audit energi 2

12
Company LOGO PENGETAHUAN UMUM AUDIT ENERGI PUSAT PENDIDIKAN DAN PELATIHAN KETENAGALISTRIKAN DAN ENERGI BARU TERBARUKAN DIKLAT TEKNIS AUDIT ENERGI Jakarta, 21 - 26 April 2008

Upload: bangkit1110

Post on 10-May-2017

245 views

Category:

Documents


8 download

TRANSCRIPT

Page 1: Audit Energi 2

Company

LOGO

PENGETAHUAN UMUM AUDIT ENERGI

PUSAT PENDIDIKAN DAN PELATIHAN KETENAGALISTRIKAN DAN ENERGI BARU TERBARUKAN

DIKLAT TEKNIS AUDIT ENERGIJakarta, 21-26 April 2008

Page 2: Audit Energi 2

Company

LOGO

PENGERTIAN AUDIT ENERGI

Pusdiklat Ketenagalistrikan dan Energi Baru Terbarukan

Page 3: Audit Energi 2

PENGERTIAN AUDIT ENERGI

TERJEMAHAN DARI IDE-IDE KONSERVASI ENERGI MENJADI SUATU KENYATAAN DENGAN MEMADUKAN SOLUSI TEKNIKAL DAN PERTIMBANGAN FINANSIAL SERTA TINDAKAN ORGANISASIONAL LAINNYA DALAM SUATU KERANGKA WAKTU TERTENTU.

Pusdiklat Ketenagalistrikan dan Energi Baru Terbarukan

Page 4: Audit Energi 2

TIPE AUDIT ENERGI

• WALK-THROUGH AUDIT

(PENGAMATAN SINGKAT)

• PRELIMINARY AUDIT

(AUDIT AWAL)

• DETAILED AUDIT

( AUDIT RINCI)

Pusdiklat Ketenagalistrikan dan Energi Baru Terbarukan

Page 5: Audit Energi 2

WALK-THROUGH AUDIT

KEGIATAN AUDIT ENERGI

DENGAN TINGKATAN PALING

RENDAH YAITU LEVEL 1 YANG

AKTIFITASNYA ADALAH

MELAKUKAN PENGAMATAN

SINGKAT SECARA VISUAL

TERHADAP SELURUH

FASILITAS ATAU SISTEM

ENERGI YANG DIGUNAKAN

Pusdiklat Ketenagalistrikan dan Energi Baru Terbarukan

Page 6: Audit Energi 2

AUDIT RINCI

LEVEL KE 3 DALAM KEGIATAN

AUDIT ENERGI UNTUK

MENDAPATKAN HASIL KAJIAN

YANG LEBIH MENDALAM DAN

LINGKUP AREA LEBIH LUAS.

HASIL YANG DIPEROLEH :

• POTENSI PENGHEMATAN,

• BIAYA YANG DIPERLUKAN,

• REKOMENDASI ENGINEERING.

Pusdiklat Ketenagalistrikan dan Energi Baru Terbarukan

Page 7: Audit Energi 2

Company

LOGO

AUDIT ENERGI SEBAGAI

LANGKAH AWAL MANAGEMEN

ENERGI

Pusdiklat Ketenagalistrikan dan Energi Baru Terbarukan

Page 8: Audit Energi 2

“AUDIT ENERGI DAPAT DIKATAKAN SEBAGAI ALAT EFEKTIF UNTUK

MENENTUKAN ARAH PROGRAM MANAGEMEN ENERGI”

Page 9: Audit Energi 2

KENDALA PELAKSANAAN • Perhatian yang terlalu besar kepada upaya mengejar target produksi

sehingga aspek efisiensi terlupakan;

• Lemahnya kemampuan analisis penggunaan data energi dan data

operasi untuk keperluan "managerial control”;

• Tidak menyadari manfaat penghematan energi bagi perusahaan dan

bagi masyarakat, serta kurangnya kemampuan analisis untuk

memperkirakan potensi penghematan energi yang dimiliki;

• Terbatasnya data sehingga tidak mengetahui berapa jumlah

sebenarnya konsumsi energi untuk proses, untuk bagian-bagiannya

atau unit-unitnya; seringkali hanya mengetahui data agregat

konsumsi energi tanpa perincian dimana saja energi itu dipakai dan

berapa besar masing-masing penggunaan.

Pusdiklat Ketenagalistrikan dan Energi Baru Terbarukan

Page 10: Audit Energi 2

KENDALA PELAKSANAAN • Kurangnya pengetahuan tentang teknik konservasi energi, sehingga

tidak mengetahui cara-cara operasional dan "housekeeping"

sederhana dan murah untuk menghemat energi.

• Tidak mengetahui cara dan teknik audit energi.

• Tidak mengetahui karakteristik performance alat-alat.

• Tidak memahami konsep energi, hubungannya dengan panas, kerja,

suhu, tekanan dsb.

• Kurang mengetahui harga relatif berbagai macam jenis/bahan energi.

• Kurangnya alat-alat ukur yang seharusnya tersedia di tempat-tempat

yang memerlukan.

• Belum adanya sistim manajemen energi intern maupun secara

nasional

Pusdiklat Ketenagalistrikan dan Energi Baru Terbarukan

Page 11: Audit Energi 2

PELAKSANA AUDIT ENERGI

• Petugas teknis berpengalaman baik dalam desain maupun operasi dan pemeliharaan fasilitas energi yang akan diaudit;

• Kualifikasi dan pengalaman tim auditor serta lamanya kegiatan audit tergantung pada lingkup kegiatan;

• Umumnya suatu kegiatan audit energi dilakukan oleh suatu tim yang terdiri dari tiga atau empat orang dengan latar belakang mekanikal, elektrikal dan kimia tergantung pada object yang diaudit.

Pusdiklat Ketenagalistrikan dan Energi Baru Terbarukan

Page 12: Audit Energi 2

WAKTU PELAKSANA A-E• KEGIATAN AUDIT ENERGI SEBAIKNYA DILAKUKAN

SECARA PERIODIK;

• MEMERIKSA EFISIENSI PENGGUNAAN ENERGI SECARA REGULAR PADA SELURUH FASILITAS ENERGI MERUPAKAN KEHARUSAN GUNA MENILAI EFEKTIFITAS DAN KECENDRUNGAN KONSUMSI ENERGI DI SELURUH AREA OPERASI FASILITAS ENERGI;

• FREKUENSI PELAKSANAAN AUDIT TERGANTUNG PADA EFEKTIVITAS PROGRAM MANAJEMEN ENERGI, JUGA TERGANTUNG PADA KEBIJAKAN FINANSIAL YANG DITETAPKAN.

Pusdiklat Ketenagalistrikan dan Energi Baru Terbarukan