nama alat

Post on 15-Dec-2015

3 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

Nama Alat

TRANSCRIPT

NAMA ALAT

GAMBAR ALAT KETERANGAN

1. Pembakar kaki 3

Fungsi: sebagai penyangga pembakar spirtus.

2. Kawat kasaFungsi: sebagai alas dalam penyebaran panas yang berasal dari suatu pembakar.

Penggunaan : Letakkan kawat kasa di atas kaki tiga lalu panaskan juga pembakar spirtus.

3. Statif   Dan Klem

Bahan: a. Statif : Dari besi atau baja b. Klem : Dari alumunium atau besi.Ukuran : Diameter klem10mm panjang statif 60cmFungsi :

Klem : Untuk memegang atau menjepit buret corong

Statif : Untuk menegakan buret, corong pisah, dan peralatan lainnya.

4. Pembakar Spritus

Bahan : Kaca jenis soda kapurUkuran : 100mlFungsi : Sumber api untuk memanaskan zat-zat kimia.

5. Tabung reaksi

Bahan              : Kaca jenis borosilikatUkuran            :13 x 100mm25 x 100mm.5ml, 10ml, 14ml, 16ml, 19ml, 31ml, 55ml, 75ml

Fungsi  : Mereaksikan larutan atau cairan.13 x 100mm digunakan untuk percobaan reaksi kimia dalam bentuk larutan.25 x 100mm digunakan untuk percobaan reaksi kimia dalam bentuk cairanPenggunaan     : tabung reaksi harus digoyangkan dengan menjepitkannya pada penjepit tabung reaksi. Agar pada pemanasan api tidak terfokus pada suatu titik

6. Rak Tabung Reaksi

Bahan : Kayu, plastikUkuran : 20 lubang, diameter 15mmFungsi : Untuk meletakan tabung reaksi supaya tersusun rapi dan indah.

7. Penjepit Tabung Reaksi

Bahan : BesiUkuran : -Fungsi : Untuk menjepit tabung reaksi.

8. Gelas

Bahan : borosilikat.Fungsi : untuk mengaduk, mencampur dan memanaskan cairan.Penggunaan     : Gelas piala yang digunakan

top related