antropologi kesehatan dan ekologi

Upload: nazrah-elida-huhu

Post on 30-Oct-2015

257 views

Category:

Documents


30 download

DESCRIPTION

Antropologi Kesehatan

TRANSCRIPT

ANTROPOLOGI KESEHATAN DAN EKOLOGI

ANTROPOLOGI KESEHATAN DAN EKOLOGIOLEH :KELAS BKELOMPOK 4

DOSEN PEMBIMBING : FARID AULIAKELOMPOK 4 :

KETUA: NAZRAH ELIDA POHAN121000117ANGGOTA: NOVARIDA SIANIPAR101000247 CHRISTINA SIAHAAN101000212 NIA RIZKI TERMI ARA121000129 NINA ANNISA121000139 NOVA LARYSCA MANIK121000143 EVA AGUSTINA SIHOMBING121000158 KIKI NOVITA121000175 MASNAULI PRATIWI SITOMPUL121000180 WAHYU IHSAN121000201 ASNAH121000204 SYAFIRANEDLY RANGKUTI121000209

FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKATUNIVERSITAS SUMATERA UTARAT.A. 2012/2013

EKOSISTEM DAN SISTEM SOSIAL-BUDAYAPERHATIAN EKOLOGIS DARI PARA AHLI ANTROPOLOGI KESEHATANPALEOPATOLOGIPENYAKIT DAN EVOLUSIMAKANAN DAN EVOLUSIEPIDEMIOLOGIMISTERI KURUEKOLOGI DAN PEMBANGUNANPENYAKIT-PENYAKIT PEMBANGUNAN

KONSEP-KONSEP PENTING DALAM ANTROPOLOGI KESEHATAN DAN EKOLOGI EkosistemAhli antropologi masalah kesling biobudaya = pandangan ekologis (M. Bates 1953:701) Sistem Agresi atau pengelompokan objek-objek yang dipersatukan oleh beberapa bentuk interaksi yang tetap atau saling bergantung, sekelompok unit yang berbeda, yang dikombinasikan sedemikian rupa oleh alam atau oleh seni sehingga membentuk suatu keseluruhan yang Integral dan berfungsi , beroperasi atau bergerak dalam kesatuan.

(Kamus Webster Edisi Kedua)

A. EKOSISTEM DAN SISTEM SOSIAL-BUDAYALanjutan....(antropologi) keseluruhan integral suatu sistem budaya suatu kebudayaan (ekologi) keseluruhan integral suatu ekosistem, yaitu suatu interaksi antara kelompok tanaman dan satwa dengan lingkungan non hidup mereka. (Hardesty 1977:289)Lingkungan habitat , dapat berbeda ukurannya, kompleksitasnya, dan jangka waktunya, mulai dari setetes air kolam, dengan mikroorganismenya sampai pada seluruh bumi dengan kehidupan tanaman dan satwanya.

(Geertz 1963:3) = = = = Lanjutan....Ekosistem yang dipelajari oleh ahli ekologi, yaitu :

Gurun Kalahari tumbuh-tumbuhanSatwa manusiaTundra Kutub SelatanHutan Tropis AmazonPadang Rumput AlpineKolam Air Pasang

Bagaimana agar Ekosistem dan sistem sosial-budaya terus berfungsi?Tema-tema ekologi yang menarik perhatian para ahli antropologi, yaitu :Ahli-ahli patologiGeografiEpidemiologiSosiologimaka :Ekologi manusiaEkologi medisEkologi sosialEkologi penyakitEpidemiologi/epidemiologi sosial

B. PERHATIAN EKOLOGIS DARI PARA AHLI ANTROPOLOGI KESEHATAN Lanjutan....Antropologi kesehatan ekologi, menaruh perhatian pada :Hubungan timbal balik manusia dengan lingkungannyaTingkahlakunyaPenyakit-penyakitnyaCara tingkahlaku dan penyakitnya mempengaruhi evolusiKebudayaannya melalui proses umpan balik

Lanjutan....Pandangan ekologi berguna dalam mempelajari masalah-masalah kesehatan dalam program-program internasional bagi pembangunan dan modernisasi. Lanjutan....Studi ekologi lingkungan, alamiah dan sosial-budaya

Lingkungan manusia penyakit, patologi faktor biologisTapi, faktor sosial-psikologi dan budaya berperan dalam mencetuskan penyakit.Kebudayaan cara-cara merubah lingkungan pasien, dalam perawatan.

Penyakit evolusi manusia, contoh :kecepatan Reproduksi ciri sel sabit (Afrika Barat)Penyakit evolusi kebudayaan, contoh :Bidadari-bidadari kecil (negara Katolik)

=Lanjutan....Nutrisi ciri lingkungan biobudaya kebudayaan, karena dapat dimakanNutrisi lingkungan sosial-budaya contoh, pria makan lebih dulu daripada wanita dan anak-anak

Penyakit/luka manusia purbaPenyakit infeksi yang dapat dikenali, yaitu kerusakan/abses pada tulang akibat dari: Siphilis TuberkulosisFrambosiaOsteomilitisPoliomilitisKustaPenyakit yang diketahui berdasarkan peninggalan tulang-tulang, yaitu :ReumatikCaries gigiRicketsia/tifus/dari kutu badan

C. PALEOPATOLOGILanjutan....Teknik dalam analisis penyakit manusia purba, yaitu :Coprolites (kotoran manusia) jenis makanan (biji-bijian dan gandum)Hasil-hasil kesenian lukisan pada gua dan bejana, patung-patung manusia, kayu, batu gerabah.Peninggalan tulang-tulang adanya kanibalisme dan peperangan.

Lanjutan....Kesimpulan :Dihubungkan dengan bukti-bukti lain seperti tingkah laku gen dan virus adalah bahwa banyak penyakit-penyakit modern tidak terdapat pada penduduk purba dan bahwa spektrim dari penyakit-penyakit yang menyerang manusia sepanjang perkembangannya mungkin lebih kecil daripada yang telah kita alami pada masa sejarah.

(black 1975:515)

Faktor penting dalam evolusi manusia penyakit infeksiMekanisme evolusi proteksi genetik

Contoh proses evolusi, yaitu :Gen yang memberikan resistensi terhadap malaria (Afrika Barat) Anemia sel sabit (sickle-cell) (orang kulit hitam, Amerika)

Frekuensi gen berubah dalam proporsi terhadap nilai kelangsungan hidup (survival), gen itu diberikan kepada carriers dalam ekosistem baru.

Peningkatan frekuensi gen yang adaptif menghilangkan pembatas lingkungan dan memberi kemungkinan perkembangan lebih lanjutbagi adaptasi sosial-ekonomi.

(Wiesenfeld 1967:317)D. PENYAKIT DAN EVOLUSIEvolusi makanan (karakteristik lingkungan)Ukuran tubuh manusiaLeluhur kita herbivorus (20 pound, 2 juta tahun lalu) pemburu-peramu (omnivorus)

Perkembangan makanan kuantitas dan seimbangKwashiorkor defisiensi kalori-protein (lambat laju pertumbuhan)Nutrisi dan Kemampuan manusia beradptasi konsumsi susuSusu air, lemak, protein, enzim, protein, vitamin dll. Laktosa karbohidrat/gula susu paling utama dalam susu E. MAKANAN DAN EVOLUSI Lanjutan....Maka kebiasaan makan dan tradisi dapat menghasilkan tekanan selektif yang memberi kesempatan lebih banyak bagi lebih satu tipe gen dari tipe gen yang lain.

(McCracken 1971: 484 )F. EPIDEMIOLOGI

Berkenaan Dengan :Distribusi Dalam Tempat

Prevalensi Atau Terjadinya Penyakit

Dipengaruhi Oleh Lingkngan Serta Oleh Tingkah Laku Manusia

Lanjutan....Variabel yang digunakan :Perbedaan Umur,Jenis KelaminStatus PerkawinanPekerjaanHub Suku Bngsa Dankelas SosialTingkah Laku IndividuLingkungan Alami.Lanjutan....Tujuan Epidimiologi , yaitu :

Meningkatkan Derajat KesehatanMengurang Timbulnya Ancaman Kesehatan

Penyakit kuru 1950-an Fore Selatan Papua Nugini

wanita dewasa dan anak (kematian)

penyebabnya karena budaya memakan tubuh dan otak darikerabat wanita mereka yang sudah meninggal. (virus yang lamban)

Gejala penyakit ini, yaitu :Deteriorasi progresif (penurunan mental) pada sistem syaraf yang mengarah pada kelumpuhan total dan ketidakmampuan menelan.Komplikasi kelaparan, radang paru-paru, lecet-lecet punggung

Solusi, dengan menghapuskan budaya memakan tubuh dan otak dari kerabat wanita yang sudah meninggal.

G. MISTERI KURU=Ekologi pembangunan, penduduk dunia (+) berbanding terbalik dengan AS, yaitu : Pembangunan , pemanfaatan rasional atas SDM dan disik dapat diperolehKemiskinan dapat diberantasPendidikan menjadi universalPenyakit dapat diatasiStandar kehidupan dapat diterima

Konsep pembangunan intervensi teknologi manusia terhadap keseimbangan alam, yaitu :Pembangunan bendungan-bendungan Pembukaan tambangPeralatan dan irigasi ladang-ladangPembangunan jalan raya, sekolah-sekolah, rumah sakitPengeboran minyakPembangunan pabrik-pabrik

H. EKOLOGI DAN PEMBANGUNANLanjutan....Pertanian merubah keseimbangan ekologi secara besar-besaranRevolusi industri, kecepatan intervensi manusia terhadap alam meningkat (polusi udara)

Pembangunan (+) dan (-)(+), yaitu :Populasi terdapat keseimbanganPopulasi lebih baik keadaannya(-), yaitu : Populasi semakin buruk keadaannya

Lanjutan....Kebudayaan adalah sistem keseimbangan yang rumit yang tidak akan berubah begitu saja, sehingga inovasi yang nampaknya baik bagi suatu kedua dan ketiga bidang lain yang dampaknya melebihi keuntungan yang diharapkan.Penyakit merupakan pencetus dari banyak program-program pembangunan.Pembangunan yang sukses sering secara berarti menyebabkan peningkatan munculnya penyakit-penyakit tertentu.Kita dihadapkan pada mata rantai lingkaran peristiwa yang disebabkan oleh penyakit.

Disebut juga, dengan :IatrogenikDevelop-genikPenyakit yang termasuk dalam klarifikasi ini, yaitu :TripanosomiasisBilharziasisOchoncherciasisFilariasisMalariaMalnutrisiTbc I. PENYAKIT-PENYAKIT PEMBANGUNAN(Hughes dan Hunter 1970:481)Lanjutan....Faktor terjadinya penyakit-penyakit tersebut, yaitu :Danau-danau buatanIrigasi pertanianPembangunan jalan-jalan menyebabkan migrasi tenaga kerja dan perdaganganPerubahan dari pertanian substansi ke pertanian untuk perdaganganUrbanisasi yang cepat

Implikasi-implikasi epidemiologis, yaitu :Pembangunan lembah sungaiPembudidayaan tanahPembangunan jalan rayaUrbanisasiProgram-program kesehatan masyarakat

ADA YANG TIDAK JELAS?PIKIRAN ANDA MULAS?AYO, KONSULTASI DENGAN KAMI GRATISSS SEKARANG JUGA!!!JANGAN TUNDA-TUNDA LAGI!!!

KALAU MASIH MULAS, HUBUNGI PAK FARID......TERIMA KASIHAtas Segala Perhatian

WASSALAMUALAIKUM WR.WB