case report radiculopathy

5
Keterangan Umum Nama : Tn. Mahfud Umur :61 Tahun Jenis Kelamin : Laki-laki Alamat : Jl. Pojok Tengah Rt 01Rw 06 Cimahi Status Marital : Menikah Agama : Islam I. Anamnesis Keluhan Utama: Nyeri Pinggang Kiri Sejak 1 minggu sebelum masuk Rs Dustira pasien mengeluhkan nyeri pinggang kiri yang menjalar ke kaki kiri. Nyeri terasa bertambah saat batuk/mengedan. Pasein mengeluh sulit berjalan dan bila bergerak ke segala arah terasa sakit. Keluhan disertai baal dan kesemutan sampai telapak kaki. Keluhan sakit kepala/pusing pasien sangkal. Pasien mempunyai riwayat membawa beban berat, bekerja sebgai pedagang yang sering membawa beban berat. II. Pemeriksaan Fisik A. Keadaan Umum Kesadaran : Composmentis Tensi : 150mmHg Nadi : 72x/menit Pernafasan : 22x/menit Suhu : 36,5°C Turgor : Baik, kembali normal Gizi : Cukup Kepala : Normocephal Conjunctiva :Anemis -/- Sklera : Ikterik -/- Leher :Tidak ada deviasi, KGB tidak teraba

Upload: eni-siti-nuraeni

Post on 18-Dec-2015

19 views

Category:

Documents


7 download

DESCRIPTION

Laporan Kasus Radikulopati

TRANSCRIPT

Keterangan Umum Nama: Tn. Mahfud Umur:61 Tahun Jenis Kelamin: Laki-laki Alamat: Jl. Pojok Tengah Rt 01Rw 06 Cimahi Status Marital: Menikah Agama: Islam

I. AnamnesisKeluhan Utama: Nyeri Pinggang KiriSejak 1 minggu sebelum masuk Rs Dustira pasien mengeluhkan nyeri pinggang kiri yang menjalar ke kaki kiri. Nyeri terasa bertambah saat batuk/mengedan.Pasein mengeluh sulit berjalan dan bila bergerak ke segala arah terasa sakit. Keluhan disertai baal dan kesemutan sampai telapak kaki. Keluhan sakit kepala/pusing pasien sangkal.Pasien mempunyai riwayat membawa beban berat, bekerja sebgai pedagang yang sering membawa beban berat.

II. Pemeriksaan FisikA. Keadaan Umum Kesadaran : Composmentis Tensi: 150mmHg Nadi: 72x/menit Pernafasan: 22x/menit Suhu: 36,5C Turgor: Baik, kembali normal Gizi: Cukup Kepala: Normocephal Conjunctiva:Anemis -/- Sklera: Ikterik -/- Leher:Tidak ada deviasi, KGB tidak teraba Thorax: Gerak, bentuk kanan dan kiri simetris Jantung: Bunyi jantung I dan II murni, reguler Paru-paru: Ronchi -/-, wheezing -/- Abdomen: Datar, lembut, Bising usus + Genital: Tidak dilakukan Pemeriksaan Ekstremitas: Akral hangat

B. Pemeriksaan Neurologik1. PenampilanKepala : NormochepalColumna Vertebra: Tidak ada Kelainan

2. Rangsangan Meningan/Iritasi Radiks Kaku Kuduk: -/- Test Brudzinky I: -/- Test Brudzinky II: -/- Test Brudzinky III: -/- Laseque: -/+ Kernig: -/- Patrick/Kontrapatrick: -/+3. Saraf OtakN. I: Penciuman : dalam batas normalN. II: Ketajaman Penglihatan: dalam batas normal Campus: dalam batas normal Fundus Oculi: tidak dilakukan pemeriksaanN. III/IV/ VI: Ptosis: tidak ada Pupil: bulat, isokor Refleks Cahaya (D/I): D +/+ I +/+ Refleks Konvergensi: + Posisi Mata: dalam batas normal Gerakan bola mata: normal, ke segala arah Nystagmus: tidak adaN. V: Sensorik Oftalmikus: N/N Maksilaris: N/N Mandibularis: N/N Motorik: dalam batas normalN. VII: Gerakan Wajah Plicanasolabialis: simetris Angkat alis mata: sama tinggi Memejamkan mata: sama kuat Rasa kecap 2/3 bagian muka lidah: dalam batas normalN. VIII: Pendengaran : dalam batas normal Keseimbangan : dalam batas normalN. IX/X : Suara: disfoni (-) Menelan: dalam batas normal Gerakan palatum & uvula: simetris Refleks muntah: tidak dilakukan pemeriksaan Rasa kecap 1/3 bag. Belakang lidah: dalam batas normalN. XI : Angkat Bahu: sama kuat Menengok ke kanan-kiri: sama kuatN. XII: Gerakan Lidah: tidak ada deviasi Atrofi: - Fsikulasi: -4. MotorikKekuatanTonusAtrofiFasikulasi

Anggota badan atas5/5Normotonus

Anggota badan bawah5/5Normotonus

5. SensorikPermukaanDalam

Anggota badan atasN/NN/N

Anggota badan bawahN/NN/N

6. KoordinasiCara Bicara : dalam batas normalTremor: -Tes telunjuk hidung: dalam batas normalTes tumit lutut: dalam batas normalTes romberg: tidak dilakukan pemeriksaan7. Refleks FisiologisAnggota Badan Atas:Biceps: N/N Triceps: N/N Radial: N/NDinding Perut:Epigastrik: NHipogastrik: NMesogastrik: NKremaster: N

Anggota badan bawah:Patella: N/Achilles:N/8. KlonusPatella: -Achilles: -9. Refleks PatologisHoffman Tromner: -Babinski: -Chaddock: -Oppenheim: -Gordon: -Schaeffer: -Rossolimo: - Mendel Betherew: -10. Refleks PrimitifGlabella: - Mencucut mulut: -Plamo mental: -11. Fungsi Otonom

Buang air besar dan buang air kecil tidak ada kelainan

12. Pemeriksaan Fungsi LuhurHubungan psikisAfasia: Motorik: - Sensorik: -Ingatan: Jangka pendek: dalam batas normal Jangka panjang: dalam batas normalKemampuan berhitung: dalam batas normal

ResumeAnamnesisPemeriksaan FisikDiagnosisDiagnosa DifferensialPrognosaUsulan Pemeriksaan TambahanUsulan Terapi1. Terapi Umum2. Terapi Khusus