bab iv checkbox radio button

Upload: ardiie-aremania

Post on 02-Mar-2016

183 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

Eclips

TRANSCRIPT

BAB IVCHECK BOX DAN RADIO BUTTON

IV.1. TUJUANKomponen check Box dan radio button adalah komponen yang disediakan untuk pilihan ganda atau pilihan tunggal, model dan bentuknya mirip dengan miliknya Delphi atau C++Builder. Adapun tujuan dari pertemuan ini adalah,1. Mahasiswa mampu mendesain project menggunakan komponen check box dan radio button. 2. Mahasiswa mampu membuat script yang berkaitan dengan check box dan radio button.3. Mahasiswa mampu mengimplementasikan komponen check box dan radio button pada project sederhana.4. Mahasiswa mampu membedakan penggunaan RadioButton dan RadioGroup pada sebuah project.

IV.2. TEORI DASARCHECK BOX Checkbox sering juga disebut tickbox adalah elemen (Widget) dari GUI pada android yang mengijinkan user untuk melakukan pilihan dengan logika biner, artinya jika dicentang maka nilainya adalah true, jika tidak dicentang nilainya adalah false, bentuk dan penggunaannya hampir sama dengan pemrograman C++Builder atau delphi. Untuk melakukan pencentangan menggunakan mouse atau spacebar keyboard, bentuk dari checkbox adalah seperti gambar (4.1) di bawah ini:

Gambar 4.1. elemen CheckBoxNama Id default adalah : @+id/checkBox1Pada gambar 4.1. isi dari text adalah : Paralaeldata script dari elemen ini adalah sebagai berikut:

Radio Group dan Button Radio button atau disebut juga option button yang terdapat pada Radio Group adalah elemen dari GUI, yang mengijinkan user memilih hanya satu pilihan, ada beberapa model link eksekusi diantaranya adalah: Menggunakan onClick, yang melingkan file *.xml dengan file program script java (*.java), link nya dapat dijelaskan berikut:

Lebih jelas lihat contoh/latihan program no. 2 ! Menggunakan OnClickListener, model ini mempunyai pengaturan hanya pada script java saja (*.java), yaitu:a. tambahkan statement OnClickListener pada class uatma, miaslnya :public class Rad_btn extends Activity {.. -> ubah menjadipublic class Rad_btn extends Activity implements View.OnClickListener{..b. tambahkan variabel untuk radiobutton pada type onclicklistener, seperti:rd1=(RadioButton) findViewById(R.id.radio0);rd1.setOnClickListener(this);c. buat prosedur dengan nama onClick(View variabel){, seperti contoh di bawah:public void onClick(View v){ switch(v.getId()){ case R.id.radio0 : if (rd1.isChecked()) Toast.makeText(this,"Anda Pilih Nomer 1",Toast.LENGTH_LONG).show(); break; case R.id.radio1 : if (rd2.isChecked()) Toast.makeText(this,"Anda Pilih Nomer 2",Toast.LENGTH_LONG).show(); break; } } Berikutnya adalah model Item onclicklistener, yaitu pemberian statement berdasarkan komponen atau elemen nya.

IV.3. LATIHAN PROGRAM,1. Buat Desain project CheckBox berikut, dengan nama Aplikasi Latih_4_chkbox, dan nama aktivitas juga Latih_4_1chkbox, desain seperti gambar (4.1) di bawah:

Gambar 4.1. GraphicLayout Contoh Penggunaan CheckBoxUbah nama Id, dengan nama sesuai dengan script / coding yang dituliskan di bawah ini, dan letakkan masing-masing script sesuai dengan nama file, folder, dan aktivitas yang sesuai:

activity_latih4_chkbox.xml:

Latih4_chkbox Settings hasil Latih4_chkbox

package com.example.latih4_chkbox;

import android.os.Bundle;import android.app.Activity;import android.view.Menu;import android.view.View;import android.widget.EditText;import android.widget.TextView;import android.widget.CheckBox;import android.widget.Toast;

public class Latih4_chkbox extends Activity {private EditText r1;private EditText r2;private CheckBox cek1;private CheckBox cek2;private TextView hs;

@Override public void onCreate(Bundle savedInstanceState) { super.onCreate(savedInstanceState); setContentView(R.layout.activity_latih4_chkbox); r1=(EditText) findViewById(R.id.editText1); r2=(EditText) findViewById(R.id.editText2); hs=(TextView) findViewById(R.id.textView3); cek1=(CheckBox) findViewById(R.id.checkBox1); cek2=(CheckBox) findViewById(R.id.checkBox2); hs.clearComposingText(); } public void hasil (View v){ double a,b,c; if (r1.getText().length()==0 || r2.getText().length()==0){ Toast.makeText(this, "R1 maupun R2 tidak boleh Kosong !", Toast.LENGTH_LONG).show(); return; } a=Double.parseDouble(r1.getText().toString()); b=Double.parseDouble(r2.getText().toString()); c=0; if (((cek1.isChecked()==false) && (cek2.isChecked()==false)) || ((cek1.isChecked()) && (cek2.isChecked()))){ Toast.makeText(this, " Pilih Salah Satu Saja !", Toast.LENGTH_LONG).show(); return; } if (cek1.isChecked()){ c=a+b; } else if (cek2.isChecked()){ c=1/a+1/b; c=1/c; } hs.setText(String.valueOf(c)); }

@Override public boolean onCreateOptionsMenu(Menu menu) { getMenuInflater().inflate(R.menu.activity_latih4_chkbox, menu); return true; }} Kemudian Running Program!2. Buat desain dengan menggunakan komponen radio button dan radio group berikut, beri nama Aplikasi Latih4_rdbtn, dan nama aktivitas juga Latih4_rdbtn, desain seperti gambar (4.2) di bawah:

Gambar 4.2. Desain Latihan Radio ButtonUbah nama Id, dengan nama sesuai dengan script / coding yang dituliskan di bawah ini, dan letakkan masing-masing script sesuai dengan nama file, folder, dan aktivitas yang sesuai:

package com.example.latih4_rdbtn;

import android.os.Bundle;import android.app.Activity;import android.view.Menu;import android.view.View;import android.view.View.OnClickListener;import android.widget.Button;import android.widget.EditText;import android.widget.RadioGroup;import android.widget.TextView;import android.widget.Toast;import android.widget.RadioButton;

public class Latih4_rdbtn extends Activity {private RadioButton rb1;private RadioButton rb2;private RadioButton rb3;private RadioButton r1,r2,r3;private Button tekan;private TextView hasil;

@Override public void onCreate(Bundle savedInstanceState) { super.onCreate(savedInstanceState); setContentView(R.layout.activity_latih4_rdbtn); rb1=(RadioButton) findViewById(R.id.radioButton1); rb2=(RadioButton) findViewById(R.id.radioButton2); rb3=(RadioButton) findViewById(R.id.radioButton3); tekan=(Button) findViewById(R.id.button1); tekan.setOnClickListener(new klik()); hasil=(TextView) findViewById(R.id.textView3); // RadioGroup rg=(RadioGroup) findViewById(R.id.radioGroup1); r1=(RadioButton) findViewById(R.id.radio0); r2=(RadioButton) findViewById(R.id.radio1); r3=(RadioButton) findViewById(R.id.radio2); r1.setChecked(false); } class klik implements Button.OnClickListener{ String t1="",t2="",t3=""; public void onClick (View v){ if (rb1.isChecked()){ t1="Indonesia"; //return; } if (rb2.isChecked()){ t2="Malaysia"; //return; } if (rb3.isChecked()){ t3="Jepang"; //return; } hasil.setText("Negara Pilihan :" + t1+" "+t2+" "+t3); } } public void pilihgrp(View view){ switch(view.getId()){ case R.id.radio0 : if (r1.isChecked()){Toast.makeText(this, "Bendera Indonesia : Merah Putih", Toast.LENGTH_LONG).show(); return; } break; case R.id.radio1: if (r2.isChecked()){Toast.makeText(this, "Bendera Malaysia : Bulan Bintang", Toast.LENGTH_LONG).show(); return; } break; case R.id.radio2: if (r3.isChecked()){Toast.makeText(this, "Bendera Jepang : Matahari Terbit", Toast.LENGTH_LONG).show(); return; } break; } }

@Override public boolean onCreateOptionsMenu(Menu menu) { getMenuInflater().inflate(R.menu.activity_latih4_rdbtn, menu); return true; }}

IV.4. SOAL (UJI KEMAMPUAN),Kerjakan setiap permasalahan dengan membuat desain yang indah, masing-masing simpan dengan nama aplikasi dan nama aktivitas sama !1. Buat desain sebuah project dengan memasukkan komponen checkbox untuk pilihan ganda ->sifat sinyal analog, dan komponen RadioGroup untuk pilihan tunggal ->Agama. Gunakan sembarang data dan tidak ada output, simpan file Soal4_12. Buat desain dengan input nilai angka, nama, jurusan, dan output nilai huruf dan keterangan. Nama: Input biasaJurusan: gunakan radiobuttonNilai angka: guanakan GroupRadio(80< Nilai output nilai huruf A(75< Nilai output nilai huruf B+(65< Nilai output nilai huruf B(50< Nilai output nilai huruf C+(40< Nilai output nilai huruf C(Nilai