pemrograman dan bahasa program

Post on 30-Jul-2015

102 Views

Category:

Education

5 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

Pemrograman dan Bahasa Program

By

Harnawan, A.A.

pendahuluan

Komputer (hardware) dibuat sebagai alat bantu untuk menyelesaikan masalah, apapun permasalahan tersebut, dengan catatan langkah – langkah penyelesaiannya disediakan oleh manusia (brainware) berbentuk sebuah program (software) yang “dimasukkan” kedalam komputer.

komponen utama komputer

Piranti Masukan

CPU(unit pemroses)

Piranti Keluaran

Memori

Belajar memprogram dan belajar bahasa pemrograman

Belajar bahasa pemrogramanBelajar memakai suatu bahasa pemrograman sesuai dengan aturannya

Belajar memprogrambelajar metodologi pemecahan suatu masalah kemudian dituangkan dalam algoritma

bahasa pemrograman

Bahasa Rakitan (Assembly), Fortran, Cobol, Algol, Pascal, C, C++, Basic, Prolog, Simscript, Perl, Java, PHP,

Delphi, Visual basic, Visual Fortran, D-Base

bahasa program berdasar aplikasi kegunaan Bahasa pemrograman bertujuan khusus

(specific purpose programming language) Cobol, Fortran dll

Bahasa pemrograman bertujuan umum (general purpose programming language) C, C++, Basic, Pascal dll

bahasa program berdasar “kedekatan” terhadap bahasa manusia atau mesin

Bahasa tingkat rendah

bahasa mesin, assembly

Bahasa tingkat tinggi

Pascal, Basic, C/C++, Fortran, dll

Bahasa C/C++ dan Pascal

Pascal Bahasa pendidikan

C/C++ Lingkungan penggunaan yang luas

dalam industri perangkat lunak maupun perangkat keras

Beberapa hal penting yang harus diketahui dalam bahasa C / C++ Bersifat case sensitive. Deklarasi disebutkan sebelum program

utama adalah deklarasi variabel yang bersifat global, tetapi sebaliknya untuk deklarasi variabel didalam program utama, fungsi ataupun prosedur adalah bersifat lokal

Komentar (keterangan code/sintaks) ditulis diantara tanda “/*” dan “*/”

pemrograman

Proses untuk membuat langkah-langkah penyelesaian masalah dengan membuat algoritma komputer yang akhirnya dimasukkan ke dalam komputer dengan menggunakan bahasa program

Implementasi algoritma pemrograman ke dalam komputer dengan menggunakan bahasa program

Tahapan pelaksanaan program

Algoritma

Program dalam bahasaTingat tinggi

Program dalam bahasaMesin (tingkat rendah)

Operasi

translasi

Kompilasi + Linking

Interpretasi oleh CPU

Mekanisme pemrograman

Analisa permasalahan Buat algoritma pemrograman Buat flowchart sesuai dengan algoritma Tuliskan algoritma dengan bahasa

program (sintaks) / code Compile proses pengecekan

kesalahan penulisan sintaks Jalankan Program

Cara menulis sintaks

Program C/C++…..

Deklarasi header

Program Utamavoid main()

fungsi int faktorial(int n)

prosedur void nama()

mini program(subroutine)

header

Program yang berisi prosedur-prosedur yang akan kita gunakan dalam program dengan eksensi .h

Contoh studio.h berisi prosedur yang digunakan

untuk standar input/output Iostream.h berisi prosedur yang digunakan

untuk standar input/output khusus C++ Time.h konversi waktu

Program utama

Diawali dengan kata :

main()

{

pernyataan algoritma

pernyataan algoritma

……………

}

top related