bab i - digital library - perpustakaan pusat unikom...

95
BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Kerja Praktek Kondisi perekonomian suatu negara tak lepas oleh sumber daya alam sebagai penyedia kebutuhan manusia.Indonesia merupakan Negara kesatuan dengan keadaan alam memiliki banyak pulau dalam wilayahnya. Dalam hubungan antar pulau yang dibatasi lautan memerlukan kemampuan maritime dalam upaya menjalin komunikasi antar pulau dan demi mempertahankan kesatuan. Oleh karena itu diperlukan industri maritime yang mampu memberikan partisipasi dalam kegiatan antar pulau. Salah satu dari upaya industri maritime yakni dalam pengadaan kapal fery, kapal perang, kapal nelayan, pengeboran lepas pantai, dll. Hal ini menunjukkan pentingnya industi maritime dalam memenuhi kebutuhan akan kelautan di Indonesia seperti mempermudah mobilitas antar 1

Upload: buithu

Post on 08-May-2018

224 views

Category:

Documents


2 download

TRANSCRIPT

Page 1: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

BAB IPENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang Kerja Praktek

Kondisi perekonomian suatu negara tak lepas oleh sumber daya alam sebagai

penyedia kebutuhan manusia.Indonesia merupakan Negara kesatuan dengan keadaan

alam memiliki banyak pulau dalam wilayahnya. Dalam hubungan antar pulau yang

dibatasi lautan memerlukan kemampuan maritime dalam upaya menjalin komunikasi

antar pulau dan demi mempertahankan kesatuan.

Oleh karena itu diperlukan industri maritime yang mampu memberikan

partisipasi dalam kegiatan antar pulau. Salah satu dari upaya industri maritime yakni

dalam pengadaan kapal fery, kapal perang, kapal nelayan, pengeboran lepas pantai,

dll. Hal ini menunjukkan pentingnya industi maritime dalam memenuhi kebutuhan

akan kelautan di Indonesia seperti mempermudah mobilitas antar pulau, menjaga

kekayaan laut dari pihak asing, serta menunjang perekonomian negara dengan adanya

pengeboran lepas pantai dalam upaya pemanfaatan atas kekayaan laut untuk

memenuhi kebutuhan hidup.

PT. DOK & PERKAPALAN KODJA BAHARI (Persero) merupakan BUMN

di bawah Departemen Pendayagunaan BUMN yang didirikan dengan tujuan untuk

membangun suatu industri galangan kapal lengkap dengan fasilitas penunjang yang

mampu membangun kapal baru dan mereparasi kapal sampai dengan ukuran 150.000

1

Page 2: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

ton. Pembangunan industri galangan kapal yang cukup besar itu adalah untuk

memenuhi kebutuhan negara akan kapal sebagai suatu negara maritime.

PT. DOK & PERKAPALAN KODJA BAHARI (Persero) memiliki galangan

dan cabang di beberapa kota besar di Indonesia. Melihat kondisi ini maka diperlukan

suatu hubungan yang baik dalam pelaporan keuangan. Hal ini tentu menjadi amat

penting bagi manajemen agar dapat melakukan pemantauan dan menentukan

kebijakan perusahaan yang berpusat di Kantor Pusat Jl. Sindang Laut No. 101,

Cilincing Jakarta Utara.

Dalam melakukan kegiatannya, perusahaan mendapat pekerjaan seperti

pembangunan kapal baru, pekerjaan reparasi kapal dsb. Pembangunan kapal baru

yakni produksi kapal pada galangan kapal, diperlukan divisi akuntansi yang mampu

menunjukkan kinerja produksi kapal dalam bahasa bisnis seperti nilai kontrak,

pendapatan, penggunaan material, dll. Divisi Akuntansi PT. DOK & PERKAPALAN

KODJA BAHARI (Persero) menggunakan kartu proyek dalam proses pembangunan

kapal baru. Kartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang sedang di

produksi, jumlah pendapatan, jumlah material, nilai subkontraktor, biaya upah,

overhead, dll yang berasal dari laporan keuangan. Kartu proyek ini nantinya

digunakan sebagai bagian dari laporan keuangan bulanan perusahaan.

Dengan demikian mengingat pentingnya Kartu Proyek yang digunakan oleh

PT. DOK & PERKAPALAN KODJA BAHARI (Persero) maka penulis tertarik

untuk membahas menyusun tugas laporan Kerja Praktek dengan mengambil judul

2

Page 3: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

“Tinjauan Atas Prosedur Penyusunan Kartu Proyek Pada PT. DOK

& PERKAPALAN KODJA BAHARI (Persero) Kantor Pusat”.

1.2 Maksud dan Tujuan Kerja Praktek

Maksud dari kerja praktek yang dilaksanakan dalam rangka penyusunan

laporan adalah :

Agar dapat mengetahui gambaran yang jelas dan secara langsung mengenai

prosedur pencatatan laporan keuangan khususnya pencatatan di PT. Dok &

Perkapalan Kodja Bahari (Persero) Kantor Pusat. Sedangkan tujuan yang hendak

dicapai dengan mengadakan kerja praktek adalah sebagai berikut :

1. Untuk mengetahui prosedur pembuatan kartu proyek PT. Dok & Perkapalan

Kodja Bahari (Persero) Kantor Pusat.

2. Untuk mengetahui unsur-unsur terkait pada prosedur kartu proyek PT. Dok &

Perkapalan Kodja Bahari (Persero) Kantor Pusat..

1.3 Kegunaan Kerja Praktek

Penelitian ini penulis lakukan untuk memenuhi salah satu tugas mata kuliah

Kerja Praktek pada program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas

Komputer Indonesia Bandung.

Adapun kegunaan dari penelitian ini adalah :

3

Page 4: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

a) Bagi Peneliti

Menambah pengetahuan dan pengalaman bagi penulis terutama yang

berkaitan dengan prosedur pembuatan kartu proyek PT. Dok &

Perkapalan Kodja Bahari (Persero) Kantor Pusat.

b) Bagi Perusahaan

Diharapkan laporan kerja praktek ini dapat memberikan masukan dan

bahan pertimbangan bagi perusahaan dalam menganalisa masalah

yang timbul terhadap prosedur pembuatan kartu proyek PT. Dok &

Perkapalan Kodja Bahari (Persero) Kantor Pusat Bagi Peneliti Lain.

Dapat memberikan pengetahuan dan dapat menjadi referensi

khususnya bagi pihak yang mengkaji materi prosedur pembuatan kartu

proyek.

1.4 Metode Kerja Praktek

Metode Kerja praktek yang digunakan penulis adalah metode deskriptif.

Metode deskriptif dapat diartikan sebagai prosedur pemecahan masalah yang

diselidiki dengan menggambarkan/melukiskan keadaan subjek/objek dari penelitian

(seseorang, lembaga, masyarakat, dan lain-lain) pada saat sekarang berdasarkan

fakta-fakta yang tampak atau sebagaimana adanya. Menurut Sugiyono dalam

bukunya “Statistik Untuk Penelitian” menyatakan bahwa :

4

Page 5: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

“Metode deskriftif adalah Metode yang digunakan untuk

menggambarkan atau menganalisis suatu hasil penelitian tetapi tidak digunakan

untuk membuat kesimpulan yang lebih luas.”

(2005:21)

Dari uraian diatas dapat disimpulkan ciri-ciri pokok metode deskriptif adalah:

1. Memusatkan perhatian pada masalah-masalah yang ada pada saat penelitian

dilakukan (sekarang) atau masalah-masalah yang bersifat aktual.

2. Menggambarkan fakta-fakta tentang masalah yang diselidiki sebagaimana

adanya.

Agar metode ini dapat memecahkan masalah yang ada, diperlukan beberapa

teknik. Tekhnik pengumpulan data yang digunakan penulis adalah sebagai berikut:

1. Studi Lapangan (Field Research)

a. Pengamatan (Observasi)

Dimana penulis mendatangi objek langsung yang akan teliti untuk melakukan

pengamatan guna menghimpun data yang sebenarnya dari system sedang

berjalan.

b. Wawancara (Interview)

Dimana penulis melakukan tanya jawab dengan staf dan karyawan pada bagian

Akuntansi/Keuangan perusahaan PT. Dok & Perkapalan Kodja Bahari (Persero)

Kantor Pusat serta bagian lainnya yang terkait.

2. Study Perpustakaan ( Library Research )

5

Page 6: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

Diperoleh dari buku – buku literatur dan kepustakaan untuk mendapatkan

informasi yang jelas untuk mendukung laporan kerja praktek.

1.5 Lokasi dan Waktu Kerja Praktek

Penulis telah melaksanakan kerja praktek ini pada bagian Akuntansi PT. Dok

& Perkapalan Kodja Bahari (Persero) Kantor Pusat yang beralamat di Jl. Sindang

Laut No. 101, Cilincing Jakarta Utara 14110. Penelitian ini dilakukan selama satu

bulan dimulai dari tanggal 01 Juli 2009 sampai dengan tanggal 31 Juli 2009.

6

Page 7: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

BAB IIGAMBARAN UMUM PERUSAHAAN

2.1 Sejarah Singkat Perusahaan

PT. DOK &PERKAPALAN KODJA BAHARI (Persero) merupakan BUMN

di bawah Departemen Pendayagunaan BUMN yang tebentuk berdasarkan Peraturan

Pemerintah No. 59 tahun 1990 tanggal 13 Desember 1990 dilaksanakan

penggabungan 3 Galangan Kapal Nasional (BUMN) yaitu :

1. PT. Dok & Perkapalan Tanjung Priok (Persero)

2. PT. Pelita Bahari (Persero)

3. PT. Kodja (Persero)

Ketiga perusahaan tersebut bergerak dalam bidang usaha yang sama yaitu

Pembangunan Kapal Baru, Pemeliharaan dan Perbaikan Kapal, Engineering sehingga

memudahkan dalam proses penggabungan dan berjalan sebagaimana yang diharapkan

oleh Pemerintah RI untuk menjadi galangan yang besar dan mampu bersaing dalam

pasar global.

Sesuai peraturan Pemerintah No. 13 tahun 1992 PT. Dok & Galangan Kapal

Nusantara (Persero) bergabung ke PT. Dok & Perkapalan Kodja Bahari (Persero),

dengan akte notaris Ny. Sulami Mustafa SH. Lokasi perusahaan di Jl. Sindang Laut

No. 101, Cilincing Jakarta Utara 14110.Perusahaan ini didirikan dengan tujuan untuk

membangun suatu industri galangan kapal lengkap dengan fasilitas penunjang yang

mampu membangun kapal baru dan mereparasi kapal sampai dengan ukuran 150.000

7

Page 8: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

ton. Pembangunan industri kapal yang besar itu adalah untuk memenuhi kebutuhan

negara akan kapal-kapal sebagai suatu negara maritime.

PT. Dok & Perkapalan Kodja Bahari dalam usahanya mempunyai unit

Galangan, Cabang, dan Anak Perusahaan yaitu sebagai berikut:

A. Unit Galangan

Tabel 2.1

Unit Galangan

NO GALANGAN ALAMAT

1 GALANGAN I Jl. Penambangan, Pelabuhan I,

Tanjung Priok

2 GALANGAN II Jl. Sindang Laut No. 119, Cilincing,

Jakarta Utara

3 GALANGAN III Jl. Sindang Laut No. 104, Cilincing

Jakarta Utara

4 GALANGAN IV Jl. RE. Martadinata ½ (Volker),

Tanjung Priok Jakarta Utara

5 GALANGAN PALIAT Jl. Paliat Ujung Pelabuhan Jakarta

Utara

8

Page 9: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

Sumber : Manajemen PT. Dok & Perkapalan Kodja Bahari

B. Unit Cabang

Tabel 2.2

Unit Cabang

NO CABANG ALAMAT

1 Cabang Cirebon Jl. Bali No.5, Cirebon, Jawa Barat

2 Cabang Semarang Jl. Asahan No. 3, Semarang, Jawa

Tengah

3 Cabang Banjarmasin Jl. Ir. H. Pangeran M. Noor, Kuin

Cerucuk, Banjarmasin

4 Cabang Palembang Jl. Ali Gatmir No. 7/13 Ilir

Palembang, Sumatera Selatan

5 Cabang Padang Jl. Tanjung Priok No. 37, Teluk

Bayur Sumatera Barat

6 Cabang Sabang Jl. Perdagangan No. 136, Sabang,

Sumatera Utara

9

Page 10: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

C. Anak Perusahaan

1.) PT. AIRIN

Beralamat di Jl. Cilincing Raya No. 104 Cilincing, Jakarta Utara.

2.) PT. KODJA TERRAMARIN

Beralamat di Jl. Agung Timur XII/10 Blok N-3 Sunter Agung Podomoro, Jakarta

Utara.

2.2 Ruang Lingkup Bisnis Perusahaan

Ruang lingkup perusahaan PT. DKB antara lain :

Pembangunan kapal baru sampai dengan 50,000 DWT

Reparasi kapal di atas dok sampai dengan 30,000 DWT

Reparasi berjalan/berlayar

Fasilitas produksi/fabrikasi minyak dan gas lepas pantai

Peralatan dan perawatan alat-alat manufaktur

Kontrak dengan anak perusahaan dan kargo

10

Page 11: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

2.3 Struktur Organisasi Divisi Akuntansi Kantor Pusat Perusahaan

Tabel 2.3Struktur Organisasi

11

KEPALA DIVISIAKUNTANSI

Ka. Sub DivisiAkuntansi Perusahaan

Ka. Sub DivisiAkuntansi Manajemen

Ka. SeksiAk. Kantor Pusat,

Galangan & Cabang

Ka. SeksiBiaya

Ka. SeksiAk. Pelaporan

Keuangan

Ka. SeksiAk. Persediaan

Ka. SeksiAnalisa Sistem &

Peng. Data

Ka. SeksiAk. Pajak

Page 12: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

2.4 Tata Kerja Divisi Akuntansi

1.) Kepala Divisi Akuntansi

a. Tugas Pokok

Memimpin Divisi Akuntansi dan menyelenggarakan kegiatan akuntansi

secara terpadu untuk dapat menghasilkan berbagai laporan keuangan yang

tepat waktu sebagai dasar pengambilan keputusan.

b. Fungsi

Perencanaan, dalam pengertian merencanakan dan mengembangkan

system akuntansi perusahaan yang sesuai dengan kebutuhan perusahaan

dengan mempertimbangkan standar akuntansi keuangan dan peraturan

serta ketentuan yang berlaku.

Pelaksanaan, dalam pengertian menjalankan sistem akuntansi meliputi

kegiatan-kegiatan verifikasi, indentifikasi, klasifikasi, transaksi,

perpajakan, pengelolaan data dan menyusun berbagai laporan

keuangan.

Koordinasi, dalam pengertian melakukan kerja sama dengan unit kerja

terkait.

Pengendalian, dalam pengertian melakukan monitoring dan

pengendalian seluruh kegiatan yang menjadi tanggung jawabnya.

12

Page 13: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

c. Uraian Kerja :

Menyelenggarakan dan memelihara serta mengembangkan sistem dan

prosedur akuntansi sesuai dengan kebijakan dan standar akuntansi

keuangan dan peraturan-peraturan lain

Meneliti laporan dan mengevaluasi laporan-laporan keuangan di

Kantor Pusat, Galangan, dan Cabang.

Melakukan koordinasi dengan Galangan, Cabang, dan Anak

Perusahaan untuk menyusun laporan keuangan konsolidasi.

Membuat laporan keuangan perusahaan secara periodic dan

menyelenggarakan administrasi perpajakan.

Memimpin, mengelola, mengkoordinasikan dan mengarahkan serta

bertanggungjawab terhadap unit kerja yang ada di bawahnya.

Menerapkan sistem manajemen mutu ISO 9001 : 2000 dan

mempertanggungjawabkannya dengan memelihara bukti objektif

pelaksanaan sistem serta membuat sasaran/target yang akan dicapai

sesuai dengan bidang tugasnya.

Membuat laporan secara periodik dan melaksanakan tugas-tugas yang

lain yang ditetapkan oleh Direktur Keuangan

13

Page 14: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

2.) Kepala Sub Divisi Akuntansi Perusahaan

a. Tugas Pokok

Memimpin Sub Divisi Akuntansi Perusahaan, mengelola dan

melaksanakan kegiatan administrasi, memverifikasi transaksi Kantor Pusat

dan membuat laporan keuangan Kantor Pusat dan Konsolidasi

b. Fungsi

Perencanaan, dalam pengertian menyiapkan data-data akuntansi untuk

keperluan pelaksanaan tugas Sub Divisi Akuntansi Perusahaan.

Pelaksanaan, dalam pengertian menyelenggarakan kegiatan akuntansi

meliputi verifikasi menyimpang dan kebijakan dan standar akuntansi

yang berlaku, melaksanakan dan mengkoordinasikan kegiatan

akuntansi Galangan dan Cabang serta membuat laporan secara terpadu.

Koordinasi, dalam pengertian melakukan kerja sama dengan unit kerja.

Pengendalian, dalam pengertian melakukan monitoring dan

pengendalian seluruh kegiatan yang menjadi tanggung jawabnya.

c. Uraian Kerja :

Menyelenggarakan kegiatan akuntansi keuangan Kantor Pusat

Menyiapkan berbagai laporan keuangan perusahaan

Mengkoordinasi kegiatan Akuntansi Galangan/Cabang

Melakukan rekonsiliasi utang piutang, RK antar Kantor Pusat,

Galangan dan Cabang serta utang piutang sejenisnya.

Melakukan review atas laporan keuangan Galangan/Cabang

14

Page 15: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

Mengawasi check list atas kelengkapan, kelayakan dan keabsahan

dokumen-dokumen administrasi dan keuangan agar tidak menyimpang

dari kebijakan dan standar akuntansi yang berlaku.

Memimpin, mengelola, mengkoordinasikan dan mengarahkan serta

bertanggungjawab terhadap unit kerja yang ada dibawahnya

Menerapkan sistem manajemen mutu ISO 9001 : 2000 dan

mempertanggungjawabkannya dengan memelihara bukti objektif

pelaksanaan sistem serta membuat sasaran/target yang akan dicapai

sesuai dengan bidang tugasnya.

Membuat laporan secara periodik dan melaksanakan tugas-tugas yang

lain yang ditetapkan oleh Kepala Divisi Akuntansi.

3.) Kepala Seksi Akuntansi Kantor Pusat dan Galangan

a. Tugas Pokok

Memimpin dan mengelola Seksi Akuntansi Kantor Pusat & Galangan dan

menyusun berbagai laporan kegiatan akuntansi Kantor Pusat & Galangan.

b. Fungsi

Perencanaan, dalam pengertian membuat rencana kerja untuk

pelaksanaan tugas Seksi Akuntansi Kantor Pusat & Galangan.

Pelaksanaan, dalam pengertian melaksanakan kegiatan akunansi Kantor

Pusat, Galangan dan Cabang

Koordinasi, dalam pengertian melakukan kerjasama dengan unit terkait.

15

Page 16: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

Pengendalian, dalam pengertian melakukan monitoring dan

pengendalian seluruh kegiatan yang menjadi tanggung jawabnya.

c. Uraian Kerja :

Melakukan akuntansi penerimaan dan pengeluaran kas/bank Kantor

Pusat.

Melaksanakan kegiatan akuntansi transaksi RK Kantor Pusat,

Galangan & Cabang.

Melaksanakan kegiatan akuntansi transaksi hutang dan piutang afiliasi

Kantor Pusat, Galangan, dan Cabang serta Anak Perusahaan.

Memonitor pelaporan akuntansi Galangan dan Cabang secara periodik.

Kompilasi laporan Galangan & Cabang

Review atas laporan-laporan keuangan dari Galangan dan Cabang

Memproses pelaporan hutang dan piutang Kantor Pusat

Menyiapkan memorial transaksi terkait

Melakukan rekonsiliasi bank

Membuat berbagai rincian laporan Kantor Pusat yang diperlukan.

Memimpin, mengelola, mengkoordinasikan dan mengarahkan serta

bertanggungjawab terhadap kinerja bawahannya.

Menerapkan sistem manajemen mutu ISO 9001 : 2000 dan

mempertanggungjawabkannya dengan memelihara bukti objektif

pelaksanaan sistem serta membuat sasaran/target yang akan dicapai

sesuai dengan bidang tugasnya.

16

Page 17: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

Membuat laporan secara periodik dan melaksanakan tugas-tugas yang

lain yang ditetapkan oleh Kepala Divisi Akuntansi.

4.) Kepala Seksi Akuntansi Pelaporan Keuangan

a. Tugas Pokok

Memimpin dan mengelola Seksi Akuntansi Pelaporan dan

melaksanakannya/menyusun laporan-laporan keuangan.

b. Fungsi

Perencanaan, dalam pengertian menyiapkan data-data, dokumen,-

dokumen dan sarana untuk pelaksanaan tugas Seksi Akuntansi

Pelaporan.

Pelaksanaan, dalam pengertian menyiapkan berbagai laporan keuangan

yang diperlukan perusahaan dan melakukan analisa laporan keuangan

serta membuat laporan kompilasi secara rinci tentang laporan keuangan

Galangan dan Cabang.

Koordinasi, dalam pengertian melakukan kerjasama dengan unit terkait.

Pengendalian, dalam pengertian melakukan monitoring dan

pengendalian seluruh kegiatan yang menjadi tanggung jawabnya.

c. Uraian Kerja :

Melaksanakan proses verifikasi dan akuntansi data hutang piutang

Kantor Pusat

Menyiapkan laporan keuangan konsolidasi perusahaan bulanan,

triwulan dan tahunan.

17

Page 18: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

Membuat berbagai rincian laporan keuangan secara periodik yang

diperlukan dan rincian laporan keuangan kompilasi Galangan dan

Cabang.

Menyiapkan laporan keuangan untuk Dewan Komisaris, Pemegang

Saham dan Stake Holder lainnya.

Melakukan analisa laporan keuangan perusahaan.

Memimpin, mengelola, mengkoordinasikan dan mengarahkan serta

bertanggungjawab terhadap kinerja dibawahnya.

Menerapkan sistem manajemen mutu ISO 9001 : 2000 dan

mempertanggungjawabkannya dengan memelihara bukti objektif

pelaksanaan sistem serta membuat sasaran/target yang akan dicapai

sesuai dengan bidang tugasnya.

Membuat laporan secara periodik dan melaksanakan tugas-tugas yang

lain yang ditetapkan oleh Kepala Divisi Akuntansi.

5.) Kepala Seksi Akuntansi Pelaporan Keuangan

a. Tugas Pokok

Memimpin dan mengelola Seksi Analisa Sistem dan Pengolahan Data,

melaksanakan kegiatan pengolahan data akuntansi dan keuangan.

b. Fungsi

Perencanaan, dalam pengertian menyiapkan data-data, dokumen,-

dokumen dan sarana untuk pelaksanaan tugas Seksi Akuntansi Sistem

dan Pengolahan Data..

18

Page 19: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

Pelaksanaan, dalam pengertian menganalisa sistem dan pengolahan

data akuntansi.

Koordinasi, dalam pengertian melakukan kerjasama dengan unit terkait.

Pengendalian, dalam pengertian melakukan monitoring dan

pengendalian seluruh kegiatan yang menjadi tanggung jawabnya.

c. Uraian Kerja :

Menyelenggarakan kegiatan pengolahan data akuntansi dan keuangan

perusahaan.

Melakukan monitoring dan pengawasan berbagai laporan (output)

program akuntansi dan keuangan.

Menyelenggarakan filling dokumen keuangan & akuntansi.

Proses gaji ( membuat daftar gaji, potongan gaji dan struk gaji) setiap

bulannya secara tepat waktu, yaitu daftar gaji Kantor Pusat, Galangan

I, II, III, IV serta Galangan Paliat.

Memimpin, mengelola, mengkoordinasikan dan mengarahkan serta

bertanggungjawab terhadap kinerja dibawahnya.

Menerapkan sistem manajemen mutu ISO 9001 : 2000 dan

mempertanggungjawabkannya dengan memelihara bukti objektif

pelaksanaan sistem serta membuat sasaran/target yang akan dicapai

sesuai dengan bidang tugasnya.

Membuat laporan secara periodik dan melaksanakan tugas-tugas yang

lain yang ditetapkan oleh Kepala Divisi Akuntansi.

19

Page 20: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

6.) Kepala Sub Divisi Akuntansi Manajemen

a. Tugas Pokok

Memimpin Sub Divisi Akuntansi Manajemen Operasi, merencanakan,

mengelola administrasi, pelaporan biaya dan persediaan untuk manajemen.

b. Fungsi

Perencanaan, dalam pengertian menyiapkan rencana kerja untuk

melaksanakan tugas Sub Divisi Akuntansi Manajemen dan

mengkoordinasikan penyusunan berbagai laporan biaya dan persediaan

untuk manajemen.

Pelaksanaan, dalam pengertian mengawasi akuntansi manajemen dan

SIM serta melakukan berbagai analisa biaya sebagai dasar pengambilan

keputusan.

Koordinasi, dalam pengertian melakukan kerja sama dengan unit kerja.

Pengendalian, dalam pengertian melakukan monitoring dan

pengendalian seluruh kegiatan yang menjadi tanggung jawabnya.

c. Uraian Kerja :

Menyelenggarakan dan mengawasi proses akuntansi manajemen di

Pusat dan Galangan serta Cabang.

Membuat berbagai analisa biaya yang diperlukan dan menyiapkan

berbagau laporan kepada pihak manajemen.

Monitoring perkembangan peraturan dan menyelesaikan masalah

perpajakan.

20

Page 21: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

Memimpin, mengelola, mengkoordinasikan dan mengarahkan serta

bertanggungjawab terhadap unit kerja yang ada dibawahnya

Menerapkan sistem manajemen mutu ISO 9001 : 2000 dan

mempertanggungjawabkannya dengan memelihara bukti objektif

pelaksanaan sistem serta membuat sasaran/target yang akan dicapai

sesuai dengan bidang tugasnya.

Membuat laporan secara periodik dan melaksanakan tugas-tugas yang

lain yang ditetapkan oleh Kepala Divisi Akuntansi.

7.) Kepala Seksi Akuntansi Biaya

a. Tugas Pokok

Memimpin dan mengelola Seksi Akuntansi Biaya, melaksanakan kegiatan

akuntansi biaya sesuai kebutuhan perusahaan.

b. Fungsi

Perencanaan, dalam pengertian menyiapkan rencana kerja untuk

pelaksanaan tugas seksi Akuntansi Biaya.

Pelaksanaan, dalam pengertian menyelenggarakan, mengawasi dan

monitoring aktiva tetap dan penyusutan aktiva Kantor Pusat, Galangan

dan Cabang, biaya proyek dan biaya usaha.

Koordinasi, dalam pengertian melakukan kerja sama dengan unit kerja.

Pengendalian, dalam pengertian melakukan monitoring dan

pengendalian seluruh kegiatan yang menjadi tanggung jawabnya.

21

Page 22: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

c. Uraian Kerja :

Melaksanakan administrasi aktiva tetap dan penyusutan.

Mereview harga pokok dan proyek-proyek di Galangan maupun

Cabang.

Monitoring, menyiapkan dan melaporakan penutupan harga pokok

proyek di Galangan dan Cabang.

Menyiapkan L/R proyek pembangunan kapal baru dan harkan di

Galangan dan Cabang.

Melakukan analisa biaya yang diperlukan.

Memimpin, mengelola, mengkoordinasikan dan mengarahkan serta

bertanggungjawab terhadap unit kerja yang ada dibawahnya

Menerapkan sistem manajemen mutu ISO 9001 : 2000 dan

mempertanggungjawabkannya dengan memelihara bukti objektif

pelaksanaan sistem serta membuat sasaran/target yang akan dicapai

sesuai dengan bidang tugasnya.

Membuat laporan secara periodik dan melaksanakan tugas-tugas yang

lain yang ditetapkan oleh Kepala Sub Divisi Akuntansi Manajemen.

8.) Kepala Seksi Akuntansi Persediaan

a. Tugas Pokok

Memimpin dan mengelola Seksi Akntansi Persediaan, mengelola

administrasi material dan membuat laporan persediaan Kantor Pusat,

Galangan dan Cabang.

22

Page 23: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

b. Fungsi

Perencanaan, dalam pengertian menyiapkan rencana kerja untuk

melaksanakan tugas Seksi Akuntansi Persediaan.

Pelaksanaan, dalam pengertian menyelenggarakan, mengawasi dan

monitoring persediaan material Kantor Pusat, Galangan dan Cabang.

Koordinasi, dalam pengertian melakukan kerja sama dengan unit kerja.

Pengendalian, dalam pengertian melakukan monitoring dan

pengendalian seluruh kegiatan yang menjadi tanggung jawabnya.

c. Uraian Kerja :

Menyelenggarakan dan mengendalikan administrasi persediaan

material Pusat.

Monitoring pelaporan Persediaan Galangan dan Cabang.

Menghitung dan menetapkan harga pokok barang Pusat yang dikirim

ke Galangan dan Cabang.

Menghitung dan menetapkan harga pokok material yang dibeli pusat.

Membuat berbagai laporan persediaan.

Memimpin, mengelola, mengkoordinasikan dan mengarahkan serta

bertanggungjawab terhadap unit kerja yang ada dibawahnya

Menerapkan sistem manajemen mutu ISO 9001 : 2000 dan

mempertanggungjawabkannya dengan memelihara bukti objektif

pelaksanaan sistem serta membuat sasaran/target yang akan dicapai

sesuai dengan bidang tugasnya.

23

Page 24: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

Membuat laporan secara periodik dan melaksanakan tugas-tugas yang

lain yang ditetapkan oleh Kepala Divisi Akuntansi Manajemen.

9.) Kepala Seksi Pajak

a. Tugas Pokok

Memimpin Seksi Pajak, menyelenggarakan kegiatan dan perhitungan

pajak-pajak.

b. Fungsi

Perencanaan, dalam pengertian menyiapkan rencana kerja untuk

kelancaran pelaksanaan tugas Seksi Pajak.

Pelaksanaan, dalam pengertian melaksanakan kerjasama dengan unit

terkait dan membina hubungan kerja dengan aparat perpajakan demi

kelancaran penyelesaian kewajiban dan permasalahan perpajakan.

Koordinasi, dalam pengertian melakukan kerja sama dengan unit kerja

terkait.

Pengendalian, dalam pengertian melakukan monitoring dan

pengendalian seluruh kegiatan yang menjadi tanggung jawabnya.

c. Uraian Kerja :

Membuat dan melaporkan Surat Pemberitahuan masa PPh 21, PPh

Badan dan PPN.

Membuat dan melaporkan Surat Pemberitahuan Tahunan (SPT) PPh

21 dan PPh Badan ke Kantor Pajak.

24

Page 25: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

Memungut PPN masukan atas tagihan supplier dari pembelian

material, membuat bukti pungut/potongan dan membuat daftar hutang

PPN.

Memungut PPh 21/23 dari tagihan konsultan atau pihak ketiga atas

bukti pemotongan dan membuat daftar hutang PPh 21/23.

Membuat surat permohonan pembayaran atas PPN, PPh 23 yang telah

dipungut dan membayarkan ke bank persepsi.Membuat dan

melaporkan PPh 23 yang telah dibayar (surat pemberitahuan masa PPh

23 wapu).

Memimpin, mengelola, mengkoordinasikan dan mengarahkan serta

bertanggungjawab terhadap unit kerja yang ada dibawahnya

Menerapkan sistem manajemen mutu ISO 9001 : 2000 dan

mempertanggungjawabkannya dengan memelihara bukti objektif

pelaksanaan sistem serta membuat sasaran/target yang akan dicapai

sesuai dengan bidang tugasnya.

Membuat laporan secara periodik dan melaksanakan tugas-tugas yang

lain yang ditetapkan oleh Kepala Sub Divisi Akuntansi Manajemen.

25

Page 26: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

BAB IIIPELAKSANAAN KULIAH KERJA PRAKTEK

3.1. Bidang Pelaksanaan Kuliah Kerja Praktek

Bidang Pelaksanaan kuliah kerja praktek ini penulis ditempatkan di bagian

pembuatan kartu proyek membawahi tugas kerja dari Kepala Sub Divisi Akuntansi

Manajemen dan ini bertujuan untuk memperoleh informasi tentang aktivitas

keuangan atas pelaksanaan pekerjaan/proyek yang telah diterapkan PT. DOK &

PERKAPALAN KODJA BAHARI (Persero).

Berikut beberapa kajian teori yang berhubungan dengan proses pelaksanaan

Kuliah kerja Praktek.

3.1.1 Pendapatan

3.1.1.1 Pengertian Pendapatan

Pendapatan adalah sesuatu yang sangat penting dalam setiap perusahaan.

Tanpa ada pendapatan mustahil akan didapat penghasilan atau earnings. Pendapatan

26

Page 27: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

adalah penghasilan yang timbul dari aktivitas perusahaan yang biasa dikenal atau

disebut penjualan, penghasilan jasa (fees), produksi, dll.

Dalam literatur akuntansi terdapat beberapa pengertian atau definisi

pendapatan, antara lain Menurut Niswonger, “ Pendapatan adalah jumlah yang

ditagih kepada pelanggan atas barang ataupun jasa yang diberikan kepada

mereka.” (1992:22)

Sedangkan menurut PSAK nomor 23 paragraf 6, “Pendapatan adalah arus

masuk bruto dari manfaat ekonomi yang timbul dari aktivitas normal

perusahaan selama suatu periode bila arus masuk itu mengakibatkan kenaikan

ekuitas yang tidak berasal dari kontribusi penanaman modal.”

Dari definisi yang terdapat diatas, dapat disimpulkan bahwa

pendapatan adalah kenaikan gross/kotor dari keuntungan ekonomi selama

suatu periode dari aktivitas utama perusahaan yang menyebabkan kenaikan

ekuitas tetapi bukan disebabkan dari kontribusi penanaman modal.

3.1.1.2 Metode Pengakuan Pendapatan

Menurut Skousen (1995: bab 18), ada beberapa variasi metode pengakuan

pendapatan berdasarkan saat terjadi transaksi penjualan, yaitu:

- Metode kontrak selesai (completed-contract).

Metode ini hanya akan digunakan apabila suatu perusahaan

mempunyai kontrak jangka pendek, apabila kondisi-kondisi untuk

27

Page 28: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

menggunakan akuntansi persentase penyelesaian tidak dipenuhi, atau apabila

ada ketidakpastian yang melekat dalam kontrak di luar resiko bisnis yang

normal.

- Metode persentase penyelesaian (percentage- of-completion)

Menurut metode ini, perusahaan akan mengakui pendapatan dan biaya sesuai

dengan kemajuan perusahaan dalam menyelesaikan kontrak dan tidak

menangguhkan pengakuan unsur- unsur ini sampai kontrak diselesaikan.

3.1.2. Harga Pokok

3.1.2.1 Pengertian Harga Pokok Produksi

Suatu perusahaan perlu menentukan harga pokok bagi produksi yang

dihasilkan karena harga pokok itu merupakan salah satu faktor yang ikut

mempengaruhi harga jual dasar penentuan kebijakan-kebijakan yang berhubungan

dengan pengolahan perusahaan.

PT. DOK & PERKAPALAN KODJA BAHARI (Persero) juga menggunakan

harga pokok untuk menentukan besarnya keuntungan yang diperoleh perusahaan.

Suatu harga pokok dapat diketahui jumlahnya dari biaya produksi yang dikeluarkan

oleh perusahaan untuk memproduksi suatu produk tertentu seperti kapal TUG Boat

25M, LCT 200 DWT, dll.

Harga pokok produksi merupakan penjumlahan penggunaan berbagai sumber

ekonomi yang ada dan dapat digunakan dalam pengolahan bahan baku menjadi

produk.

28

Page 29: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

Menurut Sunarto menyatakan bahwa harga pokok yaitu:

“Harga pokok adalah nilai pengorbanan untuk memperoleh barang atau

jasa yang diukur dengan nilai mata uang. Besarnya biaya biasanya diukur

dengan berkurangnya kekayaan atau timbulnya utang” (2003:4)

Berdasarkan pengertian di atas, maka harga pokok produksi adalah

penjumlahan penggunaan sumber ekonomi yang digunakan dalam pengolahan bahan

baku menjadi produk.

3.1.2.2 Unsur-unsur Harga Pokok Produksi

Suatu harga pokok dapat diketahui jumlahnya dari biaya produksi yang

dikeluarkan oleh perusahaan untuk memproduksi suatu produk tertentu. Besarnya

biaya produksi ditentukan oleh perhitungan unsur-unsur harga pokok produksi.

Menurut Sunarto (2003:4) menyatakan bahwa :

Biaya Bahan Baku

Biaya ini timbul karena pemakaian bahan atau material. Material yang

dimaksud adalah bahan-bahan yang digunakan dalam kegiatan produksi kapal

seperti besi baja, gas, las karbon, pasir sambas, cat, dll.

Biaya Tenaga Kerja Langsung/Upah

Biaya ini timbul karena pemakaian tenaga kerja yang dipergunakan untuk

mengolah bahan baku menjadi barang jadi. Biaya tenaga kerja langsung

merupakan gaji dan upah yang diberikan kepada tenaga kerja yang terlibat

langsung dalam pengolahan barang.

29

Page 30: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

Biaya Overhead Pabrik

Biaya ini timbul terutama karena pemakaian fasilitas dalam mengolah barang

seperti mesin, alat-alat, tempat kerja, dll.

Suatu perusahaan manufaktur dapat dengan metode produksi berdasarkan

pesanan akan melakukan produksi apabila adanya pesanan yang diterima, yang

kemudian dikerjakan oleh kontraktor sebagai pihak pelaksana pekerjaan atau proyek.

Perusahaan dapat menerima proyek dari kontrak dengan pemesan maupun melalui

pemenangan tender ataupun lelang. Dalam upaya mendapatkan proyek, diperlukan

biaya untuk keperluan administrasi dalam penciptaan pekerjaan seperti biaya

administrasi, biaya strategi proyek, dll. Biaya-biaya ini dikumpulkan dan kemudian

menjadi satu pokok biaya produksi yaitu biaya sub kontraktor. Selain itu terdapat

biaya-biaya variable yang jumlahnya tidak menentu/berubah-ubah yang kemudian

dimasukkan ke dalam biaya lain-lain.

3.1.2.3 Metode Pengumpulan Harga Pokok Produksi

Pengumpulan harga pokok produksi sangat ditentukan oleh cara produksi.

Secara garis besar cara memproduksi produk dapat dibagi dua macam; produksi atas

dasar pesanan dan produksi proses.

Dalam metode harga pokok pesanan (Job Order Cost Method), biaya-biaya

produksi dikumpulkan untuk pesanan tertentu dan harga pokok produksi per satuan

produk yang dihasilkan untuk memenuhi pesanan tersebut dihitung dengan cara

30

Page 31: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

membagi total biaya produksi untuk pesanan tersebut dengan jumlah satuan produk

dalam pesanan yang bersangkutan.

Perusahaan yang berproduksi massa, mengumpulkan harga pokok

produksinya dengan menggunakan harga pokok proses (Process Cost Method).

Dalam metode ini biaya-biaya produksi dikumpulkan untuk periode tertentu dan

harga pokok produksi per satuan produksi yang dihasilkan pada periode tersebut

diperhitungkan dengan membagi total biaya produksi untuk periode tersebut dengan

jumlah satuan produk yang dihasilkan dalam periode yang bersangkutan.

3.1.2.4 Metode Penentuan Harga Pokok Produksi

Metode penentuan harga pokok produksi adalah memperhitungkan unsur-

unsur biaya ke dalam harga pokok produksi. Dalam memperhitungkan unsur-unsur

biaya ke dalam harga pokok produksi, terdapat dua pendekatan yakni Full Costing

dan Variable Costing.

Full Costing

Full Costing merupakan metode penentuan harga pokok produksi yang

memperhitungkan semua unsur biaya produksi ke dalam harga pokok produksi, yang

terdiri dari biaya bahan baku, biaya tenaga kerja langsung, biaya overhead pabrik,

biaya sub konttraktor, dan biaya lain-lain baik yang berperilaku variable maupun

tetap. Dengan demikian harga pokok produksi menurut metode full costingyang

digunakan oleh PT. DOK & PERKAPALAN KODJA BAHARI (Persero) terdiri dari

unsur-unsur biaya sebagai berikut.

31

Page 32: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

Perhitungan Harga Pokok Produksi

PT. DKB (Persero)

Metode Full Costing

Biaya Material XXX

Upah XXX

Biaya Sub Kontraktor XXX

Biaya Overhead XXX

Biaya Lain-lain XXX

Harga Pokok Produksi XXX

3.2. Teknik Pelaksanaan Kuliah Kerja Praktek

32

Page 33: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

Dalam melaksanakan kuliah kerja praktek ini penulis ditempatkan di seksi

pembuatan kartu proyek membawahi tugas kerja dari Kepala Sub Divisi Akuntansi

Manajemen dan ini bertujuan untuk memperoleh informasi tentang aktivitas

keuangan atas pelaksanaan pekerjaan/proyek yang telah diterapkan PT. DOK &

PERKAPALAN KODJA BAHARI (Persero). Seksi pembuatan kartu proyek ini

merupakan seksi baru di bawah pimpinan Kepala Sub Divisi Akuntansi Manajemen

yang saat ini menjadi pembahasan oleh perusahaan dan belum mendapatkan

pengesahan sehingga pengerjaan kartu proyek masih dilaksanakan oleh Kepala Sub

Divisi Akuntansi Manajemen.

Kegiatan penulis mengumpulkan informasi aktivitas keuangan atas

pelaksanaan tiap-tiap proyek yang bersumber dari laporan keuangan masing-masing

galangan dan cabang yang kemudian dijadikan sebagai dasar pembuatan kartu proyek

yang dapat menunjukkan aktivitas proyek dari waktu ke waktu, kemudian menjadi

acuan manajemen keuangan Kantor Pusat PT. DOK & PERKAPALAN KODJA

BAHARI (Persero) dalam mengambil kebijakan-kebijakan melalui rapat. Dengan

bantuan dari Kepala Sub Divisi Akuntansi Manajemen penulis memperoleh data

laporan keuangan berupa pendapatan dan harga pokok masing-masing galangan dan

cabang. Berikut materi bimbingan yang diberikan,

1. Perkenalan Divisi Akuntansi pada minggu pertama

2. Sejarah Singkat dan Struktur Organisasi dan Aspek Kegiatan Divisi

Akuntansi pada minggu kedua

3. Pengerjaan Kartu Proyek pada minggu ketiga

33

Page 34: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

4. Pembahasan Laporan pada minggu keempat.

3.3. Hasil Pelaksanaan Kuliah Kerja Praktek

3.3.1. Prosedur Pembuatan Kartu Proyek

Berdasarkan hasil kuliah kerja praktek yang dilakukan di Divisi Akuntansi

Kantor Pusat PT. DOK & PERKAPALAN KODJA BAHARI (Persero) maka penulis

akan membahas Pembuatan Kartu Proyek.

Kartu proyek pada PT. DOK & PERKAPALAN KODJA BAHARI (Persero)

sampai terakhir pelaksanaan kegiatan kuliah kerja praktek dibuat hanya untuk setiap

pembangunan kapal baru. Ditujukan untuk memperoleh gambaran kalkulasi

pendapatan dan harga pokok yang telah dikeluarkan untuk setiap periode. Kartu

proyek juga bermanfaat untuk ;

1. Mendapatkan gambaran laba tiap periode.

2. Mendapatkan gambaran progress fisik atas pembangunan kapal baru

berdasarkan jumlah harga pokok yang telah dikeluarkan.

34

Page 35: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

3. Sebagai alat perbandingan antara harga pokok yang tercatat dengan

pelaksanaan pembangunan.

4. Sebagai alat pengawasan terhadap pendapatan yang menjadi laba.

5. Sebagai informasi bagi manajemen keuangan untuk menentukan

kebijakan-kebijakan.

35

Page 36: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

Prosedur Pembuatan Kartu Proyek

Ak. Galangan & CabangKepala Divisi

Ak.ManajemenAk. Biaya Ak. Pelaporan Keuangan Ak. Kartu Proyek

Tabel 3.2

1 2

1 2

3

4

3 4

5

5

VerifikasiDokumen

MulaiPengumpulan

Data

ProsesData

ProsesData

ProsesData

Pendapatan

Pendapatan

Pendapatan

HPP

PendapatanPendapatanPendapatanMaterial

LaporanKeuangan

KartuProyek

Page 37: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

3.3.1.1.Pengumpulan Data

Data-data yang diperlukan yakni dokumen-dokumen yang menjadi unsur-

unsur kartu proyek yakni pendapatan, material, upah, sub kontraktor, overhead, dan

biaya lain-lain. Dokumen-dokumen tersebut di dapat dari laporan keuangan masing-

masing galangan dan cabang tiap periode bulanan. Laporan keuangan dibuat oleh

akuntansi pelaporan keuangan cabang & galangan yang kemudian diserahkan kepada

akuntansi pelaporan keuangan cabang & galangan Kantor Pusat PT. DOK &

PERKAPALAN KODJA BAHARI (Persero).

3.3.1.2.Verifikasi Dokumen

Dalam laporan keuangan dapat diperoleh data-data keuangan seperti

pendapatan, material, upah, sub kontraktor, overhead, dan biaya lain-lain. Data-data

keuangan tersebut kemudian diverifikasi kelengkapan dokumennya seperti rangkap,

nomor pengarsipan, tanggal, dsb. Kemudian Laporan keuangan dilakukan

penggolongan dengan melakukan salin dokumen untuk pendapatan, material, upah,

sub kontraktor, overhead, dan biaya lain-lain tanpa merubah laporan keuangan yang

ada. Kemudian data-data keuangan yang sudah dipisahkan dilakukan konfirmasi ke

bagian-bagian terkait.

37

Page 38: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

3.3.1.3 Konfirmasi Kartu Proyek

Data-data keuangan pendapatan dan harga pokok produksi tersebut

diverifikasi kebenarannya dengan melakukan pengecekan dan konfirmasi pada

akuntansi Galangan & Cabang dan Akuntansi Biaya.

- Pendapatan

Data-data yang memuat pendapatan yang berasal dari laporan keuangan

dilakukan konfirmasi kepada bagian Akuntansi Galangan & Cabang Kantor

Pusat PT. DOK & PERKAPALAN KODJA BAHARI (Persero) serta

Galangan & Cabang. Data-data ini kemudian dilakukan pengecekan atas

kebenarannya. Bila terjadi perbedaan/penyimpangan/kesalahan atas data

tersebut merupakan tanggung jawab pihak Akuntansi Galangan & Cabang

untuk memperbaikinya atau menemukan kebenarannya. Setelah data

ditetapkan kebenarannya kemudian diberikan kembali ke pihak seksi

pembuatan laporan keuangan.

- Harga Pokok Produksi

Data-data keuangan yang berasal dari laporan keuangan dilakukan konfirmasi

kepada bagian Akuntansi Biaya Kantor Pusat PT. DOK & PERKAPALAN

KODJA BAHARI (Persero) serta Galangan & Cabang. Data-data ini

kemudian dilakukan pengecekan atas kebenarannya. Bila terjadi

perbedaan/penyimpangan/kesalahan atas data tersebut merupakan tanggung

jawab pihak Akuntansi Galangan & Cabang untuk memperbaikinya atau

38

Page 39: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

menemukan kebenarannya. Setelah data ditetapkan kebenarannya kemudian

diberikan kembali ke pihak seksi pembuatan laporan keuangan.

Bila terjadi perbedaan data akan menjadi kajian oleh akuntansi pelaporan

keuangan yang berkoordinasi dengan akuntansi Galangan & Cabang dan Akuntansi

Biaya. Setelah melakukan verifikasi pada seksi akuntansi terkait, kemudian dilakukan

pengecekan kembali atas nilai dari unsur-unsur laporan keuangan untuk tiap periode

ke periode sebelumnya pada laporan keuangan guna mendapatkan nilai yang valid

dan mencegah terjadinya kesalahan berlanjut.

3.3.1.4. Pembuatan Spreadsheet

Kartu proyek dibuat dengan menggunakan Microsoft Office Excel 2007 yang

dioperasikan oleh komputer pentium 4 dari intel serta didukung oleh operating system

Windows XP Proffesional SP2. Spreadsheet pada Excel memudahkan dalam

pembuatan kartu proyek yang berbentuk tabel-tabel. Berikut langkah-langkah

pembuatan spreadsheet:

1. Buka program Excel dengan beberapa cara sebagai berikut;

Klik Star Menu, pilih All Programs. Kemudian pilih Microsoft Office

dan klik Microsoft Office Excel.

Langsung klik double pada ikon shortcut Microsoft Office Excel.

Jalankan dari menu run dengan perintah kata Excel.

39

Page 40: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

Gambar 3.1

2. Pastikan setelah membuka program excel muncul spreadsheet berupa kolom-

kolom dan baris. Bila tidak muncul, pilih menu tab file kemudian klik new.

3. Set lebar dan tinggi masing-masing kolom;

Gambar 3.2

4. Buat format spreadsheet yang memuat Nama Kapal, Lokasi, Nomor kontrak,

Nomor order, Pemesan, Nilai kontrak awal, Nilai kontrak akhir;

40

Page 41: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

Gambar 3.3

5. Buat format Uraian yakni berisi periode bulanan maupun tahunan;

Gambar 3.4

6. Buat Persentasi Progress dengan rumus perhitungan untuk setiap periode

yakni jumlah pendapatan periode bersangkutan berbanding dengan nilai

kontrak akhir;

41

Page 42: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

Gambar 3.5

7. Buat format Pendapatan dengan berisikan nilai angka-angka yang bersumber

dari laporan keuangan;

8. Buat format Material dengan berisikan nilai angka-angka yang bersumber dari

laporan keuangan;

9. Buat format Upah dengan berisikan nilai angka-angka dalam satuan mata

uang yang bersumber dari laporan keuangan;

10. Buat format Sub Kontraktor dengan berisikan nilai angka-angka dalam satuan

mata uang yang bersumber dari laporan keuangan;

11. Buat format Biaya Lain-lain dengan berisikan nilai angka-angka dalam satuan

mata uang yang bersumber dari laporan keuangan;

Gambar 3.6

42

Page 43: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

12. Buat format Jumlah sebagai kalkulasi penjumlahan dari Material, Upah, Sub

Kontraktor, Biaya Lain-lain.

Gambar 3.7

13. Buat Persentasi HPP (Harga Pokok Produksi) dengan rumus perhitungan

untuk setiap periode yakni Jumlah sebagai kalkulasi penjumlahan dari

Material, Upah, Sub Kontraktor, Biaya Lain-lain periode bersangkutan

berbanding dengan pendapatan tiap periode yang bersangkutan.;

Gambar 3.8

14. Buat format Laba sebagai kalkulasi pengurangan dari pendapatan tiap periode

yang bersangkutan dengan Jumlah sebagai kalkulasi penjumlahan dari

Material, Upah, Sub Kontraktor, Biaya Lain-lain;

43

Page 44: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

15. Buat Persentasi L/R (Laba Rugi) dengan rumus perhitungan untuk setiap

periode yakni laba periode bersangkutan berbanding dengan pendapatan tiap

periode yang bersangkutan;

Gambar 3.9

3.3.1.5. Pengisian Spreadsheet

Dalam laporan keuangan dapat diperoleh data-data keuangan

sepertipendapatan, material, upah, sub kontraktor, overhead, dan biaya lain-lain.

Setelah diverifikasi kebenarannya dapat dilakukan pemasukkan data-data tersebut

dalam kartu proyek sesuai dengan format-formatnya.

Gambar 3.10

44

Page 45: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

Gambar 3.11

Dari data-data keuangan diatas dapat diperoleh HPP Bangunan Baru untuk

tiap periode. Data-data tersebut kemudian dimasukkan ke dalam kartu proyek

bangunan baru yang bersangkutan.

45

Page 46: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

KARTU PROYEK PT. DOK & PERKAPALAN KODJA BAHARI (Persero) Kantor Pusat

NAMA KAPAL : LCU 1500 DWTLOKASI : CIREBONNOMOR KONTRAK :NOMOR ORDER : 1323/DKB/CRB/08PEMESAN : PT ANTARNUSANILAI KONTRAK : AWAL 3,672,500,000.00Rp

: AKHIR -Rp

UPAH MATERIAL SUB. KONTRAKTOR BLL OVERHEAD JUMLAH

TAHUN 2008NOVEMBER 4.65 170,771,250.00 8,436,024.06 52,255.82 - 60,740,829.64 10,843,194.44 80,072,303.96 46.89 90,698,946.04 53.11 DESEMBER 15.51 569,604,750.00 23,321,369.58 105,117,790.24 316,470,275.08 15,321,800.00 40,244,015.73 500,475,250.63 87.86 69,129,499.37 12.14 KOREKSI AUDIT

SUBTOTAL 20.16 740,376,000.00 31,757,393.64 105,170,046.06 316,470,275.08 76,062,629.64 51,087,210.17 580,547,554.59 78.41 159,828,445.41 21.59

TAHUN 2009JANUARI 13.47 494,689,000.00 36,243,236.37 16,528,922.29 371,406,169.21 5,363,900.00 28,966,267.85 458,508,495.72 92.69 36,180,504.28 7.31 PEBRUARI 13.63 500,435,000.00 26,925,082.15 11,088,599.28 394,415,657.08 16,801,950.00 30,679,449.65 479,910,738.16 95.90 20,524,261.84 4.10 MARET 8.85 325,000,000.00 10,697,524.65 3,500,930.81 280,645,429.43 8,902,506.00 16,198,399.30 319,944,790.19 98.44 5,055,209.81 1.56 APRIL 8.18 300,272,000.00 12,478,406.75 5,824,863.14 175,801,328.18 2,500,000.00 15,577,545.49 212,182,143.56 70.66 88,089,856.44 29.34 MEI 4.08 150,000,000.00 (14,572,669.98) 7,416,035.95 - 17,166,607.70 7,293,816.25 17,303,789.92 11.54 132,696,210.08 88.46 JUNI 6.64 243,880,000.00 4,032,084.26 16,551,878.44 405,457,384.50 9,987,550.00 11,203,851.03 447,232,748.23 183.38 (203,352,748.23) (83.38)

SUBTOTAL 54.85 2,014,276,000.00 75,803,664.20 60,911,229.91 1,627,725,968.40 60,722,513.70 109,919,329.57 1,935,082,705.78 96.07 79,193,294.22 3.93 TOTAL 75.01 2754652000.00 107561057.84 166081275.97 1944196243.48 136785143.34 161006539.74 2515630260.37 91.32 239021739.63 8.68

% L/RURAIAN % PROGRESS PENDAPATANHARGA POKOK

% HPP LABA (RUGI)

Gambar 3.12

46

Page 47: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

3.3.1.6. Pengarsipan Kartu Proyek

Kartu proyek yang sudah jadi seperti gambar 3.12 kemudian dikonfirmasikan

kepada Kepala Sub Divisi Akuntansi Manajemen yang kemudian akan

mengarsipkannya sehingga kartu proyek siap pakai pada saat diperlukan.

Kartu proyek dijabarkan pada bagian proyek pengerjaan bangunan baru dan

pemeliharaan kapal. Penerima informasi kartu proyek akan memperoleh gambaran

kalkulasi pendapatan dan harga pokok yang telah dikeluarkan pada pembangunan

kapal baru untuk setiap periode.

Untuk kondisi-kondisi tertentu, kartu proyek amat dibutuhkan sehingga

keberadaan berkas dalam bentuk dokumen menjadi keharusan. Setiap saat proyek

pembangunan kapal baru yang dikerjakan harus di dukung oleh validitas kartu

proyek.

Sebagai contoh penemuan bpk yang mengkonfirmasikan opini tidak wajar

pada periode-periode tertentu laporan keuangan pembangunan kapal baru kepada

Kepala Divisi Akuntansi Kantor Pusat PT. DOK & PERKAPALAN KODJA

BAHARI (Persero). Dengan adanya pedoman kartu proyek sebagai fungsi historis

yang menggambarkan kalkulasi pendapatan dan harga pokok yang telah dikeluarkan

pada pembangunan kapal baru untuk setiap periode.

Kartu proyek yang sudah jadi dilakukan konfirmasi kepada seksi akuntansi

pelaporan keuangan Kantor Pusat PT. DOK & PERKAPALAN KODJA BAHARI

(Persero) serta Galangan & Cabang untuk diverifikasi kebenarannya. Konfirmasi

pada Galangan & Cabang dapat dilakukan dengan beberapa cara diantaranya :

47

Page 48: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

1. Melalui pengiriman fax. kepada Galangan dan Cabang, biasanya dilakukan

disertakan dengan media telepon dengan pihak yang menerima di divisi

akuntansi galangan dan cabang. Penggunaan telepon dikarenakan perlunya

komunikasi agar diperoleh opini atau pernyataan atas kartu proyek;

2. Melalui pengiriman email kepada Galangan dan Cabang;

3. Pengiriman langsung oleh pembuat kartu proyek, biasanya dilakukan karena

terjadinya penyimpangan atau kesalahan. Dengan kunjungan langsung ke

tempat diharapkan dapat diperoleh penyebab-penyebab kesalahan pada kartu

proyek. Dengan cara ini juga dapat meyakinkan pengerjaan bangunan kapal

baru di lapangan.

Konfirmasi ini dilakukan agar akuntansi galangan dan cabang mengetahui

kartu proyek atas pembangunan kapal baru yang dikerjakan oleh galangan dan cabang

yang bersangkutan. Diharapkan pihak galangan melakukan verifikasi atas validitas

data yang dikirim untuk mencegah adanya kesalahan atau ketidaksamaan data yang

dikirim yang merupakan data kantor pusat dengan data yang ada di galangan atau

cabang yang bersangkutan. Bila terjadi perbedaan maka pihak galangan dan cabang

yang bersangkutan segera melakukan konfirmasi kembali mengenai perbedaan yang

ada. Penyelesaian masalah yang dilakukan diantaranya :

1. Untuk perbedaan angka nominal yang besar, mendatangkan karyawan dari

galangan dan cabang divisi akuntansi ke kantor pusat untuk menyelesaikan

masalah perbedaan secara langsung.

48

Page 49: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

2. Untuk perbedaan angka nominal yang kecil, biasanya mengikuti data yang ada

di cabang dan galangan dengan melakukan perubahan setelah adanya

pembahasan dengan pihak galangan dan cabang terkait baik secara langsung

maupun menggunakan media seperti telepon, internet, dsb.

Contoh dari bentuk kartu proyek yang terjadi perbedaan dan dilakukan

konfirmasi melalui fax. dapat dilihat di lampiran

49

Page 50: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

3.3.2. Unsur-unsur Kartu Proyek

Kartu proyek pada PT. DOK & PERKAPALAN KODJA BAHARI (Persero)

merupakan kumpulan informasi tentang pembangunan kapal baru dimana terdapat

informasi mengenai pendapatan dan harga pokok produksi. Berikut merupakan unsur-

unsur yang terdapat pada kartu proyek :

Identitas Pembangunan Kapal

Berisi keterangan atas pekerjaan pembangunan kapal yang menunjukkan

informasi nama, tempat pengerjaan, nilai kontrak, dll. dijelaskan sbb:

- Nama kapal, berisi informasi nama kapal yang dikerjakan.

- Lokasi, berisi informasi mengenai keberadaan pembangunan kapal. Lokasi

pengerjaan kapal dapat dilakukan di cabang & galangan.

- Nomor kontrak, berisi data penomoran pada surat kontrak oleh PT. DOK

& PERKAPALAN KODJA BAHARI (Persero).

- Nomor order, yakni nomor pemesanan yang terdiri dari nomor urut dan

tahun penerimaan pesanan. Contoh : 1238/08, 1238 merupakan nomor

urut pekerjaan yang diterima dan 08 merupakan tahun penerimaan

pesanan yakni tahun 2008.

- Pemesan, berisi informasi atas nama pihak pemesan kapal kepada PT.

DOK & PERKAPALAN KODJA BAHARI (Persero) selaku pihak yang

melakukan pekerjaan.

- Nilai kontrak awal, yakni sejumlah nilai uang dalam bentuk mata uang

rupiah maupun valas yang disepakati oleh pihak pemesan dan PT. DOK &

50

Page 51: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

PERKAPALAN KODJA BAHARI (Persero) yang kemudian diikat oleh

perjanjian surat kontrak untuk pengerjaan pembangunan kapal baru sesuai

pesanan.

- Nilai kontrak akhir, yakni sejumlah nilai uang dalam bentuk mata uang

rupiah maupun valas disepakati oleh pihak pemesan dan PT. DOK &

PERKAPALAN KODJA BAHARI (Persero) setelah melakukan negosiasi

atas nilai kontrak awal yang kemudian diikat oleh perjanjian surat kontrak

untuk pengerjaan pembangunan kapal baru sesuai pesanan. Negosiasi ini

dimungkinkan terjadi karena adanya toleransi atas kebijakan harga,

strategi harga agar dapat bersaing, tinjauan atas risiko pekerjaan, dll.

Uraian

Berisi informasi tentang periode bulanan seperti januari, februari, maret, april,

dsb.

Pendapatan

Pendapatan adalah sesuatu yang sangat penting dalam setiap perusahaan.

Tanpa ada pendapatan mustahil akan didapat penghasilan atau earnings.

Pendapatan adalah penghasilan yang timbul dari aktivitas perusahaan yang

biasa dikenal atau disebut penjualan, penghasilan jasa (fees), bunga, dividen,

royalti dan sewa.PT. DOK & PERKAPALAN KODJA BAHARI (Persero)

memperoleh pendapatan dari lingkup bisnisnya. Kartu proyek dibuat khusus

untuk setiap pembangunan kapal baru

Biaya Material

51

Page 52: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

Biaya ini timbul karena pemakaian bahan atau material. Material yang

dimaksud adalah bahan-bahan yang digunakan dalam kegiatan produksi kapal

seperti besi baja, gas, las karbon, pasir sambas, cat, dll. Setiap galangan dan

cabang memiliki otoritas untuk pengadaan material yang kemudian

melaporkannya untuk setiap periode kepada kantor pusat dalam lingkup

akuntansi biaya.

Biaya Upah

Biaya ini timbul karena pemakaian tenaga kerja yang dipergunakan untuk

mengolah bahan baku menjadi barang jadi. Biaya tenaga kerja langsung

merupakan gaji dan upah yang diberikan kepada tenaga kerja yang terlibat

langsung dalam pengolahan barang seperti kepala proyek, mekanik mesin

bubut, mekanik kapal, teknisi, pekerja kapal, pekerja honorer, dll.

Biaya Overhead

Biaya ini timbul terutama karena pemakaian fasilitas dalam mengolah barang

seperti mesin, alat-alat, tempat kerja, dll. Biaya overhead biasanya merupakan

dana-dana perbaikan mesin seperti mesin bubut yang memerlukan tindakan

cepat sebagai alat produksi agar pekerjaan selesai tepat waktu.

Suatu proyek dapat dikerjakan apabila adanya pesanan yang diterima, yang

kemudian dikerjakan oleh kontraktor sebagai pihak pelaksana pekerjaan atau

proyek. Dalam kenyataanya untuk mendapatkan suatu pekerjaan/proyek PT.

DOK & PERKAPALAN KODJA BAHARI (Persero) dapat menerima proyek

dari kontrak dengan pemesan maupun melalui pemenangan tender ataupun

52

Page 53: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

lelang. Dalam upaya mendapatkan proyek, diperlukan biaya untuk keperluan

administrasi dalam penciptaan pekerjaan seperti biaya administrasi, biaya

strategi proyek, dll. Biaya-biaya ini dikumpulkan dan kemudian menjadi satu

pokok biaya produksi yaitu biaya sub kontraktor.

Selain itu terdapat biaya-biaya variable yang jumlahnya tidak

menentu/berubah-ubah yang kemudian dimasukkan ke dalam biaya lain-lain.

Seperti biaya pengobatan bila terjadi kecelakaan kerja pada pekerja honorer

yang tidak terbebankan pada biaya kesehatan pegawai.

Laba merupakan pendapatan bersih tiap periode yakni dengan cara

mengurangi pendapatan dengan harga pokok produksi.

Persentasi progress yakni informasi dalam bentuk persentasi yang merupakan

kalkulasi data antara pendapatan tiap periode berbanding dengan nilai kontrak

akhir.

Persentasi HPP (Harga Pokok Produksi) yakni informasi dalam bentuk

persentasi yang merupakan kalkulasi data antara harga pokok produksi tiap

periode berbanding dengan pendapatan tiap periode yang bersangkutan.

Persentasi L/R yakni informasi dalam bentuk persentasi yang merupakan

kalkulasi data antara laba tiap periode berbanding dengan pendapatan tiap

periode yang bersangkutan.

3.3.3. Perbandingan Teori dengan Praktek Dalam Hal Pendapatan dan Harga

Pokok

53

Page 54: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

3.3.3.1 Pendapatan

Pendapatan adalah kenaikan gross/kotor dari keuntungan ekonomi

selama suatu periode dari aktivitas utama perusahaan yang menyebabkan

kenaikan ekuitas tetapi bukan disebabkan dari kontribusi penanaman modal.

Pendapatan pada PT. DOK & PERKAPALAN KODJA BAHARI (Persero) yang

tercatat dalam kartu proyek merupakan pendapatan kotor untuk pembayaran atas

pembangunan kapal baru berdasarkan surat perjanjian kontrak yang telah disepakati.

Pengakuan pendapatan pada PT. DOK & PERKAPALAN KODJA BAHARI

(Persero) menggunakan:

- Metode kontrak selesai (completed-contract).

Metode ini hanya akan digunakan apabila PT. DOK &

PERKAPALAN KODJA BAHARI (Persero) mempunyai kontrak jangka

pendek, apabila kondisi-kondisi untuk menggunakan akuntansi persentase

penyelesaian tidak dipenuhi, atau apabila ada ketidakpastian yang melekat

dalam kontrak di luar resiko bisnis yang normal. Biasanya metode kontrak

selesai hanya digunakan untuk bagian pemeliharaan kapal. Pada

pembangunan kapal baru terkadang dapat menggunakan metode ini apabila

pihak PT. DOK & PERKAPALAN KODJA BAHARI (Persero) mendapatkan

bank garansi sebagai jaminan apabila pihak pemesan kapal tidak dapat

melakukan pembayaran sesuai dengan surat kontrak juga disaat PT. DOK &

PERKAPALAN KODJA BAHARI (Persero) tidak dapat menyelesaikan

pembangunan kapal baru tersebut.

54

Page 55: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

- Metode persentase penyelesaian (percentage- of-completion)

Menurut metode ini, perusahaan akan mengakui pendapatan dan biaya sesuai

dengan kemajuan perusahaan dalam menyelesaikan kontrak dan tidak

menangguhkan pengakuan unsur- unsur ini sampai kontrak diselesaikan.

PT. DOK & PERKAPALAN KODJA BAHARI (Persero) menggunakan

metode ini pada pekerjaan pembangunan kapal baru dimana kartu proyek akan

menjabarkan pendapatan atas pembayaran pekerjaan pembangunan baru

secara periodik dan menggunakan persentasi perbandingan dari jumlah

keseluruhan nilai kontrak untuk setiap periode pembayaran.

3.3.3.2 Harga Pokok Produksi

Suatu harga pokok dapat diketahui jumlahnya dari biaya produksi yang

dikeluarkan oleh perusahaan untuk memproduksi suatu produk tertentu. Besarnya

biaya produksi ditentukan oleh perhitungan unsur-unsur harga pokok produksi.

Menurut Sunarto (2003:4) menyatakan bahwa :

• Biaya Bahan Baku

Biaya ini timbul karena pemakaian bahan atau material. Material yang

dimaksud adalah bahan-bahan yang digunakan dalam kegiatan produksi kapal seperti

besi baja, gas, las karbon, pasir sambas, cat, dll.

• Biaya Tenaga Kerja Langsung/Upah

55

Page 56: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

Biaya ini timbul karena pemakaian tenaga kerja yang dipergunakan untuk

mengolah bahan baku menjadi barang jadi. Biaya tenaga kerja langsung merupakan

gaji dan upah yang diberikan kepada tenaga kerja yang terlibat langsung dalam

pengolahan barang.

• Biaya Overhead Pabrik

Biaya ini timbul terutama karena pemakaian fasilitas dalam mengolah

barang seperti mesin, alat-alat, tempat kerja, dll.

Suatu proyek dapat dikerjakan apabila adanya pesanan yang diterima, yang

kemudian dikerjakan oleh kontraktor sebagai pihak pelaksana pekerjaan atau proyek.

Dalam kenyataanya untuk mendapatkan suatu pekerjaan/proyek PT. DOK &

PERKAPALAN KODJA BAHARI (Persero) dapat menerima proyek dari kontrak

dengan pemesan maupun melalui pemenangan tender ataupun lelang. Dalam upaya

mendapatkan proyek, diperlukan biaya untuk keperluan administrasi dalam

penciptaan pekerjaan seperti biaya administrasi, biaya strategi proyek, dll. Biaya-

biaya ini dikumpulkan dan kemudian menjadi satu pokok biaya produksi yaitu biaya

sub kontraktor yang seharusnya dipisahkan dalam biaya operasional perusahaan.

Selain itu terdapat biaya-biaya variable yang jumlahnya tidak menentu/berubah-ubah

yang kemudian dimasukkan ke dalam biaya lain-lain.

PT. DOK & PERKAPALAN KODJA BAHARI (Persero) sebagai perusahaan

yang memproduksi kapal atas dasar pesanan. Dalam kenyataannya dalam

pelaksanaan kegiatan produksi memerlukan waktu yang lama dalam menghasilkan

56

Page 57: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

barang jadi berupa kapal pesanan, dengan begitu diperlukan pengumpulan biaya-

biaya produksi berdasarkan periode-periode tertentu berdasarkan pesanan. Oleh

karena itu PT. DOK & PERKAPALAN KODJA BAHARI (Persero) menggabungkan

metode harga pokok pesanan dan harga pokok proses serta perhitungan pendapatan

menjadi satu di dalam satu kartu proyek untuk tiap pesanan.

3.3.4. Hambatan dan Upaya Proses Pembuatan Kartu Proyek

Seksi pembuatan kartu proyek membawahi tugas kerja dari Kepala Sub Divisi

Akuntansi Manajemen dan ini bertujuan untuk memperoleh informasi tentang

aktivitas keuangan atas pelaksanaan pekerjaan/proyek yang telah diterapkan PT.

DOK & PERKAPALAN KODJA BAHARI (Persero). Seksi pembuatan kartu proyek

ini merupakan seksi baru di bawah pimpinan Kepala Sub Divisi Akuntansi

Manajemen yang saat ini menjadi pembahasan oleh perusahaan dan belum

mendapatkan pengesahan sehingga pengerjaan kartu proyek masih dilaksanakan oleh

Kepala Sub Divisi Akuntansi Manajemen.

Selama melaksanakan kerja praktek sebagai seksi pembuat kartu proyek,

penulis bekerja dengan bantuan komputer. Kartu proyek dibuat dengan menggunakan

Microsoft Office Excel 2007 yang dioperasikan oleh komputer pentium 4 dari intel

serta didukung oleh operating system Windows XP Proffesional SP2. Spreadsheet

pada Excel memudahkan dalam pembuatan kartu proyek yang berbentuk tabel-tabel.

Akan tetapi penggunaam Microsoft Excel dalam pembuatan kartu proyek pada PT.

57

Page 58: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

DOK & PERKAPALAN KODJA BAHARI (Persero) juga memiliki kekurangan

diantaranya :

- Dalam proses pengolahan data dengan menggunakan fasilitas rumus-rumus

logika secara banyak dalam satu file akan membuat proses pengolahan data

memakan banyak waktu dan terkadang membuat komputer menjadi hang

(tidak bekerja akibat overload data proses).

- Banyaknya link/hubungan antar file dapat memperlama proses pengolahan

data. Selain itu bila terjadi miss/hilang satu file atau nilai pada file lain yang

berhubungan tidak valid akan menyebabkan rangkaian hubungan rumus

logika akan menjadi error.

Hal ini dapat diantisipasi oleh penulis dengan berbagai cara yang didapatkan

dari perkuliahan komputer akuntansi di UNIKOM, pelatihan-pelatihan komputer, dan

bantuan-bantuan dari senior pegawai PT. DOK & PERKAPALAN KODJA BAHARI

(Persero). Cara-cara tersebut diantaranya :

- Pembiasaan pelakuan penyimpanan data/back up data keuangan untuk

mengantisipasi terjadinya error dengan media back up email recovery dan

disk eksternal.

- Melakukan modifikasi atas file excel dengan melakukan penguncian data agar

tidak dapat dimanipulasi tanpa sepengetahuan pembuat kartu proyek. Hal ini

dikarenakan komputer terhubung oleh jaringan dan setiap komputer dalam

jaringan dapat mengakses file kartu proyek. Hal ini memungkinkan pihak luar

58

Page 59: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

dapat memanipulasi data atau dengan tidak sengaja membuka dan isinya

terubah.

- Melakukan perawatan/maintenance terhadap komputer untuk memperkecil

kemungkinan terjadi error atau hang saat proses data.

BAB IVKESIMPULAN DAN SARAN

4.1. Kesimpulan

Dari Hasil Kuliah Kerja Praktek pada pembuatan kartu proyek membawahi

tugas kerja dari Kepala Sub Divisi Akuntansi Manajemen dan ini bertujuan untuk

memperoleh informasi tentang aktivitas keuangan atas pelaksanaan pekerjaan/proyek

yang telah diterapkan PT. DOK & PERKAPALAN KODJA BAHARI (Persero) dan

59

Page 60: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

berdasarkan pembahasan sebagaimana yang telah diuraikan pada bab yang terdahulu

maka penulis menarik kesimpulan sebagai berikut :

1. PT. DOK & PERKAPALAN KODJA BAHARI (Persero) melakukan

kegiatan Pembangunan kapal baru sampai dengan 50,000 DWT. Nilai

Nominal Kontrak yang besar membutuhkan kartu proyek sebagai gambaran

kalkulasi pendapatan dan harga pokok yang telah dikeluarkan pada

pembangunan kapal baru untuk setiap periode. Prosedur dimulai dari

pengumpulan data pada laporan keuangan masing-masing galangan dan

cabang yang kemudian melewati serangkaian verifikasi data. Kemudian

didapatlah jumlah pendapatan dan harga pokok produksi untuk pembangunan

kapal baru sebagai unsur-unsur utama dalam pembuatan kartu proyek.

Sehingga di dalam kartu proyek akan memuat gambaran kalkulasi pendapatan

dan harga pokok yang telah dikeluarkan pada pembangunan kapal baru untuk

setiap periode. Kartu proyek pada PT. DOK & PERKAPALAN KODJA

BAHARI (Persero) dibuat dengan menggunakan Microsoft Office Excel 2007

yang dioperasikan oleh komputer pentium 4 dari intel serta didukung oleh

operating system Windows XP Proffesional SP2.

2. Kartu proyek pada PT. DOK & PERKAPALAN KODJA BAHARI (Persero)

merupakan kumpulan informasi tentang pembangunan kapal baru dimana

terdapat informasi mengenai pendapatan dan harga pokok produksi. Unsur-

unsur yang berada pada kartu proyek meliputi keterangan proyek

pembangunan kapal baru, pendapartan, harga pokok produksi dan berbagai

60

Page 61: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

persentasi yang tertuang dalam spreadsheet. Unsur-unsur kartu proyek

digolongkan menjadi data keterangan yang merupakan data deskriptif dan

jumlah pendapatan, hpp, persentasi, dll yang merupakan data nominal.

4.2. Saran

Adapun saran-saran yang dapat penulis sampaikan dari Hasil Kuliah Kerja

PraktekKantor Pusat PT. DOK & PERKAPALAN KODJA BAHARI (Persero)

adalah sebagai berikut :

1. Penggunaan komputer dengan Microsoft Office Excel 2007 memang cukup

baik, akan tetapi memudahkan untuk melakukan kesalahan. Microsoft Office

Excel 2007 dokumen mudah dirubah dengan mudah isi data-datanya tanpa

meninggalkan jejak sebelumnya. Sehingga dikhawatirkan bila terjadi

kesalahan pengetikan atau rekayasa data tidak meninggalkan jejak audit untuk

pemeriksaan Satuan Pengawas Intern (SPI) dan BPK. Ada baiknya

menggunakan jasa programer untuk membuat sistem software akuntansi kartu

proyek untuk mencegah terjadinya kesalahan.

2. Unsur-unsur kartu proyek pada data nominal berupa angka-angka. Nilai

nominal ini dinyatakan dalam mata uang. Terkadang perusahaan menerima

pekerjaan dimana pencatatan keuangan menggunakan rupiah maupun valas.

Maka dari itu diperlukan sistem yang memiliki kemampuan dalam pembuatan

kartu proyek dengan berbagai nilai mata uang yang terintegerasi dengan data-

data keuangan lainnya seperti laporan keuangan. Sistem ini dapat dibuat

61

Page 62: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

bersamaan dengan pembuatan software akuntansi kartu proyek maupun

dimasukkan dalam ruang lingkup akuntansi pelaporan keuangan dalam

pengurusan perbedaan mata uang.

DAFTAR PUSTAKA

Agus Setiawan, Orientasi Pada Divisi Akuntansi Kantor Pusat.PT. DOK & PERKAPALAN KODJA BAHARI (PERSERO) KANTOR PUSAT.2008.

Statement of Financial Accounting Concepts (SFAC) Financial Accounting Standards Board (FASB)

Theodorus Tuanakotta, Accounting Principle Board:1984

C. Rollin Niswonger& Philip E. Fess, DASAR-DASAR AKUNTANSI Penerbit/Publisher: Rineka Cipta Edisi/Edition: 1992.

62

Page 63: BAB I - Digital library - Perpustakaan Pusat Unikom ...elib.unikom.ac.id/files/disk1/418/jbptunikompp-gdl... · Web viewKartu Proyek berisi tentang informasi keterangan kapal yang

PSAK nomor 23 paragraf 6

File-file kartu proyek PT. DOK & PERKAPALAN KODJA BAHARI (PERSERO) KANTOR PUSAT: 2009.

63