percobaan hukum ii newton

Post on 14-Jun-2015

275 Views

Category:

Education

11 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

Hukum Newton II

TRANSCRIPT

Percobaan Hukum II NewtonApa yang kamu coba?1. Menganalisis hubungan antara gaya dengan percepatan benda.2. Menganalisis hubungan antara massa dengan percepatan benda.Apa yang kamu duga?1. Bagaimana hubungan antara gaya yang dikerjakan pada benda dengan percepatan benda?2. Bagaimana hubungan antara massa benda dengan percepatan gerak benda?Apa yang kamu sediakan?1. Beban 3. Tali2. Katrol 4. Kereta

Jawablah pertanyaan berikut !1. Apa yang mempengaruhi perbedaan besar percepatan sistem pada percobaan 1 dan 2?2. Bagaimana hubungan antara gaya (berat beban yang digantung) dengan percepatan sistem berdasarkan percobaan 1 dan 2?3. Apa yang mempengaruhi perbedaan besar percepatan sistem pada percobaan 1 dan 3?

4. Bagaimana hubungan antara massa total (massa kereta + massa beban) dengan percepatan kereta berdasarkan percobaan 1 dan 3?5. Seorang pemain sepatu roda yang massanya 50 kg meluncur dengan percepatan 4 m/s2 pada saat resultan gayanya 200 N. Bagaimanakah gerakan pemain sepatu roda jika mengalami perubahan kecepatan seperti dalam tabel?

Lengkapi tabel berikut

Gaya (N) Massa (Kg) Percepatan (m/s2)

200 50 4

100 50 ......

100 25 ......

...... 25 2

200 ..... 5

top related