pasar modal

Post on 24-Jan-2016

216 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

silahkan

TRANSCRIPT

PASAR MODAL(CAPITAL MARKET)

Ira Wikartika, SE., MM

PASAR KEUANGANPASAR KEUANGAN

PASAR UANG(MONEY MARKET)

PASAR MODAL(CAPITAL MARKET)

MONEY MARKET

Pasar uang merupakan subsektor dari pasar sekuritas berpendapatan

tetap (fixed-income securities)

BKM

MONEY MARKET Instrumen pasar uang meliputi sekuritas

utang jangka pendek, rendah risiko dan mudah diperdagangkan. Contoh : sertifikat deposito (certificate of deposits), surat utang komersial (commercial paper), dll.

Instrumen pasar uang disebut juga ekuivalen kas.

BKM

CAPITAL MARKETPasar Modal merupakan sarana

perusahaan untuk meningkatkan kebutuhan dana jangka panjang

dengan menjual saham atau mengeluarkan obligasi.

Joy

CAPITAL MARKETPasar Modal adalah pertemuan antara pihak yang memiliki kelebihan

dana dengan pihak yang membutuhkan dana

dengan cara memperjualbelikan sekuritas.

Edut

CAPITAL MARKET Instrumen pasar modal meliputi sekuritas

jangka panjang yg lebih berisiko. Contoh : obligasi, saham, reksa dana, dan derivatif.

Sekuritas di pasar modal lebih beragam daripada yg dapat ditemukan di pasar uang.

BKM

SIFAT PASAR MODALPasar Modal harus bersifat

LIKUID & EFISIEN

Dikatakan LIKUID, apabila penjual dapat menjual dan

pembeli dapat membeli surat-surat berharga dg cepat

Dikatakan EFISIEN, apabila harga dari surat-surat

berharga mencerminkan nilai dari perusahaan secara akurat

Joy

PERANAN PASAR MODAL

sebagai sarana tidak langsung pengukur kualitas manajemen.

sebagai sarana alokasi dana yang produktif untuk memindahkan dana dari pemberi pinjaman ke peminjam.

Joy

PERANAN PASAR MODALSebagai lembaga perantara

(intermediaries), peran ini menunjukkan bahwa pasar modal berperan penting dalam menunjang perekonomian, karena pasar modal menghubungkan pihak yang membutuhkan dana dengan pihak yang mempunyai kelebihan dana.

Edut

JENIS – JENIS PASAR

PASAR PRIMER(PRIMARY MARKET)

• Tempat dimana perusahaan yang menerbitkan sekuritas atau emiten untuk menjual sekuritasnya kepada investor umum.

• Proses tersebut dikenal dengan istilah penawaran umum perdana (Initial Public Offering-IPO).

• Pasar primer juga sering disebut dengan PASAR PERDANA.

PASAR SEKUNDER (SECONDARY MARKET)

• Tempat dimana para investor dapat memperjualbelikan atau memperdagangkan sekuritasnya di antara mereka sendiri.

• Pasar sekunder juga sering disebut dengan PASAR REGULER.

PRIMARY MARKETTempat penjualan saham

baru yang melibatkan banker investasi.

Joy

PRIMARY MARKETTerdapat 2 jenis penerbitan saham biasa

di pasar perdana :

BKM

Penawaran Umum Perdana( Initial Public Offering – IPO )

Penawaran Lanjutan( Seasoned Offering )

INITIAL PUBLIC OFFERING

Merupakan penawaran saham perusahaan

untuk pertama kalinya.

Joy

INITIAL PUBLIC OFFERING

Adalah penerbitan saham oleh perusahaan yang kepemilikan saham

sebelumnya bersifat tertutup.

BKM

SEASONED OFFERING

Adalah penawaran saham oleh perusahaan yang sebelumnya telah

menerbitkan saham kepada publik.

BKM

PROSES PENAWARAN UMUM DI PASAR PERDANA

• 1 2

3

4

Edut

Profesional dan Lembaga Pendukung Pasar Modal BAPEPAM

Pasar Perdana

EMITEN

SECONDARY MARKETTempat perdagangan surat berharga yang

sudah beredar.

Joy

SECONDARY MARKET Emiten tdk akan memperoleh tambahan dana dari transaksi yg terjadi di pasar sekunder. Jumlah sekuritas yg beredar di pasar sekunder tidak akan berubah, hanya sekedar perpindahan kepemilikan sekuritas dari satu investor kepada investor lain.

Edut & BKM

SECONDARY MARKETTerdapat 2 jenis sistem perdagangan di

pasar sekunder :

BKM

Pasar Bursa Saham atau Pasar Lelang atau Bursa Reguler( Stock Exchange )

Pasar di Luar Bursa atau Pasar Negosiasi atau Bursa Paralel( Over The Counter Market - OTC )

PASAR LELANG (AUCTION MARKET)

Pasar modal yg melakukan transaksi secara terbuka dan

harga ditentukan oleh penawaran dan permintaan dari

anggota bursa.

Joy

SISTEM LELANG

Yaitu order pembelian dan penjualan sekuritas

ditentukan sampai dicapai harga kesepakatan.

Joy

PASAR LELANG (AUCTION MARKET)

• Pasar sekuritas yang melibatkan proses pelelangan (penawaran) pada sebuah lokasi fisik.

• Transaksi antara pembeli dan penjual menggunakan perantara broker yang mewakili masing-masing pihak pembeli dan penjual, dgn kata lain investor tidak dapat secara langsung melakukan transaksi, tetapi dilakukan melalui perantaraan broker.

Edut

BURSA EFEK

Bursa efek merupakan tempat dimana terjadinya

jual-beli sekuritas, sehingga bursa efek adalah arti dari pasar

modal secara fisik.

Edut

PASAR NEGOSIASI (NEGOTIATED MARKET)

Merupakan pasar bursa saham dimana harga dari sekuritas

ditentuakn dengan cara negosiasi (tawar-menawar) antara investor dan dealer.

Joy

PASAR NEGOSIASI (NEGOTIATED MARKET)

• Pasar Negosiasi terdiri dari jaringan berbagai dealer yang menciptakan pasar tersendiri di luar lantai bursa bagi sekuritas, dengan cara membeli dari dan menjual ke investor.

• Dealer ini memiliki kepentingan pada transaksi jual beli karena sekuritas yang diperdagangkan adalah milik dealer tersebut dan mereka mendapatkan return dari selisih harga jual beli yang dilakukannya.

Edut

BROKER• Broker hanya menerima

komisi karena broker hanya sebagai perantara yang menemukan penjual dan pembeli, broker tidak membeli sekuritas.

Joy

DEALER• Dealer mendapatkan

keuntungan karena dealer membeli sekuritas yang bersangkutan untuk dijual kembali.

Joy

SAHAM

Merupakan bukti pemilikan sebagian dari perusahaan.

OBLIGASI ( Bond )Merupakan suatu kontrak yang mengharuskan peminjam untuk membayar kembali pokok pinjaman dg bunga dlm kurun waktu tertentu.

top related