bagian osi layer

Upload: krisna3358290

Post on 10-Oct-2015

23 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

osi layer

TRANSCRIPT

MODEL OSI LAYER

1. Layer ApplicationPenghubung utama antara aplikasi yang berjalan pada satu komputer dan resources network yang membutuhkan akses padanya. Layer Application adalah layer dimana user akan beroperasi padanya, protocol seperti FTP, telnet, SMTP, HTTP, POP3 berada pada layer Application. Layer ini adalah yang paling cerdas. Gateway berada pada layer ini. Gateway melakukan pekerjaan yang sama seperti sebuah router. FTP (File Transfer Protocol ) : transfer file berkecepatan tinggi antar disk.TelNet (Telecommunication network) : terminal interaktif untuk mengakses suatu remote pada internet atau sebagaiProgram yang memungkinkan akses terminal secara remote lewat suatu jaringan. SMTP (Simple Mail Transfer Protocol ) : suatu protokol yang umum digunakan untuk pengiriman surat elektronik atau email di Internet. Protokol ini gunakan untuk mengirimkan data dari komputer pengirim surat elektronik ke server surat elektronik penerima HTTP : sebuah protokol untuk meminta dan menjawab antara client dan server. Sebuh client HTTP seperti web browser, biasanya memulai permintaan dengan membuat hubungan TCP/IP ke port tertentu di tempat yang jauh (biasanya port 80). Sebuah server HTTP yang mendengarkan di port tersebut menunggu client mengirim kode permintaan (request) yang akan meminta halaman yang sudah ditentukan, diikuti dengan pesan MIME yang memiliki beberapa informasi kode kepala yang menjelaskan aspek dari permintaan tersebut, diikut dengan badan dari data tertentu POP3(Post Office Protocol) :POP (Post Office Protocol) merupakan protocol yang digunakan untuk pengelolaan e-mail. Dengan adanya fasilitas ini akan mempermudah untuk mendapatkan e-mail dari sebuah mail server tanpa perlu koneksi yang lama dari Internet. POP3 (POP - Version 3) merupakan POP yang standar untuk Internet. Protokol ini akan mengijinkan client untuk mengakses e-mail yang ada di POP server secara dinamis dan juga mengijinkan untuk meninggalkan atau menghapus e-mail yang ada di POP Server melalui POP client.

2. Layer PresentationLayer presentation dari model OSI melakukan hanya suatu fungsi tunggal: translasi dari berbagai tipe pada syntax sistem. Sebagai contoh, suatu koneksi antara PC dan mainframe membutuhkan konversi dari EBCDIC character-encoding format ke ASCII dan banyak faktor yang perlu dipertimbangkan. Kompresi data (dan enkripsi yang mungkin) ditangani oleh layer ini. SSL merupakan salah satu metode enkripsi dalam komunikasi data yang dibuat oleh Netscape Communication Corporation. Sebagaimana yang dijelaskan dalam SSL Protocol Internet Draft (The SSL Protocol, Version 3.0 oleh ALAN O. FREIER dan PAUL C. KOCHER, dapat Anda buka dihttp://home.netscape.com/eng/ssl3/ssl-toc.html. SSL adalah Protokol berlapis. Dalam tiap lapisannya, sebuah data terdiri dari panjang, deskripsi dan isi. SSL mengambil data untuk dikirimkan, dipecahkan kedalam blok-blok yang teratur, kemudian dikompres jika perlu, menerapkan MAC, dienkripsi, dan hasilnya dikirimkan. Di tempat tujuan, data didekripsi, verifikasi, dekompres, dan disusun kembali. Hasilnya dikirimkan ke klien di atasnya. (terjemahan bebas). SSL hanya mengenkripsikan data yang dikirim lewat http. Bagaimana SSL berjalan dapat digambarkan sebagai berikut : Pada saat koneksi mulai berjalan, klien dan server membuat dan mempertukarkan kunci rahasia, yang dipergunakan untuk mengenkripsi data yang akan dikomunikasikan. Meskipun sesi antara klien dan server diintip pihak lain, namun data yang terlihat sulit untuk dibaca karena sudah dienkripsi. SSL mendukung kriptografi public key, sehingga server dapat melakukan autentikasi dengan metode yang sudah dikenal umum seperti RSA dan Digital Signature Standard (DSS). SSL dapat melakukan verifikasi integritas sesi yang sedang berjalan dengan menggunakan algoritma digest seperti MD5 dan SHA. Hal ini menghindarkan pembajakan suatu sesi.

ASCII : ASCII (American Standard Code for Information Interchange) merupakan suatu standar internasional dalam kode huruf dan simbol seperti Hex dan Unicode tetapi ASCII lebih bersifat universal, contohnya 124 adalah untuk karakter "|". Ia selalu digunakan oleh komputer dan alat komunikasi lain untuk menunjukkan teks. Kode ASCII sebenarnya memiliki komposisi bilangan biner sebanyak 7 bit. Namun, ASCII disimpan sebagai sandi 8 bit dengan menambakan satu angka 0 sebagai bit significant paling tinggi. Bit tambahan ini sering digunakan untuk uji prioritas. Karakter control pada ASCII dibedakan menjadi 5 kelompok sesuai dengan penggunaan yaitu berturut-turut meliputi logical communication, Device control, Information separator, Code extention, dan physical communication. Code ASCII ini banyak dijumpai pada papan ketik (keyboard) computer atau instrument-instrument digital. JPEG (Joint Photographic Expert Group) :adalah standar kompresi file yang dikembangkan oleh Group Joint Photographic Experts; menggunakan kombinasi DCT dan pengkodean Huffman untuk mengkompresikan suatu file citra. JPEG adalah suatu algoritma kompresi yang bersifat lossy, (yang berarti kualitas citranya agak kurang bagus).JPEG adalah teknik kompresi grafis high color bit-mapped.Merupakan teknik dan standar universal untuk kompresi dan dekompresi citra tidak bergerak untuk digunakan pada kamera digital dan system pencitraan menggunakan komputer yang dikembangkan oleh Joint Photographic Experts Group. Umumnya digunakan untuk kompresi citra berwarna maupun gray scale.Format file ini mampu mengkompres objek dengan tingkat kualitas sesuai dengan pilihan yang disediakan. Format file sering dimanfaatkan untuk menyimpan gambar yang akan digunakan untuk keperluan halaman web, multimedia, dan publikasi elektronik lainnya. Format file ini mampu menyimpan gambar dengan mode warna RGB, CMYK, dan Grayscale. Format file ini juga mampu menyimpan alpha channel, namun karena orientasinya ke publikasi elektronik maka format ini berukuran relatif lebih kecil dibandingkan dengan format file lainnya.

3. Layer SessionLayer ini menyediakan layanan ke dua layer diatasnya, Melakukan koordinasi komunikasi antara entiti layer yang diwakilinya. ASAP :

SMB (Server Message Block) : Blokir Pesan Server (SMB), dialek modern yang dikenal sebagai Common Internet File System (CIFS, / sfs /) , beroperasi sebagai jaringan protokol lapisan aplikasi terutama digunakan untuk menyediakan akses bersama ke file, printer, port serial, dan komunikasi secara lain diantara node pada jaringan. Ini juga menyediakan mekanisme komunikasi antar-proses dikonfirmasi. Kebanyakan pemakaian SMB menjalankan komputer melibatkan Microsoft Windows, di mana ia dikenal sebagai "Microsoft Windows Network" sebelum diperkenalkannya berikutnya Aktif Directory. Sesuai layanan Windows adalah "Server Service" (pada komponen server) dan "Workstation Service" (untuk klien komponen).Pesan Server Blok protocol dapat berjalan di atas Session (dan lebih rendah) Lapisan jaringan dalam beberapa cara:A. langsung di atas TCP, port 445, B. melalui NetBIOS API yang pada gilirannya dapat berjalan pada beberapa angkutan: C. pada UDP port 137, 138 & port TCP 137, 139 - lihat NetBIOS over TCP / IP;D. pada beberapa protokol warisan seperti NBF (salah disebut sebagai NetBEUI).

NFS : SQL : adalah bahasa pemrograman tujuan khusus dirancang untuk mengelola data dalam sistem manajemen database relasional (RDBMS).Awalnya berdasarkan aljabar relasional dan kalkulus relasional tupel, SQL terdiri dari bahasa definisi data dan bahasa manipulasi data tersebut. Ruang lingkup meliputi SQL insert data, query, update dan delete, skema penciptaan dan modifikasi, dan kontrol akses data. Meskipun SQL sering digambarkan sebagai, dan sebagian besar adalah, bahasa deklaratif (4GL), juga termasuk elemen prosedural. Remote Procedure Call (RPC) proses antar-komunikasi yang memungkinkan program ocaler untuk menyebabkan subroutine atau prosedur untuk mengeksekusi dalam ruang alamat lain (biasanya pada ocaler lain pada jaringan bersama) tanpa programmer secara eksplisit coding detail untuk terpencil ini interaksi. Artinya, programmer menulis pada dasarnya kode yang sama apakah subrutin adalah ocal ke masing program, atau remote. Session Control Protocol (SCP)

4. Layer TransportLayer transport data, menggunakan protocol seperti UDP, TCP dan/atau SPX (Sequence Packet eXchange, yang satu ini digunakan oleh NetWare, tetapi khusus untuk koneksi berorientasi IPX). Layer transport adalah pusat dari mode-OSI. Layer ini menyediakan transfer yang reliable dan transparan antara kedua titik akhir, layer ini juga menyediakan multiplexing, kendali aliran dan pemeriksaan error serta memperbaikinya. TCP( Transmission Control Protocol)Adalah standar komunikasi data yang digunakan oleh komunitas internet dalam proses tukar-menukar data dari satu komputer ke komputer lain di dalam jaringan Internet. Protokol ini tidaklah dapat berdiri sendiri, karena memang protokol ini berupa kumpulan protokol (protocol suite). TCP/IP merupakan sebuah standar jaringan terbuka yang bersifat independen terhadap mekanisme transport jaringan fisik yang digunakan, sehingga dapat digunakan di mana saja. Protokol ini menggunakan skema pengalamatan yang sederhana yang disebut sebagai alamat IP (IP Address) yang mengizinkan hingga beberapa ratus juta komputer untuk dapat saling berhubungan satu sama lainnya di Internet.

UDP (User Datagram Protocol)UDP adalah transport layer yang tidak andal ( unreliable ), connectionless dan merupakan kebalikan dari transport layer TCP. Dengan menggunakan UDP, setiap aplikasi socket dapat mengirimkan paket paket yang berupa datagram. Koneksi yang andal selalu memberikan keterangan apabila pengiriman data gagal, sedangkan koneksi yang tidak andal tidak akan mengirimkan keterangan meski pengiriman data gagal. UDP tidak menjamin kevalidan data saat data sampai ke si penerima. Datagram yang sampai mempunyai kemungkinan tidak sampai, rusak, duplikasi atau hilang tanpa diketahui penyebabnya. Penggunaan UDP lebih tepat diperuntukkan untuk data kecil dengan jumlah banyak. SPX :

5. Layer NetworkTugas utama dari layer network adalah menyediakan fungsi routing sehingga paket dapat dikirim keluar dari segment network lokal ke suatu tujuan yang berada pada suatu network lain. IP, Internet Protocol, umumnya digunakan untuk tugas ini. Protocol lainnya seperti IPX, Internet Packet eXchange.fungsi yang mungkin dilakukan oleh Layer Network :Membagi aliran data biner ke paket diskrit dengan panjang tertentu, Mendeteksi Error, Memperbaiki error dengan mengirim ulang paket yang rusak dan Mengendalikan aliran. IPv4 : Sebuah jenis pengalamatan jaringan yang digunakan di dalam protokol jaringan TCP/IP yang menggunakan protokol IP versi 4. Panjang totalnya adalah 32-bit, dan secara teoritis dapat mengalamati hingga 4 miliar host komputer atau lebih tepatnya 4.294.967.296 host di seluruh dunia. IP v 6 :IPv6, yang memiliki panjang 128-bit, memiliki total alamat yang mungkin hingga 2128=3,4 x 1038 alamat. Total alamat yang sangat besar ini bertujuan untuk menyediakan ruang alamat yang tidak akan habis (hingga beberapa masa ke depan), dan membentuk infrastruktur routing yang disusun secara hierarkis, sehingga mengurangi kompleksitas proses routing dan tabel routing. ARP : adalah protokol telekomunikasi yang digunakan untuk resolusi lapisan jaringan alamat ke alamat link layer, fungsi penting dalam jaringan multi-akses. ARP didefinisikan oleh RFC pada tahun 1982 826. [1] Ini adalah Internet Standard STD 37. Itu juga merupakan nama program untuk memanipulasi alamat tersebut di sebagian besar sistem operasi.ARP digunakan untuk mengubah alamat IP untuk alamat fisik seperti alamat Ethernet. ARP telah diimplementasikan dengan banyak kombinasi link teknologi lapisan jaringan dan data, seperti IPv4, Chaosnet, DECnet dan Xerox PARC Universal Packet (PUP) menggunakan IEEE 802 standar, FDDI, X.25, Frame Relay dan Asynchronous transfer Mode (ATM) . IPv4 atas IEEE 802.3 dan IEEE 802.11 adalah kasus yang paling umum Internet Control Protocol Message (ICMP) adalah salah satu protokol inti dari Internet Protocol Suite. Hal ini digunakan oleh perangkat jaringan, seperti router, untuk mengirim pesan kesalahan yang menunjukkan, misalnya, bahwa layanan yang diminta tidak tersedia atau bahwa host atau router tidak bisa dihubungi. ICMP juga dapat digunakan untuk relay messages.ICMP berbeda dari protokol transport seperti TCP dan UDP dalam hal itu biasanya tidak digunakan untuk pertukaran data antara sistem, juga secara teratur digunakan oleh aplikasi jaringan pengguna akhir (dengan pengecualian beberapa alat diagnostik seperti ping dan traceroute

6. Data Link LayerLayer ini sedikit lebih cerdas dibandingkan dengan layer physical, karena menyediakan transfer data yang lebih nyata. Sebagai penghubung antara media network dan layer protocol yang lebih high-level, layer data link bertanggung jawab pada paket akhir dari data binari yang berasal dari level yang lebih tinggi ke paket diskrit sebelum ke layer physical. ARP :

Ethernet tipe hubungan antar LAN yang paling populer saat ini yang dipatenkan oleh perusahaan Xerox Wifi : adalah teknologi populer yang memungkinkan perangkat elektronik untuk pertukaran data atau terhubung ke internet secara nirkabel menggunakan gelombang radio. Wi-Fi Alliance mendefinisikan Wi-Fi sebagai apapun "jaringan area lokal nirkabel (WLAN) produk yang didasarkan pada Institute of Electrical dan Electronics Engineers '(IEEE) 802.11 standar". Namun, karena WLAN paling modern didasarkan. standar ini, istilah "Wi-Fi" digunakan dalam bahasa Inggris umum sebagai sinonim untuk "WLAN". Hanya produk Wi-Fi yang lengkap Alliance interoperabilitas pengujian sertifikasi Wi-Fi berhasil dapat menggunakan "Wi-Fi CERTIFIED" merek dagang. Bluetooth : adalah standar teknologi nirkabel untuk pertukaran data jarak pendek (menggunakan transmisi radio gelombang pendek di ISM band 2400-2480 MHz) dari perangkat tetap dan bergerak, menciptakan jaringan wilayah pribadi (PANS) dengan tingkat keamanan yang tinggi. Dibuat oleh penjual telekomunikasi Ericsson pada tahun 1994, itu awalnya dipahami sebagai alternatif nirkabel untuk kabel data RS-232. Hal ini dapat menghubungkan beberapa perangkat, mengatasi masalah sinkronisasi.Bluetooth dikelola oleh Bluetooth Special Interest Group, yang memiliki lebih dari 18.000 perusahaan anggota di bidang telekomunikasi, komputer, jaringan, dan elektronik konsumen. Bluetooth adalah standar IEEE 802.15.1 sebagai, tetapi standar tidak lagi dipertahankan . SIG mengawasi pengembangan spesifikasi, mengelola program kualifikasi, dan melindungi merek dagang. Untuk dipasarkan sebagai perangkat Bluetooth, harus memenuhi syarat untuk standar yang ditetapkan oleh jaringan SIG.A paten diperlukan untuk melaksanakan teknologi, yang diberikan hanya untuk perangkat kualifikasi. Point to point Protocol (PPP) : adalah suatu protokol data link yang umum digunakan dalam membangun hubungan langsung antara dua node jaringan. Hal ini dapat menyediakan koneksi otentikasi, enkripsi transmisi (menggunakan ECP, RFC 1968), dan kompresi. PPP digunakan di banyak jenis jaringan fisik termasuk kabel serial, saluran telepon, trunk line, telepon selular, sambungan radio yang khusus, dan serat optik seperti SONET. PPP juga digunakan melalui koneksi akses Internet (sekarang dipasarkan sebagai "broadband").Penyedia jasa internet (ISP) telah menggunakan PPP untuk pelanggan dial-up ke Internet, karena paket IP tidak dapat ditransmisikan melalui jalur modem sendiri, tanpa beberapa protocol data link. Dua turunan dari PPP, point-to-Point Protocol atas Ethernet (PPPoE), dan point-to-Point Protocol atas ATM (PPPoA), paling sering digunakan oleh Penyedia Layanan Internet (ISP) untuk membentuk Digital Subscriber Line (DSL) Internet sambungan layanan dengan pelanggan.PPP biasanya digunakan sebagai data link protokol lapisan untuk koneksi lebih sinkron dan asinkron sirkuit, di mana sebagian besar telah digantikan yang lebih tua Serial Jalur Internet Protocol (SLIP) dan perusahaan telepon standar diamanatkan (seperti Link Access Protocol, Berimbang (LAPB) di X.25 protocol suite). PPP dirancang untuk bekerja dengan banyak layer protokol jaringan, termasuk Internet Protocol (IP), getar, Novell Internetwork Packet Exchange (IPX), NBF, dan AppleTalk. Multi Protocol Label Switching(MPLS )Multiprotocol Label Switching (MPLS) adalah suatu mekanisme dalam jaringan telekomunikasi kinerja tinggi yang mengarahkan data dari satu node jaringan ke based berikutnya pada label jalur pendek daripada alamat jaringan lama, menghindari pencarian kompleks dalam tabel routing. Label mengidentifikasi maya Link (jalan) antar node jauh daripada endpoint. MPLS dapat encapsulate paket berbagai protokol jaringan. MPLS mendukung berbagai teknologi akses, termasuk T1/E1, ATM, Frame Relay, dan DSL.

7. Layer PhysicalIni adalah layer yang paling sederhana; berkaitan dengan electrical (dan optical) koneksi antar peralatan. Data biner dikodekan dalam bentuk yang dapat ditransmisi melalui media jaringan, sebagai contoh kabel, transceiver dan konektor yang berkaitan dengan layer Physical. Peralatan seperti repeater, hub dan network card adalah berada pada layer ini. Ethernet :

Wifi :

Bluetooth : Wimax (Worldwide Interoperability for Microwave Access): adalah standar komunikasi nirkabel yang dirancang untuk menyediakan 30 sampai 40 kecepatan data megabit-per-detik, dengan 2011 update menyediakan hingga 1 Gbit / s untuk stasiun tetap. Nama "WiMAX" diciptakan oleh Forum WiMAX, yang dibentuk pada bulan Juni 2001 untuk mempromosikan kesesuaian dan interoperabilitas dari standar. Forum ini menggambarkan WiMAX sebagai "sebuah teknologi berbasis standar yang memungkinkan pengiriman akses broadband nirkabel mil terakhir sebagai alternatif kabel dan DSL"

IP Address adalah deretan angka biner antar 32-bit sampai 128-bit yang dipakai sebagai alamat identifikasi untuk tiap komputer host dalam jaringan Internet. Panjang dari angka ini adalah 32-bit (untuk IPv4 atau IP versi 4), dan 128-bit (untuk IPv6 atau IP versi 6) yang menunjukkan alamat dari komputer tersebut pada jaringan Internet berbasis TCP/IP. Protokol adalah sebuah aturan atau standar yang mengatur atau mengijinkan terjadinya hubungan, komunikasi, dan perpindahan data antara dua atau lebih titik komputer.