanTimur.

Siklusindustribatubarasaatinisedangmengalamipenurunanyangdisebabkanolehkelebihanpasokanberkepanjangan,kelebihankapasitasdanrendahnyapertumbuhanpermintaan.IndeksNewcastleglobaluntukhargabatubara,terusmenurunhinggaakhir2014,merosotlebihrendahsebesar24%dibandingkandengantahunsebelumnya.Halinimenimbulkantantanganyanglebihbesaruntukindustriinipadatahun2015.

Namundemikian,AdaroEnergypercayabahwaketahananmodelbisnisvertikalyangterintegrasiakanmemungkinkanperusahaanmengatasisituasiini.Mempunyaianakperusahaanpadasetiapmatarantaipasokanbatubaramembuatperusahaanmampu

Adaro Energy

2014 2013 %

Volume Produksi (Mt) 56,2 52,3 8%

Volume Penjualan (Mt) 57,0 53,5 7%

Pengelolaan limbah (Mbcm) 319,1 294,9 8%

Sorotan Operasional

Produksi Batubara Adaro

119.9

208.5225.9

299.3331.48

294.86

319.1

36.138.5

40.6 42.2

47.7 47.2

52.356.2

2005 2006 2007 2008 2009 2010 2011 2012 2013 2014

159.3

122.8

34.4

85.6

26,7

Tutupan (Mt)

Wara (Mt)

Paringin (Mt)

Balangan (Mt)

Pemindahan Lapisan Penutup (Mbcm)

Page 55: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

53

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

mengendalikanbiaya,untuklebihbaikmengelolarisikodanterusmemasokpelanggandengancarayanghandal.Padatahun2015,perusahaanakanterusmengontrolbiaya,memeliharakas,menjaganeracayangsolid,meningkatkanefisiensidanproduktivitasdalamoperasinya,sertamenghasilkanmarjinEBITDAyangsehat.

Perusahaanterusmengembangkanpit-to-poweryangterpadusertamengharapkanpenyelesaianpendanaanuntukPTTanjungPowerIndonesiadanPTBhimasenaPowerIndonesia.AdaroEnergyakanterusmemaksimalkanpendistribusiandividentunaibagiparapemegangsahamnya.

Investasi Saratoga di Adaro Energy bermula pada tahun 2002, ketika PT Dianlia Setyamukti, di mana Saratoga adalah pemegang saham minoritas, mengakuisisi 51% saham PT Adaro Indonesia, yang saat ini adalah anak perusahaan Adaro Energy. Akuisisi ini dilandasi oleh keyakinan kuat Saratoga terhadap prospek pertumbuhan ekonomi Indonesia dalam jangka panjang. Pada Juni 2005, suatu leveraged

buyout atas PT Adaro Indonesia menghasilkan pengembalian yang cukup besar atas investasi awal Saratoga.

Menyusul suatu periode pada saat bisnis tumbuh secara signifikan dan beberapa putaran restrukturisasi, Saratoga meningkatkan investasinya di Adaro Energy pada tahun 2007 dengan mengakuisisi 23,2% saham baru Adaro Energy melalui pembayaran tunai sebesar Rp478 miliar. Hasil dari penjualan saham ini digunakan oleh Adaro Energy untuk mengurangi utang yang tercatat di neraca keuangannya.

Investasi Saratoga di Adaro Energy

Tidak lama kemudian, Adaro Energy berhasil mencatatkan sahamnya di Bursa Efek Indonesia pada Juli 2008, dengan kapitalisasi pasar sebesar Rp35,2 triliun, yang merupakan salah satu pencatatan saham perdana terbesar pada saat itu.

Sejak 31 Desember 2014, Saratoga memegang kepemilikan efektif sebesar 16,4% di Adaro Energy. Saratoga merupakan salah satu pemegang saham terbesar di Adaro Energy dan terus memberi kontribusi aktif kepada Adaro Energy dalam hal pengarahan strategis.

Kedua pendiri Saratoga, Edwin Soeryadjaya dan Sandiaga S. Uno, saat ini masing-masing menjabat sebagai Presiden Komisaris dan Direktur Umum Adaro Energy. Saratoga terus bekerja sama dengan tim manajemen Adaro Energy untuk mengembangkan bisnisnya dalam mencapai sasaran jangka panjang.

Indonesia 22 India 15 Jepang 12 Cina 10 Korea Selatan 9 Spanyol 7 Hong Kong 9 Malaysia 6 Lain-Lain 10

Total 100

Rincian Pelanggan Secara Geografis pada 2014 (%)

2014 2013 2012

Pandapatan 39.498 34.343 34.918

COGS (30.946) (26.615) (25.138)

Laba kotor 8.552 7.727 9.780

Laba bersih sesudah pajak penghasilan 2.180 2.397 3.596

Aset 79.786 82.078 64.714

Liabilitas 39.254 43.134 35.752

Ekuitas 40.531 38.944 28.962

Kepemilikan efektif Saratoga 16,38% 16,38% 15,42%

Ikhtisar Keuangan miliar Rp

Aset Pertambangan

Aset

Pembangkit Listrik Adaro

Jasa Logistik Adaro

Jasa Pertambangan

Adaro

Integrasi Pit-to-Power

Page 56: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Bab 4Portofolio Investasi

54

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Sumber Daya AlamPerkebunan Kelapa Sawit

PT Provident Agro Tbk. (kode saham: PALM) adalah perkebunan kelapa sawit tercatat yang terdiri dari 11 perkebunan sawit di Sumatera, Kalimantan dan Sulawesi. Didirikan pada tahun 2006, perusahaan ini membudidayakan pohon sawit dengan usia yang bervariasi di lahan yang luasnya lebih dari 46.000 hektar. Perusahaan menghasilkan total 102.178 ton minyak sawit mentah, 359.692 ton tandan buah segar dan 19.829 ton biji sawit pada tahun 2014, masing-masing meningkat dari 81.222 ton, 259.559 ton dan 15.720 ton, pada tahun 2013. Sekitarsetengahpohonsawityangdimilikiperusahaansaatinimasihpadatahappertumbuhanawalsebelummemasukitahun-tahunproduktif.Pohonsawitmulaiberbuahsaatmemasukiusiatahunkelimadankeenam.Namundemikian,padausiadinibuahtandansegarpohonsawitmemilikikandunganminyakyangmasihrendah–dikenaldalamindustriinidengansebutanoil extraction rateatauOER.Sejalandenganbertambahnyausia,pohonsawitakantumbuhlebihbesardandengansendirinyamenghasilkanOERyanglebihtinggi.Secaraumum,pohonsawitmemasukitahappalingproduktifantarausiadelapanhingga17tahun.

PohonsawitmilikProvidentAgrorelatifberusiamuda,dimanarata-ratausianyasekitartujuhtahunpadaakhirtahun2014.Halinimemberikanperusahaanpeluangpertumbuhanyangluarbiasapadadekadeberikutnyadenganpohonsawitdewasayangmemasukiusiapalingproduktif.

Provident Agro

ProvidentAgrosaatinimemilikitigapabrikpengolahansawitdengantotalkapasitaspenggilingan105tontandanbuahsegarperjam.DuapabriktersebutberlokasidiSumatera,masing-masingdengankapasitaspengolahan30tontandanbuahsegarperjam,dansatuterletakdiKalimantandengankapasitas45tonperjam.Peningkatanintegrasivertikalantarapengolahan,pengangkutan,penyimpanandanpengirimanakanmampumemenuhiskalaekonomilebihbesaruntukperusahaanpadamasayangakandatang,untukprofitabilitasyanglebihbaik.

Bagaimanapun,programpenanamandanpenanamankembaliyangstabildanberkelanjutanyangsaatinidilakukanolehperusahaanjugaakanmemastikanbahwaperusahaanmempertahankanprofilumurpohonyangrelatifmudaselamabeberapadekadeyangakandatang.

2014 2013 2012

Pandapatan 1.058 711 599

COGS (703) (534) (457)

Laba kotor 354 171 142

Laba Neto yang diatribusikan 168 (422) (87) kepada kepada Pemilik Perusahaan

Net Profit attributable to Parent 120 (417) (83)

Aset 4.224 4.127 3.287

Liabilitas 2.543 2.569 2.395

Ekuitas 1.680 1.558 892

Kepemilikan efektif Saratoga 44,66% 44,66% 43,31%

Ikhtisar Keuangan miliar Rp

Area Tertanam (Ha)

IGLBTL

ASLSMLGKM

SSS

MAGLIH

SCKPAI

MSSNAK

SumateraLIH Langgam Inti Hibrindo 7.155MAG Mutiara Agam 6.593 TPAI Transpacific Agro Industry 4.330SCK Sumater Candi Kencana 2.933MSS Mutiara Sawit Seluna 3.239NAK Nakau 2.602

Kalimantan & SulawesiGKM Global Kalimantan Makmur 11.496SML Semai Lestari 3.760SSS Suban Sawit Subur 3.245ASL Agrisentra Lestari 1.249BTL Banyan Tumbuh lestari -IGL Inti Global Laksana - Total 46.602

Page 57: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

55

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Investasi Saratoga di Provident Agro dilakukan berdasarkan pandangan jangka panjang terhadap potensi pertumbuhan yang signifikan dan berkesinambungan di sektor minyak sawit. Saratoga melakukan investasi pertamanya di Provident Agro pada tahun 2006 dan sejak itu terus mendukung pertumbuhan perusahaan ini dengan memberikan arahan strategis maupun dukungan permodalan.

Bersama Provident Capital, Saratoga mencatatkan saham Provident Agro ke Bursa Efek Indonesia pada tahun 2012.

Investasi Saratoga di Provident Agro

Saratoga menambah investasinya sebesar Rp424 miliar, meningkatkan kepemilikan efektif sebesar 44,7% melalui Penawaran Terbatas Provident Agro pada Desember 2013. Sejak itu, Saratoga mempertahankan kepemilikan efektif sebesar 44,66% pada akhir 2014.

Dua anggota tim manajemen senior Saratoga, Kumari dan Budianto Purwahjo, saat ini menjadi Direktur dengan peran aktif di Provident Agro. Sementara itu, Presiden Komisaris Saratoga, Edwin Soeryadjaya, juga menjabat sebagai Komisaris Provident Agro.

PT Agro Maju Raya merupakan perusahaan perkebunan kelapa sawit pada tahap awal yang berlokasi di Aceh Darussalam, Sumatera Selatan dan Kalimantan Selatan. Perusahaan ini memiliki lahan perkebunan seluas 83.000 hektar yang keseluruhannya telah memiliki sertifikat Hak Guna Usaha, sertifikasi tertinggi untuk bidang usaha perkebunan di Indonesia dewasa ini. Sekitar27.000hektardarilahanperkebunantersebuttelahditanamiolehpohonsawityangsaatinibarumemasukiusiaproduktifdinidenganusiarata-ratasekitar2-3tahun.

Mengantisipasipeningkatanvolumeproduksitandanbuahsegar,perusahaantelahmemulaikonstruksipabrikpenggilingansawitdengankapasitaspenggilingantandanbuahsegarsebesar69tonperjamdiAcehdankonstruksipabrikpenggilingansawitdengankapasitaspenggilingantandabuahsegarsebesar45tonperjamdiKalimantanSelatan.

Agro Maju Raya

Investasi Saratoga di Agro Maju Raya dilakukan pertama kali pada tahun 2010 dengan dilandasi oleh tingginya permintaan akan minyak sawit dan terbatasnya lahan perkebunan, selain juga nilai investasi yang menarik saat itu. Sejak itu, Saratoga bersama tim manajemen Agro Maju Raya telah mengambil keputusan strategis untuk menambah lahan perkebunan di Aceh,

Investasi Saratoga di Agro Maju Raya

Sumatera Selatan dan Kalimantan Selatan.

Pada tahun 2014, Saratoga mempunyai kepemilikan efektif 25% di perusahaan ini. Direktur Portofolio Saratoga, Andi Esfandiari, menjabat sebagai Presiden Komisaris Agro Maju Raya. Selain itu, Yuliantina Wangsawiguna, anggota tim manajemen senior Saratoga, menjabat sebagai Direktur Keuangan Agro Maju Raya.

2014 2013 2012

Pandapatan 251 112 19

COGS (253) (98) (20)

Laba kotor (2) 14 (1)

Laba bersih sesudah pajak penghasilan (198) (220) 60

Laba Neto yang diatribusikan (153) (187) 69 kepada Pemilik Perusahaan

Aset 3.368 2.532 2.177

Liabilitas 2.684 1.627 1.177

Ekuitas 684 905 1.000

Kepemilikan efektif Saratoga 25% 25% 19%

Ikhtisar Keuangan miliar Rp

Kegiatan dan Kinerja Tahun 2014Padatahun2014,ProvidentAgromencatatpendapatanbersihsebesarRp1.058miliardanlababersihsebesarRp168miliar,dibandingkandenganpendapatanbersihsebesarRp710,6miliardanrugibersihsebesarRp415,3miliarpadatahun2013.Perusahaanberharapdapatmemperbaikipendapatanmaupunprofitabilitasusahanyaseiringdenganpeningkatanproduktivitastandanbuahsegardanvolumeminyaksawitmentahpadatahun-tahunyangakandatang.

Page 58: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Bab 4Portofolio Investasi

56

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Sumber Daya AlamMinyak & Gas

Interra Resources Limited (kode saham: 5GI.SI), sebuah perusahaan Singapura yang tercatat di papan utama SGX, bergerak di bidang eksplorasi dan produksi minyak dan gas (E&P). Kegiatan E&P meliputi produksi minyak dan gas, pembangunan lapangan dan eksplorasi. Perusahaan ini memposisikan diri sebagai produsen minyak dan gas independen regional yang terkemuka.

Sejaktahapawal,InterratelahtumbuhbaiksecaraorganikdenganmengembangkanasetyangadadanmelaluidisiplinakuisisidenganmencaritargetyangmenarikdiseluruhAsiaTenggara.Portofolioproduksi,pembangunandaneksplorasiasetterdiridarilimawilayahkontrakdiIndonesiadanMyanmar.

Perusahaaninimemilikikepemilikansebesar60%padadualadangminyakdenganproduksiyangterbesardiMyanmar,selainjugakepemilikansebesar100%padadualadangminyakberproduksi,sertapenyertaanyangsignifikandisebuahblokeksplorasidiIndonesia.

Bagianproduksiperusahaandariladangminyakyangdioperasikanmencapaisejumlah787.906barelminyakmentahpadatahun2014,dibandingkandengan649.473barelpadatahun2013.

InterraResourcesmempunyaiposisiyangkuatdisektorindustriminyakdangasdiIndonesia,dimanaasetnyaberlokasidiSumateraSelatan,PapuaBaratdanKalimantanTengah,sedangkandualadangminyakbesardipusatMyanmarmemberikanpeluangbisnisyangsignifikangunamemanfaatkanpasarenergiyangberkembangdiwilayahperekonomianAsiaTenggarayangtumbuhpesat.

Kegiatan dan Kinerja Tahun 2014Pada5Agustus2014,perusahaanmenyelesaikandivestasiGoldwaterLSPte.Ltd(GLS)sebesar90%,sekaligusmengakuisisi49,96%sahamPTMitraInvestindoTbk.(MITI)melaluipenerbitan

sahambaru.Saatini,perusahaanmasihmemiliki10%dariGLS,yangmemegang100%kepemilikanpadaKontrakBantuanTeknisLindaSeleyangterletakdidaratanPapuaBarat,Indonesia,sertakepemilikanefektif53,76%diMITI.MITI,yangtercatatdiBursaEfekIndonesia,jugamempunyaikepemilikan100%diBukitPiatu,Mining Operating LicenceyangterletakdiBintan,Indonesia.

Pada3Oktober2014,perusahaanmenyelesaikanakuisisi49%kepemilikandalamkontrakbagihasilKualaPambuang,blokeksplorasiyangterletakdidaratanKalimantanTengah,Indonesia.

HargaminyaktetapstabildikisaranUSD95-115perbarelsampaikuartalterakhir2014,dimanahargaturunlebihdari40%menjadisekitarUSD60perbarelpadaakhirtahun.Penurunanhargaminyakmemilikidampakyangkurangbaikpadakeseluruhanpendapatandanprofitabilitasperusahaanpadatahun2014.

Dalammengantisipasidampakburukmelemahnyahargaminyakyangberkepanjangan,perusahaanmemperkecilskalakerjanyadanmenerapkanlangkah-langkahpengendalianbiayauntukmemitigasidampakburuknyapadaperusahaan.

Interra Resources

Investasi awal Saratoga di Interra Resources dilakukan dengan mengakuisisi 79.364.000 saham Interra Resources pada Desember 2012.

Pada 31 Desember 2014, Saratoga mempunyai kepemilikan efektif 17,79% di perusahaan.

Indonesia tetap menjadi produsen utama minyak dan

Investasi Saratoga di Interra Resources

gas dan Saratoga percaya bahwa investasi di sektor ini memiliki nilai strategis jangka panjang untuk mewujudkan pertumbuhan perusahaan yang berkelanjutan.

Kedua pendiri Saratoga, Edwin Soeryadjaya dan Sandiaga S. Uno, masing-masing menjabat sebagai Chairman dan Vice

Chairman Interra Resources.

2014 2013 2012

Pandapatan 735 524 285

COGS (587) (281) (187)

Laba kotor 149 244 98

Laba bersih sesudah pajak penghasilan (139) 73 29

Laba Neto yang diatribusikan (125) 73 29 kepada Pemilik Perusahaan

Aset 1.329 1.188 525

Liabilitas 327 230 7

Ekuitas 1.002 958 517

Kepemilikan efektif Saratoga 17,79% 17,79% 17,91%

Ikhtisar Keuangan miliar Rp

Yenangyaung IPRC

Chauk IPRCMYANMAR

INDONESIATanjung Miring Timur TAC

Kuala Pembuang PSC

Linda Sale TAC

Page 59: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

57

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Sumber Daya AlamEmas & Tembaga

Investasi Saratoga di emas dan tembaga terdiri dari kepemilikan pada tiga perusahaan tambang publik dengan kegiatan eksplorasi dan produksi di Indonesia: Sihayo Gold, Sumatra Copper & Gold, dan Finders Resources, serta Merdeka Copper Gold yang melakukan pra-produksi emas dan pertambangan tembaga. Investasi ini membentuk landasan strategis bagi tujuan Saratoga untuk menjadi produsen emas dan tembaga terkemuka. Sihayo Gold Limited (kodesaham:SIH.AX),yangtercatatdiBursaEfekAustralia,memiliki75%sahamdiPTSorikmasMining,perusahaaneksplorasitambangemasdiwilayahkonsesiSihayoPungkutdiSumateraUtara.KegiataneksplorasiyangdilakukandiPungkutmenghasilkansumberdayaemasdengantingkatkemurnianyangtinggisebesar1,4jutaonssesuaistandarJORC.Sihayoterusmelanjutkankegiataneksplorasidalamrangkamempersiapkandiriuntukberproduksi.

SaratogapertamakaliberinvestasidiSihayopadaDesember2012danmenambahinvestasisebesarUSD1,4jutapadatahun2013,sehinggameningkatkankepemilikanefektifdiperusahaaninimenjadi18,14%padaakhirtahun2014.

Sumatra Copper & Gold (kodesaham:SUM.AX),didirikandiLondonpadatahun2006dantercatatdiBursaEfekAustraliapadatahun2008,memiliki100%hakeksplorasiditujuhlokasidiSumatrayangterkenaldenganpersediaanemasdanperaknya.ProyekSumatraCopper&GoldiniberlokasidibagianselatandantengahPulauSumatra,yangdiketahuisebagailokasiendapanmineralyangterbesardenganpersediaanlebihdari3jutaonsemasdan25jutaonsperakyangtelahditemukan.

Sumatra Copper & Gold berniatmembawaproyekutamanyadiTambangketahapproduksi.Saatiniperusahaantengahmenyelesaikanprogrampengeboranyangakanmenentukanadanyasumberdayayangdapatditambangsecaralebihterukurgunameningkatankelayakanproyekini.

InvestasiSaratogadilakukanpertamakalidiSumatraCopper&GoldpadaDesember2012danberlanjuthinggamempunyaikepemilikanefektifsebesar27,35%padaakhirtahun2014.

Finders Resources Limited (kodesaham:FIN.AX)merupakanperusahaanpenambanganyangtercatatdiBursaEfekAustralia,denganduaproyekkuncidiIndonesia.Perusahaaninimemiliki95%sahamdiWetarCopperdiProvinsiMaluku,yangmengelolakonsesipenambangantembagabermututinggidengansumberdayatembagasebesar200.000tonsesuaistandarJORCpadatahun2013.ProyekWetariniterusmenarikperhatianparainvestorberkatbijihbesidengankandungantembagayangtinggi,biayaoperasionalyangrendah,sertapotensihasileksplorasiyangluarbiasa.

Perusahaantelahmenyelesaikanstudikelayakanyangdipandangbankabledansiapuntukmemasukitahapproduksidalamwaktudekat.

InvestasiSaratogadiFindersResourcesdimulaipadaJanuari2013,danmempunyaikepemilikanefektifsebesar6,85%padaakhirtahun2014.

Trimitra Karya JayaadalahperusahaanindukdariPTMerdekaCopperGoldTbk.(MCG)yangterlibatdalamkegiataneksplorasidanpertambanganemas,tembaga,danmineralberhargalainnya.

Pada31Oktober2014,MCGmemperolehizinoperasionaldanproduksipertambanganmelaluianakperusahaannya,PTBumiSuksesindodanmemperolehizinusahapertambanganeksplorasimelaluianakperusahaannya,PTDamaiSuksesindo.Izinusahapertambanganproduksidaneksplorasimencakupareapertambanganseluas4.998hektardan6.623hektaryangberlokasidiDesaSumberagung,KecamatanPesanggaran,KabupatenBanyuwangi,JawaTimur.

ProyekutamaperusahaanadalahkawasanTumpangpituyangmencakupizinpertambanganoperasionalyangdiperkirakandapatmemulaiproduksikomersialpadatahun2016,yangjugadikenalsebagaiProyekTujuhBukit.

InvestasiSaratogadiTrimitraKaryaJayadilakukanpertamakalipadaOktober2014danmempunyaikepemilikanefektifsebesar80%dariperusahaanpada31Desember2014

Sihayo, Sumatra Copper & Gold, Finders Resources, Trimitra Karya Jaya

TRIMITRA KARYA JAYA

Page 60: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Bab 4Portofolio Investasi

58

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

KonsumerOtomotif

PT Mitra Pinasthika Mustika Tbk. (kode saham: MPMX) adalah perusahaan konsumer otomotif publik dengan bisnis yang meliputi empat pilar utama: distribusi dan ritel, suku cadang kendaraan bermotor, jasa otomotif, dan jasa keuangan. Bentuk bisnisnya yang terintegrasi memungkinkan MPM untuk mengambil keuntungan dari sinergi dan menawarkan solusi otomotif end-to-end yang memungkinkan perusahaan untuk melayani dan tumbuh dengan kebutuhan pelanggan mereka. MPMdidirikanpadatahun1987sebagaiperusahaandistribusisepedamotor,saatinimenjadiperusahaankonsumerotomotifend-to-endterkemukadiIndonesia.

Kegiatan dan Kinerja Tahun 2014Padatahun2014,MPMmelanjutkaninisiatifdanterobosanutamadisetiaplinibisnis.

MPMulia,perusahaandistribusikendaraanberodadua,mencapaipangsapasar73%diJawaTimur,melebihitonggakpenjualan100.000unituntukpertamakalinyadalamsejarahpadaJuni2014,danmencapaipenjualansebanyak972.000unitsepanjangtahun2014;distributorsepedamotorHondadenganpenjualantertinggi,meskipunterjadibencanaalamselama1Q14danprosespemiluyangpanjangpada2Q14.

MPMAuto,adalahdealer kendaraanberodaempat,membukadealerNissanpertamadiTanjungPriokpadaakhirMaret2014,menjualmobilDatsunpertamakepelangganpadaJuni2014,membukadealer NissanDatsundiIndonesiapadaDesember2014(soft opening),danmenjualsebanyak1.382unitmobilpadatahunpertamaoperasinya,denganhanyasatudanduadealer yangberoperasipadatahun2014.

Federal Karyatama,perusahaanpelumasdenganprodukpelumasmesinkendaraanrodaduayangterkenal,FederalOil;mendapatkanpenghargaanTop Brand,WOWbrand, Social Media, Corporate Transformation danbeberapapenghargaanlainnyadalamhalpenjualandanpemasaran.Keberhasilanini

didorongolehtransformasiperusahaanuntukmenjadiperusahaanyangberorientasilayanankonsumersepenuhnya.Sebagaihasil,perusahaanmencapaitotalpenjualan62,116KL,mengalamipertumbuhanlebihdari2%meskipunpermintaankonsumenmenurunpada2014.FederalKaryatamajugameluncurkanprodukpelumaskendaraanrodaempatdibawahmerekFederalMobiluntukpertamakalinyadikuartalempat2014.

MPMRent,perusahaanjasaotomotif,yangmenambahjumlaharmadanyamenjadi15.255unitmobil,denganpertumbuhan13%dibandingkan2013;sejauhinitetapmempertahankaninvestasimodalyangmoderatselamakondisimakro-ekonomiyangsulit.

Sementaraitu,bagiMPMFinance,2014merupakantahunkonsolidasidimanaMPMberhasilmenggabungkanduaanakperusahaandariperusahaanpembiayaanmenjadisatuMPMFinancedanmengundangJACCSCoLtd.,perusahaankreditkonsumerJepangterkemuka,untukmenjadimitra40%dalamentitasgabungandenganmenyuntikkanmodalbarupadakuartaldua2014.PTSasanaArthaFinance,sebelumnyasebuahperusahaankeuangankendaraanrodaduaterpisahsebelumbergabungkeMPMFinance,dinilaisebagaiperusahaanpembiayaanperingkatsatuolehInfoBankpadaedisiAgustus2014untukkinerjanyaselamatahun2013.

Dalamwaktuduatahunberoperasi,MPMInsuranceberhasilmeningkatkanpremibrutomenjadiRp145miliar,meningkatsebesar92%selama2014.SaatiniMPMInsurance mengoperasikansembilankantorperwakilandancabangdengan10lokasi,bersamaandengantimpenjualanlangsungdan cross-selling melaluijaringankelompokMPMlainnya.PadaJuli2014perusahaaninimendapatkanperingkatke-11olehMajalahInfoBankataskinerjanyapadatahun2013,untukkategoriperusahaanasuransidenganpremidibawahRp250miliar,pencapaianyangsignifikanhanyadalamsatutahunoperasi.

KinerjaMPMpadatahun2014dipengaruhiolehbanyakfaktoreksternal.LetusanGunungKeluddanbanjirdiJawaselamakuartalpertama2014berdampakpadapenjualansepedamotordansukucadang,mengurangipermintaanpelangganselamaperiodesulitdanmenciptakanhambatandalamdistribusiproduksepedamotordansukucadang.Sukubungayangtinggimenciptakanlingkungankreditketat.Prosespemiluyangberkepanjangan,melemahnyanilaitukarRupiahatasUSD,dansubsidiBBMyangdikurangi,semuainiberkontribusidalammenurunkankepercayaanpelanggan.Meskipunsemuakondisiburukini,MPMterusmembuatkemajuanyangberartipadatahun2014denganfundamentalbisnisyangkokoh.

MPMmelanjutkanstrategiuntukmenjadiperusahaankonsumerotomotif end-to-end diIndonesia,perusahaaniniterusmembenahidiri.Tonggakpentingbagiperusahaanpadatahun2014adalahpenerbitanobligasiUSDlimatahundengantingkatkupontetapsebesar6,75%,senilaiUSD200juta,yangmengalamitujuhkali

Mitra Pinasthika Mustika

Page 61: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

59

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

lipat oversubscribed.PinjamaninidigunakanterutamauntukmembiayaikembalipinjamandaribankdengansukubungayanglebihtinggiuntukmemperkuatbisnisMPMdanmembuataruskasyanglebihbaik.

Dalamrangkamendorongpertumbuhannya,MPMpercayabahwamodalsumberdayamanusiamerupakanhalyangutamabagikesuksesanbisnisMPM.Perusahaanmenyiapkansistempenghargaanatascapaianyangberorientasipadahasildanmanfaatnilaiyangdikombinasikandengankarirdanrencanasuksesipadasetiaplinibisnisnya.Perusahaandancitranyasebagaipemberikerjaterusmenjadifokusmanajemenuntukmerekruttalentaterbaik.Perusahaanberencanauntukmencapaikeunggulanoperasionaldibisnisyangsedangberkembangini.

MPMadalahkelompokperusahaankonsumendenganprospekpertumbuhanyangmenarikdiempatpilarbisnisnya.MPMmemilikipotensiuntuktumbuhcepatdenganmemanfaatkanmeningkatnyadayabelidiseluruhbasiskonsumenIndonesiayangbesardanberkembang.

MPMberencanauntukterusmembangunposisinyadibisnissepedamotor,untukmemanfaatkankeberhasilanawalbisnismobilmelaluipeluncurandealer barudenganorang-orangyangtepat,didukungolehsistemyanghandal,membangundanmengembangkannilaimerekminyakpelumasFederaluntukperiodejangkapanjang.MPMterusmengalokasikanpenggunaanmodalyangpalingproduktifdanefisien.Perusahaanmempertahankanpertumbuhanarmadasewasecarabertahap(denganusiakendaraanrata-rata2,5tahun).Haliniakanmendorongpeningkatanpemanfaatankapasitassertamenjagapelanggankorporasisebagaiintibisnisperusahaan.Perusahaanterusberusahauntukmemperkuatbisnisjasakeuangandenganmemanfaatkanpengalamandanpengetahuanmitrastrategisnya,JACCS,dalammendapatkanpembiayaanyangkompetitif,danmengurangitingkatkreditmacet.

Didirikan pada tahun 1987, MPM pertama kali dimiliki oleh William Soeryadjaya, ayah dari Edwin Soeryadjaya, dan PT Rasi Unggul Bestari. Keluarga Soeryadjaya telah lama berkecimpung di industri otomotif Indonesia.

Pada tahun 2010, Saratoga melakukan investasi langsung di MPM. Sejak itu, Saratoga dan manajemen MPM bekerja bahu-membahu untuk meningkatkan pertumbuhan dan mengembangkan perusahaan lebih lanjut menuju bisnis konsumen otomotif yang terintegrasi.

Pada tahun 2012, Saratoga mendukung akuisi MPM pada PT Austindo Nusantara Jaya, sebuah perusahaan rental mobil, yang sekarang dikenal sebagai MPMRent. Saratoga melanjutkan dukungan pada MPM pada tahun 2013 untuk menumbuhkan bisnis lebih jauh dan memperkuat keuangan perusahaan. Hal ini dapat dilihat dengan adanya investasi tambahan Saratoga sebesar Rp1,15

Investasi Saratoga di Mitra Pinasthika Mustika

triliun pada MPM selama tahun itu.

Pada tahun 2014, Saratoga menambahkan investasinya pada MPM dengan meningkatkan 2,53% kepemilikan efektif melalui pembelian saham dari pihak ketiga.

Pada akhir tahun 2014, Saratoga memiliki kepemilikan efektif di MPM sebesar 47,62%.

Saratoga juga terlibat aktif di MPM. Kedua pendiri Saratoga, Edwin Soeryadjaya dan Sandiaga S. Uno, masing-masing menjabat sebagai Presiden Komisaris dan Anggota Komite Nominasi dan Remunerasi MPM. Sementara itu, Direktur Pengembangan Bisnis Saratoga, Michael Soeryadjaya, berfungsi sebagai Komisaris MPMRent dan Direktur Portofolio Saratoga, Andi Esfandiari, menjabat sebagai Komisaris Utama dan Komisaris di MPMInsurance dan MPMFinance

Menjalankanperusahaanuntukperiodepanjangmembutuhkanperencanaan,staminadankerjasamatim.MPMsibukmeningkatkan customer relationship management dan mengembangkansinergikuatdiantaraempatbisnisinti–menawarkanmanfaatyangberhargasepanjangkehidupanpelanggan.FokusMPMadalahpadapenguatandanpemberdayaansumberdayamanusiaMPM,memperluasjangkauanmerekadiseluruhnusantaradanmenyesuaikanportofoliobisnisdalamrangkameningkatkankualitasdankonsistensipendapatan.Perusahaanmelihat2015sebagaitahuninvestasidenganrencanajangkapanjangsebagaipertimbanganyangpenting.

2014 2013 2012

Pandapatan 16.076 13.879 10.777

COGS (13.763) (11.855) (9.159)

Laba kotor 2.314 2.024 1.618

Laba bersih sesudah pajak penghasilan 513 564 406

Aset 13.950 11.220 9.070

Liabilitas 8.690 6.826 7.233

Ekuitas 5.260 4.395 1.837

Kepemilikan efektif Saratoga 47,62% 45,09% 50,00%

Ikhtisar Keuangan miliar Rp

Page 62: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Bab 4Portofolio Investasi

60

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

KonsumerGaya Hidup

Didirikan pada tahun 1995, PT Gilang Agung Persada (GAP) adalah perusahaan yang mendedikasikan diri pada fashion dan pengelolaan brand, dengan fokus pada fashion luxury, fashion lifestyle, ritel arloji dan distribusi dengan pengalaman operasi lebih dari dua dekade.

GAPtelahberhasilmempertahankanhubungandenganbrandglobalterkenalsepertiGuess,Celine,Givenchy,LaSenza,Gap,BananaRepublic,RaouldanVNC,danarlojibermereksepertiGuess,Gc,Nautica,Swarovski,SuperdrydanVictorinoxSwissArmyuntukpasarkonsumerIndonesiayangberkembangpesat.

Perusahaanmemfokuskanoperasinyadi11kotautamadiIndonesiadenganjaringandistribusimencakup153lokasiriteldan965lokasidistribusi.Sebelaskotapilihanmeliputi,Medan,Pekanbaru,Palembang,Jakarta,Semarang,Bandung,Yogyakarta,Surabaya,Bali,Balikpapan,danMakasar,hanyamencakup20%daripendudukIndonesia,tapimerekamewakili40%daridayabelipendudukIndonesiadandimanakonsumengayahidupperkotaanterkonsentrasi.

Kegiatan dan KinerjaTahun 2014GAPterusberupayamembangundanmenghadirkancitraberbagaibrand.Perusahaanmerenovasigerai,memperbaikikampanyekomunikasibrand,meningkatkandayatarikprodukdantampilanvisualsecarakeseluruhandengantujuanmenjadikanGAPsebagaiyangterdepandalamhalpengalamanbelanjakonsumer.

Padatahun2014,GAPmenandatanganiperjanjiandistribusiprodukSuperdrydenganFJBenjaminHoldingLtd.SuperdryadalahfashionbrandternamadariInggrisyangdikeluarkanSuperGrupplc.PerusahaaninibertujuanuntukmembukaduageraipadaDesember2015.

PerusahaanberhasilmematenkandanmeluncurkankonsepgeraiWatchEngine,yangmerupakankonsepgeraiyangterdiridariberbagaibrandgayahidup,yangantaralainmeliputi:GuessWatches,Gc,Kenzo,Superdry,Nautica,VictorinoxSwissArmy,KarenMillendanBenSherman.

Perusahaanmenandatanganiperjanjianritelnon-eksklusifdenganSwatchGroupIndonesiauntukkonsepgeraiWatchZoneyangantaralainmenyandangmerek:Rado,Longines,Certina,CalvinKlein,MidodanTissotyangresmidibukapadaSeptember2014.

Selainitu,GAPmenandatanganisub-distributoreksklusifdenganFJBenjaminHoldingLtd.untukmerekjamtanganberikut:Kenzo,KarenMillendanBenShermanyangberoperasidiNovember2014.

Didivisifashion,Guessmembukakembaligeraibaruseluas3.742kakipersegi(348meterpersegi)dengankonsepandalannyadiGrandIndonesiapada1Oktober2014.Bersamaandenganpembukaannya,Guessmenggelarresepsidanfashion show pada 4November2014.GuessAccessoriesmembukageraike-28diPlazaBalikpapanpada6Desember2013,denganluastotal892,33kakipersegi(83meterpersegi).

DemikianpuladengangeraiVNCIndonesia,perusahaanmembukadelapangeraidalamkurunwaktuduatahun.GeraiandalannyatelahdibukadiGrandIndonesiasejak21November2013,denganluas2.769kakipersegi(257meterpersegi)danperusahaanberhasilmembukageraike-8diKotaKasablankapada3Desember2014denganluas1.793,9kakipersegi(167meterpersegi).

Sejalandenganmeningkatnyapermintaanatasberbagaibrand tersebut,perusahaanmemperluasdanmembukalebihbanyakgeraipadatahun2014.GivenchymembukakembalitokodiPlazaIndonesiapada24Desember2014seluas2.131,3kakipersegi(198meterpersegi).CelinemenggelaracarauntukparapelanggandiRumahImamBonjolJakartapada29Oktober2013untukmerayakanpembukaangeraibarudiPlazaIndonesia.LaSenzamembukakembaligerainyayangsudahdirenovasi(total12gerai)dengandesainbarudiGrandIndonesiapada7September2014denganluas1.428,5kakipersegi(133meterpersegi).GAPmembukageraiyangsudahdirenovasidiGrandIndonesiapada22Oktober2014denganluas5.799,5kakipersegi(539meterpersegi).

Gilang Agung Persada

Medan

BatamPekanbaru

Jambi

Padang Palembang

Pontianak Balikpapan

Samarinda

Manado

Makassar

Ambon

LombokBali

JakartaBandar Lampung

Banten Semarang Surabaya

BandungYogyakarta

Lokasi Ritel Lokasi Distribusi

153Lokasi Ritel

965Lokasi Distribusi

Page 63: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

61

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Peristiwapentingpadatahun2014antaralainprosespolitikdanpemiluyangpanjang,terjadi30%devaluasitajammatauangRupiah,danmelemahnyasentimenkonsumentelahmempengaruhiduniausahadiIndonesiasejakawaltahun.Efekinilebihbesarpadaperusahaan-perusahaanyangbergantungpadaimpor,termasukGAP.

Padatahun2014,pendapatanperusahaansedikitterpengaruh.Namun,dampakpadamarjinoperasilebihsignifikansebagaikenaikanbiayaoperasionaltetapiperusahaantidakdapatmenimpakankenaikaninikepadakonsumenkarenasituasiritelyangtidakmenguntungkan.Selainitu,kenaikanbiayaumum,sepertitingginyaupahminimumregional,biayasewadanlayananlainnya,hargabahanbakar,menambahbiayabisnispadaumumnya.

Terlepasdarisituasiyangpenuhtantangan,modelbisnisperusahaanmemilikirencanaekspansiyangcermat,portofoliobrand yangkuat,lokasigeraiyangstrategisdimal-maldanpengendalianbiayayangketat,memastikanperusahaanuntukmelaksanakanrencanamasadepandanmenciptakanproposisinilaisempurnakepadakonsumen.Perusahaanbertujuanuntuktampillebihkuatdanlebihsiapuntukmemanfaatkanpeluangbaru,ketikaperekonomiankembalipulih.

2014 2013

Pandapatan 1.007 883

COGS (561) (497)

Laba kotor 445 386

Laba bersih sesudah pajak penghasilan 52 85

Kepemilikan efektif Saratoga 4,17% - -

Ikhtisar Keuangan miliar Rp

Pada 30 Juli 2014, Saratoga menandatangani perjanjian pembelian, dengan jumlah keseluruhan USD5 juta, setara dengan 4,17% kepemilikan saham efektif di GAP. Sehubungan dengan pembelian ini, Saratoga juga mendapatkan konversi obligasi senilai USD167.000

Investasi Saratoga di Gilang Agung Persada

yang jika diberlakukan, akan memungkinkan Saratoga untuk meningkatkan saham efektif di GAP hingga 5,83%. Sebagai peran aktif di perusahaan, Saratoga menunjuk Andry Irwan sebagai Direktur Keuangan di GAP pada tahun 2014.

KonsumenProperti

PT Etika Karya Usaha adalah perusahaan pengembang properti perumahan, saat ini terlibat dalam pengembangan kompleks perumahan di daerah Dharmawangsa, sebuah kawasan hunian berkelas di Jakarta. Konstruksibangunantelahselesaidanperusahaansedangdalamprosespemasaranunitapartemen.

SaratogaberpartisipasiaktifdipengelolaanEKUmelaluipenunjukanKumari,salahsatuanggotatimmanajemenseniorSaratoga,sebagaiDirekturperusahaan.

Padaakhirtahun2014,Saratogamempunyaikepemilikanefektif29,4%diEKU.

Etika Karya Usaha

2014 2013 2012

Pandapatan 81 150 161

COGS (47) (84) (87)

Laba kotor 33 66 74

Laba bersih sesudah pajak penghasilan 24 39 58

Aset 371 392 405

Liabilitas 223 267 321

Ekuitas 149 124 85

Kepemilikan efektif Saratoga 29,40% 29,40% 29,40%

Ikhtisar Keuangan miliar Rp

Page 64: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Bab 5Tata Kelola Perusahaan

62

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Tata Kelola Perusahaan

Page 65: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

63

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Perseroan telah meluncurkan Pedoman Tata Kelola Perusahaan serta Kode Etik pada tanggal 25 Juni 2015 dan selanjutnya telah memperkenalkan kedua peraturan tersebut kepada para perusahaan investee kami pada pertemuan Saratoga’s 3rd

Annual CXO Network pada tanggal 23 Agustus 2014. Penerapan yang efektif mengenai prinsip-prinsip transparansi, akuntabilitas, tanggung jawab, kemandirian dan kewajaran adalah dasar dari Tata Kelola Perusahaan yang Baik (Good Corporate

Governance - GCG), meningkatkan pelaksanaan tata kelola perusahaan Perseroan. Perseroan telah meyakinkan para perusahaan investee untuk menerapkan Pedoman Tata Kelola Perusahaan dan Kode Etik Perseroan di seluruh kegiatan usaha mereka.

Pedoman Tata Kelola Perusahaan dan Kode Etik adalah tindak lanjut dari penilaian tata kelola perusahaan yang dilakukan oleh International Finance Corporation pada tahun 2013. Sebagai sebuah perusahaan yang tercatat di Indonesia dan sebagai tanggapan dari niat Perseroan dan para pendirinya untuk diakui oleh pasar sebagai yang terdepan dalam hal implementasi GCG di Indonesia, Saratoga secara terus-menerus meningkatkan pelaksanaan tata kelola perusahaan.

Page 66: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Bab 5Tata Kelola Perusahaan

64

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Komitmen Saratoga pada Tata Kelola Perusahaan yang Baik SaratogapercayabahwapelaksanaanPedomanTataKelolaPerusahaandanKodeEtikmembantuPerseroandalammencapaitujuanbisnisPerseroansertamelindungikepentingansemuapemangkukepentingan.Lebihlanjut,halitumemastikanterjadinyakeseimbanganantarakepentinganekonomidansosial,kepentinganpribadidanumum,kepentinganinternaldaneksternal,keuntunganjangkapendekdanjangkapanjangsertaparapemegangsahamdanpemangkukepentinganlainnya.

Tujuan Saratoga dalam melaksanakan Tata Kelola Perusahaan yang Baik di Tahun 2014UntukmemperkuatpelaksanaanGCGmulaidaripucukpimpinanhinggakeseluruhunitoperasional.UntukmengaturdanmengontrolpelaksanaanorganisasiPerseroanmelaluimekanismedanpedomanyangdirumuskandanditingkatkansepertiPedomanTataKelolaPerusahaan,KodeEtik,PiagamDewanKomisarisdanpiagamkomite-komitePerseroan.Untukmeningkatkanakuntabilitaspengelolaanparapemegangsahamdenganmemperhatikankepentingansemuapemangkukepentingan.UntukmenciptakanhubungankerjayangjelasantaraPerseroandanparapemangkukepentingan.UntukterusmemantaukebijakanPerseroandanpelaksanaannyaagarmemastikanpenerapannyasesuaidenganseluruhperaturandanstandarGCGyangsebagaimanadisyaratkanolehOtoritasJasaKeuangan(OJK)danBursaEfekIndonesia(BEI).

Struktur dah Hubungan Tata Kelola Saratoga Sesuaidenganperaturandanperundang-undanganyangberlaku,sertaAnggaranDasarPerseroan,strukturtatakelolaperusahaanPerseroanterdiridariRapatUmumPemegangSaham(RUPS),DewanKomisaris,Direksi,SekretarisPerusahaandanUnitAuditInternal.

RUPSadalahbadanotoritastertinggiPerseroan.Inimerupakanforumparapemegangsahamdalammembuatkeputusanpenting,menyetujuiarahyangakandiambilPerseroandenganmempertimbangkankeuntunganterbaikbagiPerseroandanmempertimbanganketentuan-ketentuanAnggaranDasardansetiapperaturandanperundang-undanganyangberlaku.

DewanKomisarisdanDireksisecarakolektifbertanggungjawabterhadapkelangsunganbisnisPerseroanuntukjangkapanjang.ManajemenPerseroandilakukanolehDireksi,dimanaDewanKomisarisbertanggungjawabuntukmengawasikinerjamanajemenPerseroan.Olehkarenaitu,DewanKomisarisdanDireksiharusmemilikipersepsiyangsamamengenaivisi,misidannilai-nilaiPerseroan.

Dalammenjalankantugasdantanggungjawabnya,DewanKomisarisdibantuolehduakomitepengawas,yangterdiridariKomiteAuditdanKomiteNominasidanRemunerasi.Dalamperandantanggungjawabnya,KomiteAuditmengawasipelaksanaanprinsip-prinsipGCGdalamPerseroan.KomiteNominasidanRemunerasibertanggungjawabdalammemberikanrekomendasibagiDewanKomisarismengenainominasidanremunerasibagiparaanggotaDewanKomisaris,Direksidanparaeksekutifsenior.

Setiapbadantatakelolamemilikiperanandantanggungjawabnyamasing-masinguntukmenegakkandanmelaksanakanprinsip-prinsipGCGdiPerseroan,yangakandijelaskandalamsub-bagianberikut.

Rapat Umum Pemegang Saham

Dewan Komisaris

Unit Audit Internal

Komite Nominasi &

Remunerasi

Komite Investasi

Komite Audit

Presiden Direktur

DirekturPengembangan

Bisnis

DirekturKeuangan

DirekturPortofolio

SekretarisPerusahaan

Direksi

Page 67: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

65

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

RUPSmemilikiwewenanguntukmengangkatdanmemberhentikanKomisarisdanDirekturPerseroan,menyetujuilangkahyangakandiambilPerseroandanmengeluarkankeputusansertamenyetujuiataumenolakkeputusanpentingyangdiambilsaatitu.RUPSjugaberwenanguntukmenyatakanalokasipendapatanperusahaandanpembagiandividenkepadaparapemegangsaham.

RUPSmembuatkeputusannyaberdasarkankuorumkehadiranparapemegangsahamdalamrapattersebutdanmenetapkanputusanberdasarkansuaraterbanyak.

DalamAnggaranDasarPerseroan,terdapatduamacamRUPS,yaituRUPSTahunan,yangdiselenggarakansetahunsekaliselambat-lambatnyaenambulansejakberakhirnyatahunbukudanRUPSLuarBiasa,yangdapatdiselenggarakansetiapsaatjikamemangdiperlukan,untukmempermudahkegiatanperusahaanyangmembutuhkankeputusandariparapemegangsaham.

Selamatahun2014,PerseroanmenyelenggarakansekaliRUPSTahunan(padatanggal7Mei2014)danduakaliRUPSLuarBiasa(padatanggal21Januari2014dantanggal1Desember2014).

Perseroanmengumumkandanmengundangparapemegangsahamuntukmenghadirirapattersebutmelaluisebuahiklansebagaisuatupengumumandanpanggilanresmi,sesuaidenganAnggaranDasarPerseroan.IsipengumumanRUPStersebutterdiridari:Ketentuanparapemegangsahamyangberhakmenghadirirapat.Ketentuanparapemegangsahamyangberhakmenyampaikanusulanagendarapat.Tanggaldiadakannyarapat.Tanggalundanganrapat.

IsipanggilanRUPSterdiridari:Tanggaldiadakannyarapat.Waktudiadakannyarapat.Tempatdiadakannyarapat.Ketentuanparapemegangsahamyangberhakmenghadirirapat.Agendarapat.Informasiyangmenyatakanmaterimengenairapattersediabagiparapemegangsahamsebelumrapatdilaksanakansesuaitanggalyangtertera.

Selainitu,agarparapemegangsahamdapatmembuatkeputusantentanghal-halyangakandisampaikanparaRUPS,suatuproxy statementakanselalutersediadilamanPerseroandihariyangsamadengantanggalpanggilan,yangberisisebagaiberikut:Tujuandandasarpemikirandarimasing-masingagenda.Kuorumsuaradarimasing-masingagenda.

RUPSdipimpinolehPresidenKomisarisyangmembacakanprosedurRUPSpadapembukaanrapat,proseduryangmerupakanbagiandaririsalahRUPS.Pemimpinrapatkemudianmemberikankesempatankepadaparapemegangsahamataukuasanyauntukmengajukanpertanyaanataumemberikantanggapandan/atausarandarimasing-masingusulanyangtelahdisampaikansebelumpemungutansuara.Lalupemimpinrapatatauseorangdirekturyangditunjukolehpemimpinrapatakanmenjawabataumenanggapipertanyaandariparapemegangsahamtersebut(jikaada).Jikadisyaratkan,kemudianakandilakukanpemungutansuaradariparapemegangsahamataukuasahukumyangmewakilimerekauntukmemberikansuara.Setiapsahammemberikanhaksatusuarakepadapemegangnya.DalamRUPSyangdiadakanpadatahun2014,Perseroanmenunjukpihakindependen,yaituNotarisHumbergLie,SH,SE,MKn.danPTDatindoEntrycomuntukmenghitungdan/ataumemvalidasisuara.

RUPSdiselenggarakansesuaidenganUndang-UndangNo.40Tahun2007tentangPerseroanTerbatas,yaituPasal81,82dan83,PeraturanBapepam-LKNo.IX.I.1tentangRencanadanPelaksanaanRapatUmumPemegangSahamdanAnggaranDasarPerusahaan.

Rapat Umum Pemegang Saham

Pemberitahuan

13 Desember 2013MelaluisuratPerseroanNo.063/CS-SIS/XII/2013kepadaOJKperihalRUPSLuarBiasaPerseroan

20 Desember 2013MelaluisuratPerseroanNo.069/CS-SIS/XII/2013kepadaOJKperihalPerubahanAgendaRUPSLuarBiasaPerseroan

-

-

-

Pengumuman

20 Desember 2013MelaluiiklansuratkabarberbahasaIndonesiaBisnisIndonesiadanIndonesiaFinanceToday

MelaluisuratPerseroanNo.067/CS-SIS/XII/2013kepadaOJKdanNo.068/CS-SIS/XII/2013kepadaBEIperihalBuktiIklanPengumumanRUPSLuarBiasaPerseroan

MelaluipengumumandilamanPerseroan

MelaluipengumumandilamanBEI

-

Panggilan

6 Januari 2014MelaluiiklansuratkabarberbahasaIndonesiaBisnisIndonesiadanIndonesiaFinanceToday

MelaluisuratPerseroanNo.073/CorpSec-SRTG/I/2014kepadaOJKdanNo.074/CorpSec-SRTG/I/2014kepadaBEIperihalBuktiIklanPanggilanRUPSLuarBiasa

MelaluipengumumandilamanPerseroan

MelaluipengumumandilamanBEI

-

Hasil RUPS

23 Januari 2014MelaluiiklansuratkabarberbahasaIndonesiaBisnisIndonesiadanIndonesiaFinanceToday

MelaluisuratPerseroanNo.102/CorpSec-SRTG/I/2014kepadaOJKdanNo.103/CorpSec-SRTG/I/2014kepadaBEIperihalHasilRUPSLuarBiasaPerseroan

MelaluisuratPerseroanNo.106/CorpSec-SRTG/I/2014kepadaOJKdanBEIperihalBuktiIklanHasilRUPSLuarBiasaPerseroan

MelaluipengumumandilamanPerseroan

MelaluipengumumandilamanBEI

RUPS Luar Biasa tanggal 21 Januari 2014

Page 68: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Bab 5Tata Kelola Perusahaan

66

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

AgendarapatsebagaimanaditentukandalampanggilanRUPSLuarBiasaadalahsebagaiberikut:1.PersetujuanPenunjukkanAuditorIndependenuntukmelakukanpemeriksaanataslaporankeuanganPerseroanuntuktahunbukuyangberakhirpadatanggal31Desember2013.

2.PersetujuanremunerasiDireksidanDewanKomisarisuntuktahunbuku2013.

3.PerubahansusunanDireksi.4.PerubahanAnggaranDasarPerseroan.5.LaporanDireksisehubungandenganrencanaperubahan

pelaksanaan program Management and Employee Stock Options Program (MESOP).

Keputusan RUPS Luar Biasa

Agenda: PertamaMenyetujuipenunjukanKantorAkuntanPublikSiddharta&Widjaja(member of KPMG global network) untukmelakukanauditataslaporankeuanganPerseroanuntuktahunbuku2013sertamemberikankewenangankepadaDewanKomisarisPerseroanmenetapkanhonorariumbagiakuntanpubliktersebut.

Agenda: KeduaMenyetujuitotalgajiatauhonorariumdantunjanganlainnyabagiDireksiadalahsebesarRp15.769.912.207danUSD84.715dantotalgajiatauhonorariumdantunjanganlainnyabagiDewanKomisarisadalahsebesarRp7.969.741.000,-yangberlakusejaktanggal1Januari2013yangperhitungannyaberdasarkankomposisiDireksidanDewanKomisaristahun2013.

Agenda: Ketigaa.MenyetujuipengundurandiriBapakHusniHeron,selakuDirekturPerseroan,terhitungsejak

ditutupnyaRUPS,denganpenghargaandanucapanterimakasih. DengandemikiansusunanDireksiPerseroanterhitungsejakditutupnyaRUPSadalahsebagaiberikut: Direksi: PresidenDirektur :SandiagaSalahuddinUno Direktur :MichaelWilliamP.Soeryadjaya DirekturTidakTerafiliasi :Ngo,JerryGob.MenunjukdanmemberikuasadenganhaksubstitusikepadaDireksiPerseroanuntukmelakukan

segalatindakanyangberhubungandengankeputusanRUPS,termasuknamuntidakterbatasuntukmenghadappihakberwenang,mengadakanpembicaraan,memberidan/ataumemintaketerangan,mengajukanpermohonanpemberitahuanatasperubahansusunanDireksikepadaMenteriHukumdanHAMmaupuninstansiberwenangterkaitlainnya,membuatatausertamenandatanganiakta-aktadansurat-suratmaupundokumen-dokumenlainnyayangdiperlukanataudianggapperlu,hadirdihadapannotarisuntukdibuatkandanmenandatanganiaktapernyataankeputusanRUPSPerseroandanmelaksanakanhal-hallainyangharusdan/ataudapatdijalankanuntukdapatterealisasi/terwujudnyakeputusanRUPS

Agenda: Keempata.MenyetujuiperubahanPasal16ayat(1)AnggaranDasarPerseroan;danb.MenunjukdanmemberikuasadenganhaksubstitusikepadaDireksiPerseroanuntukmelakukan

segalatindakanyangberhubungandengankeputusanRUPS,termasuknamuntidakterbatasuntukmenghadappihakberwenang,mengadakanpembicaraan,memberidan/ataumemintaketerangan,mengajukanpermohonanpemberitahuanatasperubahanAnggaranDasarkepadaMenteriHukumdanHAMmaupuninstansiberwenangterkaitlainnya,membuatatausertamenandatanganiakta-aktadansurat-suratmaupundokumen-dokumenlainnyayangdiperlukanataudianggapperlu,hadirdihadapannotarisuntukdibuatkandanmenandatanganiaktapernyataankeputusanRUPSPerseroandanmelaksanakanhal-hallainyangharusdan/ataudapatdijalankanuntukdapatterealisasi/terwujudnyakeputusanRUPS.

Agenda: KelimaAgendakelimainimerupakanlaporandariDireksisehinggatidakadapengambilankeputusandiagendaini.

Setuju

2.449.099.00097,22%

2.441.973.00096,94%

2.441.973.00096,94%

2.441.973.00096,94%

-

Tidak Setuju

0

0

0

0

-

Abstain

70.000.0002,78%

77.036.0003,06%

77.036.0003,06%

77.036.0003,06%

-

RincianRUPSLuarBiasaHari/Tanggal : Selasa/21Januari2014Waktu : 09.00WIB-SelesaiTempat : AdaroInstitute(PTAdaroEnergyTbk.) TempoScanTowerLantai29 Jl.HRRasunaSaidKav.3-4,JakartaSelatan12950

RUPSLuarBiasadihadiriolehseluruhanggotaDireksidanDewanKomisaris,sertaparapemegangsahamdengantingkatkehadiransebesar2.519.009.000daritotalsahamdenganhaksuaraatausamadengan92,851%daritotalsahamyangdikeluarkandandisetorpenuhPerseroan.Olehkarenaitu,rapattersebutmemenuhipersyaratankuorumyaitulebihdarisetengahdaritotalsahamyangdikeluarkanPerseroandengansuarayangsahuntukagendapertamahinggaketiga,danlebihdariduapertigadaritotalsahamyangdikeluarkanPerseroansuarayangsahuntukagendakeempat,sebagaimanadiaturdalamAnggaranDasarPerseroan.

KeputusanRUPSLuarBiasatelahdiambilsesuaidenganagendayangditetapkan,yangdinyatakandalampanggilanRUPS,sebagaiberikut:

Page 69: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

67

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

AgendarapatsebagaimanaditentukandalampanggilanRUPSTahunanadalahsebagaiberikut:1.PersetujuanLaporanTahunandanpengesahanLaporanKeuanganKonsolidasianPerseroandanEntitasAnakUntukPeriodeYangBerakhirPadaTanggal31Desember2013.

2.PenetapanpenggunaanLabaBersihPerseroanuntuktahunbuku2013.

3.PersetujuanpenunjukkanAkuntanPublikterdaftaruntukmelakukanauditataslaporankeuanganPerseroanuntuktahunbukuyangberakhirpadatanggal31Desember2014.

4.Penetapanhonorarium/gajidantunjanganlainnyabagiDewanKomisarisdanDireksiPerseroanuntuktahun2014.

5.PendelegasianwewenangkepadaDewanKomisarisuntukmenyatakanrealisasiperubahanmodalditempatkandanmodaldisetorsehubungandenganpelaksanaanprogramManagement and Employee Stock Options Program(MESOP).

Pemberitahuan

28 Maret 2014MelaluisuratPerseroanNo.124/CorpSec-SRTG/III/2014kepadaOJKperihalRUPSTahunanPerseroan

-

-

-

-

Keputusan RUPS Luar Biasa

Agenda: Pertama1.a. MenyetujuiLaporanTahunanyangdisampaikanDireksimengenaikeadaandanjalannya

Perseroanselamatahunbuku2013,termasuklaporanrealisasipenggunaandanahasil PenawaranUmumPerdanaSahamPerseroanditahun2013danlaporanpelaksanaantugas pengawasanDewanKomisarisselamatahunbuku2013.

b. MengesahkanLaporanKeuanganKonsolidasianPerseroandanEntitasAnakUntukTahun YangBerakhirPadatanggal31Desember2013,yangtelahdiauditolehKantorAkuntanPublik Siddharta&Widjaja(member of KPMG global network)sebagaimanadiuraikandalam laporannyaNomorL.13-6363-14/III.27.002tertanggal27Maret2014,denganpendapat“Wajar TanpaPengecualian”.

2.Memberikanpelunasandanpembebasantanggungjawabsepenuhnya(acquit et de charge) kepadasetiapanggotaDireksidanDewanKomisarisPerseroanataspengurusandanpengawasanyangtelahdijalankanselamatahunbuku2013sejauhtindakantersebuttercermindalamLaporanTahunandanLaporanKeuanganKonsolidasianPerseroandanEntitasAnakUntukTahunYangBerakhirPada31Desember2013.

Pengumuman

7 April 2014MelaluiiklansuratkabarberbahasaIndonesiaBisnisIndonesiadanIndonesiaFinanceToday

MelaluisuratPerseroanNo.125/CorpSec-SRTG/IV/2014kepadaOJKdanNo.126/CorpSec-SRTG/IV/2014kepadaBEIperihalBuktiIklanPengumumanRUPSTahunanPerseroan

MelaluipengumumandilamanPerseroan

MelaluipengumumandilamanBEI

-

Panggilan

22 April 2014MelaluiiklansuratkabarberbahasaIndonesiaBisnisIndonesiadanIndonesiaFinanceToday

MelaluisuratPerseroanNo.136/CorpSec-SRTG/IV/2014kepadaOJKdanNo.137/CorpSec-SRTG/IV/2014kepadaBEIperihalBuktiIklanPanggilanRUPSTahunanPerseroan

MelaluipengumumandilamanPerseroan

MelaluipengumumandilamanBEI

-

Setuju

2.519.571.00099,90%

Tidak Setuju

0

Abstain

2.493.0000,1%

Hasil RUPS

8 Mei 2014MelaluisuratPerseroanNo.172/CorpSec-SRTG/V/2014tkepadaOJKdanNo.173/CorpSec-SRTG/V/2014kepadaBEIperihalHasilRUPSTahunanPerseroan

9 Mei 2014MelaluiiklansuratkabarberbahasaIndonesiaBisnisIndonesiadanIndonesiaFinanceToday

9 Mei 2014MelaluisuratPerseroanNo.176/CorpSec-SRTG/V/2014kepadaOJKdanNo.177/CorpSec-SRTG/V/2014kepadaBEIperihalBuktiIklanHasilRUPSTahunanPerseroan

MelaluipengumumandilamanPerseroan

MelaluipengumumandilamanBEI

RUPS Tahunan tanggal 7 Mei 2014

RincianRUPSTahunanHari/Tanggal : Rabu/7Mei2014Waktu : 10.00WIB-SelesaiTempat : AdaroInstitute(PTAdaroEnergyTbk.) TempoScanTowerLantai29 Jl.HRRasunaSaidKav.3-4,Jakarta12950

RUPSTahunankaliinidihadiriolehseluruhanggotaDireksidanDewanKomisaris,sertaparapemegangsahamdengantingkatkehadiranmencapai2.522.064.000daritotalsahamdenganhaksuarayangsahatausekitar92,963%daritotalsahamyangdikeluarkanolehPerseroan.Olehkarenaitu,rapattersebutmemenuhipersyaratankuorumyaitulebihdarisetengahdaritotalsahamyangdikeluarkanPerseroandenganhaksuarayangsah,sebagaimanadiaturdalamAnggaranDasar.

Keputusan-keputusanRUPSTahunantelahdiambilsesuaidenganagendayangditetapkan,yangdinyatakandalampanggilanRUPS,sebagaiberikut:

Page 70: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Bab 5Tata Kelola Perusahaan

68

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Keputusan RUPS Luar Biasa

Agenda: Kedua1.MenetapkanlabatahunberjalanPerseroanditahun2013yangdiatribusikankepadaPemilik

PerusahaanadalahsebesarRp245.914.000.000,yangdigunakansebagaiberikut: a. sebesarRp20.000.000.000digunakansebagaipenyisihancadangan,sesuaidenganketentuan

Pasal70Undang-UndangNomor40Tahun2007tentangPerseroanTerbatas;dan b. sebesarRp225.914.000.000akandimasukansebagaisaldolaba.2.MenetapkanuntuktidakmembagikandividentunaikepadaPemegangSahamataslabaPerseroan

yangdiperolehuntuktahunbukuyangberakhirpadatanggal31Desember2013.

Agenda: KetigaMenyetujuipenunjukanKantorAkuntanPublikSiddharta&Widjaja(member of KPMG global network) untukmelakukanauditataslaporankeuangankonsolidasianPerseroanuntuktahunbukuyangberakhirpadatanggal31Desember2014,sertamemberikankewenangankepadaDewanKomisarisPerseroanuntukmenetapkanhonorariumbagiakuntanpubliktersebutdanmenunjukakuntanpublikpenggantiapabilakarenasebabapapunAkuntanPublikdiatastidakdapatmenjalankankewajibannya.

Agenda: KeempatMenyetujuitotalgaji,uangjasadantunjanganlainnyabagiDireksiadalahsebesarRp8.595.488.750danUSD127.072,sertahakopsiatasMESOPsebesar3.832.000hakopsidantotalhonorariumdantunjanganlainnyabagiDewanKomisarisadalahsebesarRp6.472.759.000,yangberlakusejak1Januari2014yangperhitungannyaberdasarkankomposisiDireksidanDewanKomisaristahun2014.

Agenda: KelimaMenyetujuipemberiankewenangankepadaDewanKomisarisuntukmenyatakanrealisasipeningkatanmodalditempatkandanmodaldisetorPerseroansehubungandenganpelaksanaanMESOP,untukjangkawaktusatutahunterhitungsejakditutupnyaRUPS.

Setuju

2.519.571.00099,90%

2.519.571.00099,90%

2.519.571.00099,90%

2.507.916.50099,44%

Tidak Setuju

0

0

0

7.036.0000,28%

Abstain

2.493.0000,1%

2.493.0000,1%

2.493.0000,1%

7.111.5000,28%

Pemberitahuan

23 Oktober 2014MelaluisuratPerseroanNo.214/CorpSec-SRTG/X/2014kepadaOJKperihalRUPSLuarBiasaPerseroan

-

-

-

-

Pengumuman

30 Oktober 2014MelaluiiklansuratkabarberbahasaIndonesiaKontandanIndonesiaFinanceToday

MelaluisuratPerseroanNo.218/CorpSec-SRTG/X/2014kepadaOJKdanNo.219/CorpSec-SRTG/X/2014kepadaBEIperihalBuktiIklanPengumumanRUPSLuarBiasaPerseroan

MelaluipengumumandilamanPerseroan

MelaluipengumumandilamanBEI

MelaluipengumumandiSistemPelaporanElektronikOJK

Panggilan

14 November 2014MelaluiiklansuratkabarberbahasaIndonesiaKontandanIndonesiaFinanceToday

MelaluisuratPerseroanNo.235/CorpSec-SRTG/XI/2014kepadaOJKdanNo.236/CorpSec-SRTG/XI/2014kepadaBEIperihalBuktiIklanPanggilanRUPSLuarBiasaPerseroan

MelaluipengumumandilamanPerseroan

MelaluipengumumandilamanBEI

MelaluipengumumandiSistemPelaporanElektronikOJK

Hasil RUPS

2 Desember 2014MelaluiiklansuratkabarberbahasaIndonesiaKontandanIndonesiaFinanceToday

MelaluisuratPerseroanNo.266/CorpSec-SRTG/XII/2014kepadaOJKdanNo.267/CorpSec-SRTG/XII/2014kepadaBEIperihalHasilRUPSLuarBiasaPerseroan

MelaluisuratPerseroanNo.268/CorpSec-SRTG/XII/2014kepadaOJKdanNo.269/CorpSec-SRTG/XII/2014kepadaBEIperihalBuktiIklanHasilRUPSLuarBiasaPerseroan

MelaluipengumumandilamanPerseroan

MelaluipengumumandiSistemPelaporanElektronikOJK

RUPS Luar Biasa pada tanggal 1 Desember 2014

Page 71: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

69

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Keputusan RUPS Luar Biasa

Agenda: Pertama1.MenyetujuiuntukmengangkatAndiEsfandiariselakuanggotaDireksiPerseroan,terhitungsejak

ditutupnyaRUPSuntukmasajabatanyangsamadengansisamasajabatananggotaDireksilainnya,yaitusampaidenganpenutupanRapatUmumPemegangSahamTahunanKetigasejaktahun2013,dengantetapmemperhatikanhakRUPSuntukmemberhentikansewaktu-waktu.

DengandemikiansusunananggotaDireksiPerseroansejakditutupnyaRapatmenjadi sebagaiberikut: PresidenDirektur :SandiagaSalahuddinUno Direktur :MichaelWilliamP.Soeryadjaya Direktur :AndiEsfandiari DirekturIndependen:Ngo,JerryGo2.MenunjukdanmemberikuasadenganhaksubstitusikepadaDireksiPerseroanuntukmelakukan

segalatindakanyangberhubungandengankeputusanRUPS,termasuknamuntidakterbatasuntukmenghadappihakberwenang,mengadakanpembicaraan,memberidan/ataumemintaketerangan,mengajukanpermohonanpemberitahuanatasperubahansusunanDireksikepadaMenteriHukumdanHakAsasiManusiamaupuninstansiberwenangterkaitlainnya,membuatatausertamenandatanganiakta-aktadansurat-suratmaupundokumen-dokumenlainnyayangdiperlukanataudianggapperlu,hadirdihadapannotarisuntukdibuatkandanmenandatanganiaktapernyataankeputusanRUPSPerseroandanmelaksanakanhal-hallainyangharusdan/ataudapatdijalankanuntukdapatterealisasi/terwujudnyakeputusanRUPS.

Agenda: Kedua1.MenyetujuiperubahanPasal3AnggaranDasar;dan2.MenunjukdanmemberikuasadenganhaksubstitusikepadaDireksiPerseroanuntukmelakukan

segalatindakanyangberhubungandengankeputusanRUPS,termasuknamuntidakterbatasuntukmenghadappihakberwenang,mengadakanpembicaraan,memberidan/ataumemintaketerangan,mengajukanpersetujuanataupemberitahuanatasperubahanAnggaranDasarkepadaMenteriHukumdanHakAsasiManusiamaupuninstansiberwenangterkaitlainnya,membuatatausertamenandatanganiakta-aktadansurat-suratmaupundokumen-dokumenlainnyayangdiperlukanataudianggapperlu,hadirdihadapannotarisuntukdibuatkandanmenandatanganiaktapernyataankeputusanRUPSPerseroandanmelaksanakanhal-hallainyangharusdan/ataudapatdijalankanuntukdapatterealisasi/terwujudnyakeputusanRUPS.

Setuju

2.497.239.51099,81%

2.497.239.51099,81%

Tidak Setuju

0

0

Abstain

4.668.1000,19%

4.668.1000,19%

AgendarapatsebagaimanatercantumdalampanggilanRUPSLuarBiasaadalahsebagaiberikut:1.PerubahansusunanDireksiPerseroan.2.PerubahanAnggaranDasarPerseroan

RincianRUPSLuarBiasaHari/Tanggal : Senin/1Desember2014Waktu : 14.00WIB-SelesaiTempat :GedungBursaEfek TowerIILantai1(RuangSeminar) Jl.Jend.SudirmanKav52-53 JakartaSelatan12190,Indonesia

RUPSLuarBiasainidihadiriolehseluruhanggotaDireksi,empatdarilimaanggotaDewanKomisaris(IbuJoyceSoeryadjayaKerrberhalanganhadir)danparapemegangsahamPerseroanyangtingkatkehadiranmencapai2.501.907.610daritotalsahamdenganhaksuaraatausamadengan92,22%daritotalsahamyangdikeluarkanolehPerseroan.Olehkarenaitu,rapatinimemenuhipersyaratankuorumyaitulebihdarisetengahdaritotalsahamyangdikeluarkanPerseroandengansuarasahuntukagendapertama,danlebihdariduapertigadaritotalsahamPerseroandengansuarasahuntukagendaketiga,sebagaimanayangtercantumdalamAnggaranDasarPerseroan.

Keputusan-keputusandariRUPSLuarBiasayangtelahdiambilsesuaidenganagendayangditetapkandantercantumdalamundanganRUPSLuarBiasa,sebagaiberikut:

Page 72: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Bab 5Tata Kelola Perusahaan

70

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Dewan Komisaris berfungsi sebagai badan yang bertanggung jawab untuk melakukan tugas pengawasan secara umum dan/atau khusus sesuai dengan Anggaran Dasar Perseroan, peraturan yang berlaku dan prinsip-prinsip GCG.

DewanKomisarismengawasiDireksidalammengadopsikebijakanmanajemenPerseroandanmengelolaPerseroan.MerekajugabertindakdalamkapasitassebagaipenasihatbagiDireksiuntukmemastikanbahwaPerseroanmentaatiGCGdisemuatingkatanorganisasidanbagian.

DewanKomisarisadalahsebuahdewandanmasing-masinganggotatidakdapatbertindaksendiritetapiharusberdasarkankeputusanDewanKomisaris.PresidenKomisarisbertugasmengoordinasiberbagaikegiatanDewanKomisaris.

Untukmemastikanpelaksanaantugasyangefektif,DewanKomisarismembentukduakomite,yaituKomiteAudit;danKomiteNominasidanRemunerasi.

PengangkatandanpemilihanDewanKomisaristelahmemenuhiperaturanperundang-undanganyangberlaku.

PengungkapanpadaprosesremunerasidanpenilaianDewanKomisarisdisajikandalambagianKebijakanRemunerasidanPenilaianAnggotaDewanKomisarisdanDireksidalamlaporantahunanini.

Tugas dan Tanggung Jawab Dewan KomisarisKinerjatugasdantanggungjawabDewanKomisarissesuaidenganAnggaranDasarPerseroandansemuaperaturanyangberlaku.

TugasdantanggungjawabDewanKomisaris,antaralain:Memantaukebijakanmanajemensecaraumum,baikyangterkaitdenganPerseroanmaupunbisnisPerseroan.MemberikannasihatpadaDireksi.Menganalisa,meninjaudanmenyetujuilaporantahunanyangdipersiapkanolehDireksi.MenunjukdanmemberikantugaspadaKomiteAuditdanKomiteNominasidanRemunerasi.

Struktur, Susunan dan Independensi Dewan KomisarisDalammenjalankantugasnya,DewanKomisarisbertanggungjawabkepadaRUPS.

DewanKomisaristelahmemenuhijumlah,komposisi,dankriteriaindependensisesuaidenganAnggaranDasarPerseroandanperaturanyangberlakudipasarmodal,sertadenganpedomanpelaksanaanterbaikdanrekomendasiinternasional.DewanKomisarisPerseroanterdiridarilimaanggota,termasukduaKomisarisIndependenatau40%darijumlahanggotaDewanKomisaris.

KomisarisIndependenPerseroansesuaidenganketentuanindependensimerujukpadaPeraturanBadanPelaksanaPasarModaldanLembagaKeuangan(Bapepam-LK)NomorIX.I.5,LampiranKeputusanKetuaBadanPengawasPasarModalNomorKep-643/BL/2012tanggal7Desember2012tentangPedomanPembentukandanPelaksanaanKerjaKomiteAuditdanPeraturanOtoritasJasaKeuanganNomor33/POJK.04/2014tentangDireksidanDewanKomisarisEmitenatauPerusahaanPublik:bukanmerupakanorangyangbekerjaataumempunyaiwewenangdantanggungjawabuntukmerencanakan,memimpin,mengendalikan,ataumengawasikegiatanPerseroandalamwaktuenambulanterakhir;tidakmempunyaisahambaiklangsungmaupuntidaklangsungpadaPerseroan;tidakmempunyaihubunganAfiliasidenganEmitenatauPerusahaanPublik,anggotaDewanKomisaris,anggotaDireksi,ataupemegangsahamutamaPerseroan;dantidakmempunyaihubunganusahabaiklangsungmaupuntidaklangsungyangberkaitandengankegiatanusahaPerseroan.

TidakadaperubahankomposisiDewanKomisarispadatahun2014.SebagaimanadiaturdalamAktaNo.86tanggal14Mei2013,dibuatdihadapanHumbergLie,SH,SE,MKn.,NotarisdiJakarta,susunanDewanKomisarissejak31Desember2014adalahsebagaiberikut:

Dewan Komisaris

Profilsingkatmasing-masinganggotaDewanKomisarisdisajikanpadabagianInformasiPerusahaandalamlaporantahunanini.

NamaEdwinSoeryadjaya

NamaJoyceSoeryadjayaKerr

NamaIndraCahyaUno

NamaSidhartaUtama

NamaAnanggaW.Roosdiono

PosisiPresidenKomisaris

PosisiKomisaris

PosisiKomisaris

PosisiKomisarisIndependen

PosisiKomisarisIndependen

Periode2013–2016

Periode2013–2016

Periode2013–2016

Periode2013–2016

Periode2013–2016

Page 73: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

71

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

*BapakAnanggaW.Roosdionoberhalanganhadirsekalidariempatkalirapat.Namun,beliautelahmenerimarisalarapatsecaraterperincidanterusmengikutisemuaprosesDewanKomisaris.

*BaikIbuJoyceSoeryadjayaKerrdanBapakAnanggaW.Roosdionoberhalanganhadirsekalidarilimakalirapatgabungan.Namun,merekatelahmenerimarisalahrapatsecaraterperincidanselalumengikutisemuaprosesDewanKomisaris.

Nama Jumlah Kehadiran % Kehadiran Rapat

EdwinSoeryadjaya 4 4 100%

JoyceSoeryadjayaKerr 4 4 100%

IndraCahyaUno 4 4 100%

SidhartaUtama 4 4 100%

AnanggaW.Roosdiono* 4 3 80%

Nama Jumlah Kehadiran % Kehadiran Rapat

EdwinSoeryadjaya 5 5 100%

JoyceSoeryadjayaKerr 5 4 80%

IndraCahyaUno 5 5 100%

SidhartaUtama 5 5 100%

AnanggaW.Roosdiono* 5 4 80%

Daftar Kehadiran Rapat Dewan Komisaris pada tahun 2014

Daftar Kehadiran Rapat Gabungan Dewan Komisaris - Direksi pada tahun 2014

Hal-halyangdidiskusikanpadarapatgabungandenganDireksiselamatahun2014antaralain:LaporandarikegiatanDireksiyangdiadakantahun2013.BerdiskusidanmemberikanpersetujuanpadaPedomanTataKelolaPerusahaandanKodeEtik.LaporandariDireksimengenaioperasionaldanperkembanganinvestasi.PerkenalankandidatuntukDirekturPortofolioolehKomiteNominasidanRemunerasi.

Piagam Dewan KomisarisDalammenjalankanperanpengawasanterhadapDireksidanuntukmemfasilitasipekerjaandalampemenuhantugasmereka,DewanKomisarisbertindakberdasarkanperaturandanregulasiPerseroan,AnggaranDasar,hukumdanperaturanperundang-undanganyangberlaku,sertaPiagamDewanKomisaris.

PiagamDewanKomisarisdibuatpadatanggal3November2014,yangberisiacuanbagianggotaDewanKomisarisdalammelaksanakantanggungjawabdanwewenangnya,danbertindaksecarakonsistenuntukkemajuanPerseroandankepentingansemuapihak.Piagaminimeliputi:

Pengantar VisiMisiMaksuddanTujuanOrganisasiMasaJabatanCaraKerjaDewanKomisarisKewenangandanPendelegasianKewenanganRapatDewanKomisaris,RapatGabunganDewanKomisarisdanDireksi,danRapatUmumPemegangSahamPelaporanAnggaranPenutup

Pelatihan Bagi Dewan KomisarisDewanKomisaristidakmenjalaniprogrampelatihanpadatahun2014;Namunmerekasecarateraturberbagipengalamandengankaryawandanmasyarakatsecaraaktifdenganmenjadipembicaradibeberapaseminardan/ataulokakarya.

Rapat Dewan KomisarisRapatDewanKomisarisdiadakansecararutinsetidaknyasetiapkuartaluntukmembahashal-halstrategis.RapatDewanKomisarismencapaikuorumketikalebihdari50%darianggotahadirpadapertemuantersebut.

AgarDewanKomisarisdapattetapmengikutiperkembanganPerseroan,rapatDewanKomisarisdijadwalkanuntukdilanjutkandenganrapatgabungandenganDireksi.Direksimenghadirirapatgabunganberdasarkanundangan.

Sepanjangtahun2014,DewanKomisarismengadakanempatrapatDewanKomisarisdanlimarapatgabungandenganDireksi.

LaporandariKomiteAuditdanKomiteNominasidanRemunerasiuntukkegiatanyangdilakukanpadatahun2014.PengangkatanpimpinanRUPSyangdiadakansepanjangtahun2014.BerdiskusidanmemberikanpersetujuanpadaPiagamDewanKomisaris.BerdiskusidanmemberikanpersetujuanpadarencanaDewanKomisarisdanjadwalrapatdanagendauntuktahun2015.MempresentasikandanberdiskusimengenaiIndikatorKinerjaUtamaDireksiuntuktahun2014bersamaKomiteNominasidanRemunerasi.

Page 74: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Bab 5Tata Kelola Perusahaan

72

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Direksi

Secara kolektif, Direksi bertanggung jawab untuk memimpin dan mengelola Perseroan untuk menambah nilai dan menjamin kelangsungan Perseroan. Direksi harus melaksanakan tugas dan membuat keputusan dengan itikad baik, hati-hati dan dengan penuh tanggung jawab sesuai dengan Anggaran Dasar Perseroan, peraturan perundang-undangan yang berlaku dan prinsip-prinsip GCG.

DireksiadalahbagianPerseroanyangmemegangtanggungjawabpenuhdarimanajemenperusahaanuntukkepentingandantujuanPerseroansesuaidenganAnggaranDasar.

DireksimembuatkeputusaninvestasimelaluiKomiteInvestasiuntukmemastikanpelaksanaanyangefektifdaritugasmereka.

PengangkatandanpemilihanDireksitelahsesuaidenganperaturanperundang-undanganyangberlaku.

PengungkapanpadaprosesremunerasidanpenilaianDireksidisajikandalambagianKebijakanRemunerasidanPenilaianAnggotaDewanKomisarisdanDireksidalamlaporantahunanini.

Tugas dan Tanggung Jawab DireksiDireksibertanggungjawabuntukmenguruskegiatansehari-hariPerseroanuntukkepentinganterbaikPerseroansesuaidenganmaksuddantujuanPerseroan.

SesuaidenganAnggaranDasarperusahaan,DireksiberhakmewakiliPerseroanbaikdidalamdandiluarpengadilantentangsegalahaldanperistiwa,untukmengikatPerseroankepadapihaklaindanpihaklaindenganPerseroan,mengambilsemuatindakanyangberkaitandenganmanajemendankepemilikan,tetapidenganketerbatasanyanguntuktindakanberikutharusmendapatkanpersetujuanterlebihdahuludariDewanKomisaris:MeminjamataumeminjamkanuangatasnamaPerseroanyangjumlahnyamelebihibatasansebagaimanaditetapkanolehDewanKomisarisdariwaktukewaktu;Mendirikansuatuusahaatauturutsertapadaperusahaanlain,baikdidalammaupundiluarnegeridalamjumlahyangmelebihi10%daritotalekuitasPerseroanberdasarkanlaporankeuanganPerseroanyangterakhir,untuksetiapproyek,dimanatotalekuitasPerseroanterdiridarimodalsaham,tambahanmodaldisetor,labaditahandanpendapatankomprehensiflainnya;MenjualataudengancaralainmelepaskanpenyertaanpadaanakperusahaanataumenjaminkanhartakekayaanPerseroan,dalamjumlahyangmelebihi10%daritotalekuitasPerseroanberdasarkanlaporankeuanganPerseroanyangterakhir,untuksetiapproyek,dimanatotalekuitasPerseroanterdiridarimodalsaham,tambahanmodaldisetor,labaditahandanpendapatankomprehensiflainnya;danMengikatPerseroansebagaipenjamin.

Untukmendukungpelaksanaanyangefektifdaritugasmereka,pembagiantugastelahdibuatdiantaraanggotaDireksi.Tugasitudidasarkanpadakeahliandanpengalamanmasing-masinganggota,dengantujuanmendukungprosespengambilankeputusanyangakuratdancepat.SetiapanggotaDireksidapatmembuatkeputusansesuaidenganbidangdantanggungjawabmereka,tetapipelaksanaantugasDireksiadalahtanggungjawabbersama.

NamaSandiagaS.Uno

NamaAndiEsfandiari

NamaNgo,JerryGo

NamaMichaelWilliamP.Soeryadjaya

JabatanPresidenDirekturBertanggungjawabuntukmengoordinasikansemuaaktivi-tasoperasionalPerseroan.

JabatanDirekturPortfolioBertanggungjawabmelakukanpengawasanperusahaan-perusahaaninvesteedalamPerseroan.

JabatanDirekturIndependen/DirekturKeuanganBertanggungjawabmengenaimasalahkeuangandankegiatanteknologiinformasiPerseroan.

JabatanDirekturPengembanganBisnisBertanggungjawabuntukmengoptimalkanpengembalianPerseroanpadamasing-masinginvestasi(yangsudahtere-alisasidanbelumdirealisasi)danmemastikankesepakatansumberdanefektivitaspemantauanportofolio.

Struktur dan Susunan DireksiDalammelaksanakantugasnya,DireksibertanggungjawabkepadaRUPS.

Direksitelahmemenuhijumlah,komposisi,dankriteriaindependensisesuaidenganAnggaranDasarPerseroandanperaturanperundang-undanganyangberlakudipasarmodal,sertapedomanpelaksanaanpraktikterbaikdanrekomendasiinternasional.Saatini,DireksiPerseroanterdiridariempatanggota,termasuksatudirekturindependen.

SepertiyangditetapkandalamRUPSLuarBiasayangdiadakanpadatanggal1Desember2014dansebagaimanadiaturdalamAktaNotarisNomor6tanggal1Desember2014,dibuatdihadapanHumbergLie,SH,SE,MKn.,NotarisdiJakarta,terdapatpenunjukanseorangdirekturbaru.

Olehkarenaitu,susunanDireksiper31Desember2014adalahsebagaiberikut:

Sebelum RUPS Luar BiasaSandiagaS.Uno

Periode2013–2016

Setelah RUPS Luar BiasaSandiagaS.Uno

JabatanPresiden Direktur

Sebelum RUPS Luar BiasaMichaelWilliamP.Soeryadjaya

Periode2013–2016

Setelah RUPS Luar BiasaMichaelWilliamP.Soeryadjaya

JabatanDirektur

Sebelum RUPS Luar BiasaNgo,JerryGo

Periode2013–2016

Setelah RUPS Luar BiasaNgo,JerryGo

JabatanIndependent Director

Sebelum RUPS Luar Biasa-

Periode2014–2016

Setelah RUPS Luar BiasaAndiEsfandiari

JabatanDirektur

Page 75: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

73

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Profilsingkatmasing-masinganggotaDireksiditampilkandalambagianInformasiPerusahaanpadalaporantahunanini.

Rapat DireksiRapatDireksidiadakansecararutinsetiapbulanataulebihjikadianggapperluolehDireksi.RapatDireksimencapaikuorumketikalebihdari50%darianggotahadirpadarapattersebut.

AgarDewanKomisarisdapattetapmengetahuiperkembanganyangterjadipadakegiatanoperasionaldaninvestasiPerseroan,anggotaDireksidiundangdalamrapatgabungandenganDewanKomisaris.

Sepanjangtahun2014,Direksitelahmenyelenggarakan12kalirapatdanlimakalirapatgabungandenganDewanKomisaris.

Hal-halyangdidiskusikanpadarapatDireksiselamatahun2014antaralainadalah:Evaluasirutindanterperincimengenaikinerjamasing-masingunitusahadiPerseroan.UlasanrutinmengenaikinerjakeuanganbulananPerseroan.DiskusimengenaiLaporanKeuanganKonsolidasianPerseroanyangtelahdiauditolehauditorindependenuntuktahunfiskal2014.Menunjukauditorindependenuntuktahunfiskal2014.DiskusimengenaipersiapanRUPSTahunandanLuarBiasatahun2014danagendayangakandibicarakan.Diskusimengenairencanakerjayangkomprehensifdananggarantahun2015.DiskusitentangrencanapembangunanjangkamenengahdanjangkapanjangmengenaiportofoliobisnisPerseroansecaraorganikdananorganik,sertakebutuhanbelanjamodal.

Piagam DireksiSaatiniPiagamDireksimasihdalamprosespembentukandanrencananyaakandikeluarkanpadatahun2015.Namun,dalammenjalankantugasdantanggungjawabnya,setiapanggotaDireksiselalumematuhiAnggaranDasar,peraturandantatatertibPerseroansertahukumdanperaturanperundang-undanganyangberlaku. Program Pelatihan bagi DireksiDalamrangkameningkatkandanmengembangkankompetensiuntukmendukungtanggungjawabutama,dantugaspengelolaanPerseroan,Direksitelahmengikutiberbagaiseminar,konferensidantalkshow,baikdidalammaupundiluarnegeri.Direksijugaterlibataktifdalamceramahdandiskusidenganmediauntukberbagipengetahuanbagibangsa.

Nama Direktur Kegiatan

SandiagaS.Uno PembicaradiAsiaPrivateEquity Forum,HongKong,15Januar

MichaelSoeryadjaya PesertadiUBSIndonesiaConference, Jakarta,26Februari

Ngo,JerryGo PesertadiANZEconomicOutlook 2014,Jakarta,26Februari

SandiagaS.Uno PembicaradiAustralia-IndonesiaHigh LevelPolicyDialogue,Jakarta,16April

SandiagaS.Uno PembicaradiYoungLeadersIndonesia Conference,Jakarta,11Mei

SandiagaS.Uno PembicaradiTalkShowASEANSMEs Expo,Batam,31Mei

Ngo,JerryGo PesertadiDBSConference,Singapura, 4Juli

SandiagaS.Uno PembicaradiIDX-InvestorSummit& CapitalMarketExpo,Jakarta,21 Agustus

Ngo,JerryGo PesertadiCSLAInvestorForum,Hong Kong,15September

SandiagaS.Uno ModeratordiInsightsASEANSummit 2014ofYPOWPO,Bangkok,18 September

SandiagaS.Uno ModeratordiOceanInvestment Convention,Jakarta,2Oktober

SandiagaS.Uno PembicaradiNewWorldForum2014, Paris,8Oktober

SandiagaS.Uno PesertadiSeminarOutlook2015of NationalEconomicCommittee, Jakarta,17Oktober

MichaelSoeryadjaya PesertadidbAccessIndonesia Conference,Jakarta,18November

Ngo,JerryGo PesertadiInvestmentConferenceof PhilippineTrade&InvestmentCentre, Jakarta,27February

*AndiEsfandiarisecaraefektifditunjukmenjadianggotaDireksipadatanggal1Desember2014.

*AndiEsfandiarisecararesmiditunjuksebagaianggotaDireksipadatanggal1Desember2014

Nama Jumlah Kehadiran % Kehadiran Rapat

SandiagaS.Uno 12 12 100%

MichaelW.P.Soeryadjaya 12 12 100%

AndiEsfandiari* 1 1 100%

Ngo,JerryGo 12 12 100%

Nama Jumlah Kehadiran % Kehadiran Rapat

SandiagaS.Uno 5 5 100%

MichaelW.P.Soeryadjaya 5 5 100%

AndiEsfandiari* - - -

Ngo,JerryGo 5 5 100%

Daftar Kehadiran Rapat Direksi pada tahun 2014

Daftar Kehadiran Rapat Gabungan Dewan Komisaris – Direksi pada tahun 2014

Page 76: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Bab 5Tata Kelola Perusahaan

74

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Pemaparan Afiliasi, Kebijakan Remunerasi & Penilaian, Keberagaman Komposisi dan Kepemilikan di Perseroan Dewan Komisaris & Direksi

KEBIJAKAN REMUNERASI DAN PENILAIAN ANGGOTA DEWAN KOMISARIS DAN DIREKSI

AnggotaDewanKomisarisdanDireksiberhakuntukmenerimaremunerasiyangterdiridarigajiDireksi,honorariumbagiKomisaris,dankeuntungan,sertatunjanganlainnyabaikuntukparaDirekturdanKomisaris.JumlahremunerasiditentukanolehDewanKomisaris,atasrekomendasidariKomiteNominasidanRemunerasi,danpersetujuanparapemegangsaham.

RemunerasiuntukanggotaDewanKomisarisdidasarkandenganpencapaiannya.AdapunbagianggotaDireksi,remunerasimerekadidasarkanpadapencapaianPerseroanterhadaptargetanggarandanbisnistahunini.Remunerasitersebutjugamengacupersamaanjumlahyangditerimaparapelakuindustrisejenis.

RemunerasiuntukKomisarisIndependentidaktermasukkomponenbonus.HaliniuntukmenjagaindependensiparaKomisarisIndependen.

Padaakhirtahun,tanggal31Desember2014,jumlahtotalremunerasiyangdiberikankepadaanggotaDewanKomisarisadalahRp6.472.759.000,danpadaanggotaDireksiadalahRp8.595.488.750danUSD127.072,sertahakopsidariManagement and Employee Stock Options Program(MESOP)dengantotalsebesar3.832.000hakopsi.JumlahtersebuttelahdisetujuiolehRUPSTahunanpadatanggal7Mei2014.

KEBERAGAMAN KOMPOSISI DEWAN KOMISARIS DAN DIREKSI

KeberagamanterkandungpadacaraPerseroanmengartikankeunggulanorganisasidanprofesional.Kebijakan-kebijakanPerseroanmendukungkesempatanketenagakerjaanyangsetaratanpadiskriminasiataupelecehanberdasarkanantaralainras,warnakulit,agama,umur,jender,kewarganegaraanatauhal-hallainyangdilindungiolehundang-undang

PEMAPARAN AFILIASI

EdwinSoeryadjaya

JoyceSoeryadjayaKerr

IndraCahyaUno

SidhartaUtama

AnanggaW.Roosdiono

Hubungan Kekeluargaan Dengan

Nama Anggota Dewan Komisaris

DewanKomisaris

Ya

Ya

Tidak

Tidak

Tidak

Direksi

Ya

Ya

Ya

Tidak

Tidak

Pemegang Saham Pengendali

TidakBerlaku

Ya

Ya

Tidak

Tidak

Hubungan Kekeluargaan dan Keuangan Para Anggota Dewan Komisaris

SandiagaS.Uno

MichaelW.P.Soeryadjaya

AndiEsfandiari

Ngo,JerryGo

Hubungan Kekeluargaan Dengan

Nama Anggota Direksi

DewanKomisaris

Ya

Ya

Tidak

Tidak

Direksi

Tidak

Tidak

Tidak

Tidak

Pemegang Saham Pengendali

TidakBerlaku

Ya

Tidak

Tidak

Hubungan Kekeluargaan dan Keuangan Para Anggota Direksi

KEPEMILIKAN SAHAM OLEH DEWAN KOMISARIS DAN DIREKSI

EdwinSoeryadjaya

JoyceSoeryadjayaKerr

IndraCahyaUno

SidhartaUtama

AnanggaW.Roosdiono

SandiagaSalahuddinUno

MichaelWilliamP.Soeryadjaya

AndiEsfandiari

Ngo,JerryGo

PresidenKomisaris

Komisaris

Komisaris

KomisarisIndependen

KomisarisIndependen

PresidenDirektur

Direktur

Direktur

DirekturIndependen

Total

2013

2014

Nama

Posisi

Jumlah Saham

790.799.500

-

-

-

-

790.799.500

3.000

-

-

1.581.602.000

Jumlah Saham

790.799.500

-

-

-

-

790.799.500

3.000

-

-

1.581.602.000

Persentase

29,1488802

-

-

-

-

29,1488802

0,0001106

-

-

58,2978710

Persentase

29,1488802

-

-

-

-

29,1488802

0,0001106

-

-

58,2978710

BeberapaanggotaDewanKomisarisdanDireksimemilikikepemilikansahamdenganjumlahsebagaiberikutpadatanggal31Desember2013dan2014:

Page 77: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

75

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

KOMITE NOMINASI DAN REMUNERASI

KomiteNominasidanRemunerasiditugaskanuntukmemberikanrekomendasikepadaDewanKomisarismengenainominasidanremunerasibagianggotaDewanKomisarisdanDireksi.KomitejugamenyediakanrekomendasimengenaipencalonanposisieksekutifseniorPerseroan.

Tugas dan Tanggung JawabTugasdantanggungjawabKomiteNominasidanRemunerasiadalahuntukmembantuDewanKomisarissecaraprofesionaldanindependensertadenganmempertimbangkanprinsip-prinsipGCGdalammemberikanrekomendasiterkaitdengansistemproseduryangberhubungandengan:ProgramsuksesianggotaDewanKomisarisdanDireksidanposisistrategisdalampengelolaanPerseroan.IdentifikasidanusulancalonanggotaDewanKomisaris,DireksidanposisistrategisdalampengelolaanPerseroan.PenentuanremunerasibagianggotaDewanKomisaris,DireksidanposisistrategisdalampengelolaanPerseroan.

Masa Jabatan Komite Nominasi dan RemunerasiPenunjukananggotaKomiteNominasidanRemunerasiolehDewanKomisarisberdasarkankeputusanDewanKomisaris.UntukKomisarisIndependenyangjugaanggotaKomiteNominasidanRemunerasi,masajabatannyaharussamadenganmasajabatannyasebagaiKomisarisIndependenyangditetapkanolehRUPS.UntukanggotalainyangbukanmerupakanKomisarisIndependen,masajabatannyatidakbolehmelebihimasajabatanDewanKomisarisdandapatdiangkatkembaliuntukperiodeberikutnya.

Susunan dan Struktur Komite Nominasi dan RemunerasiKomiteNominasidanRemunerasidibentukberdasarkankeputusanDewanKomisaristanggal26April2013,dengankomposisisebagaiberikut:

Komite Perseroan

NamaAnanggaW.Roosdiono

NamaEdwinSoeryadjaya

NamaHandiantoGanis

PosisiKetua

PosisiAnggota

PosisiAnggota

Periode2013–2016

Periode2013–2016

Periode2013–2016

Profilsingkatmasing-masinganggotaKomiteNominasidanRemunerasiterdapatpadabagianInformasiPerusahaanlaporantahunanini.

Nama Jumlah Kehadiran % Kehadiran Rapat

AnanggaW.Roosdiono 4 4 100%

EdwinSoeryadjaya 4 4 100%

HandiantoGanis 4 4 100%

Kualifikasi Komite Nominasi dan RemunerasiKomiteNominasidanRemunerasimelakukantugasdantanggungjawabnyasecaraprofesionaldanindependen,tanpaintervensidaripihakmanapunyangtidaksesuaidenganhukumdanperaturanperundang-undanganyangberlaku.

MengacupadaPiagamKomiteNominasidanRemunerasi,dinyatakanbahwa:1.AnggotaKomiteNominasidanRemunerasiprofesionaldibidangnya,dipilihdansetidaknyamemilikikualifikasisebagaiberikut:

a.Memilikiintegritasyangtinggi,kompetensi,pengalaman, sertapengetahuandanpemahamanyangmendalamdalam halkeuangan,peraturanyangberlakudankebijakaninternal Perseroanyangberhubungandenganruanglingkupkerjamereka.

b.PemahamanyangkomprehensiftentangmanajemenSumber DayaManusia,terutamayangberkaitandengansuksesi, nominasidanremunerasianggotaDewanKomisaris,Direksi danposisistrategisdalampengelolaanPerseroan.

2.KomiteNominasidanRemunerasiterdiridarisetidaknyasatuorangKomisarisIndependen,satuorangKomisarisdansatuorangOtoritasEksekutifdaribidangSumberDayaManusia.

3.AnggotaKomiteNominasidanRemunerasiyangjugamerupakanKomisarisIndependenbertindaksebagaiKetuaKomiteNominasidanRemunerasi.

4.Jikadianggapperlu,jumlahanggotaKomiteNominasidanRemunerasidapatditambahdengananggotaahliindependendantidakberafiliasidenganPerseroanyangbukananggotaDewanKomisaris.

5.KomiteNominasidanRemunerasidibentukmelaluikeputusanDewanKomisaris.

Aktivitas Komite Nominasi dan Remunerasi Pada Tahun 2014Padarapat-rapatyangdiadakanpadatahun2014,KomiteNominasidanRemunerasiaktifmemberikanmasukan,evaluasidanberdiskusi,melaluikegiatan-kegiatanantaralainsebagaiberikut:StrukturorganisasidanprofilkaryawanPerseroan.SistemremunerasikaryawanPerseroanyangdiperbantukandiperusahaaninvestee.Memberikansaranuntukmembentukkomitenominasidanremunerasidisemuaperusahaaninvestee dan menempatkan perwakilanPerseroanpadamasing-masingkomitetersebut.MemberikanrekomendasikepadaDewanKomisarisuntukpencalonansalahsatuDirektur.AktivitasdibidangsumberdayamanusiadiPerseroanpadaprosesrekrutmenuntuktingkatmanajerialkeatas,dankemajuanpadasurveiketerlibatankaryawan.

Rapat Komite Nominasi dan Remunerasi Padatahun2014,KomiteNominasidanRemunerasitelahmelakukanrapatsebanyakempatkali,dengankehadirananggotasebagaiberikut:

Page 78: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Bab 5Tata Kelola Perusahaan

76

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Komite Perseroan

Desain dan implementasi Management and Employee Stock Options Program(MESOP).Proposalremunerasidanbonustahunanuntuktahun2014bagiKomisarisdanDirekturPerseroan.

KetuaKomiteNominasidanRemunerasisecarateraturmelaporkankegiatanKomitekepadaDewanKomisarisdalamrapatDewanKomisaris.

KOMITE AUDITKomiteAuditdibentukolehDewanKomisarisberdasarkankeputusanDewanKomisaris.KomiteAuditbertanggungjawabuntukmengawasidanmemberikannasihatkepadaDewanKomisaristerhadapefektivitaspengendalianinternaldanmekanismemanajemenrisikosertakepatuhanterhadapperaturaninternaldaneksternalyangberlaku,termasukperaturanOJK.

DewanKomisaristelahmembentukKomiteAuditsesuaidenganperaturanperundang-undanganyangberlakudengantujuanyangefektifdanefisien.KomiteAuditbekerjadalamkerangkaPiagamKomiteAudityangtelahdisetujuiolehDewanKomisarispadatanggal30Juli2013dantelahdipublikasikandilamanPerseroan.Piagamtersebutmeliputistruktur,keanggotaansertatugasdantanggungjawabKomiteAudit.

Tugas dan Tanggung JawabTugasdantanggungjawabKomiteAuditadalahuntukmemberikanpendapatprofesionaldanindependenkepadaDewanKomisarismengenaitanggungjawabmerekauntukmengawasidanmemberikansaranbagiDireksidalammengelolaPerseroan.

BerdasarkanperaturanOJK,KomiteAuditmemilikitugasdantanggungjawab,yangmeliputi:MemeriksadanmenganalisainformasikeuanganPerseroanyangakanditerbitkan,termasuklaporankeuangandaninformasikeuanganlainnyauntukmemastikanbahwaisinyaakuratdandapatdiandalkan.MemeriksadanmenganalisadesaindanimplementasisistempengendalianinternalPerseroanuntukmemastikanbahwaadanyakesalahandalamlaporankeuangan,penyalahgunaanasetPerseroandanpelanggaranaturanyangberlakudapatdicegah.MemeriksadanmenganalisisrencanadantemuanUnitAuditInternaldanmengawasitindaklanjutdaritemuantersebutolehDireksi.Merekomendasikanpengangkatan,pengangkatankembalidanpemberhentianauditoreksternalberdasarkanindependensimerekadankompetensiDewanKomisarisuntukdisetujuidiRUPSTahunan.Mengawasipekerjaanauditoreksternaluntukmemastikankecukupandantransparansirencanaauditdanpelaksanaannya.Memberikanpendapatyangindependenjikaadaperbedaanpendapatantaramanajemendanauditoreksternalpadahasilpekerjaanaudit.MemeriksadanmenganalisiskepatuhanPerseroanpadahukumdanperaturanperundang-undanganyangberlaku.MemberikangambarantentangpelaksanaansistemmanajemenrisikoPerseroan.MenganalisisdanmemberikannasihatkepadaDewanKomisarisyangterkaitdenganadanyapotensibenturankepentingandalamPerseroanuntukmemastikansemuanyasesuaidenganperaturanyangberlakudanuntukkepentinganterbaikbagiPerseroan.

Mengawasidanmenganalisapengaduanolehpihakeksternaldanmenindaklanjutikeluhantersebut,terutamayangberkaitandenganprosesakuntansidanlaporankeuangan,pengendalianinternal,penipuandanperilakumenyimpangyangdilakukanmanajemen.

Masa Jabatan Komite AuditPengangkatananggotaKomiteAuditolehDewanKomisarisberdasarkankeputusanDewanKomisaris.UntukKomisarisIndependenyangjugamerupakananggotaKomiteAudit,masajabatannyaharussamadenganmasajabatannyasebagaiKomisarisIndependenyangditetapkanolehRUPS.UntukanggotalainyangbukanmerupakanKomisarisIndependen,masajabatannyatidakbolehmelebihimasajabatanDewanKomisarisdanhanyadapatdiangkatkembaliuntuksatuperiode.

Independensi Komite AuditSeluruhanggotaKomiteAuditprofesionaldibidangnyadandipilihantaralainberdasarkanintegritas,kompetensi,pengalamandanpengetahuandalamhalkeuangan.ParaanggotaKomiteAuditjugaperlumemenuhipersyaratanindependensiyaitu:Bukanmerupakanpihakakuntanpublik,konsultanhukum,penilaiinternalataupihaklainyangmemberikanjaminan,non-jaminan,penilaiandan/ataujasakonsultasilainkepadaPerseroan.Tidakbekerjasecaraprofesionalataupihakyangberwewenangdanbertanggungjawabuntukmerencanakan,mengelola,mengendalikanataumengawasikegiatanPerseroan,kecualiKomisarisIndependen.TidakmemilikikepemilikansahamPerseroan,baiklangsungmaupuntidaklangsung.TidakmemilikiafiliasidengananggotaDewanKomisaris,Direksi,ataupemegangsahamutamaPerseroan.Tidakmemilikihubunganbisnis,baiksecaralangsungmaupuntidaklangsung,denganoperasionalbisnisPerseroan.

Susunan dan Struktur Komite AuditBerdasarkanKeputusanRapatDewanKomisaristanggal7Mei2014,susunanKomiteAuditdiubahkarenapengundurandiriDrs.Mustofa,Ak.,sebagaianggotaKomiteAudit.Olehkarenaitu,komposisiKomiteAuditper31Desember2014adalahsebagaiberikut:

NamaSidhartaUtama

NamaLudovicusSensiWondabio

NamaAlidaBasirAstarsis

PosisiKetua

PosisiAnggota

PosisiAnggota

Periode2013–2016

Periode2013–2016

Periode2014–2016

Profilsingkattentangmasing-masinganggotaKomisiAuditdisampaikanpadabagianInformasiPerusahaanpadalaporantahunanini.

Page 79: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

77

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Rapat Komite AuditRapatKomiteAuditdijadwalkanpadaawaltahundansetiapsaatyangdianggapperlu.Padatahun2014,KomiteAuditbertemu11kali,dengankehadirananggotasebagaiberikut:

Masing-masingrapatdihadirisetidaknyaduaoranganggotaKomite.Merekayangberhalanganhadirdalamrapat,menerimainformasimengenaijalannyarapatsecaraterperinci.

Aktivitas Komite AuditTahun2014,KomiteAuditmengadakanaktivitassebagaiberikut:1.MenyetujuijadwaldanagendarapatKomiteAudit.2.Memberikanrekomendasipengangkatanauditoreksternal.3.MenyetujuiuntukmemberikanrekomendasipenunjukankembaliKantorAkuntanPublikSiddharta&Widjaja(member of KPMG global network)sebagaiauditoreksternalperusahaankepadaDewanKomisaris.

4.Memeriksalaporankeuangantriwulandantahunansecarateratur,sebelumdiajukankeOJKdanBEI.Perhatiankhususdiberikanuntukkebijakanakuntansi(pengakuan,penyajian,danpengukuran)danpengungkapandalamcatatanataslaporankeuangan.

5.Memeriksarencanaauditinternal,temuandanmenindaklanjutitemuan-temuanitu,memberikansaranuntukpengembanganpengawasaninternaldanmengawasitindaklanjutdaripihakmanajemenatastemuan-temuantersebut.KomiteAuditjugamemeriksadanmenyetujuirencanainternalaudittahun2014yangberkaitandengankecukupanperspektifauditberbasisrisiko.

6.Mengawasipekerjaanauditoreksternalpadapekerjaanaudituntuklaporankeuangan2013yangselesaipadapertengahanMaret2014.KomiteAuditjugamemeriksarencanaauditdanpendekatansecarakeseluruhansertaindependensiauditoruntukauditaporankeuangan2014.

7.MemeriksastrategimanajemenrisikodanmengawasirencanapelaksanaannyayangdisesuaikandenganmodelbisnisPerseroanyaitusebuahperusahaanindukinvestasi.Kebijakanmanajemenrisikodanprosedur(termasukpenilaianrisiko)dibentukdantelahdilaksanakansejakkuartalkeduatahun2014.KomiteAuditmengawasiprosespelaksanaan,memastikanbahwakebijakanmanajemenrisikotertanamdalamkegiatanPerseroandanmematuhiprosespengendalianmanajemendantatakelolaPerseroan.

8.MemeriksafungsihukumdankepatuhanyangdilaksanakanolehDivisiHukumdanSekretarisPerusahaan.DivisiHukummenjaminbahwasemuaperaturanyangrelevandandapatditerapkantelahdiketahui,dilaksanakandandisosialisasikandidalamPerseroan,sementaraSekretarisPerusahaanmenjaminbahwaperaturan-peraturanpasarmodalyangrelevantertuangdalamperaturan-peraturandanpraktik-praktikinternaldalamPerseroan.KomiteAuditmenekankanpentingnyaPerseroanuntukbenar-benarmematuhisemuahukumdanperaturanperundang-undanganyangberlaku.

Secarakeseluruhan,KomiteAuditmendorongPerseroanuntukmenjaminintegritaslaporankeuanganPerseroandansistemkontrol,termasukefektivitasdankualitasprosesaudityangdilakukanolehpihakeksternaldaninternalaudituntukmemastikanbahwapengendalianinternalPerseroandirancangdandilaksanakandalamkegiatanPerseroansecaraefektif,terutamapadamanajemenrisikodansistemdanprosedurkepatuhanketikaberhadapandenganhukumdanperaturanyangberlaku.

KetuaKomiteAuditsecaraberkalamelaporkanaktivitasKomitekepadaDewanKomisarisdalamrapatDewanKomisaris.

KOMITE INVESTASIKomiteInvestasibertanggungjawabuntukmenjaminbahwasetiapkegiataninvestasidandivestasi,danpengambilankeputusanyangdibuatolehPerseroansesuaidenganprinsip-prinsipGCG. Tugas dan Tanggung JawabUntukmemastikanpenerapantatakelolapadakegiataninvestasidandivestasi,KomiteInvestasitelahdibentukuntukmembuatkeputusaninvestasidandivestasitersebut.KomiteInvestasiterdiridariDireksidandiawasiolehPresidenKomisarisPerseroan.PeranPresidenKomisarisdidalamKomiteInvestasiadalahuntukmemberikanpengawasandansupervisipadakegiatan-kegiatanKomiteInvestasiatasnamaDewanKomisaris.SemuakeputusandariKomiteInvestasimembutuhkanpersetujuanbulatdarisemuaanggota.

BerdasarkanperubahanAnggaranDasarsebagaimanadisetujuiolehRUPSLuarBiasapadatanggal21Januari2014,Direksimembuatkeputusaninvestasidandivestasisampaidengan10%daritotalekuitasPerseroan.Semuainvestasidandivestasidiatasambangbatas10%secaraotomatisdiajukanuntukdisetujuiolehDewanKomisaris.

Secaraberkala,DewanKomisarisdiberitahutentanginvestasiyangtelahdibuatpadaperiodesebelumnya.

Masa Jabatan Komite InvestasiUntuksetiapKomisarisatauDirekturyangjugamerupakanpenasihatatauanggotaKomiteInvestasi,masajabatannyaharussamadenganmasajabatannyasebagaiKomisarisatauDirekturyangditetapkanolehRUPS,dandapatdiangkatkembaliuntukperiodeberikutnya.

Nama Jumlah Kehadiran % Kehadiran Rapat

SidhartaUtama 11 11 100%

LudovicusSensiWondabio 11 11 100%

Drs.Mustofa,Ak.* 4 4 100%

AlidaBasirAstarsis** 7 7 100%

*EfektifmundursebagaianggotaKomiteAuditsejak31Mei2014**EfektifsebagaiKomiteAuditsejak31Mei2014

Page 80: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Bab 5Tata Kelola Perusahaan

78

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Aktivitas Komite InvestasiPadatahun2014,KomiteInvestasiberdiskusimengenailebihdari72proposalbaruyangtelahdiseleksidaritotal139peluang.Dariproposal-proposaltersebut,duainvestasidisetujuidan21investasiyangditindaklanjutipadatahun2014.TidakadadiskusimengenaidivestasiyangdilakukanolehKomiteInvestasipadatahuntersebut.

Susunan dan Struktur Komite InvestasiPadatanggal1Desember2014,AndiEsfandiariditunjuksebagaianggotabaruKomiteInvestasi.Olehkarenaitu,susunanKomiteInvestasipadatanggal31Desember2014adalahsebagaiberikut:

Komite Perseroan

Nama Jumlah Kehadiran % Kehadiran Rapat

EdwinSoeryadjaya 23 23 100%

SandiagaSalahuddinUno 23 23 100%

MichaelW.P.Soeryadjaya 23 23 100%

AndiEsfandiari* 2 2 100%

Ngo,JerryGo 23 23 100%

* EfektifmenjadianggotaKomiteInvestasipadatanggal1Desember2014.

UNIT AUDIT INTERNALUnitAuditInternalPerseroandibentukberdasarkanPiagamAuditInternalyangdirumuskanolehDireksidanDewanKomisarispadatanggal15Maret2013.

PeranUnitAuditInternaladalahuntukmeyakinkanDireksidalamtatakelola,manajemenrisikodanpengendalian,sertamasukanuntukperbaikanyangberkelanjutandalamprosesbisnisyangada.UnitAuditInternalmemberikanpendapatprofesionaldanindependententangapakahkegiatanPerseroansesuaidenganperaturandanketentuanPerseroan.Untukmelaksanakanmisinya,UnitAuditInternaltelahmengembangkanstrukturorganisasi,standarkerjadanpraktik,programkomunikasidanprogramjaminankualitas.

Struktur dan Personil Unit Audit InternalUnitAuditInternalterdiridariparaauditorinternaldenganberbagailatarbelakangdancakupanpendidikandanpengalamankerja.KepalaUnitAuditInternalbertanggungjawablangsungkepadaPresidenDirektur.KepalaUnitAuditInternaldiangkatdandiberhentikanolehPresidenDirekturdenganpersetujuanDewanKomisarisberdasarkanrekomendasidariKomiteAudit.

Pada1Oktober2013,SuryaWidjajadiangkatsebagaiKepalaUnitAuditberdasarkanSuratKeputusanPresidenDirekturPerseroantanggal30September2013.

Padaakhirtahun2014,divisiiniterdiridariduaorang(yaituSuryaWidjajasebagaiKepalaUnitAuditInternaldanRockyNovandasebagaiSenior Officer UnitAuditInternal).

Badan Tata Kelola Perusahaan Lainnya

Komite Audit

Sandiaga S. UnoPresiden Direktur

Surya WidjajaKepala

Rocky NovandaSenior Officer

Struktur Organisasi Unit Audit Internal

KepalaUnitAuditInternalPerseroantidakmemilikisertifikasisebagaiauditinternalprofesional,namuniamemilikipengalamanyangluassebagaiauditorinternaldariPricewaterHouseCoopersselamadelapantahun.

ProfilsingkatKepalaUnitAuditInternalterdapatpadabagianInformasiPerusahaandilaporantahunanini.

NamaEdwinSoeryadjaya

NamaSandiagaSalahuddinUno

NamaMichaelWilliamP.Soeryadjaya

NamaAndiEsfandiari

NamaNgo,JerryGo

PosisiKetua(Penasehat)

PosisiAnggota

PosisiAnggota

PosisiAnggota

PosisiAnggota

Periode2013–2016

Periode2013–2016

Periode2013–2016

Periode2014–2016

Periode2013–2016

Profilsingkatmasing-masinganggotaKomiteInvestasidisebutkanpadabagianInformasiPerusahaanpadalaporantahunanini.

Rapat Komite InvestasiPadatahun2014,KomiteInvestasitelahmelakukan23kalipertemuan,yangdihadiriolehparaanggota,yaitusebagaiberikut:

Page 81: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

79

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Tugas dan Tanggung Jawab Unit Internal AuditTugasdantanggungjawabUnitInternalAuditadalahsebagaiberikut:MenetapkanRencanaUnitAuditInternalTahunandanpelaksanaannyasetelahdievaluasiolehKomiteAuditdandisetujuiolehDireksi.Memeriksadanmengevaluasipelaksanaanpengendalianinternal,sistemmanajemenrisiko,danGCGsesuaidengankebijakanPerseroan,melakukanauditdanpenilaianatasefisiensidanefektivitassistemkeuanganPerseroan,akuntansi,operasional,sumberdayamanusia,pemasaran,teknologiinformasiPerseroandanlainnya.Memberikanrekomendasiperbaikandaninformasiyangobyektiftentangkegiatanyangdiauditpadasetiaptingkatanmanajemen.MempersiapkanlaporanauditdanmenyampaikanlaporantersebutkepadaKomiteAudit,PresidenDirekturdanDewanKomisaris.Memantau,menganalisisdanmelaporkanpelaksanaantindaklanjuttemuanauditdanperbaikannya.BekerjasamadenganKomiteAudit.Mempersiapkanprogramuntukmengevaluasikualitaspekerjaanauditinternal.Mengambilalihtugasauditkhususjikadiperlukan.

Aktivitas Unit Audit InternalAktivitasUnitAuditInternalpadatahun2014adalahsebagaiberikut:MelakukanauditperpajakanpadadivisikeuangandanakuntansiPerseroan(diselesaikanpadaFebruari2014).MelakukanauditterhadappelaporanrutinyangdilakukanolehdivisiakuntansiPerseroan(diselesaikanpadaMaret2014).MelakukanauditterhadapprosesperekrutandanpengupahanyangdilakukanolehdivisisumberdayamanusiaPerseroan(diselesaikanpadaApril2014).MelakukanauditbersamapemegangsahamatasPTMedcoPowerIndonesia,salahsatuperusahaaninvestee Perseroan (diselesaikanpadaOktober2014).Melakukanpemantauanauditperjanjianpadadivisikeuangan(diselesaikanpadaDesember2014).

SEKRETARIS PERUSAHAANSekretarisPerusahaanbertindaksebagaipenghubungyangmenjembatanikepentinganPerseroandanpihakluar,karenaitumemainkanperananpentingdalamperusahaanyangdimilikiolehpemegangsahampublik.PeranSekretarisPerusahaanyangpalingutamaadalahuntukmempertahankanpersepsipublikyangpositifatascitraperusahaandanmemenuhitanggungjawabPerseroanuntuktransparansisebagaiPerseroanmilikpublik.

TugasdantanggungjawabSekretarisPerusahaantermasuktugaskesekretariatan,hubunganmasyarakat,danmematuhiperaturanyangdikeluarkanolehindustridanotoritaspasarmodalsertaperaturanGCGyangterkait,antaralain:MewakiliPerseroandalamberhubungandengansemuapemangkukepentingandalammengomunikasikankegiatanPerseroan,terutamayangberkaitandenganketerbukaaninformasi.MengontrolmanajemenstrategikomunikasieksternaldaninternaldengansemuapemangkukepentinganuntukmemastikanpenyebaraninformasiPerseroanyangterbukadanakuntabeluntukmenjagacitrapositifPerseroan.

Memastikankepatuhanpenuhpadaperaturanbursaefekdanpasarmodalyangberlaku,sertapelaksanaanGCG.Memantausetiapperkembangandanperubahanperaturanpasarmodal,danmenyampaikanrekomendasidanmasukankepadaDireksimengenaidampakperubahaniniterhadapPerseroansertamelaksanakanperubahaninidalamPerseroan.MengaturdanmengelolaRUPS.

Selaintugas-tugasdiatas,SekretarisPerusahaanjugabertanggungjawabuntuk:Mengorganisasi/mengambilbagiandalampaparanpublikbersama-samadenganHubunganInvestor.Mengorganisasikeputusan-keputusanDireksi.MengorganisasidaftarpemegangsahamdanmemberikaninformasiyangtepatwaktukepadaparapemegangsahammengenaikinerjaPerseroan.MengorganisasiinformasimaterialkepadaOJK,BEI,danmenginformasikannyapadamasyarakatumumhalyangsama,sepertiyangdisyaratkanolehhukumdanperaturanpasarmodalyangberlaku.MengorganisasidanmenghadirisemuapertemuanDewanKomisaris,rapatgabunganDewanKomisarisdanDireksi,sertapertemuansemuakomite(KomiteAudit,KomiteNominasidanRemunerasidanKomiteInvestasi)danmembuatrisalahrapattersebut.MemastikanakuntabilitasPerseroankepadaparapemangkukepentingan,termasukmasyarakatumum,melaluipublikasilaporankeuanganyangberkaladantepatwaktu.MengelolaadministrasikesekretariatanataukorespondensiPerseroandenganpihakterkaitdipasarmodaltermasukOJKdanBEI.MengelolakegiatanhubunganmasyarakatPerseroandenganKomunikasiKorporasi.

Tugas yang dilakukan Sekretaris Perusahaan pada tahun 2014 Sepanjangtahun2014,SekretarisPerusahaanmelakukanberbagaiaktivitas,antaralain:1.BerkorespondensidanmelakukanpertemuandenganOJKdanBEIsebagairegulatorpasarmodal.

2.MenghadirikonferensidanlokakaryayangdiselenggarakanolehOJK,BEI,AsosiasiEmitenIndonesiadanIndonesiaCorporateSecretaryAssociation.

3.BersamadenganHubunganInvestordanKomunikasiKorporasi,menyediakanlaporanperkembanganPerseroankepadapublikmelaluisiaranpers,lamanperusahaan,danmemenuhipermintaandataPerseroan.Sebanyakdelapansiaranpersditerbitkanpadatahun2014.

4.MenyampaikanempatperiodelaporankeuangandansatulaporantahunankepadaOJKdanBEI,sertapenerbitanlaporantersebutdilamandanpengumumanlaporankeuangansetahunpenuhdanlaporankeuangantengahtahunanPerseroandisuratkabarnasional.

5.MenyelenggarakansekaliRUPSTahunandanduakaliRUPSLuarBiasa.

6.Menyelenggaakankonferensipers,pertemuandankegiatanliputanmediadenganKomunikasiKorporasi.

Struktur Sekretaris PerusahaanSekretarisPerusahaanbertanggungjawablangsungkepadaPresidenDirektur.Sejaktahun2013,berdasarkansuratpenunjukantertanggal18Maret2013yangberlakuefektifmulai1April2013,posisiSekretarisPerusahaandijabatolehPutriIraChaeraniDompas.PerseroantidakmenentukanmasajabatanSekretarisPerusahaan.

Badan Tata Kelola Perusahaan Lainnya

Page 82: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Bab 5Tata Kelola Perusahaan

80

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Pengungkapan InformasiSesuaidenganprinsip-prinsiptransparansidansesuaidenganperaturandanketentuanketerbukaaninformasibursadanpasarmodalitu,PerseroanselalumenyediakaninformasiterkinimengenaisetiapperkembanganPerseroankepadapemegangsahamdanotoritaspasarmodalmelaluiberbagaisaluranuntukmemastikankomunikasiyangefektifdantepatwaktu.Selainmelaporkansecaralangsungkepadaotoritaspasarmodaldanbursaefek,informasijugadisebarkankepadaparapemegangsahammelaluipengumumanBursaEfekIndonesiadanmediamassa,sertapadalamanPerseroan.

Padaakhirtahun2014,divisidibawahSekretarisPerusahaanterdiridaritigaorang(yaituPutriIraChaeraniDompassebagaiSekretarisPerusahaan,CatharinaLatjubasebagaiSenior AssociatesKomunikasiKorporasidanArdiPurnamaningtyassebagaiAssociatesSekretarisPerusahaan).

ProfilsingkatSekretarisPerusahaanterdapatpadabagianInformasiPerusahaandilaporantahunanini.

Pelatihan bagi Sekretaris PerusahaanPadatahun2014,SekretarisPerusahaanmenghadirilokakaryakhususuntukSekretarisPerusahaanyangdiselenggarakanolehInternationalFinanceCorporationdiBalisertakonferensi,seminardanlokakaryalainnyayangdiadakanolehOJKdanBEI.MelaluikegiataniniSekretarisPerusahaandapatterusmengikutiperkembangankeahliandibidangnya,untukmeningkatkankompetensidanketerampilandalammelaksanakantugas-tugasnya.

KOMUNIKASI KORPORASISebagaibagiandaridivisiSekretarisPerusahaan,KomunikasiKorporasimengambilperanaktifdalammengelolaberbagaiupayahubunganmasyarakatdanmediauntukpublik.Kegiatanhubunganmasyarakatdanmediabertujuanuntukmembangunreputasiperusahaanyangpositif,melaluikegiatandankomunikasidenganmedia,sertakegiatansosialperusahaan.

BeberapafungsiyangdilakukanolehKomunikasiKorporasiantaralain:1.MenjagahubunganbaikdenganmediauntukmemastikankelancaranaruskomunikasisertaliputanyangyangwajardanseimbangdariPerseroan.

2.MenyampaikanpesandariPerseroankepadapubliksecaraakurat,sistematisdanterarah.

KomunikasiKorporasimengambilperanaktifdalammengelolaberbagaibahanpublikasikepadamasyarakat,antaralain:1.Mengaturpelaksanaanstrategipublikasinon-mediaPerseroanuntukmasyarakatnon-keuangan,investordankomunitaskeuanganuntukmenjagareputasibaikPerseroan.

2.Mengaturpelaksanaanstrategiiklanperusahaandimediamassaterkaitdenganaspekkeuangandannon-keuanganuntukmenjagareputasiperusahaan.

3.MemastikanpublikasidanlamanPerseroanmudahdiaksesolehumumdanisinyadisajikandalamformatyangsederhanadanjelasagarmudahdibaca.

Sepanjangtahun2014,KomunikasiKorporasitelahmelakukanberbagaikegiatan,antaralain:1.MengadakanacarainternalsepertiSaratoga’s 3rd Annual CXO

Network dan Saratoga Golf Day 2014.2.MengadakansatukaliRUPSTahunandanduakaliRUPSLuarBiasa.

3.MenyediakaninformasiperkembanganPerseroanterbarukepadapublikmelaluisiaranpersdanlamanperusahaan.Sebanyakdelapansiaranpersditerbitkanpadatahun2014.

4.MengorganisirKonferensiPersdankegiatanMedia Gathering.5.Mengadakanaktivitastanggungjawabsosialperusahaan.

HUBUNGAN INVESTORPeranHubunganInvestorpentingdalammenyampaikanpenjelasandanpengungkapanyangjelastentangriwayatdankinerjaPerseroanuntukmemastikanbahwaparapemegangsahamdanpelakupasarmodallainnyamampumembuatkeputusanyangadildalamberinvestasidiPerseroan.

HubunganInvestormelakukanperhitungannilaibersihasetdanmenganalisasecarateraturdanmempersiapkananalisakeuanganPerseroantermasukpenilaianyangmenyorotikinerjainvestasidi20perusahaanyangberoperasidiberbagaisektoruntuksecaraefektifdikomunikasikankepadaparapemegangsaham,analisekuitas,mitrapotensial,bankir,danpelakupasarmodallainnya.

HubunganInvestormenyebarkaninformasisecaralangsungkepadainvestordanpelakupasarmodalmelaluipresentasiPerseroanyangmenyajikanperkembanganterbarusecararutinyangtersediadilamanPerseroan,menyediakaninformasikeuanganterbarutriwulananmelaluilamandandistribusisuratelektronikHubunganInvestor,merumuskanpesan-pesanpentingpadaberbagaikesempatanacarauntukdidistribusikankepadapublik,danmemberikanresponyangcepatataspertanyaanyangberkaitandengankinerjakeuanganPerseroanyangdatangdarianalisinstitusiinvestor,analisrisetmengenaisahamPerseroan,kreditur,danlain-lain.

HubunganInvestorPerseroanbertanggungjawablangsungkepadaDirekturKeuangandanbekerjabersamadenganSekretarisPerusahaandanKomunikasiKorporasidalammembangunpersepsipublikyangpositifdanmembantumemastikantransparansiinformasiPerseroankepadapublik.

Padatahun2014,HubunganInvestormemastikaninvestordanpelakupasarmodalmemilikiaksespadainformasiperusahaandanmelakukanpertemuanlangsungdenganDireksiPerusahaandengancarapertemuanone-on-onedanpertemuankelompoksecaralangsungdanmelaluipartisipasidalamkonferensiinvestor,roadshow, sertapengirimanpaparanpublik.DireksiPerseroanyangbertugasdanaktifberpartisipasidalamberbagaikesempatantersebut.

.

Acara Frekuensi

Konferensi 2

Roadshows 3

PertemuanTatapMukadanTelekonferensi 105

PaparanPublik 1

Badan Tata Kelola Perusahaan Lainnya

Page 83: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

81

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Laporan Eksternal di 2014 Frekwensi

LaporankepadaOJK 52

LaporankepadaIDX 53

LaporanTahunan 1

SiaranPers 8

Siaran Pers di 2014

SaratogaOptimisuntukMemperkuatPortofolioInvesta-sinyapadaTahun2014

PendapatanSaratogaMeningkatkan55%menjadiRp3,7TriliunPadaTahun2013

LabaBersihSaratogaNaik383%MenjadiRp444MiliarPadaKuartalPertama2013

RUPSTSaratogaMeningkatkanInvestasiPadaTahun2014 SaratogaTerusBerkembang,LabaSemesterI2014DipatokRp542Miliar SaratogaMengakuisisiSahamPTGilangAgungPersada(PTGAP),MemperkuatInvestasidiSektorKonsumenIndonesia SaratogaMenetapkanLabaBersihRp762MiliarPadaKuartalKetiga2014 SaratogaBerhasilMempertahankanMomentumPertum-buhanPositifPadaTahun2014

Tanggal

Judul

21Januari2014

28Maret2014

30April2014

7Mei2014

4Agustus2014

12Agustus2014

29Oktober2014

31Desember2014

Akses Informasi dan Data PerseroanPerseroanyakinbahwapenyebaraninformasikepadaseluruhpemangkukepentinganmerupakankomponenpentinguntukmeningkatkantransparansiinformasiinternaldaneksternal,yangbertujuanuntukmembantu,menjagadanmeningkatkanpengetahuanparapemangkukepentingan,pemahamandanpersepsipositifterhadapkebijakandankegiatannya.Untukmenyediakaninformasiterkinikepadaseluruhpemangkukepentingan,Perseroanmenyajikanportalinformasi,http://www.saratoga-investama.com,dalamBahasaIndonesiadanBahasaInggris.

Untukmemenuhiprinsipketerbukaaninformasi,perusahaanselalumenyampaikanlaporantentangmateridanfaktainformasibaikmelaluisuratdanlaporanelektronikuntukOJKdanBEI.KeterbukaaninformasiperusahaandisajikanmelaluilaporanelektronikyangtersediadisitusBEI(www.idx.co.id).

Akses pada Siran Pers melalui Laman PerseroanSetiapkegiatankorporasidanacarabesarlainnyasecaraaktifdipublikasikanmelaluisiaranpersdalamBahasaIndonesiadanBahasaInggris.Siaranpersjugatersediadilamanperusahaan.

Alamat Korespondensi Perseroan (Hubungi Kami)Perseroandengantanganterbukamenyambutdanterusmembinasalurankomunikasidenganparapemangkukepentinganmelaluifitur‘hubungikami’yangtersediadilamanPerseroan

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. MenaraKaryaLantai15JalanHRRasunaSaidBlokX-5Kav.1-2JakartaSelatan12950,IndonesiaTelepon :622157944355Faks :622157944365

Alamat e-mail Sekretaris Perusahaan dan Hubungan InvestorInstitusiataupihakyangterkaitdenganpasarmodaldaninvestordiundanguntuklangsungmenghubungiSekretarisPerusahaandanHubunganInvestordialamatberikut:

IraDompas(SekretarisPerusahaan)Telepon :622157944355Faks :622157944365Email :[email protected]

LeonaKarnali(HubunganInvestor)Telepon :622157944355Faks :622157944365Email :[email protected]

Program Management and Employee Stock Options

Program (MESOP) PerseroanBerdasarkanRUPSLuarBiasatanggal22Februari2013,pemegangsahamPerseroantelahmenyetujuiuntukmemberikanhakopsikepadamanajemendankaryawanmelaluiMESOPdalamjumlahhingga2%darimodalditempatkandandisetorsetelahpenawaranumumperdanaPerseroan.PerseroantelahmenetapkankriteriayangharusdipenuhidalamkaitannyadenganalokasihakopsikepadapesertaMESOP.

UntukpelaksanaanMESOPTahapIdimulaidaritanggal7Februari2014hingga7Februari2019,PerusahaantelahmemperolehpersetujuandariBEIberdasarkanSuratNo.S-00316/BEI.PPJ/01-2014tanggal27Januari2014tentangpersetujuanPencatatanSahamdalamRangkaProgramMESOP,sepertiyangdiumumkandisitusBEINo.Peng-P-00096/BEI.PPJ/01-2014tanggal6Februari2014,denganrinciansebagaiberikut:

Pre-Listing Saham MESOPJumlahTotalMESOP : 14.421.000sahamHargapelaksanaanMESOP : Rp4.777Jumlahsahampre-listinguntukMESOP: 14.421.000sahamNilainominalsaham : Rp100/sahamTanggalsahampre-listing : 7Februari2014

Page 84: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Bab 5Tata Kelola Perusahaan

82

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Sanksi AdministrasiPadatahun2014,sanksiadministratifberupategurantertulisdiberlakukanpadaPerseroanterkaitdenganketerlambatanpenyampaianbuktiiklanbabakpertamalaporankeuanganPerseroanuntukperiodeJuni2013padaOJK,berdasarkanSuratNo.S-15/PM.111/2014tanggal15Januari2014.

PROSES PENGADILANMasalahhukumbaikhukumperdatadanpidanayangdihadapiselamaperiodelaporaniniyangtelahdiajukanmelaluiproseshukumuntuktahun2014,tidakadaproseshukumpidanaatauperdatayangmelibatkanpihakPerseroan.

Kasus Litigasi Anggota Dewan Komisaris dan Direksi Selamatahunpelaporan,tidakadakasushukumyangmelibatkananggotaDewanKomisarisdanDireksiPerseroansebagaipihakterdakwa.

KONFLIK KEPENTINGAN Selama2014,tidakadatransaksidengankonflikkepentingan,yangdidefinisikansebagaikeadaandimanaterdapatkonflikantarakepentinganekonomiSaratogadankepentinganekonomipribadianggotaDireksiPerseroan,DewanKomisaris,pemegangsahamutamaataupihakyangterafiliasi.

DANA UNTUK AKTIVITAS POLITIK DAN SOSIALSelama2014,Perseroantidakterlibatdalamkegiatanpolitikdantidakmemberikansumbanganpadakepentinganpolitik.Sebaliknya,kesadaranyangkuattentangisu-isusosialdanlingkunganmerupakanbagianpentingdaritugasPerseroandantanggungjawabterhadapmasyarakat,dandisalurkanmelaluiberbagaiinisiatifdibidangsosialdanlingkungan.SebuahkegiatanyanglebihrinciyangdilakukanolehperusahaanterteradalamBagianTanggungJawabSosialKorporasidalamlaporantahunanini.

Kode EtikPadatahun2014,PerseroantelahmemulaipengembanganKodeEtikyangakanberfungsisebagaipedomanbagidireksi,komisarisdanseluruhkaryawanPerseroandalammelakukaninteraksidanhubungandenganparapemangkukepentingan.TujuandariKodeEtikadalahuntukmenunjukkankomitmenPerseroanuntukstandartertinggiperilakuyangetis,untukmendorongperilakuyangetisyangtepatdansanksipelanggarandalamPerseroan;danmengembangkanbudayadanperilakuyangetisberdasarkanstandartersebut,yangdipimpinolehpemegangsaham,komisarisdanmanajemenPerseroan,dandiikutiolehseluruhkaryawan.

Isi Kode EtikPerseroanmemilikiKodeEtikyangmenetapkanetikastandardanperilakuyangditegakkanolehseluruhanggotaPerseroan,yangmengatursebagaiberikut:SiapayangharusmenerapkanKodeEtikTujuanKodeEtikKonsekuensidaripelanggaranKodeEtikPrinsip-prinsipetikaperusahaanPerlindunganterhadapkepentingankaryawanKejujuranKorupsidanpenipuanKeadilanKerahasiaanTransparansiAktivitaspolitikKeamanandanreputasiMasyarakat,lingkungandankomitmenmasyarakatluasKepatuhanterhadaphukum,aturandanperaturanKepatuhandanpelaporanmenyangkutperusahaan(KebijakanWhistle blower)

KodeEtikberlakuuntuksemuaDirektur,KomisarisdanKaryawanPerseroan.

Sosialisasi Etika PerusahaanInternalisasidansosialisasiprosesKodeEtikdannilai-nilaiPerseroanbagisemuatingkatanorganisasi(DewanKomisaris,Direksidankaryawan)dilakukanmelaluimediakomunikasiformaldaninformal,seperti:diskusi,pengarahan,pengirimansuratelektronikdarimanajemendanlain-lain.

Padatanggal15Agustus2014,manajemenmelaluiDivisiSumberDayaManusiatelahmelakukaninternalisasidanprosessosialisasidenganmengirimkansuratelektronikkepadaseluruhkaryawanPerseroan,termasukanggotaDewanKomisarisdanDireksi.ManajemenPerseroanjugatelahmeluncurkanKodeEtikdanPedomanTataKelolaPerusahaandalamacaratahunanSaratoga 3rd Annual CXO Networkpada23Agustus2014.

Kebijakan Anti Penyuapan, Pembayaran Kembali, Pembayaran-Pembayaran Fasilitasi, Hadiah dan HiburanPerseroantelahmembentukkebijakanantipenyuapan,pembayarankembali,pembayaran-pembayaranfasilitasi,hadiahdanhiburan,yangberlakuuntuksetiaptransaksidenganpejabatataukaryawanpemerintahluarnegeridan/ataudalamnegeriataudengansetiapperusahaanswastaatauorangtertentu,danbaikdalamtransaksibisnisyangbersifatdomestikatauinternasional.

SeluruhDirektur,KomisarisdankaryawanSaratoga(IndividuSaratoga),termasukafiliasinya,tidakdiperbolehkanuntukmenawarkanataumenerimasuap,pembayaranfasilitas,

Etika dan Sosialisasi Etika Perseroan

Page 85: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

83

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

pembayarankembaliataupembayaranyangtidaklayaklainnyauntukalasanapapun.Penawaran,pembayaran,permintaanataupenerimaansuapbaiklangsungmaupuntidaklangsungdalambentukapapunolehIndividuSaratogadan/atauafiliasinya,tidakdapatditerima.PerseroanmembatasinilaihadiahdanhiburanyangdapatditerimaataudiberikanolehsetiapIndividuSaratoga.

Sistem Whistleblowing

Perseroanmemilikimekanismewhistlebloweruntukmelaporkankecurangan,sebagaimanadiaturdalamPedomanTataKelolaPerusahaandanKodeEtikPerseroan.KaryawandapatmelaporkansetiapkasuspenipuanataupelanggaranKodeEtik,peraturanPerseroan,AnggaranDasar,hukum,informasirahasiadankejahatanlainnyakepadakepalaUnitAuditInternal.Sebuahlaporanpelanggaranataudugaanpelanggaranakandirahasiakan,untukkebutuhaninvestigasiyangmemadaiatashaltersebutdanidentitasorangtersebuttidakakandiungkapkan.Semualaporanakansegeradiselidikidantindakanyangtepatakandiambil.BagianAtasFormulir UnitAuditInternalakanberusahauntukmemastikanbahwainvestigasidilakukandengancepatdansensitiftanpamempengaruhikualitasdankedalamaninvestigasitersebut.Pihakyangmenyampaikanlaporanakandiberitahutentangkemajuandanhasilpenyelidikansecaratertulis.

PerseroanmeghargaibantuandarisetiapIndividuSaratogayangmengidentifikasipermasalahanpotensialyangperluditangani.SetiaptindakanpembalasanterhadapsetiapIndividuSaratogayangtelahmengangkatsuatumasalahsecarajujuradalahsuatubentukpelanggaranatasKodeEtik.Perhatianyangjujur,ataupartisipasidalamprosesinvestigasiyangdilakukanolehIndividuSaratoga,tidakbisadijadikandasaratastindakanapapunyangmerugikan,termasukpemisahan,penurunanjabatan,pemecatan,pengurangankeuntungan,ancaman,pelecehanataudiskriminasi.

Pelaksanaan GCG pada Anak PerusahaanPada23Agustus2014,PerseroanmeluncurkanKodeEtikdanPedomanTataKelolaPerusahaandalamacaraSaratoga3rdAnnualCXONetwork,yangmerupakanacaratahunanuntukmemperkuatjaringandansinergidiantaraparapemimpinbisnisdikeluargaPerseroandansebagaisaranauntukmeningkatkanpengetahuanmelaluidiskusidenganparaahliterkemukadanparapemimpinindustri.

PerseroanmendorongsemuaperusahaaninvesteeuntukmengadopsiKodeEtikdanPedomanTataKelolaPerusahaandanmembuatpenyesuaian(jikadiperlukan).PerseroanjugamengharapkansemuapihakyangberelasidenganPerseroanuntukmematuhiKodeEtikdanPedomanTataKelolaPerusahaan.

Prioritas Pengembangan GCG Pada Tahun 2015Padatahun2015,PerseroanberencanauntukmeningkatkanpraktikGCGmelaluikegiatan-kegiatanberikut:1. MenyelesaikanPiagamDireksi.2. MelengkapiStandarProsedurOperasionaluntuksemuadivisi diPerseroansebagaipedomandalammelakukankegiatan operasionalsehari-hari.3. MemperkuatpemahamandanpengetahuantentangGCG melaluiprogrampelatihan/seminarbagianggotaDewan Komisaris,DireksidanmanajerseniorPerseroan.4. PenguatankebijakanGCGdanpelaksanaannyadalam Perseroandananakperusahaan.

PengendalianInternaladalahsuatuproses,yangdipengaruhiolehDireksisebagaibadan,manajemendanindividulainnya,yangdirancanguntukmemberikankeyakinanyangmemadaitentangpencapaiantujuandalamkategoriberikutini:Efektivitasdanefisiensioperasional.Laporankeuanganyangdapatdipercaya.Kepatuhanterhadaphukumdanperaturanyangberlaku.Perlindunganterhadapasetperusahaan.

ProsesPengendalianInternalSaratogainitelahdiikutidenganbaikolehsetiapindividuterkaitbahkanjauhsebelumPenawaranUmumPerdana.Initerlihatdariprosesrutindimasing-masingkategori.

Efektivitas dan Efisiensi OperasionalSelainrapatgabunganDireksidanDewanKomisarisyangterjadwal,DireksidanManajemenSeniorbertemusecarateratursetiapmingguuntukmemastikanperkembanganterkinioperasionalbisnis,kinerjakeuangansertapeluangpotensialPerseroandanperusahaaninvesteediketahuisesegeramungkin.FungsipertemuanmingguaniniadalahuntukmemonitordanmemungkinkanPerseroanmembuatkeputusanyangtepatwaktu.

SaratogajugatelahmembentukUnitAuditInternaldengantugasutamanyamemberikankepastianyangmemadaikepadaDireksidalamhaltatakelola,manajemendanpengendalianrisiko,sertasaranuntukperbaikanberkelanjutandalamprosesbisnisyangada.UnitAuditInternalmemberikanpendapatprofesionaldanindependententangapakahkegiatanPerseroansesuaidenganperaturandanketentuanPerseroan.

Pelaporan Keuangan yang Dapat DiandalkanSaratogamerekrutindividudenganlatarbelakangakuntansiyangmampudanmemilikipengalamanluasdikantorakuntanpublik.Pengembanganstafyangberkelanjutanuntukmemastikanstafmengikutiperkembanganbarudibidangakuntansidanauditjugamenjadiperhatianmanajemen.

PerseroanmemilikiKomiteAudityangdikepalaiolehseseorangyangmerupakananggotaDewanNasional–IkatanAkuntanIndonesiadandudukdidewanpenasehatKebijakanAkuntansiKeuanganBankIndonesiadanseoranganggotayangmasihmerupakanpartneraudityangmemeriksalaporankeuangansebelumdipublikasikan.

Selanjutnya,SaratogajugamelibatkansalahsatudariempatAkuntanPublikbesaruntukmengauditlaporankeuangankonsolidasian.

Kepatuhan terhadap Hukum dan Peraturan Mematuhihukumdanperaturanperundang-undanganyangberlakumerupakanindikatorkinerjautamaSekretarisPerusahaandanDivisiHukumdenganbantuandaridivisi-divisilaindalamPerseroan(yaituDivisiAkuntansi,DivisiKeuangan,DivisiPengembanganBisnis,DivisiSumberDayaManusia,UnitAuditInternal,ManajemenRisikodanHubunganInvestor).

Pengendalian InternalEtika dan Sosialisasi Etika Perseroan

Page 86: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Bab 5Tata Kelola Perusahaan

84

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

AUDIT EKSTERNALUntukmemastikanlaporankeuanganyangdapatdipercaya,PerseroanmenunjukakuntanpublikbersertifikatuntukmelakukanauditeksternalsebagaipemantauindependendarikeuanganPerseroan.

SesuaidengankeputusanRUPSTahunanperusahaanpadatanggal7Mei2014,RUPSmenyetujuipenunjukanKantorAkuntanPublikSiddharta&Widjaja(member of KPMG global network) untukmengauditlaporankeuanganperusahaanuntuklaporankeuanganakhirtahunyangberakhir31Desember2014.KantorAkuntanPublikterdaftardiBapepam-LKsebagaiAkuntanPublik.

RUPSjugamemberikanwewenangkepadaDewanKomisarisperusahaanuntukmenetapkanhonorariumakuntanpubliktersebutdanmenunjukpenggantiapabilakarenasatudanlainhalKantorAkuntanPublikyangditunjuktidakdapatmemenuhikewajibannya.

Tahun2014adalahtahunkeduabagiSaratogauntukmempertahankanKantorAkuntanPublikSiddharta&Widjaja(member of KPMG global network)dantahunpertamauntukDra.TohanaWidjaja,MBA,CPAuntukmenjadiakuntanuntukmenandatanganiLaporanAuditorIndependenuntuktahunfiskal2014,dalammelakukanauditterhadaplaporankeuanganperusahaan.KantorAkuntanPublikyangditunjuktelahmenyelesaikantugasnyasecaraindependen,sesuaidenganstandarprofesionalakuntanpublik,kontrakdanruanglingkuppekerjaanaudityangtelahdisepakati.

KantorAkuntanPublikSiddharta&Widjaja(member of KPMG global network)tidakmenyediakanjasakonsultasilainuntukSaratoga.

Tabelberikutmencantumkankantorakuntanpublikyangmengauditlaporankeuangankonsolidasianperusahaandanlaporankeuangananakperusahaanselamaduatahunterakhir:

Akuntan Publik

Biaya Audit

2013

2014

Siddharta&Widjaja

Siddharta&Widjaja

Rp3.065.227.770

Rp3.342.778.000

Manajemen Risiko

MANAJEMEN RISIKOSebagaiperusahaaninvestasiaktif,SaratogamemahamikebutuhanuntukfokuspadapengelolaanrisikoutamaPerseroanyangdapatmenghambatpertumbuhanbisnisdanbahkanmengancamkelangsunganmanajemenbisnis.ManajemenrisikomerupakanbagianyangtakterpisahkandaripenerapanGCGbersamaandenganauditinternaldankepatuhan.

Tujuan Manajemen Risiko1.Untukmengidentifikasi,menilai,mengelola,danmemonitorrisiko-risikoutamayangterdapatpadakegiatanPerseroandengantujuanmencapaipertumbuhanyangberkelanjutandanmelindungikepentinganpemegangsahamdanpemangkukepentinganPerseroan.

2.UntukmenanamkanbudayasadarrisikodiSaratoga.3.UntukmenerapkanpelaksanaanmanajemenrisikoyangbaikdalammembantuPerseroanmencapaitujuannya,dandiakuisebagaipelopordalampelaksanaanGCGdiIndonesia.

Sistem Manajemen RisikoPadatahun2014,Saratogamenetapkankebijakanmanajemenrisikodanmerumuskanprinsip-prinsip,strategi,kerangkakerja,tatakelola,perandantanggungjawabyangterkaitdenganrisikousahabagiDewanKomisaris,Direksi,KepalaDivisi,dankaryawanPerseroan.

Prinsip-prinsip RisikoPrinsip-prinsiprisikoPerseroanmengikutiManajemenRisikoStandarISO31000,dimanamanajemenrisikoharusmenciptakandanmelindunginilai,menjadibagianyangtakterpisahkandariprosesorganisasi,menjadibagiandaripengambilankeputusan,secaraeksplisitmembahasketidakpastiansecarasistematis,terstrukturdantepatwaktu.Penilaiandanmanajemenrisikoharusdidasarkanpadainformasiterbaikyangtersedia,disesuaikan,mempertimbangkanfaktormanusiadanbudaya,transparandaninklusif,dinamis,berulangdanresponsifterhadapperubahan,danmemfasilitasiperbaikandanpeningkatanorganisasisecaraberkelanjutan.

Strategi Manajemen RisikoDireksiSaratogapercayabahwabudaya,kesadaran,danpraktikpenerapan manajemen risiko sangat penting dalam proses pengambilankeputusan.Potensirisikoselaludipertimbangkandalammembuatkeputusanyangberkaitandenganinvestasibaru,tindaklanjutinvestasi,menetapkanarahPerseroan,dandalamkegiatanoperasionalsehari-hari.

BersamadenganDireksidankepalaunitusaha,UnitManajemenRisikomengidentifikasi,menilai,memperhatikanrisikoyangsignifikan,menetapkanprofilrisikosertamerumuskanrencanamitigasirisiko.DireksimemastikanpenerapanmanajemenrisikoPerseroan,sementaraKomiteAuditmengawasiDireksidalammelakukanpembentukanunitmanajemenrisikodankemajuanpelaksanaanrencanamanajemenrisiko.

Peran aktif dari Anggota Dewan Komisaris dan DireksiSemuaanggotaDewanKomisarisdanDireksiberperanaktifdalammengelolarisiko.DewanKomisarismelakukanpengawasanterhadapkegiatanmanajemenrisikodanmemilikitanggungjawabuntukmemastikanbahwaPerseroanmengelolarisikosecaramemadai,sedangkanDireksibertanggungjawabuntukmengeloladanmemitigasipaparanrisikoPerseroan.

Page 87: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

85

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Profil Risiko

MitigasiindikatormakroekonomibaikdiIndonesiamaupunsecaraglobaldipantausecaraketatmelaluiberbagaiketerlibatan,termasukpertemuanmanajemenmingguan.KarenaportofolioinvestasiPerseroansebagianbesarterdiridariasetyangberoperasidiIndonesia,makaPerseroandihadapkanpadarisikonegaraIndonesia.Namundemikian,PerseroanmeyakinibahwaprospekpertumbuhanmasadepanIndonesialebihbesardaripadarisikososial-politik,pasar,danekonomiyangdihadapiIndonesiasaatinidandimasamendatang.Dalambeberapakasus,kondisipasaryangkurangmenguntungkandapatbenar-benarmenawarkanpeluanginvestasibaru,sepertipengalamanmasalalutelahmengajarkanPerseroan.Saratogadibentukpadatahun1998saatkrisiskeuanganAsia.

Dalammenangkappeluang,Perseroanmengikutiprosesinvestasiyangketatdanmelakukananalisisyangtelitidanujituntas.PerseroanbertahandenganpendekatanyangketatdandisiplinuntukprosespembuatankeputusaninvestasiPerseroan.

Perseroanmengelolapaparanterhadapindustritertentumelaluiinvestasiditigasektorutamadansengajamembangunbeberapaunitusahadalamsatusektor.MeskipunhargakomoditasyangrendahberdampakpadabisnisPerseroandibidangsumberdayaalam,portofolioinvestasiPerseroansecarakeseluruhanmamputerustumbuh.Padasemuaperusahaaninvesteebaikyangtercatatmaupunbelumtercatat,Perseroanmemilikisahamyangcukupbesar,tinjauanmanajemenrisikorutindilakukandanrencanatindaklanjutyangdilakukandenganbijakuntukmeminimalkanrisikopadamasing-masingperusahaaninvestee.

Perseroanberusahauntukmengembangkandanmempertahankanaksesyangluasterhadapmaupunekuitas.Perseroanjugamenjalinhubunganyangkuatdenganbankdaninvestor.Padatahun2014,Perseroanmelunasipinjamandanmembatasiprinsippelunasanpembayaransetiaptahunsesuaidenganperdaganganharianrata-ratainvestasitunaiPerseroan. Padasaatyangsama,Perseroanmempertahankanbiayaoperasionalyangefisiendanrendahditingkatinduk.

InvestasiPerseroanantaralaindiPTAdaroEnergyTbk.,PTTriWahanaUniversal,danPTSinarMentariPrimamempunyaipendapatanUSDyangmenyediakanperlindunganalamiterhadapkewajibanUSDPerseroan.Beberapaperusahaaninvesteetersebutdapatmenguncihargadengankontrakpenjualanjangkapanjangsehinggamemitigasiterhadappergerakanpasaryangmerugikan.Padatahun2014,PerseroanberhasilmenerbitkanmediumtermnotesdalamRupiahuntukmenggantikansebagianpinjamanUSDPerseroan.UntukmemenuhikebutuhanlindungnilaikewajibanperseroandalamUSD,saatiniPerseroanmengantisipasinyadenganmengenalipasardansekaligusterusmelihatpeluangperlindunganjangkapanjang.

Perencanaansuksesisangatpenting.Sebagaibagiandariprogramsumberdayamanusia,Perseroantelahmengembangkandenganbaikrencanasuksesidanmanajemen.KomiteNominasidanRemunerasimengawasiperencanaansuksesidanpenilaiankinerjaeksekutifseniorPerseroan.

PerseroanmemilihkaryawandanperwakilanPerseroandiperusahaaninvestee dengan hati-hatidanteliti.DivisiSumberDayaManusiaPerseroanmemberikanpanduanyangjelasbagikaryawan,melaluikodeetik,pelatihandansosialisasiuntukmemastikankepatuhanterhadapketentuandanperaturan.UntukmenyelaraskankepentingankaryawandanPerseroan,tinjauankinerjaindividudilakukanberdasarkankinerjaPerseroan.

Kepatuhanterhadaphukumdanperaturanyangberlakuadalahprioritasutama.PerseroanberusahauntukmematuhisemuahukumdanperaturanyangterkaitdengankegiatanbisnisPerseroandanmemperbaruipengetahuanPerseroantentangperubahanperaturanperundang-undanganyangberlaku.SekretarisPerusahaanPerseroanmemastikanPerseroanmengikutiperaturanperundang-undangandanpersyaratandiareapasarmodal.DivisiHukumPerseroanmemastikanbahwaPerseroandilindungiterhadapkemungkinanrisikohukumyangdidapatkan,danketikadipandangperlu,dapatbekerjasamadengankonsultanhukumuntukmemperkuatmitigasirisikohukum.

Mitigasi

Risiko Risiko Sosial-Politik, Pasar, dan EkonomiKondisisosial-politik,pasardanekonomiyangburukdapatmempengaruhibisnisPerseroantermasukpenurunannilaiinvestasidanmembatasipeluanginvestasi,yangdapatmempengaruhikondisikeuanganPerseroan.

Risiko Ekspansi ke Bisnis dan Pasar BaruSebagaiperusahaaninvestasiaktif,PerseroanselaluberusahauntukmelihatpeluangyangdapatmemberikannilaiterbaikuntukportofolioPerseroan.Dalamhalitu,Perseroanterbukauntukmasukkelinibisnisbaru,strategiinvestasibaru,danpasargeografisbaru,yangdapatmenimbulkanrisikotambahandanketidakpastiandalambisnisPerseroan.

Paparan Risiko Industri di mana perusahaan investee Perseroan beroperasiPerusahaan investeePerseroanterlibatdalamsejumlahindustri,sepertiSumberDayaAlam,sektorinfrastruktur,dankonsumen. Industridimasing-masingtigasektortersebutmemilikirisikotertentu.

Risiko Pendanaan dan Arus KasSifatalamibisnisberfokuspadatahapawaldanhorisoninvestasijangkapanjangyangsecarasignifikanmembutuhkanjugadanajangkapanjang,tergantungpadakondisipasarkredit,Perseroanmungkintidakbisamemperbaruifasilitastersebut.Kurangnyaketersediaandanadapatmengakibatkanhilangnyapeluanginvestasi.

Risiko Pasar Pergerakanhargapasaryangmerugikan,sukubunga,danperubahannilaitukarmatauangasingdapatmempengaruhikinerjakeuanganperusahaan.

Risiko Ketergantungan Pada Pendiri dan Para Eksekutif Utama BerakhirnyamasabaktidaripendiridaneksekutifutamaPerseroanakanberdampaknegatifpadabisnisPerseroan.

Risiko Kelalaian dan Pelanggaran Karyawan Kesalahankaryawanbisamembahayakan PerseroanyangmempengaruhikemampuanPerseroanuntukmenarikinvestasidandapatmengakibatkankerugianfinansial,tanggungjawabhukum,sertamembahayakanbagireputasiPerseroamsecarasignifikan.

Risiko Akibat Kerumitan Peraturan dan Hukum yang KompleksInvestasiPerseroanbisajadimelibatkanbisnisyangbesar,peraturandanketentuanhukumyangkompleks,yangmungkinmemerlukanpengawasanperaturanyanglebihtinggiataurisikokewajibanbersamayanglebihbesar.

Appetite RisikoSaratogaberoperasidalamlingkunganbisnisyangunikdansangatkompetitifyangmelibatkaninvestasijangkapanjangdenganberbagaiperusahaanpadatahappertumbuhan,tahapawal,dansituasikhusus.Saratogamenetapkanappetite risiko di tingkat

menengahkeatasberkaitandenganstrategidanrisikokeuangan,sementara appetiterisikoberkaitandenganoperasional,hukumdankepatuhan,termasukrisikoreputasi,ditetapkanpadatingkatrendah.

Manajemen Risiko

Page 88: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Bab 6Sumber Daya Manusia

86

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Sumber Daya Manusia

Page 89: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

87

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Di Saratoga, Perseroan menghargai karyawan dan mendorong mereka untuk secara konsisten menjunjung tinggi kedisiplinan dalam meraih visi dan tujuan Perseroan. Kedisiplinan dan dedikasi para karyawan mampu membuat Perseroan untuk mengambil kesempatan-kesem-patan yang ada melalui naik turunnya siklus ekonomi. Hal yang mendasari kompetensi dan kemampuan pekerja Perseroan adalah komitmen untuk selalu memperbaiki manajemen, pengembangan dan kesejahteraan mereka.

Page 90: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Bab 6Sumber Daya Manusia

88

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Rencana Tenaga Kerja, Rekrutmen dan Seleksi Kebutuhantenagakerjadidasarkanpadaadanyakesenjanganantarakemampuanyangadadankebutuhanbisnismasadepan,yangkemudianmenjadidasarbagiprosesperekrutandanseleksi,sertapengembangankaryawan.Perseroanterusmenganalisis,mengevaluasidanmemonitorkondisitenagakerjasaatiniuntukmengatasikesenjangantenagakerja.

Pada31Desember2014,Perseroanmempekerjakan51orang.RincianjumlahkaryawanberdasarkanJabatan,PendidikandanUsiaadalahsebagaiberikut:

Komitmen Untuk MajuSaratogamenganggapumpanbalikdarikaryawansebagaisesuatuhalyangpentingsebagaijaminanbahwaPerseroanmengertiapayangdibutuhkanparakaryawanuntukmencapaitujuannya.Menjalinkerjasamadenganperusahaankonsultanmanajemenglobal,HayGroup,Perseroanmengadakansurveikaryawanuntukpertamakalinyapadatahun2013.HalinimemberikanpemahamantentangpersepsikaryawanakanperanyangmempengaruhikemampuanmerekauntukmencapaitujuanPerseroan.Padatahun2014,DivisiSumberDayaManusiamelakukandiskusilanjutan,membangunkomunikasiyangterbukadenganparakaryawanuntukmemahamiharapanmerekamengenaihal-halyangperluditingkatkan.HasildarisurveidandiskusikelompokmenunjukkanbahwaArahanyangJelas&Menjanjikan,KeyakinanpadaKepemimpinan,Struktur&Proses,ManajemenKinerja,Gaji&Tunjangan,PeluangPengembangan,danPelatihanadalahhal-halyangperludiperbaiki.

Padatahun2014,PerseroanmerumuskanbeberapainisiatifuntukmemperjelasdanmengomunikasikanIndikatorKinerjaUtama(IKU)dantujuan,strukturorganisasi,sertastrukturjenjangkarier.PerseroanjugabekerjauntukmemperjelasdanmenyelaraskanIKUdantujuanindividu,danmeninjausertamengomunikasikankebijakanimbalankerjakaryawan.PelatihandiselenggarakanuntukmendukungpengembangandanefektivitaskaryawandalammencapaivisiPerseroan.Menjelangakhir2014,surveikaryawankeduadiadakanuntukmengukurefektivitasinisiatifDivisiSumberDayaManusia.

Hasilsurveitahun2014menunjukkanbahwabeberapaperbaikan,sepertiyangdiindikasikandenganpersepsipositifdariparakaryawanpadaArahanyangJelas&Menjanjikan(+11%),KeyakinanpadaKepemimpinan(+21%),Struktur&Proses(+12%),ManajemenKinerja(+21%),danGaji&Tunjangan(+1%).Selainitu,denganmengadakansurveiawaldanmenerapkaninisiatifperbaikan,Perseroanberhasilmengurangitingkatatrisistafdari4%menjadi2%.

Jabatan 2014 2013

Direktur 4 4

Manajer&Supervisor 26 27

Staf&NonStaf 21 21

Jumlah 51 52

Pendidikan 2014 2013

Sarjana ke atas 33 32

Diploma 5 6

Lainnya 13 14

Jumlah 51 52

Usia 2014 2013

>50 10 10

41–50 16 15

31–40 16 20

<30 9 7

Jumlah 51 52

Jumlah pekerja berdasarkan jabatan

Jumlah karyawan berdasarkan tingkat pendidikan

Jumlah karyawan berdasarkan usia

Sumber Daya Manusia

Page 91: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

89

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

DalamprosesperekrutanPerseroanmemilihorangyangmempunyaikarakterkorporasiyangkuat,yaituIntegritas,Semangat&Energi,danKompetensi&Kemampuan.Perseroanmencarikarakteristiktersebutdariparakandidatmelaluiserangkaianwawancaradantesteknisdankompetensi.

Manajemen Kinerja Perseroanmenganggapmanajemenkinerjaadalahhalyangpenting.Sepanjangtahun2014,paramanajerdankaryawansecaraaktifterlibatdalamprosesmanajemenkinerja,dimanabaikkaryawanmaupunmanajermemonitorkinerjakaryawan,sementaramanajermemberikanpembinaandanbimbingankepadakaryawan.Menjelangakhirtahun,setiapkaryawanmengadakandiskusipenilaiankinerjadenganmanajermasing-masing.Darisini,karyawandapatfokuspadapengembangankarirmereka,seiringdenganpertumbuhanPerseroan.

Pengembangan Kompetensi, Pelatihan dan Kesempatan yang SamaPerseroanmemberikankesempatanyangsamapadakaryawanuntukmengejarimpianmasing-masingsaatberkembangbersamaPerseroan.Perseroanjugamemberikaryawankesempatanuntukberprestasidenganmenempatkanmerekadiposisiyangtepat.HasilpenilaiankinerjadanrencanapertumbuhanPerseroanpadamasadepandigunakanuntukmengidentifikasikebutuhanpengembangankaryawan.Berbagaimetodologipengembanganmulaidaripelatihanterstruktursampaikepelatihanon-the-job digunakandemikemajuankaryawan.

Catatansingkatdariprogrampelatihandanlokakaryayangdiselenggarakanpadatahun2014adalahsebagaiberikut:

No. Pelatihan Penyelenggara Yang hadir

1 ASEAN CG Score Card IndonesianInstitute KepalaUnitInternalAudit,Hubungan forCorporateDirectorship InvestordanSekretarisPerusahaan

2 APEC CEO Summit 2014 APEC KepalaDivisiPengembanganBisnis

3 Business Valuation Deloitte DivisiKeuangandanAkuntansi

4 Corporate Secretary Development Workshop InternationalFinanceCorporation SekretarisPerusahaan

5 HR Involvement in Merger & Acquisition Mercer DivisiSumberDayaManusia

6 Understanding FATCA and the implication K&LGates DivisiKeuangan,AkuntasidanHukum

7 Understanding ISDA White&Case DivisiKeuangan,AkuntasidanHukum

8. Creative Writing JakartaPost KomunikasiKorporasidanHubunganInvestor

No. Nama Jabatan Perusahaan Tugas Investee

1 EsmeraldaSupraba AssociateAkuntansi TKJ Memperbaikisistemakuntansi

2 LeonaKarnali VPHubunganInvestor TKJ Membantumengasesrisiko &ManajemenRisiko danvaluasiperusahaan

3 Rifki VPPengembanganOrganisasi MPI Mengembangkanrencanakapasitastenagakerja

4 SuryaWidjaja KepalaUnitInternalAudit MPI Membangunkapasitasauditinternal

5 CatharinaLatjuba KomunikasiKorporasi TKJ Membantumelakukanprosespengembangan rebrandingperusahaan

Selainpenugasantetapdarieksekutifportofoliodiperusahaaninvestee,Perseroanmemanfaatkanperusahaanasosiasidalammengembangkankaryawandenganpenugasansementaradiperusahaaninvestee.Pendekataninibermanfaatbagikaryawandanperusahaan investee.

Stafberikutmenerimapenugasansementarauntukperusahaaninvesteepadatahun2014:

Page 92: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Bab 6Sumber Daya Manusia

90

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Kesehatan, Keamanan dan Kesejahteraan Karyawan Agarkaryawantetaptermotivasi,Perseroanmemperhatikansecaraseriuskesejahteraanparakaryawan.Paketpenghargaankaryawanyangselaludiberikanantaralain:

Gaji pokokTunjanganHariRayaBiayapengobatan,rawatinapdanrawatjalanJaminanSosialTenagaKerja

Perseroanterusmenerusmengkajidayasaingkompensasidipasaruntukmemastikanbahwakaryawandapatmemusatkanperhatianmerekapadaapayangperludicapai.Agarmerekalebihfokus,PerseroanjugamenyediakanbonusberbasiskinerjayangterkaitdengankinerjaindividumaupunkinerjaPerseroan.

PerseroanjugamelengkapiManajemenSeniordenganManagement and Employee Stock Option Program (MESOP)untukmenyelaraskankepentinganmerekadenganparapemegangsahamdanmemastikanmerekaberkomitmenuntukmencapaitujuanpertumbuhanjangkapanjangPerseroanyangberkelanjutan.MESOPterdiridaritigatahapan,yangpertamadimulaipada7Februari2014.

RincianlebihlanjuttentangMESOPdisajikandibagianTataKelolaPerusahaandalamlaporantahunanini.

Kamimemahamibahwakedisiplinanparakaryawanperludiimbangidengankebugaranpribadi.Perseroanmenyediakanmakansiangyangsehatdanbergizi,sertamenyelenggarakansesiyogasecarareguler.GunamembantuSDMtetapbersemangatdansehat,sehinggamampufokusterhadaptugasmereka,Perseroanmengadakanacaratemutahunan,pestaakhirtahun,danberbagaikegiatanlainnya.

Perseroanberkomitmenmenyediakanlingkungankerjayangamandansehatbagikaryawan.Perseroanmematuhiperundang-undangantentangkeselamatankerja,standarmaupunpanduanyangmengacupadabisnisPerseroan.Perseroanmelakukankegiatannyadenganmengambillangkah-langkahkeselamatankerjayangmemadai.MerupakankebijakanPerseroanuntukmenyediakandanmenyempurnakanlingkungankerjayangaman,sehatdannyamanbagikaryawan.

Hubungan Karyawan dan Pengembangan Budaya Kamipercayabahwaperusahaanyangbesardidasarkanpadabudayanya;sebuahbudayayangsinkrondenganjalannyaperusahaan.Padadasarnya,budayainiadalahnilai-nilailuhuryangmempersatukanparakaryawan.

Nilai-nilaipokokPerseroanadalahKerjaKeras,KerjaCerdas,KerjaTuntas,danKerjaIkhlas.Nilai-nilaiiniditegaskankembalidalampertemuantahunankaryawanPerseroanpadatahun2014.Dalamacaratahunanselamaduahari,karyawanterlibatdalamserangkaiankegiatanmenjunjungtingginilai-nilaipokoktersebut.

UntukmembantumemperkuatbudayaPerseroan,padatahun2014PerseroanmemperbaharuiregulasiinternalyangmenguraikanhubunganantaraPerseroandankaryawan,termasukhakdankewajibanmasing-masing.Serangkaiansesiawarenessdiselenggarakanuntukmemastikanbahwasemuaorangmendapatkaninformasidenganbaikmengenairegulasibarutersebut.

Membangun Kepercayaan dan Sinergi di Antara Perusahaan Investee

DiSaratoga,PerseroantidakmemaksakanbudayanyapadaperusahaaninvesteekarenaPerseroanmeyakinisetiapperusahaanbesardibangunatasbudayauniknyasendiri.Perseroanmembebaskanmanajemenperusahaaninvestee untuksecarakreatifmembangunbudayayangtepatdandapatmemberikankeunggulankompetitifuntuksetiapperusahaan.Namun,Saratogajugapercayabahwakitadapatbekerjalebihcerdasdanlebihbaikketikakitabersinergidanbekerjasama-sama;danuntukdapatmelakukanhalini,diperlukanrasasalingpercaya.

Saratoga’s Annual CXO Network

SepertihalnyaupayaSaratogauntukmembangundanmenjagakepercayaandenganperusahaaninvestee, Saratoga jugaberupayaagarperusahaaninvesteedapatmembangunkepercayaandiantaramerekasendiri.PerseroanmelakukanhalinimelaluiacaratahunanyangdisebutSaratoga’s Annual CXO Network,yangmemberikanfasilitasuntukberbagijaringandanpengetahuan.Perseroanmembantujaringanmanajemenperusahaaninvesteeuntukmengenalsatusamalaindansalingmencaripeluanguntukbersinergi.Perseroanjugamembantumerekauntukbelajarsatusamalaindansalingmembinapengalaman.

Sumber Daya Manusia Hingga 31 Desember 2014, Perseroan memiliki 41.150 karyawan di Grup Saratoga (termasuk mereka yang bekerja di perusahaan investee)

Page 93: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

91

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Dalammeningkatkanprosesbelajarini,Perseroanjugamendatangkanpembicaradariluaruntukmemperkayaperspektifmanajemenperusahaaninvestee.Padatahun2014,PerseroanmengundangPelaksanaTugas(Plt)GubernurJakartapadawaktuitu,BapakBasuki“Ahok”TjahajaPurnama,untukberbagirencananyadalammeningkatkandanmengembangkanJakarta.

Selain Saratoga’s Annual CXO Network,Perseroanjugamenyelenggarakanacararutindanforuminformalbagijabatantertentuuntukmembangundanmeningkatkansinergiseluruhperusahaaninvestee.

Forum Sumber Daya ManusiaDiforumSumberDayaManusia,Perseroanmengundangmanajersumberdayamanusiadarimasing-masingperusahaaninvestee untukberbagipengetahuandanpelaksanaanterbaikmengenaimanajemenbakat.Menjelangakhirtahun2014,PerseroanmengadakandiskusitentangpelaksanaanBadanJaminanSosialTenagaKerja(BPJS),dampaknyaterhadapkeuanganperusahaan, danpotensimanfaatprogramini.

Forum Hubungan InvestorDiforumHubunganInvestor,paramanajerhubunganinvestordarimasing-masingperusahaaninvesteediundanguntukmemberikanperkembanganterbarusetiapkuartal,menyelaraskanrisalahpentinguntukkhalayakluas,danberbagipengetahuandanpandangan tentangperkembanganpasar.Padatahun2014,Perseroanmelakukantigapertemuanyangdihadiriolehperwakilanhubunganinvestordarisemuaperusahaaninvesteeyangtelahtercatat.ParapesertadapatbertemulangsungdenganpendiridanmanajemenseniorSaratoga.

Saratoga Golf Day

Untukmeningkatkanjaringandenganperusahaaninvestee danmemperkuathubungandenganparamitra,PerseroanmenyelenggarakanSaratoga Golf Day tahunan.Acarainimemberikankesempatanbagiperusahaaninvesteeuntukbertukarpikirandanmembangunhubungandalamsuasanainformal.

Prioritas di Tahun 2015Surveikaryawanpadatahun2014menunjukkanbahwameskipunadapencapaianPerseroan,perhatianyanglebihbesardiperlukanuntukdilakukannyapelatihanpeningkatanpeluangdanpengembangan.Padatahun2015,Perseroanakan memastikan lebihbanyakkesempatanpelatihandanpengembanganyangdisediakanuntuksetiapkaryawan.Selainitu,Perseroanjugaakanlebihmemperjelasperandantanggungjawabkaryawan,danmembantudenganjalurkarierdanpengembanganmereka.

Sebagaibagiandaristrategiyangberkelanjutanuntukpengembanganbakat,Saratogaakanselalumenawarkanpengalamanbelajaryangberhargakepadaparakaryawandenganmemberikantugaskhususpadamerekadiperusahaaninvestee.

“Saratoga memainkan peranan kunci dalam mendukung kelancaran proyek hingga penyelesaian sesuai jadwal. Jaringan serta reputasi Saratoga yang kuat memudahkan kami memperoleh izin-izin yang diperlukan sehingga menjadikan proyek ini lebih feasible

untuk diselesaikan sesuai anggaran, jadwal penyelesaian dan sumber daya yang tersedia. Selain itu, Saratoga juga memainkan peranan yang amat penting dalam memastikan pembiayaan sindikasi untuk proyek tersebut.”

Edwin Sas GoenartoDirekturPengembanganLintasMargaSedaya

Page 94: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Bab 7Tanggung Jawab Sosial Perusahaan

92

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Tanggung Jawab Sosial Perusahaan

Tanggung Jawab Sosial Perusahaan (Corporate

Social Responsibility - CSR) adalah hal yang dikedepankan dan diutamakan dalam strategi jangka panjang Saratoga untuk mencapai pengembangan yang berkelanjutan. Pengembangan yang berkelanjutan tidak hanya mengacu pada kelangsungan usaha Perseroan, tetapi yang lebih penting, mengacu pada kemampuan Perseroan untuk menciptakan nilai dan mempertahankan pertumbuhan bagi seluruh pemangku kepentingan, termasuk masyarakat dimana Perseroan beroperasi.

Perseroan beruntung memiliki sebagian besar perusahaan investee yang menjalankan program-program CSR yang kuat di masyarakat mereka masing-masing selama bertahun-tahun – menggarisbawahi nilai-nilai dan jiwa Grup Saratoga secara bersama-sama ke arah pengembangan dan pertumbuhan masyarakat.

Sejak tahun 2014, Perseroan telah memulai memasukkan pendekatan jangka panjang ke dalam tujuan-tujuan dan strategi CSR. Perseroan meyakini bahwa dengan tumbuh bersama pemangku kepentingan – terutama masyarakat – Perseroan akan mendapatkan kepercayaan dari pemangku kepentingan, yang merupakan kunci dari pertumbuhan yang berkelanjutan, sebagai perusahaan investasi unggulan di Indonesia.

Page 95: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

93

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Page 96: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Bab 7Tanggung Jawab Sosial Perusahaan

94

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Saratoga berkomitmen untuk mempertahankan pertumbuhan yang berkelanjutan melalui pemberdayaan masyarakat, peduli terhadap lingkungan dan berbagai pendekatan sosial.

Saratogasenantiasaberusahauntukmenjagakeseimbanganantarakepentinganbisnisdantanggungjawabnyaterhadapmasyarakat,lingkungandankesejahteraansosial.HalinididasarkanpadapengakuanbahwakelangsunganbisnisPerseroansangattergantungpadahubunganyangsalingmenguntungkandiantarasemuapemangkukepentingan.

Padatahun2014,strategiCSRSaratogadilaksanakanberdasarkanpilarkembar,yaituPemberdayaanMasyarakatserta PembangunanSosialBudaya.

Pemberdayaan MasyarakatPemberdayaanMasyarakatdilakukanmelaluiProgramPeningkatanPendidikan,karenaPerseroanyakinbahwainvestasidalampendidikanmenciptakanmasyarakatyanglebihkuat.

PadaAgustus2014,SaratogamendukungrenovasisebuahsekolahdasardiPulauSerangan,BaliSelatan.Kondisisekolahsebelumrenovasiselaludigenangiairyangmeneteskedalamkelassaatharihujandanruangkelasyangterbatas.PerseroanmengalokasikanRp188jutauntukproyektersebut,termasukmenggantiatapgedunglimakelas,mengecatruangkelasdankantorguru,danmembangunpuradidepansekolah.

KelompokCSRSaratogadanPresidenDirekturPerseroan,merupakananggotakelompokBerlariuntukBerbagi,yangberpartisipasidalamChicagoMarathonpadatahun2014.KegiataniniuntukmengumpulkandanapembangunanPusatPendidikandanKomunitasbagianak-anakkurangmampudiCilincing,JakartaUtara,melaluiYayasanHidungMerah(RedNoseFoundation).Fasilitasutamanyamencakupperpustakaan,laboratoriumkomputer,beberaparuangkelasdangimnasium.Murid-muriddanpemudadidaerahtersebutdapatmengaksesdanmendapatkanpendidikanformal,sertaketerampilandibidangseni.TempatinimenyediakanruanguntukRed Nose Performance Troupe,dimanaanak-anakdapatbelajarmengenaiketerampilansirkus,sertapentingnyakerjasamatim,empati,danketekunan.

StafPerseroanjugamembantukomunitasinidenganmenjadirelawantutorBahasaInggrisuntuksiswa.Kontribusipenggalangan dana total dariSaratogauntukpembangunantempatiniadalahRp393,5juta.

Pembangunan Sosial BudayaPilarPembangunanSosialBudayadiimplementasikanmelaluiprogram kepeduliansosial,yangbertujuanuntukmeningkatkankondisisosialdankualitashidupmasyarakatyangtinggaldisekitarJakarta.

Berkontribusiuntukkesejahteraansosial,terutamabagioranglanjutusia,karyawanSaratogamerayakanNatalbersama-samadenganparamanuladiRumahJompoSantaAnnadiJakarta Utara.SaratogamenyumbangkanRp70jutauntukPantiJompoSantaAnnadanRumahJompoWerdhaMelaniaTangerangpadaHariNataltahun2014.

Peduli JakartaSaratogaberkolaborasidenganAdaroEnergyuntukberpartisipasidalam Clean UpJakarta,acaratahunanyangmenyatukanrelawanPerseroandanmasyarakatuntukmeningkatkankesadaranatasmasalahsampahdikotainidenganmemungutsampahdi beberapawilayahJakarta.TujuannyaadalahbahwasetiaphariakanmenjadihariClean Up Jakarta,yaitudenganmendorongwargauntukmengambiltanggungjawabmenciptakanibukotanegarayanglebihbersih.Clean Up Jakarta 2014 dilaksanakan pada19Oktober2014,dengan5.000relawanikutsertamemungutsampah.RelawanSaratogamengumpulkansampahdanmembersihkantempat-tempatumumdisekitarSenayan.

KepedulianPerseroanterhadapkotainijugamencakupkeinginanuntukmeningkatkanpelayananangkutanumum.PadaNovember2014,SaratogamemberikontribusisebesarRp1miliarkepooldanagunamembelibusbuatanSwediaScaniaEuro6yangdigunakansebagailayananBuswayTransjakarta.

Peduli Pemerintahan yang BersihSaratogaberkomitmenuntukmendorongmasyarakatuntukmelawanpraktikkorupsidanmembawaperubahanpositifbagibangsa.Untukmempromosikaninisiatifini,perusahaan-perusa-haaninvesteeSaratogamendukungpenggalangandanauntuk

Tanggung Jawab Sosial Perusahaan

Page 97: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

95

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Tanggung Jawab Sosial Perusahaan

acaratahunanpenganugerahanPenghargaanBungHatta,denganmendonasikan Rp40jutauntukgerakanantikorupsiini.TotalkontribusipenggalangandanaadalahsebesarRp200juta.

Mengawali Komitmen Jangka Panjang dengan Pemangku Kepentingan Publik PerseroanbarumemulaipelaksanaanprogramCSRsecaraterencanadansistematisdenganpertimbanganperiodejangkapanjang.Dengandemikian,masihterlaludiniuntukmengukurapakahprograminitelahmencapaisasarannyaataubelum,danapakahmasyarakatsebagaipemangkukepentingantelahmendapatkanmanfaatnya.

KeterlibatanPerseroanmelaluiProgramCSR,masihakanmenempuhjalanpanjangdanpenuhtantangan.PerseroanbelummenerimapenghargaanapapunatasupayaCSRyangtelahdilakukan.NamunPerseroanberjanji:SaratogabertekaduntukselalutumbuhkembangbersamamasyarakatIndonesia.Dengandemikian,programCSRPerseroanakanterusdikembangkan,disertaiharapanbahwahubunganantaraPerseroandanpemangkukepentinganmasyarakatakanterjalindalamjangkapanjang.

CSR SARATOGADAMPAK NYATA UNTUK ESOK YANG

LEBIH BAIK

KamiPeduli–KamiBerkomitmen

Tata Kelola Yang Baik

Kebijakan Perusahaan

Kami Peduli – Kami Berkomitmen

Peningkatan PendidikanPeningkatanMutuPendidikan Fasilitas Pendidikan

Saratoga PeduliPeduliKemiskinanPeduliJakartaPeduliPemerintahanBersih

Sosial Budaya

Page 98: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Bab 8Data Korporasi

96

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Data Korporasi

Bidang UsahaSepertidijelaskandalamAnggaranDasar,maksuddantujuanutamaPerseroanadalahmelaksanakanusahabaiksecaralangsungmaupuntidaklangsungmelaluianakperusahaannyadibidangpertanian,perkebunan,telekomunikasi,perdagangan,industri,energi,pembangunan,transportasidanpelayanan.Dalammencapaitujuantersebut,PerseroansebagaimanadiaturdalamPasal3(2)AnggaranDasar,terlibatdalamkegiatan-kegiatanberikut:

Menjalankanusahaindustriuntukproduksipipabajaperangkatdansistemkomunikasi,barang-barangelektronikdanelektrik,kimia/petrokimia,sertamendirikandanmenjalankanberbagairupausahaindustrilainnyadanmemperdagangkanhasil-hasilnya.Menjalankanusahadalambidangkontraktor/pemborongbangunan,infrastrukturmenaratelekomunikasi,pabrikbahanbangunandanbahankonstruksi,gedung,jalan,jembatan,pengairan,instalasiair,listrik,gasdantelekomunikasi,baiksebagaiperencanamaupunsebagaipelaksana.Menjalankanusaha-usahadalambidangpenyediaandanpematanganlahan,termasukantaralainmenyelenggarakanpendiriangedung-gedungbaru,rehabilitasigedung-gedungyangsudahadadanmelakukanpenjualansertasewamenyewagedung-gedung.Berusahadalambidangpembangunan,pemilikanpengelolaanperumahaan(real estate),kawasanindustri,gedungkantor,apartemen, condominium, propertysertapusatperdagangan(shopping centre)danberusahasebagaideveloper dengan segalaaktivitasdankegiatanyangberkaitandenganusahatersebut,termasukpulapembebasantanah(landclearing), pemerataan,pemetaan,perkavlingandanpenjualantanahbaiktanahuntukperumahanmaupuntanahuntukindustriberikutjugasegalabangunanyangberadadiatasnya.Menjalankanusahaperdaganganumum,termasukimpordanekspor,dagangantarpulau(interinsuliair)danlokal,baikuntukperhitungansendirimaupununtukperhitunganorangataubadanhukumlainatasdasarkomisiatausecaraamanat.Bertindaksebagaileveransir,grosser,distributor,komisioner,perwakilanatauperagenandariperusahaan-perusahaandan/ataubadanhukumlainbaikdariluarnegeri.Menjalankanusaha-usahadalambidangpertanian,perkebunan,peternakandanperikanan.Menjalankanusaha-usahadalambidangpertambangan,yangakandilakukanmelaluianakperusahaan.Untukmelaksanakankegiatanusahautamadalambidang-bidangusahasebagaimanatersebutdiatas,Perseroandapatmelakukaninvestasipadaperusahaan-perusahaanlainbaikdalambentuk:(i) penyertaansahamyangdilakukandengancaramendirikan

ataumengambilbagianatassaham-sahamperusahaanlainsecaralangsungmaupuntidaklangsung;

(ii) memberikanpendanaandan/ataupembiayaanyangdiperlukanolehperusahaan-perusahaandimanaPerseroanmelakukanpenyertaan,baiklangsungmaupuntidaklangsung;

(iii)memberikanpendanaandan/ataupembiayaanyangdiperlukanperusahaanlaindalamkerangkauntukmelakukanpenyertaansahamsahamdiperusahaantersebut;dan

(iv)melakukandivestasiataupelepasansaham-sahamatasperusahaan-perusahaandimanaPerseroanmelakukanpenyertaan,baiklangsungmaupuntidaklangsung.

Profil Perusahaan

Nama PerusahaanPTSaratogaInvestamaSedayaTbk.

KepemilikanPTUnitrasPertama 31,542%EdwinSoeryadjaya 29,149%SandiagaSalahuddinUno 29,149%Publik 10,16%

Tanggal Pendirian17Mei1991

Dasar Hukum Pendirian AktaNotarisNo.41tanggal17Mei1991 junctoAktaNotarisNo.33tanggal13Juli1992,keduanyadibuatdihadapanNy.RukmasantiHardjasatya,SH.,NotarisdiJakarta,dandisahkanolehMenteriKehakiman(saatinidisebutMenteriHukumdanHakAsasiManusia)RepublikIndonesiaberdasarkanSuratKeputusanNo.No.C2-10198HT.01.01.TH1992tanggal15Desember1992,LembaranBeritaNegaraRepublikIndonesiaNo.19tanggal5Maret1993,TambahanNo.973.

Modal Dasar9.766.680.000lembarsahamdengannilainominalRp100perlembarsaham

Modal yang ditempatkan dan disetor penuh2.712.967.000lembarsaham

Tercatat Pada Bursa EfekSahamSaratogatelahtercatatdiBursaEfekIndonesiapadatanggal26Juni2013

Kode SahamSRTG

Alamat KorespondensiMenaraKaryaLantai15JalanHRRasunaSaidBlokX-5Kav.1-2JakartaSelatan,12950,INDONESIA

Telepon6221–57944355

Faksimili 6221–57944365

Websitewww.saratoga-investama.com

Emailinvestor.relations@[email protected]

Page 99: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

97

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Dewan Komisaris

EdwinSoeryadjaya(Presiden Komisaris)

JoyceSoeryadjayaKerrIndraCahyaUno

AnanggaW.Roosdiono(Independen)SidhartaUtama(Independen)

KOMITE NOMINASI &

REMUNERASI

AnanggaW.Roosdiono(Ketua)

EdwinSoeryadjayaHandiantoGanis

Direksi

Presiden Direktur

SandiagaSalahuddinUno

Kepala Divisi Anggaran, Akuntansi

& SIMTommyTjia

Kepala Divisi HukumSandiRahaju

Kepala DivisiSumber Daya &General AffairsHandiantoGanis

Kepala Divisi Sekretaris

PerusahaanIraDompas

Team Pengembangan

BisnisCarlsonLau

Tim Operasional PortofolioHermanSetyaBudi

KumariBudiantoPurwahjo

YuliantinaWangsawigunaEllieTurjandi

ArifQasimiAlBone

Kepala UnitAudit InternalSuryaWidjaja

KOMITE AUDIT

SidhartaUtama(Ketua)

AlidaBasirAstarsisLudovicusSensiW.

VP HubunganInvestor &

Manajemen RisikoLeonaA.Karnali

Kepala Divisi KeuanganBeatriceK.Busono

KOMITE INVESTASI

EdwinSoeryadjaya(Ketua - Penasihat)SandiagaS.Uno

MichaelW.P.SoeryadjayaAndiEsfandiariNgo,JerryGo

Direktur Keuangan

Ngo,JerryGo

Direktur Pengembangan

Bisnis

MichaelW.P.Soeryadjaya

Direktur Portfolio

AndiEsfandiari

Struktur Organisasi

Page 100: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Bab 8Data Korporasi

98

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

PROFIL KOMISARIS

Profil Dewan Komisaris & Direksi

Edwin SoeryadjayaPresidenKomisaris–KetuaKomiteInvestasi(Penasihat)

EdwinSoeryadjaya,65tahun,warganegaraIndonesia,diangkatsebagaiPresidenKomisarismelaluiRUPSLuarBiasapadatanggal22Januari1997sampaisaatini,danjugamenjabatsebagaiKetuaKomiteInvestasi(Penasihat)yangditunjukolehDewanKomisarispadatanggal10Mei2013.

Diamemulaikarirnyapadatahun1978diAstraInternational,salahsatuperusahaankonglomerasiyangmemilikidiversifikasiterbesardiIndonesiayangdidirikanolehayahnya.BeliaumerupakanpeloporupayarestrukturisasikeuanganAstraditahun1987yangberujungpadapencatatansahamAstradiBursaEfekIndonesiapadatahun1990,sebagaiPenawaranUmumPerdanaSahamterbesardiIndonesiapadasaatitu.BeliaumeninggalkanAstradalamjabatannyasebagaiWakilPresidenDirekturpadatahun1993danmendirikanPerseroanyangberfokuspadaSumberDayaAlam,InfrastrukturdanProdukKonsumen.KeberhasilanusahaEdwinpertamayangsuksesadalahPTAriaWestInternationalyangdidirikanpadatahun1995.Padakalaitu,dibawahprosesyangdiprakarsaiBankDunia,IndonesiamelakukanprivatisasiterhadapindustritelekomunikasidenganmembagimonopolidisectortersebutmenjadienampekerjaanoperatordidelapandaerahyangberbedayangmanauntukdaerahJakartadanJawaTimurdikuasaiolehPTTelkom.SebagaipemimpindarikonsorsiumyangterdiridariUSWest(sekarangAT&T)danAIFpadatahun1995,AriaWestmemenangkanpenguasaanatasJawaBaratyangmerupakanperusahaanterbaiksetelahJakartadanJawaTimur.AriaWestmerupakanperusahaanterbaikdiantaralimadaerahyangdiprivatisasidanmenjadiperusahaanIndonesiapertamayangmendapatkanpembiayaanproyeklebihdariUSD600jutayangdigelontorkanolehlebihdari40bankinternasionalpadatahun1996.

EdwinsaatinimenjabatsebagaiPresidenKomisarisPTAdaroEnergyTbk.(tambangbatubara),PTTowerBersamaInfrastructureTbk.(menaratelekomunikasibase), PTMitraPinasthikaMustikaTbk.(distributorsepedamotorHonda),danPTLintasMargaSedaya(pemegangkonsesijalantol,operatordankontraktor),WakilPresidenKomisarisPTMerdekaCopperGoldTbk.(tambangemasdantembaga),KomisarisPTProvidentAgroTbk.(perkebunansawit),sertaDirekturdiInterraResourcesLimited(minyak&gas).

BeliaululusanUniversity of Southern California dengan gelar Bachelor of Business Administrationpadatahun1974dandianugerahiErnst & Young Entrepreneur of the Year padatahun2010.Sebagaipendukungdibidangpendidikansejakdulu,beliaumasihaktifdalamkomunitastersebutsebagaisalahsatupendiridariYayasanWilliamSoeryadjayadanDewanPengawasYayasanOraEtLabora.

EdwinadalahsaudaradariJoyceSoeryadjayaKerr,KomisarisPerseroansertaayahdariMichaelWilliamPSoeryadjaya,yangmenjabatDirekturPerseroan.

Joyce Soeryadjaya KerrKomisaris

Joyce,64tahun,warganegaraIndonesia,diangkatsebagaiKomisarisPerseroandalamRUPSLuarBiasapadatanggal31Agustus1999,danterusmelayaniPerseroandikapasitastersebut.

Saatini,iamenjabatsebagaiKomisarisdiPTUnitrasPertamaPTPanduDianPertiwi.Selainitu,beliaujugamenjabatsebagaiPresidenKomisarisPTNonferindoUtamadanDirekturUtamaInter-Astrea(HK)Limited.

BeliaumendapatkangelarBachelorofSciencedariUniversity of Southern California,LosAngeles,jurusanAdministrasiBisnis.

JoyceadalahadikdariEdwinSoeryadjaya,PresidenKomisarisdansalahsatupendiriPerseroan.

Page 101: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

99

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Indra Cahya UnoKomisaris

Indra,47tahun,warganegaraIndonesia,diangkatsebagaiKomisarisPerseroanberdasarkankeputusanPemegangSahampadatanggal14Mei2013,danterusmelayaniperusahaandikapasitastersebut.

BeliaupernahmenjabatsebagaiPenasihatSenior dan Chief Knowledge Officer di PrincipiaManagementGroup,Jakarta(2006-2008),sertakonsultanpengetahuandiESQLeadershipCenter,Jakarta(2006-2010).Sejaktahun2006sampaisekarang,beliaujugamenjabatsebagaiManaging Partner diTPSConsultingIndonesia,Jakarta,pemeganglisensiTPSdanPBSCmerekdagangdiIndonesiadananggotabersertifikatdariLembagaKomisarisdanDirekturIndonesia(sebuahdivisidariKomiteNasionalKebijakan Governance).

IndramemilikipengalamandalammengajardiProgramMagisterManajemen-FakultasEkonomidanBisnisdiUniversitasIndonesiadanUniversitasBinaNusantara.IndrakinimenjabatsebagaiKetuaYayasanMienR.Uno;sebuahorganisasiyangbergerakdalambidangpendidikankewirausahaan,WakilKetuaYayasanBudayaLuhur;sekolahdengankurikulumnasionalyangberfokuspadapembelajaranaktif,KomisarisPTInformasiTeknologiIndonesia;perusahaanterkemukadibidangsolusisumberdayamobile,sertaKomisarisPTCakrawalaAndalasTelevisi;salurantelevisiduniahiburanyangterkemukadiIndonesia.

BeliaumendapatkangelarDoctor of Philosophy dalamManajemenStrategisdariUniversitasIndonesia,Master of Business Administration dariUniversityofSouthernCalifornia,gelarMaster of Science di Aerospace Engineering dariUniversityofMichigan,dangelarBachelor of SciencedibidangAerospaceEngineeringdariWichitaStateUniversity.

IndraadalahkakakSandiagaSalahuddinUno,PresidenDirekturdansalahsatupendiriPerseroan.

Sidharta UtamaKomisarisIndependen-KetuaKomiteAudit

Prof.SidhartaUtama,Ph.D.,CFA.,49tahun,warganegaraIndonesia,diangkatsebagaiKomisarisIndependenPerseroanmelaluiRUPSLuarBiasapadatanggal22Februari2013,danjugamenjabatsebagaiKetuaKomiteAudit,yangditunjukolehDewanKomisarispadatanggal22Mei2013.

SidhartaadalahseorangprofesordiFakultasEkonomi,UniversitasIndonesia,denganminatpenelitiandibidangtatakelolaperusahaandantelahmengajardiuniversitasselamahampir20tahun.Saatini,beliaumenjabatsebagaisekretarisDewanPengawasdiInternational Accounting Education Standards Board, anggota DewanPengawasdiIndonesiaInstitute for Corporate Directorship,anggotaDewanNasionaldiIkatanAkuntanIndonesiadananggotaDewanPenasehatKebijakanAkuntansiKeuanganBankIndonesia.BeliaujugamerupakankomisarisindependendiPTAstraInternationalTbk.,anggotakomiteauditdiPTIndoTambangrayaMegahTbk.danPTValeTbk.

Sebelumnya,Sidhartamenjabatsebagaianggotakomiteauditdibeberapaperusahaanpublik,antaralainPTAstraInternationalTbk.(2008-2012).Beliaujugaditunjuksebagaiahlitatakelolaperusahaan-MempromosikanPasarModalInterlinkASEAN:ASEANCorporate Governance Scorecard at the Asian Development Bank (2011-2013),anggotaKomitePemantauPajakDepartemenKeuanganRepublikIndonesia(2010-2013),anggotaDewanStandarAkuntansiKeuanganIndonesia(2001-2009),sertaKetuaDewanManajemenIndonesiaInstitute for Corporate Directorship dananggotaKomiteNasionalEkonomidanDewanStandarAkuntansidanKeuanganIndonesia.

BeliaumendapatkangelarDoctor of Philosophy dibidangAkuntansidariTexasA&MUniversity,gelarMaster of Business AdministrationdariIndianaUniversitydangelarSarjanaEkonomidariUniversitasIndonesia.DiajugamemeganggelarprofesiolalsebagaiChartered Financial Analyst.

Anangga W. RoosdionoKomisarisIndependen-KetuaKomiteNominasidanRemunerasi

Anangga,70tahun,warganegaraIndonesia,diangkatsebagaiKomisarisIndependenPerusahaanmelaluikeputusanPemegangSahampadatanggal13Maret2013danKetuaKomiteNominasidanRemunerasi,yangditunjukolehDewanKomisarispadatanggal26April2013.

BeliaumenjabatsebagaiKetuaInstitutArbiterIndonesiadanmenjadianggotadiInternationalBarAssociation,InterPacificBarAssociation,PerhimpunanAdvokatIndonesia,HimpunanKonsultanHukumPasarModal,BadanArbitraseNasionalIndonesiadanBadanArbitraseKeolahragaanIndonesia.

Ananggamemilikipengalamanpraktikhukumlebihdari40tahun,meliputiberbagaibidangbisnisdankorporasinegosiasidantransaksi.BeliauadalahakademisiyangditunjukuntukmelaksanakanberbagaireformasihukumdiIndonesia,antaralainpenyusunanperaturanperundang-undangantentangHukumPerusahaan,HukumKomoditiPerdagangan,HukumArbitrase(dalamhubungannyadenganproyekELIPS),proyekreformasihukumdagangdiIndonesia(1992-1996)dansosialisasiUndang-UndangOtonomiDaerah.SebelummendirikanRoosdiono&Partnerspadatahun1999,AnanggaadalahpendiridanManaging PartnerdiSoebagio,Roosdiono,Jatim&Djarot,danpartnerdiMakarim&Taira.Sebelummemasukipraktikhukumswasta,iaadalahanggotaDewanKomisarisPTSemenCibinongTbk.danpenasehathukumseniordiPTMobilOilIndonesia,Inc.,PTInternationalNickelIndonesiadanPTCaltexPacificIndonesia.BeliauadalahanggotaBusiness Advisory Council ASEANdanKamarDagangIndonesiadanIndustri.BeliaumengajardiSekolahBisnisdanManajemen,InstitutTeknologiBandung,FakultasHukum,UniversitasPelitaHarapan,KarawacidandiSekolahManajemenEksekutif,UniversitasBinaNusantara,Jakarta.

BeliaumendapatkangelarMaster of Law dariUniversityofDenver,ColoradodangelarSarjanaHukumdariUniversitasIndonesia.

Page 102: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Bab 8Data Korporasi

100

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Sandiaga Salahuddin UnoPresidenDirektur

Sandiaga,45tahun,warganegaraIndonesia,pertamakalidiangkatsebagaiPresidenDirekturPerseroanmelaluiRUPSLuarBiasapadatanggal27Oktober2004danterusmelanjutkantugasnyadiPerseroandenganjabatantersebut.

Sebelumnya,beliaumenjabatsebagaistafakuntansidankeuangandiPerusahaan-PerusahaanGrupSummadiIndonesiapadatahun1990sampaidengantahun1993.SandiagasaatinimenjabatsebagaiDirekturPTAdaroEnergyTbk.(suatuperusahaanberbasisbatubarayangterintegrasi),WakilPresidenDirekturPTTriWahanaUniversal(perusahaankilangminyak),sertaPresidenDirekturPTSaratogaSentraBusiness(anakperusahaanPerseroan).BeliaujugamenjadianggotaKomiteNominasidanRemunerasiPTMitraPinasthikaMustika,Tbk.,salahsatuperusahaaninvesteePerseroan.

Selainitu,beliaumerupakanKetuaYayasanIndonesiaForumdanWakilKetuaAsosiasiEmitenIndonesia.SandiagasebelumnyamenjadianggotaKomiteEkonomiNasional(2010-2014).BeliaujugamenjadiWakilPresidenUsahaMikro,KecildanMenengahdanKoperasidiKamarDagangIndonesiadanIndustri(2004-2010)dansebelumitubeliaumerupakanKetuaAsosiasiPengusahaMudaIndonesia(2005-2008).

BeliaumendapatkangelarMaster of Business AdministrationdariGeorgeWashingtonUniversity,dangelarBachelor of Business AdministrationdariWichitaStateUniversity.

SandiadalahadikIndraCahyaUno,KomisarisPerseroan.

PROFIL DIREKTUR

Profil Dewan Komisaris & Direksi

Page 103: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

101

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Andi EsfandiariDirekturPortofolio

Andi,46tahun,warganegaraIndonesia,diangkatsebagaiDirekturPerseroanmelaluiRUPSLuarBiasapadatanggal1Desember2014.

Andiadalahcikalbakaleksekutifinvestasidankorporasidengan18tahunpengalamantermasuksembilantahunpengalamaninvestasidenganperanyanglengkaptermasuksejakawalmulatransaksi,analisiskeuangan,ujituntas,dokumentasihukum,pemantauaninvestasidanpengawasandewan,sertasembilantahunbertugasdisebuahperusahaanoperasional,termasukenamtahunsebagaiChiefFinancialOfficer,menyediakanpengalamanyangbermanfaantdalammelakukanmanajemenInitialPublicOffering,manajemenkeuangandanrisiko,auditinternal,perencanaanstrategis,dankomunikasipemegangsaham.

SaatinibeliaujugamenjabatsebagaiKomisarisPTMitraPinasthikaMustikaFinancedanPresidenKomisarisPTAsuransiMitraPelindungMustika,keduanyasejaktahun2012,PresidenKomisarisPTAgroMajuRayasejak2014,DirekturPTBareikaCapitalsejaktahun2010.

Sebelumnya,beliaumenjabatsebagaiWakilPresidenDirektur(2008-2010),ChiefFinancialOfficer(2006-2010)danManajerSenior/VP(2001-2006)diPTAustindoNusantaraJayaAgri,AssociatediOlympusCapitalHoldingsAsia(1998-2001),AnalisSeniordiPTPeregrineSecurities(1997-1998)danManajemen Associate di CitibankNA(1996-1997).

BeliaumendapatkandengangelarSarjanaTeknikdariUniversitasIndonesia.BeliaujugameraihgelarMaster of Business AdministrationbidangKeuangandariCaseWesternReserveUniversity.

Ngo, Jerry GoDirekturKeuangan-DirekturIndependen

Jerry,44tahun,warganegaraSingapura,diangkatsebagaiDirekturIndependenPerseroanmelaluiRUPSLuarBiasapadatanggal22Februari2013.Sebelumnya,diamenjabatsebagaiChief Financial Officer Perseroansejaktahun2012.

SebelumnyabeliaumenjabatsebagaiExecutiveDirectorof Institutional Banking di PTANZBankIndonesiasejaktahun2010sampaitahun2012.Sebelumitu,beliaupernahmejabatberbagaiposisiseniordiStandardCharteredBankdiSingapura,LondondanVietnam,yangdigelutinyasejaktahun2000.JerryadalahRegionalProductManagerCitibankdiKoreaSelatan,SingapuradanFilipinasejaktahun1993sampaidengantahun2000.

BeliaululusdengangelarBachelor of SciencebidangteknologimedisdiVelezCollege,Cebu.Beliaujugamendapatkangelar Master of ManajemendariUniversitasSanJose-RecoletosdangelarMaster of Business AdministrationdariBoothSchoolofBusiness,UniversityofChicago.

Michael William P. SoeryadjayaDirekturPengembanganBisnis

Michael,28tahun,warganegaraIndonesia,diangkatsebagaiDirekturPerseroanmelaluiRUPSLuarBiasapadatanggal22Februari2013.

SaatiniMichaeljugamenjabatsebagaiKomisarisPTMitraPinasthikaMustikaRent(penyedialayananoutsourcinguntukkebutuhantransportasiperusahaan)sejaktahun2012,DirekturPTMerdekaCopperGoldTbk.(tambangemasdantembaga),sertaKomisarisUtamadibeberapaperusahaandalamGrupProvidentAgro(perkebunansawit,sejakbulanJanuari2014).Beliaumemilikipengalamanyangluasdalambidangmergerdanakuisisi.BeliaumemimpinprosespengambilalihanANJRent,yangkemudianbergantinamamenjadiPTMitraPinasthikaMustikaRent,yangtelahselesaidilaksanakanpadabulanJanuari2012.BeliaujugamempeloporipeluncuranPTMitraPinasthikaMustikaInsurance(perusahaanasuransiyangberfokuspadakendaraanbermotor,propertidanasuransikargo)danpengambilalihanlanjutanPTAgroMajuRaya(perkebunansawit).

MichaelmendapatkangelarBachelor of Arts dariPepperdineUniversity.BeliauadalahputradariEdwinSoeryadjaya,PresidenKomisarisdansalahsatupendiriPerseroan.

Page 104: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Bab 8Data Korporasi

102

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Handianto GanisAnggotaKomiteNominasidanRemunerasi

Handianto,61tahun,warganegaraIndonesia,ditunjuksebagaianggotaKomiteNominasidanRemunerasiPerseroansejakApril2013.BeliaujugamenjabatsebagaiKepalaDivisiSumberDayaManusiaPerseroansejaktahun2007.Sebelumnya,beliaubekerjadiDynaflareIndustries Corporationpadaawaltahun1978dankemudianbergabungdenganAstraInternationalsebagaiKepalaPengawasAnggaranpadatahun1982.SelanjutnyabeliaumenjabatsebagaidirekturPTAstraMultiFinance,PTNomuraIndonesia,PTUnitrasPertamadanPTTunasSepadanInvestama.BeliaujugamenjabatsebagaiPresidenDirekturPTTrimitraUtamaSelarassejak2011danKomisarisPTRahmanAbdijayasejak2013.

BeliaumendapatkangelarSarjanaAdministrasiBisnisdanAkuntansidariCaliforniaStateUniversity,LosAngeles,serta Master of Business Administration dariUniversityofSouthernCalifornia,LosAngeles.

Ludovicus Sensi WondabioAnggotaKomiteAudit

Sensi,50tahun,warganegaraIndonesia,menjadianggotaKomiteAuditPerseroansejakbulanJuli2013.

Saatini,beliaumenjabatsebagaiPartnerAuditSeniorKAPMulyaminSensiSuryanto&Liany(anggotaMooreStephensInternational).Sebelumnya,SensimenjabatsebagaiPartnerAuditKAPdiOsmanRamli&Satrio(anggotaPerusahaanDeloitteTouche&Tohmatsu).BeliaujugaanggotaKomiteAuditPTPertaminaEPdanPTTriWahanaUniversal,sertaPresidenKomisarisPTBNILifeInsurance.

BeliaumemperolehgelarDoktorProgramIlmuAkuntansi,MagisterManajemenAkuntansi,danSarjanaEkonomijurusanAkuntansi,semuanyadariUniversitasIndonesia.

Alida AstarsisAnggotaKomiteAudit

Alida,65tahun,warganegaraIndonesia,menjadianggotaKomiteAuditPerseroansejakbulanJuni2014.

PadasaatinibeliaumenjabatsebagaianggotaKomiteAuditdanKomiteManajemenRisikoPTAnekaTambangTbk.,anggotaKomiteAuditPTTotalBangunPersadadanFinance&AccountingAdvisorRumahSakitOnkologiSurabaya.Sebelumnya,AlidabertugasdibeberapadepartemengrupPTAstraGraphiaSurabayadanPTUnileverIndonesiaTbk.BeliauadalahanggotadariIkatanAkuntanIndonesiadanIkatanKomiteAuditIndonesia.

BeliaululusdengangelarSarjanaAkuntansidariUniversitasAirlangga,Surabaya.

Surya WidjajaKepalaUnitAuditInteral

Surya,36tahun,seorangwarganegaraIndonesia,menjabatsebagaiKepalaUnitAuditInternalsejaktanggal1Oktober2013.SuryamemilikilimatahunpengalamansebagaiAuditorEksternaldiErnst&YoungIndonesia(2001-2005)dandelapantahunpengalamansebagaiInternal Auditor diPricewaterhouseCoopersIndonesia(2006-2013).JabatanterakhirdiPricewaterhouseCoopersIndonesiaadalahsebagaiManajerSenior.

BeliaululusdengangelarsarjanadibidangAdministrasiBisnisdiUniversityofNewBrunswick,Kanada.Beliau.

Putri Ira C.DompasSekretarisPerusahaan

Ira,57tahun,seorangwarganegaraIndonesia,diangkatsebagaiSekretarisPerusahaanPerseroansejakbulanMaret2013.Karirnyadimulaidenganpraktikdibidanghukumpadatahun1992sebagailitigatordiOCKaligisdanAssociates,dansebagaipenasehathukumdenganArthurAndersenyangkemudianberubahmenjadiErnst&Youngdenganjabatanterakhirsebagailegalpartnerpadatahun1999.Sejaktahun2002,Iratelahmembukafirmahukumsendiri,DompasandPartners.BeliauadalahanggotadariPerhimpunanAdvokatIndonesia,HimpunanKonsultanHukumPasarModal,AsosiasiSekretarisPerusahaanIndonesia,dansebagaianggotadewanpengurusYayasanAtmajaya

BeliaululusMagisterHukumBisnisdariUniversitasPadjajaran,Bandung.

Profil Tambahan

Page 105: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

103

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Komposisi Kepemilikan Saham & Kinerja Saham

PTSaratogaInvestamaSedayaTbk.mencatatkan2,71miliarsahamdiBursaEfekIndonesiapadatanggal26Juni2013,melaluiPenawaranUmumPerdanaatas10%daritotalsaham,mengggalangdanaPenawaranUmumPerdanasebesarRp1,42triliunnetto.

Tanggal Modal yang Ditempatkan Modal Dasar Peningkatan Modal Pencatatan dan Disetor Penuh (saham) Ditempatkan & Disetor (saham) (saham)

Penawaran Umum Perdana 26Juni2013 2.712.967.000 9.766.680.000 430.883.000

Kronologi Pencatatan Saham

Tidakadapenerbitansahamlebihlanjutsejakpencatatantanggal31Desember2014.

2013 2014

Q3 Q4 Q1 Q2 Q3 Q4

Harga Tertinggi (Rp) 5.000 4.800 4.800 5.300 5.625 5.500

Harga Terendah (Rp) 4.300 4.200 3.950 4.005 4.510 4.800

Harga Penutupan (Rp) 4.700 4.800 4.500 4.595 5.100 5.000

Volume Perdagangan 13.337.500 1.412.000 211.100 640.900 1.493.900 390.200(saham)

Saham yang Beredar 2.712.967.000 2.712.967.000 2.712.967.000 2.712.967.000 2.712.967.000 2.712.967.000

Kapitalisasi Pasar 12.750.945 13.022.242 12.208.352 12.446.083 13.836.132 13.564.835(Juta Rp)

Pergerakan Saham Kuartalan

Kinerja Saham di 2014

Har

ga S

aham

(Rp)

Volu

me

(sah

am)

(2014)JanFebMarAprMeiJunJulAgsSepOktNovDes

6.000

5.000

4.000

3.000

2.000

1.000

0

140.000

120.000

100.000

80.000

60.000

40.000

20.000

–Volume Perdagangan HarianHarga Penutupan Saham

Page 106: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Bab 8Data Korporasi

104

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Nama Jumlah Jumlah Saham Komposisi (%) Pemegang Saham

PTUnitrasPertama 1 855.735.000 31,5424

EdwinSoeryadjaya 1 790.799.500 29,1489

SandiagaSalahuddinUno 1 790.799.500 29,1489

Publik(Domestik&Asing) 308 275.633.000 10,1598

Nama Jumlah Saham Persentasi Kepemilikan

PTUnitrasPertama 855.735.000 31,5424

EdwinSoeryadjaya 790.799.500 29,1489

SandiagaSalahuddinUno 790.799.500 29,1489

Komposisi Pemegang Saham pada 31 Desember 2014

Pemegang Saham Tercatat yang besarnya lebih dari 5% Saham Saratoga pada 31 Desember 2014

Nama Jumlah Saham Persentasi

PTUnitrasPertama 855.735.000 31,5424

EdwinSoeryadjaya 790.799.500 29,1489

SandiagaSalahuddinUno 790.799.500 29,1489

Oversea-ChineseBankingCorpLtd 70.000.000 2,5802

CitibankSingaporeS/SBaytreeInvestment 53.000.000 1,9536

CreditSuisseAGSingaporeBranch-202333 44.000.000 1,6218

GICS/AGovernmentofSingapore 24.000.000 0,8846

DaiwaPIPartnersCo.Ltd.-194554000 17.500.000 0,6451

DBSBankLTDSG-PBClients 8.750.000 0,3225

DBSVickersSECSSingapore(Pte)LtdA/C 8.750.000 0,3225

GISS/AMonetaryAuthorityofSingapore 8.000.000 0,2949

BP2SSingapore/FullyTaxable 5.466.400 0,2015

PTPrudentialLifeAssurance-Ref 4.668.100 0,1721

PTRasiUnggulBestari 4.500.200 0,1659

UBSAGHongKong-TreatyOmnibusAccou 2.477.000 0,0913

SenecaVenturesLtd. 2.389.100 0,0881

PTArmanInvestmentsUtama 1.772.000 0,0653

BudiSetiadharma,SH 1.500.000 0,0553

SSBDRQHS/AAberdeenIndonesiaFunding,Inc. 1.361.100 0,0502

PTAsuransiBosowaPeriskop 1.342.500 0,0495

20 Pemegang Saham Terbesar pada 31 Desember 2014

Komposisi Pemegang Saham & Kinerja Saham

Page 107: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

105

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Nama dan Alamat Korespondesi Anak Perusahaan dan Perusahaan Asosiasi

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Finders ResourcesSuite901Level960PittStreetSydneyNSW2000,AustraliaTelp :+62280841812Fax :+62280682540

Bidang UsahaTambangTembaga

Tahun Pendirian2004

Tahun Investasi2013

Kepemilikan Efektif6,85%

PT Saratoga Sentra Business MenaraKaryaLantai15Jl.H.RRasunaSaidBlokX-1Kav1-2,JakartaSelatan12950Telp :+622157944355Fax :+622157944365

Bidang UsahaInvestasi

Tahun Pendirian2005

Tahun Investasi 2005

Kepemilikan Efektif99,99%

PT Nusa Raya Cipta TbkGrahaCiptaBuildingLantai2Jl.D.IPanjaitanNo.40JakartaTimurTelp :+62218193526Fax :+62218193544

Bidang UsahaKonstruksi

Tahun Pendirian1975

Tahun Investasi2013

Kepemilikan Efektif7,01%

PT Nugraha Eka Kencana MenaraKaryaLantai15Jl.H.RRasunaSaidBlokX-1Kav1-2,JakartaSelatan12950Telp :+622157944355Fax :+622157944365

Bidang UsahaInvestasi

Tahun Pendirian2003

Tahun Investasi2003

Kepemilikan Efektif99,99%

Interra Resources Limited1 Grange Road #05-04OrchardBuildingSingapore239693Telp :+6567321711Fax :+6567321170

Bidang UsahaEksplorasidanProduksiMinyak&GasTahun Pendirian1994

Tahun Investasi2012

Kepemilikan Efektif17,79%

PT Saratoga Sentra Business MenaraKaryaLantai15Jl.H.RRasunaSaidBlokX-1Kav1-2,JakartaSelatan12950Telp :+622157944355Fax :+622157944365

Bidang UsahaInvestasi

Tahun Pendirian2005

Tahun Investasi2005

Kepemilikan Efektif99,99%

PT Adaro Energy Tbk.MenaraKaryaLantai23Jl.H.RRasunaSaidBlokX-5Kav1-2JakartaSelatan12950Telp :+62215211265Fax :+622157944687

Bidang UsahaTambangBatubara

Tahun Pendirian2004

Tahun Investasi2007

Kepemilikan Efektif16,38%

PT Wahana Anugerah Sejahtera MenaraKaryaLantai15Jl.H.RRasunaSaidBlokX-1Kav1-2,JakartaSelatan12950Telp :+622157944355Fax :+622157944365

Bidang UsahaInvestasi

Tahun Pendirian2005

Tahun Investasi2009

Kepemilikan Efektif99,8%

PT Gilang Agung PersadaGedungArthaGrahaLantai25Jl.Jend.SudirmanKav.52-53Jakarta12190Telp :+62215150303Fax :+62215150123

Bidang UsahaGayaHidup

Tahun Pendirian199

Tahun Investasi2014

Kepemilikan Efektif4,16%

PT Bumi Hijau AsriMenaraKaryaLantai15Jl.H.RRasunaSaidBlokX-1Kav1-2,JakartaSelatan12950Telp :+622157944355Fax :+622157944365

Bidang UsahaInvestasi

Tahun Pendirian2007

Tahun Investasi2010

Kepemilikan Efektif99,99%

PT Adaro Strategic CapitalMenaraKaryaLantai23Jl.H.RRasunaSaidBlokX-5Kav1-2JakartaSelatan12950Telp :+62215211265Fax :+62215211266

Bidang UsahaInvestasi

Tahun Pendirian2009

Tahun Investasi2009

Kepemilikan Efektif29,79%

PT Wana Bakti Sukses Mineral TowerCyber2Lantai29Jl.H.RRasunaSaidBlokX-5No.13Jakarta12950Telp :+622129021700Fax :+622129021711

Bidang UsahaInvestasi

Tahun Pendirian2007

Tahun Investasi2011

Kepemilikan Efektif73,60%

PT Mitra Pinasthika Mustika Tbk.LippoKuninganLantai26Jl.H.RRasunaSaidKavB-12KaretKuningan-Jakarta12940Telp :+622129710170Fax :+622129710320

Bidang UsahaOtomotif

Tahun Pendirian1987

Tahun Investasi2010

Kepemilikan Efektif47,62%

Sihayo GoldMcCulloughRobertson11/66EagleSt.Brisbane,AustraliaTelp :0427401198Fax :0733993172

Bidang UsahaTambangEmas

Tahun Pendirian1987

Tahun Investasi2012

Kepemilikan Efektif18,14%

Seroja Investment LimitedMenaraKaryaLantai15Jl.H.RRasunaSaidBlokX-1Kav1-2JakartaSelatan12950Telp :+622157944355Fax :+622157944365

Bidang UsahaKapal

Tahun Pendirian1993

Tahun Investasi2012

Kepemilikan Efektif23,26%

Page 108: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Bab 8Data Korporasi

106

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

PT Agro Maju RayaGrahaAmaraLantai1Jl.RayaPasarMingguNo.15Pancoran-JakartaSelatan12780Telp :+62217949450Fax :+622179192503

PT Trimitra Karya JayaMenaraKaryaLantai15Jl.H.RRasunaSaidBlokX-1Kav1-2JakartaSelatan12950Telp:+622157944355Fax: +622157944365

Bidang UsahaPerkebunanKelapaSawit

Year of Establishment2010

Bidang UsahaInvestasi

Tahun Pendirian2012

Tahun Investasi2010

Kepemilikan Efektif25,00%

Tahun Investasi2014

Kepemilikan Efektif80,00%

Sumatra Copper and GoldABN14136694267Level15OrdStreet,WestPerth6005WesternAustraliaTelp:+61862986200Fax: -

Bidang UsahaTambangEmas&Tembaga

Tahun Pendirian2006

Tahun Investasi2012

Kepemilikan Efektif27,61%

PT Hamparan Sawit NusantaraGrahaAmaraLantai1Jl.RayaPasarMingguNo.15Pancoran-JakartaSelatan12780Telp :+62217949450Fax :+622179192503

Bidang UsahaPerkebunanKelapaSawit

Tahun Pendirian2005

Tahun Investasi2013

Kepemilikan Efektif25,00%

PT Bangun Daya PerkasaPerkantoranBuncitMasB-16Jl.MampangPrapatan108Jakarta Selatan 12760Telp :+62217991480Fax :+62217940475

Bidang UsahaInvestasi

Tahun Pendirian2005

Tahun Investasi2005

Kepemilikan Efektif50,00%

PT Interra Indo Resources MenaraKaryaLantai15Jl.H.RRasunaSaidBlokX-5Kav1-2JakartaSelatan12950Telp :+622157944355Fax :+622157944365

Bidang UsahaInvestasi

Tahun Pendirian2004

Tahun Investasi2006

Kepemilikan Efektif99,99%

PT Saratoga PowerMenaraKaryaLantai15Jl.H.RRasunaSaidBlokX-5Kav1-2JakartaSelatan12950Telp :+622157944355Fax :+622157944365

Bidang UsahaPembangkitListrik

Tahun Pendirian2006

Tahun Investasi2011

Kepemilikan Efektif24,11%

PT Satria Sukses MakmurMenaraKaryaLantai15Jl.H.RRasunaSaidBlokX-1Kav1-2JakartaSelatan12950Telp :+622157944355Fax :+622157944365

Bidang UsahaPenyewaanRuanganKantor

Tahun Pendirian2007

Tahun Investasi2007

Kepemilikan Efektif99,85%

PT Karunia Barito SejahteraTheEastBuildingLantai19Jl.Dr.IdeAnakAgungGdeAgungKav.E.3-2No.1SetiabudiJakarta12950Telp :+622157956999Fax :+622157957007

Bidang UsahaInvestasi

Tahun Pendirian2003

Tahun Investasi2007

Kepemilikan Efektif33,60%

PT Sinar Mentari PrimaRukoMegaGrosirCempakaMasBlokH/12Jl.LetjenSoepraptoJakartaPusatTelp :+622142906883,42906884Fax :-

Bidang UsahaKapal

Tahun Pendirian2008

Tahun Investasi2010

Kepemilikan Efektif56,98%

PT Baskhara Utama SedayaGedungTempoScanLantai5Jl.H.R.RasunaSaidKav3-4Jakarta Selatan Telp:+62215262121Fax:+62215267878

Bidang UsahaInvestasi

Tahun Pendirian2004

Tahun Investasi2006

Kepemilikan Efektif40,00%

PT Pelayaran Antarbuwana PertalaRukoMegaGrosirCempakaMasBlokH/12Jl.LetjenSoepraptoJakartaPusatTelp :+622142906883,42906884Fax :-

Bidang UsahaInvestasi

Tahun Pendirian1993

Tahun Investasi2011

Kepemilikan Efektif56,98%

PT Lintas Marga SedayaJl.CibitungIINo.34KebayoranBaru-Jakarta12170Telp :+62217245870Fax :+62217222436

Bidang UsahaInfrastrukturJalanTol

Tahun Pendirian2005

Tahun Investasi2006

Kepemilikan Efektif18,00%

PT Provident Agro Tbk.InternationalFinancialCentreLantai3Jl.Jend.SudirmanKav.22-23Jakarta12920Telp :+62215224878Fax :+62215224770

Bidang UsahaPerkebunanKelapaSawit

Tahun Pendirian2006

Tahun Investasi2006

Kepemilikan Efektif44,66%

PT Tenaga Listrik GorontaloPerkantoranBuncitMasB-16Jl.MampangPrapatan108Jakarta Selatan 12760Telp :+62217991480Fax :+62217940475

Bidang UsahaPembangkitListrik

Tahun Pendirian2005

Tahun Investasi2005

Kepemilikan Efektif46,25%

PT Saratoga Sentra Business

Page 109: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

107

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

PT Medco Power IndonesiaEnergyBuildingLantai50,Lot11ASCBDJl.Jend.SudirmanKav52-53JakartaTelp :+62212995330Fax :+62212995330

Bidang UsahaPembangkitListrik

Tahun Pendirian2004

Tahun Investasi2011

Kepemilikan Efektif12,30%

PT Kalimantan Mentari Khatulistiwa MenaraKaryaLantai15Jl.H.RRasunaSaidBlokX-1Kav1-2JakartaSelatan12950Telp :+622157944355Fax :+622157944365

Bidang UsahaInvestasi

Tahun Pendirian2005

Tahun Investasi2007

Kepemilikan Efektif19,70%

PT Tri Wahana UniversalTowerCyber2Lantai29Jl.H.RRasunaSaidBlokX-5No.13Jakarta12950Telp :+622129021700Fax :+622129021711

Bidang UsahaKilangMinyak

Tahun Pendirian2006

Tahun Investasi2011

Kepemilikan Efektif34,96%

PT DBS Vickes Securities Indonesia DBSBankTower32/FCiputraWorldIJl.Prof.SatrioKav.3-5Jakarta12940Telp :+622130034900Fax :+622130034994

Bidang UsahaBrokerSekuritas

Tahun Pendirian1997

Tahun Investasi2005

Kepemilikan Efektif1,00%

PT Tower Bersama Infrastructure Tbk.InternationalFinancialCentreLantai6Jl.Jend.SudirmanKav.22-23Jakarta12920Telp :+622129248900Fax :+62215712344

Bidang UsahaInfrastrukturTelekomunikasi

Tahun Pendirian2004

Tahun Investasi2009

Kepemilikan Efektif30,08%

PT Sarana AsriMenaraKaryaLantai15Jl.H.RRasunaSaidBlokX-1Kav1-2JakartaSelatan12950Telp :+622157944355Fax :+622157944365

Bidang UsahaInvestasi

Tahun Pendirian2008

Tahun Investasi2008

Kepemilikan Efektif59,99%

PT Saratoga InfrastrukturMenaraKaryaLantai15Jl.H.RRasunaSaidBlokX-1Kav1-2JakartaSelatan12950Telp :+622157944355Fax :+622157944365

Bidang UsahaInvestasi

Tahun Pendirian2007

Tahun Investasi2007

Kepemilikan Efektif49,92%

PT Etika Karya UsahaJl.DharmawangsaVIIINo.5KebayoranBaru-JakartaSelatanTelp :+62217224445Fax :-

Bidang UsahaInvestasi

Tahun Pendirian2001

Tahun Investasi2008

Kepemilikan Efektif29,40%

PT Merdeka Copper Gold Tbk.InternationalFinancialCentreLantai12Jl.Jend.SudirmanKav.22-23Jakarta12920Telp :+622129410806Fax :+622129410807

Bidang UsahaTambangEmas&Tembaga

Tahun Pendirian2012

Tahun Investasi2014

Kepemilikan Efektif-

PT Sukses IndonesiaMenaraKaryaLantai15Jl.H.RRasunaSaidBlokX-1Kav1-2JakartaSelatan12950Telp :+622157944355Fax :+622157944365

Bidang UsahaInvestasi

Tahun Pendirian2001

Tahun Investasi2002

Kepemilikan Efektif99,66%

PT Bumi Hijau Asri

PT Wana Bhakti Sukses Mineral

PT Wahana Anugerah Sejahtera

PT Trimitra Karya Jaya

PT Nugraha Eka Kencana

Page 110: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Bab 8Data Korporasi

108

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

ProvidentAgro

Struktur Kepemilikan & Perseroan

Joyce S. Kerr

50,0%

Edwin SoeryadjayaPublik Sandiaga S. Uno

50,0%

29,15%

PT Unitras Pertama

29,15%

31,54%

10.2%

ASC ASL

29,79%25,0%

ASI

TKJ

MCG

BSI

74,93% 25,07%

43,91%

25,7%

98,92%

Adaro Energy

Perusahaan Sub-Holding

SSB Sumatra Copper & Gold

SihayoGold

InterraResources Finders Seroja Investment

Limited

Pertambangan99,9% 27,35% 18,14% 17,79% 6,85% 23,26%

4,88%

80%

Penyulingan Minyak

Properti

73,6% 99,9%

WBSM BHA

47,5% 60,0%

TWU SA

49%

EKU

Infrastruktur Perkebunan Pelayaran

NRC

7,0%

IIR

45%

BUS

40,0%

Amara

HSN

0,02%

MAG25,0%

25,0%

44,16%

KMK

LKM

SSS

TLMS

99,68%

99,65%

PSJ

48,97% 48,0%

Kontraktor Pertambangan

Pembangkit Listrik

FSO

1,0%

DBS

LMS

KBS

ABA

33,6%

99,9%

BDP

MPI

50,0%

92,5%

51,0%

SP

24,11%

TLG

SMP

PAP

50,0%

50,0%

30,0%

30,0%

0,3%

100,0%

60,0%

99,9%

99,9%

Keuangan

100,0%

Page 111: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

109

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

PerusahaanyangdikonsolidasikankePerseroan

PerusahaanyangtidakdikonsolidasikankePerseroan

Perusahaanoperasional

PerusahaanyangdimilikilangsungolehPerseroan

PerusahaanyangdimilikilangsungolehSSB

ABA: PTAnugerahBuminusantaraAbadiAdaro Energy: PTAdaroEnergyTbk.Amara: PTAgroMajuRayaASC: PTAdaroStrategicCapitalASI: PTAdaroStrategicInvestmentsASL:PTAdaroStrategicLestariBDP: PTBangunDayaPerkasaBHA: PTBumiHijauAsriBUS: PTBhaskaraUtamaSedayaDBS: PTDBSVickersSecuritiesIndonesiaEKU: PTEtikaKaryaUsahaFinders Resources: FindersResourcesLimitedIIR: PTInterraIndoResourcesInterra Resources: InterraResourcesLimitedKBS: PTKaruniaBaritoSejahteraKMK: PTKalimantanMentariKhatulistiwaLKM: PTLajuKencanaMurniLMS: PTLintasMargaSedayaMAG: PTMutiaraAgamMCG: PTMerdekaCopperGoldTbk.Medco Power:PTMedcoPowerIndonesiaMPM: PTMitraPinasthikaMustikaTbk.NEK: PTNugrahaEkaKencanaNRC:PTNusaRayaCiptaTbk.Provident Agro: PTProvidentAgroTbk.PAP: PTPelayaranAntarbuwanaPertalaPSJ: PTPulauSerojaJayaSA: PTSaranaAsriSumatra Copper & Gold:SumatraCopperandGoldplcSihayo Gold: SihayoGoldLimitedSI: PTSaratogaInfrastukturSeroja Investments: SerojaInvestmentLimitedSMP: PTSinarMentariPrimaSP: PTSaratogaPowerSSB: PTSaratogaSentraBusinessSSM: PTSatriaSuksesMakmurSSS: SerojaShippingServicesPte.Ltd.Sukses: PTSuksesIndonesiaTower Bersama: PTTowerBersamaInfrastructureTbk.TI: PTTelenetInternusaTKJ:PTTrimitraKaryaJayaTLG: PTTenagaListrikGorontaloTLMS: TransLKMarineSingaporeTWU: PTTriWahanaUniversalWAS: PTWahanaAnugerahSejahteraWBSM : PTWanaBhaktiSuksesMineral

60,0%

Lainnya

NEK

GAP

MPM

99,99%

4,17%

33,20%

SUKSES

SSM

14,42%

99,7%

40,0%

WAS

SI

TI

Telekomunikasi

99,84%

50,0%

30,08%

0,5% 99,50%

Otomotif Konsumer

TowerBersama

Page 112: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Bab 8Data Korporasi

110

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Data Korporasi

Nama dan Alamat Agen dan/atau Profesional Pendukung Pasar Modal

Akuntan PublikKAPSiddharta&Widjaja(a member of KPMG Global Network)WismaGKBILantai3328,JlJend.SudirmanJakarta10210,IndonesiaT.(62-21)5742333F.(62-21)5741777

Biro Administrasi EfekPTDatindoEntrycomPuriDatindo–WismaSudirmanJl.Jend.SudirmanKav.34Jakarta12220,IndonesiaT.(62-21)5709009F.(62-21)5709026

Fitch RatingsOneStateStreetPlazaNewYork,NY10004,USAT.(1)2129080500

Otoritas Jasa KeuanganSumitroDjojohadikusumoBuildingJl.LapanganBantengTimurNo.2-4Jakarta10710,IndonesiaT.(62-21)3858001F.(62-21)3858321

Bursa Efek IndonesiaGedungBursaEfekIndonesia,Tower1Jl.Jend.SudirmanKav52-53JakartaSelatan12190,IndonesiaT.(62-21)5150515F.(62-21)5150330

Kustodian Sentral Efek IndonesiaGedungBursaEfekIndonesia,Tower1,Lantai5Jl.Jend.SudirmanKav.52-53Jakarta12190,IndonesiaT.(62-21)5152855F.(62-21)52991199 Biro Administrasi EfekPerjanjiantentangadministrasisahamPerseroansehubungandenganPenawaranUmumPerdanadinyatakandalamAktaPerjanjianPengelolaanAdministrasiSahamNo.54tanggal10April2013yangdibuatdihadapanHumbergLie,SH,SE,M.Kn.,NotarisdiJakarta.

Saatini,PTDatindoEntrycomsebagaiBiroAdministrasiEfekmemberikanpelayananadministrasibagipasarsekunder.PTDatindoEntrycombertanggungjawabatasadministrasipemegangsahamterdaftartermasukperubahandalamdaftarpemegangsahamatasnamaperusahaanpublik.

PerseroanmembayarbiayabulananuntuklayananadministrasiuntupasarsekunderinisebesarRp44.000.000(termasukPPN).

Akuntan Independen PerusahaanPerusahaantelahmenunjukauditoreksternalsesuaidengankeputusanRapatUmumPemegangSahamTahunanPTSaratogaInvestamaSedayaTbk.padatanggal7Mei2013,yangmenyetujuipengangkatanAkuntanPublikSiddharta&Widjaja,perusahaananggotaKPMGGlobalNetwork,untukmengauditlaporankeuangankonsolidasiPerseroanuntuktahunbukuyangberakhirpadatanggal31Desember2014,berdasarkanrekomendasidariDewanKomisaris.

AkuntanPublikSiddharta&Widjaja,perusahaananggotaKPMGGlobalNetwork,telahmelakukanauditpadaPerseroansejaktahunfiskal2013.Merekatelahmenyelesaikantugasmerekasecaraindependen,sesuaidenganstandarprofesionalAkuntanPublik,kontrakkerjadanruanglingkupaudityangtelahdisepakati.

AkuntanPublikSiddharta&Widjaja,perusahaananggotaKPMGGlobalNetwork,tidakmenyediakanlayanankonsultanlainpadaPerseroan.AkuntanyangditugaskansebagaiAuditorIndependenuntukLaporanKeuanganPerseroan2014adalanDrs.TohanaWidjaja,MBA,CPA.

Otoritas Jasa Keuangan OtoritasJasaKeuanganmerupakanlembagapemerintahyangdidirikandalamupayauntukmemastikanbahwaseluruhkegiatandidalamsektorjasakeuangandilaksanakansecarateratur,adil,transparandanakuntabel;mampumewujudkansistemkeuanganyangtumbuhsecaraberkelanjutandanstabil;danmampumelindungikepentingankonsumendanmasyarakat.

Sebagaiperusahaanpublik,PerusahaanharusmematuhiperaturandibidangPasarModal.BerdasarkanPeraturanPemerintahRepublikIndonesiaNomor11Tahun2014tentangPungutanolehOtoritasJasaKeuangan,sejaktahun2014setiapLembagaJasaKeuangandan/atauindividuataubadanyangmelaksanakankegiatandisektorjasakeuanganakandikenakanpungutanolehOtoritasJasaKeuangan.PungutanyangdibebankanolehOtoritasJasaKeuangankepadaPerusahaanuntuktahun2014adalahRp88,4juta.

Bursa Efek IndonesiaBursaEfekIndonesiaadalahlembagaataubadanyangmengendalikandanmenyediakansistemdansaranabagipihakyangmenawarkansahamuntukbertemudenganpembeli,atausebaliknya(perdagangansaham).Perusahaan,sebagaiPerusahaanPublikyangtercatat,wajibmenyampaikanlaporankepadaBursaEfekIndonesiamengenaiinformasidanfakta-faktayangdianggappentingdanrelevandenganPerusahaan.PerseroantercatatdiBursaEfekIndonesiapadatanggal26Juni2013.BiayatahunanuntukkeanggotaanBursaEfekIndonesiaadalahRp110juta.

Kustodian Sentral Efek Indonesia Perusahaanpublikyangsahamnya/sekuritasnyayangterdaftardiKSEImenggunakanjasaKSEIuntukmengelolasaham/sekuritasyangmerekaditerbitkanuntukmendapatkandatainvestorataupemegangsuratberhargasebagaibagiandariprosesdistribusidalamaksikorporasi.PerseroanmembayarbiayatahunanuntukkeanggotaansebesarRp11juta(termasukPPN).

Page 113: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

111

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Laporantahunaniniberisikanpernyataan-pernyataanyangbersifat“forward looking”terkaitdengankejadian-kejadiandimasayangakandatang,yangkarenasifatnya,mengandungketidakpastiandanrisikoyangsignifikan.Seluruhpernyataanselaindaripernyataan-pernyataanmengenaifaktahistorisyangterkandungdidalamlaporanini,termasuktanpaterkecualimengenaiPTSaratogaInvestamaSedayaTbk.(“Saratoga”atau“Perseroan”)terkaitdenganposisikeuangandanhasilusahanya,strategi,perencanaan,obyektif,tujuandansasaran,pertumbuhanpasardimasayangakandatangdimanaSaratogaberpartisipasiatauakanberpartisipasi,dansetiappernyataanyangdidahuluioleh,diikutidenganatauyangmengandungkata-kata“percaya,”“berharap,”“membidik,”“bermaksud,”“akan,”“berencana,”“berupaya,”“bisa,”“proyeksi,”“estimasi,”“antisipasi,”“memprediksi,”“mencari,”“seyogyanya,”ataukata-katalainnyayangmemilikiartisetara,merupakanpernyataan-pernyataanyangbersifatkedepan.

Kejadian-kejadiandimasayangakandatangsehubungandenganpernyataan-pernyataanyangbersifatforwardlookinginimelibatkanrisiko-risikoyangdiketahuimaupuntidak,ketidakpastiandanberagamfaktorlainnya,yangsebagianbesarberadadiluarkendaliSaratoga,sertadapatmengakibatkanhasilaktual,kinerjamaupunpencapaianyangberbedasecaramaterialdariapayangtersuratmaupuntersiratdalampernyataan-pernyataanbersifatforward lookingtersebut.Faktor-faktortersebutsecarakhususnamuntidakterbatasmencakuphal-halyangdiuraikanpadaBab5laporantahunanini:TataKelolaPerusahaan.Faktor-faktortersebutmencakupsecarakhususnamuntidakterbataspadaperubah-an-perubahansecaraumum,kondisiekonomidanpolitiknasionalmaupunregional,perubahandalamnilaitukarvalutaasing,perubahanhargadanpasokansertapermintaanpasarkomoditas,perubahandalamhalbesarandansifatpersainganyangdihadapiPerseroan,perubahanperundang-undanganatauperaturandanprinsipprinsipakuntansi,kebijakandanpedomansertaperubahanterhadapasumsi-asumsiyangdipakaisebagaidasarpernyata-an-pernyataanyangbersifatforward lookingtersebut.

Untuk Dicermati

InformasilebihlanjutmengenairisikodanketidakpastianyangberpengaruhterhadapSaratogaterdapatdalamketerbukaandanlaporankeuanganberkalayangtersediapadalamanPerseroanwww.saratoga-investama.com.Apabilasatuataulebihrisiko-risikodanketidakpastianbenar-benarterjadi,atauasumsidasarnyaternyatameleset;hasilaktual,kinerjamaupunpencapaianSaratogadapatberbedasecaramaterialdariapayangdijabarkandalampernyataan-pernyataanyangbersifatforward lookingterhadapapayangdiharapan,diantisipasi,diintensikan,direncanakan,diyakini,diinginkan,diestimasiataudiproyeksikan.Saratogatidakberniat,maupunberkewajiban,untukmenindak-lanjutiataumerevisipernyataan-pernyataanyangbersifatforward looking,sehubungandenganperkembanganyangberbedadenganapayangdiharapkan.

Akibatdaripembulatan,angka-angkayangtersajipadalaporantahunaninidandokumen-dokumenlainnyatidakselalupersissamadenganjumlahakhirnyadanangkapersentasenyajugamungkintidaksecaratepatmenggambarkanangkayangabsolut.

Ketikamenggantungkandiripadapernyataan-pernyataanyangbersifatforward looking,andaharusmempertimbangkansecarahati-hatikemungkinanadanyarisiko,ketidakpastiandankejadian-kejadian,terutamasehubungandengankondisipolitik,ekonomi,sosialdanhukumdimanaSaratogadanparaentitasanakmaupunafiliasinyaberoperasi.Saratogatidakmemberikanrepresentasimaupunjaminan,ataupunprediksibahwahasil-hasilyangdiharapkanmelaluipernyataan-pernyataanyangbersifatforwardlookingtersebutakandapattercapai,danbahwasanyapernyataan-pernyataanyangbersifatforwardlookingtersebutmerupakan,dalammasing-masingkasussebagaisalahsatudarisekianbanyakkemungkinan,danseyogyanyatidakdipandangsebagaiskenariostandaratauyangpalingmungkinterjadi.Olehsebabitu,sebaiknyaandatidakberpegangsecaraberlebihanpadapernyataan-pernyataanyangbersifatforward looking.

Page 114: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

112

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Pernyataan Pertanggungjawaban Anggota Dewan Komisaris dan Direksi

KamiyangbertandatangandibawahinimenyatakanbahwaseluruhinformasidalamLaporanTahunanPTSaratogaInvestamaSedayaTbk.tahun2014telahdimuatsecaralengkap,danbahwakamibertanggungjawabpenuhataskebenaranisiLaporanTahunantersebut.

Demikianpernyataaninidibuatdengansebenarnya,

Jakarta,31Maret2015

Dewan Komisaris

Edwin Soeryadjaya Joyce Soeryadjaya Kerr Indra Cahya Uno PresidenKomisaris Komisaris Komisaris

Sidharta Utama Anangga W. Roosdiono KomisarisIndependen KomisarisIndependen

Direksi

Sandiaga Salahuddin Uno Michael William P. Soeryadjaya PresidenDirektur Direktur

Andi Esfandiari Jerry Go Ngo Direktur DirekturIndependen

Page 115: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

113

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

dan Isi Laporan Tahunan

Page 116: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Laporan Keuangan Konsolidasian

114

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Page 117: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

115

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

PTSARATOGAINVESTAMASEDAYATbk.danEntitasAnak/and Subsidiaries

LAPORANKEUANGANKONSOLIDASIANConsolidated Financial Statement

TahunBerakhir31Desember2014dan2013Year ended 31 December 2014 and 2013

DiauditAudited

Page 118: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Laporan Keuangan Konsolidasian

116

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk. DAN ENTITAS ANAK

LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIANTAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk. AND SUBSIDIARIES

CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTSYEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013

DAFTAR ISI CONTENTS

Ekshibit/Exhibit

Surat Pernyataan Direksi Directors’ Statement

Laporan Auditor Independen Independent Auditors’ Report

Laporan Posisi Keuangan Konsolidasian A Consolidated Statement of Financial Position

Laporan Laba-Rugi Komprehensif Konsolidasian B Consolidated Statement of Comprehensive Income

Laporan Perubahan Ekuitas Konsolidasian C Consolidated Statement of Changes in Equity

Laporan Arus Kas Konsolidasian D Consolidated Statement of Cash Flows

Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian E Notes to the Consolidated Financial Statements

Informasi Tambahan F Supplementary Information

Page 119: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

117

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Page 120: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Laporan Keuangan Konsolidasian

118

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Page 121: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

119

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Page 122: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Laporan Keuangan Konsolidasian

120

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Ekshibit A/1 Exhibit A/1

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk. DAN ENTITAS ANAKLAPORAN POSISI KEUANGAN KONSOLIDASIAN

31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk. AND SUBSIDIARIESCONSOLIDATED STATEMENT OF FINANCIAL POSITION

31 DECEMBER 2014 AND 2013 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

Catatan/ 31 Desember/DecemberNotes 2014 2013

ASET ASSETS

ASET LANCAR CURRENT ASSETS

Kas dan setara kas 3c,3e,3f,5 537.772 405.632 Cash and cash equivalentsPiutang usaha dari pihak ketiga 3e,3f,6 621.346 498.437 Trade receivables from third parties Piutang non-usaha: Non-trade receivables:

Pihak berelasi 3e,3f,7,32 61.715 80.147 Related partiesPihak ketiga 3e,3f,7 5.104 135.837 Third parties

Aset keuangan tersedia untuk dijual 3e,3f,9 232.071 230.961 Available-for–sale financial assetsPersediaan 3g,8 90.907 97.096 InventoriesPajak dibayar di muka 18a 6.578 6.166 Prepaid taxesUang muka dan beban dibayar di muka 130.213 12.174 Advances and prepaid expensesKas yang dibatasi penggunaannya 3e,3f,10 37.562 33.882 Restricted cash Aset tidak lancar yang dimiliki untuk dijual 3d,11 138.685 - Non-current asset held for saleAset lancar lainnya 3.656 19.019 Other current assets

JUMLAH ASET LANCAR 1.865.609 1.519.351 TOTAL CURRENT ASSETS

ASET TIDAK LANCAR NON-CURRENT ASSETS

Piutang non-usaha: Non-trade receivables:Pihak berelasi 3e,3f,7,32 23.340 - Related partyPihak ketiga 3e,3f,7 99.576 93.597 Third parties

Aset keuangan tersedia untuk dijual 3e,3f,9 1.859.453 2.101.992 Available-for-sale financial assetsInvestasi pada entitas asosiasi 3h,11 10.645.375 10.945.522 Investment in associatesUang muka penyertaan saham 431.012 187.782 Advances for investment in sharesProperti investasi 3j,3m,12 113.037 64.497 Investment properties Aset tetap – neto 3i,3k,3l,3m,13 1.150.943 1.187.037 Fixed assets - net Aset takberwujud 1.940 2.498 Intangible assetsAset pajak tangguhan 3o,18e 3.129 2.289 Deferred tax assetsGoodwill 3a,3m,14 153.456 100.682 GoodwillAset tidak lancar lainnya 1.034 4.638 Other non-current assets

JUMLAH ASET TIDAK LANCAR 14.482.295 14.690.534 TOTAL NON-CURRENT ASSETS

JUMLAH ASET 16.347.904 16.209.885 TOTAL ASSETS

Lihat catatan atas laporan keuangan konsolidasian pada Ekshibit E terlampir yang merupakan bagian tidak terpisahkan

dari laporan keuangan konsolidasian secara keseluruhan

See notes to the consolidated financial statements on the accompanying Exhibit E which are an integral part

of the consolidated financial statements taken as a whole

Ekshibit A/2 Exhibit A/2

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk. DAN ENTITAS ANAKLAPORAN POSISI KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2014 DAN 2013 (LANJUTAN)

(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk. AND SUBSIDIARIESCONSOLIDATED STATEMENT OF FINANCIAL POSITION

31 DECEMBER 2014 AND 2013 (CONTINUED)(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

Catatan/ 31 Desember/DecemberNotes 2014 2013

LIABILITAS DAN EKUITAS LIABILITIES AND EQUITY

LIABILITAS JANGKA PENDEK CURRENT LIABILITIES

Utang usaha ke pihak ketiga 3e,3f,15 19.831 62.493 Trade payables to third partiesUtang lainnya: Other payables:

Pihak berelasi 3e,3f,16,32 - 1.452.129 Related partyPihak ketiga 3e,3f,16 66.314 33.692 Third parties

Uang muka penjualan investasi 30.041 - Advance from sale of investmentBeban akrual 3e,3f,17 76.385 14.923 Accrued expensesUtang pajak penghasilan 18b 120.491 44 Income tax payableUtang pajak lainnya 18c 48.113 40.531 Other tax payablesPendapatan diterima di muka 11.283 2.105 Unearned revenuesLiabilitas keuangan derivatif 3e,19 1.984 5.198 Derivative financial liabilitiesPinjaman yang jatuh tempo dalam setahun 3e,3f,19 433.543 474.201 Current maturities of borrowingsUtang sewa pembiayaan 3e - 827 Finance lease payable

JUMLAH LIABILITAS JANGKA PENDEK 807.985 2.086.143 TOTAL CURRENT LIABILITIES

LIABILITAS JANGKA PANJANG NON-CURRENT LIABILITIES

Pinjaman, setelah dikurangi bagian yangjatuh tempo dalam setahun 3e,3f,19 3.182.737 3.417.442 Borrowings, net of current maturities

Wesel bayar jangka menengah 3e,3f,20 729.635 - Medium term notesLiabilitas pajak tangguhan 3o,18e 30.959 26.104 Deferred tax liabilitiesLiabilitas imbalan kerja 3p,21 16.801 12.487 Employee benefits liabilities

JUMLAH LIABILITAS JANGKA PANJANG 3.960.132 3.456.033 TOTAL NON-CURRENT LIABILITIES

JUMLAH LIABILITAS 4.768.117 5.542.176 TOTAL LIABILITIES

EKUITAS EQUITY

Ekuitas yang diatribusikan kepada pemilik Equity attributable to owners of Perusahaan the Company

Modal saham nilai nominal Share capital at par value Rp100 (Rupiah penuh) per saham Rp100 (whole Rupiah) per share Modal dasar 9.766.680.000 lembar saham Authorized capital 9,766,680,000 sharesModal ditempatkan dan disetor penuh2.712.967.000 lembar saham 22 271.297 271.297

Issued and fully paid-up capital 2,712,967,000 shares

Tambahan modal disetor 23 2.570.074 2.570.074 Additional paid-in capital Pembayaran berbasis saham 3t,26 6.330 - Share-based paymentsSelisih penjabaran laporan keuangan

dalam mata uang asing 3f 1.038.100 908.930Difference in translation of financial

statements in foreign currencyLaba yang belum direalisasi atas Unrealized gain on available-for-sale

aset keuangan tersedia untuk dijual 3e,9 646.584 789.757 financial assetsCadangan lindung nilai arus kas 3h (244.837) (112.666) Cash flow hedge reserveCadangan revaluasi aset tetap

entitas asosiasi 3i,3k,24 382.989 346.954Revaluation reserve of associates’

fixed assetsKomponen ekuitas lainnya 25 191.260 285.524 Other equity componentsSaldo laba 6.152.917 5.349.991 Retained earnings

11.014.714 10.409.861

Kepentingan nonpengendali 27 565.073 257.848 Non-controlling interests

JUMLAH EKUITAS 11.579.787 10.667.709 TOTAL EQUITY

JUMLAH LIABILITAS DAN EKUITAS 16.347.904 16.209.885 TOTAL LIABILITIES AND EQUITY

Lihat catatan atas laporan keuangan konsolidasian pada Ekshibit E terlampir yang merupakan bagian tidak terpisahkan

dari laporan keuangan konsolidasian secara keseluruhan

See notes to the consolidated financial statements on the accompanying Exhibit E which are an integral part

of the consolidated financial statements taken as a whole

Page 123: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

121

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Ekshibit A/2 Exhibit A/2

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk. DAN ENTITAS ANAKLAPORAN POSISI KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2014 DAN 2013 (LANJUTAN)

(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk. AND SUBSIDIARIESCONSOLIDATED STATEMENT OF FINANCIAL POSITION

31 DECEMBER 2014 AND 2013 (CONTINUED)(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

Catatan/ 31 Desember/DecemberNotes 2014 2013

LIABILITAS DAN EKUITAS LIABILITIES AND EQUITY

LIABILITAS JANGKA PENDEK CURRENT LIABILITIES

Utang usaha ke pihak ketiga 3e,3f,15 19.831 62.493 Trade payables to third partiesUtang lainnya: Other payables:

Pihak berelasi 3e,3f,16,32 - 1.452.129 Related partyPihak ketiga 3e,3f,16 66.314 33.692 Third parties

Uang muka penjualan investasi 30.041 - Advance from sale of investmentBeban akrual 3e,3f,17 76.385 14.923 Accrued expensesUtang pajak penghasilan 18b 120.491 44 Income tax payableUtang pajak lainnya 18c 48.113 40.531 Other tax payablesPendapatan diterima di muka 11.283 2.105 Unearned revenuesLiabilitas keuangan derivatif 3e,19 1.984 5.198 Derivative financial liabilitiesPinjaman yang jatuh tempo dalam setahun 3e,3f,19 433.543 474.201 Current maturities of borrowingsUtang sewa pembiayaan 3e - 827 Finance lease payable

JUMLAH LIABILITAS JANGKA PENDEK 807.985 2.086.143 TOTAL CURRENT LIABILITIES

LIABILITAS JANGKA PANJANG NON-CURRENT LIABILITIES

Pinjaman, setelah dikurangi bagian yangjatuh tempo dalam setahun 3e,3f,19 3.182.737 3.417.442 Borrowings, net of current maturities

Wesel bayar jangka menengah 3e,3f,20 729.635 - Medium term notesLiabilitas pajak tangguhan 3o,18e 30.959 26.104 Deferred tax liabilitiesLiabilitas imbalan kerja 3p,21 16.801 12.487 Employee benefits liabilities

JUMLAH LIABILITAS JANGKA PANJANG 3.960.132 3.456.033 TOTAL NON-CURRENT LIABILITIES

JUMLAH LIABILITAS 4.768.117 5.542.176 TOTAL LIABILITIES

EKUITAS EQUITY

Ekuitas yang diatribusikan kepada pemilik Equity attributable to owners of Perusahaan the Company

Modal saham nilai nominal Share capital at par value Rp100 (Rupiah penuh) per saham Rp100 (whole Rupiah) per share Modal dasar 9.766.680.000 lembar saham Authorized capital 9,766,680,000 sharesModal ditempatkan dan disetor penuh2.712.967.000 lembar saham 22 271.297 271.297

Issued and fully paid-up capital 2,712,967,000 shares

Tambahan modal disetor 23 2.570.074 2.570.074 Additional paid-in capital Pembayaran berbasis saham 3t,26 6.330 - Share-based paymentsSelisih penjabaran laporan keuangan

dalam mata uang asing 3f 1.038.100 908.930Difference in translation of financial

statements in foreign currencyLaba yang belum direalisasi atas Unrealized gain on available-for-sale

aset keuangan tersedia untuk dijual 3e,9 646.584 789.757 financial assetsCadangan lindung nilai arus kas 3h (244.837) (112.666) Cash flow hedge reserveCadangan revaluasi aset tetap

entitas asosiasi 3i,3k,24 382.989 346.954Revaluation reserve of associates’

fixed assetsKomponen ekuitas lainnya 25 191.260 285.524 Other equity componentsSaldo laba 6.152.917 5.349.991 Retained earnings

11.014.714 10.409.861

Kepentingan nonpengendali 27 565.073 257.848 Non-controlling interests

JUMLAH EKUITAS 11.579.787 10.667.709 TOTAL EQUITY

JUMLAH LIABILITAS DAN EKUITAS 16.347.904 16.209.885 TOTAL LIABILITIES AND EQUITY

Lihat catatan atas laporan keuangan konsolidasian pada Ekshibit E terlampir yang merupakan bagian tidak terpisahkan

dari laporan keuangan konsolidasian secara keseluruhan

See notes to the consolidated financial statements on the accompanying Exhibit E which are an integral part

of the consolidated financial statements taken as a whole

Page 124: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Laporan Keuangan Konsolidasian

122

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

`

Ekshibit B Exhibit B

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk. DAN ENTITAS ANAKLAPORAN LABA RUGI KOMPREHENSIF KONSOLIDASIAN

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk. AND SUBSIDIARIESCONSOLIDATED STATEMENT OF COMPREHENSIVE INCOME

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

Catatan/

Tahun berakhir31 Desember/Year ended

31 DecemberNotes 2014 2013

PENDAPATAN NETO 3n,28 6.123.875 3.658.760 NET REVENUES

BEBAN POKOK PENDAPATAN 29 (5.385.075) (3.285.891) COST OF REVENUES

LABA BRUTO 738.800 372.869 GROSS PROFIT

BEBAN USAHA 30 (224.137) (196.837) OPERATING EXPENSES

LABA USAHA 514.663 176.032 OPERATING PROFIT

Bagian neto atas laba entitas asosiasi 3h,11 942.630 932.588 Net share of profit of associatesPenghasilan dividen, bunga dan investasi 187.971 209.982 Dividend, interest and investment incomeKerugian neto selisih kurs 3f (53.361) (499.980) Net loss on exchange rate differences Beban bunga (278.917) (286.720) Interest expenseKerugian penurunan nilai aset keuangan Impairment loss from available-for-sale

tersedia untuk dijual 9 (102.105) (150.898) financial assetsKeuntungan (kerugian) neto atas instrumen

keuangan derivatif 3e 1.765 (1.247)Net gain (loss) on derivative financial

instruments(Beban) pendapatan lainnya - neto (14.671) 11.594 Other (expense) income - net

LABA SEBELUM PAJAK PENGHASILAN 1.197.975 391.351 PROFIT BEFORE INCOME TAX

Beban pajak penghasilan 3o,18f (133.165) (42.263) Income tax expense

LABA TAHUN BERJALAN 1.064.810 349.088 PROFIT FOR THE YEAR

PENDAPATAN KOMPREHENSIF LAIN: OTHER COMPREHENSIVE INCOME:Perubahan neto nilai wajar aset keuangan Net changes in fair value of available-for-sale

tersedia untuk dijual 3e (146.241) (708.074) financial assetsSelisih penjabaran laporan keuangan dalam

mata uang asing 3f 20.905 800.756Difference in translation of financial

statements in foreign currency

Bagian atas pendapatan komprehensif lain Share of other comprehensive income of entitas asosiasi: associates:Perubahan neto nilai wajar aset keuangan Net changes in fair value of

tersedia untuk dijual 3e 3.068 (642.592) available-for-sale financial assets Selisih penjabaran laporan keuangan dalam

mata uang asing 3f 115.561 41.757Difference in translation financial

statements in foreign currenyRevaluasi aset tetap 3k,3i 36.035 94.416 Revaluation of fixed assetsPerubahan neto nilai wajar lindung nilai arus

kas (132.171) (95.739) Net change in fair value of cash flow hedges

JUMLAH RUGI KOMPREHENSIF LAIN (102.843) (509.476) TOTAL OTHER COMPREHENSIVE LOSS

JUMLAH LABA (RUGI) KOMPREHENSIF TOTAL COMPREHENSIVE INCOME (LOSS)

TAHUN BERJALAN 961.967 (160.388) FOR THE YEAR

Laba yang diatribusikan kepada: Profit attributable to:Pemilik Perusahaan 802.926 245.914 Owners of the CompanyKepentingan nonpengendali 261.884 103.174 Non-controlling interests

1.064.810 349.088

Jumlah laba (rugi) komprehensif yang Total comprehensive income (loss)diatribusikan kepada: attributable to:Pemilik Perusahaan 692.787 (288.568) Owners of the CompanyKepentingan nonpengendali 269.180 128.180 Non-controlling interests

961.967 (160.388)

LABA PER SAHAM DASAR (Rupiah penuh) 3q,31 296 95 EARNING PER SHARE BASIC (whole Rupiah)

Lihat catatan atas laporan keuangan konsolidasian pada Ekshibit E terlampir yang merupakan bagian tidak terpisahkan

dari laporan keuangan konsolidasian secara keseluruhan

See notes to the consolidated financial statements on the accompanying Exhibit E which are an integral part

of the consolidated financial statements taken as a whole

Page 125: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

123

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Eksh

ibit

C/1

Exhi

bit

C/1

PT S

ARA

TOG

A IN

VES

TAM

A S

EDA

YA T

bk.

DA

N E

NTI

TAS

AN

AK

LAPO

RAN

PER

UBA

HA

N E

KUIT

AS

KON

SOLI

DA

SIA

NTA

HU

NBE

RAKH

IR31

DES

EMBE

R20

14D

AN

201

3(D

inya

taka

n da

lam

jut

aan

Rupi

ah,

kecu

ali d

inya

taka

n la

in)

PT S

ARAT

OG

A IN

VES

TAM

A SE

DAY

A T

bk A

ND

SU

BSID

IAR

IES

CON

SOLI

DAT

EDST

ATEM

ENT

OF

CHAN

GES

IN E

QU

ITY

YEA

RS

END

ED 3

1D

ECEM

BER

2014

AND

201

3(E

xpre

ssed

in

mil

lion

s of

Rup

iah,

unl

ess

othe

rwis

e st

ated

)

Ekui

tas

yang

dia

trib

usik

an k

epad

a pe

mili

k Pe

rusa

haan

/Equ

ity

attr

ibut

able

to

owne

rs o

f th

e C

ompa

ny

Laba

yan

gSe

lisih

belu

mpe

njab

aran

dire

alis

asi

lapo

ran

atas

ase

tke

uang

anke

uang

anCa

dang

anda

lam

mat

ate

rsed

ia

reva

luas

iua

ng a

sing

/un

tuk

Cada

ngan

aset

tet

apD

iffe

renc

edi

jual

/lin

dung

enti

tas

Tam

baha

nin

tra

nsla

tion

Unr

eali

zed

nila

ias

osia

si/

Kom

pone

nm

odal

Pem

baya

ran

of

gain

on

arus

kas

/R

eval

uati

onek

uita

sSa

ldo

laba

/Ke

pent

inga

nM

odal

dise

tor/

berb

asis

fina

ncia

lav

aila

ble-

Cash

rese

rve

lain

nya/

Reta

ined

ear

ning

sno

npen

gend

ali/

Jum

lah

saha

m/

Addi

tion

alsa

ham

/st

atem

ents

in

for-

sale

flow

ofO

ther

Tida

kN

on-

ekui

tas/

Shar

e pa

id-i

nSh

are-

base

dfo

reig

nfi

nanc

ial

hedg

eas

soci

ates

’eq

uity

Dic

adan

gkan

/di

cada

ngka

n/Ju

mla

h/co

ntro

llin

gT

otal

capi

tal

capi

tal

paym

ents

curr

ency

asse

tsre

serv

efi

xed

asse

tsco

mpo

nent

sAp

prop

riat

edU

napp

ropr

iate

dT

otal

inte

rest

seq

uity

Sald

o pa

da t

angg

al 3

1 D

esem

ber

2013

271.

297

2.57

0.07

4-

908.

930

789.

757

(112

.666

)34

6.95

428

5.52

420

.000

5.32

9.99

110

.409

.861

257.

848

10.6

67.7

09Ba

lanc

e as

of

31 D

ecem

ber

2013

Pem

baya

ran

berb

asis

sah

am

(Cat

atan

26)

--

6.33

0-

--)

-)-

--

6.33

0-

6.33

0Sh

are-

base

d pa

ymen

ts(N

ote

26)

Pem

bagi

an d

ivid

en k

epad

a pe

meg

ang

saha

m m

inor

itas

--

--

--)

-)-

--

-(2

24)

(224

)D

istr

ibut

ion

of c

ash

divi

dend

to

min

orit

y in

tere

st

Kepe

ntin

gan

non-

peng

enda

li da

ri

kom

bina

si b

isni

s-

--

--

-)-)

--

--

55.5

5755

.557

Non

-con

trol

ling

int

eres

t fr

om

busi

ness

com

bina

tion

Real

isas

i uan

g m

uka

seto

ran

mod

al d

i kep

enti

ngan

non

-pe

ngen

dali

--

--

--)

-)-

--

-(1

1.33

1)(1

1.33

1)Re

aliz

atio

n of

adv

ance

for

cap

ital

in

non-

cont

roll

ing

inte

rest

Kom

pone

n ek

uita

s la

inny

a -

--

--

-)-)

(94.

264)

--

(94.

264)

(5.9

57)

(100

.221

)O

ther

equ

ity

com

pone

nts

Laba

(ru

gi)

kom

preh

ensi

f ta

hun

berj

alan

--

-12

9.17

0(1

43.1

73)

(132

.171

)36

.035

--

802.

926

692.

787

269.

180

961.

967

Com

preh

ensi

ve i

ncom

e (l

oss)

fo

r th

e ye

ar

Sald

o pa

da t

angg

al 3

1 D

esem

ber

2014

271.

297

2.57

0.07

46.

330

1.03

8.10

064

6.58

4(2

44.8

37)

382.

989)

191.

260

20.0

006.

132.

917

11.0

14.7

1456

5.07

311

.579

.787

Bala

nce

as o

f 31

Dec

embe

r 20

14

Liha

t ca

tata

n at

as la

pora

n ke

uang

an k

onso

lidas

ian

pada

Eks

hibi

t E

terl

ampi

r ya

ng m

erup

akan

bag

ian

tida

k te

rpis

ahka

nda

ri la

pora

n ke

uang

an k

onso

lidas

ian

seca

ra k

esel

uruh

an

See

note

s to

the

con

soli

date

d fi

nanc

ial

stat

emen

ts o

n th

eac

com

pany

ing

Exhi

bit

E w

hich

are

an

inte

gral

par

tof

the

con

soli

date

d fi

nanc

ial s

tate

men

ts t

aken

as

a w

hole

Page 126: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Laporan Keuangan Konsolidasian

124

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Eksh

ibit

C/2

Exhi

bit

C/2

PT S

ARA

TOG

A IN

VES

TAM

A S

EDA

YA T

bk.

DA

N E

NTI

TAS

AN

AK

LAPO

RAN

PER

UBA

HA

N E

KUIT

AS

KON

SOLI

DA

SIA

NTA

HU

NBE

RAKH

IR 3

1 D

ESEM

BER

2014

DA

N 2

013

(Din

yata

kan

dala

m j

utaa

n Ru

piah

, ke

cual

i din

yata

kan

lain

)

PT S

ARAT

OG

A IN

VES

TAM

A SE

DAY

A T

bk A

ND

SU

BSID

IAR

IES

CON

SOLI

DAT

EDST

ATEM

ENT

OF

CHAN

GES

IN E

QU

ITY

YEA

RS

END

ED 3

1 D

ECEM

BER

201

4AN

D 2

013

(Exp

ress

ed i

n m

illi

ons

of R

upia

h, u

nles

s ot

herw

ise

stat

ed)

Ekui

tas

yang

dia

trib

usik

an k

epad

a pe

mili

k Pe

rusa

haan

/Equ

ity

attr

ibut

able

to

owne

rs o

f th

e C

ompa

nySe

lisih

nila

iLa

ba y

ang

tran

saks

iSe

lisih

belu

mre

stru

ktur

isas

ipe

njab

aran

dire

alis

asi

enti

tas

lapo

ran

atas

ase

tse

peng

enda

li/ke

uang

anke

uang

anCa

dang

anD

iffe

renc

eda

lam

mat

ate

rsed

ia

reva

luas

iin

val

ueua

ng a

sing

/un

tuk

Cada

ngan

aset

tet

apar

isin

g fr

omD

iffe

renc

edi

jual

/lin

dung

enti

tas

Tam

baha

nre

stru

ctur

ing

in t

rans

lati

onU

nrea

lize

dni

lai

asos

iasi

/Ko

mpo

nen

mod

altr

ansa

ctio

nsof

ga

in o

nar

us k

as/

Rev

alua

tion

ekui

tas

Sald

o la

ba/

Kepe

ntin

gan

Mod

aldi

seto

r/be

twee

n fi

nanc

ial

avai

labl

e-C

ash

rese

rve

lain

nya/

Ret

aine

d ea

rnin

gsno

npen

gend

ali/

Jum

lah

saha

m/

Add

itio

nal

enti

ties

stat

emen

ts i

nfo

r-sa

lefl

owof

Oth

erTi

dak

Non

-ek

uita

s/Sh

are

paid

-in

unde

r co

mm

onfo

reig

nfi

nanc

ial

hedg

eas

soci

ates

’eq

uity

Dic

adan

gkan

/di

cada

ngka

n/Ju

mla

h/co

ntro

llin

gT

otal

capi

tal

capi

tal

cont

rol

curr

ency

asse

tsre

serv

efi

xed

asse

tsco

mpo

nent

sA

ppro

pria

ted

Una

ppro

pria

ted

Tot

alin

tere

sts

Equi

ty

Sald

o pa

da t

angg

al 3

1 De

sem

ber

2012

244.

167

73.7

291.

298.

786

91.4

232.

140.

423

(16.

927)

252.

538

420.

609

-5.

104.

077

9.60

8.82

512

1.49

09.

730.

315

Bala

nce

as o

f 31

Dec

embe

r 20

12

Rekl

asif

ikas

i sal

do s

elis

ih n

ilai

tran

saks

i res

truk

turi

sasi

ent

itas

se

peng

enda

li ke

tam

baha

n m

odal

di

seto

r da

n ko

mpo

nen

ekui

tas

lain

nya

(Cat

atan

3a)

-1.

245.

360

(1.2

98.7

86)

--

-)-

53.4

26-

--

--

Recl

assi

fica

tion

of

bala

nce

of d

iffe

renc

e in

val

ue

aris

ing

from

res

truc

turi

ng t

rans

acti

ons

betw

een

enti

tas

unde

r co

mm

on c

ontr

ol t

o ad

diti

onal

pa

id-i

n ca

pita

l an

d ot

her

equi

ty c

ompo

nent

s (N

ote

3a)

Sald

o pa

da t

angg

al 1

Jan

uari

2013

244.

167

1.31

9.08

9

-)91

.423

2.14

0.42

3(1

6.92

7)25

2.53

847

4.03

5-

5.10

4.07

79.

608.

825

121.

490

9.73

0.31

5Ba

lanc

e as

of

1 Ja

nuar

y20

13

Pene

rim

aan

dari

has

il pe

naw

aran

Proc

eeds

fro

m in

itia

l pu

blic

um

um s

aham

per

dana

27.1

301.

465.

004

)

--

-)-

--

-1.

492.

134

-1.

492.

134

offe

ring

Biay

ape

nerb

itan

sah

am-

(69.

035

)

-)-

--)

--

--

(69.

035

)-

(69.

035

)Sh

are

issu

ance

cos

ts

Uan

g m

uka

seto

ran

mod

al o

leh

)A

dvan

ce f

or s

hare

cap

ital

kepe

ntin

gan

nonp

enge

ndal

i-

--)

--

-)-

--

--

6.96

06.

960

by n

on-c

ontr

olli

ng in

tere

st

-)Pe

mbe

ntuk

an c

adan

gan

waj

ib-

--)

--

-)-

-20

.000

(20.

000)

--

-A

ppro

pria

tion

of

reta

ined

ear

ning

s

-)Ko

mpo

nen

ekui

tas

lain

nya

dari

en

tita

s as

osia

si-

--)

--

-)-

(188

.511

)-

-(1

88.5

11)

1.21

8(1

87.2

93)

Oth

er e

quit

y co

mpo

nent

sfr

om

asso

ciat

es

)

Selis

ih n

ilai t

rans

aksi

res

truk

turi

sasi

Dif

fere

nce

in v

alue

of

rest

ruct

urin

gtr

ansa

ctio

ns b

etw

een

enti

ties

und

eren

tita

s se

peng

enda

li-

(144

.984

)

-)-

--)

--

--

(144

.984

)-

(144

.984

)co

mm

on c

ontr

ol

Laba

(ru

gi)

kom

preh

ensi

f ta

hun

berj

alan

--

-)81

7.50

7(1

.350

.666

)(9

5.73

9)94

.416

--

245.

914

(288

.568

)12

8.18

0(1

60.3

88)

Com

preh

ensi

ve i

ncom

e (l

oss)

for

the

year

Sald

o pa

da t

angg

al 3

1 De

sem

ber

2013

271.

297

2.57

0.07

4-)

908.

930

789.

757

(112

.666

)34

6.95

428

5.52

420

.000

5.32

9.99

110

.409

.861

257.

848

10.6

67.7

09Ba

lanc

e as

of

31 D

ecem

ber

2013

Liha

t ca

tata

n at

as la

pora

n ke

uang

an k

onso

lidas

ian

pada

Eks

hibi

t E

terl

ampi

r ya

ng m

erup

akan

bag

ian

tida

k te

rpis

ahka

nda

ri la

pora

n ke

uang

an k

onso

lidas

ian

seca

ra k

esel

uruh

an

See

note

s to

the

con

soli

date

d fi

nanc

ial

stat

emen

ts o

n th

eac

com

pany

ing

Exhi

bit

E w

hich

are

an

inte

gral

par

tof

the

con

soli

date

d fi

nanc

ial s

tate

men

ts t

aken

as

a w

hole

Ekshibit D Exhibit D

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk. DAN ENTITAS ANAKLAPORAN ARUS KAS KONSOLIDASIAN

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk. AND SUBSIDIARIESCONSOLIDATED STATEMENT OF CASH FLOWSYEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013

(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

Tahun berakhir31 Desember/Year ended

31 December2014 2013

Arus kas dari aktivitas operasi Cash flows from operating activitiesPenerimaan kas dari pelanggan 6.010.142 3.331.395 Cash receipts from customersPembayaran kas kepada pemasok (5.427.739) (3.311.123) Cash payments to suppliers Pembayaran kas kepada karyawan (68.536) (109.743) Cash payments to employeesPembayaran kas untuk aktivitas operasi lainnya (42.918) (231.528) Cash payments for other operating activities Penerimaan pendapatan keuangan 13.781 65.912 Finance income receivedPembayaran beban keuangan (241.987) (185.962) Finance cost paidPembayaran pajak penghasilan (9.438) (7.165) Income tax paid

Kas neto dari (digunakan untuk) aktivitas operasi 233.305 (448.214) Net cash from (used in) operating activities

Arus kas dari aktivitas investasi Cash flows from investing activitiesPenerimaan dividen 234.647 217.306 Dividend incomePenerimaan uang muka penjualan investasi 30.041 - Received advance from sale of investmentPerubahan pada piutang non-usaha (144.917) 230.992 Changes in non-trade receivablesPerubahan pada uang muka proyek 3.606 1.362 Changes in advances for projectPenerimaan dari penjualan entitas anak dan asosiasi 50.828 375 Proceeds from sales of subsidiaries and associatesPerubahan pada uang muka penyertaan saham (264.483) (154.200) Changes in advances for investmentsPerolehan aset tetap (29.563) (128.878) Acquisition of fixed assetsPerolehan aset keuangan tersedia untuk dijual (64.036) (811.898) Acquisition of available-for-sale financial assetsPenempatan investasi pada penyertaan saham (15.993) (1.591.236) Placement in investment in shares of stocks Perolehan properti investasi (18.286) (24.010) Acquisition of investment propertyPerolehan aset takberwujud - (2.552) Acquisition of intangible assetsPenerimaan dari aset keuangan lainnya - 389 Proceeds from other financial assetsPenerimaan dari penjualan aset keuangan tersedia

untuk dijual - 5.313Proceeds from sales of available-for-sale financial

assetsPembayaran utang lainnya - (37.673) Payment of other payablesPenerimaan dari penjualan aset tetap 584 - Proceeds from sales of fixed assets

Kas neto digunakan untuk aktivitas investasi (217.572) (2.294.710) Net cash used in investing activities

Arus kas dari aktivitas pendanaan CASH FLOWS FROM FINANCING ACTIVITIESPenerimaan dari pinjaman bank 1.358.204 3.599.102 Proceeds from bank loans Penerimaan dari wesel bayar jangka menengah 725.000 - Proceed from medium term notePembayaran untuk pinjaman bank (1.929.657) (2.406.778) Repayment of bank loanPembayaran biaya transaksi (33.459) (24.811) Payment of transaction costPerubahan pada kas yang dibatasi penggunaannya (3.681) 88.003 Changes in restricted cashPembayaran biaya penerbitan saham - (69.035) Payment of share issuance costsPenerimaan dari penawaran umum saham perdana - 1.492.134 Proceeds from initial public offering

Kas neto dari aktivitas pendanaan 116.407 2.678.615 Net cash from financing activities

Kenaikan (penurunan) neto kas dan setara kas 132.140 (64.309) Net increase (decrease) in cash and cash equivalentsPengaruh perubahan selisih kurs - (773.073) Effect of changes in exchange rateKas dan setara kas dari entitas anak yang dilepas - (39) Cash and cash equivalents from divested subsidiariesKas dan setara kas pada awal tahun 405.632 1.243.053 Cash and cash equivalents at beginning of year

Kas dan setara kas pada akhir tahun 537.772 405.632 Cash and cash equivalents at end of year

Lihat catatan atas laporan keuangan konsolidasian pada Ekshibit E terlampir yang merupakan bagian tidak terpisahkan

dari laporan keuangan konsolidasian secara keseluruhan

See notes to the consolidated financial statements on the accompanying Exhibit E which are an integral part

of the consolidated financial statements taken as a whole

Page 127: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

125

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Ekshibit D Exhibit D

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk. DAN ENTITAS ANAKLAPORAN ARUS KAS KONSOLIDASIAN

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk. AND SUBSIDIARIESCONSOLIDATED STATEMENT OF CASH FLOWSYEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013

(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

Tahun berakhir31 Desember/Year ended

31 December2014 2013

Arus kas dari aktivitas operasi Cash flows from operating activitiesPenerimaan kas dari pelanggan 6.010.142 3.331.395 Cash receipts from customersPembayaran kas kepada pemasok (5.427.739) (3.311.123) Cash payments to suppliers Pembayaran kas kepada karyawan (68.536) (109.743) Cash payments to employeesPembayaran kas untuk aktivitas operasi lainnya (42.918) (231.528) Cash payments for other operating activities Penerimaan pendapatan keuangan 13.781 65.912 Finance income receivedPembayaran beban keuangan (241.987) (185.962) Finance cost paidPembayaran pajak penghasilan (9.438) (7.165) Income tax paid

Kas neto dari (digunakan untuk) aktivitas operasi 233.305 (448.214) Net cash from (used in) operating activities

Arus kas dari aktivitas investasi Cash flows from investing activitiesPenerimaan dividen 234.647 217.306 Dividend incomePenerimaan uang muka penjualan investasi 30.041 - Received advance from sale of investmentPerubahan pada piutang non-usaha (144.917) 230.992 Changes in non-trade receivablesPerubahan pada uang muka proyek 3.606 1.362 Changes in advances for projectPenerimaan dari penjualan entitas anak dan asosiasi 50.828 375 Proceeds from sales of subsidiaries and associatesPerubahan pada uang muka penyertaan saham (264.483) (154.200) Changes in advances for investmentsPerolehan aset tetap (29.563) (128.878) Acquisition of fixed assetsPerolehan aset keuangan tersedia untuk dijual (64.036) (811.898) Acquisition of available-for-sale financial assetsPenempatan investasi pada penyertaan saham (15.993) (1.591.236) Placement in investment in shares of stocks Perolehan properti investasi (18.286) (24.010) Acquisition of investment propertyPerolehan aset takberwujud - (2.552) Acquisition of intangible assetsPenerimaan dari aset keuangan lainnya - 389 Proceeds from other financial assetsPenerimaan dari penjualan aset keuangan tersedia

untuk dijual - 5.313Proceeds from sales of available-for-sale financial

assetsPembayaran utang lainnya - (37.673) Payment of other payablesPenerimaan dari penjualan aset tetap 584 - Proceeds from sales of fixed assets

Kas neto digunakan untuk aktivitas investasi (217.572) (2.294.710) Net cash used in investing activities

Arus kas dari aktivitas pendanaan CASH FLOWS FROM FINANCING ACTIVITIESPenerimaan dari pinjaman bank 1.358.204 3.599.102 Proceeds from bank loans Penerimaan dari wesel bayar jangka menengah 725.000 - Proceed from medium term notePembayaran untuk pinjaman bank (1.929.657) (2.406.778) Repayment of bank loanPembayaran biaya transaksi (33.459) (24.811) Payment of transaction costPerubahan pada kas yang dibatasi penggunaannya (3.681) 88.003 Changes in restricted cashPembayaran biaya penerbitan saham - (69.035) Payment of share issuance costsPenerimaan dari penawaran umum saham perdana - 1.492.134 Proceeds from initial public offering

Kas neto dari aktivitas pendanaan 116.407 2.678.615 Net cash from financing activities

Kenaikan (penurunan) neto kas dan setara kas 132.140 (64.309) Net increase (decrease) in cash and cash equivalentsPengaruh perubahan selisih kurs - (773.073) Effect of changes in exchange rateKas dan setara kas dari entitas anak yang dilepas - (39) Cash and cash equivalents from divested subsidiariesKas dan setara kas pada awal tahun 405.632 1.243.053 Cash and cash equivalents at beginning of year

Kas dan setara kas pada akhir tahun 537.772 405.632 Cash and cash equivalents at end of year

Lihat catatan atas laporan keuangan konsolidasian pada Ekshibit E terlampir yang merupakan bagian tidak terpisahkan

dari laporan keuangan konsolidasian secara keseluruhan

See notes to the consolidated financial statements on the accompanying Exhibit E which are an integral part

of the consolidated financial statements taken as a whole

Page 128: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Laporan Keuangan Konsolidasian

126

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Ekshibit E/1 Exhibit E/1

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

1. UMUM 1. GENERAL

a. Pendirian Perusahaan dan informasi lainnya a. Establishment of the Company and other information

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk.(“Perusahaan”) didirikan di Jakarta berdasarkan Akta Notaris No.41 tanggal 17 Mei 1991 juncto Akta Notaris No.33 tanggal 13 Juli 1992, keduanya dari Ny. Rukmasanti Hardjasatya, SH., Notaris di Jakarta. Akta Pendirian Perusahaan tersebuttelah memperoleh pengesahan dari Menteri Kehakiman (sekarang Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia) Republik Indonesia berdasarkanSurat Keputusan No.C2–10198.HT.01.01.TH92tanggal 15 Desember 1992 dan telah diumumkan dalam Berita Negara Republik Indonesia No.19 tanggal 5 Maret 1993, Tambahan No.973.

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. (the “Company”) was established in Jakarta based on Notarial Deed No.41 dated 17 May 1991 in conjuction with Notarial Deed No.33 dated 13 July 1992, both of Ny. Rukmasanti Hardjasatya, SH., Notary in Jakarta. The Deed of Establishment was approved by the Minister of Justice (recently known as the Minister of Law and Human Rights) of the Republic of Indonesia by virtue of decree No.C2-10198.HT.01.01.TH92 dated 15 December 1992 and was published in the State Gazette of the Republic of Indonesia No.19 dated 5 March 1993, Supplement No.973.

Anggaran Dasar Perusahaan telah mengalami beberapa kali perubahan, terakhir dengan Akta Notaris No.105 tanggal 11 Desember 2014 dari Humberg Lie, SH, SE, Mkn, Notaris di Jakarta, mengenai perubahan pasal 3 Anggaran Dasar Perubahan tersebut telah memperoleh persetujuan dari Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia berdasarkan Surat Keputusan No.AHU-12751.40.20.2014 tanggal 12 Desember 2014. Sampai dengan tanggal penyelesaian laporan keuangan ini, akta perubahan tersebut sedang dalam proses pengumuman dalam Berita Negara Republik Indonesia.

The Company’s Articles of Association have beenamended several times, most recently by Notarial Deed No.105 dated 11 December 2014 of Humberg Lie, SH, SE, Mkn, Notary in Jakarta, concerning the amendment of Article 3 of the Company’s Articles of Association. The amendment was approved by the Minister of Law and Human Rights of the Republic of Indonesia by virtue of decree No.AHU-12751.40.20.2014 dated 12 December 2014. Until the completion of these financial statements, the deed is still in process of publication in the State Gazette of the Republic of Indonesia.

Perusahaan berkedudukan di Jakarta dengan alamat di Jl. Ir. Juanda III/8, Gambir, Jakarta Pusat. Perusahaan memulai kegiatan komersialnya pada tahun 1992.

The Company is domiciled in Jakarta, with its address at Jl. Ir. Juanda III/8, Gambir, Central Jakarta. The Company commenced its commercial activities in 1992.

Sesuai dengan Pasal 3 Anggaran Dasar Perusahaan, kegiatan usaha Perusahaan adalah menjalankan usaha baik secara langsung maupun tidak langsung melalui entitas anaknya di bidang pertanian, perkebunan, telekomunikasi, perdagangan, industri, sumber daya alam, energi, pembangunan, transportasi, kendaraan bermotor, jasa keuangan, consumer goods, infrastruktur menara telekomunikasi, dan jasa.

In accordance with Article 3 of the Company’s Articles of Association, the Company’s scope of activities are directly or indirectly through its subsidiaries to engage business in the sectors ofagriculture, plantation, telecommunication, trading, industry, natural resources, energy, construction, transportation, vehicles, financial services, consumer goods, telecommunications support services, and services.

Ekshibit E/2 Exhibit E/2

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

1. UMUM (lanjutan) 1. GENERAL (continued)

a. Pendirian Perusahaan dan informasi lainnya (lanjutan)

a. Establishment of the Company and other information (continued)

Induk Perusahaan adalah PT Unitras PertamaEntitas ini memiliki entitas anak dan afiliasi di Indonesia.

Pemegang saham mayoritas akhir Perusahaan adalah Tn. Edwin Soeryadjaya dan Tn. Sandiaga S. Uno.

The parent of the Company is PT Unitras Pertama.The entity has subsidiaries and affiliates in Indonesia.

The ultímate majority shareholders of the Company are Mr. Edwin Soeryadjaya and Mr. Sandiaga S. Uno.

b. Dewan komisaris, direksi, komite audit dan karyawan

b. Board of commissioners, directors, audit committee and employees

Susunan anggota dewan komisaris, direksi dan komite audit Perusahaan adalah sebagai berikut:

The members of board of commissioners, directorsand audit committee of the Company, are as follows:

2014 2013Dewan komisaris: Board of commissioners:Presiden Komisaris Edwin Soeryadjaya Edwin Soeryadjaya President CommissionerKomisaris Joyce Soeryadjaya Kerr Joyce Soeryadjaya Kerr CommissionerKomisaris Indra Cahya Uno Indra Cahya Uno CommissionerKomisaris independen Sidharta Utama Sidharta Utama Independent CommissionerKomisaris independen Anangga W. Roosdiono S.H. Anangga W. Roosdiono S.H. Independent Commissioner

Direksi: Directors:Presiden Direktur Sandiaga S. Uno Sandiaga S. Uno President DirectorDirektur Andi Esfandiari Husni Heron DirectorDirektur Michael W.P. Soeryadjaya Michael W.P. Soeryadjaya DirectorDirektur Tidak Terafiliasi Ngo, Jerry Go Ngo, Jerry Go Non-Affiliated Director

Komite audit: Audit committee:Ketua Sidharta Utama Sidharta Utama ChairmanAnggota Alida Basir Mustofa MemberAnggota Ludovicus Sensi W. Ludovicus Sensi W. Member

Pada tanggal 18 Maret 2013, Perusahaan menunjuk Putri Ira Chaerani Dompas sebagai Sekretaris Perusahaan berdasarkan Surat Penunjukan Sekretaris Perusahaan No.002/LGL-SIS/03/2013.

On 18 March 2013, the Company appointed Putri Ira Chaerani Dompas as the Corporate Secretary based on Appointment Letter of Corporate Secretary No.002/LGL-SIS/03/2013.

Pada tanggal 29 November 2013, Perusahaan menerima pengunduran diri dari Husni Heron sebagai Direktur. Pengunduran diri Husni Heron diterima oleh pemegang saham dalam RUPSLB Perusahaan tanggal 21 Januari 2014.

On 29 November 2013, the Company accepted the resignation from Husni Heron as the Director. Husni Heron’s resignation was approved by the shareholders through the Company’s RUPSLB dated 21 January 2014.

Pada tanggal 31 Desember 2014 dan 2013,Perusahaan dan entitas anaknya (secara kolektif disebut sebagai “Grup”) mempekerjakan masing-masing 137 dan 127 karyawan (tidak diaudit).

As of 31 December 2014 and 2013, the Company and its subsidiaries (collectively referred to as the “Group”) employed 137 and 127 employees(unaudited), respectively.

c. Penawaran umum perdana saham Perusahaan c. The Company’s initial public offering

Pada tanggal 18 Juni 2013, Perusahaanmemperoleh pernyataan efektif dari Otoritas Jasa Keuangan (OJK) melalui Surat No.S-175/D.04/2013 untuk melakukan Penawaran Umum Perdana Saham sebanyak 271.297.000 saham biasa atas nama dengan nilai nominal Rp100 (Rupiah penuh) per saham dengan harga penawaran sebesar Rp5.500 (Rupiah penuh) per saham melalui pasar modal dan saham telah dicatatkan pada Bursa Efek Indonesia pada tanggal 26 Juni 2013.

On 18 June 2013, the Company received the effective statement from the Indonesia Financial Services Authority (OJK) through the Letter No.S-175/D.04/2013 to perform the Initial Public Offering of 271,297,000 common shares with par value of Rp100 (whole Rupiah) each share at the offering price of Rp5,500 (whole Rupiah) each share through capital market and the shares were listed in Indonesia Stock Exchange on 26 June 2013.

Page 129: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

127

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Ekshibit E/2 Exhibit E/2

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

1. UMUM (lanjutan) 1. GENERAL (continued)

a. Pendirian Perusahaan dan informasi lainnya (lanjutan)

a. Establishment of the Company and other information (continued)

Induk Perusahaan adalah PT Unitras PertamaEntitas ini memiliki entitas anak dan afiliasi di Indonesia.

Pemegang saham mayoritas akhir Perusahaan adalah Tn. Edwin Soeryadjaya dan Tn. Sandiaga S. Uno.

The parent of the Company is PT Unitras Pertama.The entity has subsidiaries and affiliates in Indonesia.

The ultímate majority shareholders of the Company are Mr. Edwin Soeryadjaya and Mr. Sandiaga S. Uno.

b. Dewan komisaris, direksi, komite audit dan karyawan

b. Board of commissioners, directors, audit committee and employees

Susunan anggota dewan komisaris, direksi dan komite audit Perusahaan adalah sebagai berikut:

The members of board of commissioners, directorsand audit committee of the Company, are as follows:

2014 2013Dewan komisaris: Board of commissioners:Presiden Komisaris Edwin Soeryadjaya Edwin Soeryadjaya President CommissionerKomisaris Joyce Soeryadjaya Kerr Joyce Soeryadjaya Kerr CommissionerKomisaris Indra Cahya Uno Indra Cahya Uno CommissionerKomisaris independen Sidharta Utama Sidharta Utama Independent CommissionerKomisaris independen Anangga W. Roosdiono S.H. Anangga W. Roosdiono S.H. Independent Commissioner

Direksi: Directors:Presiden Direktur Sandiaga S. Uno Sandiaga S. Uno President DirectorDirektur Andi Esfandiari Husni Heron DirectorDirektur Michael W.P. Soeryadjaya Michael W.P. Soeryadjaya DirectorDirektur Tidak Terafiliasi Ngo, Jerry Go Ngo, Jerry Go Non-Affiliated Director

Komite audit: Audit committee:Ketua Sidharta Utama Sidharta Utama ChairmanAnggota Alida Basir Mustofa MemberAnggota Ludovicus Sensi W. Ludovicus Sensi W. Member

Pada tanggal 18 Maret 2013, Perusahaan menunjuk Putri Ira Chaerani Dompas sebagai Sekretaris Perusahaan berdasarkan Surat Penunjukan Sekretaris Perusahaan No.002/LGL-SIS/03/2013.

On 18 March 2013, the Company appointed Putri Ira Chaerani Dompas as the Corporate Secretary based on Appointment Letter of Corporate Secretary No.002/LGL-SIS/03/2013.

Pada tanggal 29 November 2013, Perusahaan menerima pengunduran diri dari Husni Heron sebagai Direktur. Pengunduran diri Husni Heron diterima oleh pemegang saham dalam RUPSLB Perusahaan tanggal 21 Januari 2014.

On 29 November 2013, the Company accepted the resignation from Husni Heron as the Director. Husni Heron’s resignation was approved by the shareholders through the Company’s RUPSLB dated 21 January 2014.

Pada tanggal 31 Desember 2014 dan 2013,Perusahaan dan entitas anaknya (secara kolektif disebut sebagai “Grup”) mempekerjakan masing-masing 137 dan 127 karyawan (tidak diaudit).

As of 31 December 2014 and 2013, the Company and its subsidiaries (collectively referred to as the “Group”) employed 137 and 127 employees(unaudited), respectively.

c. Penawaran umum perdana saham Perusahaan c. The Company’s initial public offering

Pada tanggal 18 Juni 2013, Perusahaanmemperoleh pernyataan efektif dari Otoritas Jasa Keuangan (OJK) melalui Surat No.S-175/D.04/2013 untuk melakukan Penawaran Umum Perdana Saham sebanyak 271.297.000 saham biasa atas nama dengan nilai nominal Rp100 (Rupiah penuh) per saham dengan harga penawaran sebesar Rp5.500 (Rupiah penuh) per saham melalui pasar modal dan saham telah dicatatkan pada Bursa Efek Indonesia pada tanggal 26 Juni 2013.

On 18 June 2013, the Company received the effective statement from the Indonesia Financial Services Authority (OJK) through the Letter No.S-175/D.04/2013 to perform the Initial Public Offering of 271,297,000 common shares with par value of Rp100 (whole Rupiah) each share at the offering price of Rp5,500 (whole Rupiah) each share through capital market and the shares were listed in Indonesia Stock Exchange on 26 June 2013.

Page 130: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Laporan Keuangan Konsolidasian

128

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Ekshibit E/3 Exhibit E/3

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

1. UMUM (lanjutan) 1. GENERAL (continued)

d. Program opsi saham untuk karyawan manajemen d. Management Employee Stock Option Program

Berdasarkan Risalah Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) yang diadakan pada tanggal 22 Februari 2013, sebagaimana diaktakandalam Akta Notaris No. 111 dari Notaris Humberg Lie, SH, SE, MKn., para pemegang saham menyetujui Program opsi saham untuk karyawan manajemen (MESOP) yang meliputi anggota Komisaris kecuali Komisaris Independen, Direksi, karyawan perusahaan dan karyawan yang ditugaskan pada perusahaan asosiasi - manajemen senior. Opsi diberikan melalui tiga tahapan dan masing-masing opsi akan berakhir dalam jangka waktu 5 (lima) tahun. Implementasi Opsi pertamadisetujui oleh pemegang saham pada tanggal 21 Januari 2014 dan telah dicatatkan di Bursa Efek Jakarta pada tanggal 27 Januari 2014. Opsi ini diberikan pada tanggal 7 Februari 2014 sebesar 14.421.000. Alokasi opsi tersebut berdasarkan 50% time vested dan 50% performance vested.

Based on Minutes of Extraordinary General Meeting of Shareholder (RUPSLB) which was held on 22 February 2013, as notarized in the Notarial Deed No. 111 of Notary Humberg Lie, SH, SE, MKn.,the shareholders approved the Management Employee Stock Option Program (MESOP) coveringthe Commissioners except Independent Commisioners, Directors, employee and assigned employee in associate company – senior management. The options were granted through three stages and each of the options will expire in 5 (five) years time. The implementation of the first option was approved by shareholders on 21 January 2014 and registered in Indonesia Stock Exchange on 27 January 2014. These options weregranted on 7 February 2014 with total number of shares of 14,421,000. Allocation of the options are subject to 50% time vested and 50% performance vested.

Perusahaan telah melaporkan implementasi pemberian hak opsi tersebut ke Bursa Efek Indonesia dan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) melalui suratnya tertanggal 7 Februari 2014, dimana harga pelaksanaan opsi saham ditentukan sebesar Rp4.777 (Rupiah penuh) per saham.

The Company has reported the implementation of share option to Indonesian Stock Exchange and Indonesian Financial Services Authority (OJK) through its letter dated 7 February 2014, whereas the share option exercise price was determined at Rp4,777 (whole Rupiah) per share.

Page 131: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

129

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Ekshibit E/4 Exhibit E/4

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

1. UMUM (lanjutan) 1. GENERAL (continued)

e. Entitas anak e. Subsidiaries

Perusahaan memiliki kepemilikan langsung dan tidak langsung pada entitas anak berikut ini:

The Company has direct and indirect ownerships inthe following subsidiaries:

Persentase Mulaikepemilikan/ beroperasiPercentage of komersial/ Jumlah aset sebelum eliminasi/

Kegiatan usaha/ ownership Commencement Total assets before eliminationEntitas anak/Subsidiaries

Domisili/Domicile

Scope ofbusiness

2014 2013 of commercialoperations

2014 2013

% % Rp Rp

Kepemilikan langsung/Direct ownership

PT Saratoga Sentra Business (SSB) Jakarta Investasi/Investment 99.99 99.99 2005 2.122.242 1.964.508

PT Nugraha Eka Kencana (NEK) Jakarta Investasi/Investment 99.99 99.99 2003 701.280 625.175

PT Wahana Anugerah Sejahtera(WAS) Jakarta Investasi/Investment 99.84 99.84 2005 2.905.261 4.218.089

PT Bumi Hijau Asri (BHA) Jakarta Investasi/Investment 99.99 99.99 2007 95.083 79.980

PT Wana Bhakti Sukses Mineral(WBSM) Jakarta Investasi/Investment 73.68 73.68 2007 1.872.661 1.498.242

Asia Legacy International Investment Ltd. (Asia)

Cayman Investasi/Investment 100 - -81

-

Bravo Magnum International Investment Ltd. (Bravo)

Cayman Investasi/Investment 100 - -81

-

Cedar Legacy International Holding Ltd. (Cedar)

Cayman Investasi/Investment 100 - -9.248

-

PT Trimitra Karya Jaya (TKJ) Jakarta Investasi/Investment 80 - - 124.955 -

Kepemilikan tidak langsung melalui SSB/Indirect ownership through SSB

PT Interra Indo Resources (IIR) Jakarta Investasi/Investment 99.98 99.98 2004 267.751 222.325

PT Satria Sukses Makmur (SSM) Jakarta Persewaan ruang kantor/Office spaces

rental service

60.00 60.00 2007 86.596 69.796

PT Sinar Mentari Prima (SMP) Jakarta Floating storage offloading

50.00 50.00 2008 317.335 323.455

PT Pelayaran Antarbuwana Pertala (PAP) Jakarta Investasi/Investment 50.00 50.00 1993 1.275 1.318

Kepemilikan tidak langsung melalui NEK/Indirect ownership through NEK

PT Sukses Indonesia (SI) Jakarta Investasi/Investment 99.67 99.67 2001 27.836 27.535

Kepemilikan tidak langsung melalui BHA/Indirect ownerships through BHA

PT Sarana Asri (SA) Jakarta Investasi/Investment 60.00 60.00 2008 94.877 79.728

Kepemilikan tidak langsung melalui WBSM/Indirect ownership through WBSM

PT Tri Wahana Universal (TWU) Jakarta Pemrosesan minyak mentah dan gas alam/ Crude oil and natural

gas processing

47.50 47.50 2006 1.873.436 1.516.255

Kepemilikan tidak langsung melalui Cedar/Indirect ownership through Cedar

Delta Investment (Delta) Cayman Investasi/Investment 40 - - 9.167 -

Page 132: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Laporan Keuangan Konsolidasian

130

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Ekshibit E/5 Exhibit E/5

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

2. DASAR PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN

2. BASIS OF PREPARATION OF THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

Pernyataan kepatuhan

Laporan keuangan konsolidasian telah disusun dandisajikan sesuai dengan Standar Akuntansi Keuangan di Indonesia (SAK) dan Peraturan Bapepam-LK No.VIII.G.7 tentang “Pedoman Penyajian Laporan Keuangan”.

Statement of compliance

The consolidated financial statements are prepared and presented in accordance with Indonesian Financial Accounting Standards (SAK) and Bapepam-LK Regulation No.VIII.G.7 regarding “Financial Statements Presentation Guidelines”.

Dasar pengukuran

Laporan keuangan konsolidasian disusun berdasarkan konsep nilai historis dan atas dasar akrual, kecuali ketika standar akuntansinya mensyaratkan pengukuran menggunakan nilai wajar.

Basis of measurement

The consolidated financial statements are prepared under the historical cost concept and on the accrual basis, except where the accounting standards require fair value measurement.

Laporan arus kas

Laporan arus kas konsolidasian disusun dengan menggunakan metode langsung (direct method) dengan mengklasifikasikan arus kas berdasarkan aktivitas operasi, investasi, dan pendanaan.

Statement of cash flows

The consolidated statement of cash flows is prepared using the direct method by classifying the cash flows on the basis of operating, investing, and financing activities.

Mata uang fungsional dan penyajian

Laporan keuangan konsolidasian disajikan dalam Rupiah, yang merupakan mata uang fungsional Perusahaan. Semua informasi keuangan yang disajikan dalam Rupiah telah dibulatkan ke dalam jutaan terdekat, kecuali dinyatakan lain.

Functional and presentation currency

The consolidated financial statements are presented in Rupiah, which is the functional currency of the Company. All financial information presented in Rupiah has been rounded to the nearest million, unless otherwise stated.

Penggunaan pertimbangan, estimasi dan asumsi

Grup menggunakan pertimbangan, estimasi dan asumsi dalam menyusun laporan keuangan konsolidasian yang mempengaruhi penerapan kebijakan akuntansi dan jumlah aset, liabilitas, pendapatan dan beban. Walaupun estimasi tersebut berdasarkan pemahaman terbaik manajemen atas kejadian dan kegiatan terkini, hasil aktual dapat berbeda dari estimasi tersebut.

Estimasi dan asumsi yang mendasarinya ditinjau secara berkesinambungan. Perubahan terhadap estimasi akuntansi diakui di periode dimana estimasi tersebut diubah dan periode selanjutnya yang terkena dampaknya. Estimasi dan asumsi yang secara signifikan berisiko menyebabkan penyesuaian material terhadap jumlah tercatat aset dan liabilitas selama 12 (dua belas) bulan ke depan dipaparkan di bawah ini:

Use of judgements, estimates and assumptions

The Group uses judgements, estimates and assumptions in preparing the consolidated financial statements that affect the application of accounting policies and the reported amounts of assets, liabilities, income and expenses. Although these estimates are based on management’s best knowledge of current events and activities, actual results may differ from those estimates.

Estimates and underlying assumptions are reviewed on an ongoing basis. Revisions to accounting estimates are recognised in the period in which the estimate is revised and in any future periods affected. The estimates and assumptions that have a significant risk of causing a material adjustment to the carrying amounts of assets and liabilities within the next 12 (twelve) months are addressed below:

• Catatan 3i: Manfaat ekonomis aset tetap • Note 3i: The estimated useful life of fixed assets

• Catatan 14: Asumsi utama yang digunakan dalam proyeksi arus kas terdiskonto untuk tujuan uji penurunan nilai goodwill

• Note 14: Key assumptions used in the discounted cash flow projections for the purpose of impairment testing on goodwill

• Catatan 18: Pemanfaatan rugi pajak • Note 18: Utilization of tax losses

• Catatan 21: Pengukuran kewajiban imbalan pasti • Note 21: Measurement of defined benefits .obligation

Ekshibit E/6 Exhibit E/6

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

2. DASAR PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN.KONSOLIDASIAN (lanjutan)

2. BASIS OF PREPARATION OF THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS (continued)

Prinsip konsolidasian Principle of consolidation

Laporan keuangan konsolidasian menggabungkan laporan keuangan milik Perusahaan dan laporan keuangan milik entitas di mana Perusahaan memiliki kemampuan untuk mengendalikan entitas tersebut,baik secara langsung maupun tidak langsung.

Entitas anak dikonsolidasi sejak tanggal Perusahaan memperoleh pengendalian secara efektif dan tidak lagi dikonsolidasi sejak pengendalian tersebut tidak lagi dimiliki.

The consolidated financial statements incorporate the financial statements of the Company and the financial statements of entities in which the Company has the ability to control the entities, both directly or indirectly.

Subsidiaries are consolidated from the date on which effective control is obtained by the Company, and are no longer consolidated from the date such control ceases.

Kepentingan nonpengendali atas aset neto entitas anak diidentifikasi pada tanggal kombinasi bisnis yang selanjutnya disesuaikan dengan proporsi atas perubahan ekuitas entitas anak dan disajikan sebagai bagian dari ekuitas pada laporan posisi keuangan konsolidasian.

Kepentingan nonpengendali atas jumlah laba rugi komprehensif entitas anak diidentifikasi sesuai proporsinya dan disajikan sebagai bagian dari jumlah laba rugi komprehensif yang dapat diatribusikan pada laporan laba rugi komprehensif konsolidasian.

Non-controlling interests in the net assets of subsidiaries are identified at the date of business combination and afterwards are adjusted by proportion of changes in equity of subsidiaries and presented as a part of equity in the consolidated statement of financial position.

Non-controlling interests in the total comprehensive income of subsidiaries is identified at its portion and presented as a part of total attributable comprehensive income in the consolidated statements of comprehensive income.

Bila pengendalian atas suatu entitas diperoleh dalam periode berjalan, hasil usaha entitas tersebut dimasukkan dalam laporan keuangan konsolidasiansejak tanggal pengendalian dimulai. Bila pengendalian berakhir dalam periode berjalan, hasil usaha entitas tersebut dimasukkan ke dalam laporan keuangan konsolidasian untuk bagian tahun dimana pengendalian masih berlangsung.

Where control of an entity is obtained during a financial period, its results are included in the consolidated financial statements from the date on which control commences. Where control ceases during a financial period, its results are included in the consolidated financial statements for the part of the year during which control existed.

Kebijakan akuntansi yang digunakan dalam penyusunan laporan keuangan konsolidasian telah diterapkan secara konsisten oleh Grup dalam semua hal yang material, kecuali dinyatakan lain.

The accounting policies adopted in preparing the consolidated financial statements have been consistently applied by the Group in all material respects, unless otherwise stated.

Seluruh transaksi dan saldo yang material antara perusahaan-perusahaan yang dikonsolidasikan telah dieliminasi, termasuk keuntungan dan kerugian hasil dari transaksi antar perusahaan yang belum direalisasi.

All material transactions and balances between consolidated companies have been eliminated,including unrealized gains and losses arising from intercompany transactions.

Perubahan dalam bagian kepemilikan Perusahaan pada entitas anak yang tidak mengakibatkan hilangnya pengendalian dicatat sebagai transaksi ekuitas. Ketika pengendalian atas entitas anak hilang, bagian kepemilikan yang tersisa di entitas tersebut diukur kembali pada nilai wajarnya dan keuntungan atau kerugian yang dihasilkan diakui dalam laba rugi.

Changes in the Company’s ownership interest in a subsidiary that do not result in the loss of control are accounted for as equity transactions. When control over a previous subsidiary is lost, any remaining interest in the entity is remeasured at fair value and the resulting gain or loss is recognised in profit or loss.

Bagian Perusahaan atas transaksi ekuitas entitas anak disajikan sebagai "komponen ekuitas lainnya" dalam bagian ekuitas pada laporan posisi keuangan konsolidasian.

The Company’s portion of equity transactions of subsidiaries is presented as "other equity components" under the equity section of the consolidated statement of financial position.

Page 133: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

131

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Ekshibit E/6 Exhibit E/6

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

2. DASAR PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN.KONSOLIDASIAN (lanjutan)

2. BASIS OF PREPARATION OF THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS (continued)

Prinsip konsolidasian Principle of consolidation

Laporan keuangan konsolidasian menggabungkan laporan keuangan milik Perusahaan dan laporan keuangan milik entitas di mana Perusahaan memiliki kemampuan untuk mengendalikan entitas tersebut,baik secara langsung maupun tidak langsung.

Entitas anak dikonsolidasi sejak tanggal Perusahaan memperoleh pengendalian secara efektif dan tidak lagi dikonsolidasi sejak pengendalian tersebut tidak lagi dimiliki.

The consolidated financial statements incorporate the financial statements of the Company and the financial statements of entities in which the Company has the ability to control the entities, both directly or indirectly.

Subsidiaries are consolidated from the date on which effective control is obtained by the Company, and are no longer consolidated from the date such control ceases.

Kepentingan nonpengendali atas aset neto entitas anak diidentifikasi pada tanggal kombinasi bisnis yang selanjutnya disesuaikan dengan proporsi atas perubahan ekuitas entitas anak dan disajikan sebagai bagian dari ekuitas pada laporan posisi keuangan konsolidasian.

Kepentingan nonpengendali atas jumlah laba rugi komprehensif entitas anak diidentifikasi sesuai proporsinya dan disajikan sebagai bagian dari jumlah laba rugi komprehensif yang dapat diatribusikan pada laporan laba rugi komprehensif konsolidasian.

Non-controlling interests in the net assets of subsidiaries are identified at the date of business combination and afterwards are adjusted by proportion of changes in equity of subsidiaries and presented as a part of equity in the consolidated statement of financial position.

Non-controlling interests in the total comprehensive income of subsidiaries is identified at its portion and presented as a part of total attributable comprehensive income in the consolidated statements of comprehensive income.

Bila pengendalian atas suatu entitas diperoleh dalam periode berjalan, hasil usaha entitas tersebut dimasukkan dalam laporan keuangan konsolidasiansejak tanggal pengendalian dimulai. Bila pengendalian berakhir dalam periode berjalan, hasil usaha entitas tersebut dimasukkan ke dalam laporan keuangan konsolidasian untuk bagian tahun dimana pengendalian masih berlangsung.

Where control of an entity is obtained during a financial period, its results are included in the consolidated financial statements from the date on which control commences. Where control ceases during a financial period, its results are included in the consolidated financial statements for the part of the year during which control existed.

Kebijakan akuntansi yang digunakan dalam penyusunan laporan keuangan konsolidasian telah diterapkan secara konsisten oleh Grup dalam semua hal yang material, kecuali dinyatakan lain.

The accounting policies adopted in preparing the consolidated financial statements have been consistently applied by the Group in all material respects, unless otherwise stated.

Seluruh transaksi dan saldo yang material antara perusahaan-perusahaan yang dikonsolidasikan telah dieliminasi, termasuk keuntungan dan kerugian hasil dari transaksi antar perusahaan yang belum direalisasi.

All material transactions and balances between consolidated companies have been eliminated,including unrealized gains and losses arising from intercompany transactions.

Perubahan dalam bagian kepemilikan Perusahaan pada entitas anak yang tidak mengakibatkan hilangnya pengendalian dicatat sebagai transaksi ekuitas. Ketika pengendalian atas entitas anak hilang, bagian kepemilikan yang tersisa di entitas tersebut diukur kembali pada nilai wajarnya dan keuntungan atau kerugian yang dihasilkan diakui dalam laba rugi.

Changes in the Company’s ownership interest in a subsidiary that do not result in the loss of control are accounted for as equity transactions. When control over a previous subsidiary is lost, any remaining interest in the entity is remeasured at fair value and the resulting gain or loss is recognised in profit or loss.

Bagian Perusahaan atas transaksi ekuitas entitas anak disajikan sebagai "komponen ekuitas lainnya" dalam bagian ekuitas pada laporan posisi keuangan konsolidasian.

The Company’s portion of equity transactions of subsidiaries is presented as "other equity components" under the equity section of the consolidated statement of financial position.

Page 134: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Laporan Keuangan Konsolidasian

132

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Ekshibit E/7 Exhibit E/7

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

2. DASAR PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN.KONSOLIDASIAN (lanjutan)

2. BASIS OF PREPARATION OF THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS (continued)

Standar akuntansi dan interpretasi baru/revisi New/revised accounting standards and interpretations

Beberapa standar akuntansi dan interpretasi baru/revisi telah diterbitkan tetapi belum efektif untuk tahun yang berakhir 31 Desember 2014, dan belum diterapkan dalam penyusunan laporan keuangan ini, namun mungkin relevan untuk Grup:

Certain new/revised accounting standards and interpretations have been issued that are not yet effective for the year ended 31 December 2014, and have not been applied in preparing these financial statements, but may be relevant to the Group:

Efektif berlaku pada atau setelah tanggal 1 Januari 2015:

Effective starting on or after 1 January 2015:

(a) PSAK 1 (Revisi 2013), Penyajian Laporan Keuangan

(b) PSAK 4 (Revisi 2013), Laporan Keuangan Tersendiri

(c) PSAK 15 (Revisi 2013), Investasi pada Entitas Asosiasi dan Ventura Bersama

(d) PSAK 24 (Revisi 2014), Imbalan Kerja(e) PSAK 46 (Revisi 2014), Pajak Penghasilan(f) PSAK 48 (Revisi 2014), Penurunan Nilai Assets(g) PSAK 50 (Revisi 2014), Instrumen Keuangan:

Penyajian(h) PSAK 55 (Revisi 2014), Instrumen Keuangan:

Pengakuan dan Pengukuran(i) PSAK 60 (Revisi 2014), Instrumen Keuangan:

Pengungkapan(j) PSAK 65, Laporan Keuangan Konsolidasi(k) PSAK 66, Pengaturan Bersama(l) PSAK 67, Pengungkapan Kepentingan dalam

Entitas Lain(m) PSAK 68, Pengukuran Nilai Wajar(n) ISAK 26 (Revisi 2014), Penilaian Ulang Derivatif

Melekat.

(a) PSAK 1 (2013 Revision), Presentation of Financial Statements

(b) PSAK 4 (2013 Revision), Separate Financial Statements

(c) PSAK 15 (2013 Revision), Investment in Associates and Joint Ventures

(d) PSAK 24 (2013 Revision), Employee Benefits(e) PSAK 46 (2014 Revision), Income Taxes(f) PSAK 48 (2014 Revision), Impairment of Assets (g) PSAK 50 (2014 Revision), Financial instrument:

Presentation(h) PSAK 55 (2014 Revision), Financial instrument:

Recognition and Measurement(i) PSAK 60 (2014 Revision), Financial Instrument:

Disclosures(j) PSAK 65, Consolidated Financial Statements (k) PSAK 66, Joint Arrangements(l) PSAK 67, Disclosure of Interests in Other Entities

(m) PSAK 68, Fair Value Measurement(n) ISAK 26 (2014 Revision), Reassessment of

Embedded Derivatives.

Saat ini, Grup sedang mengevaluasi dan belum menetapkan dampak dari standar akuntansi dan interpretasi yang dikeluarkan tersebut terhadap laporan keuangan konsolidasiannya.

Currently, the Group is evaluating and has not determined any impact of these issued accounting standards and interpretations to the consolidated financial statements.

3. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANG SIGNIFIKAN 3. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING POLICIES

Berikut adalah kebijakan akuntansi yang signifikan yang diterapkan dalam penyusunan laporan keuangan konsolidasian untuk tahun yang berakhir 31 Desember 2014 dan 2013.

The followings are the significant accounting policies that are applied in the preparation of the consolidated financial statements for the years ended 31 December 2014 and 2013.

a. Kombinasi bisnis a. Business combination

Kombinasi bisnis dicatat dengan menggunakan metode akuisisi di tanggal akuisisi, tanggal dimana pengendalian dialihkan ke Grup. Pengendalian adalah kekuasaan untuk mengatur kebijakan keuangan dan operasional suatu entitas untuk memperoleh manfaat dari aktivitas entitas tersebut. Dalam menilai pengendalian, Grup mempertimbangkan hak suara potensial yang sekarang dapat dilaksanakan.

Business combinations are accounted for using the acquisition method as at the acquisition date, the date when control is transferred to the Group. Control is the power to govern the financial and operating policies of an entity so as to obtain benefits from its activities. In assessing control, the Group takes into consideration potential voting rights that are currently exerciseable.

Ekshibit E/8 Exhibit E/8

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

3. .IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANG SIGNIFIKAN.(lanjutan)

3. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING POLICIES(continued)

a. . Kombinasi bisnis (lanjutan) a. Business combinations (continued)

Biaya perolehan dari sebuah akuisisi diukur pada nilai agregat imbalan yang dialihkan, diukur pada nilai wajar pada tanggal akuisisi dan jumlah setiap kepentingan nonpengendali dari pihak yang diakuisisi. Untuk setiap kombinasi bisnis, pihak pengakuisisi mengukur kepentingan nonpengendali dari entitas yang diakuisisi baik pada nilai wajar ataupun pada proporsi kepemilikan kepentingan nonpengendali atas aset bersih yang teridentifikasi dari entitas yang diakuisisi. Biaya-biaya akuisisi yang timbul dibebankan langsung ke laba rugi dan disertakan dalam beban-beban administrasi.

The cost of an acquisition is measured as the aggregate of the consideration transferred, measured at acquisition date fair value and the amount of any non-controlling interests in the acquiree. For each business combination, the acquirer measures the non-controlling interests in the acquiree either at fair value or at the proportionate share of the acquiree’s identifiable net assets. Acquisition costs incurred are charged to profit and loss and included in administrative expenses.

Ketika melakukan akuisisi atas sebuah bisnis, Grup mengklasifikasikan dan menentukan aset keuangan yang diperoleh dan liabilitas keuangan yang diambil alih berdasarkan pada persyaratan kontraktual, kondisi ekonomi dan kondisi terkait lain yang ada pada tanggal akuisisi. Hal ini termasuk pengelompokan derivatif melekat dalam kontrak utama oleh pihak yang diakuisisi.

When the Group acquires a business, it assesses the financial assets acquired and liabilities assumed for appropriate classification and designation in accordance with the contractual terms, economic circumstances and pertinent conditions as at the acquisition date. This includes the separation of embedded derivatives in host contracts by the acquiree.

Dalam suatu kombinasi bisnis yang dilakukan secara bertahap, pihak pengakuisisi mengukur kembali kepentingan ekuitas yang dimiliki sebelumnya pada pihak yang diakuisisi pada nilai wajar tanggal akuisisi dan mengakui keuntungan atau kerugian dalam laporan laba rugi komprehensif konsolidasian.

If the business combination is achieved in stages, the acquisition date fair value of the acquirer’s previously held equity interest in the acquiree is remeasured to fair value at the acquisition date and the acquirer recognizes the resulting gains or losses in the consolidated statement of comprehensive income.

Imbalan kontijensi yang dialihkan ke pihak pengakuisisi diakui pada nilai wajar tanggal akuisisi. Perubahan nilai wajar atas imbalan kontijensi setelah tanggal akuisisi yang diklasifikasikan sebagai aset atau liabilitas, akan diakui sebagai laba rugi atau pendapatan komprehensif lain sesuai dengan PSAK 55 (Revisi 2011). Jika diklasifikasikan sebagai ekuitas, imbalan kontijensi tidak diukur kembali danpenyelesaian selanjutnya diperhitungkan dalam ekuitas.

Any contingent consideration to be transferred to the acquirer will be recognized at fair value at the acquisition date. Subsequent changes to the fair value of the contingent consideration which isdeemed to be an asset or liability, will be recognized in accordance with PSAK 55 (2011 Revision), either in profit or loss or as other comprehensive income. If the contingent consideration is classified as equity, it is not remeasured until it is finally settled within equity.

Pada tanggal akuisisi, goodwill awalnya diukur pada harga perolehan yang merupakan selisih lebih nilai agregat dari imbalan yang dialihkan dan jumlah setiap kepentingan nonpengendali atas selisih jumlah dari aset teridentifikasi yang diperoleh dan liabilitas yang diambil alih. Jika imbalan tersebut kurang dari nilai wajar aset bersih entitas anak yang diakuisisi, selisih tersebut diakui dalam laporan laba rugi komprehensif konsolidasian.

At acquisition date, goodwill is initially measured at cost being the excess of the aggregate of the consideration transferred and the amount recognized for non-controlling interests over the net identifiable assets acquired and liabilities assumed. If this consideration is lower than the fair value of the net assets of the subsidiary acquired, the difference is recognized in the consolidatedstatement of comprehensive income.

Setelah pengakuan awal, goodwill diukur pada jumlah tercatat dikurangi akumulasi kerugian penurunan nilai. Untuk tujuan uji penurunan nilai, goodwill yang diperoleh dari suatu kombinasi bisnis, sejak tanggal akuisisi dialokasikan kepada setiap Unit Penghasil Kas (UPK) milik Grup yang diharapkan akan bermanfaat dari sinergi kombinasi tersebut, terlepas dari apakah aset atau liabilitas lain dari pihak yang diakuisisi ditetapkan atas UPK tersebut.

After initial recognition, goodwill is measured at cost less any accumulated impairment losses. For the purpose of impairment testing, goodwill acquired in a business combination is, from the acquisition date, allocated to each of the Group’s Cash-Generating Units (CGU) that are expected to benefit from the combination, irrespective of whether other assets or liabilities of the acquiree are assigned to those CGUs.

Page 135: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

133

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Ekshibit E/8 Exhibit E/8

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

3. .IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANG SIGNIFIKAN.(lanjutan)

3. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING POLICIES(continued)

a. . Kombinasi bisnis (lanjutan) a. Business combinations (continued)

Biaya perolehan dari sebuah akuisisi diukur pada nilai agregat imbalan yang dialihkan, diukur pada nilai wajar pada tanggal akuisisi dan jumlah setiap kepentingan nonpengendali dari pihak yang diakuisisi. Untuk setiap kombinasi bisnis, pihak pengakuisisi mengukur kepentingan nonpengendali dari entitas yang diakuisisi baik pada nilai wajar ataupun pada proporsi kepemilikan kepentingan nonpengendali atas aset bersih yang teridentifikasi dari entitas yang diakuisisi. Biaya-biaya akuisisi yang timbul dibebankan langsung ke laba rugi dan disertakan dalam beban-beban administrasi.

The cost of an acquisition is measured as the aggregate of the consideration transferred, measured at acquisition date fair value and the amount of any non-controlling interests in the acquiree. For each business combination, the acquirer measures the non-controlling interests in the acquiree either at fair value or at the proportionate share of the acquiree’s identifiable net assets. Acquisition costs incurred are charged to profit and loss and included in administrative expenses.

Ketika melakukan akuisisi atas sebuah bisnis, Grup mengklasifikasikan dan menentukan aset keuangan yang diperoleh dan liabilitas keuangan yang diambil alih berdasarkan pada persyaratan kontraktual, kondisi ekonomi dan kondisi terkait lain yang ada pada tanggal akuisisi. Hal ini termasuk pengelompokan derivatif melekat dalam kontrak utama oleh pihak yang diakuisisi.

When the Group acquires a business, it assesses the financial assets acquired and liabilities assumed for appropriate classification and designation in accordance with the contractual terms, economic circumstances and pertinent conditions as at the acquisition date. This includes the separation of embedded derivatives in host contracts by the acquiree.

Dalam suatu kombinasi bisnis yang dilakukan secara bertahap, pihak pengakuisisi mengukur kembali kepentingan ekuitas yang dimiliki sebelumnya pada pihak yang diakuisisi pada nilai wajar tanggal akuisisi dan mengakui keuntungan atau kerugian dalam laporan laba rugi komprehensif konsolidasian.

If the business combination is achieved in stages, the acquisition date fair value of the acquirer’s previously held equity interest in the acquiree is remeasured to fair value at the acquisition date and the acquirer recognizes the resulting gains or losses in the consolidated statement of comprehensive income.

Imbalan kontijensi yang dialihkan ke pihak pengakuisisi diakui pada nilai wajar tanggal akuisisi. Perubahan nilai wajar atas imbalan kontijensi setelah tanggal akuisisi yang diklasifikasikan sebagai aset atau liabilitas, akan diakui sebagai laba rugi atau pendapatan komprehensif lain sesuai dengan PSAK 55 (Revisi 2011). Jika diklasifikasikan sebagai ekuitas, imbalan kontijensi tidak diukur kembali danpenyelesaian selanjutnya diperhitungkan dalam ekuitas.

Any contingent consideration to be transferred to the acquirer will be recognized at fair value at the acquisition date. Subsequent changes to the fair value of the contingent consideration which isdeemed to be an asset or liability, will be recognized in accordance with PSAK 55 (2011 Revision), either in profit or loss or as other comprehensive income. If the contingent consideration is classified as equity, it is not remeasured until it is finally settled within equity.

Pada tanggal akuisisi, goodwill awalnya diukur pada harga perolehan yang merupakan selisih lebih nilai agregat dari imbalan yang dialihkan dan jumlah setiap kepentingan nonpengendali atas selisih jumlah dari aset teridentifikasi yang diperoleh dan liabilitas yang diambil alih. Jika imbalan tersebut kurang dari nilai wajar aset bersih entitas anak yang diakuisisi, selisih tersebut diakui dalam laporan laba rugi komprehensif konsolidasian.

At acquisition date, goodwill is initially measured at cost being the excess of the aggregate of the consideration transferred and the amount recognized for non-controlling interests over the net identifiable assets acquired and liabilities assumed. If this consideration is lower than the fair value of the net assets of the subsidiary acquired, the difference is recognized in the consolidatedstatement of comprehensive income.

Setelah pengakuan awal, goodwill diukur pada jumlah tercatat dikurangi akumulasi kerugian penurunan nilai. Untuk tujuan uji penurunan nilai, goodwill yang diperoleh dari suatu kombinasi bisnis, sejak tanggal akuisisi dialokasikan kepada setiap Unit Penghasil Kas (UPK) milik Grup yang diharapkan akan bermanfaat dari sinergi kombinasi tersebut, terlepas dari apakah aset atau liabilitas lain dari pihak yang diakuisisi ditetapkan atas UPK tersebut.

After initial recognition, goodwill is measured at cost less any accumulated impairment losses. For the purpose of impairment testing, goodwill acquired in a business combination is, from the acquisition date, allocated to each of the Group’s Cash-Generating Units (CGU) that are expected to benefit from the combination, irrespective of whether other assets or liabilities of the acquiree are assigned to those CGUs.

Page 136: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Laporan Keuangan Konsolidasian

134

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Ekshibit E/9 Exhibit E/9

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

3. .IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANG SIGNIFIKAN.(lanjutan)

3. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING POLICIES(continued)

a. ..Kombinasi bisnis (lanjutan) a. Business combinations (continued)

Jika goodwill telah dialokasikan pada suatu UPK dan operasi tertentu atas UPK tersebut dihentikan, maka goodwill yang diasosiasikan dengan operasi yang dihentikan tersebut termasuk dalam jumlah tercatat operasi tersebut ketika menentukan keuntungan atau kerugian dari pelepasan. Goodwill yang dilepaskan tersebut diukur berdasarkan nilai relatif operasi yang dihentikan dan porsi UPK yang ditahan.

Where goodwill forms part of a CGU and part of the operation within that CGU is disposed of, the goodwill associated with the operation disposed of is included in the carrying amount of the operation when determining the gain or loss on disposal of the operation. Goodwill disposed of in this circumstance is measured based on the relative values of the operation disposed of and the portion of the CGU retained.

Efektif sejak 1 Januari 2013, sesuai dengan ketentuan transisi PSAK 38, Kombinasi Bisnis Entitas Sepengendali, nilai tercatat pos tersebut pada tanggal 1 Januari 2013 direklasifikasi ke pos tambahan modal disetor secara prospektif. Selanjutnya tidak dapat diakui sebagai laba rugi direalisasi maupun direklasifikasi ke saldo laba.

Effective since 1 January 2013, in accordance to the transitional provision of PSAK 38, Business Combination Between Entities Under Common Control, the carrying amount of the respective caption as of 1 January 2013 is reclassified to additional paid-in capital caption prospectively. Subsequently, it can not be recognized as a realized gain or loss or even reclassified to retained earnings.

Kombinasi bisnis entitas sepengendali dibukukan menggunakan metode penyatuan kepemilikan, dan selisih antara nilai imbalan yang diterima dengan nilai tercatat yang timbul dibukukan dalam pos tambahan modal disetor.

Business combination between entities under common control is accounted for using the pooling ofinterests method, and the difference between the consideration received and the carrying amount arising from such transaction is recorded in theadditional paid-in capital caption.

b. Transaksi dengan pihak-pihak berelasi b. Related party transactions

Grup menerapkan PSAK 7 (Revisi 2010), Pengungkapan Pihak-pihak Berelasi. PSAK ini mensyaratkan pengungkapan hubungan, transaksi dan saldo pihak-pihak berelasi, termasuk komitmen, dalam laporan keuangan konsolidasiandan juga diterapkan terhadap laporan keuangan secara individual.

The Group applies PSAK 7 (2010 Revision), Related Party Disclosures. The PSAK requires the disclosuresof related party relationships, transactions and outstanding balances, including commitments, in the consolidated financial statements, as well as individual financial statements.

c. Kas dan setara kas c. Cash and cash equivalents

Kas dan setara kas mencakup kas, kas pada bank, deposito berjangka dan investasi jangka pendek yang akan jatuh tempo dalam waktu tiga bulan atau kurang terhitung sejak ditempatkan, dan tidak digunakan sebagai jaminan atau tidak dibatasi penggunaannya.

Cash and cash equivalents are cash on hand, cash in banks, time deposits and short-term investmentswith a maturity period of three months or less at the time of placement and which are not used as collateral or are not restricted.

d. Aset tidak lancar yang dimiliki untuk dijual d. Non-current assets held for sale

Aset yang diklasifikasikan sebagai asset tidak lancar yang dimiliki untuk dijual ketika nilai tercatatnya akan dipulihkan terutama melalui transaksi penjualan daripada melalui pemakaian berlanjut dan penjualannya sangat mungkin terjadi. Aset ini dicatat pada nilai yang lebih rendah antara jumlah tercatat dan nilai wajar setelah dikurangi biaya untuk menjual.

Assets are classified as non-current assets held for sale when their carrying amount is to be recovered principally through a sale transaction rather than through continuing use and a sale is considered highly probable. These assets are stated at the lower of carrying amount and fair value less costs to sell.

Ekshibit E/10 Exhibit E/10

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

3. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANG SIGNIFIKAN(lanjutan)

3. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING POLICIES(continued)

d. Aset tidak lancar yang dimiliki untuk dijual(Lanjutan)

d. Non-current assets held for sale (Continued)

Kerugian penurunan nilai awal atau selanjutnya diakui atas penurunan nilai aset ke nilai wajar dikurangi dengan biaya untuk menjual aset. Keuntungan diakui atas peningkatan nilai wajar dikurangi biaya untuk menjual aset, tetapi tidakboleh melebihi akumulasi rugi penurunan nilai yang telah diakui sebelumnya. Keuntungan atau kerugian yang sebelumnya tidak diakui pada tanggal penjualan aset diakui pada tanggal penghentian pengakuan.

An impairment loss is recognized for any initial or subsequent write-down of the asset to fair value less costs to sell. A gain is recognized for any subsequent increases in fair value less costs to sell of an asset, but not in excess of any cumulative impairment loss previously recognized. A gain or loss not previously recognized by the date of the sale of the asset is recognized at the date of derecognition.

Aset tidak boleh disusutkan atau diamortisasi selama diklasifikasikan sebagai dimiliki untuk dijual. Aset yang diklasifikasikan sebagai dimiliki untuk dijual disajikan secara terpisah dari aset lainnya dalam laporan posisi keuangan konsolidasian.

Assets are not depreciated or amortized while they are classified as held for sale. Assets classified as held for sale are presented separately from the other assets in the consolidated statements of financial position.

e. Instrumen keuangan e. Financial instruments

Grup mengklasifikasikan aset dan liabilitas keuangannya ke dalam kategori berikut: 1) Aset keuangan dan liabilitas keuangan yang

diukur pada nilai wajar melalui laba rugi2) Investasi yang dimiliki hingga jatuh tempo3) Pinjaman yang diberikan dan piutang4) Aset keuangan tersedia untuk dijual5) Liabilitas keuangan yang diukur pada biaya

perolehan diamortisasi

Klasifikasi tersebut tergantung dari tujuan perolehan aset keuangan dan liabilitas keuangan tersebut dan ditentukan pada saat awal pengakuannya.

The Group’s classifies its financial assets and financial liabilities in the following categories: 1) Financial assets and financial liabilities at fair

value through profit or loss 2) Held to maturity investments3) Loans and receivables4) Available-for-sale financial assets5) Financial liabilities measured at amortized cost

The classification depends on the purpose for which the financials assets and financial liabilities are acquired and is determined at initial recognition.

(1) Aset keuangan (1) Financial assets

Aset keuangan Grup terdiri dari kas dan setara kas, kas yang dibatasi penggunaannya, piutang usaha dari pihak ketiga, piutang non-usaha, aset keuangan tersedia untuk dijual,dan aset keuangan lainnya.

The Group’s financial assets consist of cash and cash equivalents, restricted cash, trade receivables from third parties, non-trade receivables, available-for-sale financial assets, and other financial assets.

Pinjaman yang diberikan dan piutang Loans and receivables

Pinjaman yang diberikan dan piutang adalah aset keuangan non-derivatif dengan pembayaran tetap atau telah ditentukan dan tidak mempunyai kuotasi di pasar aktif.

Loans and receivables are non-derivative financial assets with fixed or determinable payments that are not quoted in an active market.

Pada saat pengakuan awal, aset keuangan yang diklasifikasi sebagai pinjaman yang diberikan dan piutang diukur pada nilai wajarnya, ditambah biaya transaksi yang dapat diatribusikan secara langsung. Aset keuangan tersebut selanjutnya diukur pada biaya perolehan diamortisasi dengan menggunakan metode suku bunga efektif setelah dikurangi cadangan kerugian penurunan nilai, jika diperlukan.

At initial recognition, financial assets that are classified as loans and receivables are measured at fair value plus directly attributable transaction costs. These financial assets are subsequently measured at amortized cost using the effective interest rate method net of allowance for impairment loss, if necessary.

Termasuk dalam kategori ini adalah kas dan setara kas, kas yang dibatasi penggunaannya,piutang usaha dari pihak ketiga, dan piutang non-usaha.

This category includes the Group’s cash and cash equivalents, restricted cash, trade receivables from third parties, and non-trade receivables.

Page 137: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

135

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Ekshibit E/10 Exhibit E/10

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

3. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANG SIGNIFIKAN(lanjutan)

3. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING POLICIES(continued)

d. Aset tidak lancar yang dimiliki untuk dijual(Lanjutan)

d. Non-current assets held for sale (Continued)

Kerugian penurunan nilai awal atau selanjutnya diakui atas penurunan nilai aset ke nilai wajar dikurangi dengan biaya untuk menjual aset. Keuntungan diakui atas peningkatan nilai wajar dikurangi biaya untuk menjual aset, tetapi tidakboleh melebihi akumulasi rugi penurunan nilai yang telah diakui sebelumnya. Keuntungan atau kerugian yang sebelumnya tidak diakui pada tanggal penjualan aset diakui pada tanggal penghentian pengakuan.

An impairment loss is recognized for any initial or subsequent write-down of the asset to fair value less costs to sell. A gain is recognized for any subsequent increases in fair value less costs to sell of an asset, but not in excess of any cumulative impairment loss previously recognized. A gain or loss not previously recognized by the date of the sale of the asset is recognized at the date of derecognition.

Aset tidak boleh disusutkan atau diamortisasi selama diklasifikasikan sebagai dimiliki untuk dijual. Aset yang diklasifikasikan sebagai dimiliki untuk dijual disajikan secara terpisah dari aset lainnya dalam laporan posisi keuangan konsolidasian.

Assets are not depreciated or amortized while they are classified as held for sale. Assets classified as held for sale are presented separately from the other assets in the consolidated statements of financial position.

e. Instrumen keuangan e. Financial instruments

Grup mengklasifikasikan aset dan liabilitas keuangannya ke dalam kategori berikut: 1) Aset keuangan dan liabilitas keuangan yang

diukur pada nilai wajar melalui laba rugi2) Investasi yang dimiliki hingga jatuh tempo3) Pinjaman yang diberikan dan piutang4) Aset keuangan tersedia untuk dijual5) Liabilitas keuangan yang diukur pada biaya

perolehan diamortisasi

Klasifikasi tersebut tergantung dari tujuan perolehan aset keuangan dan liabilitas keuangan tersebut dan ditentukan pada saat awal pengakuannya.

The Group’s classifies its financial assets and financial liabilities in the following categories: 1) Financial assets and financial liabilities at fair

value through profit or loss 2) Held to maturity investments3) Loans and receivables4) Available-for-sale financial assets5) Financial liabilities measured at amortized cost

The classification depends on the purpose for which the financials assets and financial liabilities are acquired and is determined at initial recognition.

(1) Aset keuangan (1) Financial assets

Aset keuangan Grup terdiri dari kas dan setara kas, kas yang dibatasi penggunaannya, piutang usaha dari pihak ketiga, piutang non-usaha, aset keuangan tersedia untuk dijual,dan aset keuangan lainnya.

The Group’s financial assets consist of cash and cash equivalents, restricted cash, trade receivables from third parties, non-trade receivables, available-for-sale financial assets, and other financial assets.

Pinjaman yang diberikan dan piutang Loans and receivables

Pinjaman yang diberikan dan piutang adalah aset keuangan non-derivatif dengan pembayaran tetap atau telah ditentukan dan tidak mempunyai kuotasi di pasar aktif.

Loans and receivables are non-derivative financial assets with fixed or determinable payments that are not quoted in an active market.

Pada saat pengakuan awal, aset keuangan yang diklasifikasi sebagai pinjaman yang diberikan dan piutang diukur pada nilai wajarnya, ditambah biaya transaksi yang dapat diatribusikan secara langsung. Aset keuangan tersebut selanjutnya diukur pada biaya perolehan diamortisasi dengan menggunakan metode suku bunga efektif setelah dikurangi cadangan kerugian penurunan nilai, jika diperlukan.

At initial recognition, financial assets that are classified as loans and receivables are measured at fair value plus directly attributable transaction costs. These financial assets are subsequently measured at amortized cost using the effective interest rate method net of allowance for impairment loss, if necessary.

Termasuk dalam kategori ini adalah kas dan setara kas, kas yang dibatasi penggunaannya,piutang usaha dari pihak ketiga, dan piutang non-usaha.

This category includes the Group’s cash and cash equivalents, restricted cash, trade receivables from third parties, and non-trade receivables.

Page 138: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Laporan Keuangan Konsolidasian

136

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Ekshibit E/11 Exhibit E/11

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

3. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANG SIGNIFIKAN(lanjutan)

3. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING POLICIES(continued)

e. Instrumen keuangan (lanjutan) e. Financial instruments (continued)

(1) Aset keuangan (lanjutan) (1) Financial assets (continued)

Aset keuangan tersedia untuk dijual Available-for-sale financial assets

Aset keuangan tersedia untuk dijual adalah aset keuangan non-derivatif yang ditetapkan dimiliki untuk periode tertentu dimana akan dijual dalam rangka pemenuhan likuiditas atau perubahan suku bunga, valuta asing atau yang tidak diklasifikasikan sebagai pinjaman yang diberikan atau piutang, investasi yang diklasifikasikan dalam kelompok dimiliki hingga jatuh tempo atau aset keuangan yang diukur pada nilai wajar melalui laba rugi.

Available-for-sale financial assets are non-derivative financial assets that are intended to be held for an indefinite period of time, which may be sold in response to needs for liquidity or changes in interest rates, exchange rates or that are not classified as loans and receivables, held-to-maturity investments or financial assets at fair value through profit and loss.

Pada saat pengakuan awalnya, aset keuangan yang diklasifikasi sebagai aset keuangan tersedia untuk dijual diukur pada nilai wajarnya ditambah biaya transaksi yang dapat diatribusikan secara langsung. Aset keuangan tersebut selanjutnya diukur pada nilai wajarnya dimana keuntungan atau kerugian atas perubahan nilai wajar diakui pada laporan perubahan ekuitas kecuali untuk kerugian penurunan nilai, hingga aset keuangan dihentikan pengakuannya. Jika aset keuangan tersedia untuk dijual mengalami penurunan nilai, akumulasi laba atau rugi yang sebelumnya diakui di laporan perubahan ekuitas konsolidasian, diakui pada laporan laba rugi komprehensif konsolidasian.

Pendapatan keuangan dihitung menggunakan metode suku bunga efektif dan keuntungan atau kerugian yang timbul akibat perubahan nilai tukar dari aset moneter yang diklasifikasikan sebagai kelompok tersedia untuk dijual diakui pada laporan laba rugi komprehensif konsolidasian.

Financial assets that are classified as available-for-sale financial assets are initially recognised at fair value, plus directly attributable transaction costs. These financial assets aremeasured subsequently at fair value with gains and losses on changes in fair value being recognised in the statement of changes in equity, except for impairment losses, until the financial assets are derecognised. If an available-for-sale financial asset is determined to be impaired, the cumulative gain or loss previously recognised in the consolidated statement of changes in shareholders’ equity is recognised in the consolidated statement of comprehensive income.

Finance income is calculated using the effective interest method, and foreign currency gains or losses on monetary assets classified as available for-sale are recognised in the consolidated statement of comprehensive income.

Investasi yang diklasifikasi sebagai aset keuangan tersedia untuk dijual adalah sebagai berikut:

• Investasi pada instrumen ekuitas yang tidak tersedia nilai wajarnya dengan kepemilikan kurang dari 20% dan investasi jangka panjang lainnya dicatat pada biaya perolehannya.

• Investasi instrumen ekuitas yang tersedia nilai wajarnya dengan kepemilikan kurang dari 20% dan diklasifikasikan sebagai aset keuangan tersedia untuk dijual, dicatat pada nilai wajar.

The investments classified as available for sale financial assets are as follows:

• Investments in equity instruments that do not have readily determinable fair value in which the equity interest is less than 20% and other long-term investments are carried at cost.

• Investments in equity instruments that have readily determinable fair value in which the equity interest is less than 20% and which are classified as available for sale financial assets, are recorded at fair value.

Ekshibit E/12 Exhibit E/12

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

3. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANG SIGNIFIKAN(lanjutan)

3. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING POLICIES(continued)

e. Instrumen keuangan (lanjutan) e. Financial instruments (continued)

(1) Aset keuangan (lanjutan) (1) Financial assets (continued)

Aset keuangan tersedia untuk dijual (lanjutan)

Available-for-sale financial assets (continued)

Dividen atas instrumen ekuitas yang dikategorikan sebagai aset keuangan tersedia untuk dijual, jika ada, diakui pada laba rugi pada saat hak Grup untuk memperoleh pembayaran dividen ditetapkan.

Dividends on equity instruments categorized as available for sale financial assets, if any, are recognised in profit or loss when the Group’s right to receive the dividends is established.

(2) Liabilitas keuangan (2) Financial liabilities

Liabilitas keuangan Grup terdiri dari utang usaha ke pihak ketiga, utang lainnya ke pihak ketiga, beban akrual, pinjaman bank, utang sewa pembiayaan, dan liabilitas keuangan derivatif.

The Group financial liabilities consist of trade payables to third parties, other payables to third parties, accrued expenses, bank loans,finance lease payable, and derivative financial liabilities.

Liabilitas keuangan yang diukur pada nilai wajar melalui laba rugi

Financial liabilities at fair value through profit or loss

Liabilitas keuangan yang diukur pada nilai wajar melalui laba rugi adalah liabilitas keuangan yang diperoleh untuk tujuan diperdagangkan. Liabilitas keuangan yang diklasifikasikan dalam kelompok ini jika dimiliki terutama untuk tujuan dibeli kembali dalam jangka pendek.

Financial liabilities at fair value through profit or loss are financial liabilities held for trading. A financial liability is classified in this category if incurred principally for the purpose of repurchasing it in the short-term.

Liabilitas keuangan yang diukur pada nilai wajar melalui laporan laba rugi, pada awalnya diakui sebesar nilai wajar dan kemudian diukur pada nilai wajarnya, dimana keuntungan atau kerugiannya diakui dalam laporan laba rugi komprehensif konsolidasian.

Termasuk dalam kategori ini adalah liabilitas keuangan derivatif.

Financial liabilities carried at fair value through profit or loss are initially recognised at fair value and subsequently carried at fair value, with gains and losses recognised in the consolidated statements of comprehensive income.

This category includes derivative financial liabilities.

Liabilitas keuangan yang diukur pada biaya perolehan diamortisasi

Financial liabilities carried at amortised cost

Liabilitas keuangan yang tidak diklasifikasikan sebagai liabilitas keuangan yang dicatat pada nilai wajar melalui laporan laba rugi, pada saat pengakuan awal, liabilitas keuangan yang diukur pada biaya perolehan diamortisasi, diakui pada nilai wajarnya ditambah biaya transaksi. Setelah pengakuan awal, Grup mengukur seluruh liabilitas keuangan yang diukur dengan biaya perolehan diamortisasi dengan menggunakan metode suku bunga efektif.

Financial liabilities that are not classified as financial liabilities carried at fair value through profit or loss, at initial recognition, financial liabilities measured at amortized cost, isrecognized at its fair value added with transaction cost. After initial recognition, the Group measures all the financial liabilities at amortized cost using effective interest rate method.

Page 139: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

137

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Ekshibit E/12 Exhibit E/12

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

3. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANG SIGNIFIKAN(lanjutan)

3. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING POLICIES(continued)

e. Instrumen keuangan (lanjutan) e. Financial instruments (continued)

(1) Aset keuangan (lanjutan) (1) Financial assets (continued)

Aset keuangan tersedia untuk dijual (lanjutan)

Available-for-sale financial assets (continued)

Dividen atas instrumen ekuitas yang dikategorikan sebagai aset keuangan tersedia untuk dijual, jika ada, diakui pada laba rugi pada saat hak Grup untuk memperoleh pembayaran dividen ditetapkan.

Dividends on equity instruments categorized as available for sale financial assets, if any, are recognised in profit or loss when the Group’s right to receive the dividends is established.

(2) Liabilitas keuangan (2) Financial liabilities

Liabilitas keuangan Grup terdiri dari utang usaha ke pihak ketiga, utang lainnya ke pihak ketiga, beban akrual, pinjaman bank, utang sewa pembiayaan, dan liabilitas keuangan derivatif.

The Group financial liabilities consist of trade payables to third parties, other payables to third parties, accrued expenses, bank loans,finance lease payable, and derivative financial liabilities.

Liabilitas keuangan yang diukur pada nilai wajar melalui laba rugi

Financial liabilities at fair value through profit or loss

Liabilitas keuangan yang diukur pada nilai wajar melalui laba rugi adalah liabilitas keuangan yang diperoleh untuk tujuan diperdagangkan. Liabilitas keuangan yang diklasifikasikan dalam kelompok ini jika dimiliki terutama untuk tujuan dibeli kembali dalam jangka pendek.

Financial liabilities at fair value through profit or loss are financial liabilities held for trading. A financial liability is classified in this category if incurred principally for the purpose of repurchasing it in the short-term.

Liabilitas keuangan yang diukur pada nilai wajar melalui laporan laba rugi, pada awalnya diakui sebesar nilai wajar dan kemudian diukur pada nilai wajarnya, dimana keuntungan atau kerugiannya diakui dalam laporan laba rugi komprehensif konsolidasian.

Termasuk dalam kategori ini adalah liabilitas keuangan derivatif.

Financial liabilities carried at fair value through profit or loss are initially recognised at fair value and subsequently carried at fair value, with gains and losses recognised in the consolidated statements of comprehensive income.

This category includes derivative financial liabilities.

Liabilitas keuangan yang diukur pada biaya perolehan diamortisasi

Financial liabilities carried at amortised cost

Liabilitas keuangan yang tidak diklasifikasikan sebagai liabilitas keuangan yang dicatat pada nilai wajar melalui laporan laba rugi, pada saat pengakuan awal, liabilitas keuangan yang diukur pada biaya perolehan diamortisasi, diakui pada nilai wajarnya ditambah biaya transaksi. Setelah pengakuan awal, Grup mengukur seluruh liabilitas keuangan yang diukur dengan biaya perolehan diamortisasi dengan menggunakan metode suku bunga efektif.

Financial liabilities that are not classified as financial liabilities carried at fair value through profit or loss, at initial recognition, financial liabilities measured at amortized cost, isrecognized at its fair value added with transaction cost. After initial recognition, the Group measures all the financial liabilities at amortized cost using effective interest rate method.

Page 140: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Laporan Keuangan Konsolidasian

138

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Ekshibit E/13 Exhibit E/13

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

3. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANG SIGNIFIKAN(lanjutan)

3. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING POLICIES(continued)

e. Instrumen keuangan (lanjutan) e. Financial instruments (continued)

(2) Liabilitas keuangan (lanjutan) (2) Financial liabilities (continued)

Liabilitas keuangan yang diukur pada biaya perolehan diamortisasi (lanjutan)

Financial liabilities carried at amortised cost(continued)

Termasuk dalam kategori ini adalah utang usaha ke pihak ketiga, utang lainnya ke pihak ketiga, beban akrual, pinjaman bank, utang dan sewa pembiayaan.

This category includes trade payables to third parties, other payables to third parties, accrued expenses, bank loans and finance lease payables.

Pada saat pengakuan awal, liabilitas keuangan yang diukur pada biaya perolehan yang diamortisasi diukur pada nilai wajar ditambah biaya transaksi. Setelah pengakuan awal, Perusahaan mengukur seluruh liabilitas keuangan yang diukur dengan biaya perolehan diamortisasi dengan menggunakan metode suku bunga efektif. Biaya transaksi hanya meliputi biaya-biaya yang dapat diatribusikan secara langsung untuk pengakuan suatu pinjaman yang diterima, dan merupakan biaya tambahan yang tidak akan terjadi apabila pinjaman yang diterima tidak diakui. Beban atas liabilitas keuangan yang diukur pada biaya perolehan diamortisasi dibebankan dalam laporan laba rugi dan dicatat sebagai bagian dari ‘biaya keuangan’.

Financial liabilities measured at amortized cost are initially recognized at fair value plus transaction costs. After initial recognition, the Company measures all financial liabilities at amortized cost using the effective interest rate method. Transaction costs include only those costs that are directly attributable to the recognition of a loan received, and are incremental costs that would not have been incurred if the loan has not been recognized. Expenses on financial liabilities measured at amortized cost is charged in the profit or loss and recorded as part of ‘finance cost’.

(3) Penentuan nilai wajar (3) Determination of fair value

Nilai wajar adalah nilai di mana suatu aset dapat dipertukarkan atau suatu liabilitas diselesaikan antara pihak yang memahami dan berkeinginan untuk melakukan transaksi wajar pada tanggal pengukuran.

Hirarki nilai wajar memiliki tingkatan sebagai berikut:

(a) Tingkat 1: Harga kuotasi (tidak disesuaikan) dalam pasar aktif untuk aset atau liabilitas yang identik;

(b) Tingkat 2: Teknik penilaian yang menggunakan input selain harga kuotasi yang termasuk di dalam tingkat 1 yang dapat diobservasi untuk aset atau liabilitas, baik langsung (misalnya, harga) maupun tidak langsung (misalnya, turunan dari harga); dan

(c) Tingkat 3: Teknik penilaian yang menggunakan input untuk aset dan liabilitas yang tidak didasarkan pada data pasar yang dapat diobservasi (input yang tidak dapat diobservasi).

Fair value is the amount for which an asset could be exchanged, or a liability settled, between knowledgeable, willing parties in an arm’s length transaction on the measurement date.

The fair value hierarchy has the following levels:

(a) Level 1: Quoted prices (unadjusted) in active markets for identical assets or liabilities;

(b) Level 2: Valuation techniques using inputs other than quoted prices included within level 1 that are observable for the asset or liability, either directly (i.e. as prices) or indirectly (i.e. derived from prices); and

(c) Level 3: Valuation techniques using inputs for the asset or liability that are not based on observable market data (unobservable inputs).

Ekshibit E/14 Exhibit E/14

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

3. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANG SIGNIFIKAN(lanjutan)

3. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING POLICIES(continued)

e. Instrumen keuangan (lanjutan) e. Financial instruments (continued)

(3) Penentuan nilai wajar (lanjutan) (3) Determination of fair value (continued)

Tingkatan di dalam hirarki nilai wajar di mana instrumen keuangan dikategorikan penetapnya pada basis tingkatan input paling rendah yang signifikan terhadap pengukuran nilai wajar. Instrumen keuangan diklasifikasikan seluruhnya hanya ke dalam salah satu dari ketiga tingkatan tersebut.

The level in the fair value hierarchy within which the financial instrument is categorized is determined on the basis of the lowest level input that is significant to the fair value measurement. The financial instruments are classified in their entirety into only one of the three levels.

Nilai wajar untuk instrumen keuangan yang diperdagangkan di pasar aktif ditentukan berdasarkan kuotasi nilai pasar pada tanggal pelaporan. Kuotasi nilai pasar yang digunakan Grup untuk aset keuangan adalah harga penawaran kini (bid price), sedangkan untuk liabilitas keuangan menggunakan harga jual kini (ask price). Instrumen keuangan ini termasuk dalam tingkat 1.

The fair value of financial instruments traded in active markets is based on quoted market prices at the reporting date. The quoted market price used for financial assets held by the Company is the current bid price, while for financial liabilities it is the current ask price. These instruments are included in level 1.

Nilai wajar instrumen keuangan yang tidak diperdagangkan di pasar aktif ditentukan dengan menggunakan teknik penilaian tertentu. Teknik tersebut menggunakan data pasar yang dapat diobservasi sepanjang tersedia, dan seminimal mungkin mengacu pada estimasi. Apabila seluruh input signifikan atas nilai wajar dapat diobservasi, instrumen keuangan ini termasuk dalam tingkat 2.

The fair value of financial instruments that are not specific in an active market is determined using valuation techniques. These valuation techniques maximise the use of observable market data where it is available and rely as little as possible on estimates. If all significant inputs required to fair value an instrument are observable, the instrument is included in level 2.

Jika satu atau lebih input yang signifikan tidak berdasarkan data pasar yang dapat diobservasi, maka instrumen tersebut masuk ke dalam tingkat 3.

If one or more of the significant inputs is not based on observable market data, the instrument is included in level 3.

Teknik penilaian tertentu digunakan untuk menentukan nilai instrumen keuangan mencakup:

(a) penggunaan harga yang diperoleh dari bursa atau pedagang efek untuk instrumen sejenis dan;

(b) teknik lain seperti analisis arus kas yang didiskonto digunakan untuk menentukan nilai instrumen keuangan lainnya.

Specific valuation techniques used to value financial instruments include:

(a) the use of quoted market prices or dealer quotes for similar instruments and;

(b) other techniques, such as discounted cashflows analysis, are used to determine fair value for the remaining financial instruments.

Page 141: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

139

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Ekshibit E/14 Exhibit E/14

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

3. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANG SIGNIFIKAN(lanjutan)

3. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING POLICIES(continued)

e. Instrumen keuangan (lanjutan) e. Financial instruments (continued)

(3) Penentuan nilai wajar (lanjutan) (3) Determination of fair value (continued)

Tingkatan di dalam hirarki nilai wajar di mana instrumen keuangan dikategorikan penetapnya pada basis tingkatan input paling rendah yang signifikan terhadap pengukuran nilai wajar. Instrumen keuangan diklasifikasikan seluruhnya hanya ke dalam salah satu dari ketiga tingkatan tersebut.

The level in the fair value hierarchy within which the financial instrument is categorized is determined on the basis of the lowest level input that is significant to the fair value measurement. The financial instruments are classified in their entirety into only one of the three levels.

Nilai wajar untuk instrumen keuangan yang diperdagangkan di pasar aktif ditentukan berdasarkan kuotasi nilai pasar pada tanggal pelaporan. Kuotasi nilai pasar yang digunakan Grup untuk aset keuangan adalah harga penawaran kini (bid price), sedangkan untuk liabilitas keuangan menggunakan harga jual kini (ask price). Instrumen keuangan ini termasuk dalam tingkat 1.

The fair value of financial instruments traded in active markets is based on quoted market prices at the reporting date. The quoted market price used for financial assets held by the Company is the current bid price, while for financial liabilities it is the current ask price. These instruments are included in level 1.

Nilai wajar instrumen keuangan yang tidak diperdagangkan di pasar aktif ditentukan dengan menggunakan teknik penilaian tertentu. Teknik tersebut menggunakan data pasar yang dapat diobservasi sepanjang tersedia, dan seminimal mungkin mengacu pada estimasi. Apabila seluruh input signifikan atas nilai wajar dapat diobservasi, instrumen keuangan ini termasuk dalam tingkat 2.

The fair value of financial instruments that are not specific in an active market is determined using valuation techniques. These valuation techniques maximise the use of observable market data where it is available and rely as little as possible on estimates. If all significant inputs required to fair value an instrument are observable, the instrument is included in level 2.

Jika satu atau lebih input yang signifikan tidak berdasarkan data pasar yang dapat diobservasi, maka instrumen tersebut masuk ke dalam tingkat 3.

If one or more of the significant inputs is not based on observable market data, the instrument is included in level 3.

Teknik penilaian tertentu digunakan untuk menentukan nilai instrumen keuangan mencakup:

(a) penggunaan harga yang diperoleh dari bursa atau pedagang efek untuk instrumen sejenis dan;

(b) teknik lain seperti analisis arus kas yang didiskonto digunakan untuk menentukan nilai instrumen keuangan lainnya.

Specific valuation techniques used to value financial instruments include:

(a) the use of quoted market prices or dealer quotes for similar instruments and;

(b) other techniques, such as discounted cashflows analysis, are used to determine fair value for the remaining financial instruments.

Page 142: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Laporan Keuangan Konsolidasian

140

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Ekshibit E/15 Exhibit E/15

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

3. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANG SIGNIFIKAN(lanjutan)

3. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING POLICIES(continued)

e. Instrumen keuangan (lanjutan) e. Financial instruments (continued)

(4) Penghentian pengakuan (4) Derecognition

Grup menghentikan pengakuan aset keuangan ketika, dan hanya ketika, hak kontraktual atas arus kas yang berasal dari aset keuangan tersebut kadaluarsa atau Grup mentransfer seluruh hak kontraktual tersebut di mana seluruh risiko dan manfaat atas kepemilikan aset keuangan juga dialihkan.Setiap hak atau kewajiban atas aset keuangan yang dialihkan yang timbul atau yang masih dimiliki oleh Grup diakui sebagai aset atau liabilitas secara terpisah.

The Group derecognizes the financial assets when, and only when, the contractual rights to receive the cash flows from these financialassets have ceased to exist or the Group transfers such contractual rights, in which substantially all the risks and rewards of ownership of the financial assets are also transferred. Any rights or obligations on the transferred financial assets that arise or are still owned by the Group are recognized as assets or liabilities separately.

Grup menghentikan pengakuan ketika, dan hanya ketika, liabilitas keuangan pada saat liabilitas yang ditetapkan dalam kontrak kadaluarsa, dilepaskan atau dibatalkan.

The Group derecognizes financial liabilities when, and only when, the obligation specified in the contract expires, or is discharged or canceled.

Dalam transfer di mana pengendalian atas aset masih dimiliki, Grup tetap mengakui aset yang ditransfer tersebut sebesar keterlibatan yang berkelanjutan, di mana tingkat keberlanjutan Grup dalam aset yang ditransfer adalah sebesar perubahan nilai aset yang ditransfer.

In a transfer in which is control over the assets is retained, the Group continues to recognize the transferred assets in the amount of involvement that is sustainable, where the level of sustainability of the Group in the transferred assets amounted to as a changes in the value of the transferred assets.

(5) Saling hapus instrumen keuangan (5) Offsetting financial instruments

Aset keuangan dan liabilitas keuangan dapat saling hapus dan nilai bersihnya disajikan dalam laporan posisi keuangan konsolidasianketika, dan hanya ketika, Grup memiliki hak atas dasar hukum untuk melakukan saling hapus atas jumlah yang telah diakui tersebutdan berniat untuk menyelesaikan secara neto, atau merealisasikan aset dan menyelesaikan liabilitas secara simultan.

Financial assets and liabilities are set-off and the net amount is presented in the consolidated statements of financial position when, and only when, the Group has the legal right to set off the amounts and intends either to settle on a net basis or realize the asset and settle the liabilities simultaneously.

Pendapatan dan beban disajikan neto hanya jika diperkenankan oleh standar akuntansi.

Income and expenses are presented net only when permitted by accounting standards.

`

Ekshibit E/16 Exhibit E/16

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

3. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANG SIGNIFIKAN(lanjutan)

3. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING POLICIES(continued)

e. Instrumen keuangan (lanjutan) e. Financial instruments (continued)

(6) Penurunan nilai aset keuangan (6) Impairment of financial assets

Pada setiap tanggal laporan posisi keuangan konsolidasian, Grup mengevaluasi apakah terdapat bukti yang objektif bahwa aset keuangan atau kelompok aset keuangan mengalami penurunan nilai.

At the date of the consolidated statements of financial position, the Group evaluateswhether there is objective evidence that financial assets or a group of financial assets is impaired.

(a) Aset keuangan dicatat sebesar biaya perolehan yang diamortisasi

(a) Financial assets carried at amortized cost

Grup terlebih dahulu menentukan bahwa terdapat bukti obyektif mengenai penurunan nilai secara individual atas aset keuangan individual yang signifikan, atau secara kolektif untuk aset keuangan yang tidak signifikan secara individual.

Jika tidak terdapat bukti obyektif mengenai penurunan nilai atas aset keuangan yang dinilai secara individual, maka aset tersebut dimasukkan ke dalam kelompok aset keuangan yang memiliki karakteristik risiko kredit yang sejenis dan penurunan nilai kelompok tersebut dinilai secara kolektif.

The Group first assesses whether there is any objective evidence of impairment for individually significant financial assets, or collectively for financial assets that are not individually significant.

If there is no objective evidence of impairment for individually assessed financial asset, the assets were included in a group of financial assets with similar credit risk characteristics and the group is collectively assessed for impairment.

Jika terdapat bukti obyektif bahwa kerugian penurunan nilai telah terjadi, jumlah kerugian tersebut diukur sebagai selisih antara nilai tercatat aset keuangan dengan nilai kini estimasi arus kas yang didiskonto dengan menggunakan suku bunga efektif awal.

If there is objective evidence that an impairment loss has occurred, the amount of the loss is measured as the difference between the financial asset’s carrying amount and the present value of estimated future cash flows discounted using the original effective interest rate.

Perubahan cadangan penurunan nilai diakui dalam laporan laba rugi komprehensif konsolidasian.

Changes in the impairment allowance are recognized in the consolidated statement of comprehensive income.

(b) Aset keuangan dicatat sebesar biaya perolehan

(b) Financial assets carried at cost

Jika terdapat bukti obyektif bahwa kerugian penurunan nilai telah terjadi atas instrumen ekuitas yang tidak memiliki kuotasi dan tidak dicatat pada nilai wajar karena nilai wajarnya tidak dapat disajikan secara handal, maka jumlah kerugian penurunan nilai disajikan berdasarkan selisih antara nilai tercatat aset keuangan dan nilai kini estimasi arus kas masa mendatang yang didiskontokan pada tingkat pengembalian yang berlaku di pasar untuk aset keuangan serupa.

If there is objective evidence that an impairment has occurred over equity instruments that do not have quotations and are not carried at fair value because fair value can not be measured reliably, then the amount of any impairment loss is measured as the difference between the carrying value of the financial asset and the present value of estimated future cash flows discounted at the prevailing rate of return on the market for a similar financial asset.

Page 143: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

141

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

`

Ekshibit E/16 Exhibit E/16

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

3. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANG SIGNIFIKAN(lanjutan)

3. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING POLICIES(continued)

e. Instrumen keuangan (lanjutan) e. Financial instruments (continued)

(6) Penurunan nilai aset keuangan (6) Impairment of financial assets

Pada setiap tanggal laporan posisi keuangan konsolidasian, Grup mengevaluasi apakah terdapat bukti yang objektif bahwa aset keuangan atau kelompok aset keuangan mengalami penurunan nilai.

At the date of the consolidated statements of financial position, the Group evaluateswhether there is objective evidence that financial assets or a group of financial assets is impaired.

(a) Aset keuangan dicatat sebesar biaya perolehan yang diamortisasi

(a) Financial assets carried at amortized cost

Grup terlebih dahulu menentukan bahwa terdapat bukti obyektif mengenai penurunan nilai secara individual atas aset keuangan individual yang signifikan, atau secara kolektif untuk aset keuangan yang tidak signifikan secara individual.

Jika tidak terdapat bukti obyektif mengenai penurunan nilai atas aset keuangan yang dinilai secara individual, maka aset tersebut dimasukkan ke dalam kelompok aset keuangan yang memiliki karakteristik risiko kredit yang sejenis dan penurunan nilai kelompok tersebut dinilai secara kolektif.

The Group first assesses whether there is any objective evidence of impairment for individually significant financial assets, or collectively for financial assets that are not individually significant.

If there is no objective evidence of impairment for individually assessed financial asset, the assets were included in a group of financial assets with similar credit risk characteristics and the group is collectively assessed for impairment.

Jika terdapat bukti obyektif bahwa kerugian penurunan nilai telah terjadi, jumlah kerugian tersebut diukur sebagai selisih antara nilai tercatat aset keuangan dengan nilai kini estimasi arus kas yang didiskonto dengan menggunakan suku bunga efektif awal.

If there is objective evidence that an impairment loss has occurred, the amount of the loss is measured as the difference between the financial asset’s carrying amount and the present value of estimated future cash flows discounted using the original effective interest rate.

Perubahan cadangan penurunan nilai diakui dalam laporan laba rugi komprehensif konsolidasian.

Changes in the impairment allowance are recognized in the consolidated statement of comprehensive income.

(b) Aset keuangan dicatat sebesar biaya perolehan

(b) Financial assets carried at cost

Jika terdapat bukti obyektif bahwa kerugian penurunan nilai telah terjadi atas instrumen ekuitas yang tidak memiliki kuotasi dan tidak dicatat pada nilai wajar karena nilai wajarnya tidak dapat disajikan secara handal, maka jumlah kerugian penurunan nilai disajikan berdasarkan selisih antara nilai tercatat aset keuangan dan nilai kini estimasi arus kas masa mendatang yang didiskontokan pada tingkat pengembalian yang berlaku di pasar untuk aset keuangan serupa.

If there is objective evidence that an impairment has occurred over equity instruments that do not have quotations and are not carried at fair value because fair value can not be measured reliably, then the amount of any impairment loss is measured as the difference between the carrying value of the financial asset and the present value of estimated future cash flows discounted at the prevailing rate of return on the market for a similar financial asset.

Page 144: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Laporan Keuangan Konsolidasian

142

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

`

Ekshibit E/17 Exhibit E/17

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

3. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANG SIGNIFIKAN(lanjutan)

3. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING POLICIES(continued)

e. Instrumen keuangan (lanjutan) e. Financial instruments (continued)

(6) Penurunan nilai aset keuangan (lanjutan) (6) Impairment of financial assets (continued)

(c) Aset keuangan tersedia untuk dijual (c) Available-for-sale financial assets

Dalam hal investasi ekuitasdiklasifikasikan sebagai aset keuangan yang tersedia untuk dijual, bukti objektif akan termasuk penurunan nilai wajar yang signifikan dan berkepanjangan di bawah nilai perolehan investasi tersebut.

In the case of an equity investment classified as an available-for-sale financial assets, objective evidence would include a significant or prolonged decline in the fair value of the investment below its cost.

Ketika terdapat bukti penurunan nilai, kerugian kumulatif, yang diukur sebagai selisih antara biaya perolehan dan nilai wajar kini, dikurangi kerugian penurunan nilai investasi yang sebelumnya diakui sebagai laba rugi, direklasifikasikan dari pendapatan komprehensif lain ke laba rugi. Kerugian penurunan nilai atas investasi ekuitas tidak dibalik melalui laba rugi; peningkatan nilai wajar setelah penurunan nilai diakui dalam pendapatan komprehensif lain.

Where there is evidence of impairment, the cumulative loss, measured as the difference between the acquisition cost and the current fair value, less any impairment loss on that investment previously recognized in profit or loss, is reclassified from other comprehensive income to profit or loss. Impairment losses on equity investments are not reversed through profit or loss; increases in their fair value after impairment are recognized in other comprehensive income.

f. Transaksi dan saldo dalam mata uang asing f. Transactions and balances in foreign currencies

Transaksi dalam mata uang asing dijabarkan kemasing-masing mata uang fungsional Perusahaan dan entitas anaknya berdasarkan kurs yang berlaku pada saat transaksi dilakukan. Pada tanggal pelaporan, aset dan liabilitas moneter dalam mata uang asing dijabarkan ke mata uang fungsional berdasarkan kurs yang berlaku pada tanggaltersebut. Laba atau rugi selisih kurs yang timbul dikreditkan atau dibebankan pada laporan laba rugi komprehensif konsolidasian tahun berjalan.

Transactions in foreign currencies are translated to the respective functional currencies of the Company and its subsidiaries at the exchange ratesprevailing at the time the transactions are made. At reporting date, monetary assets and liabilities denominated in foreign currencies are retranslatedto the functional currency at the exchange rate at that date. The resulting gains or losses are credited or charged to the consolidated statement of comprehensive income for the year.

Untuk tujuan konsolidasi, laporan posisi keuangan entitas anak yang menggunakan mata uang selain Rupiah dijabarkan ke Rupiah berdasarkan kurs yang berlaku pada tanggal pelaporan. Penghasilan dan beban dijabarkan ke Rupiah dengan kurs rata-rata yang berlaku selama tahun berjalan. Selisih kurs yang dihasilkan diakui pada pendapatan komprehensif lain dalam laporan laba rugi komprehensif konsolidasian dan diakumulasikan dalam ekuitas di dalam selisih kurs ataspenjabaran laporan keuangan.

For the purpose of consolidation, the statement of financial position of a subsidiary reporting in acurrency other than the Rupiah is translated to Rupiah at the exchange rates prevailing at the reporting date. The income and expenses are translated to Rupiah at the average exchange rates prevailing during the year. The resulting exchange differences are recognised in other comprehensive income in the consolidated statement of comprehensive income, and are accumulated in equity under the difference in foreign currency translation of financial statements.

Aset dan liabilitas nonkeuangan yang diukur pada nilai wajar dalam mata uang asing dijabarkan kembali ke mata uang fungsional dengan menggunakan kurs yang berlaku pada tanggal nilai wajar ditentukan. Aset dan liabilitas nonkeuangan yang diukur atas dasar nilai historis dalam mata uang asing dijabarkan menggunakan kurs yang berlaku pada tanggal transaksi.

Non-monetary assets and liabilities that are measured at fair value in a foreign currency are retranslated to the functional currency at the exchange rate at the date that the fair value was determined. Non-monetary items that are measured based on historical cost in a foreign currency are translated using the exchange rate at the date of the transaction.

`

Ekshibit E/18 Exhibit E/18

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

3. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANG SIGNIFIKAN(lanjutan)

3. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING POLICIES(continued)

f. Transaksi dan saldo dalam mata uang asing(lanjutan)

f. Transactions and balances in foreign currencies(continued)

Selisih mata uang asing dalam penjabaran ulang pada umumnya diakui pada laba rugi. Akan tetapi, selisih mata uang asing dari penjabaran investasi ekuitas yang tersedia untuk dijual diakui dalam pendapatan komprehensif lain, kecuali pada penurunan nilai dimana selisih mata uang asing yang telah diakui dalam pendapatan komprehensif lain akan diakui ke laba rugi.

Foreign currency differences arising on retranslation are generally recognized in profit or loss. However, foreign currency differences arising from the retranslation of available-for-sale equity investments are recognized in other comprehensive income, except on impairment in which case foreign currency differences that have been recognized in other comprehensive income are recognized to profit or loss.

Ketika investasi atas entitas yang memiliki mata uang fungsional selain Rupiah dilepas, pengaruh signifikan atau pengendalian bersama hilang, jumlah akumulasi cadangan penjabaran terkait entitas tersebut direklasifikasi ke laba rugi sebagai bagian dari keuntungan atau kerugian pelepasan. Ketika Grup melepas sebagian kepemilikan atas entitas anak yang memiliki entitas semacam ini namun tetap mempertahankan pengendalian, proporsi akumulasi cadangan penjabaran terkait akan diatribusikan kembali ke kepentingan nonpengendali.

When an investment on an entity with functional currency other than the Rupiah is disposed, significant influence or joint control is lost, the cumulative amount in the translation reserve related to that entity is reclassified to profit or loss as part of the gain or loss on disposal. When the Group disposes of only part of its interest in a subsidiary that includes such entity while retaining control, the relevant proportion of the cumulative amount of translation reserve is reattributed to non-controlling interests.

Kurs yang digunakan untuk menjabarkan mata uang asing ke dalam Rupiah pada tanggal pelaporan adalah sebagai berikut :

The exchange rates used against the Rupiah at the reporting dates are as follows:

2014 2013Rupiah penuh/Whole Rupiah

1 Dolar Amerika Serikat (Dolar AS/USD) 12.440 12.189 United States Dollar (USD) 1

1 Dolar Singapura (Dolar SG/SGD) 9.422 9.628 Singapore Dollar (SGD) 11 Dolar Australia (Dolar AUS/AUD) 10.218 10.876 Australian Dollar (AUD) 1

g. Persediaan g. Inventories

Persediaan dinilai berdasarkan nilai terendah antara harga perolehan atau nilai realisasi bersih. Harga perolehan untuk persediaan barang jadi dan persediaan dalam proses ditentukan dengan basis metode rata-rata tertimbang dan terdiri atas seluruh biaya perolehan persediaan, biaya konversi dan biaya lainnya yang terjadi untuk membuat persediaan ke dalam lokasi dan kondisi saat ini.Nilai realisasi bersih adalah estimasi harga penjualan dalam kegiatan usaha normal dikurangi biaya penyelesaian dan estimasi biaya yang diperlukan untuk melakukan penjualan.

Persediaan suku cadang dan bahan kimia dinilai dengan harga perolehan dan ditentukan menggunakan basis masuk pertama keluar pertama (first-in, first-out basis).

Cadangan kerugian penurunan nilai persediaan ditentukan berdasarkan penelaahan terhadap keadaan persediaan.

Inventories are valued at the lower of cost or net realizable value. Costs of finished goods and work in process are determined based on the weighted average method and comprise all costs in acquiring the inventories, costs of conversion, and other costs incurred in bringing the inventories to their present location and condition. Net realizable value is the estimated selling price in the ordinary course of business less the estimated costs of completion and the estimated costs necessary to make the sale.

Spare parts and chemicals are valued at cost, determined on the first-in, first-out basis.

An allowance for impairment losses of inventory is made based on a review of the condition of the inventories.

Page 145: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

143

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

`

Ekshibit E/18 Exhibit E/18

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

3. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANG SIGNIFIKAN(lanjutan)

3. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING POLICIES(continued)

f. Transaksi dan saldo dalam mata uang asing(lanjutan)

f. Transactions and balances in foreign currencies(continued)

Selisih mata uang asing dalam penjabaran ulang pada umumnya diakui pada laba rugi. Akan tetapi, selisih mata uang asing dari penjabaran investasi ekuitas yang tersedia untuk dijual diakui dalam pendapatan komprehensif lain, kecuali pada penurunan nilai dimana selisih mata uang asing yang telah diakui dalam pendapatan komprehensif lain akan diakui ke laba rugi.

Foreign currency differences arising on retranslation are generally recognized in profit or loss. However, foreign currency differences arising from the retranslation of available-for-sale equity investments are recognized in other comprehensive income, except on impairment in which case foreign currency differences that have been recognized in other comprehensive income are recognized to profit or loss.

Ketika investasi atas entitas yang memiliki mata uang fungsional selain Rupiah dilepas, pengaruh signifikan atau pengendalian bersama hilang, jumlah akumulasi cadangan penjabaran terkait entitas tersebut direklasifikasi ke laba rugi sebagai bagian dari keuntungan atau kerugian pelepasan. Ketika Grup melepas sebagian kepemilikan atas entitas anak yang memiliki entitas semacam ini namun tetap mempertahankan pengendalian, proporsi akumulasi cadangan penjabaran terkait akan diatribusikan kembali ke kepentingan nonpengendali.

When an investment on an entity with functional currency other than the Rupiah is disposed, significant influence or joint control is lost, the cumulative amount in the translation reserve related to that entity is reclassified to profit or loss as part of the gain or loss on disposal. When the Group disposes of only part of its interest in a subsidiary that includes such entity while retaining control, the relevant proportion of the cumulative amount of translation reserve is reattributed to non-controlling interests.

Kurs yang digunakan untuk menjabarkan mata uang asing ke dalam Rupiah pada tanggal pelaporan adalah sebagai berikut :

The exchange rates used against the Rupiah at the reporting dates are as follows:

2014 2013Rupiah penuh/Whole Rupiah

1 Dolar Amerika Serikat (Dolar AS/USD) 12.440 12.189 United States Dollar (USD) 1

1 Dolar Singapura (Dolar SG/SGD) 9.422 9.628 Singapore Dollar (SGD) 11 Dolar Australia (Dolar AUS/AUD) 10.218 10.876 Australian Dollar (AUD) 1

g. Persediaan g. Inventories

Persediaan dinilai berdasarkan nilai terendah antara harga perolehan atau nilai realisasi bersih. Harga perolehan untuk persediaan barang jadi dan persediaan dalam proses ditentukan dengan basis metode rata-rata tertimbang dan terdiri atas seluruh biaya perolehan persediaan, biaya konversi dan biaya lainnya yang terjadi untuk membuat persediaan ke dalam lokasi dan kondisi saat ini.Nilai realisasi bersih adalah estimasi harga penjualan dalam kegiatan usaha normal dikurangi biaya penyelesaian dan estimasi biaya yang diperlukan untuk melakukan penjualan.

Persediaan suku cadang dan bahan kimia dinilai dengan harga perolehan dan ditentukan menggunakan basis masuk pertama keluar pertama (first-in, first-out basis).

Cadangan kerugian penurunan nilai persediaan ditentukan berdasarkan penelaahan terhadap keadaan persediaan.

Inventories are valued at the lower of cost or net realizable value. Costs of finished goods and work in process are determined based on the weighted average method and comprise all costs in acquiring the inventories, costs of conversion, and other costs incurred in bringing the inventories to their present location and condition. Net realizable value is the estimated selling price in the ordinary course of business less the estimated costs of completion and the estimated costs necessary to make the sale.

Spare parts and chemicals are valued at cost, determined on the first-in, first-out basis.

An allowance for impairment losses of inventory is made based on a review of the condition of the inventories.

Page 146: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Laporan Keuangan Konsolidasian

144

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

`

Ekshibit E/19 Exhibit E/19

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

3. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANG SIGNIFIKAN(lanjutan)

3. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING POLICIES(continued)

h. Investasi pada entitas asosiasi, pengendalian bersama entitas dan pengendalian bersama asset

h. Investments in associates, jointly controlled entities and jointly controlled assets

Entitas asosiasi dan pengendalian bersama entitas adalah suatu entitas dimana Grup memiliki pengendalian atau pengendalian bersama, atas kebijakan finansial dan operasional entitas tersebut. Pengaruh signifikan dianggap ada apabila Grup memiliki paling sedikit 20% tetapi tidak lebih dari 50% hak suara entitas tersebut. Pengendalian bersama entitas adalah entitas dimana Grup memiliki pengendalian bersama atas aktivitasnya, terbentuk atas dasar perjanjian kontraktual dan memerlukan konsensus bulat untuk keputusan keuangan dan operasional strategis.

Entitas asosiasi dan pengendalian bersama entitas dicatat dengan menggunakan metode ekuitas. Dengan metode ini, bagian Grup atas laba rugi entitas asosiasi dan pengendalian bersama entitas setelah perolehan diakui dalam laba rugi, dan bagian Grup atas pendapatan komprehensif laindiakui dalam pendapatan komprehensif lain. Perubahan dan penerimaan distribusi dividen dari entitas asosiasi dan pengendalian bersama entitas setelah tanggal perolehan disesuaikan terhadap nilai tercatat investasi.

Associates are entities in which the Group hassignificant influence but not control or joint controlover the entities’ financial and operating policies.Significant influence is presumed to exist when the Group holds at least 20% but not more than 50% of the voting power of the entities. Jointly controlled entities are those entities over whose activities the Group has joint control, established by contractual agreement and requiring unanimous consent for strategic financial and operating decisions.

Associates and jointly controlled entities are accounted for using the equity method. Based on this method, the Group’s share of its associates and jointly controlled entities’ post-acquisition profits or losses are recognised in profit or loss and its share of post-acquisition other comprehensive income is recognised in other comprehensive income. These post-acquisition movements and dividenddistributions received from associates and jointly controlled entities are adjusted against the carrying amounts of the investments.

Jika bagian Grup atas rugi entitas asosiasi dan pengendalian bersama entitas sama dengan atau melebihi jumlah kepentingannya pada entitas asosiasi dan pengendalian bersama entitas, nilai tercatat investasi terkait diturunkan sampai nol dan Grup menghentikan pengakuan bagiannya atas rugi lebih lanjut, kecuali Grup memiliki kewajiban untuk melakukan pembayaran atau telah melakukan pembayaran atas nama entitas asosiasidan pengendalian bersama entitas.

When the Group’s share of losses of an associate and jointly controlled entities equals or exceeds its interest in the corresponding associate and jointly controlled entities, the carrying amount of the interest is reduced to nil and the Group does not recognize further losses, unless it has obligations to make or has made payments on behalf of the associate and jointly controlled entities.

Keuntungan yang belum direalisasi dari transaksi antara Perusahaan atau entitas anak dengan entitas asosiasi dan pengendalian bersama entitas dieliminasi sampai sebatas kepemilikan Perusahaan dalam entitas asosiasi dan pengendalian bersama entitas. Kerugian yang belum direalisasi juga dieliminasi kecuali apabila terdapat bukti bahwa dalam transaksi tersebut telah terjadi penurunan atas nilai aset yang ditransfer.

Unrealized gains on transactions between the Company’s or subsidiaries with its associates and jointly controlled entities are eliminated to the extent of the Group’s interest in the associates and jointly controlled entities. Unrealized losses are also eliminated unless the transaction provides evidence of an impairment of the assets transferred.

Investasi pada entitas asosiasi dan pengendalian bersama entitas dihentikan pengakuannya apabilaGrup tidak lagi memiliki pengaruh signifikan, dan nilai investasi yang tersisa diukur sebesar nilai wajar. Selisih antara jumlah tercatat investasi yang tersisa pada tanggal hilangnya pengaruh signifikan dan nilai wajarnya diakui dalam laporanlaba-rugi komprehensif konsolidasian.

Investments in associates and jointly controlled entities are derecognized when the Group no longer holds significant influence and any retained equity interest is measured at its fair value. The difference between the carrying amount of the retainedinterest at the date when significant influence is lost and its fair value is recognised in the consolidated statement of comprehensive income.

`

Ekshibit E/20 Exhibit E/20

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

3. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANG SIGNIFIKAN(lanjutan)

3. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING POLICIES(continued)

h. Investasi pada entitas asosiasi, pengendalian bersama entitas dan pengendalian bersama aset (lanjutan)

h. Investments in associates, jointly controlled entities and jointly controlled assets (continued)

Keuntungan dan kerugian yang timbul dari pelepasan sebagian atau dilusi atas investasi pada entitas asosiasi dan pengendalian bersama entitas dimana pengaruh signifikan masih dipertahankan diakui dalam laba rugi dan hanya suatu bagian proporsional atas jumlah yang telah diakui sebelumnya pada pendapatan komprehensif lainnya yang direklasifikasi ke laba rugi.

Pengendalian bersama aset adalah ventura bersama yang dijalankan oleh venturer yang melibatkan pengendalian dan kepemilikan bersama atas satu atau lebih aset yang dikontribusikan kepada ventura bersama dan didedikasikan untuk tujuan ventura bersama.Laporan keuangan konsolidasian telah memasukkan bagian Grup atas aset tersebut dan bagian yang disepakati atas pendapatan dan bebannya.

Gains and losses arising from partial disposals or dilutions of investments in associates and jointly controlled entities in which significant influence is retained are recognised in profit or loss, and only a proportionate share of the amounts previously recognised in other comprehensive income is reclassified to profit or loss where appropriate.

A jointly controlled asset is a joint venture carried on by venturers which involved joint control and ownership of one or more assets contributed to, or acquired for the purpose of the joint venture and dedicated to the purposes of joint venture. The consolidated financial statements include the Group’s share of the assets and the agreed share of the income and expenses.

i. Aset tetap i. Fixed assets

Grup menggunakan model biaya untuk pengukuran selanjutnya bagi aset tetapnya, kecuali tanaman perkebunan dimana model revaluasi digunakanuntuk pengukuran selanjutnya.

The Group uses the cost model for subsequent measurement of its fixed assets, except for plantations where revaluation model is used for the subsequent measurement.

Aset tetap pemilikan langsung pada awalnya dinyatakan berdasarkan biaya perolehan dan selanjutnya dikurangi akumulasi penyusutan dan akumulasi kerugian penurunan nilai, jika ada.

Directly acquired fixed assets are initially stated at cost and subsequently less accumulated depreciation and accumulated impairment losses, if any.

Biaya perolehan awal aset tetap meliputi harga perolehan, termasuk bea impor dan pajak pembelian yang tidak boleh dikreditkan dan biaya-biaya yang dapat diatribusikan secara langsung untuk membawa aset ke lokasi dan kondisi yang diinginkan sesuai dengan tujuan penggunaan yang ditetapkan.

The initial cost of fixed assets consists of its purchase cost, including import duties and taxes and any directly attributable costs in bringing the assetto its location and in working condition for its intended use.

Pengeluaran yang timbul setelah aset tetap digunakan, seperti biaya perbaikan dan pemeliharaan, dibebankan ke laporan laba rugi komprehensif konsolidasian pada saat terjadinya. Dalam situasi dimana dapat dibuktikan secara jelas bahwa pengeluaran tersebut menimbulkan peningkatan manfaat ekonomis yang diharapkan diperoleh dari penggunaan aset tetap tersebut di masa datang yang melebihi kinerja normalnya, maka pengeluaran tersebut dikapitalisasi sebagai tambahan biaya perolehan aset tetap.

Expenditures incurred after the fixed assets have been placed into operation, such as repairs and maintenance costs, are normally charged to the consolidated statement of comprehensive income asincurred. In situations where it can be clearly demonstrated that the expenditures have resulted in an increase in the future economic benefits expected to be obtained from the use of the fixed asset beyond its originally assessed standard of performance, the expenditures are capitalized as additional costs of fixed assets.

Page 147: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

145

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

`

Ekshibit E/20 Exhibit E/20

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

3. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANG SIGNIFIKAN(lanjutan)

3. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING POLICIES(continued)

h. Investasi pada entitas asosiasi, pengendalian bersama entitas dan pengendalian bersama aset (lanjutan)

h. Investments in associates, jointly controlled entities and jointly controlled assets (continued)

Keuntungan dan kerugian yang timbul dari pelepasan sebagian atau dilusi atas investasi pada entitas asosiasi dan pengendalian bersama entitas dimana pengaruh signifikan masih dipertahankan diakui dalam laba rugi dan hanya suatu bagian proporsional atas jumlah yang telah diakui sebelumnya pada pendapatan komprehensif lainnya yang direklasifikasi ke laba rugi.

Pengendalian bersama aset adalah ventura bersama yang dijalankan oleh venturer yang melibatkan pengendalian dan kepemilikan bersama atas satu atau lebih aset yang dikontribusikan kepada ventura bersama dan didedikasikan untuk tujuan ventura bersama.Laporan keuangan konsolidasian telah memasukkan bagian Grup atas aset tersebut dan bagian yang disepakati atas pendapatan dan bebannya.

Gains and losses arising from partial disposals or dilutions of investments in associates and jointly controlled entities in which significant influence is retained are recognised in profit or loss, and only a proportionate share of the amounts previously recognised in other comprehensive income is reclassified to profit or loss where appropriate.

A jointly controlled asset is a joint venture carried on by venturers which involved joint control and ownership of one or more assets contributed to, or acquired for the purpose of the joint venture and dedicated to the purposes of joint venture. The consolidated financial statements include the Group’s share of the assets and the agreed share of the income and expenses.

i. Aset tetap i. Fixed assets

Grup menggunakan model biaya untuk pengukuran selanjutnya bagi aset tetapnya, kecuali tanaman perkebunan dimana model revaluasi digunakanuntuk pengukuran selanjutnya.

The Group uses the cost model for subsequent measurement of its fixed assets, except for plantations where revaluation model is used for the subsequent measurement.

Aset tetap pemilikan langsung pada awalnya dinyatakan berdasarkan biaya perolehan dan selanjutnya dikurangi akumulasi penyusutan dan akumulasi kerugian penurunan nilai, jika ada.

Directly acquired fixed assets are initially stated at cost and subsequently less accumulated depreciation and accumulated impairment losses, if any.

Biaya perolehan awal aset tetap meliputi harga perolehan, termasuk bea impor dan pajak pembelian yang tidak boleh dikreditkan dan biaya-biaya yang dapat diatribusikan secara langsung untuk membawa aset ke lokasi dan kondisi yang diinginkan sesuai dengan tujuan penggunaan yang ditetapkan.

The initial cost of fixed assets consists of its purchase cost, including import duties and taxes and any directly attributable costs in bringing the assetto its location and in working condition for its intended use.

Pengeluaran yang timbul setelah aset tetap digunakan, seperti biaya perbaikan dan pemeliharaan, dibebankan ke laporan laba rugi komprehensif konsolidasian pada saat terjadinya. Dalam situasi dimana dapat dibuktikan secara jelas bahwa pengeluaran tersebut menimbulkan peningkatan manfaat ekonomis yang diharapkan diperoleh dari penggunaan aset tetap tersebut di masa datang yang melebihi kinerja normalnya, maka pengeluaran tersebut dikapitalisasi sebagai tambahan biaya perolehan aset tetap.

Expenditures incurred after the fixed assets have been placed into operation, such as repairs and maintenance costs, are normally charged to the consolidated statement of comprehensive income asincurred. In situations where it can be clearly demonstrated that the expenditures have resulted in an increase in the future economic benefits expected to be obtained from the use of the fixed asset beyond its originally assessed standard of performance, the expenditures are capitalized as additional costs of fixed assets.

Page 148: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Laporan Keuangan Konsolidasian

146

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

`

Ekshibit E/21 Exhibit E/21

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

3. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANG SIGNIFIKAN(lanjutan)

3. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING POLICIES(continued)

i. Aset tetap (lanjutan) i. Fixed assets (continued)

Penyusutan dihitung sejak aset tersebut siap digunakan berdasarkan metode garis lurus selama estimasi masa manfaat berikut:

Depreciation is computed from when such asset is ready for use, using the straight-line method over the following estimated useful lives:

Jenis aset tetap Tahun/Years Tarif/Rate (%) Type of fixed assets

Bangunan dan prasarana 10-20 5-10 Building infrastructureRenovasi bangunan 10 10 Building renovationsKapal 5-16 6,25-20 VesselsMesin dan peralatan 4-15 6,67-25 Machinery and equipmentKendaraan 4-8 12,5-25 VehiclesPeralatan dan perabotan kantor 3-5 20-33,3 Office equipment and furniture

Grup menentukan nilai sisa, umur manfaat danmetode penyusutan berdasarkan prakiraan waktu manfaat ekonomis yang diterima dari aset tetap tersebut. Mereka ditelaah setiap akhir tahun dan dilakukan penyesuaian bila perlu.

The Group determines the residual values, useful lives and depreciation methods based on the timing of the economic benefits to be received from these fixed assets. They are reviewed at each year endand adjusted if necessary.

Aset dalam penyelesaian dinyatakan sebesar akumulasi biaya perolehan dan disajikan sebagai bagian dari aset tetap. Akumulasi biaya perolehan akan dipindahkan ke masing-masing kategori aset tetap yang bersangkutan pada saat aset tersebutselesai dikerjakan dan siap digunakan sesuai dengan tujuannya.

Assets in progress are stated at their accumulated costs and presented as part of the fixed assets. The accumulated costs will be reclassified to each category of fixed assets when the fixed asset’s construction is substantially completed and ready for its intended use.

j. Properti investasi j. Investment property

Properti investasi adalah properti untuk menghasilkan penghasilan sewa atau untuk kenaikan nilai atau kedua-duanya, dan tidak untuk digunakan dalam produksi atau penyediaan barang atau jasa untuk tujuan administratif atau dijual dalam kegiatan usaha sehari-hari. Properti investasi pada awalnya diukur sebesar biaya perolehan, dan selanjutnya pada nilai wajar dimana perubahan nilai yang terjadi diakui di laba atau rugi.

Investment property is property held either to earn rental income or for capital appreciation or for both, but not for use in the production or supply of goods or services or for administrative purposes or sale in the ordinary course of business. Investment property is initially measured at cost, and subsequently at fair value with any change therein recognized in profit or loss.

Biaya perolehan mencakup pengeluaran yang dapat diatribusikan langsung ke perolehan properti investasi tersebut. Biaya perolehan atas properti investasi yang dibangun sendiri mencakup biaya material dan tenaga kerja langsung, biaya lain yang dapat diatribusikan secara langsung untuk membawa properti investasi tersebut dalam kondisi siap pakai, dan biaya pinjaman dikapitalisasi.

Cost includes expenditures that are directly attributable to the acquisition of the investment property. The cost of self-constructed investment property includes the cost of materials and direct labour, any other costs directly attributable inbringing the investment property to a working condition for its intended use, and capitalized borrowing costs.

Keuntungan atau kerugian yang timbul dari penghentian atau pelepasan properti investasi diakui dalam laba rugi. Apabila penggunaan suatu properti berubah sedemikian rupa sehingga properti tersebut direklasifikasi ke aset tetap, nilai wajarnya pada tanggal reklasifikasi menjadi biaya perolehannya untuk perlakuan akuntansi selanjutnya.

Any gains or losses on the retirement or disposal of an investment property are recognized in profit or loss. When the use of a property changes such that it is reclassified as fixed assets, its fair value at the date of reclassification becomes its cost for subsequent accounting.

`

Ekshibit E/22 Exhibit E/22

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

3. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANG SIGNIFIKAN (lanjutan)

3. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING POLICIES (continued)

k. Hak atas tanah k. Land rights

Tanah selain tanah untuk perkebunan, termasuk biaya pengurusan legal yang timbul pada awal perolehan hak atas tanah, dinyatakan sebesar biaya perolehan dan tidak diamortisasi.

Land other than land for plantations, including the legal costs incurred at initial acquisition of landrights, is stated at cost and not amortized.

Tanah untuk perkebunan pada awalnya diukur pada harga perolehan, dan selanjutnya pada nilai wajar dimana perubahan nilai yang terjadi diakui di cadangan revaluasi.

Land for plantations is initially measured at cost, and subsequently at fair value with any change therein recognized in the revaluation reserve.

Biaya-biaya yang terjadi sehubungan dengan perpanjangan atau pembaharuan hak atas tanah ditangguhkan dan diamortisasi selama periode hak atas tanah atau taksiran masa manfaat ekonomis tanah, periode mana yang lebih pendek. Biaya tersebut dicatat sebagai aset takberwujud.

Costs incurred and associated with the extension or renewal of land rights are deferred and amortized over the legal term of the landrights or economic life of the land, whichever is shorter. Such costs are recorded as an intangible asset.

l. Sewa l. Leases

Penentuan apakah suatu perjanjian merupakan perjanjian sewa, atau perjanjian yang mengandung sewa, didasarkan atas substansi perjanjian pada tanggal awal sewa dan apakah pemenuhan perjanjian tergantung pada penggunaan suatu asettertentu dan perjanjian tersebut memberikan hak untuk menggunakan aset tersebut. Sewa yang mengalihkan secara substansial seluruh risiko dan manfaat kepemilikan aset kepada penyewa,diklasifikasikan sebagai sewa pembiayaan. Sewa lainnya diklasifikasikan sebagai sewa operasi.

The determination of whether an arrangement is, or contains a lease is based on the substance of the arrangement at inception date and whether the fulfillment of the arrangement is dependent on the use of a specific asset and the arrangement conveys a right to use the asset. Leases that transfer substantially all the risks and rewards incidental to ownership of the leased item to the lessee areclassified as finance leases. All other leases are classified as operating leases.

Dalam sewa pembiayaan, dari sudut pandang Grup sebagai penyewa, Grup mengakui aset dan liabilitas dalam laporan posisi keuangan konsolidasian pada awal masa sewa, sebesar nilai wajar aset sewaan atau sebesar nilai kini dari pembayaran sewa minimum, jika nilai kini lebih rendah dari nilai wajar.

Under a finance lease, from the perspective of the Group as a lessee, the Group recognizes an asset and a liability in the consolidated statement of financial position at the commencement of the lease term at an amount equal to the fair value of the leased asset or the present value of the minimum lease payments, if the present value is lower than fair value.

Aset sewaan yang dimiliki oleh Grup dengan dasar sewa pembiayaan disusutkan konsisten dengan metode yang sama yang digunakan untuk aset tetap yang dimiliki sendiri, atau disusutkan secara penuh selama jangka waktu yang lebih pendek antara periode masa sewa dan umur manfaat aset sewaan, jika tidak ada kepastian yang memadai bahwa Grup akan mendapatkan hak kepemilikan pada akhir masa sewa.

Leased assets held by the Group under finance leases are depreciated consistently using the same method applied on the directly owned fixed assets, or is fully depreciated over the shorter of the lease term and its useful life, if there is no reasonable certainty that the Group will obtain ownership by the end of the lease term.

Page 149: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

147

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

`

Ekshibit E/22 Exhibit E/22

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

3. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANG SIGNIFIKAN (lanjutan)

3. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING POLICIES (continued)

k. Hak atas tanah k. Land rights

Tanah selain tanah untuk perkebunan, termasuk biaya pengurusan legal yang timbul pada awal perolehan hak atas tanah, dinyatakan sebesar biaya perolehan dan tidak diamortisasi.

Land other than land for plantations, including the legal costs incurred at initial acquisition of landrights, is stated at cost and not amortized.

Tanah untuk perkebunan pada awalnya diukur pada harga perolehan, dan selanjutnya pada nilai wajar dimana perubahan nilai yang terjadi diakui di cadangan revaluasi.

Land for plantations is initially measured at cost, and subsequently at fair value with any change therein recognized in the revaluation reserve.

Biaya-biaya yang terjadi sehubungan dengan perpanjangan atau pembaharuan hak atas tanah ditangguhkan dan diamortisasi selama periode hak atas tanah atau taksiran masa manfaat ekonomis tanah, periode mana yang lebih pendek. Biaya tersebut dicatat sebagai aset takberwujud.

Costs incurred and associated with the extension or renewal of land rights are deferred and amortized over the legal term of the landrights or economic life of the land, whichever is shorter. Such costs are recorded as an intangible asset.

l. Sewa l. Leases

Penentuan apakah suatu perjanjian merupakan perjanjian sewa, atau perjanjian yang mengandung sewa, didasarkan atas substansi perjanjian pada tanggal awal sewa dan apakah pemenuhan perjanjian tergantung pada penggunaan suatu asettertentu dan perjanjian tersebut memberikan hak untuk menggunakan aset tersebut. Sewa yang mengalihkan secara substansial seluruh risiko dan manfaat kepemilikan aset kepada penyewa,diklasifikasikan sebagai sewa pembiayaan. Sewa lainnya diklasifikasikan sebagai sewa operasi.

The determination of whether an arrangement is, or contains a lease is based on the substance of the arrangement at inception date and whether the fulfillment of the arrangement is dependent on the use of a specific asset and the arrangement conveys a right to use the asset. Leases that transfer substantially all the risks and rewards incidental to ownership of the leased item to the lessee areclassified as finance leases. All other leases are classified as operating leases.

Dalam sewa pembiayaan, dari sudut pandang Grup sebagai penyewa, Grup mengakui aset dan liabilitas dalam laporan posisi keuangan konsolidasian pada awal masa sewa, sebesar nilai wajar aset sewaan atau sebesar nilai kini dari pembayaran sewa minimum, jika nilai kini lebih rendah dari nilai wajar.

Under a finance lease, from the perspective of the Group as a lessee, the Group recognizes an asset and a liability in the consolidated statement of financial position at the commencement of the lease term at an amount equal to the fair value of the leased asset or the present value of the minimum lease payments, if the present value is lower than fair value.

Aset sewaan yang dimiliki oleh Grup dengan dasar sewa pembiayaan disusutkan konsisten dengan metode yang sama yang digunakan untuk aset tetap yang dimiliki sendiri, atau disusutkan secara penuh selama jangka waktu yang lebih pendek antara periode masa sewa dan umur manfaat aset sewaan, jika tidak ada kepastian yang memadai bahwa Grup akan mendapatkan hak kepemilikan pada akhir masa sewa.

Leased assets held by the Group under finance leases are depreciated consistently using the same method applied on the directly owned fixed assets, or is fully depreciated over the shorter of the lease term and its useful life, if there is no reasonable certainty that the Group will obtain ownership by the end of the lease term.

Page 150: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Laporan Keuangan Konsolidasian

148

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

`

Ekshibit E/23 Exhibit E/23

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

3. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANG SIGNIFIKAN (lanjutan)

3. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING POLICIES (continued)

m. Penurunan nilai dari aset non-keuangan (selain persediaan dan aset pajak tangguhan)

m. Impairment of non-financial assets (excluding inventory and deferred tax assets)

Grup menilai pada tiap tanggal pelaporan apakah terdapat indikasi penurunan nilai pada aset non-keuangan. Bila ada, atau ketika penilaian penurunan nilai bagi aset non-keuangan secara tahunan disyaratkan, Grup membuat estimasi nilai terpulihkan aset non-keuangan tersebut.

The Group assesses at each reporting date whether there is any indication that a non-financial asset may be impaired. If any such indication exists, or when annual impairment assessment for a non-financial asset is required, the Group prepares an estimate of the non-financial asset's recoverable amount.

Ketika nilai tercatat suatu aset non-keuangan atau UPK melebihi nilai terpulihkannya, maka aset atau UPK tersebut dicatat sebesar nilai terpulihkan. Kerugian penurunan nilai diakui di dalam laporan laba rugi komprehensif konsolidasian kecuali aset non-keuangan atau UPK terkait dinilai pada jumlah yang direvaluasi, yang dalam hal ini kerugian penurunan nilai diperlakukan sebagai penurunan revaluasi.

When the carrying amount of a non-financial assetor CGU exceeds its recoverable amount, the asset or CGU is written down to its recoverable amount. Impairment losses are recognized in the consolidated statement of comprehensive income unless the corresponding asset or CGU is carried at a revalued amount, in which case the impairment loss is treated as a revaluation decrease.

Suatu nilai terpulihkan aset non-keuangan atau UPK adalah nilai tertinggi antara nilai wajar dikurangi biaya penjualan dan nilai pakainya, kecuali aset non-keuangan atau UPK tersebut tidak menghasilkan arus kas masuk yang sebagian besar independen terhadap aset lain. Di dalam menilai nilai pakai, estimasi arus kas yang diharapkan dihasilkan oleh aset non-keuangan atau UPK didiskonto ke nilai kininya dengan menggunakan suku bunga diskonto sebelum pajak yang mencerminkan penilaian pasar kini terhadap nilai waktu uang dan risiko spesifik atas aset non-keuangan atau UPK tersebut. Di dalam menilai nilai wajar dikurangi biaya untuk menjual, digunakan model penilaian yang tepat.

A non-financial asset or CGU's recoverable amount is the greater of its fair value less cost to sell and its value in use, unless the non-financial asset or CGU does not generate cash inflows that are largely independent from other assets. In assessing value in use, the estimated future cash flows expected to be generated by the non-financial asset or CGU are discounted to their present value using a pre-tax discount rate that reflects current market assessments of the time value of money and the risks specific to the non-financial asset or CGU. In assessing fair value less costs to sell, anappropriate valuation model is used.

Suatu penilaian dilakukan pada setiap tanggal pelaporan apakah terdapat indikasi bahwa kerugian penurunan nilai yang diakui sebelumnya sudah tidak ada lagi atau mengalami penurunan. Kerugian penurunan nilai yang diakui sebelumnya,dibalik jika terdapat perubahan estimasi yang digunakan untuk menentukan nilai terpulihkan sejak pengakuan terakhir kerugian penurunan nilai. Apabila demikian kondisinya, nilai tercatat aset non-keuangan atau UPK dinaikkan sampai ke jumlah terpulihkannya. Kenaikan tersebut tidak dapat melebihi nilai tercatat aset non-keuangan atau UPK yang telah ditentukan, bersih setelah dikurangi penyusutan atau amortisasi, bila tidak ada kerugian penurunan nilai yang diakui. Pembalikkan nilai tersebut diakui di dalam laporan laba rugi komprehensif konsolidasian kecuali asetnon-keuangan atau UPK tersebut diukur pada jumlah revaluasian, yang dalam hal ini diperlakukan sebagai kenaikan revaluasi.

An assessment is made at each reporting date as to whether there is any indication that the previously recognized impairment losses no longer exist or have decreased. A previously recognized impairment loss is reversed if there has been a change in the estimates used to determine the recoverable amount since the last impairment loss was recognized. If that is the case, the carrying amount of the non-financial asset or CGU isincreased to its recoverable amount. The increase cannot exceed the non-financial asset or CGU’s carrying amount that would have been determined, net of depreciation or amortization,if no impairment loss had been recognized. Such reversal is recognized in the consolidated statement of comprehensive income unless the non-financial asset or CGU is measured at revalued amount, in which case the reversal is treated as a revaluation increase.

`

Ekshibit E/24 Exhibit E/24

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

3. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANG SIGNIFIKAN (lanjutan)

3. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING POLICIES (continued)

m. Penurunan nilai dari aset non-keuangan (selain persediaan dan aset pajak tangguhan) (lanjutan)

m. Impairment of non-financial assets (excluding inventory and deferred tax assets) (continued)

Goodwill diuji penurunan nilainya setiap tahun dan ketika terdapat indikasi bahwa nilai tercatatnya turun. Penurunan nilai atas goodwillditetapkan dengan menentukan nilai terpulihkan tiap UPK, atau kelompok UPK, yang terkait dengan goodwill tersebut. Jika nilai terpulihkannya kurang dari jumlah tercatatnya, rugi penurunan nilai diakui. Rugi penurunan nilai terkait goodwilltidak dapat dibalik pada periode selanjutnya.

Goodwill is tested for impairment annually and when there is an indication that its carrying amount is impaired. Impairment of goodwill is determined by assessing the recoverable amount of each CGU, or a group of CGU, to which the goodwill relates. When the recoverable amount is less than the carrying amount, an impairment loss is recognized. Impairment losses relating to goodwill cannot be reversed in subsequent periods.

n. Pengakuan pendapatan n. Revenue recognition

Pendapatan diakui bila besar kemungkinan manfaat ekonomi akan diperoleh oleh Grup dan jumlahnya dapat diukur secara handal. Pendapatan diukur pada nilai wajar imbalan yang diterima/atau dapat diterima, setelah dikurangi diskon dan rabat. Kriteria spesifik berikut juga harus dipenuhi sebelum pendapatan diakui.

Revenue is recognized to the extent that it is probable that the economic benefits will flow to the Group and the revenue can be reliably measured. Revenue is measured at the fair value of the consideration received or recoverable, netof discounts and rebates. The following specific recognition criteria must also be met before revenue is recognized.

Penjualan barang

Pendapatan dari penjualan barang dagang diakui ketika risiko dan manfaat kepemilikan telah dipindahkan secara signifikan kepada pembeli, biaya yang terjadi dan kemungkinan pengembalian barang dapat diukur secara andal, dan manajemen tidak lagi ikut serta atas pengelolaan barang tersebut.

Pendapatan sewa

Pendapatan sewa terkait dengan sewa operasidiakui dengan dasar garis lurus sepanjang masa sewa.

Pendapatan jasa

Pendapatan jasa diakui pada saat jasa tersebut telah diserahkan.

Sales of goods

Revenues from sales of goods are recognized when significant risks and rewards of ownership have been significantly transferred to the buyer, the associated costs and possible return of goods can be estimated reliably, and there is no continuing management involvement with the goods.

Lease revenue

Lease revenue relating to operating leases isrecognized on a straight-line basis over the term of the lease.

Service revenue

Revenue from services is recognized when the services are rendered.

o. Beban pajak penghasilan o. Income tax expense

Grup memperhitungkan konsekuensi pajak kini dan mendatang dari pemulihan (penyelesaian) jumlah tercatat aset (liabilitas) masa depan yang diakui dalam laporan posisi keuangan konsolidasian, dan dari transaksi serta kejadian lain dari periode kini yang diakui dalam Laporan Keuangan konsolidasian.

The Group accounts for the current and future tax consequences of the future recovery (settlement) of the carrying amount of assets (liabilities) that are recognized in the consolidated statement of financial position, and transactions and other events of the current period that are recognized in the consolidated financial statements.

Grup mencatat tambahan pajak penghasilan yang berasal dari periode lalu yang ditetapkan dengan Surat Ketetapan Pajak (SKP), jika ada, sebagai bagian dari “Beban Pajak Penghasilan - Neto” dalam laporan laba rugi komprehensif konsolidasian.

The Group presents additional income tax of previous periods through a tax assessment letter (SKP), if any, assessed as part of “Income Tax Expense - Net” in the consolidated statement of comprehensive income.

Page 151: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

149

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

`

Ekshibit E/24 Exhibit E/24

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

3. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANG SIGNIFIKAN (lanjutan)

3. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING POLICIES (continued)

m. Penurunan nilai dari aset non-keuangan (selain persediaan dan aset pajak tangguhan) (lanjutan)

m. Impairment of non-financial assets (excluding inventory and deferred tax assets) (continued)

Goodwill diuji penurunan nilainya setiap tahun dan ketika terdapat indikasi bahwa nilai tercatatnya turun. Penurunan nilai atas goodwillditetapkan dengan menentukan nilai terpulihkan tiap UPK, atau kelompok UPK, yang terkait dengan goodwill tersebut. Jika nilai terpulihkannya kurang dari jumlah tercatatnya, rugi penurunan nilai diakui. Rugi penurunan nilai terkait goodwilltidak dapat dibalik pada periode selanjutnya.

Goodwill is tested for impairment annually and when there is an indication that its carrying amount is impaired. Impairment of goodwill is determined by assessing the recoverable amount of each CGU, or a group of CGU, to which the goodwill relates. When the recoverable amount is less than the carrying amount, an impairment loss is recognized. Impairment losses relating to goodwill cannot be reversed in subsequent periods.

n. Pengakuan pendapatan n. Revenue recognition

Pendapatan diakui bila besar kemungkinan manfaat ekonomi akan diperoleh oleh Grup dan jumlahnya dapat diukur secara handal. Pendapatan diukur pada nilai wajar imbalan yang diterima/atau dapat diterima, setelah dikurangi diskon dan rabat. Kriteria spesifik berikut juga harus dipenuhi sebelum pendapatan diakui.

Revenue is recognized to the extent that it is probable that the economic benefits will flow to the Group and the revenue can be reliably measured. Revenue is measured at the fair value of the consideration received or recoverable, netof discounts and rebates. The following specific recognition criteria must also be met before revenue is recognized.

Penjualan barang

Pendapatan dari penjualan barang dagang diakui ketika risiko dan manfaat kepemilikan telah dipindahkan secara signifikan kepada pembeli, biaya yang terjadi dan kemungkinan pengembalian barang dapat diukur secara andal, dan manajemen tidak lagi ikut serta atas pengelolaan barang tersebut.

Pendapatan sewa

Pendapatan sewa terkait dengan sewa operasidiakui dengan dasar garis lurus sepanjang masa sewa.

Pendapatan jasa

Pendapatan jasa diakui pada saat jasa tersebut telah diserahkan.

Sales of goods

Revenues from sales of goods are recognized when significant risks and rewards of ownership have been significantly transferred to the buyer, the associated costs and possible return of goods can be estimated reliably, and there is no continuing management involvement with the goods.

Lease revenue

Lease revenue relating to operating leases isrecognized on a straight-line basis over the term of the lease.

Service revenue

Revenue from services is recognized when the services are rendered.

o. Beban pajak penghasilan o. Income tax expense

Grup memperhitungkan konsekuensi pajak kini dan mendatang dari pemulihan (penyelesaian) jumlah tercatat aset (liabilitas) masa depan yang diakui dalam laporan posisi keuangan konsolidasian, dan dari transaksi serta kejadian lain dari periode kini yang diakui dalam Laporan Keuangan konsolidasian.

The Group accounts for the current and future tax consequences of the future recovery (settlement) of the carrying amount of assets (liabilities) that are recognized in the consolidated statement of financial position, and transactions and other events of the current period that are recognized in the consolidated financial statements.

Grup mencatat tambahan pajak penghasilan yang berasal dari periode lalu yang ditetapkan dengan Surat Ketetapan Pajak (SKP), jika ada, sebagai bagian dari “Beban Pajak Penghasilan - Neto” dalam laporan laba rugi komprehensif konsolidasian.

The Group presents additional income tax of previous periods through a tax assessment letter (SKP), if any, assessed as part of “Income Tax Expense - Net” in the consolidated statement of comprehensive income.

Page 152: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Laporan Keuangan Konsolidasian

150

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

`

Ekshibit E/25 Exhibit E/25

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

3. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANG SIGNIFIKAN(lanjutan)

3. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING POLICIES(continued)

o. Beban pajak penghasilan (lanjutan) o. Income tax expense (continued)

Beban pajak penghasilan terdiri dari beban pajak kini dan pajak tangguhan penghasilan badan. Pajak kini dan pajak tangguhan diakui dalam laba atau rugi, kecuali jika pajak tersebut terkait dengan transaksi atau kejadian yang diakui secara langsung dalam ekuitas atau dalam pendapatan komprehensif lain.

Income tax expense comprises current and deferred corporate income tax. Current tax and deferred tax are recognized in profit or loss, except to the extent that they relate to items recognized directly in equity or in other comprehensive income.

Pajak kini adalah pajak terutang atau piutang pajak yang diharapkan atas laba kena pajak (rugi pajak) selama tahun berjalan, dengan menggunakan tarip pajak yang secara substantif berlaku pada tanggal pelaporan, dan termasuk penyesuaian atas provisi beban pajak tahun-tahun sebelumnya baik untuk direkonsiliasikan dengan pajak penghasilan yang dilaporkan pada pelaporan pajak tahunan, atau untuk memperhitungkan selisih yang timbul dari pemeriksaan pajak.

Current tax is the expected tax payable or refundable on taxable income or loss for the year, using tax rates substantively enacted as of the reporting date, and includes true-up adjustments made to the previous years’ tax provisions either to reconcile them with the income tax reported in annual tax returns, or to account for differences arising from tax assessments.

Grup menerapkan metode aset dan liabilitas dalam menghitung beban pajaknya. Dengan metode ini, aset dan liabilitas pajak tangguhan diakui pada setiap tanggal pelaporan sebesar perbedaan temporer aset dan liabilitas untuk tujuan pelaporan keuangan dan tujuan perpajakan. Metode ini juga mengharuskan pengakuan manfaat pajak di masa yang akan datang, seperti kompensasi rugi fiskal, jika besar kemungkinan manfaat pajak tersebut dapat direalisasi.

The Group applies the asset and liability method in determining its income tax expense. Under this method, deferred tax assets and liabilities are recognized at each reporting date for temporary differences between the assets and liabilities for financial reporting purpose and for taxation purposes. This method also requires the recognition of future tax benefits, such as tax loss carryforwards, to the extent that realization of such benefits is probable.

Pajak tangguhan diukur dengan menggunakan tarif pajak yang diharapkan untuk diterapkan atas perbedaan temporer pada saat pembalikan, berdasarkan peraturan yang berlaku atau secara substantif telah berlaku pada tanggal pelaporan.

Deferred tax is measured at the tax rates that are expected to be applied to the temporary difference, when they reverse, based on the laws that have been enacted or substantially enacted at the reporting date.

Aset dan liabilitas pajak tangguhan disajikan saling hapus di laporan posisi keuangan konsolidasian,kecuali aset dan liabilitas pajak tangguhan untuk entitas yang berbeda, sesuai dengan penyajian aset dan liabilitas pajak kini.

Deferred tax assets and liabilities are offset in the consolidated statement of financial position,except if these are for different legal entities, in the same manner the current tax assets and liabilities are presented.

Dalam menentukan nilai pajak kini dan pajak tangguhan, Perseroan memperhitungkan dampak dari posisi pajak yang tidak pasti dan tambahan pajak dan penalti.

In determining the amount of current and deferred tax, the Company takes into account the impact of uncertain tax positions and any additional taxes and penalties.

Pajak final yang dibayarkan atas beberapa jenis pendapatan tidak dianggap sebagai beban pajak penghasilan jika pendapatan tersebut bukan berasal dari aktivitas utama yang menghasilkan pendapatan.

Final tax paid on certain types of income is not considered as income tax when such income is not from the primary revenue generating activities.

`

Ekshibit E/26 Exhibit E/26

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

3. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANG SIGNIFIKAN (lanjutan)

3. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING POLICIES (continued)

p. Liabilitas imbalan kerja p. Employee benefits liabilities

Imbalan pasca kerja

Kewajiban imbalan pasca kerja yang diakui di laporan posisi keuangan konsolidasian adalah nilai kini kewajiban imbalan pasti pada tanggal pelaporan, dikurangi dengan nilai wajar aset program pensiun perseroan, jika ada, dan penyesuaian atas keuntungan atau kerugian aktuarial yang belum diakui dan biaya-biaya jasa lalu.

Post-employment benefits

The post-employment benefits obligationsrecognized in the consolidated statement of financial position is the present value of the defined benefit obligation at reporting date, less the fair value of related pension plan assets, if any, together with adjustments for unrecognized actuarial gains or losses and past service costs.

Kewajiban imbalan pasti dihitung oleh aktuarisberkualifikasi dengan menggunakan metode projected unit credit.

The defined benefit obligation is calculated by aqualified actuary using the projected unit credit method.

Nilai kini kewajiban imbalan pasti ditentukan dengan mendiskontokan estimasi arus kas masa depan dengan menggunakan tingkat bunga Obligasi Pemerintah (dengan pertimbangan saat ini tidak ada pasar aktif untuk obligasi korporasi berkualitas tinggi) dalam mata uang Rupiah, dengan mata uang yang sama di mana imbalan tersebut akan dibayarkan, dan yang memiliki jangka waktu jatuh tempo yang mendekati jangka waktu liabilitas imbalan pensiun yang bersangkutan.

The present value of the defined benefit obligation is determined by discounting the estimated future cash outflows using the interest rates of Government Bonds (considering that currently there is no active market for high-quality corporate bonds) that are denominated in Rupiah, the same currency in which the benefits will be paid, and have terms to maturity approximating the terms of the related pension liability.

Jika akumulasi keuntungan atau kerugian aktuarial yang belum diakui pada akhir periode pelaporan sebelumnya melebihi 10% dari nilai kini kewajiban imbalan pasti, keuntungan atau kerugian tersebut dibebankan atau dikreditkan ke laporan laba rugi komprehensif konsolidasian selama rata-rata sisa masa kerja yang diharapkan dari karyawan tersebut.

When the cumulative unrecognized actuarial gains and losses at the end of the previous reporting period exceed 10% of the present value of the defined benefit obligations, such gains or loses are charged or credited to the consolidated statement of comprehensive income over the employees’ expected average remaining service lives.

Imbalan kerja jangka panjang lainnya

Kewajiban neto atas imbalan pasca kerja jangka panjang selain imbalan pasca kerja adalah nilai dari imbalan di masa depan yang timbul dari jasa yang telah diberikan oleh karyawan pada masa kini dan masa lalu. Keuntungan atau kerugian aktuaria yang timbul diakui dalam laporan laba rugi komprehensif konsolidasian pada saat terjadi.

Other long-term employee benefits

The net obligation in respect of long-term employee benefits other than post-employment benefits is the amount of future benefits that employees have earned in return for their services in the current and prior periods. Any actuarial gains or losses are recognized in the consolidated statement of comprehensive income in the period in which they arise.

q. Laba bersih per saham q. Earnings per share

Laba bersih per saham dasar dihitung dengan membagi laba tahun berjalan yang dapat diatribusikan kepada pemilik Perusahaan dengan jumlah rata-rata tertimbang saham beredar/ditempatkan selama tahun yang bersangkutan.

Basic earnings per share are computed by dividing profit for the year attributable to the owners of the Company by the weighted average of total outstanding/issued shares during the year.

Page 153: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

151

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

`

Ekshibit E/26 Exhibit E/26

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

3. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANG SIGNIFIKAN (lanjutan)

3. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING POLICIES (continued)

p. Liabilitas imbalan kerja p. Employee benefits liabilities

Imbalan pasca kerja

Kewajiban imbalan pasca kerja yang diakui di laporan posisi keuangan konsolidasian adalah nilai kini kewajiban imbalan pasti pada tanggal pelaporan, dikurangi dengan nilai wajar aset program pensiun perseroan, jika ada, dan penyesuaian atas keuntungan atau kerugian aktuarial yang belum diakui dan biaya-biaya jasa lalu.

Post-employment benefits

The post-employment benefits obligationsrecognized in the consolidated statement of financial position is the present value of the defined benefit obligation at reporting date, less the fair value of related pension plan assets, if any, together with adjustments for unrecognized actuarial gains or losses and past service costs.

Kewajiban imbalan pasti dihitung oleh aktuarisberkualifikasi dengan menggunakan metode projected unit credit.

The defined benefit obligation is calculated by aqualified actuary using the projected unit credit method.

Nilai kini kewajiban imbalan pasti ditentukan dengan mendiskontokan estimasi arus kas masa depan dengan menggunakan tingkat bunga Obligasi Pemerintah (dengan pertimbangan saat ini tidak ada pasar aktif untuk obligasi korporasi berkualitas tinggi) dalam mata uang Rupiah, dengan mata uang yang sama di mana imbalan tersebut akan dibayarkan, dan yang memiliki jangka waktu jatuh tempo yang mendekati jangka waktu liabilitas imbalan pensiun yang bersangkutan.

The present value of the defined benefit obligation is determined by discounting the estimated future cash outflows using the interest rates of Government Bonds (considering that currently there is no active market for high-quality corporate bonds) that are denominated in Rupiah, the same currency in which the benefits will be paid, and have terms to maturity approximating the terms of the related pension liability.

Jika akumulasi keuntungan atau kerugian aktuarial yang belum diakui pada akhir periode pelaporan sebelumnya melebihi 10% dari nilai kini kewajiban imbalan pasti, keuntungan atau kerugian tersebut dibebankan atau dikreditkan ke laporan laba rugi komprehensif konsolidasian selama rata-rata sisa masa kerja yang diharapkan dari karyawan tersebut.

When the cumulative unrecognized actuarial gains and losses at the end of the previous reporting period exceed 10% of the present value of the defined benefit obligations, such gains or loses are charged or credited to the consolidated statement of comprehensive income over the employees’ expected average remaining service lives.

Imbalan kerja jangka panjang lainnya

Kewajiban neto atas imbalan pasca kerja jangka panjang selain imbalan pasca kerja adalah nilai dari imbalan di masa depan yang timbul dari jasa yang telah diberikan oleh karyawan pada masa kini dan masa lalu. Keuntungan atau kerugian aktuaria yang timbul diakui dalam laporan laba rugi komprehensif konsolidasian pada saat terjadi.

Other long-term employee benefits

The net obligation in respect of long-term employee benefits other than post-employment benefits is the amount of future benefits that employees have earned in return for their services in the current and prior periods. Any actuarial gains or losses are recognized in the consolidated statement of comprehensive income in the period in which they arise.

q. Laba bersih per saham q. Earnings per share

Laba bersih per saham dasar dihitung dengan membagi laba tahun berjalan yang dapat diatribusikan kepada pemilik Perusahaan dengan jumlah rata-rata tertimbang saham beredar/ditempatkan selama tahun yang bersangkutan.

Basic earnings per share are computed by dividing profit for the year attributable to the owners of the Company by the weighted average of total outstanding/issued shares during the year.

Page 154: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Laporan Keuangan Konsolidasian

152

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

`

Ekshibit E/27 Exhibit E/27

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

3. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANG SIGNIFIKAN (lanjutan)

3. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING POLICIES (continued)

q. Laba bersih per saham (Lanjutan) q. Earnings per share (Continued)

Apakah instrumen dengan persyaratan vestingakan diperhitungkan sebagai penyebut dari perhitungan laba per saham dilusian atau tidak, tergantung pada sifat dari persyaratan vestingtersebut. Jika opsi saham karyawan tersebut tergantung pada syarat tetap atau syarat yang telah dapat ditentukan secara pasti dan saham biasa yang belum menjadi hak, hanya tergantung pada persyaratan vesting untuk pemberian jasa kerja karyawan (berdasarkan berlalunya waktu), yaitu tidak ada kondisi kinerja, maka opsi ini diperlakukan sebagai opsi yang beredar dan diperhitungkan dalam perhitungan laba per saham dilusian sejak tanggal pemberian (“grant date”), jika opsi ini “in the money”. Jika peryaratan vesting opsi ini tergantung pada kondisi selain pemberian jasa kerja karyawan berbasis waktu, misalnya kondisi kinerja pasar atau non-pasar, maka opsi ini diperlakukan sebagai saham kontinjensi yang dapat diterbitkan. Jumlah saham kontinjen yang dapat diterbitkan, yang akan diperhitungkan dalam perhitungan laba per saham dilusian adalah berdasarkan pada jumlah saham yang akan dapat diterbitkan jika tanggal pelaporan adalah akhir periode kontinjensi.

Instruments with vesting conditions are considered in the denominator of the calculation of diluted EPS in a manner that depends on the nature of the vesting condition. If employee share options with fixed or determinable terms and unvested ordinary shares are subject only to service (time-based) vesting conditions, i.e. no performance conditions, then they are treated as outstanding options and are considered in the diluted EPS from grant date,if they are “in the money”. If they are subject to conditions other than time-based service, i.e. a market or a non-market performance condition, then they are treated as contingently issuable shares. The number of contingently issuable shares included in diluted EPS is based on the number of shares that would be issuable if the reporting date were the end of the contingency period.

r. Informasi segmen r. Segment reporting

Grup mengidentifikasikan segmen operasi berdasarkan pelaporan internal yang dikaji secara berkala oleh pengambil keputusan operasional utama dalam rangka mengalokasikan sumber daya dan menilai kinerja segmen operasi tersebut.

The Group identifies its operating segments on the basis of internal reports that are regularly reviewed by the chief operating decision maker in order to allocate resources to the segment and assess its performance.

Segmen operasi dilaporkan dengan cara yang konsisten dengan pelaporan internal yang diberikan kepada Direksi sebagai pengambil keputusan operasional Grup.

Operating segments are reported in a manner consistent with the internal reporting provided to Directors as the Group’s chief operating decision maker.

s. Biaya pinjaman s. Borrowing costs

Biaya pinjaman yang dapat diatribusikan langsung dengan perolehan, pembangunan, atau pembuatan aset kualifikasian dikapitalisasi sebagai bagian biaya perolehan aset tersebut. Biaya pinjaman lainnya diakui sebagai beban pada saat terjadi. Biaya pinjaman terdiri dari biaya bunga dan biaya lain yang ditanggung Grup sehubungan dengan peminjaman dana.

Borrowing costs that are directly attributable to the acquisition, construction or production of a qualifying asset are capitalized as part of the cost of the related asset. Otherwise, borrowing costs are recognized as expenses when incurred. Borrowing costs consist of interest and other financing charges that the Group incurs in connection with the borrowing of funds.

Kapitalisasi biaya pinjaman dimulai pada saat aktivitas yang diperlukan untuk mempersiapkan aset kualifikasian agar dapat digunakan sesuai dengan maksudnya dan pengeluaran untuk aset kualifikasian dan biaya pinjamannya telah terjadi. Kapitalisasi biaya pinjamannya dihentikan pada saat selesainya secara substansi seluruh aktivitas yang diperlukan untuk mempersiapkan aset kualifikasian agar dapat digunakan sesuai dengan maksudnya.

Capitalization of borrowing costs commences when the activities to prepare the qualifying asset for its intended use are in progress and the expenditures for the qualifying asset and the borrowing costs have been incurred. Capitalization of borrowing costs ceases when substantially all the activities necessary to prepare the qualifying assets for their intended use are substantially completed.

`

Ekshibit E/28 Exhibit E/28

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

3. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANG SIGNIFIKAN (lanjutan)

3. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING POLICIES (continued)

t. Pembayaran berbasis saham t. Share based-payments

Perusahaan memberikan opsi saham kepada manajemen karyawan Grup yang memenuhi syarat melalui Program Opsi Saham untuk Karyawan Manajemen (MESOP). MESOP ini akan diselesaikan melalui penerbitan saham Perusahaan (pembayaran berbasis saham yang diselesaikan dengan instrumen ekuitas).

The Company granted share options to the Group’seligible employees through Management Employee Stock Option Plan (MESOP). The MESOP will be settled through issuance of shares of the Company (equity-settled share-based payment arrangement).

Nilai wajar saat tanggal pemberian kompensasi berbasis saham ke karyawan diakui sebagai beban karyawan, beserta perubahan terkaitnya di ekuitas, selama periode sampai dengan karyawan berhak tanpa syarat atas penghargaan tersebut. Nilai yang diakui sebagai beban disesuaikan untuk menggambarkan nilai penghargaan yang terkait dengan kondisi jasa yang diharapkan dapat terpenuhi, sehingga pada akhirnya nilai yang diakui sebagai beban didasarkan pada nilai penghargaan yang memenuhi kondisi jasa terkait pada saat tanggal vesting. Untuk kompensasi berbasis saham dengan kondisi kinerja pasar, nilai wajar saat tanggal pemberiannya diukur untuk merefleksikan kondisi tersebut dan tidak terdapat penyesuaian atas selisih antara hasil yang diharapkan dan aktualnya.

The grant-date fair value of share-based payment compensation granted to employees is recognized as an employee expense, with a corresponding increase in equity, over the period that the employees become unconditionally entitled to the awards. The amount recognized as an expense is adjusted to reflect the number of awards for whichthe related service conditions are expected to be met, such that the amount ultimately recognized as an expense is based on the number of awards that meet the related service conditions at the vesting date. For share-based compensations with market conditions, the respective grant-date fair value is measured to reflect such conditions and there is no true-up for differences between expected and actual outcomes.

Nilai wajar dari opsi saham ditentukan berdasarkan hasil penilaian penilai berkualifikasi dengan menggunakan metode Black-Scholes.

The fair value of the share options is computed based on calculations by qualified valuer using the Black-Scholes model.

4. PELEPASAN ENTITAS ANAK 4. DIVESTMENTS OF SUBSIDIARIES

Kepemilikan tidak langsung melalui BHA Indirect ownership through BHA

PT Bumi Agung Nusantara (BAN) PT Bumi Agung Nusantara (BAN)

Pada tanggal 14 Februari 2013, BHA melepas seluruh kepemilikannya sebanyak 325 saham dengan jumlah keseluruhan sebesar Rp163 kepada PT Trimitra Utama Selaras, entitas sepengendali.

On 14 February 2013, BHA divested its entire ownership interests of 325 shares totaling Rp163 to PT Trimitra Utama Selaras, an entity under common control.

Perhitungan investasi yang dilepas adalah sebagai berikut:

The calculation of investment disvested is as follows:

2013

Aset neto 39) Net assetsKepemilikan yang dilepas 65%) Ownership interests divested

Aset neto yang dilepas 25) Net assets divested

Selisih nilai transaksi restrukturisasi Difference in value arising from restructuringentitas sepengendali 138) transactions under common control

Imbalan yang diterima, dalam kas 163) Consideration received, in cash

Kas milik BAN yang dilepas (39) Cash belongs to BAN disposed

Arus kas masuk neto 124) Net cash inflow

Page 155: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

153

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

`

Ekshibit E/28 Exhibit E/28

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

3. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANG SIGNIFIKAN (lanjutan)

3. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING POLICIES (continued)

t. Pembayaran berbasis saham t. Share based-payments

Perusahaan memberikan opsi saham kepada manajemen karyawan Grup yang memenuhi syarat melalui Program Opsi Saham untuk Karyawan Manajemen (MESOP). MESOP ini akan diselesaikan melalui penerbitan saham Perusahaan (pembayaran berbasis saham yang diselesaikan dengan instrumen ekuitas).

The Company granted share options to the Group’seligible employees through Management Employee Stock Option Plan (MESOP). The MESOP will be settled through issuance of shares of the Company (equity-settled share-based payment arrangement).

Nilai wajar saat tanggal pemberian kompensasi berbasis saham ke karyawan diakui sebagai beban karyawan, beserta perubahan terkaitnya di ekuitas, selama periode sampai dengan karyawan berhak tanpa syarat atas penghargaan tersebut. Nilai yang diakui sebagai beban disesuaikan untuk menggambarkan nilai penghargaan yang terkait dengan kondisi jasa yang diharapkan dapat terpenuhi, sehingga pada akhirnya nilai yang diakui sebagai beban didasarkan pada nilai penghargaan yang memenuhi kondisi jasa terkait pada saat tanggal vesting. Untuk kompensasi berbasis saham dengan kondisi kinerja pasar, nilai wajar saat tanggal pemberiannya diukur untuk merefleksikan kondisi tersebut dan tidak terdapat penyesuaian atas selisih antara hasil yang diharapkan dan aktualnya.

The grant-date fair value of share-based payment compensation granted to employees is recognized as an employee expense, with a corresponding increase in equity, over the period that the employees become unconditionally entitled to the awards. The amount recognized as an expense is adjusted to reflect the number of awards for whichthe related service conditions are expected to be met, such that the amount ultimately recognized as an expense is based on the number of awards that meet the related service conditions at the vesting date. For share-based compensations with market conditions, the respective grant-date fair value is measured to reflect such conditions and there is no true-up for differences between expected and actual outcomes.

Nilai wajar dari opsi saham ditentukan berdasarkan hasil penilaian penilai berkualifikasi dengan menggunakan metode Black-Scholes.

The fair value of the share options is computed based on calculations by qualified valuer using the Black-Scholes model.

4. PELEPASAN ENTITAS ANAK 4. DIVESTMENTS OF SUBSIDIARIES

Kepemilikan tidak langsung melalui BHA Indirect ownership through BHA

PT Bumi Agung Nusantara (BAN) PT Bumi Agung Nusantara (BAN)

Pada tanggal 14 Februari 2013, BHA melepas seluruh kepemilikannya sebanyak 325 saham dengan jumlah keseluruhan sebesar Rp163 kepada PT Trimitra Utama Selaras, entitas sepengendali.

On 14 February 2013, BHA divested its entire ownership interests of 325 shares totaling Rp163 to PT Trimitra Utama Selaras, an entity under common control.

Perhitungan investasi yang dilepas adalah sebagai berikut:

The calculation of investment disvested is as follows:

2013

Aset neto 39) Net assetsKepemilikan yang dilepas 65%) Ownership interests divested

Aset neto yang dilepas 25) Net assets divested

Selisih nilai transaksi restrukturisasi Difference in value arising from restructuringentitas sepengendali 138) transactions under common control

Imbalan yang diterima, dalam kas 163) Consideration received, in cash

Kas milik BAN yang dilepas (39) Cash belongs to BAN disposed

Arus kas masuk neto 124) Net cash inflow

Page 156: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Laporan Keuangan Konsolidasian

154

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Ekshibit E/29 Exhibit E/29

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

5. KAS DAN SETARA KAS 5. CASH AND CASH EQUIVALENTS

2014 2013

Kas Cash on handRupiah 84 118 RupiahDolar AS 2.430 1.794 US Dollar

Jumlah kas 2.514 1.912 Total cash on hand

Kas di bank (pihak ketiga) Cash in banks (third parties) Rupiah RupiahPT Bank Permata Tbk. 22.306 15.053 PT Bank Permata Tbk.PT Bank Mandiri (Persero) Tbk. 2.104 1.716 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.The Hong Kong and Shanghai The Hong Kong and Shanghai

Banking Corporation Ltd. 1.616 2.619 Banking Corporation Ltd.Standard Chartered Bank 342 625 Standard Chartered BankCitibank, NA 134 52 Citibank, NAPT Bank Mega Tbk. 124 29 PT Bank Mega Tbk.PT Bank DBS Indonesia 97 11 PT Bank DBS IndonesiaPT Bank UOB Indonesia 22 5.384 PT Bank UOB IndonesiaPT Bank Negara Indonesia PT Bank Negara Indonesia

(Persero) Tbk. 1 4 (Persero) Tbk.

26.746 25.493

Dolar AS US DollarThe Hong Kong and Shanghai The Hong Kong and Shanghai

Banking Corporation Ltd. 202.902 14.743 Banking Corporation Ltd.PT Bank Permata Tbk. 26.314 59.487 PT Bank Permata Tbk.PT Bank UOB Indonesia 7.543 3.266 PT Bank UOB IndonesiaStandard Chartered Bank 4.814 1.177 Standard Chartered BankPT Bank Mandiri (Persero) Tbk. 4.791 1.703 PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.DBS Bank Ltd. 911 445 DBS Bank Ltd.Citibank, NA 421 436 Citibank, NAPT Bank Mega Tbk. 219 302 PT Bank Mega Tbk.

247.915 81.559Dolar AUS AUS DollarPT Bank Permata Tbk. 430 455 PT Bank Permata Tbk.

Dolar Singapura Singapore DollarPT Bank UOB Indonesia 95 14 PT Bank UOB Indonesia

Jumlah kas di bank 275.186 107.521 Total cash in banks

Deposito berjangka di bank pihak ketiga

Time deposits in third party banks

Rupiah RupiahPT Bank Mega Tbk. 23.998 - PT Bank Mega Tbk.PT Bank Artha Graha PT Bank Artha Graha

Internasional Tbk. 23.998 - Internasional Tbk.PT Bank DBS Indonesia 17.476 - PT Bank DBS IndonesiaPT Bank UOB Indonesia 8.000 - PT Bank UOB IndonesiaPT Bank Permata Tbk. - 175.000 PT Bank Permata Tbk.

73.472 175.000

Dolar AS US DollarPT Bank DBS Indonesia 124.400 - PT Bank DBS IndonesiaPT Bank UOB Indonesia 37.320 - PT Bank UOB IndonesiaPT Bank Permata Tbk. 24.880 84.378 PT Bank Permata Tbk.PT Bank Mega Tbk. - 36.821 PT Bank Mega Tbk.

186.600 121.199

Ekshibit E/30 Exhibit E/30

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

5. KAS DAN SETARA KAS (lanjutan) 5. CASH AND CASH EQUIVALENTS (continued)

2014 2013

Jumlah deposito berjangka 260.072 296.199 Total time deposits

537.772 405.632

Pada tanggal 31 Desember 2014 dan 2013, Grup tidak menempatkan kas dan setara kasnya pada pihak berelasi.

As of 31 December 2014 and 2013, the Group has no cash and cash equivalents placed at any related party.

Kisaran suku bunga kontraktual dari deposito berjangka diatas adalah sebagai berikut:

The range of contractual interest rates earned from the above time deposits is as follows:

2014 2013

Rupiah 10,00 – 10,75% 7,00 – 10,00% RupiahDolar AS 2,00 – 3,50% 2,00 – 3,50% US Dollar

6. PIUTANG USAHA DARI PIHAK KETIGA 6. TRADE RECEIVABLES FROM THIRD PARTIES

2014 2013

Rupiah 8.930 6.108 RupiahDolar AS 616.046 496.904 US Dollar

624.976 503.012Dikurangi: cadangan kerugian Less: allowances for

penurunan nilai (3.630) (4.575) impairment losses621.346 498.437

Mutasi cadangan kerugian penurunan nilai adalah sebagai berikut:

The movement of the allowance for impairment losses is as follows:

2014 2013

Saldo awal 4.575 3.630 Beginning balancePenambahan - 945 AdditionsPengurangan (945) - Deductions

3.630 4.575

Manajemen berkeyakinan bahwa cadangan kerugian penurunan nilai untuk piutang usaha telah mencukupi untuk menutup kemungkinan kerugian atas tidak tertagihnya piutang.

Seluruh piutang usaha pada tanggal 31 Desember 2014 dan 2013 digunakan sebagai jaminan atas pinjaman bank jangka panjang (Catatan 19).

Management believes that the allowance for impairment losses of trade receivables is adequate to cover any possible losses from non-collectible receivables.

All trade receivables as of 31 December 2014 and 2013 were pledged as collateral for long-term bank loans(Note 19).

Page 157: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

155

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Ekshibit E/30 Exhibit E/30

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

5. KAS DAN SETARA KAS (lanjutan) 5. CASH AND CASH EQUIVALENTS (continued)

2014 2013

Jumlah deposito berjangka 260.072 296.199 Total time deposits

537.772 405.632

Pada tanggal 31 Desember 2014 dan 2013, Grup tidak menempatkan kas dan setara kasnya pada pihak berelasi.

As of 31 December 2014 and 2013, the Group has no cash and cash equivalents placed at any related party.

Kisaran suku bunga kontraktual dari deposito berjangka diatas adalah sebagai berikut:

The range of contractual interest rates earned from the above time deposits is as follows:

2014 2013

Rupiah 10,00 – 10,75% 7,00 – 10,00% RupiahDolar AS 2,00 – 3,50% 2,00 – 3,50% US Dollar

6. PIUTANG USAHA DARI PIHAK KETIGA 6. TRADE RECEIVABLES FROM THIRD PARTIES

2014 2013

Rupiah 8.930 6.108 RupiahDolar AS 616.046 496.904 US Dollar

624.976 503.012Dikurangi: cadangan kerugian Less: allowances for

penurunan nilai (3.630) (4.575) impairment losses621.346 498.437

Mutasi cadangan kerugian penurunan nilai adalah sebagai berikut:

The movement of the allowance for impairment losses is as follows:

2014 2013

Saldo awal 4.575 3.630 Beginning balancePenambahan - 945 AdditionsPengurangan (945) - Deductions

3.630 4.575

Manajemen berkeyakinan bahwa cadangan kerugian penurunan nilai untuk piutang usaha telah mencukupi untuk menutup kemungkinan kerugian atas tidak tertagihnya piutang.

Seluruh piutang usaha pada tanggal 31 Desember 2014 dan 2013 digunakan sebagai jaminan atas pinjaman bank jangka panjang (Catatan 19).

Management believes that the allowance for impairment losses of trade receivables is adequate to cover any possible losses from non-collectible receivables.

All trade receivables as of 31 December 2014 and 2013 were pledged as collateral for long-term bank loans(Note 19).

Page 158: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Laporan Keuangan Konsolidasian

156

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Ekshibit E/31 Exhibit E/31

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

7. PIUTANG NON-USAHA 7. NON-TRADE RECEIVABLES

2014 2013Bagian lancar Current portion

Pihak ketiga Third partiesRupiah Rupiah

PT Mitra Daya Mustika (a) - 131.198 PT Mitra Daya Mustika (a)Lainnya 5.053 4.597 Others

Dolar AS US DollarLainnya 51 42 Others

5.104 135.837Pihak berelasi (Catatan 32) Related parties (Note 32)

Rupiah 61.715 80.147 Rupiah Jumlah bagian lancar 66.819 215.984 Total current portion

Bagian tidak lancar Non-current portionPihak ketiga Third parties

Rupiah RupiahPT Asetama Capital (b) 72.824 69.535 PT Asetama Capital (b)

Dolar AS US DollarPT Multiline Shipping Services 26.752 24.062 PT Multiline Shipping Services

99.576 93.597

Pihak berelasi (Catatan 32) Related party (Note 32)PT Tenaga Listrik Gorontalo 23.340 - PT Tenaga Listrik Gorontalo

Jumlah bagian tidak lancar 122.916 93.597 Total non-current portion

189.735 309.581

Informasi tambahan: Additional information:

a. Pada tanggal 11 September 2013, Perusahaan menandatangani Notes Subscription Agreementdengan PT Mitra Daya Mustika (MDM) dengan jumlah maksimal sebesar Rp100.000. Surat utang tersebut dikenakan bunga sebesar 15% per tahundan jatuh tempo dalam waktu 9 (sembilan) bulansejak tanggal penerbitan surat utang serta dapat diperpanjang. Jumlah maksimal surat utang tersebut diamandemen menjadi Rp225.000 dan jatuh temponya telah diperpanjang sampai dengan 31 Desember 2014. Pada tanggal 6Oktober 2014, piutang Perusahaan kepada MDM sebesar Rp250.458 (terdiri atas pokok dan bunga) telah dikonversi menjadi investasi kepada PT Trimitra Karya Jaya (TKJ) (Catatan 11 dan 14).

a. On 11 September 2013, the Company entered intoNotes Subscription Agreement (“the Agreement”)with PT Mitra Daya Mustika (MDM) with an aggregate amount up to Rp100,000. This promissory note bears interest at 15% per annumand matures in 9 (nine) months after the issuance date and can be extended. The aggregate amount of the promissory note is subsequently amended to Rp225,000 and has been extended until 31 December 2014. On 6 October 2014, the Company’s receivable to MDM amounting to Rp250,458 (consisting of principal and interest)was converted into investment in PT Trimitra Karya Jaya (TKJ) (Note 11 and 14).

b. Pada tanggal 14 Januari 2013, Perusahaan menandatangani perjanjian dengan PT Asetama Capital (AC) untuk memberikan AC pinjaman dengan jumlah pokok sebesar Rp100.000. Pinjaman tersebut hanya bisa dipergunakan oleh AC untuk membeli saham MPM sampai dengan 5% dari jumlah saham yang ditawarkan kepada masyarakat pada saat penawaran umum saham perdana MPM.

b. On 14 January 2013, the Company entered into an agreement with PT Asetama Capital (AC) to provide a loan to AC an aggregate principal amount up to Rp100,000. The loan can only be used by AC to purchase MPM’s shares up to 5% of the number of shares offered to the public at MPM’s initial public offering.

Pinjaman ini akan jatuh tempo dalam waktu 36 (tiga puluh enam) bulan sejak tanggal penarikan pinjaman. Pinjaman ini dikenakan bunga sebesar (i) suku bunga Sertifikat Bank Indonesia atau (ii) JIBOR, yang mana lebih rendah. Perusahaan memperoleh hak untuk mendapatkan penawaran terlebih dahulu jika AC bermaksud untuk menjual saham MPM di pasar negosiasi.

This loan is due 36 (thirty six) months from the date of initial drawdown. This loan bears interest at (i) the interest rate of Bank Indonesia Certificates or (ii) JIBOR, whichever is lower. The Company has the right to buy the MPM shares first if AC intends to sell the MPM shares over the counter.

Ekshibit E/32 Exhibit E/32

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

7. PIUTANG NON-USAHA (lanjutan) 7. NON-TRADE RECEIVABLES (continued)

Manajemen berkeyakinan bahwa tidak terdapat indikasi penurunan nilai untuk piutang non-usaha, sehingga cadangan kerugian penurunan nilai tidak dibentuk.

Management believes that there is no indication of impairment for non-trade receivables, and therefore, no allowance for impairment loss is provided.

8. PERSEDIAAN 8. INVENTORIES

2014 2013

Persediaan barang jadi 77.484 79.234 Finished goodsPersediaan dalam proses 3.426 2.959 Work-in-processBahan baku 7.121 9.084 Raw materialsBahan kimia 2.710 4.353 ChemicalSuku cadang 166 1.466 Spare parts

90.907 97.096

Pada tanggal 31 Desember 2014 dan 2013, persediaan telah diasuransikan terhadap risiko kebakaran dan risiko lainnya dengan jumlah nilai pertanggungan masing-masing sebesar USD12.000.000 dan USD12.300.000. Manajemen berkeyakinan bahwa total pertanggungan asuransi ini memadai untuk menutupi kerugian yang mungkin timbul.

As of 31 December 2014 and 2013, the inventories are covered by insurance against loss of fire and other risks with a total sum insured amounting to USD12,000,000 and USD12,300,000, respectively. Management believes the total insurance coverage is adequate to cover losses which may arise.

Seluruh persediaan pada tanggal 31 Desember 2014 dan 2013 digunakan sebagai jaminan atas pinjaman bank jangka panjang (Catatan 19).

All inventories as of 31 December 2014 and 2013 are pledged as collateral for long-term bank loans (Note 19).

Manajemen berkeyakinan bahwa tidak terdapat indikasi penurunan nilai, sehingga cadangan kerugian penurunan nilai tidak dibentuk.

Management believes that there is no indication of impairment, and therefore, no allowance for impairment loss is provided.

Page 159: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

157

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Ekshibit E/32 Exhibit E/32

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

7. PIUTANG NON-USAHA (lanjutan) 7. NON-TRADE RECEIVABLES (continued)

Manajemen berkeyakinan bahwa tidak terdapat indikasi penurunan nilai untuk piutang non-usaha, sehingga cadangan kerugian penurunan nilai tidak dibentuk.

Management believes that there is no indication of impairment for non-trade receivables, and therefore, no allowance for impairment loss is provided.

8. PERSEDIAAN 8. INVENTORIES

2014 2013

Persediaan barang jadi 77.484 79.234 Finished goodsPersediaan dalam proses 3.426 2.959 Work-in-processBahan baku 7.121 9.084 Raw materialsBahan kimia 2.710 4.353 ChemicalSuku cadang 166 1.466 Spare parts

90.907 97.096

Pada tanggal 31 Desember 2014 dan 2013, persediaan telah diasuransikan terhadap risiko kebakaran dan risiko lainnya dengan jumlah nilai pertanggungan masing-masing sebesar USD12.000.000 dan USD12.300.000. Manajemen berkeyakinan bahwa total pertanggungan asuransi ini memadai untuk menutupi kerugian yang mungkin timbul.

As of 31 December 2014 and 2013, the inventories are covered by insurance against loss of fire and other risks with a total sum insured amounting to USD12,000,000 and USD12,300,000, respectively. Management believes the total insurance coverage is adequate to cover losses which may arise.

Seluruh persediaan pada tanggal 31 Desember 2014 dan 2013 digunakan sebagai jaminan atas pinjaman bank jangka panjang (Catatan 19).

All inventories as of 31 December 2014 and 2013 are pledged as collateral for long-term bank loans (Note 19).

Manajemen berkeyakinan bahwa tidak terdapat indikasi penurunan nilai, sehingga cadangan kerugian penurunan nilai tidak dibentuk.

Management believes that there is no indication of impairment, and therefore, no allowance for impairment loss is provided.

Page 160: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Laporan Keuangan Konsolidasian

158

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Ekshibit E/33 Exhibit E/33

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

9. ASET KEUANGAN TERSEDIA UNTUK DIJUAL 9. AVAILABLE-FOR-SALE FINANCIAL ASSETS

Per 31 Desember 2014 dan 2013, aset keuangan tersedia untuk dijual milik Grup terdiri dari investasi atas instrumen ekuitas dari entitas berikut:

As of 31 December 2014 and 2013, the Group’savailable-for-sale financial assets comprise of investments on equity instruments of the following entities:

2014 2013

Harga perolehan/

Harga perolehan setelah penurunan

nilai/Harga

perolehan/

Harga perolehan setelah penurunan

nilai/Acquisition

costAcquisition cost,

net of impairmentNilai wajar/Fair value

Acquisition cost

Acquisition cost, net of impairment

Nilai wajar/Fair value

Lancar/Current PT Nusa Raya Cipta Tbk. 120.000 120.000 201.739 120.000 120.000 116.522PT Kalimantan Mentari Khatulistiwa 27.197 27.197 27.197 - - -PT Laju Kencana Murni 171 171 171 - - -Finders Resources Ltd., Australia - - - 60.728 60.728 75.156Sihayo Gold Plc., Australia - - - 106.658 39.283 39.283Lainnya/Others 2.000 2.000 2.964 - - -

149.368 149.368 232.071 287.386 220.011 230.961

Tidak lancar/Non-current PT Adaro Energy Tbk. 984.405 984.405 1.622.686 984.405 984.405 1.700.700Interra Resources Ltd., Singapura/ Singapore 250.346 186.117 121.887 250.346 250.346 313.287Sihayo Gold Plc., Australia 121.943 16.692 16.692 - - -Finders Resources Ltd., Australia 84.762 84.762 72.091 - - -PT Gilang Agung Persada 23.818 23.818 23.818 - - -Sumatra Copper and Gold Plc., Australia - - - 142.781 59.258 59.258PT Kalimantan Mentari Khatulistiwa - - - 27.197 27.197 27.197Lainnya/Others 2.279 2.279 2.279 1.550 1.550 1.550

1.467.553 1.298.073 1.859.453 1.406.279 1.322.756 2.101.992

1.616.921 1.447.441 2.091.524 1.693.665 1.542.767 2.332.953

Mutasi nilai wajar selama tahun berjalan adalah sebagai berikut:

Movement of fair values during the year is as follows:

2014

Perubahan Reklasifikasi dan Persentase Saldo awal/ Penurunan nilai wajar/ penjualan/ Saldo akhir/ kepemilikan/Beginning Pembelian/ nilai/ Changes Reclassification Ending Percentage of balance Purchase Impairment in fair value and sales balance ownership

Nilai wajar tersedia/Fair value is readily available

PT Nusa Raya Cipta Tbk. (NRC) 116.522 - - 85.217 - 201.739 7,01%Finders Resources Ltd., Australia

(Finders) 75.156 24.033 - (27.098) - 72.091 6,85%Sihayo Gold Plc., Australia (SIH) 39.283 15.285 (37.876) - - 16.692 18,41%PT Adaro Energy Tbk. (AE) 1.700.700 - - (78.014) - 1.622.686 4,88%Interra Resources Ltd.,

Singapura/Singapore (IRL) 313.287 - (64.229) (127.171) - 121.887 17,79%Sumatra Copper and Gold Plc.,

Australia (SUM) 59.258 38.808 - (17.742) (80.324) -Lainnya/Others - - - - 2.964 2.964

2.304.206 78.126 (102.105) (164.808) (77.360) 2.038.059

Nilai wajar tidak tersedia/Fair value is not readily available

PT Kalimantan Mentari Khatulistiwa (KMK) 27.197 - - - - 27.197 19,70%

PT Gilang Agung Persada (GAP) - 23.818 - - - 23.818 4.17%Lainnya/Others 1.550 900 - - - 2.450 0,01% - 1,00%

28.747 24.718 - - - 53.465

2.332.953 102.844 (102.105) (164.808) (77.360) 2.091.524

Ekshibit E/34 Exhibit E/34

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

9. ASET KEUANGAN TERSEDIA UNTUK DIJUAL (lanjutan)

9. AVAILABLE-FOR-SALE FINANCIAL ASSETS (continued)

2013

Perubahan Reklasifikasi dan Persentase Saldo awal/ Penurunan nilai wajar/ penjualan/ Saldo akhir/ kepemilikan/Beginning Pembelian/ nilai/ Changes Reclassification Ending Percentage of balance Purchase Impairment in fair value and sales balance ownership

Nilai wajar tersedia/Fair value is readily available

PT Nusa Raya Cipta Tbk. (NRC) - 120.000 - (3.478) - 116.522 7,01%Finders Resources Ltd., Australia

(Finders) - 66.042 - 14.427 (5.313) 75.156 6,52%Sihayo Gold Plc., Australia (SIH) - 106.658 (67.375) - - 39.283 12,98%PT Adaro Energy Tbk. (AE) 1.991.055 484.546 - (774.901) - 1.700.700 4,88%Interra Resources Ltd.,

Singapura/Singapore (IRL) 257.291 - - 55.996 - 313.287 17,79%Sumatra Copper and Gold Plc.,

Australia (SUM) 6.255 136.526 (83.523) - - 59.258 18,78%Seroja Investment Ltd.,

Singapura/Singapore (SIL) 44.394 77.471 - (119) (121.746) - 23,26%2.298.995 991.243 (150.898) (708.075) (127.059) 2.304.206

Nilai wajar tidak tersedia/Fair value is not readily available

PT Agro Maju Raya (AMR) 114.000 40.850 - - (154.850) - -PT Kalimantan Mentari Khatulistiwa

(KMK) 27.197 - - - - 27.197 19,70%Lainnya/Others 1.550 - - - - 1.550 0,01% - 1,00%

142.747 40.850 - - (154.850) 28.747

2.441.742 1.032.093 (150.898) (708.075) (281.909) 2.332.953

Saham AE dijadikan sebagai jaminan atas utang bank jangka panjang (Catatan 19).

Shares of AE are pledged as collateral for long-term bank loans (Note 19).

Nilai wajar investasi pada AE dan NRC didasarkan pada kuotasi harga pasar pada Bursa Efek Indonesia.

The fair values of investments in AE and NRC are based on the quoted market prices at the Indonesia Stock Exchange.

Nilai wajar investasi pada IRL didasarkan pada kuotasi harga pasar pada Bursa Efek Singapura.

The fair value of investment in IRL is based on the quoted market price at the Singapore Stock Exchange.

Nilai wajar investasi pada SUM, SIH dan Finders didasarkan pada kuotasi harga pasar pada Bursa Efek Australia.

The fair values of investments in SUM, SIH and Finders are based on the quoted market prices at the Australian Securities Exchange.

Penyertaan saham dengan kepemilikan dibawah 20%,kecuali saham AE, NRC, SUM, SIH, Finders dan IRL, yang diklasifikasikan sebagai aset keuangan tersedia untuk dijual dan nilai wajarnya tidak tersedia, dicatat berdasarkan biaya perolehan.

Investment in shares with ownership interests of less than 20%, except for AE, NRC, SUM, SIH, Finders and IRL shares, which are classified as available-for-sale financial assets and for which the readily determinable fair values are not available, werestated at cost.

Pada tanggal 31 Desember 2013, kecuali investasi di SIH dan SUM, manajemen berkeyakinan bahwa tidak terdapat peristiwa atau perubahan keadaan yang mengindikasikan penurunan nilai penyertaan saham, sehingga tidak diperlukan cadangan kerugian penurunan nilai untuk penyertaan saham.

As of 31 December 2013, except for investment in SIH and SUM, management believed that there were no events or changes in circumstances that indicated an impairment in the carrying amount of the investments in shares, and therefore an allowance for impairment losses for investments in shares was not necessary.

Pada tanggal 31 Desember 2014, kecuali investasi di SIH dan IRL, manajemen berkeyakinan bahwa tidak terdapat peristiwa atau perubahan keadaan yang mengindikasikan penurunan nilai penyertaan saham, sehingga tidak diperlukan cadangan kerugian penurunan nilai untuk penyertaan saham.

As of 31 December 2014, except for investment in SIH and IRL, management believed that there were no events or changes in circumstances that indicated an impairment in the carrying amount of the investments in shares, and therefore an allowance for impairment losses for investments in shares was not necessary.

Page 161: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

159

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Ekshibit E/34 Exhibit E/34

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

9. ASET KEUANGAN TERSEDIA UNTUK DIJUAL (lanjutan)

9. AVAILABLE-FOR-SALE FINANCIAL ASSETS (continued)

2013

Perubahan Reklasifikasi dan Persentase Saldo awal/ Penurunan nilai wajar/ penjualan/ Saldo akhir/ kepemilikan/Beginning Pembelian/ nilai/ Changes Reclassification Ending Percentage of balance Purchase Impairment in fair value and sales balance ownership

Nilai wajar tersedia/Fair value is readily available

PT Nusa Raya Cipta Tbk. (NRC) - 120.000 - (3.478) - 116.522 7,01%Finders Resources Ltd., Australia

(Finders) - 66.042 - 14.427 (5.313) 75.156 6,52%Sihayo Gold Plc., Australia (SIH) - 106.658 (67.375) - - 39.283 12,98%PT Adaro Energy Tbk. (AE) 1.991.055 484.546 - (774.901) - 1.700.700 4,88%Interra Resources Ltd.,

Singapura/Singapore (IRL) 257.291 - - 55.996 - 313.287 17,79%Sumatra Copper and Gold Plc.,

Australia (SUM) 6.255 136.526 (83.523) - - 59.258 18,78%Seroja Investment Ltd.,

Singapura/Singapore (SIL) 44.394 77.471 - (119) (121.746) - 23,26%2.298.995 991.243 (150.898) (708.075) (127.059) 2.304.206

Nilai wajar tidak tersedia/Fair value is not readily available

PT Agro Maju Raya (AMR) 114.000 40.850 - - (154.850) - -PT Kalimantan Mentari Khatulistiwa

(KMK) 27.197 - - - - 27.197 19,70%Lainnya/Others 1.550 - - - - 1.550 0,01% - 1,00%

142.747 40.850 - - (154.850) 28.747

2.441.742 1.032.093 (150.898) (708.075) (281.909) 2.332.953

Saham AE dijadikan sebagai jaminan atas utang bank jangka panjang (Catatan 19).

Shares of AE are pledged as collateral for long-term bank loans (Note 19).

Nilai wajar investasi pada AE dan NRC didasarkan pada kuotasi harga pasar pada Bursa Efek Indonesia.

The fair values of investments in AE and NRC are based on the quoted market prices at the Indonesia Stock Exchange.

Nilai wajar investasi pada IRL didasarkan pada kuotasi harga pasar pada Bursa Efek Singapura.

The fair value of investment in IRL is based on the quoted market price at the Singapore Stock Exchange.

Nilai wajar investasi pada SUM, SIH dan Finders didasarkan pada kuotasi harga pasar pada Bursa Efek Australia.

The fair values of investments in SUM, SIH and Finders are based on the quoted market prices at the Australian Securities Exchange.

Penyertaan saham dengan kepemilikan dibawah 20%,kecuali saham AE, NRC, SUM, SIH, Finders dan IRL, yang diklasifikasikan sebagai aset keuangan tersedia untuk dijual dan nilai wajarnya tidak tersedia, dicatat berdasarkan biaya perolehan.

Investment in shares with ownership interests of less than 20%, except for AE, NRC, SUM, SIH, Finders and IRL shares, which are classified as available-for-sale financial assets and for which the readily determinable fair values are not available, werestated at cost.

Pada tanggal 31 Desember 2013, kecuali investasi di SIH dan SUM, manajemen berkeyakinan bahwa tidak terdapat peristiwa atau perubahan keadaan yang mengindikasikan penurunan nilai penyertaan saham, sehingga tidak diperlukan cadangan kerugian penurunan nilai untuk penyertaan saham.

As of 31 December 2013, except for investment in SIH and SUM, management believed that there were no events or changes in circumstances that indicated an impairment in the carrying amount of the investments in shares, and therefore an allowance for impairment losses for investments in shares was not necessary.

Pada tanggal 31 Desember 2014, kecuali investasi di SIH dan IRL, manajemen berkeyakinan bahwa tidak terdapat peristiwa atau perubahan keadaan yang mengindikasikan penurunan nilai penyertaan saham, sehingga tidak diperlukan cadangan kerugian penurunan nilai untuk penyertaan saham.

As of 31 December 2014, except for investment in SIH and IRL, management believed that there were no events or changes in circumstances that indicated an impairment in the carrying amount of the investments in shares, and therefore an allowance for impairment losses for investments in shares was not necessary.

Page 162: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Laporan Keuangan Konsolidasian

160

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Ekshibit E/35 Exhibit E/35

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

9. ASET KEUANGAN TERSEDIA UNTUK DIJUAL (lanjutan)

9. AVAILABLE-FOR-SALE FINANCIAL ASSETS (continued)

Seroja Investment Ltd., Singapura (SIL) Seroja Investment Ltd., Singapura (SIL)

Pada tanggal 4 Januari 2013, jumlah lembar saham SIL yang dimiliki oleh Perusahaan menjadi 90.812.988 saham yang merupakan kepemilikan sebesar 23,26% dari jumlah saham yang beredar sehingga Perusahaan mereklasifikasi saldo investasi terkait dari aset keuangan yang tersedia untuk dijual menjadi investasi pada entitas asosiasi (Catatan 11).

On 4 January 2013, the Company’s ownership in SIL becomes 90,812,988 shares, which represents ownership of 23.26% of the total shares outstandingand therefore, the Company has reclassified the respective investment balance from available-for-sale financial assets to investment in associates (Note 11).

PT Agro Maju Raya (AMR) PT Agro Maju Raya (AMR)

Pada tanggal 8 Februari 2013, SSB telah melakukan penambahan investasi pada AMR sebesar 6% sehingga investasi pada AMR direklasifikasi dari aset keuangan tersedia untuk dijual menjadi investasi pada asosiasi (Catatan 11).

On 8 February 2013, SSB increased its ownership interests in AMR by 6% and therefore, the investmentto AMR has been reclassified from available-for-sale financial assets to investment in associates (Note 11).

PT Gilang Agung Persada (GAP) PT Gilang Agung Persada (GAP)

Pada tanggal 22 Agustus 2014, Perusahaan telah menandatangani perjanjian jual beli saham dengan PT Sukses Mitra Persada untuk memperoleh kepemilikan sebesar 4,17% di PT Gilang Agung Persada dengan nilai sebesar USD2.033.333.

Perusahaan juga memiliki opsi untuk menambah kepemilikan melalui perjanjian exchangeable bondsdan Mandatory Convertible Bonds (Catatan 36k dan 36l).

On 22 August 2014, the Company entered into a sale and purchase agreement with PT Sukses Mitra Persada to obtain ownership of 4.17% in PT Gilang Agung Persada with total value of USD2,033,333.

The Company also has an option to increase its ownership through exchangeable bonds and Mandatory Convertible Bonds agreement (Notes 36k and 36l).

Sumatra Copper and Gold Plc (SUM) Sumatra Copper and Gold Plc (SUM)

Pada tanggal 3 Oktober 2014, Perusahaan telah mengkonversi uang muka investasi pada SUM sebanyak 81.819.036 saham sehingga persentase kepemilikan Perusahaan meningkat dari 18,8% menjadi 27,35%. Nilai konversi saham tersebut adalah sebesar AUD3.763.676. Perusahaan mereklasifikasi investasi pada SUM dari aset keuangan tersedia untuk dijual menjadi investasi pada asosiasi (Catatan 11).

On 3 October 2014, the Company has converted its advance for investment in SUM amounting to 81,819,036 shares, resulting in an increase of ownership from 18.8% to 27.35%. The conversion value for these shares is AUD3,763,676. The Company reclassified its investment in SUM from available-for-sale financial asset to investment in associate (Note 11).

Pada tanggal 30 Oktober 2014, Perusahaan bersama Provident Mineral Pte. Ltd., Goldstar Mining Asia Resources (L) Bhd. dan Bapak Yaw Chee Siew, sebagai pemegang saham SUM, bertanggung jawab masing-masing dan bersama-sama, menandatangani perjanjian pendukung sponsor dan perjanjian Backstop untuk PT Dwinad Nusa Sejahtera (anak perusahaan Sumatra Copper and Gold Plc.) - sebagai peminjam, dengan Nomura Singapore Limited dan Indonesia Eximbank -sebagai pemberi pinjaman, sehubungan dengan fasilitas sebesar USD45.000.000.

Berdasarkan perjanjian pendukung sponsor,Perusahaan berjanji untuk mengagunkan saham SUMkepada pemberi pinjaman dalam jumlah setara dengan USD1.700.000 berdasarkan rata-rata Volume Rata-Rata Tertimbang Harga (VWAP) dari 10 hari perdagangan terakhir.

On 30 October 2014, the Company, Provident Minerals Pte. Ltd., Goldstar Mining Asia Resources (L) Bhd. and Mr Yaw Chee Siew, as the accountable shareholders ofSUM, each and together, entered into sponsor support agreement and Backstop agreement for PT Dwinad Nusa Sejahtera (a subsidiary of Sumatra Copper and Gold Plc.) – as borrower, with Nomura Singapore Limited and Indonesia Eximbank – as lender, in connection with USD45,000,000 facility.

Under the sponsor support agreement, the Company pledged its SUM shares to the lender in an amount equivalent to USD1,700,000 based on average Volume Weighted Average Price (VWAP) of the last 10 trading days.

Ekshibit E/36 Exhibit E/36

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

9. ASET KEUANGAN TERSEDIA UNTUK DIJUAL (lanjutan)

9. AVAILABLE-FOR-SALE FINANCIAL ASSETS (continued)

Selain jaminan saham, pemegang saham bertanggung jawab juga berkewajiban untuk mendanai jika terjadi kelebihan biaya proyek dalam jumlah hingga USD5.000.000.

Berdasarkan perjanjian Backstop, pemegang saham tersebut di atas wajib memenuhi sampai dengan USD5.000.000, untuk kekurangan yang terjadi pada selama pelaksanaan Peningkatan Modal sebesar USD10.000.000.

In addition to the share pledged, the accountable shareholders also obliged to fund if there is any cost overrun on project in the amount up to USD5,000,000.

Under the Backstop agreement, the shareholders mentioned above are obliged to raise the maximum up to USD5,000,000, for any shortfall during the Additional Equity Raising Exercise amounting to USD10,000,000.

10. KAS YANG DIBATASI PENGGUNAANNYA 10. RESTRICTED CASH

2014 2013Pihak ketiga Third parties

Rupiah RupiahPT Bank UOB Indonesia - 1.355 PT Bank UOB Indonesia

Dolar AS US DollarPT Bank UOB Indonesia 12.682 15.405 PT Bank UOB IndonesiaThe Hong Kong and Shanghai The Hong Kong and Shanghai

Banking Corporation Ltd., Hong Kong 24.880 17.122

Banking Corporation Ltd.,Hong Kong

37.562 32.527

37.562 33.882

Pada tanggal 31 Desember 2014 dan 2013, kas yang dibatasi penggunaannya merupakan jaminan kas atas pinjaman jangka panjang dengan bank yang terkait (Catatan 19).

As of 31 December 2014 and 2013, the restricted cash is collateral for long-term borrowings with the respective banks (Note 19).

Page 163: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

161

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Ekshibit E/36 Exhibit E/36

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

9. ASET KEUANGAN TERSEDIA UNTUK DIJUAL (lanjutan)

9. AVAILABLE-FOR-SALE FINANCIAL ASSETS (continued)

Selain jaminan saham, pemegang saham bertanggung jawab juga berkewajiban untuk mendanai jika terjadi kelebihan biaya proyek dalam jumlah hingga USD5.000.000.

Berdasarkan perjanjian Backstop, pemegang saham tersebut di atas wajib memenuhi sampai dengan USD5.000.000, untuk kekurangan yang terjadi pada selama pelaksanaan Peningkatan Modal sebesar USD10.000.000.

In addition to the share pledged, the accountable shareholders also obliged to fund if there is any cost overrun on project in the amount up to USD5,000,000.

Under the Backstop agreement, the shareholders mentioned above are obliged to raise the maximum up to USD5,000,000, for any shortfall during the Additional Equity Raising Exercise amounting to USD10,000,000.

10. KAS YANG DIBATASI PENGGUNAANNYA 10. RESTRICTED CASH

2014 2013Pihak ketiga Third parties

Rupiah RupiahPT Bank UOB Indonesia - 1.355 PT Bank UOB Indonesia

Dolar AS US DollarPT Bank UOB Indonesia 12.682 15.405 PT Bank UOB IndonesiaThe Hong Kong and Shanghai The Hong Kong and Shanghai

Banking Corporation Ltd., Hong Kong 24.880 17.122

Banking Corporation Ltd.,Hong Kong

37.562 32.527

37.562 33.882

Pada tanggal 31 Desember 2014 dan 2013, kas yang dibatasi penggunaannya merupakan jaminan kas atas pinjaman jangka panjang dengan bank yang terkait (Catatan 19).

As of 31 December 2014 and 2013, the restricted cash is collateral for long-term borrowings with the respective banks (Note 19).

Page 164: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Laporan Keuangan Konsolidasian

162

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Eksh

ibit

E/3

7

E

xhib

it E

/37

PT S

ARA

TOG

A IN

VEST

AM

A S

EDA

YA T

bk.

DA

N E

NTI

TAS

AN

AK

CATA

TAN

ATA

SLA

PORA

N K

EUA

NG

AN

KO

NSO

LID

ASI

AN

(LA

NJU

TAN

)TA

HU

N B

ERA

KHIR

31

DES

EMBE

R 20

14 D

AN

201

3(D

inya

taka

n da

lam

jut

aan

Rupi

ah,

kecu

ali d

inya

taka

n la

in)

PT S

ARAT

OG

A IN

VES

TAM

A SE

DAY

A T

bk.

AND

SU

BSID

IAR

IES

NO

TES

TO

TH

E CO

NSO

LID

ATED

FIN

ANCI

AL S

TAT

EMEN

TS

(CO

NT

INU

ED)

YEA

RS E

NDE

D 3

1 D

ECEM

BER

201

4 AN

D 2

013

(Exp

ress

ed in

mil

lion

s of

Rup

iah,

unl

ess

othe

rwis

e st

ated

)

11.I

NVE

STA

SI P

AD

A E

NTI

TAS

ASO

SIA

SI11

.IN

VES

TM

ENT

IN A

SSO

CIA

TES

Mut

asi d

i tah

un b

erja

lan

adal

ah s

ebag

ai b

erik

ut:

Mov

emen

t du

ring

the

yea

r is

as

foll

ows:

2014

Bagi

an a

tas

Pend

apat

an

Pers

enta

sePe

role

han,

laba

(ru

gi)

kom

preh

ensi

f ke

pem

ilika

n/Sa

ldo

awal

/(p

elep

asan

)/ne

to/

lain

/Oth

erSa

ldo

akhi

r/Pe

rcen

tage

Begi

nnin

gA

cqui

siti

on,

Rekl

asif

ikas

i/Sh

are

in n

etco

mpr

ehen

sive

Div

iden

/La

inny

a/D

ilusi

/En

ding

of o

wne

rshi

pba

lanc

es(d

ives

tmen

t)R

ecla

ssif

icat

ion

prof

it (

loss

)in

com

eD

ivid

end

Oth

ers

Dil

uted

bala

nces

Dim

iliki

lang

sung

:D

irec

tly

owne

d:PT

Ada

ro S

trat

egic

Cap

ital

(AS

C)25

,00%

2.71

2.11

2-

-15

9.43

724

.199

(64.

646)

--

2.83

1.10

2PT

Ada

ro S

trat

egic

Cap

ital

(ASC

)PT

Ada

ro S

trat

egic

Les

tari

(AS

L)29

,79%

1.08

1.09

7-

-63

.553

9.64

7(2

5.77

0)-

-1.

128.

527

PT A

daro

Str

ateg

ic L

esta

ri(A

SL)

PT M

itra

Pin

asth

ika

Mus

tika

Tbk

. da

n en

tita

s an

ak (

MPM

) (c

)47

,62%

1.87

0.61

216

6.54

4-

223.

797

(52.

772)

-74

.406

-2.

282.

587

PT M

itra

Pin

asth

ika

Mus

tika

Tbk

. an

dSu

bsid

iari

es(M

PM)

(c)

Sero

ja In

vest

men

t Lt

d.,

Sing

apur

aSe

roja

Inve

stm

ent

Ltd.

, Si

ngap

ore

dan

enti

tas

anak

(SIL

)23

,26%

94.6

00-

(138

.685

)*5.

865

38.2

20-

--

-an

d su

bsid

iari

es(S

IL)

Sum

atra

Cop

pers

and

Gol

dPl

c,

Sum

atra

Cop

pers

and

Gol

dPl

c.,

Aust

ralia

(SU

M)

27,3

5%-

-80

.324

3.60

13.

440

-30

.412

(104

)11

7.67

3A

ustr

alia

(SU

M)

Dim

iliki

tid

ak la

ngsu

ng:

Indi

rect

ly o

wne

d:PT

Sar

atog

a In

fras

truk

tur

(SIF

)50

,00%

1.46

0.91

3-

-(8

5)-

(1.4

48.1

50)

--

12.6

78PT

Sar

atog

a In

fras

truk

tur

(SIF

)PT

Tow

er B

ersa

ma

Infr

astr

uctu

re

PT T

ower

Ber

sam

a In

fras

truc

ture

Tb

k. d

an e

ntit

as a

nak

(TBI

G)

(a)

30,0

8%2.

188.

468

(12.

216)

-39

2.41

2(1

.699

)(8

8.01

8)(1

67.4

35)

6.15

12.

317.

663

Tbk.

and

sub

sidi

arie

s (T

BIG

) (a

)PT

Pro

vide

nt A

gro

Tbk.

dan

ent

itas

an

ak (

PA)

(b)

44,1

6%71

1.80

5-

-74

.541

-(1

5.09

4)(8

.086

)76

3.16

6PT

Pro

vide

nt A

gro

Tbk.

and

Subs

idia

ries

(PA

)(b

)PT

Sar

atog

a Po

wer

dan

ent

itas

ana

kPT

Sar

atog

a Po

wer

and

sub

sidi

arie

s(S

P)24

,11%

266.

518

--

11.7

77(3

2.29

8)-

(22)

-24

5.97

5(S

P)PT

Bas

khar

a U

tam

a Se

daya

(BU

S)

(pen

gend

alia

n be

rsam

a en

tita

s)25

,64%

221.

902

41.3

14-

50.7

77-

-(6

.644

)13

.748

321.

097

PT B

askh

ara

Uta

ma

Seda

ya (

BUS)

(joi

nt c

ontr

ol e

ntit

y)PT

Agr

o M

aju

Raya

dan

ent

itas

ana

k PT

Agr

o M

aju

Raya

and

sub

sidi

arie

s(A

mar

a)25

,00%

209.

629

--

(42.

787)

53.0

55-

--

219.

897

(Am

ara)

PT M

erde

ka C

oppe

r an

d G

old

(MCG

)25

,70%

-27

6.61

9-

(11.

068)

1.10

7-

(23)

-26

6.63

5PT

Mer

deka

Cop

per

and

Gol

d(M

CG)

PT B

angu

n D

aya

Perk

asa

dan

enti

tas

PT B

angu

n D

aya

Perk

asa

and

Anak

(BD

P)50

,00%

73.1

39-

-(4

.382

)(3

01)

--

-68

.456

Subs

idia

ry (

BDP)

PT E

tika

Kar

ya U

saha

(EK

U)

49,0

0%56

.111

--

15.1

91-

--

-71

.302

PT E

tika

Kar

ya U

saha

(EK

U)

Lain

nya

(1.3

84)

--

1-

--

-(1

.383

)O

ther

s10

.945

.522

472.

261

(58.

361)

942.

630

42.5

98(1

.626

.584

)(8

4.40

0)11

.709

10.6

45.3

75

a)N

ilai

waj

ar s

aham

PT

Tow

er B

ersa

ma

Infr

atru

ctur

e Tb

k.,

berd

asar

kan

kuot

asi

harg

a ya

ng t

erca

tat

di B

ursa

Efe

k In

done

sia

pada

ta

ngga

l 31

Des

embe

r 20

14,

adal

ah s

ebes

ar R

p13.

996.

283.

a)Th

e fa

ir v

alue

of

shar

es o

f PT

Tow

er B

ersa

ma

Infr

astr

uctu

re T

bk.,

bas

ed o

n it

s qu

oted

pri

ce i

n In

done

sian

Sto

ck E

xcha

nge

as o

f31

Dec

embe

r 20

14,

is R

p13,

996,

283.

b)N

ilai

waj

ar

saha

m

PT

Prov

iden

t Ag

ro

Tbk.

be

rdas

arka

n ku

otas

i ha

rga

yang

te

rcat

at

di

Burs

a Ef

ek

Indo

nesi

a pa

da

tang

gal

31D

esem

ber

2014

, a

dala

h se

besa

r Rp

1.50

9.21

6.b)

The

fair

va

lue

of

shar

es

of

PT

Prov

iden

t A

gro

Tbk.

, ba

sed

on

its

quot

ed

pric

e in

Indo

nesi

an

Stoc

k Ex

chan

ge

as

of

31 D

ecem

ber

2014

, is

Rp1

,509

,216

.

c)N

ilai

waj

ar s

aham

PT

Mit

ra P

inas

thik

a M

usti

ka T

bk.

berd

asar

kan

kuot

asi

harg

a ya

ng t

erca

tat

di B

ursa

Efe

k In

done

sia

pada

tan

ggal

31

Des

embe

r 20

14,

ada

lah

sebe

sar

Rp1.

678.

861.

c)Th

e fa

ir v

alue

of

shar

es o

f PT

Mit

ra P

inas

thik

a M

usti

ka T

bk.,

bas

ed o

n it

s qu

oted

pri

ce i

n In

done

sian

Sto

ck E

xcha

nge

as o

f 31

Dec

embe

r 20

14,

is R

p1,6

78,8

61.

*)In

vest

asi

di S

eroj

a In

vest

men

t Lt

d.,

Sing

apur

a pa

da t

angg

al 3

1 D

esem

ber

2014

dir

ekla

sifi

kasi

ke a

set

tida

k la

ncar

yan

gdi

mili

ki

untu

k di

jual

.*)

Inve

stm

ent

in S

eroj

a In

vest

men

t Lt

d.,

Sing

apor

e as

of

31 D

ecem

ber

2014

has

bee

n re

clas

sifi

ed t

ono

n-cu

rren

tas

set

held

for

sal

e.

Page 165: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

163

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Eksh

ibit

E/3

8

E

xhib

it E

/38

PT S

ARA

TOG

A IN

VEST

AM

A S

EDA

YA T

bk.

DA

N E

NTI

TAS

AN

AK

CATA

TAN

ATA

SLA

PORA

N K

EUA

NG

AN

KO

NSO

LID

ASI

AN

(LA

NJU

TAN

)TA

HU

N B

ERA

KHIR

31

DES

EMBE

R 20

14 D

AN

201

3(D

inya

taka

n da

lam

jut

aan

Rupi

ah,

kecu

ali d

inya

taka

n la

in)

PT S

ARAT

OG

A IN

VES

TAM

A SE

DAY

A T

bk.

AND

SU

BSID

IAR

IES

NO

TES

TO

TH

E CO

NSO

LID

ATED

FIN

ANCI

AL S

TAT

EMEN

TS

(CO

NT

INU

ED)

YEA

RS E

NDE

D 3

1 D

ECEM

BER

201

4 AN

D 2

013

(Exp

ress

ed in

mil

lion

s of

Rup

iah,

unl

ess

othe

rwis

e st

ated

)

11.I

NVE

STA

SI P

AD

A E

NTI

TAS

ASO

SIA

SI(l

anju

tan)

11.I

NV

EST

MEN

T IN

ASS

OC

IAT

ES(c

onti

nued

)

Mut

asi d

i tah

un b

erja

lan

adal

ah s

ebag

ai b

erik

ut (

lanj

utan

):M

ovem

ent

duri

ng t

he y

ear

is a

s fo

llow

s(c

onti

nued

):

2013

Bagi

an a

tas

Pend

apat

an

Pers

enta

sePe

role

han,

laba

(ru

gi)

kom

preh

ensi

f ke

pem

ilika

n/Sa

ldo

awal

/(p

elep

asan

)/ne

to/

lain

/Oth

erSa

ldo

akhi

r/Pe

rcen

tage

Begi

nnin

gA

cqui

siti

on,

Shar

e in

net

com

preh

ensi

veD

ivid

en/

Lain

nya/

Dilu

si/

Endi

ngof

ow

ners

hip

bala

nces

(div

estm

ent)

prof

it (

loss

)in

com

eD

ivid

end

Oth

ers

Dil

uted

bala

nces

Dim

iliki

lang

sung

:D

irec

tly

owne

d:PT

Ada

ro S

trat

egic

Cap

ital

25,0

0%2.

035.

640

-19

8.64

755

0.44

6(7

2.62

1)-

-2.

712.

112

PT A

daro

Str

ateg

ic C

apit

alPT

Ada

ro S

trat

egic

Les

tari

29,7

9%81

1.44

3-

79.1

7921

9.41

8(2

8.94

3)-

-1.

081.

097

PT A

daro

Str

ateg

ic L

esta

riPT

Mit

ra P

inas

thik

a M

usti

ka T

bk.

dan

enti

tas

anak

(c)

45,0

9%78

9.90

01.

008.

797

249.

276

--

(189

.696

)12

.335

1.87

0.61

2PT

Mit

ra P

inas

thik

a M

usti

ka T

bk.

and

Subs

idia

ries

(c)

Sero

ja In

vest

men

t Lt

d.,

Sing

apur

aSe

roja

Inve

stm

ent

Ltd.

, Si

ngap

ore

and

dan

enti

tas

anak

23,2

6%-

121.

745

(27.

145)

--

--

94.6

00Su

bsid

iari

es

Dim

iliki

tid

ak la

ngsu

ng:

Indi

rect

ly o

wne

d:PT

Sar

atog

a In

fras

truk

tur

50,0

0%1.

456.

708

-30

9.63

6(6

42.0

28)

-33

6.59

7-

1.46

0.91

3PT

Sar

atog

a In

fras

truk

tur

PT T

ower

Ber

sam

a In

fras

truc

ture

Tbk

. da

nPT

Tow

er B

ersa

ma

Infr

astr

uctu

re T

bk.

enti

tas

anak

(b)

30,2

5%99

4.87

91.

531.

819

314.

763

(98.

688)

(72.

585)

(481

.720

)-

2.18

8.46

8an

d su

bsid

iari

es(b

)

PT P

rovi

dent

Agr

o Tb

k. d

an e

ntit

as a

nak

(a)

44,6

6%38

6.20

042

4.10

9(1

80.6

52)

82.1

48-

--

711.

805

PT P

rovi

dent

Agr

o Tb

k. a

ndsu

bsid

iari

es(a

)PT

Sar

atog

a Po

wer

dan

ent

itas

ana

k24

,11%

250.

350

-11

.538

4.63

0-

--

266.

518

PT S

arat

oga

Pow

er a

nd s

ubsi

diar

ies

PT B

askh

ara

Uta

ma

Seda

ya(p

enge

ndal

ian

bers

ama

enti

tas)

40,0

0%48

.379

172.

000

1.52

3-

--

-22

1.90

2PT

Bas

khar

a U

tam

a Se

daya

(joi

nt c

ontr

ol e

ntit

y)PT

Agr

o M

aju

Raya

25

,00%

-18

6.10

0(4

6.83

0)12

.268

-58

.091

209.

629

PT A

gro

Maj

u Ra

yaPT

Ban

gun

Day

a Pe

rkas

a da

n en

tita

s an

ak50

,00%

41.0

6513

.670

10.3

4296

9-

7.09

3-

73.1

39PT

Ban

gun

Day

a Pe

rkas

a an

d su

bsid

iary

PT E

tika

Kar

ya U

saha

49,0

0%40

.059

-16

.052

--

--

56.1

11PT

Eti

ka K

arya

Usa

haLa

inny

a1.

091

(208

)(3

.741

)3.

320

-(1

.846

)(1

.384

)O

ther

s6.

855.

714

3.45

8.03

293

2.58

813

2.48

3(1

74.1

49)

(271

.481

)12

.335

10.9

45.5

22

a)N

ilai

waj

ar

saha

m

PT

Prov

iden

t Ag

ro

Tbk.

be

rdas

arka

n ku

otas

i ha

rga

yang

te

rcat

at

di

Burs

a Ef

ek

Indo

nesi

a pa

da

tang

gal

31 D

esem

ber

2013

, a

dala

h se

besa

r Rp

1.13

1.91

2.a)

The

fair

va

lue

of

shar

es

of

PT

Prov

iden

t A

gro

Tbk.

, ba

sed

on

its

quot

ed

pric

e in

In

done

sian

St

ock

Exch

ange

as

of

31

Dec

embe

r 20

13,

is R

p1,1

31,9

12.

b)N

ilai

waj

ar s

aham

PT

Tow

er B

ersa

ma

Infr

atru

ctur

e Tb

k.,

berd

asar

kan

kuot

asi

harg

a ya

ng t

erca

tat

di B

ursa

Efe

k In

done

sia

pada

ta

ngga

l 31

Des

embe

r 20

13,

adal

ah s

ebes

ar R

p8.4

15.8

92.

b)Th

e fa

ir v

alue

of

shar

es o

f PT

Tow

er B

ersa

ma

Infr

astr

uctu

re T

bk.,

bas

ed o

n it

s qu

oted

pri

ce i

n In

done

sian

Sto

ck E

xcha

nge

as o

f31

Dec

embe

r 20

13,

is R

p8,4

15,8

92.

c)N

ilai

waj

ar s

aham

PT

Mit

ra P

inas

thik

a M

usti

ka T

bk.

berd

asar

kan

kuot

asi

harg

a ya

ng t

erca

tat

di B

ursa

Efe

k In

done

sia

pada

tan

ggal

31

Des

embe

r 20

13,

ada

lah

sebe

sar

Rp2.

575.

922.

c)Th

e fa

ir v

alue

of

shar

es o

f PT

Mit

ra P

inas

thik

a M

usti

ka T

bk.,

bas

ed o

n it

s qu

oted

pri

ce i

n In

done

sian

Sto

ck E

xcha

nge

as o

f 31

Dec

embe

r 20

13,

is R

p2,5

75,9

22.

Page 166: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Laporan Keuangan Konsolidasian

164

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Eksh

ibit

E/3

9

E

xhib

it E

/39

PT S

ARA

TOG

A IN

VEST

AM

A S

EDA

YA T

bk.

DA

N E

NTI

TAS

AN

AK

CATA

TAN

ATA

SLA

PORA

N K

EUA

NG

AN

KO

NSO

LID

ASI

AN

(LA

NJU

TAN

)TA

HU

N B

ERA

KHIR

31

DES

EMBE

R 20

14 D

AN

201

3(D

inya

taka

n da

lam

jut

aan

Rupi

ah,

kecu

ali d

inya

taka

n la

in)

PT S

ARAT

OG

A IN

VES

TAM

A SE

DAY

A T

bk.

AND

SU

BSID

IAR

IES

NO

TES

TO

TH

E CO

NSO

LID

ATED

FIN

ANCI

AL S

TAT

EMEN

TS

(CO

NT

INU

ED)

YEA

RS E

NDE

D 3

1 D

ECEM

BER

201

4 AN

D 2

013

(Exp

ress

ed in

mil

lion

s of

Rup

iah,

unl

ess

othe

rwis

e st

ated

)

11.I

NVE

STA

SI P

AD

A E

NTI

TAS

ASO

SIA

SI(l

anju

tan)

11.I

NV

EST

MEN

T IN

ASS

OC

IAT

ES(c

onti

nued

)

Ring

kasa

n in

form

asi k

euan

gan

enti

tas

asos

iasi

ada

lah

seba

gai b

erik

ut:

A s

umm

ary

of f

inan

cial

inf

orm

atio

n of

the

ass

ocia

tes

is a

s fo

llow

s:20

14Pe

rsen

tase

Bagi

an a

tas

kepe

mili

kan/

laba

(ru

gi)

neto

/ D

omis

ili/

Liab

ilita

s/Pe

ndap

atan

/La

ba (

rugi

)/Pe

rcen

tage

Shar

e in

net

D

omic

ile

Ase

t/A

sset

sLi

abil

itie

sR

even

uePr

ofit

(lo

ss)

of o

wne

rshi

ppr

ofit

(lo

ss)

Dim

iliki

lang

sung

:D

irec

tly

owne

d:PT

Ada

ro S

trat

egic

Cap

ital

Ja

kart

a79

.786

.426

39.2

54.2

2139

.499

.623

695.

797

25,0

0%15

9.43

7PT

Ada

ro S

trat

egic

Cap

ital

PT

Ada

ro S

trat

egic

Les

tari

Ja

kart

a3.

829.

459

41.1

84(3

3)

232.

757

29,7

9%63

.553

PT A

daro

Str

ateg

ic L

esta

ri

PT M

itra

Pin

asth

ika

Mus

tika

Tbk

. da

n en

tita

s an

ak

Jaka

rta

13.9

50.1

778.

690.

518

16.0

76.4

1248

7.18

847

,62%

223.

797

PT M

itra

Pin

asth

ika

Mus

tika

Tbk

. an

dSu

bsid

iari

esSe

roja

Inve

stm

ent

Ltd.

, da

n en

tita

s an

akSi

ngap

ura/

Sing

apor

eU

SD13

3.60

1.00

0U

SD52

.825

.000

USD

65.3

29.0

00U

SD2.

069.

000

23,2

6%5.

865

Sero

ja In

vest

men

t Lt

d.,

and

subs

idia

ries

Su

mat

ra C

oppe

rs a

nd G

old

Plc.

Au

stra

liaU

SD92

.694

.000

USD

47.9

93.0

00-

(USD

2.36

4.00

0)

27,3

5%3.

601

Sum

atra

Cop

per

and

Gol

d Pl

c.

Dim

iliki

tid

ak la

ngsu

ng:

Indi

rect

ly o

wne

d:PT

Bas

khar

a U

tam

a Se

daya

Ja

kart

a87

7.05

424

.751

-94

.824

30,3

4%50

.777

PT B

askh

ara

Uta

ma

Seda

ya

PT P

rovi

dent

Agr

o Tb

k. d

an e

ntit

as a

nak

Jaka

rta

4.22

3.63

62.

543.

180

1.05

7.57

616

8.25

944

,16%

74.5

41PT

Pro

vide

nt A

gro

Tbk.

and

sub

sidi

arie

sPT

Ban

gun

Day

a Pe

rkas

a da

n en

tita

s an

akJa

kart

a59

8.46

846

0.74

953

.461

(8.7

63)

50,0

0%(4

.382

)PT

Ban

gun

Day

a Pe

rkas

a an

d su

bsid

iary

PT T

ower

Ber

sam

a In

fras

truc

ture

Tbk

. da

nPT

Tow

er B

ersa

ma

Infr

astr

uctu

re T

bk.

enti

tas

ana

Jaka

rta

22.0

34.0

8217

.903

.053

3.30

6.81

21.

301.

496

30,0

8%39

2.41

2an

d su

bsid

iari

esPT

Sar

atog

a In

fras

truk

tur

Jaka

rta

25.3

9134

-(1

69)

50,0

0%(8

5)PT

Sar

atog

a In

fras

truk

tur

PT E

tika

Kar

ya U

saha

Ja

kart

a37

1.36

522

2.72

874

.152

24.4

1749

,00%

15.1

91PT

Eti

ka K

arya

Usa

haPT

Sar

atog

a Po

wer

dan

ent

itas

ana

kJa

kart

a5.

424.

459

3.36

7.13

11.

808.

357

48.8

5324

,11%

11.7

77PT

Sar

atog

a Po

wer

and

sub

sidi

ary

PT M

erde

ka C

oppe

r an

d G

old

Jaka

rta

USD

126.

738.

939

USD

106.

494.

355

-U

SD4.

942.

667

25,7

0%(1

1.06

8)PT

Mer

deka

Cop

per

and

Gol

dPT

Agr

o M

aju

Raya

dan

ent

itas

ana

kJa

kart

a3.

364.

711

2.41

6.00

525

3.97

8(1

55.1

09)

25,0

0%(4

2.78

7)PT

Agr

o M

aju

Raya

and

sub

sidi

arie

sLa

inny

aJa

kart

a68

.563

29.6

5540

.995

(9.3

76)

1O

ther

s94

2.63

0

2013

Pers

enta

seBa

gian

ata

ske

pem

ilika

n/la

ba (

rugi

) ne

to/

Dom

isili

/Li

abili

tas/

Pend

apat

an/

Laba

(ru

gi)/

Perc

enta

geSh

are

in n

et

Dom

icil

eA

set/

Ass

ets

Liab

ilit

ies

Rev

enue

Prof

it (

loss

)of

ow

ners

hip

prof

it (

loss

)D

imili

ki la

ngsu

ng:

Dir

ectl

y ow

ned:

PT A

daro

Str

ateg

ic C

apit

alJa

kart

a82

.079

.137

43.1

34.7

0034

.333

.015

794.

586

25,0

0%19

8.64

7PT

Ada

ro S

trat

egic

Cap

ital

PT A

daro

Str

ateg

ic L

esta

ri

Jaka

rta

3.68

2.90

153

.840

-26

5.79

229

,79%

79.1

79PT

Ada

ro S

trat

egic

Les

tari

PT M

itra

Pin

asth

ika

Mus

tika

Tbk

. da

n en

tita

s an

ak

Jaka

rta

11.2

20.2

456.

825.

671

13.8

78.6

0252

6.49

045

,09%

249.

276

PT M

itra

Pin

asth

ika

Mus

tika

Tbk

. an

dsu

bsid

iari

esSe

roja

Inve

stm

ent

Ltd.

, da

n en

tita

s an

akSi

ngap

ura/

Sing

apor

eU

SD15

1.71

8.00

0U

SD83

.283

.000

USD

69.5

86.0

00(U

SD10

.477

.000

)23

,26%

(27.

145)

Sero

ja In

vest

men

t Lt

d.,

and

subs

idia

ries

Dim

iliki

tid

ak la

ngsu

ng:

Indi

rect

ly o

wne

d:PT

Bas

khar

a U

tam

a Se

daya

Ja

kart

a45

7.69

410

1-

3.80

940

,00%

1.52

3PT

Bas

khar

a U

tam

a Se

daya

PT

Pro

vide

nt A

gro

Tbk.

dan

ent

itas

ana

k Ja

kart

a3.

990.

895

2.44

3.98

971

0.56

8(4

17.0

93)

44,6

6%(1

80.6

52)

PT P

rovi

dent

Agr

o Tb

k. a

nd s

ubsi

diar

ies

PT B

angu

n D

aya

Perk

asa

dan

enti

tas

anak

Jaka

rta

535.

252

387.

412

18.7

5620

.685

50,0

0%10

.342

PT B

angu

n D

aya

Perk

asa

and

subs

idia

ryPT

Tow

er B

ersa

ma

Infr

astr

uctu

re T

bk.

dan

PT T

ower

Ber

sam

a In

fras

truc

ture

Tbk

. en

tita

s an

ak

Jaka

rta

18.7

19.2

1114

.605

.172

2.69

0.50

01.

247.

994

30,2

5%31

4.76

3an

d su

bsid

iari

esPT

Sar

atog

a In

fras

truk

tur

Jaka

rta

2.92

1.87

043

-1.

292.

465

50,0

0%30

9.63

6PT

Sar

atog

a In

fras

truk

tur

PT E

tika

Kar

ya U

saha

Ja

kart

a38

5.18

726

7.55

414

9.43

032

.759

49,0

0%16

.052

PT E

tika

Kar

ya U

saha

PT S

arat

oga

Pow

er d

an e

ntit

as a

nak

Jaka

rta

3.63

3.57

01.

471.

958

968.

163

47.8

6024

,11%

11.5

38PT

Sar

atog

a Po

wer

and

sub

sidi

ary

PT A

gro

Maj

u Ra

ya d

an e

ntit

as a

nak

Jaka

rta

2.53

1.75

01.

626.

854

112.

175

(187

.321

)25

,00%

(46.

830)

PT A

gro

Maj

u Ra

ya a

nd s

ubsi

diar

ies

Lain

nya

Jaka

rta

94.9

7144

.701

102.

474

(11.

117

)(3

.741

)O

ther

s93

2.58

8

Page 167: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

165

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

`

Ekshibit E/40 Exhibit E/40

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

11. INVESTASI PADA ENTITAS ASOSIASI (lanjutan) 11. INVESTMENT IN ASSOCIATES (continued)

Dimiliki langsung Directly owned

PT Mitra Pinasthika Mustika Tbk. (MPM) PT Mitra Pinasthika Mustika Tbk. (MPM)

Pada tanggal 8 Februari 2013, Perusahaan mengadakan Shares Sale Purchase Agreement dengan PT Rasi Unggul Bestari (PJBS) yang pada waktu itu adalah pemegang 325.000 saham biasa, yang merupakan 25,25% dari jumlah modal saham ditempatkan dan disetor di MPM, dimana Perusahaan setuju untuk membeli saham biasa MPM tersebut, bebas dari seluruh pembebanan seharga Rp898.941. PJBS tersebut telah diamandemen dengan Addendum of Shares Sale Purchase Agreement pada tanggal 27 Mei 2013 oleh Perusahaan dan RUB.

On 8 February 2013, the Company entered into the Shares Purchase Agreement with PT Rasi Unggul Bestari(SPA), which at that time was the holder of 325,000 ordinary shares representing 25.25% of MPM’s total issued and fully paid up share capital, in which the Company agreed to buy the MPM’s ordinary shares, free from any costs at the amount of Rp898,941. SPA had been amended by Addendum Shares Sale Purchase Agreement dated 27 May 2013 between the Company and RUB.

Adapun kondisi dari jual beli tersebut adalah sebagai berikut:- Semua persetujuan yang dipersyaratkan untuk

pemenuhan transaksi telah diperoleh.- MPM telah mendapatkan pernyataan efektif dari

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) untuk melakukan Penawaran Umum dan sahamnya telah tercatat di Bursa Efek Indonesia.

- Segala pernyataan dan jaminan yang diberikan masing-masing pihak dalam perjanjian adalah benar dan akurat secara material.

Perjanjian ini diselesaikan pada tanggal 3 Juni 2013.

The terms and conditions of the sale were as follows:

- All of the required approvals for the fulfillment of the transaction have been obtained.

- MPM has obtained the effective statement from the Indonesia Financial Services Authority (OJK) to perform the Initial Public Offering and its shares have been listed at the Indonesia Stock Exchange.

- All representations and warranties provided by each party in the agreement are materially correct and accurate.

This agreement was settled on 3 June 2013.

Selama periode 2013, Perusahaan memperoleh 75.439.000 lembar saham MPM dari masyarakat dengan biaya perolehan sebesar Rp109.856.

During 2013, the Company acquired 75,439,000 shares of MPM from the public at an acquisition cost of Rp109,856.

Selama periode 2014, uang muka investasi Perusahaan di MPM sebesar Rp142.579 setara dengan 95.052.898 lembar saham telah dikonversi menjadi investasi.Perusahaan juga memperoleh 17.649.204 lembar saham MPM dari pihak ketiga dengan biaya perolehan sebesar Rp23.965.

During 2014, the Company’s advance for investment in MPM amounting to Rp142,579 equivalent to 95,052,898 shares was converted to an investment. The Company also acquired 17,649,204 shares of MPM from third party at an acquisition cost of Rp23,965.

Seroja Investment Limited (SIL) Seroja Investment Limited (SIL)

Pada tanggal 7 Juli 2014, Perusahaan menandatangani Perjanjian Jual Beli Saham Bersyarat dengan PT Prime Asia Capital dengan total jumlah sebesar USD8.648.856 untuk penjualan 23,26% saham kepemilikan di SIL. Pada tanggal 31 Desember 2014, Perusahaan mereklasifikasi investasi di SIL dari investasi pada asosiasi menjadi “aset tidak lancar yang dimiliki untuk dijual” (Catatan 36j).

On 7 July 2014, the Company entered into a Shares Conditional Sale and Purchase Agreement with PT Prime Asia Capital for a total consideration of USD8,648,856 for the sale of 23.26% ownership in SILOn 31 December 2014, the Company reclassified its investment in SIL from investment in associate to “non-current asset held for sale” (Note 36j).

Kepemilikan tidak langsung melalui SSB Indirect ownerships through SSB

PT Hamparan Sawit Nusantara (HSN) PT Hamparan Sawit Nusantara (HSN)Pada tanggal 20 September 2013, SSB memperoleh 150.000 saham HSN, perusahaan yang bergerak di bidang perkebunan kelapa sawit yang sebelumnyamerupakan 25% kepemilikan dari PT Triputra Agro Persada, pihak ketiga dengan harga pembelian sebesar Rp166,8.

On 20 September 2013, SSB acquired 150,000 shares of HSN, a company engaged in palm oil plantations that was previously held by PT Triputra Agro Persada, a third party representing 25% ownership interest, for a purchase price of Rp166.8.

PT Agro Maju Raya (Amara) PT Agro Maju Raya (Amara)Pada tanggal 8 Februari 2013, SSB memperoleh 360.000.000 saham Amara, perusahaan yang bergerak di bidang perkebunan kelapa sawit yang sebelumnyamerupakan 6% kepemilikan dari PT Selaras Inti Makmur (SIM), dengan harga pembelian sebesar Rp40.850 sehingga kepemilikan SSB atas Amara bertambah dari 19% menjadi 25%. Selanjutnya, SSB juga mengambil alih piutang SIM pada Amara sebesar Rp7.500.

On 8 February 2013, SSB acquired 360,000,000 shares of Amara, a company engaged in palm oil plantation that was previously held by PT Selaras Inti Makmur (SIM) representing 6% ownership interest, for a purchase price of Rp40,850 and therefore, the percentage of ownership of SSB in Amara increased from 19% to 25%. SSB also took over SIM’s receivable to Amara of Rp7,500.

Eksh

ibit

E/3

9

E

xhib

it E

/39

PT S

ARA

TOG

A IN

VEST

AM

A S

EDA

YA T

bk.

DA

N E

NTI

TAS

AN

AK

CATA

TAN

ATA

SLA

PORA

N K

EUA

NG

AN

KO

NSO

LID

ASI

AN

(LA

NJU

TAN

)TA

HU

N B

ERA

KHIR

31

DES

EMBE

R 20

14 D

AN

201

3(D

inya

taka

n da

lam

jut

aan

Rupi

ah,

kecu

ali d

inya

taka

n la

in)

PT S

ARAT

OG

A IN

VES

TAM

A SE

DAY

A T

bk.

AND

SU

BSID

IAR

IES

NO

TES

TO

TH

E CO

NSO

LID

ATED

FIN

ANCI

AL S

TAT

EMEN

TS

(CO

NT

INU

ED)

YEA

RS E

NDE

D 3

1 D

ECEM

BER

201

4 AN

D 2

013

(Exp

ress

ed in

mil

lion

s of

Rup

iah,

unl

ess

othe

rwis

e st

ated

)

11.I

NVE

STA

SI P

AD

A E

NTI

TAS

ASO

SIA

SI(l

anju

tan)

11.I

NV

EST

MEN

T IN

ASS

OC

IAT

ES(c

onti

nued

)

Ring

kasa

n in

form

asi k

euan

gan

enti

tas

asos

iasi

ada

lah

seba

gai b

erik

ut:

A s

umm

ary

of f

inan

cial

inf

orm

atio

n of

the

ass

ocia

tes

is a

s fo

llow

s:20

14Pe

rsen

tase

Bagi

an a

tas

kepe

mili

kan/

laba

(ru

gi)

neto

/ D

omis

ili/

Liab

ilita

s/Pe

ndap

atan

/La

ba (

rugi

)/Pe

rcen

tage

Shar

e in

net

D

omic

ile

Ase

t/A

sset

sLi

abil

itie

sR

even

uePr

ofit

(lo

ss)

of o

wne

rshi

ppr

ofit

(lo

ss)

Dim

iliki

lang

sung

:D

irec

tly

owne

d:PT

Ada

ro S

trat

egic

Cap

ital

Ja

kart

a79

.786

.426

39.2

54.2

2139

.499

.623

695.

797

25,0

0%15

9.43

7PT

Ada

ro S

trat

egic

Cap

ital

PT

Ada

ro S

trat

egic

Les

tari

Ja

kart

a3.

829.

459

41.1

84(3

3)

232.

757

29,7

9%63

.553

PT A

daro

Str

ateg

ic L

esta

ri

PT M

itra

Pin

asth

ika

Mus

tika

Tbk

. da

n en

tita

s an

ak

Jaka

rta

13.9

50.1

778.

690.

518

16.0

76.4

1248

7.18

847

,62%

223.

797

PT M

itra

Pin

asth

ika

Mus

tika

Tbk

. an

dSu

bsid

iari

esSe

roja

Inve

stm

ent

Ltd.

, da

n en

tita

s an

akSi

ngap

ura/

Sing

apor

eU

SD13

3.60

1.00

0U

SD52

.825

.000

USD

65.3

29.0

00U

SD2.

069.

000

23,2

6%5.

865

Sero

ja In

vest

men

t Lt

d.,

and

subs

idia

ries

Su

mat

ra C

oppe

rs a

nd G

old

Plc.

Au

stra

liaU

SD92

.694

.000

USD

47.9

93.0

00-

(USD

2.36

4.00

0)

27,3

5%3.

601

Sum

atra

Cop

per

and

Gol

d Pl

c.

Dim

iliki

tid

ak la

ngsu

ng:

Indi

rect

ly o

wne

d:PT

Bas

khar

a U

tam

a Se

daya

Ja

kart

a87

7.05

424

.751

-94

.824

30,3

4%50

.777

PT B

askh

ara

Uta

ma

Seda

ya

PT P

rovi

dent

Agr

o Tb

k. d

an e

ntit

as a

nak

Jaka

rta

4.22

3.63

62.

543.

180

1.05

7.57

616

8.25

944

,16%

74.5

41PT

Pro

vide

nt A

gro

Tbk.

and

sub

sidi

arie

sPT

Ban

gun

Day

a Pe

rkas

a da

n en

tita

s an

akJa

kart

a59

8.46

846

0.74

953

.461

(8.7

63)

50,0

0%(4

.382

)PT

Ban

gun

Day

a Pe

rkas

a an

d su

bsid

iary

PT T

ower

Ber

sam

a In

fras

truc

ture

Tbk

. da

nPT

Tow

er B

ersa

ma

Infr

astr

uctu

re T

bk.

enti

tas

ana

Jaka

rta

22.0

34.0

8217

.903

.053

3.30

6.81

21.

301.

496

30,0

8%39

2.41

2an

d su

bsid

iari

esPT

Sar

atog

a In

fras

truk

tur

Jaka

rta

25.3

9134

-(1

69)

50,0

0%(8

5)PT

Sar

atog

a In

fras

truk

tur

PT E

tika

Kar

ya U

saha

Ja

kart

a37

1.36

522

2.72

874

.152

24.4

1749

,00%

15.1

91PT

Eti

ka K

arya

Usa

haPT

Sar

atog

a Po

wer

dan

ent

itas

ana

kJa

kart

a5.

424.

459

3.36

7.13

11.

808.

357

48.8

5324

,11%

11.7

77PT

Sar

atog

a Po

wer

and

sub

sidi

ary

PT M

erde

ka C

oppe

r an

d G

old

Jaka

rta

USD

126.

738.

939

USD

106.

494.

355

-U

SD4.

942.

667

25,7

0%(1

1.06

8)PT

Mer

deka

Cop

per

and

Gol

dPT

Agr

o M

aju

Raya

dan

ent

itas

ana

kJa

kart

a3.

364.

711

2.41

6.00

525

3.97

8(1

55.1

09)

25,0

0%(4

2.78

7)PT

Agr

o M

aju

Raya

and

sub

sidi

arie

sLa

inny

aJa

kart

a68

.563

29.6

5540

.995

(9.3

76)

1O

ther

s94

2.63

0

2013

Pers

enta

seBa

gian

ata

ske

pem

ilika

n/la

ba (

rugi

) ne

to/

Dom

isili

/Li

abili

tas/

Pend

apat

an/

Laba

(ru

gi)/

Perc

enta

geSh

are

in n

et

Dom

icil

eA

set/

Ass

ets

Liab

ilit

ies

Rev

enue

Prof

it (

loss

)of

ow

ners

hip

prof

it (

loss

)D

imili

ki la

ngsu

ng:

Dir

ectl

y ow

ned:

PT A

daro

Str

ateg

ic C

apit

alJa

kart

a82

.079

.137

43.1

34.7

0034

.333

.015

794.

586

25,0

0%19

8.64

7PT

Ada

ro S

trat

egic

Cap

ital

PT A

daro

Str

ateg

ic L

esta

ri

Jaka

rta

3.68

2.90

153

.840

-26

5.79

229

,79%

79.1

79PT

Ada

ro S

trat

egic

Les

tari

PT M

itra

Pin

asth

ika

Mus

tika

Tbk

. da

n en

tita

s an

ak

Jaka

rta

11.2

20.2

456.

825.

671

13.8

78.6

0252

6.49

045

,09%

249.

276

PT M

itra

Pin

asth

ika

Mus

tika

Tbk

. an

dsu

bsid

iari

esSe

roja

Inve

stm

ent

Ltd.

, da

n en

tita

s an

akSi

ngap

ura/

Sing

apor

eU

SD15

1.71

8.00

0U

SD83

.283

.000

USD

69.5

86.0

00(U

SD10

.477

.000

)23

,26%

(27.

145)

Sero

ja In

vest

men

t Lt

d.,

and

subs

idia

ries

Dim

iliki

tid

ak la

ngsu

ng:

Indi

rect

ly o

wne

d:PT

Bas

khar

a U

tam

a Se

daya

Ja

kart

a45

7.69

410

1-

3.80

940

,00%

1.52

3PT

Bas

khar

a U

tam

a Se

daya

PT

Pro

vide

nt A

gro

Tbk.

dan

ent

itas

ana

k Ja

kart

a3.

990.

895

2.44

3.98

971

0.56

8(4

17.0

93)

44,6

6%(1

80.6

52)

PT P

rovi

dent

Agr

o Tb

k. a

nd s

ubsi

diar

ies

PT B

angu

n D

aya

Perk

asa

dan

enti

tas

anak

Jaka

rta

535.

252

387.

412

18.7

5620

.685

50,0

0%10

.342

PT B

angu

n D

aya

Perk

asa

and

subs

idia

ryPT

Tow

er B

ersa

ma

Infr

astr

uctu

re T

bk.

dan

PT T

ower

Ber

sam

a In

fras

truc

ture

Tbk

. en

tita

s an

ak

Jaka

rta

18.7

19.2

1114

.605

.172

2.69

0.50

01.

247.

994

30,2

5%31

4.76

3an

d su

bsid

iari

esPT

Sar

atog

a In

fras

truk

tur

Jaka

rta

2.92

1.87

043

-1.

292.

465

50,0

0%30

9.63

6PT

Sar

atog

a In

fras

truk

tur

PT E

tika

Kar

ya U

saha

Ja

kart

a38

5.18

726

7.55

414

9.43

032

.759

49,0

0%16

.052

PT E

tika

Kar

ya U

saha

PT S

arat

oga

Pow

er d

an e

ntit

as a

nak

Jaka

rta

3.63

3.57

01.

471.

958

968.

163

47.8

6024

,11%

11.5

38PT

Sar

atog

a Po

wer

and

sub

sidi

ary

PT A

gro

Maj

u Ra

ya d

an e

ntit

as a

nak

Jaka

rta

2.53

1.75

01.

626.

854

112.

175

(187

.321

)25

,00%

(46.

830)

PT A

gro

Maj

u Ra

ya a

nd s

ubsi

diar

ies

Lain

nya

Jaka

rta

94.9

7144

.701

102.

474

(11.

117

)(3

.741

)O

ther

s93

2.58

8

Page 168: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Laporan Keuangan Konsolidasian

166

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

`

Ekshibit E/41 Exhibit E/41

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 DAN 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

11. INVESTASI PADA ENTITAS ASOSIASI (lanjutan) 11. INVESTMENT IN ASSOCIATES (continued)

Kepemilikan tidak langsung melalui WAS Indirect ownership through WAS

PT Tower Bersama Infrastructure Tbk. (TBIG) PT Tower Bersama Infrastructure Tbk. (TBIG)

Pada tanggal 18 Maret 2013, WAS memperoleh 15.150.000 saham TBIG dari pihak ketiga dan pada tanggal 16 Desember 2013, WAS memperoleh 241.259.131 saham dari PT Saratoga Infrastruktur,pihak berelasi, masing-masing sebesar 0,32% dan 5,03%kepemilikan dengan harga pembelian sejumlahRp1.531.819. Pada tanggal 31 Desember 2013, sebesar Rp1.447.555 dari pembelian saham masih terutangkepada PT Saratoga Infrastruktur (pihak berelasi)(Catatan 16b). Hutang ini selanjutnya telah diselesaikan pada bulan Januari 2014.

Kepemilikan tidak langsung melalui TKJ

PT Merdeka Copper and Gold (MCG)

Pada 6 Oktober 2014, Perusahaan secara tidak langsung memperoleh 25,70% kepemilikan di MCG melalui akuisisinya atas TKJ (Catatan 14).

On 18 March 2013, WAS acquired 15,150,000 shares of TBIG from third party and on 16 December 2013, WAS acquired 241,259,131 shares from PT Saratoga Infrastruktur, related party of 0.32% and 5.03%ownership interest, respectively, for a purchase price totaling to Rp1,531,819. As of 31 December 2013, Rp1,447,555 of the shares purchase is still payable to PT Saratoga Infrastruktur (related party) (Note 16b).This payable was subsequently settled in January 2014.

Indirect ownership through TKJ

PT Merdeka Copper and Gold (MCG)

On 6 October 2014, the Company indirectly acquired 25.70% ownership in MCG through its acquisition of TKJ (Note 14).

12. PROPERTI INVESTASI 12. INVESTMENT PROPERTIES

Catatan/ Note 2014 2013

Saldo 1 Januari 64.497 32.877 Balance at 1 JanuaryPenambahan 18.286 24.010 AdditionsReklasifikasi 13 - (16.157) ReclassificationsPerubahan nilai wajar 30.254 23.767 Change in fair value

Saldo 31 Desember 113.037 64.497 Balance at 31 December

Nilai wajar properti investasi pada tanggal 31 Desember 2014 dan 2013 dinilai oleh penilai berkualifikasi dengan menggunakan pendekatan data pasar dalam laporannya masing-masing tertanggal 16 Maret 2015 dan 14 Februari 2014.

The fair values of investment properties as of 31 December 2014 and 2013 are appraised by qualified appraisers using the sales comparison approach on itsreports dated 16 March 2015 and 14 February 2014,respectively.

Properti investasi Grup terdiri atas beberapa lantai gedung perkantoran dan terdaftar di satu SertifikatHak Guna Bangunan (SHGB) yang akan habis masa berlakunya pada tanggal 15 Oktober 2030. Manajemenberkeyakinan bahwa tidak akan terdapat kesulitandalam memperpanjang SHGB tersebut karenadiperoleh secara sah dan dilengkapi bukti kepemilikanyang sah. Di tahun 2013, sebagian lantai direklasifikasi ke aset tetap karena akan digunakan sendiri.

The Group’s investment property comprises several floors of an office building and are registered underone Certificate of Rights on Building Use Title (SHGB)which will expire on 15 October 2030. Managementbelieves that there will be no difficulty in extendingthe SHGB as it was acquired legally and supported bysufficient evidence of ownership. In 2013, the floors were partially reclassified to fixed assets because they will be self-used.

Di tahun 2014 dan 2013, properti investasidiasuransikan oleh pengelola gedung, yang menurut pendapat manajemen telah memadai untuk menutup kerugian yang mungkin timbul.

In 2014 and 2013, the investment properties arecovered by insurance by building management, whichmanagement believes is sufficient to cover the possible loss that may arise.

Manajemen berkeyakinan bahwa tidak terdapat kondisi atau peristiwa yang menimbulkan indikasi penurunan nilai atas jumlah tercatat properti investasi, sehingga tidak diperlukan cadangan kerugian penurunan nilai untuk properti investasi.

Management believes that there are no conditions or events that indicate impairment in the carrying amount of its investment properties, and therefore an allowance for impairment losses of investment properties is not considered necessary.

`

Ekshibit E/42 Exhibit E/42

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 DAN 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

13. ASET TETAP 13. FIXED ASSETS

2014Saldo awal/Beginning balance

Penambahan/Additions

Pengurangan/ Deductions

Reklasifikasi/Reclassification

Pergerakan kurs/Movement in

exchange ratesSaldo akhir/

Ending balanceBiaya perolehan: Acquisition costs:

Pemilikan langsung Direct ownershipTanah 41.636 - - - 639 42.275 LandBangunan dan Buildings and

prasarana 271.627 673 (58) 26.691 4.791 303.724 infrastructureKapal 354.700 - - - 7.304 362.004 Vessels

Machinery andMesin dan peralatan 685.721 878 - (591) 14.095 700.103 equipmentKendaraan 8.840 - (2.643) - 53 6.250 VehiclesPeralatan dan Office equipment and

perabotan kantor 5.261 331 (67) 256 - 5.781 furniture1.367.785 1.882 (2.768) 26.356 26.882 1.420.137

Aset dalampenyelesaian 25.356 27.681 - (26.356) 647 27.328 Assets in progress

Sewa pembiayaan Finance leaseKendaraan 3.293 - - - 68 3.361 Vehicles

1.396.434 29.563 (2.768) - 27.597 1.450.826Akumulasipenyusutan:

Accumulateddepreciation:

Pemilikan langsung Direct ownershipBangunan dan Buildings and

prasarana (50.398 ) (13.876) 58 - (1.480) (65.696) infrastructureKapal (60.964 ) (21.602) - - (2.278) (84.844) VesselsMesin dan peralatan (88.011) (47.833) - - (4.065) (139.909) Machinery and equipmentKendaraan (6.370 ) (723) 2.518 - (45) (4.620) VehiclesPeralatan dan Office equipment and

perabotan kantor(2.504 ) (715) 67 - - (3.152)

furniture

(208.247) (84.749) 2.643 - (7.868) (298.221)Sewa pembiayaan Finance leaseKendaraan (1.150) (465) - - (47) (1.662) Vehicles

(209.397) (85.214) 2.643 - (7.915) (299.883)

Jumlah tercatat 1.187.037 1.150.943 Carrying amount

2013Saldo awal/Beginning balance

Penambahan/Additions

Pengurangan/ Deductions

Reklasifikasi/Reclassification

Pergerakan kurs/Movement in

exchange ratesSaldo akhir/

Ending balanceBiaya perolehan: Acquisition costs:

Pemilikan langsung Direct ownershipTanah 35.221 - - - 6.415 41.636 LandBangunan dan Buildings and

prasarana 196.921 5.261 - 22.996 46.449 271.627 infrastructureKapal 281.397 - - - 73.303 354.700 Vessels

Machinery andMesin dan peralatan 212.637 51.641 - 366.383 55.060 685.721 equipmentKendaraan 7.916 490 - - 434 8.840 VehiclesPeralatan dan Office equipment and

perabotan kantor 3.927 1.334 - - - 5.261 furniture738.019 58.726 - 389.379 181.661 1.367.785

Aset dalamPenyelesaian 258.849 70.152 - (373.222) 69.577 25.356 Assets in progress

Sewa pembiayaan Finance leaseKendaraan 2.812 - (253) - 734 3.293 Vehicles

999.680 128.878 (253) 16.157)* 251.972 1.396.434Akumulasipenyusutan:

Accumulateddepreciation:

Pemilikan langsung Direct ownershipBangunan dan Buildings and

prasarana (31.166) (10.895 ) - - (8.337 ) (50.398 ) infrastructureKapal (30.778) (19.013 ) - - (11.173 ) (60.964 ) Vessels

Machinery andMesin dan peralatan (42.076) (30.052 ) - - (15.883 ) (88.011 ) equipmentKendaraan (5.008) (1.072 ) - - (290 ) (6.370 ) VehiclesPeralatan dan Office equipment and

perabotan kantor (2.232) (272 ) - - - (2.504 ) furniture(111.260) (61.304) - - (35.683) (208.247)

Sewa pembiayaan Finance leaseKendaraan (594) (424 ) 93 - (225 ) (1.150 ) Vehicles

(111.854) (61.728) 93 - (35.908) (209.397)

Jumlah tercatat 887.826 1.187.037 Carrying amount

*) Reklasifikasi dari investasi properti (Catatan 12) *) Reclassification from investment property (Note 12)

Page 169: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

167

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

`

Ekshibit E/42 Exhibit E/42

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 DAN 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

13. ASET TETAP 13. FIXED ASSETS

2014Saldo awal/Beginning balance

Penambahan/Additions

Pengurangan/ Deductions

Reklasifikasi/Reclassification

Pergerakan kurs/Movement in

exchange ratesSaldo akhir/

Ending balanceBiaya perolehan: Acquisition costs:

Pemilikan langsung Direct ownershipTanah 41.636 - - - 639 42.275 LandBangunan dan Buildings and

prasarana 271.627 673 (58) 26.691 4.791 303.724 infrastructureKapal 354.700 - - - 7.304 362.004 Vessels

Machinery andMesin dan peralatan 685.721 878 - (591) 14.095 700.103 equipmentKendaraan 8.840 - (2.643) - 53 6.250 VehiclesPeralatan dan Office equipment and

perabotan kantor 5.261 331 (67) 256 - 5.781 furniture1.367.785 1.882 (2.768) 26.356 26.882 1.420.137

Aset dalampenyelesaian 25.356 27.681 - (26.356) 647 27.328 Assets in progress

Sewa pembiayaan Finance leaseKendaraan 3.293 - - - 68 3.361 Vehicles

1.396.434 29.563 (2.768) - 27.597 1.450.826Akumulasipenyusutan:

Accumulateddepreciation:

Pemilikan langsung Direct ownershipBangunan dan Buildings and

prasarana (50.398 ) (13.876) 58 - (1.480) (65.696) infrastructureKapal (60.964 ) (21.602) - - (2.278) (84.844) VesselsMesin dan peralatan (88.011) (47.833) - - (4.065) (139.909) Machinery and equipmentKendaraan (6.370 ) (723) 2.518 - (45) (4.620) VehiclesPeralatan dan Office equipment and

perabotan kantor(2.504 ) (715) 67 - - (3.152)

furniture

(208.247) (84.749) 2.643 - (7.868) (298.221)Sewa pembiayaan Finance leaseKendaraan (1.150) (465) - - (47) (1.662) Vehicles

(209.397) (85.214) 2.643 - (7.915) (299.883)

Jumlah tercatat 1.187.037 1.150.943 Carrying amount

2013Saldo awal/Beginning balance

Penambahan/Additions

Pengurangan/ Deductions

Reklasifikasi/Reclassification

Pergerakan kurs/Movement in

exchange ratesSaldo akhir/

Ending balanceBiaya perolehan: Acquisition costs:

Pemilikan langsung Direct ownershipTanah 35.221 - - - 6.415 41.636 LandBangunan dan Buildings and

prasarana 196.921 5.261 - 22.996 46.449 271.627 infrastructureKapal 281.397 - - - 73.303 354.700 Vessels

Machinery andMesin dan peralatan 212.637 51.641 - 366.383 55.060 685.721 equipmentKendaraan 7.916 490 - - 434 8.840 VehiclesPeralatan dan Office equipment and

perabotan kantor 3.927 1.334 - - - 5.261 furniture738.019 58.726 - 389.379 181.661 1.367.785

Aset dalamPenyelesaian 258.849 70.152 - (373.222) 69.577 25.356 Assets in progress

Sewa pembiayaan Finance leaseKendaraan 2.812 - (253) - 734 3.293 Vehicles

999.680 128.878 (253) 16.157)* 251.972 1.396.434Akumulasipenyusutan:

Accumulateddepreciation:

Pemilikan langsung Direct ownershipBangunan dan Buildings and

prasarana (31.166) (10.895 ) - - (8.337 ) (50.398 ) infrastructureKapal (30.778) (19.013 ) - - (11.173 ) (60.964 ) Vessels

Machinery andMesin dan peralatan (42.076) (30.052 ) - - (15.883 ) (88.011 ) equipmentKendaraan (5.008) (1.072 ) - - (290 ) (6.370 ) VehiclesPeralatan dan Office equipment and

perabotan kantor (2.232) (272 ) - - - (2.504 ) furniture(111.260) (61.304) - - (35.683) (208.247)

Sewa pembiayaan Finance leaseKendaraan (594) (424 ) 93 - (225 ) (1.150 ) Vehicles

(111.854) (61.728) 93 - (35.908) (209.397)

Jumlah tercatat 887.826 1.187.037 Carrying amount

*) Reklasifikasi dari investasi properti (Catatan 12) *) Reclassification from investment property (Note 12)

Page 170: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Laporan Keuangan Konsolidasian

168

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

`

Ekshibit E/43 Exhibit E/43

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 DAN 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

13. ASET TETAP (lanjutan) 13. FIXED ASSETS (continued)

Rincian laba (rugi) atas penjualan dan penghapusan aset tetap adalah sebagai berikut:

Details of gain (losses) on sales and disposals of fixed assets are as follows:

2014 2013

Nilai tercatat aset yang dijual danDilepas (125) (160)

Carrying amounts of assets sold and disposed

Penerimaan dari penjualan Proceeds from sales ofaset tetap 584 - fixed assets

459 (160)

Rincian aset dalam penyelesaian pada tanggal 31 Desember 2014 dan 2013 adalah sebagai berikut:

Details of assets in progress as of 31 December 2014and 2013 are as follows:

2014Persentase Akumulasi Estimasi

penyelesaian/ biaya/ penyelesaian/Percentage of Accumulated Estimated

completion cost completion

Bangunan dan prasarana 95% 20.212 2015 Building and infrastructurePelabuhan khusus Tuban 5% 6.245 2017 Tuban special port Mesin dan peralatan 90% 871 2015 Machine and equipment

27.328

2013Persentase Akumulasi Estimasi

penyelesaian/ biaya/ penyelesaian/Percentage of Accumulated Estimated

completion cost completion

Bangunan dan prasarana 90% 19.387 2014 Building and infrastructurePelabuhan khusus Tuban 5% 5.969 2015 Tuban special port

25.356

Selama 2013, biaya pinjaman sebesar USD247.009 telah dikapitalisasi ke aset dalam penyelesaian.

In 2013, total borrowing costs of USD247,009 have been capitalized to the assets in progress.

Grup memiliki beberapa bidang tanah dengan status Hak Guna Bangunan (HGB) yang memiliki masa manfaat yang akan berakhir sampai tahun 2039. Manajemen berkeyakinan bahwa tidak akan terdapat kesulitan dalam memperpanjang hak atas tanah karena tanah tersebut diperoleh secara sah dan dilengkapi bukti kepemilikan yang sah.

The Group owns several plots of land with “Hak Guna Bangunan” titles (“Building-Use Titles” or “HGB”) with remaining useful lives that will expire in 2039. Management believes that there will be no difficulty in extending the land rights as the land was acquired legally and supported by sufficient evidence of ownership.

Pada 31 Desember 2014, aset tetap Grup telah diasuransikan dengan jumlah nilai pertanggungan sebesar USD88.400.000 dan Rp10.946(2013:USD87.288.000 dan Rp5.000). Manajemen berkeyakinan bahwa total pertanggungan asuransi ini memadai untuk menutupi kerugian yang mungkin timbul.

As of 31 December 2014, the Group’s fixed assets were covered by insurance with a total sum insured amounting to USD88,400,000 and Rp10,946(2013:USD87,288,000 and Rp5,000). Management believes the total insurance coverage is adequate to cover losses which may arise.

Aset tetap Grup dengan nilai tercatat sebesarRp823.957 dan Rp838.393 masing-masing pada tanggal31 Desember 2014 dan 2013 digunakan sebagai jaminan atas pinjaman bank jangka panjang (Catatan 19).

The Group’s fixed assets with carrying amount of Rp823,957 and Rp838,393 as of 31 December 2014 and 2013 respectively, are pledged as collateral for long-term bank loans (Note 19).

`

Ekshibit E/44 Exhibit E/44

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 DAN 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

13. ASET TETAP (lanjutan) 13. FIXED ASSETS (continued)

Manajemen berkeyakinan bahwa tidak terdapat kondisi atau peristiwa yang mengindikasikan penurunan nilaiatas jumlah tercatat aset tetap, sehingga tidak diperlukan cadangan kerugian penurunan nilai untuk aset tetap.

Management believes that there were no conditions or events that indicated impairment in the carrying amount of the fixed assets, and therefore an allowance for impairment losses of fixed assets was not necessary.

Per 31 December 2014, manajemen Grup berkeyakinan bahwa tidak terdapat perbedaan signifikan antara nilai wajar aset tetap dengan nilai tercatatnya.

As of 31 December 2014, management of the Group believes that there is no significant difference between the fair value and the carrying amount of fixed assets.

14. GOODWILL 14. GOODWILL

Goodwill timbul dari hasil akuisisi bisnis TWU and TKJ sebagai berikut:

Goodwill arose from business acquisition of TWU and TKJ as follows:

Akuisisi PT Tri Wahana Universal (TWU) Acquisition of PT Tri Wahana Universal (TWU)

Per 31 Desember 2014 dan 2013, goodwill sejumlah Rp100.682 dialokasikan ke UPK terkait, yaitu TWU.

As of 31 December 2014 and 2013, the Rp100,682 of goodwill is allocated to the corresponding CGU, i.e.TWU.

Berikut adalah ringkasan dari asumsi utama yang digunakan untuk menelaah penurunan nilai atas goodwill:

The summary of key assumptions used in assessing the impairment of goodwill is as follows:

2014 2013

Proyeksi harga (per liter) USD0,30 – USD0,51 USD0,67 – USD0,78 Projected price (per litre)Tingkat diskonto 11,97% 11,97% Discount rateTingkat pertumbuhan tetap 1,00% 1,00% Terminal value growth rate

Tingkat pertumbuhan tetap berdasarkan prakiraan manajemen atas tingkat kenaikan majemuk harga penyulingan minyak setiap tahunnya.

The terminal value growth rate is determined based on management’s estimate of the annual compound increase rate in the price of the refinery oil.

Tingkat diskonto merupakan ukuran setelah pajak yang diestimasikan berdasarkan tingkat biaya modal rata-rata tertimbang yang relevan terhadap industri TWU.

The discount rate is a post-tax measure estimated based on the weighted average cost of capital relevant to TWU’s industry.

Perhitungan jumlah terpulihkan UPK di atas menggunakan model arus kas yang didiskontokan berdasarkan proyeksi arus kas yang mencakup periode 5 (lima) tahun. Proyeksi harga penyulingan minyak ditentukan berdasarkan harga jual historis TWU yang diekstrapolasi berdasarkan tren fluktuatif harga menurut perkiraan Bank Dunia (the World Bank).

The calculation of the above CGU’s recoverable amount is using discounted cash flow model based on cash flow projections covering a period of 5 (five) years. The projected price of the refinery oil is based on historical selling price of TWU extrapolated in accordance with the price fluctuation trends based on the World Bank forecasts.

Tidak terdapat kerugian penurunan nilai yang diakui pada tanggal 31 Desember 2014 dan 2013, karena nilai terpulihkan goodwill yang disebutkan di atas lebih tinggi dari nilai tercatatnya.

There is no impairment loss recognized at 31 December 2014 and 2013 as the recoverable amount of the goodwill above is in excess of its carrying amount.

Page 171: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

169

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

`

Ekshibit E/44 Exhibit E/44

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 DAN 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

13. ASET TETAP (lanjutan) 13. FIXED ASSETS (continued)

Manajemen berkeyakinan bahwa tidak terdapat kondisi atau peristiwa yang mengindikasikan penurunan nilaiatas jumlah tercatat aset tetap, sehingga tidak diperlukan cadangan kerugian penurunan nilai untuk aset tetap.

Management believes that there were no conditions or events that indicated impairment in the carrying amount of the fixed assets, and therefore an allowance for impairment losses of fixed assets was not necessary.

Per 31 December 2014, manajemen Grup berkeyakinan bahwa tidak terdapat perbedaan signifikan antara nilai wajar aset tetap dengan nilai tercatatnya.

As of 31 December 2014, management of the Group believes that there is no significant difference between the fair value and the carrying amount of fixed assets.

14. GOODWILL 14. GOODWILL

Goodwill timbul dari hasil akuisisi bisnis TWU and TKJ sebagai berikut:

Goodwill arose from business acquisition of TWU and TKJ as follows:

Akuisisi PT Tri Wahana Universal (TWU) Acquisition of PT Tri Wahana Universal (TWU)

Per 31 Desember 2014 dan 2013, goodwill sejumlah Rp100.682 dialokasikan ke UPK terkait, yaitu TWU.

As of 31 December 2014 and 2013, the Rp100,682 of goodwill is allocated to the corresponding CGU, i.e.TWU.

Berikut adalah ringkasan dari asumsi utama yang digunakan untuk menelaah penurunan nilai atas goodwill:

The summary of key assumptions used in assessing the impairment of goodwill is as follows:

2014 2013

Proyeksi harga (per liter) USD0,30 – USD0,51 USD0,67 – USD0,78 Projected price (per litre)Tingkat diskonto 11,97% 11,97% Discount rateTingkat pertumbuhan tetap 1,00% 1,00% Terminal value growth rate

Tingkat pertumbuhan tetap berdasarkan prakiraan manajemen atas tingkat kenaikan majemuk harga penyulingan minyak setiap tahunnya.

The terminal value growth rate is determined based on management’s estimate of the annual compound increase rate in the price of the refinery oil.

Tingkat diskonto merupakan ukuran setelah pajak yang diestimasikan berdasarkan tingkat biaya modal rata-rata tertimbang yang relevan terhadap industri TWU.

The discount rate is a post-tax measure estimated based on the weighted average cost of capital relevant to TWU’s industry.

Perhitungan jumlah terpulihkan UPK di atas menggunakan model arus kas yang didiskontokan berdasarkan proyeksi arus kas yang mencakup periode 5 (lima) tahun. Proyeksi harga penyulingan minyak ditentukan berdasarkan harga jual historis TWU yang diekstrapolasi berdasarkan tren fluktuatif harga menurut perkiraan Bank Dunia (the World Bank).

The calculation of the above CGU’s recoverable amount is using discounted cash flow model based on cash flow projections covering a period of 5 (five) years. The projected price of the refinery oil is based on historical selling price of TWU extrapolated in accordance with the price fluctuation trends based on the World Bank forecasts.

Tidak terdapat kerugian penurunan nilai yang diakui pada tanggal 31 Desember 2014 dan 2013, karena nilai terpulihkan goodwill yang disebutkan di atas lebih tinggi dari nilai tercatatnya.

There is no impairment loss recognized at 31 December 2014 and 2013 as the recoverable amount of the goodwill above is in excess of its carrying amount.

Page 172: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Laporan Keuangan Konsolidasian

170

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

`

Ekshibit E/45 Exhibit E/45

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 DAN 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

14. GOODWILL (lanjutan) 14. GOODWILL (continued)

Akuisisi PT Trimitra Karya Jaya (TKJ) Acquisition of PT Trimitra Karya Jaya (TKJ)

Pada tanggal 6 Mei 2014, Perusahaan memberitahukan kepada PT Mitra Daya Mustika (MDM) mengenai intensinya untuk melaksanakan hak Opsi Beli atas 80% saham PT Trimitra Karya Jaya - pihak berelasi, berdasarkan Perjanjian Opsi Beli yang diperoleh Perusahaan sebelumnya pada tanggal 1 April 2014, dengan nilai pelaksanaan sebesar Rp275.000. Nilai ini ditentukan berdasarkan nilai wajar dari penilai yang berkualifikasi pada tanggal 31 Desember 2013.

On 6 May 2014, the Company notified PT Mitra Daya Mustika (MDM) about its intention to exercise the right to acquire 80% shares of PT Trimitra Karya Jaya –a related party, based on Call Option Agreement previously acquired by the Company on 1 April 2014,at exercise value of Rp275,000. The value was determined using fair value based on a valuation of a qualified appraiser as of 31 December 2013.

Pada tanggal 6 Oktober 2014, Perusahaan melaksanakan hak Opsi Beli tersebut, sehingga Perusahaan memperoleh pengendalian atas TKJ sejak tanggal tersebut. Karena nilai wajar aset neto teridentifikasi harus dicatat menggunakan nilai wajar pada tanggal akuisisi (yaitu 6 Oktober 2014), Perusahaan menugaskan penilai berkualifikasi yang sama untuk menentukan nilai wajar dari investasi di perusahaan asosiasi (komponen utama dari laporan keuangan TKJ) pada tanggal akuisisi tersebut, yangmenghasilkan nilai sebesar Rp276.619 (merupakan nilai 100% atas perusahaan asosiasi, atau setara dengan Rp222.226 pada 80% kepemilikan yang diperoleh Perusahaan.

On 6 October 2014, the Company exercised the right, and accordingly the Company obtained control of TKJ since then. Because the fair value of identifiable net assets had to be recorded using the fair value as of the acquisition date (i.e. 6 October 2014), the Company engaged the same qualified appraiser to determine the fair value of the investment in associate (main component of the financial statement of TKJ) as at the acquisition date, resulting to Rp276,619 (representing 100% value of the associate company, orequivalent to Rp222,226 at 80% ownership taken bythe Company).

Berikut ini ikhtisar imbalan yang dialihkan, dan jumlah yang diakui dari aset yang diperoleh dan liabilitas yang diambil alih pada tanggal akuisisi:

The following summarizes the major classes of consideration transferred, and the recognized amounts of assets acquired and liabilities assumed at the acquisition date:

2014

Imbalan pembelian 275.000 Purchase consideration

Kas dan setara kas 1.163 Cash and cash equivalentsInvestasi pada entitas asosiasi 276.619 Investment in associate

Jumlah aset neto teridentifikasi (100%) 277.782 Total identifiable net assets (100%)

Penurunan nilai wajar yang dijelaskan diatas terutama disebabkan oleh penurunan harga emas yang terjadi dari saat tanggal Perjanjian Opsi Beli sampai dengan tanggal pelaksanaan Opsi Beli. Sebagai akibatnya, Perusahaan mengakui goodwilldari akuisisi ini sebagai berikut:

The decline in fair value as discussed above was mainly as a result of the decline in the gold price which occurred between the Call Option Agreement date until the exercise Call Option date. As a result of this matter, the Company recognized a goodwill as part of the acquisition, as follows:

2014

Jumlah imbalan yang dialihkan 275.000) Total consideration transferredNilai wajar aset neto yang teridentifikasi pada80% kepemilikan Perusahaan (222.226)

Fair value of identifiable net assets at 80% ownership of the Company

Goodwill 52.774) Goodwill

15. UTANG USAHA KE PIHAK KETIGA 15. TRADE PAYABLES TO THIRD PARTIES

Merupakan utang usaha untuk pembelian barang dan jasa.

Represents trade payables to purchase goods and services.

2014 2013

Rupiah 7.177 2.434 RupiahDolar AS 12.654 60.059 US Dollar

19.831 62.493

`

Ekshibit E/46 Exhibit E/46

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 DAN 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

16. UTANG LAINNYA 16. OTHER PAYABLES

2014 2013

Pihak ketiga Third partiesRupiah Rupiah

Lainnya - 477 Others

Dolar AS US DollarPT Mitra Prima Intisolusi (a) 33.899 33.215 PT Mitra Prima Intisolusi (a)PT Mitra Prima Multi Investa (b) 6.074 - PT Mitra Prima Multi Investa (b)PT Indo Nusa Jaya Makmur (c) 14.577 - PT Indo Nusa Jaya Makmur (c)Lainnya 11.359 - Others

Dolar AUS AUS DollarSihayo Gold Plc. 405 - Sihayo Gold Plc.

66.314 33.692

Pihak berelasi Related partyRupiah Rupiah

PT Saratoga Infrastruktur (d) - 1.452.129 PT Saratoga Infrastruktur (d)

66.314 1.485.821

Informasi tambahan: Additional information:

a. Merupakan pinjaman TWU ke PT Mitra Prima Intisolusi, yang merupakan kepentingan nonpengendali TWU yang telah dilunasi sepenuhnya pada tanggal 9 Februari 2015.

b. Merupakan pinjaman WBSM ke PT Mitra Prima Multi Investa, yang merupakan kepentingan nonpengendali WBSM yang telah dilunasi sepenuhnya pada tanggal 18 Maret 2015.

c. Merupakan pinjaman TWU ke PT Indo Nusa Jaya Makmur, yang merupakan kepentingan nonpengendali TWU yang telah dilunasi sepenuhnya pada tanggal 28 Januari 2015 dan 24Februari 2015.

a. Represents TWU’s borrowing from PT Mitra Prima Intisolusi, the non-controlling interest of TWU whichwas subsequently fully paid on 9 February 2015.

b. Represents WBSM’s borrowing from PT Mitra Prima Multi Investa, the non-controlling interest of WBSM which was subsequently fully paid on 18 March 2015.

c. Represents TWU’s borrowing from PT Indo Nusa Jaya Makmur, the non-controlling interest of TWU whichwas subsequently fully paid on 28 January 2015 and 24 February 2015.

d. Jumlah ini sebagian besar merupakan utang WASkepada PT Saratoga Infrastruktur, entitas asosiasi,untuk pembelian saham PT Tower Bersama Infrastructure Tbk. Pada bulan Januari 2014, PT Saratoga Infrastruktur mengumumkan pembagian dividen kepada WAS dimana piutang dividen yang timbul disalinghapuskan dengan utang ini.

d. This amount mostly represents WAS’ payable to PT Saratoga Infrastruktur, an associate, for the purchase of shares of PT Tower Bersama Infrastructure Tbk. In January 2014, PT Saratoga Infrastruktur declared a dividend distribution to WAS, in which the arising dividend receivable wasoffset with this payable.

17. BEBAN AKRUAL 17. ACCRUED EXPENSES

2014 2013

Penelitian dan pengembangan 26.124 - Research and developmentKompensasi karyawan 20.770 4.572 Employee compensationBunga atas pinjaman pemegang

saham non-pengendali di anak Interest from non-controllingperusahaan 14.519 - shareholder’s loan in subsidiaries

Jasa profesional 6.286 1.867 Professional feesBiaya pengangkutan 4.327 3.658 Trucking expenseLainnya 4.359 4.826 Others

76.385 14.923

Page 173: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

171

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

`

Ekshibit E/46 Exhibit E/46

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 DAN 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

16. UTANG LAINNYA 16. OTHER PAYABLES

2014 2013

Pihak ketiga Third partiesRupiah Rupiah

Lainnya - 477 Others

Dolar AS US DollarPT Mitra Prima Intisolusi (a) 33.899 33.215 PT Mitra Prima Intisolusi (a)PT Mitra Prima Multi Investa (b) 6.074 - PT Mitra Prima Multi Investa (b)PT Indo Nusa Jaya Makmur (c) 14.577 - PT Indo Nusa Jaya Makmur (c)Lainnya 11.359 - Others

Dolar AUS AUS DollarSihayo Gold Plc. 405 - Sihayo Gold Plc.

66.314 33.692

Pihak berelasi Related partyRupiah Rupiah

PT Saratoga Infrastruktur (d) - 1.452.129 PT Saratoga Infrastruktur (d)

66.314 1.485.821

Informasi tambahan: Additional information:

a. Merupakan pinjaman TWU ke PT Mitra Prima Intisolusi, yang merupakan kepentingan nonpengendali TWU yang telah dilunasi sepenuhnya pada tanggal 9 Februari 2015.

b. Merupakan pinjaman WBSM ke PT Mitra Prima Multi Investa, yang merupakan kepentingan nonpengendali WBSM yang telah dilunasi sepenuhnya pada tanggal 18 Maret 2015.

c. Merupakan pinjaman TWU ke PT Indo Nusa Jaya Makmur, yang merupakan kepentingan nonpengendali TWU yang telah dilunasi sepenuhnya pada tanggal 28 Januari 2015 dan 24Februari 2015.

a. Represents TWU’s borrowing from PT Mitra Prima Intisolusi, the non-controlling interest of TWU whichwas subsequently fully paid on 9 February 2015.

b. Represents WBSM’s borrowing from PT Mitra Prima Multi Investa, the non-controlling interest of WBSM which was subsequently fully paid on 18 March 2015.

c. Represents TWU’s borrowing from PT Indo Nusa Jaya Makmur, the non-controlling interest of TWU whichwas subsequently fully paid on 28 January 2015 and 24 February 2015.

d. Jumlah ini sebagian besar merupakan utang WASkepada PT Saratoga Infrastruktur, entitas asosiasi,untuk pembelian saham PT Tower Bersama Infrastructure Tbk. Pada bulan Januari 2014, PT Saratoga Infrastruktur mengumumkan pembagian dividen kepada WAS dimana piutang dividen yang timbul disalinghapuskan dengan utang ini.

d. This amount mostly represents WAS’ payable to PT Saratoga Infrastruktur, an associate, for the purchase of shares of PT Tower Bersama Infrastructure Tbk. In January 2014, PT Saratoga Infrastruktur declared a dividend distribution to WAS, in which the arising dividend receivable wasoffset with this payable.

17. BEBAN AKRUAL 17. ACCRUED EXPENSES

2014 2013

Penelitian dan pengembangan 26.124 - Research and developmentKompensasi karyawan 20.770 4.572 Employee compensationBunga atas pinjaman pemegang

saham non-pengendali di anak Interest from non-controllingperusahaan 14.519 - shareholder’s loan in subsidiaries

Jasa profesional 6.286 1.867 Professional feesBiaya pengangkutan 4.327 3.658 Trucking expenseLainnya 4.359 4.826 Others

76.385 14.923

Page 174: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Laporan Keuangan Konsolidasian

172

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

`

Ekshibit E/47 Exhibit E/47

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 DAN 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

18. PERPAJAKAN 18. TAXATION

a. Pajak dibayar di muka a. Prepaid taxes

2014 2013

Perusahaan The Company Pajak pertambahan nilai 4.029 4.032 Value added tax

4.029 4.032

Entitas anak Subsidiaries Pajak penghasilan pasal 4(2) 146 183 Income tax article 4(2)Pajak pertambahan nilai 2.403 1.951 Value added tax

2.549 2.134

6.578 6.166

b. Utang pajak penghasilan b. Income tax payable

Utang pajak penghasilan terdiri dari utang pajak penghasilan pasal 29 dari:

Income tax payable consists of income tax article 29 payables of:

2014 2013

Perusahaan 31 44 The Company Entitas anak 120.460 - Subsidiaries

120.491 44

c. Utang pajak lainnya c. Other tax payables

2014 2013

Perusahaan The CompanyPajak penghasilan: Income tax:

Pasal 4(2) 57 19 Article 4(2)Pasal 21 6.933 6.352 Article 21Pasal 23 164 313 Article 23

7.154 6.684

Entitas anak SubsidiariesPajak penghasilan: Income tax:

Pasal 4(2) 296 12 Article 4(2)Pasal 21 620 153 Article 21Pasal 22 1.061 - Article 22Pasal 23 247 3.724 Article 23Pasal 26 357 - Article 26

Pajak pertambahan nilai 36.662 29.958 Value added taxPajak bahan bakar kendaraan

bermotor 1.716 - Motor vehicle fuel tax40.959 33.847

48.113 40.531

`

Ekshibit E/48 Exhibit E/48

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 DAN 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

18. PERPAJAKAN (lanjutan) 18. TAXATION (continued)

d. Perhitungan pajak kini d. Calculation of current tax

Rekonsiliasi antara laba konsolidasian sebelum pajak penghasilan dengan beban pajak penghasilanadalah sebagai berikut:

A reconciliation between consolidated profit before income tax and income tax expense is as follows:

2014 2013Laba konsolidasian sebelum Consolidated profit before

pajak penghasilan 1.197.975 391.351 income tax

Laba sebelum pajak penghasilan Profit before income entitas anak (1.115.257) (765.988) tax of subsidiaries

Laba (rugi) sebelum pajak Profit (loss) before income tax of penghasilan Perusahaan 82.718 (374.637) the Company

Beda tetap: Permanent differences:

Rugi neto selisih kurs 38.334 471.324Net loss on exchange rate

differencesBagian laba bersih entitas asosiasi (452.651) (399.522) Share in net profit of associatesPendapatan final (6.616) (25.155) Income subject to final tax Rugi penurunan nilai pada asset

keuangan tersedia untuk dijual 102.105 150.898Impairment loss on available-

for-sale financial assets Bunga atas pinjaman bank 167.027 118.804 Interest expensesLainnya 116.031 61.229 Others

(35.770) 377.578

Beda temporer: Temporary differences:Imbalan pasca-kerja 3.360 2.200 Post-employment benefitsBiaya transaksi

atas pinjaman bank - 14.696 Transaction cost on bank loan

3.360 16.896

Laba kena pajak Perusahaan 50.308 19.837 The Company’s taxable profit

Pajak penghasilan Income taxTidak final Non-final

Perusahaan 12.577 4.959 The CompanyEntitas anak 115.657 - Subsidiaries

128.234 4.959Final Final

Entitas anak 1.650 1.336 Subsidiaries

Beban pajak penghasilan 129.884 6.295 Current income tax expense

Efek translasi laporan keuangan entitas anak 5.479 -

Translation effect on subsidiary’s financial statements

Dikurangi: kredit pajak penghasilan Less: income tax creditPerusahaan (12.546) (4.915

)The Company

Entitas anak (2.472) (1.519)

Subsidiaries

Jumlah kredit pajak penghasilan (15.018) (6.434) Total income tax credit

Dikurangi: taksiran utang pajak Less: estimated income penghasilan tax payable Perusahaan (31) (44

)The Company

Entitas anak (120.460) - Subsidiaries(120.491)( (44)

Taksiran pajak penghasilan dibayar Estimated prepaid income taxdi muka pasal 4(2) (146) (183

)article 4(2)

Page 175: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

173

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

`

Ekshibit E/48 Exhibit E/48

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 DAN 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

18. PERPAJAKAN (lanjutan) 18. TAXATION (continued)

d. Perhitungan pajak kini d. Calculation of current tax

Rekonsiliasi antara laba konsolidasian sebelum pajak penghasilan dengan beban pajak penghasilanadalah sebagai berikut:

A reconciliation between consolidated profit before income tax and income tax expense is as follows:

2014 2013Laba konsolidasian sebelum Consolidated profit before

pajak penghasilan 1.197.975 391.351 income tax

Laba sebelum pajak penghasilan Profit before income entitas anak (1.115.257) (765.988) tax of subsidiaries

Laba (rugi) sebelum pajak Profit (loss) before income tax of penghasilan Perusahaan 82.718 (374.637) the Company

Beda tetap: Permanent differences:

Rugi neto selisih kurs 38.334 471.324Net loss on exchange rate

differencesBagian laba bersih entitas asosiasi (452.651) (399.522) Share in net profit of associatesPendapatan final (6.616) (25.155) Income subject to final tax Rugi penurunan nilai pada asset

keuangan tersedia untuk dijual 102.105 150.898Impairment loss on available-

for-sale financial assets Bunga atas pinjaman bank 167.027 118.804 Interest expensesLainnya 116.031 61.229 Others

(35.770) 377.578

Beda temporer: Temporary differences:Imbalan pasca-kerja 3.360 2.200 Post-employment benefitsBiaya transaksi

atas pinjaman bank - 14.696 Transaction cost on bank loan

3.360 16.896

Laba kena pajak Perusahaan 50.308 19.837 The Company’s taxable profit

Pajak penghasilan Income taxTidak final Non-final

Perusahaan 12.577 4.959 The CompanyEntitas anak 115.657 - Subsidiaries

128.234 4.959Final Final

Entitas anak 1.650 1.336 Subsidiaries

Beban pajak penghasilan 129.884 6.295 Current income tax expense

Efek translasi laporan keuangan entitas anak 5.479 -

Translation effect on subsidiary’s financial statements

Dikurangi: kredit pajak penghasilan Less: income tax creditPerusahaan (12.546) (4.915

)The Company

Entitas anak (2.472) (1.519)

Subsidiaries

Jumlah kredit pajak penghasilan (15.018) (6.434) Total income tax credit

Dikurangi: taksiran utang pajak Less: estimated income penghasilan tax payable Perusahaan (31) (44

)The Company

Entitas anak (120.460) - Subsidiaries(120.491)( (44)

Taksiran pajak penghasilan dibayar Estimated prepaid income taxdi muka pasal 4(2) (146) (183

)article 4(2)

Page 176: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Laporan Keuangan Konsolidasian

174

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

`

Ekshibit E/49 Exhibit E/49

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 DAN 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

18. PERPAJAKAN (lanjutan) 18. TAXATION (continued)

d. Perhitungan pajak kini (lanjutan) d. Calculation of current tax (continued)

Dalam laporan keuangan konsolidasian ini, jumlah penghasilan kena pajak Perusahaan tahun 2014 didasarkan atas perhitungan sementara karena sampai dengan laporan keuangan konsolidasian ini disetujui untuk diterbitkan oleh manajemen, Perusahaan belum menyampaikan Surat Pemberitahuan Tahunan pajak penghasilan badan.

In these consolidated financial statements, the amount of the Company’s 2014 taxable income is based on preliminary calculations, since as of the date these consolidated financial statements were authorized for issuance by management, the Company has not yet submitted its Corporate Income tax return.

e. Aset dan liabilitas pajak tangguhan e. Deferred tax assets and liabilities

2014Dikreditkan

(dibebankan) Pergerakan ke laba rugi/ kurs/

Saldo awal/ Credited Movements in Saldo akhir/Aset (liabilitas) Beginning (charged) into exchange Ending Deferred tax assets

pajak tangguhan balance profit and loss rates balance (liabilities)

Perusahaan The Company

Liabilitas imbalan kerja 2.289 840 - 3.129 Employee benefits liabilities

Aset pajak tangguhan – neto 2.289 840 - 3.129 Deferred tax asset - net

Entitas anak Subsidiaries

Penyusutan aset tetap (31.424) (12.623) (1.245) (45.292) Depreciation of fixed assetsCadangan kerugian penurunan Allowance for impairment

nilai piutang usaha 1.144 (248) 11 907 losses of trade receivablesLiabilitas keuangan derivatif 869 (516) (7) 346 Derivative financial liabilitiesUtang sewa pembiayaan (234) 228 6 - Finance lease payableCadangan imbalan Allowance for post-

pasca-kerja 834 210 28 1.072 employment benefitsBiaya akrual - 6.236 295 6.531 Accrued expenseFasilitas pajak - 5.230 247 5.477 Tax facilityAkumulasi rugi fiskal Accumulated tax losses

yang dapat dikompensasi 2.707 (2.638) (69) - carried forward

Liabilitas pajak tangguhan-neto (26.104) (4.121) (734) (30.959) Deferred tax liabilities-net

2013Dikreditkan

(dibebankan) Pergerakan ke laba rugi/ kurs/

Saldo awal/ Credited Movements in Saldo akhir/Aset (liabilitas) Beginning (charged) into exchange Ending Deferred tax assets

pajak tangguhan balance profit and loss rates Balance (liabilities)

Perusahaan The CompanyEmployee

Liabilitas imbalan kerja 1.739 550 - 2.289 benefits liabilitiesBiaya transaksi atas Transaction costs of

pinjaman bank (3.674) 3.674 - - bank loans

Aset (liabilitas) pajak Deferred tax assetstangguhan – neto (1.935) 4.224 - 2.289 (liabilities) - net

`

Ekshibit E/50 Exhibit E/50

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 DAN 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

18. PERPAJAKAN (lanjutan) 18. TAXATION (continued)

e. Aset dan liabilitas pajak tangguhan (lanjutan) e. Deferred tax assets and liabilities (continued)

2013Dikreditkan

(dibebankan) Pergerakan ke laba rugi/ kurs/

Saldo awal/ Credited Movements in Saldo akhir/Aset (liabilitas) Beginning (charged) into exchange Ending Deferred tax assets

pajak tangguhan balance profit and loss rates balance (liabilities)

Entitas anak SubsidiariesDepreciation of

Penyusutan aset tetap (15.674) (10.006) (5.744) (31.424) fixed assetsCadangan kerugian Allowance for

penurunan nilai piutang impairment losses ofusaha 907 - 237 1.144 trade receivables

Liabilitas keuangan Derivative financialderivatif 491 214 164 869 liabilities

Utang sewa pembiayaan (54) (142) (38) (234) Finance lease payableCadangan imbalan Allowance for post-

pasca-kerja 835 (169) 168 834 employment benefitsAkumulasi rugi

fiskal yang dapat Accumulated tax lossesdikompensasi 29.979 (30.087) 2.815 2.707 carried foward

Aset (liabilitas) pajak Deferred tax assets tangguhan - neto 16.484 (40.190) (2.398) (26.104) (liabilities) - net

Pada 31 Desember 2014 dan 2013, Grup memiliki rugi fiskal yang dapat dikompensasi sebesar Rp 91.664 (2013: Rp81.853), dimana Rp91.664(2013: Rp71.025) tidak diakui dalam perhitunganpajak tangguhan. Pada 31 Desember 2014, rugi fiskal yang dapat dikompensasi Grup akan berakhir ditahun 2018.

At 31 December 2014 and 2013, the Group has tax loss carry-forwards of Rp91,664 (2013: Rp81,853), of which Rp91,664 (2013: Rp71,025) was notrecognized in the deferred tax calculation. At 31 December 2014, the Group’s tax loss carry-forwards will expire in 2018.

Realisasi dari aset pajak tangguhan Perusahaan dan entitas anak tergantung pada laba operasinya. Manajemen berkeyakinan bahwa aset pajak tangguhan ini dapat direalisasikan dengan kompensasi pajak penghasilan atas laba kena pajak pada periode mendatang.

Realization of the Company’s and subsidiary’s deferred tax assets is dependent upon their profitable operations. Management believes that these deferred tax assets are probable of being realized through offset against taxes due on future taxable income.

Page 177: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

175

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

`

Ekshibit E/50 Exhibit E/50

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 DAN 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

18. PERPAJAKAN (lanjutan) 18. TAXATION (continued)

e. Aset dan liabilitas pajak tangguhan (lanjutan) e. Deferred tax assets and liabilities (continued)

2013Dikreditkan

(dibebankan) Pergerakan ke laba rugi/ kurs/

Saldo awal/ Credited Movements in Saldo akhir/Aset (liabilitas) Beginning (charged) into exchange Ending Deferred tax assets

pajak tangguhan balance profit and loss rates balance (liabilities)

Entitas anak SubsidiariesDepreciation of

Penyusutan aset tetap (15.674) (10.006) (5.744) (31.424) fixed assetsCadangan kerugian Allowance for

penurunan nilai piutang impairment losses ofusaha 907 - 237 1.144 trade receivables

Liabilitas keuangan Derivative financialderivatif 491 214 164 869 liabilities

Utang sewa pembiayaan (54) (142) (38) (234) Finance lease payableCadangan imbalan Allowance for post-

pasca-kerja 835 (169) 168 834 employment benefitsAkumulasi rugi

fiskal yang dapat Accumulated tax lossesdikompensasi 29.979 (30.087) 2.815 2.707 carried foward

Aset (liabilitas) pajak Deferred tax assets tangguhan - neto 16.484 (40.190) (2.398) (26.104) (liabilities) - net

Pada 31 Desember 2014 dan 2013, Grup memiliki rugi fiskal yang dapat dikompensasi sebesar Rp 91.664 (2013: Rp81.853), dimana Rp91.664(2013: Rp71.025) tidak diakui dalam perhitunganpajak tangguhan. Pada 31 Desember 2014, rugi fiskal yang dapat dikompensasi Grup akan berakhir ditahun 2018.

At 31 December 2014 and 2013, the Group has tax loss carry-forwards of Rp91,664 (2013: Rp81,853), of which Rp91,664 (2013: Rp71,025) was notrecognized in the deferred tax calculation. At 31 December 2014, the Group’s tax loss carry-forwards will expire in 2018.

Realisasi dari aset pajak tangguhan Perusahaan dan entitas anak tergantung pada laba operasinya. Manajemen berkeyakinan bahwa aset pajak tangguhan ini dapat direalisasikan dengan kompensasi pajak penghasilan atas laba kena pajak pada periode mendatang.

Realization of the Company’s and subsidiary’s deferred tax assets is dependent upon their profitable operations. Management believes that these deferred tax assets are probable of being realized through offset against taxes due on future taxable income.

Page 178: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Laporan Keuangan Konsolidasian

176

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

`

Ekshibit E/51 Exhibit E/51

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 DAN 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

18. PERPAJAKAN (lanjutan) 18. TAXATION (continued)

f. Beban pajak penghasilan f. Income tax expense

Rekonsiliasi antara beban pajak penghasilan, yang dihitung dengan menggunakan tarif pajak yang berlaku atas laba komersial sebelum pajak penghasilan dan beban pajak penghasilan bersih, seperti yang tercantum dalam laporan laba rugi komprehensif konsolidasian adalah sebagai berikut:

The reconciliation between income tax expense as calculated by applying the applicable tax rate to the commercial profit before income tax and the net income tax expense as presented in the consolidated statement of comprehensive income is as follows:

2014 2013

Laba konsolidasian sebelum Consolidated profit beforepajak penghasilan 1.197.975 391.351 income tax

Laba sebelum pajak Profit before income taxpenghasilan entitas anak (1.115.257) (765.988) of subsidiaries

Laba (rugi) sebelum pajak Profit (loss) before income tax of penghasilan Perusahaan 82.718 (374.637) the Company

Tarif pajak yang berlaku 25% 25% Statutory tax rate

Beban (manfaat) pajak penghasilan 20.680 (93.659) Income tax expense (benefit)Pengaruh pajak penghasilan Tax effect of permanent

dari beda tetap (8.943) 94.394 differences

Beban pajak penghasilan: Income tax expense:Perusahaan 11.737 735 The CompanyEntitas anak 121.428 41.528 Subsidiaries

Beban pajak penghasilan 133.165 42.263 Income tax expense

`

Ekshibit E/52 Exhibit E/52

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

18. PERPAJAKAN (lanjutan) 18. TAXATION (continued)

f. Beban pajak penghasilan (lanjutan) f. Income tax expense (continued)

Komponen beban pajak penghasilan adalah sebagai berikut:

The components of income tax expense are as follows:

2014 2013

Perusahaan: The Company:Kini 12.577 4.959) CurrentTangguhan (840) (4.224) Deferred

11.737 735)Entitas anak: Subsidiaries:

Kini 117.307 1.336) CurrentTangguhan 4.121 40.192) Deferred

121.428 41.528)

133.165 42.263)

g. Sesuai peraturan perpajakan di Indonesia, Perusahaan dan entitas anak melaporkan/ menyetorkan pajak-pajaknya berdasarkan system self-assesssment. Otoritas pajak dapat menetapkan atau mengubah pajak tersebut dalam batas waktu yang ditentukan sesuai dengan ketentuan yang berlaku.

g. Under the taxation laws of Indonesia, the Company and subsidiaries submit tax returns on the basis of self-assessment system. The tax authorities may assess or amend taxes within the statute of limitations, under prevailing regulations.

Posisi pajak Perusahaan mungkin dapat dipertanyakan otoritas pajak. Manajemen dengan seksama mempertahankan posisi pajak Perusahaan yang diyakininya belandaskan dasar teknis yang kuat, sesuai dengan peraturan perpajakan. Oleh karena itu, manajemen berkeyakinan bahwa akrual atas liabilitas pajak mencukupi untuk seluruh tahun pajak yang belum diperiksa berdasarkan penelaahan atas berbagai faktor, termasuk interpretasi peraturan perpajakan dan pengalaman sebelumnya. Penelaahan tersebut didasarkan atas estimasi dan asumsi dan melibatkan pertimbangan akan kejadian di masa depan. Informasi baru mungkin dapat tersedia yang menyebabkan manajemen merubah pertimbangannya mengenai kecukupan liabilitas pajak yang ada. Perubahan terhadap liabilitas pajak ini akan mempengaruhi beban pajak di periode dimana penentuan tersebut dibuat.

The Company’s tax positions may be challenged by the tax authorities. Management vigorously defends the Company’s tax positions which are believed to be grounded on sound technical basis, in compliance with the tax regulation. Accordingly, management believes that the accruals for tax liabilities are adequate for all open tax years based on the assessment of various factors. including interpretations of tax law and prior experience. The assessment relies on estimate and assumptions and may involve judgment about future events. New information may become available that causes management to change its judgment regarding the adequacy of existing tax liabilities. Such changes to tax liabilities will impact tax expense in the period that such determination is made.

19. PINJAMAN 19. BORROWINGS

2014 2013Perusahaan The Company

Pinjaman sindikasi bank 503.820 1.130.002 Syndicated bank loansPinjaman bank 1.555.000 975.120 Bank loans

Entitas anak SubsidiariesPinjaman sindikasi bank 885.340 1.103.348 Syndicated bank loansPinjaman bank 736.448 750.843 Bank loans

Akrual beban bunga 18.239 19.904 Accrued interest Dikurangi: biaya transaksi yang belum

diamortisasi (82.567) (87.574)Less: unamortized

transaction costs3.616.280 3.891.643

Jatuh tempo dalam setahun (433.543) (474.201) Current maturities

Bagian jangka panjang, setelah dikurangi Long-term portions, net of bagian yang jatuh tempo dalam setahun 3.182.737 3.417.442 current maturities

Page 179: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

177

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

`

Ekshibit E/52 Exhibit E/52

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

18. PERPAJAKAN (lanjutan) 18. TAXATION (continued)

f. Beban pajak penghasilan (lanjutan) f. Income tax expense (continued)

Komponen beban pajak penghasilan adalah sebagai berikut:

The components of income tax expense are as follows:

2014 2013

Perusahaan: The Company:Kini 12.577 4.959) CurrentTangguhan (840) (4.224) Deferred

11.737 735)Entitas anak: Subsidiaries:

Kini 117.307 1.336) CurrentTangguhan 4.121 40.192) Deferred

121.428 41.528)

133.165 42.263)

g. Sesuai peraturan perpajakan di Indonesia, Perusahaan dan entitas anak melaporkan/ menyetorkan pajak-pajaknya berdasarkan system self-assesssment. Otoritas pajak dapat menetapkan atau mengubah pajak tersebut dalam batas waktu yang ditentukan sesuai dengan ketentuan yang berlaku.

g. Under the taxation laws of Indonesia, the Company and subsidiaries submit tax returns on the basis of self-assessment system. The tax authorities may assess or amend taxes within the statute of limitations, under prevailing regulations.

Posisi pajak Perusahaan mungkin dapat dipertanyakan otoritas pajak. Manajemen dengan seksama mempertahankan posisi pajak Perusahaan yang diyakininya belandaskan dasar teknis yang kuat, sesuai dengan peraturan perpajakan. Oleh karena itu, manajemen berkeyakinan bahwa akrual atas liabilitas pajak mencukupi untuk seluruh tahun pajak yang belum diperiksa berdasarkan penelaahan atas berbagai faktor, termasuk interpretasi peraturan perpajakan dan pengalaman sebelumnya. Penelaahan tersebut didasarkan atas estimasi dan asumsi dan melibatkan pertimbangan akan kejadian di masa depan. Informasi baru mungkin dapat tersedia yang menyebabkan manajemen merubah pertimbangannya mengenai kecukupan liabilitas pajak yang ada. Perubahan terhadap liabilitas pajak ini akan mempengaruhi beban pajak di periode dimana penentuan tersebut dibuat.

The Company’s tax positions may be challenged by the tax authorities. Management vigorously defends the Company’s tax positions which are believed to be grounded on sound technical basis, in compliance with the tax regulation. Accordingly, management believes that the accruals for tax liabilities are adequate for all open tax years based on the assessment of various factors. including interpretations of tax law and prior experience. The assessment relies on estimate and assumptions and may involve judgment about future events. New information may become available that causes management to change its judgment regarding the adequacy of existing tax liabilities. Such changes to tax liabilities will impact tax expense in the period that such determination is made.

19. PINJAMAN 19. BORROWINGS

2014 2013Perusahaan The Company

Pinjaman sindikasi bank 503.820 1.130.002 Syndicated bank loansPinjaman bank 1.555.000 975.120 Bank loans

Entitas anak SubsidiariesPinjaman sindikasi bank 885.340 1.103.348 Syndicated bank loansPinjaman bank 736.448 750.843 Bank loans

Akrual beban bunga 18.239 19.904 Accrued interest Dikurangi: biaya transaksi yang belum

diamortisasi (82.567) (87.574)Less: unamortized

transaction costs3.616.280 3.891.643

Jatuh tempo dalam setahun (433.543) (474.201) Current maturities

Bagian jangka panjang, setelah dikurangi Long-term portions, net of bagian yang jatuh tempo dalam setahun 3.182.737 3.417.442 current maturities

Page 180: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Laporan Keuangan Konsolidasian

178

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

`

Ekshibit E/53 Exhibit E/53

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

19. PINJAMAN (lanjutan) 19. BORROWINGS (continued)2014 2013

Dalam ribuan Dolar AS/

In thousands of US Dollar

Setara Rp/ Equivalent

Rp

Dalam ribuanDolar AS/

In thousandsof US Dollar

Setara Rp/ Equivalent

RpPerusahaan The Company

Pinjaman sindikasi bank: Syndicated bank loans:Rupiah RupiahPT Bank Permata Tbk. (kreditur) - - - 20.803) PT Bank Permata Tbk. (lender)

- - - 20.803)Dolar AS US DollarUnited Overseas Bank Ltd.,

Singapura (kreditur) 18.225 226.719 40.950 499.139)United Overseas Bank Ltd.,

Singapore (lender)The Hong Kong and Shanghai

Banking Corporation Ltd., Hong Kong (agen fasilitas) 14.175 176.337 31.850 388.220)

The Hong Kong and ShanghaiBanking Corporation Ltd.,Hong Kong (facility agent)

PT Bank Ekonomi Rahardja Tbk. (kreditur) 6.075 75.573 13.650 166.380)

PT Bank EkonomiRaharja Tbk. (lender)

PT Bank UOB Indonesia (kreditur) 2.025 25.191 4.550 55.460)

PT Bank UOB Indonesia(lender)

40.500 503.820 91.000 1.109.199)

Jumlah pinjaman sindikasi bank 503.820 1.130.002) Total syndicated bank loans

Pinjaman bank: Bank loans:Dolar AS US DollarNatixis 80.000 995.200 - - NatixisING Bank N.V. 40.000 497.600 40.000 487.560) ING Bank N.V.The Hong Kong and Shanghai The Hong Kong and Shanghai

Banking Corporation Ltd. 5.000 62.200 - - Banking Corporation Ltd.DBS Bank Ltd. - - 40.000 487.560) DBS Bank Ltd.

125.000 1.555.000 80.000 975.120)

Jumlah pinjaman bank 1.555.000 975.120) Total bank loans

Jumlah pokok pinjaman 2.058.820 2.105.122) Total loan principalBiaya transaksi yang belum

diamortisasi (44.018) (36.661)Unamortized transaction

costsAkrual beban bunga 11.927 13.270) Accrued interestJumlah pinjaman Perusahaan 2.026.729 2.081.731) Total loans of the Company

Entitas anak SubsidiariesPinjaman sindikasi bank: Syndicated bank loan:

Dolar AS US DollarThe Hong Kong and Shanghai

Banking Corporation Ltd., Hong Kong (agen fasilitas) 71.169 885.340 90.520 1.103.348)

The Hong Kong and ShanghaiBanking Corporation Ltd.,Hong Kong (facility agent)

Pinjaman bank: Bank loans:Dolar AS US DollarING Bank N.V. 50.000 622.000 50.000 609.450) ING Bank N.V.PT Bank UOB Indonesia 9.200 114.448 11.600 141.393) PT Bank UOB Indonesia

59.200 736.448 61.600 750.843)

Jumlah pokok pinjaman 1.621.788 1.854.191) Total loan principalBiaya transaksi yang belum

diamortisasi (38.549) (50.913)Unamortized transaction costs

Akrual beban bunga 6.312 6.634) Accrued interestJumlah pinjaman entitas anak 1.589.551 1.809.912) Total loans of the subsidiaries

Jumlah pinjaman Grup 3.616.280 3.891.643) Total loans of the Group

Dikurangi: bagian yang jatuh tempo dalam waktu satu tahun (433.543) (474.201) Less: current maturities

Bagian jangka panjang, setelah dikurangi bagian yang jatuh tempo dalam setahun 3.182.737) 3.417.442) Long-term portions, net of

current maturities

Pembayaran pokok utang bank adalah sebagai berikut: The payments of the principal of the bank loans are as follows:

2014 2013Perusahaan The Company

Rupiah 70.803 601.497 RupiahDolar AS 118.000.000 7.000.000 US Dollar

Entitas anak SubsidiariesDolar AS 34.751.200 141.107.368 US Dollar

Page 181: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

179

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Eksh

ibit

E/5

4Ex

hibi

t E/

54

PT S

ARA

TOG

A IN

VEST

AM

A S

EDA

YA T

bk.

DA

N E

NTI

TAS

AN

AK

CATA

TAN

ATA

S LA

PORA

N K

EUA

NG

AN

KON

SOLI

DA

SIA

N(L

AN

JUTA

N)

TAH

UN

BER

AKH

IR 3

1D

ESEM

BER

2014

DA

N 2

013

(Din

yata

kan

dala

m j

utaa

n Ru

piah

, ke

cual

i din

yata

kan lain)

PT S

AR

AT

OG

A IN

VES

TA

MA

SED

AY

A T

bk.

AN

D S

UBS

IDIA

RIE

SN

OT

ES T

O T

HE

CO

NSO

LID

AT

EDIN

TER

IMFI

NA

NC

IAL

STA

TEM

ENT

S(C

ON

TIN

UED

)Y

EAR

SEN

DED

31

DEC

EMBE

R20

14A

ND

201

3(E

xpre

ssed

in

mil

lion

s of

Rup

iah,

unl

ess

othe

rwis

e st

ated

)

19.

PIN

JAM

AN

(lan

juta

n)19

.BO

RR

OW

ING

S(c

onti

nued

)

Ikht

isar

per

janj

ian

pinj

aman

ban

k si

ndik

asi d

an p

inja

man

ban

k:Su

mm

ary

of s

yndi

cate

d ba

nk l

oans

and

ban

k lo

ans’

agr

eem

ent:

Enti

tas/

En

tity

Bank

Tang

gal

perj

anji

an/

Agr

eem

ent

date

Bata

s m

aksi

mum

kr

edit

/Max

imum

cre

dit

lim

it

Jang

ka w

aktu

fasi

litas

/Dur

atio

nof

fa

cili

ties

Suku

bun

ga p

er

tahu

n/In

tere

st

rate

per

ann

umD

eskr

ipsi

/Des

crip

tion

Peru

saha

an/

The

Com

pany

Pinj

aman

Ban

k Si

ndik

asi/

Synd

icat

ed B

ank

Loan

sAg

en f

asili

tas/

Faci

lity

age

nt:

H

ong

Kong

and

Sha

ngha

i Ban

king

C

orpo

rati

on L

td.

(HSB

C)

Pem

beri

pin

jam

an/l

ende

rs:

-H

SBC

-U

nite

d O

vers

eas

Bank

Ltd

.(U

OB)

-PT

Ban

k Ek

onom

i Rah

ardj

a Tb

k.-

PT B

ank

Perm

ata

Tbk.

-PT

Ban

k U

OB

Indo

nesi

a (U

OBI

)

31 O

ktob

er/

Oct

ober

2011

USD

300.

000.

000

5 ta

hun

sete

lah

pena

rika

n pi

njam

an p

erta

ma/

5 ye

ars

afte

r th

e fi

rst

util

izat

ion

date

.

USD

:-

On-

shor

e ba

nk:

LIBO

R +

5,2%

-O

ff-s

hore

ban

k:

LIBO

R +

4,7%

Rupi

ah:

JIBO

R +

4%

Tuju

an d

ari p

inja

man

ini a

dala

h un

tuk

pem

biay

aan

kem

bali

dan

pend

anaa

nla

inny

a/Th

e pu

rpos

es o

f th

is b

orro

win

g ar

efo

r re

fina

ncin

g an

d ot

her

fina

ncin

g.

Fasi

litas

ini t

elah

dim

anfa

atka

n se

besa

r U

SD17

0.00

0.00

0 ol

eh P

erus

ahaa

n pa

da

tang

gal p

elap

oran

/Thi

s fa

cili

ty h

ave

been

uti

lize

d by

the

Com

pany

amou

ntin

g to

USD

170,

000,

000

at

repo

rtin

g da

te.

ING

Ban

k N

.V.

15 M

ei/M

ay20

13U

SD80

.000

.000

5 ta

hun

sete

lah

pena

rika

n pi

njam

an p

erta

ma/

5 ye

ars

afte

r th

e fi

rst

util

izat

ion

date

.

LIBO

R +

3,85

%Tu

juan

dar

i pin

jam

an in

i ada

lah

untu

k pe

ndan

aan/

The

purp

ose

of t

his

borr

owin

g is

for

fina

ncin

g.

Perj

anji

an t

erse

but

tela

h di

am

ande

men

pa

da t

angg

al 2

9 Se

ptem

ber

2014

den

gan

peru

baha

n,an

tara

lai

n,ti

ngka

t su

ku

bung

a/Th

is a

gree

men

t ha

vebe

enam

ende

d on

29

Sept

embe

r 20

14 w

ith

chan

ges,

am

ong

othe

rs,

inte

rest

rat

e.

Fasi

litas

A s

ebes

ar U

SD40

.000

.000

sud

ah

dim

anfa

atka

n se

luru

hnya

ole

h Pe

rusa

haan

dan

fas

ilita

s B

sebe

sar

USD

40.0

00.0

00 t

elah

ber

akhi

r pa

da

tang

gal p

elap

oran

/Fac

ilit

yA

am

ount

ing

to U

SD40

,000

,000

hav

ebe

en f

ully

ut

iliz

ed b

y th

e C

ompa

ny a

nd f

acil

ity

B of

USD

40,0

00,0

00 h

as e

nded

at

repo

rtin

g da

te.

Stan

dard

Cha

rter

ed B

ank

(SC

B)5

Mar

et/M

arch

20

14U

SD10

.000

.000

Mak

sim

um s

ampa

i den

gan

3 bu

lan

yang

dap

at d

iper

panj

ang

sebe

lum

be

rakh

irny

a ja

ngka

wak

tu

perj

anji

anya

itu

1 ta

hun

sete

lah

tang

gal

perj

anji

an/M

axim

um u

p to

3

mon

ths

whi

ch c

an b

e ro

lled

over

befo

re t

he t

erm

inat

ion

date

of

agre

emen

t w

hich

is

1 ye

ar a

fter

si

gnin

g da

te o

f ag

reem

ent.

5% p

er t

ahun

dia

tas

LIBO

R/pe

r an

num

ab

ove

LIBO

R

Tuju

an d

ari p

inja

man

ini a

dala

h un

tuk

pend

anaa

n/Th

e pu

rpos

e of

thi

s bo

rrow

ing

is f

or f

inan

cing

.

Fasi

litas

rev

olvi

ngpi

njam

an j

angk

a pe

ndek

/Rev

olvi

ng s

hort

ter

m l

oan

faci

lity

.

Page 182: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Laporan Keuangan Konsolidasian

180

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Eksh

ibit

E/5

5Ex

hibi

t E/

55

PT S

ARA

TOG

A IN

VEST

AM

A S

EDA

YA T

bk.

DA

N E

NTI

TAS

AN

AK

CATA

TAN

ATA

S LA

PORA

N K

EUA

NG

AN

KO

NSO

LID

ASI

AN

(LA

NJU

TAN

)TA

HU

N B

ERA

KHIR

31

DES

EMBE

R20

14D

AN

201

3(D

inya

taka

n da

lam

jut

aan

Rupi

ah,

kecu

ali d

inya

taka

n lain)

PT S

AR

AT

OG

A IN

VES

TA

MA

SED

AY

A T

bk.

AN

D S

UBS

IDIA

RIE

SN

OT

ES T

O T

HE

CO

NSO

LID

AT

ED F

INA

NC

IAL

STA

TEM

ENT

S (C

ON

TIN

UED

)Y

EAR

SEN

DED

31

DEC

EMBE

R20

14A

ND

201

3(E

xpre

ssed

in

mil

lion

s of

Rup

iah,

unl

ess

othe

rwis

e st

ated

)

19.

PIN

JAM

AN

(lan

juta

n)19

.BO

RR

OW

ING

S (c

onti

nued

)

Ikht

isar

per

janj

ian

pinj

aman

ban

k si

ndik

asi d

an p

inja

man

ban

k (l

anju

tan)

:Su

mm

ary

of s

yndi

cate

d ba

nk l

oans

and

ban

k lo

ans’

agr

eem

ent

(con

tinu

ed):

Enti

tas/

Enti

tyBa

nkTa

ngga

l pe

rjan

jian

/A

gree

men

t da

te

Bata

s m

aksi

mum

kr

edit

/Max

imum

cr

edit

lim

it

Jang

ka w

aktu

fas

ilita

s/D

urat

ion

of f

acil

itie

s

Suku

bun

ga p

er t

ahun

/In

tere

st r

ate

per

annu

mD

eskr

ipsi

/Des

crip

tion

Peru

saha

an/

The

Com

pany

The

Hon

gkon

g an

d Sh

angh

ai

Bank

ing

Cor

pora

tion

Lim

ited

C

aban

g/Br

anch

Jaka

rta

(HSB

C

Jaka

rta)

11 S

epte

mbe

r/

Sept

embe

r20

14U

SD10

.000

.000

1, 3

dan

6bu

lan

seja

k ta

ngga

l pe

ncai

ran

yang

dap

at

dipe

rpan

jang

sam

pai d

enga

n 1

tahu

n se

belu

m b

erak

hirn

ya j

angk

a w

aktu

per

janj

ian/

1, 3

and

6

mon

ths

from

dis

burs

emen

tda

tew

hich

can

be

roll

ed o

ver

up t

o 1

year

bef

ore

term

inat

ion

date

of

agre

emen

t.

IDR:

3,5

% p

er t

ahun

di

atas

JIB

OR/

per

year

ov

er t

he J

IBO

R

USD

: 3,

5% p

er t

ahun

di

atas

LIB

OR/

per

year

ov

er t

he L

IBO

R

Tuju

an d

ari p

inja

man

ini a

dala

h un

tuk

pend

anaa

n/Th

e pu

rpos

e of

thi

s bo

rrow

ing

is f

or f

inan

cing

.

Fasi

litas

ini t

elah

dim

anfa

atka

nse

besa

r U

SD5.

000.

000

oleh

Per

usah

aan

pada

tan

ggal

pe

lapo

ran/

This

fac

ilit

y ha

vebe

en u

tili

zed

amou

nted

to

USD

5,00

0,00

0 by

the

Com

pany

at

rep

orti

ng d

ate.

ING

Ban

k N

.V.

29 S

epte

mbe

r/

Sept

embe

r20

14U

SD40

.000

.000

5 ta

hun

sete

lah

pena

rika

n pi

njam

an p

erta

ma/

5 ye

ars

afte

r th

e fi

rst

util

isat

ion

date

.

LIBO

R +

3,85

%Tu

juan

dar

i pin

jam

an in

i ada

lah

untu

k pe

ndan

aan/

The

purp

ose

of t

his

borr

owin

g is

for

fin

anci

ng.

Fasi

litas

ini b

elum

dim

anfa

atka

n ol

eh

Peru

saha

an p

ada

tang

gal p

elap

oran

/Thi

s fa

cili

ty h

ave

not

been

uti

lize

d by

the

C

ompa

ny a

t re

port

ing

date

.N

atix

is30

Okt

ober

/Oct

ober

2014

USD

80.0

00.0

005

tahu

n da

n 3

bula

n se

tela

h pe

nari

kan

pinj

aman

/5 y

ears

and

3

mon

ths

afte

r th

e ut

iliz

atio

n da

te.

LIBO

R +

3,5%

Tuju

an d

ari p

inja

man

ini a

dala

h un

tuk

pend

anaa

n/Th

e pu

rpos

e of

thi

s bo

rrow

ing

is f

or f

inan

cing

.

Fasi

litas

ini s

udah

dim

anfa

atka

n se

luru

hnya

ol

eh P

erus

ahaa

n pa

da t

angg

al

pela

pora

n/Th

is f

acil

ity

have

been

ful

ly

util

ized

by

the

Com

pany

at

repo

rtin

g da

te.

Page 183: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

181

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Eksh

ibit

E/5

6Ex

hibi

t E/

56

PT S

ARA

TOG

A IN

VEST

AM

A S

EDA

YA T

bk.

DA

N E

NTI

TAS

AN

AK

CATA

TAN

ATA

S LA

PORA

N K

EUA

NG

AN

KO

NSO

LID

ASI

AN

(LA

NJU

TAN

)TA

HU

N B

ERA

KHIR

31

DES

EMBE

R20

14D

AN

201

3(D

inya

taka

n da

lam

jut

aan

Rupi

ah,

kecu

ali d

inya

taka

n lain)

PT S

AR

AT

OG

A IN

VES

TA

MA

SED

AY

A T

bk.

AN

D S

UBS

IDIA

RIE

SN

OT

ES T

O T

HE

CO

NSO

LID

AT

ED F

INA

NC

IAL

STA

TEM

ENT

S (C

ON

TIN

UED

)Y

EAR

SEN

DED

31

DEC

EMBE

R20

14A

ND

201

3(E

xpre

ssed

in

mil

lion

s of

Rup

iah,

unl

ess

othe

rwis

e st

ated

)

19.

PIN

JAM

AN

(lan

juta

n)19

.BO

RR

OW

ING

S (c

onti

nued

)

Ikht

isar

per

janj

ian

pinj

aman

ban

k si

ndik

asi d

an p

inja

man

ban

k (l

anju

tan)

:Su

mm

ary

of s

yndi

cate

d ba

nk l

oans

and

ban

k lo

ans’

agr

eem

ent

(con

tinu

ed):

Enti

tas/

Enti

tyBa

nkTa

ngga

l pe

rjan

jian

/A

gree

men

t da

te

Bata

s m

aksi

mum

kr

edit

/Max

imum

cr

edit

lim

it

Jang

ka w

aktu

fas

ilita

s/D

urat

ion

of

faci

liti

esSu

ku b

unga

per

tah

un/

Inte

rest

rat

e pe

r an

num

Des

krip

si/D

escr

ipti

on

WAS

ING

Ban

k N

.V.

7 D

esem

ber/

D

ecem

ber

2012

USD

50.0

00.0

00

8 N

ovem

ber/

Nov

embe

r20

19LI

BOR

+ 3.

85%

Tuju

an d

ari p

inja

man

ini a

dala

h un

tuk

pend

anaa

n/Th

e pu

rpos

e of

thi

s bo

rrow

ing

is f

or f

inan

cing

.

Perj

anji

an t

erse

but

tela

h di

am

ande

men

pa

da t

angg

al 2

9 Se

ptem

ber

2014

den

gan

peru

baha

n, a

ntar

a la

in,

ting

kat

suku

bu

nga

dan

jang

ka w

aktu

ber

akhi

rnya

fa

silit

as/T

his

agre

emen

t ha

vebe

en

amen

ded

on 2

9Se

ptem

ber

2014

wit

hch

ange

s, a

mon

g ot

hers

,in

tere

st r

ate

and

the

mat

urit

y da

te.

Fasi

litas

ini s

udah

dim

anfa

atka

n se

luru

hnya

ole

h Pe

rusa

haan

pad

a ta

ngga

l pe

lapo

ran/

This

fac

ilit

y ha

vebe

en f

ully

ut

iliz

ed b

y th

e C

ompa

ny a

t re

port

ing

date

.SM

PPT

Ban

k U

OB

Indo

nesi

a17

Mar

et/

Mar

ch20

11

USD

24.0

00.0

00

5,25

tah

un a

tau

hing

ga 3

0 Ap

ril

2016

, m

ana

yang

leb

ih d

ulu/

5.25

ye

ars

or30

Apr

il 2

016,

whi

chev

er

is e

arli

er

LIBO

R +

2,75

%Tu

juan

dar

i pin

jam

an in

i ada

lah

untu

k pe

mbi

ayaa

n pe

mbe

lian

Floa

ting

Sto

rage

da

n O

fflo

adin

g/Th

e pu

rpos

esof

thi

s bo

rrow

ing

are

fina

ncin

g th

e pu

rcha

se o

f Fl

oati

ng S

tora

ge a

nd O

fflo

adin

g.

Fasi

litas

ini s

udah

dim

anfa

atka

n se

luru

hnya

ole

h Pe

rusa

haan

pad

a ta

ngga

l pe

lapo

ran/

This

fac

ilit

y ha

vebe

en f

ully

ut

iliz

ed b

y th

e C

ompa

ny a

t re

port

ing

date

.

Eksh

ibit

E/5

5Ex

hibi

t E/

55

PT S

ARA

TOG

A IN

VEST

AM

A S

EDA

YA T

bk.

DA

N E

NTI

TAS

AN

AK

CATA

TAN

ATA

S LA

PORA

N K

EUA

NG

AN

KO

NSO

LID

ASI

AN

(LA

NJU

TAN

)TA

HU

N B

ERA

KHIR

31

DES

EMBE

R20

14D

AN

201

3(D

inya

taka

n da

lam

jut

aan

Rupi

ah,

kecu

ali d

inya

taka

n lain)

PT S

AR

AT

OG

A IN

VES

TA

MA

SED

AY

A T

bk.

AN

D S

UBS

IDIA

RIE

SN

OT

ES T

O T

HE

CO

NSO

LID

AT

ED F

INA

NC

IAL

STA

TEM

ENT

S (C

ON

TIN

UED

)Y

EAR

SEN

DED

31

DEC

EMBE

R20

14A

ND

201

3(E

xpre

ssed

in

mil

lion

s of

Rup

iah,

unl

ess

othe

rwis

e st

ated

)

19.

PIN

JAM

AN

(lan

juta

n)19

.BO

RR

OW

ING

S (c

onti

nued

)

Ikht

isar

per

janj

ian

pinj

aman

ban

k si

ndik

asi d

an p

inja

man

ban

k (l

anju

tan)

:Su

mm

ary

of s

yndi

cate

d ba

nk l

oans

and

ban

k lo

ans’

agr

eem

ent

(con

tinu

ed):

Enti

tas/

Enti

tyBa

nkTa

ngga

l pe

rjan

jian

/A

gree

men

t da

te

Bata

s m

aksi

mum

kr

edit

/Max

imum

cr

edit

lim

it

Jang

ka w

aktu

fas

ilita

s/D

urat

ion

of f

acil

itie

s

Suku

bun

ga p

er t

ahun

/In

tere

st r

ate

per

annu

mD

eskr

ipsi

/Des

crip

tion

Peru

saha

an/

The

Com

pany

The

Hon

gkon

g an

d Sh

angh

ai

Bank

ing

Cor

pora

tion

Lim

ited

C

aban

g/Br

anch

Jaka

rta

(HSB

C

Jaka

rta)

11 S

epte

mbe

r/

Sept

embe

r20

14U

SD10

.000

.000

1, 3

dan

6bu

lan

seja

k ta

ngga

l pe

ncai

ran

yang

dap

at

dipe

rpan

jang

sam

pai d

enga

n 1

tahu

n se

belu

m b

erak

hirn

ya j

angk

a w

aktu

per

janj

ian/

1, 3

and

6

mon

ths

from

dis

burs

emen

tda

tew

hich

can

be

roll

ed o

ver

up t

o 1

year

bef

ore

term

inat

ion

date

of

agre

emen

t.

IDR:

3,5

% p

er t

ahun

di

atas

JIB

OR/

per

year

ov

er t

he J

IBO

R

USD

: 3,

5% p

er t

ahun

di

atas

LIB

OR/

per

year

ov

er t

he L

IBO

R

Tuju

an d

ari p

inja

man

ini a

dala

h un

tuk

pend

anaa

n/Th

e pu

rpos

e of

thi

s bo

rrow

ing

is f

or f

inan

cing

.

Fasi

litas

ini t

elah

dim

anfa

atka

nse

besa

r U

SD5.

000.

000

oleh

Per

usah

aan

pada

tan

ggal

pe

lapo

ran/

This

fac

ilit

y ha

vebe

en u

tili

zed

amou

nted

to

USD

5,00

0,00

0 by

the

Com

pany

at

rep

orti

ng d

ate.

ING

Ban

k N

.V.

29 S

epte

mbe

r/

Sept

embe

r20

14U

SD40

.000

.000

5 ta

hun

sete

lah

pena

rika

n pi

njam

an p

erta

ma/

5 ye

ars

afte

r th

e fi

rst

util

isat

ion

date

.

LIBO

R +

3,85

%Tu

juan

dar

i pin

jam

an in

i ada

lah

untu

k pe

ndan

aan/

The

purp

ose

of t

his

borr

owin

g is

for

fin

anci

ng.

Fasi

litas

ini b

elum

dim

anfa

atka

n ol

eh

Peru

saha

an p

ada

tang

gal p

elap

oran

/Thi

s fa

cili

ty h

ave

not

been

uti

lize

d by

the

C

ompa

ny a

t re

port

ing

date

.N

atix

is30

Okt

ober

/Oct

ober

2014

USD

80.0

00.0

005

tahu

n da

n 3

bula

n se

tela

h pe

nari

kan

pinj

aman

/5 y

ears

and

3

mon

ths

afte

r th

e ut

iliz

atio

n da

te.

LIBO

R +

3,5%

Tuju

an d

ari p

inja

man

ini a

dala

h un

tuk

pend

anaa

n/Th

e pu

rpos

e of

thi

s bo

rrow

ing

is f

or f

inan

cing

.

Fasi

litas

ini s

udah

dim

anfa

atka

n se

luru

hnya

ol

eh P

erus

ahaa

n pa

da t

angg

al

pela

pora

n/Th

is f

acil

ity

have

been

ful

ly

util

ized

by

the

Com

pany

at

repo

rtin

g da

te.

Page 184: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Laporan Keuangan Konsolidasian

182

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Eksh

ibit

E/5

7Ex

hibi

t E/

57

PT S

ARA

TOG

A IN

VEST

AM

A S

EDA

YA T

bk.

DA

N E

NTI

TAS

AN

AK

CATA

TAN

ATA

S LA

PORA

N K

EUA

NG

AN

KO

NSO

LID

ASI

AN

(LA

NJU

TAN

)TA

HU

N B

ERA

KHIR

31

DES

EMBE

R 20

14 D

AN

201

3(D

inya

taka

n da

lam

jut

aan

Rupi

ah,

kecu

ali d

inya

taka

n lain)

PT S

AR

AT

OG

A IN

VES

TA

MA

SED

AY

A T

bk.

AN

D S

UBS

IDIA

RIE

SN

OT

ES T

O T

HE

CO

NSO

LID

AT

ED F

INA

NC

IAL

STA

TEM

ENT

S (C

ON

TIN

UED

)Y

EAR

S EN

DED

31

DEC

EMBE

R 2

014

AN

D 2

013

(Exp

ress

ed i

n m

illi

ons

of R

upia

h, u

nles

s ot

herw

ise

stat

ed)

19.

PIN

JAM

AN

(la

njut

an)

19.

BOR

RO

WIN

GS

(con

tinu

ed)

Enti

tas/

Enti

tyBa

nkTa

ngga

l pe

rjan

jian

/A

gree

men

t da

te

Bata

s m

aksi

mum

kr

edit

/Max

imum

cr

edit

lim

it

Jang

kaw

aktu

fas

ilita

s/D

urat

ion

of

faci

liti

esSu

ku b

unga

per

tah

un/

Inte

rest

rat

e pe

r an

num

Des

krip

si/D

escr

ipti

on

TWU

Pinj

aman

Ban

k Si

ndik

asi/

Synd

icat

ed B

ank

Loan

s

Faci

lity

age

nt:

HSB

CAn

ggot

a/M

embe

rs:

-H

SBC

-SC

B

7 Ju

ni/J

une

2013

a.Fa

silit

as/F

acil

ity

A:

USD

36.0

00.0

00(*

)b.

Fasi

litas

/Fac

ilit

yB:

U

SD64

.000

.000

c.

Fasi

litas

/Fac

ilit

yC

: U

SD50

.000

.000

a.5

tahu

n/ye

ars

b.5

tahu

n, d

iluna

si d

alam

58

cici

lan

bula

nan/

5ye

ars,

repa

id

in 5

8 m

onth

ly p

aym

ents

c.5

tahu

n/ye

ars

a.O

nsho

re:

LIBO

R +

3,5%

O

ffsh

ore:

LIB

OR

+ 3,

1%

b.O

nsho

re:

LIBO

R +

4,25

%

Off

shor

e: L

IBO

R +

3,1%

c.Fa

silit

as g

aran

si

pem

baya

ran

dala

m

bent

uk S

tand

-By

Lett

er

of C

redi

t(S

BLC

)/

Gua

rant

ee f

acil

ity

in

the

form

of

SBLC

Fasi

litas

/Fac

ilit

yA:

mod

al

kerj

a/w

orki

ng c

apit

al

Fasi

litas

/Fac

ilit

yB:

mel

unas

i pin

jam

an

lam

a/re

fina

ncin

g th

e ex

isti

ng f

acil

ity

Fasi

litas

/Fac

ilit

yC

: ga

rans

i pem

baya

ran

dala

m b

entu

k SB

LC/g

uara

ntee

fac

ilit

y in

th

e fo

rm o

f SB

LC

(*)T

WU

dap

at,

seti

ap s

aat

sela

ma

peri

ode

kete

rsed

iaan

fas

ilita

s A,

men

gaju

kan

agar

ko

mit

men

fa

silit

as

A aw

al

dapa

t di

ting

katk

an

men

jadi

U

SD46

.000

.000

de

ngan

pe

rsya

rata

n te

rten

tu:

(i)

rasi

o co

vera

geti

dak

kura

ng d

ari

1,1

ke 1

pad

a se

tiap

ta

ngga

l 31

Mar

et,

30 J

uni,

30

Sept

embe

r da

n 31

Des

embe

r da

n (i

i) t

idak

ada

ko

nflik

den

gan

atau

yan

g m

enye

babk

an p

elan

ggar

an k

ewaj

iban

TW

U d

i ba

wah

Pe

rjan

jian

Fas

ilita

s, t

erm

asuk

pem

enuh

an k

rite

ria

keua

ngan

.

(*)T

WU

may

, at

any

tim

e du

ring

the

Ava

ilab

ilit

y Pe

riod

of

Faci

lity

A,

requ

est

that

th

e In

itia

lFa

cili

ty A

Com

mit

men

tsbe

inc

reas

ed u

p to

an

aggr

egat

e am

ount

of

USD

46,0

00,0

00 s

ubje

ct t

o ce

rtai

n co

ndit

ions

: (

i) t

he C

over

age

Rati

o is

not

les

s th

an 1

.1 t

o 1

on e

ach

of 3

1M

arch

, 30

Jun

e, 3

0 Se

ptem

ber

and

31D

ecem

ber;

and

(ii)

no

conf

lict

wit

h or

cau

se o

fbr

each

of

TWU

’s o

blig

atio

ns u

nder

the

Fa

cili

ty A

gree

men

t, i

nclu

ding

ful

fill

men

t of

the

fin

anci

al c

oven

ants

.

Pinj

aman

ban

k si

ndik

asi m

ilik

TWU

dij

amin

den

gan:

1.Se

luru

h ka

s da

n ka

s ya

ng d

ibat

asi p

engg

unaa

nnya

2.Pi

utan

g us

aha

3.Ta

nah,

ban

guna

n, p

eral

atan

, m

esin

, ke

ndar

aan,

dan

per

sedi

aan

4.Kl

aim

asu

rans

i ata

s se

luru

h ba

ngun

an,

pera

lata

n, m

esin

, ke

ndar

aan,

dan

pe

rsed

iaan

5.Sa

ham

TW

U y

ang

dim

iliki

ole

h se

luru

h pe

meg

ang

saha

m6.

Duk

unga

n ke

kura

ngan

dan

a da

ri P

erus

ahaa

n se

cara

pro

pors

iona

l

TWU

’s s

yndi

cate

d ba

nk l

oans

are

sec

ured

by:

1.A

ll c

ash

and

rest

rict

ed c

ash

2.Tr

ade

rece

ivab

les

3.La

nd,

buil

ding

s, e

quip

men

t, m

achi

nery

,ve

hicl

es a

nd i

nven

tori

es4.

Insu

ranc

e cl

aim

s on

all

bui

ldin

gs,

equi

pmen

t, m

achi

nery

, ve

hicl

es a

nd

inve

ntor

ies

5.Sh

ares

of

TWU

hel

d by

all

sha

reho

lder

s6.

A p

ropo

rtio

nate

cas

h de

fici

ency

sup

port

fro

m t

he C

ompa

ny

Page 185: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

183

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Eksh

ibit

E/5

7Ex

hibi

t E/

57

PT S

ARA

TOG

A IN

VEST

AM

A S

EDA

YA T

bk.

DA

N E

NTI

TAS

AN

AK

CATA

TAN

ATA

S LA

PORA

N K

EUA

NG

AN

KO

NSO

LID

ASI

AN

(LA

NJU

TAN

)TA

HU

N B

ERA

KHIR

31

DES

EMBE

R 20

14 D

AN

201

3(D

inya

taka

n da

lam

jut

aan

Rupi

ah,

kecu

ali d

inya

taka

n lain)

PT S

AR

AT

OG

A IN

VES

TA

MA

SED

AY

A T

bk.

AN

D S

UBS

IDIA

RIE

SN

OT

ES T

O T

HE

CO

NSO

LID

AT

ED F

INA

NC

IAL

STA

TEM

ENT

S (C

ON

TIN

UED

)Y

EAR

S EN

DED

31

DEC

EMBE

R 2

014

AN

D 2

013

(Exp

ress

ed i

n m

illi

ons

of R

upia

h, u

nles

s ot

herw

ise

stat

ed)

19.

PIN

JAM

AN

(la

njut

an)

19.

BOR

RO

WIN

GS

(con

tinu

ed)

Enti

tas/

Enti

tyBa

nkTa

ngga

l pe

rjan

jian

/A

gree

men

t da

te

Bata

s m

aksi

mum

kr

edit

/Max

imum

cr

edit

lim

it

Jang

kaw

aktu

fas

ilita

s/D

urat

ion

of

faci

liti

esSu

ku b

unga

per

tah

un/

Inte

rest

rat

e pe

r an

num

Des

krip

si/D

escr

ipti

on

TWU

Pinj

aman

Ban

k Si

ndik

asi/

Synd

icat

ed B

ank

Loan

s

Faci

lity

age

nt:

HSB

CAn

ggot

a/M

embe

rs:

-H

SBC

-SC

B

7 Ju

ni/J

une

2013

a.Fa

silit

as/F

acil

ity

A:

USD

36.0

00.0

00(*

)b.

Fasi

litas

/Fac

ilit

yB:

U

SD64

.000

.000

c.

Fasi

litas

/Fac

ilit

yC

: U

SD50

.000

.000

a.5

tahu

n/ye

ars

b.5

tahu

n, d

iluna

si d

alam

58

cici

lan

bula

nan/

5ye

ars,

repa

id

in 5

8 m

onth

ly p

aym

ents

c.5

tahu

n/ye

ars

a.O

nsho

re:

LIBO

R +

3,5%

O

ffsh

ore:

LIB

OR

+ 3,

1%

b.O

nsho

re:

LIBO

R +

4,25

%

Off

shor

e: L

IBO

R +

3,1%

c.Fa

silit

as g

aran

si

pem

baya

ran

dala

m

bent

uk S

tand

-By

Lett

er

of C

redi

t(S

BLC

)/

Gua

rant

ee f

acil

ity

in

the

form

of

SBLC

Fasi

litas

/Fac

ilit

yA:

mod

al

kerj

a/w

orki

ng c

apit

al

Fasi

litas

/Fac

ilit

yB:

mel

unas

i pin

jam

an

lam

a/re

fina

ncin

g th

e ex

isti

ng f

acil

ity

Fasi

litas

/Fac

ilit

yC

: ga

rans

i pem

baya

ran

dala

m b

entu

k SB

LC/g

uara

ntee

fac

ilit

y in

th

e fo

rm o

f SB

LC

(*)T

WU

dap

at,

seti

ap s

aat

sela

ma

peri

ode

kete

rsed

iaan

fas

ilita

s A,

men

gaju

kan

agar

ko

mit

men

fa

silit

as

A aw

al

dapa

t di

ting

katk

an

men

jadi

U

SD46

.000

.000

de

ngan

pe

rsya

rata

n te

rten

tu:

(i)

rasi

o co

vera

geti

dak

kura

ng d

ari

1,1

ke 1

pad

a se

tiap

ta

ngga

l 31

Mar

et,

30 J

uni,

30

Sept

embe

r da

n 31

Des

embe

r da

n (i

i) t

idak

ada

ko

nflik

den

gan

atau

yan

g m

enye

babk

an p

elan

ggar

an k

ewaj

iban

TW

U d

i ba

wah

Pe

rjan

jian

Fas

ilita

s, t

erm

asuk

pem

enuh

an k

rite

ria

keua

ngan

.

(*)T

WU

may

, at

any

tim

e du

ring

the

Ava

ilab

ilit

y Pe

riod

of

Faci

lity

A,

requ

est

that

th

e In

itia

lFa

cili

ty A

Com

mit

men

tsbe

inc

reas

ed u

p to

an

aggr

egat

e am

ount

of

USD

46,0

00,0

00 s

ubje

ct t

o ce

rtai

n co

ndit

ions

: (

i) t

he C

over

age

Rati

o is

not

les

s th

an 1

.1 t

o 1

on e

ach

of 3

1M

arch

, 30

Jun

e, 3

0 Se

ptem

ber

and

31D

ecem

ber;

and

(ii)

no

conf

lict

wit

h or

cau

se o

fbr

each

of

TWU

’s o

blig

atio

ns u

nder

the

Fa

cili

ty A

gree

men

t, i

nclu

ding

ful

fill

men

t of

the

fin

anci

al c

oven

ants

.

Pinj

aman

ban

k si

ndik

asi m

ilik

TWU

dij

amin

den

gan:

1.Se

luru

h ka

s da

n ka

s ya

ng d

ibat

asi p

engg

unaa

nnya

2.Pi

utan

g us

aha

3.Ta

nah,

ban

guna

n, p

eral

atan

, m

esin

, ke

ndar

aan,

dan

per

sedi

aan

4.Kl

aim

asu

rans

i ata

s se

luru

h ba

ngun

an,

pera

lata

n, m

esin

, ke

ndar

aan,

dan

pe

rsed

iaan

5.Sa

ham

TW

U y

ang

dim

iliki

ole

h se

luru

h pe

meg

ang

saha

m6.

Duk

unga

n ke

kura

ngan

dan

a da

ri P

erus

ahaa

n se

cara

pro

pors

iona

l

TWU

’s s

yndi

cate

d ba

nk l

oans

are

sec

ured

by:

1.A

ll c

ash

and

rest

rict

ed c

ash

2.Tr

ade

rece

ivab

les

3.La

nd,

buil

ding

s, e

quip

men

t, m

achi

nery

,ve

hicl

es a

nd i

nven

tori

es4.

Insu

ranc

e cl

aim

s on

all

bui

ldin

gs,

equi

pmen

t, m

achi

nery

, ve

hicl

es a

nd

inve

ntor

ies

5.Sh

ares

of

TWU

hel

d by

all

sha

reho

lder

s6.

A p

ropo

rtio

nate

cas

h de

fici

ency

sup

port

fro

m t

he C

ompa

ny

Eksh

ibit

E/5

8Ex

hibi

t E/

58

PT S

ARA

TOG

A IN

VEST

AM

A S

EDA

YA T

bk.

DA

N E

NTI

TAS

AN

AK

CATA

TAN

ATA

S LA

PORA

N K

EUA

NG

AN

KO

NSO

LID

ASI

AN

(LA

NJU

TAN

)TA

HU

N B

ERA

KHIR

31

DES

EMBE

R20

14D

AN

201

3(D

inya

taka

n da

lam

jut

aan

Rupi

ah,

kecu

ali d

inya

taka

n lain)

PT S

AR

AT

OG

A IN

VES

TA

MA

SED

AY

A T

bk.

AN

D S

UBS

IDIA

RIE

SN

OT

ES T

OT

HE

CO

NSO

LID

AT

ED F

INA

NC

IAL

STA

TEM

ENT

S (C

ON

TIN

UED

)Y

EAR

SEN

DED

31

DEC

EMBE

R20

14A

ND

201

3(E

xpre

ssed

in

mil

lion

s of

Rup

iah,

unl

ess

othe

rwis

e st

ated

)

19.

PIN

JAM

AN

(lan

juta

n)19

.BO

RR

OW

ING

S (c

onti

nued

)

TWU

mem

pero

leh

fasi

litas

SBL

C da

ri H

SBC

dan

SCB.

Set

iap

SBLC

yan

g di

terb

itka

n m

aksi

mum

be

rjan

gka

wak

tu

1 (s

atu)

ta

hun

sesu

ai

deng

an

Perj

anji

an

Penj

uala

n M

inya

k M

enta

h de

ngan

Exx

onM

obil

Cepu

Ltd

.Ko

mis

i pe

nerb

itan

SBL

C ad

alah

1,5

%

per

tahu

n da

n bi

aya

aman

dem

en 0

,15%

fla

t pe

r am

ande

men

.

TWU

ob

tain

ed

a SB

LC

faci

lity

fr

om

HSB

C an

d SC

B.

Each

is

sued

SB

LC

has

a m

axim

um t

enor

of

1 (o

ne)

year

acc

ordi

ng t

o th

e Co

ntra

ct S

ales

Agr

eem

ent

wit

h Ex

xonM

obil

Cepu

Ltd

.Th

e SB

LC i

ssua

nce

com

mis

sion

is

1.5%

per

ann

um a

nd t

he

amen

dmen

t co

st i

s 0.

15%

fla

t pe

r am

endm

ent.

Ikht

isar

per

janj

ian

swap

suku

bun

ga:

Sum

mar

y of

int

eres

t ra

te s

wap

agre

emen

t:

Bank

Tang

gal

perj

anji

an/

Agr

eem

ent

date

Jum

lah

nosi

onal

/ N

otio

nal

amou

ntJa

ngka

wak

tu

fasi

litas

/Dur

atio

n of

fac

ilit

ies

Suku

bun

ga p

er

tahu

n/In

tere

st r

ate

per

annu

mKe

tera

ngan

/Rem

arks

SMP

UO

BI16

Jun

i/Ju

ne 2

011

USD

23.6

00.0

0030

Jun

i/Ju

ne 2

011

–30

Apr

il 20

164,

15%

Lind

ung

nila

i ata

s ri

siko

tin

gkat

suk

u bu

nga/

Hed

ge o

n in

tere

st r

ate

risk

TWU

HSB

C

13 S

epte

mbe

r 20

13U

SD15

.000

.000

2

tahu

n, b

erak

hir

pada

9

Okt

ober

201

5/2

year

s,

ende

d on

9 O

ctob

er 2

015

1,08

% +

mar

jin

onsh

ore

dan

offs

hore

Fasi

litas

B/

1,08

% +

ons

hore

and

of

fsho

re m

argi

n of

Fa

cili

ty B

Peny

eles

aian

kon

trak

sw

apsu

ku b

unga

ter

sebu

t ak

an d

ilaku

kan

seti

ap b

ulan

/The

int

eres

t ra

te s

wap

set

tlem

ents

are

agre

ed t

o be

m

ade

on a

mon

thly

bas

is.

SCB

16 S

epte

mbe

r 20

13U

SD15

.000

.000

Pers

yara

tan

pinj

aman

Cove

nant

s

Gru

p di

waj

ibka

n ol

eh

kred

itur

nya

untu

k m

emen

uhi

bata

san-

bata

san

tert

entu

, se

pert

i ba

tasa

n ra

sio

keua

ngan

, pe

mba

tasa

n pe

mba

gian

div

iden

, da

n pe

rsya

rata

n ad

min

istr

asi t

erte

ntu.

The

Gro

up i

s re

quir

ed b

y th

e le

nder

s to

com

ply

wit

h ce

rtai

n co

vena

nts,

suc

h as

fi

nanc

ial

rati

o co

vena

nts,

di

vide

nd

rest

rict

ions

, an

d ce

rtai

n ad

min

istr

ativ

e re

quir

emen

ts.

Pinj

aman

jan

gka

panj

ang

Peru

saha

an d

i ba

wah

Pin

jam

an B

ank

Sind

ikas

i de

ngan

ba

tas

mak

sim

um k

redi

t se

besa

r U

SD30

0.00

0.00

0 te

rtan

ggal

31

Okt

ober

201

1 di

jam

in

deng

an g

adai

sah

am A

E ya

ng d

imili

ki o

leh

Peru

saha

anba

ik l

angs

ung

mau

pun

tida

k la

ngsu

ngda

n ni

lai

dari

sa

ham

ya

ng

diga

daik

an

adal

ah

2 ka

li da

rito

tal

utan

g be

rdas

arka

n fa

silit

as (

Cata

tan

9 da

n 11

).

The

Com

pany

’s

long

-ter

m

loan

s un

der

Synd

icat

ed

Bank

Lo

an

wit

h m

axim

um

cred

it l

imit

in

the

amou

nt o

f U

SD30

0,00

0,00

0 da

ted

31 O

ctob

er 2

011

is s

ecur

ed

by a

ple

dge

of A

E sh

ares

ow

ned

by t

he C

ompa

ny e

ithe

rdi

rect

ly o

r in

dire

ctly

and

th

e va

lue

of t

he p

ledg

ed s

hare

s is

req

uire

d to

be

at l

east

2 t

imes

of

the

tota

l lo

ans

unde

r th

e fa

cili

ty (

Not

e 9

and

11).

Pinj

aman

jan

gka

panj

ang

Peru

saha

an y

ang

dibe

rika

n ol

eh I

NG

Ban

k N

.V.

deng

an

bata

s m

aksi

mum

kr

edit

se

besa

r U

SD80

.000

.000

te

rtan

ggal

15

M

ei

2013

di

jam

in

deng

an g

adai

sah

am A

E da

n M

PM y

ang

dim

iliki

ole

h Pe

rusa

haan

dan

nila

i da

ri s

aham

ya

ng d

igad

aika

n ad

alah

2 k

ali

dari

tot

al u

tang

ber

dasa

rkan

fas

ilita

s (C

atat

an 9

dan

11

).

The

Com

pany

’s l

ong-

term

loa

ns p

rovi

ded

by I

NG

Ban

k N

.V.

wit

h m

axim

um c

redi

t li

mit

in

the

amou

nt o

f U

SD80

,000

,000

dat

ed 1

5 M

ay 2

011

is s

ecur

ed b

y pl

edge

of

AE

and

MPM

sha

res

owne

d by

the

Com

pany

and

the

val

ue o

f th

e pl

edge

d sh

ares

is

requ

ired

to

be a

t le

ast

2 ti

mes

of

the

tota

l lo

ans

unde

r th

e fa

cili

ty (

Not

e 9

and

11).

Page 186: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Laporan Keuangan Konsolidasian

184

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Eksh

ibit

E/5

9Ex

hibi

t E/

59

PT S

ARA

TOG

A IN

VEST

AM

A S

EDA

YA T

bk.

DA

N E

NTI

TAS

AN

AK

CATA

TAN

ATA

S LA

PORA

N K

EUA

NG

AN

KO

NSO

LID

ASI

AN

(LA

NJU

TAN

)TA

HU

N B

ERA

KHIR

31

DES

EMBE

R20

14D

AN

201

3(D

inya

taka

n da

lam

jut

aan

Rupi

ah,

kecu

ali d

inya

taka

n lain)

PT S

AR

AT

OG

A IN

VES

TA

MA

SED

AY

A T

bk.

AN

D S

UBS

IDIA

RIE

SN

OT

ES T

O T

HE

CO

NSO

LID

AT

ED F

INA

NC

IAL

STA

TEM

ENT

S (C

ON

TIN

UED

)Y

EAR

SEN

DED

31

DEC

EMBE

R20

14A

ND

201

3(E

xpre

ssed

in

mil

lion

s of

Rup

iah,

unl

ess

othe

rwis

e st

ated

)

19.

PIN

JAM

AN

(lan

juta

n)19

.BO

RR

OW

ING

S (c

onti

nued

)

Pers

yara

tan

pinj

aman

(lan

juta

n)Co

vena

nts

(con

tinu

ed)

Pinj

aman

Per

usah

aan

yang

dib

erik

an o

leh

ING

Ban

k N

.V.

deng

an b

atas

mak

sim

um

kred

it s

ebes

ar U

SD40

.000

.000

ter

tang

gal

29

Sept

embe

r 20

14 d

ijam

in d

enga

n ga

dai

saha

m T

BIG

, AE

dan

MPM

yan

g di

mili

ki o

leh

Peru

saha

an(d

imili

ki s

ecar

a la

ngsu

ng d

anti

dak

lang

sung

)da

n ni

lai

dari

sah

am y

ang

diga

daik

an a

dala

h 2

kali

dari

sal

do y

ang

terh

utan

g be

rdas

arka

n fa

silit

as (

Cata

tan

9 da

n 11

).

The

Com

pany

’s l

oans

pro

vide

d by

IN

G B

ank

N.V

. w

ith

max

imum

cre

dit

lim

it i

n th

e am

ount

of

USD

40,0

00,0

00 d

ated

29

Sept

embe

r 20

14 i

s se

cure

d by

ple

dge

ofTB

IG,

AE

and

MPM

sha

res

owne

d by

the

Com

pany

(dir

ectl

y an

d in

dire

ctly

)an

d th

e va

lue

of t

he p

ledg

ed s

hare

s is

req

uire

d to

be

at l

east

2 t

imes

of

the

tota

l ou

tsta

ndin

g lo

ans

unde

r th

e fa

cili

ty (

Not

e 9

and

11).

Pinj

aman

Per

usah

aan

yang

dib

erik

an o

leh

DBS

Ban

k Lt

d. d

enga

n ba

tas

mak

sim

um

kred

it

sebe

sar

USD

80.0

00.0

00

tert

angg

al

30

Mei

20

13

dija

min

de

ngan

(i

) ga

dai

saha

m A

E da

n M

PM y

ang

dim

iliki

ole

h Pe

rusa

haan

; da

n (i

i) g

adai

sah

am T

BIG

yan

g di

mili

ki o

leh

WAS

, da

n ni

lai

dari

sah

am y

ang

diga

daik

an a

dala

h 2

kali

dari

tot

al

utan

g be

rdas

arka

n fa

silit

as (

Cata

tan

9 da

n 11

).

The

Com

pany

’s l

oans

pro

vide

d by

DBS

Ban

k Lt

d. w

ith

max

imum

cre

dit

lim

it i

n th

e am

ount

of

USD

80,0

00,0

00 d

ated

30

May

201

1 is

sec

ured

by

(i)

pled

ge o

f A

E an

d M

PM s

hare

s ow

ned

by t

he C

ompa

ny.

and

(ii)

ple

dge

of T

BIG

sha

res

owne

d by

W

AS,

and

the

val

ue o

f th

e pl

edge

d sh

ares

is

requ

ired

to

be a

t le

ast

2 ti

mes

of

the

tota

l lo

ans

unde

r th

e fa

cili

ty (

Not

e 9

and

11).

Pinj

aman

Per

usah

aan

yang

dib

erik

an o

leh

Nat

ixis

den

gan

bata

s m

aksi

mum

kre

dit

sebe

sar

USD

80.0

00.0

00 t

erta

ngga

l 30

Okt

ober

201

4 di

jam

in d

enga

n (i

) ga

dai

saha

m

TBIG

yan

g di

mili

ki o

leh

WAS

; da

n (i

i) g

adai

sah

am A

E ya

ng d

imili

ki o

leh

PT A

daro

St

rate

gic

Inve

stm

ents

dan

nila

i da

ri s

aham

yan

g di

gada

ikan

ada

lah

1.67

kal

i da

ri

tota

l uta

ng b

erda

sark

an f

asili

tas

(Cat

atan

9 d

an 1

1).

The

Com

pany

’s l

oans

pro

vide

d by

Nat

ixis

wit

h m

axim

um c

redi

t li

mit

in

the

amou

nt o

f U

SD80

,000

,000

dat

ed 3

0 O

ctob

er 2

014

is s

ecur

ed b

y (i

) pl

edge

of

TBIG

sh

ares

ow

ned

by W

AS.

and

(ii

) pl

edge

of

AE

shar

es o

wne

d by

PT

Ada

ro S

trat

egic

In

vest

men

ts,

and

the

valu

e of

the

ple

dged

sha

res

is r

equi

red

to b

e at

lea

st 1

.67

tim

es o

f th

e to

tal

loan

s un

der

the

faci

lity

(N

ote

9 an

d 11

).

Sehu

bung

ande

ngan

pi

njam

an,

Peru

saha

an

diw

ajib

kan

untu

k m

empe

rtah

anka

n ni

lai

pasa

r in

vest

asi

min

imum

ter

hada

p pi

njam

an t

idak

ter

kons

olid

asi

(ter

mas

uk

kont

inje

nsi)

sebe

sar

2 ka

li.

In

rela

tion

to

th

e lo

an

faci

liti

es,

The

Com

pany

’s

is

requ

ired

to

m

aint

ain

min

imum

in

vest

men

t m

arke

t va

lue

to

unco

nsol

idat

ed

debt

(i

nclu

ding

co

ntin

genc

y) o

f 2

tim

es.

Berd

asar

kan

Perj

anji

an

Kred

it,

SMP

haru

s m

enja

ga

debt

se

rvic

e co

vera

ge

rati

o(D

SCR)

se

besa

r 1,

2 ka

li.

Per

tang

gal

31

Des

embe

r 20

13,

DSC

R da

ri

SMP

hany

a m

enca

pai

1,13

kal

i.

Pada

tan

ggal

11

Apri

l 20

14,

SMP

mem

pero

leh

pers

etuj

uan

dari

kr

edit

ur u

ntuk

wai

ver

atas

deb

t se

rvic

e co

vera

ge r

atio

(DSC

R) y

ang

hany

a m

enca

pai

1,13

kal

i un

tuk

tahu

n ya

ng b

erak

hir

pada

tan

ggal

31

Des

embe

r 20

13 d

an s

elam

a pe

riod

e te

rseb

ut,

kred

itur

tid

ak a

kan

mem

inta

pem

baya

ran

dipe

rcep

at.

Wai

ver

dari

ba

nk t

erse

but

hany

a be

rlak

u sa

tu k

ali

dan

untu

k se

lanj

utny

a SM

P ha

rus

mem

enuh

i D

SCR

seba

gaim

ana

diat

ur d

alam

Per

janj

ian

Kred

it.

Base

d on

the

Fac

ilit

y A

gree

men

t, S

MP

shou

ld m

aint

ain

its

debt

ser

vice

cov

erag

e ra

tio

(DSC

R) b

y 1.

2 ti

mes

. A

s of

31

Dec

embe

r 20

13,

SMP’

s D

SCR

only

1.1

3ti

mes

. O

n 11

Apr

il 2

014,

SM

P ob

tain

ed a

ppro

val

from

len

der

for

a w

aive

r fo

r it

s de

bt

serv

ice

cove

rage

rat

io (

DSC

R),

reac

hing

onl

y 1.

13 t

imes

for

the

yea

r en

ded

31D

ecem

ber

2013

and

dur

ing

such

per

iod

the

lend

er w

ill

not

dem

and

imm

edia

te

repa

ymen

t. T

he w

aive

r fr

om l

ende

r sh

all

only

val

id f

or o

ne t

ime

and

in t

he

futu

re,

SMP

shou

ld m

eet

the

DSC

R as

set

for

th i

n th

e Fa

cili

ty A

gree

men

t.

Ekshibit E/60 Exhibit E/60

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

20. WESEL BAYAR JANGKA MENENGAH 20. MEDIUM-TERM NOTES (“MTN”) PAYABLE

Rincian akun ini pada tanggal 31 Desember 2014 dan 2013 adalah sebagai berikut:

The details of this account as of 31 December 2014 and 2013 are as follows:

2014 2013

Nilai nominal 725.000 - Nominal valueBiaya transaksi yang belum di amortisasi (11.456) - Unamortized transaction costsAkrual beban bunga 16.091 - Accrued interest

729.635 -

Pada tanggal 21 Oktober 2014, Perusahaan menerbitkan Medium Terms Notes 1 (MTN 1) sebesar Rp725.000, dengan harga jual 100%. MTN tersebut akan jatuh tempo pada tanggal 24 Oktober 2017. MTN memiliki tingkat suku bunga tetap sebesar 11,75%, yang akan dibayarkan setiap 3 (tiga) bulan setiap tanggal 24 Januari, 24 April, 24 Juli dan 24 Oktober setiap tahun dimulai pada 24 Januari 2015.

On 21 October 2014, the Company issued Medium Terms Notes 1 (MTN 1) amounting to Rp725.000, with a selling price of 100%. The MTN will mature in 24 October 2017.The MTN bear a fixed interest rate of 11.75%, which is payable every 3 (three) months in arrears on 24 January, 24 April, 24 July and 24 October each year commencing on 24 January 2015.

Perusahaan menunjuk PT DBS Vickers Securities Indonesia sebagai penata-usaha, PT Bank Permata Tbk sebagai agen pemantau dan PT Kustodian Sentral Efek Indonesia sebagai agen pembayaran untuk MTN 1.

The Company assigns PT DBS Vickers Securities Indonesia as the arranger, PT Bank Permata Tbk as monitoring agent and PT Kustodian Sentral Efek Indonesia as payment agent for MTN 1.

MTN ditawarkan secara terbatas dan bukan penawaran umum yang terdaftar di bursa efek manapun.

MTN offered is privately limited and not a public offering listed in any securities exchanges.

Hasil MTN digunakan untuk melunasi fasilitas pinjaman Perusahaan kepada DBS sebesar USD57.500.000 (Catatan 19).

The proceeds of the MTN were used to repay the Company borrowing facilities with DBS amounting to USD57,500,000 (Note 19).

Persyaratan Wesel Bayar Jangka Menengah Covenants of Medium-Term Notes (“MTN”) Payable

Penerbitan MTN 1 dijamin tanpa syarat dan tidak dapat dibatalkan dari Perusahaan dengan gadai rekening bank milik Perusahaan dan saham-saham AE,MPM dan TBIG yang dimiliki secara langsung atau tidak langsung oleh Perusahaan sebesar 1,75x nilai pasar.

MTN 1 are unconditionally and irrevocably secured by pledge of the Company's bank accounts and with stocks of AE, MPM and TBIG owned directly or indirectly by the Company of 1.75x market value.

21. LIABILITAS IMBALAN KERJA 21. EMPLOYEE BENEFITS LIABILITIES

a. Imbalan kerja jangka panjang lainnyaPerusahaan menyediakan imbalan cuti panjangbagi karyawan yang telah bekerja selama suatu periode tertentu. Pada tanggal 31 Desember 2014, saldo imbalan kerja jangka panjang adalah sebesar Rp716.

b. Imbalan pasca-kerjaGrup memberikan imbalan pasca-kerja kepada karyawan yang memenuhi persyaratan sesuai dengan Undang-Undang Ketenagakerjaan No. 13/2003.

a. Other long-term employee benefitsThe Company provides long-service leave benefit for its employees who have worked for a certain number of years. As of 31 December 2014, the balance of long-term employee benefits liabilities amounted to Rp716.

b. Post-employment benefitsThe Group provides post-employment benefitsfor its qualifying employees in accordance with Manpower law No. 13/2003.

Rincian liabilitas imbalan kerja karyawan adalah sebagai berikut:

The details of the employee benefits obligationare as follows:

2014 2013

Present value of defined benefitNilai kini kewajiban imbalan pasti 14.615 9.593 obligationBiaya jasa lalu yang belum diakui (718) (846) Unrecognized past service costKeuntungan aktuarial yang belum

diakui 2.188 3.740 Unrecognized actuarial gain

16.085 12.487

Page 187: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

185

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Eksh

ibit

E/5

9Ex

hibi

t E/

59

PT S

ARA

TOG

A IN

VEST

AM

A S

EDA

YA T

bk.

DA

N E

NTI

TAS

AN

AK

CATA

TAN

ATA

S LA

PORA

N K

EUA

NG

AN

KO

NSO

LID

ASI

AN

(LA

NJU

TAN

)TA

HU

N B

ERA

KHIR

31

DES

EMBE

R20

14D

AN

201

3(D

inya

taka

n da

lam

jut

aan

Rupi

ah,

kecu

ali d

inya

taka

n lain)

PT S

AR

AT

OG

A IN

VES

TA

MA

SED

AY

A T

bk.

AN

D S

UBS

IDIA

RIE

SN

OT

ES T

O T

HE

CO

NSO

LID

AT

ED F

INA

NC

IAL

STA

TEM

ENT

S (C

ON

TIN

UED

)Y

EAR

SEN

DED

31

DEC

EMBE

R20

14A

ND

201

3(E

xpre

ssed

in

mil

lion

s of

Rup

iah,

unl

ess

othe

rwis

e st

ated

)

19.

PIN

JAM

AN

(lan

juta

n)19

.BO

RR

OW

ING

S (c

onti

nued

)

Pers

yara

tan

pinj

aman

(lan

juta

n)Co

vena

nts

(con

tinu

ed)

Pinj

aman

Per

usah

aan

yang

dib

erik

an o

leh

ING

Ban

k N

.V.

deng

an b

atas

mak

sim

um

kred

it s

ebes

ar U

SD40

.000

.000

ter

tang

gal

29

Sept

embe

r 20

14 d

ijam

in d

enga

n ga

dai

saha

m T

BIG

, AE

dan

MPM

yan

g di

mili

ki o

leh

Peru

saha

an(d

imili

ki s

ecar

a la

ngsu

ng d

anti

dak

lang

sung

)da

n ni

lai

dari

sah

am y

ang

diga

daik

an a

dala

h 2

kali

dari

sal

do y

ang

terh

utan

g be

rdas

arka

n fa

silit

as (

Cata

tan

9 da

n 11

).

The

Com

pany

’s l

oans

pro

vide

d by

IN

G B

ank

N.V

. w

ith

max

imum

cre

dit

lim

it i

n th

e am

ount

of

USD

40,0

00,0

00 d

ated

29

Sept

embe

r 20

14 i

s se

cure

d by

ple

dge

ofTB

IG,

AE

and

MPM

sha

res

owne

d by

the

Com

pany

(dir

ectl

y an

d in

dire

ctly

)an

d th

e va

lue

of t

he p

ledg

ed s

hare

s is

req

uire

d to

be

at l

east

2 t

imes

of

the

tota

l ou

tsta

ndin

g lo

ans

unde

r th

e fa

cili

ty (

Not

e 9

and

11).

Pinj

aman

Per

usah

aan

yang

dib

erik

an o

leh

DBS

Ban

k Lt

d. d

enga

n ba

tas

mak

sim

um

kred

it

sebe

sar

USD

80.0

00.0

00

tert

angg

al

30

Mei

20

13

dija

min

de

ngan

(i

) ga

dai

saha

m A

E da

n M

PM y

ang

dim

iliki

ole

h Pe

rusa

haan

; da

n (i

i) g

adai

sah

am T

BIG

yan

g di

mili

ki o

leh

WAS

, da

n ni

lai

dari

sah

am y

ang

diga

daik

an a

dala

h 2

kali

dari

tot

al

utan

g be

rdas

arka

n fa

silit

as (

Cata

tan

9 da

n 11

).

The

Com

pany

’s l

oans

pro

vide

d by

DBS

Ban

k Lt

d. w

ith

max

imum

cre

dit

lim

it i

n th

e am

ount

of

USD

80,0

00,0

00 d

ated

30

May

201

1 is

sec

ured

by

(i)

pled

ge o

f A

E an

d M

PM s

hare

s ow

ned

by t

he C

ompa

ny.

and

(ii)

ple

dge

of T

BIG

sha

res

owne

d by

W

AS,

and

the

val

ue o

f th

e pl

edge

d sh

ares

is

requ

ired

to

be a

t le

ast

2 ti

mes

of

the

tota

l lo

ans

unde

r th

e fa

cili

ty (

Not

e 9

and

11).

Pinj

aman

Per

usah

aan

yang

dib

erik

an o

leh

Nat

ixis

den

gan

bata

s m

aksi

mum

kre

dit

sebe

sar

USD

80.0

00.0

00 t

erta

ngga

l 30

Okt

ober

201

4 di

jam

in d

enga

n (i

) ga

dai

saha

m

TBIG

yan

g di

mili

ki o

leh

WAS

; da

n (i

i) g

adai

sah

am A

E ya

ng d

imili

ki o

leh

PT A

daro

St

rate

gic

Inve

stm

ents

dan

nila

i da

ri s

aham

yan

g di

gada

ikan

ada

lah

1.67

kal

i da

ri

tota

l uta

ng b

erda

sark

an f

asili

tas

(Cat

atan

9 d

an 1

1).

The

Com

pany

’s l

oans

pro

vide

d by

Nat

ixis

wit

h m

axim

um c

redi

t li

mit

in

the

amou

nt o

f U

SD80

,000

,000

dat

ed 3

0 O

ctob

er 2

014

is s

ecur

ed b

y (i

) pl

edge

of

TBIG

sh

ares

ow

ned

by W

AS.

and

(ii

) pl

edge

of

AE

shar

es o

wne

d by

PT

Ada

ro S

trat

egic

In

vest

men

ts,

and

the

valu

e of

the

ple

dged

sha

res

is r

equi

red

to b

e at

lea

st 1

.67

tim

es o

f th

e to

tal

loan

s un

der

the

faci

lity

(N

ote

9 an

d 11

).

Sehu

bung

ande

ngan

pi

njam

an,

Peru

saha

an

diw

ajib

kan

untu

k m

empe

rtah

anka

n ni

lai

pasa

r in

vest

asi

min

imum

ter

hada

p pi

njam

an t

idak

ter

kons

olid

asi

(ter

mas

uk

kont

inje

nsi)

sebe

sar

2 ka

li.

In

rela

tion

to

th

e lo

an

faci

liti

es,

The

Com

pany

’s

is

requ

ired

to

m

aint

ain

min

imum

in

vest

men

t m

arke

t va

lue

to

unco

nsol

idat

ed

debt

(i

nclu

ding

co

ntin

genc

y) o

f 2

tim

es.

Berd

asar

kan

Perj

anji

an

Kred

it,

SMP

haru

s m

enja

ga

debt

se

rvic

e co

vera

ge

rati

o(D

SCR)

se

besa

r 1,

2 ka

li.

Per

tang

gal

31

Des

embe

r 20

13,

DSC

R da

ri

SMP

hany

a m

enca

pai

1,13

kal

i.

Pada

tan

ggal

11

Apri

l 20

14,

SMP

mem

pero

leh

pers

etuj

uan

dari

kr

edit

ur u

ntuk

wai

ver

atas

deb

t se

rvic

e co

vera

ge r

atio

(DSC

R) y

ang

hany

a m

enca

pai

1,13

kal

i un

tuk

tahu

n ya

ng b

erak

hir

pada

tan

ggal

31

Des

embe

r 20

13 d

an s

elam

a pe

riod

e te

rseb

ut,

kred

itur

tid

ak a

kan

mem

inta

pem

baya

ran

dipe

rcep

at.

Wai

ver

dari

ba

nk t

erse

but

hany

a be

rlak

u sa

tu k

ali

dan

untu

k se

lanj

utny

a SM

P ha

rus

mem

enuh

i D

SCR

seba

gaim

ana

diat

ur d

alam

Per

janj

ian

Kred

it.

Base

d on

the

Fac

ilit

y A

gree

men

t, S

MP

shou

ld m

aint

ain

its

debt

ser

vice

cov

erag

e ra

tio

(DSC

R) b

y 1.

2 ti

mes

. A

s of

31

Dec

embe

r 20

13,

SMP’

s D

SCR

only

1.1

3ti

mes

. O

n 11

Apr

il 2

014,

SM

P ob

tain

ed a

ppro

val

from

len

der

for

a w

aive

r fo

r it

s de

bt

serv

ice

cove

rage

rat

io (

DSC

R),

reac

hing

onl

y 1.

13 t

imes

for

the

yea

r en

ded

31D

ecem

ber

2013

and

dur

ing

such

per

iod

the

lend

er w

ill

not

dem

and

imm

edia

te

repa

ymen

t. T

he w

aive

r fr

om l

ende

r sh

all

only

val

id f

or o

ne t

ime

and

in t

he

futu

re,

SMP

shou

ld m

eet

the

DSC

R as

set

for

th i

n th

e Fa

cili

ty A

gree

men

t.

Ekshibit E/60 Exhibit E/60

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

20. WESEL BAYAR JANGKA MENENGAH 20. MEDIUM-TERM NOTES (“MTN”) PAYABLE

Rincian akun ini pada tanggal 31 Desember 2014 dan 2013 adalah sebagai berikut:

The details of this account as of 31 December 2014 and 2013 are as follows:

2014 2013

Nilai nominal 725.000 - Nominal valueBiaya transaksi yang belum di amortisasi (11.456) - Unamortized transaction costsAkrual beban bunga 16.091 - Accrued interest

729.635 -

Pada tanggal 21 Oktober 2014, Perusahaan menerbitkan Medium Terms Notes 1 (MTN 1) sebesar Rp725.000, dengan harga jual 100%. MTN tersebut akan jatuh tempo pada tanggal 24 Oktober 2017. MTN memiliki tingkat suku bunga tetap sebesar 11,75%, yang akan dibayarkan setiap 3 (tiga) bulan setiap tanggal 24 Januari, 24 April, 24 Juli dan 24 Oktober setiap tahun dimulai pada 24 Januari 2015.

On 21 October 2014, the Company issued Medium Terms Notes 1 (MTN 1) amounting to Rp725.000, with a selling price of 100%. The MTN will mature in 24 October 2017.The MTN bear a fixed interest rate of 11.75%, which is payable every 3 (three) months in arrears on 24 January, 24 April, 24 July and 24 October each year commencing on 24 January 2015.

Perusahaan menunjuk PT DBS Vickers Securities Indonesia sebagai penata-usaha, PT Bank Permata Tbk sebagai agen pemantau dan PT Kustodian Sentral Efek Indonesia sebagai agen pembayaran untuk MTN 1.

The Company assigns PT DBS Vickers Securities Indonesia as the arranger, PT Bank Permata Tbk as monitoring agent and PT Kustodian Sentral Efek Indonesia as payment agent for MTN 1.

MTN ditawarkan secara terbatas dan bukan penawaran umum yang terdaftar di bursa efek manapun.

MTN offered is privately limited and not a public offering listed in any securities exchanges.

Hasil MTN digunakan untuk melunasi fasilitas pinjaman Perusahaan kepada DBS sebesar USD57.500.000 (Catatan 19).

The proceeds of the MTN were used to repay the Company borrowing facilities with DBS amounting to USD57,500,000 (Note 19).

Persyaratan Wesel Bayar Jangka Menengah Covenants of Medium-Term Notes (“MTN”) Payable

Penerbitan MTN 1 dijamin tanpa syarat dan tidak dapat dibatalkan dari Perusahaan dengan gadai rekening bank milik Perusahaan dan saham-saham AE,MPM dan TBIG yang dimiliki secara langsung atau tidak langsung oleh Perusahaan sebesar 1,75x nilai pasar.

MTN 1 are unconditionally and irrevocably secured by pledge of the Company's bank accounts and with stocks of AE, MPM and TBIG owned directly or indirectly by the Company of 1.75x market value.

21. LIABILITAS IMBALAN KERJA 21. EMPLOYEE BENEFITS LIABILITIES

a. Imbalan kerja jangka panjang lainnyaPerusahaan menyediakan imbalan cuti panjangbagi karyawan yang telah bekerja selama suatu periode tertentu. Pada tanggal 31 Desember 2014, saldo imbalan kerja jangka panjang adalah sebesar Rp716.

b. Imbalan pasca-kerjaGrup memberikan imbalan pasca-kerja kepada karyawan yang memenuhi persyaratan sesuai dengan Undang-Undang Ketenagakerjaan No. 13/2003.

a. Other long-term employee benefitsThe Company provides long-service leave benefit for its employees who have worked for a certain number of years. As of 31 December 2014, the balance of long-term employee benefits liabilities amounted to Rp716.

b. Post-employment benefitsThe Group provides post-employment benefitsfor its qualifying employees in accordance with Manpower law No. 13/2003.

Rincian liabilitas imbalan kerja karyawan adalah sebagai berikut:

The details of the employee benefits obligationare as follows:

2014 2013

Present value of defined benefitNilai kini kewajiban imbalan pasti 14.615 9.593 obligationBiaya jasa lalu yang belum diakui (718) (846) Unrecognized past service costKeuntungan aktuarial yang belum

diakui 2.188 3.740 Unrecognized actuarial gain

16.085 12.487

Page 188: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Laporan Keuangan Konsolidasian

186

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Ekshibit E/61 Exhibit E/61

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

21. LIABILITAS IMBALAN KERJA (Lanjutan) 21. EMPLOYEE BENEFITS LIABILITIES (Continued)

Mutasi nilai kini kewajiban imbalan pasti adalahsebagai berikut:

Movements in the present value of defined benefit obligation is as follows:

2014 2013

Nilai kini kewajiban imbalan pasti,Present value of defined benefit

obligation,awal tahun 9.593 15.604 beginning of the year

Biaya jasa kini 3.115 2.460 Current service costKurtailmen - (1.478) Curtailment Biaya bunga 787 691 Interest costPenambahan biaya jasa lalu 155 - Additional past service costKerugian (keuntungan) aktuarial 1.295 (6.016) Actuarial losses (gain)Imbalan yang dibayarkan (330) (1.668) Benefits paid

Nilai kini kewajiban imbalan pasti, akhir tahun 14.615 9.593

Present value of defined benefitobligation, end of year

Informasi historis: Historical information:

2014 2013 2012 2011 2010

Nilai kini kewajiban Present value ofimbalan pasti 14.615 9.593) 15.604 12.705) 1.750 defined obligation

Penyesuaian Experiencepengalaman 806 (3.665) 497 (847) - adjustment

Mutasi liabilitas yang diakui pada laporan posisi keuangan konsolidasian sebagai berikut:

Movement in the liability recognised in theconsolidated statement of financial position is as follows:

2014 2013

Saldo awal 12.487 11.689 Beginning balanceBeban tahun berjalan 3.928 3.381 Expenses during the yearPembayaran tahun berjalan (330) (1.668) Settlement during the yearKurtailmen - (915) Curtailment

Saldo akhir 16.085 12.487 Ending balance

Jumlah yang diakui pada laporan laba-rugi komprehensif konsolidasian adalah sebagai berikut:

The amounts recognised in the consolidated statements of comprehensive income are as follows:

2014 2013

Biaya jasa kini 3.115 2.460 Current service costAmortisasi biaya jasa masa lalu 283 128 Amortization of past service costAmortisasi (keuntungan) kerugian

aktuarial (257) 102 Amortization of actuarial (gain) lossesBiaya bunga 787 691 Interest cost

3.928 3.381

c. Asumsi utama yang digunakan dalam menghitung jumlah liabilitas adalah sebagai berikut:

c. Principal actuarial assumptions used in calculating the amount of the liabilities are as follows:

2014 2013

Tingkat diskonto 8,0% 8,5% Discount rateTingkat kenaikan gaji 8,0% 8,0% Salary increment rate

Tingkat diskonto digunakan dalam menentukan nilai kini liabilitas imbalan kerja pada tanggal penilaian. Secara umum, tingkat diskonto biasanya ditentukan sesuai dengan ketersediaan obligasi pemerintah dengan kualitas tinggi yang ada di pasar aktif pada tanggal posisi keuangan.

The discount rate is used in determining the present value of the benefit obligation at valuation date. In general, the discount rate is usually determined in line with the availability of high quality government bonds in the active market at the financial position date.

Asumsi tingkat kenaikan gaji di masa depan memproyeksikan liabilitas imbalan kerja mulai dari tanggal penilaian sampai dengan usia pensiun normal. Tingkat kenaikan gaji pada umumnya ditentukan berdasarkan penyesuaian inflasi terhadap tingkat upah dan lamanya masa kerja.

The future salary increase assumption projects the benefit obligation starting from the valuation date up to the normal retirement age. The increase rate of salary is generally determined based on inflation adjustment to pay scales and increases in length of service.

Ekshibit E/62 Exhibit E/62

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

22. MODAL SAHAM 22. SHARE CAPITAL

Susunan pemegang saham Perusahaan dan kepemilikannya masing-masing pada tanggal 31 Desember 2014 dan 2013 adalah sebagai berikut:

The composition of the shareholders of the Company and their respective ownership interests as of 31 December 2014 and 2013 are as follows:

2014Ditempatkan dan disetor penuh/

Issued and fully paid-upPersentase

kepemilikan/Saham/ Percentage Jumlah/Shares of ownership Amount

PT Unitras Pertama 855.735.000 31,5424 85.574 PT Unitras PertamaEdwin Soeryadjaya 790.799.500 29,1489 79.080 Edwin SoeryadjayaSandiaga S. Uno 790.799.500 29,1489 79.080 Sandiaga S. UnoMichael W.P. Soeryadjaya 3.000 0,0001 3 Michael W.P. SoeryadjayaMasyarakat 275.630.000 10,1597 27.560 Public

2.712.967.000 100,0000 271.297

2013Ditempatkan dan disetor penuh/

Issued and fully paid-upPersentase

kepemilikan/Saham/ Percentage Jumlah/Shares of ownership Amount

PT Unitras Pertama 855.734.500 31,5424 85.574 PT Unitras PertamaEdwin Soeryadjaya 790.799.500 29,1489 79.080 Edwin SoeryadjayaSandiaga S. Uno 790.799.500 29,1489 79.080 Sandiaga S. UnoPT Saratoga Intiperkasa 20.000 0,0007 2 PT Saratoga IntiperkasaMichael W.P. Soeryadjaya 3.000 0,0001 3 Michael W.P. SoeryadjayaMasyarakat 275.610.500 10,1590 27.558 Public

2.712.967.000 100,0000 271.297

Pada tanggal 22 Februari 2013 para pemegang saham Perusahaan melaksanakan Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa yang antara lain menghasilkan keputusan sebagai berikut:• Persetujuan peningkatan Modal Dasar Perusahaan

dari 500.000 saham menjadi 976.668 saham.• Persetujuan Penawaran Umum Saham Perdana

melalui pengeluaran saham baru Perusahaan sebanyak-banyaknya sebesar 430.883.000 saham dengan nilai nominal sebesar Rp100 (nilai penuh) per saham.

• Perubahan Anggaran Dasar Perusahaan untuk disesuaikan dengan peraturan BAPEPAM-LK No.IX.J.I tentang “Pokok-pokok Anggaran Dasar Perusahaan yang Melakukan Penawaran Umum Bersifat Ekuitas dan Perusahaan Publik”.

• Pemecahan saham dari nilai nominal per saham sebesar Rp1.000.000 menjadi Rp100 (nilai penuh).

• Perubahan status Perusahaan menjadi perusahaan terbuka dan perubahan nama Perusahaan menjadi PT Saratoga Investama Sedaya Tbk.

On 22 February 2013, the Company’s shareholders held an Extraordinary General Shareholders Meeting,which among others decided:

• Increase of the Company’s Authorized Capital from 500,000 shares to become 976,668 shares.

• Approval of the Initial Public Offering through the issuance of new shares from the portfolio of the Company for a maximum of 430,883,000 shares at par value of Rp100 (whole amount) per share.

• Amendment to the Company’s Articles of Association to conform with BAPEPAM-LKRegulation No.IX.J.I, regarding “principles of Articles of Association of Companies Conducting Public Offerings and Public Companies”.

• Stock split from par value of Rp1,000,000 per share to Rp100 per share (whole amount).

• Change in the Company’s status to a public company and changes in the Company’s name to PT Saratoga Investama Sedaya Tbk.

Undang-Undang Perseroan Terbatas Republik Indonesia mengharuskan pembentukan cadangan umum dari laba bersih sejumlah minimal 20% dari jumlah modal yang ditempatkan dan disetor penuh. Cadangan umum ini disajikan sebagai saldo laba dicadangkan pada laporan posisi keuangan konsolidasian. Tidak ada batasan waktu untuk membentuk cadangan tersebut

The Limited Liability Company Law of the Republic of Indonesia requires the establishment of a general reserve from net income amounting at least 20% of the company’s issued and paid up capital. This general reserve is disclosed as appropriated retained earningsin the consolidated statement of financial position. There is no time limit on the establishment of the reserve.

Page 189: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

187

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Ekshibit E/62 Exhibit E/62

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

22. MODAL SAHAM 22. SHARE CAPITAL

Susunan pemegang saham Perusahaan dan kepemilikannya masing-masing pada tanggal 31 Desember 2014 dan 2013 adalah sebagai berikut:

The composition of the shareholders of the Company and their respective ownership interests as of 31 December 2014 and 2013 are as follows:

2014Ditempatkan dan disetor penuh/

Issued and fully paid-upPersentase

kepemilikan/Saham/ Percentage Jumlah/Shares of ownership Amount

PT Unitras Pertama 855.735.000 31,5424 85.574 PT Unitras PertamaEdwin Soeryadjaya 790.799.500 29,1489 79.080 Edwin SoeryadjayaSandiaga S. Uno 790.799.500 29,1489 79.080 Sandiaga S. UnoMichael W.P. Soeryadjaya 3.000 0,0001 3 Michael W.P. SoeryadjayaMasyarakat 275.630.000 10,1597 27.560 Public

2.712.967.000 100,0000 271.297

2013Ditempatkan dan disetor penuh/

Issued and fully paid-upPersentase

kepemilikan/Saham/ Percentage Jumlah/Shares of ownership Amount

PT Unitras Pertama 855.734.500 31,5424 85.574 PT Unitras PertamaEdwin Soeryadjaya 790.799.500 29,1489 79.080 Edwin SoeryadjayaSandiaga S. Uno 790.799.500 29,1489 79.080 Sandiaga S. UnoPT Saratoga Intiperkasa 20.000 0,0007 2 PT Saratoga IntiperkasaMichael W.P. Soeryadjaya 3.000 0,0001 3 Michael W.P. SoeryadjayaMasyarakat 275.610.500 10,1590 27.558 Public

2.712.967.000 100,0000 271.297

Pada tanggal 22 Februari 2013 para pemegang saham Perusahaan melaksanakan Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa yang antara lain menghasilkan keputusan sebagai berikut:• Persetujuan peningkatan Modal Dasar Perusahaan

dari 500.000 saham menjadi 976.668 saham.• Persetujuan Penawaran Umum Saham Perdana

melalui pengeluaran saham baru Perusahaan sebanyak-banyaknya sebesar 430.883.000 saham dengan nilai nominal sebesar Rp100 (nilai penuh) per saham.

• Perubahan Anggaran Dasar Perusahaan untuk disesuaikan dengan peraturan BAPEPAM-LK No.IX.J.I tentang “Pokok-pokok Anggaran Dasar Perusahaan yang Melakukan Penawaran Umum Bersifat Ekuitas dan Perusahaan Publik”.

• Pemecahan saham dari nilai nominal per saham sebesar Rp1.000.000 menjadi Rp100 (nilai penuh).

• Perubahan status Perusahaan menjadi perusahaan terbuka dan perubahan nama Perusahaan menjadi PT Saratoga Investama Sedaya Tbk.

On 22 February 2013, the Company’s shareholders held an Extraordinary General Shareholders Meeting,which among others decided:

• Increase of the Company’s Authorized Capital from 500,000 shares to become 976,668 shares.

• Approval of the Initial Public Offering through the issuance of new shares from the portfolio of the Company for a maximum of 430,883,000 shares at par value of Rp100 (whole amount) per share.

• Amendment to the Company’s Articles of Association to conform with BAPEPAM-LKRegulation No.IX.J.I, regarding “principles of Articles of Association of Companies Conducting Public Offerings and Public Companies”.

• Stock split from par value of Rp1,000,000 per share to Rp100 per share (whole amount).

• Change in the Company’s status to a public company and changes in the Company’s name to PT Saratoga Investama Sedaya Tbk.

Undang-Undang Perseroan Terbatas Republik Indonesia mengharuskan pembentukan cadangan umum dari laba bersih sejumlah minimal 20% dari jumlah modal yang ditempatkan dan disetor penuh. Cadangan umum ini disajikan sebagai saldo laba dicadangkan pada laporan posisi keuangan konsolidasian. Tidak ada batasan waktu untuk membentuk cadangan tersebut

The Limited Liability Company Law of the Republic of Indonesia requires the establishment of a general reserve from net income amounting at least 20% of the company’s issued and paid up capital. This general reserve is disclosed as appropriated retained earningsin the consolidated statement of financial position. There is no time limit on the establishment of the reserve.

Page 190: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Laporan Keuangan Konsolidasian

188

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Ekshibit E/63 Exhibit E/63

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

23. TAMBAHAN MODAL DISETOR 23. ADDITIONAL PAID-IN CAPITAL

Merupakan agio saham yang timbul dari transaksi berikut:

Represents additional paid-in capital for the following transactions:

Setoran modal saham 73.729 Share capital paymentsPenawaran umum saham perdana 1.465.004 Initial public offeringBiaya penerbitan saham (69.035) Share issuance costs

Difference in value arising from restructuring transactions between

Selisih nilai restrukturisasi entitas sepengendali, yang timbul dari:

entities under common control, arising from:

Perolehan dan pelepasan investasi 3.628.493 Acquisition and disposal of investments Entitas asosiasi (2.528.117) Associates

2.570.074

Page 191: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

189

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Eksh

ibit

E/6

4

E

xhib

it E

/64

PT S

ARA

TOG

A IN

VEST

AM

A S

EDA

YA T

bk.

DA

N E

NTI

TAS

AN

AK

CATA

TAN

ATA

SLA

PORA

N K

EUA

NG

AN

KO

NSO

LID

ASI

AN

(LA

NJU

TAN

)TA

HU

NBE

RAKH

IR 3

1 D

ESEM

BER

2014

DA

N 2

013

(Din

yata

kan

dala

mju

taan

Rupi

ah,

kecu

ali d

inya

taka

n la

in)

PT S

ARAT

OG

A IN

VES

TAM

A SE

DAY

A T

bk.

AND

SUBS

IDIA

RIES

NO

TES

TO

TH

E CO

NSO

LID

ATED

FIN

ANCI

AL S

TAT

EMEN

TS

(CO

NT

INU

ED)

YEA

RSEN

DED

31

DEC

EMBE

R 2

014

AND

201

3(E

xpre

ssed

in

mil

lion

s of

Rup

iah,

unl

ess

othe

rwis

e st

ated

)

23.

TAM

BAH

AN

MO

DA

L D

ISET

OR

(lan

juta

n)

Ri

ncia

n pe

role

han

dan

pele

pasa

n in

vest

asio

leh

Gru

p:

23.

AD

DIT

ION

AL

PAID

-IN

CA

PIT

AL

(con

tinu

ed)

D

etai

ls o

f ac

quis

itio

n an

d di

vest

men

tof

inve

stm

ents

by t

he G

roup

:

Tang

gal/

Dat

eN

ilai j

ual (

beli)

/Sa

les

(pur

chas

e) v

alue

Nila

i ter

cata

t in

vest

asi/

In

vest

men

t's

carr

ying

am

ount

Selis

ih le

bih

(kur

ang)

/Ex

cess

(sh

orta

ge)

Pele

pasa

n 11

,29%

kep

emili

kan

di P

T Sa

pta

Indr

a Se

jati

ke

PT A

daro

Ener

gy T

bk.

3 Ap

ril 2

008

63.5

10)

3

9.03

5)

24.4

75)

Div

estm

ent

of 1

1.29

% ow

ners

hip

in P

T Sa

pta

I

ndra

Sej

ati

to P

T A

daro

Ene

rgy

Tbk.

Pele

pasa

n 33

,33%

kep

emili

kan

di P

T Al

amTr

iAb

adi k

e PT

Ada

ro E

nerg

y Tb

k.

2 M

ei/M

ay20

08

237

.331

)

65.

034)

172

.297

)D

ives

tmen

t of

33.

33%

owne

rshi

p in

PT

Ala

m T

ri A

badi

to

Ada

ro E

nerg

y Tb

k.

Pele

pasa

n 3.

680.

000

lem

bar

saha

m

PT A

daro

Ene

rgy

Tbk.

ke

PT A

daro

Stra

tegi

c In

vest

men

t 23

Jul

i/Ju

ly20

09

4.

121.

600)

39

3.26

9)

3.72

8.33

1)

Div

estm

ent

of 3

,680

,000

sha

res

of

PT

Ada

ro E

nerg

y Tb

k. t

o

P

T A

daro

Str

ateg

ic In

vest

men

t Pe

ning

kata

n ke

pem

ilika

n di

WAS

men

jadi

98,1

8%

16 O

ktob

er/

Oct

ober

2009

(

27.0

00)

(222

.726

)

1

95.7

26)

Incr

ease

in o

wne

rshi

p in

WA

S to

98.

18%

WAS

mem

pero

leh

190.

589.

925

lem

bar

saha

mPT

Tow

er B

ersa

ma

Infr

astr

uctu

re T

bk.

dari

Edw

inSo

erya

djay

a da

n Sa

ndia

ga S

. U

no

(par

a pe

meg

ang

saha

m)

30 M

ei/

May

2011

(42

4.06

3)

(95.

524)

(

328.

539)

WA

S ac

quir

ed 1

90,5

89,9

25 s

hare

s of

PT

Tow

er B

ersa

ma

Infr

astr

uctu

re T

bk.

fro

m E

dwin

Soe

ryad

jaya

and

San

diag

a S.

Uno

(sh

areh

olde

rs)

WAS

mem

pero

leh

29.8

73.5

30 le

mba

r sa

ham

PT T

ower

Ber

sam

a In

fras

truc

ture

Tbk

. da

ri

Edw

in S

oery

adja

ya d

an S

andi

aga

S. U

no

(par

a pe

meg

ang

saha

m)

11 D

esem

ber/

D

ecem

ber

2011

(17

4.76

6)

(24.

880)

(

149.

886)

WA

S ac

quir

ed 2

9,87

3,53

0 sh

ares

of

PT

Tow

er B

ersa

ma

Infr

astr

uctu

re T

bk.

from

Edw

in S

oery

adja

ya a

nd

San

diag

a S.

Uno

(sh

areh

olde

rs)

Pero

leha

n 87

.500

lem

bar

saha

m

PT M

itra

Pin

asth

ika

Mus

tika

dar

i PT

Uni

tras

Per

tam

a (p

emeg

ang

saha

m)

3 Se

ptem

ber

2010

(13

0.07

5)

(1

57.4

07)

27

.332

)

Acq

uisi

tion

of

87,5

00 s

hare

s of

PT M

itra

Pin

asth

ika

Mus

tika

fro

m

PT

Uni

tras

Per

tam

a (s

hare

hold

er)

Pele

pasa

n 25

.499

lem

bar

saha

mPT

Alb

erta

Inve

stam

a Se

daya

ke

PT T

rim

itra

Uta

ma

Sela

ras

18 D

esem

ber/

Dec

embe

r 20

1225

.499

)66

.083

)(4

0.58

4)

Div

estm

ent

of 2

5,49

9 sh

ares

of

PT

Alb

erta

Inve

stam

a Se

daya

to

PT

Tri

mit

ra U

tam

a Se

lara

sLa

inny

a (6

59)

Oth

ers

3.

628.

493)

Page 192: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Laporan Keuangan Konsolidasian

190

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Ekshibit E/65 Exhibit E/65

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

23. TAMBAHAN MODAL DISETOR (lanjutan) 23. ADDITIONAL PAID-IN CAPITAL (continued)

Bagian Grup atas saldo selisih nilai restrukturisasi entitas sepengendali milik entitas asosiasi adalah sebagai berikut:

The Group's share in the associates' difference in value of restructuring transactions between entities under common control is as follows:

PT Wahana Anugerah Sejahtera (145.122) PT Wahana Anugerah SejahteraPT Adaro Strategic Capital (1.590.595) PT Adaro Strategic Capital PT Adaro Strategic Lestari (634.042) PT Adaro Strategic Lestari PT Provident Agro Tbk. (158.358) PT Provident Agro Tbk.

(2.528.117)

24. CADANGAN REVALUASI ASET TETAP ENTITAS ASOSIASI

24. REVALUATION RESERVE OF ASSOCIATES’ FIXED ASSETS

Merupakan surplus revaluasi yang berasal dari selisih antara nilai wajar dari aset tetap tanaman perkebunan pada tanggal revaluasi dengan jumlah tercatatnya milik PT Provident Agro Tbk. dan PT Agro Maju Raya, entitas asosiasi.

Represents surplus of revaluation arising from the difference in fair values of plantation assets at the date of revaluation with the respective carrying amounts of PT Provident Agro Tbk. and PT Agro Maju Raya, associates.

25. KOMPONEN EKUITAS LAINNYA 25. OTHER EQUITY COMPONENTS

2014 2013Bagian atas komponen ekuitas milik

entitas asosiasi berikut:Share of other equity components

of the following associates:PT Tower Bersama Infrastructure Tbk. 217.179 384.615 PT Tower Bersama Infrastructure Tbk.PT Provident Agro Tbk. 99.057 97.132 PT Provident Agro Tbk.PT Interra Indo Resources (8) 3.133 PT Interra Indo ResourcesPT Saratoga Power 352 352 PT Saratoga PowerPT Saratoga Infrastruktur (841) (841) PT Saratoga InfrastrukturPT Trimitra Karya Jaya (19) - PT Trimitra Karya JayaPT Mitra Pinasthika Mustika Tbk. (153.155) (227.562) PT Mitra Pinasthika Mustika Tbk.

162.565 256.829Perubahan bagian kepemilikan di entitas

anak tanpa hilangnya pengendalian:Changes in ownership interest in a

subsidiary without a loss of control:PT Wahana Anugerah Sejahtera 28.695 28.695 PT Wahana Anugerah Sejahtera

191.260 285.524

26. PEMBAYARAN BERBASIS SAHAM 26. SHARE-BASED PAYMENTS

Perusahaan memberikan penghargaan opsi saham yang memberikan hak bagi karyawan manajemen tertentu untuk membeli saham Perusahaan (Catatan 1d).

The Company granted the shares option award that entitle certain management employees to purchase shares in the Company (Note 1d).

Jumlah estimasi biaya grant atas penghargaan tersebut sampai pada akhir masa vesting berkisar Rp11.566. Pada tanggal 31 Desember 2014, Perusahaan telah mengakui sebesar Rp6.330 sebagai beban.

Total estimated grant cost of the award until end ofits vesting period is approximately Rp11,566. As of31 December 2014, the Company has recognized Rp6,330 as an expense.

Page 193: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

191

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Ekshibit E/66 Exhibit E/66

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

27. KEPENTINGAN NONPENGENDALI 27. NON-CONTROLLING INTERESTS

Rincian bagian kepentingan nonpengendali atas ekuitas entitas anak yang dikonsolidasi adalah sebagai berikut:

The detail of the non-controlling interests’ share in equity of the consolidated subsidiaries are as follows:

2014 2013

Saldo awal 257.848 121.490 Beginning balanceBagian atas laba-rugi komprehensif 269.180 128.180 Share in comprehensive incomePembagian dividen untuk kepentingan Dividend distribution for non-controlling

Nonpengendali (224) - interestsKepentingan non-pengendali dari Non-controlling interest from

akuisisi TKJ 55.556 - acquisition of TKJ Realisasi uang muka setoran modal Realization from advance for capital

dari kepentingan non-pengendali (11.331) - from non-controlling interestSetoran modal di entitas anak Share capital payments in subsidiaries

oleh kepentingan nonpengendali - 6.960 by non-controlling interestsKomponen ekuitas lainnya (5.956) 1.231 Other equity componentsPelepasan entitas anak - (13) Divestment of subsidiaries

565.073 257.848

28. PENDAPATAN NETO 28. NET REVENUES

2014 2013

Penjualan barang 6.033.962 3.578.909 Sales of goodsJasa pelayaran 87.540 76.924 Shipping servicesPendapatan sewa 2.350 1.369 Lease revenueLainnya 23 1.558 Others

6.123.875 3.658.760

Penjualan pelanggan yang masing-masing melebihi 10% dari penjualan neto adalah sebagai berikut:

Sales to customers that each represents more than 10% net revenues are as follows:

2014 2013

PT Pertamina Patra Niaga 2.268.175 1.772.352 PT Pertamina Patra NiagaPT Pertamina (Persero) 2.178.843 852.553 PT Pertamina (Persero)Mercuria Energy Trading Pte. Ltd. 1.366.220 825.594 Mercuria Energy Trading Pte. Ltd.

5.813.238 3.450.499

29. BEBAN POKOK PENDAPATAN 29. COST OF REVENUES

2014 2013

Beban pokok penjualan barang Cost of goods soldBahan baku yang digunakan 5.203.271 3.176.566 Raw materials used

Gaji karyawan dan kompensasi lainnya 22.499 7.539Employees’ salaries and

other compensationsPenyusutan aset tetap 54.089 35.071 Depreciation of fixed assetsBiaya overhead pabrik lainnya 27.607 17.483 Other factory overheadJumlah biaya produksi 5.307.466 3.236.659 Total production costs

Pergerakan barang dalam proses dan barang jadi (1.283) 4.920

Changes in work in process andfinished goods

Beban pokok penjualan barang 5.306.183 3.241.579 Cost of goods sold

Page 194: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Laporan Keuangan Konsolidasian

192

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Ekshibit E/67 Exhibit E/67

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

29. BEBAN POKOK PENDAPATAN (Lanjutan) 29. COST OF REVENUES (Continued)

2014 2013

Beban pokok penjualan barang (dipindahkan) 5.306.183 3.241.579

Cost of goods sold(carried forward)

Beban pokok pendapatan jasa pelayaran Cost of revenues from shipping servicePenyusutan aset tetap 24.752 21.067 Depreciation of fixed assetsCharter 19.907 - CharterPerlengkapan dan suku cadang 10.260 2.266 Supplies and spare parts

Employees’ salaries andGaji karyawan dan kompensasi lainnya 7.463 6.459 other compensationsAsuransi 5.962 4.382 InsuranceKatering 2.788 2.384 CateringOperasional kapal 2.720 2.361 Shipping operationalLainnya 5.040 5.393 Others

Beban pokok pendapatan jasa pelayaran 78.892 44.312 Cost of revenue from shipping service

5.385.075 3.285.891

Pemasok dengan pembelian melebihi 10% dari pembelian neto:

Suppliers from whom the purchases represents more than 10% of net purchases:

2014 2013

ExxonMobil Cepu Limited 5.189.871 3.174.487 ExxonMobil Cepu Limited

Pada tanggal 31 Desember 2014 dan 2013, tidak terdapat pembelian yang dilakukan dengan pihak berelasi.

As of 31 December 2014 and 2013, there are no purchases made with related parties.

30. BEBAN USAHA 30. OPERATING EXPENSES

2014 2013

Beban penjualan Selling expensesPengapalan dan pengangkutan 27.178 27.380 Vessels and truckingKomisi dan promosi 16.611 2.618 Commission and promotionLainnya 1.161 1.301 Others

44.950 31.299

General and administrationBeban umum dan administrasi expenses

Gaji karyawan dan kompensasi lainnya 89.116 98.160

Employees’ salaries andother compensations

Penelitian dan pengembangan 24.943 - Research and developmentJasa profesional 14.910 24.558 Professional feesKantor 12.299 5.523 Office Pembayaran berbasis saham 8.591 15.821 Share-based paymentsPenyusutan aset tetap 6.795 5.590 Depreciation of fixed assetsSewa 6.763 5.550 Rental Imbalan pasca-kerja 3.638 3.381 Post-employment benefitPerjalanan 2.758 3.179 TravellingTanggung jawab sosial perusahaan 1.248 - Corporate social responsibilityLainnya 8.126 3.776 Others

179.187 165.538

224.137 196.837

Page 195: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

193

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Ekshibit E/68 Exhibit E/68

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

31. LABA PER SAHAM 31. EARNINGS PER SHARE

Laba per saham dasar dihitung dengan cara membagi laba neto yang tersedia bagi pemegang saham dengan rata-rata tertimbang saham biasa yang beredar pada tahun berjalan.

Earnings per share is calculated by dividing net profit available to shareholders by the weighted average common shares outstanding during the year.

2014 2013

Laba neto yang dapat diatribusikan kepada pemilik entitas induk 802.926 245.914

Net profit attributable to owners of the Company

Rata-rata tertimbang saham Weighted average number ofbiasa yang beredar 2.712.967.000 2.582.149.816 ordinary share issued

Laba per saham dasar yang dapat diatribusikan Net earning per share kepada pemilik Perusahaan attributable to owners of (Rupiah penuh) 296 95 the Company (whole Rupiah)

Tidak ada instrumen yang memiliki efek dilusi selama 2014 dan 2013, sehingga tidak ada dampak dilusian pada perhitungan laba per saham.

There are no dilutive instruments during 2014 and 2013, and accordingly, there is no dilutive impact to the calculation of earning per share.

32. SIFAT HUBUNGAN, SALDO DAN TRANSAKSI DENGAN PIHAK-PIHAK BERELASI

32. NATURE OF RELATIONSHIP, BALANCES AND TRANSACTIONS WITH RELATED PARTIES

Ikhtisar transaksi dan saldo dengan pihak-pihak berelasi adalah sebagai berikut:

Summary of transactions and balances with related parties is as follows:

Nilai tercatat/Carrying amounts

Persentase terhadap jumlah aset dan liabilitas konsolidasian terkait/Percentage to the respective

total consolidated assets and liabilities2014 2013 2014 2013

Piutang non-usaha/Non-trade receivables:PT Pulau Seroja Jaya 366 - 0,00% -PT Tenaga Listrik Gorontalo 23.340 - 0,14% -Piutang dividen/Dividend receivables:

PT Adaro Strategic Capital 30.778 40.240 0,19% 0,25%PT Adaro Strategic Lestari 12.269 16.035 0,08% 0,10%PT Adaro Energy Tbk. 18.302 23.872 0,11% 0,15%

85.055 80.147 0,52% 0,50%

Utang lainnya/Other payablePT Saratoga Infrastruktur - 1.452.129 - 26,20%

Page 196: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Laporan Keuangan Konsolidasian

194

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Ekshibit E/69 Exhibit E/69

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

32. SIFAT HUBUNGAN, SALDO DAN TRANSAKSI DENGAN PIHAK-PIHAK BERELASI (lanjutan)

32. NATURE OF RELATIONSHIP, BALANCES AND TRANSACTIONS WITH RELATED PARTIES (continued)

Ikhtisar transaksi dan saldo induk perusahaan dengan entitas anak yang tereliminasi pada saat konsolidasiadalah sebagai berikut:

Summary of transactions and balances of parent entity with subsidiaries which were eliminated on consolidation is as follows:

Nilai tercatat/Carrying amounts2014 2013

Piutang non-usaha: Non-trade receivables:PT Wana Bhakti Sukses Mineral 22.838 16.699 PT Wana Bhakti Sukses MineralPT Tri Wahana Universal 32.752 27.364 PT Tri Wahana UniversalPT Trimitra Karya Jaya 84.001 - PT Trimitra Karya JayaPT Sinar Mentari Prima 11.791 - PT Sinar Mentari Prima

151.382 44.063

Uang muka penyertaan saham: Advances for investment in shares:PT Saratoga Sentra Business 501.460 433.900 PT Saratoga Sentra BusinessPT Nugraha Eka Kencana 5.325 4.825 PT Nugraha Eka Kencana

506.785 438.725

Hutang lain-lain: Other payables:PT Wahana Anugerah Sejahtera 533.733 497.631 PT Wahana Anugerah Sejahtera

Biaya sewa: Rent expense:PT Satria Sukses Makmur 4.132 2.761 PT Satria Sukses Makmur

Biaya bunga: Interest expense:PT Wahana Anugerah Sejahtera 32.371 23.073 PT Wahana Anugerah Sejahtera

Pendapatan bunga: Interest Income:PT Wana Bhakti Sukses Mineral 5.795 - PT Wana Bhakti Sukses MineralPT Tri Wahana Universal 4.824 - PT Tri Wahana UniversalPT Trimitra Karya Jaya 652 - PT Trimitra Karya JayaPT Sinar Mentari Prima 97 - PT Sinar Mentari Prima

11.368 -

Ekshibit E/70 Exhibit E/70

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

32. SIFAT HUBUNGAN, SALDO DAN TRANSAKSI DENGAN PIHAK-PIHAK BERELASI (lanjutan)

32. NATURE OF RELATIONSHIP, BALANCES AND TRANSACTIONS WITH RELATED PARTIES (continued)

Sifat hubungan dengan pihak-pihak berelasi adalah sebagai berikut:

The nature of the relationship with each of the related parties is as follows:

Sifat hubungan/ Pihak-pihak berelasi/ Transaksi/Nature of relationship Related parties Transactions

Entitas anak-kepemilikan langsung/ PT Wana Bhakti Sukses Mineral Piutang non-usaha/Non-trade receivableSubsidiaries-direct ownership

PT Trimitra Karya Jaya Piutang non-usaha/Non-trade receivable

PT Saratoga Sentra Business Uang muka investasi/advance forinvestment

PT Nugraha Eka Kencana Uang muka investasi/advance forinvestment

PT Wahana Anugerah Sejahtera Hutang lain-lain/Other payable

Entitas anak-kepemilikan tidaklangsung/Subsidiaries-indirect ownership

PT Tri Wahana Universal

PT Sinar Mentari Prima

Piutang non-usaha/Non-trade receivable

Piutang non-usaha/Non-trade receivable

PT Satria Sukses Makmur Biaya sewa/rental expenses

Entitas asosiasi/ PT Adaro Energy Tbk. Piutang dividen/Dividend receivableAssociates

PT Adaro Strategic Capital Piutang dividen/Dividend receivable

PT Adaro Strategic Lestari Piutang dividen/Dividend receivable

PT Tenaga Listrik Gorontalo Piutang non-usaha/Non-trade receivable

PT Saratoga Infrastruktur Jual beli aset keuangan/Sale and purchase of financial assets

PT Pulau Seroja Jaya Piutang jasa manajemen /Receivable from management fee

Entitas sepengendali/ PT Trimitra Utama Selaras Pelepasan entitas anak (Catatan 4)/Entity under common control Divestments of subsidiaries (Note 4)

Pemegang saham/ Edwin Soeryadjaya Jual beli aset keuangan/Shareholders Sale and purchase of financial assets

Personil manajemen inti/ Komisaris dan direksi/ Kompensasi dan imbalan kerja lainnya/Key management personnel Directors and commissioners Compensation and other benefits

Pada bulan Maret 2013, Perusahaan membeli 308.039.102 saham yang merupakan 0,96% kepemilikan di AE dari Edwin Soeryadjaya dengan menggunakan harga pasar di BEI sebesar Rp484.545 (Catatan 9).

In March 2013, the Company purchased 308,039,102 shares which represented 0.96% ownership interest in AE from Edwin Soeryadjaya, using the market price in IDX with a purchase cost of Rp484,545 (Note 9).

Page 197: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

195

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Ekshibit E/70 Exhibit E/70

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

32. SIFAT HUBUNGAN, SALDO DAN TRANSAKSI DENGAN PIHAK-PIHAK BERELASI (lanjutan)

32. NATURE OF RELATIONSHIP, BALANCES AND TRANSACTIONS WITH RELATED PARTIES (continued)

Sifat hubungan dengan pihak-pihak berelasi adalah sebagai berikut:

The nature of the relationship with each of the related parties is as follows:

Sifat hubungan/ Pihak-pihak berelasi/ Transaksi/Nature of relationship Related parties Transactions

Entitas anak-kepemilikan langsung/ PT Wana Bhakti Sukses Mineral Piutang non-usaha/Non-trade receivableSubsidiaries-direct ownership

PT Trimitra Karya Jaya Piutang non-usaha/Non-trade receivable

PT Saratoga Sentra Business Uang muka investasi/advance forinvestment

PT Nugraha Eka Kencana Uang muka investasi/advance forinvestment

PT Wahana Anugerah Sejahtera Hutang lain-lain/Other payable

Entitas anak-kepemilikan tidaklangsung/Subsidiaries-indirect ownership

PT Tri Wahana Universal

PT Sinar Mentari Prima

Piutang non-usaha/Non-trade receivable

Piutang non-usaha/Non-trade receivable

PT Satria Sukses Makmur Biaya sewa/rental expenses

Entitas asosiasi/ PT Adaro Energy Tbk. Piutang dividen/Dividend receivableAssociates

PT Adaro Strategic Capital Piutang dividen/Dividend receivable

PT Adaro Strategic Lestari Piutang dividen/Dividend receivable

PT Tenaga Listrik Gorontalo Piutang non-usaha/Non-trade receivable

PT Saratoga Infrastruktur Jual beli aset keuangan/Sale and purchase of financial assets

PT Pulau Seroja Jaya Piutang jasa manajemen /Receivable from management fee

Entitas sepengendali/ PT Trimitra Utama Selaras Pelepasan entitas anak (Catatan 4)/Entity under common control Divestments of subsidiaries (Note 4)

Pemegang saham/ Edwin Soeryadjaya Jual beli aset keuangan/Shareholders Sale and purchase of financial assets

Personil manajemen inti/ Komisaris dan direksi/ Kompensasi dan imbalan kerja lainnya/Key management personnel Directors and commissioners Compensation and other benefits

Pada bulan Maret 2013, Perusahaan membeli 308.039.102 saham yang merupakan 0,96% kepemilikan di AE dari Edwin Soeryadjaya dengan menggunakan harga pasar di BEI sebesar Rp484.545 (Catatan 9).

In March 2013, the Company purchased 308,039,102 shares which represented 0.96% ownership interest in AE from Edwin Soeryadjaya, using the market price in IDX with a purchase cost of Rp484,545 (Note 9).

Page 198: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Laporan Keuangan Konsolidasian

196

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Ekshibit E/71 Exhibit E/71

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

32. SIFAT HUBUNGAN, SALDO DAN TRANSAKSI DENGAN PIHAK-PIHAK BERELASI (lanjutan)

32. NATURE OF RELATIONSHIP, BALANCES AND TRANSACTIONS WITH RELATED PARTIES (continued)

Pada bulan Desember 2013, SSB membeli 1.009.783.391 saham biasa baru yang diterbitkan oleh PT Provident Agro Tbk. sebesar Rp424.109 (Catatan 11).

In December 2013, SSB purchased 1,009,783,391 new shares issued by PT Provident Agro Tbk. amounted to Rp424,109 (Note 11).

Pada bulan Desember 2013, WAS membeli 241.259.131saham TBIG dari PT Saratoga Infrastruktur dengan menggunakan harga pasar di BEI (Catatan 11).

In December 2013, WAS purchased 241,259,131 shares of TBIG from PT Saratoga Infrastruktur with the market price registered in BEI (Note 11).

Selama tahun 2013, Perusahaan menerima pembagian dividen dari ASC, ASL, TBIG, dan AE masing-masing sebesar Rp72.621, Rp28.943, Rp72.585, dan Rp43.157.

During 2013, the Company received dividend distributions from ASC, ASL, TBIG, and AE amountingto Rp72,621, Rp28,943, Rp72,585, and Rp43,157,respectively.

Selama tahun 2014, Perusahaan menerima pembagian dividen dari ASC, ASL, SIF, WAS, TBIG, dan AE masing-masing sebesar Rp64.646, Rp25.770, Rp1.448.150,Rp136.510, Rp88.018, dan Rp38.445.

During 2014, the Company received dividend distributions from ASC, ASL, SIF, WAS, TBIG, and AE amounting to Rp64,646, Rp25,770, Rp1,448,150, Rp136,510, Rp88,018, and Rp38,445, respectively.

Pada tanggal 21 November 2014, Perusahaan dan PT Tenaga Listrik Gorontalo (TLG), perusahaan asosiasi menandatangani perjanjian pinjaman dengan opsi untuk memberikan TLG pinjaman dengan jumlah maksimal sebesar Rp23.000. Pinjaman tersebut dikenakan bunga sebesar 15% per tahun dan jatuh tempo dalam waktu 5 tahun sejak tanggal penerbitan perjanjian pinjaman. Biaya bunga wajib dibayar setiap 3 (tiga) bulan dimana untuk pembayaran bunga pertama akan dilakukan 6 (enam) bulan sejak tanggal perjanjian pinjaman.

On 21 November 2014, the Company and PT Tenaga Listrik Gorontalo (TLG), an associate entered into a loan and option agreement to provideloan to TLG with an aggregate principal amount up to Rp23,000. This loan and option agreement bears interest of 15% per annum and matures in 5 (five) years after the issuance date of the agreement. The interest shall be payable every 3 (three) monthswhereas for the first interest payment will due in 6 (six) months from the date of loan agreement.

Perusahaan dan entitas anak memberikan remunerasi kepada anggota Komisaris dan Direksi Grup berupa gaji dan tunjangan dengan jumlah keseluruhan sebesar Rp43.624 dan Rp26.704 masing-masing untuk periodeyang berakhir pada tanggal 31 Desember 2014 dan 2013.

The Company and subsidiaries provided remuneration to the Commissioners and Directors of the Group in the form of salaries and other benefits totalingRp43,624 and Rp26,704 for the period ended 31December 2014 and 2013, respectively.

Page 199: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

197

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Eksh

ibit

E/7

2

E

xhib

it E

/72

PT S

ARA

TOG

A IN

VEST

AM

A S

EDA

YA T

bk.

DA

N E

NTI

TAS

AN

AK

CATA

TAN

ATA

SLA

PORA

N K

EUA

NG

AN

KO

NSO

LID

ASI

AN

(LA

NJU

TAN

)TA

HU

NBE

RAKH

IR 3

1 D

ESEM

BER

2014

DA

N 2

013

(Din

yata

kan

dala

mju

taan

Rupi

ah,

kecu

ali d

inya

taka

n la

in)

PT S

ARAT

OG

A IN

VES

TAM

A SE

DAY

A T

bk.

AND

SUBS

IDIA

RIES

NO

TES

TO

TH

E CO

NSO

LID

ATED

FIN

ANCI

AL S

TAT

EMEN

TS

(CO

NT

INU

ED)

YEA

RS E

NDE

D 3

1 D

ECEM

BER

201

4AN

D 2

013

(Exp

ress

ed i

nm

illi

ons

ofR

upia

h, u

nles

s ot

herw

ise

stat

ed)

33.

INFO

RMA

SI S

EGM

EN33

.SEG

MEN

T IN

FOR

MAT

ION

Unt

uk t

ujua

n pe

ngel

olaa

n, u

saha

Gru

p di

kelo

mpo

kkan

men

jadi

em

pat

kelo

mpo

k us

aha

utam

a:ki

lang

min

yak,

pen

yew

aan

gedu

ng,

floa

ting

sto

rage

and

off

load

ing,

dan

inve

stas

i.Fo

r m

anag

emen

t pu

rpos

es,

the

Gro

up’s

bus

ines

ses

are

grou

ped

into

fou

r m

ajor

ope

rati

ng

busi

ness

es:

oil

refi

nery

, bu

ildi

ng r

enta

l, f

loat

ing

stor

age

and

offl

oadi

ng,

and

inve

stm

ent.

Info

rmas

i seg

men

ope

rasi

Gru

p ad

alah

seb

agai

ber

ikut

:Th

e G

roup

’s o

pera

ting

seg

men

t in

form

atio

n is

as

foll

ows:

2014

Kila

ng m

inya

k/Pe

nyew

aan

gedu

ng/

Floa

ting

sto

rage

Inve

stas

i/El

imin

asi/

Jum

lah/

Oil

ref

iner

yBu

ildi

ngre

ntal

and

offl

oadi

ngIn

vest

men

tEl

imin

atio

nTo

tal

Pend

apat

an6.

033.

962

6.48

187

.540

23(4

.131

)6.

123.

875

Reve

nue

Beba

n po

kok

pend

apat

an(5

.306

.183

)(4

.409

)(7

8.89

4)-

4.

411

(5.3

85.0

75)

Cos

t of

rev

enue

s

Laba

bru

to72

7.77

92.

072

8.64

623

280

738.

800

Gro

ss p

rofi

t(l

oss)

Beba

n us

aha

(121

.594

)(1

.342

)(5

19)

(103

.413

)2.

731

(224

.137

)O

pera

ting

exp

ense

sPe

ngha

sila

n (b

eban

) la

in-l

ain

(90.

151)

(33)

(5.8

49)

1.47

2.23

9(6

92.8

94)

683.

312

Oth

er i

ncom

e (e

xpen

ses)

Laba

(ru

gi)

sebe

lum

paj

ak p

engh

asila

n51

6.03

469

72.

278

1.36

8.84

9(6

89.8

83)

1.19

7.97

5Pr

ofit

(lo

ss)

befo

re i

ncom

e ta

x

Beba

n pa

jak

peng

hasi

lan

(119

.779

)(6

00)

(1.0

50)

(11.

736)

-

(133

.165

)In

com

e ta

x ex

pens

e

Laba

(ru

gi)

tahu

n be

rjal

an39

6.25

597

1.22

81.

357.

113

(689

.883

)1.

064.

810

Prof

it (

loss

) fo

r th

e ye

ar

Pend

apat

an k

ompr

ehen

sif

lain

-

-

-

(102

.843

)-

(1

02.8

43)

Oth

er c

ompr

ehen

sive

inc

ome

Jum

lah

laba

(ru

gi)

kom

preh

ensi

fTo

tal

com

preh

ensi

ve (

loss

) in

com

eta

hun

berj

alan

396.

255

971.

228

1.25

4.27

0(6

89.8

83)

961.

967

for

the

year

Aset

seg

men

dila

pork

an1.

872.

661

86.6

4631

7.33

520

.143

.338

(6.0

72.0

76)

16.3

47.9

04Re

port

able

seg

men

t as

sets

Page 200: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Laporan Keuangan Konsolidasian

198

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Eksh

ibit

E/7

3

E

xhib

it E

/73

PT S

ARA

TOG

A IN

VEST

AM

A S

EDA

YA T

bk.

DA

N E

NTI

TAS

AN

AK

CATA

TAN

ATA

SLA

PORA

N K

EUA

NG

AN

KO

NSO

LID

ASI

AN

(LA

NJU

TAN

)TA

HU

NBE

RAKH

IR 3

1D

ESEM

BER

2014

DA

N 2

013

(Din

yata

kan

dala

mju

taan

Rupi

ah,

kecu

ali d

inya

taka

n la

in)

PT S

ARAT

OG

A IN

VES

TAM

A SE

DAY

A T

bk.

AND

SUBS

IDIA

RIES

NO

TES

TO

TH

E CO

NSO

LID

ATED

FIN

ANCI

AL S

TAT

EMEN

TS

(CO

NT

INU

ED)

YEA

RSEN

DED

31

DEC

EMBE

R20

14AN

D 2

013

(Exp

ress

ed i

nm

illi

ons

ofR

upia

h, u

nles

s ot

herw

ise

stat

ed)

33.I

NFO

RMA

SI S

EGM

EN (

lanj

utan

)33

.SEG

MEN

T IN

FOR

MAT

ION

(co

ntin

ued)

Info

rmas

i seg

men

ope

rasi

Gru

p ad

alah

seb

agai

ber

ikut

(la

njut

an):

The

Gro

up’s

ope

rati

ng s

egm

ent

info

rmat

ion

is a

s fo

llow

s (c

onti

nued

):

2013

Kila

ng m

inya

k/Pe

nyew

aan

gedu

ng/

Floa

ting

sto

rage

Inve

stas

i/El

imin

asi/

Jum

lah/

Oil

ref

iner

yBu

ildi

ngre

ntal

and

offl

oadi

ngIn

vest

men

tEl

imin

atio

nTo

tal

Pend

apat

an3.

578.

909

4.13

076

.924

1.55

9(2

.762

)3.

658.

760

Reve

nue

Beba

n po

kok

pend

apat

an(3

.241

.579

)(2

.574

)(4

4.31

3)-

2.57

5(3

.285

.891

)C

ost

of r

even

ues

Laba

(ru

gi)

brut

o33

7.33

01.

556

32.6

111.

559

(187

)37

2.86

9G

ross

pro

fit

(los

s)

Beba

n us

aha

(83.

853)

(1.7

01)

(413

)(1

12.4

38)

1.56

8(1

96.8

37)

Ope

rati

ng e

xpen

ses

Peng

hasi

lan

(beb

an)

lain

-lai

n(8

3.17

9)27

5(5

.908

)1.

050.

085

(745

.954

)21

5.31

9O

ther

inc

ome

(exp

ense

s)

Laba

(ru

gi)

sebe

lum

paj

ak p

engh

asila

n17

0.29

813

026

.290

939.

206

(744

.573

)39

1.35

1Pr

ofit

(lo

ss)

befo

re i

ncom

e ta

x

Beba

n pa

jak

peng

hasi

lan

(39.

961)

(413

)(9

22)

(967

)-

(42.

263)

Inco

me

tax

expe

nse

Laba

(ru

gi)

tahu

nbe

rjal

an13

0.33

7(2

83)

25.3

6893

8.23

9(7

44.5

73)

349.

088

Prof

it (

loss

) fo

r th

e ye

ar

Pend

apat

an k

ompr

ehen

sif

lain

--

-(5

09.4

76)

-(5

09.4

76)

Oth

er c

ompr

ehen

sive

inc

ome

Jum

lah

(rug

i) l

aba

kom

preh

ensi

fTo

tal

com

preh

ensi

ve (

loss

) in

com

eta

hun

berj

alan

130.

337

(283

)25

.368

428.

763

(744

.573

)(1

60.3

88)

for

the

year

Aset

seg

men

dila

pork

an1.

498.

242

69.7

9632

3.45

519

.615

.433

(5.2

97.0

41)

16.2

09.8

85Re

port

able

seg

men

t as

sets

Ekshibit E/74 Exhibit E/74

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

34. INSTRUMEN KEUANGAN 34. FINANCIAL INSTRUMENTS

Nilai tercatat aset keuangan dan liabilitas keuangan Grup mendekati nilai wajarnya, dimana pinjaman dengan tingkat suku bunga mengambang memiliki nilai wajar yang mendekati nilai tercatatnya karena tingkat suku bunganya sering ditinjau ulang.

The carrying amounts of the Group’s financial assets and financial liabilities approximate their fair valuesin which floating-rate borrowings have their fair values approximate their carrying amounts because the interest rates are repriced frequently.

35. MANAJEMEN RISIKO KEUANGAN 35. FINANCIAL RISK MANAGEMENT

Grup menyadari bahwa risiko merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari operasional Grup dan dapat dikelola secara praktis dan efektif setiap hari.

The Group realizes that risk is an integral part of its operational activities and can be managed practically and effectively day by day.

Pengelolaan risiko Grup mencakup keseluruhan lingkup aktivitas usaha Grup, yang didasarkan pada kebutuhan akan keseimbangan antara fungsi operasional bisnis dengan pengelolaan risikonya. Dengan manajemen risiko dan kebijakan yang berfungsi baik, maka manajemen risiko akan menjadi strategic partner bagi bisnis dalam mendapatkan hasil optimal dari operasi Grup.

Risk management within the Group includes overall scope of business activities within the Group, which isbased on the necessity of balance between business operational function and its risk management thereof. By means of proper risk management and policy, thus the risk management will become a strategic partner to the business in obtaining optimal outcome from the Group’s course of operation.

Berbagai aktivitas yang dilakukan membuat Grup terekspos terhadap berbagai risiko keuangan, termasuk dampak nilai tukar mata uang asing, tingkat harga komoditas, dan tingkat suku bunga. Tujuan dari manajemen risiko Grup adalah untuk mengidentifikasi, mengukur, mengawasi, dan mengelola risiko dasar dalam upaya melindungi kesinambungan bisnis dalam jangka panjang dan meminimalisasi dampak yang tidak diharapkan pada kinerja keuangan Grup.

The Group’s various activities expose it to a variety of financial risks, including the effects of foreign currency exchange rates, commodity prices, and interest rates. The objectives of the Group’s risk management are to identify, measure, monitor, andmanage basic risks in order to safeguard the Group's long term business continuity and to minimize potential adverse effects on the financial performance of the Group.

Grup memiliki eksposur terhadap risiko investasi dan risiko-risiko atas instrumen keuangan seperti risiko kredit, risiko pasar, risiko likuiditas dan risiko permodalan.

The Group has exposures to investment risk and also the following risks from financial instruments, such as credit risk, market risk, liquidity risk and capital risk.

a. Risiko kredit a. Credit risk

Risiko kredit adalah risiko kerugian yang timbul jika pelanggan Grup gagal memenuhi kewajiban kontraktualnya. Risiko kredit terutama melekat kepada kas dan setara kas dan piutang usaha. Grup menempatkan kas dan setara kas pada institusi keuangan yang terpercaya. Untuk mengurangi risiko kredit atas piutang usaha, Grup memiliki kebijakan untuk memastikan bahwa penjualan produk yang dibuat hanya: (i) ke pelanggan kredit dengan track record yang terbukti dan sejarah kredit yang baik, (ii) setelah penerimaan uang muka dari pelanggan, terutama untuk pelanggan besar, dan (iii) ketika terdapat perjanjian yang mengikat secara hukum atas transaksi. Adalah kebijakan Grup bahwa semua pelanggan yang ingin bertransaksi secara kredit tunduk pada prosedur verifikasi kredit. Selain itu, Grup akan menghentikan pasokan semua produk kepada pelanggan dalam hal terjadi keterlambatan pembayaran dan / atau default. Selain itu, saldo piutang dimonitor secara berkelanjutan untuk mengurangi eksposur terhadap kredit macet.

Credit risk is the risk of loss if the Group’s customers fail to fulfill their contractual obligations. Credit risk is primarily attributable to its cash and cash equivalents and trade receivables. The Group deposits its cash and cash equivalents at reputable financial institutions. To mitigate the credit risk of trade receivables, the Group have policies in place to ensure that sales of products are made only: (i) to creditworthy customers with proven track record and good credit history, (ii) after the receipt of advance from customers, particularly for major customers, and (iii) when legally binding agreements are in place for the transactions. It is the Group’s policy that all customers who wish to trade on credit are subject to credit verification procedures. In addition, the Group will cease the supply of all products to the customer in the event of late payment and/or default. Moreover, receivable balances are monitored on an ongoing basis to reduce the exposure to bad debts.

Risiko kredit dikelola terutama melalui penetapan kebijakan Grup dalam pemberian fasilitas kredit.

Credit risk is managed primarily through determining the credit policies.

Page 201: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

199

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Ekshibit E/74 Exhibit E/74

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

34. INSTRUMEN KEUANGAN 34. FINANCIAL INSTRUMENTS

Nilai tercatat aset keuangan dan liabilitas keuangan Grup mendekati nilai wajarnya, dimana pinjaman dengan tingkat suku bunga mengambang memiliki nilai wajar yang mendekati nilai tercatatnya karena tingkat suku bunganya sering ditinjau ulang.

The carrying amounts of the Group’s financial assets and financial liabilities approximate their fair valuesin which floating-rate borrowings have their fair values approximate their carrying amounts because the interest rates are repriced frequently.

35. MANAJEMEN RISIKO KEUANGAN 35. FINANCIAL RISK MANAGEMENT

Grup menyadari bahwa risiko merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari operasional Grup dan dapat dikelola secara praktis dan efektif setiap hari.

The Group realizes that risk is an integral part of its operational activities and can be managed practically and effectively day by day.

Pengelolaan risiko Grup mencakup keseluruhan lingkup aktivitas usaha Grup, yang didasarkan pada kebutuhan akan keseimbangan antara fungsi operasional bisnis dengan pengelolaan risikonya. Dengan manajemen risiko dan kebijakan yang berfungsi baik, maka manajemen risiko akan menjadi strategic partner bagi bisnis dalam mendapatkan hasil optimal dari operasi Grup.

Risk management within the Group includes overall scope of business activities within the Group, which isbased on the necessity of balance between business operational function and its risk management thereof. By means of proper risk management and policy, thus the risk management will become a strategic partner to the business in obtaining optimal outcome from the Group’s course of operation.

Berbagai aktivitas yang dilakukan membuat Grup terekspos terhadap berbagai risiko keuangan, termasuk dampak nilai tukar mata uang asing, tingkat harga komoditas, dan tingkat suku bunga. Tujuan dari manajemen risiko Grup adalah untuk mengidentifikasi, mengukur, mengawasi, dan mengelola risiko dasar dalam upaya melindungi kesinambungan bisnis dalam jangka panjang dan meminimalisasi dampak yang tidak diharapkan pada kinerja keuangan Grup.

The Group’s various activities expose it to a variety of financial risks, including the effects of foreign currency exchange rates, commodity prices, and interest rates. The objectives of the Group’s risk management are to identify, measure, monitor, andmanage basic risks in order to safeguard the Group's long term business continuity and to minimize potential adverse effects on the financial performance of the Group.

Grup memiliki eksposur terhadap risiko investasi dan risiko-risiko atas instrumen keuangan seperti risiko kredit, risiko pasar, risiko likuiditas dan risiko permodalan.

The Group has exposures to investment risk and also the following risks from financial instruments, such as credit risk, market risk, liquidity risk and capital risk.

a. Risiko kredit a. Credit risk

Risiko kredit adalah risiko kerugian yang timbul jika pelanggan Grup gagal memenuhi kewajiban kontraktualnya. Risiko kredit terutama melekat kepada kas dan setara kas dan piutang usaha. Grup menempatkan kas dan setara kas pada institusi keuangan yang terpercaya. Untuk mengurangi risiko kredit atas piutang usaha, Grup memiliki kebijakan untuk memastikan bahwa penjualan produk yang dibuat hanya: (i) ke pelanggan kredit dengan track record yang terbukti dan sejarah kredit yang baik, (ii) setelah penerimaan uang muka dari pelanggan, terutama untuk pelanggan besar, dan (iii) ketika terdapat perjanjian yang mengikat secara hukum atas transaksi. Adalah kebijakan Grup bahwa semua pelanggan yang ingin bertransaksi secara kredit tunduk pada prosedur verifikasi kredit. Selain itu, Grup akan menghentikan pasokan semua produk kepada pelanggan dalam hal terjadi keterlambatan pembayaran dan / atau default. Selain itu, saldo piutang dimonitor secara berkelanjutan untuk mengurangi eksposur terhadap kredit macet.

Credit risk is the risk of loss if the Group’s customers fail to fulfill their contractual obligations. Credit risk is primarily attributable to its cash and cash equivalents and trade receivables. The Group deposits its cash and cash equivalents at reputable financial institutions. To mitigate the credit risk of trade receivables, the Group have policies in place to ensure that sales of products are made only: (i) to creditworthy customers with proven track record and good credit history, (ii) after the receipt of advance from customers, particularly for major customers, and (iii) when legally binding agreements are in place for the transactions. It is the Group’s policy that all customers who wish to trade on credit are subject to credit verification procedures. In addition, the Group will cease the supply of all products to the customer in the event of late payment and/or default. Moreover, receivable balances are monitored on an ongoing basis to reduce the exposure to bad debts.

Risiko kredit dikelola terutama melalui penetapan kebijakan Grup dalam pemberian fasilitas kredit.

Credit risk is managed primarily through determining the credit policies.

Page 202: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Laporan Keuangan Konsolidasian

200

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Ekshibit E/75 Exhibit E/75

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

35. MANAJEMEN RISIKO KEUANGAN (lanjutan) 35. FINANCIAL RISK MANAGEMENT (continued)

a. Risiko kredit (lanjutan) a. Credit risk (continued)

Eksposur maksimum dari aset keuangan di laporan posisi keuangan konsolidasian terhadap risiko kredit adalah sama dengan nilai tercatatnya.

The maximum exposure of the financial assets in the consolidated statements of financial position isequal to their carrying amounts.

Konsentrasi risiko kredit dari aset keuangan Grup per 31 Desember 2014 dan 2013 berdasarkan segmen operasi adalah:

The concentration of credit risk of the Group’s financial assets based on operating segments as of 31 December 2014 and 2013 is:

2014Kilang

minyak/Oil refinery

Floating storage and offloading

Penyewaan/ Rental

Investasi/Investment

Jumlah/ Total

Kas dan setara kas 202.569 12.313 3.842 319.048 537.772 Cash and cash equivalentsKas yang dibatasi penggunaannya 24.880 - - 12.682 37.562 Restricted cashPiutang usaha dari pihak ketiga 605.006 16.340 - - 621.346 Trade receivables from third partiesPiutang non-usaha 630 - - 189.105 189.735 Non-trade receivables

833.085 28.653 3.842 520.835 1.386.415

2013Kilang

minyak/Oil refinery

Floating storage and offloading

Penyewaan/ Rental

Investasi/Investment

Jumlah/ Total

Kas dan setara kas 21.737 11.492 746 371.657 405.632 Cash and cash equivalentsKas yang dibatasi penggunaannya 17.122 - - 16.760 33.882 Restricted cashPiutang usaha dari pihak ketiga 498.385 52 - - 498.437 Trade receivables from third partiesPiutang non-usaha 288 6 - 309.287 309.581 Non-trade receivables

537.532 11.550 746 697.704 1.247.532

Tabel berikut menyajikan rincian aset keuangan berdasarkan kualitas kreditnya:

The following table presents the detail of financial assets by their credit quality:

2014

Tidak mengalamipenurunan nilai/

Not impaired

Mengalami penurunan nilai secara

individu/Individuallyimpaired Jumlah/Total

Kas dan setara kas 537.772 - 537.772 Cash and cash equivalentsKas yang dibatasi penggunaannya 37.562 - 37.562 Restricted cash Piutang usaha dari pihak ketiga 621.346 3.630 624.976 Trade receivables from third partiesPiutang non-usaha 189.735 - 189.735 Non-trade receivables Aset tidak lancar yang dimiliki untuk dijual 138.685 - 138.685 Non-current asset held for saleAset keuangan tersedia untuk dijual 1.952.945 308.059 2.261.004 Available-for-sale financial assets

3.478.045 311.689 3.789.734Dikurangi:

Kerugian penurunan nilai - (173.110) (173.110)Less:

Impairment losses

3.478.045 138.579 3.616.624

2013

Tidak mengalamipenurunan nilai/

Not impaired

Mengalami penurunan nilai secara

individu/Individually impaired Jumlah/Total

Kas dan setara kas 405.632 -) 405.632 Cash and cash equivalentsKas yang dibatasi penggunaannya 33.882 -) 33.882 Restricted cash Piutang usaha dari pihak ketiga 498.437 4.575) ) 503.012 Trade receivables from third partiesPiutang non-usaha 309.581 -) ) 309.581 Non-trade receivables Aset keuangan tersedia untuk dijual 2.234.412 249.439) 2.483.851 Available-for-sale financial assets

3.481.944 254.014) 3.735.958Dikurangi:

Kerugian penurunan nilai - (155.473) (155.473)Less:

Impairment losses

3.481.944 98.541) 3.580.485

Ekshibit E/76 Exhibit E/76

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

35. MANAJEMEN RISIKO KEUANGAN (lanjutan) 35. FINANCIAL RISK MANAGEMENT (continued)

b. Risiko pasar b. Market risk

Grup terekspos terhadap risiko pasar yang berkaitan dengan perubahan nilai suku bunga dan nilai tukar mata uang asing yang akan menyebabkan berkurangnya pendapatan, atau bertambahnya biaya modal Grup.

The Group is exposed to market risk in relation to changes in interest rates and foreign exchange rates which may result in decrease in revenue, or increase in the Group’s cost of capital.

Risiko nilai tukar mata uang asing Foreign exchange risk

Risiko nilai tukar mata uang asing adalah risiko bahwa nilai wajar atau arus kas masa depan instrumen keuangan akan berfluktuasi karena perubahan dalam nilai tukar mata uang. Grup terekspos terhadap pergerakan nilai tukar mata uang asing terutama dari pinjaman bank dalam mata uang Dolar AS. Risiko ini, sampai pada batas tertentu, dimitigasi dengan pendapatan dan penghasilan dividen dalam mata uang Dolar AS.

Foreign exchange rate risk is the risk that the fair value or future cash flows of a financial instrument will fluctuate because of changes in foreign exchange rates. The Group is exposed to foreign exchange rate risk mainly from the US Dollar denominated loans from bank. This risk is, to some extent, mitigated by the revenues and certain dividend income that is denominated in USD.

Grup secara aktif menangani risiko valuta asing yang tersisa melalui:1. Pembelian USD dari pasar spot atau dari anak

perusahaan/perusahaan asosiasi.2. Mencari solusi alternatif lain dalam mengatasi

risiko, yaitu melalui lindung nilai penuh atau parsial.

The Group is actively addressing the remaining foreign exchange risk through:1. Buying USD in spot market or from

subsidiaries/associates.2. Seek other alternative solutions in addressing

the risk, ie. a full or partial hedging.

Kegiatan ini diambil dalam menjamin kelangsungan hidup jangka panjang Grup dan meminimalisasi dampak yang buruk terhadap kinerja keuangan Grup.

These activities are taken in order to safeguard the Group’s long term continuity and to minimize potential adverse effects on the financial performance of the Group.

Tabel berikut menyajikan posisi keuangan Grup dalam mata uang asing yang dominan:

The following table presents the Group’s financial position in major foreign currencies:

2014

Dolar AS/ USD

Lainnya setara Dolar AS/Others

in USD equivalents

Total Dolar AS/USD

Aset Assets Kas dan setara kas 25.124.250 42.184 25.166.434 Cash and cash equivalentsPiutang usaha 49.229.643 - 49.229.643 Trade receivablesPiutang non-usaha 2.154.526 - 2.154.526 Non-trade receivablesKas yang dibatasi penggunaannya 3.019.479 - 3.019.479 Restricted cash

79.527.898 42.184 79.570.082

Liabilitas Liabilities Utang usaha (1.017.182) - (1.017.182) Trade payablesUtang lainnya (5.298.124) (32.588) (5.330.712) Other payablesBeban akrual (3.267.156) - (3.267.156) Accrued expensesPinjaman bank (295.868.800) - (295.868.800) Bank loans

(305.451.262) (32.588) (305.483.850)

Liabilitas neto (225.923.364) 9.596 (225.913.768) Net liabilities

Page 203: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

201

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Ekshibit E/76 Exhibit E/76

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

35. MANAJEMEN RISIKO KEUANGAN (lanjutan) 35. FINANCIAL RISK MANAGEMENT (continued)

b. Risiko pasar b. Market risk

Grup terekspos terhadap risiko pasar yang berkaitan dengan perubahan nilai suku bunga dan nilai tukar mata uang asing yang akan menyebabkan berkurangnya pendapatan, atau bertambahnya biaya modal Grup.

The Group is exposed to market risk in relation to changes in interest rates and foreign exchange rates which may result in decrease in revenue, or increase in the Group’s cost of capital.

Risiko nilai tukar mata uang asing Foreign exchange risk

Risiko nilai tukar mata uang asing adalah risiko bahwa nilai wajar atau arus kas masa depan instrumen keuangan akan berfluktuasi karena perubahan dalam nilai tukar mata uang. Grup terekspos terhadap pergerakan nilai tukar mata uang asing terutama dari pinjaman bank dalam mata uang Dolar AS. Risiko ini, sampai pada batas tertentu, dimitigasi dengan pendapatan dan penghasilan dividen dalam mata uang Dolar AS.

Foreign exchange rate risk is the risk that the fair value or future cash flows of a financial instrument will fluctuate because of changes in foreign exchange rates. The Group is exposed to foreign exchange rate risk mainly from the US Dollar denominated loans from bank. This risk is, to some extent, mitigated by the revenues and certain dividend income that is denominated in USD.

Grup secara aktif menangani risiko valuta asing yang tersisa melalui:1. Pembelian USD dari pasar spot atau dari anak

perusahaan/perusahaan asosiasi.2. Mencari solusi alternatif lain dalam mengatasi

risiko, yaitu melalui lindung nilai penuh atau parsial.

The Group is actively addressing the remaining foreign exchange risk through:1. Buying USD in spot market or from

subsidiaries/associates.2. Seek other alternative solutions in addressing

the risk, ie. a full or partial hedging.

Kegiatan ini diambil dalam menjamin kelangsungan hidup jangka panjang Grup dan meminimalisasi dampak yang buruk terhadap kinerja keuangan Grup.

These activities are taken in order to safeguard the Group’s long term continuity and to minimize potential adverse effects on the financial performance of the Group.

Tabel berikut menyajikan posisi keuangan Grup dalam mata uang asing yang dominan:

The following table presents the Group’s financial position in major foreign currencies:

2014

Dolar AS/ USD

Lainnya setara Dolar AS/Others

in USD equivalents

Total Dolar AS/USD

Aset Assets Kas dan setara kas 25.124.250 42.184 25.166.434 Cash and cash equivalentsPiutang usaha 49.229.643 - 49.229.643 Trade receivablesPiutang non-usaha 2.154.526 - 2.154.526 Non-trade receivablesKas yang dibatasi penggunaannya 3.019.479 - 3.019.479 Restricted cash

79.527.898 42.184 79.570.082

Liabilitas Liabilities Utang usaha (1.017.182) - (1.017.182) Trade payablesUtang lainnya (5.298.124) (32.588) (5.330.712) Other payablesBeban akrual (3.267.156) - (3.267.156) Accrued expensesPinjaman bank (295.868.800) - (295.868.800) Bank loans

(305.451.262) (32.588) (305.483.850)

Liabilitas neto (225.923.364) 9.596 (225.913.768) Net liabilities

Page 204: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Laporan Keuangan Konsolidasian

202

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Ekshibit E/77 Exhibit E/77

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

35. MANAJEMEN RISIKO KEUANGAN (lanjutan) 35. FINANCIAL RISK MANAGEMENT (continued)

b. Risiko pasar (lanjutan) b. Market risk (continued)

Risiko nilai tukar mata uang asing (lanjutan) Foreign exchange risk (continued)

Tabel berikut menyajikan posisi keuangan Grup dalam mata uang asing yang dominan (lanjutan):

The following table presents the Group’s financial position in major foreign currencies (continued):

2013

Dolar AS/ USD

Lainnya setara Dolar AS/Others

in USD equivalents

Total Dolar AS/USD

Aset Assets Kas dan setara kas 16.781.614 38.537 16.820.151 Cash and cash equivalentsPiutang usaha 40.391.245 - 40.391.245 Trade receivablesPiutang non-usaha 1.977.423 - 1.977.423 Non-trade receivablesKas yang dibatasi penggunaannya 2.668.517 - 2.668.517 Restricted cash

61.818.799 38.537 61.857.336

Liabilitas Liabilities Utang usaha (4.927.325) - (4.927.325) Trade payablesUtang lainnya (2.725.000) - (2.725.000) Other payablesBeban akrual (764.086) - (764.086) Accrued expensesPinjaman bank (323.120.000) - (323.120.000) Bank loans

(331.536.411) - (331.536.411)

Liabilitas neto (269.717.612) 38.537 (269.679.075) Net liabilities

Menguatnya/melemahnya Rupiah terhadap Dolar Amerika Serikat pada31 Desember 2014 dan 2013akan mengakibatkan peningkatan atau penurunan ekuitas dan laba rugi sebesar jumlah yang ditunjukkan di bawah ini, dengan asumsi seluruh variabel lainnya tetap. Analisis ini didasarkan pada varian kurs Dolar Amerika Serikat yang dianggap mungkin terjadi oleh Grup pada tanggal pelaporan.

The strengthening/weakening of the Rupiahagainst the US Dollar at 31 December 2014 and 2013 would have increased or decreased equity and profit or loss by the amounts shown below, assuming all other variables held constant. The analysis is based on US Dollar rate variances that the Group considers to be reasonably possible at reporting dates.

2014 2013

Rupiah menguat 5%: Rupiah strengthens by 5%:Ekuitas [naik (turun)] 105.389 123.267 Equity [increase (decrease)]Laba rugi [naik (turun)] 105.389 123.267 Profit or loss [increase (decrease)]

Rupiah melemah 5%: Rupiah weakens by 5%:Ekuitas [naik (turun)] (105.389) (123.267) Equity [increase (decrease)]Laba rugi [naik (turun)] (105.389) (123.267) Profit or loss [increase (decrease)]

Menguatnya/melemahnya Dolar Amerika Serikat terhadap Rupiah pada tanggal 31 Desember 2014dan 2013 akan memiliki efek yang sama tetapi berlawanan pada mata uang di atas untuk jumlah yang ditampilkan diatas, dengan dasar bahwa semua variabel lainnya tetap konstan.

The strengthening/weakening of the US Dollar against Rupiah at 31 December 2014 and 2013 would have had the equal but opposite effect of the above currency to the amount shown above, on the basis that all other variables remain constant.

Ekshibit E/78 Exhibit E/78

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

35. MANAJEMEN RISIKO KEUANGAN (lanjutan) 35. FINANCIAL RISK MANAGEMENT (continued)

b. Risiko pasar (lanjutan) b. Market risk (continued)

Risiko suku bunga Interest rate risk

Risiko suku bunga Grup timbul dari pinjaman bank dan fasilitas kredit yang diterbitkan dengan dasar suku bunga mengambang. Oleh karena itu, Grup memiliki eksposur atas fluktuasi arus kas yang diakibatkan oleh perubahan suku bunga yang sebagian dihapuskan oleh suku bunga mengambang dari kas dan setara kas, piutang non-usaha dan kasyang dibatasi penggunaannya.

The Group’s interest rate risk arises from bank loans and credit facilities issued at floating interest rates. Accordingly, the Group has an exposure to fluctuation in cash flows due to changes in interest rates, which is partially offset with floating interest rates from cash and cash equivalents, non-trade receivables and restricted cash.

Grup memitigasi sebagian risiko suku bunga dengan melakukan kontrak swap atas pinjaman bank yang dimiliki oleh entitas anak atau entitas asosiasi untuk melakukan lindung nilai terhadap fluktuasitingkat suku bunga yang tidak diharapkan. Grup juga mengelola penghasilan bunga melalui kombinasi antara suku bunga tetap dan mengambang untuk kas dan setara kas (termasuk deposito berjangka), piutang non-usaha, dan kas yang dibatasi penggunaannya dan membuat perbandingan tingkat suku bunga dengan yang ada di pasar keuangan.

The Group partially mitigates the interest rate risk by entering into swap contracts against the respective bank loans belonging to the subsidiaries or associates to hedge the fluctuating interest rate. The Group also manages interest income through a mix of fixed and floating interest ratesof cash and cash equivalents (including time deposits), non-trade receivables, and restricted cash and makes comparison of such rates in the relevant financial markets.

Grup berkeyakinan bahwa perubahan pada suku bunga di akhir periode pelaporan, dimana semua variabel lain tetap sama, tidak akan memiliki dampak signifikan terhadap ekuitas dan laba rugi.

The Group believes that a change in interest rates at the end of the reporting period, with all other variables remain constant, would not have significant impact to equity and profit or loss.

c. Risiko likuiditas c. Liquidity risk

Risiko likuiditas merupakan risiko yang timbul dalam situasi dimana arus kas masuk Grup dari pendapatan jangka pendek tidak cukup untuk memenuhi arus kas keluar untuk pengeluaran jangka pendek.

Liquidity risk is a risk that arises in situations where the Group’s cash inflows from short-term revenue is not adequate to cover cash outflows for short-term expenditure.

Untuk mengelola risiko likuiditas, Grup menerapkan manajemen risiko sebagai berikut: 1. memonitor dan menjaga kas dan setara kas di

level yang diperkirakan cukup untuk mendanai kegiatan operasional Grup dan mengurangi pengaruh fluktuasi dalam arus kas;

2. secara rutin memonitor perkiraan arus kas dan arus kas aktual;

3. secara rutin memonitor profil jatuh tempo pinjaman;

4. secara terus-menerus menilai kondisi pasar keuangan untuk kesempatan memperoleh dana; dan

5. sebagai tambahan, Grup memiliki fasilitas pinjaman stand-by yang dapat ditarik sesuai dengan permintaan untuk mendanai kegiatan operasi pada saat diperlukan.

To manage its liquidity risk, the Group applies the following risk management:1. monitors and maintains its cash and cash

equivalents at a level deemed adequate to finance the Group's operational activities and to mitigate the effect of fluctuations in cash flows;

2. regularly monitors projected and actual cash flow;

3. regularly monitors loan maturity profiles;

4. continuously assesses the financial markets for opportunities to raise funds; and

5. in addition, the Group has a stand-by loan facility that can be draw down upon request to fund its operations when needed.

Page 205: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

203

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Ekshibit E/78 Exhibit E/78

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

35. MANAJEMEN RISIKO KEUANGAN (lanjutan) 35. FINANCIAL RISK MANAGEMENT (continued)

b. Risiko pasar (lanjutan) b. Market risk (continued)

Risiko suku bunga Interest rate risk

Risiko suku bunga Grup timbul dari pinjaman bank dan fasilitas kredit yang diterbitkan dengan dasar suku bunga mengambang. Oleh karena itu, Grup memiliki eksposur atas fluktuasi arus kas yang diakibatkan oleh perubahan suku bunga yang sebagian dihapuskan oleh suku bunga mengambang dari kas dan setara kas, piutang non-usaha dan kasyang dibatasi penggunaannya.

The Group’s interest rate risk arises from bank loans and credit facilities issued at floating interest rates. Accordingly, the Group has an exposure to fluctuation in cash flows due to changes in interest rates, which is partially offset with floating interest rates from cash and cash equivalents, non-trade receivables and restricted cash.

Grup memitigasi sebagian risiko suku bunga dengan melakukan kontrak swap atas pinjaman bank yang dimiliki oleh entitas anak atau entitas asosiasi untuk melakukan lindung nilai terhadap fluktuasitingkat suku bunga yang tidak diharapkan. Grup juga mengelola penghasilan bunga melalui kombinasi antara suku bunga tetap dan mengambang untuk kas dan setara kas (termasuk deposito berjangka), piutang non-usaha, dan kas yang dibatasi penggunaannya dan membuat perbandingan tingkat suku bunga dengan yang ada di pasar keuangan.

The Group partially mitigates the interest rate risk by entering into swap contracts against the respective bank loans belonging to the subsidiaries or associates to hedge the fluctuating interest rate. The Group also manages interest income through a mix of fixed and floating interest ratesof cash and cash equivalents (including time deposits), non-trade receivables, and restricted cash and makes comparison of such rates in the relevant financial markets.

Grup berkeyakinan bahwa perubahan pada suku bunga di akhir periode pelaporan, dimana semua variabel lain tetap sama, tidak akan memiliki dampak signifikan terhadap ekuitas dan laba rugi.

The Group believes that a change in interest rates at the end of the reporting period, with all other variables remain constant, would not have significant impact to equity and profit or loss.

c. Risiko likuiditas c. Liquidity risk

Risiko likuiditas merupakan risiko yang timbul dalam situasi dimana arus kas masuk Grup dari pendapatan jangka pendek tidak cukup untuk memenuhi arus kas keluar untuk pengeluaran jangka pendek.

Liquidity risk is a risk that arises in situations where the Group’s cash inflows from short-term revenue is not adequate to cover cash outflows for short-term expenditure.

Untuk mengelola risiko likuiditas, Grup menerapkan manajemen risiko sebagai berikut: 1. memonitor dan menjaga kas dan setara kas di

level yang diperkirakan cukup untuk mendanai kegiatan operasional Grup dan mengurangi pengaruh fluktuasi dalam arus kas;

2. secara rutin memonitor perkiraan arus kas dan arus kas aktual;

3. secara rutin memonitor profil jatuh tempo pinjaman;

4. secara terus-menerus menilai kondisi pasar keuangan untuk kesempatan memperoleh dana; dan

5. sebagai tambahan, Grup memiliki fasilitas pinjaman stand-by yang dapat ditarik sesuai dengan permintaan untuk mendanai kegiatan operasi pada saat diperlukan.

To manage its liquidity risk, the Group applies the following risk management:1. monitors and maintains its cash and cash

equivalents at a level deemed adequate to finance the Group's operational activities and to mitigate the effect of fluctuations in cash flows;

2. regularly monitors projected and actual cash flow;

3. regularly monitors loan maturity profiles;

4. continuously assesses the financial markets for opportunities to raise funds; and

5. in addition, the Group has a stand-by loan facility that can be draw down upon request to fund its operations when needed.

Page 206: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Laporan Keuangan Konsolidasian

204

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014 Ekshibit E/79 Exhibit E/79

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

35. MANAJEMEN RISIKO KEUANGAN (lanjutan) 35. FINANCIAL RISK MANAGEMENT (continued)

c. Risiko likuiditas (lanjutan) c. Liquidity risk (continued)

Tabel berikut menyajikan liabilitas keuangan Grup berdasarkan jatuh tempo kontraktualnya, termasuk estimasi pembayaran bunga.

The following table presents the Group’s financial liabilities based on their contractual maturities, including the estimated interest payments:

Jatuh tempo/Maturity periodNilai

tercatat/ Carrying amount

Arus kas kontraktual/ Contractual cash flows

Kurang dari 1 tahun/ Less than

1 year1-2 tahun/ 1-2 years

2-5 tahun/ 2-5 years

Lebih dari 5 tahun/More than 5 years

31 Desember 2014 31 December 2014Utang usaha 19.831 19.831 19.831 - - - Trade payablesUtang lainnya 66.314 80.833 80.833 - - - Other payablesBeban akrual 76.385 76.385 76.385 - - - Accrued expensesPinjaman 3.616.280 4.169.504 584.427 696.731 2.712.525 175.821 BorrowingsWesel bayar

jangka menengah 729.635 984.349 86.371 86.607 811.371 - Medium-term notes4.508.445 5.330.902 847.847 783.338 3.523.896 175.821

Jatuh tempo/Maturity periodNilai

tercatat/ Carrying amount

Arus kas kontraktual/ Contractual cash flows

Kurang dari 1 tahun/ Less than

1 year1-2 tahun/ 1-2 years

2-5 tahun/ 2-5 years

Lebih dari 5 tahun/More than 5 years

31 Desember 2013 31 December 2013Utang usaha 62.493 62.493 62.493 - - - Trade payablesUtang lainnya*) 1.485.821 42.505 477 - 42.028 - Other payables*)Beban akrual 14.923 14.923 14.923 - - - Accrued expensesPinjaman 3.891.643 4.608.214 605.415 2.353.314 1.649.485 - BorrowingsUtang sewa

pembiayaan 827 827 827 - - - Finance lease payable5.455.707 4.728.962 684.135 2.353.314 1.691.513 -

*) Utang lainnya ke PT Saratoga Infrastruktur sejumlah Rp1.447.555 diselesaikan secara saling hapus dengan piutang dividen yang diumumkan di Januari 2014 (Catatan 16).

*) Other payable to PT Saratoga Infrastruktur totaling Rp1,447,555 is settled through offsetting with the dividend receivable declared in January 2014 (Note 16).

d. Risiko permodalan d. Capital risk

Tujuan Grup mengatur modal adalah untuk menjaga kemampuan Perusahaan untuk melanjutkan usaha yang terus menerus supaya memberikan keuntungan kepada pemegang saham dan manfaat ke pemangku kepentingan lainnya, serta untuk mempertahankan struktur modal yang optimal untuk mengurangi biaya modal.

The Group’s objective in managing capital is to safeguard the Company’s ability to continue as a going concern in order to provide returns for shareholders and benefits for other stakeholders,as well as to maintain an optimal capital structure to reduce the cost of capital.

Grup secara aktif dan rutin menelaah dan mengelola struktur permodalan dengan mempertimbangkan kebutuhan modal masa depan dan efisiensi modal Grup, profitabilitas masa sekarang dan yang akan datang, proyeksi arus kas operasi, proyeksi belanja modal dan proyeksi peluang investasi yang strategis.

The Group actively and regularly reviews and manages its capital structure by taking into consideration the future capital requirements and capital efficiency of the Group, prevailing and projected profitability, projected operating cash flows, projected capital expenditures and projected strategic investment opportunities.

Page 207: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

205

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014 Ekshibit E/80 Exhibit E/80

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

35. MANAJEMEN RISIKO KEUANGAN (lanjutan) 35. FINANCIAL RISK MANAGEMENT (continued)

d. Risiko permodalan (lanjutan) d. Capital risk (continued)

Grup mengevaluasi struktur modalnya melalui rasio pinjaman terhadap modal (gearing ratio) yang dihitung dengan membagi pinjaman neto dengan modal. Pinjaman neto adalah jumlah liabilitas sebagaimana disajikan di laporan posisi keuangankonsolidasian dikurangi kas dan setara kas. Sedangkan modal meliputi seluruh ekuitas yang dapat diatribusikan kepada pemilik Perusahaan.Pada tanggal pelaporan, perhitungan rasio tersebut adalah sebagai berikut:

The Group evaluates its capital structure through the debt-to-equity ratio (gearing ratio), which is calculated by dividing the net debt to equity. Net debt represents the sum of liabilities as presented in the consolidated statement of financial position less cash and cash equivalents. While the equity covers the entire attributable equity to owners of the Company. As of reporting dates, the calculations of this ratio are as follows:

2014 2013Jumlah liabilitas 4.768.117 5.542.176 Total liabilitiesDikurangi: kas dan setara kas (537.772) (405.632) Less: cash and cash equivalentsPinjaman neto 4.230.345 5.136.544 Net debtJumlah ekuitas yang diatribusikan

kepada pemilik Perusahaan 11.014.714 10.409.861Total equity attributable to the

owners of the CompanyRasio pinjaman terhadap modal 0,38 0,49 Debt to equity ratio

e. Risiko harga saham e. Equity price risk

Perusahaan telah mempertahankan jumlah yang wajar dari aset yang diinvestasikan di aset keuangan tersedia untuk dijual. Perusahaan berinvestasi dalam bisnis yang memiliki ekonomi yang sangat baik, dengan manajemen mampu dan jujur dan dengan harga yang masuk akal.

The Company has maintained reasonable amounts of invested assets in available-for-sale financial assets. The Company invests in businesses that possess excellent economics, with able and honest management and at sensible prices.

Harga pasar dari aset keuangan tersedia untuk dijual dalam bentuk instrumen ekuitas tergantung pada fluktuasi yang dapat berdampak pada jumlah realisasi atas penjualan dari nilai investasi di masa depan dapat berbeda secara signifikan dari nilai pasar yang dilaporkan. Fluktuasi harga pasar dari instrumen tersebut dapat disebabkan oleh perubahan karakteristik ekonomi yang mendasari investee, harga relatif dari alternatif investasi dan kondisi pasar secara umum.

Market prices for available-for-sale financial assetsin form of equity instruments are subject to fluctuation and consequently the amount realized in the subsequent sale of an investment may significantly differ from the reported market value. Fluctuation in the market price of such instrument may result from perceived changes in the underlying economic characteristics of the investee, the relative price of alternative investments and general market conditions.

Tabel berikut menyajikan investasi Perusahaan yang tersedia untuk dijual dengan risiko harga pasar pada tanggal 31 Desember 2014 dan 2013. Efek dari kenaikan 1% dan penurunan 1% pada harga pasar pada tanggal tersebut juga ditampilkan.

The following table summarizes the Company’s available-for-sale investments with market price risk as of 31 December 2014 and 2013. The effects of a 1% increase and a 1% decrease in market prices as of those dates are also shown.

2014 2013

Jumlah aset keuangan tersedia untuk Total available-for-sale financial assetsdijual dengan nilai wajar tersedia(Catatan 9) 2.038.059 2.304.206

with fair value is readily available(Note 9)

Harga saham menguat 1%: Market price strengthens by 1%:Aset keuangan tersedia untuk dijual 20.381 23.042 Available-for-sale financial assetsLaba yang belum direalisasi atas aset Unrealized gain on available-for-sale

keuangan tersedia untuk dijual 20.381 23.042 financial assets

Harga saham melemah 1%: Market price weakens by 1%:Aset keuangan tersedia untuk dijual (20.381) (23.042) Available-for-sale financial assetsLaba yang belum direalisasi atas aset Unrealized gain on available-for-sale

keuangan tersedia untuk dijual (20.381) (23.042) financial assets

Page 208: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Laporan Keuangan Konsolidasian

206

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Ekshibit E/81 Exhibit E/81

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

36. PERJANJIAN PENTING, IKATAN DAN KONTINJENSI 36. SIGNIFICANT AGREEMENTS, COMMITMENTS AND CONTINGENCIES

a. Pada tanggal 7 Januari 2008, TWU menandatangani kontrak perjanjian dengan PT Pertamina EP Cepu untuk memasok 6.000 barel minyak mentah per hari kepada TWU. Kontrak tersebut akan berakhir dalam 10 (sepuluh) tahun sejak tanggal kontrak dan dapat diperpanjang atas kesepakatan dari kedua belah pihak. Kontrak tersebut saling berhubungan dengan kontrak pasokan 5 (lima) tahun dengan PT Pertamina EP Cepu, ExxonMobil Cepu Ltd. (dahulu Mobil Cepu Ltd.), Ampolex (Cepu) Pte., Ltd., Singapura, PT Sarana Patra Hulu Cepu, PT Blora Patrogas Hulu, PT Asri Dharma Sejahtera, dan PT Petrogas Jatim Utama Cendana (selanjutnya disebut secara kolektif sebagai “Konsorsium Penjualan”), dimana kewajiban PT Pertamina EP Cepu untuk memberikan pasokan kepada TWU berdasarkan kesepakatan ini harus dipenuhi Konsorsium Penjualan selama kontrak penyediaan antara TWU dan Konsorsium Penjualan tersebut masih berlaku. Setelah jangka waktu penyediaan dengan Konsorsium Penjualan tersebut berakhir, kesepakatan pasokan bahan bakar antara TWU dan PT Pertamina EP Cepu akan tetap berlaku.

a. On 7 January 2008, TWU entered into a contract with PT Pertamina EP Cepu to supply 6,000 barrels of crude oil per day to TWU. The contract will expire in 10 (ten) years from the date of the contract and is extendable based on mutual agreement of the parties. This contract co-exists with the 5 (five) years supply contract with PT Pertamina EP Cepu, ExxonMobil Cepu Ltd.(formerly Mobil Cepu Ltd.), Ampolex (Cepu) Pte.,Ltd., Singapore, PT Sarana Patra Hulu Cepu, PT Blora Patragas Hulu, PT Asri Dharma Sejahtera, and PT Petrogas Jatim Utama Cendana (therein after collectively referred as the “SellingConsortium”), whereby the obligation of PT Pertamina EP Cepu to supply TWU under this arrangement should be considered to have been fulfilled by the Selling Consortium for as long as the supply contract between TWU and the Selling Consortium remains valid. After the supply contract with the Selling Consortium expires, the fuel supply arrangement between TWU and PT Pertamina EP Cepu shall remain valid.

b. Pada tanggal 31 Agustus 2009, TWU menandatangani kontrak pasokan 5 (lima) tahun minyak mentah dengan Konsorsium Penjualan dimana Konsorsium Penjualan setuju untuk memasok minyak mentah kepada TWU. Konsorsium Penjualan sepakat untuk menunjuk ExxonMobil Cepu Ltd. (dahulu Mobil Cepu Ltd.) untuk menjadi perwakilan mereka dalam melaksanakan tugas administrasi dan operasional seperti yang terinci didalam kontrak.

Pada tanggal 22 Oktober 2014, kontrak diamandemen untuk meningkatkan volume pasokan dari 6.000 barel minyak mentah per hari menjadi 16.000 barel minyak mentah per hari. Amandemen tersebut akan berakhir pada tanggal 3 Januari 2015.

Pada tanggal 4 Januari 2015, amandemen kedua kontrak ditanda tangani untuk perpanjangan jangka waktu perjanjian sampai dengan Tanggal Sistem Ekspor dan volume pasokan per hari sebesar 14.000 sampai dengan 16.000 barel per hari.

b. On 31 August 2009, TWU entered into a 5 (five) years crude oil supply contract with a Selling Consortium whereby the Selling Consortium agreed to supply crude oil to TWU. The Selling Consortium has agreed to appoint ExxonMobil Cepu Ltd.(formerly Mobil Cepu Ltd.) to act as their representative in carrying out the administrative and operational responsibilities detailed in the contract.

On 22 October 2014, the agreement was amended to increase the supply from 6,000 barrels of crude oil per day to 16,000 barrels of crude oil per day. The amendment will expire on 3 January 2015.

On 4 January 2015, the second amendment to the contract was signed for the extension of the term of the agreement up to Export System Date and the volume supply is 14,000 up to 16,000 barrels per day.

c. Pada tanggal 5 Januari 2011, Perusahaan sebagai penjamin atas fasilitas pinjaman yang diterima oleh Seroja Zhushui Shipping Ltd., dari OCBC sebagai mandated lead arranger telah menandatangani Secured Term Loan Facilities Agreement sebagaimana diubah dengan Perubahan Perjanjian tanggal 23 September 2011 untuk memberikan jaminan korporasi sejumlah USD56.340.000. Pada tanggal 8 Desember 2014,fasilitas pinjaman tersebut telah dilunasi sehingga jaminan korporasi telah berakhir.

c. On 5 January 2011, the Company as a guarantor on a loan facility received by Seroja Zhushui Shipping Ltd., from OCBC as mandated lead arranger, have signed a Secured Term Loan Facilities Agreementas amended in Perubahan Perjanjian dated 23 September 2011 to provide corporate guarantee totaling USD56,340,000. On 8 December 2014, the facility has been fully repaid therefore, the corporate guarantee has been ended.

Ekshibit E/82 Exhibit E/82

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

36. PERJANJIAN PENTING, IKATAN DAN KONTINJENSI (lanjutan)

36. SIGNIFICANT AGREEMENTS, COMMITMENTS AND CONTINGENCIES (continued)

d. Pada tanggal 18 Maret 2011, Perusahaan dan PT Multigroup Logistics Company (MLC), selaku pemegang saham SMP, telah menandatangani Top Up and Subordination Agreement dengan SMP (sebagai debitur) dan PT Bank UOB Indonesia (UOB) sehubungan dengan fasilitas yang diterima oleh SMP dalam jumlah maksimum sebesar USD24.000.000 dari UOB. Berdasarkan perjanjian ini, MLC dan Perusahaan diminta, berdasarkan permintaan dan pemberitahuan tertulis dari UOB,untuk memberikan tambahan pendanaan apabila SMP mengalami kekurangan pendanaan. Pendanaan yang akan diberikan oleh MLC dan Perusahaan adalah sesuai dengan porsi kepemilikan saham mereka di SMP, pada saat perjanjian tersebut ditandatangani, masing-masing adalah 20% dan 80%. Pada bulan April 2011, Seroja Shipping Services Pte., Ltd. (SSS) ikut mengambil bagian atas saham SMP yang baru dikeluarkan sehingga kepemilikan Perusahaan dalam SMP menjadi 56,9% (50% melalui SSB dan 30% melalui SSS).

d. On 18 March 2011, the Company and PT Multigroup Logistics Company (MLC), as the shareholders of SMP, respectively, entered into a Top Up and Subordination Agreement with SMP (as borrower) and PT Bank UOB Indonesia (UOB) in connection with SMP’s USD24,000,000 facility with UOB. According to the agreement, MLC and the Company are required to, upon request and written notification from UOB, provide additional funding to SMP if SMP reports a cash deficiency. The funds to be provided by MLC and SIS are to be in proportion to their respective shareholding in SMP, which are 20% and 80%, respectively, at the time of the agreement was signed. In April 2011, Seroja Shipping Services Pte., Ltd. (SSS) subscribed for new shares of SMP and the Company ownership in SMP became 56.9% (50% held through SSB and 30% through SSS).

e. Perusahaan, PT Pulau Seroja Jaya (PSJ), para pemegang saham lainnya dan UOB, menandatangani Akta Perjanjian Top up (Nomor 222) tanggal 25 April 2011. Pada tanggal 23 Agustus 2011, UOB telah mengalihkan hak mereka sehubungan dengan fasilitas tersebut kepada UOB Limited. Berdasarkan Perjanjian Top Up, selama PSJ masih berhutang kepada UOB Limited, Perusahaan dan pemegang saham lainnya diminta untuk memberikan tambahan pendanaandalam bentuk pemberian pinjaman kepada PSJ jika PSJ mengalami kesulitan keuangan, sepanjang UOB Limited telah menyatakan wanprestasi dan menawarkan kepada Perusahaan untuk atas kehendaknya sendiri melaksanakan opsi untuk membeli sisa piutang atau saham PSJ berdasarkan Akta Perjanjian Opsi No.223 tanggal 25 April 2011.Saat ini belum ada kewajiban dari Perusahaan berdasarkan Perjanjian Top Up kepada PSJ. PSJ merupakan Instrumen Keuangan Perusahaan tidak langsung dengan kepemilikan efektif sebesar 20,9% (melalui PT Laju Kencana Murni dan Trans LK Marine Singapore).

e. The Company, PT Pulau Seroja Jaya (PSJ), other shareholder and UOB entered into a Deed of Top up Agreement (Number 222) dated 25 April 2011. On 23 August 2011, UOB assigned their rights under the facility to UOB Limited. As per the terms of the Top Up Agreement, the Company and other shareholder are required to provide additional funding in the form of loan to PSJ if PSJ experiences a cash shortfall, provided UOB Limited has declared default and has offered an option for the Company to at its own discretion buy the outstanding receivables or PSJ shares pursuant to an Option Deed No.223 dated 25 April 2011. At the moment, there is no obligation yet for the Company in relation with the Top Up Agreement with PSJ. PSJ is one of the Company’s financial instrument with indirect ownership of 20.9% (through PT Laju Kencana Murni and Trans LK Marine Singapore).

f. Pada tanggal 27 Oktober 2010 sebagaimana diamandemen dan dinyatakan kembali pada tanggal 6 Maret 2014, Perusahaan dan para pemegang saham dari AMR secara bersama-sama memberikan jaminan korporasi secara proportional (yaitu 25% dari modal disetor AMR) atas fasilitas pinjaman yang diterima AMR dan PT Surya Panen Subur (SPS) dari OCBC Limited dan PT Bank OCBC Indonesia. Pada tanggal 31 Desember 2014,jaminan korporasi yang diberikan Perusahaan adalah sebesar USD3.220.000 dan Rp67.179 yang merupakan 25% dari jumlah nilai pinjaman dari AMR dan SPS yaitu masing-masing sebesarUSD12.880.000 dan Rp268.717.

f. On 27 October 2010 which amended and restatedon 6 March 2014, the Company and othershareholders of AMR proportionately (i.e 25% from issued capital of AMR) provided a corporate guarantees on a loan facility extended to AMR and PT Surya Panen Subur (SPS) from OCBC Limited andPT Bank OCBC Indonesia. As of 31 December 2014,the Company provided corporate guaranteesamounting to USD3,220,000 and Rp67,179 which represent 25% from total outstanding loan of AMR and SPS amounting USD12,880,000 and Rp268,717,respectively.

Page 209: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

207

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Ekshibit E/82 Exhibit E/82

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

36. PERJANJIAN PENTING, IKATAN DAN KONTINJENSI (lanjutan)

36. SIGNIFICANT AGREEMENTS, COMMITMENTS AND CONTINGENCIES (continued)

d. Pada tanggal 18 Maret 2011, Perusahaan dan PT Multigroup Logistics Company (MLC), selaku pemegang saham SMP, telah menandatangani Top Up and Subordination Agreement dengan SMP (sebagai debitur) dan PT Bank UOB Indonesia (UOB) sehubungan dengan fasilitas yang diterima oleh SMP dalam jumlah maksimum sebesar USD24.000.000 dari UOB. Berdasarkan perjanjian ini, MLC dan Perusahaan diminta, berdasarkan permintaan dan pemberitahuan tertulis dari UOB,untuk memberikan tambahan pendanaan apabila SMP mengalami kekurangan pendanaan. Pendanaan yang akan diberikan oleh MLC dan Perusahaan adalah sesuai dengan porsi kepemilikan saham mereka di SMP, pada saat perjanjian tersebut ditandatangani, masing-masing adalah 20% dan 80%. Pada bulan April 2011, Seroja Shipping Services Pte., Ltd. (SSS) ikut mengambil bagian atas saham SMP yang baru dikeluarkan sehingga kepemilikan Perusahaan dalam SMP menjadi 56,9% (50% melalui SSB dan 30% melalui SSS).

d. On 18 March 2011, the Company and PT Multigroup Logistics Company (MLC), as the shareholders of SMP, respectively, entered into a Top Up and Subordination Agreement with SMP (as borrower) and PT Bank UOB Indonesia (UOB) in connection with SMP’s USD24,000,000 facility with UOB. According to the agreement, MLC and the Company are required to, upon request and written notification from UOB, provide additional funding to SMP if SMP reports a cash deficiency. The funds to be provided by MLC and SIS are to be in proportion to their respective shareholding in SMP, which are 20% and 80%, respectively, at the time of the agreement was signed. In April 2011, Seroja Shipping Services Pte., Ltd. (SSS) subscribed for new shares of SMP and the Company ownership in SMP became 56.9% (50% held through SSB and 30% through SSS).

e. Perusahaan, PT Pulau Seroja Jaya (PSJ), para pemegang saham lainnya dan UOB, menandatangani Akta Perjanjian Top up (Nomor 222) tanggal 25 April 2011. Pada tanggal 23 Agustus 2011, UOB telah mengalihkan hak mereka sehubungan dengan fasilitas tersebut kepada UOB Limited. Berdasarkan Perjanjian Top Up, selama PSJ masih berhutang kepada UOB Limited, Perusahaan dan pemegang saham lainnya diminta untuk memberikan tambahan pendanaandalam bentuk pemberian pinjaman kepada PSJ jika PSJ mengalami kesulitan keuangan, sepanjang UOB Limited telah menyatakan wanprestasi dan menawarkan kepada Perusahaan untuk atas kehendaknya sendiri melaksanakan opsi untuk membeli sisa piutang atau saham PSJ berdasarkan Akta Perjanjian Opsi No.223 tanggal 25 April 2011.Saat ini belum ada kewajiban dari Perusahaan berdasarkan Perjanjian Top Up kepada PSJ. PSJ merupakan Instrumen Keuangan Perusahaan tidak langsung dengan kepemilikan efektif sebesar 20,9% (melalui PT Laju Kencana Murni dan Trans LK Marine Singapore).

e. The Company, PT Pulau Seroja Jaya (PSJ), other shareholder and UOB entered into a Deed of Top up Agreement (Number 222) dated 25 April 2011. On 23 August 2011, UOB assigned their rights under the facility to UOB Limited. As per the terms of the Top Up Agreement, the Company and other shareholder are required to provide additional funding in the form of loan to PSJ if PSJ experiences a cash shortfall, provided UOB Limited has declared default and has offered an option for the Company to at its own discretion buy the outstanding receivables or PSJ shares pursuant to an Option Deed No.223 dated 25 April 2011. At the moment, there is no obligation yet for the Company in relation with the Top Up Agreement with PSJ. PSJ is one of the Company’s financial instrument with indirect ownership of 20.9% (through PT Laju Kencana Murni and Trans LK Marine Singapore).

f. Pada tanggal 27 Oktober 2010 sebagaimana diamandemen dan dinyatakan kembali pada tanggal 6 Maret 2014, Perusahaan dan para pemegang saham dari AMR secara bersama-sama memberikan jaminan korporasi secara proportional (yaitu 25% dari modal disetor AMR) atas fasilitas pinjaman yang diterima AMR dan PT Surya Panen Subur (SPS) dari OCBC Limited dan PT Bank OCBC Indonesia. Pada tanggal 31 Desember 2014,jaminan korporasi yang diberikan Perusahaan adalah sebesar USD3.220.000 dan Rp67.179 yang merupakan 25% dari jumlah nilai pinjaman dari AMR dan SPS yaitu masing-masing sebesarUSD12.880.000 dan Rp268.717.

f. On 27 October 2010 which amended and restatedon 6 March 2014, the Company and othershareholders of AMR proportionately (i.e 25% from issued capital of AMR) provided a corporate guarantees on a loan facility extended to AMR and PT Surya Panen Subur (SPS) from OCBC Limited andPT Bank OCBC Indonesia. As of 31 December 2014,the Company provided corporate guaranteesamounting to USD3,220,000 and Rp67,179 which represent 25% from total outstanding loan of AMR and SPS amounting USD12,880,000 and Rp268,717,respectively.

Page 210: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Laporan Keuangan Konsolidasian

208

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Ekshibit E/83 Exhibit E/83

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

36. PERJANJIAN PENTING, IKATAN DAN KONTINJENSI (lanjutan)

36. SIGNIFICANT AGREEMENTS, COMMITMENTS AND CONTINGENCIES (continued)

g. Pada tanggal 10 Januari 2014, TWU menandatangani perjanjian penjualan (1) tahun dengan PT Pertamina Patra Niaga (PN), dimana PN sepakat untuk membeli sampai dengan 30.000 KL HSD setiap bulannya. Perjanjian tersebut berlaku sejak tanggal 1 Agustus 2013 sampai dengan tanggal 31 Juli 2014. Pada saat ini, kontrak perpanjangan masih dalam proses.

g. On 10 January 2014, TWU entered a one-year selling agreement with PT Pertamina Patra Niaga (PN), whereby PN agreed to buy up to 30,000 KL HSD every month. This agreement is valid from 1 August 2013 until 31 July 2014. At this moment, the contract extension is still in process.

h. Pada tanggal 14 Februari 2014, TWU, anak perusahaan tidak langsung melalui WBSMmenandatangani perjanjian penjualan (1) tahun dengan PT Pertamina (Persero), dimana PT Pertamina (Persero) sepakat untuk membeli 10.000-40.000 KL HSD setiap bulannya. Perjanjian tersebut berlaku sejak tanggal 1 Juli 2013 sampai dengan tanggal 30 Juni 2015. Pada tanggal 6 Maret 2015, perjanjian ini telah diamandemen untuk perpanjangan jangka waktu perjanjian sampai dengan tanggal 30 Juni 2017.

h. On 14 February 2014, TWU, an indirect subsidiarythrough WBSM, entered into a one-year selling agreement with PT Pertamina (Persero), whereby PT Pertamina (Persero) agreed to buy 10,000-40,000 KL HSD every month. This agreement is valid from 1 July 2013 until 30 June 2015. On 6 March 2015, this agreement was amended for the extention of the term of the agreement up to 30 June 2017.

i. Pada tanggal 7 Juli 2014, SSB, anak perusahaanmenandatangani Perjanjian Jual Beli Saham Bersyarat dengan PT Prime Asia Capital (PAC) dengan total jumlah sebesar USD5.614.909 untuk penjualan 19,70% saham kepemilikan di PT Kalimantan Mentari Khatulistiwa dan 0,32% saham kepemilikan di PT Laju Kencana Murni;kedua-duanya merupakan pemegang saham yang memegang kepemilikan saham efektif sebesar 9,77% di PT Pulau Seroja Jaya. Pada tanggal 31 Desember 2014, Perusahaan telah menerima pembayaran tahap 1 dari PAC sebesar USD950.625.Penyelesaian transaksi diharapkan terjadi pada triwulan ketiga 2015.

i. On 7 July 2014, SSB, a subsidiary entered into a Shares Conditional Sale and Purchase Agreement with PT Prime Asia Capital (PAC) for total consideration of USD5,614,909 for the sale of 19.70% ownership in PT Kalimantan Mentari Khatulistiwa and 0.32% ownership in PT Laju Kencana Murni; both are the shareholders of effectively 9.77% shareholding in PT Pulau Seroja Jaya. On 31 December 2014, the Company has received first settlement from PAC amounting toUSD950,625. The settlement of this transaction is expected to occur on third quarter of 2015.

j. Pada tanggal 7 Juli 2014, Perusahaan menandatangani Perjanjian Jual Beli Saham Bersyarat dengan PAC dengan total jumlah sebesar USD8.648.856 untuk penjualan 23,3% saham kepemilikan di Seroja Investment Ltd. Pada tanggal 31 Desember 2014, Perusahaan telah menerima pembayaran tahap 1 dari PAC sebesar USD1.464.284. Penyelesaian transaksi diharapkan terjadi pada triwulan ketiga 2015.

k. Pada tanggal 30 Juli 2014, Perusahaan telah menandatangani perjanjian dengan FJ Benjamin Singapore Pte. Ltd. dalam rangka pembelian Mandatory Convertible Bonds (MCB) yang diterbitkan oleh PT Gilang Agung Persada (GAP) dengan nilai sebesar USD3.000.000. Berdasarkan perjanjian tersebut, MCB dapat dikonversikan menjadi saham baru untuk mempertahankan kepemilikan Perusahaan di GAP.

l. Pada tanggal 30 Juli 2014, Perusahaan telah menandatangani perjanjian untuk memiliki exchangeable bond yang diterbitkan oleh PT Sukses Mitra Persada dengan nilai sebesar USD166.667, yang jika digunakan, akan meningkatkan kepemilikan saham Perusahaan di GAP sebesar 1,67% untuk menjadi jumlah sebesar 5,83%.

j. On 7 July 2014, the Company entered into a Shares Conditional Sale and Purchase Agreement with PAC for total consideration of USD8,648,856 for the sale of 23.3% ownership in Seroja Investment Ltd. On 31 December 2014, the Company has received first settlement from PAC amounting to USD1,464,284. The settlement of this transaction is expected to occur on third quarter of 2015.

k. On 30 July 2014, the Company entered into an agreement with FJ Benjamin Singapore Pte. Ltd. to purchase Mandatory Convertible Bonds (MCB) issued by PT Gilang Agung Persada (GAP) for a total value of USD3,000,000. Under the agreement, the MCB can be converted into new shares which shall maintain the Company’s ownership in GAP.

l. On 30 July 2014, the Company entered into an agreement to subscribe exchangeable bond issued by PT Sukses Mitra Persada for a total value of USD166,667, which if exercised, will enable the Company to increase its stake in GAP by up to additional 1.67%, to become a total 5.83%.

Page 211: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

209

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Ekshibit E/84 Exhibit E/84

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.DAN ENTITAS ANAK

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANKONSOLIDASIAN (LANJUTAN)

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.AND SUBSIDIARIES

NOTES TO THE CONSOLIDATEDFINANCIAL STATEMENTS (CONTINUED)

YEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

37. PERISTIWA SETELAH PERIODE PELAPORAN 37. SUBSEQUENT EVENTS

a. Pada tanggal 15 Januari 2015, Perusahaan memperoleh tambahan 649 saham TKJ dari PT Mitra Daya Mustika dengan harga pembelian sebesar Rp22.825 sehingga kepemilikan Perusahaan atas TKJ bertambah dari 80% menjadi 86,5%.

a. On 15 January 2015, the Company acquired 649 additional shares of TKJ from PT Mitra Daya Mustika for a purchase price of Rp22,825.Therefore the Company’s ownership in TKJ increased from 80% to become 86.5%.

b. Pada tanggal 27 Januari 2015, Perusahaan, PT Merdeka Coppers Gold Tbk (“MCG”) dan Kendall Court Resources Investments Ltd (“Kendall Court”) menandatangani Deed of Consent and Transfer dimana Kendall Court akan mengalihkan hak atas sebagian obligasi konversi dan opsi yang dimilikinya di MCG kepada Perusahaan. Hal ini merupakan pengembalian penyelesaian atas uang muka investasi Perusahaan kepada Kendall Court sebesar USD17.500.000.

c. Pada tanggal 2 Februari 2015, SSB mengambil bagian dalam penerbitan saham baru SP sejumlah 547 saham, dengan harga penerbitan sahamsebesar Rp1.000.000 (Rupiah penuh) per saham. Tidak ada perubahan persentase kepemilikan atas investasi SSB di SP.

d. Pada tanggal 10 Maret 2015, Perusahaan, sebagai pemberi pinjaman, menandatangani perjanjian fasilitas pinjaman yang dapat dikonversi dengan Sihayo Gold Ltd. dengan jumlah maksimum USD500.000, jangka waktu 1 tahun dan bunga 7% per tahun. Pada tanggal 11 Maret 2015, Perusahaan telah memberikan pinjaman dengan nilai USD200.000.

e. Pada tanggal 25 Maret 2015, Perusahaan mengambil bagian dalam penerbitan saham baru SUM sejumlah 24.090.000 saham, dengan harga penerbitan saham sebesar AUD0.058 per saham. Atas pengambilan saham baru ini, Perusahaan memperoleh 12.045.000 waran.

b. On 27 January 2015, the Company, PT Merdeka Coppers Gold Tbk (“MCG”) and Kendall Court Resources Investment Ltd (“Kendall Court”) entered into Deed of Consent and Transfer whereas Kendall Court will transfer a part of its convertible bond and option in MCG to the Company. This transaction represents the settlement of the Company’s advance for investment to Kendall Court amounting to USD17,500,000.

c. On 2 February 2015, SSB agreed to subscribe for the 547 new shares issued for SP, with issue price of Rp1,000,000 (whole Rupiah) per share. There is no change in the ownership percentage of SSB’s investment in SP.

d. On 10 March 2015, the Company, as lender, entered into a convertible loan facility agreement with Sihayo Gold Ltd. with maximum number USD500,000, maturity date 1 year and interest rate 7% per year. On 11 March 2015, the Company has provided loan amounting to USD200,000.

e. On 25 March 2015, the Company agreed to subscribe for the 24,090,000 new shares issued for SUM with issue price of AUD0,058 per share. As part of this subscription, the Company received 12,045,000 warrants.

38. PENYELESAIAN LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN

38. THE COMPLETION OF CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENT

Laporan keuangan konsolidasian disetujui untuk diterbitkan oleh Direksi pada tanggal 27 Maret 2015.

The Company’s consolidated financial statements were authorized for issuance by the Board of Directors on 27 March 2015.

Page 212: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Laporan Keuangan Konsolidasian

210

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Ekshibit F/1 Exhibit F/1

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk. ENTITAS INDUK SAJA

LAPORAN POSISI KEUANGAN31 DESEMBER 2014 DAN 2013

(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk. PARENT COMPANY ONLY

STATEMENT OF FINANCIAL POSITION31 DECEMBER 2014 DAN 2013

(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

Informasi keuangan tambahan PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. (entitas induk saja) berikut ini tidak termasuk saldo dari entitas anak, dan telah disusun dan disajikan dengan menggunakan kebijakan akuntansi yang konsisten dengan yang diterapkan pada laporan keuangan konsolidasisan Grup, kecuali untuk investasi pada entitas anak dan asosiasi yang disajikan sebesar biaya perolehan.

The following supplementary financial information of PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. (parent Company only) excludes balances of subsidiaries, and has been prepared and presented using the accounting policies that are consistent with those applied to the consolidated financial statements of the Group, except for investments in subsidiaries and associates that have been presented at cost.

31 Desember/December2014 2013

ASET ASSETS

ASET LANCAR CURRENT ASSETS

Kas dan setara kas 271.429 290.347 Cash and cash equivalentsPiutang non-usaha: Non-trade receivables:

Pihak berelasi 201.305 124.787 Related partiesPihak ketiga 80 131.691 Third parties

Aset keuangan tersedia untuk dijual 201.739 230.961 Available-for–sale financial assetsPajak dibayar dimuka 4.030 4.032 Prepaid taxUang muka dan beban dibayar di muka 684 3.074 Advances and prepaid expensesKas yang dibatasi penggunaannya 12.682 16.760 Restricted cash Aset tidak lancar yang dimiliki untuk dijual 121.746 - Non-current asset held for sale

JUMLAH ASET LANCAR 813.695 801.652 TOTAL CURRENT ASSETS

ASET TIDAK LANCAR NON-CURRENT ASSETS

Piutang non-usaha: Non-trade receivables:Pihak berelasi 35.131 - Related partiesPihak ketiga 72.824 69.535 Third parties

Aset keuangan tersedia untuk dijual 1.857.174 2.073.245 Available-for-sale financial assetsInvestasi pada entitas anak dan asosiasi 8.052.226 7.610.788 Investments in subsidiaries and associatesUang muka penyertaan saham 744.663 581.304 Advances for investments in sharesAset tetap – neto 8.510 8.628 Fixed assets - net Aset takberwujud 596 813 Intangible assetsAset pajak tangguhan 3.129 2.289 Deferred tax assetsAset tidak lancar lainnya 50 - Other non-current asset

JUMLAH ASET TIDAK LANCAR 10.774.303 10.346.602 TOTAL NON-CURRENT ASSETS

JUMLAH ASET 11.587.998 11.148.254 TOTAL ASSETS

Ekshibit F/2 Exhibit F/2

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk. ENTITAS INDUK SAJA

LAPORAN POSISI KEUANGAN (LANJUTAN)31 DESEMBER 2014 DAN 2013

(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.PARENT COMPANY ONLY

STATEMENT OF FINANCIAL POSITION (CONTINUED)31 DECEMBER 2014 AND 2013

(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

31 Desember/December2014 2013

LIABILITAS DAN EKUITAS LIABILITIES AND EQUITY

LIABILITAS JANGKA PENDEK CURRENT LIABILITIES

Uang muka penjualan investasi 18.216 - Advance for sales of investmentUtang lainnya ke pihak ketiga 405 477 Other payables to third partiesBeban akrual 4.304 1.646 Accrued expensesUtang pajak 7.184 6.728 Tax payablesPinjaman jangka panjang ke pihak ketiga yang jatuh tempo dalam setahun 185.381 138.388

Current maturities of long-term borrowings to third parties

JUMLAH LIABILITAS JANGKA PENDEK 215.490 147.239 TOTAL CURRENT LIABILITIES

LIABILITAS JANGKA PANJANG NON-CURRENT LIABILITIES

Wesel bayar jangka menengah 729.635 - Medium Term NotePinjaman jangka panjang, setelah dikurangi bagian Long-term borrowings,yang jatuh tempo dalam setahun net of current maturities

Pihak berelasi 533.733 497.631 Related partyPihak ketiga 1.841.348 1.943.344 Third parties

Liabilitas imbalan kerja 12.516 9.150 Employee benefits liabilities

JUMLAH LIABILITAS JANGKA PANJANG 3.117.232 2.450.125 TOTAL NON-CURRENT LIABILITIES

JUMLAH LIABILITAS 3.332.722 2.597.364 TOTAL LIABILITIES

EKUITAS EQUITY

Modal saham nilai nominal Rp100 Share capital at par value Rp100 (Rupiah penuh) per saham (whole Rupiah) per share Modal dasar 9.766.680.000 lembar saham Authorized capital 9,766,680,000 shares Modal ditempatkan dan disetor penuh2.712.967.000 lembar saham 271.297 271.297

Issued and fully paid-up capital 2,712,967,000 shares

Tambahan modal disetor 1.469.698 1.469.698 Additional paid-in capital Pembayaran berbasis saham 6.330 - Share-based paymentsLaba yang belum direalisasi atas Unrealized gain on available-for-sale

aset keuangan tersedia untuk dijual 649.728 796.930 financial assetsSaldo laba 5.858.223 6.012.965 Retained earnings

JUMLAH EKUITAS 8.255.276 8.550.890 TOTAL EQUITY

JUMLAH LIABILITAS DAN EKUITAS 11.587.998 11.148.254 TOTAL LIABILITIES AND EQUITY

Page 213: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

211

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Ekshibit F/2 Exhibit F/2

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk. ENTITAS INDUK SAJA

LAPORAN POSISI KEUANGAN (LANJUTAN)31 DESEMBER 2014 DAN 2013

(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.PARENT COMPANY ONLY

STATEMENT OF FINANCIAL POSITION (CONTINUED)31 DECEMBER 2014 AND 2013

(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

31 Desember/December2014 2013

LIABILITAS DAN EKUITAS LIABILITIES AND EQUITY

LIABILITAS JANGKA PENDEK CURRENT LIABILITIES

Uang muka penjualan investasi 18.216 - Advance for sales of investmentUtang lainnya ke pihak ketiga 405 477 Other payables to third partiesBeban akrual 4.304 1.646 Accrued expensesUtang pajak 7.184 6.728 Tax payablesPinjaman jangka panjang ke pihak ketiga yang jatuh tempo dalam setahun 185.381 138.388

Current maturities of long-term borrowings to third parties

JUMLAH LIABILITAS JANGKA PENDEK 215.490 147.239 TOTAL CURRENT LIABILITIES

LIABILITAS JANGKA PANJANG NON-CURRENT LIABILITIES

Wesel bayar jangka menengah 729.635 - Medium Term NotePinjaman jangka panjang, setelah dikurangi bagian Long-term borrowings,yang jatuh tempo dalam setahun net of current maturities

Pihak berelasi 533.733 497.631 Related partyPihak ketiga 1.841.348 1.943.344 Third parties

Liabilitas imbalan kerja 12.516 9.150 Employee benefits liabilities

JUMLAH LIABILITAS JANGKA PANJANG 3.117.232 2.450.125 TOTAL NON-CURRENT LIABILITIES

JUMLAH LIABILITAS 3.332.722 2.597.364 TOTAL LIABILITIES

EKUITAS EQUITY

Modal saham nilai nominal Rp100 Share capital at par value Rp100 (Rupiah penuh) per saham (whole Rupiah) per share Modal dasar 9.766.680.000 lembar saham Authorized capital 9,766,680,000 shares Modal ditempatkan dan disetor penuh2.712.967.000 lembar saham 271.297 271.297

Issued and fully paid-up capital 2,712,967,000 shares

Tambahan modal disetor 1.469.698 1.469.698 Additional paid-in capital Pembayaran berbasis saham 6.330 - Share-based paymentsLaba yang belum direalisasi atas Unrealized gain on available-for-sale

aset keuangan tersedia untuk dijual 649.728 796.930 financial assetsSaldo laba 5.858.223 6.012.965 Retained earnings

JUMLAH EKUITAS 8.255.276 8.550.890 TOTAL EQUITY

JUMLAH LIABILITAS DAN EKUITAS 11.587.998 11.148.254 TOTAL LIABILITIES AND EQUITY

Page 214: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Laporan Keuangan Konsolidasian

212

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

`

Ekshibit F/3 Exhibit F/3

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.ENTITAS INDUK SAJA

LAPORAN LABA RUGI KOMPREHENSIFTAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013

(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk.PARENT COMPANY ONLY

STATEMENT OF COMPREHENSIVE INCOMEYEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013

(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

Tahun berakhir 31 Desember/Year ended

31 December2014 2013

PENGHASILAN INCOMEJasa manajemen 23 1.559 Management feePenghasilan dividen, bunga dan investasi 302.770 229.831 Dividend, interest and investment incomeLainnya 9 - Others

302.802 231.390

BEBAN EXPENSESBeban bunga (191.655) (166.820) Interest expenseKerugian penurunan nilai aset keuangan tersedia Impairment loss from available-for-sale financial

untuk dijual (102.105) (150.898) assetsGaji karyawan dan kompensasi lainnya (66.193) (85.840) Employees’ salaries and other compensationKerugian neto selisih kurs (52.647) (471.324) Net loss on exchange rate differences Pembayaran berbasis saham (8.591 ) - Share-based paymentsSewa (8.239) (5.760) RentalJasa profesional (8.078) (9.937) Professional feeLainnya (8.301) (13.407) Others

(445.809) (903.986)

RUGI SEBELUM PAJAK PENGHASILAN (143.007) (672.596) LOSS BEFORE INCOME TAX

Beban pajak penghasilan (11.735) (735) Income tax expense

RUGI TAHUN BERJALAN (154.742) (673.331) LOSS FOR THE YEAR

KERUGIAN KOMPREHENSIF LAIN: OTHER COMPREHENSIVE LOSS:Perubahan neto nilai wajar aset keuangan Net changes in fair value of available-for-sale

tersedia untuk dijual (147.202) (708.074) financial assets

JUMLAH RUGI KOMPREHENSIF TAHUN TOTAL COMPREHENSIVE LOSS BERJALAN (301.944) (1.381.405) FOR THE YEAR

Ekshibit F/4 Exhibit F/4

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk. ENTITAS INDUK SAJALAPORAN ARUS KAS

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk. PARENT COMPANY ONLY

STATEMENT OF CASH FLOWSYEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013

(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

Tahun berakhir 31 Desember/Year ended

31 December2014 2013

Arus kas dari aktivitas operasi Cash flows from operating activitiesPenerimaan pendapatan keuangan 18.296 55.450 Finance income receivedPembayaran kas kepada karyawan (62.356) (85.007) Cash payments to employeesPembayaran kas untuk aktivitas operasi lainnya (24.618) (29.104) Cash payments for other operating activities Pembayaran beban keuangan (131.022) (102.016) Finance cost paidPembayaran beban pajak penghasilan (12.590) (5.225) Payment of income tax

Kas neto digunakan untuk aktivitas operasi (212.290) (165.902) Net cash used in operating activities

Arus kas dari aktivitas investasi Cash flows from investing activitiesPenerimaan dari pendapatan dividen 289.040 117.016 Proceeds from dividend income Perubahan pada piutang non-usaha (248.091) 197.323 Changes in non-trade receivablesPenempatan investasi pada penyertaan saham (94.315) (1.508.712) Placement in investment in shares of stocks Penempatan aset keuangan tersedia untuk dijual (101.944) (811.898) Placement of available for sale financial assetsPerubahan pada uang muka penyertaan saham (107.453) (577.672) Changes in advances for investmentsPerolehan aset tetap (870) (6.348) Acquisition of fixed assetsPenjualan aset tetap 9 - Sale of fixed assetsPenerimaan dari penjualan aset keuangan tersedia Proceeds from sales of available-for-sale financial

untuk dijual - 5.313 assetsPerolehan aset takberwujud - (867) Acquisition of intangible assetPenerimaan dari penjualan entitas anak dan asosiasi - 375 Proceeds from sales of subsidiaries and associates

Kas neto digunakan untuk aktivitas investasi (263.624) (2.585.470) Net cash used in investing activities

Arus kas dari aktivitas pendanaan Cash flows from financing activitiesPenerimaan pinjaman bank 1.258.730 975.120 Proceed from bank loansPembayaran untuk pinjaman bank (1.497.352) (677.999) Repayment of bank loansPenerimaan dari penerbitan medium term note 725.000 - Proceed from issuance medium term note Pembayaran biaya transaksi (33.459) - Payment of transaction costsPenerimaan pada kas yang dibatasi penggunaannya 4.077 19.298 Proceeds from restricted cash in bankPenerimaan dari penawaran umum saham perdana - 1.492.134 Proceed from initial public offeringPembayaran biaya penerbitan saham - (69.035) Payment of share issuance costsPenerimaan dari pinjaman dari pihak berelasi - 472.932 Received of loan to related party

Kas neto dari aktivitas pendanaan 456.996 2.212.450 Net cash from financing activities

Penurunan neto kas dan setara kas (18.918) (538.922) Net decrease in cash and cash equivalentsPengaruh perubahan selisih kurs - (237.805) Effect of changes in exchange rateKas dan setara kas pada awal tahun 290.347 1.067.074 Cash and cash equivalents at beginning of year

Kas dan setara kas pada akhir tahun 271.429 290.347 Cash and cash equivalents at end of year

Page 215: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

213

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Ekshibit F/4 Exhibit F/4

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk. ENTITAS INDUK SAJALAPORAN ARUS KAS

TAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk. PARENT COMPANY ONLY

STATEMENT OF CASH FLOWSYEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013

(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

Tahun berakhir 31 Desember/Year ended

31 December2014 2013

Arus kas dari aktivitas operasi Cash flows from operating activitiesPenerimaan pendapatan keuangan 18.296 55.450 Finance income receivedPembayaran kas kepada karyawan (62.356) (85.007) Cash payments to employeesPembayaran kas untuk aktivitas operasi lainnya (24.618) (29.104) Cash payments for other operating activities Pembayaran beban keuangan (131.022) (102.016) Finance cost paidPembayaran beban pajak penghasilan (12.590) (5.225) Payment of income tax

Kas neto digunakan untuk aktivitas operasi (212.290) (165.902) Net cash used in operating activities

Arus kas dari aktivitas investasi Cash flows from investing activitiesPenerimaan dari pendapatan dividen 289.040 117.016 Proceeds from dividend income Perubahan pada piutang non-usaha (248.091) 197.323 Changes in non-trade receivablesPenempatan investasi pada penyertaan saham (94.315) (1.508.712) Placement in investment in shares of stocks Penempatan aset keuangan tersedia untuk dijual (101.944) (811.898) Placement of available for sale financial assetsPerubahan pada uang muka penyertaan saham (107.453) (577.672) Changes in advances for investmentsPerolehan aset tetap (870) (6.348) Acquisition of fixed assetsPenjualan aset tetap 9 - Sale of fixed assetsPenerimaan dari penjualan aset keuangan tersedia Proceeds from sales of available-for-sale financial

untuk dijual - 5.313 assetsPerolehan aset takberwujud - (867) Acquisition of intangible assetPenerimaan dari penjualan entitas anak dan asosiasi - 375 Proceeds from sales of subsidiaries and associates

Kas neto digunakan untuk aktivitas investasi (263.624) (2.585.470) Net cash used in investing activities

Arus kas dari aktivitas pendanaan Cash flows from financing activitiesPenerimaan pinjaman bank 1.258.730 975.120 Proceed from bank loansPembayaran untuk pinjaman bank (1.497.352) (677.999) Repayment of bank loansPenerimaan dari penerbitan medium term note 725.000 - Proceed from issuance medium term note Pembayaran biaya transaksi (33.459) - Payment of transaction costsPenerimaan pada kas yang dibatasi penggunaannya 4.077 19.298 Proceeds from restricted cash in bankPenerimaan dari penawaran umum saham perdana - 1.492.134 Proceed from initial public offeringPembayaran biaya penerbitan saham - (69.035) Payment of share issuance costsPenerimaan dari pinjaman dari pihak berelasi - 472.932 Received of loan to related party

Kas neto dari aktivitas pendanaan 456.996 2.212.450 Net cash from financing activities

Penurunan neto kas dan setara kas (18.918) (538.922) Net decrease in cash and cash equivalentsPengaruh perubahan selisih kurs - (237.805) Effect of changes in exchange rateKas dan setara kas pada awal tahun 290.347 1.067.074 Cash and cash equivalents at beginning of year

Kas dan setara kas pada akhir tahun 271.429 290.347 Cash and cash equivalents at end of year

Page 216: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

Laporan Keuangan Konsolidasian

214

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Eksh

ibit

F/5

Exhi

bit

F/5

PT S

ARA

TOG

A IN

VES

TAM

A S

EDA

YA T

bk.

ENTI

TAS

IND

UK

SAJA

LAPO

RAN

PER

UBA

HA

N E

KUIT

AS

TAH

UN

BERA

KHIR

31

DES

EMBE

R20

14 D

AN

201

3(D

inya

taka

n da

lam

jut

aan

Rupi

ah,

kecu

ali d

inya

taka

n la

in)

PT S

ARAT

OG

A IN

VES

TAM

A SE

DAY

A T

bk.

PAR

ENT

CO

MPA

NY

ON

LYST

ATEM

ENT

OF

CHAN

GES

IN E

QU

ITY

YEA

RS

END

ED 3

1 D

ECEM

BER

2014

AN

D 2

013

(Exp

ress

ed i

n m

illi

ons

of R

upia

h, u

nles

s ot

herw

ise

stat

ed)

Laba

(ru

gi)

yang

be

lum

dire

alis

asi a

tas

aset

keu

anga

nPe

mba

yara

nte

rsed

ia u

ntuk

berb

asis

diju

al/U

nrea

lize

dTa

mba

han

mod

alsa

ham

/ga

in o

n av

aila

ble-

Mod

al s

aham

/di

seto

r/A

ddit

iona

lSh

ared

-bas

edfo

r-sa

le f

inan

cial

Sald

o la

ba/

Jum

lah

ekui

tas/

Shar

e ca

pita

lpa

id-i

n ca

pita

lpa

ymen

tsas

sets

Ret

aine

d ea

rnin

gsT

otal

equ

ity

Sald

o pa

da t

angg

al 3

1 D

esem

ber

2012

244.

167

73.7

29-

1.50

5.00

46.

686.

296

8.50

9.19

6Ba

lanc

e as

of

31 D

ecem

ber

2012

Pene

rim

aan

dari

has

il pe

naw

aran

um

umsa

ham

per

dana

27.1

301.

465.

004

--

-1.

492.

134

Proc

eed

from

ini

tial

pub

lic

offe

ring

Biay

a pe

nerb

itan

sah

am-

(69.

035)

--

-(6

9.03

5)Sh

are

issu

ance

cos

ts

Rugi

kom

preh

ensi

f ta

hun

berj

alan

--

-(7

08.0

74)

(673

.331

)(1

.381

.405

)C

ompr

ehen

sive

los

s fo

r th

e ye

ar

Sald

o pa

da t

angg

al 3

1 D

esem

ber

2013

271.

297

1.46

9.69

8-

796.

930

6.01

2.96

58.

550.

890

Bala

nce

as o

f 31

Dec

embe

r20

13

Pem

baya

ran

berb

asis

sah

am-

-6.

330

--

6.33

0Sh

are

base

d pa

ymen

ts

Rugi

kom

preh

ensi

f ta

hun

berj

alan

--

-(1

47.2

02)

(154

.742

)(3

01.9

44)

Com

preh

ensi

ve l

oss

for

the

year

Sald

o pa

da t

angg

al 3

1 D

esem

ber

2014

271.

297

1.46

9.69

86.

330

649.

728

5.85

8.22

38.

255.

276

Bala

nce

as o

f 31

Dec

embe

r 20

14

Page 217: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

215

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

Eksh

ibit

F/5

Exhi

bit

F/5

PT S

ARA

TOG

A IN

VES

TAM

A S

EDA

YA T

bk.

ENTI

TAS

IND

UK

SAJA

LAPO

RAN

PER

UBA

HA

N E

KUIT

AS

TAH

UN

BERA

KHIR

31

DES

EMBE

R20

14 D

AN

201

3(D

inya

taka

n da

lam

jut

aan

Rupi

ah,

kecu

ali d

inya

taka

n la

in)

PT S

ARAT

OG

A IN

VES

TAM

A SE

DAY

A T

bk.

PAR

ENT

CO

MPA

NY

ON

LYST

ATEM

ENT

OF

CHAN

GES

IN E

QU

ITY

YEA

RS

END

ED 3

1 D

ECEM

BER

2014

AN

D 2

013

(Exp

ress

ed i

n m

illi

ons

of R

upia

h, u

nles

s ot

herw

ise

stat

ed)

Laba

(ru

gi)

yang

be

lum

dire

alis

asi a

tas

aset

keu

anga

nPe

mba

yara

nte

rsed

ia u

ntuk

berb

asis

diju

al/U

nrea

lize

dTa

mba

han

mod

alsa

ham

/ga

in o

n av

aila

ble-

Mod

al s

aham

/di

seto

r/A

ddit

iona

lSh

ared

-bas

edfo

r-sa

le f

inan

cial

Sald

o la

ba/

Jum

lah

ekui

tas/

Shar

e ca

pita

lpa

id-i

n ca

pita

lpa

ymen

tsas

sets

Ret

aine

d ea

rnin

gsT

otal

equ

ity

Sald

o pa

da t

angg

al 3

1 D

esem

ber

2012

244.

167

73.7

29-

1.50

5.00

46.

686.

296

8.50

9.19

6Ba

lanc

e as

of

31 D

ecem

ber

2012

Pene

rim

aan

dari

has

il pe

naw

aran

um

umsa

ham

per

dana

27.1

301.

465.

004

--

-1.

492.

134

Proc

eed

from

ini

tial

pub

lic

offe

ring

Biay

a pe

nerb

itan

sah

am-

(69.

035)

--

-(6

9.03

5)Sh

are

issu

ance

cos

ts

Rugi

kom

preh

ensi

f ta

hun

berj

alan

--

-(7

08.0

74)

(673

.331

)(1

.381

.405

)C

ompr

ehen

sive

los

s fo

r th

e ye

ar

Sald

o pa

da t

angg

al 3

1 D

esem

ber

2013

271.

297

1.46

9.69

8-

796.

930

6.01

2.96

58.

550.

890

Bala

nce

as o

f 31

Dec

embe

r20

13

Pem

baya

ran

berb

asis

sah

am-

-6.

330

--

6.33

0Sh

are

base

d pa

ymen

ts

Rugi

kom

preh

ensi

f ta

hun

berj

alan

--

-(1

47.2

02)

(154

.742

)(3

01.9

44)

Com

preh

ensi

ve l

oss

for

the

year

Sald

o pa

da t

angg

al 3

1 D

esem

ber

2014

271.

297

1.46

9.69

86.

330

649.

728

5.85

8.22

38.

255.

276

Bala

nce

as o

f 31

Dec

embe

r 20

14

Ekshibit F/6 Exhibit F/6

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk. ENTITAS INDUK SAJA

CATATAN ATAS INFORMASI TAMBAHANTAHUN BERAKHIR 31 DESEMBER 2014 DAN 2013

(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain)

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA Tbk. PARENT COMPANY ONLY

NOTE TO THE SUPPLEMENTARY INFORMATIONYEARS ENDED 31 DECEMBER 2014 AND 2013

(Expressed in millions of Rupiah, unless otherwise stated)

PT Dharma Intisawit Nugraha

Ikhtisar investasi pada entitas anak dan asosiasi: Summary of investment in subsidiaries and associates:

Persentase kepemilikan efektif/Domisili/ Percentage of effective

Entitas anak Domicile ownership Subsidiaries2014 2013

PT Bumi Hijau Asri Jakarta 99,99% 99,99% PT Bumi Hijau AsriPT Nugraha Eka Kencana Jakarta 99,99% 99,99% PT Nugraha Eka KencanaPT Saratoga Sentra Business Jakarta 99,99% 99,99% PT Saratoga Sentra BusinessPT Wahana Anugerah Sejahtera Jakarta 99,84% 99,84% PT Wahana Anugerah SejahteraPT Wana Bhakti Sukses Mineral Jakarta 73,68% 73,68% PT Wana Bhakti Sukses Mineral PT Trimitra Karya Jaya Jakarta 80,00% - PT Trimitra Karya JayaAsia Legacy International Investment Ltd. Jakarta 100,00% - Asia Legacy International Investment Ltd.Bravo Magnum International Investment Ltd. Jakarta 100,00% - Bravo Magnum International Investment Ltd.Cedar Legacy International Investment Ltd. Jakarta 100,00% - Cedar Legacy International Investment Ltd.

Entitas asosiasi Associates

PT Adaro Strategic Capital Jakarta 25,00% 25,00% PT Adaro Strategic CapitalPT Adaro Strategic Lestari Jakarta 29,79% 29,79% PT Adaro Strategic Lestari PT Mitra Pinasthika Mustika Tbk. Jakarta 47,62% 45,09% PT Mitra Pinasthika Mustika Tbk. Seroja Investment Ltd. Singapura/ - 23,26% Seroja Investment Ltd.

SingaporeSumatra Coppers and Gold Ltd. Australia/ 27,35% - Sumatra Coppers and Gold Ltd.

Australia

Page 218: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

216

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

8-914-1518-23

2-7, 10-13, 96-11026- 4162-8592-95

115-215112

8-9

103

TidakTersedia

TidakTersedia

TidakTersedia

14-15

18-23

2–7, 10–13, 96–110

96

2-7, 10-119696

97

13

3) Dalamhalterjadiaksikorporasi,sepertipemecahansaham(stocksplit),penggabungansaham(reversestock),dividensaham,sahambonus,danpenurunannilainominalsaham,makainformasihargasahamsebagaimanadimaksuddalamangka2),wajibditambahkanpenjelasanantaralainmengenai:a. rasiostocksplit,reversestock,dividensaham,b.sahambonus,danpenurunannilaisaham;c. jumlahsahamberedarsebelumdansesudahaksi

korporasi;dand.hargasahamsebelumdansesudahaksikorporasi.

4) Dalamhalperdagangansahamperusahaandihentikansementara(suspension)dalamtahunbuku,makalaporantahunanwajibmemuatpenjelasanmengenaialasanpenghentiansementaratersebut.

5) Dalamhalpenghentiansementarasebagaimanadimaksuddalamangka4)masihberlangsunghinggatanggalpenerbitanlaporantahunan,makaEmitenatauPerusahaanPublikwajibmenjelaskanpulatindakan-tindakanyangdilakukanperusahaanuntukmenyelesaikanmasalahtersebut.

c. Laporan Dewan Komisaris

LaporanDewanKomisarispalingkurangmemuathal-halsebagaiberikut:1) penilaianterhadapkinerjaDireksimengenaipengelolaan

perusahaan;2) pandanganatasprospekusahaperusahaanyangdisusun

olehDireksi;dan3) perubahankomposisianggotaDewanKomisarisdan

alasanperubahannya(jikaada).

d. Laporan Direksi

LaporanDireksipalingkurangmemuathal-halsebagaiberikut:1) kinerjaperusahaan,yangmencakupantaralainkebijakan

strategis,perbandinganantarahasilyangdicapaidenganyangditargetkan,dankendala-kendalayangdihadapiperusahaan;

2) gambarantentangprospekusaha;3) penerapantatakelolaperusahaan;dan4) perubahankomposisianggotaDireksidanalasan

perubahannya(jikaada).

e. Profil Perusahaan

Profilperusahaanpalingkurangmemuathal-halsebagaiberikut:1) nama,alamat,nomortelepon,nomorfaksimile,alamat

surateletronik(e-mail),danlaman(website)perusahaandan/ataukantorcabangataukantorperwakilan,yangmemungkinkanmasyarakatdapatmemperolehinformasimengenaiperusahaan;

2) riwayatsingkatperusahaan;

3) kegiatanusahaperusahaanmenurutAnggaranDasarterakhir,sertajenisprodukdan/ataujasayangdihasilkan;

4) strukturorganisasiperusahaandalambentukbagan,palingkurangsampaidenganstruktursatutingkatdibawahDireksi,disertaidengannamadanjabatan;

5) visidanmisiperusahaan;

Subject & Explanation

Subject & Explanation

Halaman

Halaman

Referensi Peraturan Bapepam-LK No. X.K.6Tentang Bentuk dan Isi Laporan Tahunan

a. KetentuanUmum

1) Laporantahunanwajibmemuat:a. ikhtisardatakeuanganpenting;b. laporanDewanKomisaris;c.laporanDireksi;d.profilperusahaan;

e.analisisdanpembahasanmanajemen;f.tatakelolaperusahaan;g.tanggungjawabsosialperusahaan;h.laporankeuangantahunanyangtelahdiaudit;dani. suratpernyataantanggungjawabDewanKomisarisdan

Direksiataskebenaranisilaporantahunan.

2) LaporantahunanwajibdisajikandalamBahasaIndonesia.DalamhallaporantahunanjugadibuatselaindalambahasaIndonesia,baikdalamdokumenyangsamamaupunterpisah,makalaporantahunandimaksudharusmemuatinformasiyangsama.Dalamhalterdapatperbedaanpenafsiranakibatpenerjemahanbahasa,makayangdigunakansebagaiacuanadalahlaporantahunandalambahasaIndonesia.

3) Laporantahunanwajibdibuatsedemikianrupasehinggamudahdibaca.Gambar,grafik,tabel,dandiagramdisajikandenganmencantumkanjuduldan/atauketeranganyangjelas.

4) Laporantahunanwajibdicetakpadakertasberwarnaterangyangberkualitasbaik,berukuranA4,dijilid,dandimungkinkanuntukdireproduksidenganfotokopi.

b. Ikhtisar Data Keuangan Penting

1) Ikhtisardatakeuanganpentingdisajikandalambentukperbandinganselama3(tiga)tahunbukuatausejakmemulaiusahanyajikaperusahaantersebutmenjalankankegiatanusahanyaselamakurangdari3(tiga)tahun,yangmemuatpalingkurang:a. pendapatan;b. lababruto;c. laba(rugi);d. jumlahlaba(rugi)yangdapatdiatribusikankepada

pemilikentitasindukdankepentingannonpengendali;e. totallaba(rugi)komprehensif;f. jumlahlaba(rugi)komprehensifyangdapatdiatribusikan

kepadapemilikentitasindukdankepentingannonpengendali;

g. laba(rugi)persaham;h. jumlahaset;i. jumlahliabilitas;j. jumlahekuitas;k. rasiolaba(rugi)terhadapjumlahaset;l. rasiolaba(rugi)terhadapekuitas;m.rasiolaba(rugi)terhadappendapatan;n. rasiolancar;o. rasioliabilitasterhadapekuitas;p.rasioliabilitasterhadapjumlahaset;danq. informasidanrasiokeuanganlainnyayangrelevan

denganperusahaandanjenisindustrinya.

2) Laporantahunanwajibmemuatinformasimengenaisahamyangditerbitkanuntuksetiapmasatriwulandalam2(dua)tahunbukuterakhir(jikaada),palingkurangmeliputi:a. jumlahsahamyangberedar;b.kapitalisasipasar;c. hargasahamtertinggi,terendah,danpenutupan;dand.volumeperdagangan.

Page 219: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

217

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

98-99

98-99

88-89

754, 104

108-109

105-107

103

Tidak Tersedia

110

110

12

26-41

30-3242-61

34-41

39

37

40

32

41, 209

26-33

41

41

6) profilDewanKomisaris,meliputi:a. nama;b.riwayatjabatan,pengalamankerjayangdimiliki,dan

dasarhukumpenunjukkanpertamakalipadaEmitenatauPerusahaanPublik,sebagaimanadicantumkandalamberitaacarakeputusanRUPS;

c. riwayatpendidikan;d.penjelasansingkatmengenaijenispelatihandalam

rangkameningkatkankompetensiDewanKomisarisyangtelahdiikutidalamtahunbuku(jikaada);dan

e. pengungkapanhubunganafiliasidengananggotaDireksidananggotaDewanKomisarislainnya,sertapemegangsaham(jikaada);

7) profilDireksi,meliputi:a. namadanuraiansingkattentangtugasdanfungsiyang

dilaksanakan;b.riwayatjabatan,pengalamankerjayangdimiliki,dan

dasarhukumpenunjukkanpertamakalipadaEmitenatauPerusahaanPublik,sebagaimanadicantumkandalamberitaacarakeputusanRUPS;

c. riwayatpendidikan;d.penjelasansingkatmengenaijenispelatihadalam

rangkameningkatkankompetensiDireksiyang telahdiikutidalamtahunbuku(jikaada);dan

e. pengungkapanhubunganafiliasidengananggotaDireksilainnyadanpemegangsaham(jikaada).

8) dalamhalterdapatperubahansusunanDewanKomisarisdan/atauDireksiyangterjadisetelahtahunbukuberakhirsampaidenganbataswaktupenyampaianlaporantahunansebagaimanadimaksuddalamangka1hurufa,makasusunanyangdicantumkandalamlaporantahunanadalahsusunanDewanKomisarisdan/atauDireksiyangterakhirdansebelumnya;

9) jumlahkaryawandandeskripsipengembangankompetensinyadalamtahunbukumisalnya,aspekpendidikandanpelatihankaryawanyangtelahdilakukan;

10)uraiantentangnamapemegangsahamdanpersentasekepemilikannyapadaakhirtahunbukuyangterdiridari:a. pemegangsahamyangmemiliki5%(limaperseratus)

ataulebihsahamEmitenatauPerusahaanPublik;b.KomisarisdanDirekturyangmemilikisahamEmitenatau

PerusahaanPublik;danc. kelompokpemegangsahammasyarakat,yaitu

kelompokpemegangsahamyangmasing-masingmemilikikurangdari5%(limaperseratus)sahamEmitenatauPerusahaanPublik.

11) informasimengenaipemegangsahamutamadanpengendaliEmitenatauPerusahaanPublik,baiklangsungmaupuntidaklangsung,sampaikepadapemilikindividu,yangdisajikandalambentukskemaataudiagram;

12) namaentitasanak,perusahaanasosiasi,perusahaanventurabersamadimanaEmitenatauPerusahaanPublikmemilikipengendalianbersamaentitas,besertapersentasekepemilikansaham,bidangusaha,danstatusoperasiperusahaantersebut(jikaada).Untukentitasanak,agarditambahkaninformasimengenaialamat;

13) Chronologyofsharelistingandchangesinthenumberofsharesfromthebeginningoflistinguptotheendofthefinancialyear,andnameofStockExchangewherethecompanysharesarelisted(ifany);

14) kronologispencatatanEfeklainnyadanperingkatEfek(jikaada);

Subject & Explanation

Halaman

Halaman

110

Subject & Explanation

15) namadanalamatperusahaanpemeringkatEfek(jikaada);

16) namadanalamatlembagadan/atauprofesipenunjangpasarmodal.TerhadapprofesipenunjangpasarmodalyangmemberikanjasasecaraberkalakepadaEmitenatauPerusahaanPublik,wajibdiungkapkaninformasimengenaijasayangdiberikan,fee,danperiodepenugasanyangtelahdilakukan;dan

17) penghargaandansertifikasiyangditerimaperusahaanbaikyangberskalanasionalmaupuninternasionaldalamtahunbukuterakhir(jikaada).

f. Analisis dan Pembahasan Manajemen

Laporantahunanwajibmemuaturaianyangmembahasdanmenganalisislaporankeuangandaninformasipentinglainnyadenganpenekananpadaperubahanmaterialyangterjadidalamtahunbuku,yaitupalingkurangmencakup:

1) tinjauanoperasipersegmenoperasisesuaidenganjenisindustriEmitenatauPerusahaanPublik,antaralainmengenai:a. produksi,yangmeliputiproses,kapasitas,dan

perkembangannya;b.pendapatan;danc. profitabilitas;

2) analisiskinerjakeuangankomprehensifyangmencakupperbandingankinerjakeuangandalam2(dua)tahunbukuterakhir,penjelasantentangpenyebabadanyaperubahandandampakperubahantersebut,antaralainmengenai:a. asetlancar,asettidaklancar,dantotalaset;b. liabilitasjangkapendek,liabilitasjangkapanjang,dan

totalliabilitas;c. ekuitas;d.pendapatan,beban,laba(rugi),pendapatan

komprehensiflain,dantotallaba(rugi)komprehensif;dane. aruskas;

3) kemampuanmembayarutangdenganmenyajikanperhitunganrasioyangrelevan;

4) tingkatkolektibilitaspiutangperusahaandenganmenyajikanperhitunganrasioyangrelevan;

5) strukturpermodalandankebijakanmanajemenatasstrukturpermodalantersebut;

6) bahasanmengenaiikatanyangmaterialuntukinvestasibarangmodaldenganpenjelasantentangtujuandariikatantersebut,sumberdanayangdiharapkanuntukmemenuhiikatantersebut,matauangyangmenjadidenominasi,danlangkah-langkahyangdirencanakanperusahaanuntukmelindungirisikodariposisimatauangasingyangterkait;

7) informasidanfaktamaterialyangterjadisetelahtanggallaporanakuntan;

8) prospekusahadariperusahaandikaitkandengankondisiindustri,ekonomisecaraumumdanpasarinternasionalsertadapatdisertaidatapendukungkuantitatifdarisumberdatayanglayakdipercaya;

9) perbandinganantaratarget/proyeksipadaawaltahunbukudenganhasilyangdicapai(realisasi),mengenaipendapatan,laba,strukturpermodalan,ataulainnyayangdianggappentingbagiperusahaan;

10) target/projectionatmostforthenextoneyear,concerningincome,profit(loss),capitalstructure,dividendpolicy,orothersthatdeemednecessaryforthecompany;

Page 220: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

218

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

41

41

41

30, 206-208

41

41

62-85

70-71, 74

72-74

76-77

73-76

79–80

78–79

83-84

84–85

11) aspekpemasaranatasprodukdanjasaperusahaan,antaralain:strategipemasarandanpangsapasar;

12) kebijakandividendantanggalsertajumlahdividenpersaham(kasdan/ataunonkas)danjumlahdividenpertahunyangdiumumkanataudibayarselama2(dua)tahunbukuterakhir;

13) realisasipenggunaandanahasilpenawaranumum:a. dalamhalselamatahunbuku,Emitenmemilikikewajiban

menyampaikanlaporanrealisasipenggunaandana,makawajibdiungkapkanrealisasipenggunaandanahasilpenawaranumumsecarakumulatifsampaidenganakhirtahunbuku;dan

b.dalamhalterdapatperubahanpenggunaandanasebagaimanadiaturdalamPeraturanNomorX.K.4,makaEmitenwajibmenjelaskanperubahantersebut.

14) informasimaterial,antaralainmengenaiinvestasi,ekspansi,divestasi,penggabungan/peleburanusaha,akuisisi,restrukturisasiutang/modal,transaksiafiliasi,dantransaksiyangmengandungbenturankepentingan,yangterjadipadatahunbuku(jikaada),yangantaralainmemuat:a. tanggal,nilai,danobyektransaksi;b.namapihakyangbertransaksi;c. sifathubunganafiliasi(jikaada);d.penjelasanmengenaikewajarantransaksi;dane. pemenuhanketentuanterkait.

15) perubahanperaturanperundang-undanganyangberpengaruhsignifikanterhadapperusahaandandampaknyaterhadaplaporankeuangan(jikaada).

16) perubahankebijakanakuntansi,alasandandampaknyaterhadaplaporankeuangan(jikaada).

g. Tata Kelola Perusahaan (Corporate Governance)

Tatakelolaperusahaanmemuaturaiansingkat,yangpalingkurangmeliputihal-halsebagaiberikut:1) DewanKomisaris,mencakupantaralain:

a. uraianpelaksanaantugasDewanKomisaris;b.pengungkapanprosedur,dasarpenetapan,dan

besarnyaremunerasianggotaDewanKomisaris;danc. pengungkapankebijakanperusahaandan

pelaksanaannya,tentangfrekuensirapatDewanKomisaris,termasukrapatgabungandenganDireksi,dantingkatkehadirananggotaDewanKomisarisdalamrapattersebut;

2) Direksi,mencakupantaralain:a. ruanglingkuppekerjaandantanggungjawabmasing-

masinganggotaDireksi;b.pengungkapanprosedur,dasarpenetapan,dan

besarnyaremunerasianggotaDireksi,sertahubunganantararemunerasidengankinerjaperusahaan;

c. pengungkapankebijakanperusahaandanpelaksanaannya,tentangfrekuensirapatDireksi,termasukrapatgabungandenganDewanKomisaris,dantingkatkehadirananggotaDireksidalamrapattersebut;

d.rkeputusanRUPStahunsebelumnyadanrealisasinyapadatahunbuku,sertaalasandalamhalterdapatkeputusanyangbelumdirealisasikan;dan

e. pengungkapankebijakanperusahaantentangpenilaianterhadapkinerjaanggotaDireksi(jikaada);

3) KomiteAudit,mencakupantaralain:a. nama;b.riwayatjabatan,pengalamankerja,dandasarhukum

penunjukkan;c. riwayatpendidikan;d.periodejabatananggotaKomiteAudit;e. pengungkapanindependensiKomiteAudit;f. pengungkapankebijakanperusahaandan

pelaksanaannya,tentangfrekuensirapatKomiteAuditdantingkatkehadirananggotaKomiteAuditdalamrapattersebut;

g.uraiansingkatpelaksanaankegiatanKomiteAuditpadatahunbukusesuaidenganyangdicantumkandalampiagam(charter)KomiteAudit;.

4) KomitelainyangdimilikiEmitenatauPerusahaanPublikdalamrangkamendukungfungsidantugasDireksidan/atauDewanKomisaris,sepertikomitenominasidanremunerasi,yangmencakupantaralain:a. nama;b.riwayatjabatan,pengalamankerjayangdimiliki,dan

dasarhukumpenunjukkan;c. riwayatpendidikan;d.periodejabatananggotakomite;e. pengungkapankebijakanperusahaanmengenai

independensikomite;f. uraiantugasdantanggungjawab;g.pengungkapankebijakanperusahaandan

pelaksanaannya,tentangfrekuensirapatkomitedantingkatkehadirananggotakomitedalamrapattersebut;dan

h.uraiansingkatpelaksanaankegiatankomitepadatahunbuku;

5) uraiantugasdanfungsisekretarisperusahaan;a. nama;b.riwayatjabatan,pengalamankerjayangdimiliki,dan

dasarhukumpenunjukkan;c. riwayatpendidikan;d.periodejabatansekretarisperusahaan;dane. uraiansingkatpelaksanaantugassekretarisperusahaan

padatahunbuku.

6) uraianmengenaiunitauditinternalmeliputi:a. nama;b.riwayatjabatan,pengalamankerjayangdimiliki,dan

dasarhukumpenunjukkan;c. kualifikasiatausertifikasisebagaiprofesiauditinternal

(jikaada);d.strukturdankedudukanunitauditinternal;e. tugasdantanggungjawabunitauditinternalsesuai

denganyangdicantumkandalampiagam(charter)unitauditinternal;dan

f. uraiansingkatpelaksanaantugasunitauditinternalpadatahunbuku;

7) uraianmengenaisistempengendalianinteren(internalcontrol)yangditerapkanolehperusahaan,palingkurangmengenai:a. pengendaliankeuangandanoperasional,serta

kepatuhanterhadapperaturanerundangundanganlainnya;dan

b.reviuatasefektivitassistempengendalianinteren

8) sistemmanajemenrisikoyangditerapkanolehperusahaan,palingkurangmengenai:a. gambaranumummengenaisistemmanajemenrisiko

perusahaan;b. jenisrisikodancarapengelolaannya;danc. reviuatasefektivitassistemmanajemenrisiko

perusahaan;

Subject & Explanation

Subject & Explanation

Halaman

Halaman

Referensi Peraturan Bapepam-LK No. X.K.6Tentang Bentuk dan Isi Laporan Tahunan

Page 221: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

219

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

82

82

82-83

81, 90

83

92-95

115-215

112

9) perkarapentingyangdihadapiolehEmitenatauPerusahaanPublik,entitasanak,anggotaDewanKomisarisdanDireksiyangsedangmenjabat,antaralainmeliputi:a. pokokperkara/gugatan;b.statuspenyelesaianperkara/gugatan;danc. pengaruhnyaterhadapkondisiperusahaan

10) informasitentangsanksiadministratifyangdikenakankepadaEmitenatauPerusahaanPublik,anggotaDewanKomisarisdanDireksi,olehotoritaspasarmodaldanotoritaslainnyapadatahunbukuterakhir(jikaada);

11) informasimengenaikodeetikdanbudayaperusahaan(jikaada)meliputi:a. pokok-pokokkodeetik;b.pokok-pokokbudayaperusahaan(corporateculture);c. bentuksosialisasikodeetikdanupayapenegakannya;

dand.pengungkapanbahwakodeetikberlakubagiDewan

Komisaris,Direksi,dankaryawanperusahaan;

12) Uraianmengenaiprogramkepemilikansahamolehkaryawandan/ataumanajemenyangdilaksanakanEmitenatauPerusahaanPublik,antaralainjumlah,jangkawaktu,persyaratankaryawandan/ataumanajemenyangberhak,sertahargaexercise(jikaada);dan

13) Uraianmengenaisistempelaporanpelanggaran(whistleblowingsystem)diEmitenatauPerusahaanPublikyangdapatmerugikanperusahaanmaupunpemangkukepentingan(jikaada),antaralainmeliputi:a. carapenyampaianlaporanpelanggaran;b.perlindunganbagipelapor;c. penangananpengaduan;d.pihakyangmengelolapengaduan;dane. hasildaripenangananpengaduan.

h. Tanggung Jawab Sosial Perusahaan (Corporate Social

Responsibility)

1) Bahasanmengenaitanggungjawabsocialperusahaanmeliputikebijakan,jenisprogram,danbiayayangdikeluarkan,antaralainterkaitaspek:a. lingkunganhidup,sepertipenggunaanmaterialdan

energiyangramahlingkungandandapatdidaurulang,sistempengolahanlimbahperusahaan,sertifikasidibidanglingkunganyangdimiliki,danlain-lain;

b.praktikketenagakerjaan,kesehatan,dankeselamatankerja, seperti kesetaraan gender dan kesempatan kerja, saranadankeselamatankerja,tingkatperpindahan(turnover)karyawan,tingkatkecelakaankerja,pelatihan,danlain-lain;

c. pengembangansosialdankemasyarakatan,sepertipenggunaantenagakerjalokal,pemberdayaanmasyarakatsekitarperusahaan,perbaikansaranadanprasaranasosial,bentukdonasilainnya,danlain-lain;dan

d.tanggungjawabproduk,sepertikesehatandankeselamatankonsumen,informasiproduk,sarana,jumlahdanpenanggulanganataspengaduankonsumen,danlain-lain.

i. Laporan Keuangan Tahunan yang Telah Diaudit

LaporanKeuanganTahunanyangdimuatdalamlaporantahunanwajibdisusunsesuaidenganStandarAkuntansiKeuangandiIndonesiayangtelahdiauditolehAkuntan.LaporankeuangandimaksudwajibmemuatpernyataanmengenaipertanggungjawabanatasLaporanKeuangansebagaimanadiaturpadaPeraturanNomorVIII.G.11atauPeraturanNomorX.E.1.

j. Tanda Tangan Dewan Komisaris dan Direksi

1) LaporantahunanwajibditandatanganiolehseluruhanggotaDewanKomisarisdanDireksiyangsedangmenjabat.

2) Tandatangansebagaimanadimaksuddalamangka1)dibubuhkanpadalembarantersendiridalamlaporantahunandimanadalamlembarandimaksudwajibmencantumkanpernyataanbahwaanggotaDewanKomisarisdanDireksibertanggungjawabpenuhataskebenaranisilaporantahunan,sesuaidenganFormulirNomorX.K.6-1.

3) DalamhalterdapatanggotaDewanKomisarisatauDireksiyangtidakmenandatanganilaporantahunan,makayangbersangkutanwajibmenyebutkanalasannyasecaratertulisdalamsurattersendiriyangdilekatkanpadalaporantahunan.

4) DalamhalterdapatanggotaDewanKomisarisatauDireksiyangtidakmenandatanganilaporantahunandantidakmemberialasansecaratertulis,makaanggotaDewanKomisarisatauDireksiyangmenandatanganilaporantahunanwajibmenyatakansecaratertulisdalamsurattersendiriyangdilekatkanpadalaporantahunan.

Subject & Explanation

Subject & Explanation

Halaman Halaman

Page 222: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

220

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

14-15

18-23

112

2-7, 10-13, 96-110

96

2-7, 10-11,

96

96

97

Laporan Dewan Komisaris dan Direksi

LaporanDewanKomisaris

Memuathal-halsebagaiberikut:1.PenilaianataskinerjaDireksimengenaipengelolaanperusahaan

dandasarpenilaiannya;2.Pandanganatasprospekusahaperusahaanyangdisusunoleh

Direksidandasarpertimbangannya;3.Penilaianataskinerjakomite-komiteyangberadadibawah

DewanKomisaris;dan4.PerubahankomposisiDewanKomisarisdanalasan

perubahannya(jikaada).

LaporanDireksi

Memuathal-halsebagaiberikut:1.Analisisataskinerjaperusahaan,yangmencakupantaralain

kebijakanstrategis,perbandinganantarahasilyangdicapaidenganyangditargetkan,dankendala-kendalayangdihadapiperusahaan;

2.Analisistentangprospekusaha;3.Penerapantatakelolaperusahaan;dan4.PerubahankomposisianggotaDireksidanalasanperubahannya

(jikaada).

TandatangananggotaDewanKomisarisdananggotaDireksi

Memuathal-halsebagaiberikut:1.Tandatangandituangkanpadalembarantersendiri;2.PernyataanbahwaDewanKomisarisdanDireksibertanggung

jawabpenuhataskebenaranisilaporantahunan;3.DitandatanganiseluruhanggotaDewanKomisarisdananggota

Direksidenganmenyebutkannamadanjabatannya;dan4.Penjelasantertulisdalamsurattersendiridariyangbersangkutan

dalamhalterdapatanggotaDewanKomisarisatauanggotaDireksiyangtidakmenandatanganilaporantahunan,ataupenjelasantertulisdalamsurattersendiridarianggotayanglaindalamhaltidakterdapatpenjelasantertulisdariyangbersangkutan.

Profil Perusahaan

Namadanalamatlengkapperusahaan.

Informasimemuatantaralainnamadanalamat,kodepos,no.Telp,no.Fax,email,danwebsite.

Riwayatsingkatperusahaan

Mencakupantaralain:tanggal/tahunpendirian,nama,danperubahannamaperusahaan(jikaada).

Catatan:apabilaperusahaantidakpernahmelakukanperubahannama,agardiungkapkan.

Bidangusaha

Uraianmengenaiantaralain:1.Kegiatanusahaperusahaanmenurutanggarandasarterakhir;2.Kegiatanusahayangdijalankan;dan3.Produkdan/ataujasayangdihasilkan.

StrukturOrganisasi

Dalambentukbagan,meliputinamadanjabatanpalingkurangsampaidenganstruktursatutingkatdibawahDireksi.

Kriteria dan Penjelasan

Halaman

Rujukan Silang Kriteria ARA 2014

Umum

LaporantahunandisajikandalambahasaIndonesiayangbaikdanbenardandianjurkanmenyajikanjugadalambahasaInggris.

Laporantahunandicetakdengankualitasyangbaikdanmenggunakanjenisdanukuranhurufyangmudahdibaca.

Laporantahunanmencantumkanidentitasperusahaandenganjelas.

Namaperusahaandantahunlaporantahunanditampilkandi:1.Sampulmuka;2.Samping;3.Sampulbelakang;dan4.Setiaphalaman

LaporantahunanditampilkandiwebsiteperusahaanMencakuplaporantahunanterkinidantahun-tahunsebelumnya.

Ikhtisar Data Keuangan Penting

Informasihasilusahaperusahaandalambentukperbandinganselama3(tiga)tahunbukuatausejakmemulaiusahanyajikaperusahaantersebutmenjalankankegiatanusahanyaselamakurangdari3(tiga)tahun

Informasimemuatantaralain:1.Penjualan/pendapatanusaha;2.Laba(rugi);3.Totallaba(rugi)komprehensif;dan4.Laba(rugi)persaham.

Informasiposisikeuanganperusahaandalambentukperbandinganselama3(tiga)tahunbukuatausejakmemulaiusahanyajikaperusahaantersebutmenjalankankegiatanusahanyaselamakurangdari3(tiga)tahun.

Informasimemuatantaralain:1.Jumlahinvestasipadaentitasasosiasi;2.Jumlahaset;3.Jumlahliabilitas;dan4.Jumlahekuitas.

Rasiokeuangandalambentukperbandinganselama3(tiga)tahunbukuatausejakmemulaiusahanyajikaperusahaantersebutmenjalankankegiatanusahanyaselamakurangdari3(tiga)tahun

Informasimemuat5(lima)rasiokeuanganyangumumdanrelevandenganindustriperusahaan.

Informasihargasahamdalambentuktabeldangrafik1. Informasidalambentuktabelyangmemuat:

a. Jumlahsahamyangberedar;b.Kapitalisasipasar;c.Hargasahamtertinggi,terendah,danpenutupan;dand,Volumeperdagangan.

2. Informasidalambentukgrafikyangmemuatpalingkuranghargapenutupandanvolumeperdagangansaham.

untuksetiapmasatriwulandalam2(dua)tahunbukuterakhir.

Informasimengenaiobligasi,sukukatauobligasikonversiyangmasihberedardalam2(dua)tahunbukuterakhirTheinformationcontains5(five)generalfinancialratiosandrelevanttotheindustry.

Informasimemuat:a. Jumlahobligasi/sukuk/obligasikonversiyangberedar

(outstanding);c. Tingkatbunga/imbalan;d.Tanggaljatuhtempo;dane.Peringkatobligasi/sukuk.

Kriteria dan Penjelasan

9

9

9

103

Tidak Tersedia

Halaman

Page 223: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

221

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

13

98-99

100-101

88-89

104

105-107

108-109

103

Tidal Tersedia

110

12

Tidal Tersedia

VisidanMisiPerusahaan

Mencakup:1.Visiperusahaan;2.Misiperusahaan;dan3.Keteranganbahwavisidanmisitersebuttelahdisetujuioleh

Direksi/DewanKomisaris.

IdentitasdanriwayathidupsingkatanggotaDewanKomisaris

Informasimemuatantaralain:1.Nama;2.Jabatan(termasukjabatanpadaperusahaanataulembagalain);3.Umur;4.Pendidikan(BidangStudidanLembagaPendidikan);5.Pengalamankerja(Jabatan,Instansi,danPeriodeMenjabat);

dan 6.RiwayatpenunjukkansebagaianggotaDewanKomisarisdi

Perusahaan.

IdentitasdanriwayathidupsingkatanggotaDireksi

Informasimemuatantaralain:1.Nama;2.Jabatan(termasukjabatanpadaperusahaanataulembagalain);3.Umur;4.Pendidikan(BidangStudidanLembagaPendidikan);4.Pengalamankerja(Jabatan,Instansi,danPeriodeMenjabat);

dan 5.RiwayatpenunjukkansebagaianggotaDireksidiPerusahaan.

Jumlahkaryawan(komparatif2(dua)tahun)dandeskripsipengembangankompetensinya(misal:aspekpendidikandanpelatihankaryawan).

Informasimemuatantaralain:1.Jumlahkaryawanuntukmasing-masinglevelorganisasi;2.Jumlahkaryawanuntukmasing-masingtingkatpendidikan;3.Jumlahkaryawanberdasarkanstatuskepegawaian;4.Deskripsidandatapengembangankompetensikaryawanyang

telahdilakukandenganmencerminkanadanyapersamaankesempatanuntukmasing-masinglevelorganisasi;dan

5.Biayapengembangankompetensikaryawanyangtelahdikeluarkan.

KomposisiPemegangSaham

Mencakupantaralain:1.Rinciannamapemegangsahamyangmeliputi20pemegang

sahamterbesardanpersentasekepemilikannya;2.Rincianpemegangsahamdanpersentasekepemilikannya

meliputi:a.Namapemegangsahamyangmemiliki5%ataulebihsaham;b.NamaKomisarisdanDirekturyangmemilikisaham;danc.Kelompokpemegangsahammasyarakatdengankepemilikan

sahammasing-masingkurangdari5%.

DaftarEntitasAnakdan/atauEntitasAsosiasi

Informasimemuatantaralain:1.Namaentitasanakdan/atauasosiasi;2.Persentasekepemilikansaham;3.Keterangantentangbidangusahaentitasanakdan/atauentitas

asosiasi;dan4.Keteranganstatusoperasientitasanakdan/atauentitasasosiasi

(telahberoperasiataubelumberoperasi).

StrukturGrupPerusahaan

Strukturgrupperusahaandalambentukbaganyangmenggambarkanentitasanak,entitasasosiasi,jointventure,danspecialpurposevehicle(SPV).

Kriteria dan Penjelasan Kriteria dan Penjelasan Halaman

Halaman

Kronologispencatatansaham

Mencakupantaralain:

1.Kronologispencatatansaham;2.Jenistindakankorporasi(corporateaction)yangmenyebabkan

perubahanjumlahsaham;3.Perubahanjumlahsahamdariawalpencatatansampaidengan

akhirtahunbuku;dan4.Namabursadimanasahamperusahaandicatatkan.

Kronologispencatatanefeklainnya

Mencakupantaralain:1.Kronologispencatatanefeklainnya;2.Jenistindakankorporasi(corporateaction)yangmenyebabkan

perubahanjumlahefeklainnya;3.Perubahanjumlahefeklainnyadariawalpencatatansampai

denganakhirtahunbuku;4.NamaBursadimanaefeklainnyadicatatkan;dan5.Peringkatefek.

Namadanalamatlembagadan/atauprofesipenunjangpasarmodal

Informasimemuatantaralain:1.NamadanalamatBAE/pihakyangmengadministrasikansaham

perusahaan;2.NamadanalamatKantorAkuntanPublik;dan3.Namadanalamatperusahaanpemeringkatefek.

Penghargaanyangditerimadalamtahunbukuterakhirdan/atausertifikasiyangmasihberlakudalamtahunbukuterakhirbaikyangberskalanasionalmaupuninternasional.

Informasimemuatantaralain:1.Namapenghargaandan/atausertifikat;2.Tahunperolehan;3.Badanpemberipenghargaandan/atausertifikat;dan4.Masaberlaku(untuksertifikasi).

Namadanalamatentitasanakdan/ataukantorcabangataukantorperwakilan(jikaada).

Memuatinformasiantaralain:1.Namadanalamatentitasanak;dan2.Namadanalamatkantorcabang/perwakilan.

Catatan:apabilaperusahaantidakmemilikientitasanak/cabang/perwakilan,agardiungkapkan

Page 224: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

222

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

43

41, 209

26-33

41

82, 90

41

InformasiPerbandinganantaraTargetpadaAwalTahunBukudenganHasilyangDicapai(Realisasi),danTargetatauProyeksiyangInginDicapaiuntukSatuTahunMendatangMengenaiPendapatan,Laba,StrukturPermodalan,atauLainnyayangDianggapPentingbagiPerusahaan

Informasimemuatantaralain:1.Perbandinganantaratargetpadaawaltahunbukudenganhasil

yangdicapai(realisasi);dan2.Targetatauproyeksiyangingindicapaidalam1(satu)tahun

mendatang.

InformasidanFaktaMaterialyangTerjadiSetelahTanggalLaporanAkuntan

Uraiankejadianpentingsetelahtanggallaporanakuntantermasukdampaknyaterhadapkinerjadanrisikousahadimasamendatang.

Catatan:apabilatidakadakejadianpentingsetelahtanggallaporanakuntan,agardiungkapkan. UraiantentangProspekUsahaPerusahaan.

Uraianmengenaiprospekperusahaandikaitkandenganindustridanekonomisecaraumumdisertaidatapendukungkuantitatifdarisumberdatayanglayakdipercaya.

UraiantentangAspekPemasaranUraiantentangaspekpemasaranatasprodukdan/ataujasaperusahaan,antaralainstrategipemasarandanpangsapasar.

UraianMengenaiKebijakanDividendanJumlahDividenKasPerSahamdanJumlahDividenPerTahunyangDiumumkanatauDibayarSelama2(dua)TahunBukuTerakhir

Memuaturaianmengenai:1.Kebijakanpembagiandividen;2.Totaldividenyangdibagikan;3.Jumlahdividenkaspersaham;4.Payoutratio;dan5.Tanggalpengumumandanpembayarandividenkasuntuk

masing-masingtahun.

Catatan:apabilatidakadapembagiandividen,agardiungkapkanalasannya.

ProgramKepemilikanSahamolehKaryawandan/atauManajemenyangDilaksanakanPerusahaan(ESOP/MSOP)

Memuaturaianmengenai:1.JumlahsahamESOP/MSOPdanrealisasinya;2.Jangkawaktu;3.Persyaratankaryawandan/ataumanajemenyangberhak;dan4.Hargaexercise.

Catatan:apabilatidakmemilikiprogramdimaksud,agardiungkapkan.

RealisasiPenggunaanDanaHasilPenawaranUmum(DalamHalPerusahaanMasihDiwajibkanMenyampaikanLaporanRealisasiPenggunaanDana)

Memuaturaianmengenai:1.Totalperolehandana;2.Rencanapenggunaandana;3.Rincianpenggunaandana;4.Saldodana;dan5.TanggalpersetujuanRUPS/RUPOatasperubahanpenggunaan

dana(jikaada).

Rujukan Silang Kriteria ARA 2014

26-41

30-32,42-61

34-41

37-39

40

32

32

Analisa dan Pembahasan Manajamen atas Kinerja Perusahaan

TinjauanOperasiPerSegmenUsaha.

Memuaturaianmengenai:1.Penjelasanmasing-masingsegmenusaha.2.Kinerjapersegmenusaha,antaralain:

a.Produksi;b.Peningkatan/penurunankapasitasproduksi;c.Penjualan/pendapatanusaha;dand.Profitabilitas.

UraianatasKinerjaKeuanganPerusahaan

Analisiskinerjakeuanganyangmencakupperbandinganantarakinerjakeuangantahunyangbersangkutandengantahunsebelumnyadanpenyebabkenaikan/penurunan(dalambentuknarasidantabel),antaralainmengenai:1.Asetlancar,asettidaklancar,dantotalaset;2.Liabilitasjangkapendek,liabilitasjangkapanjang,dantotal

liabilitas;3.Ekuitas;4.Penjualan/pendapatanusaha,bebandanlaba(rugi),

pendapatankomprehensiflain,dantotallaba(rugi)komprehensif;dan

5.Aruskas.

BahasandanAnalisistentangKemampuanMembayarUtangdanTingkatKolektibilitasPiutangPerusahaan,denganMenyajikanPerhitunganRasioyangRelevanSesuaiDenganJenisIndustriPerusahaan

Penjelasantentang:1.Kemampuanmembayarhutang,baikjangkapendekmaupun

jangkapanjang;dan2.Tingkatkolektibilitaspiutang.

BahasantentangStrukturModal(capitalstructure)danKebijakanManajemenatasStrukturModal(capitalstructurepolicy)

Penjelasanatas:1.Strukturmodal(capitalstructure);dan2.Kebijakanmanajemenatasstrukturmodal(capitalstructure

policies)dandasarpemilihankebijakantersebut.

BahasanmengenaiIkatanyangMaterialuntukInvestasiBarangModalpadaTahunBukuTerakhir.

Penjelasantentang:1.Tujuandariikatantersebut;2.Sumberdanayangdiharapkanuntukmemenuhiikatan-ikatan

tersebut;3.Matauangyangmenjadidenominasi;dan4.Langkah-langkahyangdirencanakanperusahaanuntuk

melindungirisikodariposisimatauangasingyangterkait.

Catatan:apabilaperusahaantidakmempunyaiikatanterkaitinvestasibarangmodalpadatahunbukuterakhir,agardiungkapkan.

BahasanmengenaiInvestasiBarangModalyangDirealisasikanpadaTahunBukuTerakhir

Penjelasantentang:1.Jenisinvestasibarangmodal;2.Tujuaninvestasibarangmodal;dan3.Nilaiinvestasibarangmodalyangdikeluarkanpadatahunbuku

terakhir.

Catatan:apabilatidakterdapatrealisasiinvestasibarangmodal,agardiungkapkan.

Kriteria dan Penjelasan

Halaman

Kriteria dan Penjelasan

Halaman

Page 225: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

223

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

32, 206-208

193-196,206-208

41

41

62-85

70

72-74

74

74

108-109

74

76-77

InformasiMaterialmengenaiInvestasi,Ekspansi,Divestasi,Penggabungan/PeleburanUsaha,AkuisisiatauRestrukturisasiUtang/Modal.

Memuaturaianmengenai:1.Tujuandilakukannyatransaksi;2.Nilaitransaksiataujumlahyangdirestrukturisasi;dan3.Sumberdana.

Catatan:apabilatidakmempunyaitransaksidimaksud,agardiungkapkan.

InformasiTransaksiMaterialyangMengandungBenturanKepentingandan/atauTransaksidenganPihakAfiliasi

Memuaturaianmengenai:1.Namapihakyangbertransaksidansifathubunganafiliasi;2.Penjelasanmengenaikewajarantransaksi;3.Alasandilakukannyatransaksi;4.Realisasitransaksipadaperiodetahunbukuterakhir;5.Kebijakanperusahaanterkaitdenganmekanismereviewatas

transaksi;dan6.Pemenuhanperaturandanketentuanterkait.

Catatan:apabilatidakmempunyaitransaksidimaksud,agardiungkapkan.

UraianmengenaiPerubahanPeraturanPerundang-undanganyangBerpengaruhSignifikanterhadapPerusahaan

Uraianmemuatantaralain:perubahanperaturanperundang-undangandandampaknyaterhadapperusahaan.

Catatan:apabilatidakterdapatperubahanperaturanperundang-undanganyangberpengaruhsignifikan,agardiungkapkan

UraianmengenaiPerubahanKebijakanAkuntansiyangDiterapkanPerusahaanpadaTahunBukuTerakhir

Uraianmemuatantaralain:perubahankebijakanakuntansi,alasandandampaknyaterhadaplaporankeuangan.

Catatan:apabilatidakterdapatperubahankebijakanakuntansi,agardiungkapkan.

Tata Kelola Perusahaan

UraianDewanKomisaris.

Uraianmemuatantaralain:1.UraiantanggungjawabDewanKomisaris;2.Pengungkapanprosedurpenetapanremunerasi;3.Strukturremunerasiyangmenunjukkankomponenremunerasi

danjumlahnominalperkomponenuntuksetiapanggotaDewanKomisaris;

4.FrekuensipertemuandantingkatkehadiranDewanKomisarisdalampertemuan;

5.ProgrampelatihandalamrangkameningkatkankompetensiDewanKomisarisatauprogramorientasibagiKomisarisbaru;dan

6.PengungkapanmengenaiBoardCharter(pedomandantatatertibkerjaDewanKomisaris).

InformasimengenaiKomisarisIndependen

Meliputiantaralain:1.KriteriapenentuanKomisarisIndependen;dan2.Pernyataantentangindependensimasing-masingKomisaris

Independen.

UraianDireksi.

Uraianmemuatantaralain:1.Ruanglingkuppekerjaandantanggungjawabmasing-masing

anggotaDireksi;2.FrekuensipertemuandanTingkatkehadirananggotaDireksi

dalampertemuanDireksi;3.FrekuensipertemuandanTingkatkehadirananggotaDireksi

dalampertemuangabunganDireksidanDewanKomisaris;4.Programpelatihandalamrangkameningkatkankompetensi

DireksiatauprogramorientasibagiDireksibaru;dan5.PengungkapanmengenaiBoardCharter(pedomandantata

tertibkerjaDireksi).

AssessmentterhadapDewanKomisarisdanDireksi

Mencakupantaralain:1.ProsedurpelaksanaanassessmentataskinerjaDewan

KomisarisdanDireksi;2.Kriteriayangdigunakandalampelaksanaanassessmentatas

kinerjaDewanKomisarisdanDireksi;dan3.Pihakyangmelakukanassessment.

UraianmengenaiKebijakanRemunerasibagiDireksi

Mencakupantaralain:1.Pengungkapanprosedurpenetapanremunerasi;2.Strukturremunerasiyangmenunjukkanjenisdanjumlahimbalan

jangkapendek,pascakerja,dan/ataujangkapanjanglainnyauntuksetiapanggotaDireksi;dan

3.PengungkapanindikatoruntukpenetapanremunerasiDireksi.

InformasimengenaiPemegangSahamUtamadanPengendali,baikLangsungmaupunTidakLangsung,sampaikepadaPemilikIndividu

Dalambentukskemaataudiagram,kecualiuntukBUMNyangdimilikisepenuhnyaolehpemerintah.

PengungkapanHubunganAfiliasiantaraanggotaDireksi,DewanKomisaris,danPemegangSahamUtamadan/atauPengendali.

Mencakupantaralain:1.HubunganafiliasiantaraanggotaDireksidengananggotaDireksi

lainnya;2.HubunganafiliasiantaraanggotaDireksidananggotaDewan

Komisaris3.HubunganafiliasiantaraanggotaDireksidenganPemegang

SahamUtamadan/ataupengendali;4.HubunganafiliasiantaraanggotaDewanKomisarisdengan

anggotaKomisarislainnya;dan5.HubunganafiliasiantaraanggotaDewanKomisarisdengan

PemegangSahamUtamadan/ataupengendali.

Catatan:apabilatidakmempunyaihubunganafiliasidimaksud,agardiungkapkan.

KomiteAudit.

Mencakupantaralain:1.Namadanjabatananggotakomiteaudit;2.Kualifikasipendidikandanpengalamankerjaanggotakomite

audit;3. Independensianggotakomiteaudit;4.Uraiantugasdantanggungjawab;5.Laporansingkatpelaksanaankegiatankomiteaudit;dan6.Frekuensipertemuandantingkatkehadirankomiteaudit.

Kriteria dan Penjelasan Kriteria dan Penjelasan Halaman

Halaman

Page 226: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

224

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

83-84

92-95

88-90,93-95

94-95

94-95

82

UraianmengenaiSistemPengendalianIntern

Mencakupantaralain:1.Penjelasansingkatmengenaisistempengendalianintern,antara

lainmencakuppengendaliankeuangandanoperasional;2.Penjelasankesesuaiansistempengendalianinterndengan

kerangkayangdiakuisecarainternasional(COSO–internalcontrolframework);dan

3.Penjelasanmengenaievaluasiyangdilakukanatasefektivitassistempengendalianintern.

UraianmengenaiCorporateSocialResponsibilityyangterkaitdenganLingkunganHidup.

Mencakupantaralaininformasitentang:1.Kebijakanyangditetapkanmanajemen;2.Kegiatanyangdilakukan; terkaitprogramlingkunganhidupyangberhubungandengan

kegiatanoperasionalperusahaan,sepertipenggunaanmaterialdanenergiyangramahlingkungandandapatdidaurulang,sistempengolahanlimbahperusahaan,pertimbanganaspeklingkungandalampemberiankreditkepadanasabah,danlain-lain.

3.Sertifikasidibidanglingkunganyangdimiliki.

UraianmengenaiCorporateSocialResponsibilityyangterkaitdenganKetenagakerjaan,Kesehatan,danKeselamatanKerja.

Mencakupantaralaininformasitentang:1.Kebijakanyangditetapkanmanajemen;dan2.Kegiatanyangdilakukan; terkaitpraktikketenagakerjaan,kesehatan,dankeselamatan

kerja, seperti kesetaraan gender dan kesempatan kerja, sarana dankeselamatankerja,tingkatturnoverkaryawan,tingkatkecelakaankerja,danlain-lain.

UraianmengenaiCorporateSocialResponsibilityyangterkaitdenganPengembanganSosialdanKemasyarakatan

Mencakupantaralaininformasitentang:1.Kebijakanyangditetapkanmanajemen;2.Kegiatanyangdilakukan;dan3.Biayayangdikeluarkan;

Terkaitpengembangansosialdankemasyarakatan,sepertipenggunaantenagakerjalokal,pemberdayaanmasyarakatsekitarperusahaan,perbaikansaranadanprasaranasosial,bentukdonasilainnya,danlain-lain.

UraianmengenaiCorporateSocialRresponsibilityyangterkaitdenganTanggungJawabKepadaKonsumen

Mencakupantaralain:1.Kebijakanyangditetapkanmanajemen;dan2.Kegiatanyangdilakukan;

Terkaittanggungjawabproduk,sepertikesehatandankeselamatankonsumen,informasiproduk,sarana,jumlahdanpenanggulanganataspengaduan,konsumen,danlain-lain.

PerkaraPentingyangsedangdihadapiolehPerusahaan,EntitasAnak,AnggotaDewanKomisarisdan/atauAnggotaDireksiyangMenjabatpadaPeriodeLaporanTahunan

Mencakupantaralain:1.Pokokperkara/gugatan;2.Statuspenyelesaianperkara/gugatan;3.Pengaruhnyaterhadapkondisiperusahaan;dan4.SanksiadministrasiyangdikenakankepadaEntitas,anggota

DewanKomisarisdanDireksi,olehotoritasterkait(pasarmodal,perbankandanlainnya)padatahunbukuterakhir(atauterdapatpernyataanbahwatidakdikenakansanksiadministrasi).

Catatan:dalamhaltidakberperkara,agardiungkapkan.

Rujukan Silang Kriteria ARA 2014

75-76

Tidak Tersedia

79-80

65-69

78-79

784, 110

84-85

Komite/FungsiNominasidanRemunerasi.

Mencakupantaralain:1.Nama,jabatan,danriwayathidupsingkatanggotakomite/fungsi

nominasidan/atauremunerasi;2. Independensikomite/fungsinominasidan/atauremunerasi;3.Uraiantugasdantanggungjawab;4.Uraianpelaksanaankegiatankomite/fungsinominasidan/atau

remunerasi;5.Frekuensipertemuandantingkatkehadirankomite/fungsi

nominasidan/atauremunerasi;dan6.KebijakanmengenaisuksesiDireksi.

Komite-komitelaindibawahDewanKomisarisyangDimilikiolehPerusahaan

Mencakupantaralain:1.Nama,jabatan,danriwayathidupsingkatanggotakomitelain;2. Independensikomitelain;3.Uraiantugasdantanggungjawab;4.Uraianpelaksanaankegiatankomitelain;dan5.Frekuensipertemuandantingkatkehadirankomitelain.

UraianTugasdanFungsiSekretarisPerusahaan

Mencakupantaralain:1.Namadanriwayatjabatansingkatsekretarisperusahaan;2.Uraianpelaksanaantugassekretarisperusahaan;dan3.Programpelatihandalamrangkamengembangkankompetensi

sekretarisperusahaan.

InformasimengenaiRapatUmumPemegangSaham(RUPS)TahunSebelumnya

Dalambentuktabelmencakupantaralain:1.KeputusanRUPStahunsebelumnya;2.RealisasihasilRUPStahunsebelumnyapadatahunbuku;dan3.AlasandalamhalterdapatkeputusanRUPSyangbelum

direalisasikan.

UraianmengenaiUnitAuditInternal

Mencakupantaralain:1.Namaketuaunitauditinternal;2.Jumlahpegawai(auditorinternal)padaunitauditinternal;3.Sertifikasisebagaiprofesiauditinternal;4.Kedudukanunitauditinternaldalamstrukturperusahaan;5.Laporansingkatpelaksanaankegiatanunitauditinternal;dan6.Pihakyangmengangkat/memberhentikanketuaunitaudit

internal.

AkuntanPublik

Informasimemuatantaralain:1.Jumlahperiodeakuntanpubliktelahmelakukanauditlaporan

keuangantahunan;2.JumlahperiodeKantorAkuntanPubliktelahmelakukanaudit

laporankeuangantahunan;3.Besarnyafeeuntukmasing-masingjenisjasayangdiberikan

olehakuntanpublik;dan4.Jasalainyangdiberikanakuntanselainjasaauditlaporan

keuangantahunan.

Catatan:apabilatidakadajasalaindimaksud,agardiungkapkan.

UraianmengenaiManajemenRisikoPerusahaan

Mencakupantaralain:1.Penjelasanmengenaisistemmanajemenrisikoyangditerapkan

perusahaan;2.Penjelasanmengenaievaluasiyangdilakukanatasefektivitas

sistemmanajemenrisiko;3.Penjelasanmengenairisiko-risikoyangdihadapiperusahaan;dan4.Upayauntukmengelolarisikotersebut.

Kriteria dan Penjelasan

Halaman

Kriteria dan Penjelasan

Halaman

Page 227: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

225

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

81

82-83

83

74

117

118-119

118-119

115-215

122

125

130-153

193-196,206-208

172-177

167-169

AksesInformasidanDataPerusahaan

Uraianmengenaitersedianyaaksesinformasidandataperusahaankepadapublik,misalnyamelaluiwebsite(dalambahasaIndonesiadanbahasaInggris),mediamassa,mailinglist,buletin,pertemuandengananalis,dansebagainya

BahasanmengenaiKodeEtik.

Memuaturaianantaralain:1. Isikodeetik;2.Pengungkapanbahwakodeetikberlakubagiseluruhlevel

organisasi;3.Penyebarluasankodeetik;4.Upayapenegakandansanksipelanggarankodeetik;dan5.Pernyataanmengenaibudayaperusahaan(corporateculture)

yangdimilikiperusahaan.

PengungkapanmengenaiWhistleblowingSystem

Memuaturaiantentangmekanismewhistleblowingsystemantaralain:1.Penyampaianlaporanpelanggaran;2.Perlindunganbagiwhistleblower;3.Penangananpengaduan;4.Pihakyangmengelolapengaduan;dan5.Jumlahpengaduanyangmasukdandiprosespadatahunbuku

terakhirsertatindaklanjutnya.

KeberagamanKomposisiDewanKomisarisdanDireksi

UraiankebijakanPerusahaanmengenaikeberagamankomposisiDewanKomisarisdanDireksidalampendidikan(bidangstudi),pengalamankerja,usia,danjeniskelamin. Catatan:apabilatidakadakebijakandimaksud,agardiungkapkanalasandanpertimbangannya

Informasi Keuangan

SuratPernyataanDireksidan/atauDewanKomisaristentangTanggungJawabatasLaporanKeuangan

KesesuaiandenganperaturanterkaittentangTanggungJawabatasLaporanKeuangan.

OpiniAuditorIndependenatasLaporanKeuangan.

DeskripsiAuditorIndependendiOpiniDeskripsimemuattentang:1.Nama&tandatangan;2.TanggalLaporanAudit;dan3.NomorijinKAPdannomorijinAkuntanPublik.

LaporanKeuanganyangLengkap.

Memuatsecaralengkapunsur-unsurlaporankeuangan:1.Laporanposisikeuangan(neraca);2.Laporanlabarugikomprehensif;3.Laporanperubahanekuitas;4.Laporanaruskas;5.Catatanataslaporankeuangan;dan6.Laporanposisikeuanganpadaawalperiodekomparatifyang

disajikanketikaentitasmenerapkansuatukebijakanakuntansisecararetrospektifataumembuatpenyajiankembalipos-poslaporankeuangan,atauketikaentitasmereklasifikasipos-posdalamlaporankeuangannya(jikarelevan).

PerbandinganTingkatProfitabilitas

Perbandingankinerja/laba(rugi)tahunberjalandengantahunsebelumnya.

LaporanArusKas

Memenuhiketentuansebagaiberikut:1.Pengelompokandalamtigakategoriaktivitas:operasi,investasi,

danpendanaan;2.Penggunaanmetodelangsung(directmethod)untuk

melaporkanaruskasdariaktivitasoperasi;3.Pemisahanpenyajianantarapenerimaankasdanatau

pengeluarankasselamatahunberjalanpadaaktivitasoperasi,investasidanpendanaan;dan

4.Pengungkapantransaksinonkasharusdicantumkandalamcatatanataslaporankeuangan.

IkhtisarKebijakanAkuntansi

Meliputisekurang-kurangnya:1.PernyataankepatuhanterhadapSAK;2.Dasarpengukurandanpenyusunanlaporankeuangan;3.Pengakuanpendapatandanbeban;4. Imbalankerja;dan5. InstrumenKeuangan.

PengungkapanTransaksiPihakBerelasiHal-halyangdiungkapkanantaralain:1.Namapihakberelasi,sertasifatdanhubungandenganpihak

berelasi;2.Nilaitransaksibesertapersentasenyaterhadaptotalpendapatan

danbebanterkait;dan3.Jumlahsaldobesertapersentasenyaterhadaptotalasetatau

liabilitas.

PengungkapanyangberhubungandenganPerpajakan

Hal-halyangharusdiungkapkan:1.Rekonsiliasifiskaldanperhitunganbebanpajakkini;2.Penjelasanhubunganantarabeban(penghasilan)pajakdanlaba

akuntansi;3.PernyataanbahwaLabaKenaPajak(LKP)hasilrekonsiliasi

dijadikandasardalampengisianSPTTahunanPPhBadan;4.Rincianasetdanliabilitaspajaktangguhanyangdiakuipada

laporanposisikeuanganuntuksetiapperiodepenyajian,danjumlahbeban(penghasilan)pajaktangguhanyangdiakuipadalaporanlabarugiapabilajumlahtersebuttidakterlihatdarijumlahasetatauliabilitaspajaktangguhanyangdiakuipadalaporanposisikeuangan;dan

5.Pengungkapanadaatautidakadasengketapajak.

PengungkapanyangberhubungandenganAsetTetapHal-halyangharusdiungkapkan:1.Metodepenyusutanyangdigunakan;2.Uraianmengenaikebijakanakuntansiyangdipilihantaramodel

revaluasidanmodelbiaya;3.Metodedanasumsisignifikanyangdigunakandalam

mengestimasinilaiwajarasettetap(untukmodelrevaluasi)ataupengungkapannilaiwajarasettetap(untukmodelbiaya);dan

4.Rekonsiliasijumlahtercatatbrutodanakumulasipenyusutanasettetappadaawaldanakhirperiodedenganmenunjukkan:penambahan,pengurangandanreklasifikasi.

Kriteria dan Penjelasan Kriteria dan Penjelasan Halaman

Halaman

Page 228: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

226

PT Saratoga Investama Sedaya Tbk. Laporan Tahunan 2014

197-198

199

117

PengungkapanyangberhubungandenganSegmenOperasiHal-halyangharusdiungkapkan:1. Informasiumumyangmeliputifaktor-faktoryangdigunakan

untukmengidentifikasisegmenyangdilaporkan;2. Informasitentanglabarugi,aset,danliabilitassegmenyang

dilaporkan;3.Rekonsiliasidaritotalpendapatansegmen,labarugisegmen

yangdilaporkan,asetsegmen,liabilitassegmen,danunsurmaterialsegmenlainnyaterhadapjumlahterkaitdalamentitas;dan

4.Pengungkapanpadalevelentitas,yangmeliputiinformasitentangprodukdan/ataujasa,wilayahgeografisdanpelangganutama.

PengungkapanyangberhubungandenganInstrumenKeuangan

Hal-halyangharusdiungkapkan:1.Rincianinstrumenkeuanganyangdimilikiberdasarkan

klasifikasinya;2.Nilaiwajartiapkelompokinstrumenkeuangan;3.Kebijakanmanajemenrisiko;4.Penjelasanrisikoyangterkaitdenganinstrumenkeuangan:risiko

pasar,risikokreditdanrisikolikuiditas;dan5.Analisisrisikoyangterkaitdenganinstrumenkeuangansecara

kuantitatif.

PenerbitanLaporanKeuangan

Hal-halyangdiungkapkanantaralain:1.Tanggallaporankeuangandiotorisasiuntukterbit;dan2.Pihakyangbertanggungjawabmengotorisasilaporan

keuangan.

Kriteria dan Penjelasan

Halaman

Rujukan Silang Kriteria ARA 2014

Page 229: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi
Page 230: Cermat ,ÄZPLU Tumbuh 2014 - saratoga-investama.comsaratoga-investama.com/.../2015/12/LAPORAN-TAHUNAN-2014-SRTG … · Laporan Tahunan 2014 Daftar Isi 1 Sorotan ... • Laporan Direksi

PT SARATOGA INVESTAMA SEDAYA TBK.LAPORAN TAHUNAN 2014

Menara Karya 15th Fl.

Jl. H.R Rasuna Said Block X-1 Kav 1-2,

Jakarta Selatan 12950

Telp : +62 21 5794 4355

Fax : +62 21 5794 4365