art kreatif- visual-spatial

24
MANFAAT KREATIF VISUAL-SPATIAL

Upload: relanto-m

Post on 27-May-2015

1.200 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

Sebuah pemahaman mendasar tentang kecerdasan visual spasial dan kaitannya dengan masa depan.

TRANSCRIPT

Page 1: Art kreatif- visual-spatial

MANFAAT KREATIFVISUAL-SPATIAL

Page 2: Art kreatif- visual-spatial

ART-KREATIF -VISUAL 2

KONDISI EKONOMI INDONESIA SAAT INI

Laporan Badan Pusat Statistik (Februari 2009) menyatakan bahwa ada sekitar 626 ribu pengangguran di Indonesia merupakan pengangguran lulusan universitas. Per Februari 2010, angka pengangguran terbuka mencapai 8,59 juta orang. Sebanyak 1,22 juta orang atau 14,24 persen di antaranya adalah sarjana.Berarti meningkat sekitar 50%.

Page 3: Art kreatif- visual-spatial

ART-KREATIF -VISUAL 3

KEUNGGULAN SISTEM PENDIDIKAN DI NEGERI TETANGGA :Mulai tahun 1997, Singapura menawarkan musik

dan seni sebagai program pilihan, karena pogram ini dapat mengembangkan kreativitas dan inovasi sumber daya manusia Singapura.

Di Amerika UU khusus pendidikan kejuruan sudah dikembangkan sejak tahun 1800-an.

Pemerintah Inggris mengungkapkan bahwa industri kreatif telah menciptakan lebih dari satu juta pekerjaan dan memberikan keuntungan sebesar 112,5 miliar poundsterling bagi perekonomian Inggris (DCMS Dokumen Pemetaan Industri Kreatif 2001).

Page 4: Art kreatif- visual-spatial

ART-KREATIF -VISUAL 4

KELEMAHAN SISTEM PENDIDIKAN KITA :

Terlalu mengutamakan “hard skill” /otak kiri sehingga mengakibatkan kita kurang menggunakan intuisi, daya prediksi,kreatifitas,lemah dalam visi,kemampuan perspektif,empati yang berguna dalam menjalin teamwork,toleransi dalam bermasyarakat ,kemampuan menyusun strategi yang holistik,menggali potensi diri,menghargai kearifan lokal,membuat forecast atau konsep dalam pekerjaan.

Page 5: Art kreatif- visual-spatial

ART-KREATIF -VISUAL 5

“The only thing WORSE

than BEING BLIND

is HAVING SIGHT

but NO VISION”-Helen Keller-

Page 6: Art kreatif- visual-spatial

ART-KREATIF -VISUAL 6

KECERDASAN VISUAL-SPATIAL ADALAH

Page 7: Art kreatif- visual-spatial

ART-KREATIF -VISUAL 7

“KEMAMPUAN UNTUK MELIHAT,MENGANALISA,MENGIDENTIFIKASI DAN MENYIMPULKAN SAMPAI MEMUTUSKAN BERDASARKAN BENTUK,WARNA,GARIS,LENGKUNG,PANJANG,PENDEK,GERAK DINAMIS MAUPUN STATIS DARI SEMUA YANG TERLIHAT OLEH MATA DAN MEREKONSTRUKSIKANNYA DENGAN AKURAT DI DALAM PIKIRAN KITA ”

Page 8: Art kreatif- visual-spatial

ART-KREATIF -VISUAL 8

KEMAMPUAN INI HARUS DIMILIKI OLEH : InsinyurSalesmanArsitekPengusahaFisikawanPanglima perangPilotPembuat GameChef

DesainerKartograferPembuat filmDokterAstronautFotograferForensic

AccountantGuru

Page 9: Art kreatif- visual-spatial

ART-KREATIF -VISUAL 9

APLIKASINYA DALAM INDUSTRI

Page 10: Art kreatif- visual-spatial

ART-KREATIF -VISUAL 10

KETIKA TENAGA MANUSIA SUDAH BISA DIGANTIKAN OLEH MESIN

Page 11: Art kreatif- visual-spatial

ART-KREATIF -VISUAL 11

DIBUTUHKAN PARA VISIONERUNTUK MEMBUKA INDUSTRI BARU

Page 12: Art kreatif- visual-spatial

ART-KREATIF -VISUAL 12

POSISINYA DALAM PIRAMIDA INDUSTRI

INOVATOR/INVENTOR

PRODUKSI

MARKETING

KREATIFVISUAL

Page 13: Art kreatif- visual-spatial

ART-KREATIF -VISUAL 13

“Managers focus on control, leaders on goals, visionary leaders on change”

-STEVE JOBS-

Page 14: Art kreatif- visual-spatial

ART-KREATIF -VISUAL 14

SEBAGAI BANGSA YANG KREATIFITAS VISUALNYASUDAH DIAKUI OLEH DUNIA

Page 15: Art kreatif- visual-spatial

ART-KREATIF -VISUAL 15

“KEHANCURAN PERADABAN SUATU BANGSA DIAWALI DENGAN RUNTUHNYA KEBANGGAAN PADA KREATIFITAS & KEARIFAN LOKAL”

- RELANTO -

Page 16: Art kreatif- visual-spatial

ART-KREATIF -VISUAL 16

DI NEGERI YANG KAYA RAYA INI

Page 17: Art kreatif- visual-spatial

ART-KREATIF -VISUAL 17

KEMAMPUAN VISUAL-SPATIAL AKAN JADI KOMODITAS YANG DIHARGAI MAHAL

Page 18: Art kreatif- visual-spatial

ART-KREATIF -VISUAL 18

KREATIF VISUAL DI MASA DEPAN

Page 19: Art kreatif- visual-spatial

ART-KREATIF -VISUAL 19

MODUL YANG TELAH KAMI SIAPKAN

NAMA MODUL KOMPETENSI

CFC-COLORING FOR KIDS

MELATIH KEMAMPUAN ANAK DALAM MEWARNAI DAN PENGENALAN WARNA,PENGENALAN WARNA GRADASI DAN PENGENDALIAN MATERI GAMBAR

DFK-DRAWING FOR KIDS

MELATIH KEMAMPUAN ANAK DALAM MENGGAMBAR DAN MEWARNAI SERTA MENGEMBANGKAN PROSES KOGNITIF DAN IMAJINASI ANAK

MANGA CLASS PENCIPTAAN DAN PENOKOHAN KARAKTER,MEMBUAT BACKGROUND,PERSEPSI SERTA IDE CERITA YANG DITUANGKAN KE DALAM PANEL KOMIK MAUPUN CERGAM

SKETCHING CLASS MENGGAMBAR DENGAN TANGAN DAN BERMAIN DENGAN PERSPEKTIF,GRADASI BAIK WARNA MAUPUN HITAM PUTIH UNTUK MEMBUAT SEBUAH KARYA VISUAL YANG DIDASARI DENGAN KAIDAH-KAIDAH ARTISTIK

Page 20: Art kreatif- visual-spatial

ART-KREATIF -VISUAL 20

MODUL YANG TELAH KAMI SIAPKAN

NAMA MODUL KOMPETENSI

CREATIVE SKETCHING

ANAK MEMPUNYAI KEMAMPUAN ANALISA,ADAPTASI & MENYIAPKAN MASA DEPANNYA SENDIRI

MINDMAP ANAK MAMPU MENGEKSPRESIKAN KEINGINANNYA.BERKREASI DENGAN PIKIRANNYA SENDIRI.TERMASUK MENJABARKAN SOLUSI DAN PERMASALAHANNYA

MANDALA CREATIVE ANAK MEMILIKI KEMAMPUAN EMPATI,BERPIKIR GLOBAL SEKALIGUS KREATIF

SPATIAL SMART ANAK MEMILIKI KEMAMPUAN SPATIAL ;YAITU ANALISA & APLIKASI TERHADAP SEMUA HAL YANG BERKAITAN DENGAN BIDANG-BIDANG GEOMETRI

SMART COLOR ANAK MEMILIKI PEMAHAMAN KOMPREHENSIF MENGENAI WARNA DAN KAITANNYA DENGAN PSIKOLOGI DAN PERADABAN MANUSIA

Page 21: Art kreatif- visual-spatial

ART-KREATIF -VISUAL 21

MODUL YANG TELAH KAMI SIAPKAN

NAMA MODUL KOMPETENSI

PAINTING CLASS TEHNIK MENGGAMBAR DAN MEWARNAI DENGAN CAT POSTER/CAT AIR DI ATAS MEDIA KERTAS

CANVAS CLASS TEHNIK MENGGAMBAR DAN MEWARNAI DENGAN CAT MINYAK/ACRYLIC DI ATAS MEDIA KANVAS

Page 22: Art kreatif- visual-spatial

ART-KREATIF -VISUAL 22

STANDAR EKSTERIOR & INTERIOR KIANDO

Page 23: Art kreatif- visual-spatial

ART-KREATIF -VISUAL 23

KEUNGGULAN YANG TIDAK DIMILIKI KOMPETITORSetiap (tiga) 3 bulan

sekali peserta kursus akan mendapat evaluasi perkembangan.

Program Creative Sketching,MindMap,Spatial Smart,Smart Color dan Mandala Creative yang membuat siswa lebih unggul dari kawan-kawannya.

Page 24: Art kreatif- visual-spatial

ART-KREATIF -VISUAL 24

DARI RELANTO UNTUK INDONESIA