case report ny hotdia

59
CASE REPORT MARIA YOANITA ASTRIANI 07 - 008 PEMBIMBING dr. Tumpal A Siagian, SpS

Upload: jordy-voundation

Post on 07-Jul-2016

218 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

f

TRANSCRIPT

Page 1: Case Report Ny Hotdia

CASE REPORT

MARIA YOANITA ASTRIANI 07 - 008

PEMBIMBINGdr. Tumpal A Siagian, SpS

Page 2: Case Report Ny Hotdia

STATUS PASIEN IDENTITAS   No. MR : 91.56.02.00 Masuk : 25 Juli 2011 Nama : Ny H N Keluar : - Jenis Kelamin: PerempuanMeninggal : - Umur : 49 tahun Dokter : dr. Tumpal A Siagian, Sp.S Pekerjaan : Swasta Ko-assisten : Maria Yoanita

Astriani Pendidikan : Agama : Kristen Alamat : Jl. Damai PBS RT 10/01 Kel. Cipayung Kec Cipayung

Page 3: Case Report Ny Hotdia

ANAMNESATanggal 28 Juli 2011 Jam 18.00 WIB

Auto/alloanamnesis : Alloanamnesis Keluhan Utama : kejang Keluhan Tambahan : pusing Riwayat Perjalan Penyakit : Pasien telah dirawat ± 3 hari diruangan D dengan diagnose vertigo.

Pasien datang ke RSU UKI dengan keluhan pusing berputar, telingan kiri pasien berdengaung. Sejak ±2 minggu sebelum masuk rumah sakit, pasien lalun berobat ke THT untuk keluhan ini dan diberi betadine tetes, keluhan pusing tidak berkurang, bahkan kepala belakang kanan pasien sakit. 4 hari sebelum masuk rumah sakit pasien berobat ke dokter umum. Tekanan Darah 180/120 mmHg diberikan stugeron dan ….. ± 1 hari sebelum masuk rumah sakit pasien mulai berbicara melantur, tanggal 25 juli 2011 pasien dibawa ke IGD FK UKI. Pukul 10.00 WIB pasien mengalami kejang di runag D, kemudian di pindahkan ke ICU.

Page 4: Case Report Ny Hotdia

Alloanamnesis : Tn Krimson Silalahi / suami pasien

Terapi yang telah didapat : betadine cair (u.e) dan stugeron

Penyakit dahulu: Riwayat Hipertensi Kedudukan dalam keluarga : Ibu Rumah

Tangga Lingkungan tempat tinggal : Tinggal di Jakarta,

lingkungan dengan sanitasi baik

Page 5: Case Report Ny Hotdia

PEMERIKSAAN FISIK

Page 6: Case Report Ny Hotdia

PEMERIKSAAN UMUM Kesadaran : Kompos Mentis GCS : E4 V4 M6 Tekanan darah : 130/90 mmHg Umur Klinis : 50an Nadi : 9 x/mnt Suhu: 36,50C Pernafasan : 36 x/mnt Bentuk badan : piknikus Gizi : baik Stigmata : (-) Kulit : sawo matang Turgor : baik Kel. Getah bening : tidak teraba membesar Lain-lain : -

Page 7: Case Report Ny Hotdia

PEMERIKSAAN REGIONAL Kepala : normochepali Kalvarium : tidak ada kelainan Mata : konjungtiva tidak anemis, sklera -/-,

ikterik -/- Hidung : cavum nasi lapang/lapang,

tidak ada deviasi septum, sekret -/- Mulut : oral higiene kurang, gigi geligi tidak

lengkap Telinga : normotia, serumen +/+ Oksiput : tidak ada kelainan Leher : tidak teraba pembesaran

kelenjar getah bening Toraks : pergerakan dinding dada

simetris Jantung : BJ I/I normal, gallop -,

murmur - Paru-paru I : pergerakan dada simetris Pal : pergerakan dada simetris,

fremitus suara kanan = kiri Per : sonor kanan = kiri Aus : BND vesikuler, whezzing -/-,

ronki -/-

Abdomen I : perut tampak datar Pal : supel, nyeri tekan – Per : timpani, nyeri ketok – Aus : Bising usus 4x/mnt Hepar : tidak teraba

membesar Lien : tidak teraba membesar Vesica urinaria : timpani Genitalia externa : tidak ada

kelainan Ekstremitas : tidak ada kelainan Sendi-sendi : tidak ada

kelainan Otot-otot : Nyeri tekan - Gerakan leher : baik Gerakan tubuh : baik Nyeri ketok : tidak ada Nyeri sumbu : tidak ada

Page 8: Case Report Ny Hotdia

PEMERIKSAAN NEUROLOGIS

Page 9: Case Report Ny Hotdia

RANGSANG MENINGEN Kaku kuduk : -

Brudzinski I : -/- Brudzinski II : -/- Kernig : -/- Laseque : >700/>700

Page 10: Case Report Ny Hotdia

GANGGUAN SARAF KRANIALN I OLFAKTORIUS N II OPTIKUS

Cavum nasi :

lapang/menyempit Tes penghidu

: sulit dinilai/sulit dinilai

Visus secara kasar : sulit dinilai/sulit

dinilai Lihat warna

: sulit dinilai/sulit dinilai

Kampus (konfrontasi) : sulit dinilai/sulit

dinilai Funduskopi

: tidak dilakukan

Page 11: Case Report Ny Hotdia

N. III, IV, VI (OKULOMOTORIUS, TROKHLEARIS, ABDUSEN)

Sikap Bola Mata : simetrisPtosis : -/-Strabismus : -/-Eksoptalmus : -/-Enoptalmus : -/-Diplopia : -/-Deviasi Konjuge : -/-

PERGERAKAN BOLA MATA Lateral Kanan : sulit dinilaiLateral Kiri : sulit dinilaiAtas : sulit dinilaiBawah : sulit dinilaiBerputar : sulit dinilai

Page 12: Case Report Ny Hotdia

PUPILBentuk : bulatIsokor : (+)Ukuran : 3mm/3mmLetak : ditengah Tepi : rata Kanan KiriRefleks Cahaya

Langsung : (+) (+) Konsensual : (+) (+) Refleks Akomodasi : (+)(+)

Page 13: Case Report Ny Hotdia

N V ( TRIGEMINUS ) N VII ( FASIALIS ) MOTORIKMembuka Mulut : sulit dinilaiGerakan Rahang : sulit

dinilaiMenggigit (palpasi otot maseter

dan temporalis) : sulit dinilai

Maseter : sulit dinilaiTemporalis : sulit dinilai  SENSORIKRasa Raba : sulit dinilaiRasa Nyeri : sulit dinilaiRasa Suhu : tidak dilakukan

pemeriksaan REFLEKSRefleks Kornea : +/+ Refleks Maseter : +

Sikap Wajah (Dalam Istirahat) : Simetris

Mimik : BiasaAngkat Alis: sulit dinilaiKerut Dahi: sulit dinilaiLagoftalmus : (-)Menyeringai : sulit dinilaiRasa Kecap (2/3 Depan): tidak dilakukan

pemeriksaanFenomena Chovtesks : -/-

Page 14: Case Report Ny Hotdia

N VIII ( VESTIBUKOKHLEARIS ) N. IX, X (GLOSOFARINGEUS, VAGUS)

VESTIBULARISNistagmus : sulit dinilaiVertigo : sulit dinilai

KOKHLEARISSuara Bisik: sulit dinilaiGesekan Jari: sulit dinilaITes Rine : sulit dinilaiTes Weber : lateralisasi

kananTes Schwabah : kiri

memendek

Arkus Faring : sulit dinilai Pallatum Mole: sulit dinilai Uvula : sulit dinilai Rhinolalia : sulit dinilai Disfoni : sulit dinilai Disfagi : sulit dinilai Batuk : sulit dinilai Menelan : tidak

dilakukan pemeriksaan Refleks Okulokardiak: +/+ Refleks Sinus Karotikus:

+/+ Refleks Faring : +

Page 15: Case Report Ny Hotdia

N. XI (ASESORIUS) N. XII (HIPOGLOSUS)

Menoleh kiri kanan:+/+ Angkat Bahu: sulit dinilai

Sikap Lidah Dalam Mulut: Sulit dinilai

Julur Lidah: sulit dinilai Gerakan Lidah : sulit

dinilai Tremor : sulit dinilai Fasikulasi : sulit dinilai Atrofi : sulit dinilai Tenaga Otot Lidah: sulit

dinilai

Page 16: Case Report Ny Hotdia

MOTORIK DERAJAT KEKUATAN OTOT (0-5)   TONUS OTOT (Hiper, normo, hipo, atoni)

Kanan Kiri LENGAN - Fleksor : normotoni normotoni Ekstensor : normotoni normotoni

TUNGKAI - Fleksor; normotoni normotoni - Ekstensor : normotoni normotoni TROFI OTOT

Lengan : -/-Tungkai : -/-

Page 17: Case Report Ny Hotdia

BERDIRI Jongkok berdiri Jalan- langkah : tidak dilakukan pemeriksaan

-lenggang lengan : tidak dilakukan pemeriksaan-jinjit : tidak dilakukan pemeriksaan

GERAKAN SPONTAN ABNORMAL Kejang : (-) Tetani : (-) Tremor : (-) Khorea : (-) Atetosa : (-) Balismus : (-) Diskinesia : (-) Mioklonik : (-)

Page 18: Case Report Ny Hotdia

KOORDINASI

STATIS Duduk : sulit dinilai Berdiri : sulit dinilai Berjalan : sulit dinilaiDINAMIS Telunjuk Hidung : sulit dinilai Telunjuk telunjuk : sulit dinilai Tumit lutut : sulit dinilai Tes Romberg : tidak dilakukan

Page 19: Case Report Ny Hotdia

REFLEKSREFLEKS TENDO Biseps : ++/++ Triseps : ++/++ KPR : ++/++ APR : ++/++REFLEKS PATOLOGIS Babinski : -/- Chaddock : -/- Oppenheim : -/- Gordon : -/- Schaeffer : -/- Hoffman Trommer : -/- Klonus lutut : -/- Klonus kaki : -/-

Page 20: Case Report Ny Hotdia

SENSIBILITASEKSTEROSEPTIF - Rasa raba : baik/baik - Rasa nyeri : baik.baik - Rasa suhu : tidak dilakukan pemeriksaan PROPRIOSEPTIF - Rasa gerak dan arah : sulit dinilai - Rasa sikap dan posisi : sulit dinilai - Rasa getar : sulit dinilai

Page 21: Case Report Ny Hotdia

VEGETATIF Miksi : baik Defekasi : baik Salivasi : tidak dilakukan

pemeriksaan Sekresi Keringat : baik

Page 22: Case Report Ny Hotdia

FUNGSI LUHUR Memori : sulit dinilai Bahasa : sulit dinilai Afek dan emosi : sulit dinilai Visuospatial : sulit dinilai Kognitif : sulit dinilai

Page 23: Case Report Ny Hotdia

TANDA REGRESI Refleks Menghisap : tidak

dilakukan pemeriksaan Refleks Menggigit : tidak dilakukan

pemeriksaan Refleks Memegang : tidak dilakukan

pemeriksaan Snout refleks : tidak dilakukan

pemeriksaan

Page 24: Case Report Ny Hotdia

DIAGNOSISKlinis : hemiparese dextraTopis : hemisfer serebri sinistraEtiologis : vertigo

DIAGNOSIS BANDING○ Sindrom meniere

Page 25: Case Report Ny Hotdia

TERAPI- Pro Rawat Inap- Diet : Sonde Fooding 1500 cal- IVFD : Ringer laktat + 1 amp neurobion / 24jam- MM : novorapid no I

Needle no IN S 0,9 % no IIIRanitidine no V ISDN no V s 2 dd ½ tabNeurobion no II

Page 26: Case Report Ny Hotdia

PEMERIKSAAN ANJURAN GDS Elektrolit H2TL EKG Ureum Kreatinin Foto thorax CT scan

Page 27: Case Report Ny Hotdia

PROGNOSIS Ad Vitam : Dubia ad bonam Ad Sanasionum : Dubia ad malam Ad Fungsionum : Dubia ad malam

Page 28: Case Report Ny Hotdia

HASIL PEMERIKSAAN RADIOLOGI NAMA PASIEN : Ny. H UMUR / JENIS KELAMIN : 49 tahun / Perempuan TANGGAL PEMERIKSAAN: 25 July 2011 JENIS PEMERIKSAAN : CT Brain NO. PEMERIKSAAN : S1070 KLINIS : Vertigo PERMINTAAN DOKTER : dr. Ivana   Telah dilakukan CT scan kepala, potongan axial, tanpa kontras Tidak tampak lesi / efek massa pada kedua hemisfer serebri Mid line ditengah Sulci, gyri dan ventrikel baik Sela tursika, bentuk dan ukuran baik Kalsifikasi pleksus, pineal Infratentorial baik Kesan : CT scan Kepala dalam batas normal

Page 29: Case Report Ny Hotdia

HASIL PEMERIKSAAN RADIOLOGI NAMA PASIEN : Ny. H UMUR / JENIS KELAMIN: 49 tahun / Perempuan TANGGAL PEMERIKSAAN: 25 July 2011 JENIS PEMERIKSAAN : Thorax AP NO. PEMERIKSAAN : S3608 KLINIS : Vertigo PERMINTAAN DOKTER : dr. Ivana   Sinus / diagfragma baik Mediastinum tidak melebar Jantung kesan baik Paru : corakan kasar, tidak tampak lesi / spesifik aktif Ruang pleura tidak melebar Tulang tidak tampak kelainan Kesan : jantung / paru dalam batas normal

Page 30: Case Report Ny Hotdia

HASIL PEMERIKSAAN LAB   TANGGAL : 25 – 07 – 2011   HEMATOLOGI ( DARAH ) H2TL ( Hb, Ht, Trombosit, leukosit)

Hemoglobin 10,8 (rendah) Leukosit 9,7 Hematokrit 31,1 (rendah) Trombosit 337   KIMIA KLINIK ( DARAH ) GULA DARAH SEWAKTU 356 (tinggi) Ureum darah 66 (tinggi) Creatinin darah 2,90 (tinggi)   ELEKTROLIT Natrium 129 (rendah) Kalium 3,8 Clorida 105

Page 31: Case Report Ny Hotdia

TANGGAL : 25 – 07 – 2011   HBA1C/ GLIKO HB 13,0 (tinggi)   LIPID Kolesterol total 251 (tinggi) Trigliserida 178 (tinggi) Kolesterol HDL 49 Kolesterol LDL 144   ANAISA URINE LENGKAP Warna kuning muda Berat jenis1.025 PH 5,0 Blood negative Leukosit esterage +1 Nitrit negative Protein +3 Bilirubin negative Aseton negative Reduksi +1 Urobilinogen normal Leukosit 20 – 25 (tinggi) Eritrosit 5 – 8 (tinggi) Epitel +1 Bakteri + Silinder negatif Kristal sel ragi + / positif

Page 32: Case Report Ny Hotdia

TANGGAL : 25 – 07 – 2011   HEMATOLOGI (DARAH) Laju endap darah 86 (tinggi) Hemoglobin 11,4 (rendah) Leukosit 9,7 Eritrosit 3,86 Hematokrit 31,3 (rendah) Trombosit 331 MCV 81 (rendah) MCH29,4 MCHC 36,4 (tinggi) Hitung jenis Basofil 0 Eosinofil 1 Neutrofil batang 4 Neutrofil segmen 74 (tinggi) Limfosit 21 Monosit 0 Retikulosit 2,1   KIMIA KLINIK (DARAH) BILIRUBIN Bilirubin total 0,42 Bilirubin direct 0,13 Bilirubin indirect 0,29

PA (protein albumin ) Protein total 5,81 (rendah) Albumin 3,90   Globulin 1,91 (rendah) SGOT 15 SGPT 13 Fosfatase alkali 187 Gula darah puasa 256 Gula 2 jam pp 325

Page 33: Case Report Ny Hotdia

TANGGAL : 26 – 07 – 2011 KIMIA KLINIK (DARAH) Gula darah sewaktu 223 (tinggi)ELEKTROLIT Natrium 135,2 (rendah) Kalium 3,8 Clorida 102

Page 34: Case Report Ny Hotdia

TANGGAL : 28 – 07 – 2011   HEMATOLOGI (DARAH) H2TL Hemoglobin 11,1 (rendah) Leukosit 8,6 Hematokrit 32,3 (rendah) Trombosit 347   KIMA KLINIK (DARAH) Ureum darah 50,9 (tinggi) Creatinin darah 3,4 (tinggi)   TANGGAL : 28 – 07 – 2011   KIMIA KLINIK (DARAH) KURVA HARIAN Kurva harian ( 06.00) 170 Kurva harian (11.00) 248 Kurva harian (16.00) 138 Asam urat 4,4 Elektrolit Natrium 141 Kalium 4,0 Clorida 102

Page 35: Case Report Ny Hotdia

TANGGAL : 29 – 07 – 2011   KIMIA KLINIK (DARAH) AGD, ELEKTROLIT Ph darah 7,396 PCO – 2 28.8 (rendah) PO2 176,3 (tinggi) Saturasi O2 99,0 Base excess -5,3 (rendah) HCO3 17,9 (rendah) TCO2 18,7 (rendah) Konsentrasi O2 15,9 Elektrolit Natrium 142 Kalium 5,4 (tinggi) Clorida 104

Page 36: Case Report Ny Hotdia

TANGGAL : 29 – 07 – 2011

KIMIA KLINIK (DARAH)ELEKTROLIT

Natrium 139 Kalium 4,5 Clorida 103

Page 37: Case Report Ny Hotdia

TANGGAL : 29 – 07 – 2011 KIMIA DARAH

ELEKTROLIT Kalsium 10,2 Fosfor anorganik 4,8 (tinggi) Magnesium 1,8

Page 38: Case Report Ny Hotdia

TANGGAL : 30 – 07 – 2011   KIMIA KLINIK (DARAH) Gula darah puasa 343 (tinggi) Gula 2 jam pp 361 (tinggi)   AE ( AGD, ELEKTROLIT ) Ph Darah 7,353 PCO 2 33,4 (rendah) Saturasi O2 94,2 Base excess - 5,4 HCO3 18,7 (rendah) TCO2 19,8 (rendah) Konsentrasi O2 14,6 (rendah) ELEKTROLIT Natrium 143 Kalium 4,6 Clorida 103

Page 39: Case Report Ny Hotdia

HASIL MRI Gyral dan sulci kedua hemisfer serebri terlihat normal demikian pula diskriminasi

gray – white matter masih baik. Tidak terlihat plaque hiperintens diseluruh subcortical wahite matter maupun periventrikuler sebalikna terlihat fokal iskemik di supramarginal girus kanan yang memperlihatkan high signal pada DWL. Tidak terlihat lakunar infark, demikian pula tidak terlihat fokal hemoragik dan sekwen Flairr juga tidak memperlihatkan susceptibility artifak partikel hemosiderin. Tidak terlihat fokal patologik diseluruh struktur midlineterutama tidak ada fokal iskemik di ganglia basal, striatal nuclei dan dorsal thalamik.

Falx lurus dan ventrikel lateralis tidak melebar. Tidak terlihat pembesaranglandula pituitary ataupun pineal demikian pula tidak ada signal abnormal di mammilari body.

Potongan infratentorial tidak memperlihatkan lesi fokal diseluruh brainstem dan juga kedua hemisfer serebelum. Tidak terlihat tumor di CPAataupun AC dan tidak ada malformasi kistik di fossa posterior. Duramater normal, tidak terlihat signal patologik diseluruh leptomeningen.

  Kesimpulan : brain MRI memperlihatkan fokal iskemik akut di white matter

supramarginal girus kanan. Selain itu imaging extracerebral memperlihatkan pula sinusitis sphenoid.

Page 40: Case Report Ny Hotdia

PERAWATAN HARI I ( 29 JULI 2011 ) S :sering kejang, mata mendelik ke kiri,

tangan kiri spastic, sakit, kejang durasi +/- 40 detik, panas.

St. generalis KU: Tampak sakit beratKes: Soporo Koma E4V1M2TD: kanan : 190/100 mmHg,kiri :200/110mmHgN : 94 x/menitS: 390CRR: 22 x/menit

Page 41: Case Report Ny Hotdia

STATUS NEUROLOGIS Rangsang meningeal :

Kaku kuduk : -Brudzinski I : -Brudzinski II : - / -Kernig : - / -Laseque : >70 /

>70 Saraf kranial

N I : sulit dinilaiN II : sulit dinilaiN III, IV, VI : sulit dinilaiN V : sulit dinilaiN VII : sulit dinilaiN VIII : sulit dinilai

N IX, X : sulit dinilaiN XI : sulit dinilaiN XII : sulit dinilai

Motorik : 33331111

33331111

Koordinasi : sulit dinilaiRefleks fisiologis : +/+Refleks patologis : -/-Sensibilitas : sulit dinilaiVegetatif : miksi : kateter;

defekasi : pampersFungsi luhur : sulit dinilai

Page 42: Case Report Ny Hotdia

DIAGNOSIS DIAGNOSA KLINIS :hemiparese

sinistra, kejang DIAGNOSA TOPIS : kortex serebri

hemisfer dextra DIAGNOSA ETIOLOGIS: epilepsi

Page 43: Case Report Ny Hotdia

TERAPI Diet : DM 1900 cal iv 8 x 200 IVFD: I RL + iv amp valium / 24 jam MM : Lantus 1 x 80 Caprol 2 x 40 mg Novarapid 3 x 6 Kalmetason 4 x 1 amp Dilantin 2 x 100 mg Stugeron 3 x 1 Ascardia 1 x 150 ISDN 2 x ½ tab Sporetik 2 x 100 Tramal 3 x 1 Ranitidine 2 x 1 PCT 2 x 1 Amlodipine 1 x 5 mg Serenase 3 x 0,5

Page 44: Case Report Ny Hotdia

PERAWATAN HARI II ( 30 JULI 2011 ) S : lemas di lengan dan tungkai kiri St. generalis KU: Tampak sakit sedangKes: Somnolen E4V3M6TD: kanan 160/100 mmHg kiri 170/100

mmHgN : 78 x/menitS: 36,40CRR: 16 x/menit

Page 45: Case Report Ny Hotdia

STATUS NEUROLOGIS Rangsang meningeal :

Kaku kuduk : -Brudzinski I : -Brudzinski II : - / -Kernig : - / -Laseque : >70 /

>70 Saraf kranial

N I : sulit dinilaiN II : sulit dinilaiN III, IV, VI : baikN V : baikN VII : baikN VIII : sulit dinilai

N IX, X : baikN XI : sulit dinilaiN XII : sikap lidah

dalam mulut : asimetri

Motorik : 55554444

55554444

Koordinasi : sulit dinilaiRefleks fisiologis : +/+Refleks patologis : -/-Sensibilitas : baikVegetatif : miksi : kateter;

defekasi : pampersFungsi luhur : baik

Page 46: Case Report Ny Hotdia

DIAGNOSIS DIAGNOSA KLINIS : kejang ,

cephalgia DIAGNOSA TOPIS : DIAGNOSA ETIOLOGIS: epilepsi

Page 47: Case Report Ny Hotdia

TERAPI Diet : SV 3 x 200 cc ( 1700 cal ), IVFD: II RL sp farmadol 500 mg / 6 jam sp valium 6 amp / 24 jam MM : Lantus 1 x 3 Caprol 2 x 40 mg Novarapid 3 x 6 Kalmetason 4 x 1 amp Dilantin 4 x 100 mg Levofloxacin 1 x 500 mg Stugeron 3 x 1 Ascardia 1 x 80 mg ISDN 2 x ½ Ranitidine 2 x 1 Amlodipine 1 x 5 mg Serenase 3 x 0,5 mg

- Kalitate 3 x 1 sach

Page 48: Case Report Ny Hotdia

PERAWATAN HARI III ( 31 JULI 2011 ) S : lemas di lengan dan tungkai kiri St. generalis KU: Tampak sakit sedangKes: Compos Mentis E3V5M6TD: Kanan 170/110 mmHg Kiri 140/100

mmHgN : 84 x/menitS: 36,50CRR: 18 x/menit

Page 49: Case Report Ny Hotdia

STATUS NEUROLOGIS Rangsang meningeal :

Kaku kuduk : -Brudzinski I : -Brudzinski II : - / -Kernig : - / -Laseque : >70 /

>70 Saraf kranial

N I : baikN II : baikN III, IV, VI : baikN V : baikN VII : menyeringai :

mendatar snl kiriN VIII : baik

N IX, X : baikN XI : baikN XII : baik

Motorik : 5555 4444 5555

4444Koordinasi : sulit dinilaiRefleks fisiologis : +/+Refleks patologis : -/-Sensibilitas : baikVegetatif : miksi : kateter;

defekasi : pampersFungsi luhur : baik

Page 50: Case Report Ny Hotdia

DIAGNOSIS DIAGNOSA KLINIS : kejang ,

hemiparese sinistra

DIAGNOSA TOPIS : kortex serebri hemisfer dextra

DIAGNOSA ETIOLOGIS: epilepsi

Page 51: Case Report Ny Hotdia

TERAPI Diet : SV 8 x 200 cc IVFD: II RL Sp valium 4 amp/ 24 jam Sp farmadol 500 mg / 6 jam MM : Lantus 1 x 8 UI Caprol 2 x 40 mg Novorapid 3 x 6 Kalmetason 4 x 1 amp Dilantin 4 x 100 mg Levofloxacin 1 x 500 mg Stugeron 3 x 1 Ascardia 1 x 80 ISDN 2 x ½ Ranitidine 2 x 1 Amlodipine 1 x 5 mg Serenase 3 x 0,5 mg Kalitate 3 x 1 sach

Page 52: Case Report Ny Hotdia

PERAWATAN HARI IV ( 01 AGUSTUS 2011 ) S : tangan dan kaki terasa sakit, pasien

sulit tidur terasa lemas St. generalis KU: Tampak sakit beratKes: Compos Mentis E4V5M5TD: 140/100 mmHgN : 68 x/menitS: 360CRR: 20 x/menit

Page 53: Case Report Ny Hotdia

STATUS NEUROLOGIS Rangsang meningeal :

Kaku kuduk : -Brudzinski I : -Brudzinski II : - / -Kernig : - / -Laseque : >70 / >70

Saraf kranialN I : hiposmiaN II : sulit dinilaiN III, IV, VI : baikN V : baikN VII : sikap wajah :

asimetri, menyeringai : snl kiri mendatar

N VIII : baik

N IX, X : baikN XI :baikN XII :baik

Motorik : 44444444

44444444

Koordinasi : sulit dinilaiRefleks fisiologis : +/+Refleks patologis : -/-Sensibilitas : baikVegetatif : miksi : kateter;

defekasi : pampersFungsi luhur : baik

Page 54: Case Report Ny Hotdia

DIAGNOSIS DIAGNOSA KLINIS:hemiparese sinistra DIAGNOSA TOPIS : kortex serebri

hemifer dextra DIAGNOSA ETIOLOGIS: epilepsi

Page 55: Case Report Ny Hotdia

TERAPI Diet : SV 8 x 200 cc IVFD: II RL Sp farmadol 500 mg / 8 jam Sp valium IV ampul / 24 jam MM : Levofloxacin 1 x 500 mg Dilantin 4 x 100 mg Kalmetason 2 x 1 amp / hari Caprol 2 x 40 mg Lantus 1 x 10 Novorapid 3 x 80 Captopril 3 x 12, 5 mg Stugeron 3 x 1 Ranitidine 2 x 1 Serenase 3 x 0,5

Page 56: Case Report Ny Hotdia

PERAWATAN HARI V ( 02 AGUSTUS 2011 ) S :sakit perut St. generalis KU: Tampak sakit beratKes: Compos Mentis E3V5M6TD: Kanan 160/110 mmHg Kiri 140/100

mmHgN : 80 x/menitS: 36,40CRR: 20 x/menit

Page 57: Case Report Ny Hotdia

STATUS NEUROLOGIS Rangsang meningeal :

Kaku kuduk : -Brudzinski I : -Brudzinski II : - / -Kernig : - / -Laseque : >70 /

>70 Saraf kranial

N I : normosmiaN II :baikN III, IV, VI :baikN V :baikN VII :baikN VIII : baik

N IX, X : baikN XI :baikN XII :baikMotorik : 5555

5555 5555

5555Koordinasi : sulit dinilaiRefleks fisiologis : ++/++Refleks patologis : -/-Sensibilitas :baikVegetatif : miksi : kateter;

defekasi : pampersFungsi luhur :baik

Page 58: Case Report Ny Hotdia

DIAGNOSIS DIAGNOSA KLINIS : DIAGNOSA TOPIS : DIAGNOSA ETIOLOGIS:

Page 59: Case Report Ny Hotdia

TERAPI Diet : SV 8 x 200 cc IVFD: II RL MM : Lantus 1 x 8 UI Caprol 2 x 40 mg Novorapid 3 x 6 Kalmetason 4 x 1 amp Dilantin 4 x 100 mg Levofloxacin 1 x 500 mg Stugeron 3 x 1 Ascardia 1 x 80 Ranitidine 2 x 1 Amlodipine 1 x 5 mg Serenase 3 x 0,5 mg Kalitate 3 x 1 sach Captopril 3 x 25 mg Bisoprol 1 x 2,5 mg Clopidogrel 1 x 75 mg Caxacidine 1 x 2 PCT 3 x 1