bandung, 15 november 2017 pusat air tanah dan …

6
PERAN PENTING GEOHERITAGE DALAM PENGEMBANGAN KAWASAN CAGAR ALAM GEOLOGI BANDUNG, 15 NOVEMBER 2017 PUSAT AIR TANAH DAN GEOLOGI TATA LINGKUNGAN BADAN GEOLOGI KEMENTERIAN ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL Geoheritage (warisan geologi) adalah Geodiversity yang memiliki nilai tinggi yang perlu dilindungi dan diwariskan memiliki nilai Ilmiah pengetahuan , estetika, budaya dan wisata Kawasan Cagar Alam Geologi (Kawasan Lindung) Tata Ruang adalah wujud struktur ruang dan pola ruang. Struktur ruang Struktur Ruang adalah susunan pusat-pusat pemukiman dan sistem jaringan prasarana dan sarana yang berfungsi sebagai pendukung kegiatan sosial ekonomi masyarakat yang secara hierarkis memiliki hubungan fungsional. Pola ruang Pola Ruang adalah distribusi peruntukan ruang dalam suatu wilayah yang meliputi peruntukan ruang untuk fungsi lindung dan peruntukan ruang untuk fungsi budi daya. Geologi Lingkungan: Sejarah geologi Jenis keunikan Dimensi obyek Denah tapak setiap obyek Status kepemilikan lahan Upaya perlindungan yg ada Ancaman obyek dari aktivitas manusia Data visual Deliniasi

Upload: others

Post on 29-Nov-2021

10 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: BANDUNG, 15 NOVEMBER 2017 PUSAT AIR TANAH DAN …

PERAN PENTING GEOHERITAGE DALAM PENGEMBANGAN KAWASAN CAGAR ALAM GEOLOGI

BANDUNG, 15 NOVEMBER 2017 PUSAT AIR TANAH DAN GEOLOGI TATA LINGKUNGAN

BADAN GEOLOGI

KEMENTERIAN ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL

Geoheritage (warisan geologi) adalah Geodiversity

yang memiliki nilai tinggi yang perlu dilindungi dan

diwariskan memiliki nilai Ilmiah pengetahuan ,

estetika, budaya dan wisata

Kawasan Cagar Alam Geologi (Kawasan Lindung)

Tata Ruang adalah wujud struktur ruang dan pola ruang.

Struktur ruang

Struktur Ruang adalah susunan pusat-pusat pemukiman

dan sistem jaringan prasarana dan sarana yang

berfungsi sebagai pendukung kegiatan sosial ekonomi

masyarakat yang secara hierarkis memiliki hubungan

fungsional.

Pola ruang

Pola Ruang adalah distribusi peruntukan ruang dalam

suatu wilayah yang meliputi peruntukan ruang untuk

fungsi lindung dan peruntukan ruang untuk fungsi budi

daya.

Geologi Lingkungan:

Sejarah geologi

Jenis keunikan

Dimensi obyek

Denah tapak setiap obyek

Status kepemilikan lahan

Upaya perlindungan yg ada

Ancaman obyek dari aktivitas manusia

Data visual

Deliniasi

Page 2: BANDUNG, 15 NOVEMBER 2017 PUSAT AIR TANAH DAN …

“Informasi Geologi merupakan salah satu faktor perlu dipertimbangkan

sebagai pembatas dalam penataan ruang dan penunjang

pengembangan ekonomi wilayah”

(Workshop Nasional Penataan Ruang dan Pengembangan Wilayah Berbasis Geologi., Direktur

Penataan Ruang Nasional, RUCHYAT DENI DJ. –21 Juni 2005)

PERMASALAHAN KRISIS AIR

BERSIH

FOOD

WATER

ENERGY PENCEMARAN

KRISIS

LINGKUNGAN

PUNAHNYA

KERAGAMAN

ALAM

PUSAT AIR TANAH DAN GEOLOGI TATA LINGKUNGAN

BADAN GEOLOGI

KEMENTERIAN ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL

Wisata alam buatan di

singapura dan air terjun

buatan di Saudia

Page 3: BANDUNG, 15 NOVEMBER 2017 PUSAT AIR TANAH DAN …

Penataan Ruang untuk

Geologi Lingkungan

• PP No. 26/2008 Rencana Tata Ruang Wilayah

Nasional

• PP No. 13/2017 Perubahan Rencana Tata Ruang

Wilayah Nasional

• PP No. 15/2010 Penyelenggaraan Penataan Ruang

- Permen ESDM No.

32/2016 Pedoman

Penetapan Kawasan

Cagar Alam Geologi

(KCAG)

- Permen ESDM No.

12/2017 Pedoman

Penetapan Kawasan

Bentang Alam Karst

Pedoman Teknis Asesmen Sumber

Daya Warisan Geologi

(Geoheritgae)

KEPMEN ESDM

dengan lampiran peta

kawasan lindung KCAG

Menjadi dasar

Menjadi masukan

KEDUDUKAN GEOLOGI LINGKUNGAN (GL) DALAM PENATAAN RUANG

Perpres 9/2016 Percepatan

Pelaksanaan Kebijakan Satu

Peta (KSP)

Page 4: BANDUNG, 15 NOVEMBER 2017 PUSAT AIR TANAH DAN …

Review dan studi literatur Peraturan Pasal Kata kunci

UU N0. 26 Thn 2008 Tentang Penataan ruang 6, 19, 22,

25

1. Jaringan Energi Nasional

2. Kawasan Peruntukkan Pertambangan (RTRW Provinsi dan Kabupaten) 3. Kawasan Strategis nasional 4. Kawasan Andalan 5. Kawasan Lindung Geologi

UU No. 32 Tahun 2009 tentang Perlindungan

dan Pengelolaan Lingkungan Hidup

1

21

9. Sumber daya alam adalah unsur lingkungan hidup

yang terdiri atas sumber daya hayati dan nonhayati

yang secara keseluruhan membentuk kesatuan

ekosistem.

3g. Baku mutu kerusakan karst

UU N0. 23 Thn 2014 Tentang Pemda 12 Lampiran halaman 122 bahwa kewenangan kawasan lindung

geologi, heritage berada di pemerintah pusat

PP. No.26 Thn 2008 Tentang RTRWN 52

1. kawasan cagar alam geologi

2. kawasan rawan bencana alam geologi

3. kawasan yang memberikan perlindungan terhadap air tanah

PP. No.13 Thn 2017 Tentang Perubahan

RTRWN

53

Kawasan cagar alam geologi atas:

a. kawasan keunikan batuan dan fosil.

b. kawasan keunikan bentang alam; din

c. kawasan keunikan proses geologi.

(3) Kawasan yang memberikan perlindungan

terhadap air

Permen ESDM No. 32/2016 Pedoman

Penetapan Kawasan Cagar Alam Geologi

Cagar alam geologi adalah objek geologi yang terbentuk secara

lami dan karena keunikkannya memerlukan upaya perlindungan.

Permen ESDM No. 12/2017 Pedoman

Penetapan Kawasan Bentang Alam Karst

Karst adalah bentang alam yang terbentuk akibat pelarutan air pada batugamping dan/atau dolomit, menunjukkan bentuk eksokarst dan endokarst, merupakan kawasan lindung geologi sebagai bagian dari kawasan lindung nasional

PUSAT AIR TANAH DAN GEOLOGI TATA LINGKUNGAN

BADAN GEOLOGI

KEMENTERIAN ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL

Page 5: BANDUNG, 15 NOVEMBER 2017 PUSAT AIR TANAH DAN …
Page 6: BANDUNG, 15 NOVEMBER 2017 PUSAT AIR TANAH DAN …

KESIMPULAN DAN MANFAAT 1. Pedoman teknis asesmen sumber daya warisan geologi

(geoheritage) sangat penting untuk mewujudkan Kawasan Lindung Geologi

2. Kawasan Lindung Geologi Penting dilaksanakan untuk penyalamatan sumber daya alam dari kepunahan.

3. Kawasan Lindung Geologi dalam penataan ruang sudah dilindungi oleh hukum

4. Kawasan Lindung Geologi ini harus digunakan dalam pola ruang dan dipatuhi untuk dilaksanakan dilapangan

PUSAT AIR TANAH DAN GEOLOGI TATA LINGKUNGAN

BADAN GEOLOGI

KEMENTERIAN ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL