pemantauan derajat nyeri selama perawatan

Post on 02-Mar-2018

224 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

7/26/2019 Pemantauan Derajat Nyeri Selama Perawatan

http://slidepdf.com/reader/full/pemantauan-derajat-nyeri-selama-perawatan 1/1

RSU KASIH IBUKEDONGANAN

Pemantauan derajat nyeri selama perawatan

 No.Dokumen No.Revisi Halaman

1/1

STANDAR 

PROSEDUR 

OPERASIONAL

Tanal !e"#i!

$1/$%/&$1'

Disa(kan

Di"ek!u" RSU Kasi( I#u Ke)onanan

D". Nu"a( *as A"+an!ini, **.AAK 

TU-UAN Memastikan pemantauan nyeri di ruang rawat berjalan dengan baik dan benar KEBI-AKAN Seluruh pasien yang dirawat di RSU Kasi( I#u Ke)onanan

PROSEDUR 

1. Pasien dengan VAS < 4 dinilai ulang secara berkala setiap 8 jam. Pasien diminta untuk menyebutkan berapa sk!r nyeri yang dialaminya". Pasien diminta mendeskripsikan hal#hal yang berkaitan dengan timbulnya nyeri$

pada istirahat atau pergerakan %menarik na&as$ batuk dan bergerak'

4. Pasien diminta untuk menyebutkan adanya e&ek samping seperti mual ataumuntah$ gatal#gatal$ gangguan berkemih$ gangguan pergerakan pada panggul

atau ekstrimitas(. Pasien diminta menyebutkan derajat kepuasan terhadap terapi nyeri). *asil kemudian dicatat untuk dibandingkan dengan penilaian sebelumnya+. ,atat !bat#!batan analgetik yang diberikan ke pasien

UNIT TERKAIT 1. -uang rawat2. nit terkait lainnya.

top related