analisa biodiesel

24
Biodiesel Rizky Sabtas Novanda Putra

Upload: eka-septarianda

Post on 08-Jan-2017

65 views

Category:

Science


4 download

TRANSCRIPT

Page 1: Analisa biodiesel

Biodiesel

Rizky Sabtas Novanda Putra

Page 2: Analisa biodiesel

Apa itu Biodiesel?

Fatty Acid Methyl Ester atau FAME atau Biodiesel

merupakan bahan bakar alternative bagi mesin diesel

dan terbuat dari sumber terbaru, seperti minyak

sayur atau lemak hewan.

Page 3: Analisa biodiesel

Kenapa harus biodiesel?

Karena biodiesel merupakan kandidat yang

paling baik untuk menggantikan bahan bakar

fosil sebagai sumber energi transportasi

utama dunia.

Page 4: Analisa biodiesel

PROSES BIODIESEL

Page 5: Analisa biodiesel

Esterifikasi

• Esterifikasi adalah tahap konversi dari asam lemak bebas menjadi ester. Esterifikasi mereaksikan minyak lemak dengan alkohol. Katalis-katalis yang cocok adalah zat berkarakter asam kuat dan, karena ini, asam sulfat, asam sulfonat organik atau resin penukar kation asam kuat merupakan katalis-katalis yang biasa terpilih dalam praktek industrial.

Page 6: Analisa biodiesel

• Esterifikasi biasa dilakukan untuk membuat biodiesel dari minyak berkadar asam lemak bebas. Pada tahap ini, asam lemak bebas akan dikonversikan menjadi metil ester.

Page 7: Analisa biodiesel

Transesterifikasi• Transesterifikasi (biasa disebut dengan

alkoholisis) adalah tahap konversi dari trigliserida (minyak nabati) menjadi alkyl ester melalui reaksi dengan alkohol, dan menghasilkan produk samping yaitu gliserol. metanol adalah yang paling umum digunakan sebagai katalis, karena harganya murah dan reaktifitasnya paling tinggi.

Page 8: Analisa biodiesel

• Tidak seperti esterifikasi yang mengkonversi asam lemak bebas menjadi ester, pada transesterifikasi yang terjadi adalah mengubah trigliserida menjadi ester. Perbedaan antara transesterifikasi dan esterifikasi menjadi sangat penting ketika memilih bahan baku dan katalis. Transesterifikasi dikatalisis oleh asam atau basa, sedangkan esterifikasi hanya dikatalisis oleh asam.

Page 9: Analisa biodiesel

• ANALISA-ANALISA BIODIESEL

Page 10: Analisa biodiesel

Apa yang harus dianalisa?

1. Analisa Acid Value

2. Analisa Moisture Content

3. Analisa Water sedimen

Page 11: Analisa biodiesel

Apa yang dimaksud Analisa Acid Value ?

Acid Value ialah massa dari kalium hidroksida (KOH) dalam milligram yang dibutuhkan untuk menetralkan satu gram sample.

Page 12: Analisa biodiesel

Apa saja alat dan bahan yang harus disiapkan dalam Analisa Acid Value ?

Alat1. Erlenmeyer 300ml2. Pipet tetes

3. Digital buret 50ml4. Neraca analitik

Bahan1. Sampel biodiesel2. NaOH 0.1N3. Indicator phenolphthalein 1%4. Larutan isopropyl alkohaol netral

Page 13: Analisa biodiesel

Bagaimana Prosedure Kerja Analisa Acid Value?

1. Timbang sampel dalam erlenmeyer sebanyak 20gr

2. Tambahkan 50ml isopropiyl alkohol netral3. Tambahkan indicator phenolphthalein 2-3

tetes dan titar dengan larutan NaOH sambil digoyang-goyangkan sambai warna akhir ungu seulas

Page 14: Analisa biodiesel

Bagaimana perhitungan dalam Analisa Acid Value ?

VxNx56.1Acid Value=

W

V = Volume NaOH 0.1N N = Normalitas NaOHW = Berat Sampel

Page 15: Analisa biodiesel

Apa itu analisa moisture caontent?

adalah perbandingan berat air yang terkandung

dalam Sample. Nilai kadar air biasanya

dinyatakan dalam persen ( % ) atau part per

milion (ppm). Dengan metode Karl Fischer.

Page 16: Analisa biodiesel

Apa itu metode Karl Fischer?

Karl Fischer adalah metode standar khusus untuk menentukan kandungan air serta penentuannya mulai dari 100 ppm hingga 100%.

Page 17: Analisa biodiesel

Kenapa memilih metode karl fischer?

dapat mendeteksi air yang terikat secara kimia, akurat ,memiliki kisaran pengujian yang luas dan cepat

Page 18: Analisa biodiesel

Apa saja alat dan bahan yang harus disiapkan dalam metode karl fischer?

• Alat– Syringe –Neraca Analitik–Moisture Meter

• Bahan– Sampel Biodiesel

Page 19: Analisa biodiesel

Bagaimana Prosedure Kerja metode Karl Fischer?

1. Mengambil sampel dengan syringe2. Timbang syringe dalam Neraca Analitik dan

zero kan3. Masukkan syringe dalam Reagen Karl Fisher

dan menekan tombol star4. Timbang berat yang terpakai lalu menekan

tombol sample dan memasukkan berat yang terpakai.

Page 20: Analisa biodiesel

Apa itu Analisa Water And Sedimen?

Kadar air dalam biodiesel merupakan salah satu tolak ukur mutu biodiesel. Kadar air dan sedimen biodiesel yang dihasilkan standarnya dibawah 0,05%.

Page 21: Analisa biodiesel

Kenapa hasil standar analisa water and sedimen dibawah 0,05%?

Karena rendahnya kadar air dan sediment adalah syarat mutu biodiesel dan dapat memperkecil kemungkinan terjadinya reaksi hidrolisis yang dapat menyebabkan kenaikan Kadar Acid Value.

Page 22: Analisa biodiesel

Apa saja alat dan bahan yang harus disiapkan dalam analisa water and sedimen ?

• Alat–Vial 100ml–Centrifuge

• Bahan– Sampel Biodiesel

Page 23: Analisa biodiesel

Bagaimana Prosedure Kerja Analisa Water And Sedimen ?

1. Masukkan sampel kedalam vial 100ml2. Mendinginkan vial di dalam lemari asam 3. Memasukkan vial dalam centrifuge atur

waktu 10menit dan kecepatan 1820rpm(Rotary per minute).

Page 24: Analisa biodiesel

Thank You