bab ii gambaran obyektif a. sejarah bpr cabang carenangrepository.uinbanten.ac.id/4561/4/bab...

21
24 BAB II GAMBARAN OBYEKTIF A. Sejarah BPR Cabang Carenang Pada awalnya, dalam upaya pengembangan kesempatan berusaha dan kesempatan kerja yang mengarah kepada peningkatan pendapatan maysarakat pedesaan, Kecamatan - Kecamatan dan telah mendapat izin usaha dari Menteri Keuangan sebagai Bank. Namun demikian, pendirian BANK KARYA PRODUKSI DESA (BKPD) ini tidak seluruh didirikan disetiap Kecmatan, di Wilayah Banten justru tidak pernah berdiri BANK KARYA PRODUKSI DESA (BKPD). Sehubungan dengan adanya Surat Edaran Menteri Keuangan yang melarang Lembaga Keuangan Pedesaan dengan memakai nama Bank, maka sejak tahun 1972 untuk Kabupaten yang belum memiliki BKPD dibentuk Lembaga Keuangan Pedesaan dengan menggunakan nama LEMBAGA PERKREDITAN KECAMATAN (LPK) yang terdiri dari : a) Lembaga Perkreditan Kecamatan Serang b) Lembaga Perkreditan Kecamatan Kasemen

Upload: others

Post on 31-Oct-2020

1 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: BAB II GAMBARAN OBYEKTIF A. Sejarah BPR Cabang Carenangrepository.uinbanten.ac.id/4561/4/BAB II.pdf · Nomor 25 Tahum 2000, dengan lainnya Undang - undang 25 Tahun 2000, tentang Pembentukan

24

BAB II

GAMBARAN OBYEKTIF

A. Sejarah BPR Cabang Carenang

Pada awalnya, dalam upaya pengembangan kesempatan

berusaha dan kesempatan kerja yang mengarah kepada peningkatan

pendapatan maysarakat pedesaan, Kecamatan - Kecamatan dan telah

mendapat izin usaha dari Menteri Keuangan sebagai Bank. Namun

demikian, pendirian BANK KARYA PRODUKSI DESA (BKPD)

ini tidak seluruh didirikan disetiap Kecmatan, di Wilayah Banten

justru tidak pernah berdiri BANK KARYA PRODUKSI DESA

(BKPD).

Sehubungan dengan adanya Surat Edaran Menteri Keuangan

yang melarang Lembaga Keuangan Pedesaan dengan memakai nama

Bank, maka sejak tahun 1972 untuk Kabupaten yang belum

memiliki BKPD dibentuk Lembaga Keuangan Pedesaan dengan

menggunakan nama LEMBAGA PERKREDITAN KECAMATAN

(LPK) yang terdiri dari :

a) Lembaga Perkreditan Kecamatan Serang

b) Lembaga Perkreditan Kecamatan Kasemen

Page 2: BAB II GAMBARAN OBYEKTIF A. Sejarah BPR Cabang Carenangrepository.uinbanten.ac.id/4561/4/BAB II.pdf · Nomor 25 Tahum 2000, dengan lainnya Undang - undang 25 Tahun 2000, tentang Pembentukan

25

c) Lembaga Perkreditan Kecamatan Pontang

d) Lembaga Perkreditan Kecamatan Kragilan

e) Lembaga Perkreditan Kecamatan Carenang

f) Lembaga Perkreditan Kecamatan Anyar

g) Lembaga Perkreditan Kecamatan Cinangka

h) Lembaga Perkreditan Kecamatan Ciomas

i) Lembaga Perkreditan Kecamatan Padarincang

j) Lembaga Perkreditan Kecamatan Bojonegara

Lembaga Perkreditan Kecamatan (LPK) ini, semula

seluruhnya milik Pemerintah Kabupaten Serang, namun

perkembangan permodalannya relatife lemah, sehingga fungsi LPK

sebagai penyalur kredit untuk memenuhi kebutuhan permodalan

mayarakat pedesaan relatife tidak tercapai, maka kepemilikan LPK

menjadi milik bersama antara Pemerintah Kabupaten Serang dengan

Pemerintah Propinsi Jawa Barat, kebijakakan ini ditetapkan dengan

peraturan Daerah Propinsi Jawa Barat. Nomor 3 Tahun 1987 dengan

modal dasar Rp. 25.000.000,- (Dua puluh lima juta rupiah)

Sehubungan bahwa jasa perbankan yang diberikan oleh LPK

tidak hanya berdampak kepada perluasan kesempatan berusaha

maupun kesempatan kerja yang mampu meningkatan pendapatan

Page 3: BAB II GAMBARAN OBYEKTIF A. Sejarah BPR Cabang Carenangrepository.uinbanten.ac.id/4561/4/BAB II.pdf · Nomor 25 Tahum 2000, dengan lainnya Undang - undang 25 Tahun 2000, tentang Pembentukan

26

maysarakat pedesaan, akan tetapi secara tidak lansung LPK ini

mendidik masyarakat pedesaan kepada kehidupan yang lebih baik

dimasa depan melaui program tabungan, disamping itu juga bahwa

LPK ini diakui sebagai salah satu sumber pendapatan asli Daerah.

Dengan telah diterbitkannya Undang - Undang Nomor 7

Tahun 1992 tentang Perbankan, Peraturan Menteri Dalam Negeri

Nomor 4 Tahun 1993 tentang Perusahaan Daerah Bank Perkreditan

Rakyat PD BPR, bahwa Bank/Lembaga keuangan pedesaan milik

Pemerintah Daerah harus melaksanakan perubahan bentuk menjadi

Perusahaan Daerah Bank Perkreditan Rakyat (PD.BPR).

Dalam perjalanan dari 10 (sepuluh) Lembaga Perkreditan

Kecamatan (LPK) dua diantaranya LPK Bojonegara dan LPK

Padarincang non aktif, oleh karena itu dibubarkannya tanpa syarat.

Sehingga modal yang dimilikinya dialihkan masing - masing untuk

LPK Bojonegara ke LPK Cirenang, sedangkan LPK Padarincang

diahlikan ke LPK Anyer.

Sejalan dengan keuntungan perundang - undang dimasksud

melalui Peraturan Daerah Propinsi Jawa Barat Nomor 5 Tahun 1996

telah ditetapkan Pembentukan Perusahaan Daerah Bank Perkreditan

Rakyat Lembaga Perkreditan Kecamatan (PD. BPR LPK) dengan

Page 4: BAB II GAMBARAN OBYEKTIF A. Sejarah BPR Cabang Carenangrepository.uinbanten.ac.id/4561/4/BAB II.pdf · Nomor 25 Tahum 2000, dengan lainnya Undang - undang 25 Tahun 2000, tentang Pembentukan

27

modal dasar sebesar Rp. 250.000.000,- (Dua Ratus Lima Puluh juta)

per PD. BPR LPK denagn komposisi kepemilikan :

Pemerintah Propinsi Jawa Barat 45 %

Pemerintah Kabupaten Serang 40 %

PT. Bank Jabar 15 %

BPR itu perusahaan daerah kabupaten serang, punya

pemerintah semua modal atau saham dari pemerintah, BPR hanya

menjalankan saja modal awal tidak ada. Dengan landasan Peraturan

Daerah Proponsi Jawa Barat Nomor 5 Tahun 1996 Pemerintah

Propinsi Jawa Barat mengajukan permohonan izin usaha kepada

Menteri Keuangan, untuk Kabupaten Serang yang disetujui menjadi

BPR adalah :

1. PD BPR LPK Serang Nomor : Kep-110/KM17/1998, Tanggal

26 febuari 1998

2. PD BPR LPK Pontang Nomor ; Kep-112/KM17/1998, Tanggal

26 febuari 1998

3. PD BPR LPK Kasemen Nomor : Kep-111/KM17/1998, Tanggal

26 febuari 1998

4. PD BPR LPK Kragilan Nomor : Kep-113/KM17/1998, Tanggal

26 febuari 1998

Page 5: BAB II GAMBARAN OBYEKTIF A. Sejarah BPR Cabang Carenangrepository.uinbanten.ac.id/4561/4/BAB II.pdf · Nomor 25 Tahum 2000, dengan lainnya Undang - undang 25 Tahun 2000, tentang Pembentukan

28

5. PD BPR LPK Cinangka Nomor : Kep-114/KM17/1998, Tanggal

26 febuari 1998

6. PD BPR LPK Carenang Nomor : Kep-209/KM17/1998, Tanggal

26 febuari 1998

7. PD BPR LPK Anyar Nomor : Kep-210/KM17/1998, Tanggal 26

febuari 1998

Sehubungan dengan adanya status kelembagaan yang

berbeda, serta dengan terbitnya Undang - undang Nomor 10 Tahun

1998 tentang Perubahan atas Undang - undang Nomor 7 Tahun 1992

tentang Perbankan dan Undang-undang Nomor 22 Tahun 1999

tentang Pemerintah Daerah, maka untuk lebih memperdayakan

keberadaan Lembaga Pedesaan dan memacu perkembangan

perekonomian pedesaan, serta berfungsi sebagai salah satu sumber

pendapatan asli daerah dengan memberikan peran yang dominan

kepada Pemerintah Kabupaten, untuk itu dipandang perlu diadakan

Peraturan Daerah Nomor 5 tahun 1996. Dengan lahirnya Undang-

undang Nomor 25 Tahun 2000 Pembentukan Propinsi Banten, maka

implikasinya terhadap PD. BPR LPK harus ada perubahan,

khususnya dalam modal dasar dan komposisi kepemilikannya, yaitu:

Page 6: BAB II GAMBARAN OBYEKTIF A. Sejarah BPR Cabang Carenangrepository.uinbanten.ac.id/4561/4/BAB II.pdf · Nomor 25 Tahum 2000, dengan lainnya Undang - undang 25 Tahun 2000, tentang Pembentukan

29

Perubahan tentang peraturan Daerah tersebut meliputi

peraturan tentang Perusahaan Daerah Perkreditan Kecanatan yang

berstatus menjadi BPR ( masih LPK untuk di Kabupaten Serang)

yang dituangkan dalam Peraturan Daerah Propinsi Jawa Barat

Nomor 25 Tahum 2000, dengan lainnya Undang - undang 25 Tahun

2000, tentang Pembentukan Propinsi Banten, maka implikasinya

terhadap PD. BPR harus ada perubahan - perubahan, khususnya

dalam modal dasar dan komposisi kepemilikannya, yaitu :

1. Karena Serang menjadi Ibukota Propinsi Banten, maka sesuai

dengan SK Direksi Bank Indonesia Nomor 32/35 KEP/DIR

Tanggal 12 Mei 1999, bahwa untuk BPR di Ibukota Propinsi

modal dasar harus Rp. 1.000.000.0000,- (satu milyar)

2. Pemerintah Propinsi Banten berminat untuk menajadi salah satu

pemegang saham sehingga perlu adanya perubahan kepemilikan

serta perubahan komposisi kepemilikannya.

3. Modal dasar sampai saat ini telah terpenuhi bahkan terlampaui

Hal ini Sejalan dengan Peraturan Daerah Pada Propinsi Jawa Barat

Nomor 25 Tahun 2000 Pasal 17 :

a. Perubahan modal dasar dapat ditetapkan dengan Perda

Kabupaten Serang bersangkutan atas keputusan RUPS.

Page 7: BAB II GAMBARAN OBYEKTIF A. Sejarah BPR Cabang Carenangrepository.uinbanten.ac.id/4561/4/BAB II.pdf · Nomor 25 Tahum 2000, dengan lainnya Undang - undang 25 Tahun 2000, tentang Pembentukan

30

b. Perubahan modal dasar dapat dilakukan bila modal dasar sudah

terpenuhi dan atau ada perubahan peraturan Undang – undang

yang berlaku.

Sehubungan dengan hal tersebut, maka telah terbit Peraturan

Daerah Kabupaten Serang Nomor 14 Tahun 2003 tentang

Pembentukan Perusahaan Daerah Bank Perkreditan Rakyat

Kabupaten Serang, dengan komposisis kepemilikan sebagai berikut :

1. Pemerintah Kabupaten Serang 55 %

2. Pemerintah Propinsi Banten 15 %

3. Pemerintah Propinsi Jawa Barat 15 %

4. PT. Bank JABAR – BANTEN 15 %

Seiring meningkatnya kepercayaan masyarakat terhadap PD.

BPR LPK Kabupaten Serang dan dalam rangka menghadapi

persaingan yang sangat kompetetif dalam sektor keuangan maka

pengurus dan pemilik berupaya melakukan inovasi - inovasi baru

sehingga pada Tahun 2006 keluarlah wacana marger PD BPR LPK

Kabupaten Serang dan pada Tahun tersebut terbitlah Perda

Kabupaten Serang Nomor 28 Tahun 2006, tentang PD.BPR

Page 8: BAB II GAMBARAN OBYEKTIF A. Sejarah BPR Cabang Carenangrepository.uinbanten.ac.id/4561/4/BAB II.pdf · Nomor 25 Tahum 2000, dengan lainnya Undang - undang 25 Tahun 2000, tentang Pembentukan

31

Kabupaten Serang, yang didalamnya tercantum penggabungan

bentuk Susanan Organisasi PD. BPR LPK Serang.14

Sehubungan dengan keluarnya Peraturan Daerah Nomor 28

tahun 2006, pengurus dan pemilik melakukan penggabungan usaha

(merger), dan disetujui oleh Bank Indonesia melalui Surat

Keputusan Deputi Gubernur Bank Indonesia Nomor

10/09/Kep.DpG/2008, tanggal 30 juni 2008 tentang izin

penggabungan usaha (Merger) PD. BPR LPK Pontang, PD. BPR

LPK Kesemen, PD. BPR LPK Carenang, PD. BPR LPK Kragilan,

PD. BPR LPK Anyer dan PD. BPR LPK Cinangka ke dalam PD.

BPR LPK Serang.

Dengan semakin berkembangnya volume usaha serta upaya

mengantisipasi persaingan usaha perlu dilakukan penyesuaian modal

dasar dan struktur organisasi, dipandang perlu melakukan perubahan

atas Peraturan Daerah Nomor 28 tahun 2008 melalui Peraturan

Daerah Kabupaten Serang Nomor 8 tahun 2010, yang menetapkan

modal dasar sebesar Rp. 100.000.000,00 (seratus miliyar rupiah)

dengan tidak merubah komposisi kepemilikan.

14

PD BPR Serang, Sejarah PD BPR Serang, dokumen profil BPR serang

cabang carenang Diakses pada tanggal 12 agusrus 2019 pukul 13.15 WIB.

Page 9: BAB II GAMBARAN OBYEKTIF A. Sejarah BPR Cabang Carenangrepository.uinbanten.ac.id/4561/4/BAB II.pdf · Nomor 25 Tahum 2000, dengan lainnya Undang - undang 25 Tahun 2000, tentang Pembentukan

32

Selanjutnya untuk memudahkan masyarakat mengenal PD.

BPR LPK Serang sebagai lembaga keuangan perbankan, diajukan

perubahan nama menjadi PD. BPR Serang yang telah disetujui Bank

Indonesian melalui surat Nomor 13/4/KEP.Dir.KBU/2011 tentang

Perubahan Izin Usaha Atas Nama PD. Bank Perkreditan Rakyat

Lembaga Perkreditan Kecamatan Serang Menjadi Izin Usaha Atas

Nama PD. Bank Perkreditan Rakyat Serang.15

B. VISI MISI BPR Cabang Carenang

VISI

Menjadi Bank Perkreditan Rakyat Serang terpercaya dan

kebanggaan bersama menuju Masyarakat Banten Sejahtera.

MISI

a. Menjadi BPR Serang sebagai salah satu Sumber Pendapatan

Asli Daerah

b. Menjadi BPR Serang yang sehat sebagai penggerak

perekonomian masyarakat

15

PD BPR Serang, Sejarah BPR Serang, htpp://www.bankserang.com,

diakses pada 12 agusrus 2019, pukul 10.00 WIB.

Page 10: BAB II GAMBARAN OBYEKTIF A. Sejarah BPR Cabang Carenangrepository.uinbanten.ac.id/4561/4/BAB II.pdf · Nomor 25 Tahum 2000, dengan lainnya Undang - undang 25 Tahun 2000, tentang Pembentukan

33

c. Menjadi BPR Serang yang professional sebagai penyedia

layanan jasa keuangan prima bagi kepuasaan Nasabah.16

C. Produk BPR Cabang Carenang

1. Penghimpunan dana

a. Tabungan Tamasa BPR Cabang Carenang

Tabungan Tamasa BPR adalah tabungan yang banyak

menawarkan hadiah dan sangat menarik serta kompetitif menjadikan

uang anda lebih cepat berkembang, bunga dihitung berdasarkan

saldo rata-rata harian dalam satu bulan, dan diikutsertakan dalam

undian berhadiah. Undian tabungan tamasa diundi setiap setahun

sekali degan hadian utama satu unit TOYOTA AVANZA, tujuh unit

sepeda motor, dan hadiah puluhan elektronik lainnya, hanya dengan

membuka tabungan tamasa raih hadiahnya, dapatkan keuntungan

dan terjamin keamanannya.

Tabungan tamasa adalah tabungan berhadiah dari Bank

Serang yang dinaungi oleh Pemerintah Daerah.17

16

PD BPR Serang, Visi Dan Misi PD BPR Serang, dokumen profil BPR

serang Diakses pada tanggal 12 agusrus 2019 17

Brosur Tabungan Tamasa di BPR Serang Cabang Carenang

Page 11: BAB II GAMBARAN OBYEKTIF A. Sejarah BPR Cabang Carenangrepository.uinbanten.ac.id/4561/4/BAB II.pdf · Nomor 25 Tahum 2000, dengan lainnya Undang - undang 25 Tahun 2000, tentang Pembentukan

34

Ketentuan umum:

1. Daftarkan tabungan anda sebagai penabung tamasa.

2. Setiap penyetoran kelipatan Rp. 50.000,- akan

mendapatkan 1 kupon undian.

Adapun syarat ketentuan tamasa:

1. Saldo awal Rp. 25.000,-

2. Setoran selanjutnya minimal Rp. 10.000,-

3. Bunga kompetitif dihitung harian

4. Hadiah

a. Hadiah utama (mobil Toyota avanza)

b. Hadiah utama (motor Honda beat)

c. Hiburan kejutan

5. Biaya administrasi Rp. 1.000,- perbulan

6. Biaya penutupan rekening Rp. 10.000,-

7. Tiap 1 kupon nominalnya Rp. 50.000

8. Pihak-pihak yang tidak di ikut sertakan dalam

pengundian hadiah (direksi, dewan pengawas, pegawai

BPR)

9. Periode pengundian 1 tahun (1 kali)

10. Pajak ditanggung pemenang

Page 12: BAB II GAMBARAN OBYEKTIF A. Sejarah BPR Cabang Carenangrepository.uinbanten.ac.id/4561/4/BAB II.pdf · Nomor 25 Tahum 2000, dengan lainnya Undang - undang 25 Tahun 2000, tentang Pembentukan

35

11. Pemenang undian di umumkan di tiap-tiap kantor PD.

BPR Serang18

Dijamin Lembaga Penjamin Simpanan uang anda terjamin

secara aman dan nyaman, sehingga nasabah tidak perlu merasa

khawatir menabung di BPR serang. Pemenang undian saldo undian

anda bagi nasabah yang mempunyai fasilitas pinjaman kredit akan

tetap diikutsertakan dalam undian tamasa berhadiah biaya

administrasi hanya Rp. 2000 dalam 1 bulan dapatkan fasilitas

notifikasi pemberitahuan saldo tabungan anda, melalui nomor

handphon anda, dapat dilayani jaringan kantor nasabah dapat

melakukan transaksi diseluruh kantor BPR Serang layanan nasabah

penabung.

Tak ada yang lebih utama selain ketulusan dan keikhlasan

dalam memberi yang terbaik, tak ada yang lebih baik selain

mengembangkan terus potensi untuk menggapai kesuksesan karena

kepuasan nasabah adalah tanggung jawab kami. Nasabah dapat

melakukan transaksi setoran tunai dan tarik tunai tabungan diseluruh

jaringan kantor BPR Serang yang tersebar diseluruh kecamatan

18

Brosur Tabungan Tamasa di BPR Serang Cabang Carenang

Page 13: BAB II GAMBARAN OBYEKTIF A. Sejarah BPR Cabang Carenangrepository.uinbanten.ac.id/4561/4/BAB II.pdf · Nomor 25 Tahum 2000, dengan lainnya Undang - undang 25 Tahun 2000, tentang Pembentukan

36

kabupaten serang. Kantor pusat, kantor cabang, kantor kas informasi

saldo tabungan nasabah.

Bagi nasabah penabung aktif akan mendapatkan SMS

notifikasi atau pemberian saldo tabungan apabila setelah melakukan

transaksi setoran tunai dan tarik tunai, ke nomor handphon yang

sudah didaftarkan pada saat pembukaan rekening tabungan,

sehingga saldo anda dapat diketahui secara rutin.19

b. Tabunga TAPENA

Tabungan investasi untuk masa depan anak, adalah tabungan

pendidikan anak yang sifatnya berjangka, nasabah dapat memilih

jumlah setoran sesuai dengan kemampuan tiap bulannya. Pendidikan

menjadi salah satu dari prioritas yang mesti dipersiapkan sejak dini.

Naiknya biaya pendidikandari tahun ke tahun tentu menjadi

pertimbangan utama mempersiapkan biaya pendidikan sejak dini.

Tak ada orang tua satupun di dunia ini yang tak mengharap

kesuksesan putra mereka. Semua orang percaya, dengan pendidikan

anak mereka dapat meraih kesuksesan yang lebih dari orang tuanya.

19

PD BPR Serang, Tabungan Tamasa, htpp://www.bankserang.com,

diakses pada 12 agusrus 2019, pukul 10.00 WIB.

Page 14: BAB II GAMBARAN OBYEKTIF A. Sejarah BPR Cabang Carenangrepository.uinbanten.ac.id/4561/4/BAB II.pdf · Nomor 25 Tahum 2000, dengan lainnya Undang - undang 25 Tahun 2000, tentang Pembentukan

37

Adapun syarat dan ketentuan TAPENA (Tabungan

Pendidikan Anak):

1. Setoran awal Rp. 100.000,- dan atau kelipatannya

2. Identitas diri (KTP/SIM/Pasport)

Keunggulan tabungan pendidikan anak (TAPENA):

1. Suku bunga kompetitif

2. Jangka waktu minimal 2 Tahun

3. Setoran tetap setiap bulannya sesuai dengan setoran

awal20

Pentingnya tabungan pendidikan, tabungan pendidikan kini

menjadi primadona di kalangan para orang tua yang menginginkan

ketersediaan dana pendidikan anak mereka di masa mendatang.

Merealisasikan tabungan pendidikan ketika dirasa bahwa tabungan

pendidikan menjadi salah satu hal yang urgent bagi sebuah keluarga.

Dengan demikian tidak ada waktu untuk mempersiapkan keuangan

keluarga. Biaya administrasi hanya Rp. 2000 dalam 1 bulan

dapatkan fasilitas notifikasi pemberitahuan saldo anda, melalui

nomor handphone anda setoran awal tabungan pendidikan tidak

20

Brosur Tabungan Tamasa di BPR Serang Cabang Carenang

Page 15: BAB II GAMBARAN OBYEKTIF A. Sejarah BPR Cabang Carenangrepository.uinbanten.ac.id/4561/4/BAB II.pdf · Nomor 25 Tahum 2000, dengan lainnya Undang - undang 25 Tahun 2000, tentang Pembentukan

38

terikat jumlah, pihak bpr serang akan memberikan saran setoran

bulanan guna mengantisipasi kekurangan target dana pendidikan

yang diinginkan dikemudian hari.

Layanan nasabah penabung taka ada yang lebih utama selain

ketulusan dan keikhlasan dalam memberi yang terbaik, tak ada yang

lebih baik selain mengembangkan terus potensi untukmenggapai

kesuksesan karena kepuasan nasabah adalah tanggung jawab kami.

Nasabah dapat melakukan transaksi setoran tunai dan tarik tunai

tabungan diseluruh jaringan kantor bpr serang yang tersebar

diseluruh kecamatan kabupaten serang, kantor pusat, kantor cabang,

kantor kas lembaga penjamin simpanan.

Simpanan anda dijamin oleh lembaga penjamin simpanan

(LPS) dan bagi nasabah penabung aktif akan mendapatkan sms

notifikasi atau pemberitahuan saldo tabungan apabila setelah

melakukan transaksi setoran tunai dan tarik tunai, ke nomor

handphone yang sudah didaftarkan pada saat pembukaan rekening

tabungan, sehingga saldo anda dapat diketahui secara rutin.21

21

PD BPR Serang, Tabungan Tapena, htpp://www.bankserang.com,

diakses pada 12 agusrus 2019, pukul 10.00 WIB.

Page 16: BAB II GAMBARAN OBYEKTIF A. Sejarah BPR Cabang Carenangrepository.uinbanten.ac.id/4561/4/BAB II.pdf · Nomor 25 Tahum 2000, dengan lainnya Undang - undang 25 Tahun 2000, tentang Pembentukan

39

c. Tabungan TAS

Tabungan anak sekolah adalah tabungan untuk siswa atau

anak-anak yang berusia di bawah 17 tahun dan belum memiliki

KTP, yang diterbitkan secara nasional oleh bank-bank di Indonesia,

dengan persyaratan mudah dan sederhana serta fitur yang menarik,

dalam rangka mengedukasi dan inklusi keuangan untuk budaya

menabung sejak dini. Dengan begitu, diharapkan generasi muda

menjadi lebih disiplin dalam mengatur keuangan.

Tabungan TAS memberi edukasi dan mendorong budaya

menabung bagi anak-anak, punya buku tabungan atas nama sendiri,

makin rajin menabung, makin banyak hadiahnya. Cara

mendaftarkannya melalui kerja sama atau tanpa kerja sama bpr

serang dengan pihak sekolah, isi formulir pembukaan rekening

dengan didampingi orang tua, kembalikan formulir ke guru di

sekolah atau langsung ke kantor cabang dan kantor kas terdekat

dana untuk pendidikan anak telah pasti dana pendidikan anak harus

disiapkan sejak jauh-jauh hari, bahkan sejak anak belum

mengenyam pendidikan. Mendapat Bunga seperti pada tabungan

deposito atau tabungan berjangka pada umumnya, anda akan

mendapatkan bunga yang menarik jika anda membuka tabungan

Page 17: BAB II GAMBARAN OBYEKTIF A. Sejarah BPR Cabang Carenangrepository.uinbanten.ac.id/4561/4/BAB II.pdf · Nomor 25 Tahum 2000, dengan lainnya Undang - undang 25 Tahun 2000, tentang Pembentukan

40

anak sekolah layanan nasabah penabung. Nasabah dapat melakukan

transaksi setoran tunai dan tarik tunai tabungan diseluruh jaringan

kantor bpr serang yang tersebar diseluruh kecamatan kabupaten

serang.

Adapun syarat dan ketentuan TAS (Tabungan Anak

Sekolah):

1. Setoran awal Rp. 10.000,-

2. FC identitas diri (KTP/SIM/Pasport)

Keunggulan tabungan anak sekolah (TAS)

1. Suku bunga kompetitif

2. Hadiah buku dan alat tulis untuk siswa/i setiap kenaikan

kelas untuk siswa/i berprestasi.22

Simpanan anda dijamin oleh lembaga penjamin simpanan

(LPS) dan bagi nasabah penabung aktif akan mendapatkan sms

notifikasi atau pemberitahuan saldo tabungan apabila setelah

melakukan transaksi setoran tunai dan tarik tunai, ke nomor

handphone yang sudah didaftarkan pada saat pembukaan rekening

tabungan, sehingga saldo anda dapat diketahui secara rutin.23

22

Brosur Tabungan Tamasa di BPR Serang Cabang Carenang 23

PD BPR Serang, Tabungan Tas, , htpp://www.bankserang.com,

diakses pada 12 agusrus 2019, pukul 10.00 WIB.

Page 18: BAB II GAMBARAN OBYEKTIF A. Sejarah BPR Cabang Carenangrepository.uinbanten.ac.id/4561/4/BAB II.pdf · Nomor 25 Tahum 2000, dengan lainnya Undang - undang 25 Tahun 2000, tentang Pembentukan

41

1. Struktur Organisasi BPR Cabang Carenang

BAGAN STRUKTUR ORGANISASI DAN TATA KERJA

KANTOR CABANG CARENANG PD. BPR SERANG

KABUPATEN SERANG

Jl.Warung Selikur KM 6 Kecamatan Carenang Kabupaten

Serang

Page 19: BAB II GAMBARAN OBYEKTIF A. Sejarah BPR Cabang Carenangrepository.uinbanten.ac.id/4561/4/BAB II.pdf · Nomor 25 Tahum 2000, dengan lainnya Undang - undang 25 Tahun 2000, tentang Pembentukan

42

D I R E K S I

PIMPINAN CABANG

S Y U E B. SE

N IP P . 0 7 ,9 8 ,0 3 6

↓ ↓KEPALA SEKSI KEPALA SEKSI

PEMASARAN OPERASIONAL

S U R Y A D I. SE SATUROHIM

N IP P . 0 7 ,0 1,0 6 9 N IP P . 0 7 ,9 9 ,0 4 2

↓ ↓ ↓ ↓ ↓ ↓KEPALA SUB SEKSI KEPALA SUB SEKSI KEPALA SUB SEKSI KEPALA SUB SEKSI KEPALA SUB SEKSI KEPALA SUB SEKSI

KAS & TREASURY DANA & JASA K R E D I T SUPERVISI KREDIT AKUNTANSI & PELAPORAN UMUM, & SDM

SAMIAH DICKY ARIZALD F IRFAN ARIEF BUDIMAN JUNAEDI BACHRUDIN R O H I M I

N IP P . 0 7 ,0 7 ,0 8 2 N IP P . 0 7 ,12 ,17 4 N IP P . 0 7 ,12 ,17 0 N IP P , 0 7 ,0 8 ,10 1 N IP P . 0 1,10 ,15 0 N IP P . 0 7 ,0 7 ,0 9 0

↓ ↓ ↓ ↓ ↓

STAF KAS STAF DANA STAF KREDIT STAF SUPERVISI CLENING SERVICE

RISMA YULISTIAWATI NURAISAH PRIYO DWI RISWANTO MUHAMMAD YUSUF S A N I T A

N IP P . 0 7 ,14 ,2 4 0 N IP P , 0 7 ,18 ,2 8 5 N IP P , 0 7 ,12 ,18 6 N IP P , 0 7 ,12 ,19 1 N IP P . 0 1,10 ,16 3

M A S ' U D ERWAN PRIYATNA E N D A N G

N IP P , 0 7 ,12 ,19 2 N IP P ,0 1,18 ,2 7 4 N IP P . 0 1,13 ,2 0 3

DEDE DERY MUHTIAR AGUS KURNIAWAN ↓N IP P . 0 7 ,14 ,2 3 6 -

PENJAGA MALAMANGGA RIYANA

AHMAD SIHABUDINN IP P . 0 7 ,14 ,2 4 1

INAYATUSSOLEHAHN IP P . 0 7 ,0 9 ,12 2

-

↓ ↓ ↓KEPALA KANTOR KAS KEPALA KANTOR KAS KEPALA KANTOR KAS

JAWILAN TANARA CIKANDE

A S A D RUDI SUSDIANTO JOHARIAHNIPP. 01,98,038 NIPP. 07,01,062 NIPP. 07,98,015

↓ ↓ ↓

STAF KANTOR KAS STAF KANTOR KAS STAF KANTOR KAS

ZEIN ADRIKNI FARWIYAH MUDHOFARSYAH

NIPP. 01,10,166 NIPP. 07,16,261 NIPP. 07,14,238

SITI KURNIASIH ADE MULYANA LISNIATI FUQROH

NIPP. 01,10,161 NIPP. 07,09,121 -

NOVAL JAYA

-

*Sumber data diambil dari Arsip dan Dokumen BPR Serang Cabang

Carenang

1. Karyawan dan Jabatan di BPR Serang Cabang Carenang

Pimpinan Cabang : Syueb. SE

Kepala Seksi Pemasaran : Suryadi. SE

Kepala Sub Seksi Kas & Treasury : Samiah

Staf Kas : Risma Yulistiawati

Page 20: BAB II GAMBARAN OBYEKTIF A. Sejarah BPR Cabang Carenangrepository.uinbanten.ac.id/4561/4/BAB II.pdf · Nomor 25 Tahum 2000, dengan lainnya Undang - undang 25 Tahun 2000, tentang Pembentukan

43

Kepala Sub Seksi Dana & Jasa : Dicky Arizald F

Staf Dana : Nurasiah

Kepala sub seksi kredit : Irfan Arief Budiman

Staf Kredit :-Priyo Dwi Riswanto

-Mas‟ud

-Dede Dery Muhtiar

-Angga Riyana

-Inayatussolehah

Kepala Sub Seksi Supervise Kredit : Junaedi

Staf Supervise :-Muhammad Yusuf

-Erwan Priyatna

-Agus Kurniawan

Kepala Seksi Operasional : Saturohim

Kepala Sub Seksi Akuntansi & Pelaporan : Bachrudin

Kepala Sub Seksi Umum, & SDM : Rohimi

Clening Service : -Sanita

-Endang

Penjaga Malam : Ahmad Sihabudin

Kepala kantor kas jawilan : Asad

Staf Kantor Kas : -Zeini Adrikni

Page 21: BAB II GAMBARAN OBYEKTIF A. Sejarah BPR Cabang Carenangrepository.uinbanten.ac.id/4561/4/BAB II.pdf · Nomor 25 Tahum 2000, dengan lainnya Undang - undang 25 Tahun 2000, tentang Pembentukan

44

-Siti Kurniasih

-Noval Jaya

Kepala Kantor Kas Tanara : Rudi Susdianto

Staf Kantor Kas : -Farwiyah

-Ade Mulyana

Kepala Kantor Kas Cikande : Johariah

Staf Kantor Kas :-Mudhofarsyah

-Lisniati Fuqroh24

24

Arsip dan dokumen PD BPR Serang Cabang Carenang 2018