pelestarian lingkungan hidup_edwad f_xi ips 3

Post on 04-Jul-2015

319 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

Oleh : edwar faturohmanXI-IPS-3

Kualitas lingkunganKerusakan lingkungan

Usaha pelestarian lingkungan hidup

12-05-2011 1EDWAR FATUROHMAN

Pembanguna telah memiliki manfaat dan resiko. Untuk menekan terjadinya resiko lingkungan di tuntut peran serta masyarakat untuk melakukan perlindungan lingkungan.

Salah satunya, yaitu melakukan pengelolaan limbah rumah tangga dengan cara membuat saluran air kotor atau bak peresapan.

Pelestarian lingkungan hidup merupakan suatu upaya pemeliharaan keadaan lingkungan sehingga mencapai keserasian dan keseimbangan.

Jika pelestarian lingkungan hidup disandingkan dengan upaya pembangunan maka seolah-olah pelestarian lingkungan

12-05-2011EDWAR FATUROHMAN2

@gus

bertentangan dengan proses pembangunan karena setiap pembangunan akan selalu memiliki resiko lingkungan.

Untuk menjaga kelestarian lingkungan hidup, setiap pembangunan seharusnya dimulai dengan melakukan analisis dampak lingkungan. Apabila hasil analisa tersebut baik, proses pembangunan kemudian dilaksanakan.

Menurut para ahli, ruang lingkup untuk kelestarian lingkungan adalah;

12-05-2011EDWAR FATUROHMAN3

1. Pengelolaan lingkungan secara rutin.2. Perencanaan pengelolaan lingkungan

untuk pencegahan.3. Perencanaan pengelolaan lingkungan

untuk memperbaiki lingkungan. Cara pelestarian lingkungan yang

dilakukan secara rutin antara lain pembuangan sampah dan pembuatan saluran pembuangan limbah dari dapur serta kamar mandi.

Contoh; Pemisahan sampah dapur antara sampah organik dan sampah anorganik.

12-05-2011EDWAR FATUROHMAN4

Perencanaan pengelolaan lingkungan yang bersifat pencegahan.

Perencanaan pengelolaan lingkungan secara dini perlu dikembangkan untuk memberikan petunjuk mengenai pembangunan yang sesuai di suatu daerah.

Salah satu wujud usaha pencegahan untuk perencanaan pengelolaan lingkungan lingkungan adalah dilaksanakannya ADL ( Analisis Dampak Lingkungan).

12-05-2011EDWAR FATUROHMAN5

1. Pengertian pembangunan Pembangunan adalah upaya

peningkatan kualitas hidup secara bertahap dengan cara memanfaatkan sumber daya yang dimiliki negara secara bijaksana.

Sumber daya yang mendukung pembangunan adalah

a. SDMb. SDAc. Iptek

12-05-2011EDWAR FATUROHMAN6

7

Sumber daya yang sifatnya terbatas, pemanfaatannya harus secara cermat dan hati-hati kerena jika tidak dapat menimbulkan masalah lingkungan hidup, seperti; kerusakan lingkungan, lahan kritis, sanitasi yang buruk, pencemaran/polusi lingkungan.

Konsep pembangunan berkelanjutan merupakan kesepakatan global yang dihasilkan oleh KTT bumi 1992 di Rio de Janeiro Brazil.

Tujuan dilaksanakanya KTT tersebut adalah 12-05-2011EDWAR FATUROHMAN

8

KTT Bumi juga berusaha untuk melaksanakan sustainable development (pembangunan berkelanjutan) yang bertujuan untuk menyelaraskan upaya pembangunan yang dipelopori oleh kaum developmentalist dengan program ramah terhadap lingkungan yang dipelopori oleh kaum enviromentalist.

EDWAR FATUROHMAN9

Dan dengan common but differentiated responsibilities principles (hal yang umum tanpa membedakan tanggung jawab), diharapkan kontribusi dari negara-negara maju untuk ikut peduli terhadap lingkungan dapat dilaksanakan.

Peningkatan kualitas manusia dimasa kini tidak boleh mengabaikan kualitas manusia di masa mendatang.

12-05-2011EDWAR FATUROHMAN10

Di dalamnya terkandung 2 gagasan penting, yaitu:a. Gagasan kebutuhan, khususnya kebutuhan pokok manusia untuk menopang hidup.b. Gagasan keterbatasan, yaitu keterbatasan kemampuan lingkungan untuk memenuhi kebutuhan baik masa sekarang maupun masa yang akan datang.

12-05-2011EDWAR FATUROHMAN11

a. Dengan menggunakan pendekatan integrative

b. Menggunakan pandangan jangka panjang

c. Menjamin pemerataan keadiland. Menghargai keanekaragaman

hayati

12

EDWAR FATUROHMAN13

EDWAR FATUROHMAN14

Dalam uu no 23. Tahun 1997, pelestarian lingkungan hidup adalah upaya untuk melindungi kemampuan lingkungan hidup terhadap tekanan perubahan dan atau dampak negatif yang ditimbulkan sesuatu kegiatan agar mampu mendukung perikehidupan manusia dan mahluk hidup lainnya.

EDWAR FATUROHMAN15

Berikut ini adalah upaya yang dapat dilakukan untuk menjaga kelestarian lingkungan hidup.

1.Upaya pelestarian tanah;Mengolah tanah dengan benar.Tidak menggunakan pupuk

secara berlebihan.Tidak membuang sampah yang

sukar terurai ke dalam tanah. Jika di lereng dapat dilakukan

terasering.

12-05-2011EDWAR FATUROHMAN16

2. Upaya pelestarian sumber daya air

Tidak membuang sampah di perairan

Menghutankan daerah sekitar sungai

Tidak mengadakan sedimentasi yang berlebihan

Membuat sumur resapan Mengadakan program kali bersih

(prokasih) pada sungai yang sudah tercemar

12-05-2011EDWAR FATUROHMAN17

3. Upaya pelestarian hutan; Mengadakan reboisasi pada

daerah gundul Upaya penebangan dengan

sistem tebang pilih Penanaman dengan tanaman

produksi Menanam sesuai dengan kontur

tanah

EDWAR FATUROHMAN18

12-05-2011EDWAR FATUROHMAN19

Pengertian Amdal; Amdal lahir dengan diundangkannya UU Lingkungan Hid up di AS yaitu; Nation Environment policy Act (NEPA).

Dinegara berkembang kesejahteraan manusia masih rendah, oleh karena itu perlu ditingkatkan, salah satunya dengan pembangunan. Pembangunan dapat merusak lingkungan, perlu diciptakan

12-05-2011EDWAR FATUROHMAN20

pembangunan yang tidak merusak lingkungan, yaitu pembangunan berwawasan lingkungan dan berkelanjutan.

Mengapa perlu Amdal?1.Amdal harus dilakukan untuk setiap

proyek yang akan dibangun.2.Amdal harus dilakukan agar kualitas

lingkungan terjaga. Siapa yang harus melakukan Amdal?

Tanggung jawab AMDAL adalah prakarsa proyek, bukan masyarakat.

2-05-2011EDWAR FATUROHMAN21

karena masyarakat yang terkena dampaknya. Pemerintah harus membuat batasan-batasan yang dikenal dengan baku mutu atas biaya proyek.

Peran Amdal dalam pengelolaan lingkunganAMDAL dilakukan untuk menjamin tujuan proyek pembangunan untuk mensejahterakan masyarakat dapat dicapai tanpa merusak lingkungan hidup.

12-05-2011EDWAR FATUROHMAN22

Peran Amdal dalam mengambil keputusanPenyajian Infomasi Lingkungan (PIL), merupakan alat pemerintah untuk memutuskan suatu proyek perlu Amdal atau tidak. Keputusan yang diambil dapat berupa ;

1.Proyek tidak boleh dibangun2.Proyek boleh dibangun dengan

syarat-syarat tertentu3.Proyek boleh dibangun sesuai

usulan.

12-05-2011EDWAR FATUROHMAN23

Kegunaan Amdal bagi pemerintahUntuk menghindarkan kerusakan lingkungan hidup, seperti timbulnya pencemaran air udara dan kebisingan yang dapat menggangu masyarakat.

Kegunaan Amdal bagi pemilik modalPemilik modal dengan proyek yang besar biasanya mengandalkan pinjaman sedangkan bank umumnya mensyaratkan AMDAl bagi pemberian pinjamannya.

12-05-2011EDWAR FATUROHMAN24

Kegunaan AMDAL bagi masyarakat

1.Masyarakat sudah dilibatkan dari awal untuk memberi informa

2.Mengetahui perubahan lingkungan yang akan terjadi

3.Mengetahui hak dan keewajibannya terkait dengan pembangunan proyek

4.Mengetahui proyek apa yang akan dibangun

Kegunaan AMDAL bagi peneliti dan ilmuan

EDWAR FATUROHMAN25

1. Kegunaan dalam analisis adalah kemajuan ilmu pengetahuan

2. Kegunaan dalam penelitian adalah meningkatkan keterampilan dan pengetahuan

Identifikasi wilayah yang dikonversikonservasi sumber daya alam hayati dan ekosistemnya berasaskan pelestarian kemampuan dan pemanfaatan sumber daya alam hayati dan ekosistemnya secara serasi dan seimbang.

EDWAR FATUROHMAN26

top related