keragaman budaya

Post on 20-Jun-2015

14.512 Views

Category:

Education

17 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

Keberagaman Budaya

Kelas X BahasaSemester Ganjil

Standar Kompetensi1. Menganalisis Kesamaan dan Keberagaman Budaya

Kompetensi Dasar 1.1 Mengidentifikasi berbagai budaya lokal,

pengaruh budaya asing, dan hubungan antar budaya

IndikatorMengidentifikasi budaya lokal yang terdapat di

masyarakat

Apa yang akan kita pelajari

Budaya LokalPengaruh Budaya AsingHubungan antar Budaya

Apa yang kamu

ketahui tentang budaya

Minang?

Budaya Lokaladalah adat istiadat, dan kebudayaan yang sudah berkembang (maju) atau sesuatu yang sudah menjadi kebiasaan yang sukar di ubah yang terdapat di suatu daerah tertentu.

Contoh : Pakaian adat daerah Aceh merupakan Budaya lokal masyarakat Aceh.

Kebudayaansetiap sukubangsa yang

berada disetiap daerahMerupakan

budaya lokal.

Van Vollenhoven

membagi Masyarakat Indonesia ke

dalam 19 lingkungan hukum adat

19 Lingkungan Hukum Adat Sebagai Kebudayaan Daerah

Menurut Koentjaraningrat

1. Aceh2. - Gayo,alas,dan Batak - Nias dan Batu3. - Minang Kabau - Mentawai4. - Sumatera Selatan - Anggano5. Melayu6. Bangka Belitung7. Kalimantan

8. - Minahasa

- Sangir Talaut9. Gorontalo10. Toraja11. Sulawesi Selatan12. Ternate13.- Ambon Maluku - Kepulauan Barat Daya

14. Timor15. Jawa Tenggah dan

Jawa Timur16. Irian Jaya17. Bali18. Surakarta dan

Jogjakarta19. Jawa Barat

19 Lingkungan Hukum Adat Sebagai Kebudayaan Daerah

Menurut Koentjaraningrat

Prof. Dr. Haryati Soebadio mengatakan “untuk mengatasi

masalah keanekaragaman budaya lokal perlu diperhatikan keadaan

Indonesia secara umum dan menyeluruh”

Apa yang kamu ketahui tentang budaya Asing….?

Pengaruh Budaya Asing Fenomena globalisasi tidak dapat di

hindari . Budaya yang masuk memiliki dua pengaruh, yaitu pengaruh positif

dan pengaruh negatif.

Pengaruh Positif :SifatnyaPositif artinya pengaruh yang memberikan kemajuan atau peningkatan kualitas hidup masyarakat.

Pengaruh Negatif :Masuknya Nilai-nilai budaya yang negatif, menururnnya moral Bangsa(Demoralisasi),dan kesenjangan Sosial masyarakat.

Hubungan antar Budaya

Pada dasarnya, kebudayaan manusia bersifat dinamis, selalu mengalami perubahan secara cepat atau lambat .

Proses yang mempengaruhi Budaya melalui Proses, antara lain, Difusi, Alkulturasi, Asimilasi.

Difusi : Proses penyebaran atau perembesan suatu unsur kebudayaan suatu pihak kepada pihak lain.

Akulturasi : “Perpaduan dua kebudayaan tanpa menghilangkan wujud asli kebudayaan itu sendiri”.

Asimilasi : “Perubahan kebudayaan secara total akibat membaurnya dua kebudayaan atau lebih sehingga ciri-ciri kebudayaan yang asli atau lama tidak tampak lagi”.

Penetrasi : “Masuknya pengaruh kebudayaan asing yang sedemikian rupa sehingga menimbulkan perubahan kebudayaan secara besar-besaran dalam waktu yang relatif singkat”.

Latihan Gambar disamping adalah proses perubahan budaya secara ....

Akulturasi Asimilasi Penetrasi

Silahkan klik salah satu jawaban diatas

Referensi

Indriyawati, Emmy, Antropologi 1 : Untuk Kelas XI SMA dan MA, Jakarta : Pusat Perbukuan, Departemen Pendidikan Nasional, 2009

Aman, Mengenal dan memahami Antropologi 1. Solo : Tiga Serangkai, 2007

Brata, Nugraha Trisnu, Antropologi 1 : Untuk Kelas XI SMA dan MA, Jakarta : Erlangga, 2007

Share, Yuni, Antropologi Kelas XI SMA dan MA, Jakarta : Grasindo, 2007

SMA Cenderawasih 2 Pondok Aren Tangerang Selatan Banten

Review ALI ISHAQ

top related