standar kompetensi : 7. membaca ; memahami wacana sastra melalui kegiatan membaca buku kumpulan

Post on 04-Jan-2016

79 Views

Category:

Documents

1 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

Standar Kompetensi : 7. Membaca ; Memahami wacana sastra melalui kegiatan membaca buku kumpulan cerita pendek ( cerpen ). Kompetensi Dasar. Menentukan tema , latar , dan penokohan pada cerpen-cepen dalam satu kumpulan cerpen. Tema. pokok permasalahan yang mendasari cerita. - PowerPoint PPT Presentation

TRANSCRIPT

Standar Kompetensi : 7. Membaca; Memahami wacana

sastra melalui kegiatan membaca buku kumpulan cerita pendek (cerpen)

Kompetensi Dasar

Menentukan tema, latar, dan penokohan

pada cerpen-cepen dalam satu kumpulan cerpen

kata kuncinya: apa dan bagaimana

o Apa yang diceritakan?

o Bagaimana hal itu terjadi?

pokok permasalahan yang mendasari cerita

Tema

terdiri dari :

1. Setting tempat

2. Setting waktu

3. Setting sosial

berhubungan dengan perilaku kehidupan sosial masyarakat di suatu tempat (adat istiadat, status sosial, dan sikap)

kata kuncinya: kapan, dimana, dan suasana bagaimana

Setting atau latar

penggambaran sifat batin seseorang yang disajikan dalam cerita

Perwatakan / penokohan

Watak digambarkan dalam 3 sudut pandang :

1. Keadaan fisik meliputi umur, jenis kelamin, ciri-ciri tubuh, cacat jasmani, suku bangsa, dan raut muka.

2. Keadaan psikis meliputi watak, kegemaran, mental, dan keadaan emosi.

3. Keadaan sosiologis meliputi jabatan, pekerjaan, kelas sosial, ras, agama, dan ideologi.

Piko sebagai seorang yang …. Piko menganjurkan orang-orang sedusunnya untuk bekerja gotong royong memperbaiki bandar yang sudah lama tidak cukup mengairi sawah-sawah di desa itu. Walaupun semua penduduk desa sudah menyatakan kesepakatannya, ternyata pada saat mulai bekerja hanya ada enam orang yang mengikuti Piko. Dengan tabah ia meneruskan pekerjaan itu. Karena ketekunan itu, orang-orang perlahan-lahan menyadari kelalaiannya dan akhirnya menggabungkan diri dengan Piko.Jika akan menuliskan kembali cerpen tersebut, kamu akan menggambarkan watak … .a. sabarb. pemarahc. bijaksanad. dermawan

Roy melemparkan amarahnya ke laut, kuat-kuat, lewat batu kerikil. Dia lantas, menepuk-nepuk bahu Dulah. “Bagiku, hidup bukan untuk saling membenci, Dul. Tetapi, untuk saling menghargai dan mengasihi.”

“Kita lelaki, sama-sama punya kekuatan dan keberanian. Itu tergantung kepada kita, apakah bisa memanfaatkannya dengan baik. Atau hanya ugal-ugalan dan sok jagoan.”

(Balada Si Roy karya Gola Gong)

Latar cerita di atas adalah …

a. Di sirkuit

b. Di pantai

c. Di sawah

d. Di rumah

Good Luck

top related