pendekatan kontekstual dalam pembelajaran ipa sd

Post on 24-May-2015

5.759 Views

Category:

Documents

9 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

Do'a untuk M Fudel Maulana

TRANSCRIPT

PENDEKATAN CTL DALAM PEMBELAJARAN IPA SD

NAMA ANGGOTA :ARDITA WULAN DHARI

DIAH RATNASARIDIAN ADININGTYAS

NI KETUT RESI YULIARINURUL HAFIZOH

PRAJOKO ARIWIBOWO

PENDEKATAN CTL Pengertian CTL 8 Komponen Proses Pembelajaran CTL Ciri – ciri PENDEKATAN ctl menurut blanchard 7 Komponen Utama Dalam Pembelajaran CTL Proses Pembelajaran pendekatan CTL pada

pokok bahasan materi fungsi guru sebagai fasilitator dalam proses

belajar mengajar Kelebihan pendekatan

Contextual Teaching and Learning Kelemahan pendekatan

Contextual Teaching and Learning

TERIMA KASIH

PENGERTIAN PENDEKATAN CTL

konsep belajar yang membantu guru dalam mengaitkan antara pokok bahasan yang diajarkannya dengan situasi dunia nyata siswa dan mendorong siswa membuat hubungan antara pengetahuan yang dimiliki dengan penerapannya dalam kehidupan mereka sehari-hari, dengan melibatkan tujuh komponen utama pembelajaran efektif.

8 KOMPONEN PROSES PEMBELAJARAN CTL

1. Membangun hubungan untuk menemukan makna (relating).

2. Melakukan sesuatu yang bermakna (experiencing).

3. Belajar secara mandiri4. Kolaborasi (collaborating).5. Berpikir kritis dan kreatif (applying).6. Mengembangkan potensi individu

(transfering).7. Standar pencapaian yang tinggi.8. Asesmen yang autentik.

CIRI – CIRI PENDEKATAN CTL MENURUT BLANCHARD

1. Menekankan pada pentingnya pemecahan masalah.

2. Kegiatan belajar dilakukan dalam  berbagai konteks.

3. Kegiatan belajar dipantau dan diarahkan  agar siswa dapat belajar mandiri.

4. Mendorong siswa untuk belajar dengan temannya dalam kelompok atau secara mandiri.

5. Pelajaran menekankan pada konteks kehidupan siswa yang berbeda - beda.

6. Menggunakan penilaian otentik.

7 KOMPONEN UTAMA DLM PENDEKATAN CTL

MENURUT DEPDIKNAS

1. Konstruktivisme (constructivism)2. Menemukan (Inquiry)3. Bertanya (Questioning)4. Masyarakat Belajar (Learning

Community)5. Pemodelan (Modeling)6. Refleksi (Reflection)7. Penilaian yang sebenarnya

( Authentic Assessment)

PROSES PEMBELAJARAN PENDEKATAN CTL PADA

POKOK BAHASAN MATERI DAPAT DILAKSANAKAN

SEBAGAI BERIKUT : Pendahuluan. Pembagian kelompok secara

heterogen. Observasi. Presentasi. Diskusi secara klasikal. Refleksi.

FUNGSI GURU SEBAGAI FASILITATOR DALAM

PROSES BELAJAR MENGAJAR

Menjadikan pengetahuan bermakna dan relevan bagi siswa.

Memberikan kesempatan siswa menemukan dan menerapkan idenya sendiri.

Menyadarkan siswa agar menerapkan strategi mereka sendiri.

KELEBIHAN PENDEKATAN CONTEXTUAL TEACHING

AND LEARNING

dapat membawa dunia peserta didik sebagai media pembelajaran di kelas. Disebutkan bahwa dunia siswa yang di bawa dalam dunia pengajaran, sehingga siswa tidak merasa dipaksa dalam belajar sebagaimana terungkap dalam tabel.

KELEMAHAN PENDEKATAN CONTEXTUAL TEACHING

AND LEARNING

Dapat dilihat dari kesiapan peserta didik untuk berbaur dengan lingkungan sekitarnya. Apabila peserta didik tidak siap dalam artian adanya masalah sosial maka itu yang akan menjadi kelemahan di pendekatan kontekstual. Selain itu dapat dilihat pula kesiapan dari sarana yang diberikan sekolah, kondisi kelas yang kurang menunjang pembelajaran.

top related