aritmatika sosial

6
1. Bagaimanakah cara menghitung nilai per unit jika diketahui nilai keseluruhan dan banyak unit? a. nilai per unit = nilai keseluruhan + banyak unit b. nilai per unit = nilai keseluruhan - banyak unit c. nilai per unit = nilai keseluruhan x banyak unit d. nilai per unit = nilai keseluruhan : banyak unit 2. Pak Aji membeli sebuah mobil bekas seharga Rp25.000.000,00. Untuk perbaikannya, Pak Aji harus mengeluarkan biaya sebesar Rp1.500.000,00. Setelah beberapa bulan, Pak Aji memutuskan untuk menjual mobilnya itu dan ternyata ia mengalami kerugian sebesar Rp8.000.000,00. Berapakah harga jual mobil tersebut? a. Rp18.500.000,00 c. Rp17.000.000,00 b. Rp34.500.000,00 d. Rp31.500.000,00 3. Bilamana seseorang dikatakan mendapatkan keuntungan? a. Jika harga beli lebih besar dari harga jual b. Jika harga beli lebih kecil dari harga jual c. Jika harga beli sama dengan harga jual d. Jika harga jual lebih kecil dari harga beli 4. Seorang pedagang membeli 1 gross pensil seharga Rp141.000,00. Jika pedagang tersebut menjual pensil tersebut dengan harga Rp1.500 per batang, berapa keuntungan yang diperoleh pedagang tersebut? a. Rp84.000,00 c. Rp9.000,00 b. Rp76.500,00 d. Rp75.000,00 5. Pak Amir membeli 15 lusin buku dengan harga Rp17.500,00 per lusin. Untuk biaya transportasi ia mengeluarkan uang sebesar Rp35.000,00. Jika ia memperoleh uang sebesar Rp372.500,00 dari hasil penjualan seluruh buku tersebut, maka ia mendapatkan ………..

Upload: zainul-anwar

Post on 30-Jan-2016

419 views

Category:

Documents


6 download

DESCRIPTION

aritmatikan sosial

TRANSCRIPT

Page 1: aritmatika sosial

1. Bagaimanakah cara menghitung nilai per unit jika diketahui nilai keseluruhan dan banyak unit?

a. nilai per unit = nilai keseluruhan + banyak unit

b. nilai per unit = nilai keseluruhan - banyak unit

c. nilai per unit = nilai keseluruhan x banyak unit

d. nilai per unit = nilai keseluruhan : banyak unit

2. Pak Aji membeli sebuah mobil bekas seharga Rp25.000.000,00. Untuk perbaikannya, Pak Aji harus

mengeluarkan biaya sebesar Rp1.500.000,00. Setelah beberapa bulan, Pak Aji memutuskan untuk

menjual mobilnya itu dan ternyata ia mengalami kerugian sebesar Rp8.000.000,00. Berapakah harga

jual mobil tersebut?

a. Rp18.500.000,00 c. Rp17.000.000,00

b. Rp34.500.000,00 d. Rp31.500.000,00

3. Bilamana seseorang dikatakan mendapatkan keuntungan?

a. Jika harga beli lebih besar dari harga jual

b. Jika harga beli lebih kecil dari harga jual

c. Jika harga beli sama dengan harga jual

d. Jika harga jual lebih kecil dari harga beli

4. Seorang pedagang membeli 1 gross pensil seharga Rp141.000,00. Jika pedagang tersebut menjual

pensil tersebut dengan harga Rp1.500 per batang, berapa keuntungan yang diperoleh pedagang

tersebut?

a. Rp84.000,00 c. Rp9.000,00

b. Rp76.500,00 d. Rp75.000,00

5. Pak Amir membeli 15 lusin buku dengan harga Rp17.500,00 per lusin. Untuk biaya transportasi ia

mengeluarkan uang sebesar Rp35.000,00. Jika ia memperoleh uang sebesar Rp372.500,00 dari hasil

penjualan seluruh buku tersebut, maka ia mendapatkan ………..

a. Untung Rp75.000,00 c. Rugi Rp75.000,00

b. Untung Rp145.000,00 d. Rugi Rp145.000,00

6. Seorang pemilik dealer membeli sebuah mobil bekas. Untuk memperbaiki mobil tersebut ia harus

mengeluarkan biaya sebesar Rp400.000,00. Setelah beberapa bulan, mobil tersebut laku terjual dengan

harga Rp21.160.000,00. Jika dari penjualan tersebut pemilik dealer mendapat keuntungan sebesar

15%, maka berapakah harga pembelian mobil bekas tersebut?

a. Rp18.400.000,00 c. Rp18.000.000,00

Page 2: aritmatika sosial

b. Rp17.986.000,00 d. Rp17.926.000,00

7. Manakah yang benar dari pernyataan berikut?

a. Bruto = Netto – Tara c. Tara = Bruto – Netto

b. Netto = Bruto + Tara d. Tara = Netto – Bruto

8. Sekarung tepung terigu beratnya 75 kg. Jika berat karung tersebut 0,6 kg, maka berapakah berat

nettonya?

a. 71,4 kg c. 74,6 kg

b. 74,4 kg d. 75,6 kg

9. Pak Darto meminjam uang di koperasi sebesar Rp7.800.000,00 dengan suku bunga 10% per tahun.

Jika pinjaman tersebut harus dibayar dalam jangka waktu 8 bulan, berapakah uang yang harus

dibayarkan Pak Darto setiap bulannya?

a. Rp975.000,00 c. Rp1.053.000,00

b. Rp1.040.000,00 d. Rp1.625.000,00

10. Suku bunga deposito di suatu bank adalah 8% setahun. Jika uang sebesar Rp750.000,00

didepositokan di bank tersebut, maka setelah 15 bulan uang tersebut akan berjumlah ………….

a. Rp900.000,00 c. Rp825.000,00

b. Rp937.500,00 d. Rp675.000,00

11. Jika harga 1 kuintal beras Rp 600.000,00, dijual mengalami kerugian Rp 15.000,00 maka harga

jual tiap kilogram beras tersebut adalah ….

A. Rp5.774,00

B. Rp5.800,00

C. Rp5.850,00

D. Rp5.900,00

12. Pak Edi membuat 8 rak buku dengan biaya Rp 40.000,00/buah. Ketika dijual semuanya laku Rp

60.000,00 per buah. Keuntungan yang diperoleh Pak Edi adalah ….

A. 2,5%

B. 5%

C. 50%

D. 75%

Page 3: aritmatika sosial

13. Harga satu barang dengan diskon 10% diketahui Rp 18.000,00.harga barang sebelum didiskon

adalah ….

A. Rp20.000,00

B. Rp19.800,00

C. Rp21.000,00

D. Rp22.000,00

14. Tina menyimpan uang di bank sebesar Rp 1.200.000,00 dengan suku bunga tunggal 12% setahun.

Bunga yang diterima Tina pada akhir bulan kesebelas adalah ….

A. Rp144.000,00

B. Rp132.000,00

C. Rp160.000,00

D. Rp156.000,00

15. Diketahui berat bruto 3 karung gabah 300 kg. jika tara 1,5%, nettonya adalah ….

A. 290,5 kg

B. 295,5 kg

C. 29,5 kg

D. 297,5 kg

16. Seorang karyawan memperoleh gaji sebulan Rp 1.400.000,00 dengan penghasilan tidak kena pajak

Rp 480.000,00. Jika besar pajak penghasilan 10%, besar gaji yang diterima karyawan itu adalah..

A. Rp920.000,00

B. Rp1.260.000,00

C. Rp1.308.000,00

D. Rp1.352.000,00

17. Bentuk paling sederhana dari perbandingan 412

:334

adalah ….

A. 4 :3

B. 6 :5

C. 5 :6

D. 4 :5

18. Ayah membeli mobil sebuah radio bekas. Untuk memperbaiki radio tersebut Ayah harus

mengeluarkan biaya sebesar Rp20.000,00. Setelah beberapa bulan, radio tersebut dijual dengan

harga Rp110.000,00. Jika dari penjualan tersebut Ayah mendapat keuntungan sebesar 10%, maka

berapakah haega pembelian radio bekas tersebut?

Page 4: aritmatika sosial

19. Rayvan meminjam uang di koperasi sebesar Rp2.400.000,00 dengan suku bunga 10% per tahun.

Jika pinjman tersebut harus dibayar dalam jangka waktu 8 bulan, berapakah Rayvan harus

membayar setiap bulannya?

20. Suatu mobil memerlukan bensin 50 liter untuk menempuh jarak 450 km. jika mobil tersebut

menghabiskan bensin 5 liter, jarak yang ditempuh adalah ….

A. 42 km

B. 43 km

C. 44 km

D. 45 km

21. Seorang pemborong akan membangun rumah dalam waktu 48 hari jika dikerjakan oleh 18 pekerja.

Jika ia menghendaki selesai dalam waktu 32 hari, banyaknya tambahan pekerja yang diperlukan

adalah ….

A. 4 pekerja

B. 9 pekerja

C. 12 pekerja

D. 24 pekerja

22. Untuk 7n=2

4, nilai n adalah ….

A. 14

B. 16

C. 28

D. 24

23. Sebuah segitiga dengan luas daerah 75mm2 diperbesar dengan rasio 4 :3. Segitiga baru luasnya

adalah ….

A. 60 mm2

B. 72 mm2

C. 89 mm2

D. 100 mm2

24.