bank soal pengetahuan umum

19
1.Pusat Keuangan Amerika Serikat berada di …. a. New York b. Washington DC c. Chicago d. Las Vegas e. Los Angles 2.Berikut ini adalah negara yang dilalui oleh Pegunungan Alpen, kecuali…… a. Austria b. Liechtenstein c. Swiss d. Hungaria e. Slovenia 3.Benua biru adalah sebutan bagi benua…… a. Asia b. Eropa c. Afrika d. Amerika e. Australia 4.Ankara adalah ibukota dari negara…… a. Libanon b. Bahrain c. Turki d. Qatar e. Suriah 5.Allah Akbar adalah lagu kebangsaan dari negara ……. a. Libya b. Saudi Arabia c.Afghanistan d. Suriah e. Libanon 6.Hari perdamaian dunia diperingati setiap tanggal …… a. 1 Januari b. 1 Februari c. 1 Maret d. 1 April e. 1 Mei 7.Kereta api ditemukan oleh…… a. Civrac

Upload: nadhira-afifa

Post on 15-Jan-2016

130 views

Category:

Documents


17 download

DESCRIPTION

z

TRANSCRIPT

Page 1: Bank Soal Pengetahuan Umum

1.Pusat Keuangan Amerika Serikat berada di ….

a. New York

b. Washington DC

c. Chicago

d. Las Vegas

e. Los Angles

2.Berikut ini adalah negara yang dilalui oleh

Pegunungan Alpen, kecuali……

a. Austria

b. Liechtenstein

c. Swiss

d. Hungaria

e. Slovenia

3.Benua biru adalah sebutan bagi benua……

a. Asia

b. Eropa    

c. Afrika

d. Amerika

e. Australia

4.Ankara adalah ibukota dari negara……

a. Libanon

b. Bahrain

c. Turki

d. Qatar

e. Suriah

5.Allah Akbar adalah lagu kebangsaan dari negara

…….

a. Libya

b. Saudi Arabia

c.Afghanistan

d. Suriah

e. Libanon

6.Hari perdamaian dunia diperingati setiap tanggal

……

a. 1 Januari

b. 1 Februari

c. 1 Maret

d. 1 April

e. 1 Mei

7.Kereta api ditemukan oleh……

a. Civrac

Page 2: Bank Soal Pengetahuan Umum

b. Murdocks

c. Robert Fulton

d. Nikola Tesla

e. Benyamin Holt

8.Berikut ini adalah pelopor berdirinya ASEAN

yang berasal dari negara Filipina, yaitu……

a. Adam Malik

b. Tun Abdul Razak

c. Thanat Khoman

d. Narcisco ramos

e. S.Rajaratnam

9.Benua kuning adalah sebutan bagi benua……

a. Asia

b. Eropa

c. Afrika

d. Amerika

e. Australia

10. Kejuaraan sepak bola dunia ( World Cup )

dilaksanakan pertama kali pada tahun 1930 di

Uruguay dan juaranya adalah…….

a. Italia

b. Inggris

c. Uruguay

d. Argentina

e. Prancis

11. Gubernur provinsi Jawa Timur yang pertama

adalah ……

a. Dr. Moedjani

b. R. Samadikun

c. R.T. Soeryo

d. Imam Utomo

e. Basofi Sudirman

12. Suku Bugis berada di provinsi…….

a. Sumatera Utara

b. Sulawesi Selatan

c. Kalimantan Timur

d. NTT

e. Maluku

Page 3: Bank Soal Pengetahuan Umum

13. O Ina Ni Keke adalah lagu daerah yang berasal

dari…….

a. Kalimantan Selatan

b. Sumatera Barat

c. Sulawesi Utara

d. Maluku

e. NTB

14. Tanggal 14 Agustus diperingata sebagai hari….

a. Sumpah Pemuda

b. Kesaktian Pancasila

c. Pramuka

d. PMI

e. Guru

15. Taman hutan raya Ir. Juanda terletak di provinsi

……

a. Jawa Barat

b. Jawa Tengah

c. Jawa Timur

d. DKI Jakarta

e. Banten

16. Pasukan perdamaian Indonesia dibawah bendera

PBB yang diberi nama Pasukan Garuda I ( yang

pertama ) dikirim ke wilayah …..

a. Kongo

b. Vietnam

c. Mesir

d. Iraq

e. Palestina

17. Kabinet yang dipimpin oleh Presiden Megawati

Soekarnoputri dinamakan …..

a. Reformasi Pembangunan

b. Indonesia Bersatu

c. Gotong Royong

d. Persatuan Nasional

e. Indonesia Merdeka

18. Rudi Hartono memenangi kejuaraan All England

sebanyak ……

a. 8 kali

b. 9 kali

c. 10 kali

d. 11 kali

Page 4: Bank Soal Pengetahuan Umum

e. 12 kali

19. Danau yang terdalam di dunia dan terletak di

Siberia yaitu…….

a. Tanganyika

b. Baikal

c. Malawi

d. Superior

e. Titicaca

20. Bunga nasional dari Negara Indonesia adalah ….

a. Anggrek

b. Tulip

c. Melati

d. Teratai Biru

e. Lily

21. Salah satu peninggalan sejarah adalah kitab

Ramayana yang dikarang oleh……

a. Empu Walmiki

b.Empu Kanwa

c. Empu Darmaja

d. Empu Sedah

e. Empu Prapanca

22. Museum Satria Mandala terletak di……..

a. Surabaya

b. Bandung

c. Semarang

d. Jakarta

e. Yogyakarta

23. Nama kantor berita dari negara Amerika Serikat

adalah……

a. ANTARA

b. ANP

c. AN

d. ANSA

e. AP

24. Harbour Bridge terletak di Negara ……

a. Inggris

b. Italia

c. Australia

d. Austria

e. Prancis

25. Berikut ini adalah namanegara-negara ASEAN

Page 5: Bank Soal Pengetahuan Umum

yang berbentuk kerajaan, kecuali…..

a. Thailand

b. Malaysia

c. Filipina

d. Brunai Darussalam

e. Kamboja

mahluk hidup yang hampir punah karena memiliki daya reproduksi kecil

diantaranya...

nama presiden korea utara yang sekarang (kim jong-un) hihi untung pernah

baca sekilas di tv

paus yg baru dilantik yang berkedudukan di vatikan (fransiscus1)

negara yang menggunakan bahasa spanyol dalam percakapan sehari-hari

(hayoo negara mana aja coba??) pas jawab ini sih aju kira-kira aja, gatau deh

bener apa nggak --" hehe tapi kayaknya sih benerr

negara swiss menggunakan bahasa... (jerman, itali, prancis, dan bahasa

romash) berhubung ini adalah negara yang berbatasan langsung dengan

swiss jadi agak masih nyantol di otak :0

mata uang vietnam adalah... (dong) untung pas smp pernah ada tugas

kelompok ngubek-ngubek negara asean, nah pas banget dapet negara

vietnam ;)

samudera terluas adalah... (pacific dooooong)

laut yang berada dalam samudera atlantik (laut hitam, laut utara, laut

baltik) wahh yang ini aku jawabnya laut kaspia --"  *haha tidakmujurr

 kerjasama 2 negara disebut... (bilateral) inget inget pelajaran PKN 

ngitung volume tabung (apal rumusnya sih apal, tapiiii berhubung aku ga

terlalu suka ngitung, yaudah deh jawabnya ngikutin feeling aja-eh pas aku

tanya ke temen temen itu jawabannya bener) *mujurr

bentuk paruh dan kaki burung merupakan adaptasi... (morfologi)

virus flu burung yang baru ditemukan di china adalah... (H7N9) untung

pernah ngintip iseng baca di koraaan :)

negara yang menggunakan mata uang euro.... 

berikut ini yang BUKAN termasuk ibukota negara di eropa... (wah, THANKS

TO @Hanifaqot yang nanya tentang johannesberg, berhubungjohannesberg

adalah kota di afrika, yaa pasti itulah jawabannya ^.^ )  samudera yang terletak diantara benua amerika dan afrika... (atlantik)

Page 6: Bank Soal Pengetahuan Umum

berikut yang termasuk gerak sadar yaitu...

berikut yang termasuk tulang pipa yaitu...

APEC adalah organisasi ekonomi yang melingkupi negara.... (asia-pasifik)

obama adalah presiden AS yang ke... (44 & 45)

dalam olimpiade london indonesia berhasil meraih 1 perak & 1 perunggu dalam cabang

olahraga... (angkat besi) lumayan juga nih hobi baca majalah :)

daftar presiden yang mendiami white house sebagai rumah, diantaranyaa ...(ini kujawab pake

feeling juga)

indonesia menganut sistem pemerinthan.... (presidensiil)

negara ini adalah negara di asean yg seluruh wilayahnya di kelililngi oleh daratan... (laos) untung

guru SD ku pernah ngasih pertanyaan ini, hehe jadi keingetan sampe sekarang deh, syukron buat

@pakFauzi

tujuan negara terdapat dalam...

negara yang berada di semenanjung utara eropa diantaranya... (yang sekitar itali dkk itu deh)

jika di london menunjukkan tepat pukul 08.00 maka di indonesia adalah pukul... (tinggal +7 aja

ko, jadinya 15.00, ya kan??)

nama atlet tenis indonesia yang sampai terdengar oleh negara lain alias mendunia... (siapa

hayoo??) hehe aku juga lupa *capedeeh

gusdur dan megawati menjadi PRESIDEN & WAKIL presiden ke.... (gusdur presiden RI ke 4, dan

megawati adalah wapres ke 8)

pejabat ABRI tertinggi di indonesia adalah.....

penulis novel habibie dan ainun adalah... (Ir.BJ habibie) tau doong, kan udah di film-in

kata baku dan tidak baku dan contohnya

kalimat yang termasuk homonim adalah...

bagian ginjal yg berfungsi untuk menampung urin adalah...

tempat terjadinya fertilisasi

sekjen PBB sekarang berasal dari (namanya Ban ki-mon, berasal dari korea selatan) untung

sempat baca di RPUL :)

BKKBN adalah kepanjangan dari... (badan koordinasi keluarga berencana nasional) haaah.. aku

jawabnya badan kesejahteraan keluarga nasional *ngacoooo ;p

imunisasi yang wajib bagi balita diantaranya... (BCG,DPT,polio,hepatitisB,campak) alhamdulillah

feelingku pas itu lagi akurattt 

berikut adalah penyakit yang disebkan oleh virus adalah.... (influenza, campak, dkk deh) untung

inget pelajaran biologi jadi lumayan bisa jawab bener deh :)

kata dalam bahasa indonesia yang merupakan kata serapan dari bahasa lain

bangun ruang yang memiliki 4 sisi (limas segitiga) hufft, hampirr aja kujawab kubus o,0

Page 7: Bank Soal Pengetahuan Umum

menghitung dan meneliti besar sudut

mengurutkan syair lagu *pas kemarin sih keluarnya lagu syukur~untuuung :)

tebak lagu tradisional (jadi ntar ada potongan beberapa baris lagu terus kita disuruh nebak deh,

itu lagu apa)

negara asean yang menggunakan bahasa inggris dalam percakapan sehari-hari (pokoknya

jawabannya selain thailand, kan thailan ga pernah dijajah sama bangsa barat)

negara yang menjadi penengah dalam perjanjian linggar jati adalah... (inggris) haaa... aku

jawabnya rusia *sotoyy

batas perbatasan asean paling timur adalah... (samudera pasifik) 

pernyataan yang benar tentang PBB (please, kalo pengen bisa jawab soal ini perbanyak cari

berita ttg PBB) hehe untung dulu aku sempat kepo sama PBB, jadi bisa jawab deh ;)

pernyataan yang benar tentang hormon

pernyataan yang benar tentang benua australia

ciri ciri tumb. monokotil

penyebab dan ciri-ciri global warming

pernyataan yang benar tentang pangeran diponegoro

pernyataan yang benar tentang sendi-sendi dalam tubuh manusia

pernyataan contoh adaptasi fisiologi yang benar (ikan air asin dan air tawar,) hati hati buat

adaptasi fisiologi sama morfologi yaa jangan ampe ketuker loooh

imbuhan di- yg benar

hewan yang melakukan pembuahan eksternal

pernyataan yang benar tentang korsel

pernyataan yg benar tentang adaptasi tingkah laku (yg bunglon mimikri, cicak ototomi, dsb deh)

pernyataan yang benar tentang seleksi alam

pesawat angkut amerika yang diproduksi di spanyol adalah.... 

syarat syarat uang (thanks to ma economic teacher @mr.buyung yang udah ngasih pelajaran

ini... hehehe) :)

pahlawan revolusi adalah pahlawan yang.... (gugur pada saat G30SPKI)Huft, untung udah pernah

pas smp

jika uang yang diproduksi sedikit maka nominal uang akan......nah loo bertambah atau berkurang

nih??

 jarak terdekat bumi dan matahari disebut.... (perihelium) tengkyu buat temenku @farahdiena

yang hobi ngomongin astronomi nyampe aku cuma bisa ngangguk acuh ga acuh dengerin kamu

ngomong.. but, itu ternyata berguna ^^

berikut ini merupakan susunan bagian matahari, KECUALI (ionosfer) haha ya iyalah, ionosfer kan

susunan atmosfer ;p hehe inget geografi dong yaa

Page 8: Bank Soal Pengetahuan Umum

1. fungsi eritrosit?=mengedarkan oksigen keseluruh tubuh2. kata serapan dari arab ke bahasa Indonesia...3. negara yang berbatasan langsung dengan Thailand...=myanmar, laos,kamboja  malaysia4. pahlawan revolusi Indonesia..5. mata uang turki...=Lira6. apa saja istana kepresidenan Indonesia...=istana negara (jakarta), istana merdeka (jakarta), istana bogor (bogor), istana cipanas (cipanas), istana tampaksiring (bali), istana gedung agung (jogja)7. atlet ganda campuran yang menjuarai all england selama 3 tahun berturut-turut...=tantowi ahmad dan lilyana natsir8. kepanjang BNPB=badan nasional penanggulangan bencana9. ibukota-ibukota di benua afrika...1. Afrika Selatan : Pretoria2. Afrika Tengah : Bangui3. Aljazair : Algier4. Angola : Luanda5. Benin : Porto Novo6. Bostwana : Gabuorone7. Burkina Faso : Ouagadoudou8. Burundi : Bujumbura9. Ethiopia : Addis Ababa10. Ghana : Akra11. Guienia : Konakri12. Kamerun : Yaonde13. Kenya : Nairobi14. Kongo : Brazzaville15. Liberia : Monrovia16. Libia : Tripoli17. Maroko : Rabat18. Mesir : Kairo19. Nigeria : Lagos20. Pantai Gading : Abijan21. Sudan : Khartoum22. Tanzania : Dar'es Salam23. Tunisia : Tunis24. Zaire : Kinshasa25. Zimbabwe : Harare

10. negara yang menggunakan bahasa spanyol...=spanyol,  meksiko, chilli, untuk lebih jelasnya buka:http://id.m.wikipedia.org/wiki/Bahasa_Spanyol11. pekan olahraga negara persemakmuran...=commonwealth games12. wakil presiden ke-6...=Try sutrisno13. Olimpiade sochi 2014 di...=rusia14.Perdana menteri indonesia pertama....=sultan syahrir

Page 9: Bank Soal Pengetahuan Umum

15. FIFA bermarkas di...=zurich, swiss16. enamel dan dentin adalah istilah pada....=gigi dewasa17. permainan catur18. contoh aktivitasmenggunakan saraf sadar19. posisi gerhana bulan...=matahari, bumi, bulan20. hitung luas (pelajaran smp kelas 9)21. perbedaan zona waktu (selalu keluar tiap tahun)22. sifat pergerakan tahun 1908...=pergerakan sudah bersifat nasional, adanya tujuan mencapai kemerdekaan, perjuangan melalui media pendidikan dan kelompok-kelompok. perlu diketahaui tanggal 20 mei 1908 adalah lahirnya budi utomo, jadi diperingati sbg hari pergerakn nasional.23. hari bumi tanggal...=22 april (hapalkan peringatan hari-hari)24.gunung aktif di sumatera...=gunung sinabung, gunung kerinci25. pencetus 'you may say im a dreamer. but im not the only one.....'=john lenon26. kumite adalah bagian dari...=karate. baca selengkapnya: http://inkadomajene.blogspot.com/2011/07/kumite_06.html?m=127.tentang gymnospermae (you can search it in wikipedia)28. tbc disebabkan karena...=bakteri29. peserta AFS di indonesia pertama dari bukit tinggi yang merupakan seorang sastrawan...30. banyak sisi kubus...=6 sisi31. paralympic adalah...=olimpiade bagi para penyandang cacat32. menyusun pantun33. negara mata uang euro... (bs search di wikipedia)34. ibukota ukrania...=kiev35. hubungan 2 negara...=bilateral36. fariasi kaki disebut adaptasi...37. samudra hindia berbatasan dengan...=asia dan afrika38. hitung jarak39. penengah perjanjian linggarjati..=40. 3D singkatannya....=dilihat, diraba, diterawang41. tritura apa aja...42. akibat rotasi bumu...(buka lagi buku smp)43. candi hindu di indonesia...

Kilas Balik

Page 10: Bank Soal Pengetahuan Umum

1.         Ramos Horta adalah presiden timor leste ke-2.

2.         Kim jong ill telah menjabat selama 17 tahun dan meninggal dalam sebuah perjalanan kereta.

3.         Tsunami jepang , 11 maret 2011 terjadi di pulau honshu.

4.         Pangeran Albert II dari Monako dan mantan perenang Afrika Selatan Charlene Wittstock (Olimpiade

2000 Sydney) menikah.

5.         ASEAN PARAGAMES ke 6 resmi digelar di kota Solo, Jawa tengah di Stadion Manahan. 11 cabor (goal

ball atau sepak bola untuk tuna netra, renang, catur, badminton, tenis kursi roda, atletik, angkat berat,

panahan, bowling, voli duduk, dan tenis meja kursi roda)- 15 DESEMBER

6.         Adele memenangkan 6 grammy award (Album of the Year , Best Pop Vocal Album, Record of the

Year ,Song of the Year , Best Short Form Music Video , Best Pop Solo Performance).

Terbanyak Kanye West 7 .

7.         Tikar khas Jepang disebut juga  Tatami

8.         Tragedi  nuklir yang terjadi di PLTN Fukushima Daiichi menyebabkan para pakar nuklir Indonesia was-

was untuk mendirikan PLTN di Indonesia. Namun, kepala Badan Pengawas Teknologi Nuklir ( Bapaten )

tetap bersikeras untuk mendirikan PLTN di Indonesia. Siapakah kepala Bapaten itu ? Ir. Sukarman

Aminjoyo

9.         Sudan Selatan merdeka 9 Juli 2011 dengan ibukota Juba, dan telah masuk PBB tanggal 14 Juli 2011.

10.     Maskot Olimpiade London 2012, ada Wenlock (sesuai dengan nama kota dulu yang menyelenggarakan

olimpiade) dan Mandeville (sesuai nama desa dulu diadakan paralimpiade). Dengan lagu utamanya 

‘Take Up the Challenge’.

11.     Seseorang produser kelahiran Sumatera Utara yang cerdas yang menjadi sutradara modus anomali (film

keempatnya) adalah joko anwar.

12.     (alm)Angkatan pertama di jurusan Ilmu Sejarah di Fakultas Sastra (sekarang Fakultas Ilmu Budaya) di

UI adalah Adrian Bernard Lapian.

13.     (alm) Mantan Menteri Sekretaris Negara yang dekat dengan Soedharmono adalah Moerdiono.

14.     Novak Djokovic dan Victoria Azarenka menjuarai kategori tunggal putra dan tunggal putri pada Australia

Terbuka 2012.

15.     (alm) Penyanyi  Amerika Serikat yang meninggal akibat leukimia dan memenangkan 6 grammy award

adalah Etta James.

16.     (alm) Wartawan TVRI yang meninggal adalah Djuli Elfano.17.     Pekan Olahraga Nasional XVIII (18) akan diselenggarakan di Pekanbaru,Riau pada September

2012. Logonya Perahu Lancang Kuning. 4  tahun sekali.18.     Alberto Contador, pembalap sepeda spanyol , diskors 2 tahun karena doping.

Page 11: Bank Soal Pengetahuan Umum

Umum Dunia1.              Great Britain merupakan negara federal  yang terdiri dari Inggris, Skotlandia danWales bersama-sama

dengan Irlandia Utara.

2.              Amerika Serikat  memiliki perbatasan darat dengan Kanada dan Meksiko, dan perbatasan laut

dengan Rusia, memiliki empat puluh delapan negara bagian. Kata teman w 50, termasuk Alaska dan

Hawaii.

3.              Orang-orang yg dimakamkan di Websminister Abbey : Isaac Newton, J.J Thomson (menemukan

elektron) , Charles Dickens

4.              World Economic Forum : The Great Transformation shaping new world

5.              Timor Leste masuk PBB tahun 2003

6.              Olimpiade Musim Dingin 2014 akan diadakan di Sochi, Rusia.

7.              Kantor UNESCO : Paris

8.              Orang yang merekonstruksi ulang World Trade Center akibat serangan 9/11 adalah Daniel Libeskind.

9.              World Trade Center memiliki 110 lantai

10.          Hari PBB diperingati setiap 24 Oktober

11.          Kaisar Jepang yang sekarang, Kaisar Akihito merupakan kaisar Jepang yang ke 125.

12.           Menteri Luar Negeri US saat ini adalah Hilarry Clinton.

13.          Tembok Berlin memisahkan antara Jerman Barat dan Jerman Timur selama 28 tahun

14.          Bapak Pramuka dunia adalah Lord Boden Powell

15.          Orang  yang membawa kembali Olimpiade adalah  Pierre de Coubertin(lahir mati swiss) ( mundur dari

jabatan ketua setelah olimpiade paris 1942), prancis .

16.          Olimpiade di abad 21, di Yunani adalah pada tahun 2004.

17.          Ketua Komite Olimpiade Internasional skrang adalah Jacques Rogge, dari belgia. Sampai sekarang  yg

pernah jadi ketua IOC ada 8 org.

18.          IOC bermarkas di Lausanne,  Swiss

19.          Film noir adalah sebuah istilah sinematik yang digunakan untuk menggambarkan gaya film 

Hollywood

 yang menampilkan drama-drama kriminal, khususnya yang menekankan keambiguan moral dan motivasi

seksual.

20.          Republik Guinea-Bissau memiliki lebih dari 25 gugusan kepulauan.. Negara tetangganya

adalah Senegal di bagian utara dan Guinea di bagian barat. Merdeka24 September 1973.

21.          Spesies Katak terkecil Paedophgryne amauensis ditemukan di Papua Nugini, 7,7 mm.

22.          Presiden Bank Dunia yang baru terpilih Jim Yong Kim (lahir korea, warga amerika) . Dulu Robert

Zoellick ( mpe juni 2012).  

Umum Indonesia

1.                   Pelukis Potret Diri adalah Affandi.

2.                   Puspa bangsa : melati

Puspa pesona : anggrek bulan

Puspa langka : Rafflesia Arnoldi

Page 12: Bank Soal Pengetahuan Umum

3.                   Menteri ESDM sebelum Jero Wacik adalah Darwin Zahedy Saleh.

4.                   Jumlah menteri Kabinet Indonesia Bersatu II ada 34, 36?

5.                   Jabatan Hatta rajasa sebelum menjadi Menteri Perekonomian adalah Menteri Sekrettaris Negara.

6.                   (alm) Penyasnyi yang pernah berduet dengan Trie Utami dengan laguMungkinkah Terjadi karya

cipta Jorgy Thito adalah Utha Likumahuwa.

7.                   Bandara Sultan Kasim Syarif II ada di Pekanbaru.

1. Langsung deh, check it:

1. Berapa banyak provinsi di pulau jawa? (6) <untung hari sebelumnya w ada nonton Miss Indonesia, jadi rada ingat deh untuk memastikan, tapih2 w kelebian bali, jadi w pikir 7 salah deh w, ckkck>

2. Seorang (dah lupa namanya) yang sedang memperjuangkanTokoh unyilnya , dalamnya dia memerankan tokoh? (Pak Raden)<untung yang ini w juga perna kebaca meski pake kira2, tapi benar kok>

3. Adele, penyanyi pop inggris memenangkan berapa penghargaan di grammy award? (6) <ini kan agak heboh wkt itu, jadi keingat deh, ada w bahas di ranguman w loh> ;P

4. Indonesia kehilangan seorang senior di bidang sutradara dan perfilman (rasanya) karena telah meninggal. Siapakah dia? (HIM. Damsyik) <ini beneran w g nyangka ada keluar soal ini, untung ada pilgan, w da lupa nama orgnya, jadi keingat deh>

5. Tempat diselenggarakannya Olimpiade 2012. (Inggris, London)<ini uda ada di rangkuman>

6. Berapa banyak jumlah negara yang tergabung dalam PBB sampai dengan tahun 2011? (193)< sekali lagi saya beruntung karena hari sebelumnya w ada baca wikipedia>

7. Siapa sutradara The Raid? (Gareth Evans) <karena film ini menerima banyak penghargaan, w yakin deh bakal keluar di soal, eh benar aja, ada>

8. Siapa pengaranag novel Negeri 5 Menara? ( Ahmad Fuadi )

9. Singkatan dari lembaga internasional yang bergerak dalam bidang pendidikan anak2 , kemudian dalam bidang sosial budaya. (UNICEF & UNESCO)

10. Pembalap Moto GP yang meninggal di serpong malaysia adalah? (Marco Simoncelli)

11. Tanggal kemerdekaan Negara India adalah? (15 Agustus 1947) <beneran nih, kok tiba2 kluar nih india, tapi pilihannya cuman 15 agustus dan 17 agustus aja, n w rasa 17 agustus rada g mgkn deh, jadi w pilih deh 15 agustus 1947, untung saja, uda mw pilih tahun 1948 w>

12. Makanan Indonesia yang termasuk dalam makanan telezat di dunia versi CNN adalah? (Rendang)

13. Siapa pendiri google? (Larry Page dan satu lagi da lupa)

14. Dimanakah Markas ASEAN? (Jakarta y klo g salah) < bweh w jawab bangkok nih>

Page 13: Bank Soal Pengetahuan Umum

15. Siapa raja Jepang? ( Akihito ) <ada di rangkuman>

16. Apa ibukota Turki? (Ankara)

17. Bentuk pemerintahan Selandia Baru. ( Monarki Konstitusional )

18. Presiden Filipina sekarang adalah? ( Beningno Aquino) < juga w kebaca di koran>

19. Presiden Thailand Bhumimol Adulyadej memiliki gelar? ( Rama IX )

20. Kaisar Pu Yi, yang merupakan Kaisar terakhir cina, memimpin dinasti terakhir yaitu dinasti? ( Dinasti Qing)

21. Hari berdirinya Bina Antarbudaya bertepatan dengan Hari Pendidikan Nasoinal. Tanggal berapakah itu? ( 2 Mei) < w hampir bingung nih antara 20 mei ato 2 mei>

22. Dibawah ini adalah bahasa resmi yang digunakan oleh PBB , kecuali ( Jepang dan dah lupa) <untung nih w kebaca di blog orang yg baik hati yang mw membagi rangkumannya, thanks y>

23. Tempat dilaksanakan Sea Games selanjutnya. ( Myanmar)

24. Negara yang memakai mata uang Euro, kecuali (Inggris dan satu lagi w da lupa)

25. Benda dan non benda Indonesia yang belum mendapatkan bukti dari UNESCO adalah (lupa, klo g salah tari pendet y?)

26. Negara dimana pesawat Boeing dan Airbus dibuat adalah? (Amerika dan Prancis)

27. Siapa ketua PBB dari Asia Kedua( atau pertama y? dah lupa)?

28. Seorang alumni AFS , Christian Lagarde, sekarang menjabat menjadi ketua?(IMF)

29. Film dari prancis yang memenangkan Penghargaan Oscar. (The Artist)

30. Dimana kantor Reuters? ( Inggris)

31. Singatan dari BTS. (Base Transceiver Station)

32. Singkatan dari WWW. (World Wide Web)

33. Singkatan SPBU. (Stasiun Pengisian Bahan Bakar untuk Umum) <mgkn karena ada hubungan dengan mw naiknya harga BBM>

34. Dibawah ini yang bukan merupakan alat musik asli Indonesia beserta asalnya adalah?

35. (dikasih 4 kalimat lagu maju tak gentar) Manakah urutan yang benar?

36. (dikasi gambar peta Eropa) Presiden Nicholas Sarkozy adalah Presiden negara?

37. Mana urutan saluran pencernaan burung yang benar?

38. Kalimat langsung dan tidak langsung

39. Seorang penyair Indonesia yang karyanya pernah dimusikalisasi adalah?

40. "Tulisanmu bagus sekali, sampai saya tidak bisa baca" Itu majas apa? (alegori, litotes, simile? )

41. Pernyataan tentang korsel yang benar.

Page 14: Bank Soal Pengetahuan Umum

42. Pernyataan tentang Reshuffle Kabinet. (menteri2 yang diganti jabatan)

43. Pernyataan tentang Norwegia.

44. Pernyataan tentang isi Perjanjian Giyanti. 

45. Pernyataan tentang Global Warming (sebab)

46. Pernyatann tentang Tsunami( definisi, jenis)

47. Dibawah ini yang merupakan adaptasi fisiologi.

48. Pernyataan tentang buah yang merpercepat metabolisme tubuh :(apel, kelapa)

49. Ketua sepak bola Indonesia sekarang. ( Gtw deh , mgkn Djohan Arifin)

50. Titik terendah di bumi yaitu 400 m dpl berada di benua? (Asia) <untung w ingat Laut Mati>

1.    Negara-negara yang berbatasan langsung dengan SomaliaGue cengo... Astaga Tuhan... Apakah ini hukuman bagiku yang tidak pernah mendengarkan pelajaran Geografi? T^T

2.    Lirik: Sorak sorai bergembira / bergembira semua / sudah bebas negeri kita / Indonesia merdeka : adalah judul lagu?3.    Penggagas sistem tanam paksa4.    Asal kata “Grammy” dari Grammy Awards5.    Umur TVRI sampai 19996.    Pelantun lagu “Baby”, yang terkenal karna videonya di Youtube dan konser di Indonesia7.    Negara pengguna dollar selain di Amerika Serikat8.    Lapisan atmosfer tempat terjadinya cuaca, iklim, dll9.    Penyanyi Indonesia yang meninggal pada tanggal 20 April 2011, yang sempat duet dengan adiknya dulu10.  Wartawan yang meninggal pada tanggal 14 April 201111.  “Kumite” adalah cabang dari olahraga?12.  Asal pakaian ‘hanbok’13. Perjanjian mengurangi bahan bakar (entahlah saya lupa), pokoknya jawabnya = Earth Summit    *soktau14.  Orang-orang yang pernah mendapat Nobel Perdamaian15.  Pernyataan yang salah tentang Kartini16.  Pernyataan yang salah tentang Satelit Palapa17.  Negara yang tidak berbatasan langsung dengan Amerika Serikat18.  Yang merupakan proses seleksi alam19.  Pernyataan yang benar tentang virus20.  Guna vaksin BCG untuk penyakit?21.  Yang bukan fungsi hati22.  Titik tertinggi dan terendah à Gn. Everest dan Laut Mati23.  Negara yang tidak dilalui garis khatulistiwa --> a) Indonesia b) Chile c) Kenya d) Brazil

Page 15: Bank Soal Pengetahuan Umum

       Hayo kira-kira apaaa??24.  Kepanjangan dari AIDS25.  ASEAN Summit tahun ini di mana?26. Kata-kata dalam bahasa Indonesia berikut, yang bukan merupakan kata serapan dari bahasa Inggris27.  Pernyataan yang benar tentang pemanasan global28.  Yang merupakan kalimat dengan penggunaan imbuhan di- yang benar?29.  Jumlah penghargaan yang diterima Alicia Keys30.  Film-film yang tidak pernah mendapat award “Film Bioskop Terbaik”31.  Fisikawan yang menemukan warna nila32.  Tahun 2011, SEA Games keberapa?33.  Otot bisep berkontraksi, adalah gerakan?34.  Jumlah pemain, petak-petak, dan bidak dalam catur --> 2, 64, 3235.  Luas juring36.  Jumlah sisi, rusuk, dan titik dalam kubus37.  Alat pembayaran sah sebagai transaksi dalam kegiatan jual beli sehari-hari adalah pengertian dari?38.  Pengertian pendapatan per kapita39.  Tokoh di Amerika yang mengatakan “We hold these truths to be self-evident: that all men are created equal”?40.  Kapan Tembok Berlin dibangun?41.  Kapan Hari Bumi/Earth Day?42.  Penemu Benua Amerika yang namanya tidak dijadikan nama benua tsb43.  Fenomena “supermoon” di mana berada di titik terdekat matahari44.  Letak Bandara Selaparang45.  Tulang-tulang yang tidak bisa digerakkan samasekali --> apakah sinatrosis, diartrosis, amfiartrosis, atau xxx (lupa -.-)46.  Berikut nama yang pernah menjadi Sekjen PBB47.  Jabatan Andi Malaranggeng sebelum jadi Menpora48.  Berikut yang pernah menjadi Menteri Luar Negeri49. Sastrawan Indonesia yang lahir di Bukittinggi dan menerima AFS Scholarship generasi pertama (1956)50.  Letak Fukushima (gempa; reaksi nuklir) di Pulau?51.  Fisikawan penemu warna nila

1. Nama petenis wanita Indonesia yang sempat masuk peringkat ke-19 WTA

2. Cabang olahraga dimana Indonesia mendapat 1 medali perak dan 1 medali perunggu dalam Olimpiade London 2012

3. Nama panglima tertinggi angkatan bersenjata Indonesia

4. Laut yang tidak termasuk dalam Samudera Atlantik (pilihannya Laut Utara, Laut Tengah, Laut Baltik, dan Laut Karibia)

Page 16: Bank Soal Pengetahuan Umum

5. Negara-negara yang memakai bahasa Spanyol

6. Negara-negara pendiri ASEAN

7. Asal negara Sekretaris Jenderal ASEAN sekarang, Le Luong Minh

8. Kegiatan yang dilakukan saraf sadar

9. Tulang yang termasuk tulang pipa

10. Biografi Cut Nyak Dien

11. Profil negara Australia

12. Nama Presiden Korea Utara

13. Nama-nama yang pernah menjabat menjadi Presiden Amerika Serikat (Pilihannya, Barack Obama, Abraham Lincoln, George Washington, John Adams)

14. Dalam pemilihan Presiden AS antara Barack Obama dan Mitt Romney, Obama menang dan menjadi presiden ke-

15. Sebutan untuk jarak terdekat antara matahari dan bumi

16. Lapisan pembentuk matahari

17. Deret angka ke-8 (Maksudnya: 2,4,8,16,...,..... Angka pada deret ke-8 adalah...)

18. Jumlah deret angka (Maksudnya: 2,4,8,16,...,.... Jumlah angka deret 1 sampai ke-8 adalah...)

19. Film "Habibie dan Ainun" merupakan film yang menceritakan biografi tentang mantan Presiden Indonesia, yaitu

20. Kesebangunan

21. Pemanasan global

22. Samudra terluas

23. Negara yang memakai mata uang Euro

24. Satu-satunya negara ASEAN yang tidak memiliki wilayah laut adalah

25. Batas sebelah timur kawasan Asia Tenggara

26. Apabila mistar digosok ke rambut kering, lalu mistar didekatkan ke kertas, kertas akan lengket ke mistar tersebut, hal ini karena mistar bermuatan .... karena ...

27. Seleksi alam

28. Bentuk paruh dan kaki pada hewan merupakan jenis adaptasi...

29. Tahap-tahap pembebasan Irian Barat

Page 17: Bank Soal Pengetahuan Umum

30. Jenis-jenis adaptasi

31. Profil PBB

32. Planet Mars dikelilingi oleh planet ... dan ...

33. Sendi

34. Kata baku

35. Mengisi kalimat dengan preposisi

36. Lirik lagu "Syukur" (Nanti diberi liriknya dan yang ditanya judulnya)

37. Lirik lagu "Rayuan Pulau Kelapa" (Nanti diberi liriknya dan yang ditanya judulnya)

38. Pengertian musikalisasi puisi

39. Kalimat yang sesuai dengan tabel yang diberikan

40. Penulisan kata di- yang tepat

41. Kalimat yang mengandung kata homonim

42. Tempat pembuahan pada manusia

43. Hewan yang melakukan pembuahan di luar

44. Tempat penyimpanan sementara urine pada ginjal

45. Kata serapan Bahasa Indonesia yang berasal dari Bahasa Inggris

46. 5 imunisasi dasar

47. Kepanjangan BKKBN

48. Paus yang baru terpilih pada bulan Maret

49. Hewan yang hampir punah karena tingkat reproduksinya rendah

50. Pesta olahraga bagi negara-negara persemakmuran disebut

51. Hudoq adalah

52. Ibukota di semenanjung utara Benua Eropa 

53. Sifat uang yang cocok beredar di masyarakat

54. Rantai makanan

55. Sudut yang sama pada suatu bangun datar

56. Aku lupa gimana soalnya, yang pasti ada tentang jumlah mata uang yang beredar gitulah. Maksudnya mengenai inflasi gitulah.

Page 18: Bank Soal Pengetahuan Umum

57. Pesawat yang dibuat Indonesia dengan CASA dari Spanyol tahun 1980-an