arti lambang koperasi2

4

Upload: greend-amelia

Post on 11-Jul-2016

9 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

fsafasfasfa

TRANSCRIPT

Tujuan dan Manfaat   Koperasi Tujuan dan Manfaat KoperasiTujuan Koperasi1. Untuk meningkatkan kesejahteraan anggota dan masyarakat.2. Membangun tatanan perekonomian nasional agar terwujud

masyarakat yang maju, adil dan makmurManfaat Koperasi1. Meningkatkan kesejahteraan anggota dan kemakmuran

masyarakat, bukan mengejar keuntungan pribadi2. Menyediakan kebutuhan para anggota3. Mempermudah para anggota untuk memperoleh modal usaha4. Koperasi merupakan dasar untuk memperkokoh

perekonomian rakyat Menyebutkan perbedaan antara koperasi dan badan usaha lainnya

No Koperasi Badan Usaha Bukan Koperasi

1Meningkatkan kesejahteraan anggota Mencari keuntungan sebesar – besarnya

2 Modal berasal berasal dari anggotaModal berasal dari perorangan atau sekelompok orang sebagai pemegang saham

3

Keuntungan(SHU) dibagi setiap tahun berdasar besarnya jasa usaha kepada koperasi Keuntungan dibagi berdasarkan besarnya saham

4Keanggotaan koperasi bersifat sukarela dan terbuka Keanggotaan terbatas hanya pada pemilik modal

5Kekuasaan tertinggi terletak pada rapat anggota

Kekuasaan tertinggi terletak pada rapat umum pemegang saham

6Setiap anggota mempunyai hak suara Hak suara berdasar jumlah saham yang dimiliki

JENIS-JENIS KOPERASI DI   INDONESIA 1. A.   Koperasi Berdasarkan Jenisnya ada 4, yaitu :

Koperasi Produksi (Koperasi Produksi melakukan usaha produksi atau menghasilkan barang)

Koperasi konsumsi (Koperasi Konsumsi menyediakan semua kebutuhan para anggota dalam bentuk barang)

Koperasi Simpan Pinjam (Koperasi Simpan Pinjam melayani para anggotanya untuk menabung dengan mendapatkan imbalan)

Koperasi Serba Usaha (Koperasi Serba Usaha (KSU) terdiri atas berbagai jenis usaha)

1. B.    Berdasarkan keanggotaannya

Koperasi Pegawai Negeri (Koperasi ini beranggotakan para pegawai negeri baik pegawai pusat maupun daerah)

Koperasi Pasar (Koppas) (Koperasi pasar beranggotakan para pedagang pasar)

Koperasi Unit Desa (KUD) (Koperasi Unit Desa beranggotakan masyarakat pedesaan. KUD melakukan kegiatan usaha bidang ekonomi terutama berkaitan dengan pertanian atau perikanan (nelayan)

Koperasi Sekolah (Koperasi sekolah beranggotakan warga sekolah yaitu guru, karyawan, dan siswa)

1. C.   Berdasarkan Tingkatannya

Koperasi Primer (Koperasi primer merupakan koperasi yang beranggotakan orang-orang)

Koperasi sekunder (Koperasi sekunder merupakan koperasi yang beranggotakan beberapa koperasi)

1. D.   Jenis koperasi berdasarkan fungsinya

Koperasi Konsumsi (didirikan untuk memenuhi kebutuhan umum sehari-hari para anggotanya)

Koperasi Jasa (adalah untuk memberikan jasa keuangan dalam bentuk pinjaman kepada para anggotanya)

Koperasi Produksi (Bidang usahanya adalah membantu penyediaan bahan baku, penyediaan peralatan produksi, membantu memproduksi jenis barang tertentu serta membantu menjual dan memasarkannya hasil produksi tersebut)