buku pegangan

Upload: ernawati-wagiran

Post on 12-Oct-2015

149 views

Category:

Documents


2 download

TRANSCRIPT

BUKU PEGANGAN (DIKTAT) PEMBELAJARANEKONOMI AKUNTANSI KELAS XII IPSSEMESTER 5 TAHUN PELAJARAN 2014/2015Cetakan 1

Disusun Oleh:ERNAWATI, S.PdNIP. 19760705 200501 2 002

MAN WONOKROMO BANTULJl. Imogiri Timur Km. 10 Wonokromo Pleret Bantul Yogyakarta 55791BAB I KARAKTERISTIK PERUSAHAAN DAGANG

Standar Kompetensi: 1. Memahami penyusunan siklus akuntansi perusahaan dagangKompetensi Dasar: 1.1 Mencatat transaksi/dokumen ke dalam jurnal khususIndikator Pencapaian Kompetensi:1. Membedakan antara perusahaan dagang dan perusahaan jasa.2. Memahami akun-akun yang lazim digunakan dalam perusahaan dagang.3. Menjelaskan syarat-syarat pembayaran perusahaan dagang.4. Menjelaskan syarat-syarat penyerahan barang.5. Menjelaskan istilah rabat dalam perusahaan dagang.6. Membedakan metode pencatatan FIFO, LIFO, dan biaya rata-rata.7. Mencatat persediaan barang dagang dengan metode FIFO, LIFO, dan biaya rata-rata.Alokasi Waktu: 12 x 45 menit

A. Pengertian dan Ciri-ciri Perusahaan Dagang Perusahaan dagang adalah perusahaan yang kegiatannya membeli barang dan menjualnya kembali tanpa melakukan perubahan terhadap barang tersebut terlebih dahulu.Ciri-ciri perusahaan dagang adalah: 1. usaha yang dilakukan (membeli barang dan menjualnya tanpa melakukan perubahan), 2. kegiatan akuntansi (menggunakan Akun Persediaan Barang Dagang, ada perhitungan Harga Pokok Penjualan).Transaksi dalam Perusahaan Dagang:1. Membeli barang dagang secara tunai 2. Membeli barang dagang secara kredit 3. Mengembalikan barang dagang 4. Menerima potongan pembelian 5. Membayar atau menerima penghitungan biaya angkut pembelian 6. Menjual barang dagang secara kredit 7. Menjual barang dagang secara tunai 8. Menerima kembali barang dagang yang telah dijual 9. Memberi potongan penjualan Akun-Akun yang dipergunakan dalam Perusahaan Dagang:1. Akun Persediaan Barang Dagang 2. Akun Pembelian 3. Akun Retur Pembelian dan Pengurangan Harga 4. Akun Potongan Pembelian 5. Akun Beban Angkut Pembelian 6. Akun Penjualan 7. Akun Retur Penjualan dan Pengurangan Harga 8. Akun Potongan Penjualan

Syarat Pembayaran dalam Perusahaan Dagang 1. Syarat 2/10, n/30 artinya jika pembayaran dilakukan dalam jangka waktu 10 hari mendapat potongan 2% sedangkan pembayaran dilakukan selambat-lambatnya 30 hari setelah tanggal faktur. 2. Syarat n/60 artinya pembayaran dilakukan paling lambat 60 hari setelah tanggal transaksi dan tidak ada potongan.3. Syarat EOM artinya pembayaran dilakukan selambat-lambatnya skhir bulan (End Off Month)Syarat Penyerahan Barang: 1. Free on Board Shipping PointBarang diserahkan di gudang penjual. Biaya angkut dan risiko adalah tanggungan pembeli.2. Free on Board Destination PointBarang diserahkan di gudang pembeli. Biaya angkut dan risiko adalah tanggungan penjual.RabatPengertian: potongan harga yang disepakati oleh pembeli dan penjual.Harga faktur dikurangi rabat = harga rabat Pembeli dan penjual hanya membukukan harga kontrak.Persediaan Barang Dagang Pengertian: stok barang yang masih ada dan belum terjual.Metode pencatatan: 1. FIFO : harga pokok barang yang dijual adalah harga barang yang pertama dibeli.2. LIFO : harga pokok barang yang dijual adalah harga barang yang terakhir dibeli.3. AVERAGE : harga pokok barang yang berbeda-beda tanggal pembeliannya dirata-ratakan.Contoh Pencatatan Transaksi Perusahaan DagangNoTransaksiJurnal

1.Dalam investasi awal menyerahkan uang tunai dan perangkat kantor Kas Peralatan Kantor Modal Karya Mukti

2.Membeli barang dagang secara tunai Pembelian Kas

3.Membeli barang dagang secara kredit Pembelian Hutang Dagang

4.Mengembalikan barang dagang yang dibeli secara kredit Hutang Dagang Retur Pembelian dan PH

5.Menerima potongan pembelian

Utang DagangPotongan PembelianKas

6.Membayar biaya angkut pembelian Biaya Angkut PembelianKas

7.Menjual barang dagang secara tunai KasPenjualan

8.Menjual barang dagang secara kredit Piutang DagangPenjualan

9.Memberi potongan penjualanKasPotongan PenjualanPiutang dagang

10.Menerima kembali barang dagang yang telah dijual Retur penjualan dan PHPiutang Dagang

LATIHAN:A. Kerjakan soal halaman 25 s/d 27 dari buku Ekonomi kelas XII esis.B. Kerjakan soal berikut dengan teliti dan benar.1. Berikan contoh usaha yang termasuk dalam perusahaan dagang dan yang termasuk perusahaan jasa (masing-masing 3) !Jawab:Contoh Perusahaan DagangContoh Perusahaan Jasa

2. Tanggal 5 Maret 2013 Toko Maju menjual barang dagangan kepada Toko Adil seharga Rp 1.000.000 dengan jatuh tempo pelunasan tanggal 4 Mei 2013. Apabila Toko Adil melunasi paling lambat tanggal 20 Maret 2013 akan mendapat potongan 3 %. Tuliskan syarat pembayaran dalam transaksi tersebut !Jawab:.3. KUITANSI (Tembusan)No: 125Telah terima dari: Bapak KuncoroBanyaknya Uang: Lima Juta RupiahGuna Pembayaran: Pembelian KayuYogyakarta, 12 Juli 2013TriyantoTerbilang: Rp 5.000.000

Berdasarkan bukti transaksi di atas, a. Siapakah yang membawa bukti transaksi di atas !b. Bagaimana pencatatan oleh yang membawa bukti tersebut!c. Siapa yang menerima kuitansi asli ?Jawab:a. ..b. Jurnal UmumTGLKeteranganRefDEBETKREDIT

c. 4. Berikut ini transaksi yang terjadi dalam UD Karya Mukti pada bulan Maret 2013 :Maret 1 Dibeli barang dagangan secara tunai Rp 3.500.000 dengan nota no. 222 Dijual barang dagangan kepada Toko Faiz Jaya seharga Rp 2.500.000 dengan faktur nomor 401 syarat pembayaran 2/10,n/30. Harga pokok barang tersebut Rp 2.250.000.3 Dibeli barang dagangan dari PT Abadi senilai Rp 30.000.000 dengan syarat 3/10,n/30 nomor faktur 11Buatlah jurnal umum atas transaksi tersebut !

Jawab:Jurnal UmumTGLKeteranganRefDEBETKREDIT

Jumlah

BAB II TAHAP PENCATATAN SIKLUS AKUNTANSI PERUSAHAAN DAGANGStandar Kompetensi: 1. Memahami penyusunan siklus akuntansi perusahaan dagangKompetensi Dasar1.1 Mencatat transaksi/dokumen ke dalam jurnal khusus1.2 Melakukan posting dari jurnal khusus ke buku besar1.3 Menghitung harga pokok penjualanIndikator Pencapaian Kompetensi:1. Mencatat transaksi ke jurnal khusus.2. Mencatat transaksi keuangan ke dalam buku besar pembantu.3. Memindahbukukan (posting) jurnal khusus ke buku besar.4. Menyusun Neraca Sisa /Neraca Saldo5. Menghitung harga pokok penjualanAlokasi Waktu: 12 x 45 menit

A. JURNAL KHUSUS1. Pengertian Jurnal KhususJurnal Khusus adalah jurnal yang dikelompokkan sesuai dengan jenis transaksinya2. Perbedaan jurnal Khusus dan Jurnal UmumAspekJurnal UmumJurnal Khusus

FormatFormat Tanggal, Keterangan, Ref, D, KDisesuaikan dengan kolom-kolom yang diperlukan dalam mencatat transaksi sejenis.

PencatatanSemua tranasaksi dicatat hanya pada satu jurnalTransaksi dicatat sesuai dengan jenis transaksinya ke dalam beberapa jurnal yang sesuai.

PostingPosting dilakukan tiap terjadi transaksi.Posting dilakukan secara berkala, misal tiap bulan.

Yang MenggunakanUntuk perusahaan jasa atau perusahaan dagang yang masih kecil.Digunakan pada perusahaan dagang besar di mana transaksi sejenis sering terjadi sehingga membutuhkan pencatatan khusus.

3. Manfaat Jurnal KhususManfaat jurnal khusus adalah sebagai berikut:a. Memungkinkan pembagian pekerjaan (spesialisasi)b. Memudahkan posting ke akun-akun ke buku besarc. Memudahkan pengendalian internal yang lebih baikd. Menghemat biaya.

4. Pencatatan Transaksi Perusahaan DagangPencatan transaksi perusahaan dagang adalah ke:a. Jurnal Khusus: 1) Jurnal Pembelian: untuk mencatat transaksi pembelian barang dagangan dan harta lainnya secara kredit2) Jurnal Pengeluaran Kas: untuk mencatat transaksi pembelian tunai, pembayaran hutang, dan pembayaran beban3) Jurnal Penjualan: untuk mencatat transaksi penjualan secara kredit4) Jurnal Penerimaan Kas: untuk mencatat transaksi penjualan tunai, penerimaan pelunasan piutang, dan setoran modal pemilik.b. Jurnal Umum: untuk mencatat transaksi yang tidak bias dicatat ke keempat jurnal khusus di atas, misal transaksi retur pembelian dan retur penjualan. Jika menggunakan bentuk Jurnal Pembelian dan Jurnal Penjualan yang sederhana, jika terdapat transaksi pembelian atau penjualan selain barang dagangan maka dicatat pada Jurnal Umum.

5. Bentuk Kolom Jurnala. Bentuk Kolom Jurnal Pembelian1) Bentuk Sederhana 1Transaksi yang masuk dalam kolom bentuk ini biasanya hanya transaksi pembelian barang dagangan secara kredit.TGLNo. FakturKeteranganSyarat PembayaranRefPembelian (D)Utang Dagang(K)

JUMLAH

( ) ( )2) Bentuk Sederhana 2Transaksi yang masuk dalam kolom bentuk ini biasanya hanya transaksi pembelian barang dagangan secara kreditTGLNo. FakturKeteranganSyarat PembayaranRefPembelian (D)Utang Dagang(K)

JUMLAH

( ) ( )3) Bentuk LengkapTransaksi yang masuk dalam kolom bentuk ini biasanya tidak hanya transaksi pembelian barang dagangan secara kredit, tetapi juga pembelian peralatan dan perlengkapan.TGLKeteranganRefDEBETKREDIT

PembelianPeralatanSerba serbiUtang Dagang

AkunRefJumlah

JUMLAH

( )( )( )b. Bentuk Kolom Jurnal Pengeluaran KasTGLKeteranganRefDEBETKREDIT

Utang DagangPembelianSerba-serbiKasPot. Pembelian

AkunRefJumlah

JUMLAH

( )( ) ( )( )c. Bentuk Kolom Jurnal Penjualan1) Bentuk 1TGLNo. FakturKeteranganSyarat PembayaranRefPiutang Dagang (D)Penjualan (K)

JUMLAH

( ) ( )

2) Bentuk 2TGLNo. FakturKeteranganSyarat PembayaranRefPiutang Dagang (D)Penjualan(K)

JUMLAH

( )( )d. Bentuk Kolom Jurnal Penerimaan KasTGLKeterangan/Akun yang di KreditRefDEBETKREDIT

KasPot. PenjualanPiutang DagangPenjualanSerba-serbi

AkunRefJumlah

JUMLAH

( ) ( )( ) ( )e. Bentuk Kolom Jurnal UmumTGLKeteranganRefDEBETKREDIT

CONTOH SOAL:1. Transaksi Pembelian secara kreditBerikut ini transaksi yang terjadi pada UD Karya Mukti selama Maret 2014:5Dibeli barang dagangan secara kredit dari Toko Erliana seharga Rp 6.000.000 dengan syarat 2/10,n/30

8Dibeli peralatan kantor secara kredit dari PT Faiz Jaya seharga Rp 15.000.000

10Dibeli barang dagang secara kredit dari Toko Erliana seharga Rp 4.000.000 dengan syarat 2/10,n/30

22Dibeli Perlengkapan dari Toko Eka Mandiri seharga Rp 2.000.000 dengan sayarat 2/10,n/30

28Dibeli Perlengkapan dari Toko Eka Mandiri seharga Rp 1.300.000 dengan sayarat 2/10,n/30

31Dibeli barang dagangan secara kredit dari Toko Erliana seharga Rp 3.000.000 dengan syarat 2/10,n/30

Maka Jurnal Pembelian yang dibuat adalah:A. Jika memakai Jurnal Pembelian sederhana dan Jurnal Umum:UD KARYA MUKTIJURNAL PEMBELIANPER 31 MARET 2014TGLNo. FakturKeteranganSyarat PembayaranRefPembelian (D)Utang Dagang(K)

Maret

JUMLAH

AtauUD KARYA MUKTIJURNAL PEMBELIANPER 31 MARET 2014TGLNo. FakturKeteranganSyarat PembayaranRefPembelian (D)Utang Dagang(K)

JUMLAH

UD KARYA MUKTIJURNAL UMUMPER 31 MARET 2014TGLKeteranganRefDEBETKREDIT

JUMLAH

B. Jika memakai Jurnal pembelian bentuk lengkap:UD KARYA MUKTIJURNAL PEMBELIANPER 31 MARET 2014TGLKeteranganRefDEBETKREDIT

PembelianPeralatanSerba serbiUtang Dagang

AkunRefJumlah

JUMLAH

2. Transaksi Pengeluaran KasBerikut transaksi yang terjadi pada UD Karya Mukti bulan April 2014:2Membayar bunga pinjaman hipotik Rp 50.000 dan cicilan pinjaman hipotik Rp 500.000

5Membayar utang kepada PT Kirana sejumlah Rp 4.000.000 untuk pembayaran pembelian barang dagangan tanggal 29 Maret 2014 dengan syarat 2/10,n/30

6Membeli barang dagangan secara tunai dari PT Pendawa seharga Rp 5.000.000

8UD karya Mukti mengambil uang tunai dari perusahaan untuk keperluan pribadi sebesar Rp 150.000

UD KARYA MUKTIJURNAL PENGELUARAN KASPER 31 APRIL 2014TGLKeteranganRefDEBETKREDIT

Utang DagangPembelianSerba-serbiKasPot. Pembelian

AkunRefJumlah

3. Transaksi Penjualan KreditBerikut ini adalah transaksi UD Karya Mukti selama bulan April 2014:3Dijual barang dagang secara kredit seharga Rp 5.000.000 (faktur no 101) pada Toko Ramadhani dengan syarat pembayaran 2/10,n/30

7Dijual barang dagang secara kredit seharga Rp 2.000.000 (faktur no 102) pada Toko Fitri dengan syarat pembayaran 2/10,n/30

12Dijual barang dagang secara kredit seharga Rp 3.000.000 (faktur no 103) pada Toko Ramadhani dengan syarat pembayaran 2/10,n/30

18Dijual barang dagang secara kredit seharga Rp 1.000.000 (faktur no 104) pada Toko Fitri dengan syarat pembayaran 2/10,n/30

28Dijual barang dagang secara kredit seharga Rp 5.000.000 (faktur no 105) pada Toko Ramadhani

UD KARYA MUKTIJURNAL PENJUALANPER 31 APRIL 2014TGLNo. FakturKeteranganSyarat PembayaranRefPiutang Dagang (D)Penjualan (K)

4. Transaksi Penerimaan KasBerikut transaksi yang terjadi pada UD Karya Mukti bulan April 2014:2Karya Mukti menambah modalnya dengan menyetor uang tunai sebesar Rp 40.000.000

3Menjual barang dagang kepada PT Faiz Merdeka seharga Rp 12.000.000 dengan diterima cek.

10Menerima piutang sebesar sebesar Rp 20.000.000, hasil penjualan barang 5 hari yang lalu pada Toko Bimo dengan syarat 2/10, n/30

12Menjual peralatan took bekas Rp 5.000.000

18Diterima cek atas pelunasan wesel Rp 945.000. Nilai nominal wesel Rp 900.000 dengan memperhitungkan bunga Rp 45.000

UD KARYA MUKTIJURNAL PENERIMAAN KAS PER 31 APRIL 2014TGLKeterangan/Akun yang di KreditRefDEBETKREDIT

KasPot. PenjualanPiutang DagangPenjualanSerba-serbi

AkunRefJumlah

JUMLAH

5. Transaksi Pengembalian Barang yang dibeli dan yang dijualBerikut transaksi yang terjadi UD Karya Mukti pada bulan April 2014:5Diterima kembali barang dagangan yang telah dijual tanggal 3 April lalu seharga Rp 400.000

15Dikembalikan barang yang telah dibeli tanggal 12 April lalu karena tidak sesuai pesanan seharga Rp 550.000

UD KARYA MUKTIJURNAL UMUMPER 31 APRIL 2014TGLKeteranganRefDEBETKREDIT

JUMLAH

B. POSTING DARI JURNAL KE BUKU BESAR1. BUKU BESAR PEMBANTUBuku besar pembantu adalah buku atau perangkat untuk merinci bagian dari harta (misal piutang) atau utang tertentu secara perorangan atau badan usaha. Buku besar pembantu dicatat setiap hari dari bukti-bukti transaksi dan dibuat secara individual sehingga harta (missal piutang) atau utang tertentu dapat diketahui setiap saat.Tahap pencatatan Buku Besar Pembantu:

Buku Besar UtamaJurnal Khusus

Bukti TransaksiJumlahnya Sama

Daftar SaldoBuku Besar Pembantu

Bentuk Kolom Buku besar pembantu:a) Bentuk Skontro (Sederhana)/ Bentuk TD Nama Akun K

b) Bentuk StafelTGLKETERANGANREFDKSALDO

DK

2. BUKU BESAR UTAMABuku Besar Utama (general ledger) adalah kumpulan akun yang saling berhubungan dan merupakan satu kesatuan yang digunakan perusahaan dalam menyusun laporan keuangan. Saldo saldo yang terdapat dalam buku besar utama bersumber dari rekapitulasi jurnal khusus.Bentuk Kolom Buku Besar Utama = Bentuk Kolom Buku Besar Pembantu.Contoh Bentuk Kolom Rekapitulasi Jurnal Khusus:Rekapitulasi Jurnal PembelianNo AkunNama AkunDK

C. MENYUSUN NERACA SISA /NERACA SALDO1. PENGERTIAN NERACA SISA/NERACA SALDONeraca Sisa/Neraca Saldo adalah daftar yang memuat saldo akun dari buku besar pada saat tertentu, biasanya pada akhir periode pembukuan. Neraca Saldo disusun setelah semua transaksi yang terdapat dalam jurnal dipindahbukukan atau diposting ke dalam buku besar atau akun-akun yang bersangkutan.2. BENTUK KOLOM NERACA SISA/NERACA SALDO.NERACA SALDOPER ..No AkunNama AkunDK

JUMLAH

D. PERHITUNGAN HARGA POKOK PENJUALAN

Pencatatan persediaan ada dua metode yaitu metode fisik dan metode perpetual

Metode yang kita pelajari adalah metode fisik, dan rumus menghitung harga pokok penjualan adalah sebagai berikut:HPP = Persediaan Barang Awal + Pembelian Bersih Persediaan Barang Akhir

Sedangkan menghitung Pembelian bersih adalah sebagai berikut:Pembelian Bersih = Pembelian + BAP (Potongan pembelian + Retur Pembelian)

Perhitungan HPP jika dibuat laporan adalah sebagai berikut:Persediaan Barang AwalPembelianBeban Angkut Pembelian (BAP)

Retur PembelianPotongan Pembelian

Pembelian BersihBarang Tersedia Untuk DijualPersediaan Barang AkhirHarga Pokok Penjualan (HPP)Rp xxxRp xxx +

Rp xxxRp xxx +

Rp xxx

Rp xxx - Rp xxx

Rp xxx +Rp xxxRp xxx -Rp xxx

LATIHANA. Kerjakan soal pilihan ganda pada buku ekonomi kelas XII esis, halaman 60 s/d 62 !B. Selesaikan soal dibawah ini!1. Buatlah Jurnal Pengeluaran Kas atas transaksi yang terjadi pada PD Burgervil pada bulan Juni 2013 berikut:2 Juni: Dibeli barang dagangan dari PT Sanjaya Rp 800.00010 Juni: Dibeli barang dagangan dari PT Harley dengan harga faktur Rp 700.00012 Juni: Dibayar per kas beban komisi Rp 500.00016 Juni: Dibeli barang dagangan dari CV Hudayana Rp 700.000 dengan syarat 2/10, n/30Jawab:Jurnal Pengeluaran KasTGLKeteranganDEBETKREDIT

Utang DagangPembelianSerba-serbiKasPot. Pembelian

AkunRefJuml

2. Buatlah Buku Besar Pembantu Piutang atas transaksi berikut:

6 OktDijual barang dagangan dari PT Amar barang seharga Rp 2.000.000 dengan syarat 2/10,n/30.

13 OktDjual barang dagangan kepada PT Amar seharga Rp 1.000.000 dengan syarat 2/10,n/30

25 OktDijual barang dagangan kepada Toko Merdeka dengan syarat 2/10,n/30 sebesar Rp 3.000.000

29 OktDiterima kembali barang yang sudah dijual kepada Toko Merdeka atas penjualan barang dagangan pada tanggal 13 Oktober yang lalu sebesar Rp 500.000

Jawab:.TGLKETERANGANREFDKSALDO

DK

TGLKETERANGANREFDKSALDO

DK

Bentuk lain:

D K

D K

3. Berikut Jurnal penjualan dan Jurnal UMum PD Karya Mukti pada bulan Juni 2014:Jurnal PenjualanTGLKeteranganRefPiutang Dagang (D)Penjualan (K)

Juni 20144Toko MuaraRp 3.000.000

18Toko MeriamRp 2.000.000

24Toko SandraRp 3.000.000

JumlahRp 8.000.000

Jurnal UmumTGLKeteranganRefDEBETKREDIT

Juni201416

Retur PenjualanPiutang DagangRp 2.000.000Rp 2.000.000

Dari jurnal di atas, a. Akun apa saja yang akan dibuat buku besar utamab. Posting jurnal tersebut.Jawab:a. Akun yang akan dibuat adalah :No AkunNama Akun

b. Posting ke buku besar utama:.TGLKETERANGANREFDKSALDO

DK

TGLKETERANGANREFDKSALDO

DK

.TGLKETERANGANREFDKSALDO

DK

TGLKETERANGANREFDKSALDO

DK

Bentuk lain:

D K

D K

D K

D K

4. Perhatikan Jurnal pengeluaran kas sebagai berikut:TGLKeteranganRefDEBETKREDIT

Utang DagangPembelianSerba-serbiKasPot. Pembelian

AkunRefJuml

Agust18Toko ABC4.200.0004.116.00084.000

20Pembelian Tunai700.000Peralatan600.0001.300.000

22Toko ABC-4.200.0004.116.00084.000

24Pembelian Tunai400.000400.000

Buatlah 4 transaksi yang sesuai !Jawab: Transaksi yang sesuai adalahAgust18

20

22

24

5. Berikut jurnal pengeluaran kas PD Karya MuktiTGLKeteranganRefDEBETKREDIT

Utang DagangPembelianSerba-serbiKasPot. Pembelian

AkunRefJuml

Jan5Pembayaran Gaji--B. Gaji700.000700.000-

11Pembayran Listrik--B. Listri200.000200.000-

18UD Batara900.000--800.000100.000

21Pembelian Tunai-900.000-900.000-

23Toko Tirta400.000--400.000-

Jumlah

Buatlah:a. Jumlah Akun-akun yang adab. Rekapitulasi jurnal pengeluaran kasc. Posting ke buku besar utama.Jawab:Rekapitulasi Jurnal Pengeluaran KasNo AkunNama AkunDK

Jumlah

a. Posting ke buku besar utama:.TGLKETERANGANREFDKSALDO

DK

TGLKETERANGANREFDKSALDO

DK

.TGLKETERANGANREFDKSALDO

DK

TGLKETERANGANREFDKSALDO

DK

.TGLKETERANGANREFDKSALDO

DK

TGLKETERANGANREFDKSALDO

DK

Bentuk lain:

D K

D K

D K

D K

D K

D K

C. SOAL UAS DAN UN EKONOMI 2013/20141. Perhatikan transaksi-transaksi berikut!TanggalTransaksi

(1)Dibeli barang dagang dari PT Megah dengan syarat 5/10,n/30 sebesar Rp 6.000.000

(2)Dibeli barang dagangan dari Toko Sarana sebesar Rp 2.000.000 tunai

(3)Dikirim kembali sebagian barang dagang kepada PT Megah karena rusak sebesar Rp 500.000

(4)Dibayar utang dagang kepada PT Megah atas pembelian barang dagang tanggal 1 Agustus 2013

(5)Dibeli perlengkapan took dari UD Segar senailai Rp 450.000 secara tunai

(6)Dijual barang dagang secara tunai kepada Toko Jujur sebesar Rp 3.550.000

Transaksi di atas dicatat ke dalam jurnal pengeluaran kas sebagai berikut:Jurnal Pengeluaran Kas(dalam rupiah)TGLKeteranganDEBETKREDIT

Utang DagangPembelianSerba-serbiKasPot. Pembelian

AkunRefJuml

Agust2013(1)PT. Megah7.000.000---7.000.000

(2)Toko Sarana2.000.000---2.000.000

(3)PT. Megah--Retur Pemb.500.000500.000

(4)PT. Megah-6.500.000--6.175.000325.000

(5)UD. Segar--Perlengkapan450.000450.000

(6)Toko Jujur-3.550.000-3.550.000

Pencatatan yang benar dalam jurnal pengeluaran kas yang benar adalah.A. (1), (2), dan (3)B. (1), (3), dan (5)C. (2), (3), dan (4)D. (2), (4), dan (5)E. (3), (5), dan (6)

2. Jurnal Penerimaan Kas(dalam rupiah)TGLKeterangan/Akun yang di KreditRefDEBETKREDIT

KasPot. PenjualanPiutang DagangPenjualanSerba-serbi

AkunRefJumlah

2013Firma Fatur3.1503503.500

OktCV Megah2.4002.400

Bank ABC25.000Utang Dagang25.000

Toko Utama6.0502501.3005.000

Toko Harapan800800

JUMLAH37.4006003.7009.300

Tanggal 1 Oktober 2013 Saldo Penjualan Rp 14.300.000. Maka posting ke buku besar penjualan adalah.A. Akun : Penjualan(dalam ribuan rupiah)TGLKETERANGANREFDKSALDO

DK

2013Okt.31Saldo14.30014.300

31JKM9.30023.600

B. Akun : Penjualan(dalam ribuan rupiah)TGLKETERANGANREFDKSALDO

DK

2013Okt.31Saldo14.30014.300

31JKM9.30023.600

C. Akun : Penjualan(dalam ribuan rupiah)TGLKETERANGANREFDKSALDO

DK

2013Okt.31Saldo14.30014.300

31JKM9.30023.600

D. Akun : Penjualan(dalam ribuan rupiah)TGLKETERANGANREFDKSALDO

DK

2013Okt.31Saldo14.30014.300

31JKM9.30023.600

E. Akun : Penjualan(dalam ribuan rupiah)TGLKETERANGANREFDKSALDO

DK

2013Okt.1Saldo14.30014.300

2Firma FaturJKM9.30023.600

23Toko UtamaJKM5.0005.000

31PT. HarapanJKM9.3009.300

3. PD. Tirta Nardi pada bulan Agustus melakukan transaksi sebagai berikut:Tanggal 18 Agustus 2013 dibeli barang dagangan menurut faktur 113 dari Toko ABC Rp 4.200.000 syarat 2/10, n/30Tanggal 20 Agustus 2013 dibeli barang dagangan Rp 700.000 dan peralatan Rp 600.000 dari Toko Biru menurut nota nomor 23 secara tunaiTanggal 22 Agustus 2013 dibayar lunas utang atas pembelian dari Toko ABC (menurut faktur no. 113)Tanggal 23 Agustus 2013 dibeli dari berbagai pemasok barang dagangan secara tunai Ep 400.000Tanggal 26 Agustus 2013 dibeli perlengkapan dengan cek nomor 555 Rp 397.500Tanggal 28 Agustus 2013 dikirim nota debet pada Toko Anugrah Jaya karena tidak sesuai dengan pesanan Rp 400.000

Pencatatan dalam jurnal pengeluaran kas sebagai berikut:TGLKeteranganDEBETKREDIT

Utang DagangPembelianRefSerba-serbiKasPot. Pembelian

AkunJuml

Agust2013182022242628Toko ABCPembelian TunaiToko ABCPembelian TunaiPerlengkapanNota Debet4.200.000700.000-400.000397.500---4.200.000--400.0004.116.0001.300.0004.116.000400.000397.500400.00084.000-84.000---

Pencatatan jurnal pengeluaran kas yang benar terdapat pada tanggal.A. (18), (20), dan (22)B. (18), (22), dan (26)C. (20), (22), dan (24)D. (20), (24), dan (28)E. (22), (26), dan (28)

4. Jurnal Pengeluaran Kas (JPK)(dalam rupiah)TanggalKeteranganRefDebetKredit

Pemb.Utang DagangSerba-serbi

RefAkunJumlahKasPot. Pemb.

Okt.15Toko Krakatau2.000.000---2.000.000-

16Toko Lima Saudara-4.000.000--3.920.00080.000

20Toko Mina Indah3.000.000---3.000.000-

25Ciciclan Bank--Utg. Bank1.000.0001.000.000-

29Toko Lima Saudara-3.000.000--2.940.00060.000

Posting dari Jurnal pengeluaran kas ke dalam buku besar adalah .A. Akun : Kas(dalam ribuan rupiah)TGLKETERANGANREFDKSALDO

DK

Okt.1516202529JPK 7JPK 7JPK 7JPK 7

----

2.000.0003.920.0003.000.0001.000.0002.940.000-5.920.000-1.090.000-2.000.000-8.920.000-13.860.000

B. Akun : Pembelian(dalam ribuan rupiah)TGLKETERANGANREFDKSALDO

DK

Okt.1520JPK 7JPK 72.000.0003.000.0002.000.0003.000.000200.000-

C. Akun : Utang Dagang(dalam ribuan rupiah)TGLKETERANGANREFDKSALDO

DK

Okt.1629JPK 7JPK 74.000.0003.000.000--4.000.000--7.000.000

D. Akun : Potongan Pembelian(dalam ribuan rupiah)TGLKETERANGANREFDKSALDO

DK

Okt.1629JPK 7JPK 780.00060.00080.00060.000

E. Akun : Utang Bank(dalam ribuan rupiah)TGLKETERANGANREFDKSALDO

DK

Okt.31JPK 71.000.000-1.000.000-

5. Berikut ini data keuangan yang terdapat pada PD. Pendawa. Persediaan barang dagang (1 Januari 2012)Rp 76.800.000 Persediaan barang dagang (31 Desember 2012)Rp 72.000.000 PembelianRp 93.600.000 Beban angkut pembelianRp 6.000.000 Potongan pembelianRp 2.000.000 PenjualanRp 250.000.000 Retur penjualanRp 5.000.000 Harga pokok penjualanRp 101.200.000

Berdasarkan data di atas, besar retur pembelian adalah ..A. Rp 900.000B. Rp 1.000.000C. Rp 1.200.000D. Rp 1.500.000E. Rp 2.000.000

6. Diketahui data keuangan pada akhir tahun sebagai berikut: Persediaan awalRp 15.000.000 PenjualanRp 50.000.000 Retur penjualanRp 3.000.000 PembelianRp 36.000.000 HPPRp 32.800.000 Potongan pembelianRp 500.000 Beban angkut pembelianRp 700.000 Persediaan akhirRp 18.000.000Berdasakan data tersebut besar retur pembelian adalah.A. Rp 200.000B. Rp 300.000C. Rp 400.000D. Rp 500.000E. Rp 1.200.000

7. Berikut sebagian data keuangan UD Maju Lancar per 31 Desember 2012:NoNama AkunDebitKredit

312411412413421511512513514PrivePenjualanRetur penjualan & PHPotongan PenjualanIkhtisar rugi/labaPembelianRetur Pembelian & PHPotongan pembelianBeban angkut pembelianRp 2.500.000-Rp 850.000Rp 950.000Rp 8.000.000Rp 21.000.000--Rp 2.500.000-Rp 42.500.000--Rp 7.500.000-Rp 2.500.000Rp 500.000-

Berdasarkan data di atas, besarnya pembelian bersih adalah .A. Rp 16.500.000B. Rp 18.500.000C. Rp 20.500.000D. Rp 22.500.000E. Rp 24.500.000

8. Data Keuangan PD Mulia per 31 Desember 2012 sebagai berikut: Persediaan barang dagang awalRp 25.500.000 Persediaan barang dagang akhirRp 30.000.000 PenjualanRp 45.000.000 Retur penjualan & PHRp 550.000 Potongan penjualanRp 1.250.000 PembelianRp 27.800.000 Retur pembelian & PHRp 800.000 Beban angkut pembelianRp 1.000.000 Harga pokok penjualanRp 25.500.000 Beban penjualanRp 500.000 Beban administrasi dan umumRp 800.000 Pajak penghasilan badan usahaRp 500.000Berdasarkan data di atas, maka besarnya barang dagang tersedia untuk dijual (BTUD) pada PD Makmur adalah.A. Rp 50.500.000B. Rp 53.500.000C. Rp 56.500.000D. Rp 59.500.000E. Rp 62.500.000

9. Neraca saldo sebagian PD Jujur per 31 Desember 2012 sebagai berikut:NoNama AkunSaldo

DebitKredit

103Barang daganganRp 27.000.000-

401Penjualan-Rp 40.000.000

402Retur penjualan & PHRp 1.500.000-

501PembelianRp 20.000.000-

502Beban angkut pembelianRp 2.500.000-

503Retur pembelian & PH-Rp 1.600.000

504Potongan pembelian-Rp 800.000

601Beban angkut pembelianRp 900.000-

Jika pada akhir tahun per 31 Desember 2012 diketahui persediaan barang dagangan sebesar Rp 25.000.000, maka besarnya harga pokok penjualan (HPP) adalah .A. Rp 20.100.000B. Rp 22.100.000C. Rp 24.100.000D. Rp 26.100.000E. Rp 28.100.00010. Berikut ini data keuangan yang terdapat pada PD Mekar JayaPersediaan barang dagang awalRp 144.000.000Persediaan barang dagang akhirRp 135.000.000PembelianRp 175.500.000Retur penjualan & PHRp 3.500.000Beban angkut pembelianRp 11.250.000Harga pokok penjualanRp 189.250.000PenjualanRp 450.000.000Potongan pembelianRp 3.750.000Berdasarkan data di atas, besar retur pembelian adalah ..A. Rp 1.500.000B. Rp 2.250.000C. Rp 2.500.000D. Rp 2.750.000E. Rp 3.000.000

BAB III PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN PERUSAHAAN DAGANG

Standar Kompetensi: 1. Memahami penyusunan siklus akuntansi perusahaan dagangKompetensi Dasar: 1.4 Membuat ikhtisar siklus akuntansi perusahaan dagang1.5 Menyusun laporan keuangan perusahaan dagangIndikator Pencapaian Kompetensi:1. Membuat jurnal penyesuaian.2. Membuat kertas kerja perusahaan dagang.3. Menyusun Laporan Keuangan4. Membuat jurnal penutup.5. Memindahbukukan (posting) jurnal penyesuaian dan jurnal penutup ke buku besar.6. Menyusun neraca sisa setelah penutupan.7. Membuat jurnal pembalik.Alokasi Waktu: 12 x 45 menit

A. JURNAL PENYESUAIANJurnal penyesuaian adalah jurnal yang dibuat untuk menyesuaikan akun - akun pada neraca saldo agar sesuai dengan kondisi yang sebenarnya. Jurnal penyesuaian dalam perusahaan dagang pada prinsipnya sama dengan jurnal penyesuaian pada perusahaan jasa, hanya ada perbedaan pada penyesuaian persediaan barang dagang awal dan persediaan barang dagang akhir.Penyusunan jurnal penyesuaian maupun kertas kerja dalam perusahaan dagang ada 2 pendekatan, yaitu:1. Pendekatan ikhtisar laba rugia) Jurnal persediaan barang dagang awalTGLKeteranganRefDEBETKREDIT

Ikhtisar laba rugiPersediaan barang dagang (awal)Rp xxxxRp xxxx

b) Jurnal persediaan barang dagang akhirTGLKeteranganRefDEBETKREDIT

Persediaan barang dagang (akhir)Ikhtisar laba rugiRp xxxxRp xxxx

2. Pendekatan harga pokok penjualan (HPP)Jurnal penyesuaian dengan pendekatan HPP, semua akun yang digunakan untuk menghitung HPP akan kita jurnal sebagai berikut:TGLKeteranganRefDEBETKREDIT

HPPPersediaan barang dagang (awal)PembelianBeban angkut pembelian

Potongan pembelianRetur pembelian & PHPersediaan barang dagang (akhir)HPPRp xxxx

Rp xxxxRp xxxxRp xxxx

Rp xxxxRp xxxxRp xxxx

Rp xxxx

Untuk penyesuaian lainnya seperti: perlengkapan, beban dibayar dimuka, penyusutan, dan utang beban pada prinsipnya sama dengan penyesuaian pada perusahaan jasa.

B. KERTAS KERJA (NERACA LAJUR)Format dan kolom kertas kerja pada perusahaan dagang tidak berbeda dengan kertas kerja pada perusahaan jasa. Meskipun ada beberapa bentuk kolom kertas kerja, kita hanya akan membahas bentuk 10 kolom.NoKeteranganNeraca SaldoAJPN.S DisesuaikanLaba - RugiNeraca

DKDKDKDKDK

C. MENYUSUN LAPORAN KEUANGAN1. Laporan laba rugiPenjualanRetur penjualanPotongan penjualan

Penjualan Bersih

Harga Pokok Penjualan:Persediaan barang dagang (awal)PembelianBeban angkut pembelian

Potongan pembelianRetur pembelian

Pembelian bersihBarang tersedia untuk dijual (BTUD)Persediaan barang dagang (akhir)Harga Pokok PenjualanLaba KotorBeban Usaha: Beban penjualan: Beban iklan Beban angkut penjualan Beban asuransi gedung toko

Beban Adm. Dan Umum: Beban gaji bagian kantor Beban perlengkapan kantor Beban lain-lain

Total Beban UsahaLaba Bersih

Rp xxxxRp xxxx +

Rp xxxxRp xxxx +Rp xxxx

Rp xxxx

Rp xxxxRp xxxxRp xxxx +

Rp xxxxRp xxxxRp xxxx +

Rp xxxxRp xxxx +

Rp xxxx

Rp xxxx +Rp xxxxRp xxxx -

Rp xxxx

Rp xxxx +Rp xxxx

Rp xxxx -Rp xxxx

Rp xxxx Rp xxxx

Rp xxxx -Rp xxxx

2. Laporan Perubahan Modal a) Jika memperoleh labaModal awalLaba bersihPrivePenambahan ModalModal akhirRp xxxxRp xxxx -Rp xxxx

Rp xxxx +Rp xxxx

b) Jika menanggung RugiModal awalRugi bersihPrivePengurangan ModalModal akhirRp xxxxRp xxxx +Rp xxxx

Rp xxxx -Rp xxxx

3. Laporan Posisi Keuangan (Neraca)HARTA:Harta Lancar: Kas Piutang Dagang Perlengkapan Persed. barang dagang Sewa dibayar dimukaJuml Harta LancarHarta Tetap:Peralatan toko Rp xxxA.P Peralatan tk Rp xxx -

Peralatan kantr Rp xxxA.P Perltn kantr Rp xxx -

Jumlah Harta TetapJUMLAH HARTA

Rp xxxRp xxxRp xxxRp xxxRp xxx + Rp xxx

Rp xxx

Rp xxx + Rp xxx + Rp xxxUTANG & MODALUtang Lancar: Utang gaji Utang pajak Utang dagangJumlah utang lancarUtang Jk PanjangUtang HipotikJumlah Utang

Modal (akhir)JUML UTANG & MODAL

Rp xxxRp xxxRp xxx + Rp xxx

Rp xxx + Rp xxx

Rp xxx + Rp xxx

D. JURNAL PENUTUP (CLOSING ENTRIES) Jurnal penutup adalah jurnal yang digunakan untuk menutup akun-akun nominal sehingga menjadi nol, untuk memulai pencatatan data akuntansi periode berikutnya. Penyusunan jurnal penutup memerlukan satu perkiraan tambahan yang digunakan untuk mengikhtisarkan data yang terdapat dalam akun-akun nominal yaitu ikhtisar laba-rugi (income summary). Contoh jurnal penutup:TGLKETERANGANRefDEBETKREDIT

Des 2013PenjualanPendapatanRetur pembelian & PHPotongan pembelianIkhtisar Laba-RugiRp xxxxRp xxxxRp xxxxRp xxxx

Rp xxxx

Ikhtisar laba-RugiRetur penjualan & PHPotongan penjualanPembelianBeban angkut pembelianBeban .....Beban ....Rp xxxxRp xxxxRp xxxxRp xxxxRp xxxxRp xxxxRp xxxx

Ikhtisar Laba-RugiModal Tn....(Jika perusahaan mendapatkan laba)

Modal Tn....Ikhtisar Laba-Rugi(Jika perusahaan menderita rugi)Rp xxxx

Rp xxxxRp xxxx

Rp xxxx

Modal Tn......Prive Tn .....Rp xxxxRp xxxx

E. MENYUSUN NERACA SALDO SETELAH PENUTUPAN (Post Closing Trial Balance) Neraca saldo setelah penutupan adalah neraca yang didalamnya hanya terdapat akun-akun riil (akun-akun neraca) saja, yaitu: Harta, Hutang, dan Modal. Dimana akun-akun tersebut dapat diambil dari saldo saldo di buku besar yang telah melalui proses posting dari jurnal penutup atau dari kolom neraca dikertas kerja tetapi modalnya modal akhir yang ada di perubahan modal.MAN WONOKROMO BANTUL TAHUN 2014/2015.23