bisnis jakarta - rabu, 26 januari 2011

8
Free Daily Newspaper www.bisnis-jakarta.com Redaksi/Sirkulasi/Iklan: GEDUNG PERS PANCASILA Jl. Gelora VII No. 32 Palmerah Selatan Jakarta Pusat. Tlp: 021 - 5357602 (Hunting) Fax: 021 - 53670771 8 Halaman No. 18 tahun V Rabu, 26 Januari 2011 Wartawan Bisnis Jakarta membawa tanda pengenal dan tidak dibenarkan meminta/menerima sesuatu dari sumber. Pemimpin Umum : Satria Naradha, Pemimpin Redaksi/Penanggung Jawab : Suja Adnyana, Redaktur Pelaksana : Nikson, Gde Rahadi, Redaksi : Hardianto, Ade Irawan, Bogor : Aris Basuki, Depok : Rina Ratna, Kontributor Bekasi : Muhajir, Nendi Kurniawan, Safa Aris Muzakar, Iklan : Ujang Suheli, Sirkulasi : D. Swantara. Alamat Redaksi : Jalan Gelora VII No 32 Palmerah, Jakarta Pusat. Telpon (021) 5356272, 5357602, Fax (021) 53670771. Website : www.bisnis-jakarta.com, email : [email protected]. Tarif Iklan : Iklan Mini minimal 3 baris Rp 6.000 per baris, Iklan Umum/Display BW : Rp 15.000 per mmk, Iklan Warna FC : Rp. 18.000 per mmk Iklan Keluarga/Duka Cita : Rp 7.000 per mmk, Advetorial Mini (maks 400 mmk) Rp 4.500 per mmk, Biasa (lebih dari 400 mmk) Rp 6.000 per mmk. Pembayaran melalui Bank BCA No Rekening 006-304-1944 a/n PT. Nusantara Media Baliwangi, Bank BRI No Rekening 0018-01-000580-30-2 a/n PT. Nusantara Media Baliwangi. Bukti transfer di fax ke (021) 53670771, cantumkan nama dan nomor telpon sesuai registrasi. Penerbit : PT. NUSANTARA MEDIA BALIWANGI Bisnis Jakarta/ant HEMAT ANGGARAN - Menko Perekonomian Hatta Rajasa (kiri) berbicara didampingi Menkeu Agus Martowardojo dalam rapat koordinasi mengenai penghematan anggaran di Kementerian Ekonomi, Jakarta, kemarin. Permendag 39/2010 Ancam Investasi JAKARTA - Himpunan Pengusaha Pribumi Indonesia (Hippi) menilai Peraturan Men- teri Perdagangan (Permendag) Nomor 39 Tahun 2010 dapat mengancam investasi di Indo- nesia karena bisa mematikan usaha-usaha lokal yang digarap pengusaha pribumi. Sekretaris Jenderal Hippi Herman Heru Su- probo, di Jakarta, kemarin me- ngatakan, pemberlakuan Per- men tersebut akan semakin membuka ruang bagi produk- produk China membanjiri pa- saran Indonesia sedangkan, tambahnya, produk-produk yang menggunakan kandungan lokal akan terancam gulung tikar. “Jika Permendag ini tidak dikaji ulang maka dalam waktu lima tahun ke depan dipastikan produk-produk yang meng- gunakan local content, akan gulung tikar,” ujarnya. Herman menjelaskan, jika produsen diizinkan mengimpor barang jadi ke Indonesia, maka otomatis tidak lagi diperlukan industri yang memproses pro- duk-produk yang menggunakan kandungan lokal, sehingga mi- nat investasi untuk memba- ngun industri di Indonesia pun semakin menurun. “Sebab, se- tiap produsen cukup mengim- por barang jadi dari luar negeri, dan tidak lagi memberdayakan produk-produk yang meng- JAKARTA - Pemerintah sudah menghitung penghematan anggaran APBN 2011 akan mencapai sekitar Rp 20 triliun meski pelaksanaannya belum genap satu bulan. “Diharap- kan ada penghematan anggaran sekitar 10 persen dari total belanja atau nominalnya Rp 20 triliun selama 2011,” kata Menko Perekonomian Hatta Rajasa usai rakor membahas penghematan anggaran di Jakarta, kemarin. Penghematan anggaran dilakukan terhadap mata ang- garan-mata anggaran yang tidak mengikat seperti seminar dan perjalanan dinas. “Semua sudah menyampaikan komit- men sepertinya penghematan anggaran dapat dicapai,” kata Hatta Rajasa. Hasil dari penghematan anggaran dapat dialihkan untuk pembiayaan program/proyek lain yang lebih produktif se- perti pembangunan infrastruktur atau program penanggu- langan dampak perubahan iklim. “Itu bisa di kementerian/ lembaga yang bersangkutan maupun kementerian/lembaga lainnya,” katanya. Menurut dia, pengalihan ke program/proyek lain tinggal menunggu pembicaraan dengan pihak Kementerian Keuang- an. “Besaran pagu anggaran tidak berubah sehingga tidak ada perubahan APBN 2011,” katanya. Draft regulasi peman- faatan dana penghematan anggaran sudah selesai dan akan dituangkan dalam bentuk Peraturan Menteri Keuangan (PMK). APBN 2011 menetapkan anggaran pendapatan ne- gara dan hibah sebesar Rp 1.104,9 triliun sementara belanja negara sebesar Rp 1.229,6 triliun. (ant) Penghematan Anggaran 2011 Diperkirakan Rp 20 Triliun JAKARTA - Wakil Ketua Komisi XI DPR Achsanul Qosasih menyatakan, hingga saat ini tak ada usulan kenaikan gaji pejabat pemerintah maupun pejabat Bank Indonesia untuk tahun 2011. “Saat ini tidak ada permintaan kepada DPR untuk kenaikan gaji,” kata Achsanul di Gedung DPR Jakarta, kema- rin. Ia menyebutkan, pihaknya (Komisi XI DPR) pada beberapa tahun lalu memang pernah me- nerima usulan kenaikan gaji pe- jabat negara termasuk pejabat BI. “Saat ini tidak ada per- mintaan itu,” tegasnya. Ia sependapat dengan usu- lan kenaikan gaji diberikan ke- pada staf yang memang ber- prestasi atau mendapat pro- mosi. “Namun untuk Gubernur BI dan Deputi Gubernur, tidak ada prestasi saat ini,” katanya. Sementara itu pengamat po- litik Universitas Indonesia Tahun Ini Gaji Pejabat Tak Naik KURS RUPIAH 9.000 9.500 8.500 21/1 24/1 25/1 9.038 9.064 9.058 Maswardi Rauf berpenda- pat gaji pejabat negara yang sudah mendapat fasili- tas negara tidak perlu meng- alami kenaikan. “Menaikkan gaji pegawai biasa seperti guru atau pegawai lainnya pasti akan lebih baik dari- pada menaikkan gaji pejabat negara,” katanya. Menanggapi pendapat bahwa kenaikan gaji ber- dampak pada penurunan penyimpangan, Maswardi mengatakan, kalau memang mau meluruskan penyim- pangan sebaiknya dari tingkat bawah. “Menaikkan gaji PNS rendahan pasti lebih baik. Menaikkan gaji PNS seperti guru atau pegawai lainnya pasti lebih baik daripada menaikkan gaji pejabat negara yang sudah difasilitasi,” tegas- nya. (ant) JAKARTA - Undang-undang No. 40/2004 tentang Sistem Jaminan Sosial Nasional (SJSN) perlu dilakukan penyesuaian untuk mendukung operasionalisasi dan fung- si yang diamanatkan kepada Badan Penyelenggara Ja- minan Sosial (BPJS). “Ada beberapa hal yang bertentan- gan dalam UU No 40/2004 dengan draf RUU BPJS. Salah satunya berkaitan dengan dana jaminan,” kata Ketua Kon- federasi Serikat Pekerja Seluruh Indonesia, Sjukur Sarto dalam seminar yang bertajuk ‘Format Ideal Dana Jaminan Sosial’ di Jakarta, kemarin. Dalam UU No 40/2004, ia menyebutkan, dana jaminan so- sial wajib dikelola dan dikembangkan BPJS dengan memper- timbangkan aspek likuiditas, solvabilitas, kehati-hatian, keamanan dana dan hasil yang memadai. Sementara, dalam draf RUU BPJS disebutkan bahwa BPJS hanya diizinkan in- vestasi pada deposito (on call dan deposito berjangka), dan surat utang pemerintah. “Dari sini terlihat pola investasi yang tertuang dalam peraturan itu tidak menggambarkan sema- ngat untuk mengembangkan dana agar dapat memberikan manfaat yang maksimal,” ujarnya. Pada kesempatan yang sama, Deputi Kementerian BUMN Bidang Perbankan dan Jasa Keuangan, Parikesit Soeprapto mengharapkan, kedepan BPJS dapat menjadi investor po- tensial yang mendukung perekonomian nasional. “BPJS harus tetap memperhatikan kaidah investasi yang baik dengan memperhatikan kaidah investasi yang baik dan prinsip ma- najemen risiko yang memadai,” katanya. (ant) Aturan SJSN Perlu Disesuaikan gunakan local content. Ini ber- bahaya sekali bagi investasi In- donesia,” katanya. Ia menambahkan, untuk me- laksanakan peraturan tersebut seharusnya Menteri Perda- gangan Mari Elka Pangestu memberikan penjelasan kom- prehensif kepada para pe- ngusaha yang selama ini meng- hasilkan produk-produk lokal. Apalagi, lanjut Herman, por- si Penanaman Modal Dalam Negeri (PMDN) sepanjang 2010 mencapai Rp 22 triliun atau naik 60,1 persen dan porsi Penana- man Modal Asing (PMA) Rp 36,9 triliun atau naik 52 persen. “Artinya, jika peraturan ter- sebut diberlakukan maka po- tensi PMDN akan menurun drastis. Implikasinya adalah, penyerapan tenaga kerja pun akan menurun seiring dengan turunnya potensi PMDN di In- donesia,” katanya. (ant) JAKARTA - Kementerian BUMN mendorong perusa- haan milik negara terutama yang telah menjadi perusahaan pub- lik melakukan penawaran umum kedua (secondary pub- lic offering). Langkah ini untuk memanfaatkan pasar saham guna memperoleh modal dalam rangka meningkatkan kinerja perusahaan, kata Menteri BUMN Mustafa dalam acara Breakfast Meeting dengan BUMN Executive Club, di Me- nara Bank Tabungan Negara, di Jakarta, kemarin. “Kami men- dukung perusahaan untuk me- lakukan SPO (secondary public offering) untuk memaksimalkan pencarian dana investasi di pasar modal,” katanya. Menurut dia, SPO bisa men- jadi opsi bagi perseroan yang ingin mencari pendanaan, se- lain pinjaman perbankan mau- pun menerbitkan obligasi. Tapi, SPO tersebut harus disesuai- kan dengan aturan-aturan dan kententuan Badan Pengawas Pasar Modal-Lembaga Ke- uangan. “BUMN harus me- nangkap peluang pencarian dana hingga dua bahkan tiga kali lipat melalui pasar modal. Emiten tidak bertambah, namun porsi saham BUMN di pasar modal dapat meningkat, se- hingga mendorong gairah di pasar saham,” ujarnya. Hingga 24 Desember 2010, sebanyak 17 BUMN yang ter- daftar di pasar modal sebagi- Kementerian Dorong BUMN Secondary Public Offering an besar memiliki pergerakan saham yang positif dalam satu tahun terakhir dengan kapi- talisasi pasar hingga sekitar Rp 819 triliun, atau mengua- sai sekitar 26 persen dari to- tal kapitalisasi 421 perusa- haan yang tercataqt di Bursa Efek Indonesia. Mustafa mencontohkan, Bank BTN yang mencatatkan saham perdana (IPO) di BEI pada awal 2010, saat ini sudah memiliki harga saham yang cu- kup tinggi. “Performa keuangan BTN terus membaik pasca IPO. Saat ini, BTN masih memiliki 15 persen saham yang dapat dile- pas melalui SPO,” katanya. Perbankan yang melakukan SPO tentunya akan dapat mem- perkuat modal untuk me- ningkatkan rasio kecukupan modal (capital adequacy rasio) perusahaan. Untuk itu, Kemen- terian BUMN selaku kuasa pe- megang saham BUMN akan mengajak BUMN Tbk untuk merealisasikan program SPO ini. Terkait rencana SPO yang merupakan bagian dari aksi kor- porasi itu, Direktur Utama Bank BTN, Iqbal Latanro, menuturkan arahan tersebut merupakan opsi yang dapat dipertimbangkan perusahaan. “Pertumbuhan kredit yang cukup tinggi tentu akan terbatasi oleh modal. Un- tuk meningkatkan ekspansi kredit yang cukup tinggi dibu- tuhkan modal yang cukup be- sar,” kata Iqbal. (ant) JAKARTA - Direktur Jende- ral Bea dan Cukai Thomas Su- gijata menyatakan bahwa hing- ga saat ini pihaknya masih be- lum memberlakukan ketentuan pembebasan bea masuk impor pangan seperti yang diputus- kan pemerintah. “Aturan yang baru belum keluar/jalan, masih yang lama dipakai,” kata Tho- mas di Kantor Menko Pereko- nomian Jakarta, kemarin. Ia menyebutkan, sebagai pihak pelaksana kebijakan, Ditjen Bea dan Cukai masih menunggu keputusan Men- teri Keuangan yang baru. BM Impor Pangan Belum Dibebaskan “Mungkin sedang diproses, kami menunggu keputusan dari Menteri Keuangan,” kata Thomas. Sementara itu Menko Per- ekonomian Hatta Rajasa me- nyatakan bahwa keputusan mengenai pembebasan bea masuk impor sekitar 57 komo- ditas pangan sudah ditanda- tangani. Ia mengatakan, kepu- tusan pembebasan bea masuk impor pangan itu tidak berlaku surut tapi berlaku sejak diun- dangkan. Sedangkan Menteri Keuang- an Agus DW Martowardojo menyatakan bahwa dirinya sudah menandatangani kepu- tusan mengenai pembebasan bea masuk impor pangan. “Sebanyak 57 sudah saya tandatangani kecuali beras yang ditunda hingga Maret,” kata Agus. Penetapan kebijakan terse- but setelah mempertimbang- kan berbagai aspirasi termasuk suara yang mewakili petani. Menurut dia, saat ini PMK ten- tang pembebasan BM impor pangan itu sedang dalam tahap harmonisasi di Kementerian Hukum dan HAM. (ant) JAKARTA - Menteri Keuangan (Menkeu) Agus Martowardojo mengatakan saat ini Kementerian Lembaga baru menyanggupi melakukan penghe- matan anggaran sebesar Rp 11 triliun apabila In- pres penghematan anggaran mulai diberlakukan. “Kita ingin pencapaian penghematan kurang lebih Rp 20 triliun, dan dari proses semua Kementerian Lembaga ke atas, kelihatannya baru tercapai Rp 11 triliun,” ujarnya saat ditemui di Jakarta, kemarin. Untuk itu, Menkeu mengimbau seluruh Ke- menterian Lembaga kembali mengkaji pos-pos anggaran yang dapat dihemat serta meng- gunakan anggaran untuk perjalanan dinas, ra- pat maupun pertemuan di luar kantor secara le- bih efisien. Menkeu juga mengharapkan selu- ruh Kementerian Lembaga dapat berkomitmen untuk melakukan penghematan hingga 10 per- sen. “Yang 10 persen itu lebih kita arahkan pada penghematan atau menggunakan anggaran se- cara lebih efektif. Khususnya anggaran perjalan- an dinas, anggaran rapat, atau pertemuan-per- Kementerian Lembaga Baru Hemat Rp 11 Triliun temuan yang ada di luar kantor dan hal lain yang bisa dihemat,” ujarnya. Dana hasil penghematan tersebut akan di- gunakan untuk mempercepat pelaksanaan program sesuai prioritas kerja, misalnya untuk infrastruktur, untuk persiapan menghadapi ancaman pangan dan keterbatasan energi ataupun kegiatan untuk masyarakat yang perlu dibantu secara sosial. Penghematan tersebut bukan merupakan pe- motongan pagu anggaran namun menekankan pada efektifitas penggunaan. Menurut Menkeu, pelaksanaan Inpres ini agar berlaku secara efek- tif akan dikoordinasikan melalui tiga menteri koordinator dengan dukungan Kementerian Keuangan dan Badan Perencanaan Pemba- ngunan Nasional. “Karena ini nantinya akan berupa Inpres, kita persiapkan saat Inpres itu dikeluarkan betul-betul dapat efektif. Tentu koor- dinasinya dilakukan oleh tiga Menko, sedang- kan secara keuangan Kemenkeu dengan Bap- penas juga akan mendukung,” ujarnya. (ant)

Upload: e-paper-kmb

Post on 21-Feb-2016

345 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

Bisnis Jakarta - Rabu, 26 Januari 2011

TRANSCRIPT

Page 1: Bisnis Jakarta - Rabu, 26 Januari 2011

F r e e D a i l y N e w s p a p e r w w w . b i s n i s - j a k a r t a . c o m

Redaksi/Sirkulasi/Iklan: GEDUNG PERS PANCASILAJl. Gelora VII No. 32 Palmerah Selatan Jakarta Pusat.

Tlp: 021 - 5357602 (Hunting) Fax: 021 - 53670771

8 HalamanNo. 18 tahun VRabu, 26 Januari 2011

Wartawan Bisnis Jakarta membawa tanda pengenal dan tidak dibenarkan meminta/menerima sesuatu dari sumber.

Pemimpin Umum : Satria Naradha, Pemimpin Redaksi/Penanggung Jawab : Suja Adnyana, Redaktur Pelaksana : Nikson, Gde Rahadi, Redaksi : Hardianto, Ade Irawan, Bogor : Aris Basuki, Depok : Rina Ratna, Kontributor Bekasi : Muhajir,Nendi Kurniawan, Safa Aris Muzakar, Iklan : Ujang Suheli, Sirkulasi : D. Swantara. Alamat Redaksi : Jalan Gelora VII No 32 Palmerah, Jakarta Pusat. Telpon (021) 5356272, 5357602, Fax (021) 53670771. Website : www.bisnis-jakarta.com,email : [email protected]. Tarif Iklan : Iklan Mini minimal 3 baris Rp 6.000 per baris, Iklan Umum/Display BW : Rp 15.000 per mmk, Iklan Warna FC : Rp. 18.000 per mmk Iklan Keluarga/Duka Cita : Rp 7.000 per mmk,

Advetorial Mini (maks 400 mmk) Rp 4.500 per mmk, Biasa (lebih dari 400 mmk) Rp 6.000 per mmk. Pembayaran melalui Bank BCA No Rekening 006-304-1944 a/n PT. Nusantara Media Baliwangi, Bank BRI No Rekening 0018-01-000580-30-2 a/n PT. Nusantara Media Baliwangi.Bukti transfer di fax ke (021) 53670771, cantumkan nama dan nomor telpon sesuai registrasi.Penerbit : PT. NUSANTARA MEDIA BALIWANGI

Bisnis Jakarta/antHEMAT ANGGARAN - Menko Perekonomian Hatta Rajasa (kiri) berbicara didampingi Menkeu Agus Martowardojo dalam rapat koordinasi mengenai penghematan anggarandi Kementerian Ekonomi, Jakarta, kemarin.

Permendag 39/2010 Ancam InvestasiJAKARTA - Himpunan

Pengusaha Pribumi Indonesia(Hippi) menilai Peraturan Men-teri Perdagangan (Permendag)Nomor 39 Tahun 2010 dapatmengancam investasi di Indo-nesia karena bisa mematikanusaha-usaha lokal yang digarappengusaha pribumi. SekretarisJenderal Hippi Herman Heru Su-probo, di Jakarta, kemarin me-ngatakan, pemberlakuan Per-men tersebut akan semakin

membuka ruang bagi produk-produk China membanjiri pa-saran Indonesia sedangkan,tambahnya, produk-produkyang menggunakan kandunganlokal akan terancam gulung tikar.“Jika Permendag ini tidak dikajiulang maka dalam waktu limatahun ke depan dipastikanproduk-produk yang meng-gunakan local content, akangulung tikar,” ujarnya.

Herman menjelaskan, jika

produsen diizinkan mengimporbarang jadi ke Indonesia, makaotomatis tidak lagi diperlukanindustri yang memproses pro-duk-produk yang menggunakankandungan lokal, sehingga mi-nat investasi untuk memba-ngun industri di Indonesia punsemakin menurun. “Sebab, se-tiap produsen cukup mengim-por barang jadi dari luar negeri,dan tidak lagi memberdayakanproduk-produk yang meng-

JAKARTA - Pemerintah sudah menghitung penghematananggaran APBN 2011 akan mencapai sekitar Rp 20 triliunmeski pelaksanaannya belum genap satu bulan. “Diharap-kan ada penghematan anggaran sekitar 10 persen dari totalbelanja atau nominalnya Rp 20 triliun selama 2011,” kataMenko Perekonomian Hatta Rajasa usai rakor membahaspenghematan anggaran di Jakarta, kemarin.

Penghematan anggaran dilakukan terhadap mata ang-garan-mata anggaran yang tidak mengikat seperti seminardan perjalanan dinas. “Semua sudah menyampaikan komit-men sepertinya penghematan anggaran dapat dicapai,” kataHatta Rajasa.

Hasil dari penghematan anggaran dapat dialihkan untukpembiayaan program/proyek lain yang lebih produktif se-perti pembangunan infrastruktur atau program penanggu-langan dampak perubahan iklim. “Itu bisa di kementerian/lembaga yang bersangkutan maupun kementerian/lembagalainnya,” katanya.

Menurut dia, pengalihan ke program/proyek lain tinggalmenunggu pembicaraan dengan pihak Kementerian Keuang-an. “Besaran pagu anggaran tidak berubah sehingga tidakada perubahan APBN 2011,” katanya. Draft regulasi peman-faatan dana penghematan anggaran sudah selesai dan akandituangkan dalam bentuk Peraturan Menteri Keuangan(PMK). APBN 2011 menetapkan anggaran pendapatan ne-gara dan hibah sebesar Rp 1.104,9 triliun sementara belanjanegara sebesar Rp 1.229,6 triliun. (ant)

Penghematan Anggaran 2011Diperkirakan Rp 20 Triliun

JAKARTA - Wakil KetuaKomisi XI DPR AchsanulQosasih menyatakan, hinggasaat ini tak ada usulan kenaikangaji pejabat pemerintah maupunpejabat Bank Indonesia untuktahun 2011. “Saat ini tidak adapermintaan kepada DPR untukkenaikan gaji,” kata Achsanuldi Gedung DPR Jakarta, kema-rin. Ia menyebutkan, pihaknya(Komisi XI DPR) pada beberapatahun lalu memang pernah me-nerima usulan kenaikan gaji pe-jabat negara termasuk pejabatBI. “Saat ini tidak ada per-mintaan itu,” tegasnya.

Ia sependapat dengan usu-lan kenaikan gaji diberikan ke-pada staf yang memang ber-prestasi atau mendapat pro-mosi. “Namun untuk GubernurBI dan Deputi Gubernur, tidakada prestasi saat ini,” katanya.

Sementara itu pengamat po-litik Universitas Indonesia

Tahun IniGaji Pejabat Tak Naik

KURS RUPIAH

9.000

9.500

8.500

21/1 24/1 25/1

9.038

9.0649.058

Maswardi Rauf berpenda-pat gaji pejabat negarayang sudah mendapat fasili-tas negara tidak perlu meng-alami kenaikan. “Menaikkangaji pegawai biasa sepertiguru atau pegawai lainnyapasti akan lebih baik dari-pada menaikkan gaji pejabatnegara,” katanya.

Menanggapi pendapatbahwa kenaikan gaji ber-dampak pada penurunanpenyimpangan, Maswardimengatakan, kalau memangmau meluruskan penyim-pangan sebaiknya daritingkat bawah. “Menaikkangaji PNS rendahan pastilebih baik. Menaikkan gajiPNS seperti guru ataupegawai lainnya pasti lebihbaik daripada menaikkangaji pejabat negara yangsudah difasilitasi,” tegas-nya. (ant)

JAKARTA - Undang-undang No. 40/2004 tentangSistem Jaminan Sosial Nasional (SJSN) perlu dilakukanpenyesuaian untuk mendukung operasionalisasi dan fung-si yang diamanatkan kepada Badan Penyelenggara Ja-minan Sosial (BPJS). “Ada beberapa hal yang bertentan-gan dalam UU No 40/2004 dengan draf RUU BPJS. Salahsatunya berkaitan dengan dana jaminan,” kata Ketua Kon-federasi Serikat Pekerja Seluruh Indonesia, Sjukur Sartodalam seminar yang bertajuk ‘Format Ideal Dana JaminanSosial’ di Jakarta, kemarin.

Dalam UU No 40/2004, ia menyebutkan, dana jaminan so-sial wajib dikelola dan dikembangkan BPJS dengan memper-timbangkan aspek likuiditas, solvabilitas, kehati-hatian,keamanan dana dan hasil yang memadai. Sementara, dalamdraf RUU BPJS disebutkan bahwa BPJS hanya diizinkan in-vestasi pada deposito (on call dan deposito berjangka), dansurat utang pemerintah. “Dari sini terlihat pola investasi yangtertuang dalam peraturan itu tidak menggambarkan sema-ngat untuk mengembangkan dana agar dapat memberikanmanfaat yang maksimal,” ujarnya.

Pada kesempatan yang sama, Deputi Kementerian BUMNBidang Perbankan dan Jasa Keuangan, Parikesit Soepraptomengharapkan, kedepan BPJS dapat menjadi investor po-tensial yang mendukung perekonomian nasional. “BPJS harustetap memperhatikan kaidah investasi yang baik denganmemperhatikan kaidah investasi yang baik dan prinsip ma-najemen risiko yang memadai,” katanya. (ant)

Aturan SJSNPerlu Disesuaikan

gunakan local content. Ini ber-bahaya sekali bagi investasi In-donesia,” katanya.

Ia menambahkan, untuk me-laksanakan peraturan tersebutseharusnya Menteri Perda-gangan Mari Elka Pangestumemberikan penjelasan kom-prehensif kepada para pe-ngusaha yang selama ini meng-hasilkan produk-produk lokal.

Apalagi, lanjut Herman, por-si Penanaman Modal Dalam

Negeri (PMDN) sepanjang 2010mencapai Rp 22 triliun atau naik60,1 persen dan porsi Penana-man Modal Asing (PMA) Rp36,9 triliun atau naik 52 persen.“Artinya, jika peraturan ter-sebut diberlakukan maka po-tensi PMDN akan menurundrastis. Implikasinya adalah,penyerapan tenaga kerja punakan menurun seiring denganturunnya potensi PMDN di In-donesia,” katanya. (ant)

JAKARTA - KementerianBUMN mendorong perusa-haan milik negara terutama yangtelah menjadi perusahaan pub-lik melakukan penawaranumum kedua (secondary pub-lic offering). Langkah ini untukmemanfaatkan pasar sahamguna memperoleh modal dalamrangka meningkatkan kinerjaperusahaan, kata MenteriBUMN Mustafa dalam acaraBreakfast Meeting denganBUMN Executive Club, di Me-nara Bank Tabungan Negara, diJakarta, kemarin. “Kami men-dukung perusahaan untuk me-lakukan SPO (secondary publicoffering) untuk memaksimalkanpencarian dana investasi dipasar modal,” katanya.

Menurut dia, SPO bisa men-jadi opsi bagi perseroan yangingin mencari pendanaan, se-lain pinjaman perbankan mau-pun menerbitkan obligasi. Tapi,SPO tersebut harus disesuai-kan dengan aturan-aturan dankententuan Badan PengawasPasar Modal-Lembaga Ke-uangan. “BUMN harus me-nangkap peluang pencariandana hingga dua bahkan tigakali lipat melalui pasar modal.Emiten tidak bertambah, namunporsi saham BUMN di pasarmodal dapat meningkat, se-hingga mendorong gairah dipasar saham,” ujarnya.

Hingga 24 Desember 2010,sebanyak 17 BUMN yang ter-daftar di pasar modal sebagi-

Kementerian DorongBUMN Secondary

Public Offeringan besar memiliki pergerakansaham yang positif dalam satutahun terakhir dengan kapi-talisasi pasar hingga sekitarRp 819 triliun, atau mengua-sai sekitar 26 persen dari to-tal kapitalisasi 421 perusa-haan yang tercataqt di BursaEfek Indonesia.

Mustafa mencontohkan,Bank BTN yang mencatatkansaham perdana (IPO) di BEIpada awal 2010, saat ini sudahmemiliki harga saham yang cu-kup tinggi. “Performa keuanganBTN terus membaik pasca IPO.Saat ini, BTN masih memiliki 15persen saham yang dapat dile-pas melalui SPO,” katanya.

Perbankan yang melakukanSPO tentunya akan dapat mem-perkuat modal untuk me-ningkatkan rasio kecukupanmodal (capital adequacy rasio)perusahaan. Untuk itu, Kemen-terian BUMN selaku kuasa pe-megang saham BUMN akanmengajak BUMN Tbk untukmerealisasikan program SPO ini.

Terkait rencana SPO yangmerupakan bagian dari aksi kor-porasi itu, Direktur Utama BankBTN, Iqbal Latanro, menuturkanarahan tersebut merupakan opsiyang dapat dipertimbangkanperusahaan. “Pertumbuhankredit yang cukup tinggi tentuakan terbatasi oleh modal. Un-tuk meningkatkan ekspansikredit yang cukup tinggi dibu-tuhkan modal yang cukup be-sar,” kata Iqbal. (ant)

JAKARTA - Direktur Jende-ral Bea dan Cukai Thomas Su-gijata menyatakan bahwa hing-ga saat ini pihaknya masih be-lum memberlakukan ketentuanpembebasan bea masuk imporpangan seperti yang diputus-kan pemerintah. “Aturan yangbaru belum keluar/jalan, masihyang lama dipakai,” kata Tho-mas di Kantor Menko Pereko-nomian Jakarta, kemarin.

Ia menyebutkan, sebagaipihak pelaksana kebijakan,Ditjen Bea dan Cukai masihmenunggu keputusan Men-teri Keuangan yang baru.

BM Impor Pangan BelumDibebaskan

“Mungkin sedang diproses,kami menunggu keputusandari Menteri Keuangan,” kataThomas.

Sementara itu Menko Per-ekonomian Hatta Rajasa me-nyatakan bahwa keputusanmengenai pembebasan beamasuk impor sekitar 57 komo-ditas pangan sudah ditanda-tangani. Ia mengatakan, kepu-tusan pembebasan bea masukimpor pangan itu tidak berlakusurut tapi berlaku sejak diun-dangkan.

Sedangkan Menteri Keuang-an Agus DW Martowardojo

menyatakan bahwa dirinyasudah menandatangani kepu-tusan mengenai pembebasanbea masuk impor pangan.“Sebanyak 57 sudah sayatandatangani kecuali berasyang ditunda hingga Maret,”kata Agus.

Penetapan kebijakan terse-but setelah mempertimbang-kan berbagai aspirasi termasuksuara yang mewakili petani.Menurut dia, saat ini PMK ten-tang pembebasan BM imporpangan itu sedang dalam tahapharmonisasi di KementerianHukum dan HAM. (ant)

JAKARTA - Menteri Keuangan (Menkeu) AgusMartowardojo mengatakan saat ini KementerianLembaga baru menyanggupi melakukan penghe-matan anggaran sebesar Rp 11 triliun apabila In-pres penghematan anggaran mulai diberlakukan.“Kita ingin pencapaian penghematan kurang lebihRp 20 triliun, dan dari proses semua KementerianLembaga ke atas, kelihatannya baru tercapai Rp 11triliun,” ujarnya saat ditemui di Jakarta, kemarin.

Untuk itu, Menkeu mengimbau seluruh Ke-menterian Lembaga kembali mengkaji pos-posanggaran yang dapat dihemat serta meng-gunakan anggaran untuk perjalanan dinas, ra-pat maupun pertemuan di luar kantor secara le-bih efisien. Menkeu juga mengharapkan selu-ruh Kementerian Lembaga dapat berkomitmenuntuk melakukan penghematan hingga 10 per-sen. “Yang 10 persen itu lebih kita arahkan padapenghematan atau menggunakan anggaran se-cara lebih efektif. Khususnya anggaran perjalan-an dinas, anggaran rapat, atau pertemuan-per-

Kementerian LembagaBaru Hemat Rp 11 Triliun

temuan yang ada di luar kantor dan hal lain yangbisa dihemat,” ujarnya.

Dana hasil penghematan tersebut akan di-gunakan untuk mempercepat pelaksanaan programsesuai prioritas kerja, misalnya untuk infrastruktur,untuk persiapan menghadapi ancaman pangan danketerbatasan energi ataupun kegiatan untukmasyarakat yang perlu dibantu secara sosial.

Penghematan tersebut bukan merupakan pe-motongan pagu anggaran namun menekankanpada efektifitas penggunaan. Menurut Menkeu,pelaksanaan Inpres ini agar berlaku secara efek-tif akan dikoordinasikan melalui tiga menterikoordinator dengan dukungan KementerianKeuangan dan Badan Perencanaan Pemba-ngunan Nasional. “Karena ini nantinya akanberupa Inpres, kita persiapkan saat Inpres itudikeluarkan betul-betul dapat efektif. Tentu koor-dinasinya dilakukan oleh tiga Menko, sedang-kan secara keuangan Kemenkeu dengan Bap-penas juga akan mendukung,” ujarnya. (ant)

Page 2: Bisnis Jakarta - Rabu, 26 Januari 2011

2Bisnis Jakarta, Rabu 26 Januari 2011Ek bis

Regular 2.776.847.000 5.064.231.149.000Perdagangan Rights 0.000 0Perdagangan Warrants 118.212.816 5.697.533.340

Total 3.280.023.040 5.053.554.949.216

Asing Beli 716.361.007 2.378.272.551.700Asing Jual 695.840.576 2.046.441.632.300Transaksi Asing Netto 20.520.431 331.830.919.400

BNBR-W 3 2 48.094.000 1 50KBRI-W 4 3 1.378.500 1 33,33RODA 103 79 38.329.000 24 30,38JKON 750 600 1.000 150 25LPIN 3.675 2.950 253.500 725 24,58SSTM 280 225 6.395.500 55 24,44BCAP 465 375 1.467.000 90 24ASDM 700 610 2.500 90 14,75BVIC 146 129 410.000 17 13,18FREN-W 29 26 3.045.500 3 11,54IGAR 190 172 2.388.000 18 10,47AHAP 101 92 500 9 9,78DPNS 420 385 500 35 9,09EPMT 1.090 1.000 39.000 90 9MNCN 870 800 32.970.500 70 8,75AALI 22.850 21.250 2.517.000 1.600 7,53HEXA 6.450 6.000 648.500 450 7,50KPIG 580 540 14.448.000 40 7,41WOMF 510 475 642.000 35 7,37UNTR 21.650 20.200 8.076.000 1.450 7,18ELTY-W 30 28 12.860.500 2 7,14LSIP 12.000 11.200 2.547.500 800 7,14BSIM 380 355 4.340.000 25 7,04BBKP 610 570 8.287.000 40 7,02EMTK 1.070 1.000 1.000 70 7FASW 2.675 2.500 1.412.500 175 7FPNI 141 132 879.500 9 6,82SPMA 235 220 1.973.000 15 6,82SHID 970 910 7.727.500 60 6,59ASRI 250 235 99.097.000 15 6,38UNSP-W2 100 94 445.000 6 6,38TRIO 680 640 324.000 40 6,25APIC 260 245 649.000 15 6,12SIAP 73 69 5.500 4 5,80IKAI 149 141 1.357.500 8 5,67BBRI 5.150 4.875 96.619.500 275 5,64IMAS 6.650 6.300 27.000 350 5,56TRIL 57 54 1.860.000 3 5,56TOTO 39.000 37.000 5.000 2.000 5,41ADRO 2.475 2.350 54.571.500 125 5,32

INDEKS HARGA SAHAM BURSA EFEK INDONESIA

YP eTrading Securities 439.886.925.000 349.365.500 23.878CS Credit Suisse Securities Indonesia1.181.982.476.000 413.239.500 16.939PD Indo Premier Securities 257.231.944.500 229.576.000 14.776ZP Kim Eng Securities 503.999.303.000 253.633.500 10.110YU CIMB-GK Securities Indonesia 523.407.720.500 264.049.500 8.911NI BNI Securities 175.353.374.500 155.182.000 8.335DR OSK Nusadana Securities Indonesia305.836.194.500 176.478.500 6.461KK Phillip Securities Indonesia 152.891.410.000 102.976.000 6.301CP Valbury Asia Securities 143.852.605.500 174.844.000 5.849

Hang Seng Index HSI.X 23.788,8301 -12,9492 -0,0544 Selasa, 25 Januari 2011Kuala Lumpur Composite Index KLCI 1.526,4301 16,5400 1,0954 Selasa, 25 Januari 2011Seoul Composite Index KOSPI 2.086,6699 4,5100 0,2166 Selasa, 25 Januari 2011Tokyo Nikkei 225 NI225 10.464,4199 119,3096 1,1533 Selasa, 25 Januari 2011Manila Composite Index PHSC 3.960,3000 57,5901 1,4756 Selasa, 25 Januari 2011Stock Exchange of Thai SET 959,1700 -4,5100 -0,4680 Selasa, 25 Januari 2011Tokyo SE Index TOKS 1.725,2400 0,0000 0,0000 Selasa, 25 Januari 2011Taipei Weighted Index TWI 8.991,3896 -20,3105 -0,2254 Selasa, 25 Januari 2011Australia All Industrial Index XAI 1.226,4900 0,0000 0,0000 Selasa, 25 Januari 2011

SAHAM TERAKTIF BEI (REGULER)

Code Value Vol Freq Last +/- BVol Bid Offer OffVol

SAHAM KENAIKAN DAN PENURUNAN TERBESAR BEI

SAHAM KENAIKAN TERBESAR BEI SAHAM PENURUNAN TERBESAR BEIBBRI 487.748,21 193.239 4.366 5.150 275 7.066 5.100 5.150 364ASII 476.599,16 19.607 3.789 49.200 2.400 103 49.150 49.200 34BMRI 336.409,19 120.406 2.922 5.650 150 1.029 5.600 5.650 12.385BUMI 315.448,79 207.340 1.959 3.025 0 12.125 3.025 3.050 7.143TLKM 242.081,53 63.246 1.259 7.650 -50 3.184 7.650 7.700 1.841PTBA 210.394,66 21.059 3.145 20.100 400 99 20.050 20.100 105SMGR 189.487,38 47.955 1.813 8.000 350 2.989 7.950 8.000 5.362INTP 186.311,30 26.734 1.745 13.900 400 676 13.850 13.900 866BBCA 183.576,66 66.229 2.430 5.600 200 4 5.600 5.650 470ITMG 180.040,15 7.574 2.273 47.800 1.750 31 47.700 47.800 55PGAS 175.231,79 86.452 1.588 4.000 100 4.776 4.000 4.050 4.611UNTR 172.472,19 16.152 2.165 21.650 1.450 186 21.600 21.650 5BJBR 172.318,17 299.728 3.412 1.150 20 19.200 1.140 1.150 3.807BDMN 143.587,88 50.060 1.584 5.900 50 768 5.850 5.900 727BBNI 134.740,01 81.158 1.323 3.350 100 3.041 3.325 3.350 1.776ADRO 131.838,55 109.143 2.173 2.475 125 5.489 2.425 2.475 4.759INDY 105.020,26 48.277 1.090 4.350 75 100 4.325 4.350 82BORN 102.351,81 124.999 1.937 1.630 10 2.679 1.620 1.630 1.797LPKR 97.578,60 362.777 1.242 530 -20 73.097 530 540 82.009GGRM 93.414,92 5.118 1.019 36.900 1.400 1 36.850 36.900 15BBTN 86.518,03 125.886 1.837 1.370 30 1.280 1.360 1.370 1.927KLBF 77.122,55 55.930 1.708 2.775 125 4.573 2.750 2.775 692DOID 63.606,90 97.841 1.663 1.320 40 3.623 1.310 1.320 2.078INDF 57.897,02 24.820 1.524 4.725 150 4.027 4.700 4.725 231AALI 56.036,49 5.034 1.065 22.850 1.600 22 22.850 22.950 19CPIN 52.898,68 72.427 2.427 1.460 30 1.987 1.450 1.460 565HRUM 48.312,41 11.078 766 8.750 50 334 8.700 8.750 909JSMR 48.178,94 31.217 884 3.075 0 3.238 3.050 3.075 238ANTM 46.836,49 41.721 1.375 2.250 75 1.431 2.225 2.250 1.235KRAS 42.147,58 74.697 1.978 1.120 10 10.270 1.120 1.130 4.024TINS 40.003,60 31.062 933 2.600 75 351 2.575 2.600 1.855UNVR 39.387,19 5.558 995 14.150 150 26 14.150 14.250 2INCO 36.919,34 15.711 980 4.700 50 571 4.675 4.700 2.311AKRA 33.157,92 46.113 1.331 1.450 30 1.658 1.440 1.450 232TRAM 31.331,75 101.807 249 610 20 4.500 600 610 1.146LSIP 29.607 5.095 572 12.000 800 15 11.950 12.000 192BSDE 28.187,32 76.060 717 740 20 3.924 730 740 1.395MNCN 27.283,74 65.941 486 870 70 3.068 860 870 4.353BTEL 25.273,78 229.929 343 220 0 37.329 220 225 31.065ASRI 24.324,07 198.194 881 250 15 31.753 245 250 31.312MEDC 23.581,04 14.749 694 3.200 125 925 3.200 3.225 725IDKM 22.317,75 47.974 2.779 940 10 1.858 930 940 217

NoCode Last Done Previous Price Total Volume +/- +/-% NoCode Last Done Previous Price Total Volume +/- +/-%

CKRA-W 18 38 4.000 -20 -52,63KBLV-W2 900 1.590 500 -690 -43,40SQMI 130 151 1.500 -21 -13,91TMPI-W 35 40 781.500 -5 -12,50KOIN-W 10 11 225.000 -1 -9,09LMPI 230 245 333.000 -15 -6,12CENT 146 155 500 -9 -5,81META-W 185 195 78.000 -10 -5,13GTBO 59 62 24.000 -3 -4,84MYTX 61 64 21.500 -3 -4,69EKAD 235 245 287.500 -10 -4,08LPKR 530 550 181.388.500 -20 -3,64JECC 540 560 10.000 -20 -3,57INDX 109 113 134.000 -4 -3,54MEGA 3.075 3.175 3.500 -100 -3,15CTTH 68 70 51.000 -2 -2,86PANR 170 175 500 -5 -2,86PBRX-W 455 465 830.000 -10 -2,15LAMI 188 192 1.647.000 -4 -2,08INPC 95 97 20.000 -2 -2,06BAYU 240 245 182.000 -5 -2,04TOTL 245 250 508.000 -5 -2SMAR 5.100 5.200 1.500 -100 -1,92MCOR 160 163 500 -3 -1,84MASA 280 285 1.850.000 -5 -1,75CFIN 570 580 6.636.000 -10 -1,72EMDE 183 186 69.628.500 -3 -1,61MLPL 305 310 44.705.000 -5 -1,61DAVO 65 66 1.739.000 -1 -1,52DILD 325 330 3.431.500 -5 -1,52TIRT 69 70 127.000 -1 -1,43BLTA 360 365 12.048.000 -5 -1,37AISA 730 740 4.117.500 -10 -1,35KBRI 80 81 3.256.500 -1 -1,23TMPO 80 81 5.000 -1 -1,23KBLV 940 950 247.000 -10 -1,05TBIG 2.475 2.500 1.388.000 -25 -1SMDM 118 119 767.500 -1 -0,84MBAI 13.200 13.300 500 -100 -0,75BISI 1.370 1.380 2.828.500 -10 -0,72

Papan Volume Value

REKAPITULASI BEI INDEKS INTERNASIONAL BEI (ASIA PASIFIK)

Nama Indeks Simbol Value +/- +/-% Updated

SAHAM BROKER BEI

Code Name Value Volume Frequency

PROPERTI

180.331 3.715 2.1034

KONSUMEN

986.771 22.872 2.3729

INDUSTRI DASAR

344.352 9.282 2.7702

PERTAMBANGAN

3175.3269 72.9858 2.3526

PERTANIAN

2100.7429 84.3699 4.1842

INFRASTRUKTUR

777.406 5.443 0.7051

Last Update 25/1/2011

JAKARTA - Pergerakanmata uang dalam negeri menun-jukkan penguatan sebesar 25poin terhadap dolar AS setelahsempat berfluktuasi. Kurs Ru-piah terhadap dolar AS di pasarspot antarbank Jakarta padaSelasa sore ini menguat sebe-sar 25 poin ke posisi Rp9.033dibanding sebelumnya yangsebesar Rp9.058. “Salah satupemicu penguatan rupiah ad-alah menguatnya indeks hargasaham gabungan (IHSG) padahari ini menguat lumayan sig-nifikan hingga 2 persen lebih,”ujar analis Asjaya IndosuryaSecurities, Reza Priyambada diJakarta, kemarin.

Rupiah Menguat

Setelah BerfluktuasiIa menambahkan, kondisi

makro yang stabil memicu pel-aku pasar uang kembali men-empatkan dananya kedalambentuk rupiah, setelah sebel-umnya pelaku pasar banyakyang keluar dari rupiah. “Sebe-lumnya banyak pelaku pasarmenarik dananyasehinggamembuat rupiah melemah, un-tuk dialihkan dalam bentukdolar AS, dan ada juga yangmembeli emas sebagai salahsatu intrumen investasi yangbaik, sebagian lagi dalam ben-tuk cash,” kata dia.

Penguatan rupiah itu,menunjukkan fundamentalekonomi kawasan Eropa dan AS

sedikit berjalan lambat, maka pel-aku pasar uang kembali menem-patkan dananya dalam bentukrupiah. “Penguatan rupiah mem-berikan sinyal positif kedepandalam pertumbuhan ekonomidalam negeri,” ujarnya.

Ia menambahkan, kunjungankerja Presiden RI dan rombon-gan ke Davos, Swiss untukmenghadiri forum ekonomi du-nia juga dianggap positif dandiharapkan dalam kunjunganPresiden RI dan rombongan itudapat meningkatkan fundamen-tal ekonomi Indonesia. “Kun-jungan ini digunakan untuktingkatkan kerja sama negaradunia dan Indonesia,” katanya.

Dengan menguatnya rupiah,lanjut dia, menandakan posisidana asing masih berada didalam negeri, sekaligus mem-beri keyakinan terhadap ekspe-ktasi pertumbuhan fundamen-tal ekonomi sebesar 6,5 persenakan dapat tercapai. “Kendatidemikian, hal lain yang mem-buat rupiah terus melanjutkanpenguatan masih minim. Rupi-ah masih bergerak sempit,penguatannya masih bersifatmassif,” katanya. Sementara,menurut kurs tengah Bank In-donesia (BI) rupiah menguat7 poin ke posisi Rp9.052dibanding sebelumnya sebe-sar Rp9.059. (ant)

JAKARTA - Indeks harga saham gabun-gan (IHSG) Bursa Efek Indonesia (BEI) ke-marin ditutup menguat kembali atau re-bound 2,63 persen terdorong oleh pelakupasar yang kembali melakukan aksi beli ter-hadap saham-saham yang telah murah.IHSG BEI Selasa menguat 87,85 poin atau2,63 persen ke posisi 3.433,91 poin dan kel-ompok 45 saham-saham unggulan (LQ45)juga menguat 17,99 poin (3,07 persen) kelevel 603,22 poin. “Penguatan indeks inilebih disebabkan faktor teknikal. Indekssudah masuk dalam area jenuh jual (oversold), setelah dalam beberapa hari belakan-gan ini indeks berada dalam kondisi jenuhbeli (overbought),” ujar Analis Asjaya In-dosurya Securities, Reza Priyambada.

Nilai saham-saham yang diperdagang-kan di BEI menunjukkan harga yang sudahrendah. Indeks kembali menguat dipicuoleh pelaku pasar yang mengambil momen-tum i tu. “Harga saham di BEI sudahrendah, terutama saham-saham unggulan.Hal itu memicu investor melakukan beli,”katanya.

Selain itu, pelaku pasar asing pada hariini kembali masuk ke pasar saham danmencatatkan beli bersih (foreign nett sell)sebesar Rp331,829 miliar. Ia menambah-kan, bursa Wall Street yang bergerak men-

IHSGRebound 2,63 Persen

JAKARTA - Pemerintahmenyerap dana Rp5,2 triliun daripenawaran yang masuk sebe-sar Rp17,6 triliun pada lelangempat seri surat utang negara(SUN). Dirjen PengelolaanUtang Kementerian Keuangan,Rahmat Waluyanto dalam ket-erangannya di Jakarta, kemarinmenyebutkan, empat seri SUNtersebut adalah SPN20120126(new issuance), FR0053 (re-opening), FR0056 (reopening)

Pemerintah

Serap Rp 5,2 Triliun dari Lelang SUN

Bisnis Jakarta/antBUMN EXECUTIVE BREAKFAST - Menteri BUMN Mustafa Abu Bakar (kiri) bersama Ketua Umum BUMN Executive Club Rudjito (kanan)menyaksikan penukaran nota kerjasama antara Direktur Utama Bank BTN Iqbal Latanro (kedua kiri) dengan Direktur Utama PT POS Indonesia IKetut Mardjana di Jakarta, kemarin.

dan FR0054 (reopening).Pemerintah tidak memenang-

kan penawaran yang masuk dariSPN20120126. Penawaran yangmasuk untuk SUN ini sebesarRp0,305 triliun dengan yield/price tertinggi 7,50 persen danterendah 6,56 persen.

Pemerintah menyerap sebe-sar Rp0,85 triliun dari SUNFR0053 dengan yield sebesar8,99 persen, tingkat kupon 8,25persen. SUN ini akan jatuh tem-

po pada 15 Juli 2021. Jumlahpenawaran yang masuk untukFR0053 mencapai Rp3,663 trili-un dengan yield tertinggi yangmasuk sebesar 9,56 persen danterendah 8,9 persen.

Pemerintah menyerap sebe-sar Rp0,1 triliun dari FR0056dengan yield sebesar 9,79 pers-en, tingkat kupon 8,375 persen,akan jatuh tempo 15 September2026. Penawaran yang masukuntuk FR0056 sebesar Rp5,663

triliun dengan yield tertinggiyang masuk 10,625 persen danterendah 9,75 persen.

Pemerintah menyerap sebesarRp4,25 triliun dari FR0054 denganyield sebesar 10,174 persen,tingkat kupon 9,50 persen, akanjatuh tempo pada 15 Juli 2031.Jumlah penawaran yang masukuntuk FR0054 sebesar Rp8,024triliun dengan yield tertinggi yangmasuk sebesar 10,875 persen danterendah sebesar 10 persen. (ant)

JAKARTA - PT BankTabungan Negara (BTN)akan menerbitkan obligasisenilai Rp 1,5 triliun-Rp 2 tri-liun pada tahun ini. “Obliga-si diproyeksikan terbit se-mester I dengan jangka wak-tu 5-10 tahun,” kata DirekturUtama Bank BTN, Iqbal La-tanro, di sela acara BUMNExecutive Club, di MenaraBTN, Jakarta, kemarin.

Menurut Iqbal, penerbitanobligasi tersebut untuk men-danai ekspansi kredit BTNyang diperkirakan tumbuhsebesar 23-27 persen pada2011. “Ekspansi kredit yangtumbuh berkisar 23-27 persententu dibutuhkan penambah-an modal,” ujarnya.

Perbankan dalam ekspansikredit harus mempertimbang-kan rasio kecukupan modal(CAR) agar terjaga padal level

BTN IncarObligasi Rp 2 Triliun

yang tinggi. “Kita memilikiCAR saat ini sebesar 16-17persen, namun harus dijagaagar tidak tergerus karena ek-spansi kredit yang tinggi,” ujarIqbal.

Selain obligasi pihaknyajuga akan menerbitkan suratutang jangka menengah(MTN), dan sekuritisasi aset.“Tiga rencana aksi korpora-si tersebut (obligasi, MTNdan sekuritisasi aset) akandilakukan pada tahun ini,”katanya.

Menurut Iqbal, MTN akanditerbitkan senilai Rp500 mil-iar, sedangkan sekuritisasi asetsebesar Rp750 miliar-Rp1,25triliun. “Obligasi dan MTN di-upayakan terealisasi pada se-mester I, sedangkan sekuriti-sasi aset pada semester II,”ujarnya. Pada 2010 prognosatotal aset akan tumbuh sebe-

sar 16-17 persen, kredit tum-buh 20 persen, dan laba op-erasional melonjak 63-65 per-sen. “Saya hanya akan men-yampaikan angka pertumbu-hannya saja, tidak menyebutnilainya,” ujarnya.

Sementara untuk 2011,Iqbal menuturkan menarget-kan laba tumbuh 40 persendibanding laba tahun 2010.“Peningkatan laba akan di-dorong, antara la in mem-baiknya prospek bisnis danstrategi mencari dana murahdengan menambah jumlahkantor kas yang hingga Feb-ruari 2011 akan mencapai 300kantor kas di seluruh Indo-nesia,” katanya. Ia pun me-nargetkan, dana pihak ke tigapada tahun ini akan tumbuh17-19 persen, yang mengarahpada dana tabungan dangiro. (ant)

guat kendati kurang ramai menjadi salahsatu pemicu penguatan indeks dalamnegeri dan mayoritas bursa-bursa region-al merespon positif sentimen bursa WallStreet.

Reza mengatakan, pasar Asia termasukIndonesia masih dinilai positif sebagaitempat berinvestasi. Indonesia terus beru-saha menarik minat pelaku pasar asing un-tuk menempatkan dananya masuk kedalam negeri. “Ekspektasi pertumbuhanfundamental ekonomi sebesar 6,5 persensebagai pemicu pelaku pasar eksternal me-nempatkan dananya ke Indonesia,” katadia.

BEI ditutup dengan volume saham yangdiperdagangkan mencapai 2,892 miliar den-gan total nilai Rp5,069 triliun dari 114.487kali transaksi. Saham-saham yang mengal-ami penguatan antara lain saham BankRakyat Indonesia (BBRI) naik Rp275 keRp5,150, Astra International (ASII) naikRp2.400 ke Rp49.200, Tambang BatubaraBukit Asam (PTBA) naik Rp400 ke Rp20.100.

Sementara bursa Regional seperti IndeksHang Seng melemah 12,95 poin (0,05 pers-en) ke level 23.788,83, Indeks Nikkei-225 naik119,31 poin (1,15 persen) ke level 10.464,42,dan Indeks Straits Times melemah 4,61 poin(0,14 persen) ke level 3.181,15. (ant)

Page 3: Bisnis Jakarta - Rabu, 26 Januari 2011

3Bisnis Jakarta, Rabu 26 Januari 2011Ek bisJAKARTA - Grup usaha pro-

dusen kertas yang berpusat diJakarta, Asia Pulp and PaperGroup (APP), mendukung ren-cana moratorium penebanganhutan dan konversi hutan barudi Indonesia yang dijadwalkanakan berlangsung selama duatahun. “Semangat program mor-atorium itu lebih dari sekadarpembatasan konversi hutan.Yang lebih penting adalah di-gunakannya jangka waktu inioleh industri swasta di Indone-sia untuk terus memperluas

APP Dukung Moratorium Konversi Hutan Indonesiaprogram pengelolaan konserva-si aktif bagi masa depan perlin-dungan hutan yang berkelan-jutan,” kata Managing DirectorAPP, Aida Greenbury, kemarin.

Ia memaparkan, moratoriummerupakan kesempatan yangpenting bagi industri kehutan-an di Indonesia dan para pe-mangku kepentingan yang ter-pengaruh untuk memperbaikiperencanaan lahan dan penera-pan praktik-praktik terbaik dalampengelolaan kehutanan yangberkelanjutan secara nasional.

Selama kurun waktu terse-but, APP bertekad akan terusmelangkah ke depan denganserangkaian aktivitas dan pro-gram yang bertujuan untukmenilai dan meningkatkan prak-tik-praktik keberlanjutannya.

Berbagai program yangdirencanakan dalam dua tahunke depan mencakup antara lainkajian independen tentang dam-pak pembangunan hutan tana-man industri (HTI) dan emisigas rumah kaca di semua jenistanah, memperluas wilayah kon-

servasi, serta penelitian terkaitperlindungan spesies yang ter-ancam punah di Indonesia sep-erti Harimau Sumatra, BadakJawa, dan Orangutan. “Fokusdari Tahun Hutan adalah peles-tarian sumber daya alam kitadan juga penanganan kebutu-han sosial dan ekonomi yangberarti mendukung prinsip-prin-sip inti dari Sasaran Pemban-gunan Milenium PBB sehinggadapat membantu jutaan orangyang tinggal di dalam dan seki-tar hutan,” katanya.

Capital OutflowHanya Bersifat Sementara

ARUS dana asing yang keluar (capital outflow)beberapa hari ini hanya bersifat sementara dan dana

asing yang masuk ke dalam negeri sepanjang 2010juga tidak menunjukkan sifat buble.

Sebelumnya, Juru Kam-panye Perubahan Iklim Walhi,Teguh Surya, memaparkan, mor-atorium dalam bentuk kegiatanpenundaan izin usaha sektorkehutanan harus menghasilkanpenurunan laju deforestasisebesar 50 persen dari angkaresmi yang saat ini dikeluarkanKementerian Kehutanan yaknisebesar 1,17 juta hektare/tahun.

Ia juga menginginkan agarpengkajian perizinan usaha kese-hatan dan sektor terkait kehutan-an telah 100 persen dilakukan

JAKARTA - MantanMenteri Perindustrian FahmiIdris mengingatkan akan ba-haya perdagangan bebasChina-ASEAN yang makinmenggilas produk dalamnegeri dan mendorong in-dustri nasional gulung tikar.“Pemerintah harus berbuatsesuatu untuk membatasimembanjirnya barang-barang China di pasar na-sional. Kalau tidak, kita han-ya menjadi bangsa pedagangdan pengimpor,” katanyadalam sebuah diskusi diJakarta, kemarin.

Menurut Fahmi, semua pi-hak, terutama pemerintah dan

Produk Nasional

Tergilas Barang ChinaDPR, harus berusaha agar in-dustri nasional mampu bertah-an menghadapi serbuanproduk China dari mulai tekstil,makanan, perkakas, mesin-mesin sampai mainan anak-anak. “Jika tidak, maka terjadiancaman ribuan pengusaha in-dustri besar dan sedang, ter-paksa melakukan pemutusanhubungan kerja secara massalakibat perdagangan bebasyang berlaku sejak 1 Januari2010 tersebut,” kata Fahmiyang juga mantan Menteri Ten-aga Kerja dan Transmigrasi itu.

Perdagangan bebas ASEAN-China sangat memukul industrinasional. Indonesia tidak siap

menghadapinya meski terpaksaharus diberlakukan pada awal2010. “AS saja tidak bisa men-ghalangi. Pusat kulakan AS,Walmart, sebanyak 95 persenbarangnya produksi China,”katanya lagi.

Produk China, menurut Fah-mi, tidak ada bedanya denganproduk Indonesia. Beberapaproduk andalan nasional mulaitergeser barang China di pasardomestik. Batik, misalnya,bakal terpukul dengan mem-banjirnya batik China yangdengan kualitas lebih baik, na-mun harganya lebih murah.“Perajin batik Indonesia sudahdiboyong ke China untuk mem-

dan penegakan hukum terhadaphasil pengkajian tersebut telahmencapai 50 persen. Selain itu,cetak biru restrukturisasi indus-tri kehutanan dan reformasi in-stitusi kehutanan telah dilaksan-akan setidaknya 50 persen daritotal rencana pembenahan dalamcetak biru tersebut.

Dalam dokumen LOI (“Let-ter of Intent”) Indonesia-Nor-wegia yang ditandatanganipada 26 Mei 2010 itu disebut-kan bahwa penghentian penge-luaran izin baru konversi hutan

JAKARTA - Rotan Indo-nesia kembali berkibar di In-ternational Furniture Fair(IFF) KOLN, setelah 25 tahuntak tampil pada pameran fur-niture internasional terbesardi Jerman yang diikuti 12 in-dustri furniture pada 18-23Januari lalu. “Desain funiturerotan Indonesia yang indahdan mungkin belum pernahdilihat masyarakat Indonesiadi Tanah Air ditampilkan den-gan suasana artistik,” ujarFungsi Pensosbud KBRIBerlin, Purno Widodo dalamketerangan pers yang diteri-

Rotan Indonesia Berkibar di Jermanma Antara kemarin.

Pada pameran yang diikutipengusaha kaliber dunia dari 60negara itu, gerai Indonesia me-nempati areal seluas 500 meter-persegi dan Paviliun Indonesiamenarik perhatian pengunjungkarena satu-satunya gerai yangmenampilkan “furniture” berba-han dasar rotan. Saat BuyerNight di Paviliun Indonesiayang dihadiri pengusaha Jer-man, kalangan akademik bidangdesain furniture serta berbagaimedia, Duta Besar RI untuk RFJerman Eddy Pratomo, menyam-paikan sambutan singkat untuk

memberikan gambaran bagaim-ana situasi pasar furniture se-cara umum di pasar Jerman dankawasan Eropa. “Jerman se-bagai pasar terbesar di kawasanEropa dengan permintaan do-mestik mencapai 18,4 miliar Europada tahun 2008 merupakannegara yang paling potensialuntuk terus dilakukan penetra-si pasar oleh para pengusahafurniture Indonesia,” katanya.

Hal ini karena permintaanimpor furniture Jerman terusmeningkat dengan laju pertum-buhan selama Januari-Oktober2010 sebesar 2,5 persen. Demiki-

bantu desainnya. Motifnya In-donesia, tapi produksi China,”katanya.

CEO Mustika Ratu, Putri KWardani, mengungkapkan,produk kosmetik China jugamengancam industri kosmetiklokal. Sementara Ketua UmumAsosiasi Keuangan Mikro In-donesia Aries Muftie menam-bahkan bahwa seiring denganmembanjirnya produk China,kecintaan pada produk dalamnegeri melemah.

Untuk itu, diperlukan kebi-jakan yang tegas-tegas mem-bela produk nasional dari ser-buan asing. “Indonesia perluorang seperti Fahmi Idris yang

alam dan gambut selama duatahun dimulai pada Januari 2011.Selain itu, peluncuran programuji coba provinsi REDD (pen-gurangan emisi dari deforestasidan kerusakan hutan) plus yangpertama dimulai pada Januari2011, yang dilanjutkan denganuji coba REDD plus untukprovinsi kedua pada 2012. Mu-lai Januari 2011 juga telah diop-erasionalkan instrumen pen-danaan oleh pemerintah Norwe-gia sebesar 200 juta dolar ASsampai dengan 2014. (ant)

JAKARTA - Indonesia akanmenggelar pameran filatelitingkat dunia yang rencanan-ya akan dilaksanakan pada bu-lan Juni 2012 dan diperkirakanakan diikuti oleh para filatelisdari sekitar 70 negara. “PFI (Per-kumpulan Filatelis Indonesia)akan menggelar Pameran Filate-li Dunia dengan nama even In-donesia 2012, pada 18 - 2 Juni2012 dan bertempat di GedungJCC (Jakarta Convention Cen-ter),” kata Ketua Umum PFILetjen TNI (Purn) R Soeyonodi Jakarta, kemarin.

Pameran itu akan menjadiajang kompetisi para filatelis(pengoleksi prangko dan ben-da pos lainnya) dari sekitar 70negara dan juga turut diramai-kan sekitar 90 stamp dealer baikdari dalam maupun luar negeri.

Indonesia sendiri sebelum-nya pernah menggelar empat

Indonesia GelarPameran Filateli Dunia 2012

bisa menjadi Mahatma GandhiIndonesia. Tampaknya gerakanswadesi perlu dilakukan,” kataAries Muftie.

Ketua Assosiasi PengusahaIndonesia, Sofyan Wanandi,pernah mengungkapkan bah-wa ada 16 sektor usaha yangbelum siap memasuki pasarbebas. Sektor yang keberatandibukanya pasar bebasASEAN-China tersebut antaralain tekstil, baja, ban, mebel,pengolahan kakao, industri alatkesehatan, kosmetik, alumini-um, elektronika, petrokimiahulu, kaca lembaran, sepatu,mesin perkakas, dan kendaraanbermotor. (ant)

pameran yang sama untuktingkat internasional/dunia,yaitu Indopex 93 di Surabaya(Jawa Timur), Jakarta 95 diJakarta, Indonesia 96 di Band-ung, dan Jakarta 2008 di Jakar-ta. Pameran Indonesia 2012direncanakan bertema “Jem-batan Menuju Dunia yangDamai Melalui Prangko (Bridg-ing to the World of PeaceThrough Stamp)”.

Sedangkan tujuan dari pa-meran tersebut antara lain un-tuk meningkatkan persahaba-tan antara filatelis dunia danmemajukan perfilatelian dalamberagam aspeknya. Tujuan lain-nya adalah merayakan HUTJakarta ke-485, memperingatiHari Lahir Pancasila ke-67,menyongsong HUT Proklama-si RI ke-67, serta membangkit-kan kehidupan perfilatelian diTanah Air. (ant)

an juga dengan pasar Eropapada saat yang sama mem-berikan indikasi meningkatkarena permintaan furnitureEropa terus tumbuh sebesar2,7 persen.

Sebelumnya Dirjen Indus-tri Kecil dan Menengah Ke-menterian Perindustrian, EuisSaedah, menyampaikan in-dustri furniture rotan nasion-al terus berkembang karena dibidang ini Indonesia mempu-nyai Comparative Advantagedan sekaligus CompetitiveAdvantage yang tak dimilikinegara lain. (ant)

JAKARTA - Menko Pereko-nomian Hatta Rajasa memintadaerah mengembangkan ketah-anan pangan masing-masingsehingga upaya itu tidak ber-sifat sentralistis. “Kalau ketah-anan pangan masing-masingdaerah kuat maka agregat na-sional kuat. Jangan apa-apadisentralisasi,” kata Hatta Ra-jasa di Jakarta, kemarin.

Ia menyatakan, jika masing-masing daerah memiliki ketah-anan pangan yang baik makasebenarnya hal itu dibangundari ketahanan pangan rumahtangga yang baik. “Misalnyasoal pekarangan. Kalau pe-karangan ditanami dengan tan-aman seperti sayuran dan cabai,tentu akan menyumbang ket-ahanan pangan,” katanya.

Mengenai insentif kepadadaerah yang mampu mengem-bangkan ketahanan pangan,Hatta mengatakan, hal itu tidak

Daerah Diminta KembangkanKetahanan Pangan

hanya berbentuk penghargaantetapi juga insentif lainnya.“Ini sedang disusun usulaninsentif yang tepat,” katanya.

Menanggapi usulan perlun-ya pembentukan BUMN pan-gan, saat ini Indonesia sudahmemiliki BUMN yang terkaitdengan urusan pangan sepertiSang Hyang Sri (benih), BUMNpupuk, dan lainnya. “Tapi me-mang BUMN yang khususmenanam padi belum ada, tapijangan kira PTPN tidak adayang terkait dengan pangan,”katanya.

Pemerintah saat ini tengahmenyiapkan cadangan lahanpangan seluas dua juta hektar.“Kita lihat dulu apakah swastabisa bekerjasama denganBUMN atau BUMD, yang kitapikirkan adalah bagaimanamemperkuat stok dan cadan-gan pangan termasuk di daer-ah-daerah,” kata Hatta. (ant)

Bisnis Jakarta/antSAMPAH KOMPUTER - Pekerja membongkar sampah elektronik (e-waste) berupa monitor komputer untuk di daur ulang kembali di pusat penampungan sampah elektronik dikawasan Tangerang, Banten, kemarin.

“Capital outflow hanyasesat, dan keluarnya dana asingbukan buble,” ujar Analis AsjayaIndosurya Securities, RezaPriyambada di Jakarta, kemarin.

Masuknya dana asing yangderas pada tahun lalu di iringioleh pertumbuhan ekonomidalam negeri yang positif. Halitu menunjukkan bahwa danaasing yang masuk tidak bersi-fat buble. “Kalau buble, danaasing yang masuk tidak di ikutioleh pertumbuhan ekonomisuatu negara, Indonesia kanpertumbuhannya sesuai den-gan ekspektasi,” jelas dia.

Pertumbuhan itu, dibuktikanoleh lembaga peringkat inter-

nasional Moody’s denganmenaikkan peringkat Indone-sia menjadi Ba1 atau setaradengan BB+ dari sebelumnyaberada pada posisi Ba2.

Sementara, pengamat pasarmodal dari Eko Capital Securi-ties, Cece Ridwan menambah-kan, capital outflow akan ter-tahan dengan perusahaanyang melakukan pencatatanumum saham perdana (initialpublic offering/IPO) di BursaEfek Indonesia (BEI). “Denganbanyaknya perusahaan yangakan melakukan IPO, dinilaiakan menahan laju capital out-flow khususnya di pasar mod-al, apalagi perusahaan itu milik

negara,” ujarnya.Seperti diketahui, perusa-

haan transportasi penerbanganmilik negara yakni, PT GarudaIndonesia akan mencatatkansahamnya di Bursa Efek Indo-nesia (BEI) pada 11 Februari2011. Ia mengharapkan, peru-sahaan-perusahaan Badan Us-aha Milik Negara (BUMN) da-pat lebih banyak mencatatkansahamnya di BEI agar arusdana asing kembali masuk (cap-ital inflow) lebih banyak lagi.“Semua pelaku pasar senangdengan perusahaan BUMNkarena kebanyakan mempunyaiprospek yang bagus. Sebe-narnya banyak perusahaanbagus di Indonesia, tapi mere-ka tampaknya masih engganmelepas sahamnya ke publikluas,” kata dia.

Untuk mendorong perusa-haan melakukan IPO, pihak

bursa harus dapat menjaga ke-stabilan pergerakkan indeksharga saham gabungan (IHSG)agar tidak terus terperosok leb-ih dalam. “Dengan indeks ter-jaga menunjukkan dunia pasarmodal menjadi salah satu in-strumen yang baik untuk bagiperusahaan untuk meraih danaselain bank. Selain itu, sebagaiinstrumen investasi untukmasyarakat,” ucap dia.

Selain itu, BEI harus terusmelakukan sosialisasi danedukasi ke perusahaan-perusa-haan mengenai pasar modal.“BEI harus lebih giat melaku-kan sosialisasi dan edukasi ke-pada perusahaan lokal. Salahsatu penopang kuatnya peru-sahaan adalah dengan perusa-haan itu melakukan IPO agarmendapatkan dana untuk ek-spansi perusahaan dan menam-bah modal kerja,” ujarnya. (ant)

Page 4: Bisnis Jakarta - Rabu, 26 Januari 2011

4Bisnis Jakarta, Rabu 26 Januari 2011

Pemuatan :1. Iklan dapat dimuat setelah bukti transfer

pembayaran kami terima2. Untuk pemuatan besok, diterima

selambat-lambatnya pkl.17.00 WIB3. Komplin tidak lebih dari 2 hari sejak

tanggal iklan dimuat4. Pemuatan Iklan Ralat maksimum 7 hari

setelah iklan pertama dimuat

Ketentuan Penulisan :1. Materi diketik rapi/bukan tulisan tangan2. Rangkaian huruf besar hanya

diperkenankan untuk pengetikansingkatan umum.Contoh :PLN,BUMN, TOEFL,dsb

3. Penebalan diperkenankan hanya pada baris pertama dg jumlah huruf maks;

25 karakter

Faksimili021-53670771

Internet www.bisnis-jakarta.com

LangsungGedung Pers Pancasila,Jl.Gelora VII No.32 Palmerah Jakarta PusatBogor Trade Mall Lt. 2 Blok DI No.11Jl. Ir. H. Juanda Bogor 16123

Kirim SMS08559900000021-68799000

Pembayaran :Bank BCANo.Rek. 006-304-1944A/N : PT.NUSANTARA MEDIA BALIWANGIBank BRINo.Rek. 00 18-01-000580-30-2A/N : PT. NUSANTARA MEDIA BALIWANGIBukti transfer pembayaran di faxke : 021-53670771Cantumkan nama/no.tlp sesuai registrasi

Hubungi kami021- 5357602, 68877000 (Jkt)0251- 8401018 (Bogor)

Tarif :Mini/baris Rp.6.000/baris min 3 baris max 10 barisSatu kolom Rp. 15.000/mm (min 30 mmk-max 200mmk)Display BW Rp. 15.000/mmkDisplay FC Rp. 18.000/mmkTarif belum termasuk PPN

Registrasi :Reg:nama lengkap:no tlp rmh/kantorTeks IklanIK:teks iklan barisminimum 90 karakter = 3 barismaksimum 120 karakter = 4 baris

KARTU KREDIT

RUMAH DIJUAL

LOKASI BEKASI

Vila Indah Permai Blok H9 No. 26,Tingkat, Di Hoek, 4 Kamar Tidur

(Ls:120m2) SHM, Siap Huni,Lokasi Dekat Superindo-Bks.

Harga : Nego.Peminat Serius : Maaf TP

330 Juta

0812 8 999 052C.003701-Pro2

BURSA KARIR

RAGAM

BATTERY GENERATORJABODETABEK

(Pembangkit listrik Tenaga Aki/dijamin paling irit&legal). Kontroversi Multifungsi:1)Tmbh Dayalistrik(tnp Biaya tmbh daya rekPLN)2)Listrik Emergensi s/d 4.500W3)Pengganti listrik PLN.4) TambahanDaya generator. SMS Nama/AlmtAnda, ke:0812-80-300-300, kamiKirim Info & Spesifikasi.

G.37844

ALAT MUSIKJABODETABEK

A.MC (021 2360 0600/93366205.DicariPiano,Ymh Samic,Kawai Keyb KN 7000/2600/2400/YMH PSR 1000/2000/3000,Dll,Korg Rind

G.37520

BUKTIKAN!Jual Plg Mrh SejktDrum,Gtr,Key,Pwr,Mxr,Spk Array,Mic,Acc,Dll, Recording,Marching Band.68261000, 73447358 Diantar

G.37521

JAK’S MUSIC JUAL/BELI alat Musik &SOUND SYSTEM YMH, Rolnd,KORG,Tama, Sonor, IBANEZ, MAR SHALL,Fender, GK, BOSE, PV, PH: 79180349/081210312341

G.37522

Jk MUSIC Beli Semua Merk Alat Mu-sic: PWR,MIXER,Speakr,Drum,AmplyGtr Keyboard Dll.PH 021322229905-087871172327

G.37523

BATTERY GENERATORJABODETABEK

Cash/Kredit Gen.Set dari 2 KVAs/d 2000 KVA Hubungi “TehnikUnggul”, Telp: 6391752-6398079Jl.Hayam Wuruk 78-A, Jakarta,Jl..Kebon Jati No.21-23,Tlp.(022)4239737 – 4238643, Bandung

G.37845

Deutz AG (Germany) MercedesBenz Mtu. Kualitas Bagus dgnbahan baker hemat untuk industri.Harga lebih menarik dari penawaranyang anda terima Ph.024-3519324/ 3541080. trianabintang.com

G.37846

Dijual Diesel Genset Silent 17.5KVA Type 3 TNV 84 T – GGE En-gine Yanmar Generator Stanford,Genuine, 100% Baru, Ready Stockdi Jakarta, Garansi 1 Thn, Harga 60Juta Nego Hubungi : 021-44357457

G.37487

Dijual Mesin Cetak Ex EropaSakurai OL 52E Th.92, 0OL 252 EPTh91, OL 252 EPII Th 93. OL 252 EIITh 98 Hub : 0813.1062.8269,0878.8496.8172

G.37848

BATTERY GENERATORJABODETABEK

Forklip Toyota 1,5T Type 5FG/Bensin Th’94 ex.PK sendiri,mulus.42jt/nego.Hp:90435369

G.37853

Genset Open & Silent merkPerkins,Cummins,Yanmar,MintVolvo 8-2000kva. 5917922081513035558 www.hargen.co.id

G.37854

BIRO TEKNIKJABODETABEK

Abadi SpcPmsgn:Cnpy, Polycarbonat Tangga Stainles, Tmph, KonstrBaja, Almn, R. Door/Grile F.gate dll TrmServis:56971291-68428238-91265210

G.37398

ELEKTRONIKJABODETABEK

AJAY ELEKTRONIK,Beli Harga Tinggi,TV, VCD, Kulkas, AC, Play Station 1 &2, Handycam, Amplifier, Hub:Pak Jay021-70444577 / 081314234766

G.31943

Ex Jepang; Loader, Grader,Vibro, Breaker, Asphalt Finisher,Bulldozer. Nico Technic:0811920898

G.37852

Ahli Bangunan baru renov bocorcat berkwalitas terjamin. hub**83384638, 087880611683**

G.37264

MAJU JAYA Spc Pintu Folding GateP. Roll Door, Knpy Poly Carbnt, DrngLpt Tralis, P. Kasa Krey Kusen, AlumVrtkl, trm servis:5415131/98712238

G.37400

BOR JET PUMP Pakai Mesin RotasiBisa Cari Air Bagus Hubungi : “TRIJAYA TEHNIK” 70015848/4755262/0812-801-0033

G.37399

Jual 2 unit Exc.kobelko SK200VISuper-MC Des tahun 06 kondisiprima.siap pakai. Hub: 021-6246788,0811876888

G.37856

Jl Mrh Genset Mercy 50 kva.Komp pnl tank knlp.kond bgs skl.Hrg nego.0811177567

G.37855

Diewa/DijualDieselGenset Kap80 – 2000 KVA, “Harga Murah” Hub:(021) – 5405679 / 5405646

G.37851

Dijual: Genset CumminsBrands New KTA 50 G3 GenoStamford. Hub:Multi PowerindoJaya, 021-54366159

G.37850

KAMI BANTU TUTUP

&

NEGOSIASIKAN

KARTU KREDIT/KTA

Dengan Solusi

- Cicilan/Reschedule Sesuai

Kemampuan & Stop Bunga

- Lunas Dengan Discount

50% Atau Lebih

- Alihkan Tlp., Colector,

Tagihan Kepada Kami

- Tidak Black Lish

- Kami Bantu Sampai Tuntas,

LEGAL

C.003716-K.Kredit2

KIKY : 9401.1147

ANGGUN : 9103.2023

INUNG : 4182.8528

SUSAN : 9917.3734

FANNY : 9159.0931

MAYANG : 9525.8047

RAHMA : 9032.6546

PROPERTISEKOLAH / KURSUSJABODETABEK

Belajar Sulap bersama Om Jack“Mas-ter Of Classical Magic”.PdftranRp. 300rb. Anda Pasti bias Mahir !!!hub. 02193486416-08161992784

G.37405

Eng,Toefl,conv, Mat,I PA, Akunt, Bhs,Jl. Padesin. 25,Micheal. 085716458536.(Pengajar Tung gal)

G.370

MandarinKilat:TOEFL-IELTS-TOEICConv.2Mgg,skor tgi,bnyak suksesph.70662628-71209455

G.37022

Design Graphic, Autocad, 3DmaxOffice XP, Java, ASP,komputerAkutansi, MYOB,Pajak,H.Ashari121Roxy ph.63856849/51

G.37020

PUTUS Sekolah ?Hub:Dian Persada7711805-081387555556-91743043Slsai Cpt/Tpt.Biaya Trjgkau U/Mmprlh IjzhSD,SMP,SMA Resmi

G.37742

PNDDKN BBS USIA Sls Cpt&Tpt DptIjzh.SD,SMP,SMA.Dknas UN Juni 2011Lnjt S1&S2.Bks8845025.08131797912Jk 5660626.Cptt 99726870

G.37743

MESIN & ALAT BERATJABODETABEK

Jual Msn Pres Scrab Ex Jpn, CoolPres Triplek Uk.2600x1300,PresKapas/Krdus/Fiber Bak FusoUk.7200.08128399899

G.37269

Rental,rental&jual Genset 5 Kva-2000 Kva baru dan bekas hub:08164241104/081805897133

G.37272

PERLENGKAPAN RMHJABODETABEK

Canopy polycarbonate stenlis pintut e r a l i s , A . M a l i n g , F g a t e . T l p54350657,54350707,68529888

G.36078

Cuci carpet,sofa,Jok mbl,GordynS.Bed,anti bakteri. Ph 91050001-02,36891000 Ricky’s Decorator

G.36079

Jual Mesin Pemecah Batu.Penghalus Serbaguna H: NegoCari Agen 081357902435

G.37532

SEKOLAH / KURSUSJABODETABEK

Eng,Toefl,conv, Mat,I PA, Akunt, Bhs,Jl. Padesin. 25,Micheal. 085716458536.(Pengajar Tung gal)

G.370

Kuliah Jalur Khsus ProgramD3,S1,S2,S3 Semua Fakultas, Cepat,Resmi Terakredi tasi.Dpt Income.SUBANDI 98078136, 081381977739

G.37744

MESIN & ALAT BERATJABODETABEK

Airman Compressor PDS90,125,175,390CFM Used Jp&Mesinlas Miller 250,500A.0818731829

G.37532

KARGOJABODETABEK

Asia Eropa Cargo door to door ser-vice, laut & udara, LCL/FCL********* Hub. 021-55958329********

G.33017

Door to door service.mlayani pengiriman dr world&china ke Indo LCL& FCL,Laut & Udara. 021-55963604.www.chinacargointl.com

G.33018

FOTO COPYJABODETABEK

USAHA FOTO COPY + Isi DioverKontrak 85jt Nego + 19 Bln Lg SdhBerjln 4Th Omset 22-28jt (Mau PulangKampung) Serius: (021) 92248953Depok Pelni

G.37403

Beli Cmra,Laptop,Keyboard,PwrPiano, Amply, Speaker, TV, LCD dll,70001573-37255764 Arif

G.37530

Ahli CCTV & IP Camera. Bisarekam,monitor di HP & Laptop.Hub*3Media* 56942364

G.37529

Dijual Mini Excavator Dozer,Wheel loader,bobcat,sakai rollerex. Japan:71578038/0816 712 308

G.37849

SUMATRA MUSIC. JL.BL.TT. SRVC.JUAL:KN 2600 Mulus.KN 2400 SD.KamibBeli Mahal KN Semua Type Rusak.Normal.Hub: 0813 9921 9130 PancoranJAK-SEL

G.37525

JAZZ MUSIC: Beli Keyboard, Mixer,Power,Amply,Speaker,Drum,AlatMusik,Sound System, Dll.Hub:Romy,021-32287874

G.37524

DICARI Agen Sandal Btk Bola,Panda,apel, Strwbery, Monkey, Kodok,Mbl, Love, dll.Lucu&Laku 0217320149,93694767, 97909979

G.37325

INGIN USAHA TAHU BULAT Syrt mdhwil.Jakarta,Bks,Dpk:02196008998-081211617077 tangerang,0818220129pendapatan 3-4jt/bln

G.37324

wwww.medistro.com mau jual pulsaatau pakai sendiri? Daftar gratis LEBIHMURAH 081218894015-08583262129

G.37322

PELUANG USAHAJABODETABEK

BISNIS WARNET HANYA 9jt-an(5Komp) Terima Beres!Profit 2jt/bln.7Thn Pnglmn.Dijamin Puas 021-92699236.www.warnet-alpha.net

G.37327

LOWONGANLAIN-LAIN

Dibutuhkan Manager Restaurant,Supervisor, Waitter/Waitress, Koki,Admin. Lamaran Jl.Mahakam I No.7.Hub:7398922

015-003714

Dibutuhkan: Perumahan Bojong GedeGreen Park berlokasi hanya 400m daristasiun bojong gede sebagai: PengawasProyek (bisa drafter) dgn kualifikasi :1.Pria 2. Pengalaman min 2 thn di proyekperumahan 3.IPK min 2,8.Jurusan D3 Sipilhub: Rudi (02134201374) atau drop CV([email protected])

G.37878

Perusahaan internet di SunterBth:1)Network Eng Mngr,2)Mr ktg&SalesExec Mngr,3)Secretary,S1/D3, Pglm2th&Bs.Inggris: melvin@n etplustechnology.com

G.37844

Private Equity Analyst mining)(please email to [email protected]

G.37845

Prshan yg sdg brkmbgmmbthkn P/W,20-35th,u/ PublicRelation, Trainer Mgr, IntvwPT.Central The Plaza Office Twrit.27.Ida

G.37846

Bth Supir Pglm bw Jaguar BMWAlphard, Rapi, Sehat, interviewlsg,Hub.Hasim 083899650474

G.37867

Bth Kurir Pglmn Max 30th Krm CVPT.Kalimata Ry Jl. Majapahit No.26Komplek Golden Centrum Blok.AHJakarta 10160

G.37866

Bth:Adm Office(W)&Marketing Show-room (p/w)utk prshn Alat2 Fitness,SMU/Sdrjt, Pglm 1Th. Dtg Lgs Ke: Jl.Jemb.2Raya Komp.Harmoni Mas Blok.E43-44Jakut,Telp:021-666 98 103

G.37868

Resto urgently need: 1- cooker cancook briyani,kabsa+kambing mahsi(bigqty),2-cashier+mngr (pr),3-afganianbread,4-suplier:milk,beef,lamb.CP021-41254578

G.37859

Senior auditor,internal P/F timeGd.Eng/Exp, Retirement WlcmRp.25Jt-30Jt *0813 1059 3399

G.37860

Prshn Property Bth 1)BuildingSupervisor(SUP),min D3 Teknik,KuasaiMakanikal-Elektrik&Autocad,2)Bbrp OrgMekanikal-Elektrikal(ME),Pglmn AC/Plumb-ing/Listrik/Telepon (bias slh satu), usia max30th,3)Satpam P/W(SAT),max 27th.LmrnKrm PO BOX 8007 JKSTB 12810 A

G.37848

Rest Bth:1Promosi 2.Catering3.Mrktg 4.wter/wtres pend min D1/D3(1,2,3) SMA/SMK Pariwisata(4)Pglmmin2th(1,2,3)lmrn lngkp ke Jl.Kemang 1/no.2,Jaksel 12730

G.37858

LAIN-LAINBth bbrp tng STM Produksi u/Perakitan/Operator Msn, ygberpglmn krj min.2th,lokasi&Lmr krjke Jl.Cideng Barat No.74 Jakpus U/P.Bpk.Ronny/Bpk.Jayadi

G.37893

Bth Guru2 Wnt U/Mngjr TK,LncrB.Ing,Pglm min 2th 021-5647890/087881393698/081315441998

G.37894

Bth Krywt utk toko ban & velgdibag.Penjualan & Admin,gaji & komisi1,3-4jt syrt: cantik, pnmpln modisrin.SMU diutmkn pglmn.Bw Srt lmrnke:Psr Mobil Kemayoran blok.M 35-38

G.37895

Bth Sgr Adm Salon,Spv,Kasir, Styl-ist. Salon Sdg Brkmbng. Krm Ke PoBox 867 Bgr 16006

G.37896

MARKETING & SALESBTH KLKTOR&MRKTG u/wilBksi,Min SLTA,Py Mtr Max30th.Hb:Setia Dana Jl.Ir.H.JuandaNo.137 Blk A3 Bkasi Timur 8822662

G.37885

BTH Mktg/Klktr Pria Min SMU,Py Mtr,Gapok+Bns+Jjg Krr,Sentra DanaJl.Urip Sumoharjo No43 Waluya-LmhAbg Ckrg.Ervansyah 9858219

G.37886

DICARI TELEMARKETING Pria/Wanita,Min SMA,Ada Gaji+Bonus,HubFerdi 021 94690666/087885971898

G.37887

Bth:Mrktg prshn keu,D3, pglmn,gaji, trsport, kariri,intvw ke:ThePlaza Office Twr lt.27 Plaza ind-HIRichard 058510887618

G.37907

Di cari Tkng jahit baju anak & spvtoko lgs dtg ke batujajar no.8a jakartapusat-sawah besar. Telp.70712350

G.37906

BUTUH MARKETING Wanita Min D3Fresh Graduate,Rajin,Jujur,BisaKomputer.Ruko Melati Mas Squarea3/10 Serpong.53152249

G.37891

Dibthkn25 Marktg Dan 5 TelemarketgFranchise Bisnis Proteksi Acelife-EsiaDpt GP-Kmisi-Tunjgn.Min SMU-pglmnMrktg-Orientasi Target.Sms NamaDomisili.02190605138

G.37892

Authorized Mobil Honda Butuh SalesSupervisor, Sales Kanvas &Counter,Pndkn S1/D3 Pglmn 1th Dibidnya (Christin390570)

G.37877

Bth Sgr Marketing W/P,utk memasarkan Mesin Packaging,Hub Korin(Korean Indoneaia)Up:Lia ph: 55912168-69 ryPerancis,ruko kosambi megahno15 Dadap Tgr

G.37863

Anda Ingin Pnya p’hasilan-+15jt/Month” Sbgi Property Agents,Pria WntMin D1,Max 55th,dtg interview tgl 12s/d15 Jan 2011 Jam 10am,RK BIDEXBlok G/8 BSD Tangerang 53163399

G.37861

Bth byk Sales rokok u/Jaksel,Depok,Bksi 20-40th,kend.sndri. Lmrn,CV,KTP,No Hp:JL.Jupiter Ry 32B,VillaCinere Mas,Jak-sel

G.37862

DIBUTUHKANMARKETING (gaji+komisi)min.SMP,jenjang karier.Langsung Inter-view ke Jl.Meruya Illir no.50 Tlp.021-5846666

G.37889

Bank Asing Bth Marketing,SPG,Ada GajiPokok,Incentive,Bonus,Asrnsi,KesempPermanen Staf,Hub GOZALI.99021833.08128454007

G.37890

DI BTHKN Marketing pria max 30 th,SMA,punya kendaraan.Fas gaji,transport,komisi,dtg langsung Jl.RayaBekasi KM 25 Blok B/20 Jaktim.Jam Kerja09.00-17.00 T.46826191

G.37888

Bth:Tng portfolio officer,min D3, P/W,pnmpln mnrk,dsediakn training,PT.Central The Plaza Office Twr lt27Nelly 081386500775

G.37904

Butuh cepat Accounting wanitamin D3 dan SPG min 158cm,Tlp:021-65308255/65303350

G.37905

Bth:1.Waitress, Wnt, max 23th, minSMP,Tinggal dkt Kuningan, 2.Akunting,Part Time,Wnt,min D1 Akt.Tel: 085 888881786. email:resto@hot mail.co.id

G.37902

Bth;Mrktg,Admin Mrktg, Mrktgsupport, Tlemarkting Asmen,P/W,max 35th, Krm:The Plaza Twr Lt.27Thamrin.Bp Simon (1Mgu)

G.37903

Bth Staff Ticketing Dom & Int’lwnt,pglmn,max25,llsn SMIP.lmrnlkp,lsg Jl Mangga Bsr Ry no 85 A

G.37900

Bth,staf IT,min S1,pglmn min 3th,ahliLAN, maintenance PC & server,programing, database lmr:[email protected]

G.37901

Bth sgr: Salesman alat kesehatan &Staff adm, D3/S1,single, usia max.28th,pglm min 1th,pny kend. sdri,sediaupcountry krm lmr+cv+foto 4x6ke:Wisma Mitra Sunter blok C2,Jkt-14350

G.37898

Bth sgr:wnt sngle u/bag komptr&pnjaga toko,pny ijzh asli minSMU.02132528448 jam 9keatas

G.37899

Bth sgr Krywn u/Toko PetShop.SMA,jujur,rajin,Pekerja keras. Lmrnbw lsg ke: Ruko Perdana Indah BlokC8/C5.JakBar

G.37897

Page 5: Bisnis Jakarta - Rabu, 26 Januari 2011

Bisnis Jakarta, Rabu 26 Januari 2011 5

KONSULTASIAji. S. mmbntu Mengatasi mslh ekmitrs dia pc100/50/20 uang ini akanmmbri kan brbgi slusi keuangananda aman tdk ada rsiko/tmbal sdhtrm jadi dijamin.Jl. Pringgodani No.99 Pd labu 0217697765/085781444414

G.37757

MOBIL DIJUALDAIHATSU

All New Terios Luxio, G.max dphnya 5jtan.Thn bru,bln bru hrg lmastock trbts hub. PT.Karya ZirangUtama 54390189,37739986-7

G.37797

Taft 4x4 lang 2005 tg1 km 60,pribadi, plat B. ors, 168jt 02170704570, 021 33012318 jkt brt

G.37798

Xenia dp12Jtan/angs 2,5jt luxiodp 8Jtan bng3,55-6%,4thbns gpg:kalimalang …………8661-02-02**tangerang………..55781260-61**sawah besar ……….624-10-10**depok………..777-4577, 777-5477**

G.37799

Xenia Dp8jt/angs 2jtan, StokTerbatas! Bunga 3%-5%an/krdit s/d 5th. T: 70510652/91711111

G.37800

FORDAll New Escape, Everest, FiestaR.stk, Bng0% + Bonus akhir tahun.Ford Klp Gading. 4524412-36

G.37801

Escape 3.0 AT 4x4 05 htm j-kltsroof, tgn 1 pjg full ors best condtdp 41jt ag.4,3jt BRN Auto Whole TCmgg-2:021-26106103

G.37802

Everest 2.5 AT 09 Htm, Tgn 1 darbr, jok kulit, Tv, Km 34.000 Servicercd.08159999019

G.37803

Everest Thn 2007 2,5L 4X2 AThitam, leather set, 70.000 230 jt negohubungi : 081382382288

G.37804

Ranger XLT DC’05 Slvr 120,5 +DC’03 Mrh 110,5Jt+DC’02 Biru105,5Jt(Nego)C/K Ph. 5804264/66

G.37805

HONDAAccord & All A/T CRV,City,Civic,Fred,Jazz.Bunga 0%,Angs 3jtn, Dp0%. 081219281116 /92091116

G.37806

ISUZUBison,Elf4&6Roda,Grts Bak/BoxPanther All Type,D-Max R.StockDP+Bunga Mnrk,Disc Mnrk,Krdt s/d5th. 021-6299318 / 6399500

G.37810

ISUZUElF New Facelif 4B(100Ps),6B(125Ps)DP/bng 0% grtsbak/box Kbn Jeruk….:532-1260,93008807 Harmoni….:633-0888,70464640 Kalimalang….:865-6979,865-1201 Mangga Bsr:624-0410,628-2416

G.37813

Panther Gr Touring’2009 bln 8hitam km 35 rb kond trwt baik 100%ors ownr lgs 08176922920

G.37814

Truck ElF 6/4roda, microbus 16seat Dmax db/Sgl cabsmart,PU,touring,LS LV Euro-2.Dis-count menarik. PT.RaharjaEkalancar Tlp.021-6266370 /56941588

G.37815

KIAAll Picanto dp.12jt, Travello,Pregio,Bng 0% Bns Assesoris R.Stock Hub.94121218-99937051

G.37816

MAZDA2 HB/Sedan,6RX8,CX7,CX9&BT50Unit Ready Penawaran Menarikc/tt/k0817155343/71103402

G.37817

CX-9,Th 2009,putih.km 14.500Tgnl,Pjk Panjang,kondisi trwtPakubuwono VI/7…..725.2333

G.37818

CX7, CX9, M2,M6,Cuci Gudang.Dapatkan penawaran terbaik dis-banding iklan lainnya. HuB:085901155, Endang 0819.700849

G.37819

RX-8 AT 05 merah tg 1 low kmnopil leather VR20 xenon ful orsistDP41jt ag11jtan Magna Mtr 085693551029 /021-37288801

G.37820

ELF Microbus Ready Stock,truck4ban,grts box/bak,bnga0% DP ringan.Ph: AutoCipta Isuzu Mangga Dua-6128000 , Pecenongan-3458000 ,BSD-5388000

G.37812

D Max LS rodeo 4x4 Mt’05145,5jt+’04 135,5Jt (Ng) Plat B & BGJl. Palapa I/13 Kdy :5804264/66

G.37811

Accord VTi-06 A/T 04 Silver,Stone j-klt,e.seat,P.wood,Best condTdp42jt ag.5,7 BRN Auto Whole TC

mgg-2:0815-87227272G.37809

Accord New Mdl At’07/08 hitamTV,259jt/(tt/k)tebet timur dlm II/37A:8305806-0815991977

G.37808

Accord & All Citi CivicCRV,Fred,Jazz,r.stok.DP0%,angs3jtn,bg0%+v.cool/TV mbl.bs TT ph.6129999

G.37807

MITSUBISHIGrandis 2.4’2005/06 silver tgn1dr br,tv,jok klt,mls, trwt.Hub:7278.2222 / 0818.989.270

G.37511

Grandis GLS AT’08 Htm S.PakaiPh.92594480-087878771239www.pusat mobilebekas.com

G.37512

Grandis MIVEC 2.4’07,A/T,Htm,Konds.Mulus 99%,tgn 1,bonus velg19"-2 pasang,hub:Lee 0812-81250018,0813-22543396

G.37513

Pajero Sport 2009 Abu2,At,Km15Rb.Cat Full Ori Hub.021-68788839 Wtc Mgg 2

G.37514

New Grandis ’10 paket 2thbunga0%,pajero sport R.stock.hub.083892998544/92259295

G.37373

New Pajero Diesel’00 Hitam Orss.roof E.seat heater lkp trwt tdkkcw,stnk baru 081932000722

G.37374

Pajero Sport Exceed 4.2 DieselAT 09 Silver KM16RbVR17,j.klt ACDbl Roofrack jl.Cideng Barat no.88(PN88) ph.3808786/8232

G.37375

All New Pajero Sport 4x2 AT, DP38jt BisaBw Plg Mbl,Hadiah Lsg GPS,V-cool,NewBlackberry Bunga 0% selama persediaan msh ada,rady stock bs tukar tambahHub:08138904 0489, 0818088842

G.37866

All New Pajero Sport Bunga 0%Free Vkool+GPS Ready Stock02192480600,081389668779

G.37867

Colt diesel FE74/12SPS/6banS.Speed/HD’10 spt Br 197jt dp22jta7,3x35:5860555,081389552078

G.37868

FTO sport v6 2.0 Mivec AT Tiptronic ‘00hitam,km15rb antik,simp VR18,ChromBody Kit,spoiler GT Wing TT/Krd bng4,75% Jl.Alaydrus No.15 ph 6345911

G.37869

Grandis AT th 2005 Terawat SuratLengkap, Harga Nego, 08129759499/8308495 Ext.680

G.37870

NISSANAll New March year end promo,Dgn 17jt-an bawa pulang mobilanda,tersedia All New Type. Hubskrg : Jelita 89609992

G.37705

TOYOTAAlphard 3.0’07 putih,full ors,istAlphard 2.4L’07 silver.Matahari mobil45846730, 4525102 K.Gdg

G.37684

Alphard 3.0 MZG 06 Htm pjk 1th fulopt low km TV2,Cam2,7 seatPBD,e.krey,istw siap pakai TDP.80jtag.15jtan:081546186018

G.37685

Alphard 3.0 MZG 06/05 Hitam(kond.spt Mbl Br)100% Full orskm35rb Pke dr Br 085691181541

G.37686

Alphard3.0 MZG Hitam’07,FullOption,km.52ribu,Kond.Bagus.Hub.92859092 / 08989801721

G.37687

Alphard ASG 07 Silver 100% OriiTgn1 HomeTheater 2TV 2Cam 500jtNego Hub:0817 185 911

G.37688

Alphard ASG’07 silver,h:theater LCCygnus ‘04 htm,C.box,N,visn HarierrAirs 3.0 ‘04 htm, 3cam Camry 2.4 VAT’07 hitam,J.kulit Avanza S/YarisJ.RJS 6546117

G.37689

Alphard New Mdl’08 slvr tgn1 18Sticker krey f.box 3camera STNK1th km4rb Vkool f.Option Mulyamobil 08561978403

G.37690

ALPHARD S AUDIOLESS 100% kmAvanza G M/T’2008 Silver KM.2300Spt Baru Hub:Lebak Bulus 2Ph.70262177 Jaksel

G.37731

Avanza,Innova,Rush New,PesanSkrg,Hrg Ngikat Bunga 4,95%Hub:37542000-081398792000

G.37732

Alphard Velifire 2.4 Z Burgundy*10,km5rb.2Tv,3Cam,18spk,F.or i0878.8007.7582/682.10635

G.37693

Alphard Welcabe X 18 SpeakerHitam Ready Stock Hub: 02199727829, 081289437000

G.37694

Altis ‘08/09 V A/T Med.Silverkond.istimwa,DP10%,Krd sd 4th0815.833.9614/0813.1021.7952

G.37695

Corona Absolute 2.0 MT 94/93meraih tgn 1 dr baru antic mls kmdikit,komplit . 081113556

G.37696

Cygnus 4.7 Facelift ‘01 Hitam 100%antik tgn 1 Cam 3Tv Xenon Km 35rbHub: 0817 000 2517

G.37697

Cygnus Thn 2000 warnahitam+Lexus’01 LX 470 warna hitamPh : (021)37776777, 4526743

G.37698

TOYOTAALL New Camry 3.5 Q Tript ’08Hitam Solid S.Roofsmartkey,e.seat+stir,parking sen-sor, Vkool DP.55jt ag.13,6jt hub:99739970

G.37569

Camry 2.4 Type G Man’2005Facelift Hitam Mbl Tdk Mengecawakan168jt nego 0812.13399767

G.37574

Alphard (2.4) ASG’06+05 SilverJok Kulit Krey KM 20Rb tt/k TrendMbl 45847430-45843435

G.37570

Alphard (3.0 MZG06 Pakai’07Silver+AXL’06 Facelift Htm J Klt2TV+Camera45846735-4177

G.37571

Altis 1.8 V’08 Matic Wrn Hitam,Kondisi Bersih, Trwt,Kebayoran LamaHub: 0812 925 3863

G.37572

Altis G VVTI AT 08/09 hitam,99%spt baru VR16,star batok J klt F orsbng 6,5% Jl.Balikpapan PN 15 No.11ph 3808025/26

G.37573

Camry Q 3.5 08/09 mesium slvrkm2000 99% baru TT/K 42407890811.970214 Bungur Besar 18

G.37575

Innova E Diesel 2008, Abu Tua,Tangan 1. Call:081398565539

G.37645

Innova Type G Matic 2009 Oktober,km 11000, Black Mica Hub. 0813-83880212 BSD

G.37646

Innova V Dsl’08 M/t+V’07 m/t+v’06m/t sgt trwt istw spt br khsPemakai:0818.07918819

G.37647

Kijang Innova G’05 Matic,KacaVcool,hitam,bensin,pjk pjg,160jt/Nrgo.Klender.085 888892642

G.37649

Kijang LX Diesel’03 New ModelSilver,H:104jt Vrac,TV,DVD Pwrster Hub:92764747/0817151825

G.37650

Kijang PU’06 Hitam Siap Pakai 84,5jt(Nego) C/K Jl.Palapa I No.13 KedoyaJB:5804264/66

G.37651

L Cruiser VX 100 Diesel ‘07 CKDAstra (form B) hitam + Harrier 3.0Airs ‘03 hitam, ist. Manggala JayaMotor, Jl Biak no 6 (dkt Jl Musi)3446686, 0812-1888-1888

G.37652

VOLVOXC 90 3.0 Th 04hitam, mulus,terawat, siap pakai best car tlp.2599.2281

G.37834

XC90/2.3 tahun 2006, warnahitam, harga 370jt, hubungi :08158930908

G.37835

VWCaravelle 2,5 TDi’08 Abu2met100%ors,KM14rb.”autoStasion”Ftmwatiry33E*0815 8846046

G.37836

Caravelle TDi 04 Silver. kiko AutoGallery Jl. Radio Dalam Rya No. 34ph. 7254200

G.37837

MOBIL DICARIMAU JUAL MOBIL,Kami Beli DgHrg Pantas.Trm Mbl Msh Krdt mauDiover Crdt/Dibyr Cash.32171580-92926215-081381488789(Bs Sms)

G.37879

Terima Semua Merk Mobil CashAtau Over Kredit Dg Hrg Yg sangatWajar HUB.95065383-08171 94189-081218211710

G.37880

DICARI !!! MOBIL TH 2000-2010 AnPribadi? Perusahaan?Jika Mobil AndaPrima Sgr Hub Irawati 99009952-99008852-Cash.Maaf TP

G.37881

MANDIRI MOBILINDO dcari sgl jnskendrn dg hrg tggi.Tunai/Over krdtRuko Cgkrg indah blok FC/21.T.70858580-081932992444

G.37882

CHARYN MTR BI Mbl PU,Box,Truk,BisSdn,Jeep,Mtsbs,Tyt,Szk,Iszu,dll,Rsk/Nbrk/Duplikat Ttp bl.70728139/91133329/08121256666

G.37883

ADA TANGERANG Berani Beli MobilDgn Hrg Tnggi Th.90 s/d 2011 BPKBASLI/-DUPLIKAT Mas Tio 021.70283933/08128907676 Cimone

G.37884

MOBIL DISEWAKANHIDAYAH RENT CAR Apv,Avanza,Innova,G.Livina,Mobil+Sopir HrgMrh 80788100-081288034044-0813107 98935-8478138-68218859

G.37611

AABC CAR RENT.8 jam + 225,12Jam+250,With Driver APV,AVANZA,INNOVA,LIVINA,Hub:68683370/97111122

G.37612

PODO ASRI MANDIRI 94904204/92722911/7345408 8SW, Inva, Avnza,Xenia,Apv,LGX,Grnd Mx.LGX,Box,Pick-Up Hrian,Bln Weding TrmTtpn

G.37613

ADIRA RENT CAR 021-8831823/93066173/08128080582,MywknApv Arena,Avanza,Xenia,Pkt10jam 250rb Siap Dlm/Luar kota

G.37464

MOBIL DISEWAKANFENNY RENT : Trmrh 6Jam 200Rb 8Jam 225Rb (DKI) 12 Jam 300Rb (Jabodetabek) 12Jam 350Rb(L.Kota)Bs+Spr/Hub 71134297/68616980

G.37468

KJP Rent Car:Inova,Avanza,NewCamry,Fortnr,Freed,Baleno Ips KncHr/mgg Jkt:45846189 Ext 108,30199911 / 0813.89995062 /0817.822359 Bekasi: 8865976

G.37633

T.Avanza & Innova All New’10jam2an/har ian+sup i r,300rb /10jam.Rc:92727898,081315259808

G.37634

PERLENGK. OTOMOTIFSedia embos u/pbrk ban,gum ra-dial, expt ke Pireli, u k: 30,T : 6 8 8 2 1 3 5 0 , E :[email protected]

G.37704

Specialist Upgrade Audio-VisualMobil Cbu(Pajero Sport,Alphard,dll)Hub:(021) 71098291

G.37705

Spesialis.Captain seat Innova/Fortuner,dll+jok kulit+plavonpaten.Hub:08128367371.91580157

G.37706

V70 A WB Silver Cross CountryCuma 20 unit di Indonesia,tgn1.Jl.Bungur besar raya no. 56-e

G.37832

Harierr 2.4 04 hitam TV, Sun RoofJklt, intr mulus Jl.Cideng Barat 91-Aph 93930998

G.37703

Serena HWS 05 htm,Tv3,cameraJob kulit, Elec, Door, Full Ori. 70 Auto30012393 / 91335299

G.37711

C250&300,C200,E250&200,E300,SLK200, SL300, GL500, S300, S350 GrsATPM 0818.0818.0188

G.37829

VOLVOS80’20 PEARL WHITE****** Good Condition ******* Call Now!!! 0812.817.11111 *

G.37830

S80 Th 02 Auto 2300cc TurboW.Hitam Met KM 87rb Ori H 120jtHub: Emil 081574235479

G.37831

L.C Touring 4.2L’05 hitam,Istw, LCVX LTD’03 hijau, terawat,ist L.CPrado TX Ltd’10 hitam,F.opt LCPrado TX Ltd’06 ist Matahari Mobil45858711, 4525102 K.Gdg

G.37653

New Camry G AT ‘06/07 biru metKm 18rb VR16,Jklt Tp dbl din,XenonF ors bg 4,75% Cideng brt 88(PN88)ph 3808786/8232

G.37654

Fortuner 2.7G’07 silver,km rndhEstima 3.0L’02 putih trwt,istwBetawi mtr 45845284-45843777

G.37701

Harierr (2.4)05 L.Prem HitamPowerBack Door Kond Mls TT/KTrend Mbl 45843435-45847430

G.37702

Fortuner 2.7 G Lux 06 silver VKool/CD(Kond.spt.mbl Br) 100% Ful orsPke dr Br 081283956908

G.37699

Fortuner 2.7 G Luxury AT 05cokelat muda.Leo’s Auto Car ph72798159-0817.4873281

G.37700

Frontler’06 Dcab Hitam plat BGSTNK 1thn, Pmki,100% Original 175Jt. Cilandak Jks. 0811.978550

G.37709

Serena th’2009 akhir Hws+GPSHitam, Km 16rb(asli) Service RecNissan,276jt. H:081 76 76 11

G.37710

Elgrand’08 Black Leather,SlvE.Seat,Ottoman, Km low, J’Klt FullCamera,Terawat, 33389533

G.37708C240 Elg’02 Hitam km 56rb Tdp.49jt ag.7,8jt intr Beige+C200 01 Sil-ver km72rb Tdp.39jt ag.6,4jt S-recIkp Unggul Mtr:37257878

G.37827

C240 Elg’02 Blck Tdp35,Ag7jtanC180 K’04 Blck Tdp45jt,Ag7jtan***Hubungi 081973443756***

G.37828

C230 AVG’2008 Htm PanoramicFull Audio Velg AMG E.Seat “BarunaMotor” Ph.7504217-18

G.37825

C230 V6 Silver 2007 tangan 17Gtronic 425Jt Km 20Rb Nego NopilHub: 0811162622

G.37826

Benz RS Matic 350 Tahun’05Hitam, Km.14 Ribu, Cash/Kredit.Hubungi: iD1 Car 0812 865 3761

G.37823

Benz E 320 NE ’98 Hitam, KM 80rb,Bagus/Istimewa. Hub: 33672542(Sunter)

G.37824

MERCEDESA150’06/07Dark Blue,km 30rbRec,J.Klt,Sgt Trwt,Full Ori intrapibg4,75%68822244/98770594

G.37821

B 170 ’06 Gold Champagne,Sevice Rec VR 17,sangatterawatt,spt baru, Hub.0838 70000870

G.37822

Cefiro A/T W.Hitam Executive ClsTh.2003, Harga Nego Hub: 0881 1239364

G.37707

All New x-Trail Tdp 20jt an, G LivinaTdp 31Jt an angs/bl 3,5jtan, stockterbts 0817-120240

G.37706

OBAT-OBATANProduk HERBAL dari TAHITI yangtelah terbukti & teruji di lebih dari 80negara, memberikan peluang penghasilan tidak terbatas hub.081586690998/087770070845

102-003728

PENGOBATANPELET GENDAM T/kenal Kompromi Y gtrkena akn trgila2 sulit dpishkn kecualidgn kmatian = AJIAN TJ.TINGGI utk sglusaha maju peat & Unggul dlm prsainganbisnis (400) CIBUBUR 37487850

G.37560

HIGH CLASS Woman MassageNAFA 0813.8718.6953 NEISYA0812.8376.5385 Cantik RamahSopan Profesional Dijamin tidakKecewa

G.37755

PENGOBATANPENGOBATAN TRAD, REFLEXY,LULUR Hub: ADI 087886690360Panggilan Sopan, ramah, KhsWanita

G.37429

PENGOBATANAHLI GINJAL Pngobtn,SembuhkanGagal Ginjal Dgn M’perbaikiMeredian Ginjal Shg Tdk PerluHemodilisis, Hub:33363185/94212268

G.36089

PENGOBATANBU SONIA/ENY VITALIS Pria TambahUkLmh Syahwat Tetap Bangun & TetapHdp BsKrs + Thn Lama”Cospleng”PdPinang GgHGodenNo7 Jks 71527272/081319123498

G.36092

PENGOBATANPjt Kbgrn,Klhn Pria, Hernia,Gurah,Bs DiT4, Bs Dipgil.10Tng Pria,Cawang :91607124, 081510285865, 081386 786536. Ps.Rebo:372950 98

G.36087

CHRISTINE Cream ChineseBnt Pasutri, Mslh Pria GangguanImptnsi Dll.Izin Dinkes Jl. Cikini RyNo.86 Gd.Ciks Lt.2 Jakpus. 021-3190.5786

G.36094

NADIA MASSAGE mengatasi prob-lem pria dgn pijat,lulr&terapiditangani wanita manis & menarikhub.08170997699 (NO SMS)

G.37367

AHLI ATASI TERLAMBAT Datangbulan Lama/Baru Haid Tidak LancarDijamin Cukup 1x Datang Hub:085286352009 Jangan Salah Pilih

G.36088

TERAPI SEGER, Bugar SensasiRilexsasi Tenaga Pria Muda &Wanita Trampil. Hub: Mario 021-97333843 Mampang PrapatanRaya

G.36058

CAMELYA 0852.8989.6209TERAPI kebugaran, lulur full ser-vice, enerjik, no fat sabar sopandijamin tdk kecewa

G.36093

CHRISTINE Cream ChineseBnt Pasutri, Mslh Pria GangguanImptnsi Dll.Izin Dinkes Jl. Cikini RyNo.86 Gd.Ciks Lt.2 Jakpus. 021-3190.5786

G.36094

Bakteri Probiotik PelangsingNo.Diet No Sport Turun 20Kg Hub:0813 32077899 - 02171510399

G.36091

RPS II Massage Center I.JtMakmurNo.16A Kologat PdGede, Bekasi. DgnTng P/W Yg Profsnl butuh Kryawan25-40th 021-26858613,08581160119

G.37430

TRAPY ALAT VITAL PRIA mengatasiEjakulasi dini & ereksi dgn TenagaWanita Cantik berpengalaman Jl.Jatinegara Timur No.7H ub:89571182

G.37431

ANDRY MASSAGE DITANGANIsndri tng pria baik sopan atasicapek, Letih, Lelah Untuk kebugaran khusus U/Wnt Hub.08180820 4168 Kemang Raya

G.36090

PENGHILANG TATTO CREAMAmpuh hilangkan semua tatto bekaspaten permanen dijamin berhasil(160rb) 0813-99003997 Antr Gratis

G.36080

Kalung Magnet Rp200Rb/Lsn,Cincin/Gelang Magnet, Biofir, Quantum, Sendal OnTv,K.Mata Terapi:Hub021-99552299/081213030909

G.36083

Dptkn Rahasia Terbesar Abadini hidup Sehat Dgn Susu KolostumPlus Dpt Mnyembuhkan Brbgai McmPnyakit.91049816/085692126483

G.36085

NICO MASSAGE

PIJAT ENAK TNG PRIA SOPANRAMAH DAN PROF Call0812.186.7720 - 021-32088880

G.36059

AHLI MENGATASI TerlambatDatang Bulan Lama/Baru, HaidTidak Lancar, Cukup 1x Datang DiJamin. Hub: 0852 8635 2009.Garansi

G.36060

DIMANAPUN Anda tidak haruskursus dapatkan Inti RahasiaDengan mudah bisa MENGHIPNOTISSeperti TV, utk terpy & MembangunMotifasi diri jadi sukses, HubH.Iskandar.Occ 08128629947 - http//hipnotisiskandar.wordpress.com

G.37857

ASMARA KEMUNING U/Pria/Wnt,Tersakiti, Cinta, Syng, Tunduk,Dll.Mhr 97Rb Satrio Palon Jl.Jatinegara Tmr IV/12-A Rt. 05/07 Ph.71529606/0813.84104447

G.37760

ANDA PUNYA BANYAK mslhEkonomi kami siap bantu dg AmanSolusinya dtgg hr ini jg selesai 021-97078879-081319444413 VIANI S11/12 Jtiasih

G.37759

ANDA INGIN tahan lamaberhubungan utk memberikepuasan dgn Istri, agar istri Andatdk akan selingkuh, hub.085813655755 Kami spesialispemasangan Batu Bertuah kealatkelamin Pria & multifungsi, tnp efeksamping & tdk ada pantangan hati2awas tiruan No SMS

G.37758

RATU SRIKANDI, Pijit, Terapi, Jl. PahlRevolusi No. 6 Hub: 97610010-081574351459 Jl, Basuki RahmatNo. 23 Kp. Melayu 92751738 BthTng

G.37763

Pengobatan Ibu Dra. WIDYA/LINAatasi L. syahwat, K.gairah. Jl.Saharjo 210A Sebrang Suzuki Mo-tor. Hub: 8306852 - 99793570(Jam 09-20)

G.37761

PITRA Urut 40rb P/W Jl.Kramat III/12 Ph. 3917820 Jl. Bungur Bsr VI/5Ph. 4244744 Jl. Tnh Tinggi V/44 Ph.4244389 Jl. Pramuka Jati/12 Ph.3902083 Trm Pgl

G.37762

ADELIA REN CAR 44768238-081315493122 Innova, Panther,Avanza,Xenia 250rb/Hari,Luar kota350rb/Hari,Sopir, Pengalaman

G.37467

Spesialist Transmisi Mobil Matic &Built Up 08111752988 www.matic88.com (CV.Auto Tehnik)

G.37709

Bengkel specialist Mercedes Benz.Service-General check up dgstardiagnosa, ditangani teknisi handal &pengalaman. Jlkaji 26 Jakpus PT.PermorinTelp. 02163856541, HP:0815 14340922

G.37707

Service Sliding Door Alphard, VellVire, Serena Elysion, Noah dll, Win-dow Auto 021-65850423

G.37708

ADA. POWER STEERING SPECIAL-IST perbaikan, psg baru & sparepart bergaransi. berkwalitas &terpercaya www.pirantistirindo.com 021-86605791 / 70116555,terima kartu mater/visa

G.37748

Akasia Motor Spesial Body Re-pair & Cat Oven Las Ketok GantiWrn Hasil Wet Look Bergrnsi Jl.Kemang III Raya No. 63 Msk SMUKpin Xmlng 84998626

G.37749

ABAH ABIDIN mengerjakan TRANSMISI METIK & ENGINE: boros,sendat2, berasap, macet (Jepang,Korea, Eropa, Built-Up)081218186965 / 92137400 BsDipanggil

G.37746

AC MBL TEBET JAYA/Spcls.PsgBr/SkndGantiKompresor400-800Rb Mbl Jpg Eropa Korea & TrmServGrns Tbt Dlm IV.J Sbrg SMK 32Ph. 70145667-081210300567

G.37747

BENGKEL MOBILSpesialist Transmisi Mobil Matic &Built Up 08111752988www.matic88. com (CV.AutoTehnik)

G.37709

ABADI STEERINDO specialis powrsteering psg br & service, murah &bergaransi Jl. Ry. Pekayon dpn ex.Goro Bks Ph. 02199785985 /085711449140

G.37745

GEMILANG RC Mnywkn Avanza,Avp,Panther,Mobil Bersih, NYMN+SopirRamah dlm &Luar Kota 0218847395,96168810,081514307065

G.37466

PODO ASRI MANDIRI 94904204/73454088/928332785SW: Inva,Avnza, Xenia,Apv,LGX,GrndMx,LGX,Box,Pick-Up Hrian,BlnWeding Trm ttpn

G.37465

PENGOBATANPRODUSEN ANEKA TEH CELUP,rosela, pegagan,teh sirih merah,teh lidahbuaya,jahe merah,temulawak,manisanrosela & kencur. Cari agen seluruhindonesia, dijamin laku keras,untungbesar. Juga menerima maklon. Hub: Lia/Aziza 081380144423, 021-5904329

G.37106

EXECUTIVE LADYS MassageCantik Ramah Sopan tidak BakalKecewa ##ERIN## 082. 111. 96.7878 ##NAY## 0821.1386.8378 NoSMS

G.37754

SINSHE STEPHEN mengobatiKELUHAN PRIA / WANITA: Ejakulasi dini,Ereksi lemah, Maksimalkan ukuran,Gangguan menstruasi & keputihan,Sulitorgasme, Vagina kendor, Sulit keturunan,dll. Pelangsingan (boleh makan sepuasnya) Hub: Jl.Agung Niaga IV Blok G5No.7 (blkng Mall Sunter), Tlp:92552576

G.37158

THE BEST Massage IBU TATA0821.1448.7999 IBU SUSAN0878.8753.4777 Ramah sabarsopan panggilan Hotel/Apartementidak Mengecewakan

G.37752

WANDATHERAPY 0878.8512.7112Menangani Pijat/Lulur Oleh tenagaWanita Manis Ramah & SabarKhusus Panggilan (24 JAM)

G.37753

Terapy Urut Pengobatan Ibu Dewi(Group Ibu Broto) Untuk Pria danWanita Jl. Mardani Raya 16 (RawaSari) Telp. 71501872

G.37750

Jamu Khusus Wanita TambahGairah, Reflexy, Accupressure,Lulur 150Rb By JODI, Muda TampanRamah Atletis 021-9565.7757

G.37751Man Clinic,Spesialis bantu atasigangguan ereksi&seks pria secaraMedis Kedokteran.Hadir Jkt:Sby &Kota lain:081288986555

G.36096

Sari Buah merah(dinkes)bantu Atasi:knkr/tumor/strk/diabet/hptts/a,urat.hiv,UD.Dalien Jaya pura: 0967531727,0811481269

G.36097

ANDA PUNYA BANYAK MslhEkonomi kami siap Bantu dg amansolusinya dtgg hr ini jg selesai021.97078879-081319444413VIANI S 11/12 Jatiasih

G.37551

Alami Tnp Obat _1x Lngs Trasa:Ssh Tdr,Pnggang,Syrf Kejpit,SktKpala,Strok&Vtalitas:32393238

G.36095

Page 6: Bisnis Jakarta - Rabu, 26 Januari 2011

6Bisnis Jakarta, Rabu 26 Januari 2011M nitor

05.52 Mars Indonesia Raya05.54 Mars Bali Jagadhita05.56 Lagu Ngastitiang Bali06.00 Puja Trisandya06.05 Dharma Wacana Upacara

Pitra Yadnya Bag.306.35 Seputar Bali Pagi07.05 Bali Channel07.35 Lintas Mancanegara08.05 Lejel Home Shopping09.00 Perspektif & Solusi10.00 Get Reel Music10.30 Jacko Fitnes Health11.00 Lejel Timur Home Shopping12.00 Puja Trisandya12.05 Dharma Wacana Karya

Mamungkah MapadudusanAgung Mendem Pedagin-gan Tawur Balik Sumpah

12.30 Berita Siang13.00 Lejel Home Shopping13.30 Klip Bali14.00 Totok Perut Mega Power14.30 Jacko Fitnes Health15.00 Lejel Timur Home Shopping15.30 Gita Shanti16.00 Dialog Interaktif

Ambharasram17.00 Agrobisnis17.30 Dharma Wacana

Kesan Bunga Dalam Kasih18.00 Puja Trisandya18.05 Seputar Bali19.00 Klip Bali19.30 Orti Bali20.00 Tembang Bali21.00 Lintas Mancanegara21.35 Taksu22.00 Sekilas Berita22.05 Lila Cita23.00 Suluh Indonesia23.30 Bali Channel

06.30 Seputar Bandung Raya07.00 Klip Parahyangan08.00 Lintas Mancanegara08.30 Warisan Nusantara09.00 Dunia Kita09.30 Cooking Star10.00 FB Dangdut10.30 Non Stop Hits+JatisIklan11.00 Sekar Manis12.00 Klip Parahyangan12.30 Cooking Star13.00 Tanggara Pasundan13.30 Cooking Star14.00 Midang14.30 Happy Holly Kids15.00 BKKBN16.00 Klinik Totok Perut16.30 Dunia Kita17.00 Cooking Star17.30 Klip Parahyangan18.30 Seputar Bandung Raya19.00 Dialog Interaktif20.00 Music Holic20.30 Balad Persib21.30 RE-Aksi22.00 Lintas Manca Negara

Melalui Satelit Palapa C2/Telkomvision

Acara TV //Rabu, 26 Januari

2011

Sinopsis Film

SEBAGAI pejabat rahasia di CIA, ValeriePlame memimpin penyelidikan senjata pemu-snah massal di Irak. Suami Valerie, diplomatJoe Wilson, dilibatkan ke dalam penyelidikanuntuk membuktikan dugaan penjualan urani-um dari Niger. Namun ketika pemerintahmengabaikan temuan tersebut dan meng-gunakan isu-isu ini untuk mendukung diwujud-kannya perang, Joe menulis sebuah artikel diharian New York Times mengenai hal ini dznmemicu badai kontroversi. (*)

Fair Game

Ratna ListySiap Jadi Duta Lingkungan

Inul Kangen Nyanyi

Jon Bon Jovi

Gabung Di New Year’s Eve

Elton John

Filmkan KisahHidupnya

Afgan

Masuk Nominasi IMA

PENYANYI asal Inggris Sir EltonJohn akan mengangkat kisah hidupn-ya ke layar lebar. Pria berusia 63 tahunini akan menggandeng pasanganhidupnya, produser asal Kanada Dav-id Furnish dan penulis asal Inggris LeeHall untuk mewujudkan impiannya itu.Sir Elton berjanji kepada penggemarn-ya bahwa filmnya nanti akan sama den-gan kisah hidupnya yang liar danpenuh dengan kejadian yang sesung-guhnya terjadi selama perjalanan kar-irnya sebagai musisi. “Saya hanya in-gin membuat film yang benar-benarhebat tentang kisah hidup saya. Kamitelah memiliki cerita yang bagus dariLee Hall yang pernah menulis Billy El-liot,” ujar penembang Candle In TheWind itu seperti dilansir dari Aceshow-biz kemarin.

Belum ada nama sutradara dibalikfilm ini, namun Sir Elton menambah-kan bahwa film tentang kisah hidup-nya itu akan berada di luar batas ke-wajaran. “Sudah sangat jelas film iniakan tidak menjadi normal bagi Anda.(Saya) membuat film itu karena sayamenganggap hidup saya penuh den-gan kegilaan, dan saya pikir sangatpenting untuk melakukan hal yangsebenarnya tentang hidup saya,”jelasnya.

Baru-baru ini Elton John terlihatbersama David Furnish menghadiripemutaran perdana f i lm animasiGnomeo and Juliet di Los Angeles.Dalam film yang diarahkan oleh KellyAsbury itu, Sir Elton turut berkon-tr ibusi dengan membuatkansoundtrack film. (grd/net)

NAMA-NAMA artis/bandterkenal masih mendominasinominasi Indosat MusicAwards (IMA) 2011. Di kate-gori penyanyi pop pria terpop-uler, bertengger Afgan, Tompi,Once, Marcell dan Irwansyah.Sedangkan di kategori penya-nyi pop wanita terpopuler,enam biduanita kondang di-unggulkan yaitu Astrid, AgnesMonica, Sherina, Citra Idol,Mulan Jameela dan Rossa.

Grup pop terpopuler, limanama masuk yaitu Ungu, Bon-dan Prakoso & Fade 2 Black,Sheila On 7, Yovie & Nuno,Ada Band plus band baru LaLuna. Penyanyi/grup pop mel-ayu terpopuler : Hello, Zivilia,Hijau Daun, ST12 danD’Bagindas. Grup pop rock ter-

populer : Kotak, Triad, Padi,Utopia, Alexa dan Nidji. Gruprock terpopuler : Andra & TheBackbone, Drive, Gigi, BIP danBlackout.

Penyanyi/grup pop jazz ter-populer : Tompi, Abdul & TheCoffee Theory dan Soulful.Penyanyi/grup R&B/Rap/Dance terpopuler : BondanPrakoso & Fade 2 Black, Andi-en, Maliq & D’Essentials danShandy Sandoro. Penyanyi/grup dangdut terpopuler : Rho-ma Irama, Evie Tamala, Melin-da, Lisa, Imam S. Arifin dan IneShintya. Kolaborasi terpopul-er (semua genre) : D’Masiv featKevin Aprilio, Anang & Syahr-ini, Sandhy Sandoro feat IndahDewi Pertiwi, Ari Lasso featSandy Canester, Shanty feat

Tompi dan Shiren & Wisnu.Album terpopuler : Yovie &Nuno, ST12, Afgan, Bondan

akyat,” jelas Tantowi Yahyayang juga anggota DPR ini.

Penyanyi country ini jugamenambahkan, meski namadan penyelenggaraannya di-adakan oleh Indosat, namuntak ada intervensi dan titipannama nominator/pemenangdari Indosat. ’Hari H’ IMA akandigelar di Jakarta, bulan Marettahun 2011.

Presdir dan CEO Indosat,Harry Sasongko mengemuka-kan, IMA adalah sebagai ben-tuk apresiasi untuk bangsa.“Kami berharap, IMA menjadiikon budaya yang tak terlupa-kan dan menjadi catatan pent-ing dalam sejarah perjalananmusik di Indonesia,” demikianHarry Sasongko menutup pen-jelasannya. (pik)

Prakoso & Fade 2 Black, IndahDewi Pertiwi dan Ungu.

Selain 11 kategori di atasyang akan dinilai oleh dewanjuri, juga akan diberikan tigapenghargaan khusus yaitu Life-time Achievement Awards,Most Inspiring Artist of theYear Awards dan I-RingAwards.

Tantowi Yahya sebagai Cre-ative Consultant menegaskan,pengkategorisasian ini dihasil-kan melalui proses seleksi yangmelibatkan 170 stasiun radio diseluruh Indonesia “Dan jelas,proses inilah yang menjadikanIMA berbeda dengan ajangserupa lainnya. Keterlibatansecara aktif stasiun-stasiun ra-dio ini memberikan nuansakegiatan yang masif dan mer-

SELEBRITIS Ratna Listy mengakusiap saat ditunjuk untuk menjadi dutalingkungan oleh Komite Nasional Pe-muda Indonesia (KNPI). “Ini merupa-kan tanggung jawab kita semua se-bagai manusia untuk menghidupi danmemelihara bumi ini, lingkungannya,agar tetap mampu bertahan dan tetapindah dan sehat,” katanya seusai ac-ara International Youth Forum on Cli-mate Change oleh DPP KNPI di Jakarta,kemarin.

Ratna Listy menilai, banyak hal yangbisa dikerjakan untuk memelihara bumidan lingkungannya, menjauhkan darikerusakan yang lebih parah tanpa harustergantung terhadap pemerintah. “Kitabisa memulaianya dari sekarang, tanpaharus menggantungkan diri dengan pe-merintah. Kalau kita terus bergantingbisa terlambat, dan kita bisa memulai daridiri sendiri dan saat ini juga,” katanya.

Menurut dia, perbaikan lingkunganbisa dimulai dari hal yang sederhanamisalnya hemat air, hemat listrik dantidak membuang sampah sembarangan.Selain itu juga mengurangi penggunaanplastik atau zat-zat lain yang membahay-akan bumi. “Juga bisa dengan menga-jarkan kepada anak-anak kita untuk he-mat air dan listrik, juga tidak membuangsampah sembarangan,” katanya.

Ia pun mengaku siap, sebagai publikfigur untuk memberikan contoh yangbaik kepada masyarakat dalam memerli-hara lingkungan. “Saya siap toh bukansebagai duta pun sebagai manusia kitatetap harus bertanggung jawab ter-hadap bumi ini,” katanya. (ant)

PEDANGDUT Inul Daratistakangen menyanyi di panggung.Sejak melahirkan anak pertaman-ya dengan sistem bayi tabung,Inul yang dijuluki si Goyang Nge-bor terpaksa harus istirahat totaldemi membesarkan anaknya.Kini, anaknya sudah bisa jalan.

”Badan melar kayak babi,jadi aku harus diet dulu.Sekarang sudah agak mendin-gan, sudah turun banyak. Aku

kangen tampil nyanyi lagi,”lontar Inul di MNC TV, Jakarta,baru-baru ini.

Memang, bagi dirinya, men-yanyi merupakan karier danjalan hidupnya. Meski diasudah lama berbisnis karaokedan sibuk mengurus manaje-men bisnisnya, namun Inulmerasakan suatu hal yangharus dilakoninya.

”Ya, suatu saat aku akan

nyanyi lagi. Aku rindu pang-gung nyanyi dan kangen ber-jumpa dengan penggemar-penggemarku. Enggak apa ka-lau si kecil aku ajak serta meli-hat ibunya tarik suara di pang-gung,” tutur Inul menambah-kan, ia tidak akan memaksaanaknya akan jadi apa kelak.Kalau jadi penyanyi sepertiibunya, Inul harus meneriman-ya dengan ikhlas. (pik)

FILM New Year’s Eve yang menghadir-kan sederet nama-nama beken Hollywoodkembali kedatangan nama besar lainnya.Jon Bon Jovi yang merupakan punggawaband legendaris Bon Jovi serta Seth Mey-ers yang menjadi host talkshow terkenalAmerika, Saturday Night Live akhirnyaakan bergabung di film yang akan digarapoleh Garry Marshall itu.

Dilansir dari Hollywood Reporter ke-mairn, keduanya akan bergabung denganpara bintang lainnya yang sudah ada didaftar pemain New Year’s Eve. Halle Berry,Jessica Biel, Abigail Breslin, Robert DeNiro, Zac Efron, Ashton Kutcher, LeaMichele, Sarah Jessica Parker, Michelle Pfe-iffer, Hilary Swank dan Sofia Vergara akanmemeriahkan film yang di produksi olehNew Line Cinema ini.

Sir Elton John

Afgan

Ratna Listy

Inul Daratista

New Year’s Eve sendiri mengisahkantentang jalinan cerita dari sekelompok or-ang yang tinggal di New York pada malampergantian tahun. Nantinya Jon Bon Joviakan memerankan seorang bintang Rockyang mencampakkan Halle Berry dan ber-temu lagi di sebuah acara tahun baru. Se-dangkan Seth Meyers akan menjadi suamidari Jessica Biel yang ingin melahirkananaknya pertama kali di tanggal 1 Januaridemi sebuah hadiah karena dirinya men-galami krisis keuangan.

Selain Jon Bon Jovi dan Seth Meyers,aktor asal Jerman Til Schweiger (Inglouri-ous Basterds) juga semakin dekat untukbergabung dengan para bintang lainnya.Rencananya New Year’s Eve akan dirilispada 9 Desember 2011 di Amerika Serikat.(grd/net)Jon Bon Jovi

Page 7: Bisnis Jakarta - Rabu, 26 Januari 2011

7Bisnis Jakarta, Rabu 26 Januari 2011Cerem nialJAKARTA - PT Donggi-Se-

noro (DS) LNG menargetkan,pengiriman gas alam cair per-tama kepada para pembeli dap-at terlaksana pada kuartal keti-ga 2014. Direktur Proyek PTMedco Energi InternasionalTbk., Lukman Mahfoedz, diJakarta, kemarin mengungkap-kan, target produksi gas perta-ma pada triwulan kedua 2014.“Sementara, pengiriman LNGpertama dijadwalkan pada kuar-tal ketiga 2014,” ujarnya.

Menurut dia, untuk progrespembangunan kilang, seluruhpersyaratan formalitas guna men-gambil keputusan akhir investasi(final investment decision/FID)telah diselesaikan 21 Januari 2011.Tahapan itu menindaklanjuti pen-

LNG Senoro Dikirim Kuartal Ketiga 2014andatanganan resolusi pemega-ng saham tentang FID pada 31Desember 2010.

DS LNG akan membangundan mengoperasikan kilangLNG dengan kapasitas sekitardua juta ton per tahun. LNGSenoro akan dikirimkan kepa-da Chubu Electric Power CoInc., sebanyak satu juta ton pertahun, Kyushu Electric PowerCo Inc., 300.000 ton per tahun,dan Korea Gas Corporation700.000 ton per tahun.

DS LNG sudah menandatan-gani pokok perjanjian (head ofagreement/HoA) penjualandan pembelian (sales and pur-chases agreement/SPA) LNGdengan Chubu dan Kyushu,serta masih tahap finalisasi

dengan Kogas. Biaya pemban-gunan kilang yang disepakati2,8 miliar dolar AS, termasukpengambilalihan lahan, infras-tuktur, biaya operasi selamamasa konstruksi (owner cost),dan project financing.

Pekerjaan rekayasa, pen-gadaan, dan kontsruksi (engi-neering, procurement, and con-struction/EPC) akan dilakukanperusahaan Jepang, JGC Cor-poration. Proyek kilang terse-but merupakan pertama kalin-ya Medco berinvestasi dalambisnis LNG.

Sementara, untuk progrespengeboran, pihaknya jugaakan segera memulai pengem-bangan fasilitas gas di BlokSenoro-Toili. Biaya fasilitas

hulu berupa pemrosesan gas,jalur pipa, pemboran, penanga-nan kondensat, dan pelabuhanmencapai 600 juta dolar AS.Medco Energi melalui anak pe-rusahaannya, PT Medco E&PTomori Sulawesi bersama-samadengan mitra kerjanya, PT Per-tamina Hulu Energi akan mema-sok gas alam ke kilang yangberasal dari Lapangan Senoro,Blok Senoro-Toili.

Pasokan gas itu berdasar-kan perjanjian jual beli gas danamandemennya yang ditanda-tangani pada tanggal 22 Janu-ari 2009 dan 13 Desember 2010.Medco mengambil alih hak par-tisipasi (partipating interest/PI)Senoro-Toili sebesar 50 pers-en sejak tahun 2000.

Menurut Lukman, volumegas yang disalurkan Senoromencapai 277,75 miliar britishthermal unit per hari atau samadengan 250 juta kaki kubik perhari sampai berakhirnya kon-trak Senoro-Toili tahun 2027atau sampai terpenuhinya vol-ume keseluruhan kontrak1.307,508 triliun british thermalunit (TBTU). Harga gas akanmengikuti formula sesuai inde-ks harga minyak mentahJepang (Japan Customs-cleared Crude/JCC).

Selain gas, lapangan Seno-ro juga akan memproduksikondensat yang terasosiasisebesar 8.000 barel per hari.Proyek pengembangan gasSenoro merupakan salah satu

dari tujuh proyek utama Med-co Energi yang dideklarasikanawal tahun 2008 dan akan men-jadi sumber pendapatan dimasa depan.

Selain Senoro-Toili, paso-kan gas kilang Donggi-Senoroakan berasal dari Blok Matin-dok yang dioperasikan PT Per-tamina EP dengan volume 85juta kaki kubik per hari. Setelahselesainya FID pada 21 Janu-ari 2011, komposisi saham DSLNG yang sebelumnya dimilikiMitsubishi Corporation 51 per-sen, Pertamina Energy Servic-es Pte Ltd 29 persen, dan PTMedco LNG Indonesia 20 per-sen berubah menjadi SulawesiLNG Development Limited 59,9persen saham, PT Pertamina

Bisnis Jakarta/antPERANGKO TAHUN KELINCI - Seorang pengunjung melintas di depan poster bergambar perangko istimewa seri tahun kelinci 2562 saat peluncurannya di kantor filateli Jakarta, kemarin.

Cobalah french fries ren-yah Finger Sweet Potatoyang terbuat dari ubi, di HotStar Plaza Blok M lantai lowerground.

Hot Star Fried Chicken ber-beda dengan yang sudah adadan telah dikenal kebanyakanorang. Menu yang ditawarkanHot Star adalah Original Menu

Renyahnya French Fries Ubi di Hot StarKETIKA menikmati makan di fast food pasti kita

tidak lupa mencicipi french fries yang terbuat darikentang, tapi pernahkan anda mencoba French fries

dari bahan ubi.

dari Taiwan yang sudah di ko-mbinasi cita rasa Indonesia.Inilah menu andalan Hot Staryaitu “LARGE FRIED CHICK-EN”. Hot Star juga memakaitepung-tepung pilihan sertasensasi “seasoning” yangberbeda cita rasanya.

Menu pilihan lainnya yangbisa ditemukan di Hot Star

seperti : Fried Mantau, BlackPepper French Fries dll. Men-yambut Soft Opening HotStar di Plaza Blok M, ada dis-count 25% dan Gratis untukFinger Sweet Potato atauBlack Pepper French FriesHanya dengan pembelian Rp25.000 (nett)

Dengan Moto Hot Star “….. Crispy …. Freshly ….Juicy … Less Oil … andHealthy …” Anda harus men-cobanya. Segera Datang keHOT STAR di LG no 19 A.“Selamat Mencoba.” (grd)

JAKARTA - Indonesiaberupaya meniru atau merep-likasi strategi Jepang dalammencetak calon-calonwirausaha melalui pendidikankepada calon pembimbingusaha. “Kadin Indonesiadalam kunjungannya keJepang menyatakan tertarikpada cara Jepang mencetakcalon-calon wirausaha seh-ingga kami digandeng untukbekerja sama dalam upayamelahirkan lebih banyakwirausahawan baru di Indo-nesia,” kata Pakar Jetro (Ja-pan External Trade Organiza-tion), Kazuhiza Matsui, di

Hulu Energi yang mendapatpengalihan dari Pertamina En-ergy Services Pte Ltd 29 pers-en, dan PT Medco LNG Indo-nesia 11,1 persen.

Sulawesi LNG Develop-ment Limited merupakan peru-sahaan patungan antara Mit-subishi Corporation dan Ko-rea Gas Corporation dengankomposisi saham 75 persendan 25 persen. Dengandemikian, Mitsubishi memilikisaham DS LNG secara tidaklangsung, melalui SulawesiLNG, sebesar 44,92 persen danKogas 14,98 persen. KilangDonggi-Senoro merupakanproyek LNG pertama yang dik-erjakan bersama antara Jepang,Korsel, dan Indonesia. (ant)

Cetak Calon Wirausaha

Pemerintah Tiru Strategi Jepangsela-sela Seminar SosialisasiHasil-Hasil Program Bimbin-gan Usaha Kerja Sama Kadin-Jetro 2010 di Jakarta, kemarin.

Matsui yang juga Penase-hat Khusus Kamar Dagangdan Industri (Kadin) Indonesiamengatakan, Kadin menggan-deng Jetro sejak 2009 untukmenyelenggarakan programbimbingan usaha kepada calonpembimbing wirausahawan dibeberapa daerah. Pada 2010yang merupakan tahun keduakerja sama, dua pihak sepakatuntuk memperpanjang programtersebut sampai dengan tigatahun ke depan. “Pada 2009,

kami menggelar program bimb-ingan ini di dua tempat yaknidi Sumatera Utara dan Sulawe-si Selatan. Pada 2010 ditam-bahkan menjadi 4 tempat,” kataMatsui-Chan.

Empat tempat itu yakniJakarta, Banten, Bengkulu, danRiau dengan total peserta 66orang. Peserta merupakan ang-gota Kadin daerah ataumasyarakat yang diusulkan olehKadin daerah untuk mengikutiprogram bimbingan dan jikamemenuhi syarat akan menda-patkan sertifikasi sebagai pen-damping calon wirausahawan.“Kami mengharapkan program

JAKARTA - Penyedia lay-anan kemitraan pertumbuhanbisnis Frost & Sullivan mem-perkirakan penjualan ken-daraan bermotor roda empatatau lebih meningkat denganpertumbuhan moderat 4,3persen menjadi 797.258 unitpada 2011. Namun menurutVivek Vaidya, Asia PacificVice President, Automotiveand Transportation PracticeFrost & Sullivan di Jakarta,Selasa, penjualan mobil bisalebih tinggi lagi kalauekonomi tumbuh baik, regu-lasi kondusif, tingkat sukubunga bisa ditoleransi dankenaikan harga bahan bakutidak terlalu tinggi.

Ia mengatakan, bila tahunini Produk Domestik Bruto(PDB) bisa tumbuh 6,5 pers-en, kenaikan harga bahanbaku kurang dari 10 persen,suku bunga bank kurang darienam persen dan pemerintahmenunda pembatasan peng-gunaan bahan bakar bersub-sidi sampai pertengahantahun maka penjualan mobilbisa mencapai 849 ribu unitatau tumbuh 11 persen.

Proyeksi optimistis Forst& Sullivan tersebut tidak jauhberbeda dengan perkiraanGabungan Industri Ken-daraan Bermotor Indonesia(Gaikindo). Ketua I GaikindoJongkie D Sugiarto mem-perkirakan penjualan ken-daraan bermotor roda empatatau lebih yang pada 2010mencapai 764.710 unit naikmenjadi 800-850 ribu unit

Penjualan MobilDiproyeksikan Naik

pada 2011.Vivek juga memperkira-

kan, selama tahun 2011 per-mintaan mobil penumpangakan tumbuh sebesar 4,1 per-sen menjadi 563.933 unit se-dang permintaan kendaraankomersial seperti truk danpick up akan naik 4,5 persenmenjadi 233.325 unit. “Mobilpenumpang tetap menjadikontributor terbesar penjua-lan kendaraan Indonesiadengan sumbangan 70,7 per-sen,” katanya.

Ia menambahkan dengankondisi perekonomian yangterus membaik dan populasipenduduk yang besar dengantingkat pendapatan makin ting-gi, industri otomotif Indone-sia berpotensi besar mencapaipenjualan satu juta unit ken-daraan bermotor pada 2014.

Country Director Frost &Sullivan Indonesia Eugenevan de Weerd menambah-kan, kendati peluang penjua-lan kendaraan cukup men-janjikan selama 2011 karenaperbaikan ekonomi dan pen-ingkatan pendapatan pen-duduk namun industri oto-motif Indonesia juga harusmenghadapi beberapa tan-tangan.

Tantangan yang dia mak-sud antara lain kenaikan pajakkendaraan bermotor, kenaikanbea balik nama kendaraan ber-motor, kenaikan harga bahanbaku sampai 10 persen danrencana penerapan pem-batasan penggunaan bahanbakar bersubsidi. (ant)

ini akan meningkatkan fungsidan peranan Kadin daerahagar mampu melaksanakanbimbingan usaha terhadapUMKM-UMKM di daerah-nya,” katanya.

Menurut dia, Kadin di daer-ah harus mampu memegangfungsi sebagai tempat konsul-tasi bagi UMKM di daerahnyaagar semakin berkembang se-hingga akan tercetak lebih ban-yak wirausahawan baru. Mat-sui menambahkan, tekniktersebut telah lama diterapkandi Jepang dan terbukti mem-buahkan hasil.

Namun, pihaknya mengakui

sampai saat ini belum dapatsecara otomatis menjamin mutupembimbing usaha hasil bimb-ingannya. “Kami memang akanmenyerahkan sertifikat ke ca-lon-calon pembimbing usahayang mengikuti program ini danmemenuhi syarat tetapi tidaksecara otomatis menjamin mutupembimbing usaha karena itutergantung inisiatif dan kreativ-itas mereka sendiri,” katanya.Pihaknya juga berharap pro-gram penciptaan calon pen-damping wirausaha di Indone-sia itu akan terus dikembang-kan atas inisiatif sendiri dariIndonesia. (ant)

Bisnis Jakarta/istMENU DARI TAIWAN – Suasana Hot Star Fried Chicken yang berbedadengan yang sudah ada yang mengandalkan Original Menu dari Taiwanyang sudah di kombinasi cita rasa Indonesia.

JAKARTA - PT Pos Indo-nesia (Persero) meluncurkanPrangko Istimewa seri TahunKelinci dalam rangka men-yambut Tahun Baru Imlek2652 dan merupakan kelanju-tan program penerbitanprangko seri shio yang telahdilaksanakan sejak 2007.“Penerbitan seri Tahun Kelin-ci 2562 merupakan lanjutanpenerbitan seri shio tahun-tahun sebelumnya,” kataDirektur Utama PT Pos Indo-nesia (Persero), I Ketut Mar-jana, dalam acara peluncuranyang digelar di Kantor Filate-li Jakarta, kemarin.

Ketut memaparkan, pener-bitan prangko seri shio dilak-sanakan pertama kali pada 14Februari 2007, yaitu denganpeluncuran seri 12 lambangshio mulai dari tikus, kerbau,macan, kelinci, naga, ular,kuda, kambing, monyet,

PT Pos Indonesia LuncurkanPrangko Seri Tahun Kelinci

ayam, anjing, dan babi. Selan-jutnya prangko seri TahunTikus pada 18 Maret 2008, seriTahun Kerbau pada 10 Januari2009, dan seri Tahun Macanpada 6 Februari 2010.

Sementara untuk seri Kelin-ci yang diterbitkan pada 25 Jan-uari 2011 ini terdiri atas tiga de-sain, yaitu kelinci emas, kelinciberlari, dan kelinci berkelompok.Prangko tersebut dicetak mas-ing-masing dalam kopur (seg-men denominasi) yaitu sebesarRp1.500, Rp3.000, dan Rp4.000.

Sedangkan untuk pengam-anan prangko akan memuat tan-da khusus berupa logo PT PosIndonesia yang hanya dapatdilihat dengan sinar ultraviolet.Prangko seri Tahun Kelinci je-nis penerbitan istimewa dicetaksebanyak 300 ribu set, dan diter-bitkan pula 30 ribu set “minisheet” (@Rp17.000), 30 ribu set“souvenir sheet” (@Rp5.000),

4.000 set sampul hari pertama/SHP (@Rp11.000), 4.000 set ke-masan filateli (@Rp30.000), dan5.000 set edisi khusus(@Rp100.000). “Penerbitanprangko dengan tema astrologiini dilakukan untuk mengangkatnilai budaya serta merekamkekayaan dan keragaman bu-daya di Tanah Air sebagai salahsatu sarana persahabatan yanguniversal untuk menghormatimasyarakat etnis Tionghoa,”katanya.

Sementara itu, Ketua UmumLembaga Kerja Sama Ekonomi,Sosial dan Budaya Indonesia-China Sukamdani Sahid Gito-sardjono mengatakan, penerbi-tan prangko dengan seri tahunshio itu juga merupakan ben-tuk diplomasi yang akan men-ingkatkan persahabatan sertakerja sama baik sosial, budaya,maupun, ekonomi, antara ked-ua negara tersebut. (ant)

JAKARTA - Kebijakan BankIndonesia (BI) yang akan mem-fokuskan pengembangan per-bankan ke depan pada masalahpermodalan mendapat dukun-gan dari bank Bumn terbesarBank Mandiri. Direktur Komer-sial dan Bisnis Bank MandiriSunarso di Jakarta, kemarin men-gatakan penguatan modal san-gat penting untuk meningkatkanekspansi kredit perbankan na-sional. “Itu hal yang positif kare-na bertujuan meningkatkan ka-pabilitas dan kapasitas bagikredit UMKM,” katanya.

Sunarso juga menyambutbaik, rencana BI untuk menu-runkan selisih keuntunganbunga (net interest margin/NIM) terutama untuk kreditUMKM karena akan semakinmemperbesar ruang bagi per-

Bank MandiriDukung PenguatanModal Perbankan

bankan memberikan kredit ke-pada sektor tersebut. “Seruanuntuk menurunkan dividen,penurunan ATMR bagiUMKM arahnya untuk meng-guyur kredit untuk sektor itu.Itu harus kita tangkap secarapositif,” katanya.

Sunarso menambahkanbahwa untuk NIM di BankMandiri sebesar 5,3 persentermasuk keci l dibandingdengan bank-bank besarlainnya. “Masih banyak NIMbank lain yang lebih besar,”katanya. Dikatakannya, se-cara umum kredit yang disa-lurkan sudah sangat besarnamun masih terkendala kon-disi sektor riil yang tumbuhlambat sehingga banyakkredit yang sudah diberikantidak segera dicairkan. (ant)

Pemerintah PerpanjangKontrak Gas ke Jepang

JAKARTA - Pemerintah seg-era memperpanjang kontrak ek-spor gas alam cair ke para pem-beli di Jepang dengan volume 25juta ton selama 10 tahun mulai2011-2020. Dirjen Migas Kemen-terian ESDM Evita Legowo diJakarta, kemarin mengatakan,kontrak perpanjangan eksporLNG tersebut sudah hampir sele-sai. “Masih ada sedikit lagi yangmesti diselesaikan,” katanya.

Kepala Badan PelaksanaHulu Minyak dan Gas (BP Mi-gas) Priyono juga mengatakan,perpanjangan kontrak eksporLNG sebanyak 25 juta ton seg-era berjalan. “Tinggal tunggupersetujuan menteri,” katanya.Pada 13 Februari 2009 di Osaka,Jepang, PT Pertamina (Persero),Total EP Indonesie, dan InpexCorporation menandatanganiperjanjian induk (head of agree-ment/HOA) perpanjangan ek-spor LNG Bontang dengan

enam perusahaan di Jepang.Keenam pembeli yang biasa

disebut “western buyers” ituadalah Chubu Electric PowerCo, Kansai Electric Power Co,Kyushu Electric Power Co,Nippon Steel Co Ltd, OsakaGas Co Ltd, dan Toho Gas CoLtd. Kontrak ekspor tersebutakan berlaku selama 10 tahunmulai 2011 sampai 2020. Perin-ciannya, sebanyak tiga juta tonper tahun untuk lima tahunpertama dan dua juta ton pertahun untuk lima tahun kedua.

Pola transportasi pengirimanselama lima tahun pertama ad-alah dua juta ton dalam bentuk“cost, insurance, and freight”(CIF) dan satu juta ton dalambentuk “free on board” (FOB).Sedang pengiriman LNG limatahun kedua dilakukan denganpola transportasi satu juta tonCIF dan satu juta ton per tahunlainnya FOB. (ant)

JAKARTA - PT Semen Gresik(Persero) menargetkan labapada 2011 sekitar Rp4 triliun,meningkat sekitar 10-15 persendibanding prognosa laba 2010sebesar Rp3,63 triliun. “Padatahun 2010 perseroan berhasilmelakukan efisiensi, dan di-harapkan dapat berlanjut padatahun ini (2011),” kata DirekturUtama Semen Gresik Dwi Sutjip-to, di Kantor KementerianBUMN, Jakarta, kemarin.

Menurut Dwi, pertumbuhanlaba pada 2011 akan dipicu pen-ingkatan produksi serta mulaiberoperasinya dua pabrik barupada akhir tahun ini. Dua pabrikbaru tersebut berlokasi di TonasaSulawesi Selatan, dan Tuban,Jawa Timur dengan total kapasi-

Semen Gresik IncarLaba Rp 4 Triliun

tas produksi total lima juta ton.Ia menjelaskan, dengan pe-

nambahan kapasitas duapabrik baru tersebut, maka to-tal kapasitas produksi perse-roan mencapai 25 juta ton dari18,5 juta ton pada 2010. “Pada2010 kami tumbuh 5-10 persendibanding 2009 yang mencapaiRp3,3 triliun,” ujarnya.

Sedangkan pendapatan pada2010 diperkirakan bisa menem-bus Rp14 triliun. Ia menuturkan,produksi 2010 relatif stagnankarena adanya sejumlah benca-na alam, sehingga menangguproduksi perseroan. Meski be-gitu diutarakannya pada 2011pendapatan diperkirakan melon-jak 10 persen menjadi sekitarRp15,4 triliun. (ant)

Page 8: Bisnis Jakarta - Rabu, 26 Januari 2011

Metro Bekasi 8Bisnis Jakarta, Rabu 26 Januari 2010

BADAN NARKOTIKAKOTA BEKASI

Wanita MiskinDigerogoti Kanker

Donor Darah di Kantor PosPondok Gede

BJ Bekasi/docTERGOLEK - Umi Salmah (34) saat ini hanya bisa berbaring dengan kanker ganas dibelakang kepalanya.Keterbatasan dana menyebabkan hingga saat ini, kanker yang menggerogotinya selama tiga tahun itu belumjuga dioperasi. Pihak keluarga mengaku pasrah dan berharap ada donatur.

BEKASI – Sedikitnya lima puluh warga RW 011 danseluruh pegawai Kantor Pos pondok Gede mengikuti donordarah. Kegiatan yang diadakan dihalaman kantor pos itu,rencananya akan rutin diadakan setiap 6 bulan sekali.

Ketua Panitia, Ristono mengatakan, selain beramal, do-nor darah juga dapat menyehatkan tubuh. “Donor darahdapat meningkatkan imunitas kesehatan kita, karena adapergantian darah baru yang selalu diproduksi oleh tubuh.Yang pasti, dengan donor darah, kita akan sehat,” ujarnya.

Dikatakannya, hasil donor darah warga dan pegawaikantor pos itu akan disetorkan ke Palang merah Indonesia(PMI) DKI Jakarta. “Kegiatan ini bekerja sama dengan kantorpos dan PMI DKI Jakarta,” katanya.

Sementara, Kepala Kantor Pos Cabang Pondok Gede,Arif Joko mengatakan, kegiatan donor darah ditempatnyaitu merupakan kali ketiga. Menurut Joko, kegiatan donordarah itu adalah salah satu bentuk Corporate Sosial Respon-sibility (CSR) kantor pos. “Ya salah satu bentuk CSR kitakepada masyarakat,” tuturnya. (aji/yoy)

Jual Beli Motor dan Mobil(Baru-Bekas-Cash-Kredit)

Hubungi Rifal:021-9733 7493081288622134

Alamat:Jalan Cibitung Gg Nona MerahKp Cibitung RT 05/06 Ds Telaga Asih,Kec Cikarang Barat, Kabupaten Bekasi

Alamat:Perum Permata RegensiBlok F1 No 66, Cibitung

HUB: NANITELP: 087889234235 – 021 96840662

SEGERABELI MOTOR

JURI FINAL:1 . ALEXANDER FELDER (Produser Musik & Pencipta lagu, Juara AMI Sharp Award 2001)2 . ZWEZTY WIRABHUANA, (The Best Ten ASEAN Pop Song 1983, Juara Bintang Radio & Televisi 1979, 80)3 . CHINTAMI ATMANAGARA (Artis, Penyanyi Top era 80-an)4 . MAWARDI HARLAND (Bintang Film & Juara I Bintang Radio 1974, 1974, 1976, 1977)5 . CANTIKA (Artis, mantan Penyanyi Cilik Era 90-an, Juara AMI Sharp Award 2001)

KATEGORI PESERTAPria & Wanita1. Eksekutif& Mahasiswa3. Umum2. Pelajar

INFO PENDAFTARAN:1. R M W U L A N S A R I 1 , J l R a y a K e m a k m u r a n N o 4 5 - 4 7 , B e k a s i

Te l p . ( 0 2 1 ) 8 8 6 5 5 5 5 , F a x ( 0 2 1 ) 8 8 4 5 5 4 5 ( S u w a r n o : 0 2 1 - 9 8 6 1 0 9 2 1 )2. D I S P O R B U D P A R K o t a B e k a s i ( S r i P e n t a t m a n i : 0 2 1 - 9 9 6 9 4 3 3 4 )3. H A R I A N S U L U H I N D O N E S I A ( M u h a j i r : 0 2 1 - 9 6 4 3 1 1 6 2 )4. R A D I O D A K T A , B e k a s i ( Y o l a n : 0 8 5 6 1 5 3 2 2 9 9 )5. H A R I A N R A D A R B E K A S I , B e k a s i ( S r i S u l a s t r i : 0 8 1 2 8 4 7 2 8 8 1 4 )6. R E S T O S H A B U T E R R A C E , J l . P e j a t e n R a y a N o 2 5 J a k s e l , 0 2 1 - 7 9 1 9 4 9 0 5 )7. INUL VISTA

M a l l M e t r o p o l i t a n I I L t 5 , B e k a s i ( H e n d r i G u n a w a n : 0 8 1 3 1 7 3 4 3 3 3 7 )G a j a h M a d a P l a z a L t 2 , J l G a j a h M a d a N o 1 9 - 2 6 J a k a r t a P u s a t

CIKARANG – Sungguhmalang nasib wanita miskinwarga Desa Waluya, Kecama-tan Cikarang Utara, KabupatenBekasi, Umi Salmah (34). Kon-disi tubuhnya tinggal tulangdibalut kulit karena diserangkanker ganas pada bagian bela-kang kepalanya selama tigatahun.

Selama delapan bulan ter-akhir, Umi Salmah hanya ber-baring diatas tempat tidur. Se-jumlah keluarganya sudah men-coba membawa berobat ke be-berapa rumah sakit. Namun ka-

rena keterbatasan biaya, pihakkeluarga hanya bisa pasrah.

Kakak kandung Umi Sal-mah, Asep mengatakan, awal-nya pihak keluarga tidak me-ngetahui jika adiknya mengidapkanker ganas. Sebab, jika adakeluhan sakit, pihak keluargahanya membawa ke Rumah Sa-kit Umum Daerah (RSUD) Ka-bupaten Bekasi. “Karena keter-batasan alat di rumah sakit dae-rah, penyakit adik saya baru di-ketahui setelah kami bawa keRumah Sakit Hasan SadikinBandung,” tuturnya kepada

Bisnis Jakarta, Selasa (25/1).Karena keterbatasan biaya,

lanjut Asep, keluarga hanya pa-srah dan berdoa untuk kesem-buhan Umi Salmah. Padahal,pihak RS Hasan Sadikin sudahmerujuk ke RS Dharmais Jakartauntuk melakukan operasi.

“Kami hanya bisa pasrahdan berdoa ada donatur yangmau membiayai. Dokter di RSHasan Sadikin merujuk ke RSDharmais untuk melakukanoperasi. Tapi kami tidak memilikibiaya untuk operasi,” beber-nya. (ars/azs)

BJ Bekasi/docPara peserta donor darah.

CIKARANG – Dinas Pendi-dikan Kabupaten Bekasi dinilaitidak perhatian terhadap bangu-nan sekolah dasar negeri (SDN)yang sudah tua dan rapuh. Se-jumlah orang tua murid mengakukhawatir dengan kondisi bangu-nan sekolah tempat anak-anakmereka menimba ilmu.

Seperti SDN 01 Pasir Gom-bong, Kecamatan Cikarang Utara.Kondisi bangunan di sekolah itusangat memprihatinkan. Bebera-pa kayu penyangga eternit terlihatlapuk karena atap sekolah bocordisejumlah titik. “Banyak kayu

Di Bekasi, Sekolah TuaTerancam Ambruk

yang sudah lapuk karena gentengbanyak yang bocor,” ujar ujar walimurid, Ely (32), Selasa (25/1).

Selain banyak kusen danjendela lapuk, sekolah yang di-bangun tahun 1971 itu juga ha-nya dilengkapi Ubin Traso yangbanyak terkelupas dan terlihatkumuh. “Bangunan sekolah jaditerlihat kumuh, karena ubin ba-nyak yang tekelupas,” paparnya.

Sementara, Kepala SDN 01Pasir Gombong, Sudrajat meng-akui kondisi bangunan sekolah-nya yang memprihatinkan. Dika-takannya, kondisi itu semakin

parah jika hujan turun disertaiangin kencang. “Kalo cuaca mem-buruk, sebagian murid dipindah-kan ke ruang lain. Tapi kalo rua-ngan tidak ada, murid untuk se-mentara kita pulangkan untukmenghindari hal yang tidak di-inginkan,” bebernya.

Genangan air akibat hujan,kata Sudrajat, baru surut dua atautiga hari karena saluran air tidakada. “Yang pasti banjir karenahujan baru surut dua atau tiga hati.Kalo sudah surut, kita kerja baktimembersihkan lumpur,” katanya.

Dijelaskan Sudrajat, sekolah-nya hanya memiliki 3 ruang be-lajar. Itupun, kondisinya sangatmemprihatinkan dan terancamambruk jika tidak secepatnyadiperbaiki. “Sebenarnya ada limalokal, tapi yang dua terpaksadirobohkan karena kondisinyasangat membahayakan untukmurid-murid,” tuturnya. (ars/azs)

BEKASI - Untuk membatasimonopoli pendistribusian dikecamatan oleh satu dealer, op-erator selular (OS) menerapkansistem management cluster.Sistem itu dipercaya dapatmenjangkau pangsa pasar yangcukup luas di Indonesia.Sehingga, persedian stok pulsaelektrik dan fisik dapat merata.

Sistem management clusterjuga dapat diterapkan untukmendapatkan keuntungan yangbesar. Sebab, selain hanya dikuasai oleh satu Dealer yangditunjuk oleh operator selular, sistem management cluster jugamengatur harga pulsa yang merata.

Menyingkapi hal itu, pemilik Akbar Pulsa, Susalip Endromengatakan, sistem management cluster seharusnya disikapidengan baik oleh seluruh pengusaha dan pedagang pulsakarena pendistribusian nya lebih merata.

Dijelaskannya, Akbar Pulsa adalah sebuah perusahaan yangbergerak di bidang pendistribusian pulsa yang salah satunyaadalah Chip Elektrik Multi Operator dimana hanya dengansatu buah handphone dan satu buah chip operator selularapapun, sudah dapat melakukan pengisian pulsa ke semua jenisoperator. “Akbar Pulsa dapat menjadi sebuah Alternatif untukpara pedagang pulsa mendapatkan stok pulsa elektrik,” ujarnyakepada Bisnis Jakarta, Selasa (25/1).

Harga di Akbar Pulsa, Kata Endro, cukup bersaing, karenapedagang pulsa tidak perlu lagi repot menyediakan banyakhandphone ataupun chip untuk melakukan pengisian pulsa,apalagi harus membeli stok dengan sistem unit per nominal.

“Bayangkan jika setiap operator selular, harus menyiapkanstok per nominal yg disediakan operator tersebut. Misalnya,Rp5 ribu sebanyak sekian unit, Rp10 ribu, Rp20 ribu, Rp25 ribudan seterusnya,” kata Endro.

Sistem terbaru Akbar Pulsa, lanjutnya, para pedagang pulsatidak perlu repot lagi menghafalkan jenis pulsa atau dari opera-tor selular apa yang akan di isi. Cukup dengan memasukannominal dan nomor tujuan saja, sistem Akbar Pulsa akan otomatismemilih jenis pulsa yang akan isi.

“Dengan modal Rp100 ribu untuk pedagang retailer danRp500 ribu untuk Sub Distribusi (SD) sebagai deposit pertama,dimana deposit tersebut akan dipotong sesuai dengan jumlahpulsa yang akan anda isikan dan berlaku untuk semua jenisoperator selular di Indonesia,” tuturnya. (aji)

OS Keluarkan SistemManagement Cluster

Susalip Endro

CIKARANG – Razia yangdigelar Satuan Polisi Pamong Praja(Satpol PP) Kabupaten Bekasi, Se-lasa (25/1) di lima tempat berbedaitu disinyalir telah terjadi keboco-ran informasi. Pasalnya, razia se-rentak itu hanya menjaring pulu-han pelajar dan dua pegawai ne-geri sipil (PNS).

Razia difokuskan pada pelajardan Pegawai Negeri Sipil (PNS)yang sedang keluyuran saat jamkerja dan sekolah. Selain SentraGrosir Cikarang (SGC), Satpol PPjuga merazia warnet, biliard, sertapusat keramaian lainnya

Di SGC, petugas Satpol PP

Jaring Dua PNS,Razia Satpol PP Bocor

menjaring dua PNS yang sedangberbelanja. Keduanya langsungdidata dan dimasukkan ke dalammobil Satpol PP yang telah di-siapkan. “Kami hanya mendapat-kan puluhan pelajar yang mem-bolos dan dua PNS yang sedangberbelanja saat jam kerja,” ujarKepala Satpol PP, Iwan Setiadi.

Setelah melakukan razia dipusat keramaian, petugasSatpol PP kembali bergerakuntuk merazia beberapa tempatyang dianggap dijadikantempat mangkal pelajar maupunPNS disat jam kerja dan sekolahberlangsung. (ars)

BEKASI - Komisi D DewanPerwakilan Rakyat Daerah(DPRD) Kota Bekasi bersamaDinas Pendidikan Kota Bekasi,akan mengkaji tiga opsi yangterbaik terkait program pendi-dikan Siswa Bebas Biaya (SBB).Opsi pertama yakni, tidak meru-bah aturan dan juga besarnyaanggaran SBB ditahun 2011,yang kedua, menaikan angga-ran SBB bagi siswa SMAN,SMKN dari Rp50 ribu per siswaper bulan, menjadi Rp100 ribuper siswa, perbulan. Dan opsiyang ketiga mengurangi angga-ran Rujukan Sekolah BertarafInternasional (RSBI) dari Rp122ribu, menjadi Rp100 ribu perbulan.

Ketua Komisi D DPRD KotaBekasi, Heri Koswara, usairapat dengan Dinas PendidikanKota Bekasi, Selasa (25/1) me-ngatakan, tiga opsi tersebutselanjutnya kan dikaji dandimatangkan lagi di rapat badananggaran (Banang), disetujuiatau tidak usulan tersebut, akandiserahkan pada Banang.

Menurut politisi asal PKSini, dikuranginya anggaran SBBbagi sekolah RSBI, karena siswayang bersekolah di sana ma-

2011, Anggaran BantuanSiswa Rp 125 Miliar

yoritas orang mampu, jadi danatersebut tidak tepat sasaran.“Penambahaan SBB ke SMAdan SMK merupakan sebuahsubsisi silang dari anggaranSBB untuk siswa sekolah RS-BI, jadi tidak ada penambahaandalam pengajuan anggarantersebut,” jelas Heri.

Ditambahkan pria yang ak-rab dipanggil ustad ini, penga-juan anggaran untuk SBB ditahun 2011 mengalami pening-katan dari Rp100 miliar di tahun2010 menjadi Rp125 miliar.“Kenaikan anggaran tersebutkarena selain untuk SBB jugauntuk program-program lain-nya seperti buku dan lain-lain,”ungkapnya.

Heri Koswara juga mene-gaskan, realita jumlah siswa diKota Bekasi berapa banyak,dan kebutuhan per siswa ituapa saja, ini yang harus dikajidan di evaluasi oleh Komisi D.Contoh SBB untuk siswaSekolah Dasar (SD) yaknisebesar Rp57 ribu per bulan.Ini dinilai sudah cukup karenadibantu Biaya OperasionalSekolah (BOS), bantuanprovinsi dan pemerintahpusat. (nen)

BEKASI – Dinas Perhubu-ngan (Dishub) Kota Bekasi,mengaku belum menerimapemberitahuan dari PemerintahProvinsi (Pemprov) DKIJakarta terkait pemindahan duatrayek Patas Bekasi-TanjungPriok yang dilayani sekitar 20unit kendaraan.

“Yang saya dengar, pemin-dahan trayek itu akibat ber-singgungan dengan lintasanbus Trans Jakarta koridor sem-bilan dan 10 di Tanjung Priok,”kata Kepala Sub Unit Pengen-dali Operasi Terminal Bekasi,Umar Setyono, di Bekasi, ke-marin.

Menurut dia, patas jurusanBekasi-Tanjung Priok tersebutmasing-masing jenis AC Eko-nomi 26 dan Patas Ekonomi P6milik Perusahaan Otobus (PO)Mayasari Bakti. “Rencanatersebut baru akan dimulaipada pekan ini. Sedangkan,kami sama sekali belummendapat pemberitahuansecara resmi dari pihak terkait,”katanya.

Dua Trayek BusBekasi-Tj Priok Dialihkan

Menurut Umar, Patas ACEkonomi 26 akan dialihkanjalurnya ke Bekasi-Kalideres,sedangkan P6 dialihkan keBekasi-Grogol pasca ope-rasional jalur Trans Jakartakoridor sembilan dan 10 padadua pekan lalu.

“Bagi penumpang di wila-yah Bekasi, masih bisa meng-gunakan alternatif kendaraanlainnya untuk menuju TanjungPriok. Diantaranya, Bus Kota25 dan 40 trayek Bekasi-Tanjung Priok,” katanya.

Dikatakan Umar, PemprovDKI Jakarta perlu segera me-nyampaikan informasi tersebutsecara detail kepada PemkotBekasi guna mengantisipasikekecewaan sebagian penum-pang.

“Kami harap Pemprov DKIJakarta segera berkoordinasidengan Pemkot Bekasi agarkami bisa melakukan so-sialisasi kepada penumpangyang rutin menempuh per-jalanan menggunakan bustersebut,” demikian Umar. (ars)

Terminal Induk Bekasi