analisis yuridis sosiologis terhadap penggunaan … · 14. kepada temen – temen seperjuangan anak...

14
ANALISIS YURIDIS SOSIOLOGIS TERHADAP PENGGUNAAN REKAMAN DATA TELEPON OLEH PENYIDIK UNTUK MENGUNGKAP TINDAK PIDANA PEMBUNUHAN ( Studi Kasus Pembunuhan BAP Nomor Pol : BAP/19/I/2012 di wilayah Hukum Polerseta Malang ) PENULISAN HUKUM Oleh : AL FAZINO YANGBO MUSKIE 07400155 UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG FAKULTAS HUKUM 2012

Upload: lyxuyen

Post on 09-Apr-2019

223 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: ANALISIS YURIDIS SOSIOLOGIS TERHADAP PENGGUNAAN … · 14. Kepada temen – temen seperjuangan anak merantau dari SMA hingga sekarang, si pala lucu plus leher lucu Dimas Nugroho Putra,

ANALISIS YURIDIS SOSIOLOGIS TERHADAP PENGGUNAAN

REKAMAN DATA TELEPON OLEH PENYIDIK UNTUK

MENGUNGKAP TINDAK PIDANA PEMBUNUHAN

( Studi Kasus Pembunuhan BAP Nomor Pol : BAP/19/I/2012

di wilayah Hukum Polerseta Malang )

PENULISAN HUKUM

Oleh :

AL FAZINO YANGBO MUSKIE

07400155

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

FAKULTAS HUKUM

2012

Page 2: ANALISIS YURIDIS SOSIOLOGIS TERHADAP PENGGUNAAN … · 14. Kepada temen – temen seperjuangan anak merantau dari SMA hingga sekarang, si pala lucu plus leher lucu Dimas Nugroho Putra,

PENULISAN HUKUM

ANALISA YURIDIS SOSIOLOGIS TERHADAP PENGGUNAAN

REKAMAN DATA TELEPON OLEH PENYIDIK DALAM UPAYA

MENGUNGKAP TINDAK PIDANA PEMBUNUHAN

(Studi Kasus Pembunuhan BAP Nomor Pol : BAP/19/I/2012

di Wilayah Hukum Polresta Malang)

Disusun dan diajukan untuk memenuhi salah satu syarat

memperoleh gelar kesarjanaan dalam bidang ilmu hukum

ALFAZINO Y M

07400155

FAKULTAS HUKUM

UNIVERSITAS MUHAMMADYAH MALANG

2012

Page 3: ANALISIS YURIDIS SOSIOLOGIS TERHADAP PENGGUNAAN … · 14. Kepada temen – temen seperjuangan anak merantau dari SMA hingga sekarang, si pala lucu plus leher lucu Dimas Nugroho Putra,
Page 4: ANALISIS YURIDIS SOSIOLOGIS TERHADAP PENGGUNAAN … · 14. Kepada temen – temen seperjuangan anak merantau dari SMA hingga sekarang, si pala lucu plus leher lucu Dimas Nugroho Putra,
Page 5: ANALISIS YURIDIS SOSIOLOGIS TERHADAP PENGGUNAAN … · 14. Kepada temen – temen seperjuangan anak merantau dari SMA hingga sekarang, si pala lucu plus leher lucu Dimas Nugroho Putra,

SURAT PERNYATAAN

Penulisan Hukum Bukan Hasil Plagiat

Yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama : Alfazino Yangbo Muskie

NIM : 07400155

Dengan ini saya menyatakan bahwa Penulisan Hukum ini adalah benar – benar karya

saya, dan dalam penulisan hukum ini tidak ada karya orang lain yang telah

dipublikasikan, juga bukan karya orang lain dalam rangka mendapatkan gelar

kesarjanaan di Perguruan Tinggi, selain yang diacu dalam dan/atau dalam daftar

pustaka.

Demikian surat [pernyataan ini saya buat, jika di kemudian hari terbukti karya ini

merupakan karya orang lain yang diplubikasikan maupun dalam rangka memperoleh

gelar kesarjanaan di Perguruan Tinggi, saya sanggup dicabut gelar kesarjanaan saya.

Malang, 22 April 2012

Yang menyatakan

Alfazino Yangbo Muskie

Page 6: ANALISIS YURIDIS SOSIOLOGIS TERHADAP PENGGUNAAN … · 14. Kepada temen – temen seperjuangan anak merantau dari SMA hingga sekarang, si pala lucu plus leher lucu Dimas Nugroho Putra,

KATA PENGANTAR

Bismillahirrohmanirrohim

Puji syukur kehadiran Allah SWT yang telah melimpahkan Rahmanya

sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan skripsi ini dengan judul

“ANALISA YURIDIS SOSIOLOGIS TERHADAP PENGGUNAAN

REKAMAN DATA TELEPON OLEH PENYIDIK DALAM UPAYA

MENGUNGKAP TINDAK PIDANA PEMBUNUHAN “

Selama menyusun dari awal hingga berakhirnya penulisan hukum ini, penulis

telah banyak menerima bantuan, dukungan, pengarahan dan masukan dari berbagai

pihak, oleh karena itu melalui kesempatn ini, penulis ingin menyampaikan ucapan

terima kepada :

1. Allah SWT sebagai Tuhan penguasa alam semesta.

2. Rosul junjungan Muhammad SAW shalawat dan salam untuknya.

3. Kedua orang tua saya Tommy Muskie dan Dhennok Trinning Tyah Asih yang

telah membesarkan, membimbing, menjaga, dan mendoakan saya, tidak ada

satu pun pembanding di dunia ini yang sama dengan kalian, sembah sujud dan

hormat ananda.

Page 7: ANALISIS YURIDIS SOSIOLOGIS TERHADAP PENGGUNAAN … · 14. Kepada temen – temen seperjuangan anak merantau dari SMA hingga sekarang, si pala lucu plus leher lucu Dimas Nugroho Putra,

4. Nenek saya Hj Suyatmi Kardiono yang menjadi orang tua saya selama di

malang, maaf atas sifat manja saya, terimah kasih nenek.

5. Almrahum kakak tercinta Vieke Anggun Saputri yang menjadi pelecut hati

saya betapa berharganya hidup ini, dan kakak tertua dan tercantik “ Piao

Liang “ Chennita Sabatini Putri.

6. Bapak Surya Anoraga S.H.,M.HUM sebagai pembimbing pertama saya,

terima kasih sudah membimbing saya selama ini.

7. Bapak Wasis Supriyanto, SH.,M,SI sebagai pembimbing kedua saya, terima

kasih sudah membimbing saya selama ini.

8. Dr. Muhadjir Effendy, MAP., Selaku Rektor Universitas Muhammadiyah

Malang.

9. Sidik Sunaryo, SH., M.Si selaku Dekan Fakultas Hukum Universitas Hukum

Universitas Muhammadiyah Malang beserta jajaran pimpinan.

10. Bapak Ibu dosen Fakultas Hukum Universitas muhammadiyah Malang yang

telah membimbing dan memberikan masukan dalam penulisan tugas akhir ini.

11. Seluruh Pengajar dan Staf Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah

Malang terimakasih buat masukan, pengertian dan nasehat serta bantuannya

dalam peyelesaian skripsi ini.

Page 8: ANALISIS YURIDIS SOSIOLOGIS TERHADAP PENGGUNAAN … · 14. Kepada temen – temen seperjuangan anak merantau dari SMA hingga sekarang, si pala lucu plus leher lucu Dimas Nugroho Putra,

12. Kepada teman-teman Akademik yang bersedia meluangkan waktunya

memberikan informasi yang dibutuhkan dalam penelitian ini. Thanks juga

buat do’anya;

13. Cekli Setya Pratiwi, SH., LL.M sebagai wali dosen yang selama ini menjadi

wali saya di bangku kuliah.

14. Kepada temen – temen seperjuangan anak merantau dari SMA hingga

sekarang, si pala lucu plus leher lucu Dimas Nugroho Putra, si lemot Rio

Sujarwo, si otot rian hidayat dan si chocochip pak ustad Muhammad Andre

Setiawan, semoga kita tetap best friend dari sekarang sampai tua nanti.

15. Buat temen – temen seperjuangan bimbingan, erik, fikri, serta temen – temen

yang lain.

16. Buat temen – temen KKN Kelompok, aku kangen kalian, ayok reuni lagi.

17. Buat anak – anak MIREMA, Madridista Arema, terima kasih sudah menjadi

temen seperjuangan dalam mendukund Madrid, HALA MADRID, VAMOS.

18. Buat dua crazy brother anggito dan mahir, ayok ke jalan yang benar rek.

19. Wanita ? lagi jomblo, hehe jadi buat mantan aj yang paling special, linglung,

dan unyu, miss u all.

20. Teman-teman seperjuangan semasa SMA, semoga Allah SWT senantiasa

melimpahkan rahmat serta kesehatan kedapa mereka semua. “Amien”.

21. Dan Semua Pihak yang tidak bisa saya sebutkan satu persatu baik langsung

maupun secara tidak langsung atas terselesaikannya tugas akhir ini.

Page 9: ANALISIS YURIDIS SOSIOLOGIS TERHADAP PENGGUNAAN … · 14. Kepada temen – temen seperjuangan anak merantau dari SMA hingga sekarang, si pala lucu plus leher lucu Dimas Nugroho Putra,

Dalam penyusunan skripsi ini penulis telah berusaha untuk

menyelesaikan dengan sebaik mungkin. Namun penulis menyadari

sepenuhnya bahwa hasil penyusunan skripsi ini masih jauh dari sempurna,

oleh sebab itu penulis mengharapkan saran dan kritik dari semua pihak

yang bersifat membangun sehingga dapat dipergunakan untuk perbaikan di

masa mendatang.

Semoga Allah SWT membalas semua kebaikan yang lebih besar atas

segala amal dan jasa yang diberikan kepada penulis. Akhirnya Penulis

mengucapkan banyak terimakasih buat semuanya dan berharap semoga penulisan

hukum atau skripsi ini dapat bermanfaat bagi kita semua. Amien . . .

Wallahumuwafiq ila aqwamitthoriq

Malang, 22 April 2012

Penulis

Alfazino Yangbo Muskei

Page 10: ANALISIS YURIDIS SOSIOLOGIS TERHADAP PENGGUNAAN … · 14. Kepada temen – temen seperjuangan anak merantau dari SMA hingga sekarang, si pala lucu plus leher lucu Dimas Nugroho Putra,

DAFTAR ISI

Halaman

Lembar Cover/Sampul Dalam…………………………………………………… i

Lembar Pengesahan…………………………………………………………….... ii

Surat Pernyataan Penulisan Hukum Bukan Hasil Plagiat……………………….. iii

Ungkapan Pribadi/Motto………………………………………………………... iv

Abstraksi………………………………………………………………………… v

Kata Pengantar………………………………………………………………….. vii

Daftar Isi………………………………………………………………………… xi

Daftar Lampiran ………..………………………………………………………. viii

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Masalah ………………………………………… 1

B. Perumusan Masalah..…………………………………………… 3

C. Tujuan Penelitian ……………………………………………….. 3

E. Manfaat Penelitian.……………………………………………… 4

D. Metode Penelitian …………………………………………….... 5

F. Sistematika Penulisan.………………………………………..... 8

BAB II TINJAUAN UMUM

A. Kepolisian, Penyidik dan Tehknis Penyidikan……………….... 12

1. Kepolisian………………………………………………….. 12

Page 11: ANALISIS YURIDIS SOSIOLOGIS TERHADAP PENGGUNAAN … · 14. Kepada temen – temen seperjuangan anak merantau dari SMA hingga sekarang, si pala lucu plus leher lucu Dimas Nugroho Putra,

a. Pengertian Kepolisian .………………………………… 12

b. Fungsi Kepolisian ……………………………………... 12

c. Tujuan Kepolisian……………………………………… 13

d. Tugas dan Wewenang Kepolisian ……………………… 13

e. Struktur Organisasi Kepolisian .………………………… 14

2. Penyidik ..…………………………………………………… 14

a. Pengertian Penyidik …..……………………………….. 14

b. Wewenang Penyidik ..…………………………………. 17

c. Syarat Kepangkatan Penyidik………………………….. 18

3. Teknis Penyidikan ……..…………………………………... 18

a. Pengertian Teknis Penyidikan ..……………………….. 18

b. Fungsi Teknis Penyidikan ..………………………….... 19

c. Penanganan Alat Bukti…………………………..……… 19

B. Tindak Pidana……………………………………………………. 20

a. Pengertian Tindak Pidana………………………………..... 20

b. Unsur – Unsur Tindak Pidana.…………………………….. 23

C. Tindak Pidana Pembunuhan ………………………………….... 25

a. Pengertian Tindak Pidana Pembunuhan ………………….. 25

b. Jenis Kejahatan Terhadap Nyawa ….……………………... 26

c. Unsur – Unsur Pembunuhan..…………………………….... 27

D. Teknologi Informasi dan Dokumen Elektronik………………….. 28

a. Pengertian Teknologi Informasi dan Dokumen Elektronik…. 29

Page 12: ANALISIS YURIDIS SOSIOLOGIS TERHADAP PENGGUNAAN … · 14. Kepada temen – temen seperjuangan anak merantau dari SMA hingga sekarang, si pala lucu plus leher lucu Dimas Nugroho Putra,

b. Alat Bukti Informasi Elektronik dan Dokumen Elektronik…. 29

c. Penyidikan Terhadap Teknologi………………………………29

E. Pembuktian……………………………………………………..… 31

a. Pengertian Pembuktian……………………………………… 31

b. Alat Bukti…………………………………………………… 32

BAB III HASIL PEMBAHASAN DAN PENELITIAN

A. Kasus Posisi………………………………..…………………….. 36

B. Upaya Penyidik dalam Memperoleh dan Menggunakan Rekaman

Data Telepon untuk Mengungkap Tindak

Pidana…………………………………………………………….. 41

C. Manfaat dari Rekaman Data Telepon dalam Mengungkap atau

Membuktikan Tindak Pidana…………………………………….. 53

D. Kendala apa saja yang dihadapi Penyidik Kepolisian dalam Tindak

Pidana dengan menggunakan Rekaman Data Telepon

tersebut…………………………………………………………. 58

BAB IV PENUTUP

A. Kesimpulan ................................................................................. 62

B. Saran-saran .................................................................................. 66

Index……………………………………………………………………………… 68

Daftar Pustaka…………………………………………………………………... 69

Lampiran …………………………………………………………………… 71

Page 13: ANALISIS YURIDIS SOSIOLOGIS TERHADAP PENGGUNAAN … · 14. Kepada temen – temen seperjuangan anak merantau dari SMA hingga sekarang, si pala lucu plus leher lucu Dimas Nugroho Putra,

DAFTAR PUSTAKA

Adami Chazawi, Kejahatan terhadap Nyawa dan Tubuh,Raja Grafindo.

Andi Hamzah, Hukum Acara Pidana Indonesia, Sapta Artha Jaya, Jakarta.

Andi Hamzah, Hukum Acara Pidana, Sinar Grafika, Jakarta, 2001. Persada, Jakarta,2004

Andi Hamzah, Asas-asas Hukum Pidana, Jakarta : Rineka Cipta, 2008.

Barda Nawawi Arif, Bunga Rampai Kebijakan Hukum Pidana, Citra Aditnya Bakti, Bandung, 1996.

Chairul Huda, Dari Tiada Pidana Tanpa Kesalahan Menuju Tiada

Pertanggungjawaban Pidana Tanpa Kesalahan, Jakarta : Kencana Pranada Media Group, 2006

Ermansjah Djaja, Penyelesaian Sengketa Hukum Teknologi Infromasi, Pustaka Timur, Jakarta, 2010. Lamintang Dan Djisman Simosir, Dasar-dasar Hukum Pidana, Citra Aditnya Bakti,

Bandung, 1997. Lilik Mulyadi, Hukum Acara Pidana, Bandung : Citra Aditya Bakti, 2002

Leden Marpaung, Tindak Pidana Terhadap Nyawa dan Tubuh, Sinar Grafika,Jakarta 2000.

Muslan Abdurahman, 2009 Sosiologi dan Metode Penelitian Hukum, UMM Press,

Malang. Martiman Projohamidjojo, Memahami Dasar-dasar Hukum Pidana Indonesia 2, PT.

Pradnya Paramita, Jakarta, 1997. Moeljatno, Azas-Azas Hukum Pidana, Rineka Cipta, Jakarta, 1993.

Makarim Edmon, Kompilasi Hukum Telematika, Raja Grafindo, Jakarta, 2004.

Martiman Prodjohamidjojo, Pembahasan Hukum Acara Pidana dalam Teori dan Praktek, Pradnya Paramita, Jakarta, 1989.

Page 14: ANALISIS YURIDIS SOSIOLOGIS TERHADAP PENGGUNAAN … · 14. Kepada temen – temen seperjuangan anak merantau dari SMA hingga sekarang, si pala lucu plus leher lucu Dimas Nugroho Putra,

P.A.F.Lamintang, Theo Lamintang, Kejahatan Terhadap Nyawa,Tubuh, & Kesehatan, Sinar Grafika, Jakarta, 2010

S.R. Sianturi, Azas-Azas Hukum Pidana di Indonesia dan Penerapannya, Alumni

Ahaem-Petehaem, Jakarta, 1989. Wirjono Prodjodikoro, Asas-Asas Hukum Pidana di Indonesia, PT. Eresco, Jakarta,

1969 Wirjno Projodokoro, Tindak Pidana Tertentu di Indonesia, Refika Adrian, Bandung,

2003. Perundang – undangan :

Undang – undang Kepolisian no. 2 tahun 2002.

Undang - undang No. 8 tahun tentang KUHAP.

Keputusan Presiden No. 70 tahun 2002 tentang organisasi dan Tata Kerja Kepolisian

Republik Indonesia.

Peraturan Pemerintah No. 27 tahun 1983 tentang pelaksanaa KUHAP.

Peraturan Kapolri No. 12 Tahun 2009 tentang Pengawasan dan Pengendalian.

Penanganan Perkara.

UU No. 11 tahun 2008 tentang Informasi dan Transaksi Elektronik.

Undang – Undang No. 39 Tahun 1999 Pasal 14 tentang Hak Asasi Manusia.

Internet :

Irjenpol(P) Drs. Momo, Kelana, tantyasudhirajati.org,