komplikasi tumor otak

Post on 27-Dec-2015

62 Views

Category:

Documents

1 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

Komplikasi Tumor Otak

TRANSCRIPT

Komplikasi Tumor Otak

I Nyoman Yesaya Cavin

Fak. Kedokteran Univ. Kristen Indonesia

Didasarkan Atas

• Gejala efek massa tumor• Lokasi / daerah tumor tersebut

Gejala Efek Massa• Peningkatan tekanan intrakranial• Nyeri Kepala, terutama pada pagi hari• Vertigo, terutama tumor berada pada infratentorial• Muntah proyektil• Gangguan kepribadian

– Mudah lelah– Kurang perhatian– Menarik diri– Lamban dalam bersikap / masa bodoh– Gangguan emosi yang labil– Mudah marah– Tidak bisa diam

• Kejang umum, terutama pada daerah supratentorial

Gejala Efek Massa• Gangguan okuler

– dilatasi / edema papil sampai atrofi papil– gangguan lapangan pandang– Diplopia– Gangguan Visus

• Gangguan Vital-Sign– Bradikardia– Hipertensi Systelik– tachypnoe

Gejala Kerusakan FokalDibagi Atas:• Lesi Supratentorial

– Lesi Lobus Frontalis– Lesi Lobus Parietalis– Lesi Lobus Temporalis– Lesi Lobus Oksipitalis– Lesi Hipotalamus– Lesi Pada Sinus Kavernosus

• Lesi Infratentorial– Lesi Batang Otak– Lesi Serebelum

Lesi Lobus Frontalis• Kelemahan lengan, tungkai, dan wajah kontralateral• Afasia motorik• Perubahan kepribadian

– Tingkah laku– Anti sosial– Kehilangan pengendalian diri– Kehilangan kemampuan– Penurunan intelegensi

• Dimensia, jika korpus kalosum kena

• Jika lesi pada lobus frontalis akan mengakibatkan sindroma foster-kennedy dengan gejal:– Anosmia ipsilateral– Atrofi papil ipsilateral– Papil edema kontralateral– Perubahan kepribadian

Lesi Lobus Parietalis• Gangguan sensibilitas

– Ketajaman perabaan– Topognosis

• Gangguan lapang pandang (quadianopsia homonim inferior)• Disorientasi kiri-kanan, finger agnosia, akalkulia, agrafia, lesi pada

dominan girus supramarginalis• Apraksia dan agnosia, lesi pada hemisfer non dominan girus

angularis

Lesi Lobus Temporalis• Afasia sensorik wirnicke• Gangguan lapang pandang (quadianopsia homonim posterior)

Lesi Lobus Oksipitalis• Gangguan lapang pandang (hemianopsia homonim)

Lesi Hipotalamus• Gangguan fungsi endokrin• Gangguan regulasi tempratur tubuh• Gangguan keseimbangan cairan dan elektrolit

Lesi Sinus Kavernosus• Melibatkan gangguan pada:

– Nervus III – Okulomotorius– Nervus IV – Trokhlearis– Nervus VI – Abdusen

• Menyebabkan antara lain:– Perubahan sikap bola mata :

• Ptosis• Strabismus• Nistagmus• Eksoftalmus• Enoftalmus• Diplopia• Deviasi konjugee

– Pergerakan bola mata– Pupil yang terganggu (bentuk, ukuran, reflek abnormal)

Lesi Infratentorial• Gejala lesi batang otak akan mengganggu:

– saraf otak (N III – N XII)– Gangguan Jaras motorik– Gangguan sensorik alternans– Tremor– Hiccup (kecegukan)– Penurunan kesadaran

• Gejala lesi serebelum:– Gangguan koordinasi– Gangguan keseimbangan– Tremor intension– nistagmus

Referensi

• Buku Ajar Ilmu Penyakit Saraf, Univ. Airlangga

• Neurologi Klinis Dasar, Dian Rakyat 2012

Terima Kasih

top related