bab iii metode penelitianrepositori.unsil.ac.id/950/7/10. bab iii.pdf · 2019. 9. 16. · bab iii...

12
BAB III METODE PENELITIAN 1 PERENCANAAN STRUKTUR JEMBATAN KOMPOSIT CIHAURBEUTI BAB III METODE PENELITIAN 3.1. Umum Analisis dan Perencanaan jembatan komposit yang akan dijadikan study kasus dalam tugas akhir ini merupakan sebuah jembatan dengan panjang bentang 28 m yang tergerus dan amblas di daerah Cihaurbeuti. Yang kemudian direncanakan ulang pembangunan jembatan komposit dengan bentang 30 m. Lebar jembatan direncanakan 10,1 m dengan menggunakan gelagar utama baja IWF 808 x 303 tanpa pilar dengan menggunakan mutu beton fc 45 dan mutu baja BJ -55. 3.2. Metode Perencanaan Dalam penulisan tugas akhir ini, penulis melakukan metode eksperimental dimana penulis memodelkan sendiri struktur yang akan direncanakan. Tinjauan pustaka atau studi literatur dari buku-buku yang berkaitan dengan tugas akhir. Metode perencanaan struktur jembatan komposit ini mengacu pada peraturan RSNI T-03-2005 (pasal 8) dan RSNI T-02-2005 (Standar pembebanan untuk jembatan). Alur kerja dalam perencanaan struktur jembatan prategang hampir sama dengan perencanaan desain dan detail jembatan pada umumnya. Data-data perencanaan diperoleh dengan cara library research dan observasi, dimana penulis memperoleh data dari bahan- bahan referensi seperti buku, diktat kuliah, dokumen perencanaan proyek, dan referensi lain yang berkaitan dengan topik yang akan penulis bahas, kemudian dengan survey ke lapangan agar dapat diketahui kondisi real dilapangan

Upload: others

Post on 28-Jan-2021

12 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • BAB III METODE PENELITIAN 1

    PERENCANAAN STRUKTUR JEMBATAN KOMPOSIT CIHAURBEUTI

    BAB III

    METODE PENELITIAN

    3.1. Umum

    Analisis dan Perencanaan jembatan komposit yang akan dijadikan study

    kasus dalam tugas akhir ini merupakan sebuah jembatan dengan panjang

    bentang 28 m yang tergerus dan amblas di daerah Cihaurbeuti. Yang

    kemudian direncanakan ulang pembangunan jembatan komposit dengan

    bentang 30 m. Lebar jembatan direncanakan 10,1 m dengan menggunakan

    gelagar utama baja IWF 808 x 303 tanpa pilar dengan menggunakan mutu

    beton fc 45 dan mutu baja BJ -55.

    3.2. Metode Perencanaan

    Dalam penulisan tugas akhir ini, penulis melakukan metode eksperimental

    dimana penulis memodelkan sendiri struktur yang akan direncanakan.

    Tinjauan pustaka atau studi literatur dari buku-buku yang berkaitan dengan

    tugas akhir. Metode perencanaan struktur jembatan komposit ini mengacu

    pada peraturan RSNI T-03-2005 (pasal 8) dan RSNI T-02-2005 (Standar

    pembebanan untuk jembatan). Alur kerja dalam perencanaan struktur

    jembatan prategang hampir sama dengan perencanaan desain dan detail

    jembatan pada umumnya. Data-data perencanaan diperoleh dengan cara

    library research dan observasi, dimana penulis memperoleh data dari bahan-

    bahan referensi seperti buku, diktat kuliah, dokumen perencanaan proyek, dan

    referensi lain yang berkaitan dengan topik yang akan penulis bahas, kemudian

    dengan survey ke lapangan agar dapat diketahui kondisi real dilapangan

  • BAB III METODE PENELITIAN 2

    PERENCANAAN STRUKTUR JEMBATAN KOMPOSIT CIHAURBEUTI

    sehingga dapat diperoleh gambaran sebagai pertimbangan dalam perencanaan

    desain struktur.

    3.3. Jadwal Pelaksanaan Penelitian

    Penjadwalan tahapan-tahapan pelaksanaan dalam penyusunan tugas akhir

    yang penulis buat ditampilkan dalam tabel berikut:

    Tabel 3.1. Jadwal Rencana Pelaksanaan Tugas Akhir

    Tahapan Pelaksanaan

    Jadwal Pelaksanaan

    Minggu ke-

    1 2 3 4 5 6 7 8 9 10

    Pengumpulan Data dan Study Literature

    Survei Lapangan Dan Data Lapangan

    Desain Awal (Preliminary Design)

    Perencanaan Struktur Jembatan

    Perencanaan Struktur Bawah Jembatan

    Penggambaran Hasil Desain

    Penyusunan Laporan Tugas Akhir

    3.4. Alur dan Cara Penelitian

    Alur dan Cara penelitian pada tugas akhir ini ditampilkan dengan diagram

    alur penelitian sebagai berikut :

  • BAB III METODE PENELITIAN 3

    PERENCANAAN STRUKTUR JEMBATAN KOMPOSIT CIHAURBEUTI

    Gambar 3.1. Diagram Alur Penelitian

    3.4.1. Alur Perencanaan Struktur Atas

    a. Alur Perencanaan Sadaran

    Mulai

    Pengumpulan Data dan Literatur

    Pemodelan Struktur

    Desain Awal

    Pembebanan

    Analisis Struktur

    Kontrol Desain

    Perencanaan Struktur Atas

    Perencanaan Struktur Bawah

    Selesai

    Desain

    Ulang

    tidak Tidak

    Ya

  • BAB III METODE PENELITIAN 4

    PERENCANAAN STRUKTUR JEMBATAN KOMPOSIT CIHAURBEUTI

    Gambar 3.2. Diagram Alur Perencanaan Sandaran

    Mulai

    Desain Awal Perencanaan

    Perencanaan Pipa Sandaran

    Pembebanan Pipa sandaran

    Analisis Pipa Sandaran

    Mmax = 1

    8 q. 𝑙2

    Kontrol Kekuatan Pipa Sandaran

    σ =𝑀

    𝑊 ≤ σijin

    Perencanaan Pelat Sandaran

    Pembebanan Pelat Sandaran

    Analisi Pelat Sandaran

    Mmax = p . l

    Kontrol Pelat sandaran

    σu < σijin

    Perencanaan Dinding Sandaran

    Pembebanan Dinding Sandaran

    Analisis Dinding Sandaran

    ρmin < ρ < ρmax

    Penulangan Dinding Sandaran

    as = ρ . b . d

    Perencanaan Pelat Landas Sandaran

    Penentuan dimensi Pelat Landasan

    Selesai

    Desain

    Ulang

    Desain

    Ulang

    Desain

    Ulang

    Ya

    tidak Tidak

    tidak Tidak

    Ya

    tidak Tidak

  • BAB III METODE PENELITIAN 5

    PERENCANAAN STRUKTUR JEMBATAN KOMPOSIT CIHAURBEUTI

    b. Alur Perencanaan Pelat Lantai Jembatan

    Gambar 3.3. Diagram Alur Perencanaan Lantai Jembatan

    Mulai

    Desain Awal Perencanaan Pelat Lantai Jembatan

    Perencanaan Pelat Lantai Jembatan

    Pembebanan Lantai Jembatan

    𝑀𝑇𝑢𝑚𝑝 =1

    12× 𝑞 × 𝑙2 , 𝑀𝐿𝑎𝑝 =

    1

    24× 𝑞 × 𝑙2

    𝑀𝑇𝑢𝑚𝑝 =1

    4× 𝑃 × 𝑙

    Analisis Lantai Jembatan

    ρmin < ρ < ρmax

    Penulangan Pelat Lantai Jembatan

    as = ρ . b . d

    Selesai

    Desain

    Ulang

    tidak Tidak

    Ya

  • BAB III METODE PENELITIAN 6

    PERENCANAAN STRUKTUR JEMBATAN KOMPOSIT CIHAURBEUTI

    c. Alur Perencanaan Trotoar Jembatan

    Gambar 3.4. Diagram Alur Perencanaan Trotoar Jembatan

    Mulai

    Desain Awal Perencanaan Trotoar Jembatan

    Perencanaan Trotoar Jembatan

    Pembebanan Trotoar Jembatan

    Analisis Lantai Jembatan

    ρmin < ρ < ρmax

    Penulangan Pelat Lantai Jembatan

    as = ρ . b . d

    Selesai

    Desain

    Ulang

    Tidak

    Ya

  • BAB III METODE PENELITIAN 7

    PERENCANAAN STRUKTUR JEMBATAN KOMPOSIT CIHAURBEUTI

    d. Alur Perencanaan Deck Slab Jembatan

    Gambar 3.5. Diagram Alur Perencanaan Deck Slab Jembatan

    Mulai

    Desain Awal Perencanaan Deck Slab Jembatan

    Perencanaan Deck Slab Jembatan

    Pembebanan Deck Slab Jembatan

    𝑀𝑚𝑎𝑥 =1

    8× 𝑞 × 𝑙2

    Analisis Deck Slab Jembatan

    ρmin < ρ < ρmax

    Penulangan Deck Slab Jembatan

    as = ρ . b . d

    Selesai

    Desain

    Ulang Tidak

    Ya

  • BAB III METODE PENELITIAN 8

    PERENCANAAN STRUKTUR JEMBATAN KOMPOSIT CIHAURBEUTI

    e. Alur Perencanaan Gelagar Jembatan

    Gambar 3.6. Diagram Alur Perencanaan Gelagar Jembatan

    Mulai

    Desain Awal Perencanaan Gelagar Jembatan

    Perencanaan Gelagar Jembatan

    Pembebanan Gelagar Jembatan Sebelum Komposit

    Tegangan Baja Sebelum Komposit

    𝑀𝑚𝑎𝑥 =1

    8× 𝑞 × 𝑙2

    Lendutan Baja Sebelum Komposit

    σ =

    5384 𝑥 𝑞 𝑥𝑙

    4

    𝐸 𝑥 𝐼𝑥

    Pembebanan Gelagar Jembatan Setelah Komposit

    Tegangan Setelah Komposit

    Lendutan Gelagar Setelah Komposit

    Perhitungan Shear Connector Gelagar

    Selesai

    Desain

    Ulang

    Tidak

    Ya

  • BAB III METODE PENELITIAN 9

    PERENCANAAN STRUKTUR JEMBATAN KOMPOSIT CIHAURBEUTI

    3.4.2. Alur Perencanaan Struktur Bawah

    a. Alur Perencananaan Abutmen Jembatan

    Gambar 3.7. Diagram Alur Perencanaan Abutmen Jembatan

    Mulai

    Desain Awal Perencanaan Abutmen Jembatan

    Perencanaan Abutmen Jembatan

    Pembebanan Abutmen Jembatan

    Analisis Abutmen Jembatan

    Kestabilan Abutmen

    Penulangan Abutmen Jembatan

    Selesai

    Desain

    Ulang

    Tidak

    Ya

  • BAB III METODE PENELITIAN 10

    PERENCANAAN STRUKTUR JEMBATAN KOMPOSIT CIHAURBEUTI

    b. Alur Perencanaan Pondasi Bore Pile

    Gambar 3.8. Diagram Alur Perencanaan Abutmen Jembatan

    Mulai

    Desain Awal Perencanaan Pondasi Bore Pile

    Perencanaan Pondasi Bore Pile

    Analisis Daya Dukung Ultimate

    Analisi Daya Dukung Tiang

    Penulangan Pondasi Bore Pile

    Selesai

    Desain

    Ulang

    Tidak

    Ya

  • BAB III METODE PENELITIAN 11

    PERENCANAAN STRUKTUR JEMBATAN KOMPOSIT CIHAURBEUTI

    3.5. Data Jembatan Cihaurbeuti

    Data dimensi jembatan secara ringkas adalah sebagai berikut

    - Tipe Jembatan : Komposit

    - Kelas Jembatan : kelas A

    - Panjang Bentang : 30 m

    - Jumlah lajur : 2 lajur

    - Lebar Lajur : 3,5 m

    - Lebar Jembatan : 10,1 m

    - Tebal Pelat Lantai : 0,22 m

    - Jarak antar gelagar,S : 1 m

    - Mutu beton : fc 45

    - Mutu baja : Bj 55

    - Berat aspal : 22 kN/m3

    - Berat jenis air : 9,81 kN/ m3

    - Berat Beton Bertulang : 24 kN/ m3

    - Berat jenis baja : 2,37 kN/ m3

    - Kuat tekan beton f’c : 45 Mpa

    - Modulus Elastisitas (Ec) : 31528,56 Mpa

    - Tegangan leleh fy : 410 Mpa

    - Pondasi : Bore Pile

    - Trotoar Lebar : 1 m

    Tebal : 0,22 m

    - Perkerasan Lentur Lebar : 7 m

    Tebal : 0,05 m

  • BAB III METODE PENELITIAN 12

    PERENCANAAN STRUKTUR JEMBATAN KOMPOSIT CIHAURBEUTI

    3.6. Desain Perencanaan Jembatan Cihaurbeuti

    Gam

    ba

    r 3.9

    . den

    ah r

    encana

    jem

    bat

    an c

    ihau

    rbeu

    ti