c2s5 - mendorong dan melindungi ide ide bisnis

7
Welcome to Mengembangkan Ide Bisnis Mendorong dan Melindungi Ide - Ide Baru Novita Widyastuti Sugeng, SST.Par, M.Si.Par

Upload: tellstptrisakti

Post on 06-Jan-2017

575 views

Category:

Travel


5 download

TRANSCRIPT

Page 1: C2S5 - Mendorong dan Melindungi Ide Ide Bisnis

Welcome to

MengembangkanIde Bisnis

Mendorong dan Melindungi Ide-Ide Baru

Novita Widyastuti Sugeng, SST.Par, M.Si.Par

Page 2: C2S5 - Mendorong dan Melindungi Ide Ide Bisnis
Page 3: C2S5 - Mendorong dan Melindungi Ide Ide Bisnis

Perusahaan-perusahaan menemukan tantangan dalammemotivasi, mengumpulkan, dam mengevaluasi ide-ide denganmerancang orang tertentu menyaring dan melacak – bahwa itumerupakan tugas setiap orang, bukan tanggungjawabperseorangan. Pendekatan lain adalah dengan membuat bankide (brangkas), yang merupakan gudang berwujud atau digitaluntuk menyimpan ide-ide. Contoh bank ide adalah sebuahtempat dengan proteksi kata sandi pada intranet perusahaanyang tersedia terbatas untuk karyawan-karyawan.

Page 4: C2S5 - Mendorong dan Melindungi Ide Ide Bisnis
Page 5: C2S5 - Mendorong dan Melindungi Ide Ide Bisnis

Kreativitas adalah proses menghasilkan ide yang barudan berguna tapi tidak memerlukan implementasi.Dengan kata lain, kreativitas adalah input menujuinovasi.

Page 6: C2S5 - Mendorong dan Melindungi Ide Ide Bisnis
Page 7: C2S5 - Mendorong dan Melindungi Ide Ide Bisnis

Kekayaan intelektual adalah hasil darikecerdasan manusia yang tidak terlihat namunmemiliki nilai di pasaran.Hal itu dapatdilindungi melalui sarana-sarana seperti hakpaten, merk dagang, hak cipta, dan rahasiadagang.