cell structure

29
STRUKTUR UMUM SEL Didik Dwi Prasetyo Imroatun Hasana Intan Sartika Risky Sampurna Vilda Rima Aulia Zahroh Offering B kelompok 3

Upload: nur-firdausi

Post on 14-Jul-2015

99 views

Category:

Education


5 download

TRANSCRIPT

STRUKTUR

UMUM SELDidik Dwi Prasetyo

Imroatun Hasana

Intan Sartika Risky Sampurna

Vilda Rima Aulia Zahroh

Offering B

kelompok 3

STRUKTUR UMUM SEL

PENGERTIAN

MACAM -MACAM

PROKATIOTIK

PENGERTIAN

MACAM:

A. HWAN

B. TUMBUHAN

EUKARIOTIK

STRUKTUR UMUM SEL

next

PROKARIOTIK

A. PENGERTIAN

Sel prokariota tidak mempunyai bungkus

inti, sehingga materi inti berkontak langsung

dengan sitoplasma. Golongan prokariota

meliputi bakteri, ganggang hijau-biru, dan

mikoplasma. Sebagian besar prokariota

berukuran 1-10 , tetapi ganggang hijau-biru

memiliki diameter sampai 60 .

BACK

STRUKTUR UMUM SEL

MACAM – MACAM

BAKTERI

• PENGERTIAN

• STRUKTUR UMUM

MIKRO PLASMA

• PENGERTIAN

• STRUKTUR UMUM

GANGGANG HIJAU- BIRU

• STRUKTUR UMUM

STRUKTUR UMUM SEL

BACK

PROKARIOTIK

BAKTERI

PENGERTIAN

Bakteri merupakan organisme yang sederhana dan memiliki membran dan dinding sel. Komponen utama adalah lipoprotein. Dinding selmengandung senyawa mukoprotein yang dapatdipergunakan sebagai dasar penggolongan bakterimenjadi dua golongan yaitu bakteri gram positif danbakteri gram negatif.

STRUKTUR UMUM SEL

BACK

BAKTERI STRUKTUR UMUM

Struktur umum bakteri tersusun atas dinding sel, membranplasma, mesosom, nukleoid, sitoplasma, ribosom, dan flagela.

Kromosom bakteri berbentuk sirkuler tersusun dari DNA yang bergelung di dalam nukleoid dan mengandung 2000-3000 macam protein.

Bagian kecil dari DNA ada yang menempel padamembrane sel. Pada bakteri tertentu terdapat plasmid yaitu DNA lain yang lebih kecil diluar kromosom dan menyebabkan kekebalanterhadap jenis antibiotika tertentu.

Memilki ribosom yang merupakan tempat sintesis protein.

Beberapa bakteri memilki alat gerak disebut flagella yang tersusun dari protein flagelin.

STRUKTUR UMUM SEL

BACK

MIKRO PLASMA

PENGERTIAN

Mikoplasma merupakan organisme paling

kecil dan paling sederhana. Organism ini mirip

bakteri berukuran 0,25-0,1 . Dapat

menyebabkan penyakit pada hewan dan

manusia.

STRUKTUR UMUM SEL

BACK

MIKRO PLASMA

STRUKTUR

STRUKTUR UMUM SEL

BACK

GANGGANG HIJAU- BIRU

STRUKTUR UMUM

Ganggang hijau-biru terdiri atas selubung

gelatin, dinding sel, membran plasma,

lamelasoma, ribosom, DNA dalam nukleoid, dan

lamella fotosintetik.

STRUKTUR UMUM SEL

BACK

EUKARIOTIK

PENGERTIAN

Sel eukariotik tersusun atas sekumpulan kecildari protoplasma, sitoplasma, terdapat nukleus yang dikelilingi oleh membrane plasma. Pada seleukariota memilki bentukan sel karena adanyabungkus inti sehingga DNA berada didalam ruanganyang terpisah dari sitoplasma. Dengan adanyabungkusan inti, DNA jadi terlindung dari berbagaimacam reaksi kimia yang terjadi di dalamsitoplasma dan dari gerak sitoskleat.

STRUKTUR UMUM SEL

BACK

MACAM - MACAM SEL HEWAN

Sel hewan tersusun atas:

A. membran sel

B. inti

C. sitoplasma

D. mitokondria

E. retikulum endoplasma

F. sitosol

G. apparatus golgi

H. sentriol

STRUKTUR UMUM SEL

BACK

Sel tumbuhanSel tumbuhan terdiri atas:

a. Membran sel

b. Inti

c. sitoplasma

d. Mitokondria

e. Retikulum endoplasma

f. Sitosol

g. Apparatus golgi

h. Dinding sel

i. Kloroplas

j. vakuola

STRUKTUR UMUM SEL

BACK

Srtuktur sel secara umumMembran sel

Inti sel

Sitoplasma

mitokondria

retikulum endoplasma

apparatus golgi

Ribosom

Lisosom

Dinding sel

Vakuola

Plastida

SentriolNext

STRUKTUR UMUM SEL

Membran sel

Berfungsi untuk melindungi isi sel dan

mengatur keluar masuknya berbagai zat

STRUKTUR UMUM SEL

BACK

Inti sel

Berfungsi sebagai pengatur pembelahan sel,

pengendali seluruh kegiatan sel, dan

pembawa informasi genetik

STRUKTUR UMUM SEL

BACK

sitoplasma

Berfungsi sebagai Sumber bahan kimia

penting bagi sel dan tempat terjadinya reaksi

metabolisme

STRUKTUR UMUM SEL

BACK

mitokondria

Berfungsi untuk oksidasi makanan, respirasi

sel, dehidrogenasi, fosforilasi oksidatif, dan

sistem transfer elektron

STRUKTUR UMUM SEL

BACK

retikulum endoplasma

Retikulum endoplasma dibedakan menjadidua yaitu:

a. RE kasar

Fungsi dari RE kasar adalah mensintesislemak dan kolesterol, menampung protein yang disintesis oleh ribosom, transportasi molekul dandetoksifikasi.

b. RE halus

Fungsi dari RE halus adalah transportasimolekul-molekul

STRUKTUR UMUM SEL

BACK

apparatus golgi

Berfungsi sebagai tempat sintesis

polisakarida seperti mukus, selulosa,

hemiselulosa, dan pektin, membentuk

membran plasma, membentuk kantung

sekresi, membentuk akrosom pada sperma,

kuning telur pada sel telur, dan membentuk

lisosom

STRUKTUR UMUM SEL

BACK

Ribosom

berfungsi dalam sintesis protein

BACK

STRUKTUR UMUM SEL

Lisosom

Berfungsi untuk melakuka pencernaan intra

sel, autofagi (menghancurkan struktur yang

tidak dikehendaki), eksositosis (pembebasan

enzim keluar sel), autolisis (penghancuran diri

sel dengan membebaskan isi lisosom ke

dalam sel)

BACK

STRUKTUR UMUM SEL

Dinding sel

Berfungsi sebagai penyokong dan pelindung

membrane plasma serta memelihara

keseimbangan sel dari tekanan

STRUKTUR UMUM SEL

BACK

vakuola Vakuola tumbuhan:

Berfungsi sebagai tempat penyimpanan zatmakanan seperti amilum dan gula, memasukkan air melaluitonoplas untuk membangun turgiditas sel bersama dindingsel, menyimpan pigmen, menyimpan minyak asiri, tempatpenimbunan sisa metabolisme dan metabolit sekunderseperti tanin, getah karet, alkaloid dan Ca-olsalat

o Vakuola pada hewan

vakuola terdapat pada hewan uniseluler, ada duatipe pada vakuola pada hewan yaitu vakuola kontraktil yang berperan dalam menjaga tekanan osmotik sitoplasma danvakuola non kontraktil berfungsi untuk mencerna makanan.

STRUKTUR UMUM SEL

BACK

PlastidaBerdasarkan kandungan pigmennya, plastida dibedakan

menjadi 3 macam yaitu:

a. Kloroplas: plastida yang mengandung klorofil, karotenoid, dan pigmen fotosintetik lainnya. Kloroplas berfungsisebagai tempat berlangsungnyafotosintesis.

b. Kromoplas : merupakan plastida yang mengandungpigmen non fotosintetik,seperti karoten, xantofil, danfikosianin

c. Leukoplas : plastid yang tidak berwarna, ada tiga macamleukoplas yaitu amiloplas untuk menyimpan amilum, elaioplas untuk untuk membentuk dan menyimpa lemak, serta untuk menyimpan protein.

STRUKTUR UMUM SEL

BACK

Sentriol

berperan dalam proses pembelahan sel.

STRUKTUR UMUM SEL

BACK

Hal yang membedakanHal yang

membedakan

Hewan Tumbuhan

A. membran sel

B. inti

C. sitoplasma

D. mitokondria

E. retikulum

endoplasma

F. Sitosol

G. vakuola

H. apparatus golgi

I. Sentriol

J. Dinding sel

K. Lisosom

-

-

-

-

STRUKTUR UMUM SEL

Next

Tabel Perbandingan antara Sel

Prokariota dan Sel Eukariota

STRUKTUR UMUM SEL

Pembeda Prokariota Eukariota

Organisme Bakteri, sianobakteri Fungi, tumbuhan, hewan

Membran inti Tidak ada Ada

Kromosom Tunggal Ganda/ sepasang

Pembelahan Amitosis Mitosis dan meiosis

Membran dalam Tidak ada Ada

Mitokondria Enzim pernapasan dan

fotosintesis di membran

plasma

Ada

Kloroplas Tidak ada Ada di sel tumbuhan

Dinding sel Tidak tersusun atas selulosa Tersusun atas selulosa dan

hanya di tumbuhan

Next

STRUKTUR UMUM SEL

Pembeda Prokariota Eukariota

Eksositosis dan endositosis Tidak ada Ada

Ukuran 1-10 10-100

Metabolisme Anaerobik dan aerobik Aerobik

Organela Sedikit atau tidak ada Banyak

DNA Bentuk sirkuler

Letak di sitoplasma

Bentuk linier

Letak inti

RNA dan protein Disintesis di ruang yang sama RNA disintesis di inti

sedangkan protein disintesis di

sitoplasma

Sitoplasma Tanpa sitosklet Terdapat sitosklet

Pembelahan sel Kromosom ditarik dengan cara

melekat pada membran

Kromosom ditarik oleh

apparatus golgi

STRUKTUR UMUM SEL