saatnya yang muda berkarya

Post on 12-Jan-2016

66 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

Saatnya Yang Muda Berkarya. Latar Belakang. Saatnya Yang Muda Berkarya merupakan suatu acara yang berisi penggambaran–penggambaran tentang sejarah budaya Indonesia sejak jaman dahulu hingga sekarang. - PowerPoint PPT Presentation

TRANSCRIPT

Saatnya Yang Muda Berkarya

Latar BelakangSaatnya Yang Muda Berkarya merupakan suatu acara yang berisi penggambaran–penggambaran tentang sejarah budaya Indonesia sejak jaman dahulu hingga sekarang.Acara ini bertujuan untuk membangkitkan kembali semangat generasi muda Indonesia agar mereka mampu menjadi penerus, menjadi contoh bagi generasi selanjutnya, saling bahu-membahu,dan mengisi kemerdekaan Indonesia dengan prestasi dan karya nyata yang berguna bagi bangsa dan negara.

Program Description

Format acara: Musik konserDuration : 60 menitLocation : IndoorType program : LiveMain Content: Dapat membangkitkan semangat generasi muda agar bisa terus berkarya untuk bangsa dan negara.Target Audience : f/m, remaja-dewasa

Item Program

-Pertunjukan Opera-Tarian-Musik-VT

Item Program

OperaPertunjukan Opera yang ditampilkan bertema tentang keragaman budaya Indonesia yang diharapkan dapat membangkitkan semangat generasi muda Indonesia. Pemain-pemain opera ini adalah pemain baru hasil audisi dengan menampilkan artis-artis (Ulfa, Ruben Onsu, Eko, Olga Lidya)

Item Program

TarianTarian-tarian yang akan ditampilkan dalam acara ini adalah tarian-tarian yang energik dan penuh semangat dari Alpha Plus Dancer dan Batavia Dancer Studio yang menampilkan suasana-suasana tentang tema keragaman Indonesia.

Item Program

MusikMusik yang ditampilkan dalam acara ini berupa lagu Aku Muda Agnes Monica yang dibawakan oleh beberapa penyanyi (Rosa, Glen F, Rio F, Agnes Monica) dengan diiringi oleh Dian HP Band, serta penampilan kolaborasi band-band (Nidji, Letto, Ungu, Noah) dengan menyanyikan lagu Laskar Pelangi Nidji.

Item Program

VTDalam acara ini akan ditampilkan 3 VT (video trailer) yang mengulas tentang perjalanan hidup bangsa Indonesia

Host

1. Luna Maya2. Daniel Mananta

Plot/Segmen

Segmen IPenampilan Opera yang dimainkan oleh Ulfa, Ruben Onsu, Eko, Olga Lidya dengan judul Opera “Ragam Indonesia” yang menceritakan tentang keragaman budaya Indonesia.

Setelah penampilan Opera selesai, dilanjutkan dengan pembukaan acara oleh Host (Luna Maya, Daniel Mananta)

Segmen II-Chit-chat host menyambut penampilan tarian kreasi yang berjudul Ragam Indonesia yang akan di tarikan oleh Alpha Plus Dancer dan Batavia Dancer Studio.-Kemudian penampilan tarian kreasi yang berjudul Ragam Indonesia.

Segmen III-Chit-chat Host untuk menyambut penampilan lagu Aku Muda yang dibawakan oleh Agnes Monica, Rosa, Glen f, dan Rio f-Pembawaan lagu Aku Muda yang dibawakan oleh Agnes Monica berkolaborasi dengan Rosa, Glen f, Rio f.

Segmen IV-Penampilan dari kolaborasi antara Band Nidji, Letto, Ungu dan Noah yang membawakan lagu Laskar pelangi dari Nidji.- Chit-chat host tentang penampilan dari kolaborasi band yang baru saja selesai tampil.

Segmen V- Chit-chat Host untuk menyambut penayangan 3 VT yang mengulas tentang perjalanan hidup bangsa Indonesia- Penayangan 3 VT- Chit-chat host tentang isi dari VT yang

ditayangkan, dan motovasi apa saja yang ada dalam VT itu.

- Penutupan acara oleh Host dengan memberikan sedikit motivasi untuk penonton yang ada di studio maupun yang ada dirumah.

top related