batubara-desain dermaga

Upload: valerie-hariadi

Post on 28-Feb-2018

592 views

Category:

Documents


89 download

TRANSCRIPT

  • 7/25/2019 batubara-desain dermaga

    1/37

    http://pdfbit.com/ca/cara-memproses-batu-bara-pdf.html

    1. BACKGROUND

    Untuk menunjang operasi loading unloading CPO dan CPKO, maka akan dibangun sebuah

    dermaga baru di salah satu muara sungai di Kalimantan Timur, untuk suatu saat menggantikan

    dermaga existing yang terbuat dari kayu, yang kapasitasnya sudah tidak mencukupi kebutuhan.

    Pembangunan dermaga baru ini akan dilaksanakan dalam tahap, dimana setelah tahap!"

    selesai, maka dermaga existing akan tetap beroperasi bersama!sama dengan dermaga baru tahap!

    ". #ermaga baru tahap! akan dibangun kemudian, dimana dermaga existing akan berhenti

    beroperasi dan dibongkar setelah dermaga baru tahap! selesai. $encana operasi keseluruhan

    dermaga ini menentukan pembagian tahap!" dan tahap! dari dermaga baru, serta posisi jettyhead.%adi selain geotechnical engineers, yang berperan penting didalam pekerjaan ini adalah

    seseorang yang menguasai dengan detail operasi suatu dermaga, termasuk peralatan!peralatan

    pada dermaga. Uraian berikut menjelaskan mengenai perencanaan &ondasi untuk 'reasting

    dolphin, %etty (ead dan Trestle.

    2. JETTY LAYOUT

    Ukuran kapal yang akan bersandar pada dermaga ini sangat ber)ariasi, dari kapal yang terkecil

    dengan panjang *+ m sd kapal terbesar dengan panjang - m. esuai permintaan o/ner bah/a

    baik kapal kecil maupun kapal besar harus dapat bersandar pada sembarang tempat sepanjang

    dermaga, maka jarak antara breasting dolphin ditentukan berdasarkan panjang kapal yang

    terkecil, sehingga jarak antara breasting dolphin yang digunakan adalah - m 0 " m, akan tetapi

    gaya tumbukan kapal terbesar yang digunakan untuk mendesain &ondasi breasting dolphin.

    imulasi berbagai kemungkinan bersandarnya kapal dari berbagai ukuran perlu dilakukan untuk

    menentukan posisi eksak beberapa tipe breasting dolphin yang digunakan, seperti diilustrasikan

    pada 1br.!".

    http://pdfbit.com/ca/cara-memproses-batu-bara-pdf.htmlhttp://pdfbit.com/ca/cara-memproses-batu-bara-pdf.html
  • 7/25/2019 batubara-desain dermaga

    2/37

  • 7/25/2019 batubara-desain dermaga

    3/37

    Gbr.-1: Jetty Layout

    $encana jetty terdiri dari "2 'reasting #olphin 3'" 0 '"24, 5ooring #olphin 35#" dan

    5#4, %etty (ead dan Trestle. 'reasting dolphin didesain untuk kapal tipe 'arge *66&t dengan

    kapasitas 7666 #8T. Kapal tipe 'arge *66&t ini sebenarnya berkapasitas 9766 #8T dengan

    dra&t : +.; m, tetapi karena ele)asi ri)er bed di !+. m

  • 7/25/2019 batubara-desain dermaga

    4/37

    3.2. Data Ta$a&

    Pro&il tanah serta plot DPT )s KedalamanE disajikan pada 1br. . Parameter tanah yang

    digunakan dalam desain juga disajikan pada 1br.!. $i)er bed 3permukaan tanah4 terletak pada

    !+. m

  • 7/25/2019 batubara-desain dermaga

    5/37

  • 7/25/2019 batubara-desain dermaga

    6/37

    Gbr.2: "ro'() Ta$a& *a$ "ara+eter Ta$a&

    3.3. Data Ka,a) #isetiap

    tempat dari dermaga baru harus dapat digunakan untuk bersandarnya semua ukuran kapal yang

    biasa bersandar. Oleh karena itu setiap dolphin harus didesain untuk bersandarnya kapal terbesar,

    yaitu kapal 7666 #8T, kecuali sisi dalam dolphin '"* dan '"+, yang hanya didesain untuk

    bersandarnya kapal terkecil, yaitu kapal 976 #8T. #ata!data dari kapal 7666 #8T dan 976

    #8T adalah seperti Tabel!" berikut ?

    . DE!AIN ONDA!I BREA!TING DOL"/IN .1.!(#te+ o$*a#( Brea#t($% Do),&($

    istem &ondasi breasting dolphin terdiri dari kelompok tiang!tiang baja 3group o& steel pipe pile4

    yang diikat dengan pile cap beton pada bagian atas. teel pipe pile yang digunakan terdiri dari

    tiang tegak dan tiang miring.

    #imensi serta mutu steel pipe pile yang digunakan adalah ?

    Outer #iameter 3O#4 : ;" mm

    Thickness 3t4 : "2 mm

    5utu baja ? '% *9, &y : +66 kgcm

  • 7/25/2019 batubara-desain dermaga

    7/37

    .2. T(,e Brea#t($% Do),&($

    'erdasarkan tipe kapal yang akan bersandar dan peralatan yang akan ada pada deck dolphin

    maka ke enam belas breasting dolphin dikelompokkan kedalam + tipe tergantung dari luas deck

    yang dibutuhkan, seperti dirangkumkan pada Tabel!.

    Perlu dicatat bahwa kebutuhan luas pile cap untuk kebutuhan fondasi dari

    keseluruhan dolphin, kecuali dolphin B13 dan B14, sebenarnya hanya 4m 4m,

    oleh karena itu untuk memenuhi kebutuhan deck area untuk peralatan, dipenuhiden!an menambahkan cantile"er beam # concrete deck den!an pan$an! 1 m untuk

    %ipe-& dan &.' m untuk %ipe-3. (ketsa denah fondasi serta poton!an untuk masin!-

    masin! tipe breastin! dolphin disa$ikan pada )br.-3.1 dan 3.&.

  • 7/25/2019 batubara-desain dermaga

    8/37

    Gbr.3.1.: Denah dan Potongan Breasting Dolphin, (A) Tipe-1 dan (B) Tipe-

    2

  • 7/25/2019 batubara-desain dermaga

    9/37

    Gbr.3.2.: Denah dan Potongan Breasting Dolphin, (C) Tipe-3 dan (D) Tipe-

    .3. Beba$-Beba$ Ya$% Be0era "a*a Brea#t($% Do),&($ 'eban!beban

    yang bekerja pada breasting dolphin terdiri dari = a. Beban Vertikal(DL dan LL) #< terdiri

    dari ? berat sendiri breasting dolphin, berat &ender, berat bolard, berat pipe rack, berat pompa,

    berat cat/alk.

  • 7/25/2019 batubara-desain dermaga

    10/37

    b. Beban Tumbukan Kapal (Berthin Load)

    'erthing energy dihitung dengan menggunaka &ormula sbb ?

    dimana ?

    > : 'erthing load 3 ton!m 4

    /" : #isplacement tonnage 3 ton 4

    ) : 'erthing speed 3 ms 4 : 6."7 ms g

    : 1ra)ity acceleration : -.; m s

    Ce : >ccentricity &actor

    Cm: Firtual mass &actorCs : o&tness &actor

    Cc : 'erth Con&iguration coe&&icient

    #ari besarnya berthing load, ditentukan &ender yang dipakai, dan masing!masing tipe &ender

    memberikan gaya lateral pada dolphin seperti diba/ah ini.

    Untuk kapal 7666 #8T G 'erthing load: -.99 ton!m

    #ipakai Hender 'ridgestone Tipe HF667!+! dengan kemampuan menyerap energy sebesar "6ton!m. $eaction &orce1aya lateral : 97 ton

    Untuk kapal 976 #8T B 'erthing load : .7" ton!m

    #ipakai Hender 'ridgestone Tipe HF667!+!+ dengan kemampuan menyerap energy sebesar 7

    ton!m. $eaction &orce1aya lateral : *; ton

    c. Beban !oorin

    Untuk kapal 7666 #8T G 1aya bollard : *76 kD 3horiIontal4

    Untuk kapal 976 #8T G 1aya bollard : "76 kD 3horiIontal4

    Untuk desain, perlu dimasukkan gaya bollard arah )ertical sebesar 76J gaya bollard horiIontal.

  • 7/25/2019 batubara-desain dermaga

    11/37

    d. Beban Environmental

    'eban rus 3Current

  • 7/25/2019 batubara-desain dermaga

    12/37

    $angkuman data beban pada breasting dolphin disajikan pada Tabel!*.

    Kombinasi beban yang digunakan dalam analisa breasting dolphin adalah sebagai berikut ?

    M Untuk 'reasting #olphin Tipe!", Tipe!, dan Tipe!*

  • 7/25/2019 batubara-desain dermaga

    13/37

    dimana ?

    #< : #ead y : 'eban 1empa arah dan

    .. Daya Du0u$% T(a$%

    Untuk mengecheck reaksi tiang hasil analisa 1$OUP, perlu diketahui daya dukung tarik dan

    tekan dari &ondasi tiang. (asil perhitungan daya dukung tiang disajikan pada Tabel!+.

    .. ANALI!A BREA!TING DOL"/IN

    a. !etoda #nalisa

    nalisa breasting dolphin yang dibebani gaya!gaya seperti diuraikan diatas, dilakukan

    menggunakan program 1$OUP *# dari >nso&t, U. Penggunaan program ini dipercaya akan

    memberikan analisa dengan lebih akurat, dibandingkan jika menggunakan program P yang

    biasa digunakan perencana dermaga dengan background structural engineering. lasannya

    adalah karena 1$OUP *# mempunyai kemampuan yang lebih baik untuk memodel tahanan

    tanah. 1aya!gaya yang bekerja pada suatu dolphin, meliputi gaya aksial, gaya lateral, dan

    momen dipindahkan dulu ketitik beratnya, baru dilakukan analisa.

    Pemodelan kon&igurasi tiang yang digunakan dalam analisa dengan program 1$OUP *#

    disajikan pada 1br.!+." untuk breasting dolphin Tipe!", Tipe!, and Tipe!*= dan pada 1br.!+.

    untuk breasting dolphin Tipe!+.

  • 7/25/2019 batubara-desain dermaga

    14/37

    3a4 'irdQs Fie/ 3b4 ide Fie/

    Gbr-.1: "e+o*e)a$ Ko$'(%ura#( T(a$% ,a*a A$a)(#a *e$%a$ "ro%ra+ GROU" 3D U$tu0

    Brea#t($% Do),&($ T(,e-1 T(,e-2 a$* T(,e-3

  • 7/25/2019 batubara-desain dermaga

    15/37

    3a4 'irdQs Fie/ 3b4 ide Fie/

    (%ure-.2 : "e+o*e)a$ Ko$'(%ura#( T(a$% ,a*a A$a)(#a *e$%a$ "ro%ra+ GROU"

    3D U$tu0 Brea#t($% Do),&($ T(,e-

    b. $asil #nalisa

    $angkuman reaksi tiang maksimum dan stress tiang maksimum disajikan pada Tabel! 7." sd 7.+.

    #ari hasil analisa pada semua tipe 'reasting #olphin pada Tabel 7." sd 7.+ dapat disimpulkan

    sbb? $eaksi

    tiang maksimum tekan : "6;6 kD R Sa tekan : -66 kD G ok $eaksi

    tiang maksimum tarik : 2*- kD R Sa tarik : "*66 kD G ok

  • 7/25/2019 batubara-desain dermaga

    16/37

    * +heck (tress Pada %ian!

    utu Ba$a B3 0ield stress fy2 &4 k!/cm&, dan 5llowable stress 16

    k!/cm&

  • 7/25/2019 batubara-desain dermaga

    17/37

    7ari hasil analisa, maksimum stress pada tian! 148 k!/cm& 9 5llowable stress

    16 k!/cm& ok. +ontoh pile stress contour disa$ikan pada )br.- '. 7ari !ambar

    tersebut dapat dilihat bahwa stress maksimum ter$adi pada kepala tian!.

    Dote ? Unit tress in kPa

    Gbr- : "()e !tre## Co$tour 4 Brea#t($% Do),&($ T(,e-3 4 Loa* Co+b. 3

  • 7/25/2019 batubara-desain dermaga

    18/37

    . DE!AIN ONDA!I JETTY /EAD DAN TRE!TLE

    .1. !(#te+ o$*a#( Jetty /ea* Da$ Tre#t)e

    istem &ondasi %etty (ead dan Trestle menggunakan steel pipe pile, dan terdiri dari tiang tegak

    dan tiang miring. Pada a/alnya &ondasi yang digunakan tegak semua, tetapi de&leksi yang terjadi

    akibat kombinasi beban gempa relati& besar sehingga digunakan kombinasi tiang tegak dan tiang

    miring . Trial and error dilakukan untuk menentukan posisi tiang!tiang miring sehingga tidak

    saling bertabrakan dan e&ekti& menahan gaya lateral arah x dan y yang kurang lebih sama besar.

    #imensi serta mutu steel pipe pile yang digunakan adalah ?

    Outer diameter 3O#4 : 26- mm

    Thickness 3t4 : "2 mm

    teel 1rade? '% *9 G &y : +66 kgcm

    #enah &ondasi %etty (ead danTrestle disajikan pada 1br. 2

    Gbr-!: Denah "ondasi #ett$ %ead dan Trestle

    .2. Beba$-Beba$ Ya$% Be0era "a*a Jetty /ea* Da$ Tre#t)e

    'eban!beban yang bekerja pada %etty (ead dan Trestle terdiri dari =

    a. 'eban #< dan

  • 7/25/2019 batubara-desain dermaga

    19/37

    7.+.

    (asil

    nalisa

    %etty

    (ead

    #an

    Trestle

    nalisa

    breasting dolphin dilakukan menggunakan program 1$OUP *# dari >nso&t, U.

    $angkuman hasil analisa adalah sbb ?

    %etty (ead

  • 7/25/2019 batubara-desain dermaga

    20/37

    $eaksi tiang maksimum tekan : "**6 kD R Sa tekan : "-66 kD G ok

    Pile tress maksimum : 9"2 kgcm R llo/able stress : "266 kgcm G ok

    Trestle

    $eaksi tiang maksimum tekan : "266 kD R Sa tekan : "-66 kD G ok Pile

    tress maksimum : "7;6 kgcm R llo/able stress : "266 kgcm G ok

    5. "ENUTU"

    #ari desain seperti pekerjaan desain ini beberapa hal dapat dilakukan untuk penghematan?

    a. Pembagian dermaga atas Iona!Iona yang membatasi ukuran kapal yang diperbolehkan

    bersandar pada suatu Iona memungkinkan dilakukannya desain breasting dolphin yang lebih

    e&isient. Untuk kapal besar, &ondasi dolphin lebih kuat, tetapi jarak dolphin bisa lebih jauh.

    ebaliknya untuk kapal kecil, sekalipun diperlukan jarak dolphin yang lebih dekat, tetapi tidak

    diperlukan &ondasi yang kuat karena berthing load yang kecil. ekalipun demikian, pembagian

    dermaga atas Iona ini akan merepotkan pada /aktu operasi dermaga.

    b. (asil analisa menunjukkan bah/a tegangan yang tinggi hanya terjadi pada daerah sekitar

    kepala tiang 3pada proyek ini sekitar m teratas dari panjang tiang4, sebagai akibat bekerjanya

    gaya lateral dan momen pada tiang dengan &ree cantile)er yang relati& besar 3&ree cantile)er ini

    bertambah besar karena tanah lapisan atas yang lunak4. Pada sebagian besar panjang tiang,tegangan yang timbul relati& rendah. #engan demikian dimensi tiang dapat diperkecil mengikuti

    kebutuhan sebagian besar panjang tiang dan memperkuat bagian atas tiang. #iantaranya dengan

    memakai double steel pipe yang konsentrik pada bagian atas tiang.

    c. Terakhir, analisa akan lebih akurat bila memakai program komputer yang dapat memodel

    tahanan tanah dengan lebih akurat dibandingkan program struktur. Program struktur umumnya

    memodel tahanan lateral tanah dengan spring satu arah, tidak bisa bolak balik. elain itu perlu

    asumsi lokasi perletakan jepit pada suatu kedalaman tiang.

    (tandard y! saya !unakan selain standard& (aut2 1?84

  • 7/25/2019 batubara-desain dermaga

    21/37

    &. %echnical (tandards and +ommentaries for Port and ;arbour @acilities in apan, by

    A"erseas +oastal 5rea 7e"elopment =nstitute of apan A+7=2, &1&

    technical standards and commentaries for port and harbour facilities in $apan-ocdi

    &1&

    pro!ram !roup 37

    ". >nergy berthing yg telah dihitung di atas harus dikalikan dengan toleransi manu&aktur

    3biasanya "6J4 dan &aktor keamanan juga harus memperhatikab Felocity &aktor dan temperaru

    &aktor pada area tersebut berdasarkan standar PLDC66 atau '2*+-? +, dapat ditulis dengan

    rumus?

    >r B > x 3"@T4 x H 3FH x TH4

    #imana ?

    >r : energi berhing pada katalog

    > : >nergi berthing yang di hitung

    T : toleransi manu&aktur 3"6J4

    H : Haktor keamanan berdasarkan PLDC

    FH : Felocity &aktor

    TH : Temperature &aktor

    . 'erthing load yang didapat harus dikombinasikan dengan gaya akibat &riksi kapal dan &ender

    dimana nilai &riksi tergantung pad dari &ender, bisa dilihat di PLDC66 atau '2*+-?+

    http://dokumen.tips/documents/perencanaan-pelabuhan-khusus.html

    https://irawanrmansyah.wordpress.com/&13/'/&?/desain-fondasi-$etty/

    http://dokumen.tips/documents/perencanaan-pelabuhan-khusus.htmlhttps://irawanfirmansyah.wordpress.com/2013/05/29/desain-fondasi-jetty/http://dokumen.tips/documents/perencanaan-pelabuhan-khusus.htmlhttps://irawanfirmansyah.wordpress.com/2013/05/29/desain-fondasi-jetty/
  • 7/25/2019 batubara-desain dermaga

    22/37

    aldinoCs blo!

    (elasa, 6 anuari &1'

    %entan! Pelabuhan

    P*AB+%A

    1. Pelab'han

    7alam Bahasa =ndonesia dikenal & istilah yan! berhubun!an den!an arti pelabuhan

    yaitu Bandar dan Pelabuhan. Bandar harbor2 adalah daerah pelabuhan yan!

    terlindun! terhadap !elomban! dan an!in untuk berlabuhnya kapal-kapal.

    (ementara pelabuhan adalah daerah perairan yan! terlindun! terhadap

    !elomban!/arus, sehin!!a kapal dapat berputar %urnin! basin2,

    bersandar/membuan! sauh sehinn!a bon!kar muat atas baran! dan perpindahan

    penumpan! dapat dilaksanakan, !una mendukun! fun!si-fun!si tersebut di ban!un

    http://yongkialdino.blogspot.co.id/http://yongkialdino.blogspot.co.id/
  • 7/25/2019 batubara-desain dermaga

    23/37

    derma!a, $alan, !udan!, fasilitas peneran!an, telekomunikasi dan seba!ainya

    sehin!!a fun!si pemindahan muatan dari/ke kapal yan! bersandar di pelabuhan

    menu$u tu$uan selan$utnya dapat dilakukan. Beberapa hal yan!

    melatarbelakan!i pemban!unan suatu pelabuhan, diantaranya :

    12 Dntuk membuka daerah yan! terisolir.

    &2 Dntuk mempelancar hubun!an anatar pulau, pantai dan internasional.

    32 Dntuk keperluan penyebaran hasil industri, perikanan, pertanian,

    pertamban!an dll.

    42 Dntuk keperluan meliter dan keperluan keamanan.

    '2 (eba!ai sarana perda!an!an dan keperluan perekonomian.

    )ambar 1. Pelabuhan

    Dntuk memberi pelayanan yan! baik maka pelabuhan harus memenuhi beberapa

    persyaratan, diantaranya seba!ai berikut :

    12 ;arus ada hubun!an yan! mudah antar tranportasi air dan darat sepeti $alan raya

    dan kereta api a!ar baran! baran! dapat dian!kut dari dan ke pelabuhan den!an

    mudah dan cepat.

    &2 Pelabuhan berada disuatu lakosi yan! mempunyai daerah belakan!daerah

    pen!aruh2 subur den!an populasi penduduk yan! cukup padat.

    32 Pelabuhan harus mempunyai kedalaman air dan lebar alur yan! cukup.

    42 Eapal-kapal yan! mencapai pelabuhan herus mampu membuan! sauh selama

    menun!!u merapat ke derma!a.

  • 7/25/2019 batubara-desain dermaga

    24/37

    '2 Pelabuhan harus mampunyai fasilitas bon!kar muat baran!kran, dsb2 dan !udan!-

    !udan! penyimpanan baran!.

    62 Pelabuhan harus mempunyai fasilitas untuk meresparasi kapal-kapal.

    2. "'ngsi Pelab'han

    5dapun fun!si dari pelabuhan yaitu :

    12 >ink ata antai2

    erupakan ba!ian atau salah satu se!men dari seluruh ran!kaian sistem

    tranportasi.

    &2 =nterface %itik %emu2

    empertemukan moda transportasi darat den!an moda transportasi laut

    32 )ateway )erban!2

    (eba!ai pintu utama melalui dimana arus keluar masuknya baran! perda!an!an

    dari dan ke daerah belakan! hinterland2 pelabuhan.

    42 =ndustrial Fntity =ndustrial Fstate2

    Dntuk pen!emban!an industri dalam daerah pelabuhan yan! berorientasi ekspor.

    3. #enis Pelab'han

    %erdapat berba!ai macam $enis pelabuhan, ter!antun! dari sudut mana

    menin$aunya. (udut tin$au tersebut antara lain: se!i penyelen!!araan, se!i

    pen!usahaan, se!i fun!sinya dalam perda!an!an nasional dan internasional, se!i

    pen!!unaan, serta letak !eo!ras.7itin$au dari se!i pen!!unaan, pelabuhan dapat

    diklasikasikan men$adi macam, yaitu :

    12 Pelabuhan baran!

    &2 Pelabuhan ikan32 Pelabuhan minyak42 Pelabuhan container/peti kemas'2 Pelabuhan passen!er/penumpan!62 Pelabuhan campuran2 Pelabuhan pan!kalan meliter

    . "asilitas Pelab'han

  • 7/25/2019 batubara-desain dermaga

    25/37

    @asilitas ban!unan pelabuhan adalah suluruh ban!unan / konstruksi yan! berada

    dalam daerah ker$a suatu pelabuhan baik itu di darat maupun di laut yan!

    merupakan saran pendukun! !una memperlancar $alannya ke!iatan yan! ada

    dalam pelabuhan.

    4.1 @asilitas di >aut:

    12 5lur pelayaran

    0aitu daerah yan! dilalui kapal sebelum masuk ke dalam wilayah pelabuhan. 5lur

    ayaran ini diba!i men$adi &dua2 ba!ian yaitu pertama2 articial channel adalah

    alur yan! sen!a$a dibuat seba!ai $alan masuk kapal ke derma!a den!an

    men!adakan pen!erukan dan kedua2 natural channel yaitu alur pelayaran yan!

    telah terbentuk sedemikian rupa oleh alam.

    &2 Eolam Pelabuhan

    7aerah disekitar derma!a yan! di!unakan kapal untuk melakukan akti"itasnya.

    Eolam Pelabuhan inimal harus memiliki ukuran Pan$an! >2 B # 1,4 B # 1,' B #

    3m, dan >ebar G2 1,' B dimana B >ebar kapal2 dan turnin! basin 4 > tanpa

    tu! boat dan 1, > sampai den!an & > den!an tu! boat

    32 Breakwater/talud

    (alah satu ban!unan pelabuhan yan! berfun!si untuk melindun!i daerah

    pelabuhan dari !elomban! dan sedimentasi, yaitu den!an memperkecil tin!!i

    !elomban! sehin!!a kapal dapat berlabuh dan bertambat den!an tenan! serta

    dapat melakukan bon!kar muat den!an lancer. %alud ini dapat di ba!i men$adi 3

    $enis yaitu a2 penahan !elomban! batu alam rubble mounds breakwater2. b2

    penahan !elomban! batu buatan articial breakwater2 c2 penahan !elomban!

    dindin! te!ak.

    42 7erma!a

    (arana %ambatan Ba!i Eapal Bersandar Dntuk Bon!kar/uat Baran! 5tau

    Fmbarkasi/7ebarkasi Penumpan!

    4.& @asilitas di 7arat:

    12 alan

    suatu lintasan yan! dapat dilalui oleh kendaraan maupun pe$alan kaki. lintasan ini

    men!hubun!kan antara satu tempat den!an tempat yan! lain. @un!si $alan adalah

    untuk melancarkan ke!iatan bon!kar muat di pelabuhan

  • 7/25/2019 batubara-desain dermaga

    26/37

    &2 >apan!an penumpukan

    32 )udan!

    tempat yan! di!unakan untuk menyimpan baran!-baran! yan! berasal dari kapal

    atau yan! akan dimuat ke kapal.

    42 Eantor, terminal penumpan!

    '2 Bak air, emplaseme.

    62 oorin! buoy

    2 (ecara denisi merupakan suatu fasilitas untuk men!ikat kapal saat berlabuh a!ar

    tidak ter$adi per!eseran yan! disebabkan !elomban!, arus dan an!in. Eomponen

    utamanya adalah pelampun! penambat, beton pemberat, $an!kar dan rantai antara

    $an!kar dan pelampun!.

    )ambar &. @asilitas pelabuhan

    &. Tina'an #enis tr't'r Der/aga

    Pemilihan $enis struktur derma!a dipen!aruhi oleh kebutuhan yan! akan dilayani

    derma!a penumpan! ataupun baran! yan! bisa berupa baran! satuan, curah, ataucair2, ukuran kapal, arah !elomban! dan an!in, kondisi topo!ra, dan tanah dasar

    laut. 7i bawah ini merupakan $enis-$enis struktur dema!a yan! pada umumnya

    serin! ditemui:

    12 Deck On Pile

  • 7/25/2019 batubara-desain dermaga

    27/37

    (truktur 7erma!a 7eck An Pile open type structure2 men!!unakan seran!kaian

    tian! pancan! piles2 seba!ai pondasi untuk lantai derma!a. (eluruh beban di lantai

    derma!a, termasuk !aya akibat berthingdan mooring, diterima sistem lantai

    derma!a dan tian! pancan! pada struktur derma!a ini.

    7i bawah lantai derma!a, kemirin!an tanah dibuat sesuai den!an kemirin!an

    alaminya serta dilapisi den!an perkuatan revement2 untuk mence!ah ter!erusnya

    tanah akibat !erakan air yan! disebabkan oleh manu"er kapal. Dntuk menahan

    !aya lateral yan! cukup besar akibat berthingdan mooringkapal, dapat dilakukan

    pemasan!an tian! pancan! mirin!. Pada umumnya, $enis struktur tian! pada

    (truktur 7erma!a 7eck An Pile sedikit sensitif terhadap !etaran-!etaran lokal

    seperti tumbukan bawah air akibat haluan kapal dibandin!kan struktur derma!a

    lainnya.

    Eeuntun!an (truktur 7erma!a 7eck An Pile: 12 sudah umum di!unakan, &2 mudah

    dilaksanakan, dan 32 perawatan lebih mudah.

    Eeru!ian/hambatan (truktur 7erma!a 7eck An Pile: 12 diperlukan peker$aan

    pen!erukan den!an "olume yan! cukup besar, &2 diperlukan proteksi pada

    kemirin!an tanah di bawah lantai derma!a, dan 32 diperlukan pemasan!an tian!

    mirin! apabila !aya lateral cukup besar.

    )ambar3. Bentuk (truktur 7erma!a 7eck An Pile (umber: %riatmod$o, 1???2

  • 7/25/2019 batubara-desain dermaga

    28/37

    )ambar 4. (truktur 7eck An Pile

    &2 (heet Pile7erma!a $enis ini men!!unakan sheet pileturap atau dindin! penahan tanah2 untuk

    menahan !aya-!aya akibat perbedaan ele"asi antara lantai derma!a den!an dasar

    kolam. (truktur 7erma!a (heet Pile adalah $enis struktur yan! tidak memperdulikan

    kemirin!an alami dari tanah. (truktur $enis ini biasanya diban!un pada !aris pantaiyan! memiliki kemirin!an curam dimana, pada umumnya, tanah pada ba!ian laut

    kemudian dikeruk untuk menambah kedalaman kolam pelabuhan. %ian! pancan!

    masih diperlukan untuk menahan !aya lateral dari kapal yan! sedan! sandar atau

    untuk membantu sheet pilemenahan tekanan lateral tanah. (truktur sheet pile ini

    dapat direncanakan den!an men!!unakan sistem pen$an!karan anchor2 ataupun

    tanpa pen$an!karan. (istem pen$an!karan dapat berupa tian! an!kur atau an!kur

    batu. Dntuk kondisi perairan dimana !elomban! a!ak besar, (truktur 7erma!a

    (heet Pile kuran! cocok karena !elomban! akan men!hantam dindin! dan ter$adiolakan air di daerah dimana kapal sandar.Eeuntun!an (truktur 7erma!a (heet Pile adalah tidak memerlukan pen!erukan

    tanah di bawah deck.Eeru!ian/hambatan (truktur 7erma!a (heet Pile: 12 perlu perlindun!an terhadap

    korosi, &2 perlu perbaikan tanah, dan 32 masih memerlukan tian! mirin!.

  • 7/25/2019 batubara-desain dermaga

    29/37

    )ambar '. Bentuk (truktur 7erma!a (heet Pile (umber: %riatmod$o, 1???2

    )ambar 6. Bentuk (truktur 7erma!a 5nchored (heet Pile (umber: %riatmod$o,

    1???2

    )ambar . Bentuk (truktur 7erma!a (heet Pile

    32 7iaphra!ma Gall

    (elain sheet pile, diaphragma wallbeton $u!a dapat berfun!si seba!ai penahan

    tekanan lateral tanah. (truktur 7erma!a 7iafra!ma Gall terdiri dari blok-blok beton

    bertulan! berukuran besar yan! diatur sedemikian rupa. Perletakan blok beton

    den!an kemirin!an tertentu dimaksudkan a!ar ter$adi !eseran antara blok beton

    satu den!an lainnya sehin!!a dicapai kesatuan konstruksi yan! mampu memikulbeban-beban "ertikal dari lantai derma!a2 maupun horiHontal pada

    derma!a. Barrette piledapat di!unakan pada struktur ini, yan! berfun!si

    seba!aianchoruntuk diaphragma wall, keduanya dihubun!kan oleh sistem tie

    beamatautie slab. Dntuk kondisi perairan dimana !elomban! a!ak besar, (truktur

  • 7/25/2019 batubara-desain dermaga

    30/37

    7erma!a 7iaphra!ma Gall kuran! cocok karena !elomban! akan men!hantam

    dindin! danter$adi olakan air di daerah dimana kapal sandar.

    Eeuntun!an (truktur 7erma!a 7iaphra!ma Gall: 12 waktu pelaksanaan relatif

    sin!kat, dan &2 dindin! dapat dirancan! menerima !aya aksial.

    Eeru!ian/hambatan (truktur 7erma!a 7iaphra!ma Gall: 12 harus dilaksanakan

    oleh tena!a ahli dalam bidan! ini, &2 memerlukan material khusus, dan 32

    memerlukan peralatan khusus.

    )b 8. Bentuk (truktur 7erma!a 7iaphra!ma Gall d!n Barette Pile(umber:

    %riatmod$o, 1???2

    42 +aisson

    (truktur ini merupakan salah satu $enis dari derma!a gravity structure. Pada

    prinsipnya, struktur derma!a $enis ini memanfaatkan berat sendiri untuk menahan

    beban-beban "ertikal dan horiHontal pada struktur derma!a serta untuk menahan

    tekanan tanah. +aisson dalah suatu konstruksi blok-blok beton bertulan! berbentuk

    kotak-kotak yan! dibuat di darat dan dipasan! pada lokasi derma!a den!an cara

    diapun!kan dan diatur pada posisi yan! direncanakan, kemudian diten!!elamkan

    den!an men!isi dindin! kamar-kamar caissonden!an pasir laut ataupun batu.Dntuk

    kondisi perairan dimana !elomban! a!ak besar, (truktur 7erma!a +aisson kuran!

    cocok karena !elomban! akan men!hantam dindin! dan ter$adi olakan air di daerah

    dimana kapal sandar.

    Eeuntun!an (truktur 7erma!a +aisson: 12 blok-blok caisson dapat dibuat di temapt

    lain dan &2 dapat dliaksanakan pada kondisi tanah yan! $elek.

  • 7/25/2019 batubara-desain dermaga

    31/37

    Eeru!ian/hambatan (truktur 7erma!a +aisson: 12 diperlukan perbaikan tanah alas

    caisson a!ar mampu menahan berat caisson dan beban yan! akan beker$a dan &2

    diperlukan keahlian khusus untuk pembuatan blok-blok beton dan penempatan

    caisson.

    )b ?. Bentuk (truktur 7erma!a +aisson (umber: %riatmod$o, 1???2

    )b 1. Bentuk (truktur 7erma!a +aisson

    '2 7olphinIs (ystem

    7erma!a (istem 7olphin membutuhkan $etty untuk men!hubun!kan derma!a

    den!an darat. 5da dua $enis 7erma!a (istem 7olphin, yaitu >-jettydan fngerpier.

    (truktur 7erma!a (istem 7olphin dikata!orikan seba!ai light structurestruktur

    rin!an2 karena (truktur 7erma!a (istem 7olphin direncanakan hanya untuk

    menerima beban-beban rin!an seperti pipa-pipa penyalur minyak dan !as

    sertaconveyors. (truktur 7erma!a (istem 7olhpin biasanya di!unakan untuk:

  • 7/25/2019 batubara-desain dermaga

    32/37

    7erma!a ferry untuk kapal $enis o-o

    7erma!a untuk bulk untuk loadingbatu bara serta loading-unloadingminyak.

    )b 11. enis 7erma!a (istem 7olphin

    +iri-ciri 7erma!a (istem 7olphin adalah:

    a. Eolam pelabuhan $auh dari !aris pantai. Aleh karena itu dibuat $embatan

    pen!hubun! antaraplatormden!an terminal di darat.b. Berdasarkan fumn!sinya, struktur derma!a diba!i men$adi dua ba!ian: Working platormjetty head2, di!unakan untuk menempatkan peralatan bon!kar

    muat unloading armsdan vapour return line arm2, katup-katup pipa, dan lain-lain. Berthing dolphinsdan mooring dolphins, di!unakan untuk bersandar dan

    men!ontrol kapal yan! berlabuh.

    c. Working platormjetty head2 tidak dirancan! di!unakan untuk menahan !aya

    horiHontal yan! ditimbulkan kapala saat bersandar dan berlabuh seperti yan!

    diterima oleh berthingbreasting2 dolphinsdan mooring dolphins.Jetty

    headmerupakanplatormyan! terdiri dari loading/unloadingarm, area perbaikan,

    ban!unan perbaikan,jetty crane, menara kebakaran, $alan, dan lainnya.

    Biasanyajetty headberukuran & 3 m.

    d. pproach bridgeterdiri dari $alan darat den!an lebar &,'-3,' m, $arin!an pipa,

    saluran perbaikan, lampu peneran!an, dan fasilitas lainnya. Pan$an! approach

    bridgeini ber"ariasi dan ter!antun! kondisi sekitar sehin!!a bisa memcapai

    beberapa kilometer.

    e. Berthingatau breasting dolphinberfun!si untuk menahan ener!i kinetik saat kapal

    bersandar, menahan kapal selama an!in pesisr bertiup, dan memperkuat spring

    linesdari kapal.

  • 7/25/2019 batubara-desain dermaga

    33/37

    f. !ooring dolphinsberfun!si untuk memperkuat mooring linesbreastdan stearn line2

    yan! melintan!.

    Pan$an! derma!a ditentukan oleh >A5 kapal yan! akan dilayani, seperti disebutkan

    dalam panduan British "tandard #ode o Practise or Design o $endering and

    !ooring "ystem, yaitu:

    a. ika men!!unakan 4 breasting dolphin, spasi antara breasting dolphinba!ian

    terluar e%terior2 ber$arak ,3-,4 >A5 dari kapal terbesar. Dntuk breasting

    dolphinba!ian dalam interior2 ber$arak ,3-,4 >A5 dari kapal terkecil.b. ika men!!unakan & breasting dolphin, spasi antara breastin! dolphin ber$arak ,3

    >A5 dari kapal terbesar.c. ika men!!unakan bowdan stern line, spasi antara mooring dolphinterluar

    e%terior2 ber$arak 1,3' >A5 dari kapal terbesar.d. (pasi antara mooring dolphindalam interior2 ber$arak ,8 >A5 dari kapal terbesar.

    e. arak aman u$un!-u$un! derma!a adalah 1 m.

    Breasting dolphinberthing dolphin2 diletakkan berhadapan lan!sun! atau

    menempel den!an badan kapal pada saat kapal bersandar. !ooring

    dolphindiletakkan dibelakan! berthin! line atau !aris sandar kapal, den!an $arak

    34,'-4?,' m supaya mooring linetidak terlalu kendor.

    )b 1&. 7imensi (truktur 7erma!a (istem 7olphin

  • 7/25/2019 batubara-desain dermaga

    34/37

    !. Proses Pe/bang'nan Pelab'han

    Pemban!unan pelabuhan dewasa ini sudah semakin berkemban!, hampir seluruh

    wilayah pesisir di =ndonesia mulai memban!un pelabuhan, baik itu pelabuhan

    perintis ataupun pen!emban!an pelabuhan yan! telah ada karena tidak mencukupi

    la!i kapasitasnya. 7en!an diban!unnya sebuah pelabuhan akan memiliki dampak

    positif ba!i daerah tersebut karena tentu akan menambah akti"itas ekonomi disana.

    7alam memban!un sebuah pelabuhan ada beberapa lan!kah yan! perlu dilakukan

    sehin!!a pelabuhan tersebut dapat diban!un. Proses memban!un pelabuhan

    secara umum yan! pada prinsipnya didasarkan pada PP

  • 7/25/2019 batubara-desain dermaga

    35/37

    pun akan men!eluarkan !ambaran layout dari pelabuhan itu dan diperuntukkan

    untuk kapal seberapa besar. Eesimpulan dari @( tersebut adalah apakah pelabuhan

    layak untuk diban!un atau tidak.

    )b 14. 7imensi Pelabuhan

    Eedua, ika dokumen @( selesai, maka perlu dibuat $u!a rencana induk pelabuhan

    atau biasa disebut masterplan. 7i dalam masterplan inilah rencana pen!emban!an

    dan peruntukkan wilayah ker$a pelabuhan disekitarnya akan seperti apa dalam ',

    1, & tahun mendatan!. Be!itu $u!a dalam dokumen ini, di$elaskan men!enai DE>-

    DP>/575> dari pemban!unan pelabuhan ini. (ehin!!a dalam masterplan ini akanterlihat rencana pen!emban!annya dan ba!aimana tata !una tanahnya sehin!!a

    tidak men!!an!!u daerah-daerah lainnya. Aleh karena itu diperlukan $u!a 7>E

    7aerah >in!kun!an Eer$a2 dan 7>E 7aerah >in!ku!nan Eepentin!an2 dari

    pelabuhan tersebut.Bersamaan den!an rencana induk pelabuhan, maka dokumen desain pelabuhannya

    pun bisa dibuat atau biasa disebut "urvey& 'nvestigation& dan Design (=72. 7alam

    dokumen ini, desain secara teknis dibuat, mulai dari sur"ey !eotekniknya. Dntuk

    sur"ey topo!ra dan batimetri, dilakukan ketika akan menyusun @(. (ur"ey !eotek

    dilakukan ketika layout pelabuhan tersebut sudah . (elan$utnya desain

    strukturnya pun dilakukan sehin!!a dokumen akhir dari (=7 ini adalah laporan nal

    yan! terdiri dari >aporan (ur"ey, >aporan 7etail Fn!ineerin! 7esi!n Perhitun!an

    teknis2, 5lbum !ambar, (pesikasi teknis, serta 5B-nya.

  • 7/25/2019 batubara-desain dermaga

    36/37

    +0B

    http://mydipblo!.blo!spot.com/&?/6/pen!etahuan-umum-tentan!-

    pelabuhan.html

    http://Hanius.blo!spot.com/&1&/3/tu!as-pelabuhan.html

    http://www.maritimedia.com/fasilitasJpelabuhan.pdf

    http://danieltamado.blo!spot.com/&11/8/tin$auan-$enis-struktur-derma!a.html

    7iposkan oleh0on!ki 5ldino di 8.Eirimkan =ni lewat FmailBlo!%hisKBerba!i ke %witterBerba!i ke @acebookBa!ikan ke

    Pinterest

    1 komentar:

    1.

    "arip (idayat18

  • 7/25/2019 batubara-desain dermaga

    37/37

    o anuari &2

    %entan! Pelabuhan

    %ips Dntuk si Pemalu

    %emplate (imple. 7iberdayakan oleh Blo!!er.

    http://void%280%29/http://yongkialdino.blogspot.co.id/2015_01_01_archive.htmlhttp://yongkialdino.blogspot.co.id/2015/01/tentang-pelabuhan_6.htmlhttp://yongkialdino.blogspot.co.id/2015/01/tips-untuk-si-pelupa.htmlhttps://www.blogger.com/http://void%280%29/http://yongkialdino.blogspot.co.id/2015_01_01_archive.htmlhttp://yongkialdino.blogspot.co.id/2015/01/tentang-pelabuhan_6.htmlhttp://yongkialdino.blogspot.co.id/2015/01/tips-untuk-si-pelupa.htmlhttps://www.blogger.com/