bab ii gambaran pelayanan kantor kecamatan...

20
KANTOR KECAMATAN BELANTIKAN RAYA KABUPATEN LAMANDAU Renstra Kantor Kecamatan Belantikan Raya Tahun 2013-2018 26 BAB II GAMBARAN PELAYANAN KANTOR KECAMATAN BELANTIKAN RAYA 2.1 Tugas, Fungsi dan Struktur Organisasi Kantor Kecamatan Belantikan Raya Berdasarkan Peraturan Daerah Kabupaten Lamandau Nomor 16 Tahun 2008 tentang Organisasi dan Tata Kerja Kecamatan dan Kelurahan di Kabupaten Lamandau, Kantor Kecamatan Belantikan Raya Kabupaten Lamandau melaksanakan tugas pokok membantu Bupati Lamandau dalam melaksanakan tugas menyelenggarakan tugas umum pemerintahan dan melaksanakan kewenangan pemerintahan yang dilimpahkan oleh Bupati untuk menangani sebagian urusan otonomi daerah. Dalam pelaksanaan tugas perencanaan pembangunan daerah di Kabupaten Lamandau, Kantor Kecamatan Belantikan Raya Kabupaten Lamandau menyelenggarakan fungsi-fungsi sebagai berikut : 1. Perencanaan, Pelaksanaan, Pengawasan dan evaluasi Pelayanan kepada masyarakat di wilayah Kecamatan; 2. Pelaksanaan kegiatan Pemerintahan umum di wilayah kerja Kecamatan; 3. Pembinaan dan Pelaksanaan Kegiatan Pemberdayaan masyarakat; 4. Penyelenggaraan ketenteraman dan Ketertiban Umum di wilayah kerja Kecamatan; 5. Pembinaan dan pengawasan terhadap penyelenggaraan Pemerintah Desa dan/atau Kelurahan; 6. Pelaksanaan kegiatan ketatausahaan/kesekretariatan.

Upload: others

Post on 29-Oct-2019

11 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: BAB II GAMBARAN PELAYANAN KANTOR KECAMATAN …bappeda.lamandaukab.go.id/wp-content/uploads/2017/11/BAB-II-7.pdf · 2. Memfasilitasi Pengambilan Sumpah / Janji dan Pelantikan Kepala

KANTOR KECAMATAN BELANTIKAN RAYA

KABUPATEN LAMANDAU

Renstra Kantor Kecamatan Belantikan Raya Tahun 2013-2018

26

BAB II

GAMBARAN PELAYANAN KANTOR KECAMATAN BELANTIKAN RAYA

2.1 Tugas, Fungsi dan Struktur Organisasi Kantor Kecamatan Belantikan

Raya

Berdasarkan Peraturan Daerah Kabupaten Lamandau Nomor 16 Tahun

2008 tentang Organisasi dan Tata Kerja Kecamatan dan Kelurahan di

Kabupaten Lamandau, Kantor Kecamatan Belantikan Raya Kabupaten

Lamandau melaksanakan tugas pokok membantu Bupati Lamandau dalam

melaksanakan tugas menyelenggarakan tugas umum pemerintahan dan

melaksanakan kewenangan pemerintahan yang dilimpahkan oleh Bupati

untuk menangani sebagian urusan otonomi daerah.

Dalam pelaksanaan tugas perencanaan pembangunan daerah di

Kabupaten Lamandau, Kantor Kecamatan Belantikan Raya Kabupaten

Lamandau menyelenggarakan fungsi-fungsi sebagai berikut :

1. Perencanaan, Pelaksanaan, Pengawasan dan evaluasi Pelayanan kepada

masyarakat di wilayah Kecamatan;

2. Pelaksanaan kegiatan Pemerintahan umum di wilayah kerja Kecamatan;

3. Pembinaan dan Pelaksanaan Kegiatan Pemberdayaan masyarakat;

4. Penyelenggaraan ketenteraman dan Ketertiban Umum di wilayah kerja

Kecamatan;

5. Pembinaan dan pengawasan terhadap penyelenggaraan Pemerintah

Desa dan/atau Kelurahan;

6. Pelaksanaan kegiatan ketatausahaan/kesekretariatan.

Page 2: BAB II GAMBARAN PELAYANAN KANTOR KECAMATAN …bappeda.lamandaukab.go.id/wp-content/uploads/2017/11/BAB-II-7.pdf · 2. Memfasilitasi Pengambilan Sumpah / Janji dan Pelantikan Kepala

KANTOR KECAMATAN BELANTIKAN RAYA

KABUPATEN LAMANDAU

Renstra Kantor Kecamatan Belantikan Raya Tahun 2013-2018

25

Kantor Kecamatan Belantikan Raya Kabupaten Lamandau terdiri dari

Camat, 1 (satu) sekretariat (Sekcam) dan 4 (empat) seksi pelayanan teknis

yang mempunyai uraian tugas masing-masing sebagai berikut :

1. CAMAT BELANTIKAN RAYA Mempunyai tugas :

Memimpin, membina, merencanakan dan menetapkan Program kerja

serta mengkoordinasikan kegiatan yang berhubungan dengan

Pemberdayaan masyarakat, Penyelenggaraan ketentraman dan ketertiban

umum, penerapan dan penegakan peraturan Perundang-undangan,

pemeliharaan prasarana dan fasilitas pelayanan umum dan

penyelenggaraan kegiatan Pemerintahan ditingkat Kecamatan, membina

penyelenggaraan Pemerintahan Desa serta bertanggung jawab atas

terlaksananya tugas pokok dan fungsi Kecamatan.

Uraian tugas sebagai berikut :

a. Melakukan koordinasi dengan satuan kerja perangkat daerah yang

tugas dan fungsinya di bidang penerapan peraturan perundang-

undangan.

b. Melakukan koordinasi dengan satuan kerja perangkat daerah yang

tugas dan fungsinya di bidang penegakan peraturan perundang-

undangan dan/atau Kepolisian Negara Republik Indonesia.

c. Melaporkan pelaksanaan penerapan dan penegakan peraturan

perundang-undangan di wilayah kecamatan kepada Bupati.

d. Melakukan koordinasi dengan satuan kerja perangkat daerah dan/atau

instansi vertikal yang tugas dan fungsinya di bidang pemeliharaan

prasarana dan fasilitas pelayanan umum.

e. Melakukan koordinasi dengan pihak swasta dalam pelaksanaan

pemeliharaan prasarana dan fasilitas pelayanan umum.

f. Melaporkan pelaksanaan pemeliharaan prasarana dan fasilitas

pelayanan umum di wilayah kecamatan kepada Bupati.

g. Melakukan koordinasi dengan satuan kerja perangkat daerah dan

instansi vertikal di bidang penyelenggaraan kegiatan pemerintahan.

Page 3: BAB II GAMBARAN PELAYANAN KANTOR KECAMATAN …bappeda.lamandaukab.go.id/wp-content/uploads/2017/11/BAB-II-7.pdf · 2. Memfasilitasi Pengambilan Sumpah / Janji dan Pelantikan Kepala

KANTOR KECAMATAN BELANTIKAN RAYA

KABUPATEN LAMANDAU

Renstra Kantor Kecamatan Belantikan Raya Tahun 2013-2018

26

h. Melakukan koordinasi dan sinkronisasi perencanaan dengan satuan

kerja perangkat daerah dan instansi vertikal di bidang

penyelenggaraan kegiatan pemerintahan.

i. Melakukan evaluasi penyelenggaraan kegiatan pemerintahan di tingkat

kecamatan.

j. Melaporkan penyelenggaraan kegiatan pemerintahan di tingkat

kecamatan kepada Bupati.

k. Melakukan pembinaan dan pengawasan tertib administrasi

Pemerintahan Desa dan/atau Kelurahan.

l. Memberikan bimbingan, supervisi, fasilitasi, dan konsultasi

pelaksanaan administrasi desa dan/atau kelurahan.

m. Melakukan pembinaan dan pengawasan terhadap kepala desa

dan/atau lurah.

n. Melakukan pembinaan dan pengawasan terhadap perangkat desa

dan/atau kelurahan.

o. Melakukan evaluasi penyelenggaraan pemerintahan desa dan/atau

kelurahan di tingkat kecamatan.

p. Melaporkan pelaksanaan pembinaan dan pengawasan

penyelenggaraan pemerintahan desa dan/atau kelurahan di tingkat

kecamatan kepada Bupati.

q. Melakukan perencanaan kegiatan pelayanan kepada masyarakat di

kecamatan;

r. Melakukan percepatan pencapaian standar pelayanan minimal di

wilayahnya;

s. Melakukan pembinaan dan pengawasan terhadap pelaksanaan

pelayanan kepada masyarakat di kecamatan;

Page 4: BAB II GAMBARAN PELAYANAN KANTOR KECAMATAN …bappeda.lamandaukab.go.id/wp-content/uploads/2017/11/BAB-II-7.pdf · 2. Memfasilitasi Pengambilan Sumpah / Janji dan Pelantikan Kepala

KANTOR KECAMATAN BELANTIKAN RAYA

KABUPATEN LAMANDAU

Renstra Kantor Kecamatan Belantikan Raya Tahun 2013-2018

25

t. Melakukan evaluasi terhadap pelaksanaan pelayanan kepada

masyarakat di wilayah kecamatan;

u. Melaporkan pelaksanaan kegiatan pelayanan kepada masyarakat di

wilayah kecamatan kepada Bupati.

2. SEKRETARIS CAMAT Mempunyai tugas:

Merencanakan kegiatan penyusunan program dan penyelenggaraan tugas

masing-masing seksi secara terpadu dan tugas pelayanan administratif

serta perlengkapan, keuangan, kepegawaian, ketatausahaan, dan rumah

tangga, organisasi, tatalaksana dan analisis jabatan serta dokumentasi

peraturan perundang-undangan pada Kantor Kecamatan Belantikan Raya.

Uraian tugas sebagai berikut :

a. Menyiapkan bahan koordinasi pelaksanaan penyusunan program,

anggaran belanja dan pelaporan.

b. Melaksanakan urusan kepegawaian.

c. Melaksanakan urusan keuangan.

d. Melaksanakan urusan penataan organisasi, tata laksana dan analisis

jabatan.

e. Melaksanakan urusan rumah tangga dan ketatausahaan.

f. Melakukan Pembinaan, pengendalian, monitoring, evaluasi dan

pelaporan pelaksanaan tugas.

3. KEPALA SUB BAGIAN KEUANGAN Mempunyai Tugas :

Menyiapkan bahan penyusunan rencana anggaran pembiayaan,

pengelolaan keuangan dan pelaksanaan anggaran.

Uraian tugas sebagai berikut :

1. Melaksanakan pengelolaan penyusunan rencana anggaran rutin.

2. Melaksanakan Penyusunan administrasi keuangan dan Laporan

Keuangan.

3. Melaksanakan bimbingan dan pembinaan Bendahara Pengeluaran dan

bendahara gaji.

Page 5: BAB II GAMBARAN PELAYANAN KANTOR KECAMATAN …bappeda.lamandaukab.go.id/wp-content/uploads/2017/11/BAB-II-7.pdf · 2. Memfasilitasi Pengambilan Sumpah / Janji dan Pelantikan Kepala

KANTOR KECAMATAN BELANTIKAN RAYA

KABUPATEN LAMANDAU

Renstra Kantor Kecamatan Belantikan Raya Tahun 2013-2018

26

4. Melakukan pembinaan, pengendalian, monitoring, evaluasi dan

pelaporan tugas.

4. KEPALA SUB BAGIAN UMUM DAN KEPEGAWAIAN Mempunya tugas

:

Melakukan penyiapan bahan untuk keperluan urusan surat menyurat,

perlengkapan, urusan rumah tangga, administrasi perjalanan dinas,

inventarisasi barang serta perencanaan dan pengembangan pegawai,

mutasi, peningkatan disiplin, kesejahteraan pegawai, organisasi,

tatalaksana dan analisis jabatan serta dokumentasi perundang-undangan.

Uraian tugas sebagai berikut :

1. Menyelenggarakan urusan ketatausahaan, surat menyurat.

2. Menyelenggarakan urusan perlengkapan/inventaris barang dan urusan

rumah tangga.

3. Mengelola administrasi perjalanan dinas.

4. Melaksanakan administrasi kepegawaian.

5. Menyusun Daftar urutan kepegawaian.

6. Melaksanakan disiplin dan kesejahteraan pegawai.

7. Melaksanakan organisasi, tatalaksana, formasi jabatan dan analisis

jabatan.

8. Melakukan Penghimpunan bahan peraturan perundang-undangan.

9. Melakukan pembinaan, pengendalian, monitoring, evaluasi dan

pelaporan tugas.

5. KEPALA SEKSI PEMERINTAHAN Mempunyai tugas :

Merencanakan kegiatan, menyiapkan bahan Perumusan Kebijakan,

Pelaksanaan, Evaluasi dan Pelaporan dalam urusan Pemerintahan Umum

serta melaksanakan Penyiapan perumusan kebijakan, koordinasi,

pembinaan Pemerintah Desa/Kelurahan meliputi motivasi pembangunan

Desa/Kelurahan dan Penguatan Kapasitas Pemerintah Desa/Kelurahan.

Uraian tugas sebagai berikut :

Page 6: BAB II GAMBARAN PELAYANAN KANTOR KECAMATAN …bappeda.lamandaukab.go.id/wp-content/uploads/2017/11/BAB-II-7.pdf · 2. Memfasilitasi Pengambilan Sumpah / Janji dan Pelantikan Kepala

KANTOR KECAMATAN BELANTIKAN RAYA

KABUPATEN LAMANDAU

Renstra Kantor Kecamatan Belantikan Raya Tahun 2013-2018

25

1. Memfasilitasi Pemilihan Kepala Desa dan Badan Permusyawaratan Desa

(BPD).

2. Memfasilitasi Pengambilan Sumpah / Janji dan Pelantikan Kepala Desa

dan Badan Permusyawaratan Desa (BPD).

3. Memberikan Rekomendasi dan Perijinan tertentu yang mencakup tugas

Seksi Pemerintahan.

4. Melaksanakan Kegiatan Administrasi Kependudukan.

5. Memfasilitasi Penyelenggaraan kerja sama antar desa dan Penyelesaian

perselesihan antar desa.

6. Melaksanakan Pembinaan dan Pengawasan Alokasi Dana Desa (ADD)

di tingkat Kecamatan.

7. Memfasilitasi Penyusunan Peraturan Desa.

8. Melakukan pembinaan dan pengawasan tertib administrasi

pemerintahan desa dan/atau kelurahan.

9. Melakukan pembinaan, pengendalian, monitoring, evaluasi dan

pelaporan tugas.

6. KEPALA SEKSI KETENTRAMAN DAN KETERTIBAN UMUM

Mempunyai tugas :

Merencanakan kegiatan, menyiapkan, dan melaksanakan serta membuat

laporan dalam urusan Ketenteraman dan Ketertiban Umum

Uraian tugas sebagai berikut :

1. Melaksanakan Kegiatan Pembinaan Idiologi negara dan kesatuan

bangsa.

2. Melaksanakan Kegiatan Pembinaan ketenteraman dan ketertiban serta

kemasyarakatan.

3. Melaksanakan Pengaturan Perlindungan Masyarakat (LINMAS)

diwilayah Kecamatan.

4. Memfasilitasi pembinaan kerukunan hidup antar umat beragama.

5. Melaksanakan Pembinaan, Pengawasan dan Pelaporan terhadap Sistem

Keamanan Lingkungan (Siskamling) di wilayah Kecamatan.

Page 7: BAB II GAMBARAN PELAYANAN KANTOR KECAMATAN …bappeda.lamandaukab.go.id/wp-content/uploads/2017/11/BAB-II-7.pdf · 2. Memfasilitasi Pengambilan Sumpah / Janji dan Pelantikan Kepala

KANTOR KECAMATAN BELANTIKAN RAYA

KABUPATEN LAMANDAU

Renstra Kantor Kecamatan Belantikan Raya Tahun 2013-2018

26

6. Melakukan pembinaan, pengendalian, monitoring, evaluasi dan

pelaporan tugas.

7. KEPALA SEKSI EKONOMI DAN PEMBANGUNAN

Mempunyai tugas :

Merencanakan kegiatan, menyiapkan, dan melaksanakan serta membuat

laporan dalam urusan Ekonomi dan Pembangunan.

Uraian tugas sebagai berikut :

1. Malaksanakan Fasilitasi dan koordinasi penyelenggaraan pembangunan

di tingkat Kecamatan.

2. Malaksanakan Fasilitasi pengembangan perekonomian desa/kelurahan;

3. Malaksanakan Kegiatan Pengoordinasian, pembinaan, dan pengawasan

serta pelaporan langkah-langkah penanggulangan terjadinya

pencemaran dan kerusakan lingkungan.

4. Melaksanakan Kegiatan pungutan atas pajak dan retribusi daerah di

tingkat Kecamatan.

5. Melaksanakan pencegahan atas pengambilan Sumber Daya Alam tanpa

ijin dan, dapat mengganggu serta membahayakan lingkungan hidup.

6. Melakukan Pembinaan serta pengawasan penyaluran Bantuan

Langsung Tunai (BLT/BLSM) kepada Rumah Tangga Sasaran (RTS).

7. Pelaksanaan, Pengawasan, dan Pelaporan Program Beras Miskin

(Raskin) di tingkat Kecamatan.

8. Melaksanakan Pembinaan dan pengembangan serta pemantauan

kegiatan perindustrian, perdagangan, pertambangan, kepariwisataan,

perkoperasian, Usaha Kecil Menengah (UKM), dan golongan ekonomi

lemah, peternakan, pertanian, perkebunan, perikanan dan kelautan.

9. Melakukan pembinaan, pengendalian, monitoring, evaluasi dan

pelaporan tugas.

Page 8: BAB II GAMBARAN PELAYANAN KANTOR KECAMATAN …bappeda.lamandaukab.go.id/wp-content/uploads/2017/11/BAB-II-7.pdf · 2. Memfasilitasi Pengambilan Sumpah / Janji dan Pelantikan Kepala

KANTOR KECAMATAN BELANTIKAN RAYA

KABUPATEN LAMANDAU

Renstra Kantor Kecamatan Belantikan Raya Tahun 2013-2018

25

8. KEPALA SEKSI KESEJAHTERAAN SOSIAL DAN PEMBERDAYAAN

MASYARAKAT Mempunyai Tugas :

Merencanakan kegiatan, menyiapkan, dan melaksanakan serta membuat

laporan dalam urusan Kesejahteraan dan Pemberdayaan Masyarakat.

Uraian tugas sebagai berikut :

1. Pembinaan dan pengembangan ketenagakerjaan dan perburuhan.

2. Pembinaan, pengawasan dan evaluasi terhadap keseluruhan unit kerja

baik pemerintah maupun swasta yang mempunyai program kerja dan

kegiatan pemberdayaan masyarakat di wilayah kerja kecamatan.

3. Fasilitasi kegiatan Organisasi Sosial/Kemasyarakatan dan Lembaga

Swadaya Masyarakat (LSM).

4. Pembinaan Lembaga Adat dan suku terasing.

5. Pencegahan dan penanggulangan bencana alam dan pengungsi.

6. Penanggulangan masalah sosial.

7. Pembinaan dan Pengawasan kegiatan program pendidikan, generasi

muda, keolahragaan, kebudayaan, kepramukaan serta peranan wanita.

8. Pembinaan dan pengawasan kegiatan program kesehatan masyarakat.

9. Melakukan pembinaan, pengendalian, monitoring, evaluasi dan

pelaporan tugas.

9. Kelompok Jabatan Fungsional

Kelompok Jabatan Fungsional mempunyai tugas pokok melakukan

sebagian kegiatan tugas Bappeda sesuai keahlian dan kebutuhan.

Dalam melaksanakan tugas pokok dan fungsi Kantor Kecamatan Belantikan

Raya Kabupaten Lamandau secara efektif dan efisien sesuai dengan kebijakan

dan potensi yang ada.

Struktur Organisasi Kantor Kecamatan Belantikan Raya

sebagaimana tertuang dalam Peraturan Daerah Nomor 16 Tahun 2008 tentang

Organisasi dan Tata Kerja Kecamatan dan Kelurahan di Kabupaten Lamandau

adalah sebagaimana pada Gambar 2.1 berikut :

Page 9: BAB II GAMBARAN PELAYANAN KANTOR KECAMATAN …bappeda.lamandaukab.go.id/wp-content/uploads/2017/11/BAB-II-7.pdf · 2. Memfasilitasi Pengambilan Sumpah / Janji dan Pelantikan Kepala

KANTOR KECAMATAN BELANTIKAN RAYA

KABUPATEN LAMANDAU

Renstra Kantor Kecamatan Belantikan Raya Tahun 2013-2018

26

Struktur Organisasi Kecamatan Belantikan Raya

Berdasarkan : Peraturan Daerah Nomor 16 Tahun 2008 tentang Organisasi dan Tata

Kerja Kecamatan dan Kelurahan di Kabupaten Lamandau

SEKSI KEAMANAN DAN KETERTIBAN

UMUM

KELOMPOK JABATAN

FUNGSIONAL

CAMAT

SEKRETARIS

SUB BAGIAN KEUANGAN

SUB BAGIAN UMUM DAN

KEPEGAWAIAN

SEKSI PEMERINTAHAN

SEKSI KESOS DAN PEMBERDAYAAN

MASYARAKAT

SEKSI EKONOMI DAN

PEMBANGUNAN

Page 10: BAB II GAMBARAN PELAYANAN KANTOR KECAMATAN …bappeda.lamandaukab.go.id/wp-content/uploads/2017/11/BAB-II-7.pdf · 2. Memfasilitasi Pengambilan Sumpah / Janji dan Pelantikan Kepala

KANTOR KECAMATAN BELANTIKAN RAYA

KABUPATEN LAMANDAU

Renstra Kantor Kecamatan Belantikan Raya Tahun 2013-2018

25

2.2. Sumber Daya Kecamatan Belantikan Raya

Sumber Daya Kantor Kecamatan Belantikan Raya Memuat penjelasan

ringkas tentang macam sumber daya yang dimiliki Kantor Kecamatan

Belantikan Raya Kabupaten Lamandau dalam menjalankan tugas dan

fungsinya, mencakup sumber daya manusia, dan aset/modal.

2.2.1 Kepegawaian

Jumlah sumber daya aparatur di Kantor Camat Belantikan Raya

keadaan per 31 Maret 2014 adalah 14 orang yang terdiri dari laki –

laki sejumlah 11 orang dan perempuan 3 orang. Secara lengkap

komposisi sumber daya aparatur Kantor Kecamatan Belantikan Raya

disajikan dalam tabel sebagaimana berikut :

a. Berdasarkan Golongan

Dilihat dari golongannya, jumlah pegawai Kantor Kecamatan

Belantikan Raya Kabupaten Lamandau adalah sebagai berikut :

Tabel 2.2

Kondisi Pegawai Dilihat Dari Golongan

IV III II I THL

1 Camat 1 - - - - 1

2 Sekretariat - 1 - - 3 4

3 Seksi Pemerintahan - 1 1 - 1 3

4 Seksi Ketentraman dan Ketertiban Umum - - 1 - 1 2

5 Seksi Pembangunan - - 1 - 1 2

6 Seksi Kesejahteraan Sosial - 1 - - 1 2

Jumlah 1 3 3 0 7 14

No.Golongan

JumlahUnit Kerja

b. Berdasarkan tingkat pendidikan

Dilihat dari tingkat pendidikan, komposisi pegawai di Kantor

Kecamatan Belantikan Raya adalah sebagai berikut :

Page 11: BAB II GAMBARAN PELAYANAN KANTOR KECAMATAN …bappeda.lamandaukab.go.id/wp-content/uploads/2017/11/BAB-II-7.pdf · 2. Memfasilitasi Pengambilan Sumpah / Janji dan Pelantikan Kepala

KANTOR KECAMATAN BELANTIKAN RAYA

KABUPATEN LAMANDAU

Renstra Kantor Kecamatan Belantikan Raya Tahun 2013-2018

26

Tabel 2.3

Keadaan Pegawai Berdasarkan Pendidikan

No. Tingkat Pendidikan Jumlah

1 Pascasarjana -

2 Sarjana 5

3 Sarjana Muda -

4 SLTA (sederajat) 8

5 SLTP (sederajat) -

6 SD 1

Jumlah 14

c. Berdasarkan Jabatan Struktural

Dilihat dari jabatan struktural, komposisi pegawai Kantor

Kecamatan Belantikan Raya adalah sebagai berikut :

Tabel 2.4

Daftar Jabatan Struktural

No. Eselon Jumlah Nama Jabatan

1 III / a 1 Camat

2 III / b 1 Sekretaris

3 IV / a 1 Kasi KSPM

2.2.2 Sarana dan Prasarana Kerja Utama

Keberadaan sarana dan prasarana peralatan kerja sangat

mendukung penyelenggaraan tugas pokok dan fungsi dalam sebuah

organisasi. Sarana dan prasarana yang ada di Kantor Kecamatan

Belantikan Raya dapat dilihat dalah asset Kantor Kecamatan Belantikan

Raya yang digolongkan dalam Tanah, Peralatan dan Mesin serta

Gedung dan Bangunan. Daftar inventaris asset sebagaimana berikut :

a. Rumah Dinas Camat

b. Rumah Dinas/Mess Staf

c. Gedung Aula Kantor Kecamatan

d. Kantor Kecamatan.

Page 12: BAB II GAMBARAN PELAYANAN KANTOR KECAMATAN …bappeda.lamandaukab.go.id/wp-content/uploads/2017/11/BAB-II-7.pdf · 2. Memfasilitasi Pengambilan Sumpah / Janji dan Pelantikan Kepala

KANTOR KECAMATAN BELANTIKAN RAYA

KABUPATEN LAMANDAU

Renstra Kantor Kecamatan Belantikan Raya Tahun 2013-2018

25

Fasilitas yang dimiliki Kantor Kecamatan meliputi :

Tabel 2.5

Daftar Fasilitas Kantor Kantor Kecamatan Belantikan Raya

No. Nama Fasilitas Jumlah

1 Lapangan / tempat apel 1 unit

2 Ruang kerja Camat 1 unit

3 Ruang kerja Sekretaris 1 unit

4 Ruang kerja Kepala Seksi 1 unit

5 Ruang tunggu 1 unit

6 Ruang pelayanan 1 unit

7 Ruang piket / operator radio panggil 1 unit

8 Ruang komputer 1 unit

9 Ruang pertemuan / rapat 1 unit

10 Dapur 1 unit

11 Kamar mandi / WC 2 unit

Jumlah 12 unit

e. Peralatan dan Kelengkapan Kantor

Peralatan dan perlengkapan kantor merupakan

komponen penting dalam rangka pemenuhan dan penciptaan

pelayanan publik yang baik. Daftar peralatan dan kelengkapan

Kantor Kecamatan Belantikan Raya adalah sebagai berikut :

Tabel 2.6

Daftar Sarana dan Prasarana Perkantoran

Kantor Kecamatan Belantikan Raya Kabupaten Lamandau

NOMOR JENIS SARANA DAN

PRASARANA JUMLAH

KONDISI

1 Bangunan gedung kantor 1 unit Baik

2 Kendaraan roda empat 1 unit Baik

3 Kendaraan roda dua 5 unit Baik

4 Genset / Diesel 2 buah Baik

7 Rak Kayu 1 buah Baik

8 Filling besi/metal 8 buah Baik

9 Brankas 1 buah Baik

11 Papan pengumuman 1 buah Baik

13 White board 1 unit Baik

15 Umbul-umbul 100 buah Baik

16 Meja kayu/rotan 21 buah Baik

17 Meja panjang 2 buah Baik

18 Kursi putar 3 buah Baik

19 Kursi lipat 20 buah Baik

20 Meja komputer 2 buah Baik

21 Tenda pameran 1 buah Baik

22 Meja biro 1 buah Baik

23 Sofa 3 buah Baik

24 Jam dinding 3 buah Baik

Page 13: BAB II GAMBARAN PELAYANAN KANTOR KECAMATAN …bappeda.lamandaukab.go.id/wp-content/uploads/2017/11/BAB-II-7.pdf · 2. Memfasilitasi Pengambilan Sumpah / Janji dan Pelantikan Kepala

KANTOR KECAMATAN BELANTIKAN RAYA

KABUPATEN LAMANDAU

Renstra Kantor Kecamatan Belantikan Raya Tahun 2013-2018

26

NOMOR JENIS SARANA DAN

PRASARANA JUMLAH

KONDISI

26 Kipas angin 8 buah Baik

27 TV 2 buah Baik

28 Wireless 1 buah Baik

29 Stabilisator/stavol 3 buah Rusak

30 Dispenser 1 buah Baik

31 Mimbar/podium 1 buah Baik

32 Kamera 1 buah Rusak

33 PC unit 2 unit Baik

34 Laptop 5 buah Baik

35 Printer 8 buah Baik

36 Kursi kerja pejabat eselon II 1 buah Baik

37 Kursi kerja pejabat eselon IV 3 buah Baik

38 Proyektor Kantor 1 buah Baik

Dan Sarana Pendukung Lainnya.

f. Sarana Transportasi

Dalam rangka pelaksanaan koordinasi antar organisasi pemerintahan

dan masyarakat, sarana transportasi merupakan komponen penting

dalam penyelenggaraan tugas – tugas kedinasan di luar kantor.

Sarana transportasi Kantor Kecamatan Belantikan Raya meliputi :

Tabel 2.7

Daftar Sarana Transportasi Kantor Kecamatan Belantikan Raya

No. Nama Sarana Transportasi Jumlah

1 Roda empat 1 unit

2 Roda dua 5 Unit

3 Speed Boat 2 Unit

Jumlah 8 Unit

Page 14: BAB II GAMBARAN PELAYANAN KANTOR KECAMATAN …bappeda.lamandaukab.go.id/wp-content/uploads/2017/11/BAB-II-7.pdf · 2. Memfasilitasi Pengambilan Sumpah / Janji dan Pelantikan Kepala

KANTOR KECAMATAN BELANTIKAN RAYA

KABUPATEN LAMANDAU

Renstra Kantor Kecamatan Belantikan Raya Tahun 2013-2018

25

2.3. Kinerja Pelayanan Kantor Kecamatan Belantikan Raya

Kinerja Pelayanan di Kantor Kecamatan Belantikan Raya dapat dilihat dari

beberapa indikator kinerja :

1. Meningkatnya pelayanan administrasi perkantoran;

2. Meningkatnya Sarana dan prasarana aparatur;

3. Meningkatnya kapasitas sumber daya aparatur;

4. Meningkatkan keimanan dan ketaqwaan terhadap Tuhan Yang Maha Esa;

5. Memberdayakan masyarakat dalam rangka perencanaan, pelaksanaan dan

pengawasan pembangunan daerah.

Disamping Kinerja Kantor Kecamatan Belantikan Raya sebagaimana tercantum

dalam penjabaran diatas maka secara umum dapat dijelaskan beberapa kinerja

Kecamatan Belantikan Raya sebagaimana tersebut di bawah ini :

Kinerja Pelayanan di Bidang Pemerintahan :

- Mengadakan pembinaan dan penekanan kepada pemerintah desa untuk

membuat peraturan desa sebagai dasar atau payung hukum di tingkat

desa;

- Pembinaan masyarakat dalam penyelenggaraan bidang ketentraman dan

ketertiban umum;

- Memberikan kesempatan kepada aparat kecamatan dan desa untuk

mengikuti diklat, pendidikan dan kursus baik yang dilaksanakan

Pemerintah Kabupaten maupun pihak lainnya;

- Pembinaan kelengkapan administrasi desa termasuk pendampingan

membuat Perdes tentang APBDes, dan Susunan Organisasi dan Tata

Laksana Pemerintahan Desa;

- Pembinaan secara rutin ke desa yang berkaitan dengan pelaksanaan

penyelenggaraan pemerintahan desa;

- Pembinaan dan Pengawasan Alokasi Dana Desa (ADD) di tingkat

Kecamatan;

- Fasilitasi pemilihan Kepala Desa;

- Fasilitasi pembentukan anggota BPD;

Page 15: BAB II GAMBARAN PELAYANAN KANTOR KECAMATAN …bappeda.lamandaukab.go.id/wp-content/uploads/2017/11/BAB-II-7.pdf · 2. Memfasilitasi Pengambilan Sumpah / Janji dan Pelantikan Kepala

KANTOR KECAMATAN BELANTIKAN RAYA

KABUPATEN LAMANDAU

Renstra Kantor Kecamatan Belantikan Raya Tahun 2013-2018

26

Kinerja Pelayanan di Bidang Pembangunan :

- Monitoring pelaksanaan musrenbang desa dan melaksanakan musrenbang

kecamatan;

- Monitoring penyaluran Beras rumah tangga miskin (Raskin);

- Monitoring dan fasilitasi penyerahan bantuan Bantuan Langsung

Sementara di wilayah Kecamatan Belantikan Raya;

- Verifikasi dan fasilitasi penyaluran dana bantuan bedah rumah kepada

warga;

- Pembinaan, koordinasi dan sinkronisasi kegiatan PKK dan Posyandu;

- Pembinaan anggota Linmas se-Kecamatan Belantikan Raya.

Untuk mengukur capaian kinerja pelayanan Kantor Kecamatan Belantikan

Raya Kabupaten Lamandau berdasarkan tugas dan fungsi yang telah

dikategorikan pada 2 (dua) tugas dan fungsi utama Kantor Kecamatan

Belantikan Raya diatas, berdasarkan indikator sasaran/target serta anggaran

dan realisasi kantor Kecamatan Belantikan Raya periode 2008-2012 disajikan

dalam Tabel 2.8.

Page 16: BAB II GAMBARAN PELAYANAN KANTOR KECAMATAN …bappeda.lamandaukab.go.id/wp-content/uploads/2017/11/BAB-II-7.pdf · 2. Memfasilitasi Pengambilan Sumpah / Janji dan Pelantikan Kepala

KANTOR KECAMATAN BELANTIKAN RAYA

KABUPATEN LAMANDAU

Renstra Kantor Kecamatan Belantikan Raya Tahun 2013-2018

25

Tabel 2.8

Anggaran dan Realisasi Pendanaan Pelayanan

Kantor Kecamatan Belantikan Raya

Kabupaten Lamandau

URAIAN

Anggaran pada Tahun ke - Realisasi Anggaran pada Tahun ke - Rasio Antara Relalisasi dan Anggaran Tahun ke- Rata-rata

pertumbuhan

2008 2009 2010 2011 2012 2008 2009 2010 2011 2012 2008 2009 2010 2011 2012 Angga

ran Realis

asi

BELANJA DAERAH

776.121.280 1.306.833.255 1.242.329.510 1.411.993.400 1.670.452.400 743.709.006 1.125.518.594 1.060.577.258 1.364.050.950 1.565.494.647 95,82% 86% 85,37% 96,60% 93,72% 0,21% 0,21%

BELANJA TIDAK LANGSUNG

315.713.270 49.0525.220 507.996.180 580.979.324 573.144.999 304.201.581 355.254.026 398.622.258 552.353.279 483.395.177

Belanja Pegawai

315.713.270 490.525.220 507.996.180 580.979.324 573.144.999 304.201.581 355.254.026 398.622.258 552.353.279 483.395.177

BELANJA LANGSUNG

460.408.010 816.308.035 734.333.330 831.014.076 1.097.307.401 439.507.425 770.264.568 661.955.000 811.697.671 1.082.099.470

TOTAL PAGU 776.121.280 1.306.833.255 1.242.329.510 1.411.993.400 1.670.452.400 743.709.006 1.125.518.594 1.060.577.258 1.364.050.950 1.565.494.647 95,82% 92% 85,37% 96,60% 93,72% 0,21% 0,21%

Page 17: BAB II GAMBARAN PELAYANAN KANTOR KECAMATAN …bappeda.lamandaukab.go.id/wp-content/uploads/2017/11/BAB-II-7.pdf · 2. Memfasilitasi Pengambilan Sumpah / Janji dan Pelantikan Kepala

KANTOR KECAMATAN BELANTIKAN RAYA

KABUPATEN LAMANDAU

Renstra Kantor Kecamatan Belantikan Raya Tahun 2013-2018

26

Page 18: BAB II GAMBARAN PELAYANAN KANTOR KECAMATAN …bappeda.lamandaukab.go.id/wp-content/uploads/2017/11/BAB-II-7.pdf · 2. Memfasilitasi Pengambilan Sumpah / Janji dan Pelantikan Kepala

KANTOR KECAMATAN BELANTIKAN RAYA

KABUPATEN LAMANDAU

Renstra Kantor Kecamatan Belantikan Raya Tahun 2013-2018

25

2.4 Tantangan dan Peluang Pengembangan Pelayanan

Pada bagian ini mengemukakan hasil analisis terhadap pelayanan,

perkiraan besaran kebutuhan pelayanan, dan arahan lokasi pengembangan

pelayanan yang dibutuhkan Kantor Kecamatan Belantikan Raya selama lima

tahun mendatang.

2.4.1. Tantangan Pengembangan Pelayanan

Beberapa tantangan yang dimungkinkan dapat mempengaruhi

penyelenggaraan tugas dan fungsi serta pencapaian tujuan meliputi :

1. Tantangan dalam pembangunan daerah Kecamatan Belantikan

Raya secara internal adalah kurangnya infrastruktur atau peralatan

yang memadai sehingga pelaksanaan terasa terhambat dalam

progresnya;

2. Kurangnya pegawai di Kecamatan Belantikan Raya.

3. Belum selesainya mengenai batas wilayah baik antar desa dalam

kecamatan maupun antar desa antar kecamatan.

4. Mobilisasi penduduk datang yang cukup banyak, sehingga

dikawatirkan dapat mempengaruhi sifat gotong royong dan

munculnya sifat-sifat individualis;

5. Semakin transparannya informasi melalui media elektronik dituntut

peran Kecamatan Belantikan Raya harus lebih responsif terhadap

dinamika pembangunan masyarakat;

6. Tuntutan reformasi diberbagai bidang kehidupan khususnya dalam

menentukan kebijakan yang berpihak kepada masyarakat yang

merupakan amanah;

7. Pemberian pelayanan kepada masyarakat secara maksimal tanpa

komplain sebagai instansi pembina penyelenggaraan pemerintahan

Kecamatan Belantikan Raya.

Page 19: BAB II GAMBARAN PELAYANAN KANTOR KECAMATAN …bappeda.lamandaukab.go.id/wp-content/uploads/2017/11/BAB-II-7.pdf · 2. Memfasilitasi Pengambilan Sumpah / Janji dan Pelantikan Kepala

KANTOR KECAMATAN BELANTIKAN RAYA

KABUPATEN LAMANDAU

Renstra Kantor Kecamatan Belantikan Raya Tahun 2013-2018

26

2.4.2. Peluang Pengembangan Pelayanan

Peluang yang sangat mendukung kelancaran Kecamatan Belantikan

Raya dalam pencapaian visi dan misinya anatara lain :

1. Tuntutan masyarakat akan pelayanan prima terhadap pelayanan

publik mendorong untuk meningkatkan profesionalisme aparatur

dan melakukan inovasi pelayanan;

2. Adanya kepercayaan dari pimpinan daerah dan masyarakat kepada

Kecamatan Belantikan Raya untuk memacu dan memotivasi

menjawab tantangan dan permasalahan di masa depan;

3. Terbukanya kesempatan untuk meningkatkan kualitas SDM melalui

peningkatan pendidikan formal dan pendidikan latihan bagi setiap

pegawai;

4. Posisi wilayah strategis dimana terdapat banyak investor yang

berinvestasi dibidang pertambangan dan perkebunan serta

perkayuan merupakan peluang bagi pertumbuhan penduduk dan

perekonomian/perdagangan.

Page 20: BAB II GAMBARAN PELAYANAN KANTOR KECAMATAN …bappeda.lamandaukab.go.id/wp-content/uploads/2017/11/BAB-II-7.pdf · 2. Memfasilitasi Pengambilan Sumpah / Janji dan Pelantikan Kepala

KANTOR KECAMATAN BELANTIKAN RAYA

KABUPATEN LAMANDAU

Renstra Kantor Kecamatan Belantikan Raya Tahun 2013-2018

25