cara penghitungan pbb perkebunan

Upload: ruli-firmansyah

Post on 12-Jul-2015

893 views

Category:

Documents


13 download

TRANSCRIPT

Cara Penghitungan PBB perkebunan

SE-149/PJ/2010Areal Produktif

Areal Lainnya

Perkebunan

Areal Belum Produktif

Areal Emplasemen

Areal produktif TBM dan TM Nilai Tanah = NDT + SIT NDT = Luas x NDT/m2 SIT adalah jumlah biaya tenaga kerja, bahan dan alat yang diinvestasikan untuk pembukaan lahan, penanaman, dan pemeliharaan tanaman(PER 50/PJ/2008)

Areal Belum Produktif sdh diolah blm ditanami Nilai Tanah= Luas x NDT/m2

belum diolah Nilai Tanah= Luas x NDT/m2

Areal Emplasemen yaitu areal yang digunakan untuk berdirinya bangunan dan sarana pelengkap lainnya dalam perkebunan; termasuk di dalamnya biaya pematangan tanah;

N.Tanah=Luas x NDT/m2

Areal Lainnya Areal tidak produktif/tidak dapat dimanfaatkan rawa, cadas, dan jurang N.Tanah= Luas x NDT/m2

Areal jalan meliputi jalan utama yang terletak di dalam dan/atau di luar areal perkebunan, jalan produksi yang berfungsi untuk pengumpulan hasil dan jalan kontrol yang berfungsi untuk pengawasan areal perkebunan. N.Tanah= Luas x NDT/m2

Nilai Tanah (Areal Produktif + Areal Belum Produktif, Areal Empalsemen, Areal Lainnya). Nilai Tanah di Konversi NJOP Tanah/m2

Nilai Bangunan/m2 di Konversi NJOP Bangunan/m2

PBB terhutang = 0,5 % x 40 % x (NJOP NJOPTKP)

NJOP + NJOP Tanah + NJOP Bangunan