bali post. sabtu kliwon, 22 januari 2011

20
Pengemban Pengamal Pancasila ali ot P s B P SABTU KLIWON, 22 JANUARI 2011 TELEPON: Iklan/Redaksi/Sirkulasi (0361) 225764 Faksimile: 227418 Online :http://www.balipost.co.id http://www.balipost.com E-mail: [email protected] 20 HALAMAN NOMOR 157 TAHUN KE 63 TERBIT SEJAK 16 AGUSTUS 1948 PERINTIS: K. NADHA HARGA LANGGANAN Rp 60.000 ECERAN Rp 3.000 Denpasar (Bali Post) - Kejaksaan Tinggi (Kejati) Bali siap kapan pun menerima pelimpahan berkas berikut tersangka Gede Winasa. Demikian penegasan Kasi Penkum dan Humas Kejati Bali, Eko Indarno, Jumat (21/1) kemarin. Pernyataan tersebut sekaligus menjawab penegasan yang pernah disampaikan Kabid Hu- mas Polda Bali Kombes Sugianyar yang menyata- kan pelimpahan berkas tergantung kesiapan Ke- jati Bali. Eko menambahkan, Kejati Bali sebenarnya sudah siap menerima pelimpahan berkas begitu ada informasi penyidik Polda Bali akan melimpah- kan berkas dan tersangkanya. Hal. 19 Sabar Menunggu FAKTA Sidang Winasa Tetap di Jembrana Jakarta (Bali Post) - Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) mengaku gajinya sebagai Presiden RI tidak pernah mengalami kenaikan selama tujuh tahun. ‘’Ini tahun keenam dan tahun ketujuh, gaji presiden belum naik,’’ kata Yudhoyono dalam arahannya saat menghadiri Rapat Pimpinan TNI dan Pol- ri tahun 2011 di Balai Samud- era, Jakarta, Jumat (21/1) ke- marin. Menurut Kepala Negara, pemerintah setiap tahun mem- berikan kenaikan gaji. Hal itu berbeda dengan Presiden yang tak menikmati kenaikan gaji selama tujuh tahun terakhir ini. Remunerasi telah diberi- SBY Curhat Tak Pernah Naik Gaji kan untuk meningkatkan kin- erja dan prestasi birokrasi, ter- masuk anggota TNI dan Polri. Dengan demikian, Presiden menegaskan soal kesejahter- aan prajurit dan anggota Polri bukanlah retorika dan janji-jan- ji kosong, bukan pula kebohon- gan, karena tiap tahunnya pe- merintah menaikkan gaji dan lain-lain. Presiden mengaku sejak awal memang berniat agar prajurit TNI dan anggota Polri mendapatkan kenaikan gaji yang layak, tepat, dan adil. Presiden mengatakan kenaikan itu memang telah diniatinya. ‘’Saya ingin semua dapat kenaikan yang layak, tepat, dan adil,’’ imbuh Pres- iden. Pada bagian lain, Presiden meminta TNI tidak melaku- kan penggelembungan biaya alias mark-up dalam pengada- an alat utama sistem persen- jataan (alutsista). Presiden meminta TNI konsisten den- gan program yang dimilikinya. ‘’Hentikan praktik penggelem- bungan biaya atau mark-up pada pengadaan alutsista,’’ kata Presiden. Pesiden juga meminta TNI dan Polri dapat menggunakan anggaran dengan baik. Terkait dengan pengadaan alutsista, Presiden berpesan kepada TNI agar menggunakan sumber- sumber dalam negeri. Indone- sia harus mengejar keterting- galan dari negara lain. (kmb4) Jakarta (Bali Post) - Mabes Polri segera me- limpahkan kasus mafia pajak Gayus Tambunan ke kejak- saan. ‘’Penyidik saat ini masih melengkapi petunjuk jaksa untuk kasus mafia pajak ini,’’ kata Kabag Penum Polri Ko- mbes Pol. Boy Rafli Amar, Ju- mat (21/1) kemarin. Menurut Boy, rencananya Polri akan melimpahkan ber- kas mafia pajak terkait Rp 28 miliar ke Kejaksaan Agung pada hari Senin (24/1). Pada kasus mafia pajak ini, Gayus diduga melakukan tindak pi- dana pencucian uang dan ko- rupsi. Ia juga mengatakan, man- tan pegawai Ditjen Pajak itu diduga melanggar Pasal 11 tentang Gratifikasi atau Pasal 12 B tentang suap, Undang- undang Tindak Pidana Korup- si. Kemudian pasal 3 tentang Gayus Kembali akan Diadili Undang-undang Pencucian Uang. Polri sudah menangani ka- sus Gayus sejak Juli 2009 sam- pai Oktober 2010 ada tujuh laporan polisi dengan 23 ber- kas perkara dan melibatkan 27 tersangka. Selain itu, ditam- bah kasus Gayus terakhir ter- kait pemalsuan paspor yang digunakannya pergi ke Makau, Kuala Lumpur, dan Cina. Terhadap kasus pajak, Boy mengatakan, ada dua orang pimpinan dari perusahaan wajib pajak yang akan menja- di saksi di persidangan nanti. ‘’Pimpinan dari dua perusa- haan akan dijadikan saksi pada kasus mafia pajak sebe- sar Rp 28 miliar,’’ katanya. Boy tidak menyebutkan nama-nama pimpinan perusa- haan yang akan dijadikan sak- si di pengadilan. (010) Denpasar (Bali Post) - Dalam rangka HUT ke-58, Yayasan Dwijendra Pusat Den- pasar menggelar seminar inter- nasional bertema ‘’Pembentukan Karakter Bangsa Berlandaskan Tri Hita Karana Menuju Mosk- hartam Jagadhita’’. Tampil se- bagai pembicara antropolog J. Stephen Lansing dan Yanny Fourrge dipandu Darma Putra. Rektor Undwi I Ketut Wirawan, S.H. M.Hum. men- gungkapkan seminar ini selain menggali konsep dan implemen- tasi THK dalam menyelamatkan Bali, juga membentuk karakter bangsa berlandaskan agama Hindu guna mengantisipasi glo- Bali Post/sue KENANG-KENANGAN - Ketua Yayasan Dwijendra Pusat I.B. Gede Wiyana didampingi Made Candrajaya, Abdi Negara dan Ketut Wirawan saat menyerahkan kenang- kenangan kepada Gubernur Bali Made Mangku Pastika. Dari Seminar Internasional di Dwijendra Bali Diusulkan Jadi Warisan Dunia balisasi. Pada seminar yang diikuti 1.000 peserta itu, Profesor Antropologi dari The University of Arizona J. Stephen Lansing menegaskan, Bali kembali di- usulkan menjadi warisan dunia ke UNESCO. Usulan itu oleh Kementerian Kebudayaan dan Pariwisata, Jumat (21/1) kemar- in dibawa ke UNESCO. Peneliti soal budaya Bali ini menegaskan, usulan Bali sebagai warisan du- nia dengan filosofi Tri Hita Kara- na (THK) dengan subak sebagai warisan mahaluhur. ‘’Usulan ini untuk keempat kalinya, setelah tiga kali gagal,’’ ujarnya. Ia menilai Bali dengan nilai filosofi THK-nya berpengaruh besar bagi dunia dalam mengem- ban hidup seimbang dan berke- harmonisan. Nilai-nilai spiritual dan budaya mahatinggi ini sar- at dengan nilai pelestarian lingkungan. Bahkan pejabat di UNESCO, katanya, menilai Bali pas menerima predikat warisan dunia. Ditanya soal kekhawatiran masyarakat Bali yang merasa diatur, ia mengatakan, jika dis- etujui akan ada Dewan Pengelo- la yang menjaga Bali ini agar tak dieksploitasi tetapi dijaga kelestariannya. Hal. 19 Merusak Alam 2 KOTA PERDA No. 16 Tahun 2009 tentang RTRW Bali, sampai saat ini masih menemui kendala dalam penerapannya. Padahal, perda tersebut mestinya mampu menjadi payung hukum penataan kawasan di Bali sejak ditetapkan. Sejumlah pihak pun khawatir perda ini hanya jadi macan ompong atau mubazir. Soal apa Pemprov Bali memban- tah? 4 KABUPATEN KABUPATEN Bangli yang berhawa sejuk menyimpan potensi ekonomi cukup besar untuk meningkatkan kesejahteraan rakyatnya. Namun, potensi itu belum digarap maksimal sehingga Bangli masih menyimpan anak telantar 44,5 persen dari 24.601 di Bali. Kendalanya, masih terbatasnya APBD untuk peningkatan kese- jahteraan rakyat. ‘’Itu lumrah dan bukan ke- bohongan. Kami punya peren- canaan, kami jalankan dan akhir tahun ini kami lakukan evaluasi mana yang tercapai, mana yang tidak,’’ kata Pres- iden Yudhoyono saat memberi arahan dalam Rapat Pimpinan TNI dan Polri di Balai Samud- era, Jakarta, Jumat (21/1) ke- marin. Menurut Presiden, penang- gulangan kemiskinan adalah salah satu agenda utama atau agenda prioritas yang di- canangkan pemerintah, selain Presiden Bantah Berbohong Jakarta (Bali Post) - Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) me- ngakui tidak semua program dan target pemerintah tercapai. Ada yang berhasil, ada juga yang tidak ber- hasil. Kepala Negara menegaskan bukan cuma di In- donesia, di negara lain pun tidak semua program bisa tuntas tercapai. reformasi birokrasi dan tata kelola pemerintahan, pendidi- kan dan kesehatan. Negara mana pun, pemerintahannya tentu memiliki rencana dan sasaran. ‘’Ketika dievaluasi, di antara sasaran itu hampir pas- ti banyak yang dicapai, bahkan lebih dari itu, hampir pasti pula ada yang tidak sepenuh- nya kita capai,’’ ujarnya. Pemerintah tidak pernah menyatakan tidak ada ke- miskinan. Hal. 19 Kantung Kemiskinan Jakarta (Bali Post) - Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) me- nemukan adanya dugaan korupsi di Ke- menterian Pendidikan Nasional (Ke- mendiknas) sebesar Rp 2,3 triliun. ‘’Kami telah membuat task force. Tim akan beker- ja secepat mungkin dan kami berharap se- muanya akan tuntas pada Maret 2011, karena BPK berharap akhir Februari harus sudah selesai,’’ kata Irjen Kemdiknas Wukir Ragil dalam jumpa persnya, Jumat (21/1) kemarin. Menurut Wukir, telah menyusun tim un- tuk mengklarifikasi terhadap unit-unit ker- ja yang tercatat dalam rekomendasi BPK Temuan BPK di Kemendiknas Dugaan Korupsi Rp 2,3 Triliun serta mengusahakan untuk secepatnya mengembalikan segala bentuk ke kas nega- ra. ‘’Tentu yang kami lakukan bukan han- ya dengan unit kerja di lingkungan Kemdik- nas, karena ada pula rekomendasi BPK yang mengharuskan berkoordinasi dengan Kementerian Keuangan berkait dengan pe- mindahan aset pengelolaan barang milik negara,’’ jelasnya. Selain itu, pihaknya sudah memanggil beberapa pimpinan perguruan tinggi untuk melakukan klarifikasi terhadap hasil te- muan BPK tersebut. Hal. 19 Kelebihan Pembayaran Jakarta (Bali Post) - Ketua Mahkamah Agung (MA) Harifin Andi Tumpa mengatakan majelis hakim dalam mem- vonis Gayus Tambunan dengan penjara tujuh tahun penjara tentu ada pertimbangannya, kemu- ngkinan dengan pertimbangan agar kasus lainnya dapat disidangkan kembali. “Itu tentu ada pertim- bangannya, coba kalau dia kasih 20 tahun, perka- ra lain kan enggak bisa lagi kena, karena sudah maksimum,” kata Harifin, Jumat (21/1) kemarin. Harifin mengatakan, vonis tujuh tahun penjara untuk Gayus membuat pemidanaan tambahan dalam perkara lainnya masih dimungkinkan. Gabungan tindak pidana yang dilakukan Gayus, maksimum pidana yang bisa ditetapkan hanya 20 tahun penjara berdasarkan ketentuan perundang- undangan pidana. Hal. 19 Istri Gayus Gabungan Hukuman Gayus Maksimal 20 Tahun Bali Post/ant RAPIM TNI-POLRI - Presiden Yudhoyono (tengah) didampingi Panglima TNI Laksa- mana TNI Agus Suhartono (kiri) dan Kapolri Jenderal Pol. Timur Pradopo saat acara Rapim TNI dan Polri, Jumat (21/1) kemarin. HUTAN RUSAK - Hutan rusak akibat penebangan pohon terlihat di kaki Bukit Barisan, Kecamatan Koto Tangah, Kota Padang, Sumatera Barat, Jumat (21/1) kemarin. Data Waha- na Lingkungan Hidup Indonesia (Walhi) wilayah Sumbar, penurunan kondisi kawasan hutan lima tahun terakhir rata- rata sebanyak 50 ribu hektar per tahun, akibat penebangan pohon untuk memenu- hi kebutuhan kayu lokal dan ekspor. Bali Post/ant

Upload: e-paper-kmb

Post on 06-Mar-2016

422 views

Category:

Documents


16 download

DESCRIPTION

Bali Post. Sabtu Kliwon, 22 Januari 2011

TRANSCRIPT

Page 1: Bali Post. Sabtu Kliwon, 22 Januari 2011

Pengemban Pengamal Pancasila

ali o tP sB PSABTU KLIWON, 22 JANUARI 2011 TELEPON: Iklan/Redaksi/Sirkulasi (0361) 225764 Faksimile: 227418

Online :http://www.balipost.co.idhttp://www.balipost.com

E-mail: [email protected]

20 HALAMANNOMOR 157 TAHUN KE 63

TERBIT SEJAK 16 AGUSTUS 1948

PERINTIS: K. NADHA

HARGA LANGGANAN Rp 60.000ECERAN Rp 3.000

Denpasar (Bali Post) -Kejaksaan Tinggi (Kejati) Bali siap kapan pun

menerima pelimpahan berkas berikut tersangkaGede Winasa. Demikian penegasan Kasi Penkumdan Humas Kejati Bali, Eko Indarno, Jumat (21/1)kemarin. Pernyataan tersebut sekaligus menjawabpenegasan yang pernah disampaikan Kabid Hu-mas Polda Bali Kombes Sugianyar yang menyata-kan pelimpahan berkas tergantung kesiapan Ke-jati Bali.

Eko menambahkan, Kejati Bali sebenarnyasudah siap menerima pelimpahan berkas begituada informasi penyidik Polda Bali akan melimpah-kan berkas dan tersangkanya.Hal. 19Sabar Menunggu

FAKTASidang WinasaTetap di Jembrana

Jakarta (Bali Post) -Presiden Susilo Bambang

Yudhoyono (SBY) mengakugajinya sebagai Presiden RItidak pernah mengalamikenaikan selama tujuh tahun.‘’Ini tahun keenam dan tahunketujuh, gaji presiden belumnaik,’’ kata Yudhoyono dalamarahannya saat menghadiriRapat Pimpinan TNI dan Pol-ri tahun 2011 di Balai Samud-era, Jakarta, Jumat (21/1) ke-marin.

Menurut Kepala Negara,pemerintah setiap tahun mem-berikan kenaikan gaji. Hal ituberbeda dengan Presiden yangtak menikmati kenaikan gajiselama tujuh tahun terakhirini. Remunerasi telah diberi-

SBY Curhat Tak Pernah Naik Gajikan untuk meningkatkan kin-erja dan prestasi birokrasi, ter-masuk anggota TNI dan Polri.

Dengan demikian, Presidenmenegaskan soal kesejahter-aan prajurit dan anggota Polribukanlah retorika dan janji-jan-ji kosong, bukan pula kebohon-gan, karena tiap tahunnya pe-merintah menaikkan gaji danlain-lain. Presiden mengakusejak awal memang berniatagar prajurit TNI dan anggotaPolri mendapatkan kenaikangaji yang layak, tepat, dan adil.

Presiden mengatakankenaikan itu memang telahdiniatinya. ‘’Saya ingin semuadapat kenaikan yang layak,tepat, dan adil,’’ imbuh Pres-iden.

Pada bagian lain, Presidenmeminta TNI tidak melaku-kan penggelembungan biayaalias mark-up dalam pengada-an alat utama sistem persen-jataan (alutsista). Presidenmeminta TNI konsisten den-gan program yang dimilikinya.‘’Hentikan praktik penggelem-bungan biaya atau mark-uppada pengadaan alutsista,’’kata Presiden.

Pesiden juga meminta TNIdan Polri dapat menggunakananggaran dengan baik. Terkaitdengan pengadaan alutsista,Presiden berpesan kepada TNIagar menggunakan sumber-sumber dalam negeri. Indone-sia harus mengejar keterting-galan dari negara lain. (kmb4)

Jakarta (Bali Post) -Mabes Polri segera me-

limpahkan kasus mafia pajakGayus Tambunan ke kejak-saan. ‘’Penyidik saat ini masihmelengkapi petunjuk jaksauntuk kasus mafia pajak ini,’’kata Kabag Penum Polri Ko-mbes Pol. Boy Rafli Amar, Ju-mat (21/1) kemarin.

Menurut Boy, rencananyaPolri akan melimpahkan ber-kas mafia pajak terkait Rp 28miliar ke Kejaksaan Agungpada hari Senin (24/1). Padakasus mafia pajak ini, Gayusdiduga melakukan tindak pi-dana pencucian uang dan ko-rupsi.

Ia juga mengatakan, man-tan pegawai Ditjen Pajak itudiduga melanggar Pasal 11tentang Gratifikasi atau Pasal12 B tentang suap, Undang-undang Tindak Pidana Korup-si. Kemudian pasal 3 tentang

Gayus Kembaliakan Diadili

Undang-undang PencucianUang.

Polri sudah menangani ka-sus Gayus sejak Juli 2009 sam-pai Oktober 2010 ada tujuhlaporan polisi dengan 23 ber-kas perkara dan melibatkan 27tersangka. Selain itu, ditam-bah kasus Gayus terakhir ter-kait pemalsuan paspor yangdigunakannya pergi keMakau, Kuala Lumpur, danCina.

Terhadap kasus pajak, Boymengatakan, ada dua orangpimpinan dari perusahaanwajib pajak yang akan menja-di saksi di persidangan nanti.‘’Pimpinan dari dua perusa-haan akan dijadikan saksipada kasus mafia pajak sebe-sar Rp 28 miliar,’’ katanya.

Boy tidak menyebutkannama-nama pimpinan perusa-haan yang akan dijadikan sak-si di pengadilan. (010)

Denpasar (Bali Post) -Dalam rangka HUT ke-58,

Yayasan Dwijendra Pusat Den-pasar menggelar seminar inter-nasional bertema ‘’PembentukanKarakter Bangsa BerlandaskanTri Hita Karana Menuju Mosk-hartam Jagadhita’’. Tampil se-bagai pembicara antropolog J.Stephen Lansing dan YannyFourrge dipandu Darma Putra.

Rektor Undwi I KetutWirawan, S.H. M.Hum. men-gungkapkan seminar ini selainmenggali konsep dan implemen-tasi THK dalam menyelamatkanBali, juga membentuk karakterbangsa berlandaskan agamaHindu guna mengantisipasi glo-

Bali Post/sue

KENANG-KENANGAN - Ketua Yayasan Dwijendra PusatI.B. Gede Wiyana didampingi Made Candrajaya, AbdiNegara dan Ketut Wirawan saat menyerahkan kenang-kenangan kepada Gubernur Bali Made Mangku Pastika.

Dari Seminar Internasional di Dwijendra

Bali Diusulkan Jadi Warisan Duniabalisasi.

Pada seminar yang diikuti1.000 peserta itu, ProfesorAntropologi dari The Universityof Arizona J. Stephen Lansingmenegaskan, Bali kembali di-usulkan menjadi warisan duniake UNESCO. Usulan itu olehKementerian Kebudayaan danPariwisata, Jumat (21/1) kemar-in dibawa ke UNESCO. Penelitisoal budaya Bali ini menegaskan,usulan Bali sebagai warisan du-nia dengan filosofi Tri Hita Kara-na (THK) dengan subak sebagaiwarisan mahaluhur. ‘’Usulan iniuntuk keempat kalinya, setelahtiga kali gagal,’’ ujarnya.

Ia menilai Bali dengan nilai

filosofi THK-nya berpengaruhbesar bagi dunia dalam mengem-ban hidup seimbang dan berke-harmonisan. Nilai-nilai spiritualdan budaya mahatinggi ini sar-at dengan nilai pelestarianlingkungan. Bahkan pejabat diUNESCO, katanya, menilai Balipas menerima predikat warisandunia.

Ditanya soal kekhawatiranmasyarakat Bali yang merasadiatur, ia mengatakan, jika dis-etujui akan ada Dewan Pengelo-la yang menjaga Bali ini agartak dieksploitasi tetapi dijagakelestariannya.Hal. 19Merusak Alam

2KOTAPERDA No. 16 Tahun 2009 tentang RTRW Bali,sampai saat ini masih menemui kendala dalampenerapannya. Padahal, perda tersebut mestinyamampu menjadi payung hukum penataankawasan di Bali sejak ditetapkan. Sejumlah pihakpun khawatir perda ini hanya jadi macan ompongatau mubazir. Soal apa Pemprov Bali memban-tah?

4KABUPATENKABUPATEN Bangli yang berhawa sejukmenyimpan potensi ekonomi cukup besar untukmeningkatkan kesejahteraan rakyatnya. Namun,potensi itu belum digarap maksimal sehinggaBangli masih menyimpan anak telantar 44,5persen dari 24.601 di Bali. Kendalanya, masihterbatasnya APBD untuk peningkatan kese-jahteraan rakyat.

‘’Itu lumrah dan bukan ke-bohongan. Kami punya peren-canaan, kami jalankan danakhir tahun ini kami lakukanevaluasi mana yang tercapai,mana yang tidak,’’ kata Pres-iden Yudhoyono saat memberiarahan dalam Rapat PimpinanTNI dan Polri di Balai Samud-era, Jakarta, Jumat (21/1) ke-marin.

Menurut Presiden, penang-gulangan kemiskinan adalahsalah satu agenda utama atauagenda prioritas yang di-canangkan pemerintah, selain

Presiden Bantah BerbohongJakarta (Bali Post) -

Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) me-ngakui tidak semua program dan target pemerintahtercapai. Ada yang berhasil, ada juga yang tidak ber-hasil. Kepala Negara menegaskan bukan cuma di In-donesia, di negara lain pun tidak semua program bisatuntas tercapai.

reformasi birokrasi dan tatakelola pemerintahan, pendidi-kan dan kesehatan. Negaramana pun, pemerintahannyatentu memiliki rencana dansasaran. ‘’Ketika dievaluasi, diantara sasaran itu hampir pas-ti banyak yang dicapai, bahkanlebih dari itu, hampir pastipula ada yang tidak sepenuh-nya kita capai,’’ ujarnya.

Pemerintah tidak pernahmenyatakan tidak ada ke-miskinan.Hal. 19Kantung Kemiskinan

Jakarta (Bali Post) -Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) me-

nemukan adanya dugaan korupsi di Ke-menterian Pendidikan Nasional (Ke-mendiknas) sebesar Rp 2,3 triliun. ‘’Kamitelah membuat task force. Tim akan beker-ja secepat mungkin dan kami berharap se-muanya akan tuntas pada Maret 2011,karena BPK berharap akhir Februari harussudah selesai,’’ kata Irjen KemdiknasWukir Ragil dalam jumpa persnya, Jumat(21/1) kemarin.

Menurut Wukir, telah menyusun tim un-tuk mengklarifikasi terhadap unit-unit ker-ja yang tercatat dalam rekomendasi BPK

Temuan BPK di Kemendiknas

Dugaan Korupsi Rp 2,3 Triliunserta mengusahakan untuk secepatnyamengembalikan segala bentuk ke kas nega-ra. ‘’Tentu yang kami lakukan bukan han-ya dengan unit kerja di lingkungan Kemdik-nas, karena ada pula rekomendasi BPKyang mengharuskan berkoordinasi denganKementerian Keuangan berkait dengan pe-mindahan aset pengelolaan barang miliknegara,’’ jelasnya.

Selain itu, pihaknya sudah memanggilbeberapa pimpinan perguruan tinggi untukmelakukan klarifikasi terhadap hasil te-muan BPK tersebut.Hal. 19Kelebihan Pembayaran

Jakarta (Bali Post) -Ketua Mahkamah Agung (MA) Harifin Andi

Tumpa mengatakan majelis hakim dalam mem-vonis Gayus Tambunan dengan penjara tujuhtahun penjara tentu ada pertimbangannya, kemu-ngkinan dengan pertimbangan agar kasus lainnyadapat disidangkan kembali. “Itu tentu ada pertim-bangannya, coba kalau dia kasih 20 tahun, perka-ra lain kan enggak bisa lagi kena, karena sudahmaksimum,” kata Harifin, Jumat (21/1) kemarin.

Harifin mengatakan, vonis tujuh tahun penjarauntuk Gayus membuat pemidanaan tambahandalam perkara lainnya masih dimungkinkan.Gabungan tindak pidana yang dilakukan Gayus,maksimum pidana yang bisa ditetapkan hanya 20tahun penjara berdasarkan ketentuan perundang-undangan pidana.Hal. 19Istri Gayus

Gabungan Hukuman GayusMaksimal 20 Tahun

Bali Post/ant

RAPIM TNI-POLRI - Presiden Yudhoyono (tengah) didampingi Panglima TNI Laksa-mana TNI Agus Suhartono (kiri) dan Kapolri Jenderal Pol. Timur Pradopo saat acaraRapim TNI dan Polri, Jumat (21/1) kemarin.

HUTAN RUSAK -Hutan rusak akibatpenebangan pohonterlihat di kaki BukitBarisan, KecamatanKoto Tangah, KotaPadang, SumateraBarat, Jumat (21/1)kemarin. Data Waha-na Lingkungan HidupIndonesia (Walhi)wilayah Sumbar,penurunan kondisikawasan hutan limatahun terakhir rata-rata sebanyak 50 ribuhektar per tahun,akibat penebanganpohon untuk memenu-hi kebutuhan kayulokal dan ekspor.

Bali Post/ant

Page 2: Bali Post. Sabtu Kliwon, 22 Januari 2011

2 KOTA Sabtu Kliwon, 22 Januari 2011

FIGUR

Sampaikan opini Anda hari ini di acara Warung Global FM 96,5web : www.radioglobalfmbali.comE-mail : [email protected]

815224, 819446

Topik: SBY CURHAT TAK PERNAH NAIK GAJI

FM 96,5

Kurangi BansosTAK hanya banjir dan

tanah longsor yang menjadikeluhan masyarakat akibathujan yang terus mengguyursepanjang tahun ini. Kondisilingkungan yang becek jugamemperparah kerusakanjalan. Untuk itu anggotaKomisi IV DPRD Bali Drs.Nyoman Laka mengharap-kan agar pada APBDPerubahan tahun 2011,pemerintah provinsi maupunkabupaten lebih mempriori-taskan perbaikan jalan.

Anggota Dewan berpenampilan kalem asal SobanganMengwi itu menyatakan tak hanya jalan antarkabu-paten yang menjadi kewenangan provinsi banyakyang rusak, jalan-jalan desa yang dulunya begitumulus di kabupaten kini sudah banyak berlubang.Contohnya Jalan Tegal Narungan Mengwi. Begitupula jalan provinsi di kabupaten banyak yang rusak.Khusus untuk daerah pemilihannya di Badung, Lakamengharapkan pemerintah mengurangi porsianggaran Bansos. Pasalnya Bansos selama ini lebihbanyak digunakan untuk kepentingan kelompoktertentu yang menguntungkan segelintir orang. Bukanmasyarakat keseluruhan. Malah dia berani menyebut-kan Bansos menjelang pilkada penggunaannya taksesuai sasaran. ‘’Pilkada sudah selesai di Badung,mohon Bansos dikurangi karena pemanfaatan untukkelompok tertentu kurang efektif dan tak sesuaisasaran,’’ tegasnya. Dia berharap anggaran tersebutbisa digunakan untuk memperbaiki jalan-jalan vitaldi Badung khususnya menuju objek wisata sepertiTaman Ayun, Sangeh dan sebagainya denganhotmix. ‘’Perbaikkan jalan dengan hotmix tak hanyameningkatkan pencitraan pemerintah di masyarakatsekaligus masyarakat Badung merasa banggatinggal di kabupaten yang PAD-nya tertinggi di Bali,’’ucapnya. (sua)

Empat Paket SoalUJIAN Nasional (UN)

2011 sudah dipastikanmenerapkan lima paket soal.Tidak ada ujian ulangan.Kelulusan siswa ditentukangabungan nilai UN dan ujianakhir sekolah (UAS) — nilaiUAS gabungan nilai ujiansekolah dan nilai rata-ratarapor. Bobotnya, nilai UN 60persen dan UAS 40 persen.Berbeda dengan DisdikporaBali yang jauh-jauh harisudah merancang empatpaket soal dalam try out, dua

kali lipat dari UN sebelumnya. ‘’Kami merancangempat paket soal dalam try out, kata KadisdikporaProvinsi Bali Drs. I.B. Anom, M.Pd., Jumat (21/1)kemarin. Dikatakan, kendati nilai UN tidak satu-satunya penentu kelulusan siswa kali ini, DisdikporaBali tetap berupaya menjajal kemampuan siswamenghadapi UN dengan ujian pemantapan atau tryout. Harapannya, kualitas dan kuantitas lulusan UNsemakin menggembirakan. Dikatakan, pada try outyang dimulai akhir Januari 2011 mendatang, hanyamenerapkan empat paket soal. Kendati belakanganpemerintah telah menetapkan lima paket soal.Pasalnya, persiapan untuk pembuatan soal sudahdirancang empat paket soal berbeda. Sesungguhnya,berapa pun jumlah paket soal yang diberlakukandalam UN, ujung-ujungnya menghindari kesempatanpeserta UN untuk bekerja sama,’’ katanya. (lun)

Pemadaman Listrik Bali SelatanSenin (24/1): Pegok: Jalan Raya Sesetan, Pabrik Es Sesetan, Jalan TegalWangi, Jl. Cenigan Sari, Jl. Tk. Buaji, Jl. Pakuk Sari, Jalan Saelus Timurdan sekitarnya.Buruan: Jalan By-pass Ngurah Rai, Sanur dan sekitarnya.Patih Jelantik: Jl. Patih Jelantik, Jl. Padma, Jl. Legian Kaja, Jl. PadmaTimur, Jl. Melasti, Jl. Pantai Kuta, Jl. Popis 1 dan Popis 2, Jl. CamplungTanduk dan sekitarnya.

Langkah Astra Tekan Lakalantas

Siapkan KurikulumEtika Berlalu LintasDenpasar (Bali Post) -

Tingginya angka kecelakaan lalu lintas (lakalantas) dikalangan siswa membuat banyak pihak prihatin. Berag-am upaya dilakukan untuk menekan angka tersebut.Salah satunya penerapan kurikulum khusus yang diduku-ng PT Astra Honda Motor. ‘’Kami sudah menyiapkankurikulum etika berlalu lintas dan safety riding. Di Jakartasudah kami coba. Sekarang giliran Bali,’’ ujar Kristanto,Head of Corporate Communication PT Astra Honda Mo-tor di sela-sela simakrama di Gedung Pers Bali K. Nadha,Jumat (21/1) kemarin. Mereka diterima redaksi Bali Postdan Bali TV.

Kristanto yang didampingi tim PT Astra Honda MotorDenpasar menambahkan, penerapan kurikulum ini akanbekerja sama dengan Direktorat Lalu Lintas Polda Balidan Dinas Pendidikan, Pemuda, dan Olahraga Bali. Sasa-ran program ini adalah pelajar SMP, SMA, dan SMK.

‘’Kami sudah memiliki modul dan sistem. Tahap awaladalah memberikan training of trainer (ToT) kepada paraguru. Target kami, pelajar lebih beretika di jalan raya. Iniakan memicu penurunan angka kecelakaan lalu lintas,’’tandas Kristanto. Jika sistem ini berhasil diterapkan, iaberharap bisa ditularkan ke masyarakat sehingga etikaberlalu lintas menjadi budaya masyarakat.

Dalam kesempatan simakrama ini, tim Astra HondaMotor juga memaparkan beberapa kegiatan CSR yangmereka lakukan di bidang pendidikan, lingkungan hidup,road safety, dan pemberdayaan masyarakat. Mereka jugamembahas beberapa rencana kerja sama dengan media-media yang ada di Kelompok Media Bali Post. (wah)

Bali Post/wah

KENANG-KENANGAN - Penyerahan kenang-kenangan dari PT Astra Honda Motor kepadaKelompok Media Bali Post yang diterima Penang-gung Jawab Bali Post Nyoman Wirata.

na, S.H. dan anggotanya IdaBagus Udiyana, S.T. usai dengarpendapat dengan Kadis PU BaliDewa Puniasa, Kadishub MadeSanta serta Ketua Bappeda BaliTjok. Ngurah Pemayun, Jumat(21/1) kemarin.

Udiyana menyatakan, istilahJDP muncul setelah istilah jalandi atas rawa (JDR) dari EstuaryDam - Tanjung Benoa yang di-tawarkan Badung kurang tepat,karena jalan hanya melintas diatas Estuary Dam - TanjungBenoa. Sedangkan JDP ini be-rada di atas perairan pantai darisebelah barat Pelabuhan Benoamenuju Nusa Dua.

Sekretaris Komisi III Suryan-ta Putra yang memimpin rapatmengkhawatirkan pembangunantol JDP terkendala oleh adanya

Tol JDP Benoa - Nusa Dua

Dianggarkan Rp 1,37 TriliunTOL JDP (Jalan di Atas Per-

airan) Benoa-Nusa Dua menyu-suri sepanjang pantai mulai se-belah barat Pelabuhan Benoasampai dekat IPAL BTDC NusaDua, dianggarkan Rp 1,37 trili-un. Anggaran jalan sepanjang 11km dengan lebar 35 meter itu,diperoleh dari sebuah konsorsi-um BUMN (Jasa Marga, PT An-gkasa Pura, PT Pelindo danBTDC). Masalahnya, urusanjalan tol, baik pembangunanmaupun pengelolaan sepenuh-nya ditangani oleh badanpengembangan jalan tol pusat.

‘’Sementara DPRD Bali seba-tas melakukan fungsi koordina-si antara Pemkab Badung, Pem-prov Bali dengan pemerintahpusat,’’ kata Wakil Ketua Komi-si III DPRD Bali Wayan Adnya-

UU yang mengatur peruntukanhutan bakau sebagai kawasankonservasi. Untuk perubahankawasan konservasi tersebutmenjadi jalan tol, menurut dia, takbisa hanya dibicarakan denganDPR tetapi memerlukan peruba-han UU. Hal yang sama juga ter-kait belum masuknya tol JDP kedalam perubahan peruntukanRTRWP Bali. Kendala ini dinilaiakan merintangi pembangunantol JDP tersebut. Belum lagi soalkajian, Amdal dan sebagainya.

Kadis PU Bali Ir. Dewa Pu-niasa, M.T. mengatakan terkaitperubahan peruntukan kawasankonservasi hutan bakau, sepenu-hnya nanti menjadi kewenangankonsorsium BUMN memperjua-ngkan ke Kementerian Kehutan-an. Jika merujuk pada pemban-

gunan tol di Selat Sunda, diayakin tak sampai mengubah UU.‘’Pemerintah cukup nanti menge-luarkan peraturan presiden un-tuk mengatur kawasan tersebut,tak perlu sampai merevisi UU,’’ucapnya. Justru yang menjadikendala adalah saat pemban-gunan ini, pihak PAP juga mem-bangun dermaga 60 meter ketimur terkait dengan pemban-gunan terminal internasional diBandara Ngurah Rai.

Pembangunan dermaga terse-but diyakini kendaraan yangmembawa material bangunanmelintasi jalan strategis seperti by-pass Ngurah Rai sehingga mem-buat jalan rusak dan macet.

Udiyana berharap eksekutifserius mengawal pembangunantol JDP, sehingga tak menjadi

wacana saja seperti sebelumnya.Adnyana menambahkan, tol JDPdipandang sebagai alternatif pal-ing murah dan lebih mudah dire-alisasikan karena tak memerlu-kan pembebasan lahan. Apalagijika dibandingkan dengan pem-bangunan jalan bawah tanah sim-pang Dewa Ruci yang anggaran-nya bisa mencapai di atas Rp 2triliun, karena sebagian lagi terse-dot untuk pembebasan lahan.

Sebelumnya, Wakil KetuaDPRD Bali Ketut Suwandi men-yatakan dengan dibangunnyaJDP di atas pantai, tak otomatismembatalkan pembangunanjalan bawah tanah di bundaransimpang Dewa Ruci. Persoalan-nya terbentur pembebasantanah yang masih memerlukanwaktu. (sua)

tujuh sertifikasi yang sudahada. ‘’Pengajuan dilakukan kesejumlah lembaga sertifikasidalam negeri yang sudah ter-percaya. Kami bersyukurkarena Bali mendapatkan tu-juh sertifikasi organik sekali-gus,’’ ujarnya.

Untuk sementara, kata dia,pengajuan sertifikasi organikdilakukan ke lembaga dalamnegeri yang sudah bekerjasama dengan lembaga serfi-tikasi internasional lainnya dibeberapa negara. Jika se-muanya telah memungkin-kan, pengajuan sertifikasi or-ganik akan dilakukan lang-sung ke lembaga asing untukkualitas produk ekspor organ-ik.

Dikatakan, proses penga-juan dilakukan oleh OKK Di-nas Pertanian Provinsi. Sete-lah diajukan, tim dari lemba-ga yang bersangkutan akanturun langsung ke lapanganuntuk melakukan rangkaianuji coba melalui penelitian lab-oratorium. Beberapa hal yangditeliti adalah kandungankimia baik yang terkandungdalam produk tersebut mau-pun dalam struktur tanahyang ada. ‘’Item yang ditelitimemang banyak. Salah satu-nya adalah kandungan kimiadalam produk dan tanah.Penelitian itu kemudian diujilagi secara berkelanjutan se-lama dua tahun berturut-tu-rut. Jika selama dua tahunhasilnya sama, maka padatahun berikutnya akan dike-luarkan sertifikat organik se-cara resmi,’’ katanya mema-parkan.

Menurut Suryawan, ketu-juh sertifikat organik itu un-tuk beberapa produk sepertijambu mente gelondongan diKarangasem, kopi arabika diBuleleng, kopi arabika di Ban-gli, kakao di Tabanan dan kopirobusta di Buleleng. Ketujuhsertifikat organik itu berasaldari tujuh daerah berbeda diBali walau dengan produkyang sama yang ditanam diatas lahan lebih dari lima ribuhektar. ‘’Saat ini, OKK jugasedang mengajukan empatsertifikat organik dari produkkakao dan robusta dari empatlokasi yang berbeda. Keempatproduk ini sedang dalam pros-es penelitian laboratoriumdari dua lembaga sertifikasiterkenal yakni LeSOs danControl Union,’’ ujarnya.(kmb13)

Terkait Produk Organik

Tujuh Sertifikat untuk BaliDenpasar (Bali Post) -

Upaya Pemprov Bali untukmewujudkan Bali sebagai Pu-lau Organik tampaknya mu-lai menampakkan hasil. Pel-an tapi pasti, pengakuan darilembaga sertifikasi mulai ber-datangan. Sepanjang tahun2010 lalu, misalnya, Bali ber-hasil meraih tujuh sertifikatproduk organik untuk produkperkebunan yang dihasilkansejumlah daerah di Bali. Ka-bag Publikasi dan Dokumen-tasi Biro Humas dan ProtokolSetda Provinsi Bali I KetutTeneng mengatakan hal itu,Jumat (21/1) kemarin.

Dari tujuh sertifikatproduk organik itu, kata dia,empat sertifikat di antaranyaberasal dari lembaga sertifika-si dalam negeri yang sudahbekerja sama dengan lemba-ga sertifikasi asing yakni dariSwiss, Kanada, USA dan Ero-pa. Sedangkan sisanya beras-al dari lembaga sertifikasidalam negeri seperti IG De-partemen Pertanian RI, Tu-nas Mekar Abadi, Semarangdan Lembaga Sertifikasi Or-ganik (LeSOs) Mojokerto. ‘’Kedepan, program Pemprov Balidalam mewujudkan Bali se-bagai Pulau Organik akanmakin digencarkan. Pemberi-an sertifikat itu membuktikanbahwa program Pemprov Baliuntuk mewujudkan Bali se-bagai Pulau Organik bukanhanya mimpi belaka tapi bisabenar-benar terwujud secaranyata,’’ katanya.

Pejabat asal Buleleng iniberharap suatu saat nanti se-mua jenis produk tanamanpangan dan perkebunan diBali dikelola secara organik.Ditegaskan, hal itu sudahmenjadi komitmen PemprovBali yang akan direalisasikansecara terstruktur dan ter-sistematisasi. ‘’Dinas Perta-nian Provinsi Bali dimintauntuk terus mengajukan ber-bagai produk lainnya yangsudah memenuhi kualifikasiorganik,’’ ujarnya.

Dihubungi terpisah, Kepa-la Dinas Pertanian ProvinsiBali Made Putra Suryawanmengatakan pengajuanproduk untuk memperolehsertifikasi organik merupakankewenangan dari Otoritas Ko-mpeten Keamanan Pangan(OKK) Dinas Pertanian danTanaman Pangan ProvinsiBali. Untuk sementara, katadia, OKK baru mengajukan

Wakil Ketua DPRD Badung IKetut Suiasa, Jumat (21/1) ke-marin mengatakan, pada prinsip-nya sebuah perda bersifat idealisdan praktis. Idealis dalam artianmengatur tatanan di masyarakattermasuk pemerintah. Namun,sebuah perda dalam praktiknyajuga harus bisa dilaksanakan.Kalau tidak, perda justru tidakmemiliki nilai manfaat aliasmubazir. ‘’Untuk apa idealis tapitidak bisa diterapkan?’’ tegasnya.

Kata dia, banyak aturandalam Perda RTRW Bali yangtidak sesuai dengan kondisi dimasyarakat. Konsekuensinya,perda ini sulit bahkan tidak bisaditerapkan dengan baik, yangpada akhirnya membuat semuaserba salah. Kalau diterapkanpenuh, pemerintah daerah yangakan kena imbasnya dan akanberhadapan dengan masya-rakat. Apalagi perda ini jugatidak jelas memberikan protek-si kepada masyarakat. ‘’Walau-pun ada proteksi, siapa yangmenanggungnya? Apakahprovinsi atau kabupaten/kota?’’kritiknya.

Dengan munculnya aspirasimasyarakat yang keberatan ter-hadap perda ini, Suiasa ber-

Badung Tunggu ’’Action’’ Provinsi

Perda RTRW BaliDikhawatirkan MubazirMangupura (Bali Post) -

Perda No. 16 Tahun 2009 tentang RTRW Bali sampai saat ini masih menemuikendala dalam penerapannya. Padahal, perda tersebut mestinya mampu menjadipayung hukum penataan kawasan di Bali sejak ditetapkan. Sejumlah pihak punkhawatir perda ini hanya jadi macan ompong atau mubazir.

harap sesegera mungkin dilaku-kan revisi. Kedatangan BanlegDPRD Bali ke Badung termasukke daerah lainnya, diharapkanada tindak lanjut nyata. ‘’Kamidi Badung terakhir kali bersu-rat ke Provinsi pada bulan lalu.Mudah-mudahan dengan da-tangnya Banleg DPRD Bali, Per-da RTRW Bali bisa segera ditin-jau ulang,’’ ujarnya.

Ketua Fraksi PDI Perjuan-gan Nyoman Giri Prasta jugamenegaskan agar Perda RTRWBali segera direvisi. Menurut-nya, perda ini tidak relevan den-gan kondisi wilayah di masing-masing daerah di Bali dan cen-derung sulit diterapkan. Makan-ya, dengan banyaknya kebera-tan terhadap perda ini, pihakprovinsi diharapkan bijaksanamenyikapinya agar di kemudi-an hari tidak malah merugikanmasyarakat dan pemerintah.

Ketua PHDI Badung Nyo-man Sudana kemarin menegas-kan, pihaknya mengapresiasi pe-merintah yang secara formal me-masukkan bhisama ke dalamperda. Namun yang perlu diper-hatikan, norma-norma bhisamapada dasarnya tidak bersifatkaku. Misalnya pada aturan ka-

wasan suci pura yang diatur sep-erti apaneleng, apenimpug ataulima kilometer. Hal-hal tersebutharuslah disesuaikan dengankondisi daerah setempat. ‘’Jadibhisama semestinya tidak diter-apkan secara kaku,’’ ujarnya.

Kekhawatiran mubazirnyaPerda RTRW Bali juga ter-ungkap pada pertemuan BadanLegislasi (Banleg) DPRD Balidengan Pemkab Badung, Kamis(20/1). Pertemuan juga diikutiKetua Komisi I DPRD Bali, ser-ta para tokoh masyarakat di Ba-dung. Saat pertemuan, KetuaKomisi I Made Arjaya yang se-lama ini dikenal vokal “mem-bentengi” Perda RTRW Bali inimenyatakan pihaknya tidakmenginginkan Perda RTRWBali jadi macan ompong. Sebab,pada dasarnya perda tersebutberfungsi menjaga Bali dalamlingkup tatanan kawasan.

Namun, dia mengakui, sam-pai saat ini Perda RTRW Balimasih tidak jalan lantaran ke-beratan yang muncul dari bany-ak pihak. Oleh karenanya, diabersama Banleg turun ke kabu-paten/kota untuk menyerap as-pirasi, mencari kendala dalampelaksanaan perda ini. (kmb25)

Denpasar (Bali Post) -Tudingan sejumlah kalangan di Badung yang

mengatakan para perumus Perda RTRW Balidi tingkat provinsi tidak melakukan koordinasidengan pemkab/pemkot, dibantah oleh PemprovBali. Menurut Kabag Publikasi dan Dokumen-tasi Biro Humas dan Protokol Setda ProvinsiBali I Ketut Teneng, kelahiran Perda RTRW Baliitu sudah melalui tahap kajian dari para akade-misi serta diuji oleh DPRD Bali dan komponenmasyarakat Bali.

Saat rancangan perda itu digodok, pihakpemkab/pemkot di Bali yang umumnya diwakilioleh unsur dari Bappeda kabupaten/kota jugasudah dilibatkan. ‘’Koordinasi dengan kabupat-en/kota terkait dengan perumusan Perda RTRWitu sejatinya sudah dilakukan. Mereka kan terli-bat juga dalam penggodokan Perda itu,’’ kataTeneng ketika dihubungi Bali Post, Jumat (21/1)kemarin.

Menurut Teneng, proses pembahasan danpenggodokan rancangan Perda RTRW sebelumditetapkan jadi Perda juga terkesan sangat alot,karena Pemprov Bali sangat menghargai piki-ran-pikiran kritis dari masyarakat Bali terma-suk dari unsur media massa demi kesempur-naan Perda tersebut.

Ditegaskan, keberadaan Perda RTRW yangdi dalamnya salah satunya mengatur item radi-us kesucian pura itu sangat vital dalam kontekspenyelamatan Bali, baik dari sisi pelestarian alamBali maupun hal-hal yang menyangkut spiritu-

Pemprov Bantah Tak Koordinasialitas. ‘’Penyusunan Perda RTRW Bali itu sudahmelewati proses yang sangat panjang. Sebelumditetapkan, rancangan Perda itu juga sudah me-lewati tahapan sosialisasi dengan komponenmasyarakat untuk selanjutnya diuji oleh DPRDBali. Perda itu juga sudah diuji di pusat oleh ke-menterian terkait seperti Kementerian PekerjaanUmum dan Kementerian Dalam Negeri,’’ tegas-nya.

Hal senada juga sempat dilontarkan oleh Gu-bernur Bali Made Mangku Pastika saat mener-ima Tim Penegak Bhisama Kawasan Suci Balidi Kantor Gubernur Bali belum lama ini. Padakesempatan itu, mantan Kapolda Bali itu me-mastikan gugatan yang dilayangkan sejumlahmasyarakat ke Mahkamah Agung (MA) ter-hadap Perda No: 16 Tahun 2009 tentang Ren-cana Tata Ruang Wilayah (RTRW) Provinsi Baliditolak. Setelah gugatan itu ditolak, dia mene-gaskan bahwa Perda No: 16 Tahun 2009 itu te-lah jadi perangkat hukum yang absah untuk di-jadikan pegangan dalam menentukan tata ru-ang dan wilayah di Bali.

Selanjutnya, pihaknya akan berkonsentrasiuntuk melaksanakan segala ketentuan yang ter-tuang dalam Perda itu secara konsekuen dankonsisten. ‘’Kami sudah menyurati para bupatidan wali kota se-Bali agar mereka tidak menge-luarkan izin baru apa pun yang bertentangandengan Perda itu. Baik menyangkut pengatu-ran maupun pemanfaatan tata ruang,’’ katan-ya mengingatkan. (kmb13)

Bali Post/eka

WISATAWAN -Beberapawisatawan tengahmenikmati keinda-han Pantai Kuta,Jumat (21/1)kemarin. AdanyaTravel Advisorydari pemerintahAustralia untukwarganya terkaitvirus LegionnairePneumonia yangmenyerang perna-pasan akut, tidakmengurangi minatpara wisatawanasing untukmenikmati suasanaPulau Bali.

BP/sua

BP/lun

Page 3: Bali Post. Sabtu Kliwon, 22 Januari 2011

KOTA 3

Denpasar (Bali Post) -Diperkirakan 50.000 penduduk Bali terancam kebutaan

karena katarak. Setiap tahun diperkirakan sekitar 0,1% pen-duduk di Bali terkena katarak dan bisa terancam buta jikatidak ditangani dengan baik.

Demikian dikatakan Direktur RS Indera Provinsi Bali dr.Pande Nyoman Srijoni, M.Kes., Jumat (21/1) kemarin, di sela-sela penerimaan Duta Besar Australia untuk Indonesia, GregMoriarty, di RS Indera Mata.

Dalam sehari saja, lanjut Srijoni, RS Indera Mata melaku-kan operasi katarak sepuluh kali. Jika ditotal dalam set-ahunnya ada sekitar 2.000 kasus operasi. Untuk penderitakatarak sendiri, menurut Sri Joni, lebih banyak dikarenakanfaktor usia selain dipengaruhi oleh faktor gizi yang dikon-sumsi, cuaca, penyakit kencing manis dan papasan sinarmatahari. ‘’Katarak jarang diderita oleh anak-anak dan re-maja, tetapi lebih banyak diderita usia senja,’’ ujarnya.

Namun bukan berarti kasus ini dibiarkan begitu saja. Un-

Denpasar (Bali Post) -Beragam tindak kriminal telah terjadi di wilayah hukum

Polresta Denpasar pimpinan Kombes Pol. Suryanbodo Asmoro.Tak hanya kasus perampokan, curat dan pembunuhan marak,juga kasus pemalakan dan perampasan.

Dua pelajar SMA, I Putu Putra Mastiawan (17), warga JalanRaya Basangkasa, Banjar Taman Mertanadi, Kuta Utara, Ba-dung dan Kadek Dwiantara (18) warga Lingkungan BanjarTaman, Kerobokan Kelod, Kuta Utara, Badung, menjadi kor-ban, Rabu (19/1) lalu. Sekelompok pemuda merampas HP Black-Barry (BB) kedua korban. Akibatnya, kedua korban mengakumengalami kerugian Rp 5,5 juta.

Informasi di kepolisian, Jumat (21/1) kemarin mengatakan,aksi perampasan itu terjadi di depan SPBU di Jalan GunungSoputan, Denpasar. Sebelumnya, kedua korban yang mengen-darai sepeda motor melintas di TKP. Tanpa diduga, sekelom-pok pemuda yang juga mengendarai motor datang dari bela-kang. Korban pun disalip lalu dicegat laju motornya. Merekaturun dari motor dan menghampiri korban. Tanpa banyak ting-kah, para pelaku langsung mengancam korban. Pelaku menge-luarkan kata-kata kasar. Bahkan, kata-kata pelaku itu intinyaancaman serius. ‘’Kalau kamu kabur, saya jungkirkan kamu,’’ucap korban dalam laporannya yang bernomor Pol: LP-B/63/1/2011 tertanggal 20 Januari 2011.

Mendapat ancaman pelaku, nyali kedua korban langsungciut. Mereka pun tak bisa berbuat apa-apa, kecuali diam. Meli-hat korbannya ketakutan, para pelaku langsung menjalankanaksinya dengan merampas HP BB milik kedua korban. Begitubarang ada di tangan, para pelaku langsung kabur melalui jalurtimur.

Korban yang hanya bisa melihat kepergian para pelaku, lang-sung mendatangi kantor polisi. Ia pun melaporkan perbuatanpelaku. Dalam laporannya kepada penyidik, korban memberi-tahukan ciri-ciri pelaku. ‘’Kami masih dalami penyelidikan,’’ ucapsalah satu petugas kepolisian, kemarin. (kmb21)

Pembicaraan masalah ini,Jumat (21/1) kemarin yang ber-langsung di Kantor Desa SanurKauh, dengan melibatkan pihakKepala Desa, Bagian Aset Pem-prov Bali, Camat Denpasar Se-latan, Bendesa Pakraman Inta-ran, tokoh masyarakat setem-pat, serta para penghuni lahanmilik Pemprov, juga belummembuahkan hasil yang jelas.Bahkan, diusulkan untuk men-cari kesepakatan bersama, per-temuan dengan pihak-pihak ter-kait harus dilakukan ulang.Salah satunya, yakni melibat-kan pihak investor.

Dalam pertemuan yang dip-impin Kepala Desa Sanur KauhI Made Dana tersebut menge-muka sejumlah alasan kebera-tan untuk mengosongkan lahandimaksud. Seperti yang disam-paikan I Made Mangku. LSMyang bergerak dalam bidanglingkungan ini mengatakan per-soalan yang masih perlu diba-has saat ini terkait dengan luaslahan yang dikontrakkan. Pasal-nya, lahan yang ada di sertifikatdengan luas yang dikontrakkan

Bali Post/edi

PERTEMUAN - Puluhan pedagang yang berjualan di sekitar Pantai Mertasari melaku-kan pertemuan dengan tokoh masyarakat di Kantor Kepala Desa Sanur Kauh, Jumat(21/1) kemarin.

Kisruh Lahan di Pantai Mertasari

Investor Tak Hadir, Pertemuan Tanpa HasilDenpasar (Bali Post) -

Kisruh persoalan pengosongan lahan di PantaiMertasari, Sanur, sampai kini belum berakhir. Pada-hal, pihak Pemprov Bali telah mengirimkan suratperintah pengosongan lahan sebanyak tiga kali. La-han milik Pemprov Bali tersebut yang sudah dikon-trak oleh investor (PT Sanur Dinamika Mandiri)dengan hak guna bangun (HGB) akan segera diban-gun fasilitas pariwisata. Sayangnya, upaya tersebutbelum berjalan lancar, karena para penghuni lahanmasih keberatan dan perlu ada pembicaraan lebihlanjut dengan semua pihak.

Denpasar (Bali Post) -Lahan kritis di seluruh Bali

saat ini mencapai 25.338 hek-tar. Sebagian besar lahan kri-tis itu tersebar di KabupatenKarangasem, Klungkung danBangli. Kabag Publikasi danDokumentasi Biro Humas danProtokol Setda Provinsi Bali IKetut Teneng mengatakan halitu kepada Bali Post, Jumat(21/1) kemarin.

Guna merehabilitasi pulu-han ribu hektar lahan kritis itu,Pemprov Bali bersinergi denganpemerintah pusat dan pemkab/pemkot se-Bali secara bertahap.Sinergi itu melakukan gerakaanpenghijauan yang sekaligusmerupakan implementasi dariprogram Satu Miliar Penana-man Pohon yang dicanangkanpemerintah pusat.

Di Bali, kata dia, programpenghijauan tersebutmengembangkan tanamankayu lokal yang nantinya di-harapkan dapat memenuhikebutuhan bahan baku indus-tri kecil dan kerajinan rumahtangga khususnya pembuatanpatung. Lokasi pengembangantanaman kayu khusus untukbahan pembuatan patung itutersebar di wilayah Jembranadan Buleleng dengan menerap-kan sistem tumpang sari.

‘’Di samping berfungsi untukmemperluas daerah resapanair dan mencegah erosi, tana-man penghijauan itu juga me-miliki nilai ekonomis yang cuk-up tinggi sehingga bisa diman-faatkan untuk meningkatkankesejahteraan masyarakat.Pemanfaatan kayu lokal itu

tidak sama.Dalam sertifikat tertulis

luas lahan mencapai 3,1 hektarlebih, sedangkan yang dikon-trakkan kepada investor hanya2,6 hektar. ‘’Mari kita selesaikandulu ini. Bila memang benarseperti ini, kan masih ada lah-an yang bisa ditempati warga,’’katanya.

Sementara itu, tokohmasyarakat Sanur I Made Ar-jaya mengatakan, dalam per-soalan ini pihaknya sepakatuntuk menegakkan aturan. Na-mun, tokoh yang juga wakilrakyat di DPRD Bali ini ber-harap agar keberadaan paranelayan di kawasan itu tidakdiabaikan. Artinya, bila inves-tor mau membangun fasilitaspariwisata, paling tidak lahanuntuk para nelayan menambat-kan perahunya masih tetap ada.‘’Ini yang perlu diperhatikan,’’katanya.

Terhadap sejumlah saran ini,Plt. Karo Pengelolaan Aset Pem-prov Bali Gusti Agung NgurahSudarsana mengaku siap untukmelakukan pengukuran ulang.

Sementara itu, Bendesa Pakra-man Intaran A.A. KompyangRaka berharap kembali digelarpertemuan dengan pihak ter-kait, sehingga bisa lebih jelaspenyelesaiannya.

Kepala Desa Sanur KauhMade Dana berharap penye-lesaian masalah ini tidaksampai menimbulkan insidenSemawang II. Pihaknya tidakingin ada warga yang melaku-kan tindakan di luar ketentu-

an hukum, sehingga harus di-tangkap oleh aparatkeamanan.

Seperti diketahui, muncul-nya keresahan para penghu-ni lahan tersebut berawal darikeluarnya surat dari Pem-prov Bali dengan nomor 593/5018/PA.Aset tertanggal 12Agustus 2010. Isi surat itu me-minta para penghuni lahantersebut segera pindah darilokasi itu. Setelah itu, muncul

kembali surat serupa dengan no-mor 593/5018/PA.Aset tertanggal12 Agustus 2010. Disusul suratketiga bernomor 593/7794/PA.Aset yang diterima warga per21-12-2010 lalu. Dalam suratyang dikirimkan ini, meminta ke-pada masyarakat untuk men-gosongkan lahan Pemprov di ka-wasan Pantai Mertasari yangsudah dikerjasamakan denganPT Sanur Dinamika Mandiri.(kmb12)

Lahan Kritis 25.338 Hektar

Pemprov Bali Siapkan 8,7 Juta Pohon Penghijauannantinya dilakukan dengansistem tebang pilih,’’ katanya.

Menurut Teneng, PemprovBali menyiapkan 8.760.755batang bibit pohon penghi-jauan pada tahun 2011 ini.Nantinya, jutaan pohon peng-hijauan itu akan disebarkankepada masyarakat untuk di-tanam pada lahan-lahan yangmemerlukan penghijauan.

‘’Program ini merupakan salahsatu upaya Pemprov Balidalam mewujudkan provinsibersih dan hijau. Sesuai hara-pan Gubernur Mangku Pasti-ka, pohon-pohon itu untuk ke-lestarian lingkungan. Makadari itu ditanam pada hutankonservasi, hutan rakyat danlahan-lahan kritis,’’ katanya.

Dia menambahkan, jenis po-

hon penghijauan yang disiap-kan pemerintah melalui DinasKehutanan Bali di antaranyaalbesia, mahoni, gmelina, ke-miri, jati, cendana, pulai, jem-pinis, suar, majegau dan jenis-jenis lainnya. Secara rinci,jutaan bibit pohon penghijauanitu dikumpulkan oleh instansiterkait yaitu Dinas Kehutan-an Bali sebanyak 377.000 po-

hon, Unit Pelayanan Teknis(UPT) Kementerian Kehutanansebanyak 7.283.755 pohon dankabupaten/kota se-Bali yangmenangani kehutanan menyiap-kan sekitar 1.100.000 bibit pohonpenghijauan. ‘’Melalui gerakanpenghijauan ini, kami berharap25.338 hektar lahan kritis di Balibisa dihijaukan kembali secarabertahap,’’ ujarnya. (kmb13)

Pelajar SMA DipalakKelompok PemudaDua BB Dirampas

Akibat Katarak

50.000 Warga BaliTerancam Buta

Sabtu Kliwon, 22 Januari 2011

tuk itu pemerintah Bali, RS In-dera dan dokter spesialis mataseluruh Bali melakukan kerjasama dalam hal memberikanpelayanan operasi katarak ke-pada masyarakat terutamayang jauh dari pelayanan kese-hatan. Untuk di RS InderaMata sendiri ada sekitar limadokter spelialis mata yangmelakukan operasi rutin setiapharinya. ‘’Sekarang ini, sejakada JKBM, sudah jarang un-tuk langsung terjun kemasyarakat mencari kasus ka-tarak karena masyarakat bisalangsung datang ke RS kota/kabupaten setempat,’’ ujar Sri-joni.

Untuk membantu menurun-kan angka kebutaan karenakatarak di Bali, pemerintahAustralia kembali mengucur-kan dana sebesar tiga jutadolar Australia untuk Austra-lian Bali Memorial Eye Centre,setelah sebelumnya mengucur-kan dana sebesar tujuh jutadolar Australia.

Duta Besar Australia untukIndonesia, Greg Moriarty,dalam kesempatan mengun-jungi RS Indera Mata kemarinmengatakan, dana tersebutakan digunakan untuk men-ingkatkan fasilitas dan biayaoperasional operasi, mengingatkasus operasi katarak yang di-lakukan di RS Indera cukuptinggi. Selain itu, pendanaantersebut juga digunakan untukpeningkatan kualitas RS. ‘’Sayaberharap dengan bantuan inibisa semakin menurunkan an-gka kebutaan di Bali dan sayaoptimis hal itu bisa tercapai,’’ujarnya. (kmb24)

Bali Post/ediCEGAH GEPENG - Mencegah bertambahnya gepeng(gelandangan dan pengemis), Karang Taruna Den-pasar mulai memasang baliho seperti di persimpan-gan Jalan Dewi Sartika. Isinya, ajakan untuk tidakmemanjakan gepeng yang sering beraksi di setiap per-simpangan jalan.

Page 4: Bali Post. Sabtu Kliwon, 22 Januari 2011

4 Sabtu Kliwon, 22 Januari 2011KABUPATEN

SOSOK

DATA anak telantar di

Karangasem mencapai 991

orang (4 %) yang dilaporkan

Dinas Sosial Pemprov Bali,

cukup mencengangkan.

Masalahnya, selama ini

Bupati Karangasem I Wayan

Geredeg menyampaikan

Karangasem sudah bebas

dari kemiskinan. Ketua

DPRD Karangasem I Gede

Dana, S.Pd. M.Si., Jumat

(21/1) kemarin di Karangas-

em, mengatakan pihaknya

percaya dan yakin data anak

telantar yang dilaporkan

Gianyar (Bali Post) -

Suasana Banjar Getas Kawan Desa Buruan, Blahbatuh,

Gianyar, terutama antara warga Desa Pakraman Getas Ka-

wan dengan Desa Pakraman Dharmasanmata kian normal,

Jumat (21/1) kemarin. Warga kedua pihak sudah tak ada lagi

yang bergerombol di balai banjar maupun di tempat tertentu

pascapenguburan mayat warga Dharmasanmata, Ketut Rai

Muliana, Kamis lalu. Warga mulai mencari nafkah yang sela-

ma kurang lebih lima hari ditinggalkan karena harus turun ke

jalan dalam kisruh kasus adat dua kelompok tersebut.

Pascaketegangan itu, aparat keamanan tak mau lengah. Poli-

si masih disiagakan berdekatan dengan wilayah Getas Kawan.

Guna menghindari suasana yang menegangkan, aparat keamanan

memilih untuk melakukan antisipasi keamanan wilayah di Ge-

tas Kawan dari Balai Banjar Getas Kangin yang jaraknya hanya

100 meter. Sejumlah patroli, baik dari Polsek Blahbatuh mau-

pun Polres Gianyar masih disiagakan di wilayah Getas Kawan.

Kapolsek Blahbatuh, AKP Wayan Budasaya, mengatakan

penempatan personel keamanan tentu akan melihat kondisi

di lapangan. Pascaketegangan soal penguburan, malam hari

dan seharian kemarin, kondisinya berangsur normal. Masyar-

akat sudah melakukan aktivitas sebagaimana biasanya. Ken-

dati demikian, akan terus dilakukan pemantauan.

Sebagaimana diberitakan sebelumnya, kasus larangan pen-

guburan warga Dharmasanmata akhirnya berjalan lancar dan aman,

kendati ratusan aparat keamanan diturunkan untuk mengantisipa-

si gangguan kamtibmas. Warga Getas Kawan yang sebelumnya

melakukan aksi pelarangan pun dibuat tak berkutik dengan kete-

gasan dari aparat keamanan. Selain itu, kesadaran akan hukum

dan menjaga kamtibmas, warga Getas Kawan lebih memilih be-

rada di dalam balai banjar hingga proses penguburan selesai.

Sementara Camat Blahbatuh, A.A. Suryadiputra, pascaketegan-

gan tersebut mengimbau masyarakat baik dari Getas Kawan mau-

pun Dharmasanmata tetap menjaga suasana kondusif. Masyar-

akat diharapkan untuk melakukan aktivitas sebagaimana biasan-

ya sehingga suasana di wilayah Getas Kawan kembali normal.

(kmb16)

Masalah potensi ekonomi

Bangli tersebut menjadi topik

bahasan dalam Outloock

Ekonomi Bangli 2011. Diskusi

yang dipandu Prof. Raka

Suardana, Jumat (21/1) ke-

marin itu, menghadirkan pem-

bicara dosen Undiknas Univer-

sity asal Bangli Ida I Dewa

Made Rai Mahaputra, Kepala

Bappeda Bangli Dewa Alit

Widarsana, dan dibuka oleh

Asisten II Bangli Ida Bagus Ar-

maya. Diskusi juga dihadiri se-

jumlah tokoh penting Bangli.

Terungkap, Dibandingkan

kabupaten lain di Bali, poten-

si ekonomi yang dimiliki Ban-

gli tidak kalah. Kabupaten

yang dipimpin Made Gianyar

ini memiliki potensi andal di

bidang pertanian dalam arti

luas, pariwisata, kerajinan,

perikanan dan yang lainnya.

Terungkap, luas wilayah

Bangli yaitu 52.081 hektar.

Dari luas itu lahan yang poten-

sial untuk pengembangan per-

tanian 2.888 hektar, tanah sa-

wah dan kering seluas 24.943

hektar. Jumlah penduduk

pada akhir tahun 2009 men-

capai 214.785 jiwa.

Kepala Bappeda Bangli

Dewa Alit Widarsana men-

jelaskan tahun ini prioritas

dan sasaran pembangunan

ekonomi adalah mewujudkan

pertumbuhan ekonomi yang

Singaraja (Bali Post) -

Mangkraknya proyek pem-

bangkit listrik tenaha uap

(PLTU) di Celukan Bawang,

Kecamatan Gerokgak, disikapi

serius oleh anggota DPRD Bule-

leng. DPRD meminta jajaran

eksekutif di Pemkab Buleleng

bertindak tegas terhadap inves-

tor agar iklim investasi di Bali

Utara tidak terganggu.

Anggota Komisi C DPRD

Buleleng, Mulyadi Putra, Jumat

(21/) kemarin, mengaku heran

dengan proyek PLTU yang dimu-

lai tahun 2008 dan hingga kini

belum jelas kelanjutannya. Un-

tuk itu, ia meminta jajaran

pejabat eksekutif di Pemkab

Buleleng segera memanggil in-

vestor untuk minta penjelasan

tentang investasi yang tidak

berjalan dalam waktu yang

cukup lama itu. Setelah adanya

penjelasan dari investor, pemk-

ab bisa menentukan sikap te-

gas terhadap kelanjutan in-

vestasi di PLTU Celukan Ba-

wang.

Menurutnya, jika sikap pem-

kab biasa-biasa saja dikhawat-

irkan proyek itu benar-benar

terhenti. Kondisi ini bisa saja

membuat citra pemerintah di

mata masyarakat akan ter-

coreng. Apalagi investasi di bi-

dang energi listrik itu nilainya

Amlapura (Bali Post) -

Sempat dilaporkan hilang dua hari sejak mendaki Gunung

Agung Selasa (18/1) lalu, warga Belanda, Erix Van Den Burg

(55), dan pemandu lokalnya Ketut Tison (18), akhirnya ditemu-

kan dalam kondisi badan lemas di wilayah Banjar Yeh Kori

Desa Jungutan, Bebandem, Kamis (20/1) lalu sekitar pukul 18.00

wita. Erix ditemukan terbaring di pangkal sebuah pohon besar

pada ketinggian sekitar 1.400 meter di atas permukaan laut di

lereng tenggara Gunung Agung.

Kapolsek Selat, Ketut Merta, seizin Kapolres, Jumat (21/1)

kemarin, membenarkan hal itu. Erix dan pemandunya Tison

asal Desa Perangasari, Selat ditemukan tim SAR dari unsur

Polsek Selat. Saksi Tim SAR mengatakan tim yang mencari ke

arah lereng timur yakni arah Yeh Kori, terus berteriak meman-

ggil Erix. Saat itu, kebetulan Erix mendengar namanya dipang-

gil. Tim SAR dan Erix lantas terus saling memanggil, guna men-

emukan di mana Erix berada di tengah hutan.

Begitu ditemukan, Erix tampak lega. Meski dia tampak le-

mas dan mengalami hyphotermia (kedinginan teramat sangat).

Erix mengatakan pemandunya Tison yang tak tahu jalan, saat

berpisah dengan rombongan tiga wisatawan Prancis dan pe-

mandu Ketut Merta. Dalam keadaan tersesat, Erix mengaku

terus berjalan. Dia lantas kehabisan bekal dan tenaganya terku-

ras menghadapi suhu dingin.

Evakuasi Erix dan pemandunya Tison baru berhasil pukul

19.00 Kamis itu.

Saat ditemukan, istri Erix yang saat itu berada di Singapura

langsung diberi tahu. Erix lantas diajak ke Denpasar. (013)

Negara (Bali Post) -

Sekitar 30 murid SD 2 Nusasari Melaya, Jumat (21/1) pagi

kemarin, kerauhan. Sejumlah guru dan murid lain panik ket-

akutan. Akhirnya, para murid yang belum sempat mengikuti

pelajaran itu dipulangkan lebih awal.

Informasi dari sejumlah saksi menyebutkan peristiwa itu

mulai terjadi pukul 07.45, setelah para guru selesai senam. Saat

hendak masuk kelas tiba-tiba salah satu murid kelas V men-

jerit dan menangis di dalam kelas. Kemudian siswi tersebut

seperti orang kerauhan berteriak-teriak dan langsung menular

pada murid yang lainnya.

Selain di dalam kelas, beberapa siswi di kelas IV dan kelas

VI yang bersebelahan juga ikut kesurupan. Kejadian ini merem-

bet hingga keluar kelas. Sejumlah murid kelas VI yang sedang

berolahraga di lapangan Balai Desa ikut kesurupan. ‘’Padahal

jaraknya jauh, tetapi entah mengapa cepat sekali merembet

dan para guru mulai panik menyembuhkan karena banyaknya

murid yang kerauhan,’’ ujar salah seorang saksi.

Diperkirakan 30 murid mengalami kesurupan dan pihak se-

kolah terpaksa mendatangkan pemangku untuk menghentikan

kejadian tersebut. Pihak sekolah juga memberi tahu komite

sekolah, orang tua murid, serta ke kantor desa setempat. Ni

Wayan Sudarni, guru dan wali kelas VI mengatakan dirinya

sempat kewalahan menangani puluhan siswa-siswinya yang

kesurupan itu.

Kepala SD 2 Nusasari, Nyoman Badra, mengatakan kejadi-

an pada Kamis siang itu berawal dari salah seorang murid kel-

as IV bernama Kadek Rustina Yuniantari. Yuniantari saat di

dalam kelas dalam keadaan bengong. Teman-temannya yang

melihatnya dengan pandangan kosong itu sempat menggodan-

ya, namun tiba-tiba siswi tersebut jatuh ke meja. Siswi terse-

but kemudian digotong ke ruang kepala sekolah. Saat itulah,

Kadek menangis dengan mata terpejam. Kemudian anak terse-

but dipulangkan, tetapi selang beberapa menit sekitar tujuh

murid kelas V ikut menangis histeris seperti orang kesurupan.

Akhirnya anak-anak yang kerauhan itu dipulangkan dan pihak

sekolah sempat sembahyang di padmasana sekolah maupun di

Penyawangan Pura Dalem Ped yang ada di Nusasari.

Menyikapi hal tersebut, Kepala Sekolah serta beberapa guru,

komite sekolah, tokoh masyarakat, serta Perbekel Nusasari,

Wayan Ardana, kemarin, melakukan rapat di SD 2 Nusasari.

(kmb26)

Jangan Berbohong

Diskesos Pemprov Bali itu valid atau tak bohong. Menu-

rutnya, justru di Karangasem telah terjadi pembohongan

karena dikatakan sudah tak ada anak kurang gizi dan

sudah bebas dari kemiskinan. Padahal, kenyataannya

penggepeng (gelandangan dan pengemis) tetap banyak di

jalanan, sebagian dari penggepeng itu adalah anak-anak

dari Munti Gunung dan pegunungan Pedahan, Kubu.

‘’Saat kami tanyai, anak-anak gepeng yang tampak tak

terawat itu tak sekolah. Mereka menggepeng agar

mendapatkan uang untuk makan,’’ ujar Gede Dana.

Melihat kenyataan masih banyak anak menggepeng,

serta yang tak menggepeng hidup dalam kondisi miskin

dan tak sekolah atau putus sekolah, hendaknya tak

ditutup-tutupi para pejabat eksekutif. Namun harus

dibuka dan disampaikan kepada pemerintah pusat

dengan jujur. ‘’Jangan berbohong,’’ tegas Dana. Dengan

adanya data yang valid, kata pria asal desa tandus Datah

itu, menjadi dasar membuat kebijakan. Menurutnya,

Bupati Karangasem harus berani banting stir bekerja

sungguh-sungguh guna mengentaskan kemiskinan,

dengan membuat program dan anggaran yang realistis

dan menyentuh peningkatan taraf hidup masyarakat

miskin di pedesaan. (bud)

BP/dok

Pascapenguburan Muliana

Polisi Masih Disiagakan

Bali Post/kmb20

SIAGA - Polisi masih siaga mengawasi keamanan

wilayah Getas Kawan dari posko pengamanan di Ge-

tas Kangin yang lokasinya hanya seratus meter.

Dua Hari Hilang di Gunung Agung

Wisatawan BelandaDitemukan Lemas di Yeh Kori

Puluhan Pelajar SD 2Nusasari ’’Kerauhan’’

Bali Post/kmb26

KESURUPAN - Beberapa murid dan guru berupaya memin-

dahkan murid yang kerauhan di halaman SD 2 Nusasari,

Melaya.

Soal Mangkraknya PLTU Celukan Bawang

DPRD Desak Bupati Tegas pada Investormencapai Rp 7 triliun.

‘’Saya kira pemerintah sudah

saatnya menentukan sikap te-

gas terhadap investor. Jangan

sampai dibiarkan seperti ini

karena masyarakat memang

sejak lama sudah menunggu

hasil investasi di Celukan Ba-

wang,’’ ujarnya.

Di sisi lain, pihak DPRD ber-

encana memanggil pejabat

terkait di Pemkab Buleleng un-

tuk dimintai keterangan men-

genai kondisi sebenarnya dari

proyek PLTU tersebut. Apalagi,

sejak investor memulai

proyeknya lembaga DPRD tid-

ak pernah dilibatkan. Ketika

proyek terkatung-katung seper-

ti sekarang masyarakat mulai

mempertanyakan nasib PLTU

itu kepada wakil rakyat. ‘’Sejak

proyek itu ada, eksekutif tidak

pernah menginformasikan kepa-

da kami di DPRD,’’ katanya.

Seperti diberitakan, proyek

PLTU di Celukan Bawang, Ke-

camatan Gerokgak, yang diker-

jakan PT General Energy Bali

(GEB) tampaknya kembali ter-

henti. Setelah Bupati Bagiada

melakukan upacara peletakan

batu pertama, Oktober 2010

lalu, hingga kini belum tampak

kegiatan yang berarti di areal

proyek tersebut.

Proyek PLTU Celukan Ba-

wang itu sebenarnya sudah dimu-

lai ketika Gubernur Bali Dewa

Made Beratha melakukan upac-

ara pemasangan tiang pancang

pertama sekaligus upacara

pecaruan sekitar Maret 2008.

Namun beberapa bulan kemu-

dian, proyek tersebut mangkrak.

Alasannya, investor dari Cina

yang saat itu hendak menanam-

kan modalnya dalam proyek itu

tiba-tiba mengundurkan diri ak-

ibat kesulitan keuangan.

Setelah dua tahun mang-

krak, Oktober 2010, proyek itu

kembali diresmikan dengan up-

acara peletakan batu pertama

yang dilakukan Bupati Bagia-

da. Ini terjadi setelah PT GEB

berhasil menggandeng dua in-

vestor besar lain dari Cina yang

bersedia menanamkan modal-

nya dalam proyek tersebut. Dua

investor itu adalah China Hudi-

an Engineering Corporation

(CHEC) dan China Huadian De-

velopment. Kedua perusahaan

itu menanamkan investasi Rp

7 triliun yang akan digunakan

untuk pembebasan lahan,

biaya pembuatan infrastruktur,

dan biaya konstruksi PLTU.

Namun setelah proyek diresmi-

kan untuk kedua kalinya, tam-

paknya pengerjaan proyek itu

masih belum berlanjut.

(kmb15)

Bali Post/kmb

DISKUSI - Diskusi Outloock Ekonomi Bangli 2011 dipandu Prof. Raka Suardana, Ju-

mat (21/1) kemarin.

Outlook Ekonomi Bangli 2011

APBD Terbatas, Potensi EkonomiTak Tergarap MaksimalBangli (Bali Post) -

Kabupaten Bangli yang berhawa sejuk menyimpan potensi ekonomi cukup

besar untuk meningkatkan kesejahteraan rakyatnya. Namun, potensi itu be-

lum digarap maksimal sehingga Bangli masih menyimpan anak telantar 44,5

persen dari 24.601 di Bali. Kendalanya, masih terbatasnya APBD untuk pening-

katan kesejahteraan rakyat.

tinggi dengan mengoptimal-

kan potensi di bidang pertani-

an, pariwisata, dan industri

kecil yang didukung infrastruk-

tur ekonomi yang memadai

dengan tetap mengedepankan

aspek pemerataan hasil-hasil

pembangunan.

Ada enam prioritas pem-

bangunan yakni pengemban-

gan produksi pertanian dan

peningkatan ketahanan pan-

gan, peningkatan nilai tambah

dan daya saing produk-produk

pertanian, meningkatkan kes-

ejahteraan petani, pengemban-

gan pemasaran, program pen-

guatan koperasi dan UKM ser-

ta pengembangan produk dan

daya saing pariwisata daerah.

Program ini, jelas Widarsa-

na, diharapkan mampu men-

ingkatkan pertumbuhan

ekonomi Bangli menjadi 4,82

persen tahun ini. Untuk men-

capai pertumbuhan sebesar itu

diperlukan investasi Rp

449,881 miliar lebih. PDRB

tahun ini atas dasar harga ber-

laku ditarget Rp 2,642 triliun.

Ia mengakui, ada banyak

kendala yang dihadapi oleh

Bangli untuk mengembangkan

potensi ekonominya seperti

dalam bidang pemasaran, per-

modalan dan yang lainnya.

“Tahun ini kami akan fokus

untuk mengembangkan infra-

struktur untuk menunjang

pengembangan potensi ekono-

mi yang ada termasuk untuk

menarik investor masuk Ban-

gli,” jelasnya.

Keunggulan

Sementara itu, I Dewa

Made Rai Mahaputra men-

jelaskan Bangli memiliki se-

jumlah keunggulan dibanding-

kan kabupaten lain. Bangli

memiliki lahan pertanian yang

subur, air yang melimpah, dan-

au, kopi luwak yang berkuali-

tas dunia dan potensi lainnya.

Hanya potensi tersebut belum

bisa dimanfaatkan secara

maksimal.

Karena itu, kata Dewa Rai,

perlu upaya-upaya untuk men-

goptimalkan potensi tersebut,

misalnya dengan mendorong

jiwa wirausaha (entrepreneur-

ship) masyarakat. Investor

lokal harus lebih diberdayakan.

Asisten II, Ida Bagus Nyo-

man Armaya, menjelaskan

dengan APBD yang terbatas,

pemerintah daerah akan

berusaha meningkatkan kese-

jahteraan masyarakat lewat

program-program yang pro ter-

hadap pengembangan ekonomi

kerakyatan. “Sektor pertanian

dalam arti luas akan dikem-

bangkan dengan diperkuat

sektor pariwisata, kerajinan,”

tegasnya. Berita selengkapnya

baca di Bisnis Bali. (kmb)

Usai Isi Bensin, Mobil ’’Pick-Up’’ TerbakarNegara (Bali Post) -

Sebuah mobil Daihatsu

pick up terbakar di depan

SPBU Tuwed, Jumat (21/1) ke-

marin. Beruntung api yang

menyembul dari mobil DK

9905 WD itu berhasil dipad-

amkan sebelum mobil itu

ludes. Sementara sang sopir,

Selamet Pujianto (25), lang-

sung keluar begitu api

menyembul dari depan.

Menurut saksi di lokasi, Ibu

Nur, mobil itu sudah dalam

kondisi terbakar sesaat sete-

lah keluar dari SPBU usai

Bali Post/kmb26

TERBAKAR -

Mobil pick up di bagian depannya hangus

terbakar di depan SPBU Tuwed.

mengisi bensin. Sekitar pukul

17.00 wita saat hendak menye-

berang jalan, tiba-tiba di bagi-

an depan mobil itu muncul api

dan asap. Sopir langsung ke

luar mobil dan hanya bisa me-

lihat mobil itu terbakar. Pega-

wai SPBU sempat panik dan

menelepon kantor Pemadam

Kebakaran. Selang beberapa

menit kemudian muncul tiga

mobil pemadam kebakaran

dan api langsung dipadamkan.

Bagian depan mobil terse-

but hangus terbakar termasuk

kedua ban depan. Beberapa

saat kemudian hujan mengguy-

ur dan sedikit membantu petu-

gas untuk memadamkan sisa-

sisa api. Kapolsek Melaya AKP

Nyoman Pageh juga sempat

mengecek ke lokasi. (kmb26)

Page 5: Bali Post. Sabtu Kliwon, 22 Januari 2011

KABUPATENSabtu Kliwon, 22 Januari 2011 5

LINTAS KRIMINALJok Motor Dicongkel

BULELENG - Tempat parkir di sekitar Taman Kota, JalanNgurah Rai, Singaraja, ternyata masih rawan dengan aksipencurian dengan mencongkel jok sepeda motor. Kejadianterbaru menimpa korban I Gusti Ngurah Agung Suhardipa(38), PNS yang tinggal di Jalan Sri Amerta, Desa Baktisera-ga, Singaraja. Pahumas Polres Buleleng, Kompol I NyomanSukasena, Jumat (21/1) kemarin, mengatakan korban AgungSuhardika saat kejadian memarkir sepeda motor Suzuki Sky-waeve DK 6991 UT di areal Taman Kota sebelah selatan tri-bun. Korban kemudian meninggalkan sepeda motor untukberolahraga di lapangan Taman Kota. Usai berolahraga, iamembuka jok sepeda motor untuk mengambil dompet. Na-mun, dompet yang berisi uang tunai Rp 750 ribu, HP Nokiatipe N70, kunci rumah, dan STNK sepeda motor itu sudahhilang. Diduga jok motornya dicongkel pencuri ketika kor-ban sedang asyik berolahraga. (kmb15)

Negara (Bali Post) -Nasib kurang beruntung dialami gadis usia 16 tahun asal

Dauhwaru ini. Keperawanannya direnggut oleh pamannyasendiri. Korban bahkan digauli hingga puluhan kali. Korbanyatim piatu yang tinggal di Dauhwaru, Jembrana ini akhirn-ya melaporkan perilaku bejat pamannya ES (50) ke PolresJembrana Rabu (19/1) lalu.

Informasi yang dihimpun di Polres, pada Rabu lalu, kor-ban bersama kerabatnya yang lain mendatangi Polres Jem-brana untuk melaporkan kasus pencabulan yang dilakukanpamannya. Kasus pencabulan ini terbongkar setelah korbanyang masih sekolah itu tiba-tiba pulang ke Jawa dan merasatidak betah di rumah pamannya. Sejak korban yatim piatu,dirinya sudah tinggal dengan ES sejak lama. Korban selamaini juga disekolahkan dan ditampung oleh pamannya. Kare-na sikap korban yang aneh dan tiba-tiba ingin pulang ke Jawa,pihak keluarga minta dirinya berterus terang. Akhirnya, kor-ban menceritakan perbuatan cabul ES yang terus meng-gaulinya sejak tahun 2008 lalu. ES selalu mencabulinya saatmalam hari dan hingga akhir tahun lalu sudah hampir 25kali dirinya digauli pamannya.

Terakhir korban digauli pada November 2010 lalu. Kor-ban selama ini diam karena takut setiap digauli selalu diser-tai ancaman dan diminta agar tidak membeberkan aib terse-but. Selain itu, dirinya selama ini tergantung pada paman-nya itu sehingga tidak berani menceritakannya kepada or-ang lain. ‘’Mungkin korban takut melapor dan takut hiduptelantar,’’ tandas salah seorang sumber kemarin. Ulah pel-aku yang sudah memiliki dua orang anak ini akhirnya ter-bongkar dan dilaporkan ke polisi atas desakan dari keluargalain. Pahumas Polres Jembrana, Kompol Nengah Sukarta,yang didampingi Kasat Reskrim Polres Jembrana, AKP KetutSuparta, seizin Kapolres Jembrana saat dimintai konfirmasimembenarkan adanya laporan tersebut. Kasus itu masihdalam penyidikan dan pengembangan. Pelaku diamankan diPolres Jembrana dan dijerat pasal 81 UURI No. 23 tahun2002. (kmb26)

Anak Yatim Piatu DigauliPamannya Puluhan Kali

Penertiban reklame liarmelibatkan personel dari Kan-tor Perizinan Klungkung danSatpol PP PemkabKlungkung. Menurut Sudian-tara, reklame liar yang diter-tibkan itu sebanyak empatbuah milik perusahaan swa-layan. Reklame yang ditertib-kan berlokasi di kawasan By-pass Tihingadi (Gunaksa danKusamba). Reklame itu me-langgar Perda Klungkung no-mor 3 tahun 1999 tentang Pa-jak Reklame.

Dia mengaku tak tahu per-sis apakah reklame yang jelas-jelas melanggar aturan hanyaditindak berupa penurunan

Satpol PP Klungkung Berangus Reklame Liar

Amlapura (Bali Post) -Kejari Amlapura, Jumat (21/

1) kemarin, diserbu tak kurang50 warga Desa Pakraman Pesa-ban, Rendang, Karangasem.Warga yang berpakaian adatBali itu menyatakan tak puasdengan terdakwa illegal logging,Jero Mangku Nengah Yadnya(55), hanya dihukum percobaan.

Kasi Intel Cok. Dian Perma-na, S.H. dan Kasi Pidum Man-sur, S.H. hanya bisa menerimadua wakil dari puluhan wargatersebut. Yang lainnya menung-gu di luar halaman Kejari.Dalam pertemuan itu, perwak-ilan warga tersebut mempertan-yakan, kenapa terdakwa JeroMangku Yadnya yang oknumPNS tak dihukum penjara. JeroMangku yang juga pejabat pen-yarikan (sekretaris) desa pakra-man setempat tak ditahan di LP,meski sudah dilaporkan melaku-kan penebangan sejumlah kayudi atas tanah desa pakraman.

Seperti diberitakan sebelum-nya, Jero Mangku Yadnya yangjuga oknum PNS itu sebelumn-ya dilaporkan ke Mapolsektif

Bali Post/kmb20

DIBERANGUS - Satpol PP Klungkung memberangus reklame liar di sejumlah titikstrategis di Klungkung.

Semarapura (Bali Post) -Reklame liar yang memenuhi sejumlah titik strate-

gis di Klungkung diberangus Satpol PP Klungkung,Jumat (21/1) kemarin. Pemilik juga beberapa kali di-ingatkan untuk mengurus perizinan, tetapi peringa-tan itu tak dihiraukan. Demikian diungkapkan Ko-mang Sudiantara, petugas dari Kantor Perizinan Ter-padu Klungkung yang ikut serta dalam penertiban re-klame.

saja atau ada sanksi lainmengingat reklame itu sudahberdiri di Klungkung dalamwaktu cukup lama. ‘’Nah, ka-lau soal sanksi lain selain pen-ertiban, saya belum tahuaturannya seperti apa,’’ tam-bahnya.

Petugas Satpol PP PemkabKlungkung, Wayan Gede Suka-na, menyebutkan selain takmengantongi izin, reklameberukuran tinggi dan besar itujuga dikhawatirkan roboh.Apalagi pada musim hujan danangin kencang seperti sekarang.

Sementara itu, berdasar-kan pantauan di sejumlah ti-tik strategis pemasangan re-

Terdakwa ’’Illegal Logging’’ Dihukum Percobaan

Puluhan Warga Serbu Kejari AmlapuraRendang, dengan tuduhanmelakukan penebangan kayusecara ilegal di atas tanah milikDesa Pakraman Pesaban.

Di tingkat penyidik Polsekdan Kejari dia tak ditahan. JPUI.B. Astika, S.H. menuntut Yad-nya dengan hukuman enam bu-lan dengan masa percobaan 12bulan. Majelis hakim PN Am-lapura memutus hukuman leb-ih ringan dengan putusan limabulan penjara dengan masa per-cobaan sepuluh bulan. Atas hu-kuman yang dinilai ringan itu,warga Pesaban kecewa. Soalnyaada seorang warga di desanyabernama Putra hanya mencuribeberapa pelepah janur dihukumtiga bulan penjara.

DamaiTerkait demo warga Pesaban

itu, Kajari Amlapura, BennySantoso, S.H., mengatakan ter-dakwa Jero Mangku Yadnyadijerat dengan pasal 362 KUHPtentang pencurian biasa. JPU,katanya, tak bisa menuntut ter-dakwa dengan UU tentang ille-gal logging, karena dinilai han-ya mencuri kayu di atas tanah

milik desa pakraman, bukan dihutan lindung. Lagi pula, kataBenny, begitu penebangan kayuitu usai dilaporkan ke polisi, adaperdamaian dengan bukti suratpernyataan damai antara ter-sangka Yadnya dengan pihakdesa dengan tanda tangan suratKlian Desa Pakraman I KetutDudun.

Awalnya, ada laporan daripengelola lahan Sang MadeKecik, bahwa ada sejumlah po-hon besar di atas tanah desa yangsudah lapuk. Kecik melapor ke-pada Yadnya, perlunya pohon ituditebang karena dikhawatirkanroboh. Setelah terjadimusyawarah dengan perangkatdesa termasuk Klian Ketut Du-dun, kata Kajari, disepakatisejumlah kayu ditebang danYadnya membeli kayu itu sehar-ga Rp 1,5 juta. Kayu yang dijadi-kan 54 batang balok, lantas diba-yar Yadnya kepada penyakaplahan Dewa Kecik dengan peny-erahan uang namun Yadnyamasih terbilang kurang uang Rp600 ribu.

Seorang warga lantas me-laporkan Yadnya melakukan il-

legal logging atau pencuriankayu ke Mapolsek Rendang.

MundurWarga tak hanya demo ke

Kejari Amlapura, juga dilakukandi balai desa setempat. Merekamenuntut Klian Desa PakramanPesaban, Rendang, Karangasem,I Ketut Dudun, mundur dari ja-batannya. Dudun dinilai berko-lusi dengan pelaku illegal logging(penebang kayu secara ilegal) diatas tanah milik desa, yakni ter-dakwa Jero Mangku NengahYadnya.

Demo tersebut yang disertaibakar-bakaran ban bekas dijagaketat aparat keamanan setem-pat dan Camat Rendang Drs.Made Ardika, M.Si.

Dituntut mundur dari jaba-

tan bendesa atau klian desa,Dudun lantas dengan hatilapang menyatakan mengundur-kan diri. Dia mengatakan sela-ma ini dia sudah cukup mengab-di di desanya namun masih adayang tak puas dengan menggoy-angnya. ‘’Saya juga sibuk denganusaha. Dengan adanya per-mintaan mundur ini, saya puntak keberatan untuk mengun-durkan diri,’’ katanya.

Camat Ardika mengatakanDudun juga menandatanganisurat pernyataan mundur tanpaada tekanan dari pihak manapun, tetapi murni dari dirinyasendiri. Surat pernyataan mun-dur klian desa itu diketahuiKapolsek Rendang, PerbekelDrs. Wayan Sujana, dan CamatArdika. (013)

klame, di antaranya di sim-pang empat Galiran, Jem-batan Tukad Unda, sekitarTerminal Galiran dan lainnya,

masih tampak sejumlah rek-lame berukuran besar yangterpampang tanpa stiker yangdiwajibkan dari Kantor Periz-

inan. Hal itu kemudian me-munculkan pertanyaan, apa-kah reklame tersebut sudahberizin atau belum. (kmb20)

Amlapura (Bali Post) -Maling kian merajalela di

Karangasem, dan tak pandangbulu, siapa sasarannya. Setelahrumah mantan Bupati Karan-gasem Drs. IG Sumantara A.P.di Jeruk Manis, Karangasem di-bobol maling, giliran gudang pe-rusahaan konstruksi PT ArsaBuana Manunggal (ABM) mil-ik I Wayan Geredeg, BupatiKarangasem, Jumat (21/1) ke-marin pagi di Kecicang, Karan-gasem, diketahui dibobol mal-ing.

Maling menggasak di ant-aranya gear alat berat (eskava-tor) dan orang terkaya di Karan-gasem itu dilaporkan menderi-ta kerugian sekitar Rp 800 juta.Pahumas Polres KarangasemKompol Wayan Wirata seizinKapolres, membenarkan adan-ya laporan itu. Begitu ada lapo-ran, tim Buser Polres Karangas-em langsung diterjunkan.Kapolres AKBP Ketut OnikSuirawan juga sempat turunlangsung memimpin anggotan-ya melakukan olah TKP.

Maling diduga masuk darisisi selatan di gudang alat beratyang tak ditutup. Maling masukdan keluar lewat pintu teralibesi yang tak digunakan. Mal-ing diduga beraksi tengahmalam, memanfaatkan situasisepi dan satpam lengah. Kondi-si gudang cukup jauh dari possatpam dan tanpa lampu pen-erangan.

Dibobolnya gudang milik or-ang nomor 1 di Karangasem itu,setelah operator alat berat ituPasek Dede (39) menghidupkanmesin eskavator. Saat hendakdimatikan, mesin tak maumati. Saat dicek, ternyata duapasang gear motor sprocket (pe-mutar roda) seharga Rp 600juta lenyap digondol maling.Kasus itu lantas dilaporkankepada adik Bupati Geredegyakni Made Suantara (36), Ko-mang Dana, dan Komang Kisid.Kasus itu selanjutnya dilapor-kan ke polisi.

Suku cadang alat berat lain-nya yang digondol maling, em-pat buah suku cadang masing-masing seharga Rp 150 juta di-bongkar dari dua buah eskava-tor merek Komatsu buatantahun 1995 dan 1997. Hanyadua yang dibongkar, dari takkurang tujuh alat berat digudang itu. Maling juga meng-gondol satu pasang perangkatelektronik berupa kontrol CPUdan monitor digital display darisalah satu eskavator yang di-pereteli maling.

‘’Kami menemukan sebuahlinggis. Setelah baut dibuka mu-ngkin linggis itu yang dipakaimencongkel suku cadang yangberharga mahal itu,’’ ujar Suan-tara yang disetujui sang kakakKomang Dana dan KomangKisid. (013)

Gudang Milik BupatiGeredeg Dibobol Maling

Page 6: Bali Post. Sabtu Kliwon, 22 Januari 2011

6 Sabtu Kliwon, 22 Januari 2011OPINI

Tajuk Rencana

Harian untuk Umum

Bali Post

Pengemban Pengamal Pancasila

Terbit Sejak 16 Agustus 1948

D

Persyaratan : Sertakan Fotokopi KTP atau SIM

SURAT PEMBACA

OlehJanpatar Simamora

� WARTAWAN BALI POST SELALU MEMBAWA TANDA PENGENAL, DAN TIDAK DIPERKENANKAN MENERIMA/MEMINTA APA PUN DARI NARA SUMBER

� Perintis : K.Nadha, � Pemimpin Umum: ABG Satria Naradha � Pemimpin Redaksi/Penanggung Jawab: Wirata � Redaktur Pelaksana/Wakil Penanggung Jawab: Alit Purnata �Sekretaris Redaksi: Sugiartha � Redaksi: Alit Susrini, Alit Sumertha,Daniel Fajry,Dira Arsana,Mawa, Sri Hartini, Suana, Sueca, Wirya, Yudi Winanto � Anggota Redaksi Denpasar: Giriana Saputra, Oka Rusmini, Umbu Landu Paranggi, Subagiadnya, Subrata, Suentra, Sumatika, Asmara Putra, Diah Dewi, Yudi Karnaedi, WiraSanjiwani, Pramana Wijaya, Eka Adhiyasa, Dedy Sumartana, Parwata. Bangli: Pujawan, Buleleng: Adnyana, Gianyar: Agung Dharmada, Karangasem: Budana, Klungkung: Bali Putra Ariawan, Negara: IB Surya Dharma. Jakarta: Nikson, Hardianto, Ade Irawan.

NTB: Agus Talino, Syamsudin Karim, Izzul Khairi, Raka Akriyani. Surabaya: Bambang Wiliarto. � Kantor Redaksi: Jalan Kepundung 67 A Denpasar 80232. Telepon (0361)225764, Facsimile: 227418, Alamat Surat: P.O.Box:3010 Denpasar 80001. Perwakilan Bali Post Jakarta, Bag.Iklan/Redaksi: Jl.Palmerah Barat 21F. Telp 021-5357602, Facsimile: 021-5357605 Jakarta Pusat. NTB: Jalam Bangau No. 15 Cakranegara Telp. (0370) 639543, Facsimile: (0370) 628257. Manajer Iklan: Suryanta, Manajer Sirkulasi: Budiarta, Manajer Percetakan: Mahadita, Marketing/Pengaduan Pelanggan: Kariawan, � Alamat Bagian Iklan: Jl.Kepundung 67A, Denpasar 80232 Telp.: 225764, Facsimile : 227418 Senin s.d. Jumat 08.00-19.00, Sabtu 08.00-13.00, Minggu 08.00-19.00. Tarif Iklan : Iklan Mini: minimal 2 baris maksimal 10 baris, perbaris Rp 35.000,- IklanUmum: < 100 mmk Rp 40.000 per mmk, >100 mmk Rp 45.000 per mmk. Iklan Keluarga/Duka Cita: Rp 30.000 per mmk. Advertorial Rp 22.000 per mmk. Iklan Warna: 2 warna Rp 55.000, 4 warna Rp 65.000 per mmk. Pembayaran di muka, iklan mendesak untuk dimuat besok dapat diterimasampai pukul 18.00. Alamat Bagian Langganan/Pengaduan Langganan: Jl.Kepundung 67A Denpasar 80232 Tel: 225764, Facsimile: 227418. Harga Langganan: Rp 60.000 sebulan, Pembayaran di muka. Harga eceran Rp 3.000. Terbit 7 kali seminggu. Surat Izin Usaha Penerbitan Pers:SK Menpen No. 005/SK/Menpen/SIUPP/A.7/1985 Tanggal 24 Oktober 1985, ISSN 0852-6515. Anggota SPS-SGP, Penerbit: PT Bali Post. Rek. BCA KCU Hasanudin Denpasar AC: 040-3070618 a/n PT. Bali Post. Rek. BRI Jl. Gajahmada Denpasar A/C: 00170 1000320 300 an Pt.Bali Post.Sumbangan untuk orang sakit Rek. BPD Capem Kamboja, Denpasar No. 037.02.02.00016-8 A/n Simpati Anda, Dana Punia Pura Rek.BPD Capem Kamboja, Denpasar No. 037.02.02.00017-1 A/n Dana Punia Pura.

Topik: Keamanan Bali terganggu. Silakan sampaikan suara

hati, unek-unek, pendapat anda mengenai topik tersebut, ki-

rim ke E-mail: [email protected]. Panjang tulisan maksi-

mal 1.000 karakter. Pendapat Anda juga bisa ditulis melalui

surat dikirim ke sekretariat Bali Post Jln. Kepundung 67 A

Denpasar. Suara hati anda yang beragam akan kami tu-

runkan sesudah kami edit seperlunya.

Redaksi

Suara HatiSuara Hati

POJOK

Pada tanggal 22 Desember 2010

sekitar pukul 10.00 wita saya

membeli kertas di CV Kawan Se-

tia, Simpang Enam Teuku Umar

Denpasar. Seperti biasa saya

membawa contoh kertas dan uku-

rannya dan saya dibuatkan nota

penjualan. Setelah itu saya mem-

bayar lunas, saya tanya jam bera-

pa bisa diambil, jawabannya

pukul 15.00 wita, kemudian pukul

15.00 wita saya datang tetapi be-

lum selesai dan saya tunggu ham-

pir 45 menit.

Pada saat saya menunggu saya

dipanggil oleh pegawainya bahwa

terjadi kesalahan jumlah pada

nota yang telah dibuat tadi dan

saya diharuskan untuk membayar

kekurangannya. Kemudian pe-

sanan saya sudah selesai dan

dibungkus dengan kardus, diikat

Pemotongan Kertas Tidak Sesuai

dengan tali rapia sehingga saya

tidak bisa untuk mengecek pe-

sanan saya.

Pada tanggal 11 Januari 2011

kertas mau saya pakai ternyata

potongannya tidak sesuai dengan

contoh yang saya bawa. Kemudi-

an saya bawa lagi ke Kawan Se-

tia, ternyata jawabannya tidak

bisa diproses karena sudah lama

dan juga lupa. Karena kertas

tersebut tidak bisa dipakai

akhirnya saya taruh saja di sana.

Mohon konsumen lain lebih

berhati-hati, jangan sampai men-

galami hal seperti yang saya ala-

mi.

I Nyoman Gede Putra, S.E.

Jl. Sidakarya, Gg. Jambu

No.1 Dusun Pegok, Desa/Kel.

Sesetan, Denpasar Selatan

BERCERMIN dari kondisi Pu-

lau Dewata saat ini, apakah semua

wisatawan sudah mendapatkan

kedamaian dan kehangatan itu?

Justru sangat disayangkan apabi-

la kita mendengar yang didap-

atkan bukan kedamaian melain-

kan petaka. Hal semacam ini da-

pat kita lihat bersama bagaimana

kedamaian di Pulau Dewata sudah

makin terusik dengan adanya ka-

sus penyakit rabies yang menelan

banyak korban, penyakit menular

HIV/AIDS yang menggegerkan

masyarakat, dan bencana alam.

Terjadinya konflik antarwarga

masyarakat di sejumlah tempat

seperti di Canggu (Badung), Pa-

Pulau Dewata Jangan Menutup Mata

kuduwi (Gianyar), Pengastulan

(Buleleng), dan beberapa tempat

lainnya, perampokan yang mera-

jalela seperti kasus yang menim-

pa istri mantan pilot Inggris hing-

ga tewas bersimbah darah di daer-

ah Petitenget, dan masih banyak

lagi kasus yang menimpa pulau

yang mendapat julukan Island

with the Thousand Temple ini.

Sudah tentu keadaan seperti ini

akan melunturkan kepercayaan

para wisatawan terhadap Pulau

Dewata sebagai salah satu ikon tu-

juan wisata dunia yang paling ber-

gengsi. Oleh karena itu kita sebagai

masyarakat Bali tidak boleh men-

utup mata dengan kondisi semacam

ini, dengan berusaha melakukan

hal terbaik untuk pulau tercinta ini.

Sebagai salah satu upaya yang da-

pat dilakukan adalah dengan tetap

menjaga keajegan pulau Dewata

melalui konsep Tri Hita Karana

(parahyangan, palemahan, dan

pawongan). Konsep ini sudah men-

jadi dalil masyarakat Bali bahwa

dalam kehidupan ini ada tiga hal

pokok dalam menjalani kehidupan

agar serasi, selaras, dan seimbang.

Ni Wayan Eko Yuliyastuti

Alumnus Pend. Biologi

Undiksha

Guru SMA Negeri 1 Penebel,

Tabanan

KELEMAHAN kita saat ini

terhadap yang namanya kea-

manan adalah kurang sinergisnya

kerja sama aparat keamanan (Pol-

ri) dengan masyarakat desa (adat),

saat ini di desa telah terkikisnya

program-program yang namanya

siskamling. Hal ini dibuktikan den-

gan makin langkanya kita temu-

kan pos-pos keamanan di sekitar

RT/RW. Sedangkan kinerja aparat

keamanan masih memiliki keter-

batasan, bisa jadi menyangkut

jumlah personel yang ada di daer-

ah sehingga tidak mungkin untuk

masuk ke gang-gang berpatroli,

yang pada akhirnya patroli kepoli-

sian hanya dilakukan di jalan-ja-

lan utama yang notabene relatif

aman. Oleh karena itu, Polri dan

masyarakat desa harus membuat

program terobosan yang menyang-

kut tentang peningkatan kea-

manan di masing-masing daerah,

seperti misalnya mempetakan dae-

rah-daerah rawan dan pola-pola

pergerakannya serta yang lainnya.

Kodisi tersebut diperparah lagi

dengan dominannya rasa individ-

Harus Ada Sinergi

Aparat Keamanan dengan Masyarakat

ulitas masyarakat kita di era ini.

Prinsip keakuan sangat menonjol,

sehingga perhatian terhadap ling-

kungan sekitar cukup minim. Hal

ini sangat besar pengaruhnya ter-

hadap penciptaan kondisi aman di

lingkungan sekitar. Perlunya kes-

adaran masyarakat bahwa kea-

manan dapat tercipta jika rasa

memiliki terhadap lingkungan ter-

patri di benak masing-masing, se-

hingga secara tidak langsung sal-

ing menjaga antarsatu dengan

yang lainnya.

Selanjutnya, semboyan ‘’aman

di Bali’’ cukup meninabobokan

masyarakat Bali, dan sepertinya

semboyan tersebut masih tertan-

am cukup dalam pada masyarakat

kita, sehingga hal ini diduga mem-

buat masyarakat kita menjadi

kurang waspada terhadap hal-hal

yang terjadi di sekitarnya. Dengan

banyaknya kasus kejahatan yang

terjadi akhir-akhir ini, maka sepa-

tutnya semboyan ini layak untuk

difilterisasi.

Made Agus Dharmadi

Br. Petak Singaraja

Kasus mafia pajak inijelas sudah sangatmenyita perhatian publik.Bahkan hampir dalamperiode satu tahun pe-nuh, bangsa ini larut den-gan persoalan GayusTambunan.

Terdakwa kasus mafiapajak itu telah terbuktimerugikan keuangan ne-gara dalam jumlah hing-ga miliaran rupiah.

Kendati tidak masukdalam dakwaan, perilakuyang dipertunjukkanGayus Tambunan sela-ma berjalannya prosespersidangan itu jelasmerupakan perbuatanyang tidak patut.

alam pertimbangan-

nya, majelis hakim

menilai Gayus terbuk-

ti secara sah dan

meyakinkan melaku-

’’

Kemerdekaan Mafia PajakMajelis hakim Pengadilan Negeri Jakarta Selatan yang diketuai Albertina Ho akhirnya

menjatuhkan vonis hukuman 7 tahun penjara dan denda sebesar 300 juta rupiah terhadap

Gayus Halomoan P. Tambunan pada Rabu, 19 Januari 2010. Putusan ini sontak menimbul-

kan pro-kontra yang luar biasa di kalangan publik. Namun dari sekian banyak komentar

yang mencuat ke permukaan, mayoritas pihak menyesalkan putusan yang jauh dari tuntu-

tan jaksa penuntut umum (JPU) ini. Sebelumnya, pada 22 Desember 2010 lalu, jaksa penun-

tut umum yang menangani perkara kasus mafia pajak tersebut menuntut Gayus.

kan tindak pidana dengan empat

lapis pasal jeratan. Pertama, aki-

bat dari perbuatan terdakwa yang

mengabulkan keberatan pajak PT

Surya Alam Tunggal (SAT), kan-

tor pelayanan pajak Sidoarjo ha-

rus mengembalikan pajak yang

telah dibayarkan. Majelis hakim

menguraikan bahwa terdakwa

Gayus Tambunan tidak teliti dan

cermat, sehingga keberatan PT

SAT dikabulkan yang kemudian

berdampak pada kerugian negara.

Kedua, Gayus juga dijerat de-

gan upaya suap kepada penyidik

Mabes Polri dengan memberikan

sejumlah uang kepada Arafat

Enanie. Sehingga dengan demiki-

an, maka majelis beranggapan

bahwa unsur berikutnya terpenuhi

dalam rangka menjatuhkan huku-

man pidana. Berikutnya, terdakwa

yang kini juga sedang tersangkut

dengan kasus paspor palsu itu juga

diyakini telah menjanjikan sejum-

lah uang terhadap hakim Muhta-

di Asnun, ketua majelis hakim

yang menangani perkara Gayus di

Tangerang. Sebagai dasar hukum

dalam menjatuhkan putusan, hak-

im menjerat Gayus Tambunan

dengan pasal 22 jo pasal 28 Un-

dang-undang Tindak Pidana Ko-

rupsi.

Kendati secara umum, tuntutan

JPU mampu meyakinkan majelis

hakim akan berbagai perbuatan

pidana yang dilakukan oleh Gayus

Tambunan, namun hal itu nampa-

knya tidak mampu memengaruhi

majelis hakim untuk menjatuhkan

putusan yang sepadan dengan tun-

tutan jaksa. Bahkan, putusan yang

dijatuhkan terkesan mengabaikan

tuntutan jaksa, pasalnya dari tun-

tutan 20 tahun penjara dan denda

500 juta rupiah yang digulirkan

JPU, separuh dari itu pun tidak

dipenuhi oleh majelis hakim.

Di sisi lain, publik pun memberi-

kan respons penuh kekesalan den-

gan putusan kali ini. Pasalnya, pu-

tusan itu dianggap jauh dari nilai

keadilan yang mesti ditunjukkan

majelis hakim melalui putusannya.

Maka tidak mengherankan bila ke-

mudian banyak pihak yang mera-

sa tidak puas dan bahkan kecewa

berat dengan putusan yang penuh

diskon ini.

Beberapa Hal

Kontroversialnya putusan terha-

dap Gayus setidaknya disebabkan

oleh beberapa hal. Pertama, kasus

mafia pajak ini jelas sudah sangat

menyita perhatian publik. Bahkan

hampir dalam periode satu tahun

penuh, bangsa ini larut dengan per-

soalan Gayus Tambunan. Banyak

program pemerintah yang kemudi-

an terkendala hanya karena tersit-

anya perhatian bangsa untuk kasus

yang satu ini.

Kedua, terdakwa kasus mafia pa-

jak itu telah terbukti merugikan

keuangan negara dalam jumlah

hingga miliaran rupiah. Penanga-

nan berbagai kasus pajak yang se-

lama ini di bawah kendali Gayus

Tambunan secara nyata telah meru-

gikan keuangan negara. Pendapa-

tan yang semestinya diperoleh ne-

gara dari pemasukan pajak justru

dengan leluasa dipreteli Gayus Tam-

bunan. Oleh karenanya, menjadi tid-

ak etis bila kemudian persoalan

yang sudah cukup merugikan

keuangan negara justru berakhir

dengan putusan yang teramat sing-

kat. Bagaimana pun putusan den-

gan hanya 7 tahun penjara dan den-

da 300 juta rupiah tidaklah seband-

ing dengan hilangnya pemasukan

negara hingga mencapai angka mil-

iaran rupiah.

Ketiga, kendati tidak masuk

dalam dakwaan, perilaku yang

dipertunjukkan Gayus Tambunan

selama berjalannya proses persidan-

gan itu jelas merupakan perbuatan

yang tidak patut. Bahkan rasa

penyesalan sama sekali tidak per-

nah ditunjukkan oleh Gayus Tam-

bunan. Terbukti bahwa selama di

penjara, upaya Gayus dalam menge-

labui aparat penegak hukum tetap

saja berlanjut. Kendati statusnya se-

bagai tahanan, namun Gayus Tam-

bunan justru bebas berkeliaran ke

berbagai negara.

Di samping berbagai pertimban-

gan lain, setidaknya dengan hal-hal

tersebut, maka menjadi tidak layak

untuk memberikan keringanan hu-

kuman terhadap Gayus. Kalau han-

ya karena adanya beban tanggun-

gan keluarga, baik anak dan istri

serta usia Gayus yang masih muda

dipandang sebagai hal-hal yang me-

ringankan sebagai terungkap dalam

perimbangan majelis hakim, maka

setidaknya pengurangan hukuman

yang begitu drastis sangatlah tidak

tepat.

Kalau hanya dengan pertimban-

gan hukuman yang sesederhana itu

yang digulirkan dalam mengampu-

ni para koruptor di negeri ini, maka

hampir dapat dipastikan bahwa tid-

ak akan ada penjarah harta negara

yang akan divonis lebih dari tujuh

tahun. Karena hampir semua orang

memiliki tanggung jawab dalam ke-

luarga dan tidak sedikit juga korup-

tor yang berada dalam usia muda.

Sehingga pertimbangan ini mestin-

ya tidak layak dialamatkan sebagai

hal-hal yang meringankan bagi ko-

ruptor.

Keadilan Hukum

Vs Keadilan Publik

Majelis hakim juga semestinya

tidak hanya memandang keadilan

dari aspek hukum semata. Karena

bagaimana pun keadilan hukum

tidak akan mungkin bermanfaat

tanpa dibarengi dengan adanya

pemenuhan unsur keadilan

masyarakat. Justru keadilan hu-

kum harus diarahkan dalam rang-

ka memenuhi rasa keadilan publik.

Sehingga dengan demikian, maka

hukum akan benar-benar berman-

faat bagi banyak orang, karena es-

ensinya bahwa hukum bukan han-

ya persoalan kepastian, tetapi juga

bagaimana agar hukum mampu

memberikan manfaat dan keadilan

bagi publik.

Memang putusan yang di-

jatuhkan terhadap Gayus Tambu-

nan kali ini bukanlah akhir dari

proses hukum yang akan dijalanin-

ya. Di samping masih ada upaya

hukum banding bagi kejaksaan un-

tuk melanjutkan perkara ini, berb-

agai kasus lain masih siap untuk

membawa Gayus dalam jeratan

hukum yang lebih berat. Hanya

yang menjadi persoalannya kemu-

dian adalah kalau putusan-putusan

yang ada hanya mengisahkan mel-

odrama penuh teka-teki, maka para

mafia hukum, khususnya mafia pa-

jak justru akan berpesta pora meray-

akan kemerdekaannya.

Penulis,

Pengajar di Fakultas Hukum

Universitas HKBP Nommensen

Medan; sedang studi di Program

Pascasarjana UGM Yogyakarta

’’Publik pun memberikan

respons penuh kekesalan dengan putusankali ini. Pasalnya, putusan itu dianggap

jauh dari nilai keadilan yang mesti ditun-jukkan majelis hakim melalui putusannya.Maka tidak mengherankan bila kemudianbanyak pihak yang merasa tidak puas dan

bahkan kecewa berat dengan putusanyang penuh diskon ini.

Vonis GayusBelum Tumbuhkan Efek Jera

’’Andai Ku Gayus Tambunanyang bisa pergi ke Balisemua keinginannyapasti bisa terpenuhiLucunya di negeri inihukuman bisa dibeli

kita orang yang lemahpasrah akan keadaan’’

DEMIKIAN dua bait lagu BonaPaputungan yang terinspirasi ulahGayus yang bisa mengatur segala-nya sehingga bisa pergi ke Bali un-tuk menonton pertandingan tenis in-ternasional. Tak hanya ke Bali, Ga-yus dengan ‘’kekuasaan uangnya’’juga pergi ke Malaysia, Singapura,dan Cina.

Terbongkarnya ulah mafia pajaktersebut membuat banyak orangterkejut dan bahkan terperangah.Begitu parahkah penegakan hukumdi Indonesia? Sehingga kesanbahwa di Indonesia semua bisadibeli sangat sulit membantahnya.

Belum selesai pergunjingan ten-tang bebasnya Gayus melenggangke berbagai daerah, masyarakat In-donesia kembali disentakkan de-ngan keputusan majelis hakim Pe-ngadilan Negeri Jakarta Selatanyang diketuai Albertina Ho dalamkasus Gayus Tambunan. Hakimmenjatuhkan hukuman 7 tahun pen-jara dan denda sebesar Rp 300 juta.

Kendati secara umum, tuntutanJPU mampu meyakinkan majelishakim akan berbagai perbuatanpidana yang dilakukan oleh GayusTambunan, namun hal itu tampak-nya tidak mampu memengaruhi ma-jelis hakim untuk menjatuhkan pu-tusan yang sepadan dengan tuntut-an jaksa. Bahkan putusan yang di-jatuhkan terkesan mengabaikantuntutan jaksa. Pasalnya dari tuntu-tan 20 tahun penjara dan denda 500juta rupiah yang digulirkan JPU,separuh dari itu pun tidak dipenuhioleh majelis hakim.

Keputusan hakim yang dinilai ter-lalu rendah itu, diyakini akan memu-rukkan lagi upaya Indonesia mem-berantas korupsi. Bahkan, banyakyang menilai ketepurukan hukum diIndonesia telah mencapai titik na-dir pascaputusan hukum terhadapGayus. Apalagi jika dikaitkan de-ngan dukungan terhadap upaya

pemberantasan korupsi yang dipro-gramkan pemerintah.

Hukum tampaknya terlalu ramahatas perbuatan Gayus Tambunan,meski perbuatannya merugikankeuangan negara dan banyak ting-kahnya yang meremehkan hukumdan perundang-undangan yang ber-laku. Seharusnya, perbuatan dantingkah Gayus Tambunan itu juga di-gunakan sebagai pertimbangandalam menjatuhkan hukuman terha-dap mafia pajak tersebut. Akhirnyamasyarakat wajar curiga kalau adakekuatan lain di luar Gayus Tambu-nan yang telah ‘’menyandera’’ hu-kum di Tanah Air.

Kecurigaan itu bertambah de-ngan ‘’drama’’ yang diperankan Ga-yus Tambunan usai pembacaan pu-tusan dengan menyerang beberapapihak, khususnya Satgas Pembe-rantasan Mafia Hukum. Banyakyang menduga keberanian Gayustidak mungkin berdiri sendiri, pastiada sokongan pihak lain sehinggaGayus bernyali ‘’menguliti’’ Satgas.

Terlepas dari putusan hakim dantontonan yang diperankan Gayus,kita patut melakukan evaluasi diriterutama dalam kaitan penegakanhukum di Tanah Air. Sebab, yangkita pahami, putusan terhadap ter-dakwa mafia pajak Gayus HP Tam-bunan sangat r ingan dan tidakmemberikan efek jera dalam tindakpidana korupsi. Selain terbukti ber-salah, hampir tidak ada faktor yangmeringankan terhadap Gayus Tam-bunan dari proses persidanganyang dilakukan.

Majelis hakim seharusnya me-nyadari bahwa kejahatan yang di-lakukan Gayus Tambunan sangatmengganggu perekonomian nega-ra dan terjadi bukan hanya sekali.Hukuman yang berat kepada Ga-yus akan memberi efek jera danmembuat orang lain takut korupsi.Selain itu hukuman yang berat me-maksa Gayus untuk ‘’bernyanyi’’ le-bih kencang lagi karena merasa di-jadikan korban. Dia akan mengung-kap siapa-siapa saja yang terlibatdan apa peran mereka dalam kasusini. Dengan demikian tujuan peme-rintah untuk membongkar habis ma-fia pajak seperti yang diinginkanPresiden akan cepat terwujud.

Beberapa bulan lalu saya dida-

tangi dua anak muda, mengaku

tenaga marketing dari rumah

makan ‘’Warung Pesinggahan’’

yang beralamat di Jl. Raya Dalung

No.82x, kompleks kolam renang

Tirta Bayu (Br. Kaja, Dalung,

Kuta Utara). Mereka menawar-

kan paket “makan gratis” (beli 1

paket dapat 1 paket lagi yang

sama/sejenis). Dengan syarat

cukup membayar deposit Rp

50.000 saja, saya sudah bisa

menikmati bonus makan gratis.

Awalnya saya kurang tertarik,

tapi setelah dijelaskan bahwa

masa berlakunya cukup lama

(hingga 28 Februari 2011) saya

lalu memutuskan untuk membel-

inya.

Karena kesibukan sehari-hari

saya baru bisa mendatangi rumah

makan tersebut pada sekitar

pertengahan Januari 2011 lalu

(masa berlaku hingga akhir Feb-

ruari 2011). Sampai di sana, saya

langsung ke meja resepsionis/ka-

sir dan menyodorkan kupon/

voucher makan gratis yang saya

Kupon ’’Makan Gratis’’ Tak Berlaku

pegang. Petugas/kasir memberita-

hukan pada saya bahwa kupon/

voucher makan gratis yang saya

sodorkan itu sudah tidak berlaku

lagi.

Saya sangat kaget dan sedikit

emosional. Saya kemudian minta

pihak rumah makan untuk ber-

tanggung jawab, dengan mengem-

balikan uang deposit yang sudah

saya serahkan beberapa bulan

lalu. Karena karyawannya tidak

bisa memberi saya solusi, saya ke-

mudian dipertemukan dengan pe-

miliknya.

Pemilik rumah makan tetap

ngotot tidak mau bertanggung ja-

wab dengan alasan karena itu bu-

kan program dari dia. Yang san-

gat saya sesalkan, apa untungn-

ya mereka mengambil uang saya

yang hanya Rp 50.000? Apakah

dari uang saya yang nilainya tid-

ak seberapa tersebut usaha mere-

ka akan maju dan menjadi kaya

raya?

Bapak Komang

Badung

SBY curhat tak

pernah naik gaji.

- Rakyat melarat tak

pernah bisa curhat.

***

Presiden bantah

berbohong.

- Kenyataan rakyat tak

sejahtera bukan berita

bohong.

***

APBD terbatas,

potensi ekonomi

Bangli tak tergarap

maksimal.

- Tunjangan Dewan

tetap maksimal.

Page 7: Bali Post. Sabtu Kliwon, 22 Januari 2011

Sabtu Kliwon, 22 Januari 2011 NASIONAL 7

Ia mengatakan, beberapaorang Golkar terjebak dalampermainan Gayus di antaran-ya Bambang Soesatyo yang di-nilainya terlalu gegabah dalammengeluarkan pernyataan.“Orang Golkar yang terpanc-ing itu tidak cukup pengala-man dalam dunia politik, siBambang itu orang baru ya,dia tidak mengerti apa im-plikasi dari ucapan dan pikirandia tentang yang lebih memujiGayus ketimbang memuji Den-ny Indrayana, mau mengadu-kan Indrayana ke polisi. Itukan kendali Gayus, permain-an Gayus,” katanya.

Namun, ia meyakini paratokoh Golkar tidak akan ter-pancing dalam permainanGayus, karena hal ini memili-ki ongkos politik yang terlalubesar bagi Golkar. “Risikonyabanyak. Kalau Bank Centuryditeruskan, kalau tuntutanDenny Indrayana dilanjutkan,itu akan mengakibatkan re-taknya atau pecahnya koalisi.Kalau Golkar memecah koali-si berarti membahayakan pe-

Jakarta (Bali Post) -Federasi Komisi untuk

Orang Hilang dan KorbanKekerasan (Kontras) menilainegara masih mengabaikanupaya pencegahan danpenuntasan kasus-kasuskekerasan dan pelanggaranhak asasi manusia. “Memangada kemajuan dari negarauntuk merespons persoalan-persoalan HAM di beberapadaerah, namun hanya dalamtataran komunikasi,” kataKetua Federasi Kontras Na-sional Haris Azhar usai Kon-gres III, di Jakarta, Jumat(21/7) kemarin.

Menurutnya, upayapencegahan dan penuntasankasus kekerasan dan pelang-garan HAM belum secarakongkret dilakukan pemerin-tah. Hal ini terbukti masihadanya kasus kekerasan danpelanggaran HAM di beber-apa daerah.

Haris menjelaskan, kesa-daran masyarakat terhadappersoalan HAM sudah men-

Negara AbaikanPenuntasan Kasus HAM

galami kemajuan, namuntidak diimbangi dengan pel-ayanan informasi HAM daripemerintah, terutama mela-lui penegakan HAM ter-hadap penuntasan kasus pe-langgaran HAM, terutamayang terjadi pada masa laluseperti Aceh.

Oleh karena itu, ke depan-nya Federasi Kontras yangberanggotakan kantor-kan-tor wilayah Aceh, Sumut,Jakarta, Jawa Timur, Su-lawesi, Nusa Tenggara danPapua akan memperkuatgerakan sosial politik pene-gakan hukum HAM yangmelibatkan masyarakat(dampingan atau korban pe-langgaran HAM).

Koordinator Kontras Pap-ua Olga Hamadi menjelas-kan, di Papua masih terjadikekerasan dan ancaman ter-hadap kebebasan sipil dandiskriminasi atas identitasmasyarakat Papua, di manaprosesnya belum memberi-kan rasa keadilan bagi kor-

ban.“Soal kasus HAM juga be-

lum ada perhatian yang se-rius dari pemerintah untukmembentuk pengadilanHAM dan KKR Papua,” kat-anya.

Selain itu, proses hukumterhadap kasus kekerasanyang dilakukan oleh aparatpenegak hukum tidak ber-jalan dengan baik, bahkanterkesan jalan di tempat.“Ruang-ruang demokrasi un-tuk menyatakan pendapatjuga dibungkam oleh aparatkeamanan. Ini melanggarHAM,” katanya.

Sementara itu, Koordina-tor Kontras Aceh Hendramengatakan, jumlah kasuskekerasan di Aceh sebanyak27 kasus, namun hanya de-lapan kasus yang di proseshukum, sementara sisanyabelum. “Dari delapan kasusyang di proses hukum, han-ya satu kasus yang sudahmasuk ke pengadilan,” kat-anya. (ant)

Gayus Adu DombaPartai Koalisi

Jakarta (Bali Post) -Pengamat politik Universitas Indonesia Arbi Sanit menilai mafia pajak Gayus

HP Tambunan merupakan aktor koruptor kelas kakap yang sedang mengadudomba partai-partai koalisi demi kepentingannya. “Saya kira dia justru men-gadu domba di antara koalisi partai pendukung pemerintah dan sedang dilaku-kan. Gayus itu sudah memancing orang-orang Golkar,” katanya di Jakarta, Ju-mat (21/1) kemarin.

merintahan SBY,” katanya.Ia melanjutkan, bila hal itu

terjadi maka Presiden SBYmemiliki motif kuat untukmendepak Partai Golkar daripartai koalisi pendukung pe-merintah. “Anda bisa bayang-kan bagaimana Golkar dikelu-arkan dari pemerintah. Selamaini kan dia tidak mau, meskiGolkar kalah, dia selalu di pe-merintahan. Meski sebenarnyasecara moral tidak berhak un-tuk ikut dalam pemerintahanmenjadi penguasa karenamereka kalah pemilu, pemiluDPR kalah, pemilu presidenkalah, tetapi sekarang ikutberkuasa,” katanya.

Sementara itu, sepertidiberitakan sebelumnya seusaidivonis tujuh tahun penjaraoleh majelis hakim PengadilanNegeri Jakarta Selatan, Gay-us HP Tambunan membuatpernyataan bahwa dirinya te-lah diintimidasi dan direka-yasa oleh Sekretaris SatuanTugas Pemberantasan MafiaHukum Denny Indrayana.Gayus mengatakan dirinya

diskenariokan untuk memo-jokkan Ketua Umum PartaiGolkar Aburizal Bakrie.

Hal ini telah dibantah lang-sung oleh Denny Indrayana.Denny mengatakan apa yangdinyatakan Gayus tidak benar.Namun, anggota Komisi IIIDPR dari Fraksi Golkar Bam-bang Soesatyo menilai pern-yataan Gayus tersebut men-dukung dugaannya bahwa se-lama ini Satgas Pemberan-tasan Mafia Hukum (PMH)menggunakan kasus pajakGayus untuk memojokkanKetua Umum Partai Golkar. Iamenyatakan agar Satgasharus dibubarkan karena di-nilai telah merusak dan men-odai penegakan hukum.

Ia menambahkan, ada ke-mungkinan pihaknya mengaju-kan tuntutan kepada Denny In-drayana. “Dan bukan tidak mu-ngkin, Partai Golkar akan me-laporkan Satgas PMH, khusus-nya Denny Indrayana, atasdugaan pencemaran nama baikdan perbuatan tidak meny-enangkan,” katanya. (ant)

Jakarta (Bali Post) -Partai Golkar meminta

Presiden Susilo BambangYudhoyono mengevaluasi ke-beradaan Satuan Tugas Pem-berantasan Mafia Hukumguna mewujudkan penega-kan hukum secara objektif.“Partai Golkar mengusulkanevaluasi terhadap ke-beradaan Satgas Pemberan-tasan Mafia Hukum denganpemikiran yang dewasa,”kata Sekretaris JenderalDewan Pimpinan Pusat Par-tai Golkar Idrus Marham, diGedung DPR-RI, Jakarta,Jumat (21/1) kemarin.

Menurut Idrus, dari pern-

Presiden Didesak Evaluasi Satgasyataan Gayus Tambunanyang disampaikannya usaimajelis hakim PengadilanNegeri Jakarta Selatan mem-bacakan vonis terhadap dirin-ya menegaskan adanya ske-nario oleh pihak tertentu un-tuk menyudutkan KetuaUmum Partai Golkar AburizalBakrie. Partai Golkar men-duga, upaya menyudutkanAburizal Bakrie tersebutmerupakan intrik yang di-lakukan secara sistematis un-tuk kepentingan tertentu. “In-trik tersebut merusak tatan-an hukum sekaligus menzali-mi Aburizal Bakrie,” katanya.

Idrus Marham menegas-

kan, meskipun Aburizal Bak-rie dizalimi berkali-kali teta-pi Partai Golkar tidak meny-ikapinya secara emosional dantetap bersikap dewasa.

Wakil Ketua Komisi IIIDPR-RI dari Fraksi PartaiGolkar Azis Syamsuddin me-nambahkan, Satgas Pember-antasan Mafia Hukum diben-tuk Presiden berdasarkan per-aturan presiden (perpres)yang kewenangannya tidakbisa melakukan intervensiterhadap lembaga penegakhukum. Namun realitasnya,katanya, tugas-tugas yang di-lakukan Satgas Pemberana-tasan Mafia Hukum sering

terjadi tumpang tindih den-gan tugas-tugas dari lembagapenegak hukum, baik kepoli-sian maupun kejaksaan.

“Partai Golkar meminta ke-pada Presiden untuk mengev-aluasi keberadaan SatgasPemberantasan Mafia Hukumagar tidak terjadi tumpangtindih penyelesaian persoalanhukum,” katanya.

Aziz menambahkan, menje-lang pembentukan SatgasPemberantasan Mafia Hukum,DPR sudah memberikan ma-sukan kepada Presiden jikamembentuk lembaga ad-hocagar tidak terjadi blunder padapenegakan hukum. (ant)

Bali Post/ant

PROTES VONIS GAYUS - Sejumlah seniman Surabaya menggelar aksi unjuk rasa menyikapi vonis pengadilanterhadap terdakwa kasus korupsi Gayus Tambunan, di Bundaran Pemuda Surabaya, Jumat (21/1) kemarin. Aksitersebut memprotes keputusan hakim atas vonis tujuh tahun terhadap terdakwa kasus korupsi Gayus Tambunan,karena dianggap tidak setimpal dengan perbuatannya.

Jakarta (Bali Post) -Jaksa Cirus Sinaga teran-

cam dipecat terkait dugaanpemalsuan Rencana Penun-tutan Gayus HP Tambunanyang sampai sekarang kasus-nya ditangani penyidik Polri.‘’Begitu dia dinyatakan se-bagai terdakwa, Jamwasmengusulkan dalam temposatu bulan sejak dilimpahkanuntuk diberhentikan,’’kataJamwas Marwan Effendy diJakarta, Jumat (21/1) kemar-in.

Menurut pria asal LubukLinggau (Sumsel) ini, kalauseorang jaksa ditetapkan se-bagai tersangka dan dilaku-kan upaya paksa oleh peny-idik Polri, maka dalam wak-tu satu bulan penyidik sudahmengusulkan pada jaksaagung untuk pemberhentiansementara. Hal itu berdasar-

Jaksa Cirus Terancam Dipecatkan Pasal 10 PP 20 tahun2008 tentang Disiplin ter-hadap para jaksa. ‘’Jadi pem-berhentian sementara kalaudia dinyatakan ditangkap, di-tahan atau dilimpahkan kepengadilan,’’ katanya.

Secara terpisah, KepalaBagian Penerangan UmumPolri Kombes Pol. Boy RafliAmar menegaskan tidak adarekayasa untuk kasus jaksaCirus Sinaga. ‘’Polri memas-tikan tidak ada rekayasa ataudugaan-dugaan saja, padapokok prinsipnya ada orangyang dipersangkakan,’’ kat-anya.

Polri saat ini masih me-meriksa Cirus sebagai saksiatas dugaan pemalsuan doku-men rencana penuntutan(rentut) dan kepolisian dinilailamban dalam menangani-nya. ‘’Kita lihat saja nanti

prosesnya masih terus ber-jalan dan belum berhentiproses penyelidikan dan pe-nyidikan yang terkait halitu,’’ kata mantan Kabid Hu-mas Polda Metro Jaya ini.

Aksi pemalsuan surat ren-tut itu dengan mengganti tun-tutan terhadap Gayus yangsemula satu tahun percobaan(surat bernomor R455) menja-di satu tahun penjara (suratbernomor R431).

Dalam kesaksiannya dipersidangan, Gayus Tam-bunan menyebutkan, dirinyamenyetorkan uang 50 ribudolar AS sebanyak dua kalisesuai rentut. Jaksa Cirus danFadil Regan merupakan ang-gota jaksa penuntut atasperkara Gayus Tambunanyang menggelapkan uang pa-jak Rp 395 juta milik pengusa-ha Korea. (010/kmb4)

Jakarta (Bali Post) -Wakil Ketua Komisi XI

DPR-RI Harry Azhar Azismengatakan, Badan Pemer-iksa Keuangan (BPK)mensinyalir banyak “per-mainan” pada penyelesaiankasus pajak di PengadilanPajak.

“Dari hasil audit investi-gasi yang dilakukan BPKmensinyalir adanya ‘per-mainan’ yang dilakukanoknum terhadap perusahaanbermasalah di PengadilanPajak sampai sekitar 76 per-sen,” kata Harry Azhar Azisdi Gedung DPR-RI, Jakarta,Jumat (21/1) kemarin.

Menurutnya, dari hari ha-sil audit investigasi BPKtersebut juga mensinyaliradanya enam perusahaanyang menjadi objek “per-

BPK Sinyalir Banyak ’’Permainan’’di Pengadilan Pajak

mainan” oknum di Penga-dilan Pejak.

Hasil audit investigasiBPK tersebut, katanya, jikabenar menunjukkan bahwaproses penyelesaian kasuspajak di Pengadilan Pajaksudah mencapai kondisi yangmengkhawatirkan.

Kata dia, kasus GayusTambunan yang terpublika-si menunjukkan banyaknya“permainan” di PengadilanPajak.

“Kondisi seperti ini harusdihentikan baik denganmemperbaiki aturan perun-dangan maupun denganmengganti pejabat terkaitguna memperbaiki kinerja-nya,” pinta Harry Azhar.

Menurutnya, DPR-RIakan memperbaiki aturanperundangan pada pem-

bahasan revisi undang-un-dang.

Politisi Partai Golkar inimenambahkan, DPR jugamengajak Dirjen Pajak yangbaru Fuad Rachmani untukbekerja sama memperbaikikinerja Pengadilan Pajak.

“Hasil audit BPK ini men-jadi salah satu agenda padarapat di Komisi XI DPR, Se-nin (24/1) mendatang. Sete-lah ada keputusan dari Ko-misi XI, nanti akan sayajelaskan lagi,” katanya.

Harry Azhar menambah-kan, sinyalemen banyaknya“permainan” di PengadilanPajak menunjukkan bahwapenerapan remunerasi di Ke-menterian Keuangan yangmencapai enam kali lipat be-lum memberikan pengaruhsiginifikan. (ant)

Page 8: Bali Post. Sabtu Kliwon, 22 Januari 2011

Sabtu Kliwon, 22 Januari 2011SEREMONIAL8

Denpasar (Bali Post) -Program Endeavour Lan-

guage Teacher Fellowship(ELTF) 2011 yang dilaksana-kan oleh IALF Bali, secararesmi ditutup Jumat (21/1) ke-marin. Acara yang diselengga-rakan di IALF Bali, Sesetan itudihadiri Duta Besar (Dubes)Australia untuk IndonesiaGreg Moriarty.

ELTF dilaksanakan dibawah naungan DepartemenPendidikan, Ketenagakerjaandan Hubungan kerja Australiadan dikelola Austraining Inter-national dan Universitas Ade-laide. Program ini memberikankesempatan kepada 33 gurubahasa Indonesia dari Austra-lia untuk belajar bahasa danbudaya Indonesia serta men-galami langsung kehidupansehari-hari orang Indonesiaselama tiga minggu. Selama diIndonesia mereka tinggal ber-sama orangtua angkat. Pro-gram ELTF ini juga diadakandi delapan negara lainnya.

Dalam sambutannya, CEOIALF Denise Finney mengata-kan, pengalaman dan persa-habatan yang terjalin selamaberada di Indonesia merupa-kan harta yang sangat berhar-ga bagi peserta program. Halitu sekaligus kenangan manisbagi IALF yang telah memfa-silitasi para peserta. Kepadapara peserta program, Deniseberharap ke depannya merekamemiliki kemajuan dalam ber-bahasa Indonesia, termasukmemahami budaya Indonesia.

Hal senada diungkapkanKetua Kelompok ELTF KarenBailey dan Kristien Sarwo Rini.Keduanya bangga dengan para

Tabanan (Bali Post) -Menjaga dan menata lingkungan terutama pantai

harus digalakkan sejak dini, mengingat saat ini kondi-si pantai khususnya di Tabanan makin mengkhawat-irkan. Kurangnya kesadaran masyarakat akan polahidup bersih mengakibatkan pantai yang seharusnyadapat dioptimalkan menjadi objek wisata yang meru-pakan potensi luar biasa yang dimiliki Kabupaten Ta-banan, tidak dapat dikembangkan dengan maksimal.Melihat kondisi ini, Bupati Tabanan Ni Putu Eka Wir-yastuti tergerak hatinya terjun langsung ikut kegiatanbersih-bersih di Pantai Yeh Gangga Desa SudimaraKecamatan Tabanan, Jumat (21/1) pagi kemarin.

Kegiatan yang melibatkan seluruh krama Desa Su-dimara serta siswa-siswi SD dan SMP se-Desa Sudi-mara, dihadiri pula oleh Camat Tabanan Gusti Ayu Su-partiwi, Ketua Fraksi PDI-P DPRD Tabanan MadeDirga serta seluruh jajaran terkait.

Bupati Eka Wiryastuti menyampaikan rasa simpat-inya kepada seluruh masyarakat, khususnyamasyarakat Sudimara yang sudah peduli dengan ke-bersihan lingkungan. Masalah lingkungan merupakanmasalah vital yang tidak dapat dipisahkan dari kehidu-pan sehari-hari. Menanamkan pola hidup bersih dansehat serta pemahaman tentang arti kebersihan sejakdini diharapkan mampu meminimalisir berbagai dam-pak negatif. Pihaknya juga terus menekankan kepadaseluruh masyarakat bahwa kebersihan merupakanmodal utama dalam hidup. ‘’Jika pantai kita sudah ber-sih, maka kita akan mampu menatanya menjadi lebihmenarik. Saya berharap ke depan Pantai Yeh Ganggabisa menjadi objek wisata baru di Tabanan yang mam-pu mengangkat potensi daerah kita,’’ ujarnya.

Sementara itu, Perbekel Desa Sudimara Made Wiryamenyatakan rasa terima kasihnya terhadap perhatianPemerintah Kabupaten Tabanan terhadap masalahkebersihan lingkungan khususnya di Pantai Yeh Gang-ga. Pihaknya berharap kegiatan seperti ini bisa dilak-sanakan secara rutin, mengingat Pantai Yeh Ganggamerupakan satu-satunya pantai yang dimiliki Kecama-tan Tabanan. ‘’Saya bersama krama Desa Adat Sudi-mara akan terus menggalakkan program ini. Tentun-ya kami berharap kepada pemerintah, untuk selalumemberikan semangat serta dukungan agar kami bisamewujudkan Tabanan yang lebih baik ke depan,’’ ujarn-ya.

Kebersihan pantai ini akan rutin dilaksanakan tiapbulan. Kegiatan ini merupakan program yang diran-cang Pemerintah Kabupaten Tabanan yang harusmendapat dukungan seluruh komponen masyarakatguna menyukseskan program Provinsi Bali Green andClean. (kmb)

Singaraja (Bali Post) -Nama Jro Nyoman Ray

Yusha menjelang PilkadaBuleleng 2012 terus disebut-sebut di sejumlah desa di BaliUtara. Pada Jumat (21/1) ke-marin, puluhan wargaBanyuning Timur dan sejum-lah warga Penarukan yangtinggal di Jalan Pulau Obi dansekitarnya berkumpul untukmendukung Ray Yusha majusebagai calon bupati dalamPilkada Buleleng 2012.

Warga berkumpul di rumahWayan Kusuma Jaya yangdikenal sebagai tokoh muda diwilayah Jalan Pulau Obi,Banyuning Timur. Pada awalpertemuan, Kusuma Jayamemberi semacam orasi yangintinya memberi dukungansepenuhnya kepada RayYusha untuk menjadi calonbupati pada pilkada 2012. Ora-

SOSIALISASI dan persa-maan persepsi penerapan Per-da Nomor 16 Tahun 2009 ten-tang Rencana Tata RuangWilayah Provinsi (RTRWP)Bali menuai kritik di Karan-gasem. Pembahasan PerdaRTRWP Bali itu diikuti praju-ru adat, perbekel, SKPD,DPRD dan tokoh masyarakat,Kamis (20/1) lalu. Dalam pem-bahasan tersebut disimpulkanperlu ada aturan khusus men-jabarkan Perda RTRWP Bali,terutama pasal-pasal yangmengatur ketentuan yang ber-benturan dengan realita. Na-mun secara umum semua ele-men mendukung keberadaanPerda RTRWP Bali.

Ketua Bappeda Karangas-em I Wayan Arthadipa, S.H.,M.H. usai sosialisasi mengata-kan, aspirasi masyarakatKarangasem bermaksud mem-beri masukan kepada PemprovBali agar bersikap akomodatifterhadap kondisi kekinian.Khususnya terhadap ketentu-an sempadan pantai, jurangmaupun radius kesucian purayang mesti disikapi arif.

Pemkab Karangasem bersa-ma masyarakat paham bakalterjadi benturan ketika PerdaRTRWP diterapkan. Namunmereka tak ingin dicap sebagaipembangkang melawan bhisa-ma. Untuk itu diharapkan Per-da 16 dapat disempurnakandan memberi aturan khususpenjabaran pelaksanaannyaagar lebih sesuai kondisi mas-ing-masing kabupaten.

Untuk ketentuan radiusSad Kahyangan, Karangasemsepakat dalam jarak 5.000meter. Sementara Pura DangKahyangan akan ditata lebihdahulu keberadaannya diKarangasem sesuai LontarPadma Buana untuk menge-tahui mana saja pura masukkategori Dang Kahyangan.

Untuk aturan sempadanpantai 100 meter, Karangasembisa mendukung dengan cata-tan dibuatkan aturan khususpenjabarannya. Terutama

Semarapura (Bali Post) -Pemkab Klungkung dimin-

ta turun tangan membangkit-kan kembali tradisi pembua-tan garam di Klungkung.Salah satunya di PantaiKarangdadi, Kusamba.

Pasalnya, keberadaan pet-ani garam terancam punah.Awalnya 150 petani kini ting-gal hanya 32 petani. Jumlahitu terus menyusut karena ha-sil kerajinan garam tak bisadiandalkan untuk memenuhiekonomi keluarga para petani.‘’Bagaimana pun, pembuatangaram tradisional itu mestidilestarikan,’’ tandas WakilKetua DPRD Klungkung A.A.Anom Sarjana saat meninjaulokasi pembuatan garam diPantai Karangdadi, Jumat (21/1) kemarin. Apalagi, petanijuga mengalami kesulitan ber-produksi akibat minimnya per-alatan yang bisa menghadapikondisi cuaca yang tidak me-nentu.

Menurut Agung Anom, pe-merintah mesti memberi ban-tuan hibah kepada petani un-tuk pengadaan peralatan. Saatini, kondisi peralatan mem-produksi garam sebagian besarrusak. Makanya, para petanimemilih beralih menggelutiprofesi lain yang lebih menjan-jikan. ‘’Kalau dibiarkan seper-ti itu terus, bukan tak mungkinpembuatan garam tradisionalitu akan ditinggalkan,’’ ujarAnom Sarjana bernada gusar.

Dia ke lokasi didampingiKades Kusamba I.B. SuwetaJaya. Secara pribadi, dia jugaberharap wakil rakyat menga-rahkan anggaran bantuan so-sial (bansos) yang diterimauntuk kepentingan pelestarianitu. ‘’Masalah itu harus terusdikoordinasikan, terutamadengan instansi teknis terkait

Bali Post/ist

BERSIH-BERSIH - Bupati Eka Wiryastuti saat ac-ara bersih-bersih di Pantai Sudimara, Jumat (21/1) kemarin.

Bupati TabananBudayakan PantaiBersih dan Indah

Bali Post/ded

FOTO BERSAMA - Duta Besar Australia berfoto bersamapeserta program ELTF dan jajaran IALF.

Duta Besar AustraliaApresiasi Program ELTF 2011

peserta dan program IALF.Menurut Rini, hanya dalamwaktu tiga minggu mereka te-lah mencapai peningkatan cuk-up signifikan dalam berbahasaIndonesia, termasuk memaha-mi Indonesia. Dia berharappara peserta ini bisa lebih men-genalkan Indonesia pada mu-ridnya di Australia, sehingga kedepannya hubungan keduanegara bisa makin erat.

Duta Besar Greg Moriartymenyampaikan apresiasinyaterhadap program ELTF. Diamenilai program ini sangat pent-ing, baik untuk pemerintahmaupun masyarakat keduanegara. Sosialisasi antara peser-ta dengan keluarga angkat di-harapkan mampu menjadisalah satu jembatan memper-erat hubungan kedua negara.

Untuk diketahui, selamamengikuti program ELTF,para peserta juga mendapatpelajaran praktis seperti me-masak, menari dan gamelanBali. Yang menarik, pada saatkunjungan ke lapangan, parapeserta juga berkesempatanmerasakan kehidupan dan ak-tivitas pedesaan sepertimenanam padi atau membajaksawah. Selain itu, peserta jugadikenalkan pada sejumlahsekolah di Denpasar dan Ubud.

Pengalaman dan pelajaranselama di Indonesia, diap-likasikan juga pada acarapenutupan ELTF kemarin.Para peserta program mem-pertunjukkan kebolehan mere-ka berkesenian Bali, misalnyamendalang wayang kulit dantari Kecak. Tentu saja, pertun-jukan ini mengundang decakkagum hadirin. (ded)

Karangasem Dukung Perda RTRWP Bali

Perlu Dijabarkan dengan Aturan Khusus

Bali Post/ist

SOSIALISASI PERDA - Sosialisasi Perda RTRWP Balimendapat kritik dari kalangan tokoh, SKPD dan DPRDdi Karangasem.

mengatur kegiatan yang dila-rang di dalam kawasan sucidan menjelaskan aktivitasyang dibolehkan dengan meli-batkan desa adat.

Khusus revisi Perda 11Tahun 2000 tentang RTRWKabupaten Karangasem, pros-es revisinya telah berjalansampai pembahasan BKPRDProvinsi. Kini masih menung-gu turunnya rekomendasi gu-bernur. Ada tiga hal yang per-lu dibahas yaitu radius kesu-cian Pura Sad Kahyangan danDang Kahyangan sesuaiBhisama PHDI Pusat, sem-padan pantai dan terkait ga-lian tambang golongan C.

Permasalahan tata ruang diKarangasem antara lainrendahnya kesadaran investormencari informasi tentang tataruang sebelum berinvestasi.Di samping itu investor cen-derung memanfaatkan desapakraman mencari dukunganuntuk berinvestasi ataumelakukan pembangunan, se-hingga kecenderungan pem-bangunan melanggar sem-padan pantai, sempadan ju-rang, sempadan sungai sertapelanggaran RTH berfungsilindung. Kelemahan itu diiku-ti pula lemahnya pengawasan

dan pengendalian.Wakil Bupati I Made Suk-

erana, S.H. menegaskan Per-da RTRWP No. 16 Tahun 2009di Karangasem masih mengh-adapi masalah krusial. Seper-ti masalah sempadan pantaidengan penetapan 100 m. Se-dangkan di provinsi saat inisudah terbentuk Tim PenegakBhisama yang hendak men-gawal perda. Untuk menyika-pi hal tersebut diperlukankearifan semua pihak untukbisa menyamakan persepsi ter-hadap radius kesucian pura.Karangasem juga perlumengkaji lebih intensif per-soalan Bukit Mimba yang me-miliki kelemahan salah perun-tukan dalam penerapan RTHberfungsi lindung.

Wabup meminta kepadadesa adat tak serta mertamerekomendasi dan menerimainvestor yang hendak melaku-kan investasi pariwisata. Per-lu dilakukan kajian dan koor-dinasi dengan Bappeda, teru-tama mengetahui informasipemanfaatan tata ruang. Se-mentara masalah galian C diSelat dan Rendang, ke depandirencanakan ditata hanyauntuk penambangan skalakecil. (r)

Pilkada Buleleng 2012

Nama Ray Yusha Muncul di Banyuning Timur

Bali Post/kmb15

DUKUNG RAY YUSHA - Puluhan warga BanyuningTimur dan sejumlah warga Penarukan yang tinggal diJalan Pulau Obi dan sekitarnya berkumpul untuk men-dukung Ray Yusha maju sebagai calon bupati dalamPilkada Buleleng 2012.

si Kusuma Jaya kemudian dis-ambut dengan yel-yel dari war-ga yang dengan tegas men-dukung Ray Yusha.

Menurut Kusuma Jaya, war-ga yang berkumpul itu merupa-kan warga asli BanyuningTimur dan beberapa dariwilayah Penarukan. ‘’Kami ber-kumpul untuk menyatukantekad mendukung Ray Yushauntuk maju sebagai calon bupatidalam pilkada 2012,’’ katanya.

Menurutnya, warga yangberkumpul di rumahnya itusebagian besar merupakanmasyarakat kecil yang sehari-hari hidup sebagai perajin danpetani. Mereka bertekad men-gusung nama Ray Yushadalam Pilkada Buleleng inikarena berkeyakinan RayYusha akan membantu pera-jin-perajin kecil di wilayahBanyuning Timur itu.

Bahkan, menurut WayanKusuma Jaya, jika Ray Yushamenjadi Bupati Buleleng, se-muanya yakin tokoh asal DesaTajun Kubutambahan itu akandatang ke desa-desa meskipunlokasi desa itu di pelosok-pelosok. ‘’Karena Ray Yushamemang dikenal suka berjalanke desa dan mengobrol akrabdengan masyarakat,’’ katanya.

Seorang warga, Gede PutuDarmadi, mengatakan sosokRay Yusha memang sudah lay-ak menjadi Bupati Buleleng.Jika disesuaikan dengan sas-tra, sosok Ray Yusha merupa-kan sosok raja-rsi. Sebagai rajadia akan memberikan sum-bangsih spiritual dan materialkepada masyarakat. ‘’Sebagairsi, dia memiliki pandanganyang bijaksana. Punya pandan-gan ke depan,’’ katanya.

Sementara itu, Made Su-darsana mengatakan RayYusha adalah sosok yang vi-sioner dan religius, sehinggatak ada lagi pilihan lain kec-uali mendukungnya menjadibupati.

Hal yang sama dikatakanKetut Suradana. Suradanamengatakan Ray Yusha sudahbanyak berkiprah membantumasyarakat. ‘’Pada PilkadaBuleleng 2007 lalu saya pen-dukung Ray Yusha. Meskikalah, Ray Yusha tetap mem-perhatikan masyarakat den-gan memfasilitasi terwujudn-ya sejumlah pembangunanuntuk kepentingan umum diBuleleng. Makanya kini sayamendukung lagi Ray Yushauntuk maju sebagai calon bu-pati,’’ katanya. (kmb15)

Bali Post/kmb20

PEMBUATAN GARAM - Turis Belanda yang datang kelokasi pembuatan garam di Pantai Karangdadi, Kusam-ba, kemarin. Sayang, para pembuat garam terancampunah karena produksi garam tidak bisa diandalkanuntuk mendukung ekonomi keluarga mereka.

Perajin Garam Terancam Punahdalam hal ini Dinas Peterna-kan, Perikanan dan Kelautan,’’tambahnya.

Padahal, lokasi pembuatangaram kerap menarik kunjun-gan wisatawan. Selain ingintahu proses pembuatan garam,beberapa wisatawan juga da-tang untuk membeli garam ha-sil buatan petani setempat. ‘’Ka-lau wisatawan Jepang, biasan-ya datang untuk melihat sekali-gus membeli garam,’’ ujar pet-ani garam, Ketut Kaping.

Dikatakan, kunjunganwisatawan itu hampir setiaphari antara empat hinggasepuluh orang. ‘’Seperti hari ini(kemarin-red) kan ada turisdatang,’’ tandas Kaping serayamenunjuk empat turis asalBelanda yang tampak melihat-lihat di sekitar lokasi pembua-tan garam miliknya.

Kaping mengakui, jumlahpetani garam terus merosot.Apalagi melihat cuaca tidakmenentu seperti sekarang, dimana hujan terus turun tanpahenti. Kondisi ini membuatpetani garam sama sekalitidak bisa berproduksi. Akibat-nya, pembuatan garam tak lagibisa diandalkan untuk pereko-nomian keluarga.

Turis asal Belanda Soniadan Anna yang datang masing-masing bersama suami men-gaku tahu lokasi pembuatangaram di Kusamba dari brosuryang terpampang di hotel tem-patnya menginap. Dia melihathal yang harus dipertahankandi lokasi tersebut, terutamadari sistem tradisional pem-buatan garam dan gubuk-gu-buk alami yang ada di seki-tarnya. ‘’Hanya, jalan masukmenuju lokasi semestinyadiperbaiki agar jangkauannyalebih mudah,’’ harap Sonia danAnna. (kmb20)

Denpasar (Bali Post) -Meski pemanfaatan air laut yang diolah untuk air

minim gagal dilakukan di Jembrana, namun usulanserupa kembali mengemuka di Denpasar. Pasalnya,saat ini makin terbatasnya ketersediaan sumber airbaku, termasuk yang dikelola pihak PDAM, untuk dis-uplai ke masyarakat.

Berdasarkan kondisi ini, Panitia Khusus (Pansus) IDPRD yang menengani Peraturan Daerah (Perda) Ren-cana Tata Ruang Wilayah (RTRW) Kota Denpasar,menyarankan perlunya dipikirkan sejak sekarangpenyediaan sumber air dari hasil pengolahan air laut.

Usulan itu mengemuka dalam rapat internal Pan-sus I yang dipimpin ketuanya, Ir. Eko Supriadi, Jumat(21/1) kemarin di ruang Komisi B DPRD setempat. Usu-lan itu didasari pemikiran untuk mengantisipasi makinmenyusutnya ketersediaan air baku dalam kurun 20tahun ke depan, sebagaimana masa berlakunya PerdaRTRW ini. ‘’Sekarang saja masyarakat kita sudah seringkesulitan air. Bagaimana 20 tahun ke depan. Karenan-ya perlu dipikirkan untuk mencari sumber air dari pen-golahan air laut,’’ ungkap salah seorang anggota Pan-sus I, Ketut Suteja Kumara, S.T.

Masalah krusial lainnya yang juga menjadi perhatianPansus dalam rapatnya kemarin, di antaranya teleko-munikasi, energi, limbah, sampah. ‘’Sejumlah masalahyang kita bahas tadi (kemarin - red) memang sifatnyanormatif, tetapi ada juga yang cukup krusial yang per-lu dicermati lebih jauh,’’ terang Eko.

Khusus masalah telekomunikasi, dipandang perlumenyiapkan perangkat regulasi pengaturan tower ter-padu/tower bersama. Bagi Pansus upaya ini cukupmemberi harapan untuk menekan makin menjamurn-ya tower dari berbagai operator, yang pada gilirannyamemunculkan kesan Kota Denpasar sebagai kota seri-bu tower. Untuk itu, mesti diupayakan strategis lain,selain tower bersama ini.

Jika dikaji perkembangan teknologi saat ini se-bagaimana yang telah dikembangkan di negara-nega-ra maju seperti Belanda, perlu dipersiapkan pemanfaa-tan teknologi fiber optic sebagai upaya alternatif yangselama ini hanya mengandalkan teknologi antena. Pem-bangunan tower bersama memang terlihat efektif darisisi pemanfaatan lahan, namun harus membangun per-angkat yang cukup besar, serta daya jangkaunya masihmenyisakan persoalan. Buktinya masih saja ada ka-wasan yang blank spot.

Menurut Suteja Kumara, pemanfaatan fiber opticjustru lebih sederhana karena tidak memerlukan tow-er yang tinggi. Akan tetapi daya jangkaunya jauh lebihkuat, sehingga tidak akan ada kawasan yang blank spot.

Tekonologi fiber optic, lanjut legislator asal Wangayajebolan Teknik Elektro Unud ini, tidak harus mencari la-han khusus, karena dapat dikamuplase dengan tiang lis-trik, bangunan yang sudah ada, maupun pohon dan lain-nya. ‘’Hanya kita perlu mengatur penempatannya, sesuaikeperluan,’’ tegas politisi PDI Perjuangan ini. (kmb12)

Denpasar (Bali Post) -Dinas Kesehatan Provinsi Bali mengim-

bau para pemilik hotel di wilayah Kuta un-tuk lebih memperhatikan kebersihan gunaturut mencegah penyebaran penyakit le-gionella.

“Imbauan itu kami berikan kepada parapemilik hotel di kawasan Kuta, karena ka-sus penyakit yang ditularkan bakteri le-gionella pneumophillia itu pertama kali dite-mukan pada beberapa wisatawan asing yangmenginap di daerah tujuan wisata interna-sional tersebut,” kata Kepala Dinas Keseha-tan Provinsi Bali dr. Nyoman Sutedja diDenpasar, Jumat (21/1) kemarin.

Dia menjelaskan, imbauan untuk lebihmemperhatikan kebersihan di sekitar hotelitu, karena bakteri penyebar penyakit terse-but biasanya bersarang di dalam mesinpendingin ruangan (AC). Jika pihak hotelbisa memperhatikan dan membiasakanmembersihkan AC secara rutin, sudah cuk-up untuk menekan perkembangbiakan bak-teri penyebar penyakit yang mengganggusaluran pernapasan manusia tersebut.

Sutedja mengatakan, selain melalui AC,penyebaran bakteri legionella juga bisamelalui air di kolam renang. Untuk itu, per-awatan dan pembersihan kolam renang di-

Air Baku Terbatas

Denpasar LirikPemanfaatan Air Laut

Cegah ’’Legionella’’

Hotel Diimbau Jaga Kebersihananjurkan dilakukan secara rutin disertai den-gan penggunaan obat kimia, agar kebersihanairnya tetap terjaga.

Menurut Sutedja, kasus 11 warga asingyang dilaporkan positif legionellosis, sebe-narnya sudah terjadi sejak Agustus hinggapengujung 2010. “Namun, munculnya pasienkasus tersebut tidak terjadi sekaligus, tetapiberlangsung secara bertahap. Laporan kasustersebut tidak kami terima secara langsung,melainkan melalui Kementerian KesehatanRI,” ujarnya.

Dari 11 pasien penyakit akibat bakteritersebut, sembilan orang di antaranya meru-pakan warga Australia, selebihnya dari Be-landa dan Prancis. Dikatakan, 11 turis yangterjangkit legionella itu tak menetap dalamjangka waktu lama di Bali. Rata-rata mere-ka berlibur di Pulau Dewata dalam kurunwaktu 7-10 hari sesuai masa berlaku visakunjungan.

Sebagian besar dari mereka sudah beru-sia agak lanjut di atas 45 tahun, kelompokyang lebih mudah terjangkit legionella. Tur-is asing itu selama di Bali juga tak hanyaberdiam di satu tempat. Selain itu, merekadiperkirakan tak memiliki daya tahan tubuhyang baik dan masih belum beradaptasi den-gan iklim di Bali. (kmb)

Page 9: Bali Post. Sabtu Kliwon, 22 Januari 2011

9Sabtu Kliwon, 22 Januari 2011 OLAHRAGA

Malang (Bali Post) -Persema Malang kehilangan

dua pilarnya ketika menghadapitamunya PSM Makassar dalamlanjutan kompetisi Liga PrimerIndonesia (LPI) yang digelar diStadion Gajayana, Malang,Sabtu (22/1) sore ini (Indosiar).Dua pemain yang tidak bisa ditu-runkan adalah Seme Pierre Pat-ric dan Kim Jeffry Kurniawan.

Pemain pilar yang selama inimenjadi andalan Persema terse-

but terpaksa harus absen karena mengalami cedera.“Sebenarnya kami ingin tim kami bisa turun full teamsaat menjamu PSM Makassar, namun kondisi itu tidakmungkin terwujud karena Seme dan Kim masih dideracedera,” ujar pelatih Timo Schuenemann di Malang, Ju-mat (21/1) kemarin.

Selain Kim dan Seme, masih ada pemain yang tidakbisa diturunkan, yakni Han Sang Min, karena kartu izintinggal sementara (Kitas)-nya belum tuntas. Kalau punSeme dan Kim pada saat laga digelar kondisinya sudahpulih, Timo juga tidak berani menurunkan sepanjang90 menit pertandingan. “Saya tidak mau ambil risiko,nanti cederanya semakin parah,” tegasnya.

Oleh karena beberapa pemain tidak bisa diturunkansecara penuh, pelatih asal Jerman yang lahir di Pare, Kediri,itu sudah merancang komposisi terbaik serta menyusuntaktik dan skenario permainan guna menyiasatinya.

Secara tegas Timo mengatakan, meski beberapa pe-main pilarnya absen, target meraih poin absolut (3) dariPSM tetap harus terwujud. “PSM bukan tim yang mu-dah dikalahkan, apalagi pemainnya memiliki kualitasyang merata, tapi kami yakin mampu memenangkanpertandingan,” ujarnya.

Ketua Panpel Persema Sapto Prapto Santoso meng-harapkan animo masyarakat untuk menyaksikan Perse-ma yang diperkuat Irfan Bachdim di ajang LPI cukuptinggi dibanding laga-laga sebelumnya ketika Persemamasih berlaga di kancah LSI. Demi mengamankan jalan-nya pertandingan, panpel mengerahkan sekitar 300 per-sonel dari kepolisian dan 25 personel dari TNI. (ant)

Gresik (Bali Post) -Tuan rumah Gresik United

(GU) gagal merebut kemenan-gan di kandang setelah hanyabermain imbang tanpa golmenghadapi Mitra Kukar padapertandingan kompetisi Divi-si Utama Liga Indonesia diStadion Petrokimia, Gresik,Jumat (21/1) kemarin.

Hasil imbang ini tidak men-gubah peringkat GU di klase-men sementara Wilayah II.Mereka tetap di posisi ketujuhdengan nilai 14 dari 10 lagayang sudah dimainkan. Se-mentara Mitra Kukar masih

Persema Tanpa DuaPilar Jamu PSM

Jadwal Pertandingan

Sabtu (22/1)

Persema Malang vs PSM MakassarBatavia Union vs Solo FCBintang Medan vs Aceh UnitedCendrawasih Papua vs Real MataramBandung FC vs Persibo Bojonegoro

Divisi Utama

GU dan PSIS Imbang di Kandangkokoh di posisi kedua klase-men dengan nilai 19 menyele-saikan 10 pertandingan.

“Dari hasil itu, kami kecewakarena anak-anak gagal mer-aih kemenangan dan tam-bahan tiga angka. Tetapi mere-ka sudah berjuang maksimaldan lawan juga bermain cukupbagus,” kata manajer GU, HadiKusono.

GU sebenarnya bermaincukup bagus dan mendomina-si permainan, namun penyele-saian akhir yang buruk mem-buat serangkaian seranganyang dilancarkan tidak mene-

mui sasaran. Penyerang asalParaguay, Jorge Paredes, tid-ak banyak memberikan kontri-busi bagi GU, karena seringkehilangan bola. Ia kemudianditarik keluar digantikan pe-main muda Rizky Mirzamahpada menit ke-29. Baru duamenit masuk, Rizky Mirzamahmemperoleh peluang bagus,tetapi bola sundulannya tepatdi pelukan kiper Mitra Kukar,Joyce Sorongan.

Mitra Kukar sempat men-gancam gawang tuan rumahmenjelang akhir babak perta-ma, namun tendangan Jalalu-

din Ma’in yang tinggal berha-dapan dengan kiper WawanHariyono masih melambung.“Pertandingan berjalan cukupseimbang dan kami juga memi-liki peluang untuk mencetakgol. Kami cukup puas denganhasil ini,” ujar pelatih MitraKukar, Benny Dollo.

Tuan rumah PSIS juga ter-tahan setelah bermain kaca-mata melawan Persiram RajaAmpat di Stadion Jatidiri, Se-marang. Pada pertandinganyang disaksikan sekitar 6.500penonton, kedua tim me-nampilkan permainan meny-

erang, tetapi serangan lebihbanyak didominasi PSIS.

PSIS tampil lebih dominandi babak kedua setelah padasaat istirahat Ketua UmumPSIS Soemarmo yang juga WaliKota Semarang memberikansemangat pada pemain danmerangsang dengan bonus Rp10 juta jika menang. Tetapi lagi-lagi kesalahan pada babak per-tama masih terulang pada ba-bak kedua, bahkan mereka san-gat sulit mendekat ke gawangPersiram yang begitu rapat di-jaga kiper Ari Kurniawan danpemain belakangnya. (ant)

J e l a n glaga menja-mu Bir-mingham diOld Traf-

ford, Sabtu (22/1) malam nan-ti, United berada dalam puncakkonfidensi. Selain catatan tid-ak terkalahkan, saat ini mere-ka berada di pemuncak klase-men sementara. Meski memi-liki catatan poin yang samadengan Manchester City, Unit-ed mempunyai selisih gol yanglebih baik dan unggul dua laga.

Bukanlah sebuah hal yangberlebihan apabila Ferdinandmengapungkan optimismenyabahwa United bakal tetap ber-jaya, meski tanpa tambahanamunisi. “Saya memandang kesetiap sudut ruang ganti dansaya sangat senang denganpara pemain yang kami miliki.Saya yakin, manajer juga sen-ang dengan hal ini,” ungkapFerdinand, Jumat (21/1) ke-marin.

Ia tidak melihat adanya ma-salah dalam skuad MU. “Di linitengah, kami memiliki MichaelCarrick, Darren Fletcher, PaulScholes, Anderson, Ryan Giggs,Park Ji-Sung, Nani, AntonioValencia, Owen Hargreaves.Ada banyak pemain berbakatdi sana. Sangat sulit memilihempat nama dari mereka un-tuk bermain sebagai starter,”tambahnya.

Sebaliknya, permasalahanberat menimpa Birmingham.Mereka harus menghadapiSetan Merah tanpa diperkuatpemain belakang andalanScott Dann. Bek tangguh ini di-pastikan absen hingga akhirmusim untuk memulihkan diri

Barcelona -Pascamemecahkan rekor perolehan 52 poin pada pertenga-

han musim ini, Barcelona berada di posisi yang bagus untukmemenangkan gelar Liga Spanyol ketiga kali berturut-turut,setelah unggul 4 poin di atas rival terdekatnya Real Madrid.

Barcelona telah memenangkan 13 pertandingan liga secara beru-rutan. Kekalahan terakhir mereka terima pada pertengahan Sep-tember lalu. Barca ingin melanjutkan itu dengan meraih 3 poin dikandang saat menjamu Racing Santander, Minggu (23/1) dini hari.

“Mungkin Anda bisa mengatakan 4 poin adalah keunggulanyang bagus atas tim lain, tetapi jika tim itu adalah Real Madrid,keunggulan itu tidak berarti apa-apa,” kata pelatih Pep Guardi-ola, Jumat (21/1) kemarin.

Guardiola yang berulang tahun ke 40 pada Selasa lalu, men-yaksikan sendiri bagaimana catatan tak terkalahkan Barca dalam28 laga di semua kompetisi patah, saat kalah 1-3 di ajang Copa DelRey atas tim divisi II Real Betis. “Kekalahan itu jadi pelajarannyata bagi kami. Namun, itu bukan karena penampilan buruk kamiatau ketegangan yang kami rasakan, itu hanya karena merekabisa mencetak dua gol di awal pertandingan,” ujar bek Adriano.

Sementara itu, Real Madrid tidak boleh lagi kehilangan poin kalaumasih mau mengejar rivalnya. Mereka juga berharap bisa memperta-hankan rekor kandang yang sempurna dengan meraih kemenanganatas Real Mallorca di Santiago Bernabeu, Senin (24/1) dini hari.

Cristiano Ronaldo telah menetapkan target untuk memenangkansemua sisa 19 pertandingan liga Madrid. “Jika kami memenangi semuapertandingan di paruh kedua musim ini, kami akan juara. Real tidakbisa melangkah ke musim berikutnya tanpa memenangkan gelar apapun,’’ kata Ronaldo dalam sebuah wawancara dengan harian Marca.

Ronaldo telah mencetak 22 gol liga di musim ini, tetapi klub-nya merasa masih sangat membutuhkan sumber gol lain saatGonzalo Higuain dinyatakan cedera selama empat bulan. Ma-drid memang masih memiliki Karim Benzema, tetapi pemaintimnas Prancis ini belum begitu dipercaya oleh pelatih JoseMourinho. Karena itu, Madrid masih mencoba masuk dalambursa transfer Januari ini dengan nama Ruud van Nistelrooymenjadi favorit untuk didatangkan. (ton/afp)

MU Percaya DiriManchester -

Bek Manchester United (MU), Rio Ferdinand, berkeras bahwa tim-nya tidak perlu mencari tambahan pemain di bursa transfer musimdingin ini. Apalagi sekarang United masih berstatus sebagai klubyang belum pernah menelan kekalahan di Liga Utama Inggris.

usai menjalani operasi padahamstring.

ArsenalMomentum positif juga ten-

gah menaungi Arsenal usaimengatasi Leeds United di Pi-ala FA. Dengan semangat yangtengah membara, mereka in-gin menjadikan Wigan sebagaisantapan berikutnya malamnanti. Kemenangan 3-0 terse-but tidak hanya memastikanThe Gunners melaju ke babakselanjutnya, namun jugamemastikan hingga bulan per-tama 2011 ini, masih mengiku-ti empat ajang yang mungkinuntuk dimenangi.

Bagi Arsenal yang puasa ge-lar sejak 2005, tentu saja halseperti ini akan besar maknan-ya. Pemain muda KierranGibbs menegaskan, empatajang itu (Liga Inggris, PialaLiga, Piala FA dan Liga Cham-pions) harus diseriusi dan ka-

lau bisa dimenangi.“Semua piala sama penting-

nya dengan satu sama lain. Inibukan karena kami sudah tid-ak memenangkan gelar lagiuntuk beberapa tahun, tetapikami harus mempunyai skuadpemain yang ingin memenan-gi segala hal. Kami telah men-dapat kualitas kedalamanskuad untuk bisa melajudalam segala ajang. Saya han-ya berharap bahwa skuad da-pat tetap terbebas dari masa-lah cedera,” papar Gibbs.

Sementara Wigan adalahklub yang terdampar di posisiketiga dari bawah. Meski di be-berapa laga terakhir jarang ka-lah, mereka juga jarang me-nang. “Kami hanya kalah satulaga dari tujuh laga terakhir diliga, namun sayangnya kamitetap saja tak bisa mendapatpoin yang harusnya bisa kamidapatkan,” sebut pelatih Rob-erto Martinez. (ton/afp)

Barca Ingin Terus Menjauh

Tabanan (Bali Post) -Ketua Umum PSSI Nurdin Halid membantah mencari duku-

ngan untuk kembali memimpin asosiasi sepak bola Indonesiaitu pada Kongres PSSI di Pan Pasific Nirwana Resort Bali, Tan-ah Lot, Tabanan, pada 21-23 Januari.

“Kongres merupakan agenda resmi sesuai dengan statuta.Jadi, tidak ada aksi untuk minta dukungan pada pemilik suara,”katanya saat ditemui di lokasi kongres, Sabtu (21/1) kemarin.Menurut Nurdin, isu mencari dukungan untuk kembali menja-di Ketua Umum PSSI pada kongres ini murni fitnah dari pihakyang tidak bertanggung jawab karena pemilihan baru akan di-lakukan pada Kongres Luar Biasa (KLB) April mendatang.

Untuk maju pun, kata dia, calon tidak bisa mengajukan send-iri namun harus mendapatkan dukungan minimal dari satu pe-milih suara di antaranya pengurus provinsi (pengprov) PSSI atauklub. “Kongres ini adalah untuk melakukan evaluasi selama 2010dan membuat rencana untuk 2011. Bukan menetapkan lagi calonketua umum baru,” tegas pria asal Makassar yang telah mem-impin PSSI selama dua periode (2003-2011).

Pada pembukaan kongres, Nurdin menjelaskan, PSSI dalamdua bulan ke depan akan menyerahkan 99 persen saham PT LigaIndonesia (LI) ke masing-masing klub yang berlaga di Liga SuperIndonesia (LSI) yang selama ini dikuasainya. “Ini adalah salahsatu perkembangan kompetisi profesional di Indonesia,” ujarnya.

Sementara itu, Menteri Pemuda dan Olahraga Andi Mallar-angeng mengaku tidak diundang oleh PSSI untuk menghadirikongres. “Saya tidak tahu dan tidak diundang oleh PSSI yangmengadakan kongres, justru saya mengetahui dari media mas-sa dan internet,” kata Menpora kepada pers di Palembang.

Hal tersebut dikatakannya usai mendampingi Wapres Boed-iono dan sejumlah menteri meninjau mengelilingi kompleks Gelo-ra Sriwijaya Jakabaring, Palembang, yang akan digunakan un-tuk SEA Games ke-26. Idealnya, kata Andi, setiap cabang olah-raga yang akan mengadakan kongres memberitahukan ke Men-pora, demikian juga hasil kongres harus dilaporkan. (ant)

Kongres PSSI

Nurdin Halid BantahCari Dukungan

Bali Post/afp

YAKIN - Pemain senior Manchester United, RyanGiggs (kiri), yakin menang melawan Birmingham,

Sabtu (22/1) malam ini.

Page 10: Bali Post. Sabtu Kliwon, 22 Januari 2011

10 OLAHRAGA Sabtu Kliwon, 22 Januari 2011

C.662360-rpa

UD.

POOLKITCHENLAUNDRYENGINEERINGHOUSE KEEPINGCHEMICAL SUPPLIESMESIN LAUNDRY & KITCHENACCESSORIES HOUSE KEEPINGFREE TRAINING PENGGUNAAN CHEMICALSGARANSI PRODUCTCAR SHAMPO & SILICONE ( PENGKILAT BAN/DUSTBOARD ) MOBIL

Jl. Nangka Utara Gg. Belibis No. 38 Denpasar - BaliTelp (0361) 422-235, 418-836, 418-837 Telp/Fax : (0361) 418-837

HP. 081 338 087 017

MITRACO UTAMA

R

PRESS IRON1000 W / 230 V

WATER BOTTLE

SILICONE HOSE

GROUNDING TYPEELECTRIC PLUG

2 METER

SILICONE IRON REST

Kapasitas12-30 kg

Denpasar (Bali Post) -Ketua Umum Pengprov PTMSI Bali Nyonya

Bintang Puspayoga membuka kejuaraan tenismeja Piala Muliawan di Bale Banjar Muliawan,Desa Tegalkerta, Denpasar Barat, Jumat (21/1) kemarin. Pembukaan kejuaraan ditandaidengan pemukulan bola melawan KadusMuliawan, Made Bambang Iriawan.

Tercatat 38 atlet anak dan 64 dewasa dariPerkumpulan Tenis Meja (PTM) di Buleleng,Gianyar, Klungkung, Badung, dan Denpasar,ambil bagian dalam event tersebut. PialaMuliawan mempertandingkan kategori peror-angan putra pemula dan kadet yang bertand-ing hingga Minggu (23/1) besok.

Bintang Puspayoga merasa bangga, sebabmasyarakat Banjar Muliawan mampu men-jadikan banjar sebagai pusat kegiatan pembi-naan dan pengembangan tenis meja. ‘’Kami ber-syukur, masyarakat di sini menyambut antu-sias hingga menjadikan banjar sebagai pusatpembinaan tenis meja,’’ sebutnya.

Ia berharap banjar sebagai ujung tombakpembinaan mampu melahirkan atlet potensialseperti tujuan turnamen ini, yakni menggali

Bintang Puspayoga Buka Piala Muliawan

KOMPUTER

C.680152-kom

C.678060-kom

TRANSPORT

C.678773-mbl

ASTRA DAIHATSU

� 974464/7441804

XENIATERIOS

LUXIOPICK-UPNEW SIRION

NEWAngs. mulai 2 jt-anAngs. mulai 3 jt-anAngs. mulai 2 jt-anAngs. mulai 2 jt-anDiskon 20 jt

Terima Tukar Tambah

PICK-UP

TRANSFER VCD & DVDKaset BETA, VHS, Handycam,Mini DV, Foto2 ke VCD & DVDKaset Berjamur dapat diCUCI

Jln. Tukad Yeh Aya No.30Telp. (0361) 263560Hp. 081 239 488 21

Denpasar

Terima

Video Shooting & Photo

C.679862-rpa

BAHAN BANGUNAN

KOMPUTER KOMPUTER

DIJUAL MOBIL

RUPA - RUPA RUPA - RUPA

KOMPUTER

RUPA - RUPA

RUPA - RUPA

DIJUAL MOBIL

KONTINGEN tuan rumahLembaga Karate-do Indonesia(Lemkari) Bali berhasil mem-pertahankan gelar juara umumdalam Kejurnas KarateLemkari Terbuka 2011 mem-perebutkan Piala Ngurah Rai diGOR Lila Bhuana, Denpasar,yang berakhir Sabtu (15/1) lalu.Lemkari Bali melanjutkan suk-ses yang direbut pada Kejurnas2008 di Jembrana.

Prestasi ini patut diacungijempol mengingat ajang yangdiikuti Lemkari Bali merupakanevent tingkat nasional. Terbuk-ti karateka yang ambil bagiantercatat 900 orang yang berasaldari 33 provinsi di seluruh TanahAir. Belum lagi kehadiran Ma-laysia yang datang dengan mem-bawa 23 atletnya.

Kalau dihitung termasuk ka-rateka yang ikut gashuku, ujianDan, penataran pelatih, wasit,dan juri, peserta mencapai 1.300orang. Jumlah ini lebih besar

Lemkari Bali Beri Harapandibandingkan event di Jembra-na yang pesertanya kurang dari500 karateka.

Lemkari Bali menjadi juaraumum dengan mendulang 11medali emas, 9 perak dan 3 pe-runggu. Jawa Timur di tempatkedua merebut 8 emas, 5 perakdan 7 perunggu, disusul Sumat-era Barat (8-2-4), Maluku (7-1-3), DKI Jakarta (6-7-0) dan Ma-laysia (5-5-1).

Sebetulnya tuan rumah bisamengumpulkan medali lebihbanyak lagi kalau turun satu tim.Masalahnya, selaku tuan rumah,Bali juga menampilkan tim dojo,kota/kabupaten dan klub. Gane-sha Karate Club Singaraja ber-cokol di posisi ketujuh menggaet4 emas dan 2 perak, LemkariKota Denpasar (1-0-2) di rankingke-14 dan Gianyar mendapatkan1 perak dan 2 perunggu. Kalauditotal, Bali mengantongi 16emas, 12 perak dan 7 perunggu.

Gelar yang direbut Lemkari

Bali sesuai dengan target ofisialtim Nyoman Benhur menjelangkejurnas. Menurutnya, untukbisa mempertahankan gelar jua-ra umum yang direbut dua tahunlalu, asuhannya harus mengole-ksi minimal 15 emas. Ternyatadengan 11 emas pun asuhannyasudah mampu berjaya.

Sekretaris Panpel Gede Ma-hasudi menyebut sukses ini ber-kat kerja keras atlet, pelatih,dan ofisial selama pemusatanlatihan. Sistem penilaian yangmenggunakan aturan WorldKarate-do Federation (WKF)yang dikoordinasi Sensei DonaldKolopita (Ketua Komisi WasitFORKI Nasional), turut berper-an penting.

Akan tetapi gelar juaraumum kejurnas bukan tujuanakhir yang diburu Lemkari Bali.Masih ada harapan lainnya yanglebih penting, yakni mengembali-kan nama besar Lemkari di Bali.Hampir sepuluh tahun LemkariBali tidak memiliki karatekatangguh khususnya di kelompoksenior sejak mundurnya AgungBagus dan Wayan Ardika.

Masyarakat karate Bali pastitahu bagaimana prestasi AgungBagus dan Ardika ketika masihjaya-jayanya. Keduanya selalumasuk tim inti FORKI Bali diberbagai ajang kejurnas danPON. Agung Bagus dan Ardikabahu-bahu mengharumkan timkarate Pulau Dewata bersamakarateka dari perguruan/aliran

lainnya, sebut misalnya ArdyGanggas, Yudi Arsana, MaryotoSubekti, dan Putu Supangkat.

Karateka muda potensialkini menghiasi Lemkari Bali.Mereka adalah Arnoldus DewaSare Ofong (kata peroranganusia dini), Ni Kadek Risma DwiAntari (kata perorangan kadet),Putu Kertayasa (kata peroran-gan kadet), Putu Ayu NovitaSari (kumite junior-48 kg), NiMade Tari Sumiadi Putri(kumite junior -59 kg), MadeWerayoga (kumite junior -76 kg),Komang Jodi Setiawan Trisnay-ana (kumite usia dini putra -30kg), Gede Wisnu Adnyana(kumite pra-pemula) dan KadekIrena Putri Kurnia Dewi (kumiteusia dini putri). Kesembilannama di atas bersama MadeWerayoga, Widiatmika, Pan-de Gede Nova (kata beregu se-nior) dan Nengah Suardana(kumite -60 kg senior)menyumbang medali emasbuat Bali pada kejurnastahun ini.

Masa depan Lemkari Baliada di tangan mereka. Se-jalan dengan harapan KetuaUmum PB Lemkari masabakti 2011-2015 Priyo BudiSantoso yang terpilih dalamKongres Lemkari di Bali.Menurut dia, tugas perdanan-ya adalah mengembalikankejayaan Lemkari agar mam-pu bersaing dengan aliranatau perguruan lainnya. (mw)

Bali Post/ist

SELAMAT - Ketua Umum Pengprov PTMSI Bali Nyonya Bintang Puspayoga memberi-kan ucapan selamat kepada petenis meja cilik pada pembukaan kejuaraan PialaMuliawan di Desa Tegalkerta, Denbar, Jumat (21/1) kemarin.

dan membina bibit-bibit tenis meja. ‘’Seorangatlet yang sering bertanding akan mampu men-gasah kemampuan dan meningkatkan kuali-tas permainannya,’’ ungkap wanita penggemarkain endek ini.

Dikemukakannya, mencetak atlet jadi tidakbisa secara instan, akan tetapi harus dibarengiprogram pembinaan berkesinambungan, danhasilnya baru bisa dirasakan beberapa tahunkemudian. Istri Wakil Gubernur Bali AAN Pus-payoga ini optimis jika program pembinaan di-lakukan dengan semangat kebersamaan dangotong royong dengan melibatkan semua ko-mponen masyarakat, bakal menelorkan atletyang memiliki teknik tinggi dan mental yangkuat.

Ketua Panitia Pelaksana Yulianus L. Siungmenyatakan, Piala Muliawan digelar sebagaiupaya regenerasi atlet. ‘’Kami sengaja menyasaratlet-atlet pemula yang nantinya akan dibinamenjadi atlet profesional,’’jelasnya.

PTM Muliawan yang didirikan dua tahunlalu, siap menampung siswa-siswi yang berni-at menggeluti tenis meja. Mereka dibebaskandari segala biaya. (022)

Gelar juara kata peroranganputra tingkat SMP disabet PutuKerta Yasa (Bangli). Putu Budi-arta (Dojo Noname, Badung)menjuarai kata perorangan pu-tra SMA. Medali emas kata per-orangan putri SMP diraih DwiHandayani (Denpasar).

Pada bagian lain, 24 karate-ka Dojo Tumbak Bayuh Meng-wi, ditolak ambil bagian karena

Aditya Catur Sabet EmasMangupura (Bali Post) -

Karateka Karangasem, I Putu Aditya Catur, men-jadi pendulang medali emas perdana pada KejuaraanKarate Pelajar se-Bali memperebutkan Piala BupatiBadung I/2011 di GOR Purna Krida, Kerobokan, Ju-mat (21/1) kemarin. Ia berjaya di kelas kata peroran-gan putra tingkat SD.

berasal dari aliran Institut Ka-rate-do Indonesia (Inkanas). Halini membuat Ketua MajelisSabuk Hitam (MSH) InkanasGede Putu Kertiyasa kecewa.‘’Mental mereka down gara-gara tak boleh tampil, pada-hal sudah melakukan persia-pan,’’ terangnya.

Ketua Panpel Nyoman Gra-ha Wicaksana menjelaskan, ka-

rateka yang tampil perlu suratrekomendasi dari perguruanasalnya. Dia memohon maaf jikaada kesalahan, sebab terdapatperbedaan persepsi dan penaf-siran antara karateka yangmengundurkan diri (keluar) danpindah perguruan.

Klemen MarakSementara itu, petinju

Bali, Klemen Marak, meleng-gang ke babak final dalamkejurnas tinju terbuka antar-sasana di Semarang, Jateng.Klemen meladeni petinju tuanrumah Agustinus Elias padapartai puncak kelas bulu (56kg), Sabtu (22/1) malam ini.

Pelatih Gusti Adi Swandanayang dikontak dari Denpasar,menerangkan, peluang Klemenmenundukkan Agustinus Eliassangat terbuka. Dirinya sudahmempelajari gaya bertinju dankelemahan Elias. ‘’Kami sudahmengetahui titik kelemahanElias, mudah-mudahan Klemenmampu menjinakkannya diatas ring,’’ sebut Adi Swandana.

Sementara tiga petinju Balilainnya menyumbangkan pe-runggu. Mereka adalah Rinoyang turun di kategori juniorkelas terbang (50 kg), HorpiesLay (kelas layang ringan/46 kg)dan Depriyanto (kelas ringan/60 kg). (022)

Page 11: Bali Post. Sabtu Kliwon, 22 Januari 2011

11Sabtu Kliwon, 22 Januari 2011 OLAHRAGA

“Game pertama sayamendapat tekanan lebih dulusejak poin-poin awal, dan sayamainnya sedikit lambat sehing-ga dikendalikan terus-menerusoleh lawan,” ujar Simon men-genai game pertama saat iasempat tertinggal dan meraihkemenangan ketat 21-19.

Sementara unggulan keduaTaufik Hidayat mengalahkanpemain Jepang Kenichi Tago21-15, 21-15. “Besok saya akanbermain sebaik mungkin,”kata Simon mengenai perte-muannya kembali denganmantan rekan latihannya diPelatnas Cipayung itu.

“Memang tidak mudahmengalahkan Taufik, makan-ya saya akan bermain sebaikmungkin dan tanpa beban,”tambah pemain peringkat 27dunia yang mengalahkanTaufik di Malaysia Super Se-ries 2008 namun kalah dalampertemuan terakhir di Indone-

Chicago –Derrick Rose mencetak 26 poin saat Chicago Bulls men-

galahkan Dallas Mavericks 82-77 pada pertandingan lanju-tan babak reguler kompetisi basket NBA, Jumat (21/1) ke-marin).

Rose memasukkan sembilan dari 28 tembakan untukBulls yang memainkan pertandingan ketiga berturut-turuttanpa diperkuat oleh bintang mereka, forward Carlos Booz-er yang tengah cedera.

“Kemenangan adalah kemenangan,” kata Rose. “Semuapermainan pada pertandingan itu buruk kecuali bagaima-na kita bertahan.”

Dirk Nowitzki melesakkan 19 poin untuk memimpinMavericks, sementara Jason Terry, Tyson Chandler sertaDeShawn Stevenson masing-masing menyumbang 12 poin.Stevenson menyarangkan empat dari 10 tembakan tiga-an-gkanya.

Setelah pull-up jumper Rose memberi Bulls keunggulan80-77 pada sisa waktu 55 detik lagi, Terry gagal melesak-kan tembakan tiga-angkanya pada sisa waktu 15 detik.

Pemain Bulls Kyle Korver kemudian berhasil menyarang-kan dua lemparan bebasnya guna memastikan kemenan-gan itu.

Mavericks berhasil membukukan kemenangan atas LosAngeles Lakers sehingga menghentikan rentetan kekalah-annya pada enam pertandingan.

Mavericks merebut keunggulan 20-19 setelah kuarterpembukaan dan Bulls memimpin pertandingan di kuarterkedua, dengan mencetak skor 18 dari 25 poin saat Chicagomemimpin 44-35 pada paruh waktu.

Dallas membuka kuarter ketiga dengan suatu pengum-pulan angka yang mengesankan sehingga berhasil unggul15-4.

Kemenangan itu membuat Bulls menguatkan posisi Bullsdi puncak klasemen Divisi Sentral dengan rekor menang-kalah 29-14. Mavericks (27-15) menempati posisi kedua Di-visi Barat Daya.

Dalam pertandingan lain tuan rumah Charlotte Hornetsdan Portland Trail Blazers juga meraih kemenangan kan-dang. Hornets membekuk Philadelphia 76’ers 100-97 danBlazers mengalahkan LA Clippers 108-93. (yud/rtr)

Semarang (Bali Post) –Pejudo nasional asal Jawa

Tengah, Kresna Bayu, akhirn-ya mundur dari pemusatanlatihan nasional (pelatnas)yang dipersiapkan tampilpada SEA Games XXVI diSumatra Selatan dan DKIJakarta, November 2011.

“Dikatakan mundur jugabisa, dikatakan dicoret jugabisa karena memang tidakada kecocokan antara sayadengan manajemen Pengurus

Melbourne –Petenis Serbia Novak Djokov-

ic melaju ke putaran empat tur-namen Grand Slam AustralianTerbuka tanpa perlawanan be-rarti dari lawan yang juga rekansenegaranya Viktor Troicki, Ju-mat (21/1) kemarin. Troicki mun-dur karena cedera sesudah kalahdi set pertama 2-6.

Setelah pukulannya mem-bentur net, Troicki mendekatipetenis nomor tiga dunia itu me-meluknya dan menghentikanpertandingan yang baru berlang-sung 39 menit. “Seperti pemaintenis mana pun, Anda tidak in-gin menang dengan cara ini,”ujar Djokovic, juara 2008 dalamwawancara di akhir pertandin-gan tersebut.

“Saya tahu sejak sebelumpertandingan dimulai bahwa diaada sedikit masalah dengan pe-rutnya. Saya tahu ini adalahpertandingan putaran ketiga se-buah ajang ‘grand slam’ dan diatampil 100 persen ... dan dia tidakmampu melanjutkannya.”

Belakangan, pihak penye-lenggara menyatakan Troickimundur dari pertandingan itukarena mengalami kejang ototperut.

Djokovic pada pertandinganberikutnya akan bertemu den-gan Nicolas Almagro, petenisunggulan 14 dari Spanyol, yangmengalahkan petenis unggulan17, Ivan Ljubicic (Kroasia) 6-4 7-6(8) 6-3.

Juara grand slam tujuh-kaliJustine Henin tersingkir dariturnamen Grand Slam Austra-lian Terbuka pada pertandinganputaran ketiga. Petenis unggu-lan kesebelas dan juara 2004 itudikalahkan oleh petenis RusiaSvetlana Kuznetsova 4-6, 6-7.

Pemain asal Belgia itu kalahtiga dari 19 kali pertemuannyadengan petenis Rusia yang men-jadi unggulan ke-23 setelah me-lewati set kedua yang berlang-sung ketat selama 79 menit.

Simon JumpaTaufik di Semifinal

Jakarta (Bali Post) –Simon Santoso melanjutkan langkahnya pada turnamen berhadiah 400 ribu

dolar AS, Malaysia Terbuka Super Series, dengan maju ke semifinal bertemu ung-gulan kedua Taufik Hidayat. Pada pertandingan perempatfinal yang digelar diPutra Stadium, Bukit Jalil, Kuala Lumpur, Malaysia, Jumat (21/1) kemarin, Simonmeraih kemenangan atas pemain Indonesia lainnya, Alamsyah Yunus, 21-19, 21-9.

sia Super Series 2010.Semifinal tunggal putra

lainnya akan mempertemukanpemain Cina Chen Long den-gan pemenang pertandinganantara unggulan teratas LeeChong Wei dari Malaysia den-gan pemain Vietnam NguyenTien Minh. Sebelumnya Chenmenang tanpa tanding karenalawannya di perempatfinalyang juga rekan senegaranya,Lin Dan mengundurkan diri.

Ganda putra unggulankeenam Bona Septano/Mo-hammad Ahsan juga maju kebabak empat besar setelahmereka mengalahkan pasan-gan Korea Cho Gun Woo/KwonYi Goo 21-17, 21-15 hanyadalam 31 menit.

Mereka akan memperebut-kan tempat di final dengan pe-menang antara unggulan ked-ua Ko Sung Hyun/Yoo Yeonseong dari Korea melawanunggulan kelima asal Cina

Chai Biao/Guo Zhendong yangtampil pada partai terakhirsemalam.

“Kalau dengan pasanganKorea itu saya pernah kalah diHongkong (Super Series 2010),sedangkan yang China, mere-ka pasangan baru jadi belumbisa ditebak mainnya,” ujarBona mengenai calon lawanmereka di semifinal.

“Tetapi saya lebih berharapKorea yang menang biar bisabalas dendam,” tambahnya.

Adapun langkah satu-satu-nya tunggal putri Indonesiayang tersisa, Linda Weni Fan-etri dihentikan pemain Cinaunggulan ketiga Wang Yihandengan kekalahan 9-21, 19-21.

Unggulan ketiga ganda pu-tra Alvent Yulianto/HendraAprida Gunawan juga haruspulang setelah dikalahkanpasangan Denmark Mads Con-rads-Petersen/Jonas Rasmus-sen 16-21, 19-21. (ant)

Kresna Bayu Mundur dari Pelatnas SEA GamesBesar Persatuan Judo Selu-ruh Indonesia (PB PJSI),”kata Kresna Bayu di Sema-rang, Jumat (21/1) kemarin.

Peraih medali emas SEAGames XXV Laos 2009 terse-but tidak secara gamblangmenjelaskan alasan ketidak-cocokan dirinya dengan mana-jemen induk olahraga judo diTanah Air. “Daripada sayaterus seperti ini lebih baiksaya keluar dari pelatnas danmemilih latihan di Semarang

serta melatih pejudo yang ter-gabung dalam klub Satria,Tengarang, Kabupaten Sema-rang,” katanya.

Ia mengakui, dirinya meru-pakan salah satu pejudo yangdipanggil masuk pelatnas un-tuk persiapan tampil padapesta olahraga multi eventantarnegara Asia Tenggaramendatang. “Surat keputusan(SK) pemanggilan itu ada,tetapi karena ada ketidakco-cokan dengan manajemen

akhirnya saya pilih untukmundur,” katanya.

Putra pelatih judo JawaTengah itu sudah 10 kali mem-bela Indonesia tampil padaSEA Games dan hanya sekaligagal meraih medali emas,yaitu pada SEA Games diThailand empat tahun yanglalu, selebihnya selalumenyumbang medali emas.

Terakhir saat meraih med-ali emas pada kelas -100 kilo-gram setelah menang dengan

Djokovic MenangTanpa Perlawanan

Henin, yang baru kembali lagiberaksi di ajang ‘grand slam’ inisetelah absen selama enam bu-lan karena menderita cederapada sikunya saat bertanding diWimbledon tahun lalu, berjuangmengatasi kesalahanya sendiri.Ia berusaha bangkit dengan se-mangat tinggi setelah kalah diset pertama. Namun Heninakhirnya menyerah setelah ke-walahan mengatasi pukulan-pukulan Kuznetsova.

“Saya sangat senang dengancara saya bermain hari ini, teru-tama di set pertama,” ujar Kuz-netsova dalam wawancara diakhir pertandingan itu. Kuznets-ova pada pertandingan di puta-ran keempatnya akan bertemudengan juara Prancis TerbukaFrancesca Schiavone.

Unggulan utama CarolineWozniacki membalas kekalahan-nya yang mengejutkan pekanlalu dari petenis Slowakia Do-minika Cibulkova dengan meno-rehkan kemenangan 6-4, 6-3.

Wozniacki, yang tengahberusaha meraih gelar juaraGrand Slam-nya yang pertama,dikalahkan Cibulkova dalampertandingan pertamanya padaajang Sydney International.Tetapi petenis berusia 20 tahunitu selalu tampak bersemangatpada pertandingan yang ber-langsung selama 1 jam 32menit pada Jumat itu danmemperoleh keuntungan daribeberapa kali kesalahan pent-ing Cibulkova untuk kemudianmengantarnya ke putaran em-pat dimana dia akan bertemuadengan petenis asal Latvia,Anastasya Sevastova.

“Dominika adalah pemainyang tangguh. Saya kalah darin-ya di Sydney pekan lalu olehkarena itu saya tahu ini akanmenjadi suatu pertandinganyang paling alot,” tutur Wozni-acki. “Saya sangat senang sayabisa mengatasinya dengan baik.”(afp/ant)

Rose Cetak20 Poin Saat Bulls

Kalahkan Mavericks

nilai ippon atas pejudo Sin-gapura Pui Seng Wee padaSEA Games XXV di Laos 2009.

Sebelumnya Bayu jugamenyumbangkan medaliemas pada Asian Martial ArtGames (AMAG) di Bangkok,Thailand, Agustus 2009, den-gan mengalahkan pejudo In-dia Anil Kumar. Selain SEAGames, Kresna Bayu sudahtiga kali membela Indonesiapada Asian Games dan Olim-piade. (ant)

Bali Post/apBLOK - Pemain Chicago Bulls Derrick Rose membloktembakan pemain Dallas Mavericks Jason Terrydalam pertandingan kompetisi NBA, Jumat (21/1) ke-marin. Bulls mengalahkan Mavericks 82-77 .

Bali Post/rtrJANGKAU BOLA - Tunggal putra Indonesia Taufik Hidayat menjangkau bola pengem-balian Kenichi Tago dari Jepang di babak perempatfinal turnamen Malaysia Terbu-ka, Jumat (21/1) kemarin. Taufik melaju ke semifinal dan akan menghadapi rekan-nya, Simon Santoso.

Bali Post/apDANSA - Petenis Serbia Novak Djokovic (kanan) berdan-sa dengan bintang televisi “Dancing with the Stars” KimJohnson di Melbourne, Australia, Jumat (21/1) kemarin.Acara itu digelar usai partai Djokovic melawan rekansenegaranya, Viktor Troicki, yang tak mampu melanjut-kan pertandingan karena cedera.

Page 12: Bali Post. Sabtu Kliwon, 22 Januari 2011

12 Sabtu Kliwon, 22 Januari 2011OLAHRAGA

Monaco –Juara reli nasional Prancis

Bryan Bouffier dengan tangkasmenguasai lintasan licin dandalam kondisi bersalju untukmemenangi etape ke-9 ReliMonte Carlo, Jumat (21/1) ke-marin. Bouffier memimpin 28

Berlin –Klub juara Rusia Zenit St

Petersburg sedang menawarstriker Jerman Lukas Podol-ski senilai 15 juta euro (20juta dolar AS). “Lukas Podol-ski pemain terkenal, jika itudikatakan bahwa kami ter-arik itu betul tapi kami be-lum ada pembicaraan konk-ret,” kata direktur olahragaZenit Igor Korneev, Jumat(21/1) kemarin.

Pemain berusia 25 tahunyang telah ikut memperkuattimnas Jerman sebanyak 83kali dan mencetak 42 gol itubaru-baru ini menjadi kaptentim Bundesliga Cologne, na-mun harian Jerman Bildmelaporkan bahwa klub Ru-sia tersebut tertarik untukmengontrak pemain itu.

Podolski berada di ba-wah kontrak dengan Co-logne hingga 2013. Jika Co-logne terdegradasi dari ligautama Jerman, maka Podol-ski bisa menggunakan klau-sul kontrak untuk bisa men-dapatkan lima juta euro.Pintu transfer akan ditutuppada tengah malam 31 Jan-uari. (afp/ant)

Bouffier Geser Hanninendetik atas rekan senegaranyasesama pengendarai Peugeot,Francois Delecour, menjelangakhir perlombaan.

Di lintasan yang bervariasiantara tanah keras dan keringserta licin bersalju, Bouffieryang berusia 32 tahun mel-

onjak dari posisi ketujuh seharisebelumnya ke puncak klase-men. Keputusannya untukmenggunakan ban yang pasuntuk kondisi lintasan mem-buatnya berhasil tampil palingcepat, tidak seperti halnyajuara bertahan Hanninen.

“Kami mengambil risiko dalampemilihan ban, kami tidak men-yangka salju begitu buruk sehing-ga penampilan kami tidak berja-lan sesuai rencana,” katanya.

“Inilah reli dan apa saja da-pat terjadi, khususnya di Mon-te Carlo. Sekarang posisi kami

amat sulit tapi kami tidakakan menyerah,” katanya.

Reli Monte Carlo merupakanrangkaian putaran pertamaevent IRC (International RallyChallenge), sempalan dari serikejuaraan dunia WRC (WorldRally Championship). (rtr/ant)

PodolskiDitawar20 JutaDolar

Gol Inoha lahir setelah gelan-dang serang Shinji Kagawa lep-as dari perangkat offside dan

Jadwal Pertandingan

Liga Spanyol

Sabtu (22/1)Sevilla vs Levante

Minggu (23/1)Barcelona vs Racing SantanderValencia vs MalagaGetafe vs EspanyolReal Zaragoza vs Deportivo CorunaSporting Gijon vs Atletico MadridAlmeria vs Osasuna

Senin (24/1)Real Madrid vs Real MallorcaVillarreal vs Real Sociedad

Selasa (25/1)Athletic Bilbao vs Hercules CF

Liga Inggris

Sabtu (22/1)Wolverhampton Wanderers vs LiverpoolArsenal vs Wigan AthleticBlackpool vs SunderlandEverton vs West Ham UnitedFulham vs Stoke CityManchester United vs Birmingham CityNewcastle United vs Tottenham HotspurAston Villa vs Manchester City

Minggu (23/1)Blackburn Rovers vs West Bromwich Albion

Selasa (25/1)Bolton Wanderers vs Chelsea

Liga Italia

Sabtu (22/1)Palermo vs BresciaParma vs Catania

Minggu (23/1)AS Roma vs CagliariUdinese vs Inter MilanBari vs NapoliBologna vs LazioChievo Verona vs GenoaFiorentina vs LecceSampdoria vs Juventus

Senin (24/1)AC Milan vs Cesena

Liga Jerman

Sabtu (22/1)Hamburg SV vs Eintracht FrankfurtBayern Munich vs KaiserslauternBorussia Dortmund vs VfB StuttgartMainz vs VfL WolfsburgHanover 96 vs Schalke 04Freiburg vs NurembergCologne vs Werder Bremen

Minggu (23/1)Borussia Moenchengladbach vs Bayer LeverkusenHoffenheim vs FC St.Pauli

Liga Prancis

Minggu (23/1)Racing Lens vs Caen

Piala Prancis

Sabtu (22/1)Sochaux vs Paris FC (III)SO Chambery Foot (V) vs Stade BrestClermont (II) vs Stade de Reims (II)Angers SCO (II) vs Girondins BordeauxBoulogne-sur-Mer (II) vs Drancy (IV)Nimes Olympique (II) vs AS NancyNantes (II) vs Raon-l’Etape (IV)Quevilly (IV) vs FC Martigues (IV)

Minggu (23/1)Fontenay-le-Comte (IV) vs FC LorientAS Cherbourg (IV) vs Le Mans (II)Racing Strasbourg (III) vs Evian Thonon Gaillard FC (II)Vaux-en-Velin (ML) vs Stade RennesCS Sedan Ardennes (II) vs Metz (II)Agen (V) vs Paris St GermainLille vs Wasquehal (V)

Senin (24/1)Nice vs Olympique Lyon

Jadwal Pertandingan

Piala Asia

PerempatfinalSabtu (22/1)Australia vs IrakIran vs Korea Selatan

Jepang RaihTiket ke SemifinalDoha –

Jepang meraih tiket ke semifinal Piala Asia dengan menyingkirkan Qatar 3-2,Jumat (21/1) kemarin. Gol penentu kemenangan tim Samurai Biru itu dihasilkanMasahiko Inoha di pengujung akhir pertandingan.

berhadapan dengan kiper QatarQasem Burhan. Bola dikuasaiInoha dan disorongkan ke ga-

wang yang tak terkawal.Jepang tertinggal 0-1 dan

kehilangan Maya Yoshindamenit ke-62. Bahkan tuan ru-mah yang didukung penuhpenonton yang memenuhi Sta-dion Al Gharafa, sempat dua kalimemimpin 1-0 dan 2-1.

Penyerang kelahiran Uru-guay Sebastian Soria dan FabioCesar, kelahiran Brazil, mem-bawa tuan rumah memimpinpada menit ke-12 dan 63. Ka-gawa menyamakan kedudukanlewat kedua golnya (28 dan70)sebelum Jepang meraih tiketke-4 besar melalui gol Inohamenit ke-89.

Korsel KhawatirKorea Selatan mengkhawat-

irkan penampilan Iran yang pe-main-pemainnya sering mem-buat pelanggaran. Kedua timakan bertemu di babak perem-patfinal Piala Asia, Sabtu (22/1)malam ini.

Pelatih Korsel Cho Kwang-rae menuduh Iran akan meng-gunakan taktik kotor dalampertandingan di Stadion QatarSports Club tengah malam ini.

“Saya melihat tim Iran dalambeberapa pertandingan sebel-umnya dan bagi penggemarsepak bola, lebih baik jika mere-ka tidak melakukan banyak pe-langgaran,” ujar Cho yangmengkritik penampilan calonlawannya itu.

Dibandingkan dengan duel

antara Australia dan Korea Se-latan yang menghasilkan hasilimbang 1-1, Cho mengakuipertandingan di Grup C itu ber-jalan keras tapi dengan menggu-nakan taktik yang baik. “Mere-ka menampilkan permainanfisik dan baik secara taktik. Tapitim Iran melakukan banyak pe-langgaran,” lanjutnya.

Pertemuan ini merupakankelima kalinya bagi kedua tim dibabak perempatfinal . Korsel ber-harap pertemuan itu terjadi difinal, seperti yang juga diharap-kan Iran. “Jika mereka menye-lesaikan babak penyisihan grupdengan baik, saya kira merekabertemu kita di final,” katapelatih Iran Afshin Ghotbi yangmenyindir Korsel hanya mampumenempati posisi runner-up dibawah Australia di Grup C.

Ghotbi yang berkewargane-garaan AS mengaku memilikibanyak keuntungan mengha-dapi Korsel. Ia mendapat ban-yak pengalaman karena pernahmenjabat asisten pelatih di tim-nas Korsel selama lima tahun.

Ghotbi menolak tuduhantimnya banyak melakukan pe-langgaran dan meyakini bisamemenangkan turnamen iniuntuk keempat kalinya sejaktrofi pertama diraih pada 1976.“Dengan penuh hormat padapelatih, saya kira mereka perlumelanggar kita untuk menghen-tikan kemenangan, karena timyang lebih baik,” lanjut Ghotbi.

Tiket semifinal juga diper-ebutkan antara Australia mel-awan Irak. Pertandingan iniakan digelar di Stadion AlSadd. (yud/rtr)

Bali Post/ap

PENENTU - Masahiko Inoha memastikan kemenanganJepang 3-2 atas Qatar di perempatfinal Piala Asia, Ju-mat (21/1) kemarin.

TERCEPAT - PereliPrancis Bryan Bouffier

sempurna menyele-saikan etape ke-9 ReliMonte Carlo, Jumat

(21/1) kemarin denganmobil Peugeot 207

S2000. Bouffier mencat-at waktu tercepat danmemimpin klasemen

sementara.

Bali Post/rtr

Page 13: Bali Post. Sabtu Kliwon, 22 Januari 2011

INTERAKTIFSabtu Kliwon, 22 Januari 2011 13

Denpasar (Bali Post) -

Sejumlah agen perjalanan di Australia mulai mempertanyakan

kondisi Bali, menyusul penemuan sembilan warganya yang diny-

atakan positif terjangkit virus Legionnaire Pneumonia (LP). Me-

ski demikian, pihak maskapai Garuda Indonesia yang melayani

penerbangan Denpasar-Australia menyatakan kondisi itu belum

memengaruhi jumlah kunjungan mereka ke Pulau Dewata.

Mereka mencari tahu kebenaran pemberitaan di sejumlah

media di Australia. ‘’Wajar saja mereka khawatir, namun hing-

ga saat ini belum ada dampak terhadap kedatangan wisatawan

asal negeri kanguru tersebut,’’ ungkap General Manager (GM)

Garuda Indonesia Kantor Denpasar, Jubi Prasetyo, Jumat (21/

1) kemarin.

Menurutnya, adanya imbauan pemerintah Australia (travel

advisory) kepada warganya yang berkunjung ke Pulau Dewata

untuk berhati-hati tidak menimbulkan adanya pembatalan kun-

jungan. Kendati penemuan sejumlah warga Australia yang din-

yatakan positif LP selama berlibur di Bali mendapat perhatian

serius negara tersebut.

Kendati demikian, sejumlah market atau partner bisnis Garu-

da di Australia sudah mulai menanyakan terkait serangan LP,

namun jumlah penerbangan Garuda dari Denpasar ke Austral-

ia dan sebaliknya masih tetap normal. ‘’Tidak ada pembatalan

penerbangan,’’ tegasnya.

Owner AWI Tour Nyoman Kandia di tempat terpisah juga

mengatakan dampak virus LP di Bali belum memengaruhi ak-

tivitas wisatawan ke Bali. Hingga kini, jumlah wisatawan teru-

tama pasar Australia ke Bali masih tetap stabil. Sejumlah pasar

yang termasuk rentan terhadap pengaruh isu juga tidak terlalu

kena pengaruh isu LP.

‘’Sampai saat ini belum terjadi penurunan jumlah wisata-

wan karena isu legionnaire, meski ada sejumlah wisatawan ber-

tanya-tanya mengenai penyebaran LP seperti yang diberitakan

sejumlah media,’’ sebutnya.

Kendati demikian, Kandia berharap pemerintah mengambil

langkah preventif guna menekan penyebaran virus LP, mulai

dari pintu masuk bandara hingga penyebaran di masyarakat.

Dengan penanganan yang serius, keraguan wisatawan terhadap

penanggulangan LP di Pulau Dewata terjawab. ‘’Kami pun se-

bagai pelaku yang menjadi ujung tombak pariwisata akan terus

berusaha memberikan penjelasan yang benar terhadap kondisi

di Bali tanpa ada yang harus ditutupi,’’ janjinya.

Dinas Pariwisata (Diparda) Bali mencatat, kedatangan wisa-

tawan Australia ke Bali selama periode Januari-November 2010

mencapai 585,140 orang. Atau mengalami peningkatan 46.72

persen dibandingkan periode sama tahun 2009 yang mencapai

398.809 orang. Kunjungan mereka ke Pulau Dewata selama 11

bulan menempati urutan pertama dengan andil 25.69 dari total

kunjungan 2,277,254 orang. (par)

Agen Perjalanan AustraliaPertanyakan Penyebaran LP di Bali

RADIO BERITA GLOBAL TERKINI

Anda Punya Keluhan Layanan Umum? Kirim SMS Anda ke 0361-2759650.Caranya Tulis BT< Spasi > Tulisan Laporan UmumAnda.

Bali erkiniTBBaliali erkinierkiniTTJl. T. Umar 200, Denpasar

Telp. 0361-264410, Fax. 246939

Distributor Utama

PT. ADIKA JAYA DEWATA

Radio SINGARAJA FM.Frekuensi: 92,0 MHz.Tlp: 0362-42187

Jalan Denpasar-Singaraja Longsor

Jangan Tunggu Sampai Ada Korban

Perbaikan JalanJalan di Desa Besakih seki-

tar 400 meter di sebelah sela-

tan Manik Mas jebol. Mohon

pihak terkait segera memper-

baiki karena jalan ini merupa-

kan jalan utama pariwisata.

Apalagi dua bulan lagi ada

upacara besar di Besakih.

Ngurah Tellow, Besakih

TKI ArabKenapa pemerintah tutup

JANGAN tunggu sampai ada korban. Jalur

utama Denpasar- Singaraja tepatnya di Desa

Luwus jalannya longsor, lebih dari dua bulan

belum diperbaiki. Mohon pihak terkait memper-

baiki segera. Hal itu disampaikan Kawan Global

dalam acara Bali Terkini yang disiarkan Radio

Global FM, Jumat (21/1) kemarin.

mata ya/mandul mengenai TKI

Arab Saudi di kolong jembat-

an. Devisa mereka masuk ke

kas negara, sementara kas ne-

gara dirampok koruptor juga

pakai gaji pengelola negara,

sampai warga ngemis dengan

aksi Rp 1.000. Begini cara

mengelola negara?

Budi, Denpasar

Harga NaikHarga-harga naik, koruptor

merajalela, cari PNS di daer-

ah-daerah pakai uang ratusan

juta, pengangguran makin ban-

yak, masyarakat sengsara di

dalam maupun di luar negeri,

musibah bencana makin ban-

yak, pergulatan politik tak

henti-henti. Walah, mengapa

begini pemeritahan sekarang

ya?

Geblut, Denpasar

’’Benyah Latig’’Kondisi Jalan Nakula yang

baru saja selesai diperbaiki

namun kini benyah latig, mo-

hon secepatnya diperbaiki lagi,

karena sangat berbahaya bagi

pengemudi.

I Nym. Suardiasa,

Legian

PemerataanInfrastruktur

Saya sangat setuju diban-

gunnya bandara di Bali Utara,

bukan hanya karena guber-

nurnya dari Buleleng, tetapi

lebih pada pemerataan infra-

struktur di Bali. Banyak seka-

li potensi yang bisa dikem-

bangkan di Bali Barat & Utara

dengan bandara tersebut.

Adi Ariantika,

Denpasar

Bedah RumahKepada Bapak Mangku

Pastika, saya mau tanya, apa-

kah di tahun 2011 ini masih

berlanjut bedah rumah yang

bapak lakukan di tahun lalu?

Kalau masih saya mohon bap-

ak meninjau rumah yang be-

ralamat di Desa Tamblang,

Banjar Kaja Kangin, Kecama-

tan Kubutambahan. Saya kasi-

han melihat kehidupan kelu-

arga mereka, rumahnya sudah

tidak layak dihuni, atap rumah

sudah bocor.

Bapak Agus, Singaraja

Jalan LongsorJangan tunggu sampai ada

korban. Jalur utama Den-

pasar- Singaraja tepatnya di

Desa Luwus jalannya longsor,

lebih dari dua bulan belum

diperbaiki. Mohon pihak

terkait memperbaiki segera.

Sunarda Luwus.

(yus)

Jakarta (Bali Post) -

Menteri Koordinator bidang

Kesejahteraan Rakyat Agung

Laksono mengatakan pemerin-

tah segera mencairkan anggaran

untuk percepatan pencapaian

stabilisasi pangan dan program

perlindungan sosial. “Pemerin-

tah akan berupaya segera men-

cairkan anggaran tersebut,”

kata Menko Kesra Agung Lak-

sono di Jakarta, Jumat (21/1)

kemarin.

Agung menjelaskan, men-

genai pencairan anggaran itu

merupakan hasil rapat koordi-

nasi para menteri di bawah koor-

dinasi Menko Kesra dan Menko

Perekonomian, Kamis (20/1)

malam.

Dalam rapat tersebut, kata

Bali Post

PERSINGKAT JARAK - Seorang pengendara sepeda motor melintasi jembatan darurat

dari bambu yang melintasi Sungai Opak, di Panggung, Argomulyo,Cangkringan, Sleman,

Yogyakarta, Jumat (21/1) kemarin. Warga mengakui jembatan darurat yang dibuat secara

swadaya oleh masyarakat ini dapat memperpendek jarak tempuh sekitar tujuh kilometer

karena putusnya jembatan yang melintasi Kali Opak akibat terjangan lahar dingin.

Pemerintah Segera CairkanAnggaran Stabilisasi Pangan

Agung, disepakati jika Kemente-

rian Keuangan akan membantu

proses pencairan anggaran tan-

pa mengabaikan prosedur yang

ada.

“Kemungkinan pencairan

dana bisa terlaksana pada Feb-

ruari atau Maret 2011,” katan-

ya. Agung juga mengatakan per-

cepatan pencapaian stabilisasi

pangan dan program perlindun-

gan sosial diperlukan mengingat

tingginya harga sejumlah ko-

moditas pokok.

“Rapat tersebut dilakukan

untuk mengantisipasi dan mem-

inimalisasi dampak gejolak sit-

uasi terhadap masyarakat ber-

penghasilan rendah,” katanya.

Dia juga menyebutkan, salah

satu hasil yang disepakati dalam

rapat adalah penambahan be-

ras untuk orang miskin (raskin).

“Selama Januari sampai

Maret pemberian raskin akan

ditambah satu kali,” katanya.

Menurut Agung Laksono,

pagu raskin tahun 2011 seban-

yak 3.147.841.260 kg dan ditu-

jukan bagi 17.488.007 Rumah

Tangga Sasaran (RTS) di 33

provinsi. Sementara realisasi

raskin secara nasional tahun

2010 cukup baik, mencapai 98,52

persen. Selain itu, upaya lain

yang juga dibahas dalam rapat

adalah penyelenggaraan pasar

murah yang dikoordinasikan

dengan pemerintah daerah,

Badan Usaha Milik Negara

(BUMN) serta partisipasi para

pengusaha. (ant)

Jakarta (Bali Post) -

Wakil Ketua DPR Taufik Kurniawan meminta pengadilan

banding berlaku adil dalam memutus perkara mafia pajak Gay-

us. Penegasan tersebut menyusul rencana kejaksaan mengaju-

kan banding ke Pengadilan Tinggi DKI Jakarta atas vonis 7

tahun penjara dan denda Rp 300 juta terhadap terpidana kasus

mafia pajak Gayus Halomoan Tambunan.

''Kita hanya bisa mengharapkan adanya proses keadilan yang

dilakukan oleh lembaga kehakiman kita,'' kata Taufik di Ge-

dung MPR/DPR Jakarta, Jumat (21/1) kemarin.

Taufik meminta dalam proses banding itu, tidak ada satu

pun pihak atau kepentingan yang mengintervensi kasus Gayus.

Apapun keputusan majelis hakim persidangan banding nanti,

harus diterima dan sesuai keadilan. ''Biarkan masalah Gayus

proses pengadilan yang memutuskan, kita tinggal menunggu

sampai proses banding dan sebagainya. Tanpa kita mencampu-

ri atau mengintervensi karena itu menjadi kewenangan hakim,''

tegas Sekjen DPP Partai Amanat Nasional (PAN) itu.

Sementara itu, Ketua DPR Marzuki Alie meyakini vonis 7

tahun penjara bagi terpidana kasus mafia pajak Gayus Halo-

moan Tambunan baru sebagiann kecil dari hukuman yang diberi-

kan. Menurutnya, kasus Gayus sudah melebar sehingga Gayus

bisa dikenai pasal lain di luar kasus penyuapan yang telah

divonis hakim.

‘’Kalau terbukti Gayus korupsi, ya harus dibuktikan dulu.

Makanya kasus 150 perusahaan ini ditindaklanjuti. Nah itu

baru berbicara tindak pidana korupsinya,‘’ kata Marzuki, ke-

marin.

Dia mengaku tidak tahu pasal apa yang digunakan majelis

hakim PN Jakarta Selatan yang dipimpin Albertina Ho untuk

memvonis Gayus Tambunan yang hanya memvonis dengan hu-

kuman 7 tahun penjara dan denda Rp 300 juta. Jaksa memu-

tuskan apa yang telah ditutut dan pasal yang digunakan. ‘’Hak-

im itu kan cuma membuktikan, apakah pasal itu terbukti atau

tidak. Saya enggak tahu detailnya pasal apa yang digunakan,’’

ujarnya. (kmb4)

DPR Berharap BandingVonis Gayus Berlaku Adil

Padang (Bali Post) -

Fraksi Golkar DPRD Padang mengingatkan wali kota setem-

pat untuk melakukan pengawasan ketat penyaluran dana ban-

tuan gempa 2009 agar jangan terjadi “sengsara dan nikmat”

pada kelompok tertentu dan rakyat. ‘’Golkar tidak ingin bencana

gempa itu membawa sengsara pada rakyat, tetapi nikmat bagi

seseorang atau kelompok orang tertentu,” kata Ketua Fraksi

Golkar DPRD Padang Jumadi dalam pendapat akhir fraksi ten-

tang RAPBD Padang 2011 di Padang, Jumat (21/1) kemarin.

Karena itu, tambahnya, Wali Kota Padang perlu mening-

katkan fungsi pengawasan dalam pelaksanaan kegiatan pem-

bangunan kembali fasilitas umum dan pemukiman masyarakat

pascagempa.

Ia menegaskan, perlunya peningkatan pengawasan karena

dalam belanja langsung pada APBD Padang 2011 komponen

alokasi terbesar adalah untuk pembangunan kembali beberapa

fasilitas umum yang roboh dan rusak berat akibat bencana itu.

Agar alokasi dana untuk pembangunan kembali pascagempa

tidak menyebabkan terjadi “sengsara dan nikmat”, maka perlu

adanya perencanaan yang matang dalam pembangunan terse-

but. Perencanaan ini juga untuk antisipasi terhadap kemungki-

nan terjadinya lagi bencana sama dimasa datang, tambahnya.

Untuk itu, kata Jumadi, jangan asal dibangun saja tetapi kelay-

akan secara teknis sesuai dengan kondisi daerah harus menjadi

prioritas.

Pemerintah Kota Padang, membutuhkan dana mencapai Rp1,957

triliun untuk membiayai rehabilitasi dan rekonstruksi berat untuk

kembali membangun dan bangkit pascagempa 7,9 SR pada 30 Sep-

tember 2009.

Kebutuhan dana itu terungkap dalam pertemuan dan dialog antara

para anggota DPRD Sumbar dari daerah pemilihan Sumbar-I (Kota

Padang dan Kabupaten Kepulauan Mentawai) dengan pemerintah

kota dan pihak terkait di Padang, beberapa waktu lalu.

Dana Rp1,957 triliun itu dibutuhkan untuk membiayai 14 keb-

ijakan dalam rehabilitasi dan rekonstruksi Kota Padang, meliputi,

pemindahan pusat pemerintahan Kota dari lokasi saat ini (di ka-

wasan pesisir pantai, red) ke lokasi baru yakni kawasan Padang By

Pass atau Bukit Napa. Kemudian, memulihkan perekonomian dan

merevitalisasi Pasar Raya Padang dan pasar-pasar satelit lainnya

serta mereorganisasi jaringan transportasi, termasuk menata ka-

wasan pusat kota lama (kawasan Pondok, Muaro dan Pasar Ga-

dang). (ant)

Dana Gempa Jangan Jadi’’Sengsara dan Nikmat’’

Page 14: Bali Post. Sabtu Kliwon, 22 Januari 2011

14 Sabtu Kliwon, 22 Januari 2011IKLAN MINI

Tarif iklan Mini/Baris : Rp 35.000,- per baris (30 character), minimum 2 baris, maksimum 10 baris (bayar dimuka)+Rp 50.000,- disiarkan Global FM 96,5 (3 x Siar) atau tambah Rp 5.000,- untuk disiarkan 2 kali di Radio SWIB 106,8 FM Amlapura

Iklan Peluang Emas : Rp 750.000,- maksimum ukuran 1 kolom X 3 cm, 10 kali muat/bulan (bayar dimuka)tidak termasuk iklan lowongan/dijual/dikontrakkan rumah, tanah, ruko, mobil, dll. Tarif khusus63 tahun Bali Post. Iklan mendesak untuk dimuat besok, diterima sampai pukul : 18.00 Wita

Materi iklan diserahkan berupa file dalam bentuk CD/Flashdisk dengan format: Coreldraw atau Photoshop

Sarana promosi, mempertahankan, memperluas pasar serta meningkatkan citra perusahaan, Paling efektif, mini biaya, maksimal hasilnyaIKLAN MINI - IKLAN PELUANG EMAS

Jakarta : (021) 5357602 - Fax : (021) 5357605 Mataram : (0370) 639543Denpasar : (0361) 225764 (hunting) e-mail:[email protected] : (031) 5633456

Informasi pasang iklan TeleponMenerima Pembayaran dengan

VISA

KARIER AD BALI POST

DIBUTUHKAN

Syarat :1. Punya kendaraan sendiri (1 & 2)2. Lulusan SMA / Setara (1)3. Lulusan D3 Mesin / Setara (2)4. Bonus dan insentif menarik

1. MARKETING WATER HEATER2. SUPERVISOR TEKNISI WATER HEATER

Jl. Gatsu Barat No. 474 A Denpasar0361- 426213, 8226935

U.682356-low

Lamaran dikirim ke :

U.682446-low

City Htl in Dps(Teuku Umar) lookingfor Reception,CV send to [email protected],426835

999-682412

Kapal Pesiar terbesar membu-tuhkan banyak Chefs & Cooks,biayamurah brgkat cepat.CV ke PT.BDMdi Kampus SPB, [email protected]

999-682409

Job kontruksiBrunei biaya 4jtG j B $660 , p tg g j ema i lagen_ tk i@ yahoo .comHub.087880771199 urus VisaJpg, Aus, Turky

031-682591

Dcr Pembantu RT.U/tdrdlmGj.bagus H.081805457989

999-682307

Dcr Tukang Cuci Mbl, Jl CokroNo.353, Hub: 414452

164-682578

Cr 2 PRT/B.Siter G.1,2jt.Tdr dlm081916718747 lgs krj djmpt

999-682308

Dcr PRT/B.Siter G.1jt tdrdlm087861412911/081237903622 djpt

999-682361

Dcr HK,Engenring,Front Office,Security Krm PO BOX 2005Kuta

164-682588

novusbalivilla.com is seeking forexperienced Female GRO withReservation background,foreignlanguage Beside English is essen-tial. Apply with photo and CV [email protected]

164-682600

Dcr 2 Org lulusan SMEA/sederajatjurusan akuntansi,single bisa buatlap keuangan.Lam dikirim/dibawake Jl.Kenyeri Gg.Merak 1A DpsTlp.(0361)244178

!!!Dcr Accounting Staf min S1,max.25th fresh graduated,PT.Kuartindo Jl.Muding MundehNo.25 Dps Ph.430522/email:[email protected]

141-682738

!!!Dcr Admin Laki min.D1Hub.PT.Ultranindo 8476144

000-682114

!!!Dicari staf AdministrasiKeuangan,lulusan S1 Accounting,pengalman min 2th rajin, jujur bawalamaran ke jl.D.Poso 35 Sanur/kirimke: [email protected]

141-682736

!!!Job Newzealand Aussy Htl,Welder, Carpenter & Kebun Hub:0361-762753, 087857987802!!!

145-682586

!!Accounting + All Jobs + Levels250+ Jobs Online + Email AlertOffice/HR Mgr, FC & Acc Mgr, PMHotel Dir S&M, Logistic Staff, PA/Secr/Admmin, Merchandisers Call769073 Mon-Fri 9-5 + CVS [email protected]

156-682517

!!Bth:Relationshif Officer(RO) P/W S1 max 30th,segala jurusan.KirimCV: ke Gedung Sinarmas Lt1 Jln.Tantular No.8 Renon Dps (PT ASM)

141-682735

!!Quantity Surveyor Pria,D3, lancarexcel, bisa membuat RAB untukrumah, pengalaman min 5thn.Kirim CV & lamaran ke:[email protected]

004-682696

!!Receptionist Wanita, D3 Sekre-taris, lancar bhs.Inggris,word, excel,pengalaman min 3thn.Kirim CV &lamaran ke: [email protected]

004-682694

** Wnta min D3 max 25th, single utkAdm Kredit, H.081999328992

999-682271

**Main Dealer Toyota: Bth SalesExcutive, pria/wnt, min D3, max 27th,punya Sim A&C, pnmpln sopan &menarik. Lmrn kirim ke PT.AgungAutomall Jl.Cokroaminoto 47 Dpsplng lmbt Tgl 29/01/2011

005-679028

**Main Dealer Toyota: bth sales-man/girl(P/W,Min.D1,Sim A&CMax28 th).Lmrn lngkp kirim kePT.Agung Automall,Jl.Sunset RoadSeminyak Kuta(0361-9220099).Plng lmbt 30/01/2011.

005-682688

*Bth Cpt Adm Stock,Kasir, SPG u/Coffee Shop Hub: 8619419

999-682010

1.Adm min SMA (± 2thn)/D3 bsExcel, Ms Word.2.Spr min(±2th)Sim B1 Hub.PT.SAR Jl.Ry Sempidi425679

999-682287

1.Mgr Exctve,2.Mgr Prdction,3.AdmPrdction,Acc bakground(1,2) D1(3)Exprc 3yrs(1,2),Fluent English,Indonesian Citizan (1,2,3),CV.Jl. M.Yamin IV/5 T.262035

999-681453

4 Stars Resort in Tuban is currentlylooking for Asst.Sales Manager,Tlp,Operator(F),guest serviceAttendant(F) and Bartender.Pleasesend cv to: [email protected] onlyqualified candidates will be noted

005-682655

Accounting Head Needed urgent-ly bridges Bali.Campuhan UbudT.081236145051 / 970095 orApply,www.bridgesbali.com

999-681081

Adira Finance,Butuh Surveyor(CMO) min D3,S1.Lam ke Jl.LetdaTantular No.1 Renon Dps u/p GungBudy/Tjok Yuda.Hub:7850338/7914059

999-682342

Adm min D3 Akuntansi,MYOBberpengalaman.Kirim CV Jl.GatsuTengah 288X (Brt Apotik Anugrah 2)

999-682290

Adm pria&wnt bs komptr.berpnglmn Lam YamahaJl.Hasanudin 78 Dps

999-679985

Adm/Acc for project managementin Krbkn/Min D1 basic [email protected]

999-681706

Admin Wnt: Lamaran Kirim KeJl.Gatot Subroto VI Perum GrahaGatsu Mulia Blok B/22 Dps

999-682023

Adventure Comp is looking forSales Executive.Pls send applica-tion with Cv to PT.BQDT att.ms.Ratna Yulia, Jl.By Pass NgurahRai 445 Suwung Batan Kendal(0361.8080307)

999-682090

Agen Keramik+ Genteng Cari SalesP/Wnt&Tenaga Gudang Hub.7404904

999-682087

Akal cr SPG u/ Gramedia & ClandysLam Jl.Singasari 42 Dps,8750785

999-682439

Artist-Dcr kary u/ art studio diSerangan,background seni lukis,tertarik thd seni,kreatif,inovatif,energik & bertanggungjawab.Hub.286042/281440 (Senin-Jumat)

999-682225

Autorized Distributor Philips butuh1.Sales Marketing 2.Sales Project3.Drafter, syarat min SMU(1),D3(2,3) umur max 35 thn bsEnglish, Mic Office. SIM C & A,pengalaman Hub.Jln.By PasNgurah Rai 276B, 710625, 8056134

999-682233

Bali Int Spa School.An opportunityto join the Int Bali Bisa team.We areseeking Spa Therapists who havethe desire to become internationalyqualified Spa Trainers.A compre-hensive training program isgiven.Requirements:ExcellentEnglish,min 2 yrs exp as a SpaTherapist.Send cover letter&CVto:[email protected]/call.281289

999-680369

Bank cari segera Marketing S1,punya customer base dan cariPetugas Sundries S1.Lamr dikirimJl.Komp Diponegoro Megah BlokB18-20 Dps

999-682294

Bank Devisa bth kary/i,Front & backOffice fresh graduate, penampilanmenarik, Lamaran kirim keJl.Ry.Puputan No.1 Renon

999-682280

Billabong Kuta Square need SPGand Cashier experience in sameposition, max 25 yrs old English is amust, Japanese is a plus CV to:Billabong, Kuta-Square or email:[email protected]

034-682529

Bimbel Cr Marketing Part TimeHub.Dalung Permai Blok VV No.149Interview Selasa ,25 Januari 2011

999-682173

BPR Kanti membutuhkan;Pincab,AO,Kasir,EDP,CS.Lamaranlangsung/kirim Jl.Batuyang 67B Gyr

999-682180

Bth Cpt 15 Kary.Wanita Cantik/Manis Pengalaman tdk diutamakan,& 19 Karyawan Pria Hub:081999102722, tdk melayani SMS

999-682048

Bth Cpt Acc&Mrktg u/Rent Car&Tour, [email protected] /249691

999-681522

Bth cpt Salesman + Sopir Sim A PTGunung Slamat Jl.Buana Raya 44XXPadang Sambian Dps T:412018

110-682527

Bth cpt SPG/B,Mkt u/(event promo/permanen)&OB.Gj 1,5jt+Bns. Jl. Ke-nyeri Tulip No.11A T.6038117 up.Via

999-682295

Bth sgr Cook Helper.CV ke Kedai 3Nyonya, Jl.Pantai Kuta 8-9Telp:767218

154-682668

Bth Sgr Salesman,MD,BA Pengala-man,Kend sdri,Gaji+Komisi+Bonus.Lmrn Lsg Perum Grand KoriJl.Nuansa Kori 3/10 Ubung 415137

999-681489

Bth Sgr Teknisi SMK/D3 ElektroKirim ke PT.Protekindo Jl.By Pass IGst Ngr Rai Jimbaran 178/Email [email protected]

999-682072

Bth Sgr Therapist wnt u/kerja diCoconut Spa Maldive Biaya GratisHub.PT.BSMS 081999978067

999-681466

Bth: Sls TO & Free Lance,pria wntLam:Lgsg Jl.Kebo Iwa Sel 33 Dps418295/081220023357

999-682103

Busy Restaurant at Nusa dua look-ing for:waitress,female bartender,female Cook,Restaurant Managerminimum 1 year experience in sameposition,good looking person,fluentin English, maximal age 30 yearsold. Please send you CV includingphoto (full body) to [email protected]

999-680632

Cari karyawan:Adm,Sopir B1,STMbangunan,S1 Sipil,Lamaran lengkapke Imam Bonjol 533A Dps

999-682014

Cari Karyawati Serabutan tinggaldalam Hub:081338030303

999-682389

Cari Mktng propety Free Land sistemKomisi 8811378-081805688978

999-681559

Cari:Account Jl.Cokroaminoto 61GTelp.08179722958

999-682061

Circle-K bth 100 Kasir/Pramuniaga(Pria/Wnt,min.SMA,max.24th).OB(Pria,min.SMA,max.30th).Kirimke Jl.MT.Haryono 2B Dps (TulisJabatan yg dituju)

999-681590

Circle-K bth HR Supervisor(P.min,S1 Psikologi/MSDM/Ekono-mi, max.28th,exp.min.2th). Recruit-ment (P.min.S1 Psikologi/Ekonomi,max.28th).GA Staff (P.min. S1,m a x . 2 8 t h ) . C o m p e n s a t i o n &Benefit(P/W,min.D3 Ilmu Keseha-tan. max.28th).Krm ke Jl.MT.Har-yono 2B Dps(Tulis Jabatan yg dituju)

999-681587

Circle-K bth Legal Coordinator(P.min S1 Hukum,max30th,Exp min2th di Notaris).Loss&Prevention(P.min S1 Ekonomi,max30th,Expmin.2th auditcash/stock/assetdioperasional retail).PromotionSupport Coordinator (P.min.S1Ekonomi,max30th,Exp.min.2thdioperasional retail). Krm keJl.MT.Haryono 2B Dps

999-681583

Cook & Waitress wanted mustspeak English Ph.081338586610

156-682519

Cr bisa Tari FO,FB, Adm, Sopir minSMK/D1 Par/sdrjt PO Box 988

104-682543

Cr ChepCook,CookHelper,Waiter/SS, Stewerd Krm PO BOX 2005 Kuta

164-682587

Cr FO, Reservation, Adm, Driverpglm u/Hotel Fax CV 8446394

145-680057

Cr Guru Bimbel Teknos, Staf Admbaik & ramah Gianyar H.7412331

120-682599

Cr karyawati penjaga Bakery diCanggu 27A Ph.8872252,08123906132

000-681432

Cr Pembantu Gj 700 tenaga srbtLk2 T.487706,487612 Dijemput sgr

999-682363

Cr PRT Serabutan Gaji 650 tdr dlmHub.085238190404

999-679883

Cr Security Sertifikat Dikdas U/Hotel*4,max.25th,tb.min 168cm,min SMU T.7805930/087862479976

999-682400

Cr sgr Cook,D3/SMK Perhotelan,wanita max 27, waitress pnglmn,P/W,kirim CV ke PT.RPS Gd Lisaco JlJati Baru Raya no.28 Jkt,Fax:0213861711/[email protected]

004-682707

Cr sgr Kryw/i min SMA Lam lgsg bwsetiap jam krj, PT BPR BalagunaPerasta Jl.Ry Batutabih No.99X Klk(0366) 22139

165-680653

Cr Sopir Bus Pariwisata Hub Jl.Gunung Agung No.69 (dpn SMP 4)

999-681638

Cr staff wanita, lulusan SMA. Dilatihutk mjd Tutor H:217-4535

999-680624

Cr Tng Kerja Pria/Wnt,BujangMin.SMU Max 25t krm CV keUD.Bulan Bintang Jl.Ry Seminyak19 Kuta Tlp.733687 Segera

149-678197

Cr Tng srbtn u/Dapur & Tnga u/Kantin Di Nusa 2.081236801007

101-682715

Dbthkan pembantu lok kerjaKrbokan hub.081558833991

999-681599

Dbthkan staff gudang/stafpenjualan P/W SMA/K.Lam PT.IntiGrafika Teuku Umar 233-8521795

999-682204

Dbthkn Salesman Tradisonal &modern market:pnglmn di Bever-age min.2Thn,pny mtr dan SIM C,menguasai Dps & Badung.Lam dptdikrm ke PT.Atlantic Biru rayaJl.Gunung Soputan 88 DpsTlp.(0361) 7800088

999-682221

Dbthkn sgr krywan/ti u/mktngphrmsi,SIM C,pnmpln mnrk,gj pkk,tunj,bns ±2,5Jt/Bl Hub.081338606494

999-682196

Dbthkn sgr: Medical SalesRepresentatif, Teknisi, staf Akunting& staf Admin. Syrt: Min D3, pnglmmin 1 th, Lmr ke Jl.Diponegoro 135-137 Blok B-24-25 Dps, UP HRD, plglmbt 1 minggu.

999-681042

Dcr 1 Photographer bisa bhs InggrisHub email [email protected] Ph:08123811214

999-682451

Dcr 2 wnt pglm u/Salon diutamakanbs potong rambut/081337362222

101-681807

Dcr Acct/Adm Wnt single S1 AKT/mnj Gji tinggi 733776/[email protected]

999-680492

Dcr Acoounting min D3 Akuntansi,Operator dan design grafis Lam lgske CV Padilla,Jl.P.Moyo 40A Dps

999-682176

Dcr adm wnt pnglmn ±1th Jl.IknTuna Ry 17 Pel.Bnoa 8890511

110-681769

Dcr Adm wnt & sales pnglmn gaji+UM+insentive.Lmr ke PT.MatahariArtha Abadi Jl.Buluh Indah 34 Dps

999-682319

Dcr Admin Wnt Computer,SopirBujang,T.Dalam,Tk Jahitsebanyak2nya T.(0361) 731252

999-682053

Dcr Arstk bs Autocad,3D Max,Photshp Krm CV [email protected] / 727312/0817559885segera

110-682521

Dcr Cook, Cashier, Waitress bisaB.Ing u/rest Ph.758075

145-681744

Dcr cpt PRT bisa ngasuh bayi tidurdlm Hub.9279297

999-681730

Dcr Housemaid utk vila diSanur utkorg asing,bs masak&bhs Inggris.Fax data diri ke 288302,att Puput

004-682477

Dcr kary bisa admin,excel & word,tmt SMK, D1 Hub.081236472671

000-682025

Dcr Kary u/ Sales Counter pria/wanita Hub.Cokro 78 Dps

999-681178

Dcr Karyawan/ti&Teknisi Electroumur max 35th Hub.GHL Tlp.467702

999-681515

Dcr Karyawan/wati SMU sederajatLam Jl.Diponogoro 82 Tlp.7463140

101-681259

Dcr Karyawati SMU sederajat LamJl.By Pass Nusa 2 No.17X/774866

101-681258

Dcr Kasir, Accounting (W) Tlp.766350 paling lambat 28 Jan 2011

156-682330

Dcr Krywati laundry brpglmn utk diBT.Bulan sim C 087761446661

105-682640

Dcr Krywti Oprtr Wrnet pglm.Bskomp internet.Lam & CV ke P.Buton 16 Snglh 081338069393

999-682314

Dcr Krywti utk pink cat Butik Lam keJl.Waturenggong No.112 Hub/SMS08164749966

999-682284

Dcr pelaksana proyek,min.D3 Sipil,peng min.1thn.Lam ke CV.Jaya RayaUtama Jl.nangka Selatan 173 Dps

000-682157

Dcr Pengawas Lap,Drafter,SupirFax, CV ke 766290

156-681141

Dcr Pengepul Rajut H.7418177 /081236912247 Br Tgl Buah 126 XX

999-682036

Dcr Prm Niaga Toko(wnt)/Of.Boy/staf Acc.Lamar ke POBOX 3177 Dps

999-681563

Dcr PRT tdr dlm Kerobokan Gj700bersih H:08123812658

999-681708

Dcr PRT wnt, tnggl d dlm,max 30thn, bs msk, bs bermotor,gj.850Rb/bln,dpt mkn, dpt uang bsn sms ke081339044088

999-681536

Dcr Reservasi pglm bs com, Inggris,Sopir prbd T.8860518/7499168

999-682445

Dcr Sales Executive.lam e mailke:[email protected]

000-682148

Dcr Sales u/Bahan bangunan,Gaji+U. Bensin+Komisi Serius Hub.760100

999-681023

Dcr Salesman u/dstbr OT (pria,min.SMP,max 30Th) Lam krmJln.Gatot Subroto Timur No.7 Dps

999-682060

Dcr Scretary min D3 & Accountingmin pnglmn 1th bs MYOB-8061555

154-682681

Dcr segera karyawati min.D1sebagai Admin blm nikah umurmax.25Thn.Lamaran ditujukan diJl.Ganetri I Blok B No.3Hub:082145482433

999-682251

Dcr segera tenaga 5 Kurir dan 2Supir Hub.8639719 / 081236336689

999-682238

Dcr Sekretaris min 24th blm menikah,lancar bhs Inggris, penglmandiutmkan,pernah krj di Travel Agent,Lam kirim ke PT BPW Euro ServicesHoliday Jl.By Pass Ngurah Rai 273Sanur email: [email protected],Telp.0361-281027

004-680589

Dcr sgr 2 Therapist wnt bs Facial,Pedi,Meni,Nail Art & Extention u/diSeychelles 081338918193

154-682368

Dcr Sgr Accounting utk prshelektronik Hub.082144145007

000-682161

Dcr sgr karywn serabutan wanitauntuk kerja catering,bisa masak,bisa tidur dalam Hub: 8721762

999-682070

Dcr sgr Kasir & Waitres wnt untukResto max 28th hub.764738 Tuban

154-681838

Dcr sgr Sales (SMA), Proyek Mgr(S1), Adm (SMA). Pngalamn 1th.Pnmpilan menarik. CV keDiponegoro 109 Lt1 Kav E/F

999-682366

Dcr sgr security waiter/ss staffk i t c h e n , T e p p a n , s u s h i . S e n tCV.Kokoya Japanese Rest Jl.KayuAya No.6 Lt2 Seminyak

999-682167

Dcr sgr staff Document pnglmcargo krm ke: [email protected]

999-682291

Dcr Sopir & Staff Lab(min SMU)Krmlam ke PT Kevala Ceramics Jl.Mer-tasari 21 Swg Kangin Dps (720718)

999-682443

Dcr Staf Adm&Sekretaris.Syarat:bs Comp,Teliti,C ekatan & Mau BkrjKeras CV Kirim ke PO BOX 3785Renon

999-681037

Dcr Staff Office min penglmn 1th&Staf Healing penglmn tdk diutmkn-8061555

154-682684

Dcr Supervisor, Drafter pnglmn min2th. PT.Pansa Karya T.411446 E:[email protected]

999-681277

Dcr Tehnik Sipil S1/D3, fresh grad-uate, pnglmn 1th,krm Lam keJl.Tkd.Yeh Aya No.97 T.2155955

999-682311

Dcr Teknisi AC penglmn Lam lang-sung ke Jl.Gn Mas No.1 Dps8447229

999-682235

Dcr tenaga AO,Dana/Funding minS1/SE,usia max 25th, penagihanS1/SH, CV bawa BPR SuadanaT. 297837

999-681032

Dcr Tng Pasang Parabola min STM/SMA max 25th,Laki2 Krm ke Jl. RatnaGg.Dewi Kunti No.7 Dps Tdk Telp

999-681502

Dcr tng serabutan laki&jujur SLTASim C Raya Puputan IIIA-33,237643

135-682537

Dcr tukang jarit&potong dalamHub:08123801520,

000-682024

Dcr.Marketing,P/W,min SMU,kendaraan sendiri Hub:Ford Dps,Jl.Gatsu Timur 210A Dps Telp. 262263

999-682208

Dcr: Nahkoda Berpnglmn U.min. 35thAnt V Hub.0361773770 Lam bw lsg

999-680402

Dcr: Marketing Proy AC terkenal&sopir Lok Sunset Road T.751691

999-682299

Dcr: Sale Markting utk minumanlokal beralkohol merk Vibe hub.PT.Putra Mahkota Jl.Tukad BadungXVIII No.30 Telp 7478266 Renon

101-682720

DcrCook u/masakan India& Oprati-onal Mnger&Waiter/ss,Gj bgsH.081 8339133, Jl.KartikaPlazaPert Blok A3

004-682481

Dealer Toyota: bth accounting Pria(SE Akuntansi,Max 25 th).HRDWanita (S1,Max 25 th).Lmrn lngkpke PT.Agung Automall,Jl.SunsetRoad Seminyak Kuta (0361-9220099).Plng lmbt 30/01/2011

005-682701

Develop cr: Arsitek(pglm),TkgHarian Jl.Ry Kuta 82 T.7499322

999-682326

Dibth kry utk Ak/Spv pend S1/D3Lam ke PT Miwon JL.Gatsu I/5 Dps

999-682252

Dibth sgr 10 Marketing untuk Deal-er Honda roda dua Hub.KPD Jl.Gatsu Barat 496 dpn Mc’D kebo Iwa

000-682102

Dibth Sls Rokok Lam.Tk Naga MasG.Andakasa 35 Pnmparan Gatsu Brt

999-681524

Dibthkan Pemandu lagu wnt max26th penampilan menarik. Lam dikrmke P.O Box 3255

004-682454

Dibthkan Project Manager, SiteManager berpenglmn, Tehnik Sipil(ST) Domisili diBali Lamhrd@yahoo,com

004-682630

Dibthkan sgr,Acct+AdmHub.728869/ 8071770

102-681781

Dibthkan Sgr: Estimator, Kirim CVKe [email protected]

999-682516

Dibthkan sgr: tng webmaster+programmer berpengalaman dibi-dangnya,mengerti CMS,PHP,HTML dan java scrip,V.basic,mysql,sqlserver,delphi,pendidikanmin D3 T.Informatika.Lam keUndiknas Jl.Bedugul Sidakarya Dpsplg lmbt tgl.29-1-2011

999-682135

Dibthkan Sls Mrktg & QC utk PrdksiAir.Kirim CV ke [email protected] plg lmbt 31 Jan’11

999-681491

Dibthkan staff Accounting min SMK-Jur Akuntansi Hub.Jl.Tk Yeh AyaNo.16X Dps Telp.8955855-8645034

999-682285

Dibtuhkn Plan Manager,QA, syrt:S1. Tek.Industri, kirim lmrn kePOBOX 3457

999-682094

Dibutuhkan 10 Org FreelanceMarketing Komisi Besar Bukan MlmKirim ke [email protected]

999-682032

Dibutuhkan Penjahit untuk Gar-ment di areal Denpasar Hub.081338144102/081805372440 Segera

999-682325

Dibutuhkan segera karyawanmin.SMK peternakan sbg PPLPeternakan umur max.25ThHub:081353042652

999-682247

Dibutuhkan segera PRT tdr dlm gji:750.000 Hb.081339020618

153-681703

Dibutuhkan segera Sales & mar-keting Spv,syarat:pria/wanita max35th,S1,berpengalaman di bidangSales Hotel/Tours/Travel,dpt bekerjadgn target dan dibawah tekanan.Kirim CV ke [email protected] walk in interview Senin& Selasa pkl.14.00-17.00 Jl.By PassNgurah Rai No.522 Lt.2 (Bali HandaraKosaido Sales Office)

999-680450

Dibutuhkan Segera Staff Gudanglk/pr, pengalaman kerja min.1th,bisakomp,Sales u/Pemasaran ke Hotel,Teknisi mesin minim pengalaman2th Lmr dibawa langsung keJl.Nangka Utr Gg Belibis No.38 Dps(jam kerja) Hub.Tlp. 422235

999-680390

Dibutuhkan Shopkeeper BhsInggris,jujur,rajin staff Accounting &Adm Bhs Inggris Computer, jujur,rajin Hub.0361-291233

999-682140

Dibutuhkan:Therapist Spa diSunset Road,pria/wanita,usia max30th,Lamaran diantar ke Jl.DanauBatur Raya No.53 komplek PerumTaman Griya Jimbaran Up. IbuPenny

004-668342

Dicari 2(dua) pengawas proyek S1Sipil,min peng 2th,menguasaiAutocad,Internet CV krm [email protected]

003-682642

Dicari Adm Marketing utk Restau-rant Hub:085238039808

145-681226

Dicari Adm wnt utk Garmen & SPGutk French Btq Hub.081236031073

149-681665

Dicari cepat Spa Therapist,SpaReceptionist,Customer ServicesOperator,F&B Supervisor,MaleOrder Taker yang berpengalaman2 tahun dibidangnya,lancarberbahasa Inggris dan senangbekerja dengan team.Kirim CV [email protected] orcall 735666

004-682480

Dicari Cleaning Service,laki-laki,Min SMP, max 25,Kirim Lam keJalan Gatot Kaca No.23 Dps

090-681465

Dicari design interior syarat min.D3bisa autocad,3D max.Lamarankirim via email:[email protected]

000-680403

Dicari HRD,staff admin,receptionbisa MS.Office.Lam dikirim lsg keJl.Suwung Batan Kendal 20 Dps

004-682393

Dicari Kary Pria untuk pabrik diGianyar Hub.948642 / 8865666

999-682022

Dicari Karyawan Cuci MobilHub.0361-7431751

999-682306

Dicari Karyawati Laundry utk diTabanan Hub: 085237558277

145-682573

Dicari karyawati,bisa komputermin.SMA Hub.0361-8096700

999-682198

Dicari kasir,tkg jarit & tukangpotong Hub.490411

999-682174

Dicari laki2 yg sdh berpengalamankerja u/kolam renang & kolamikan,tidur dalam Hub:08174725149

999-682351

Dicari Manager Kawasan diutama-kan lulusan Perhotelan. Lam.Perumahan Sunset Garden.Tlp(0361) 9904410

999-681786

Dicari mtr bekas sgl mrekHub.3688574 Hp 081338294465

135-682440

Dicari Operator mesin cetak Heidel-berg GTO berpengalaman lam keDaito Printing (Tri) 231111

000-681109

Dicari Pelaksana Lapangan MinD3,pengalaman 3thn Jl.MertasariNo.35 Kerobokan Telp.8476574

999-682211

Dicari Pengawas,Arsitek,P e n g a l a m a n , C V + G a j [email protected]

999-682391

Dicari Pramuniaga Mini Market L/PMax.25th Min.SMK pnmpln menarik,jujur,rajin,Krm.CV+Lmrn [email protected]/Komp. Prtkn.Udyana Blk B-12 Jl.Ltd Md Putra

141-681909

Dicari Purchasing & Reseptionistberpengalaman & penampilanmenarik. CV Delina Jl.Tkd Btnghari9A Panjer - 8955863

999-681612

Dicari QC.Cheeker berpglmn diTas kulit dan tukang sample bisabuat patrun+jahit kulit berpglmnHub.Syang Gallery Jl.Gn.Salak112 telp.3338889

999-682188

Dicari Sales kopi L/P pnglmn,Max.30th Min.SMU, pnmpln menarik,jujur,smgt tnggi,Gaji+ bonustinggi,Krm.CV+Lmrn [email protected]/Komp. Prtkn.Udyana Blk B-12 Jl.Ltd.Md Putra

141-681906

Dicari Satpam berpglmn.Lmrn keSyang Gallery Jl.Laksamana 4AOberoi.730650

999-682189

Dicari segera tenaga wanita bisaBhs.Inggris untuk furniture shopHub.081236441868

000-682000

Dicari Segera Wanita,Adm,Komputer Telp. 756224/756225

999-682040

Dicari sgr: Arsitek,Drafter, SiteManager,Me,penglmn projectHotel diutmkan,staff Marketing &Admin, Krm CV [email protected]

031-682570

Dicari Sopir Serabutan u/ GudangTepung Hub.3199931/7492633

999-679880

Dicari Spa Therapis for Putri BaliSpa di Ubud sdh atau belumpengalaman Hub.081936224944

120-682365

Dicari Therapist cewek ke LNbrangkat cpt.087862099350

999-682117

Dicari tukang las berpengalamanuntuk las pintu pagar tralisHub.Telp.081353446216

148-682408

Dicari Waitress restaurant goodysJl.Double Six Tlp.738064

145-682581

Dicari: 1 org Reservasi wanita minSMU,lsg interview,bawa CV ke LSLTour,lantai 2,Apotik CempakaJl.WR.Supratman No.3 Dps

999-682223

Dicari: Pengepul untuk Beading danTkg Beading Hub:Bu Ketut 03618448336 MaggBali Jl.Raya Kesambi369 Kerobokan Badung

149-681666

Dicari:teknisi AC/listrik, plmr dtgke Bintang Karaoke Jl.T.Umar 63ADps (243536)

000-682112

Dicari: wanita,single,D3/S1.akutansi untuk persahankonstruksi. Dikirim ke Jl.GunungSari Gg.Penataran Sari II/5 Dps

000-681437

Dicr 1 orang Tkg patrun garmentsgr Hub.03617453531

000-681116

Dicr Baby Sitter bs Inggris tinggaldlm+Pembantu 081805698133

999-682510

Dicr Karyawan/wati, tpt wisata,single D1-3 interviw, 22-24 JanHub.Bp.Wira 087860760818

156-682339

Dicr Pegawai Salon & Spa Gj Pkk800+bonus 10% segera Hub.Tari081236009080,482357 Lamaranditujukan Jln.Gn Cemara No.7M

999-682220

Bth sgr Waiter,Bar.Lam ke Rai restoTanjung Benoa Hub Gung Alit081353238086

101-681804

Dcr Sopir bs L300 Hb.7472474/724995 CV.Tirta Amerta Denpasar

110-682526

Dcr SPG/Kasir utk Toko Hp HubDiamond Jl T.Umar 76 T.241512

102-682623

Dcr Teknisi AC & kulkas segera keJl.Suli No.120 dps Telp.8896340

999-682224

Dicr marktg,Inggris aktif min. Dipl 3,Teknisi Jaringan hub.PT.BaliMedianet Jl.Tk.Batanghari 88,7800299, 8955888

000-682100

Dicr sgr Tkng Las listrikberpengalaman Hub.Jl.NangkaUtara Tlp.7967400

999-682237

999-681151

Dcr Tkg Patrun & Ceking L/P pnglmnTlp:087860462890/755503

164-682622

Dcr:MD-SPG.Sls TO.Helper. Sopir.Sls SPV.Lam bw lsg ke:DMJ-FLOW.Jl Gatsu Brt No.168 Dps.T.2754005

164-682572

!!! 5or Karyawati min SMA,Sopir B15or,cck lsg kerja,Mekar AbadiBgn,By Pass Ngr Rai 777 Jimbaran

141-682737

***Dicari Pengendara Motor Taxi,Sim C 3611936/085737575351***

999-680101

Adm Proyek wnt SMK/D3 Cvl,AdmOffc wnt D2/D3/S1 Lam Po.Box 3197

999-682246

Page 15: Bali Post. Sabtu Kliwon, 22 Januari 2011

Sabtu Kliwon, 22 Januari 2011 15IKLAN MINIKARIER AD BALI POST

Dicr Kary wnt u/Apotik di Kuta-767501 / 7840571 segera

154-682671

Dicr Tkng Bubut utk bengkelHub.Jl.Nangka Utara Tlp.7967400

999-682236

Dicr: Manager Marketing Asuransi Jiwa(CAR) Hub:08123831645/9233313

999-682215

Dicr: 1.Supervisi (2 Org),S1 Arsitek,tdk merokok,domisili Bali 2.Drafter(2org),S1 Arsitek bisa 3Dmax,3.Mrktg Support(1 Org),S1Arsitek,Lamaran bawa ke MetricKitchen,Jl.By Pass Ngurah Rai 83BSanur(email:[email protected])

999-681549

Dist.Accu Cr Mrkt & Admin syrt minSMA pny knd sdr,jjr,spl Lam ke CVAwet Bali Jl.Bedugul 30D Dps

999-680479

Distrib cleaner Hako Jerman cr KplCabang & Sales Kanvas diutmkn exKTA,motor,Karcher,SPG,Teknisi,Hub8683000 / [email protected]

999-681741

Distributor menambah team SalesExclusive, Sopir Sim B1 dan StafGudang Lam Himalaya selatan 6(B.Indah) Tlp.421219

999-682392

Dlm rangka pengembangan usaha,Distributor Consumer Goodsmembthkan sgr bbrp Salesman &Driver (Sim B1). Lam ke PO Box3063, Dps 80030

999-680372

Drafter required, Autocad, 3DMax,command of English. Send CV [email protected]

141-681896

Driver Wanita,Teller,Admin,Staf Bank.Kirim CV ke [email protected]

999-679895

FO,Cook,max 28th,Htl & Lounge. KrmCV ke [email protected]

999-682119

Gerai Hallo Klungkung mbbthkancashier,wanita,umur max 27th,pddkan min D3 Akuntansi,menguasai komputer. Supervisor,Pria/Wanita,pddkan min D3 IPK min3,Komunikatif,mampu bekerja dlmteam&mampu bekerja dibawahtekanan.Lam di tuj ke CV RajawaliCellular Jl.Teuku Umar No.14A Dps

999-681616

Hiring Maintenance Person,GoodKnowledge of Electric,woodwork &general maintenance.Please sendapp. Letter and CV to Jl.Oberoino.42C Seminyak for walk-ininterview

999-681119

Hu’u Bar looking for:1.Security, host-ess-teamwork, communication,commitment, 2.Admin assistant-op-erate word,excel, accounting, taxmin 2 yrs exp,in position,competitivepackage & salary.email [email protected] &[email protected]

138-682021

Int Rest Need Manager,Waiter/ssThe Wicked Parrot T.281814,Sanur

999-681438

International Jewelry Company,PT.Karya Tangan Indah is lookingfor Administration supervisor,must experience minimum 2 years,good English,Send CV [email protected]

999-682063

International Jewelry Company.PT Karya Tangan Indah is lookingfor export-import AdministrationStaff.Must experience minimum 2years.Good English. Send CV [email protected]

999-682433

IT Company in Kuta Area lookingfor energetic young people to beMarketing Supervisor, male/female,min.D3,Max 29 yr,nice look-ing and has good presenntation skill.Send CV CV to [email protected]

999-682185

Japanese Travel Agency (HISTour):Urgently require for market-ing Staff fluent English both written/verbal communication skill &contacting,attentive, polite &proactive, Jl.By Pass Ngrh RaiNo.732 Dps

999-681548

Job Australia dan Newzealand*Kebun Hub.08124662239 ,087862466800

999-682258

Karyawan/ti Bag Administrasi mampukomputer, CV Fax 0361721405

102-682626

Kopi ABC,Administrasi Salesman,min D1,bs komputer,gaji diatasUMR,T.8555169,087862458635

999-682310

Krywn wanita u/rumah makan,tinggal dalam Hub.7841688

999-680627

Le bake Shop bth Junior Sales KirimLam koplek istana Kuta Galeriabelok RS9/7408424

999-682042

PBF butuh MSR u/ Lombok Pria SMUSIM C motor sendiri penglmn 1th lam& no telp ke PO BOX 3070 Dps

999-681527

Looking 4 female Sales person 4Investment propert ies goodenglish essential,experience inpropert ies preffered,greatcompensation on offer send CV to:[email protected]

004-682556

Look for FO & Cook exprnc & Englishsend to [email protected]

145-682576

Looking for Cook, Waiter, FO. Plssend CV to Amasya Villa Jl.Lak-smana 88, Seminyak, Ph.731601

034-682532

Looking for Housekeepers workingin Australia must be able to SpeakEnglish female single 18-30 yo.Send CV [email protected]

999-681458

Looking for Spa Therapis, male,experienced CV to: [email protected] Jl.Pemelisan Agung12 Berawa Canggu

145-682571

Marketing P/W max 25th Fas:Gaji,UM,Bonus Krm Lmrn Ke RTCGatsu Lt Basement No.16Up:Bp.Billy 8858588

999-682232

Marketing P/W min SMA punyamotor,GP 850rb,UM 15rb/hr,BBM250rb+bonus Hub.08170356655

005-682666

Marketing P/W,minD1,bs. komp,SIM C/A Lam: PT Chandra AsihMedika Komp Sudirman AgungF.26-27, 255230

999-679115

Mekanik mobil penglman min 2thpengh.bagus H.085237216970/9006618

999-682093

Mngr Htl/Villa max 40th,peng min5thmin S1,HK capt.min SMK per Htlmax 35th peng.min 3th G.english733776/[email protected]

999-680493

Mozaic Restaurant,voted best finediving in Indonesia now hiring captwaiter/ss, hostess, senior cook,Demi CDP & CDP Hot kitchen &pastry.Must speak english & havea prior exerience. High salary &service charges + full benefits.Send CV in English to Jl.RayaSanggingan, Ubud [email protected]

120-682384

Need HK-PA for Hotel in Kuta. Male.Krm lmrn ke PT.Mega Global Prima,Jl.Gatsu Timur 306 T.8870889

999-682375

Operator Game Online Telp.224094Angkasa Game Online

999-682217

Over contract Cheap Price Landwith building (ex. factory) 550 M2location in Canggu ± 300 metersfrom Echo Beach. Please call:08123802480 or 416460 for moreinformation

145-681714

Painting Company Looking ForShop Manager in Seminyak.GoodEnglish & Computer Skills,GoodSalary.Send CV at [email protected] or call Ely 731738

005-680239

Peg Salon & Spa Hub.0361-8886567- 081338773337

999-682030

Pembantu Rmh Tangga kerja ringanGaji besar Hub: 087761446373

999-682250

Pengajar Kumon Math, supir rumahtangga Hub.8085550

000-681002

Penrmaan Gel.Ke 2 Opening KntrCbng Bali utk posisi: Tknsi 1,7jt/bl,Stff Gdng 2jt/bl,Adm 1,8jt/bl,OB 1,1jt/bl,Surveyor 2jt/bl,Leader 2,5jt/bl,Suprvsor 2jt/bl.Fas:jmnn keshtn,training,Sminar,mess bg yg memnhisyrt.Interview lngs.PT GIMIndonesia Jl.Suli No.70 Dps

999-682385

Persh ISP di Bali membutuhkanAccounting segera.Syarat2:pria/Wanita,menguasai komputer,max.D3, usia max.24Th.Suratlamaran ditujukan ke bagianPersonalia Globalxtreme,Jln.RayaKerobokan No.388X Kuta-Bali

999-682256

Perusahaan berkembangmembuka divisi baru mbthkanSalesman Gaji+insentif.Lam bw lgske Gatot Subroto Timur No.378C(sebelah Sanyo)Telp.0361-463136(jam kerja)

000-680398

Perusahaan Bidang Pariwisatamembutuhkan reservation Min.SMU aktif Bhs.Inggris umurmax.25Th.Kirim CV ke PT.Bali QuadJl.By Pass Ngurah Rai 445 SuwungBatan Kendal (0361-8080307)

999-682088

Perush.Furniture di Nusa Duabthbanyak staf Quality Control,laki-laki, mau krj lapangan, maubelajar, email lamaran ke:[email protected]

145-682596

PMA cari Tukang Las dgn/tanpapengalaman Tlp.420512 (Ibu Vera)

141-681898

PMA di Ubud butuh tukang jahitbisa pola Telp.8856777

000-682031

Private villa in Jimbaran look forSales Promotion, up to 30 yo/Wom-an. FO/Receptionist, up to 30 yoMan/Woman. Pls send your CV [email protected] or Fax yourCV to 0361 701647

156-682316

Prsh Pembiayaan mbl bth CreditMarketing min D3,max 30th,lam keMitsui Leasing,Jl.Gatsu Brt 359 G-H

999-682131

PT Alihdaya bth HRD(S1,W max.30th) HK,staf Travel,Admin.KertaPetasikan II/17.T.7454156

999-682398

PT.Amerta Car Rental Membutuh-kan Staf dan Driver berbahasaInggris,SIM A Lam Jl.CamplungTanduk 15A Seminyak Kuta

999-682226

PT.BFI Finance Indonesia Tbkmmbthkan Kary.tetap posisi DeskCollector,Bisnis Development, FieldAuditor,Surveyor & Credyt Analys,Desk Collector,Kredit Kontrol,Admin.P/W min.D3.Krm Lmrn keJl.Cokroaminoto No.43 Dps.email :[email protected]

141-682718

PT.BMF dcr kolektor,pend min.D3,kirim lam ke Setiabudi No.14 Dps

999-682078

PT.BPR Sinar Kuta Mulia, membth-kan tng marketing unt ditempatkandibbrp kec di Kab Badung &Dps.Pelamar serius kirim lmrn & CVke Jln.Raya Kuta No.61 X Kuta

999-682228

PT.KPN mencr Sekt,admin,IT, S1penglm Min.25Th.Lam dibw ke Jl.ByPass Ngrh Rai No.15 Sanur,Hub.08155706788

999-682164

PT.Oto Multiartha Dps membtuhkanTng laki2 min.D3.CV krm lsg kePert.Sudirman Agung Blok F-6-7

000-677188

PT.Yakult, Butuh kryw u/Sls Adm.wnt,max 30th,D3,Driver+Staf pria,max 30th,SMA,SIM A/B (Driver)Fas:GP,UM,UT,Karier Lamaran keJl.Sekar Tunjung III/24 Dps (0361-463399)

999-681485

Quantity Surveyor to work w/architects team.min 2y exp, good:English,construction knowledge,access to current building cost. CVto: [email protected]

999-682403

Spa Receptionist.Supervisor Need-ed Urgently. Good English,Computer,Apply:Botanica Spa,Jl.Sanggingan Ubud T.976739

999-681084

Relawan.Anda pny wkt luang & inginbekerja dgn anak2 berkbthan khusus(cacat fisik)?Sbh grup berbasis diKrobokan akan mulai tiap sabtu pg &kami mencari relawan yg bs bantumenyediakan terapi bg anak2.Pnypglmn,bg yg blm akan dilatih.Kami jgmemerlukan relawan u/pekerja admumum.Penyayang anak2.H.Yulie735825 (jm 9-4) (Senin-Jumat)

999-681044

Sales Garment berpengalaman,S1,bekerja sbg [email protected]

000-682011

Rabbit Laundry bth Karyawatiutksetrika&cuci Gj 700rb+bonus,BwLam Jl.Trijata No.38 Dps jam 7 mlm

999-681732

Segera Dicari Tukang Potongbisapatrun Hub: 238667 / 238668

999-682047

Segera projek Mgr max 40thpglmnbangun hotel min 10th bisae s t i m a s i , c o m p , I n g g r i shub:0361.768402

004-681707

Segera wanita SMU.Lmrn keJl.Imam Bonjol 140A Hub.484588

000-682013

Segera!!! 3 Org Sopir SIM B1,4 Orgjaga counter elektronik,2 org sera-butan min.SMA,Hub.Pioneer Jl.SokaNo.8A Dps 0361462937, 465789

999-682191

Serabutan Sim A&C, Kasir, SalesMandarin, Kedonganan 701548

156-682328

Sgr Accounting wnt DIII/S1 u/prshdistributor Hub.0361426276

000-682035

Spa F/M Therapis Hub.Jaens SpaUbud Gaji min UMR 081236866590

120-682367

Spa India Gj Min $500+Akomodasipengalaman 1th Hb.081236866590

120-682373

Spa Product Company requires,1.Experience Production Manag-er, English required. 2.GraphicDesigner S1/D3, Fluent English,min 2 years experience in generallayout design, advertisingmaterials,web & upload.resume to:[email protected]

154-682382

Store Assistant for beverageoutlet:[email protected] or call:756781

004-680630

Sweet orange Spa cr:Reception,Spv & Mrtg Therapist wnt max 27thCV Jl.Dewi Sri Kuta/Ph:755455

154-682664

Teknisi,min SMK Mesin,Lam keHaagen Dazs, Komp. Ruko KutaSquare C-16 T.726556

999-682461

Tng pglmn u/Acct Minimarket,Sopir& OP Fc.Lam Ke PO BOX3233/8083008

999-679307

Tng S1 Teknik Sipil sertifikat (SKA)Lam PT.Cipta Laras Utama,256809

999-682020

Urgent hiring: Staff Admin canspeak Eng. Computer. Min D3.Exp min. 1 yr. Info: 081558990195/ 0361-769332. CV to:[email protected]

132-682550

Urgent Prshaan Japanese Graph-ic Design bth karyawan,freshgraduated, utk posisi:designer (bisaAI,Psd,mengerti printing offset,wanita) programer(mau belajarPHP,CSS,MySQL)Administrasi(bisa Ms.office,fasih Bhs.Inggris,wanita) Kirim CV ke [email protected] sblm 30 Jan 11

000-682037

Urgent Vacancies at Club BaliResidence:GSA,M:NA,M:SE forTA,M/F:SE for corp.Acct,M/F;SEfor Sby area,M/F,DW EngineeringM.AT least 2 years experience insimilar past for SE and 1 years forothers.Age 21-30 years old.Send Apllication & CV to HRDClub Bali [email protected]

999-682034

Urgently needed HRD Staff, fe-male, max 35 yo, S1 Law/Psi, min 3years exp, good knowledge of laborlaw and regulation. Pls send CV to:[email protected]

145-682566

Urgently needed Villa Spv & Re-ception. Energic,English fluently,admskill,communicative,experience,candrive is a plus. Pls send CV+phototo: [email protected]

999-682333

Urgently needed,mrkt staff,female,nice appearance min.D3,applicationto [email protected]

999-682071

Urgt needed for Costa Cruises.Exp from rest & Kitchen. Sal>$500. Can speak Eng. Walk-inIntrvw Mon - Fri, 9 Am - 4 Pm. Finalintrvw on 24 - 29 Jan 11. PTMeranti Magsaysay, Jl.PatihJelantik, PM III, No.12A, IstanaKuta Galeria, Central Parkir. Info:081558990195 / 0361-769332 /[email protected]

132-682555

Vacancy: A fast growing adventurecompany seeks Marketing & HRDstaff. Email CV [email protected]

999-682273

Wanita(17-25thn)utk/Part Time Gaji2-3jtH.081236326313/ 0818557687

999-682216

Warisan Rest Chef de Parte HotGrill Cold Kitchen Waitress chasierSend [email protected]

999-682487

Yamaha : dibthkan kary/kwtiJl.Ry.Tuban 88, Min SMU max 28th

999-673885

Gianyar.Dibthkan segera salesSpvisor,SalesCounter,ServiceAdvisor,LeadMechanic,Mechanic,WarehouseStaff, Cashier,Admin,Security,Drver,OffcBoy.KirimCV:Kawasaki,Jl.Teuku Umar Barat111,Dps.Tel 0361 488999

005-682677

Graphic Designer (Snr position) forinternational co.in Seminyak. Youwill be required to create Logo’s, Artwork, Brochures, Direct Photo-graphy & Maintain our websitecatalogue. Excel written & spokenEnglish only need apply. Please sendCV (1MB) samples to Art Directors m h c b a l i @ g m a i l . c o mwww.stuartmemberyhome.com

145-682592

PT.Astra Int Tbk-Honda bth SalesExs min.SMU,28Th fas:Gaji pokok,ins,tunj kes,bns.lam:Astra MtrGn.Agung Jln.Gn.Agung 94 D-E Dps431370 max 2 Mg

000-682111

PT.Bali Kita Motor (BMW) mbthknAss IT min.D3 Ilmu Komp exp 1Th.CV krm Jl.Gatsu Timur No.234 Dps

999-682266

Sardine Restaurant Looking forWaitress,Female Bartender,FemaleCook,Steward,Must Speak EnglishJl.Petitenget 21,Tel 0361-733617

999-682379

Sebuah perusahaan Jepang, PT.Toray Trading Indonesia,akan mem-buka Kntr Cab di Dps.Kami mbthknTng Marketing dengan kualifikasipend.S-1 Teknik, pengalaman dibidang Water Treatment min 2 thn,danberdomisili di Bali.Lam dan CV diemail:ke [email protected] doddy_hidayat@i na.toray.co.id.,Tel.0215201756, 0361710462

999-681571

Urg:Site Mgr,Safety Engineer,Drafter MEP,adm.Project,Mkt.Mgr,Asst.HRM, Adm.HRD,Tax,Acct,Purchsing (Female),IT,Cust.Service, Enginering staf,Adm, Rest.Mgr,asst Rest.Mgr,Waiter/s,Bartender/s,Senior Cook,SendCV:HRD Discovery Shopping MallJl.Kartika Plaza Kuta PO Box: 2105Tlp: 755522 E: [email protected]

999-682450

Urgent : Audio Visual Technician,Site Foreman, Architectural &Technical Draftman, Head Baker,Indonesian Cook, AccountReceivable, Inventory, PR Server,Door Ticket, Counter Girl. Sendyour CV to : [email protected]

034-682535

MOBIL AD BALI POST

MENCARI KERJAWeekend freelancer to maintain youroffice’s computer 085237728068

000-681994

******Rajawali Automotive*******Jazz Vtec’08 MT Slvston TV istw*AllNew Jazz S’09 AT Slvston Tg1*AllNew CRV ‘2007 AT VR20 Low KM*GrandVitara JLX’07 AT hitam ors*Swift ST’08 AT silver VR17 crom*Xenia Xi Sporty’07 Htm+aquablue*Smua asBali Gatsu Tmr 17/465909

141-682654

*All CRV 2.0 MT’07 asDK Slv ston*SX4’07 Htm+09 Slv,8201629TT/Krd

141-682645

*Aneka Motor,Jl.Gatsu Barat 411*Karimun GX’06 + City Z’00 VTEC**Jazz’07 VTEC + Swift GT’07+ST’08Terios TX’08 +Panther Touring’04Grand Max D’08 + Mercy 300E’89**ELF’05 Mnbus+L300PU’92+97+ Box’97T: 7897833/0818355060 TT/Kredit

999-682426

*Royal UtamaMbl Gatsu T.8773448*All New CRV’08 Slv DK+XTrail’03*Avanza G’04+05+08 asDK Slvr/Htm*Jazz RS’08 Htm+InovaG’05+LGX’03

141-682649

Accord Cielo’96(B) biru met, M/Tmulus skl Hub.081910577899

000-682160

Accord Prestige 87 abu met kondisibagus Hub.081338991168 (pribadi)

999-682130

All New CRV 2.4/2010 + 2007 asDKbrg gres, Buluh Indah 145 Garuda

141-682665

All New CRV’08M/T asDK SilvstoneKM9rb ByPas Sanur257(slt SPBU) BUC

999-682488

BUC All NewCivic’07 Abu,asDK1.8AT FV Tg1 spt br Bs TT, 9615800

164-682565

City Z’Vtec’01(pmk)slv AsDK VR17jari,F.Aud,j.klt(ganteng)7402989

141-682771

Civic LX’89 W.Silver Cat Baru JokKrn VL17 AC Hub.8004110 BU

120-682660

CRV’2001 A/T asDK sgt istw PrmhAdi Jaya Jl.Gn.Andakasa LC IXNo.9 Tlp.9005004 pribadi

141-682675

Cvc Estilo’94+Ferio’96(75jt)AudTVpertigaan Jl.Darmasaba 7932482

141-682679

Dijual Honda Jazz’2004,hitam, adaTV, 248754, 7932020

102-682629

Ferio th’1996 silver mls Vlg16 jari2istmw Hub.082147238711 prbd

141-682656

Genio’92 silver radiator besar audio54,5jt nego, 081805470145

119-682404

Genio’95 mrh maron asDK V18Audio CD,MP3 J.Klt 100% gress,Ayani Utr 999X Br.Pulugambang

141-682710

Honda New City VTEC Th’05 Man-ual silver full Var VR18 Hrg.129jtHub. 08123831010 Tkr+krd

164-682575

Ferio’96 silver VR17 istmw bs Tukar& bantu Kredit H.081338131515

141-682722

Jazz AT th’2004 Hitam sangatTerawat Hub.7435224

141-682762

Jazz IDSI Th’07 Silver ASDK,NewCity IDSI ’03 Silver AsDK 8586886

999-682341

Jazz th 2004 Manual Hitam Kondisibagus T.8547484 Cepat

128-682564

Jazz’04 Silver Manual,istimewasekali-Cokroaminoto 377 T.7462764

999-682018

Jazz’05 AT hitam orisinil pribadi085737111577/0361-721775

110-680646

Jazz’06 manual IDSI as Bali htm,TV,Ban br Jl.P.Bungin 57 Pdungan

999-682460

Jazz’06 Vtec/AT htm as DK 139jt NgGn.Guntur Gg.11B.3,08174773532

119-682530

Jazz’08 silver stone terawat As DKVkool 087861800891 pribadi

999-682095

Jazz’2005 hitam barang bagus orsnilCash/Credit Jl.Pulau Moyo 99

141-682704

Jual G.Civic’91 cok muda met JK,CD, TV,BB istimewa Hub.8866358

999-682321

N.Jazz Vtec’07 MT htm AsBali versiairbag & ABS 157jt, 081805577629

999-682322

New Civic’2002 silver kondisi bagusHub.7495232 TT/Kredit

141-682673

New CRV AT’04 pmk slv Asli DKsmst baru prbd, H.087860579132

119-682614

Odyseey Absloute’03 HtmR20CroomBrg Bgs Trwt Miase:7944499

164-682624

Odyssey Th’02 Hitam VR20 CrumSamsat Baru Mulus Hub.0361-926 5533

999-682337

Over Kredit New City’2005 gold MaticUM17jt ssa 110jt 8856999 TT

141-682661

Wonder’87 putih Jl.Setia Budidepan SD 4 Hub.08783045567

102-682553

Timor’00 DOHC istimewa TT/KreditUM15jt T.8556029

141-682745

Timor’00 Dohc=37jt Mazda V.Tren’95 AC/Audio/VR=23,5jt,7494463

999-682424

Timor’97 Htm ori Audio SamsatBaru-Gatsu Barat (Indomaret) BUC

999-682260

Aerio’03 silver asliBali TV FullAudioCash/Credit, Jl.P.Moyo 99

141-682706

APV Arena GX’09 akhir asBali orslsperti baru 135jt Krdt 8893787

141-682698

APV Arena’2008,AC Double, SilverMet, Bagus, Hub.8430300

999-681603

APV Arena’2009 merah AC dobelfull var 117jt 081338271117

999-682296

APV SGX’08 abu met+ Ijin Par Jl.Ce-komaria gg.Margot 12 Peg kangin

999-682467

APV X’05 as Bali,hitam,Tgn I.istw,smst+ban br 106,5jt,08179791499

102-682476

APV X’06 silver ors Hb.7841755 BUprb

153-682709

APV X’2005 2unit silver,Karimun’00+03 slver Jl.P.Moyo 44 TT/Krdt

141-682652

Arena GX’08 Elgan itam AsDK Sptbaru jokklit 30km bskrdt. 7919854

110-682523

Carry G.Mada AC dingin abu2 BRterawat baik 29jt,081916475706

102-682482

Carry P-Up’85,Biru,Rdial,mls,22jtng.Jl.G Guntur, 081337754269 Cpt

164-682590

Carry Pick Up’2002 Hub.08124666682 Jimbaran-Tmn Penta

154-682359

Carry PU 1.0 htm’02 siap kerja RayaMunggu bantas 7881006 Cepat

141-682756

Carry’86 Extra Silver Pjk brHub.8024424

999-682481

Cary Gajah Mada’95 abu ors as DKJl.Hasanudin 99 Slatan Pemecutan

999-682300

Cery Futura GRV th 99 akhir Blackmet. 087856577767

999-682331

Dijual Escudo 1.6 Th 2004 tgnpertama Hub.087861443799

000-681997

Dijual Jimny Trepes’82 full far CJ 7Diesel’84 ganteng Hub:081805669092

000-682155

Dijual Jimny’88 full variasiHub:081805669265,3653008

000-681998

Dijual Karimun Th 2000 Dalung PermaiBlok M/No.6 Hub.08123956992

999-682186

Dj Grd Vitara JLX AT’06 htm. Velg26 18 chrom ist 0817748887

156-682318

Djl cpt Grand Vitara’07 JLX as.DK,kond bgs,serius Hub.0811389402

999-682194

Djl.APV Type X th’2005 coklatmetalik asBali pribadi Hub.7825494

141-682727

Escudo’96 Black Ors,CD,VR16Baru,Jok Kulit Hub.087861619806

141-682759

Futura 1.5 Pick Up’2001 terawatasli DK pribadi Hub.7938292

141-682740

G.Vitara Jlx’07 Htm smst+B.br FVjlTk Sari Kuning 34.7933638 Prbd

164-682580

G.Vitara’06 htm vlg 20 Jbl,TV,DVD,F.Var 186 Std180-2141000

154-682355

GM Tkd Unda 9XRenon 7954078 Crd*Swift ST’08 A/T sil asDK J.klt*CarensII’07 M/T sil asDK TVDVD*Taruna’04 CSX Efi hitam/silver*New Civic’01 silver asDK J.klt*M.Benz E320 sportline 94 VR18**Hardtop’81 cklt B32 BF,D.Brake*Hardtop’80 abu B33 winch j.Klt*CJ7’82 pth+4 TV 2WD gardan pth*Jimny Lj’80 P.Up B32 winc ARB

164-682528

Grand Vitara 0km H.250jt H.baru312jt cepat dapat Hub:8016815!!

999-682320

Grand Vitara’2010 abu metalik2000cc/AT Hub.0361-8547872

999-682496

Jimni’89 AC,FV,mulus s.pakaiNangka Slt Gg Paksimas III/2,2137498

999-682381

Jimny GX’97 biru met aslBali orisinilcat, Sudirman I/14 Hp.7879741

999-682485

Jimny GX’97 Hjau As DK VR Jl.Pe-mogan Gg Biawak 49 H:08123631114

999-682059

Jimny’84 Trepes putih B extra Gripganteng 22,5jt Ng 8882769

113-682502

Jimny’88 Jumbo hitam asli DKkomplit Hub.7456142 pribadi

141-682719

Jimny’97 warna silver asli Balioriginal.Tangan pertama.7497044

999-682289

JimyGX’94 Biru 40Jt,AC,TP,VR SmstBr, Jl.Kenyeri Gg Teratai 5 Jam 1

164-682611

Karimun 01 silver 75jt+Escudo94HijauMet 75jt T.9226048 TT/Krd

128-682574

Karimun asBali samsat+ban baruJl.Nangka Utara/Antasura 63A BUC

141-682699

Karimun Estilo Rpm’07 asDK goldTV/DVD LowKM 93jtnego 8091975

141-682716

Karimun Estilo th 07 silver mulusHub.081337968403

999-682458

Karimun Estilo’07 akhir,rpm,asliBali, T.0816570275 bisa kredit

141-682754

Karimun Estilo’2007+2008 RpmasDK+APV GX’09 asDK,248247 TT/Krd

141-682692

Karimun GX’03 silver. PerumSegehsari II No.4 Batubulan

105-682713

Karimun GX’04 silver 86jt krdJl.P.Bungin 57 Pedungan

999-682463

Karimun GX’05 W.Gold spr orijinalPribadi 3686773 BU

999-682455

Karimun GX’2003 silver cat aslisperti baru.Jl.Seruni24 7979081

999-682374

Karimun Th’2000,Gold,Jok kulit,mulus,Hub:081338564060

164-682606

Karimun’00 mulus ors AC dgn CD/MP3 Hub.081337998808 pribadi

102-682634

KarimunLong’04 AT S.Rof AC DobelAirBag SlidgDor trwt 85jt 7457900

999-682432

Over Kredit APV Arena 2010 Hub:085237113012

999-682229

S.Baleno Th.2001 Wrn biru Hub:0361-8080786/08164707330

999-682057

Swift’07 AT orange met mulus asliBali Hub.263560 / 08123948821

999-682269

Szk Baleno’2000,ors cat,silvJl.Pacar No.12 Kreneng T.8630559

999-682430

Vitara JLX ’93 audio,TV,VCD d/a DalungPrbd Hp.0816298230/9298320

999-682080

Colt T120ss 94 putih, New Armadamax (0361) 8515263, BUC

999-682118

Colt T120ss PU’09 Htm mls prbd70jtng, Sesetan Gg,Camar18/8533265

141-682711

Delta 4Rd Box/Bak 95+Mercy 4RdBox/Bak 99 TT/Krd 3Th.081236806163

128-682594

Djual T.120SS Thn 1992 coklat.Jl.Kaliasem No.2 Dps T.7432203

999-682386

Kuda Dsl’99 AsDK Tg1 AC dbl abu2istw mls 71jt Ng, 7906917

999-682387

Kuda GLS Disel’99 slvr Audio,VR16istw A.Yani 282(200M utr SPBU)

164-682593

Kuda Grandia’2003 asDK merahsilver 91,5jtnego TT/Krd 8890500

141-682680

L300 Box/PU 09+Mits Fighter 07Long Shasis TT/Krd 3Th.7850598

128-682601

Mits 6Rd Box/Bak 94+00+01+MitsDump 95+02 TT/Krd 3Th 7850598

128-682605

T120SS PU’05 sasis utuh asDK orsnlcat Htm Prbd,089685452138 BU

164-682618

T120SS’97 New Armada,Espas’96w.biru Jl.P.Kae 66 Tlp.8527916

102-682637

BUC Panther Hi Sporty 96 hijaumetalik ban baru full audioHub.08123832788/03617817272

110-682525

Panther LV Plus th’2001 merah PWCL asli DK Hub.8076912

141-682753

Panther New Capsul’05 As DK silver+VR16+AC Dbl+Pwr Wd H.7478234

999-682500

Panther New Royal’2000 SilverAsliBali 82Jt Bs Tukar/Krd 7404327

141-682758

Panther Touring 05 ASDK FvarHtmTT/Krd 3Th 081236806163

128-682610

Panther Touring 2001 biru muda, mulus,ban besar,0816582855, 8441458

999-682056

Panther Touring’02 asBali abu metistw jl Cargo 101 Hub.7835522

164-682613

Pnter Royal’94 VR AC istw 52jt NgT.Ametung VII/3,081338342886 BU

999-682423

Avanza G VVTi’08 Hitam Full Orig-inal Cokro 377 T.412738

999-682017

***NAG*Sales*Service*S.Parts*******T.Umar 70 Tlp:237008 ******Cadillac Escalade 6.2L*********Jeep Wrangler 3.8L 2 Doors*****Mercedez Benz E350+SL500’03****BMW Z4 2.3L+Jaguar S-Type’00***Toyota Commuter 15 Seats*******Toyota Alphard+Vellfire’10 ****Toyota Hummer H2’04 +Harrier’08

164-682558

Avanza G’04 gold,istw,full ors Plat Btrima DK 112Jt 08123921911

000-682106

Avanza G’05 as Bali VR 16+ban baruistimewa 108jt Ng, 081999397113

102-682478

Avanza G’05 silvr AsBali,sgt bgsprbdi 122 Ng H.085237991111

999-682303

Avanza G’06+S’07 hitam AT,JimnyGX’95,Kjg.LGX’97, Ford Escape’08AT Telp.3689813

141-682695

Avanza G’07,Slv + Escudo 1.6’04 +G. Vitara JLX’06 slv.A.Yani utr 209murah/TT

999-682354

Avanza G’08 slvr asDK+LGX’97+K.Capsul’97 asDK Audio 77jt+K.GranExtra’94+K.G’94 Sot TT/Krd 7468737

141-682717

Avanza G’09, pmk,silver,asli DK+al risk T.223327 TT/Crdt (142jt)

999-682254

Avanza GVVTi’08 Htm,Tk.Barito 17XPanjer TT/Krd Bng0.5% VIASimas

141-682743

Avanza Th’06 VVTi Tgn 1,silver,Istimwa H.085737632341.Pribadi

164-682609

Avanza Th.05 G.Silver Hub:081236184699

999-682244

Avanza’05 gold 109net,jok klt,MP3CD USB gress ban br, 3629009

154-681689

Avanza’2006 asli Bali hitamoriginal Hub.08123804634

141-682691

Avanza’2011 DP 21jt bs 5th ready-stok+DVD+undian emas T:8629109

102-681207

AvanzaG’07 Htm,DK.LowKM.OrsDalung Permai WW/30 T.9183614

164-682607

Corola DX’81 istimewa Hub.(0361)8446281/08123623331 Pemilik

999-682505

Corolla SE Salon 85 orisinil Hitam33,5 Nego 7482317

999-682509

Corolla’73 F Var, Tp H.11jt negoTlp. 08180551233

999-682144

Corona 2000 Th’80 VR16 Asli luardalam 16jt Hub.7877988

164-682567

Dutro 130HD Bak/Box 07+HinoRanger 87+90 TT/Krd 3th T.7850598

128-682598

DX’81 FulAudio TV P.strng ACdngin.Tk Sarikuning I/5 Pjr.7876876

164-682597

Fortuner G Lux 2,7 th 06 hitam 275jtkrdt Dp70jt, Sesetan 294 Pegok

999-682466

Fortuner G.Lux hitam’06 pmk 275jtKrd,Tkd.Pakerisan 116XX Panjer

141-682731

Fortuner Glux’05+Swift GL’06+AltisG’02+Ranger’07 D.Cab+XTrail ST’05Vgril+GVitara JLX’07+AlphardF.Lift’05-Jl.Buluh Indah 124-7430080

164-682563

Innova Diesel G’08 akhir,istimewa,mulus, orisinil Hub:2114970

999-682123

Inova G’05 asBali hitam orsl ygcari mbl bagus spr istmw 8514059

141-682697

Inova G’05 hitam orisinil 160jtnegoCash/Credit Jl.Pulau Moyo 99

141-682705

K.Capsul SGX’97 biru met asDK Jl.P.Menjangan 15 Sanglah BUC TT

141-682724

Kijang Krista Disel’01 biru silverAsDK 8503447 Mertayasa II/26

000-682145

Kijang Th 89 5 Spd Masker Grend41jt Ng Hub.2777490

999-682515

Kj LGX 1.8’03 Hitam As Bali,Kondisisangat istimewa 08123953664

999-682457

Kjg Astra’89 shot 5spd Lam Grenbiru 42,5jt bs krd Dp 12jt,7880765

102-682638

Kjg Jantan’95 pwr string shot 5spd49jt bs krdt Gatsu Tgh 7872260

113-682489

Kjg Rover GRX’94 mulusHb.081805500016

000-682104

KjLGX 1.8’01 biru+APV X’09 asDK,Laksmana 5X,sltn DanamonH.Wuruk

164-682619

Land Cruiser VXR Turbo’97 STNKbaru istmw.085237421664

999-682501

Lelang Sedan Vios / Limo ex BaliTaxiSamsat & Cat Baru Hub.081337372332 dan 081999413166

999-682125

LGX Diesel’1997 TT/Kredit UM25jtT.7923289 Dpn RSUD Kapal

141-682746

LGX’97 Abu spr istw,LGX’00 silver1.8 Efi Orcat (Mdl New)7490610

164-682595

LSX New’03 AC Dbl smst br 111jt,Padang Luih 177 TT/Krd 7486063

141-682763

G.Vitara JLX’06 Slv M/T + KarimunGX’04 + 03 Htm,slv.A.Yani utr 209murah/krd

999-682352

Jimny GX’96,ors cat,AsDK,Tgn1,ACdgn,smst br,Aspol Kreneng.8021914

999-682470

Swift GT2 AT’2009 silver DKJl.Tukad Barito 17X Panjer TT/KreditBunga 0.5% VIA Simas

141-682742

Sidekick’99 Drag1 biru ban br2 LkpAudCD Pjk br 77,5jtng,9230160

141-682683

Swift’06 putih,terawat bagus,pribadi.Jual cepat! T.3448328

999-682434

Hartop78 msn Dsl 13B D.break orglCJ7’81 softop bestop cklt VR18CJ7’81 hjau,cklt,VL YJ,H:7428454

999-682420

Promo PT GMI, Avanza G manualhanya Rp 40jt. Hub 081999084388,081337871688

999-682297

Starlet 1.3 th’92 silver mesin bgsAC dgn Vlg 15 T.081337076330

141-682714

Page 16: Bali Post. Sabtu Kliwon, 22 Januari 2011

Sabtu Kliwon, 22 Januari 201116 IKLAN MINI

Starlet 1.3’87 hitam pribadi istwJl.Ratna Gg Werkudara No.2 Dps

999-682298

Starlet SEG 1.3 Pwr.Stir silverasDK,Mahendradatta 198 TT/Kredit

141-682658

Starlet SEG 1.3 Th.93 DK MulusT. 8533252 Canggu Permai C II/2

999-682162

Starlet’91 abumet orisinil cat VRaudio CD Hub.081338718623 BU

102-682551

Starlet’91 hitam mls VR14 samsatbaru dalam asli 43jt T.9174701

141-682748

T.Kjg Kpls Th’2002 prbd dr baruTrengguli I/16 Hb.081916306500

000-682028

Toyota Altis Th’05 Hitam Namasendiri BUC Hub.081237918667

164-682608

Tyt Camry’05 AT 2,4cc,hitam,catasDK,j.klt,pajak baru,H:7428454

999-682417

Tyt Prado 05,4WD AT hitam AsDKMulus Skl A.Yani Utr 61 T.7840550

128-682579

Tyt Rav 4’01 AT AsDK,TgnI,lowkm(60rb)Sunroof,j.klt,TV,H:7428454

999-682416

Vios’05 silver istw,Ass,asliDK,TgnIserv astra pemakai 8506090

000-682153

Yaris S’06 Matic,Silver,Dpn PasarBringkit, AyuMs Salon, 7456798

141-682755

Yaris’07 E Ltd A/T mls,simp,KM12rb,pmlik 085238845054, 8614853

999-682313

Mazda 2R th’2010 asliBali DK VIPJl.Tukad Pakerisan 116XX Panjer

141-682728

Mazda Capela’90 istw SX pw remotDVD AC cool 29Jt Ng 081337166661

999-682231

Mazda E 2000 th’1996 jamin mobilbagus 42jt AC cool Hub.8748748

141-682703

Mazda E2000 Th’97 asDK Slvr Fulvariasi VR.43jtng.081337958794

164-682627

Mazda E2000 Th’97 Jln.Siulan 135Penatih Hub.085238286107

999-681600

Mazda Interplay’97,AC/Tp/VelgRcTrwt pribadi 081916365858 BUC

999-682105

Djl Bus ex Pariwisata 44 seat BenzOH 1518 Th04 & Mitsubishi PS13525seat Th05 Hub 081337372332

999-682124

Jual Mercy E320’94 sport line hitampribadi:0818351765

999-682177

Mercy 300E 92 Hitam terawat Jl.Kenanga No.9 Kreneng Dps,7425374

999-682332

Mercy C200’96 asDK abutua ors audioTV,DVD,VR19 T.0811388058 bs TT

999-682493

Mercy’95 C200 seperti baru AudioJl.Nangka Utara/Antasura 63A

141-682702

Mercy:Tiger 83,Mazda 323’91 ,Xenia’05 H.08123959987-081337302181

999-682255

BMW 318 AT’01 Silver Met Cat AsliDK Jok Kulit, H:7428454/TT-Krd

999-682422

BMW 318i AT’2002 Tiptrnk Hitammulus istimewa,Bs Krd.8788777

164-682577

BMW 320 Hijau’94 63jtH.0818944823/03613673222

999-682158

BMW 323i’98 silver,matic,low KM,murah,BU, segera 08123973319

000-682109

BMW 520i’89 Fiat Uno’91 AsDK banbaru AC 1300cc irit Vkool 2728129

000-682141

BMW 94,Abu Met,Harga Nego,Hub : 082147396362

KIA Carens’03 biru VR16 TV DVDistw Jl.Pesanggaran 757 bs Krdt

141-682744

New Picanto’08 AsDK,Matic,F.Opt.Jl.Purba Indah No.10 T.7463778

999-682419

Picanto’04, Silver As DK mlsJl.Buana Raya T. 9119954

999-682085

Visto Sporty’2003 asDK hijau mudamet KM 69rb istw Hub.7480280Kredit VIA Simas Bunga 0,5%

141-682689

Visto’00 gold mls DK pajak baruHub.8066307

000-682039

Dijual 4unit Bus dalam keadaan jalankondisi 75% baik.Peminat Hub. NoTelepon 08123949543 / 036541271

159-681473

Djl Nissan Serena’05 silverHub:081337959789/0361-704569

101-681260

Grand Livina 1.8XV th’08 Abu MetRp.162,5jt Hub.08123608022

004-682628

Grand Livina XV’2010 asBaliJl.Tukad Pakerisan 116XX Panjer

141-682733

Nissan Livina XV’07 akhr Htm,MT,DK 143jt Ng Jl.Taman Sari Blk PCP/7 No.13 T.Umar Brt H.081338502577

999-682242

Ov krd X-trail Juli’10 2,5 ST 8000kmcat khusus pearl white,asuransi allrisk 3th H.462152/53 Yanti

999-680002

Over Kredit Nisan X.Trail’2005 HtmMatic UM75jt 8856999 bs TT

141-682663

Terano King Road th’2003 hitamistimewa Hub.9249239

141-682765

Xtrail silver 2004Hub.08123813285

Grand Cherokee Limited 2000/ATungu metalik Hp.0361-8547872

999-682491

Grand Cherokee’01 4,0cc,slv, AsDKChrokee’94 pth/94 hjau/96 airbag hijausemua AsDK H:7428454/TT-Krd

999-682418

Feroza SE’96 ori istw,B31, Gadu-ngan Tbn T.081338688445 pribadi

004-682602

Daihatsu YRV Th’03,silver, velg 17full audio Hub.081338597799

000-682052

Dijl Taruna CX th 2003 Asli Bali TpEFI Tlp.8556676

004-682474

Espas’96 1600cc AC doble,VR,orisinil istw Sesetan 172,7971661

102-682620

Espas’97 1.6 Full var Hb jl Gn CemaraNo.28 Monang Maning 37,5 Ng

999-682507

Feroza’95 samsat br,ban br2terawat pribadi,Hub.0361-7854657

999-682323

Gran Max PU Th’09 asli Bali/Hitam/low KM Hub.08123956063

164-682585

Grand Max PUp 1.5’08 biru V.AudOv krd Dp40jt sisa 18x2jt,8863299

102-682475

Grand Max’09 Htm,istmw,68jt=Generasi Ceper Gatsu Tmr 0818566051

999-682202

Grnmax Box’08 akhr AsDK TgIjamin puas H:77jt T:7487518 Nego

102-682632

Jl/Kontrak Espas Box Almnium’00Mtr Szk Trndo GX’97 Hub,3159501

164-682589

Jual Luxio’2009 akhir slvr jok kulitasuransi prbd 08123853213

999-682178

New Xenia LI’08 VVTi H.99jt AquaBlue Istw Asli Bali H.08123981000

999-681448

Taruna CSX’00 mrh/sil Kerta Peta-sikan II/24 slt Psr Suwung Kangin

999-682329

Taruna CSX’2000 merah Jl.Gn.Anda-kasa-Penamparan 08123976892

141-682667

Taruna CX Th’01 asli Bali BiruPulau Adi No.8A Tlp.2775339

164-682568

Taruna limited 00 silver VR18 orscat T.8061299 (92jt)

128-682584

Taruna’00 merah slver Fvar 85 Negoaudio DVD ban baru 081558022978

999-682484

Terios TX th’2007 tangan pertamaKM40rb Telp.2142199

141-682669

Terios TX’10 Hitam Spt baru gratisAsrns all risk 3th H.0811396127

999-682149

Xenia Li’05 coklat muda metalikpribadi, mulus 081338557076

999-682137

Xenia Li/VVTi’07 1,0cc, Black,Asli Bali H.108jt H.081805359888

999-682212

Xenia VVTi Dp9jt/bnga 0,2% TeriosDp17jt,Pick Up 7jt.H:7904156 TT

999-681237

Xenia Xi Family VVTi’08,1300cc,silver AsDK,TgI,(0361) 8601989

999-682372

Xenia’07+Taruna CL’03 TT/KrdUM25jt T.7923289 Dpn RSUD Kapal

141-682747

Zbra ZL Extra’04 Acdble asDK KrdDp 10jt, Kboiwa 085238621679

166-682648

Zebra Body tech’95 pmk merah metmulus Hub.085237020702

999-682444

Zebra PU Th’2004 asli DK originaldepan Hardis Batubulan

164-682615

Zebra PU’2002 asDK original DpnHardis Batubulan T.7837553

164-682616

Zebra’87 station 9jt Nego BUCH.7411636 / 085237999775

999-682276

Dodge Pick-Up Th’56 Merah DKDiesel Hub.7910236

164-682625

Taruna CSX’00 Orscat Hitam/ Sil-ver AsDK mls istw hrg Ng Hub.081933101143, 8217033 (Pribadi)

999-682503

Classic Auto Fiat 1100 Th.52 Mesinasli,srt2 lengkap.081805666055

999-680467

Jaguar Tipe S’01 Slv asDK istw+CRV-01 Slv asBali AT ors+BMW 528i’97 black 89jt Malboro 9X (sblh CK)

141-682751

Atoz’00 silver Matic istw+TarunaCSX’00 merah silver Hub.8872106

141-682685

Atoz’02 GLS AsDK coklatmet ors,65jt By Pas Sanur 257(slt SPBU)BU

999-682498

Hyundai H1 th’09 Htm 12seat Low KMTV DVD J.Klt,081933002250 TT/Krd

141-682647

DISEWAKAN MOBILA Anda MO,Tranpot mrh?Alphard,Camry, Kj,APV100% puas,7830668,237821

999-680003

DICARI MOBIL!Bli Apv,Avnz,Jimny,Sgl Jns MblasDK dg Hr Lbh Tngi,3643460 Prbd

141-682757

*Cr Timor,Soluna,Baleno, Corolla,Civic,City, dll, T/SMS 9219274

164-682604

*Dcr Mbl Sgl Merk,Trma Over Krdit,anda Telp km dtg 9133911 Tunai

141-682749

DICARI MOTOR7880193 Beli Hrg Tinggi

141-680892

Dcr Vario,Beat,Mio,Jupiter & Sgl MerkT.7851168 SMS H.0818553168

141-682769

Dcr:Scopy,Vario / Tecno,Mio,FU,MX Sgl Merk Hub.7419749

141-682712

DIJUAL MOTORDjl Cpt Supra X’03 5,7jt Nego Hub:081 916441185

DIJUAL MOTORHonda Steed 600cc/1995 komplit su-rat (STNK/BPKB) Hub:08123906734

999-682349

Honda Supra X 125’06 hitamHub.0878-8425-0988

999-682222

Honda Tiger CW’2007 akhir doblecakram hitam H.13,2jt Nego 7486007

999-682343

Minerva megelli250cc’09 akhir merah,mulus,full var H.081999901098

999-681567

Tiger 09 hitam jarang pakai 20,5jtKM 6000 Hub:085237899460

999-682197

Vario Beat Mio Vixion Fit RevoKarismaX SupraX125 Sogun125 MXJupiterZ Blade Gren dll.7866288

164-682569

Jual KTM 85cc Jl.Tukad Barito 18CHub.8872106

141-682686

Jupiter MX CW’08 pribadi JayagiriIII No.10, 9120006

999-682407

Jupiter New Z 2010 Hitam A/n mulusspt baru 10,6jt Ng 8600388

999-682110

Jupiter Z New CW’2010 spt barumulus H.10,5jt Nego 0361 3650700

999-682344

MIO CW Sporty 2007 Hitam MulusH.0811395705

999-682159

Mio Sporty’2009 Tgn 1 mulus pribadiH.8,7jt Nego 0361 8228343

999-682347

Vixion’09,abu htm,msh mls lengkp,16,6jt Ng.Pribadi.081999015004

999-682357

Harley Sportster’2008 BPKB+STNKMabua Full Var Jl.Bedugul 107

141-682682

Roadking Police’01 orgnl Hub.Jl.Tk.Balian No.27 Renon 08123940708

135-682544

BU Kymco easy’05 pribadi 3,8jtnego Hub.081353345335,Ngurah

135-682539

MOBIL - MOTOR AD BALI POST

004-681825

BMW Mtc Tript’00 silv met H.081 8357550 Gn.Cemara 7M Taufiq 482357

000-682143

BMW X5 th’02 hitam brg superistmw pemakai Hub.0818351881

141-682741

BMW’94,abu met,harga negoHub.082147396362

004-682552

Dijual TP Ford Everest TDI’2007hitam,solar Hub.087862491760

999-682302

Over Krd Ford Ranger Dbl CbnXLT4X4’2009 silver UM35jt 7871119

141-682662

000-679818

XtrailST AT’05 htm,Jazz AT’04, Avanza’06,PU’06 Gatsu Tmr 14, 9112163

999-681591

Jl.Peugeot 405 SR th.93 Abu metalikHub: 0812 3631 5558

999-682218

Cherokee’96 Lmt Abs,airbag V20chrome Hub.7407003 bs kredit

102-682633

Pic Up Daihatsu’95 jumbo biru PerumBuana Permai IIC/1 Tlp:425624

999-682431

Taft 4x4 Des’93 AsDK TV Auddio Ban31MT 95%, prib. Hub: 08123988012

999-682081

999-682163

Hnd Blade’09 mls,8,7jt negoHb.411488/081337750182

999-682193

Jual Easy 2004 W.Biru 3jt nego.Gelogor Carik 110, 087862228929

999-682512

HANDPHONEDibeli HP bekas anda dg harga di-jamin tinggi dijemput 081236051111

000-682151

Jual No Untung 082112711111,082114733333, 082114255555Hub.085235033333

999-680426

HEWANBeagle mini pom putih & cklt, Shitzu,Pug,Pincer Peking, Cihua2,KeshooN Kucing Persia, Landak, Albino,Hamster,Dogfood, Kndang,Assris,Dms Petshop Carrefour-0818390103

154-682687

Djl mrh Anjing Pom & Rotweler & trimapemacakan murah! Hub.8567759

999-682058

Jl Mini Pom 1,5bl cocok u/kadovalentine Hub.081933045666

154-682350

Jual anakan Pitbul 1jtn 4btn putih 2-4jt.non STB.Ng.085239818343

141-682752

Kucing Persya 500rb-1,5jt SuzukiAerio’03 AsDK,Smst br 08123673596

999-682089

KECANTIKANFacelift,breast,shaping, kebugaranHub.087760041011

999-682084

INVESTASICara Mudah Dapat 10-20%/Bln, Legal,Aman,Akurasi 90% Hub.7478555

141-682767

DIJUAL RUMAH*RmhBaru SiapHuni 1unt Lt1 45/100 Jl.Moding Kelod 8068500

166-682641

!!! Djl Rmh T36&45 Jl. Rajawali TbnPerum Martapuril,081338602345

999-670772

!!!Jl Rmh Lt2 mnmlis Jln6M DalungPermai Blok P/75 H.7875500 Cpt

164-682536

!!Djl Rumah Tropical Mnmlis Tipe36-80 J.Bt.Intan B.Bulan 8054609

999-680104

!!Perum siap huni”Puri MasMoyo”2Lt Tp.100/125, 7456267

999-680656

!!Sisa 1 unit harga th 2010 stylevilla”Permata Soka”,7456797

999-680654

!!Sisa 3 unit,Nuansa Lembusora&Keboiwa 300jtan 7929091, 08123663536

999-680657

!KPR T.45 & T.50 jl.Seroja Hanya10 unit 081338118188

999-682394

!New Minmlst TP 55/100 Perumsasih Permai Batubln H.7886606

135-682447

*PeringRiver View Estate,Rmh MnmlisT45,50,70 lok.ByPas IB Mantra Gyr,8088666, 7880666, 7898787

166-682653

1,5M Nego Rmh Lt2 Ls 3,80are,faslkp,di jantung kota H.08123808231

999-682338

215Jt LT 87m2 3Km Jl.Mekar E1/6Kepaon(Ry pemogan)08174728376

999-682082

Ayu Kenanga Regency,Kenanga XCargo Type 36/80 Rp.350,45/100Rp.450 Hub: 7448512 , 461178

999-682044

BersihAmanLuasIndah str,dkt SchByPass SS,2Lt H:08175687777 TP

999-682317

BU Rmh 1,24A,2RT,2KM,Grs,Dpr+rmh kayu Jl.T.Kresek 1588C,7919428

999-681183

Buluh Indah 80/135,3KT,2KM RmhMnmls H: 087860023838/085239984999

999-672357

Cpt.Rmh 3,5A semivilla Niceview, Grsbsr,3KT,3KM,Btblan, 03618780581

999-681635

Dijual bbrp Rmh Type 46/100(2KMTidur)55/100(3KM Tidur)Jl.TohJaya,Br.Binoh Kaja UbungHub.7405701 & 081236335758

999-682473

Dijual Rmh LT ± 4A lok Denpasarstrgis,serius Hub.08179786667

132-682548

Dijual Rumah Jl.G.Slamet V No.11MM LT 90m2,3KT Hub: 081338581936

999-682136

Dijual Rumah Kebo Iwa Hub:2778777 - 08123998000

DIJUAL RUMAHDjl 2 rumah siap bangun Tukad Pan-coran LT/LB 75/100 H.081236806780

000-682043

Djl 2 Unit Rumah Baru H.295jutaGatsu(Penamparan)Hub.8443050

999-682435

Djl cepat rmh mnmlis hrg 700jtbs nego Jln.Kresek SidakaryaHub.085239397812

999-681990

Djl cpt Rmh LT 3A,spt villa, dktGWK.Hrg 850jt Nego. 0817350774

156-682335

Djl cpt rmh Tgl+toko di Jln.Gn.SariIV/16 Buana Kubu dktMahendradata J.Tanah 3 Are

000-682041

Djl Rmh baru minimalis,Dalung BlokE No.2, T.8228164, 08990199709

000-682046

Djl Rmh br LB 130/96 KPR 15thH.081934336444,7450970,8585980

999-680680

Djl rmh tpy 45 tnh 1,5A Tmn Grya Jm-bran S.Huni 3KT,2Garase,2KM, DPR,K.Tamu.R.Makan Hub.085737275273

999-679865

Harga promo 45/100 275jt JimbaranHub.8722910 - 081339584125

141-682750

Invest bagus!!!Rumah Lt2,LT 3A,Legian/Double Six,ling.vila&hotelinternasional, 081236095999

999-680647

J.rmh 350jt Gn.Guntur Perum TamanSepaguntur I/C1 H:08123603352

033-682397

Jual cpt,siap huni,LT/LB:97/60SHM,full furnish ,2KT+1KT pbt,carport,AC,2Bed Jl.LC IXA-2 GatsuBrt,hrg 435jt,nego,TP seriusHub:082114340511, no SMS

004-682540

Kost 2A Sesetan 5KT lkp+1 Toko bscicil (tnp bunga) 085237733800 TP

999-682240

Perum Citra Garden View Lt2mnmlst T.92/100,700jt-an,7478118

999-677902

Perum Muding Garden Lt2,mnmlsT.100/110m2 H.70Jtan Hub.8009789

999-682234

Perum Pondok Citra Resident Jl.Gn.Sari Pemogan 08123871809-7631888

999-669437

Perumahan TJ Residence Jl. TukadBadung Utama 2082799, 3666226

999-681509

Rmh 1are 3KT/2Km/RT/RKJl.Subur Mirah Delima MMT.081337695613 TP

999-682267

Rmh 2,5are,3KT,2KM,di Gatsu I/XNo.15 Hub.08174700457

999-682283

Rmh 2Lt,Dps,3KT,3KM,R.Tm,Dpr,R.mkn, R.krj LT 104,LB 88-081353236972

154-680684

Rmh 5KT,2dpr,2KM,RT,RK, Tlp,Pam 620jt Ng Jl.Tkd.Pancoran Gg.IID/31 Tlp.3668368-081936287069

999-679606

Rmh Baru 70/138 Gatsu VIR Sltn RSPr.Bunda Hub.7464001/08123805504

999-678582

Rmh Baru Bs kredit Perum.GriaDhadi Tabanan,IMB+SHM jl.8m,8093002

999-681776

Rmh Baru Lt2 T100 Jln.Prof Mantra88A Hub: 081338906884

999-682139

Rmh baru minimalis 35/100 lok.Muding Mekar BUC Hub.7468356

999-682129

Rmh baru minimalis T 70/100FTukad Pancoran IV A2 H.7419995

999-682324

Rmh baru mnmls Lt 2 4KT,2KM, Jl.Intan LC II/6 Gatsu Tengah 2730333

000-675646

Rmh Batanta view Tk.Bdg 5KT,4KM, 3Lt 2A,AC.W.Htr 850Ng,081936247017

999-682315

Rmh br Type 60/116,120/125& AltrntfKPR 15th Dp ringan Lok. Gatsu 1H.7450970,081934336444,8585980

999-680678

Rmh Buana Permai Lt 2,L.1,5A,4KT,2KM Grs2 mbl 650jt H.081999924653

999-682206

Rmh di GTT Dalong Lt 0,90,3KT,RT,Dpr,KM-081338754405;8229722

154-682353

Rmh Jl.Nusa Indah Gg.IV/26 Dps L2A5KT,Gg.spd mtr,350Ng 0818358148

999-682348

DIJUAL RUMAHRmh Lnt 2,minimalis LT 147 Are LB150m2(900Jt Ng) jl 8m aspal Jln.Kargo Kenanga,Gatsu Brt 8504302

000-679816

Rmh luas 2,5Are di Jl.Gatsu Bela-kangACE Hardware Hub:081392831141

999-681062

Rmh Mnmlis T40/100, 45/100 C/KTmn Jimb N2 T.2077068/081338252436

999-681317

Rmh Mnmls Sesetan Type 55/100,3KT,1KM H.08123583674/081703698889

999-672358

Rmh Mwh Br Clasic Modern 2Lt LT/LB S.Pool Jl.12m (BuluhIndah, GatsuBrt) (3,9M), 8863766/2064706 pmlk

141-675807

Rmh nyaman kws elite,Jl.TukadBadung XXIII,LT/LB:160/136(8500679)

999-682275

Rmh Perum Ratnasari Jl Tunjung SariGatsu Brt 3,5A, 650jt 7893599 TP

999-682427

Rmh Semivilla br mnmls 90/150 Hrg475 Jl.Darmawangsa NsDua 8886333

999-679944

Rmh T.21/70 Nuansa Kori Barat VI/4 Ubung Kaja Dps H:08123627302

999-681992

Rmh T28/86m2NF Kdiri TabananHrg125jt T.jd 5jt UM 60jt 968Rb/bln10th Tlp.08123981795(0361)2747587

999-682214

Rmh T36/100m2 Lok Jl.Taman GiriMumbul Nusa Dua Lok strtg kavtrbts Hub.7424653,0812386315

135-682437

Rumah 36/100 Dalung 255jt NegoHub.081 338 778 175

999-682128

Rumah baru 4KT++,AC,KS Lt2 Jl.Kusuma Bangsa I T.081337423702

999-682262

Sdg dibangun Omasoka Living, Jl.Sokasati Denpasar Lt 2,3 KT, 2KM,hanya 700 jutaan 0812 383 8674 /0812 386 1163

999-668206

Sdg dibangun Rmh T.166/157 BuluhIndah Hub.081916417725,8781616

999-682371

Sisa 1 Rmh Tk Pancoran IV/A2Panjer lantai 2 hrg 600jt KPR MandiriDp 15jt H.08123873672

999-682068

T.Umar komplit.std villa.strategis,asri&aman.murah!! 081999800022

000-679820

Tk Badung XI LT/LB 154/125 hoekLt I 7419410,08124617226,3KM.TP

135-682415

DISEWAKAN RUMAH!!!Rumah 3KT,2KM garase diSanglah. Made 868 9190www.dotlahpis.com

999-680465

1,5 A,3KT,Garase Batu Bulan 15jt/th Nego 8447150, 081338561023

999-681114

Dikont Rumah, Dijual Rumah diDalung Permai Hub.08124605851

166-682651

Dikont Rmh 2lt Jl.Marlboro Gg.17/183KT,3KM,1Dpr,1RT, 085738613208

004-682152

Dikont rmh 2LT,4KT dg KM dlm,s.pool,balkon,RT,garase 2 mbHub.03618715857

999-678500

Dikont Rmh 3KT,1,9A lok Jl.Gn. Lem-puyang M.Maning Hub.08123809810

999-682192

Dikont Rmh 3KT,1KM,Carport, Jl.Sedap Malam III Perum Liva no.7 DpsHub.08164729629 / 081337558353

999-679117

Dikont Rmh 6 kmr 3 Kmr mandi luasTanah 5Are,jln Ayani Utara 190,Hub,087762842174

164-682621

Dikont Rmh Gn Lumut PermataHijau No.6 3KT,RT,RK,08123623651

999-682506

Dikont Rmh LT.2 are 3KT.2KM,PDAM,Tlp,Listrik 2200VAJl.Nangka Utara Gg.Sari IndahNo.22 Hub.087895141277 min 4th

999-682492

Dikont Rumah 3KT,2KM,Dapur diSelatan RSUD Kapal Hub.08123680037

999-681989

Dikont rumah 6KT 4Km 3LT viewpantai Chandra Asri hub.081805544351

999-681540

Dikont.Rmh Jl.Jayagiri 25jt/thnNego Hub.08123888300

DISEWAKAN RUMAHOv.kont Rmh kost 5KT, Jl.Cekomariasisa 8,5th, H.8537935, 081338698827

999-682508

Dikontrakan:Rmh fals.lengkapJl.Kayu Tulang Gg I/23 Canggu Hub:Tlp.227463-8550578-08123931314

999-682305

Dkont Rmh(3Kt,RK,RT,dpr,2Km)+Rmh Kos H;7856541 Tgl Wangi Sstn

999-680752

Dsw Rmh 2Lt luas 4A,7Kt,3Km, 2RT45Jt/thn (nego) min 3thn 8007900

999-681640

House for Rent Nice View 10MntFrom Kuta 18jt/year 0818358591

166-682646

Over kont.Feb 2012,LT/LB 250/3404Kmr,1kmr pemb.45jt/th.Tk.Badung Hubungi 08128844787

135-682421

Rmh 3KT,2KM,List Air,Jl.SiulanGg Lotus Hub:081339846819

999-682065

Rmh 6KT,Fas.lkp Hub:Jl.P.BatamIII/12 T. 225411-H. 081353.312.320

999-681038

Rmh Tp 60 dkt Ktr Cmt Kuta UtaraKrbkn H.08123856381 Rmh Baru

102-682631

Rumah 2KT PDAM 2200W+BedLemari Telkom Rp.22j/Thn NegoDekat Poltek UNUD Jimb Hub.03613 6 4 2 2 3 9 / 0 8 1 2 3 6 7 2 7 3 9 9 /081236422555 TP

138-682051

Rumah Kost lengkap AC+Furnitur lok.Tk. Badung,srius Hub: 08123865766

999-682436

Tabn Kota 3KT,1KM, Garase,Tmn,AC,nyaman cck u/bule H.8726148

999-682075

DISEWAKAN RUKODikont New elit ruko (5x16,5)Lt IITkd,Batanghari Renon H.8613720

135-682442

Disewkn Ruko Kuta. Jln Kaki kepantai. RW Kuta Putri 0817340706

156-682327

Ruko over kontrak 4x5 SugriwaUbud 5jt/th Hub.081236866590

120-682370

DICARI RUMAHDcr cpt Rmh min 3A, lok.stratgis areaDps & Nusa Dua Hub.2114970 TP

999-682122

RUPA-RUPAMendesak perlu uang Hari ini JaminkanBPKB Motor/Mobil resmi BPKB dijaminaman H.7822159/264014

000-671124

***2077000 Pembiayaan Bnga Ml0% berlaku utk Mbil/Mtor L.Cair

141-682639

**********Dana Cash**********1 jm cair jm BPKB T.8515779

141-679750

*******Perlu Dana ???******* BPKB/Srtpkt/T.Over/Plunasan-7450725

141-682644

*7897631/7947494 PmbiayaanL.Cair berlaku u/Mtr/Mbl 0,5% Hdh Lgs

141-682643

*BPR Lestari* Krdt Modal Usaha&KPR.Plafond s/d 6M.Bng Menrn MurniProces 3Hr H.Wahyu 08175175888

141-682659

*Obral Baru Rjc Sharp Kulkas@1, [email protected], M.Cuci@1, Microwave@ 650,Fax@700, [email protected], T.240326

141-682693

AC 1PK,1pt core2duo(3)core i3(4)M.cuci875,L.es750,Frezer es&box(1,5)PS3&LCD32"(2,4) 8828882

132-682557

Ahli Atasi Rmh Bocor Dak Dinding,Talang,Atap.Hb.Pak Melki,8053893

999-682257

RUPA-RUPAAhli Atasi Rumah bocor garansi &Renov Rumah Hub Pak Ady,7884685

999-682390

Ahli Rmh bocor,Dak,dinding, Talang.Dll Grs Hub.P.Joni 085237991833

999-682438

Bakteri probiotik pelangsing turun20kg garansi 081332077899

004-680575

Dandy Massage untuk wanita/pasutri call 085710488759

102-682617

Dcr u/krjasma/sewa/beli pencucianmbl/bengkel siap pakai T.7410510

999-682395

Dijual alpine CDA9855;KCA Ipod;Ampli DLS 5 Chanel;speakerCoxial Philips Hub:8856777

000-682033

Dijual komplit perangkat kantor(borongan) Hub:0361-8828111

999-682268

Dijual TV LCD LG 42in H.7jt stokterbatas B.Nego Hub.081236460234/ 9638869

999-682304

Dptkan bantuan modal max 200jtmelalui program Wirausaha FMS,hanya ftkp KTP & foto wrna 4x6 PTFMS Jln.Sesetan selatan Hardys sblhKimia Farma buka Pk.09.00-20.30

102-680064

Franchise Mybakso 30jt gratisperlengkapan,telah dibuka Cab.75A.Yani 162A Dps 081553010055

033-682401

Gelang & Kalung Kesehatan PlusPenangkal Radiasi (promo) H:7874600

999-682168

Gus Atila pijat penyembuhan 50ribu/1,5 jam call 087862478287

154-682678

Instalatir Listrik melayani:Ps.Baru,T.Daya,Revisi Hub.2741225

999-682278

J/B:L.Es New/2Nd-Sh.Case-AC-TV-M.Cuci-C.Dgt-Sofa-Sp.bed,7435707

999-682309

Jasa Gadai mobil mewah/villa/tanah7495126/087771771727

999-680471

Jl Myk Babi,Tetelan dg babi untuksosis,bakso.H.081329947000

004-665985

Jual Daging Celeng fresh (tawar)27500/kg Telp.7988500

141-682708

Kamera Sony 14,1Mb br 2bln grnsilengkap Hub.087860057525.Cpt

999-682272

Karyawati Massage Panggilan Pnglmn/Tdk Hub.9978828-082145506292

999-682066

Kredit ush BUMN 100Jt-1M rate 0,8-0,9% dgn jaminan Hub.03619119777

000-682154

Massage panggilan cantik dan pro.dr Jakarta Hub: 0877761446373

999-682248

Meja jati utuh sgl uk.120x300x12Keboiwa Sel.8ATI 0818247600

004-682700

Open Showcase pjg 2,5mtr u/buah/sayur/minuman,mesin baru,7986025

999-681628

Proyektor Acer=2jt Showcase L.Es,M.Cuci,Kompor 4tk oven,TV,7494463

999-682425

Rangga CS massage tenaga Priadipanggil /Dt4 Hub:081252111698

000-682045

Shella Massage call 24 jam k smuatempat 082145529019,081933100469

000-680393

KERJASAMADana prbd u/mdlKrj/project 1M-50Mcair 3hr,085221641278/087821949787

031-682583

KURSUSMandarin Private&Group systempraktis Hub:081805560595/7874600

999-682170

!Les privat smua pljr TK,SD,SMP/A+Krss Ingg H.9111537/087862980506

000-679185

*Active Fun Private English*For you to learn 085921348053

999-682147

Dibuka Kursus Salon Jl.Buluh IndahNo.133A Prada Salon Hub.HaniHp.082147025187

999-681566

Kursus Bhs Belanda khusus untukpemula+translate Hub.081236327449

999-682312

Priv.Dril smua Pljr.UAN/PMDK/TPASMP+SMA.S1 Unair,pgl>15th.8878194

999-682121

DIJUAL TANAHTnh 10A, 3,4A Jl.Sekar TunjungDentim 3643739, 8017551 TP

999-682376

Dijual Tanah 3Are strategis pinggirJl.Raya Hub.087862376050

164-682603

!! 2are dan 3 are Lok.Puri GadingJimbaran,pmlk Hub.081236484844

999-682274

!!Kav 1,5-2A Jl.Sekar Sari Utra SklhSD Rajamuna Hub.08123987439

000-682038

* Jual Tanah 1.5A 12x12.5 Jln 3MKaswari Penatih,7425775 maaf TP

141-682766

***Tnh Jl.Cargo Utama LT 2780M2hook 250jt/Are 081337669977

004-682472

17A By Pass IB Mantra,P.Siut 50jt/Are, Hub: 08123900191 TP

999-682091

36+36+125+250 Are Kawasan WisataPantai Soka Tbn Hp.081338778032

000-682096

5A & 10 di bedugul pgr jln,view bgsdan nyaman Hub.Hp.0811398154

999-682183

BU Tnh 15A@245jt Jl.Cokro Dpn RSSurya Husada,Serius H.8013545,TP

999-679855

BU/TP Djl tnh bersertifikat luas14,10A, hrg.240jt/A Nego Lok Jl.TirtaEning Sanur, direct owner Hub:08123865513

999-679942

Di Legian Kuta 25A,dikont 20A diSeminyak utk villa H.03612160788

000-682108

Dijual Tanah 1 Are,2 Are di Jl.IdaBagus Japa Dentim Hub:8849560

999-682286

Dijual Tanah 2 Are Br.CempakaDalung Hub.8551909,0811388780

000-682098

Dijual Tanah Kavling Sekar TunjungXII Gatsu Timur Tlp.087762609049,081999482828 min 1,5 Are

999-681122

Jual Tnh Selemdg Tbn murah!!! BU,Aspek Perum akses aspal RW Kutasgr 0817340706, 081322587487

156-682334

Dijual Tanah min 1,5 Are Jl.PulauMoyo I Pedungan Hub.9271987

999-682449

Dijual Tanah+rmh berbagai mcmlokasi +variasi hargaH:085253025655 (sms Ok)

999-682243

Dijual Tnh L.180M2 di BatuBulanKangin Hub.081936160600

999-682513

Dj Tnh Kav Lok Batuintan6 BatuBulan Jl.4M aspl Hub.03618626262

105-682650

Djl tnh 0,5A,1A&1,6Are lokasi Batu-bulan Gianyar Hub.081805321516

999-678408

Djl Tnh 1,5A 155jt smua,Jl.BtyangGg Pipit XII B.bulan.08123996616

999-682504

Djl Tnh 15A Ungasan Blk GWKcocok utk Villa H.0811388745 TP

999-682499

Djl tnh 29A 15jt/A,10A 24jt/A 1Ha6,5jt/A Plaga,085253176333

102-682471

Djl Tnh di Renon Ls1,8A&2,5A HrgNgo TP,081931718230/03617490603

141-680816

Djl Tnh Kapling Alas Kedaton KediriH.081237969155/081916303124

155-682723

DIJUAL TANAHDijual Tnh 190M2 SHM Di NusaDuaSebelah STP.View Laut PeminatSerius Hub.08569741217 TP

101-682730

Jl cpt Tanah Medewi Beach 80Are& 1 Ha, lost pantai, good investHub.Owner 0818562150 / 9284005

154-682674

Jl T 1,5A SHM Pasekan BT.BulanBrt Vila Jl.4M Aspal 8644159

105-682559

Jl Tnh 1,65 Are Jl.Gn.Guntur Hrg.135jt/Are nego Hub.081916274216

999-682479

Jl Tnh 10 Jl.Sekar Sari P.Galak+Ketewel 10A,081338137153,8848692

000-682099

Jl Tnh 140 M2 Induk Jl.Tunjung Tutur-Peguyangan H.0361-7844787

999-682380

Jl Tnh @ 2,5A-4A Krbkn-Pngube-ngan Area Villa lks bgs pmlk-8581669

154-682670

Jl Tnh pgr Jln di Baturiti Bedugul 5Acck u/villa, 081236158365

119-682405

Jl.Tnh 1,6A & Rmh br 45/75 Prmh TegalBuah Pd.Sambian 081337354567

999-682483

Jual Tambak,Desa BudengNegara luas 160Are,6jt/Are,cocoktukar tanah Negara/bakau,Hub085237796299

999-682377

Jual Tnh Kav Jl.Raya Dalung8064679, 3666226

999-681510

Kav 1-3A aspl 5M dpn Br.Gunung,Tnjg Tutur,Pgy 1,6A Cargo,7971058

999-682259

Kvl Psk Bt Bln Mbl msk 105jt spdmtr msk 50jt 081236909637

105-682636

Sawah Payangan,Ubud 1Ha pggirjln raya H.50jt/Are Hub.0361 8547872

999-682495

Tanah 13,5 Are di Jln Tk BatanghariRenon SHM Hub.7890361 maaf TP

999-682462

Tanah 3 Are Jl.Siulan Hub.03617419048, 081236165144

999-682201

Tanah 3 Are view sungai 50jt/areHub.081999028648 Ubud

141-682761

Tanah 3,5A uk 17x18 dpn KNPIJl.Trengguli I T.081337123135

999-682263

Tanah 5 are UbudHub.08174713487 Dekat Villa

141-682764

Tanah 5are Jl.Baja Taki jalan 12mlokasi sgt bgs Tlp.7424975 Sgr

141-682676

Tanah 8 are sawah jalan 5 meter65jt/a Ubud Hub.081805604193

141-682768

Tanah Kav 1 s/d 2 Are Muding Klod,Gn.Guntur Cash/Credit.8082211

000-681461

Tanah kav di Blkg Pasar BeringkitHub.03617419048,081236165144

999-682200

Tnh 1, 1,5 Are Jl.IGD Desa 1 Sading& Tumbakbayuh Csh/krd.8014282

119-682612

Tnh 10-20A 100mtr dr Pantai Saba,Jl.IB Mantra 8074898,085237361898, 081236007898

999-682406

Tnh 14,5A Echo Beach 370jt,Canggu Brw 35A 250jt. 8540925/7427404

145-682561

Tnh 2,20A SHM Jl.Kaswari Gg.V/1Penatih truk msk H.087860754557 TP

999-682184

Tnh 36are view sungai dkt kwasanHtel 60jt/are 081916188062 Ubud

141-682760

Tnh Kav 1Are-3Are Tumbak BayuhBadung H:Jhonny 081933058168

999-681180

Tnh kav By Pas Kusamba dpn PomBensin 1-2A 085237247763-8750072

113-682497

Tnh Kav2,3,4A Perbatasan By PassKetewel-P.Galak Msk 50mtr 7842374

999-682027

Tnh Perum Jl.Trenggana L.35Are70jt/are Jln.Seroja 5,35-125jt/areHub.0361-8774349-081377098989

999-682101

Tnh utk villa 4,1A lebar dpn 15,60view laut benoa Tmn Ria Nusa 2 TnhSaja/bangun Hub:081916762777

000-681482

C.665467-bbn

999-682029

Dijual Rumah Kos di Panjer hrg900jt income 7,5jt/bl 8860055

999-682456

Rmh Baru Minimalis LT 120m2 SHM,3KT,550jt Jl.Sehati 18 blkg brPesanggaran Pmlk 081558743399 TP

999-681024

Rmh LB.60/118 Pegending DalungRp.375 Jt & Rmh 73/105 Puri GadingJimbaran Rp.500jt 08123859713

101-682726

999-681725

Dikont.Rmh Jl.Palapa,Dps 10jt/thNego,min 2th 081999114360

999-682402

Butuh Dana Cash/Kredit Mbl jaminkanBPKB anda Bunga 0.49% prosescpt Hub.7824387/0811385922

141-682690

Trima Gade Mobil/Mtor Hbngi087862356080

120-682657

Trima Panggilan:Massage, Lulur,Creambath,Facial dll.087761341452

999-682133

Vebby massage dg tnga cewek u/kbgaran Hub.082145529452

999-682083

Tnh kavling 1,5are Jl.Pulau MoyoIHub.0361-7888379,2161001

135-682414

DISEWAKAN SALONDikont.Salon+Warung-Panjer (stra-tegis) Hub:08124617641/9129287

999-682459

Page 17: Bali Post. Sabtu Kliwon, 22 Januari 2011

Sabtu Kliwon, 22 Januari 2011 17IKLAN MINIHilang BPKB Honda City DK 250DA& Honda Astrea DK 5912 DB a/n Ade Rahayuni. Hub:0818350279

004-682486

Hilang BPKB No.F7302940-O DK8263 HR A/n.Rahmat Hidayat,Tabanan

999-681991

Hlng BPKB SPM DK 6903 MDNo.BPKB0194311-0 a/n Ni NyomanLindawati Hub.085738058694

165-682721

KOSTDikont Kost komplit Jl.Dewata VINo.11 Hub.081237042441-2103032

999-682340

Kost 800rb,1200rb,1.750rbJl.P.Moyo 17X H.08164746363/085253651808 lengkap

110-682524

Kost Fas:AC,TV,W.H,Laundry &Wifi.Jl.P.Buton 15 Sanglah 8099321

999-682169

Terima kost harian/bulanan fas:AC/TV/Fur hrg 1,5-2,5Jt/Bln,Jl.Mertasari-Sdy Hub:08113800990

000-682001

Trm kos 500rb/bln kmrmnd dlmJl.Tkd.Badung 21B/15 H.7955563/7879636

135-682541

DISEWAKAN TANAH80+90+100 Are Pantai TabananHubungi HP.081338778032

000-682097

Dikont.Tnh kosong s/d.Agust 2025,4,3x35m Jl.Raya Tkd Badung 102AHrg pas 80jt+IMB,H:0818382366,Malam 0361-726515

999-680382

Tnh 7A Jl.Ry Kerobokan Canggu cckGudang/Garment,Maaf TP.8757230

999-682116

PENGINAPAN!!! Jl.Penginapan br asri mnmlis,strgs, fulfurnis,parkir ls,sdh jln,lngkp+ijin,Gatsu Brt.08123914500

164-682531

Cr tnh di Balangan Pgr jln max 2arex 50jt H.081999432125 sgr

135-682534

Dicari tnh 5-10 Are didearah Jln.IBMantra Ketewel Hub.081338629960Tanpa Perantara

999-681499

Dicari Tnh+rmh dg harga miring,lokasi strategis(Krobokan, Gatsu,renon, Padangsambian, Mahendra-datta,Akasia) H:087860661655

999-682245

PAKAIANDjual pakaian ex butik,perabotbutik,tenda (ex pribadi) 2759883

999-682441

www.kengrosir.com Grosir/ecerBabydoll/Dstr Hub.081938588896

033-682549

FURNITUREBuat Furniture kwlts villa hrgamiring conth siap 0818351669

034-682533

Trim kitcen almari beset mriascounter bar partisi H.9173992

135-682542

Trm psn almari kichen set counterdll di 2724388

135-682545

BIRO JASASda PRT/B.Siter dll pglmn grsi djmn,2784358 (Resmi)

999-682388

Sda PRT siap kerja ada garansiHub.081 999 085 709

164-682582

Anda Perlu Baby Sitter,PRT,T.srbtT.488315 Stok Ada

999-682364

CV Rara sllu ada PRT,B.Siter, Jmpo,Grs tdk trbts Djmn amn, 9299227

141-682725

Membantu pengurusan sertifikattnh,pecah sertifikat,balik nama,NIBpengukuran tnh,pengurusan pidana,perdata,perceraian,visa, kitasfamily dll H:03612103066

999-682239

DISEWAKAN VILLADISEWAKAN GUDANGDIJUAL RUKOCOMPUTERDICARI TANAHKEHILANGAN DISEWAKAN TOKO*Computerised Accounting Program*Usaha kecil Menengah 085921348053

999-682146

PROPERTYCari Properti? 50.000an iklanterlengkap di www.rumah123.com

031-682560

PELUANG BISNISBeli property tanpa Dp&Tnpa KPRHanya dg 5jt info&Pelathn T.421167

999-679927

Cuci gudang jual rugi alat2listrik+Franchise,H:081353024636

999-681656

Pasang iklan gratis diwww.iklanonline.biz

999-682205

BAHAN BANGUNANJendela & pintu awet modern tanpaperawatan bisa aplikasi apa sajaHub.0361-3071199 Upvc

033-682399

Spec ia l i s :Pas i r ,Ko ra l , ba tuTlp.(0361) 7894888

999-682264

GENSETAbeng Service Genset ready silent,135-13KVA pasti murah,di By PassIB.Mantra 88,ph.8077700,8684409

999-673339

Anda bermasalah dgn listrik?Hartech Genset solusinya! Tersedia8-2000 Kva. 031-5458528

033-680197

PENGOBATAN***Bantuan Paranormal MasalahPacar,RT,Bisnis dll H.085731313230

141-680276

CATERINGMcm2 menu nasibox/buffet/bksharga hemat rasa nikmat 8828600

999-682261

Catering karyawan, rapat, perni-kahan, murah dan nikmat, Hub.247443

G.04

Dikon Toko 7x14 2KTdr 1WC 1RTKerobokan. 081353320002 / 973052

132-682538

Ov.Kontrak Toko fas.dapur,KMdlmJl.Tk Bilok Sanur Hub.081999126981

999-681496

Toko 4,5x4,2 Jl.Antasura 88A Nang-ka ke Utara T.8539100 & 728760

999-682019

TEMPAT USAHAOver cont.Tempat usaha dlm hotel,Jl.By Pass Ngrh Rai-081330779199

154-682362

PENGUMUMANMau Jadi Artis!!Dibuka Kursusakting Hub.0361 8834877/03618834899

999-682358

WARNETBU Hr ini,10pc ex warnet intel atomLCD monitor 17" H:081916456321

999-682288

DISEWAKAN GEDUNGOver kontrak Gedung/Kantor dipinggir Jl.Danau Poso Sanur Bali.Hub: Anna 08151829567

Dijl/dikont 1 Ruko 3 1/4LT LT:8,5X17mkmr tdr 3+1 Jl.Cokroaminoto No.120Ubung sblm terminal Ubung

999-681534

Kuta Square Blok F.11 Jl.PasarSeni Kuta Tlp.0361 8231388

999-682490

Ruko+Gudang Luas:550M2 Jln.Raya Sading Sempidi Nego 8600686

999-682369

KONTRAKTORRenovasi,Atap/talang Bocor, Pagar,jembatan,Gudang,struktur,bangunbr.konsul gratis Made 08123671363

999-682086

Trima Rehab bangun baru,rumah,ruko,villa,jalan dll harga murah kwlts.ok 03617485601/03618537532

999-682064

Trm borong Rmh,ruko,Villa,S.Poolmulai 1,75jt/m2 H.081338631123

999-682448

!!!Over kontrak gudang GatsuBrtrangka baja Hub.081999930008 TP

141-682734

Dikont Gudang LB:550m2 harga 55Jt/Th Min.2Th Raya Pemogan 114 Dps

999-682079

Over Kontrak gudang L.5Are Batu-bulan 80jt nego u/7,6th T.8750580

999-682138

DISEWAKAN VILLASpecial price a new villa at Seminyak,3 bed rooms, parking, AC,TVcable,Wifi H:2195000-0811327845

149-682729

004-681267

MAKANANPromo Soka Spr 56Rb Soka A52RbSoka B 46Rb dan mcm2 Sea Food03170244388/081357949878

000-682050

DISEWAKAN SHOWROOM!!!Disewakan Showrom mobilGatsuTengah 081999930008 TP

141-682739

DIJUAL VILLASale:Leasehold Lux Villa Nunia 8unit-Petitenget Seminyak.Call: Bagus0361-8585900, 085737643707

999-677969

Villa Baru100% 2Lt Sanur,5mnt jalanke Beach Sanur Htl,4KT/Pool/Furni-shed Rp.2,8M Nego, 081236526185

999-682126

Villa Br.Anyar Kerobokan,2 Room,s.pool,w/heater,AC H.08113800318

999-682073

ARSITEKTUR5rb gambar IMB pembangunan/renovmurah berkualitas Hub.8722910

141-682770

A-design Gbr perencanaan bangu-nan 2D,3D,IMB Maket T.8545610

999-682293

Arsitek Kontraktor harga murahkwlts OK,08123873168 /8007168

999-681711

PELUANG USAHACounter makanan dpn Centro 15jt/th, Toko Sesetan Ry 25jt/3th &Sidakarya Ry 3,5jt/4,5bl.9959899

154-682413

DIJUAL RESTAURANTDijual Restaurant diPadanggalakSanur,Ls Tnh 10Are 3,5M +Hotel LsTnh 10,5are 5,5M H.8776154

999-682074

KONTAK JODOHDuda Dosen PTN+W.SwastaMapan Tinggi Karismatik,A.Azis-41Th,Islam T.170/70Kg,Kuningmanis SMS Ketik Gasco P5701 Ke-7005 Khusus Flexi www.yukizo.com

033-682554

Janda Muda SPG Cantik SexyDinda-28Th,T160/50Kg,Putih BerisiSMS Ketik Grasco W5451 ke 7005Khusus Flexi www.yakizo.com

033-682546

KURSUS

BIRO JASA

SERVICE

AC

N B S

POMPA AIRK. GAS KU KASW. HEATER DISPENSER

M E S I N U IHub. 7868305 Panggilan

V ASATAMA

1 1

Jasa

A Mesin cuciPompa AirServiceSpart Part

Mesin cuciPompa AirServiceSpart Part

RUMAH/KANTORRUMAH/KANTOR

Minggu

Buka

C.677166-srv

Cuci AC Rp. 25.000,-

ENTRA A A SERVI Ekerja ditempat

21

ACKULKAS

FREEZER

CHEELER

M.CUCI

Bergaransi

C 222332

PENGOBATAN

ANGGREK WALLPAPER

PENGOBATAN

PERCETAKAN

PELUANG BISNIS

SERVICE

SERVICESERVICE

TIKET

LAUNDRY

BENGKEL LAS

SERVICESERVICE

SALON

SALON

RUPA - RUPA

RUPA - RUPA

RUPA - RUPA

ELEKTRONIK

TIKET

FURNITURE

MODIFIKASI

Page 18: Bali Post. Sabtu Kliwon, 22 Januari 2011

Sabtu Kliwon, 22 Januari 201118 G YA HIDUP

Acha mengaku syuting bersama man-tan pacar bukan masalah mudah. Ter-lebih lagi, jelang ending, dia harus berci-uman bibir dengan Irwansyah. Ini bisadibilang reuni setelah lama berpisah,eh... ketemu lagi di film. Chemistry-nyasulit dapat. Kita berdua jadi seperti or-ang baru.

‘’Namun, berkat kematangan aktingsaya dan Irwansyah, syuting jadi lancardan menarik,’’ tutur Acha.

Acha sempat minta izin kepada pac-arnya untuk syuting bersama mantankekasih. ‘’Romantika ini kan hanya adadi film, tidak di dunia nyata. Irwansyahjuga minta izin ke Zaskia,’’ imbuh Achayang tidak datang dalam acara pernika-han Irwansyah dan Zaskia Sungkar.‘’Waktu itu saya sibuk syut-ing FTV. Tapi sayamengucapkan sela-mat dan saya ber-pikir, kapan ya

ADIK si raja pop mendi-ang Michael Jackson, JanetJackson, siap menggebrakJakarta. Tempatnya di Ple-nary Hall, Jakarta Conven-tion Centre (JCC), Jakarta,9 Februari 2011. Promotor-nya Berlian Entertainmentyang sukses menggelar kon-ser David Foster tahun laludi mana sebanyak 200 tiketVVIP diborong oleh petinggiPartai Demokrat.

Dalam pergelaran yangdiberi tema “Number OnesUp Close & Personal”, Janetakan mendendangkan hits-hits-nya dan sebagian lagudicomot dari album ‘’NumberOnes’’ yang beredar tahun2009. Beberapa tembangyang akrab di telingapenyuka musik di sini akandilantunkan dengan penuhperasaan oleh Janet, seperti‘’Nasty’’, ‘’Rhythm Nation’’,‘’Thats the Way Love Goes’’,‘’Together Again’’, ‘’Run-away’’, ‘’All for You’’ dan lagu-

KRISTINA mengaku sudah mempunyai lelaki pili-han yang akan menggantikan posisi Al Amin Nur Na-sution, mantan suaminya.

Siapa sih yang mau hidup sendiri terus. ‘’Yang pas-ti aku udah punya calon pendamping,’’ kata Kristinaseusai tampil di salah satu hotel berbintang di BandaAceh.

Perempuan kelahiran 8 Mei 1976 tersebut tidak ber-sedia menyebut identidas calon pengganti mantan ang-gota DPR-RI Al Amin Nur Nasution itu.

‘’Pokoknya ada deh, nanti kalian juga akan tahu,’’katanya sambil tersenyum.

Pelantun lagu “Jatuh Bangun” itu juga tidak berse-dia mengungkapkan kapan dirinya akan melangsung-kan pernikahan yang kedua kalinya.

Sebagai seorang wanita, ia mengharapkan calonpendampingnya itu mampu memberikan kasih sayangdan cinta serta menjadi kepala keluarga yang bertang-gung jawab.

Gagal membina hubungan rumah tangga denganAl Amin Nur Nasution membuat artis yang mempun-

yai namal e n g k a pK r i s t i n aIswandariberhati-hatimencari ca-lon suami.

Artis can-tik kelahi-ran Pema-lang, JawaTengah inipernah men-gaku dapathidup nyamansetelah berce-rai dari man-tan anggotaDPR-RI yangtersandungkasus korup-si itu, bah-kan ia jauhdari gosip.(net/ist)

PENYANYI eksentrik Pinkan Mambo tampak mencolok den-gan penampilan rambut terbarunya yang berwarna kuning nge-jreng. Pinkan menuturkan bahwa dia ingin sesuatu yang barudalam penampilannya terlebih dikarenakan munculnya albumserta single terbarunya.

‘’Mungkin karena album baru dan ada single baru juga,kadang aku juga gak harus berubah sih. Tapi kalau ini sih gakdirencanain. Pengen sesuatu yang baru saja,’’ ujarnya saat di-jumpai di Studio 3 MNC TV, Jakarta Timur.

Namun siapa sangka rambut kuningnya ini adalah kecela-kaan dan tak sesuai dengan yang diinginkannya. Pinkan men-gatakan bahwa dia sebenarnya menginginkan rambutnya ber-warna cokelat. Namun karena waktunya mepet membuat ram-butnya seperti ini.

‘’Kalau rambut kuning ini satu kecelakaan juga. Soalnya kanawalnya pengen dicokelatin, nah itu rambutnya harus di-bleach-ing dulu. Tapi belum selesai bleach-nya, waktunya sudah me-pet. Tapi ya.... kebetulan orang-orang suka juga,’’ paparnya.

Pinkan menambahkan bahwa dalam penampilannya ia meng-inginkan yang alami tanpa harus menjadi seperti siapa. Dia inginorang bisa mengenalnya dengan gayanya yang sangat identik.

‘’Aku gak berusaha untuk jadi ini atau gimana, tapi aku leb-ih ketika panggil Pinkan Mambo, mereka tahu kalau itu aku,’’tukasnya. (net/ist)

Sabtu, 22 Januari 2011

05.52 Mars Indonesia Raya05.54 Mars Bali Jagadhita05.56 Lagu Ngastitiang Bali06.00 Puja Trisandya06.05 Dharma Wacana

Jati Diri Manusia Bag.306.35 Seputar Bali Pagi07.05 Sehat Bugar07.35 Warna Warni Pagi08.05 Happy Holly Kids09.00 Bali Channel09.30 Belajar Menggambar

Belajar Membuat Topeng Kertas10.00 Lila Cita11.00 Lejel Timur Home Shopping12.00 Puja Trisandya

12.05 Dharma WacanaMemahami Nilai-nilai PendidikanPeningkatan Moralitas di DalamPelaksanaan Hari Suci Bag.3

12.30 Mulat SariraUpaya Tanggap Bencana

12.45 De Koh NgomongPembatasan Premium VsPengecer BBM

13.00 Klip Bali13.15 Totok Perut Mega Power13.30 Upakara14.30 Taman Sari15.00 Parameter15.30 Kreasi Anak16.00 Lila Cita

17.00 Sekilas Berita17.05 Jacko Fitnes Health18.00 Dharma Wacana

Memahami Nilai-nilaiPendidikan PeningkatanMoralitas Di Dalam PelaksanaanHari Suci Bag.4

18.00 Puja Trisandya18.05 Seputar Bali19.00 Klip Bali19.30 Orti Bali20.00 Siaran Langsung Gong BPD20.30 Siscover Germany23.00 Suluh Indonesia23.30 Bali Channel24.00 Selingan Musik

Acha Septriasa

Tak Mudah Syuting Bersama Mantan PacarWALAUPUN bukan pacarnya lagi, aktris Acha Septriasa disuruh

sutradara Hanny R. Saputra mencium bibir Irwansyah di film “LoveStory”. Padahal, Irwansyah sudah menjadi suami Zaskia Sungkar. ‘’Ter-us terang, saya grogi ketika dalam tahap reading. Tetapi saya cobaprofesional,’’ ucap Acha di sela-sela pemutaran film ‘’Love Story’’ diPlanet Hollywood 21 Jakarta, baru-baru ini.

Janet Jackson Gebrak Jakartalagu lain.

Konsernya di Indonesia pas-cashow tunggalnya di Singapu-ra dan Manila (Filipina). Na-mun, konser di Jakarta akanberbeda dengan gelarannya dinegara lain. ‘’Di Jakarta,nantinya Janet akan diiringi15 penari latar yang semuan-ya cantik dan profesional,’’ ujarsebuah sumber di Berlian En-tertainment.

Dalam email-nya ke panitia,Janet Jackson menulis, ‘’Sayaberjanji akan tampil lebih in-tim di Indonesia. Saya akantampil sebagai diri sendiri agarlebih akrab dengan penggemarsaya yang sudah tak sabarmenunggu kedatangan saya diJakarta.’’

Mengenai Jakarta, Janetmengomentarinya sebagaitempat yang paling menarik didunia, penuh magis.Masyarakat dan budayanyasangat unik. ‘’Buat saya inisangat excited. Dan saya siapmenggelar konser di Jakarta

dan berbagai kasih serta me-nebarkan cinta.’’

Panggung akan disetinglebih akrab dan tidak adaefek stage yang memukau.Tetapi panggung akan dibuatmewah dan intim. (pik)

saya menikah,’’ sambung Acha yangmasih merahasiakan jati diri pacarnya.

Irwansyah juga berpendapat sama.‘’Semula di skenario enggak ada adeganciuman. Tetapi Mas Hanny R. Saputra(sutradara) meminta kecupan bibir un-tuk klimaks film. Saya dan Acha sempatmenolak dan protes, tetapi setelah dis-kusi, akhirnya adegan cium bibir dilak-sanakan, namun tidak lama dan hanyadilakukan sekali. Jadi, enggak ada retake(pengulangan),’’ ujar Irwansyah tertawa.

Pria tampan yang juga seorang pen-yanyi ini menegaskan, Zaskia tak akancemburu. Zaskia seorang artis, orangtu-anya juga artis, pasti maklum. ‘’Ini cumafilm dan pastinya, saya juga enggakmacam-macam,’’ pungkas Irwansyah

yang menambahkan, film ‘’Love Story’’merupakan film terakhir duet di-rinya dengan Acha. (pik)

Pinkan Mambo

Tak Direncanakan

Kristina IswandariHati-hati Cari Calon

Kristina

Pinkan Mambo

Janet Jackson

Acha Septriasa

Page 19: Bali Post. Sabtu Kliwon, 22 Januari 2011

Sabtu Kliwon, 22 Januari 2011 NUSANTARA 19

Dihubungi melalui telepondari Semarang, Aspidsus men-gatakan, penyitaan rumahyang diduga hasil korupsitersebut sudah sesuai suratperintah Kepala Kejati Jatengdengan nomor 01/0.3/Fd.1/01/2010. “Kami juga sudah men-dapat izin dari PengadilanNegeri Bandung yang mengel-uarkan surat penetapan peny-itaan bernomor 1632/Pen.Pid/2010/PN.Bdg,” katanya.

Ia mengatakan, rumah dualantai dengan luas sekitar 300meter persegi yang disita itudalam keadaan kosong tanpapenghuni. “Kunci rumah yangdisita telah dititipkan ke salahsatu tetangga dan menurutinformasi yang kami peroleh,penghuni sebelumnya adalahseorang wanita muda dengansatu orang anak,” ujarnya.

Diduga Hasil Korupsi

Rumah BupatiTegal DisitaSemarang (Bali Post) -

Kejaksaan Tinggi Jawa Tengah (Kejati Jateng), Jumat (21/1) kemarin meny-ita sebuah rumah milik Bupati Tegal Agus Riyanto yang telah ditetapkan se-bagai tersangka dalam kasus korupsi proyek pembangunan Jalan Lingkar KotaSlawi (Jalingkos). Proses penyitaan rumah yang terletak di Jalan CibolerangIndah Blok F Nomor 12 Kelurahan Margahayu Utara, Kecamatan BabakanCiparay, Kota Bandung, Jawa Barat tersebut dilakukan petugas Kejati Jatengyang dipimpin Asisten Pidana Khusus (Aspidsus) Setia Untung Arimuladi.

Saat ditanya, kapan Bupa-ti Tegal Agus Riyanto akanmenjalani pemeriksaanterkait kasus Jalingkos ini,Aspidsus enggan menjelaskanlebih lanjut. “Secepatnya kamiakan meminta keteranganyang bersangkutan,” katanya.

Bupati Tegal Agus Riyantoditetapkan sebagai tersangkaoleh Kejati Jateng pada Senin(20/9) berdasarkan hasil peny-idikan intensif selama bebera-pa bulan dan alat bukti yangditemukan tim jaksa penyidik.Terkait dengan penetapan ter-sangka tersebut, Kejati Jatengtelah mengajukan surat izinpemeriksaan sejak tiga ming-gu sebelumnya ke KejaksaanAgung untuk diteruskan kepa-da Presiden.

Tersangka dianggap ber-tanggung jawab terhadap

penyimpangan dana APBDKabupaten Tegal 2006/2007Rp 1,73 miliar dan dana pin-jaman Pemerintah KabupatenTegal melalui Bank Jateng Rp2,22 miliar.

Dua tersangka lain dalamkasus Jalingkos ini yakni man-tan Kepala Bagian AgrariaSekretariat Daerah (Setda)Kabupaten Tegal periode 2006-2007 Edy Prayitno dan stafn-ya, Budi Haryono. Keduanyasaat ini telah dijatuhi vonismasing-masing empat danlima tahun penjara oleh maje-lis hakim Pengadilan NegeriSlawi. Kedua terpidana terse-but dijerat dengan Pasal 2 danPasal 3 Undang-undangNomor 20 Tahun 2001 tentangPerubahan atas UU No. 31/1999 tentang PemberantasanTindak Pidana Korupsi. (ant)

Mukomuko -Seorang warga Desa Tanjung Harapan Kecamatan Ipuh Ka-

bupaten Mukomuko Provinsi Bengkulu yang bernama Rozimerasa sangat terkejut dan trauma setelah kakinya dicium dandijilati seekor harimau Sumatera (Panthera Tigris Sumatrae).Harimau itu mencium dan mejilat-jilati kakinya ketika ia ter-tidur pulas saat istirahat siang di bawah pohon kelapa sawitmilik PT Dharya Darma.

Buruh kebun PT Dharya Darma itu, Jumat (21/1) kemarinmengatakan, dirinya tertidur pulas di bawah pohon kelapa sa-wit karena kelelahan setelah melakukan panen sejak pagi. Per-istiwa yang terjadi pada Selasa (18/1) siang itu, ujarnya, sampaisekarang masih selalu terbayang, di mana seekor harimau ber-tubuh besar mencium dan mejilat-jilati kakinya. “Saat itu sayasedang tidur siang di bawah pohon sawit, tiba-tiba merasakanada yang menjilati telapak kaki saya. Setelah bangun, terlihatseekor harimau dengan badan sangat besar,” ungkapnya.

Ia mengaku saat itu sempat menyelamatkan diri dengan ber-lari ke rekan-rekannya yang berada tak jauh dari lokasi itu. Se-dangkan harimau tersebut juga melenggang lari. “Jika saat itusaya tidak lari, mungkin langsung dimangsanya karena posisi har-imau itu sudah menggunakan jurus mau menerkam,” ujarnya.

Kepala Resort Balai Konservasi Sumber Daya Alam Kabupat-en Mukomuko Rasidin mengaku sudah mendapatkan laporantersebut dan tengah menyelidiki keberadaan harimau itu. “Kamisudah menghubungi pihak Asisten Perkebunan Wilayah AirPuar dan Air Ikan setempat dan pihak perusahaan membenar-kan perihal keberadaan harimau tersebut,” katanya.

Kepala Tata Usaha BKSDA Provinsi Bengkulu Suparto-no ketika dimintai konfirmasi mengatakan, harimau itudiperkirakan mencari mangsa babi hutan dan ternak sapiwarga setempat. “Kami akan turunkan petugas ke lapan-gan, sejauh mana keberadaan harimau tersebut. Bila sudahmengganggu aktivitas manusia akan diusir, bila perlu di-tangkap,” ujarnya. (ant)

Tidur di Bawah Pohon Kelapa Sawit

Dijilati dan Diciumi Harimau

Kemiskinan, diakuinya,memang masih ada, namundapat diturunkan secarasistematis. Masih terdapatkantung-kantung kemiski-nan yang harus diberikanbantuan. ‘’Ingat! Saya tidakpernah mengatakan di negerikita tidak ada kemiskinanlagi. Masih ada dan jumlahitu masih besar, meski men-urun secara sistematis,’’ te-gasnya.

Seperti masalah kemiski-nan, meski kemiskinan se-cara bertahap bisa ditu-runkan, pemerintah belumpuas dan masih perlu beker-ja keras menurunkannya.Angka-angka capaian men-gukur keberhasilan itu, men-urut Presiden, bukan dibuatsembarang oleh pemerintahtetapi dibuat oleh lembagayang oleh undang-undangmemang diberikan kewenan-gan. Termasuk lembaga-lem-baga dunia yang memilikifungsi yang sama.

Pemerintah masih ber-juang untuk menekan penu-runan angka kemiskinan se-jumlah sasaran di tahun 2011antara lain sasaran pertum-buhan ekonomi 6,4 persen,inflasi 5,3 persen, dankemiskinan diturunkan lagi11,5 sampai 12,5 persen. Un-tuk melaksanakan pemban-gunan, pemerintah juga tel-ah menganggarkan dana be-lanja negara Rp 1229,6 triliunatau naik 9,2 persen dari ta-hun lalu. Pendapatan negaradan hibah Rp 1104 triliun.

Malah hampir semuajajaran petinggi Kejati Balirela menunggu dengan sabarsampai jam kerja berakhir.

Sementara itu, AsintelMade Parma menyatakansaat ini pihaknya terus berk-oordinasi dengan penyidikPolda Bali. Pihaknya sangatberharap secepatnya bisa dil-impahkan, sehingga perkaramantan orang nomor satuJembrana ini bisa segera

‘’Sampai 20 Januari, terhadap temuan di Universitas Airlang-ga Surabaya, rekanan yang diminta untuk mengembalikan danasudah menyetor keterlambatan ke kas negara masing-masingsebesar Rp 11,7 miliar, Rp 1,5 miliar, dan Rp 1,95 miliar,’’ jelas-nya.

Sementara untuk uji fungsi alat-alat kesehatan senilai Rp 39miliar, lanjutnya, kini sedang dilakukannya. Setelah uji fungsidan semua berjalan dengan baik maka masalah alat kesehatantersebut selesai, lalu tinggal pemanfaatan dan pemeliharaan.Untuk kelebihan pembayaran sebesar Rp 2,4 miliar telah di-lakukan penyetoran ke kas negara pada 25 Oktober 2010 lalu.

Oleh karena itu, pihaknya akan melakukan pengawasan ketatterhadap rencana aksi yang telah disusun dan menyampaikankepada publik setiap dua minggu sekali. Rencana aksi ini telahtercatat dalam rekomendasi BPK serta mengusahakan untuksecepatnya mengembalikan ke dalam bentuk tanggungan kasnegara.

Beberapa rektor PTN yang sudah melaporkan atau mengh-adap ke Irjen adalah Rektor UNJ, ITS, Unair, Brawijaya danUniversitas Mataram. Menurut catatan Kemendiknas, pos ter-besar dari temuan BPK tersebut adalah pendanaan di satker(satuan kerja) Kemendiknas yang berbentuk PTN. Seperti diRS Pendidikan Universitas Airlangga (Unair) sebesar Rp 38miliar, dan Universitas Mataram Rp 19,5 miliar. (010)

Ketua Yayasan DwijendraPusat Drs. Ida Bagus GedeWiyana menyatakan banggaBali dan nilai-nilai THK kinidiusulkan menjadi warisan du-nia. Ini langkah baik jika kitaingin Bali terjaga kelestarin-nya. Pemerintah tak bisa se-mena-mena mengeksploitasiBali dengan fasilitas pariwisa-ta, apalagi merusak alam Bali.

Soal THK, Ida Bagus GedeWiyana yang juga KetuaFKUB Bali dan kini menda-pat kepercayaan sebagai Ket-ua Forum KewaspadaanProvinsi Bali mengatakanjustru nilai-nilai THK itupertama kali dikumandang-kan di Dwijendra pada tahun1966 oleh Made Kaler. Inisesuai dengan visi Dwijendrayakni agamis, kultural dannyastra yang pada hakikat-nya juga THK. Agamis mem-bangun kehidupan beragama(parahyangan), kulturalmenyangkut pawongan dannyastra berhubungan den-gan palemahan dan lingkun-gan. Makanya dalam pendid-ikan karakter, Dwijendrayang pertama memasukkan

Kantung KemiskinanDari Hal. 1

Oleh karena itu defisitnyamenjadi Rp 124,66 triliun.

Presiden juga membantahbahwa arah perekonomianIndonesia hanya mengejarpertumbuhan saja. Karenamisi pemerintah adalahmelaksanakan percepatanpertumbuhan ekonomi yangberkeadilan. ‘’Kita tuangkansemua dalam program dananggaran yang pro job, propoor, pro growth. Pertumbu-han ini didukung pemanta-pan tata kelola dan sinergipusat dan daerah,’’ ujarnya.

Sebelumnya, sejumlahtokoh agama pernah melan-sir 18 kebohongan yang di-lakukan pemerintahan Susi-lo Bambang Yudhoyono.Mereka menghimpun sembi-lan kebohongan lama dansembilan kebohongan barupemerintah. Kebohonganlama itu antara lain men-yangkut angka kemiskinan,kebutuhan masyarakat yangbelum terpenuhi, ketahananpangan dan energi yang gagaltotal, anggaran pendidikanyang terus menurun, hinggatidak adanya renegosiasi kon-trak dengan Freeport.

Juga ada sembilan kebo-hongan baru antara lain tid-ak adanya kebebasan pers,kasus rekening gendut yangtidak dituntaskan hingga ka-sus kaburnya Gayus dari ta-hanan. Kritik keras daritokoh agama itu mendapatrespons dari Presiden danmemunculkan pro-kontra dimasyarakat. (kmb4)

Kelebihan PembayaranDari Hal. 1

Merusak AlamDari Hal. 1 pendidikan budi pekerti ke

kurikukum lewat pelajaranterpisah dengan agama.

Gubernur Bali Made Man-gku Pastika juga meresponspositif usulan Bali sebagaiwarisan dunia. Asal di-jelaskan dengan baik, ia yakintak seperti Pura Besakih yangsebelumnya diusulkan lantasditolak masyarakat.

Ia mengajak masyarakatberpikir jernih jika Bali di-terima sebagai warisan dun-ia banyak nilai positifnya,karena masyarajak duniawajib melestarikan Bali den-gan segala keunikannya.‘’Bukan berarti hidup kitadiatur, justru menghindariBali dieksploitasi denganpembangunan yang merusaklingkungan. Jadi, krama Balitak perlu khawatir,’’ ujarnya.

Gubernur Bali Made Man-gku Pastika saat menjadikeynote speaker mengaku Ya-yasan Dwijendra turut mem-beri kontribusi membangunBali dalam bidang pendidi-kan menuju masyarakat BaliMandara. Termasuk dalammembangun kearifan lokal.Lewat seminar ini, ia menga-jak krama Bali peduli men-jaga persatuan lewat pem-

bentukan karakter bangsa,membangun jiwa patriotismedan berkearifan lokal.

Salah satu kearifan lokalitu adalah THK yang ber-maknakan keanekaragamanbudaya dan pelestarian ling-kungan. Falsafah THK ini di-harapkan mampu mengeremsifat manusia modern yangindividualistik dan konsum-erisme. Makanya THK ini,dinilai Gubernur, sangat pasmembangkitkan karakterbangsa dan semangat na-sionalisme.

Banyak nilai Hindu yangrelevan untuk membentuk ka-rakter bangsa yakni Tri KayaParisudha, Tri Rena. Hanya,ia tekankan konsep kita pun-ya, namun jangan sampailemah dalam aktualisasinya.

Ia mencontohkan Sin-gapura bisa maju tanpamemiliki konsep THK, na-mun sudah mengimplemen-tasikan THK itu sendiri.Makanya setelah seminarini, ia harapkan ada rumu-san dan gerakan terpogramsehingga THK di Bali itu takhanya didengar masyarakatdunia, namun bisa dilihatdan dirasakan manusia didunia. (025/*)

Sabar MenungguDari Hal. 1 disidangkan. ‘’Begitu berkas-

nya dinyatakan lengkap, se-sungguhnya kami telah siapmenerima pelimpahan,’’ pa-parnya.

Soal kemungkinan dipin-dahnya lokasi persidangan,Eko memperkirakan lokasin-ya akan tetap di lingkunganwilayah hukum Kejari Nega-ra. ‘’Arahan pimpinan men-yatakan sidang berlangsungdi Jembrana,’’ katanya.

Main CaturSementara itu, tersangka

mantan Bupati JembranaProf. I Gede Winasa sudahdua hari menghuni sel ta-hanan Polda Bali. Di harikedua ini, kebetulan tidakada jadwal besuk. Ada punwaktu kunjungan sudahditetapkan pada Senin, Ka-mis, Sabtu, Minggu.

Sumber di kepolisian men-gatakan tidak adanya jampembesukan, Winasa memi-lih untuk main catur bersa-ma rekan satu tahanan. Ke-mungkinan, hal itu dilaku-

kan untuk mengusir rasa ke-jenuhan. Tadi Winasa dudukdi dalam tahanan sambil ber-main catur. Tetapi, itu ber-langsung hanya beberapajam saja. Setelah itu, ia kem-bali ngobrol sama teman se-nasibnya.

Winasa yang ditetapkansebagai tersangka karenaketerlibatannya atas dugaankorupsi pengadaan pabrikkompos ini, terlihat masihmengenakan pakaian yangsama seperti sehari sebelum-nya. Mengenakan baju kaosoblong warna putih dan me-makai celana jean pendek.

Kabid Humas Polda BaliKombes Pol. Gde Sugianyarketika ditanyai terkait suratpengajuan penahanan daritersangka Winasa, ia menga-takan hingga kini belumditandatangani penyidik.‘’Kami belum tahu sampaikapan Winasa ditahan diPolda Bali. Untuk surat pen-gajuan penangguhan, jugabelum ditandatangani,’’ kataSugianyar. (015/kmb21)

Bali Post/ant

LUKA - Bus bernopol AB 7128 AS masukke sungai di jalan raya Malang/Batu -Kediri di Desa Beji, Batu, Jawa Timur, Ju-mat (21/1) kemarin. Sebanyak delapan pe-numpang yang sebagian besar adalahmahasiswa luka-luka dalam kecelakaantersebut.

Batu (Bali Post) -Bus pariwisata bernomor polisi AB 7128

AS masuk ke sungai di kawasan Jalan RayaBeji, Kota Batu, Jawa Timur. Akibatnya, de-lapan penumpangnya mengalami luka-lukadan dilarikan ke Rumah Sakit Saiful Anwar(RSSA), Kota Malang.

Kapolres Batu AKBP Gatot Seogeng Soe-santo, Jumat (21/1) kemarin mengatakan,kecelakaan itu berawal saat bus pariwisataitu mencoba menghindari mobil yang datangdari arah berlawanan sehingga mengaki-batkan bus masuk ke sungai dengan posisimelintang. “Hingga saat ini masih dilakukanevakuasi, dan dicoba menarik bus yang po-sisinya melintang dari sungai,” ucapnya.

Ia menjelaskan, dari total 46 penumpangbus, lima di antaranya mengalami lukaserius dan terpaksa dilarikan ke RSSA Ma-lang. “Sisa penumpang lainnya tidak masa-lah,” ucapnya. Gatot mengatakan, peristiwaitu terjadi pada pukul 10.00 WIB, sedang-kan kedalaman sungai di Beiji sekitar 10meter.

Saksi mata, Hermawan, mengatakan saatpersitiwa tersebut terjadi dirinya berada dibelakang bus pariwisata tersebut. “Kawas-an Beji jalannya menurun, sehingga saat ke-jadian saya panik, lalu saya mengerem men-dadak,” katanya.

Hermawan menjelaskan, saat ada mobilyang datang dari arah berlawanan denganbus tersebut, sopir bus, M. Fajar tidak bisamengendalikan kendaraannya, langsungbanting setir ke kanan hingga bus masuk kesungai. Sementara itu, luka yang paling pa-rah dialami sopir bus, yakni patah tulang dikaki kanannya. Bus tersebut mengangkutrombongan mahasiswa dari Lampung yangpulang dari berwisata di Yogyakarta, Balidan menuju Kota Batu. (ant)

Bus PariwisataMasuk Sungai

Delapan Penumpang Luka-luka

“Memang orang mempunyai penilaian berdasar-kan persepsi sendiri. Katanya tujuh tahun menced-erai keadilan masyarakat, masyarakat yang mana?Pertanyaanya kan begitu,” katanya.

Sementara itu, penyidik Badan Reserse dan Krim-inal Polri masih belum menetapkan istri Gayus HPTambunan, Milana Anggraeni, sebagai tersangkadalam kasus dugaan pemalsuan paspor yang di-gunakannya ke luar negeri. “Polri saat ini belummenetapkan Milana sebagai tersangka, karenamasih perlu bukti,” kata Kepala Bagian Peneran-gan Umum (Kabag Penum) Polri Kombes Pol. BoyRafli Amar, Jumat kemarin.

Menurut Boy, bukti yang ada belum cukup un-tuk menjerat Milana sebagai tersangka, sehinggastatusnya saat ini masih sebagai saksi. PenyidikBareskrim sudah dua kali memeriksa Milana se-bagai saksi terkait pemalsuan paspor yang digu-nakan Gayus ke Makau, Kuala Lumpur, Singapuradan Hongkong bersama dirinya.(ant)

Istri GayusDari Hal. 1

Page 20: Bali Post. Sabtu Kliwon, 22 Januari 2011

SABTU KLIWON, 22 JANUARI 2011 TELEPON: Iklan/Redaksi/Sirkulasi (0361) 225764 Facsimile: 227418

Pengemban Pengamal Pancasila

ali o tP sB PADA APA

Tokyo -

Sebuah perusahaan elektronika Jepang bersama Tokyo Elec-

tric Power bekerja sama dengan pemerintah Jepang berencana

membangun salah satu pembangkit listrik menggunakan panel

surya terbesar di dunia di Bulgaria. Pembangkit ini akan diban-

gun di kota timur Yambol dan dijadwalkan rampung pada 2012

dengan total biaya 1,2 miliar dolar, lansir harian Nikkei, Jumat

(21/1) kemarin.

Sebagai anggota Uni Eropa, Bulgaria perlu meningkatkan

sumber energi daur ulang untuk menurunkan emisi karbond-

ioksida. Uni Eropa memiliki ambisi keras untuk mengurangi

emisi karbon hingga 20 persen pada 2020 untuk bisa disejajar-

kan dengan tahun pembanding pada 1990. Dengan memanfaat-

kan teknologi Jepang, negeri Eropa Timur itu bertujuan meme-

takan jalan untuk menyediakan 16 persen dari kebutuhan en-

erginya dari sumber-sumber alami hingga 2020, atau naik dari 7

persen saat ini.

Tokyo Electric, trader Jepang Itochu dan Innovation Network

Corp. of Japan akan melakukan kerja sama gabungan, dengan

menginvestasikan total 50 miliar yen. CEZ Group, perusahaan

listrik terbesar ke tujuh Eropa, juga ikut ambil bagian dalam

kerja sama dengan mengontribusikan 20 miliar yen.

Menteri Ekonomi dan Industri Jepang Banri Kaieda serta

Menteri Ekonomi dan Energi Bulgaria Traycho Traykov akan

mendukung konsorsium ini dalam sebuah pertemuan, awal pe-

kan depan. “Benar Tokyo Electric melakukan berbagai aktivitas

untuk mengembangkan energi surya di Bulgaria. Namun, kami

tak bisa memberikan komentar terhadap proyek khusus dan

belum ada hal yang diputuskan,” jelasnya.

Pembangkit tersebut akan memulai dengan kapasitas out-

put sekitar 50.000 kilowatt. Kapasitas tersebut secara berkala

akan ditingkatkan hingga 250.000 kilowatt dalam lima tahun.

(ton/afp)

Jenewa -

Tahun-tahun terhangat

dalam catatan rekor, dan se-

muanya berimbang terjadi

pada 1998, 2005 dan 2010.

Menurut badan cuaca PBB

yang menyediakan bukti-

bukti ini, Jumat (21/1) ke-

marin, disebutkan lambat

namun pasti planet yang kita

pijak sekarang makin mem-

anas.

Temperatur rata-rata glo-

bal tahun lalu adalah 0,95 de-

rajat Fahrenheit (0,53 dera-

jat Celsius) atau lebih tinggi

dari rata-rata 1961-1990

yang digunakan sebagai

tahun pembanding, seperti

dijelaskan Organisasi Mete-

orologi Dunia (WMO). Angka

tersebut lebih rendah dari

yang dimiliki U.S. National

Climatic Data Center yang

merilis penyelidikannya awal

Ada lima pembajak berhasil diringkus hidup-hidup. “Operasi

ini memperlihatkan keinginan kuat pemerintah bahwa kami

tak lagi mentoleransi aktivitas ilegal oleh para bajak laut,”

papar Letjen Lee Sung-Ho dari Kepala Staf Gabungan dalam

temu pers.

Kapten kapal tanker yang memuat bahan kimia asal Korsel

menderita luka tembak di bagian perutnya saat penggerebekan

dilangsungkan, namun kondisinya tak terlalu parah. Tak seor-

ang pun dari anggota pasukan khusus tersebut mengalami ced-

era. Penyelamatan yang berlangsung sekitar 1.300 km lepas

timur laut Somalia, dilihat meningkatkan moral militer Korsel

setelah sebelumnya rentetan provokasi dilakukan oleh rivaln-

ya, Korut. Militer Korsel memberikan respons lemah setelah

negeri komunis itu membombardir sebuah pulau di perbatasan,

November tahun lalu.

Presiden Lee Myung-bak yang mengizinkan operasi dilaku-

kan mengatakan, militer melakukan penggerebekan dengan

sempurna di bawah kondisi sulit. “Kami tak mentolerir setiap

aktivitas yang mengancam keselamatan dan nyawa warga

kami,” ujarnya.

Para pembajak menguasi kapal dengan bobot 11.500 ton ber-

sama 21 ABK — 8 asal Korsel, 2 Indonesia dan 11 Myanmar —

pada 15 Januari di Laut Arab saat perjalanan menuju Sri Lan-

ka dari Uni Emirat Arab. Seoul memerintahkan sebuah kapal

destroyer yang berpatroli di Teluk Aden untuk mengejar dan

Presiden Lee menginstruksikan semua upaya yang bisa dilaku-

kan untuk menyelamatkan kru.

Jenderal Lee mengatakan, komando bergerak cepat setelah

menerima informasi bahwa kapal utama pembajak bergerak dari

pelabuhan Somalia. “Kami memperkirakan akan berada dalam

situasi sangat sulit jika pembajak menyatukan kekuatannya.

Jadi, kami memilih hari ini (kemarin, red) untuk melancarkan

operasi,” jelasnya.

Lee memuji kapten kapal Suk Hae-Kyun (57) atas keberani-

annya. Pembajak memerintahkan agar kapten kapal memper-

cepat laju kapal menuju pesisir Somalia, namun ia berhasil

melakukan manuver tanpa diketahui sehingga militer bisa

mengejar. Untuk mengalihkan perhatian pembajak, kapal de-

stroyer memberikan tembakan peringatan dan manuver mende-

kati kapal yang dibajak. Sebuah helikopter Lynx juga memberi

tembakan peringatan saat komando pasukan menyelinap ke

dalam. Militer Korsel itu dibantu oleh kapal induk AS yang juga

menyediakan sebuah helikopter untuk mengirim kapten kapal

yang cedera. (ton/afp)

London -

Peti simpanan Tunisia telah

kehilangan 1,5 ton emas,

menurut satu kelompok indus-

tri, di tengah laporan bahwa

Presiden terguling Zine El Abi-

din Ben Ali dan istrinya telah

mengambil logam batangan itu

sebelum melarikan diri dari

negara mereka. Tunisia memi-

liki 6,8 ton emas pada Desem-

ber lalu, jumlah yang tidak

berubah selama sedikitnya

satu dasawarsa, menurut satu

laporan online pada Desember

yang dikeluarkan oleh Dewan

Emas Dunia.

New York -

Agen-agen penegak hukum Amerika Serikat telah

menangkap lebih dari 100 orang yang diduga anggota Cosa

Nostra dalam operasi terbesar seperti itu yang tercatat terhadap

mafia Italia-Amerika tersebut. “Lebih dari 800 pejabat men-

gambil bagian dalam penangkapan pada dini hari di New York,

New Jersey dan Rhode Island itu,” kata Jaksa Agung Eric Holder

pada konferensi pers.

Operasi yang memperlihatkan kerja sama yang belum per-

nah terjadi sebelumnya antara FBI, polisi setempat dan badan

lain itu, menjaring 127 orang yang diduga anggota mafia dan

teman sejawat mereka. Satu dari penangkapan-penangkapan

terjadi di Italia. “Penangkapan dan tuduhan hari ini menandai

satu langkah penting ke depan dalam mengacaukan aktivitas-

aktivitas tidak sah La Cosa Nostra,” ujar Holder, yang telah

melakukan tindakan tidak biasa, melakukan perjalanan ke

Brooklyn untuk mengumumkan penangkapan-penangkapan itu.

Ia menyatakan, itu merupakan operasi satu hari terbesar

terhadap keluarga kejahatan yang terorganisir. Para tersang-

ka itu termasuk anggota-anggota junior, prajurit, kapten dan

bos-bos berpangkat tinggi, mengganyang banyak pemimpin ke-

luarga Colombo dan Gambino — dua dari “Lima Keluarga” yang

bersejarah di New York.

Tuduhan-tuduhannya termasuk pembunuhan, perlintah-

daratan, pembakaran, narkoba, pemerasan, perampokan dan

pemerasan buruh. ‘’Kelima Keluarga” yang telah mendomina-

si kejahatan yang diorganisasikan di Kota New York sejak 1930-

an itu adalah Genovese, Gambino, Lucchese, Colombo dan Bo-

nanno. Sementara dakwaan-dakwaan melukiskan aktivitas

Panel Surya Terbesar di Dunia

FBI Tangkap127 Anggota Mafia New York

pencucian uang mafia tradision-

al, ada juga yang menggemakan

kekejaman sepintas lalu dalam

lingkaran Cosa Nostra. Pem-

bunuhan-pembunuhan itu ter-

masuk dua pembunuhan yang

terjadi setelah perselisihan men-

genai air minum yang tumpah

di Chamrock Bar di New York

pada 1981.

Keluarga-keluarga Cosa

Nostra pernah menyusup dan

menguasai bagian-bagian besar

ekonomi AS, dengan markas

dalam waktu lama di dan seki-

tar New York serta alat-alat

penangkap di negara itu.

Fenomena itu memiliki akar

mendalam dan organisasi-or-

ganisasi kejahatan Italia-

Amerika tetap satu faktor pent-

ing. Bagaimana pun, “Lima Ke-

luarga New York” itu telah

memperlihatkan penurunan

cepat dalam kekayaan akibat

penghukuman satu dasawarsa

terakhir terhadap banyak

pemimpinnya.

Holder menyatakan, mafia

Italia itu mungkin cakupannya

tidak seluruh negeri sebagaima-

na pernah terjadi, tapi ken-

yataannya adalah bahwa itu

merupakan ancaman tanpa hen-

ti, ancaman besar. Holder men-

gakui bahwa kelompok itu telah

menunjukkan dirinya ulet. Bah-

kan dengan gang-gang etnik

Rusia, Meksiko dan Asia pindah

ke landskap kejahatan yang ter-

organisir di AS, keluarga Italia-

Amerika terus membayang be-

sar dalam imajinasi masyarakat

berkat film-film klasik seperti

“The Godfather” dan serial pe-

menang penghargaan “Sopra-

nos” di televisi kabel. (ant/afp)

Militer Korsel Selamatkan Kapal yang DibajakDua ABK Asal Indonesia

Seoul -

Komando angkatan laut Korea Selatan (Korsel)

menyerbu sebuah kapal yang dibajak di wilayah Sam-

udera Hindia. Mereka berhasil menyelamatkan 21 ABK

dan membunuh delapan bajak laut dalam sebuah op-

erasi yang jarang dialami oleh bajak laut Somalia. Pa-

sukan khusus Seal memasuki kapal Korea Selatan

pada Jumat (21/1) dini hari kemarin, membebaskan

semua sandera dan membunuh delapan pembajak pas-

camelakoni pertempuran dari kabin ke kabin.

Pascakerusuhan

Tunisia Kehilangan 1,5 Ton EmasLaporan dewan itu sesuai

dengan perkiraan yang dikelu-

arkan oleh Dana Moneter In-

ternasional (IMF) pada Okto-

ber. Dewan Emas Dunia

(WGC) secara tetap mempub-

likasikan statistik global ten-

tang emas, dan dianggap se-

bagai otoritas di sektor itu.

Bank Sentral Tunisia pekan

ini mengatakan, mereka meny-

impan sekitar 5,3 ton, tetapi

mengesampingkan laporan

bahwa keluarga bekas

pemimpin Zine El Abidine Ben

Ali telah menarik emas itu.

Mereka mengatakan bahwa

peti besi bank itu berada di

bawah tindakan keamanan

ketat. Emas itu diperkirakan

bernilai 45 juta euro (atau se-

kitar 60 juta dolar).

Menurut intelijen Prancis

yang dikutip oleh harian Pran-

cis Le Monde, istri Ben Ali, Lei-

la Trabelsi, telah pergi ke bank

untuk menarik emas tersebut.

Gubernur (bank) pada awaln-

ya menentang maksud itu,

tetapi kemudian tunduk pada

tekanan dari Ben Ali sendiri.

TV Prancis, TF11, juga me-

laporkan bahwa emas itu telah

ditarik pada akhir Desember.

Ben Ali telah melarikan diri

ke Arab Saudi pekan lalu di

tengah gelombang protes

jalanan yang belum pernah

terjadi sebelumnya terhadap

pengangguran yang men-

ingkat dan juga pemerintahan

tangan besinya selama 23

tahun serta tuduhan korupsi

terhadap keluarganya. Beber-

apa negara, menurut laporan,

telah menyatakan kesediaan-

nya untuk membantu Tunisia

memperoleh kembali simpan-

an kekayaannya di luar negeri,

termasuk Swiss, yang telah

membekukan aset negara Af-

rika Utara itu. (ant/afp)

Bumi Makin Memanas2010 Tahun Terhangat

bulan ini. Namun WMO juga

menggunakan data berdasar-

kan penyelidikan Meteorologi-

cal Office (Inggris) dan NASA.

“Data 2010 mengonfirmasi

tren penghangatan jangka pan-

jang Bumi,” terang Michel Jar-

raud, pemimpin WMO. Ia me-

nambahkan, 10 tahun-tahun

terhangat yang tercatat dimu-

lai sejak 1854. Rata-rata tem-

peratur dunia di abad ke-20

adalah 57,0 derajat Fahrenheit.

Meningkatnya temperatur

global dalam satu abad terakhir

membuat para ahli iklim ket-

ar-ketir. Kebanyakan ahli at-

mosfer menyalahkan perubah-

an ini akibat karbondioksida

dan gas-gas yang dilepaskan ke

udara oleh hasil pembuangan

gas kendaraan bermotor serta

proses industri lainnya. Gas-

gas ini cenderung menjebak

panas di atmosfer seperti efek

rumah kaca.

Badan cuaca global yang

bermarkas di Jenewa men-

catat cuaca ekstrem tahun

lalu, seperti gelombang panas

hebat di Rusia serta musim

hujan mengerikan di Paki-

stan, terus berlanjut hingga

tahun baru. Badan ini juga

mengutip ganasnya bencana

alam banjir yang terjadi di Sri

Lanka, Filipina, Brazil dan

Australia sebagai contoh.

Tahun 2010 juga tercatat

sebagai tahun paling basah,

seperti dilansir Global Histor-

ical Climatology Network.

Namun karena pola hujan

dan salju bervariasi di selu-

ruh dunia, ilmuwan menga-

takan, lebih banyak riset per-

lu dilakukan untuk menemu-

kan kaitan antara tempera-

tur hangat dengan tingginya

curah hujan. (ton/ap)

Bali Post/ist

TERBESAR - Salah satu panel surya terbesar di dun-

ia yang berada di Cina. Jepang bekerja sama dengan

pemerintah Bulgaria rencananya akan membangun

salah satu panel surya terbesar di dunia untuk me-

menuhi ambisi Bulgaria memiliki sumber energi ra-

mah lingkungan.

Bali Post/afp

BERSIAP - Anggota pasukan khusus Korsel tengah bersiap menyerbu para bajak laut

Somalia yang menguasai kapal tanker Samho Jewelry di Laut Arab, Jumat (21/1) ke-

marin.