bahkul fisiologi olahraga ppg

50
BAHAN KULIAH FISIOLOGI OLAHRAGA Oleh : Sutardji PENGANTAR FISIOLOGI OLAHARAGA Fisiologi adalah ilmu yang mempelajari fisik/jasmani “ manusia” Psichologi dan anatomi “ sama” juga mempelajari manusia Fisiologi olaharga adalah mempelajari fungsi fisik ketika manusia berolahraga Tingkat Organiasi di Dalam Tubuh Fungsi dasar sel Macam jaringan sel Jaringan,organ sampai sistem

Upload: 05011995

Post on 23-Jun-2015

2.567 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: Bahkul fisiologi olahraga ppg

BAHAN KULIAH FISIOLOGI OLAHRAGA Oleh : Sutardji

PENGANTAR FISIOLOGI OLAHARAGA

Fisiologi adalah ilmu yang mempelajari fisik/jasmani “ manusia”

Psichologi dan anatomi “ sama” juga mempelajari manusia

Fisiologi olaharga adalah mempelajari fungsi fisik ketika manusia berolahraga

Tingkat Organiasi di Dalam TubuhFungsi dasar sel Macam jaringan selJaringan,organ sampai sistem

Page 2: Bahkul fisiologi olahraga ppg

Tingkat Organisasi Dalam TubuhPENGANTAR FISIOLOGI OLAHARAGA

Tinjauan fisiologik, manusia adalah sebuah organisasi, sehingga disebut sebagai organSebagai organisasi setiap memiliki kerja maka organ-organnya akan sibukSel adalah satuan kehidupan yang paling mendasar, sel adalah penyusun jaringan, organ dan berperan dalam sisitem tubuhsemua sel memiliki gambaran yang hampir sama

Page 3: Bahkul fisiologi olahraga ppg

Secara progresif, Sel membentuk organisasi

PENGANTAR FISIOLOGI OLAHARAGA

• Sebagaimana mesin, sel bekerja terkordinir untuk melakukan kerja yang sistematis.

• Ada empat tingkat organisasi sel, yakni sel, jaringan, organ dan system.

Page 4: Bahkul fisiologi olahraga ppg

Fungsi Dasar Sel (meningkat pada saat berolahraga)

PENGANTAR FISIOLOGI OLAHARAGA

1. Mendapatkan zat gizi dan Oksigen dari lingkungannya2. Menjalankan reaksi kimia dengan menngunakan zat gizi dan

Oksigen untuk menghasilkan energi3. Mengeluarkan zat sisa berupa Karbondioksida di

lingkungannya.4. Mensintesis protein dan komponen lain untuk membentuk

struktur sel.5. Sensitif dan responsive terhadap perubahan lingkungan sel6. Mengontrol pertukaran berbagai zat antara sel dan

lingkungan sekitar7. Memindahkan zat dari bagian satu ke bagian lain8. Berkembang biak/ bereproduksi

Page 5: Bahkul fisiologi olahraga ppg

POLA ORGANISASI TUBUH MANUSIAPENGANTAR FISIOLOGI OLAHARAGA

• SEL• JARINGAN• ORGAN• SUB SISTEM TUBUH• SISTEM TUBUH

Page 6: Bahkul fisiologi olahraga ppg

Pada organisme multi sel, fungsi dasar tersebut dapat berkembang,

PENGANTAR FISIOLOGI OLAHARAGA

1. Dengan memanfaatkan kemampuan mensintesis protein, sel endokrin dapat mensekresi enzim-enzim pencernaan.

2. Dengan memanfaatkan kemampuan merespons, sel- sel syaraf dapat membentuk dan menyalurkan impuls listrik di bagian tubuh yang lain.

3. Dengan memanfaatkan kemampuan control pertukaran zat, sel-sel ginjal dapat menahan zat tertentu yang masih diperlukan oleh tubuh.

4. Dengan memanfaatkan kemampuan inheren, pada “kontraksi otot” sel dapat mengkordinir secara selektif berbagai struktur sel.

Page 7: Bahkul fisiologi olahraga ppg

Ada banyak jenis jaringanJaringan OtotTugas pokok dari jaringan otot adalah berkontraksi ( teori kontraksi akan di bicarakan tersendiri)Ada tiga jenis jaringan otot; otot rangka, otot jantung dan otot polos. ( kenalilah karakteristiknya masing-masing)

Jaringan sarafTugas utama sel saraf adalah membentuk dan menyalurkan impuls listrik, dari bagian satu ke bagian lain.Jaringan saraf ada di jumpai di : Otak, korda spinalis, Persarafan otot dan kelenjar, saraf yang peka terhadap lingkungan

eksternal, contoh perubahan tekanan darah.

Jaringan epitelTugas jaringan epitel adalah pertukaran zat dari bagian satu ke bagian lain ( luar – dalam).Ada dua jenis yang terkait dengan jaringan epitel, yakni lapisan epitel dan jaringan sekretorik.Kelenjar sekretorik, pada dasarnya turunan epitel yang membentuk kantung dan dapat mengasilkan produk.Ada dua jenis, jakni kelenjar endokrin dan kelenjar eksokrin. (lihat gambar 1.1, hal 4.)

Jaringan ikat Ciri dari jaringan ini memiliki sel yang tak padat terbenam di dalam metric ekstra sel.Tugas utama dari jaringan ini adalah sebagai penghubung / penunjang.Ada bermacam jenisnya : jaringan ikat longgar ( contoh yang melekat pada epitel) dan tendon adalah jaringan ikat yang ketat.

Jaringan tulang

Page 8: Bahkul fisiologi olahraga ppg

Konsep HomeostasisHOMEOSTASIS : DASAR-DASAR FISIOLOGI OLAHRAGA

1. Ketika seorang anak berdiri disebelah tiang listrik pada jam satu siang, apakah panas badan anak sama dengan panas tiang listrik

2. Ketika kita berada di puncak gunung pagi hari yang amat dingin, apakah panas tubuh kita sama dengan batu gunung yang ada di sana

3. Mengapa saat berpuasa keringat kita, ludah kita, bahkan kencing kita amat terbatas

4. Mengapa saat anak didik kita frekuensi pernafasannya bertambah saat sesudah kita suruh lari jauh

Page 9: Bahkul fisiologi olahraga ppg

Konsep HomeostasisHOMEOSTASIS : DASAR-DASAR FISIOLOGI OLAHRAGA

Ketika anak didik kita melaksanakan latihan jamani maka tubuh pun selalu “homeostasis”

Apa dan bagaimana Homeostasiss itu ?1. Upaya pemeliharaan lingkungan internal yang stabil-dinamis dan satandar untuk

keberlangsungan hidupnya sel-sel tubuh. Untuk mencapai standarisasi tersebut menuntut kontribusi dari sel-sel dengan spesifikasinya masing-masing.

2. Sel-sel pada organisme multisel harus memberi kontribusi thd kelangsungan hidup organisme secara keseluruhan, sebaliknya hidupnya ( sel tsb) tergantung dari sel lainya. Jika Amuba/ sel tunggal dapat terlayani kebutuhannya dari lingkungan eksternal ( zat gizi, O2) dan dapat membuang ( CO2, Zat sisa lain), maka Upaya pemeliharaan lingkungan internal yang stabil-dinamis dan satandar untuk keberlangsungan hidupnya sel-sel tubuh. Untuk mencapai standarisasi tersebut menuntut kontribusi dari sel-sel dengan spesifikasinya masing-masing.

5. Jika Amuba/ sel tunggal dapat terlayani kebutuhannya dari lingkungan eksternal ( zat gizi, O2) dan dapat membuang ( CO2, Zat sisa lain), maka Cairan ekstrasel yang menjadi media kehidupan sel, selalu mendapatkan layanan oleh sirkulasi darah, dan inilah jalan agar mendapatkan zat gizi dan O2 yang sumbernya ada di luar tubuh. Sirkulasi darah juga dipakai untuk sarana pembuangan zat sisa oleh sel.

6. Sel-sel tubuh hanya dapat “bertahan hidup” dan berfungsi ketika cairan ekstrasel mampu diciptakan pada komposisi standar. Sehingga komposisi kimiawi dan dan keadaan fisik internal hanya diperbolehkan menyimpang pada batas-batas yang tipis saja. Pemeliaharaan lingkungan internal yang dijaga pada tingkat “ stabil” disebut sebagai homeostasis.

7. Faktor internal maupun eksternal selalu mengancam homeostasis ini.

Page 10: Bahkul fisiologi olahraga ppg

Upaya internal (Dalam mempertahankan, agar homeostasis tetap terjaga )

HOMEOSTASIS : DASAR-DASAR FISIOLOGI OLAHRAGA

1. Konsentrasi molekul-molekul nutrient2. Konsentrasi O2 dan CO23. Konsentrasi zat-zat sisa4. PH5. Konsentrasi air6. Suhu7. Volume dan tekanan

Page 11: Bahkul fisiologi olahraga ppg

OLAHRAGA MELIBATKAN SEMUA ORGAN TUBUHPERANAN ORGAN TUBUH OTOT, JANTUNG, PARU , PENCERNAAN DALAM KEGIATAN OLAHRAGA

• Banyak pandangan bahwa olahraga adalah terbatas pada kerja otot yang menggerakkan tulang

• Untuk menyanggah pandangan di atas, renungkan pertanyaan-pertanyaan di bawah ini :1) Mengapa jantung kita berdetak keras sesudah

lari2) Mengapa nafas kita tersengal selama main

sepak bola3) Mengapa kita berkeringat saat berolahraga4) Mengapa kita merasa lapar sesudah

berolahraga5) Mengapa kita tak bisa lari cepat lagi sesudah

jarak tertentu

Page 12: Bahkul fisiologi olahraga ppg

OLAHRAGA MELIBATKAN SEMUA ORGAN TUBUHPERANAN ORGAN TUBUH OTOT, JANTUNG, PARU , PENCERNAAN DALAM KEGIATAN OLAHRAGA

• Olahraga membutuhkan transportasi Zat, sehingga peranan jantung di olahraga adalah seksi transportasi

• Olahraga memerlukan oksigen dan membuang zat sisa

• Olahraga memerlukan bahan bakar

• Olahraga memerlukan kerjasama organ tubuh

Page 13: Bahkul fisiologi olahraga ppg

OTOT/MUSCLEPERANAN ORGAN TUBUH OTOT, JANTUNG, PARU , PENCERNAAN DALAM KEGIATAN OLAHRAGA

• Otot menempati sebagian besar jaringan lunak penyusun tubuh manusia

• Karakteristi utama dari otot adalah berkontraksi• Ada dua jenis otot yakni otot rangka, otot polos dan

otot jantung• Kecuali otot polos, otot rangka dan ot jantung selalu

bekerja saat manusia berolahraga• Tanda bahwa otot rangka bekerja rangka adalah saat

berolahraga adalah anggota tubuh kita dapat bergerak fleksi, ekstensi, rotasi dan sirkumduksi

• Dalam bekerja otot membutuhkan biaya/energi, sehingga makin banyak bekerja tubuh harus menyediakan energi yang besar

• Demikian juga otot yang menyusun jantung

Page 14: Bahkul fisiologi olahraga ppg

JANTUNG/CORPERANAN ORGAN TUBUH OTOT, JANTUNG, PARU , PENCERNAAN DALAM KEGIATAN OLAHRAGA

Jantung manusia berfungsi mengalirkan cairan darah keseluruh tubuh

Pada saat berolahraga detak jantung meningkat, sebagai tanda bahwa jantung ikut terlibat jika manusia berolahraga

Semakin banyak tuntutan tubuh terhadap bahan-bahan metabolik, semakin menutut aliran yang lebih cepat

Ketika tidak berolahraga, jantung berdetak 70 kali tiap menit, dan meningkat sesuai dengan intensitas olahraga yang dilakukan

Page 15: Bahkul fisiologi olahraga ppg

PARU/PULMOPERANAN ORGAN TUBUH OTOT, JANTUNG, PARU , PENCERNAAN DALAM KEGIATAN OLAHRAGA

Paru manusia ada di rongga dada yang terdiri atas bronciolus dan alvioli

Peran paru adalah sebagai terminal Oksigen yang diambil dari udara admosfir

Masuknya Oksigen sampai pada paru semata-mata hasil kerja otot-otot pernafasan

Ketika manusia berolahraga, kebutuhan akan oksigen dan produk akan karbondioksida meningkat, itulah yang mengakibatkan pernafasan kita menjadi meningkat

Pada saat tidak berolahraga frekuensi pernafasan kita 16 kali tiap menit dan akan meningkat sesuai intensitas yang dilakukan

Page 16: Bahkul fisiologi olahraga ppg

Alat Pencernaan/traktus digestivusPERANAN ORGAN TUBUH OTOT, JANTUNG, PARU , PENCERNAAN DALAM KEGIATAN OLAHRAGA

Peranan alat pencernaan manusia adalah mengolah bahan makanan yang bisa sampai ke dalam sel Harus di mutilasi hingga sekecil molekul

Kapasitas gudang makanan dalam tubuh terbatas, akibatnya alat ini harus bekerja ketika gudang makanan sudah mulai habis

Ketika berolahraga pekerjaan memutilasi harus sudah selesai

Jika waktu mutilasi makanan, bersamaan dengan otot yang bekerja maka akan terjadi ketidak sempurnaan salah satu

Page 17: Bahkul fisiologi olahraga ppg

ORGAN EKSKRESI ORGAN TUBUH OTOT, JANTUNG, PARU , PENCERNAAN DALAM KEGIATAN OLAHRAGA

Hasil dari metabolisme saat berolahraga adalah panas

Ketika panas terus terakumulasi akan menimbulkan gangguan homeostasis

Gangguan homeostasis yang amat hebat dapat mengakibatkan kematian

Ginjal , kulit, dan mulut adalah alat pembuangan zat sisa sekaligus membuang panas

Ketika panas tubuh meningkat ketiganya akan terlibat bekerja keras

Page 18: Bahkul fisiologi olahraga ppg

PSYCHIS/JIWAPERANAN ORGAN TUBUH OTOT, JANTUNG, PARU , PENCERNAAN DALAM KEGIATAN OLAHRAGA

• Pandangan yang salah bahwa olahraga tak melibatkan pikiran

• Manusia yang sakit, tidak dapat berolahraga

• Manusia yang dapat berolahraga adalah yang “sehat”

• Bukan sekedar sehat, tetapi harus “cerdas”

Page 19: Bahkul fisiologi olahraga ppg

AKTIVITAS PENJAS DI RANCANG ATAS DASAR FISIOLOGISANALISA FISIOLOGIS SISTEMATIKA TATAP MUKA PENJAS A.B.C SECRA FISIOLOGIS

Agenda ketika guru melaksanakan PBM PenjasPBM yang benar tentu ber isi pemanasan, inti dan

penenangan Pertanyaannya,terhadap isi di atas kurang lebih sbb :

Latihan pemanasan?Mengapa perlu pemanasanBagaimana ciri gerakan pemanasanLandasan fisiologis apa ceri gerak pemanasan tersebut di

rancangBagaimana / efek apa jika tak sejalan dengan landasan

fisiologis

Page 20: Bahkul fisiologi olahraga ppg

AKTIVITAS PENJAS DI RANCANG ATAS DASAR FISIOLOGIS

ANALISA FISIOLOGIS SISTEMATIKA TATAP MUKA PENJAS A.B.C SECRA FISIOLOGIS

Latihan inti?Apa tujuan latihan initApa saja isi pokok latihan intiBagaimana ciri latihan inti gerakan pemanasanLandasan fisiologis apa gerakan intiBagaimana / efek dari latiahan inti

Latihan Pendinginan ?Mengapa perlu pendinginanBagaimana ciri gerakan pendinginanLandasan fisiologis apa ceri gerak pendinginanBagaimana / efek apa jika tak sejalan dengan landasan fisiologis

Page 21: Bahkul fisiologi olahraga ppg

Kajian fisiologis gerak warming upANALISA FISIOLOGIS SISTEMATIKA TATAP MUKA PENJAS A.B.C SECRA FISIOLOGIS

Organisasi apapun ketika punya kerja memerlukan persiapan, berlaku pula badan kita

Semua organ tubuh tak terkecuali harus di siapkan

Isinya adalah stretching, khalistenic dan stimualasi kekuatan

stretching, khalistenic dan stimualasi kekuatan pada dasarnya adalah memicu jaringan lunak mengalami milking action

Ketika jaringan lunak di panjangkan, maka transportasi Zat dari dan ke jaringan lunak akan meningkat.

Sehingga difusi, osmosis dan transopotport aktif lainnya akan menjadi lebih terbuka

Page 22: Bahkul fisiologi olahraga ppg

Kajian fisiologis latihan intiANALISA FISIOLOGIS SISTEMATIKA TATAP MUKA PENJAS A.B.C SECRA FISIOLOGIS

Dalam menyusun PBM, tentu meliputi tehnik, taktik dan fisik

Di ranah fisik emua organ tubuh harus di picu untuk bekerja lebih berat dari kadaan istirahat

Hukum fisiologi, “ makin banyak di fungsikan maka kualitasnya semakin baik

Implementasi dari latihan tsb adalah lebih cepat, lebih kuat, lebih sempurna

Page 23: Bahkul fisiologi olahraga ppg

Kajian fisiologis pendinginanANALISA FISIOLOGIS SISTEMATIKA TATAP MUKA PENJAS A.B.C SECRA FISIOLOGIS

Pendinginan sering tak terpikirkan, bahkan di pandang tak penting

Kerangka pikir, latihan pendinginan adalah mengembalikan organ tubuh untuk kerja ringan/istirahat

Ciri gerak pendinginan adalah gerakan yang mampu membuang zat sisa dalam tubuh

stretching, khalistenic dan lebuh mengutamakan stimualasi pada dasarnya adalah memicu jaringan lunak mengalami milking action

Page 24: Bahkul fisiologi olahraga ppg

SOAL LATIHANANALISA FISIOLOGIS SISTEMATIKA TATAP MUKA PENJAS A.B.C SECRA FISIOLOGIS

1. Alasan apa secara fisiologis penjas ber pola latihan a,b,c ?

2. Secara fisiologis apa pentingnya warming up dalam penjas

3. Menurut anda latihan-latihan pada warming up perlu berisi apa saja

4. Jelaskan secara fisiologis peran penting stretching5. Menurut saudara, latihan inti yang tak memadahi6. Mengapa colling down penting

Page 25: Bahkul fisiologi olahraga ppg

Menu pertemuanVI ,VII

A. PERTEMUAN VIKERJA OTOT DAN BIAYA KERJA OTOT

o PENGERTIAN OTOTo TEORI KERJA OTOTo JENIS OTOT DAN KARAKTERISTIKNYAo ENERGI KERJA OTOT

B. PERTEMUAN VIIJENIS KONTRAKSI-KONTRAKSI SAAT BEROLAHRAGA

ISOTONIK, ISO METRIK, EKSENTRIK, PLYOMETRIK

Page 26: Bahkul fisiologi olahraga ppg

FISIOLOGI OTOT(KERJA OTOT DAN BIAYA KERJA OTOT DALAM OLAHRAGA)

Manusia adalah terdiri dari bahan keras/ tulang dan bahan lunak (Otot, gajih, kulit)

Otot, jumlahnya 40 % dari berat manusia, dan tersusun dari ujung kaki sampai kepala. Jumlah otot lebih dari 200 buah dengan ukuran yang bervariasi.

Karena otot, manusia dapat bergerak ( berlari, meloncat, menendang, memukul dll), sebab jika otot bekerja , efeknya akan menggerakkan tulang.

Page 27: Bahkul fisiologi olahraga ppg
Page 28: Bahkul fisiologi olahraga ppg

Jenis jaringan ototKERJA OTOT DAN BIAYA KERJA OTOT DALAM OLAHRAGA

Page 29: Bahkul fisiologi olahraga ppg
Page 30: Bahkul fisiologi olahraga ppg
Page 31: Bahkul fisiologi olahraga ppg
Page 32: Bahkul fisiologi olahraga ppg

Jenis serabut otot

• Ada dua jenis yakni :Serabut putihSerabut putih sering di sebut type II, serabut ini

memiliki kinerja yang cepat dan tak tahan lama dalam bekerja

Serabut merahSerabut merah sering di sebut type I, serabut ini

memiliki kinerja yang lambat dan tahan lama dalam bekerja

Page 33: Bahkul fisiologi olahraga ppg

Karakteristik serabut otot merah dan putih

Page 34: Bahkul fisiologi olahraga ppg
Page 35: Bahkul fisiologi olahraga ppg

KERJA OTOTKERJA OTOT DAN BIAYA KERJA OTOT DALAM OLAHRAGA

Karakteristik (sel)otot adalah : Peka terhadap rangsang dan merespons ketika

rangsang memenuhi syarat Mampu mengubah energi komia menjadi tenaga

mechine

Wujud dari kontraksi otot , masing-masing sel otot “memendek, menegang dan membesar”

Efek dari pemendekan pd otot rangka membuat dua tulang mendekat

Efek dari pemendekan otot polos lambung kita menjadi meremas makanan

Page 36: Bahkul fisiologi olahraga ppg

KERJA OTOTKERJA OTOT DAN BIAYA KERJA OTOT DALAM OLAHRAGA

• Otot ( kedua ujungnya dikenal sebagai tendo, dan diantara tendo adalah perut otot)

• Umumnya kedua ujung otot menempel di dua tulang yang berbeda, di tengah2 ada persendian

• Otot jika bekerja/ berkontraksi “ memendek” dari panjang semula.

• Gambar sebelah adalah menunjukkan otot bisep brachii berkontraksi sehingga damble terangkat ke atas.

Page 37: Bahkul fisiologi olahraga ppg

MENGAPA OTOT YANG BEKERJA MEMENDEK?KERJA OTOT DAN BIAYA KERJA OTOT DALAM OLAHRAGA

• Sel otot/myofibril berbentuk benang dan memiliki elemen protein kontraktil

• Sel otot disusun oleh rangkaian ber juta2 sarcomere

• Ketika berkontraksi terjadi tarikan berulang kali oleh kepala myosin terhadap benang actine sehingga sarcomere menjadi memendek

Page 38: Bahkul fisiologi olahraga ppg

MECHANISME RANGSANGAN HINGGA POTENSIAL AKSI OTOT BERKONTRAKSI

KERJA OTOT DAN BIAYA KERJA OTOT DALAM OLAHRAGA

1. Rangsangan dibawa oleh saraf motorik dari ssp ke ujung saraf motorik di sel otot

2. Sampai di ujung sayaraf rangsangan di ubah dalam bentuk listrik dan menyebar di seluruh membran sel

3. Melalui T tubulus masuk di dalam sel otot ( sarcomere)

Page 39: Bahkul fisiologi olahraga ppg

MECHANISME RANGSANGAN HINGGA POTENSIAL AKSI OTOT BERKONTRAKSI

KERJA OTOT DAN BIAYA KERJA OTOT DALAM OLAHRAGA

1. Ketika rangsangan sampai ke dalam sarcomere membuat Ca++ keluar dari ujung myosinn dan menyebar di sarcoplasma

2. Efek dari kejenuhan Ca++ mengakibatkan troponin actin terbuka

3. Sementara troponin memiliki daya rekat yang tinggi terhadap kepala myosin

4. Dan selanjutnya dengan terjadi tarikan kepala myosine

5. ( pemecahan ATP)ATP ADP+ Pi + energi

Page 40: Bahkul fisiologi olahraga ppg

TAHAPAN KERJA OTOTKERJA OTOT DAN BIAYA KERJA OTOT DALAM OLAHRAGA

1. Sebelum ada pengisian energi kepala energi tunduk sehingga tak terjadi cross brige

2. Ketika terbentuk energi kepala myosine tegak dan melekat pada actine

3. Selanjutnya terjadi kekuatan menarik actine

4. Melaepaskan acctine untuk pengisian kembali dan menarik actine pada titik yang berbeda

Page 41: Bahkul fisiologi olahraga ppg

Jenis kontraksi atas dasar ukuran otot(JENIS KONTRAKASI-KONTRAKSI SAAT BEROLAHRAGA)

• Isotonic/consentric• Isometric• Eksentric• plyomeric

Page 42: Bahkul fisiologi olahraga ppg

WUJUD DI LAPANGAN OTOT BERKONTRAKSIKERJA OTOT DAN BIAYA KERJA OTOT DALAM OLAHRAGA

1. Push up. Otot triceps brachi bekerja

2. Sit up otot abdominus bekerja

3. Berlari otot-otot tungkai (biceps f, triceps f, gastroc nemius dll) bekerja

4. Smash otot lengan (fleksor carpi rdialis, pectoralis, deltoid dll) bekerja

Page 43: Bahkul fisiologi olahraga ppg

Kontraksi isotonic/concentricjenis kontraksi otot

1. Concentric means that the muscle is activating sufficient myosin-actin cross-bridges to develop enough muscle tension to overcome the load or weights applied upon it.

2. Terjadi pemendekan otot saat kontraksi

Page 44: Bahkul fisiologi olahraga ppg

Kontraksi isometrikjenis kontraksi otot

1. Isometric contraction is often defined as 'muscle contraction without muscle shortening and without visible movement.

2. memerlukan ATP yang besar, sehingga mudah lelah

3. Biaya dari metabolisme anaerobik, jika beban yang di tangung besar

Page 45: Bahkul fisiologi olahraga ppg

Kontraksi isometrikjenis kontraksi otot

1. Kepala myosine dalam kontraksi tak pernah dari troponine yang pertama di lekati

2. Tak terjadi perubahan panjang sarcomere

3. Kekuatan isometrik juga tergantung dari kepanjangan awal saat kontraksi

4. Kontraksi isometric dapat terjadi pada otot dalam keadaan pendek, normal maupun amat panjang

Page 46: Bahkul fisiologi olahraga ppg

Kontraksi eksentrikjenis kontraksi otot

• Gambar atas menunjukkan myosine mempertahankan tarikan ke arah pemanjangan saercomere

• Pada saat beban tarikan tak memadahi maka troponin di lepas dan berpindah troponine terdekatnya

• Gambar bawah menunjukkan aksi tarikan kepala myosine selalau kearah pusat/tengah sarcomere

Page 47: Bahkul fisiologi olahraga ppg

Kontraksi plyometrikjenis kontraksi otot

Plyometrics refers to exercise that enables a muscle to reach maximum force in the shortest possible time. The muscle is loaded with an eccentric (lengthening) action, followed immediately by a concentric (shortening) action.

Page 48: Bahkul fisiologi olahraga ppg

Kontraksi plyometrikjenis kontraksi otot

Kontraksi isotonik yang di awali ke panjangan normal kemudian memendek penuh, dengan kecepatan yang tinggi

Tarikan kepala myosine dari troponin satu ke troponin berikutnya iramanya makin cepat

Terjadi percepatan dalam menempuh jarak

Energi anaerobic

Page 49: Bahkul fisiologi olahraga ppg

Perbedaan antara gerak biasa dan gerak reflek.

• Gerak yang disadari, rangsangan diolah dulu oleh otak.• Gerak reflek adalah gerak yang tidak kita sadari, dan

berjalan sangat cepat dan tanggapan terjadi secara otomatis.

Gerak biasa

Reseptor neuron sensorik pusat saraf neuron motorik efektor

Gerak refleks

Reseptor neuron sensorik neuron konektor neuron motorik efektor

Page 50: Bahkul fisiologi olahraga ppg

SOAL LATIHAN KERJA OTOT DAN BIAYA KERJA OTOT DALAM OLAHRAGA

1. Mengapa otot berkontraksi memendek2. Apa yang mempengaruhi kekuatan kerja otot3. Apa yang mengakibatkan terbukanya

troponin 4. Apakah otot polos juga bekerja atas perintah

ssp5. Contoh wujud di lapangan tentang otot yang

sedang bekerja