ketimpangan distribusi pendapatan

Post on 13-Feb-2017

41 Views

Category:

Economy & Finance

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

Pembangunan dan Pertumbuhan Ekonomi

Nama Kelompok :

-Saphira Firdausy Evany – XI 3 / 34-Shafira Dyah Widawati – XI 3 / 35-Sofyan Rahman – XI 3 / 36-Tasya Raishania A. – XI 3 / 37-Tiara Neysa Amadea – XI 3 / 38

Jelaskan apa yang dimaksud dengan ketidakmerataan pendapatan nasional!

Ketidakmerataan pendapatan nasional adalah ketimpangan hasil pembangunan yang disebabkan oleh pertumbuhan ekonomi yang tidak banyak bermanfaat terhadap peningkatan kesejahteraan masyarakat

Disebabkan oleh faktor-faktor : Pertumbuhan penduduk yang tinggi Inflasi Pembangunan daerah tidak merata Pengangguran tinggi Mobilitas sosial rendah Memburuknya nilai tukar produk NSB Hancurnya industri kerajinan rakyat

Dampak Ketimpangan Pendapatan

Rendahnya daya beli masyarakat menyebabkan pembangunan bidang ekonomi kurang berkembang baik.

Tingkat kesejahteraan masyarakat rendah menyebabkan hasil pembangunan hanya banyak dinikmati kelompok masyarakat kelas sosial menengah ke atas.

Dua indikator yang banyak digunakan untuk mengukur distribusi pendapatan nasional:1. KRITERIA BANK DUNIA

Distribusi Pendapatan

Tingkat Ketimpangan

Kelompok 40% penduduk termiskin pengeluarannya

<12% dari keseluruhan pengeluaran

Tinggi

Kelompok 40% penduduk termiskin pengeluarannya

12% sampai 17% dari keseluruhan pengeluaran

Sedang

Pengeluarannya >17% dari keseluruhan pengeluaran Rendah

Koefisien Gini digambarkan dalam bentuk kurva, yang disebut dengan Kurva Lorenz

2. Koefisien Gini

Kurva Lorenz

Apabila Kurva Lorenz semakin jauh dari garis diagonal, berarti ketimpangan distribusi pendapatan semakin besar.

Apabila pendapatan didistribusikan secara merata dengan sempurna, maka semua titik akan terletak pada garis diagonal dan daerah yang diarsir akan bernilai nol (daerah tersebut sama dengan garis diagonal)

top related