cara menggunakan vpn dengan pptp untuk internet gratis

3
Cara Menggunakan VPN dengan PPTP untuk internet gratis Bagikan : Tweet Cara menggunakan VPN dengan PPTP - Cara menggunakan VPN dengan PPTP ini, saya menggunakan komputer Sistem Operasi Windows 7. Sehingga pengaturannya mungkin sedikit berbeda jika anda menggunakan sistem operasi lainnya. Untuk pengguna Android silahkan baca Cara setting VPN android untuk internet gratis Langkah-langkah melakukan koneksi VPN dengan PPTP: Dalam contoh berikut kita akan menggunakan VPN dari super vpn Username : free Password : 1531 Host IP Address : superfreevpn.com Untuk simcard yang saya gunakan adalah eXeL bebas Langkah pertama masuk Control Panel, kemudian pilih ”View network status and tasks” dibawah kategori “Network and Internet”. Kemudian, klik pada pilihan “Setup a new connection or network“ Pilih pada “Connect to a workplace“, kemudian pilih Next

Upload: saraswati-lasiana-spega

Post on 31-Jan-2016

15 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

Cara Menggunakan VPN Dengan PPTP Untuk Internet Gratis

TRANSCRIPT

Page 1: Cara Menggunakan VPN Dengan PPTP Untuk Internet Gratis

Cara Menggunakan VPN dengan PPTP untuk internet gratis

Bagikan : Tweet

Cara menggunakan VPN dengan PPTP - Cara menggunakan VPN dengan PPTP ini, saya menggunakan komputer Sistem Operasi Windows 7. Sehingga pengaturannya mungkin sedikit berbeda jika anda menggunakan sistem operasi lainnya. Untuk pengguna Android silahkan baca Cara setting VPN android untuk internet gratis

Langkah-langkah melakukan koneksi VPN dengan PPTP:

Dalam contoh berikut kita akan menggunakan VPN dari super vpn

Username : free

Password : 1531

Host IP Address : superfreevpn.com

Untuk simcard yang saya gunakan adalah eXeL bebas

Langkah pertama masuk Control Panel, kemudian pilih ”View network status and tasks” dibawah kategori “Network and Internet”.

Kemudian, klik pada pilihan “Setup a new connection or network“

Pilih pada “Connect to a workplace“, kemudian pilih Next

Langkah selanjutnya, pilih “No, create a new connection“, kemudian Next.

Selanjutnya, pilih “Use my internet connection (VPN)“

Pada bagian Internet address isikan dengan VPN server (contoh: superfreevpn.com), dan untuk Destination name isi bebas saja “delhendro” , dan tandai pada “Don’t connect now”.

Page 2: Cara Menggunakan VPN Dengan PPTP Untuk Internet Gratis

Kemudian, pada bagian username isikan “free”, untuk password biarkan kosong (karena password akan berubah secara berkala), kemudian pilih “Create”.

Terakhir pilih “Close“.

Untuk melakukan proses koneksi VPN, pastikan terlebih dahulu koneksi internet anda sudah aktif. Klik pada status koneksi di system tray (pojok kanan bawah taskbar), pilih delhendro, kemudian klik “Connect “.

Isikan username  password: 1531, kemudian klik “Connect” (biarkan domain kosong).

Proses koneksi akan berlangsung, dan tunggu sampai VPN terhubung. Jika VPN telah terhubung, maka akan terlihat 2 koneksi yang connected pada status koneksi di Windows 7 (pojok kanan bawah)

Selesai. Silahkan buat browsing, download dan streaming sepuasnya.

Dalam kondisi terhubung VPN, maka koneksi anda akan terenkripsi dan dapat melewati firewall atau content filtering dengan aman.

Untuk akun VPN di atas hanyalah contoh. Jadi gunakan akun VPN yang masih aktif atau bisa juga kunjungi superfreevpn.com

Catatan :

• Tutorial VPN dengan PPTP  ini hanya berlaku jika ISP yang anda gunakan mendukung protokol enkapsulasi Generic Routing Encapsulation (GRE). Jika ISP tidak mendukung, maka tidak memungkinkan untuk dapat terhubung ke VPN.

• Untuk kepentingan bersama, mohon kiranya jangan melakukan penyalahgunaan VPN ini.